123439454-lagu-pramuka

5
HEPIYA-HEPIYE Hepiya ya ya hepiya Ayo kawan mari masuk pramuka Pramuka yang gembira Berguna untuk bangsa Pramuka tak kenal putus asa Hepiye ye ye hepiye Ayo konco mlebu pramuka wae Sing podo rame-rame Jo podo susah wae Pramuka ra keno sambat luwe KALAU KAU SUKA HATI Kalau kau suka hati tepuk tangan 2X Kalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati tepuk tangan+ Kalau kau suka hati tepuk paha 2X Kalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati tepuk paha Kalau kau suka hati tepuk paha 2X Kalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati tepuk paha Kalau kau suka hati hentak kaki 2X Kalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati hentak kaki Kalau kau suka hati bilang oke 2X Kalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati bilang oke RINDU Sungguh aku tak tahu setiakah kakak padaku Kakakku pujaan hatiku Terkenang masa yang lalu Berha-hari hidup merana Aku ingin jumpa denganmu Dan ingin bernyanyi bersama Lagu yang gembira ria

Upload: sumanadi-dembank

Post on 23-Oct-2015

27 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: 123439454-lagu-pramuka

HEPIYA-HEPIYEHepiya ya ya hepiya

Ayo kawan mari masuk pramukaPramuka yang gembiraBerguna untuk bangsa

Pramuka tak kenal putus asa

Hepiye ye ye hepiyeAyo konco mlebu pramuka wae

Sing podo rame-rameJo podo susah wae

Pramuka ra keno sambat luwe

KALAU KAU SUKA HATIKalau kau suka hati tepuk tangan 2XKalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati tepuk tangan+

Kalau kau suka hati tepuk paha 2XKalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati tepuk paha

Kalau kau suka hati tepuk paha 2XKalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati tepuk paha

Kalau kau suka hati hentak kaki 2XKalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati hentak kaki

Kalau kau suka hati bilang oke 2XKalau kau suka hati mari kita lakukan Kalau kau suka hati bilang oke

RINDUSungguh aku tak tahusetiakah kakak padakuKakakku pujaan hatiku

Terkenang masa yang lalu

Berha-hari hidup meranaAku ingin jumpa denganmu

Dan ingin bernyanyi bersamaLagu yang gembira ria

DISINI GUNUNG DISANA GUNUNGDisini gunung,disana gunungDitengah-tengah ada kawahnyaDisini bingung,disana bingungMari masuk pramuka sajaLa..la……la….la……………..

DIWAKTU AKUDi waktu aku masih kecil

Page 2: 123439454-lagu-pramuka

Tak tahu apa yang mungilKu sentil-sentil, Ku sentil-sentilTak taunya Ee, Tak taunya Ee,

Itu pentil

Di waktu aku sedang dongolTak tahu apa yang nongol

Ku senggol-senggol, Ku senggol-senggolTak taunya Ee, Tak taunya Ee,

Itu tongkol

HYMNE PRAMUKAKami Pramuka IndonesiaManusia PancasilaSatyaku Ku DharmakanDhamaku Ku Bhaktikan Agar jaya Indonesia…IndonesiaTanah Airku,,,,Kami jadi Pandumu

AMPAR-AMPAR PISANGAmpar-ampar pisang,pisangku belum masak

Masak sebiji diurung bari-bariMangga lepak,Mangga lepak,patah kayu bengkok

Bengkok di makan api,apinya cangcurupan………….2x

SELAMAT DATANG KAKAKSelamat datang kakak 2XSelamat datang kami ucapkan 2xLa…la…..la……la……….Terimalah salam dari kami yang ingin maju bersama-sama 2x

KUMPULAN LAGU-LAGU PRAMUKA

Page 3: 123439454-lagu-pramuka

GUGUS DEPAN MADIUN R.XIV.41-42

MI HIDAYATUL SHIBYANLEBAK AYU SAWAHAN MADIUN

DASA DHARMA PRAMUKA

Pramuka itu :

1 . Taqwa kepada tuhan yang maha esa.

2 . Cinta alam dan kasih sayang sesama

manusia.

3 . Patriot yang sopan dan kesatria.4 . Patuh dan suka bermusyawarah.5 . Rela menolong dan tabah.

6 . Rajin, trampil dan gembira.

7 . Hemat, cermat dan bersahaja.8 . Disiplin berani dan setia.

9 . Bertanggung jawab dan dapat

Page 4: 123439454-lagu-pramuka

dipercaya.

10

. Suci dalam pikiran , perkataan dan

perbuatan.

TRI SATYA

Demi kehormatanku aku berjanji akan

bersungguh – sungguh :

Menjalankan kewajibanku terhadap

Tuhan dan Negara Kesatuan Republik

Indonesia dan mengamalkan Pancasila.

Mendorong sesama hidup dan ikut serta

membangun masyarakat.

Menepati Dasa Dharma.