07.[artikel] metode pick to light pergudangan

6
Metode Pick To Light Pergudangan Source Pict : http://bit.ly/1oeTaH0

Upload: pt-inti-logika-cipta

Post on 09-Jan-2017

2.406 views

Category:

Business


1 download

TRANSCRIPT

Metode Pick To Light Pergudangan

Source Pict : http://bit.ly/1oeTaH0

© PT Inti Logika Cipta | 2015 1

[ARTIKEL]

Metode Pick To Light Pergudangan

Link Artikel

Warehouse sebagai bagian dari rantai suplaisaat ini juga dituntut untuk beroperasi 24 jamselama 7 hari untuk memenuhi dinamisnyadunia usaha. Untuk mencapai titik itudibutuhkan inovasi yang didukung olehteknologi dan sistem informasi yangmumpuni, sehingga operasional Warehousemampu mencapai titik optimal . Salah satuinovasi pada Warehouse adalahpenggunaan Metode Pick To Light.

Sebenarnya apa yang dimaksuddengan Metode Pick To LightPergudangan itu? Secara sederhana konsepini adalah operasional gudangdimana warehouse man (helper, picker,operator, dsb) melakukan kegiatanpengambilan / peletakkan barangberdasarkan jumlah yang ditunjukkanoleh digital display untuk kemudianmelakukan konfirmasi oleh tombol yangterletak pada digital display tersebut.

Digital Display menunjukkan angka jumlahbarang yang harus diambil / diletakkan olehseorang warehouse man. Setiap digitaldisplay memiliki id unik yang terkoneksidengan computer server yang akan menerimainformasi untuk kemudian mendistribusikaninformasi berupa data angka yang akanmuncul ke setiap digital display.

Lalu apa benefit dari metode Pick To Light &Put To Light ? Beberapa keunggulan darimetode ini akan coba saya paparkan dalamartikel ini.

Source Pict : http://bit.ly/20y9hfh

© PT Inti Logika Cipta | 2015 2

1. Paperless

Metode ini mengganti fungsi kertas sebagai petunjukoperator gudang dalam melakukan packing menjadilampu.Hasil picking akan direkam dalam program WMS(Warehouse Management Systems) sehingga tidakdibutuhkan adanya kertas dokumen untuk menjadi buktihasil picking.

2. Kecepatan

Alur operasional picking tidak dimulai dari pencetakanpicking order, melainkan order picking akan berjalansecara data dari server (yang dibawah kendali admin)ke Digital Picking yang ada di gudang. Sehingga tidakdiperlukan operator yang mondar-mandir untukmenyerahkan kertas picking order ke bagian gudang.Secara khusus faktor kecepatan ini menurut saya adalahhal yang utama bagi suatu industri melakukaninvestasi Pick To Light. Sebagai contoh untuk salah satuminimarket peritel dalam negeri metode inimemungkinkan 1 outlet dapat dipicking dalam waktumaksimal 2 menit, hal ini dimungkinkan karena prosespacking dilakukan oleh beberapa helper sekaligus secaraparalel.

3. Accuracy

Karena Digital Picking diletakkan di dekat product yangakan di-picking, maka kemungkinan kesalahan pickingsangat kecil. Operator akan melihat petunjuk dari DigitalPicking dan mengambil barang sesuai petunjuk tersebut,bandingkan dengan penggunaan kertas picking order yangmemuat banyak data yang secara visual lebihmembingungkan.

Source Pict : http://bit.ly/213HCoo

© PT Inti Logika Cipta | 2015 3

4. Easy to Adjust

Tombol pada Digital Picking ini juga mengakomodasiperubahan angka picking. Misalkan order sebanyak 5 pcs ,sementara available barang adalah 3 pcs (karenainventory tidak akurat) , maka operator cukup menekantombol pengurangan sebanyak 2x untuk memberi tahusistem bahwa order 5 pcs hanya dipenuhi 3 pcs.

Sebelum melakukan investasi untuk Pick To Light , tentuperlu dianalisa biaya investasi dan keuntungan yang diraiholeh perusahaan atas adanya investasi tersebut. Analisakelayakan ini perlu dilakukan secara mendetail dan turutmensimulasikan kemungkinan-kemungkinan masamendatang.

Sebelum melakukan investasi untuk Pick To Light , tentuperlu dianalisa biaya investasi dan keuntungan yang diraiholeh perusahaan atas adanya investasi tersebut. Analisakelayakan ini perlu dilakukan secara mendetail dan turutmensimulasikan kemungkinan-kemungkinan masamendatang.

Secara umum saya berpendapat bahwa metode ini layakdianalisa untuk karakteristik gudang sebagai berikut : Mengirim ke lebih dari 150 outlet per hari dan akan

terus bertambah Memiliki jenis barang lebih dari 1,000 SKU (Stock

Keeping Unit) Karakteristik pengiriman barang dalam satuan kecil

(pieces)

Investasi yang dikeluarkan memang tidaklah murah, 1unit Digital Display dapat mencapai angka jutaan rupiah,vendor Pick To Light ini masih didominasi oleh vendor luarnegeri termasuk konsultan dan biaya installasi sistem(WMS) yang mendukung metode ini. Namun ketika kitamelihat benefit yang dimunculkan mungkin Pick ToLight adalah akan memberi kontribusi bagi profitabilitasperusahaan, Who Knows?

© PT Inti Logika Cipta | 2015 4

CONTACT US

Follow us :

@excelogic Excelogic

Excelogic Consulting and Training

Excelogic Consulting and Training

Our Office : Beltway Office Park Tower B Lantai 5 Jl. TB Simatupang, No 41 Jakarta 12550

Our Website : www.excelogic.info | Email : [email protected] | Phone : +62 21 2985 7383

PT INTI LOGIKA CIPTA

CONSULTING & TRAINING

Logistics & Supply Chain | Quality (ISO & OHSAS) | Business Management

Download Excelogic Profile Presentation

© PT Inti Logika Cipta | 2015 5

Index