03-teknologi%20perkantoran%20modern

Upload: jovan-fedrick

Post on 08-Apr-2018

212 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    1/10

    TEKNOLOGIPERKANTORANMODERNPendahuluan

    Pekerjaankantor adalah suatukegiatankesekretariatandan administratif. Segala

    sesuatuyangberkaitandengancatatmencatat,melakukanperjanjian,memfasilitasi

    pertemuan, memberikan laporan, menyusun dokumen, menyimpan dokumen,

    mengirimkansurat dansebagainya.

    Untuk keperluan tersebut, terbentuk suatu jalinan komunikasi formal maupun

    informal. Dengan berkembangnya teknologi informasi, penggunaan perangkat

    komputer untuk perkantoran membuka era otomatisasi perkantoran (Office

    Automation/OA).

    Dengansemakinmajunyateknologikomputer,mengecilnyaukuranfisikkomputer

    dan ketersediaan sarana komunikasi bergerak (mobile) serta pesatnya

    perkembangan teknologi internetkonsepOAberkembangmenjadiVirtualOffice

    atauKantorMaya.KonsepKantorMayaadalahpekerjaankantordapatdilakukan

    dimanapundibelahanbumiini.

    OtomatisasiKantor Dimulaitahun1960anIBMmenciptakanistilahWordProcessinguntukmenjelaskan

    kegiatandivisimesintiklistriknya.Maksudnyaagarmenarikperhatianyangsama

    seperti pada produkproduk perkantoran yang dijalankan pada komputer dan

    pengolah data. Produk IBM yang disebut MT/ST singkatan dari Magnetic

    Tape/SelectricTypewritermampumenyimpanhasilpengetikanpadapitamagnetik,

    untukmembuatsurat juruketik tinggalmengetikkannamadanalamatpenerima

    surat,hasilnyaberupaketikkansuratyangsamadalamjumlahyangbanyakuntuk

    berbagaipenerimasurat.Kemampuanmesintikelektrik inimenandaiotomatisasi

    dalamperkantoran.

    OA mencakup semua sistem elektronik formal dan informal yang terutama

    berkaitandengankomunikasiinformasikedandariorangorangdidalammaupun

    diluarperusahaan.

    o SistemElektronikFormaldimaksudkansebagaikegiatanperkantoranyang

    didokumentasikan dengan suatu prosedur tertulis. Semua perusahaan

    menerapkan sistem formal untuk memenuhi kebutuhan organisasi.

    Misalnyauntukpengelolaaninformasiyangdidistribusikankemanajeryang

    berupalaporanlaporanperiodikamupunlaporankhusus.

    o Sistem Elektronik Informal berarti sistem perkantoran yang tidak

    direncanakanataudiuraikan secara tertulis.SistemsistemOA informal ini

    diterapkansaatdiperlukanolehperoranganuntukmemenuhikeperluannya

    sendiri.

    Misalnya

    melakukan

    konsultasi

    atau

    diskusi

    dengan

    pengambil

    keputusanlain.

    [email protected] - 2008 1

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    2/10

    Komunikasi Informasi dalamOAmenjadikan ciri tersendiri dalam penggunaan

    komputerdalamperusahaan,karenaOAdimaksudkanuntukmemudahkansegala

    jeniskomunikasi,baiklisanmaupuntertulis.

    OA tidak hanya melayani orangorang di dalam perusahaan, akan tetapi juga

    denganoranglaindidalamlingkunganperusahaan.

    Environment

    Environment

    The firm

    Problem SolverOther

    Problem Solvers

    Database

    Transform

    Noncomputer

    Apps

    Computer-

    Apps

    Inputphysical resources

    Output

    physical resources

    An OA ModelAn OA ModelCommunications Information

    Office Automation System

    Environment

    Environment

    The firm

    Problem SolverOther

    Problem Solvers

    Database

    Transform

    Noncomputer

    Apps

    Computer-

    Apps

    Inputphysical resources

    Output

    physical resources

    An OA ModelAn OA ModelCommunications Information

    Office Automation System

    GambarModelOA

    Sumber:CBISMcLeod,2001

    DalamgambarmodelOAdiatas tidak terjadialirandata tetapihanyaadaaliran

    komunikasi dan informasi. Pengertian data sendiri adalah penggambaran dari

    segalasesuatudarisebuahkenyataanmaupunkejadian.Melaluiprosespengolahan

    data,sebuahdatamenjadilebihbermanfaatbagipenggunanyadandisebutsebagai

    informasi.Pengertiankomunikasiadalahadanya saling tukarmenukar informasi

    antara

    dua

    obyek

    atau

    lebih.

    Untuk lebihmenekankanpemahaman tentangmodelOA,akandibagidalamdua

    komponen utama yaitu komponen database dalamOA dan komponenAplikasi

    dalamOA.

    KomponendatabasedalamOA

    Dalamgambarmodeldiatasdatabaseadalahkumpulandatayangterintegrasi

    dari seluruh sumber daya dalam perusahaan, baik sumber daya masukan,

    prosesmaupun output.Data yang sudah terprosesmenjadi informasi dalam

    database

    juga

    didapatkan

    dari

    lingkungan

    sistem

    perusahaan

    serta

    data

    data

    hasil olahan dari para manager sebagai problem solver. Untuk dapat

    [email protected] - 2008 2

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    3/10

    mengumpulkan data dalam database harusmelalui proses pengolahan data

    menggunakankomputer.Pengolahandatameliputi:

    Mendapatkandata, yaitudengan:

    o Mendokumentasikansetiaptransaksi

    o Kejadiannyaapa?

    o Kapanterjadinya?

    o Berapabanyakdanberapanilainya?

    o Keterangantentangtransaksi

    Memanipulasidata,yaitudengan:

    o Mengklasifikasikan(dengandiberikode)

    o Diurutkan

    o Dihitung

    o Ditotal

    MenyimpanData

    o Menggambarkansetiaptransaksi

    o Dalambentukdatabase

    Menyiapkandokumen

    o Terbentukdalamkategori:

    Berdasarkanjeniskejadiannya

    Berdasarkanwaktukejadiannya

    Untukmelihat sebuahdatabasedapatdibedakandaridua sudutpandang, yang

    pertamadarisudutpandangpemakaidatabasedandarisudutpandangperancang

    database.

    o Dari sudut pandang pemakai database dilihat dalam bentuk file dengan

    strukturdatadanrecordyangsiapdipakaiuntukdiisi,dikoreksi,dikurangi

    ataumengolahnyamenjadilaporan.

    o Dari sudutperancangdibedakan lagipada tingkatphisikdan logik.Pada

    tingkat phisik seorang perancang database harus menentukan jenis dan

    kapasitaspenyimpanserta mediacadangan(backup)yangdigunakan.Pada

    tingkat logik seorang perancang database harusmenentukan entitas data

    apa saja yang terlibat dalam sistem, relasi antar entitas dan

    ketergantungannya,atributdarisetiapentitassertaatributdari relasiyang

    terbentuk.Padasudutpandang logik iniakan terbentukfilefileatau tabel

    tabelyangsalingberkaitansatusamalaindanmembentuksatukesatuan.

    KomponenAplikasidalamOA

    AplikasidalamOAdibedakanmenjadiduamacamyaituaplikasiperkantoran

    menggunakanperalatanelektroniknonkomputerdanaplikasiperkantoran

    menggunakankomputer.Dalambanyakhalfungsidarikeduajenisaplikasidiatas

    adalahsamahanyaperalatannyasajayangberbeda.

    AplikasiaplikasidalamOAadalah:

    o Wordprocessing

    o Electronicandvoicemail

    [email protected] - 2008 3

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    4/10

    o Computercalendaring

    o Audioconferencing

    o Videoconferencing

    o Computerconferencing

    o FAX

    o Videotexo Imaging

    o Desktoppublishing

    WordProcessing

    Penggunaanperangkatkomputeryangmenghasilkanberbagaitugaspengetikandan

    pencetakandokumensecaraotomatis.

    GambarSistemWordProcessor

    Sekretaris atau manajer melakukan pengetikan melalui terminal, dari sini sebuah

    dokumen yang disiapkan (diketik) dapat dilakukan pengeditan terlebih dahulu,

    sebelumdisimpankedalamkomputer.Dokumen jugadapatdiambilataudisimpan

    dalammediapenyimpananluar.Jikadiperlukandapatdibuathardcopydalamcetakan

    printer.Hasil cetakan ini dapat diberikan kepadamanajer sebagai bahan persiapan

    agar komunikasi dapat berjalan lebih efektif.Dalam perkantoranmodern dokumen

    tidakmestiharusdicetak,namundapatdiattachdarikomputer lainyangterhubung

    dalamsatujaringankomputer.

    A Word Processing SystemA Word Processing System

    Secretary or manager

    Document storage

    CPU Typed documents

    A Word Processing SystemA Word Processing System

    Secretary or manager

    Document storage

    CPU Typed documents

    Electronicandvoicemail

    Voice mail, adalah sarana yang disediakan oleh penyedia layanan telpon kepada

    pelanggan untuk dapatmeninggalkan pesan dalam sebuah mailbox apabila telpon

    yang dituju tidak dapat dihubungi. Mailbox yang berisi pesanpesan ini dapat

    dipanggil olehpemilik telponuntukmendengarkanpesanpesanyangditerimadan

    telahtersimpandidalamnya.

    Electronicmailatauseringdisingkatemail,konsepnyasamadenganvoicemail,hanya

    sajaterjadiantarpenggunakomputeryangterhubungdalamsatu jaringankomputer.

    Seorang pengguna emailmempunyaimailbox atau folderdisebuahmailserver yang

    [email protected] - 2008 4

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    5/10

    terhubung24jamdalamjaringankomputer.Penggunalaindapatmengirimkanpesan

    ke dalam mailbox dengan menyebutkan alamat email yang dituju walaupun si

    pemilikmailboxtidaksedang terhubungdalam jaringankomputer.Untukmembaca

    pesanpesanyangditerima,seorangpenggunaharusmembukamailboxnya.

    GambarSystemVoiceMail

    GambarSistemElectronicMail

    ComputerComputer

    Message

    coding and

    decoding unit

    User 1 User 2

    Computercalendaring

    Apabila anda pernahmenandai kalender di rumah untuk suatu agenda kegiatan,

    computer calendaringpunyaanalogi seperti itu. Jadwalkegiatanmaupunperjanjian

    dengan kolega dapat disimpan dalam komputer, pada saat atau sebelum kegiatan

    komputer akanmengingatkanmanajer tentangperjanjianmaupunkegiatan tersebut

    melaluipenanda(alarm).

    Secondarystorage

    AA

    VoiceVoice

    MailMailSystemSystem

    Message

    coding and

    decoding unit

    User 1 User 2

    Secondarystorage

    AA

    VoiceVoice

    MailMailSystemSystem

    An Electronic Mail SystemAn Electronic Mail System

    Mail storage

    CPU

    Mail displayand entry

    Mail display and entry

    Mail display

    and entryUser 1

    User 2

    User n

    An Electronic Mail SystemAn Electronic Mail System

    Mail storage

    CPU

    Mail displayand entry

    Mail display and entry

    Mail display

    and entryUser 1

    User 2

    User n

    [email protected] - 2008 5

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    6/10

    Sebuah perjanjian dapat dikirimkan atau diakses oleh pihak lain yang terhubung

    dalam jaringan komputer, penandaan kegiatan akan diberikan ke semua komputer

    yangmencatatkegiatantersebut.

    GambarSistemElectronicCalendaring

    An Electronic Calendaring SystemAn Electronic Calendaring System

    Calendar stora e

    CPU

    Calendar displayand entry

    Calendar display and entry

    Calendar displayand entry

    Manager 1

    Manager 2

    Manager n

    An Electronic Calendaring SystemAn Electronic Calendaring System

    Calendar stora e

    CPU

    Calendar displayand entry

    Calendar display and entry

    Calendar displayand entry

    Manager 1

    Manager 2

    Manager n

    Audioconferencing

    Bila anda anggota ORARI atau organisasi sejenis, secara tidak sadar anda pernah

    melakukan audio conferencing. Audio Conferencing adalah pemanfaatan peralatan

    komunikasi suara untukmenghubungkan orangorang pada tempat yang terpisah

    untukdapatmelakukanpembicaraanpadasuatutopiktertentu.

    GambarSistemAudioConferencing

    Peralatan audio pada akhir dekade ini, perannya dapat diganti menggunakan

    komputer yang mempunyai kemampuan audio. Audio channel digantikan oleh

    komputeryangdilengkapidenganChatServer.

    An Audio Conferencing SystemAn Audio Conferencing System

    Audio

    Channel

    Location 1Location

    n

    An Audio Conferencing SystemAn Audio Conferencing System

    Audio

    Channel

    Location 1Location

    n

    Peralatantelponsaatinijugamempunyaikemampuanuntukmelakukankonferensi

    ataudigunakansecaratripartit.Kemampuantelponsemacaminibisadalam

    [email protected] - 2008 6

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    7/10

    komunitaslokalmenggunakanPABX,ataulayananyangdiberikanpenyediajasa

    telpon(TELKOM).

    Videoconferencing

    Video Conferencing adalah penggunaan televisi serta peralatan audio visual untuk

    menghubung

    partisipan

    konferensi

    yang

    lokasinya

    saling

    terpisah.

    GambarSistemVideoConferencing

    Pelaksanaannyadapatdengancara:

    Video

    channel

    Videochannel

    Location 1Location n

    A. One-way video transmission

    B. Two-way video transmission

    Video ConferencingVideo Conferencing

    Video

    channel

    Videochannel

    Location 1Location n

    A. One-way video transmission

    B. Two-way video transmission

    Video ConferencingVideo Conferencing

    o Onewayvideodantwowayaudio

    o Onewayvideodanaudio

    o Twowayvideodanaudio

    Kegiatan seperti ini juga sudahdapatdigantikanmenggunakanperalatankomputer

    yangmempunyaikemampuanaudiovisual.

    Computerconferencing

    Sepertitelahditerangkansebelumnya,computeryangterhubungdalamsatu jaringan

    dapat saling berkomunikasi, baik text, audio maupun audiovisual. Pemanfaatan

    jaringaninternetsemakinmemudahkanpenggunakomputeruntukmelakukanhalini.

    Tersedia banyak ruang diskusi berupa board services maupun chat channel yang

    disediakan oleh portal dalam internet. Board Sevice adalah layanan untuk saling

    berkirim pesan atau pendapat pada satu topik tertentu yang tidak interaktif. Chat

    channeladalahsaranabertukarpesansecarainteraktif.

    FAX

    Faxadalahalatyangmempunyaikemampuanmembacadokumenpadasatusisi lain

    darisalurankomunikasidanmembuatsalinannyapadasatusisilainnya.Kemampuan

    ini jugasudahdiadaptasiolehkomputer.Untukkeperluan inikomputerharusdiberi

    kemampuanmembacadokumen,yaitudenganditambahkanperalatanScanner,selain

    harusterhubungkejaringantelponmenggunakanModem.Hasilpenerimaanfaxpada

    [email protected] - 2008 7

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    8/10

    komputer dapat dilakukan dengan hanya menampilkannya di layar monitor atau

    dicetakkeprinter.

    Videotex,ImagingdanDesktoppublishing

    Ketiga hal ini sudah bukan merupakan hal baru dalam pemanfaatan teknologi

    komputer

    saat

    ini.

    o Videotex adalah kemampuanmemindahkan danmenyimpan narasi text dan

    gambargrafikkedalamlayarmonitor.

    o Imaging adalah kemampuan memindahkan, menyimpan dan menampilkan

    kembali imageataucitrakedalamformatdigitaldalamkomputer.

    o Dekstop Publishing adalah kemampuan komputer untuk menghasilkan

    keluaran yang sangat halusmendekati kemampuan typesetter (dalam layout

    cetakan).

    Kantor Maya

    Seperti telah diuraikan di atas, KantorMayamuncul karena perkembangan teknologi

    komputeryangsemakinpesatdanukurannyasemakinkecil.Kecenderunganoranguntuk

    berpindahpindahataumobile sehinggapemanfaatan sarana telekomunikasikhususnya

    teleponselularsemakindiperlukan.Pemanfaatansaranakomunikasidanjaringaninternet

    untukmelakukanhalhalyangsifatnyateleprocessing(ATM,ecommerce)tumbuhpesat.

    Halhal tadididukungmahalnyasewa lahandikotakotabesarmendorong tumbuhnya

    KantorMaya, sehinggaorang tidak lagiharusdatangdanbekerjadalamkantor secara

    fisik,kegiatankantordapatdilakukandimanapun.

    Syaratnya hanya harus terhubung dalam komunikasi elektronik. Untuk keperluan ini

    banyakperusahaanmaupunportaldiinternetmenyediakanjasakantormaya.

    Keuntunganyangdapatdiambilbilamenggunakankantormayaadalah:

    Mengurangi biaya penyediaan fasilitas, dalam hal ini adalah fasilitas kantor seperti

    ruang,furniture,ACdan lainlain.Ruangkantornantinyadapathanyasebuahruang

    tamukecil,untuksekalisekaliorangbertatapmuka.

    Mengurangibiayapenyediaanperalatan,peralatankantordapatdikurangijumlahnya

    seiringdengansedikitnyakebutuhantenagakerjaadministratif.

    Mempunyaisalurankomunikasiformal.Denganterhubungdalamsalurankomunikasi

    formal maka seluruh relasi usaha, rekan bisnis maupun konsumen, dapat

    berhubungandenganperusahaansetiapsaattanpaterputus.

    Mengurangi pekerjaanpekerjaan yang tertunda. Kantormaya tidakmengenal jam

    kerjamaupun lembur, seluruhwaktu yang ada adalah jam kerja, sehingga sebuah

    pekerjaantidakharusdihentikankarenajamkerjatelahselesai.

    Mendukung kegiatan sosial, orangorang yang tidak dapat meninggalkan rumah

    menjadibisabekerjadengantidakharuspergikekantor.

    Namunada jugakerugiankerugianyangdapatmuncul, terutamadarisisiparapekerja

    yaitu:

    [email protected] - 2008 8

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    9/10

    Kurangmempunyairasamemilikiterhadapperusahaan,halinidapatmunculkarena

    kegiatansosialseperti tatapmukadan sambung rasaantarapimpinandanbawahan

    jarangdilakukan.

    Ketakutan kehilangan pekerjaan, banyak pekerjaan yang dilakukan oleh komputer

    maupun perusahaan penyedia layanan kantor maya, sehingga tenaga kerja yang

    dibutuhkanmenjadiberkurang.

    Moralpekerjayangrendah,initerkaitdenganadanyakecenderungansementaraorang

    untuk berbuat tidak baik apabila tidak langsung bertatap muka (lempar batu

    sembunyi tangan). Pencegahan dapat dilakukan denganmemberikan kontrol yang

    ketatpadapengamanansistemkomputer.

    Tekanankeluarga,halinimunculbilapekerjaankantordilakukandirumah.Kegiatan

    kegiatandalamkeluargakadangmenyitalebihbanyakperhatiandaripadabebankerja

    kantor.

    Strategiyangdapatdilakukanuntukmenerapkankantormayaadalah: Menyediakansumberdayakomputer

    Menyediakansaranaakseskesumberdayainformasi

    Menyediakanperlengkapannonkomputer

    Menyiapkansaranatelponyangdapatdiforward(dialihkan)

    Menyediakankelengkapanuntukpanggilankonferensi

    Membuatjadwalpertemuanreguler

    Melaksanakanuruturutanpekerjaansecarateratur

    Selainhalhaldiatas,adatigahalpentingyangmenjadiwacanaekonomisdalamkantor

    mayayaitu:

    Informasi, menjadi komoditas yang sangat vital terutama untuk membantu para

    manajer mengambil keputusan. Dalam kantor maya informasi tersimpan dan

    terdistribusidenganbaikdalamdatabaseperusahaan.

    Ide,dapatdisebarluaskan segerake seluruhkelompokpengambilkeputusandalam

    perusahaan untuk segera didiskusikan tanpa harusmenunggu berkumpul terlebih

    dahulu.Idejugadapatmunculdariruangruangdiskusi(boardservice).

    Intelijen, kegiatanmengumpulkan informasi dari stakeholder dapat dilakukan lebih

    mudahkarenabanyakinformasiyangbersifatterbuka.

    Contoh Aplikasi Komputer untuk Kantor

    Program aplikasi komputer yangmampumendukung otomatisasi perkantoran adalah

    MicrosoftOffice,LotusSuite,CorelWordPerfectOffice.

    Yang sangatmendukung operasi kantormaya adalah penelusur situsweb di internet.

    ProgramprogramitumisalnyaInternetExplorer,FireFox,OperadanNetscapeNavigator.

    [email protected] - 2008 9

  • 8/7/2019 03-Teknologi%20Perkantoran%20Modern

    10/10

    DaftarPustaka1. RaymondMcLeod,ManagementInformastionSystem,aStudyofComputerBased

    InformationSystem,PrenticeHall,8thedition,2001

    (http://cw.prenhall.com/bookbind/pubbooks/mcleod2/chapter14/deluxe.html)

    2. Henry F. Korth, Abraham Silberschatz, Database System Concepts, Mc Graw Hill, 2nd edition,

    1995.

    [email protected] - 2008 10

    http://cw.prenhall.com/bookbind/pubbooks/mcleod2/chapter14/deluxe.htmlhttp://cw.prenhall.com/bookbind/pubbooks/mcleod2/chapter14/deluxe.html