024. skkd teknik ototronik (wh) fpup

4
STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR KELOMPOK PROGRAM PRODUKTIF SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA PROGRAM STUDI KEAHLI AN : TEKNIK OTOMOTIF KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK OTOTRONIK KODE : 024 A. DASAR KOMPETENSI KEJURUAN STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR 1. Menerapkan dasar-dasar  kejuruan mesin 1.1 Men je laskan dasar ilmu statika dan tegangan 1.2 Menerangk an ko mponen/e le men mesin 1.3 Menerangkan material dan kemampuan proses. 2. Me nj el askan proses -p roses dasar pembentukan logam 2. 1 Me nj el askan pr os es pe ng ecoran 2. 2 Me nj el askan pr os es pembentukan 2. 3 Me nj el as ka n proses mes in pe rkak as 3. Me nj el askan proses -p roses mesin konversi energi 3.1 Me nj el askan kons ep motor bakar  3.2 Me nje la sk an konsep ko mpresor  3.3 Me nj el askan kons ep motor listrik 3. 4 Me nj el askan konse p ge nerato r listrik 3. 5 Me nj el as ka n ko nsep pompa fl ui da 3.6 Ken je la sk an k onsep kompresor  refrigerasi. 4. Menerapkan prosedur  keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan tempat kerja 4.1 Mengikuti prosedur  safety di lokasi (site) 4.2 Me ng ident if ikasi asp ek-as pe k keamanan Kerja 4.3 Mengontro l Kontamin asi 4. 4 Melakukan pe madaman kebakaran 4. 5 Melakukan Per tolo ngan Pertama Pada Kecelakaan (P3K) 4. 6 Me laku ka n pengang ka tan ben da ke rj a secara manual. 4.7 5. Menggambar teknik 5.1 Menjelaskan standar untuk menggambar teknik 5. 2 Me ngga mbar te kn ik (persp ek ti f, proyeksi, pandangan dan potongan) 5.3 Me nj el askan simbol-simb ol kelistrikan 5.4 Membaca wiring diagram 5.5 Menginterpretasikan gambar teknik dan rangkaian.

Upload: s-denny-ramdhany

Post on 31-Oct-2015

36 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

oto

TRANSCRIPT

Page 1: 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

7/16/2019 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

http://slidepdf.com/reader/full/024-skkd-teknik-ototronik-wh-fpup 1/4

STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR

KELOMPOK PROGRAM PRODUKTIF

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA

PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK OTOMOTIFKOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK OTOTRONIK

KODE : 024

A. DASAR KOMPETENSI KEJURUAN

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

1. Menerapkan dasar-dasar kejuruan mesin

1.1 Menjelaskan dasar ilmu statika dantegangan

1.2 Menerangkan komponen/elemenmesin

1.3 Menerangkan material dankemampuan proses.

2. Menjelaskan proses-prosesdasar pembentukan logam

2.1 Menjelaskan proses pengecoran

2.2 Menjelaskan proses pembentukan

2.3 Menjelaskan proses mesin perkakas

3. Menjelaskan proses-prosesmesin konversi energi

3.1 Menjelaskan konsep motor bakar 3.2 Menjelaskan konsep kompresor 3.3 Menjelaskan konsep motor listrik

3.4 Menjelaskan konsep generator listrik3.5 Menjelaskan konsep pompa fluida3.6 Kenjelaskan konsep kompresor 

refrigerasi.

4. Menerapkan prosedur keselamatan, kesehatankerja dan lingkungan tempatkerja

4.1 Mengikuti prosedur safety di lokasi (site)

4.2 Mengidentifikasi aspek-aspekkeamanan Kerja

4.3 Mengontrol Kontaminasi

4.4 Melakukan pemadaman kebakaran

4.5 Melakukan Pertolongan Pertama Pada

Kecelakaan (P3K)4.6 Melakukan pengangkatan benda kerjasecara manual.

4.7

5. Menggambar teknik 5.1 Menjelaskan standar untukmenggambar teknik

5.2 Menggambar teknik (perspektif,proyeksi, pandangan dan potongan)

5.3 Menjelaskan simbol-simbol kelistrikan5.4 Membaca wiring diagram5.5 Menginterpretasikan gambar teknik dan

rangkaian.

Page 2: 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

7/16/2019 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

http://slidepdf.com/reader/full/024-skkd-teknik-ototronik-wh-fpup 2/4

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

6. Menggunakan peralatandan perlengkapan di tempatkerja

6.1 Menggunakan bahan, peralatan danperlengkapan perbaikan

6.2 Merawat peralatan dan perlengkapan

perbaikan di tempat kerja6.3 Menggunakan fastener.

7. Menggunakan alat-alat ukur (measuring tools)

7.1 Menggunakan alat-alat ukur mekanik7.2 Menggunakan alat-alat ukur pneumatik7.3 Menggunakan alat-alat ukur elektrik/

elektronik7.4 Merawat alat-alat ukur.

B. KOMPETENSI KEJURUAN

8. Membuat rangkaianelektronik terapan

8.1Membaca gambar elektronik8.2Menentukan komponen elektronik8.3Membuat gambar rangkaian pada PCB8.4Menyolder komponen elektronik8.5Menguji rangkaian elektronik.

9. Membuat sistem kontrolaplikatif denganpemrograman berbasismikro-prosessor atau micro-controller 

9.1 Menentukan komponen sistem kontrol9.2 Memasang komponen sistem kontrol9.3 Menyolder komponen sistem kontrol9.4 Memprogram sistem kontrol9.5 Menguji sistem kontrol.

10. Memperbaiki Sistem

Pengapian Elektronik

10.1 Mengindentifikasi komponen sistem

pengapian elektronik10.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistempengapian elektronik

10.3 Memperbaiki sistem pengapianelektronik.

11. Memperbaiki Sistem InjeksiElektronik

11.1 Mengindentifikasi komponen sisteminjeksi elektronik

11.2 Mendiagnosa kerusakan pada sisteminjeksi elektronik

11.3 Memperbaiki sistem injeksi elektronik.

12. Memperbaiki Sistem

Pengatur Katup Elektronik

12.1 Mengindentifikasi komponen sistem

pengatur katup elektronik12.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistem

pengatur katup elektronik12.3 Memperbaiki sistem pengatur katup

elektronik.

13. Memperbaiki SistemPengatur KecepatanOtomatis

13.1 Mengindentifikasi komponen sistempengatur kecepatan otomatis

13.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistempengatur kecepatan otomatis

13.3 Memperbaiki sistem pengatur 

kecepatan otomatis.

Page 3: 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

7/16/2019 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

http://slidepdf.com/reader/full/024-skkd-teknik-ototronik-wh-fpup 3/4

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

14. Memperbaiki Sistem ABS, ASR/ETC dan ESP

14.1 Mengindentifikasi komponen sistem ABS, ASR/ETC dan ESP

14.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistem

 ABS, ASR/ECT dan ESP14.3 Memperbaiki sistem ABS, ASR/ECTdan ESP.

15. Memperbaiki SistemTransmisi Otomatis denganKontrol Elektronik

15.1 Mengindentifikasi komponen sistemtransmisi otomatis dengan kontrolelektronik

15.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistemtransmisi otomatis dengan kontrolelektronik

15.3 Memperbaiki sistem transmisi otomatisdengan kontrol elektronik.

16. Memperbaiki SistemSuspensi Aktif 

16.1 Mengindentifikasi komponen sistemsuspensi aktif 

16.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistemsuspensi aktif 

16.3 Memperbaiki sistem suspensi aktif.

17. Memperbaiki Sistemautomatic airconditioning  

17.1 Mengindentifikasi komponen sistemautomatic airconditioning 

17.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistemautomatic airconditioning

17.3 Memperbaiki sistem automaticairconditioning.

18. Memperbaiki Car AudioVideo

18.1 Mengindentifikasi komponen car audiovideo

18.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistemcar audio video

18.3 Memperbaiki sistem car audio video18.4 Memasang dan setting sistem car 

audio video.

19. Memperbaiki sistem light-

tronic 

19.1 Mengindentifikasi komponen sistem

light-tronic 19.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistemlight-tronic 

19.3 Memperbaiki sistem light-tronic .

20. Memperbaiki SRS (air-bag dan safety belt )

20.1. Mengindentifikasi komponen SRS ( Air bag dan Safety Belt Systems)

20.2. Mendiagnosa kerusakan pada SRS (air bag dan safety belt )

20.3. Memperbaiki sistem air bag 20.4. Memperbaiki sistem automatic safety 

belt .

Page 4: 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

7/16/2019 024. SKKD Teknik Ototronik (WH) FPUP

http://slidepdf.com/reader/full/024-skkd-teknik-ototronik-wh-fpup 4/4

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

21. Memperbaiki Sistem Alarm,Central-Lock dan Power Windows

21.1. Mengindentifikasi komponen sistemalarm, central-lock dan power windows

21.2. Memeriksa komponen sistem alarm,

central-lock dan power windows21.3. Mendiagnosa kerusakan pada sistemalarm, central-lock dan power windows

21.4. Memperbaiki sistem alarm21.5. Memperbaiki sistem central-lock21.6. Memperbaiki power windows.

22. Memperbaiki Sistem Navigasi 22.1 Mengindentifikasi komponen sistemNavigasi

22.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistemNavigasi

22.3 Memperbaiki sistem Pengatur Sistem

Navigasi.23. Memperbaiki Sistem Kontrol

Parkir 23.1 Mengindentifikasi komponen sistem

Kontrol Parkir 23.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistem

Kontrol Parkir 23.3 Memperbaiki sistem Kontrol Parkir.

24. Memperbaiki sistem-sistemelektronik pada kendaraan

24.1 Mengindentifikasi komponen sistemelektonik power steering (EPS), elektrik mirror, kursi elektronik dan sistemautomatic wiper 

24.2 Mendiagnosa kerusakan pada sistem

elektonik power steering (EPS), elektrik mirror, kursi elektronik dan sistemautomatic wiper 

24.3 Memperbaiki sistem elektonik power steering (EPS)

24.4 Memperbaiki sistem elektrik mirror 24.5 Memperbaiki sistem kursi elektronik24.6 Memperbaiki sistem automatic wiper .