1-awal menentukan akhir-1

79
TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR TAFAKUR MATERI KE 1 PRINSIP 2 UTAMA “AWAL MENENTUKAN AKHIR” MUTIARA TAUHID

Upload: demi-luswida

Post on 28-Apr-2015

50 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: 1-Awal Menentukan Akhir-1

TAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURMATERI KE 1

PRINSIP2 UTAMA

“AWAL MENENTUKA

N AKHIR”

MUTIARA TAUHID

Page 2: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“TAFAKUR” ADALAH SUATU METODA UNTUK LEBIH

ME-MUDAHKAN MENGAMALKAN AJARAN2

ALQUR’AN/HADITS

MUTIARA TAUHID

Page 3: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KEGIATAN “TAFAKUR” ADALAH ‘BERPIKIR’

MENGGU-NAKAN AKAL DAN KALBUAKAL BERPIKIR, MEMBAYANGKAN

KALBU ‘MERASAKAN’ / MENGHAYATI

MUTIARA TAUHID

Page 4: 1-Awal Menentukan Akhir-1

DAN ORANG2 ITU BERKATA, “SEANDAINYA KAMI MAU

MENDE-NGARKAN (NASIHAT AGAMA)

Al Mulk : 10Al Mulk : 10

DAN KAMI

MENGGUNAKAN AKAL2 KAMI, PASTI KAMI TIDAK MENJADI PENG-HUNI NERAKA SAIR”

MUTIARA TAUHID

PENYESALAN PARA PENGHUNI NERAKA :

Page 5: 1-Awal Menentukan Akhir-1

TUJUAN BERTAFAKUR ADALAH UNTUK MENINGKAT-KAN

KESADARAN, BUKANNYA UNTUK MENJADI PINTAR

MUTIARA TAUHID

Manakah yang lebih utama : kepintaran ataukah kesadaran?

Page 6: 1-Awal Menentukan Akhir-1

TAFAKUR MEMPUNYAI

NILAI YANG SANGAT ISTIMEWA DI SISI

ALLAH SWTMUTIARA TAUHID

Page 7: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“BERTAFAKUR SEJE- NAK LEBIH BAIK DARIPADA

IBADAH SATU TAHUN”

Rasulullah SAW :

MUTIARA TAUHID

Apakah patut bila aku bersenda gurau dalam beribadah yang nilainya sangat istimewa ini?

Page 8: 1-Awal Menentukan Akhir-1

PERINGATAN RASULULLAH PERINGATAN RASULULLAH SAW. :SAW. :

MUTIARA TAUHID

①① ““JANGANLAH ENGKAU JANGANLAH ENGKAU CAMPURKAN KEBE-NARAN CAMPURKAN KEBE-NARAN DENGAN SENDA GURAU, DENGAN SENDA GURAU, NISCAYA IA AKAN NISCAYA IA AKAN DIMUNTAHKAN OLEH HATI”DIMUNTAHKAN OLEH HATI”②② ““BANYAK TERTAWA MEMBUAT BANYAK TERTAWA MEMBUAT HATI MATI”HATI MATI”

Page 9: 1-Awal Menentukan Akhir-1

AKAL TANPA BIMBINGAN ALQUR’AN TERTIPU,

RUMUS UTAMA TAFAKUR :

ALQUR’AN TANPA AKAL LUMPUH!

MUTIARA TAUHID

Page 10: 1-Awal Menentukan Akhir-1

HASIL DARI PROSES TAFAKUR BILA BERLAWANAN DENGAN AL-QUR’AN/HADITS

ADALAH KELIRU

MUTIARA TAUHID

SADARI …..

Page 11: 1-Awal Menentukan Akhir-1

““Kutinggalkan untuk Kutinggalkan untuk kamu dua perkara kamu dua perkara

(pusaka), taklah kamu (pusaka), taklah kamu akan tersesat selama-akan tersesat selama-lamanya, selama kamu lamanya, selama kamu masih berpegang pada masih berpegang pada

keduanya, yaitu keduanya, yaitu Kitabullah dan Sunnah Kitabullah dan Sunnah

Rasul-Nya”Rasul-Nya”

Wasiat Rasulullah SAW :

MUTIARA TAUHID

Page 12: 1-Awal Menentukan Akhir-1

SELOGIS APAPUN ARGUMEN-TASINYA, BILA BERLAWANAN DENGAN ALQUR’AN/HADITS

SUDAH PASTI SALAH!

MUTIARA TAUHID

SADARI …..

Page 13: 1-Awal Menentukan Akhir-1

ORANG YANG PALING RUGI ADALAH ORANG YANG MERASA BENAR PADAHAL SEBENARNYA IA KELIRU!

MUTIARA TAUHID

SADARI …..

Page 14: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Pendahuluan :

“JIKA ANDA MENGINGINKAN PERUBAHAN KECIL,

GARAPLAH PERILAKU ANDA. JIKA ANDA MENGINGINKAN

PERUBAHAN BESAR DAN MENDASAR, GARAPLAH

KEYAKINAN ANDA.”MUTIARA TAUHID

Page 15: 1-Awal Menentukan Akhir-1

INGIN PERUBAHAN KECIL

INGIN PERUBAHAN BESAR?

ataukah

MUTIARA TAUHID

Page 16: 1-Awal Menentukan Akhir-1

TIDAK PERLU TAKUT PADA PERUBAHAN

Setujukah Anda?

MUTIARA TAUHID

MEMPERBAIKI BERARTI MENGUBAHMENJADI SEMPURNA BERARTI

SERING BERUBAH

Page 17: 1-Awal Menentukan Akhir-1

UNTUK MENGGARAP KEYAKINAN, APAKAH

KITA PERLU BERPIKIR?

PERUBAHAN BESAR BUTUH PERUBAHAN KEYAKINAN

MUTIARA TAUHID

Page 18: 1-Awal Menentukan Akhir-1

APA KATA ALQUR’AN MENGENAI KEUTAMAAN

‘BERPIKIR’?

MUTIARA TAUHID

Page 19: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“SESUNGGUHNYA KAMI CIPTAKAN UNTUK (ISI NERAKA JAHANAM) KE-BANYAKAN DARI

JIN DAN MANUSIA. MEREKA MEMPUNYAI HATI TAPI TIDAK

DIPERGUNAKAN UNTUK MEMAHAMI (AYAT2 ALLAH),

FIRMAN ALLAH :

MUTIARA TAUHID

Page 20: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MEMPUNYAI MATA TIDAK DIPERGUNAKAN UNTUK

MELIHAT (TANDA2 KEKUASAAN ALLAH), MEMPUNYAI TELINGA TIDAK DIPER-GUNAKAN UNTUK MENDENGAR (AYAT2 ALLAH).

MUTIARA TAUHID

Page 21: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MEREKA ITU SEPERTI BINATANG TERNAK, BAHKAN LEBIH SESAT

LAGI.”

AL A’RAAF : 179

MUTIARA TAUHID

Page 22: 1-Awal Menentukan Akhir-1

BENARKAH MANUSIA YANG TIDAK MAU

BERPIKIR SAMA DENGAN SAPI?

Dengan demikian :

Tidak benar! Manusia yang tidak mau

berpikir itu lebih sesat dari sapi!MUTIARA TAUHID

Page 23: 1-Awal Menentukan Akhir-1

APA KATA RASULULLAH SAW MENGENAI KEUTA-

MAAN ‘BERPIKIR’?

MUTIARA TAUHID

Page 24: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“BERTAFAKUR SEJENAK LEBIH BAIK DARIPADA IBADAH SATU TAHUN”

RASULULLAH RASULULLAH SAW :SAW :

MUTIARA TAUHID

Page 25: 1-Awal Menentukan Akhir-1

APA KATA PENGHUNI NERAKA?

MUTIARA TAUHID

Page 26: 1-Awal Menentukan Akhir-1

DAN ORANG2 ITU BERKATA, “SEANDAINYA KAMI MAU

MENDE-NGARKAN (NASIHAT AGAMA)

Al Mulk : 10Al Mulk : 10

DAN KAMI

MENGGUNAKAN AKAL2 KAMI, PASTI KAMI TIDAK MENJADI PENG-HUNI NERAKA SAIR”

MUTIARA TAUHID

Page 27: 1-Awal Menentukan Akhir-1

ORANG YANG BELAJAR TAPI TIDAK BERPIKIR AKAN

TERSESAT

MUTIARA TAUHID

ORANG YANG BERPIKIR TAPI TIDAK BE-LAJAR BERADA DALAM BAHAYA BESAR

SADARI …..

Page 28: 1-Awal Menentukan Akhir-1

TAFAKUR ADALAH SUATU KEGIATAN BERPIKIR MENG-

GUNAKAN AKAL DAN KALBU!

AKAL BERPIKIR, MEMBAYANGKAN

KALBU ‘MERASAKAN’ / MENGHAYATI

MUTIARA TAUHID

Page 29: 1-Awal Menentukan Akhir-1

TAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURTAFAKURMATERI KE 1

PRINSIP2 UTAMA

“AWAL MENENTUKA

N AKHIR”

MUTIARA TAUHID

Page 30: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MENCARI KESENANGAN

ATAUKAH MENCARI KEBAHAGIAAN?

MANAKAH PILIHAN ANDA :

SADARI : AWAL AKAN MENENTUKAN AKHIR

MUTIARA TAUHID

Page 31: 1-Awal Menentukan Akhir-1

UPAYA UNTUK MENCARI KESENANGAN SANGAT

BERBEDA DENGAN UPAYA UNTUK MEN-CARI

KEBAHAGIAAN

SADARI …..

MUTIARA TAUHID

Page 32: 1-Awal Menentukan Akhir-1

PENCARI KESENANGAN TIDAK PERLU TAAT

PADA ATURAN2

Setujukah Anda?

MUTIARA TAUHID

PENCARI KEBAHAGIAAN MUTLAK HARUS TAAT

PADA ATURAN2

Page 33: 1-Awal Menentukan Akhir-1

UNSUR UTAMA PEMBENTUK

KESENANGAN TERLETAK PADA “FAKTOR LUAR”

Setujukah Anda?

MUTIARA TAUHID

Page 34: 1-Awal Menentukan Akhir-1

SUAMI / ISTRI BAIK

MERTUA BIJAKSANA

UANG BANYAK

PEMBANTU RAJINANAK BAIK

MENANTU BAIK

KESENANGANSEHA

T

MUTIARA TAUHID

Page 35: 1-Awal Menentukan Akhir-1

UNSUR UTAMA PEMBENTUK

KEBAHAGIAAN TERLETAK PADA

“FAKTOR DALAM”

Setujukah Anda?

MUTIARA TAUHID

Page 36: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KI

KI

KI KIKI

KI

KEBAHAGIAAN

KIKI KI

MUTIARA TAUHID

KI : Keyakinan Ilahiyyah yang berada di dalam kalbuBAHAGIA : TIDAK ADA RASA

KHAWATIR, WAS2

Page 37: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KESENANGAN DENGAN KEBAHAGIAAN ADALAH

SESUATU YANG BERBEDA

MUTIARA TAUHID

SADARI …..

Page 38: 1-Awal Menentukan Akhir-1

BAHAGIA ADALAH SUATU RASA

TENTERAM, DIMANA TIDAK ADA WAS2,

KHAWATIR ATAUPUN BERSEDIH HATIMUTIARA TAUHID

Page 39: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KEBAHAGIAAN DITENTUKAN OLEH “FAKTOR DALAM”

YANG SEPENUHNYA ADA DALAM KENDALI

KITA

Setujukah Anda?

MUTIARA TAUHID

Page 40: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KESENANGAN DITENTUKAN OLEH

“FAKTOR LUAR” YANG TIDAK BISA KITA

KENDALIKAN

Setujukah Anda?

MUTIARA TAUHID

Page 41: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MERAIH KESENA- NGAN ATAUKAH

MERAIH KEBAHAGIAAN?

MANAKAH YANG LEBIH MUDAH :

MUTIARA TAUHID

Page 42: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KEBAHAGIAAN SAYA HARI INI TERAMPAS, GARA2 ANAK TIDAK

MAU SEKOLAH

BETUL ATAU SALAH?

MUTIARA TAUHID

Page 43: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KEBAHAGIAAN SAYA HARI INI TERAMPAS,

GARA2 DIBENTAK SUAMI

BETUL ATAU SALAH?

MUTIARA TAUHID

Page 44: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KEBAHAGIAAN BUKAN DITENTUKAN OLEH

“FAK-TOR LUAR” TAPI OLEH “FAKTOR

DALAM”MUTIARA TAUHID

SADARI …..

Page 45: 1-Awal Menentukan Akhir-1

BILA TERJADI PADA SAAT YANG BILA TERJADI PADA SAAT YANG SAMA, MANAKAH YANG ANDA PILIH :SAMA, MANAKAH YANG ANDA PILIH :

MENGHADIRI UNDANGAN PER-KAWINAN,MENGHADIRI UNDANGAN MA-JELIS TAFAKURAN?

ataukahataukah

MUTIARA TAUHID

Page 46: 1-Awal Menentukan Akhir-1

BILA JAWABAN ANDA ADALAH

MUTIARA TAUHID

WALAUPUN ANDA MENGATAKAN PENCARI KEBAHAGIAAN, NAMUN

SEJATINYA ANDA ADALAH PEN- CARI KESENANGAN

Page 47: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MENCARI ILMU ATAUKAH MENCARI

KEYAKINAN?

MANAKAH PRIORITAS YANG UTAMA :

DUA-DUANYA PENTING!

MUTIARA TAUHID

Page 48: 1-Awal Menentukan Akhir-1

BILA MENCARI ILMU, MAKA YANG

DOMINAN DIGU-NAKAN ADALAH AKAL

SETUJUKAH ANDA?

MUTIARA TAUHID

Page 49: 1-Awal Menentukan Akhir-1

BILA MENCARI KEYAKINAN, MAKA YANG DOMINAN DIGU-NAKAN ADALAH KALBU

SETUJUKAH ANDA?

MUTIARA TAUHID

Page 50: 1-Awal Menentukan Akhir-1

SUATU FENOMENA DAPAT DIPAHAMI DENGAN AKAL, DAPAT

JUGA DIPAHAMI DENGAN KALBU

MUTIARA TAUHID

Page 51: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“Setan mengalir dalam darah manusia”

HADITS NABI

MUTIARA TAUHID

‘KACAMATA’ ILMU : ……………

‘KACAMATA’ KEYAKINAN : ……………

Page 52: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“Dalam diri manusia ada se- gumpal daging. Bila daging itu baik maka akan baik pula akhlak orang itu.

Daging itu adalah hati”

HADITS NABI

MUTIARA TAUHID

‘KACAMATA’ ILMU : ……………

‘KACAMATA’ KEYAKINAN : ……………

Page 53: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“Tafakur sejenak lebih baik daripada ibadah satu tahun”

HADITS NABI

MUTIARA TAUHID

‘KACAMATA’ ILMU : ……………

‘KACAMATA’ KEYAKINAN : ……………

Page 54: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“Orang yang mengucapkan ‘lailaha

ilallah’ pada akhir hayatnya masuk surga”

HADITS NABI

MUTIARA TAUHID

‘KACAMATA’ ILMU : ……………

‘KACAMATA’ KEYAKINAN : ……………

Page 55: 1-Awal Menentukan Akhir-1

PERUBAHAN ITU PERLU!

Setujukah Anda?

Masalahnya, darimana harus memulainya?

MUTIARA TAUHID

Page 56: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MULAILAH PERUBAHAN

ITU DARI AKU!

MUTIARA TAUHID

Page 57: 1-Awal Menentukan Akhir-1

“MULAILAH PERUBAHAN ITU DARI DIRIMU, LALU

KE-MUDIAN KELUARGAMU”

RASULULLAH SAW :

MUTIARA TAUHID

Page 58: 1-Awal Menentukan Akhir-1

KITA TIDAK DAPAT MERUBAH DUNIA, TAPI JIKA KITA MENGU-BAH

DIRI SENDIRI MAKA DUNIA AKAN IKUT

BERUBAH

SADARI …..

MUTIARA TAUHID

Page 59: 1-Awal Menentukan Akhir-1

TAFAKUR ADALAH SUATU IKHTIAR UNTUK MENURUNKAN

ILMU YANG ADA DI OTAKKU KE DALAM

KALBUKUMUTIARA TAUHID

Tafakur arahnya ke “aku” bukan ke “kamu”

Page 60: 1-Awal Menentukan Akhir-1

CONTOH TAFAKUR YANG ARAHNYA

KE “AKU”

MUTIARA TAUHID

Page 61: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Ketika aku masih muda serta bebas berfikir dg khayalan, aku

bermimpi untuk mengubah dunia

HASRAT MENGUBAH DIRI

Seiring dg bertambahnya usia dan kearifanku, kudapati dunia

tak kunjung berubahMaka cita2 itupun agak kupersempit, dan kuputuskan hanya untuk

merubah negerikuMUTIARA TAUHID

Page 62: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Namun tampaknya itupun tiada hasilnya.Ketika usia senja mulai

kujelang, lewat upaya terakhir yg penuh

keputus asaan, kuputuskan hanya untuk merubah

keluargaku, yaitu orang2 yg paling dekat denganku

Namun alangkah terkejutnya aku, ternyata mereka pun tak

kunjung berubah!!!MUTIARA TAUHID

Page 63: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Dan kini, sementara berbaring di tempat tidur, menjelang

kematianku, baru kusadari :“Andaikan yg pertama-tama kuubah adalah diriku sendiri, maka lewat memberi contoh

sebagai seorang panutan, mungkin keluargaku bisa

kuubah

Dan berkat inspirasi dan dorongan mereka, kemudian

aku menjadi mampu memperbaiki negeriku, dan siapa tahu, bahkan aku juga

bisa mengubah dunia!

MUTIARA TAUHID

Page 64: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Ketika aku mohon ketabahan, Allah memberiku kesulitan dalam kehidupan

Ketika aku mohon kelapangan jiwa, Allah mem-beriku gelombang masalah

untuk kuatasi

DIA MEMBERI APA YANG

KUBUTUHKAN

MUTIARA TAUHID

Page 65: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Ketika aku memohon hikmah, Allah memberiku berbagai

rupa ketidak-nyamanan

Ketika aku memohon kesabaran, Allah

memberiku orang2 yang berlaku zalimKetika aku memohon

pengampunan dosa, Allah memberiku rasa sakit

MUTIARA TAUHID

Page 66: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Aku tak pernah menerima apa yang kuminta, tapi aku menerima

apa yang kubutuhkan…Subhanallah!

Ketika aku memohon surga, Allah meng-hujaniku

dengan ujian-ujian

MUTIARA TAUHID

Page 67: 1-Awal Menentukan Akhir-1

CONTOH TAFAKUR YANG ARAHNYA

BUKAN KE “AKU”

MUTIARA TAUHID

Page 68: 1-Awal Menentukan Akhir-1

ULAMA-ULAMA KITA

Dan umat inipun tidur mendengkur.Para ulamanya duduk dipojokan

tafakur, tidak bicara, tidak maju ke muka.

Dibiarkannya orang-orang jahil bicara berbusa-busa, yang tak enggan menjilat

jempol kaki para penguasa; memutar balikkan hukum-

hukum agama ‘tuk kenikmatan hidup dunia

MUTIARA TAUHID

Page 69: 1-Awal Menentukan Akhir-1

dan para ulama kita sebagaimana biasa tenang-tenang saja,

menghitung butir-butir tasbih dengan khusunya.

Mereka tak peduli dengan hingar-bingar suasana di

luar; kendati mesiu menggelegar menghantam rumah-rumah penduduk,

mesjid dan langgar.MUTIARA TAUHID

Page 70: 1-Awal Menentukan Akhir-1

Ulama-ulama kita tak paham harga-harga di pasar, kendati rakyat menjerit lapar.

Mereka tak pernah gusar, semua keluhan di-jawabnya :

‘sabar-sabar’.Mereka masa bodo dunia jungkir balik, lebih baik

berzikir dalam bilik. MUTIARA TAUHID END-1

Page 71: 1-Awal Menentukan Akhir-1

REVIEW

MUTIARA TAUHID

Page 72: 1-Awal Menentukan Akhir-1

AWAL AKAN ME-NENTUKAN AKHIR

SADARI …..

MUTIARA TAUHID

salah di awal merupakan awal dari malapetaka!

Page 73: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MANAKAH YANG ANDA PILIH :MANAKAH YANG ANDA PILIH :

MERUBAH PERILAKUMERUBAH KEYAKINAN

ataukahataukah

MUTIARA TAUHID

Page 74: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MANAKAH YANG ANDA PILIH :MANAKAH YANG ANDA PILIH :

MENCARI KESENANGANMENCARI KEBAHAGIAAN

ataukahataukah

MUTIARA TAUHID

Page 75: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MANAKAH YANG ANDA PILIH :MANAKAH YANG ANDA PILIH :

MENCARI ILMU

MENCARI KEYAKINAN

ataukahataukah

MUTIARA TAUHID

Page 76: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MANAKAH YANG ANDA PILIH :MANAKAH YANG ANDA PILIH :

‘KAMU’ DULU YANG BERUBAH

‘AKU’ DULU YANG BERUBAH

ataukahataukah

MUTIARA TAUHID

Page 77: 1-Awal Menentukan Akhir-1

MANAKAH YANG ANDA PILIH :MANAKAH YANG ANDA PILIH :

BERTAFAKUR ARAHNYA KE LUAR

BERTAFAKUR ARAHNYA KE DALAM

ataukahataukah

MUTIARA TAUHID

Page 78: 1-Awal Menentukan Akhir-1

BILA JAWABAN ANDA ADALAH

MUTIARA TAUHID

JANGAN2 ANDALAH ORANGNYA YANG DIMAKSUD DALAM SURAT AL-MULK : 10

Page 79: 1-Awal Menentukan Akhir-1

DAN ORANG2 ITU BERKATA, “SEANDAINYA KAMI MAU

MENDE-NGARKAN (NASIHAT AGAMA)

Al Mulk : 10Al Mulk : 10

DAN KAMI

MENGGUNAKAN AKAL2 KAMI, PASTI KAMI TIDAK MENJADI PENG-HUNI NERAKA SAIR”

MUTIARA TAUHID END