195004012-catatan-ukdi.doc

Upload: chyntia-sari

Post on 08-Oct-2015

12 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

CBT UKDI

TRANSCRIPT

Catatan : Di Buku soal dan Pembahasannya dipisahkan. Sehingga sejawat bisa latihan soal dan menganalisa kemampuian sendiri

Contoh Soal dan Pembahasan UKDI

1. Seorang wanita, 30 tahun, berat badan 60 kg, dengan keluhan sesak dan muntah. Tekanan darah 160/100 mmHg, frekwensi nafas 28 kali/menit. Edema kedua kaki, didapatkan rales pada kedua basal paru. Pemeriksaan darah : kadar hemoglobin 7,3 g/dl,MCV dan MCHC normal, ureum 421 mg/dl, kreatinin 32 mg/dl. Pemeriksaan ultrasonografi didapatkan ukuran kedua ginjal mengecil, densitas cortex meningkat, batas medulla cortex kabur.

Diagnosis fungsional ginjal untuk pasien tersebut adalah :

A. Chronic kidney disease stage 5

B. Chronic kidney disease stage 2

C. Acute Renal Failure

D. Nephrotic Syndrome

E. Sindroma nefritik akut

PEMBAHASAN

Chronic renal disease ditandai dengan adanya

: pengurangan jumlah/massa nefron (kedua ginjal mengecil),

: penurunan fungsi ginjal ireversibel,

: dan proses tersebut berlangsung lebih dari 3 bulan.

Hal tersebut di atas tidak terdapat pada acute renal failure, sindrom nefrotik, maupun sindrom nefritik akut.

Staging Chronic Renal Disease:

Stage 1. Kerusakan ginjal dengan GFR normal atau meningkat (GFR: 90)

Stage 2. Kerusakan ginjal dengan sedikit penurunan GFR (GFR: 60-89)

Stage 3. Kerusakan ginjal dengan penurunan moderat GFR (GFR: 30-59)

Stage 4. Kerusakan ginjal dengan GFR sangat menurun (GFR: 15-29)

Stage 5. Gagal ginjal (GFR: