3 kata pengantar

2
KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Kegiatan Kepaniteraan Klinik pada Bagian Ilmu Kedokteran Keluarga Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala di Unit Pelaksana Teknis Dinas Puskesmas Lampulo Banda Aceh periode 16 November sampai dengan 29 November 2015. Shalawat beriringan salam penulis hanturkan kepada Nabi Muhammad SAW yang telah membawa kita dari zaman jahiliyah ke zaman Islamiyah juga kepada sahabat dan keluarga beliau sekalian. Penyusunan laporan ini berdasarkan data-data yang ada, bimbingan dan hasil pengamatan yang dilakukan di Puskesmas Lampulo Banda Aceh selama mengikuti kegiatan Kepaniteraan Klinik Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala. Terima kasih yang sebesar-besarnya saya sampaikan kepada Kepala Puskesmas Lampulo Ibu Hayatun Rahmi, S. KM, dr. Roosmy, dr. Cut Santia, dr. Nabil Berry beserta seluruh stafnya yang telah banyak membimbing saya mulai pelaksanaan tugas hingga pembuatan laporan ini, juga kepada teman-teman dokter muda yang telah turut memberikan kontribusinya berupa ide, semangat dan dukungan moral, tak lupa pula kepada semua pihak yang

Upload: muhammad-rizki-ramadana

Post on 31-Jan-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kata pengantar

TRANSCRIPT

Page 1: 3 Kata Pengantar

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah

memberikan Rahmat dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

Laporan Kegiatan Kepaniteraan Klinik pada Bagian Ilmu Kedokteran Keluarga

Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala di Unit Pelaksana Teknis Dinas

Puskesmas Lampulo Banda Aceh periode 16 November sampai dengan 29

November 2015.

Shalawat beriringan salam penulis hanturkan kepada Nabi Muhammad

SAW yang telah membawa kita dari zaman jahiliyah ke zaman Islamiyah juga

kepada sahabat dan keluarga beliau sekalian.

Penyusunan laporan ini berdasarkan data-data yang ada, bimbingan dan

hasil pengamatan yang dilakukan di Puskesmas Lampulo Banda Aceh selama

mengikuti kegiatan Kepaniteraan Klinik Fakultas Kedokteran Universitas Syiah

Kuala.

Terima kasih yang sebesar-besarnya saya sampaikan kepada Kepala

Puskesmas Lampulo Ibu Hayatun Rahmi, S. KM, dr. Roosmy, dr. Cut Santia, dr.

Nabil Berry beserta seluruh stafnya yang telah banyak membimbing saya mulai

pelaksanaan tugas hingga pembuatan laporan ini, juga kepada teman-teman dokter

muda yang telah turut memberikan kontribusinya berupa ide, semangat dan

dukungan moral, tak lupa pula kepada semua pihak yang telah membantu

sehingga semua tugas dapat dilaksanakan dengan baik.

Tidak ada kata sempurna dalam pembuatan sebuah laporan kasus.

Keterbatasan dalam penulisan maupun kajian yang dibahas merupakan beberapa

penyebabnya. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan masukan terhadap

laporan kasus ini demi perbaikan di masa yang akan datang.

Banda Aceh, November 2015

M. Rizki Ramadana, S. KedNIM. 1207101030080