laporan tahunan 2016 - annual report 2016 | pt rekadaya elektrika 3 re berkomitmen dapat memberikan...

296
LAPORAN TAHUNAN 2016 PT. REKADAYA ELEKTRIKA Ged. Bank Mandiri Lt. 6 Jl. Tanjung Karang No.3-4A Jakarta 10230 Indonesia Telp : (62-21) 3983 8929 Fax : (62-21) 3983 8930 Email : [email protected] LAPORAN TAHUNAN 2016 MOVING FORWARD THROUGH SERVICES EXCELLENCE MOVING FORWARD THROUGH SERVICES EXCELLENCE PT Rekadaya Elektrika www.rekadaya.co.id LAPORAN TAHUNAN 2016

Upload: others

Post on 24-Mar-2020

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Laporantahunan2016

pt. rEKaDaYa ELEKtrIKaGed. Bank Mandiri Lt. 6Jl. Tanjung Karang No.3-4AJakarta 10230Indonesia

Telp : (62-21) 3983 8929 Fax : (62-21) 3983 8930Email : [email protected]

Lapo

ra

nta

hu

na

n2016

Moving forward through services excellence

Mo

ving fo

rward th

rou

gh

services excellence

PT Rekadaya Elektrikawww.rekadaya.co.id

Laporantahunan2016

PT Rekadaya Elektrikawww.rekadaya.co.id

Laporantahunan2016

Moving forward through services excellence

PT Rekadaya Elektrikawww.rekadaya.co.id

2 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

3LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

RE berkomitmen dapat memberikan karya terbaik dalam mendukung perkembangan industri kelistrikan nasional. Dengan segenap kekuatan dan potensi yang dimiliki, RE terus menguatkan landasan dan fokus memberikan layanan jasa pembangunan pembangkit listrik beserta fasilitas pendukungnya dengan standar mutu dan kualitas terbaik.

RE terus berupaya melakukan perbaikan di segala lini proses bisnis dengan bekerjasama dan berkolaborasi dengan mitra bisnis dalam mewujudkan sinergi positif dan kemajuan bersama. Disamping itu, RE senantiasa fokus dan konsisten dalam menerapkan standar tata kelola perusahaan dalam rangka mewujudkan perusahaan yang bernilai tambah dan terus tumbuh berkelanjutan.

RE is committed to be able to provide the best work in supporting the development of national electricity industry. With all the strength and potentials, RE keeps strengthened the foundation and focus in providing power plant development service and its supporting facility with the best quality standards.

RE keeps on trying to conduct improvement in every business process lines by cooperating and collaborating with business partners in creating positive synergy and common progress. Aside of that, RE always focused and consistent in applying good corporate governance standard in order to create a value-added and sustainably growing company.

Moving Forward Through Services Excellence

4

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

DaFTaR ISI TAblE of conTEnTs

Moving forward Through services Excellence Daftar Isitable of content Ikhtisar Data Keuangan Pentingfinancial highlightsPeran RE dalam Mendukung Industri Kelistrikan nasional the role of re in supporting national electricity industryPeristiwa Penting Tahun 2016event highlights 2016

Identitas Perusahaancorporate identity Riwayat singkatBrief historyJejak langkahMilestonesbidang Usahaline of Business Visi, Misi, dan Tata nilai Perusahaanvision, Mission and corporate valuesWinning Strategy Perusahaancorporate winning strategystruktur organisasiorganizational structureRiwayat singkat Dewan KomisarisBrief history of the Board of commissioners Riwayat singkat DireksiBrief history of the Board of directors Jumlah Karyawan Komparatif 2 Tahun dan Pengembangan Kompetensinumber of employees of 2 Year-comparative and competency developmentstruktur dan Komposisi Pemegang sahamshareholders structure and composition

laporan Dewan Komisaris report of the Board of commissionerslaporan Direksi report of the Board of directors surat Pernyataan Direksi dan Dewan Komisaris Tentang Tanggung Jawab Atas laporan Tahunan 2016statement of the Board of directors and the Board of commissioners regarding the responsibility for the 2016 annual report

1

2

3

4

5

40

42

46

48

51

55

58

60

63

66

69

24

30

37

PENDaHULUaNIntroduction

PROFIL PERUSaHaaNCompany Profile

LaPORaN MaNaJEMENManagement Reports

3 38

22

5

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Tinjauan Industriindustry reviewProspek Usaha Business ProspectsAspek PemasaranMarketing aspectsTinjauan operasi Per segmen operational review Per segment• Profitabilitas Per Segmen ProfitabilityPerSegmentTinjauan Keuangan financial review• laba Rugi Komprehensif comprehensive income (loss) • Posisi Keuangan financial Position• Arus Kas cash flow Analisis Kemampuan Membayar Utang, Tingkat Kolektibilitas Piutang serta Rasio Keuangan lainnyaanalysis of solvability, account receivable collectability and other financial ratiosAnalisis struktur Modalcapital structure analysis

78

85

92

94

96

99

99

102

109

114

120

70

71

72

72

72

73

75

aNaLISIS DaN PEMBaHaSaN MaNaJEMEN Management Discussion and Analysis

76struktur Grup Perusahaan, Anak Perusahaan dan Perusahaan Afiliasigroup structure of the company, SubsidiariesandAffiliatedCompanies.Daftar Anak Perusahaan/ Perusahaan Asosiasi/ Perusahaan Patungan/Special Purpose Vehicle list of subsidiaries/associates/Joint ventures/special Purpose vehicleKronologis Pencatatan sahamshares listing chronology Kronologis Pencatatan Efek lainnyaother securities listing chronologylembaga dan Profesi Penunjang Perusahaanthe company supporting institutions and ProfessionsWilayah Kerja dan operasionalwork and operational areaPenghargaan dan Sertifikasi 20162016AwardsandCertification

Andy
Typewriter
Andy
Typewriter

6

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

DaFTaR ISI TAblE of conTEnTs

Perbandingan Target dan Realisasi Tahun 2016, serta Proyeksi Tahun 20172016 target & realization comparison and 2017 ProjectionKontribusi kepada negaracontribution to the state Kebijakan Dividendividend Policy Informasi Material Untuk Investasi barang ModalMaterial information on capital goods investment Investasi barang Modalcapital goods investmentInformasi Mengenai Investasi, Ekspansi, Divestasi, Akuisisi, Restrukturisasi Utang, dan Modal InvestasiMaterial information concerning investment, expansion, divestment, acquisition, debt restructuring, and capital investmentInformasi Material yang Mengandung benturan Kepentingan dan/atau Transaksi dengan Pihak berelasi Material transaction information containing conflict of interest and/transaction with related PartiesInformasi Material setelah Tanggal laporan AkuntanMaterial facts and information that occurred after the date of accountant’s report Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umumthe Public offering Proceed realization Program Kepemilikan saham oleh Karyawan dan/atau Manajemen (EsoP dan/atau MsoP)employee and/or Management shares ownership Program (esoP and/or MsoP)Perubahan Peraturan dan Dampaknya terhadap Kinerja Perusahaanchanges in regulation and their impact to the Performance of the companyPerubahan Kebijakan Akuntansi change in accounting Policies

122

126

127

128

129

131

133

137

137137

138

138

139

struktur Tata Kelola Perusahaanstructure of corporate governanceRapat Umum Pemegang sahamgeneral Meeting of shareholdersDewan Komisaris the Board of commissionersDireksithe Board of directors Kebijakan Remunerasi Dewan Komisaris dan Direksi Tahun 2016 remuneration Policy of the Board of commissioners and the Board of directors in 2016 Komite di bawah Dewan Komisariscommittees under the Board of commissionerssekretaris Perusahaancorporate secretaryAudit Internalinternal auditsistem Pengendalian Intern internal control systemAuditor Eksternalexternal auditorPerkara Penting Perusahaanlegal issues faced by the companyAkses Informasi dan Data Perusahaanaccess to company’s information and dataKode Etik Perusahaancode of conduct Whistle blowing system (Wbs)

150

152

156

162

169

171

178

181

185

191

193

194

196

200

141

141

144

TaTa KELOLa PERUSaHaaN Good corporate Governance146

Informasi Keuangan yang Mengandung Kejadian luar biasa dan Jarang Terjadifinancial information that containing extraordinary and unlikely to occur eventsPencapaian Key Performance Indicators (KPI)Key Performance indicators (KPi) achievement Informasi Kelangsungan UsahaBusiness continuity information

7

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Pendahuluan introductionstruktur Pengelola dan Anggaran csR the structure of csr Budget and ManagementTanggung Jawab sosial Perusahaan Terhadap lingkungan Hidup corporate social responsibility to the environmentTanggung Jawab sosial Perusahaan Terhadap sosial dan Kemasyarakatancorporate social responsibility to the social and communityTanggung Jawab Perusahaan Terhadap Pelanggan corporate social responsibility to the costumers Tanggung Jawab Perusahaan Terhadap Karyawancorporate social responsibility to the employees

206

208

209

212

214

219

TaNGGUNG JaWaB SOSIaL PERUSaHaaN corporate social Responsibility

LaPORaN KEUaNGaN TaHUNaN aUDITED 20162016 Audited financial statements

204 228

8

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

IKHTISaR KEUaNGaN PT REKaDaYa ELEKTRIKa 5 Tahun Terakhirfinancial Highlights PT REKADAYA ElEKTRIKA in the last 5 Years

2012 2013

Posisi Keuangan

aset

Aset lancar 174.759 388.053

Aset Tidak lancar 20.176 39.330

Jumlah aset 194.935 427.383

Liabilitas dan Ekuitas

liabilitas Jangka Pendek 140.728 388.669

liabilitas Jangka Panjang 3.896 4.947

Jumlah liabilitas 144.624 393.616

Jumlah Ekuitas 50.311 33.767

Jumlah Liabilitas dan Ekuitas 339.559 820.999

Laba Rugi

Pendapatan 12.279 254.587

beban langsung (188.231) (353.765)

laba Kotor (65.437) (99.178)

Penghasilan bunga (3.609) 3.082

Keuntungan (kerugian) kurs mata uang asing - bersih 362 3.441

beban kepegawaian (12.746) (14.015)

beban umum dan administrasi (12.035) (16.883)

beban penyusutan (1.340) (1.861)

beban pemasaran (307) (817)

lain-lain bersih (62.179) 744.000

laba sebelum Pajak (157.291) (125.487)

beban Pajak (1.235) (1.047)

Laba Tahun Berjalan (158.526) (126.534)

Penghasilan Komprehensif Tahun Berjalan (158.526) (126.534)

Laba Tahun Berjalan diatribusikan kepada:

Pemilik Entitas Induk -158.546 (126.539)

Kepentingan non Pengendali 20 4

Jumlah Penghasilan Komprehensif diatribusikan kepada:

Pemilik Entitas Induk

Kepentingan non Pengendali

9

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

(dalam jutaan Rupiah)(in million Rupiah)

2014 2015 2016

Financial Position

assets

353.325 453.397 828.082 current Assets

76.241 94.751 155.252 non-current Assets

429.566 548.148 983.334 Total assets

Liabilities and Equity

252.436 333.988 694.387 current liabilities

6.292 6.206 6.845 non-current liabilities

258.728 340.194 701.232 Total liabilities

170.837 207.954 282.102 Total Equity

688.293 548.148 983.334 Total Liabilities and Equity

Profit or Loss

381.644 405.066 825.773 Revenues

(319.402) (351.242) (674.270) Direct cost

62.242 53.824 151.503 Gross Profit

3.327 2.731 1.952 Interest Income

1.969 5.539 (969) Gain (loss) on foreign exchange-net

(17.044) (16.160) (37.549) Personnel expenses

(22.604) (22.263) (33.646) General and administration expenses

(1.980) (1.849) (1.470) Depreciation expenses

(488) (1.136) (1.413) marketing expenses

(3.531) 12.231 26 others-net

21.891 32.917 78.434 Income before tax

(2.588) (2.865) (4.877) Tax Expense

19.303 30.052 73.557 Income for the year

19.303 31.308 74.163 Comprehensive Income for the year

Income for the year attributable to:

19.291 30.022 73.519 owners of the company

11 30 38 non-controlling Interests

Total comprehensive income attributable to:

31.278 74.125 owners of the parent entity

30 38 non-controlling interests

10

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

RASIO-RASIO KEUANGAN

Rasio Profitabilitas

Return on Equity (ROE) (%) -315.09 -374.73

Return on Asset (ROA) (%) 81.32 29.61

Rasio likuiditas

Cash Ratio(%) 56.03 36.36

Current Ratio (%) 124.18 99.84

Rasio solvabilitas

Debt to Assets Ratio (%) 74.19 92.10

Debt to Equity Ratio (%) 124.18 1165.68

Rasio Aktivitas

Collection Period (hari) 66.06 46.94

CaTaTaN:

• sampai dengan akhir tahun 2016, RE tidak melakukan perdagangan saham sehingga tidak ada informasi harga saham tertinggi, harga saham terendah dan harga saham penutupan serta volume saham yang diperdagangkan

• sampai dengan akhir tahun 2016, RE tidak menerbitkan obligasi, sukuk dan obligasi konversi sehingga tidak ada informasi terkait dengan jumlah obligasi/sukuk/obligasi konversi yang beredar, tingkat bunga/imbalan, tanggal jatuh tempo dan peringkat obligasi/sukuk

NOTES:

• As of 2016, the RE does not shares trade so there was no information of the highest, the lowest and the closing shares price and the volume of shares traded.

• As of 2016, RE does not issue bonds, sukuk and convertible bonds so there was no information related to the number of bonds/sukuk/convertible bonds outstanding, interest rate/benefit, due date and rating of the bonds/sukuk

2016 20162015 20152014 20142013 20132012 2012

Jumlah Aset Jumlah LiabilitasTotal Asset Total liabilities

194.

935

144.

62442

7.38

3

393.

616

429.

566

258.

728

548.

148

340.

194

983.

334

701.

232

11

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

(65.

437)

(99.

178)

Financial Ratios

Profitability Ratio

11.30 14.45 26.07 Return on Equity (RoE) (%)

4.49 5.48 7.48 Return on Assets (RoA) (%)

liquidity Ratio

79.57 39.52 44.03 cash Ratio (%)

139.97 135.75 119.2 current Ratio (%)

solvability Rato

60.23 62.06 71.31 Debt to Assets Ratio (%)

151.45 163.59 248.57 Debt to Equity Ratio (%)

Activity Ratio

25.35 49.05 8.31 collection Period (day)

2016

2016

2016

2016

2015

2015

2015

2015

2014

2014

2014

2014

2013

2013

2013

2013

2012

2012

2012

2012

Jumlah Ekuitas

Beban Langsung

Pendapatan

Laba Kotor

Total Equity

Direct cost

Revenues

Gross Profit

50.3

1118

8.23

1

12.2

79

33.7

6735

3.76

5

254.

587

170.

837

319.

402

381.

644

62.2

42

207.

954

351.

242

405.

066

53.8

24

282.

102

674.

270

825.

773

151.

503

12

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

2016

20162016

2015

20152015

2014

20142014

2013

20132013

2012

20122012

Return on Asset (ROA) (%)

Current Ratio (%)Cash Ratio (%)

81,3

212

4,18

56,0

3

29,6

199

,84

36,3

6

4,49

139,

97

79,5

7

5,48

135,

75

39,5

2

7,48

119,

20

44,0

3

-158

.526

-158

.526

-315

,09

-126

.534

-126

.534

-374

,73

2016 2016

2016

2015 2015

2015

2014 2014

2014

2013 2013

2013

2012 2012

2012

Penghasilan Komprehensif Tahun BerjalanLaba Tahun Berjalan

Return on Equity (ROE) (%)

comprehensive Income for The YearIncome for The Year

19.3

03

19.3

03

11,3

0

30.0

52

31.3

08

14,4

5

73.5

57

74.1

63

26,0

7

13

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

20162016

2016

20152015

2015

20142014

2014

20132013

2013

20122012

2012

Debt to Equity Ratio (%)Debt to Assets Ratio (%)

Collection Period (hari)

124,

18

74,1

966

,06

165,

68

92,1

46,9

4

151,

45

60,2

325

,35

163,

59

62,0

649

,05

248,

57

71,3

18,

31

14

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

PERaN RE DaLaM MENDUKUNG INDUSTRI KELISTRIKaN NaSIONaLThe Role of Re in supporting national Electricity Industry

14 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA14 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

1) Ende #1 2X7 MW2) Kepri 2X7 MW3) Kendari 2X10 MW4) Tidore 2X7 MW

1) PlTU Gorontalo 2X25 MW Tahap II

2) PlTU bima 2X10 MW3) PlTU Timika 4X7 MW

1) GI 150kV sel Mangke: slE / Rlb

2) T/l 150 kV sarulla: Energize

Penyelesaian Proyek PLTU FTP-1

Project completion of sPP of fTP-1

Pelaksanaan Proyek EPC Penugasan & Merah

Pelaksanaan Proyek Transmisi & Gardu Induk (GI) Penugasan PLN UIP

II

Project Implementation of EPc Assignment &

Merah Putih

Project Implementation of Transmission &

substation assigned by Pln UIP II

Kami terus berupaya mencapai banyak kemajuan dengan menjalankan peran penting dalam mendukung industri kelistrikan nasional. Dengan menyelesaikan berbagai proyek sepanjang tahun 2016, RE terus tumbuh memberi makna dan nilai tambah bagi pemegang saham maupun segenap

pemangku kepentingan.

we continuously strive to achieve the progress by conducting important roles in supporting national electricity industry. By completing various projects throughout 2016, re keeps growing in giving

meaning and value-added both for shareholders and stakeholders.

15

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

KINERJa UTaMa 2016

Jumlah Proposal Berdasarkan Segmentasi Tahun 2012-2016

Jumlah Proyek Berdasarkan Segmentasi Tahun 2012-2016

number of Proposal based on segmentation in 2012-2016

number of Project based on segmentation in 2012-2016

2016 Key Performance

15LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA 15LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

20162015201420132012

0

20

40

60

80

100

120

102

20

8331 23

311

55

101622

1

51

3628

6

20162015201420132012

18

4 5

1

20

29 29

79

30

0

10

20

30

40

50

60

70

80

3 36

31521

EPC PembangkitePc Power PlantEPC Distribusi & JaringanePc distribution & networkJasa Konsultasiconsultation serviceTrading

EPC PembangkitePc Power PlantEPC Distribusi & JaringanePc distribution & networkJasa Konsultasiconsultation serviceTrading

16

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA16 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Nilai Proyek Berdasarkan Segmentasi Tahun 2012-2016Project Value based on segmentation in 2012 - 2016

20162015201420132012

200.000

400.000

600.000

800.000

1.000.000

1.200.000

1.400.000

1.500.000

1.800.000

2.000.000

1.840.309 1.824.991

213.883187.531

57.646118.01728.7501.822

9.32546.77610.2791.586

51.18913.672

69.0409.389

EPC PembangkitePc Power PlantEPC Distribusi & JaringanePc distribution & networkJasa Konsultasiconsultation serviceTrading

17

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Total Aset

Perolehan Kontrak Baru

Pendapatan

Laba Bersih Tahun Berjalan

Pencapaian Kontrak Manajemen atau KPI 2016

atau

atau

atau

atau

kategori

dari tahun sebelumnya sebesar Rp548.148 juta

dari tahun sebelumnya sebesar Rp225 miliar

dari tahun sebelumnya sebesar Rp405,066 juta

dari tahun sebelumnya sebesar Rp30,1 miliar

Total Asset Rp983.334 million or 179% from the previous year amounting to Rp548.148 million

New Contracts AchievementRp2,1 trillion or 937% from the previous year amounting to Rp225 billion

RevenuesRp825.773 million or 204% from the previous year amounting to Rp405,066 million

Income for the Current YearRp73,56 billion or 237% from the previous year in the amount of Rp30,1 billion

Management contract Achievement or 2016 KPI96,54, Healthy, AAA category

Rp983.334 juta

Rp2,1 trilyun

Rp825.773 juta

Rp73,56 miliar

96,54, Sehat

937%

204%

237%

AAA

179%

18

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

PERISTIWa PENTING 20162016 Events Highlight

EMPLOYEE GaTHERING

JOB FaIR

Tahun 2016 RE melaksanakan Employee Gathering di Jogyakarta, event tahunan ini dilaksanakan selama 3 (tiga) hari dari tanggal 19-21 februari 2016, hadir dalam kegiatan ini seluruh jajaran Direksi, kepada Divisi dan satuan serta seluruh Karyawan.

Dalam upaya penguatan sumber daya manusia, RE selalu berusaha mencari dan merekrut tenaga-tenaga muda yang potensial di bidang ketenagalistrikan, keuangan dan hukum, diantara usaha tersebut dengan mengikuti Job Fair yang diselenggarakan oleh Eo MAXI di surabaya bertempat di Gedung Gramedia dari tanggal 2-4 november 2016 dan di Jogyakarta bertempat di Gedung serbaguna UGM dari tanggal 14-16 november 2016.

in 2016, re held the employee gathering in Yogyakarta. this annual event was hold for 3 (three) days from february 19-21, 2016. this event was attended by the Board of directors, head of division and unit and all employees.

in order to strengthening the human resources, re always strivestofindandrecruitpotentialyoungcandidatesinlineofelectricity,financeandlegal,byparticipatinginJobfair held by Maxi eo in surabaya at gramedia Building from november 2-4, 2016 and in convention hall of ugM, Yogyakarta from november 14-16, 2016.

19

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

SUTT 70 kV Nias dan Teluk Dalam

PT Pembangkitan Jawa-Bali Connect 2016

sUTT 70 kV nias and Teluk Dalam

PT Pembangkitan Jawa-bali connect 2016

Peletakan batu pertama pembangunan proyek sUTT 70 kV nias dan Teluk Dalam oleh Presiden Republik Indonesia, Djoko Widodo pada tanggal 19 Agustus 2016.

sebagai anggota dari PJb Grup, RE hadir dalam Annual Event PJb connect 2016 yang di selenggarakan di GoR PT Pembangkitan Jawa-bali dari tanggal 24-25 oktober 2016.

the groundbreaking of sutt 70 kv nias and teluk dalam project development by the President of republic of indonesia, djoko widodo on august 19, 2016.

as a member of PJB group, re attended PJB connect annual event 2016 held at Pt Pembangkitan Jawa-Bali sport center Building from october 24-25, 2016.

20

PendahuluanIntroduction

laPoran ManajeMenManagement Report

Profil Perusahaan Company Profile

analisis dan PeMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Indonesiaisme ITB Summit 2016

PLTU Tidore Unit 2 Beroperasi sPP of Tidore Unit 2 start to operate

RE Hadir dalam Pameran Inovasi Korporasi dan Tehnopreneur Indonesiaisme ITb summit 2016 di Grand sahid Jaya Hotel pada tanggal 10 Desember 2016.

PlTU Unit 2 di Kota Tidore Kepulauan Maluku Utara resmi beroperasi pada tanggal 5 september 2016 memiliki kapasitas total sebesar 16,2 MW, diresmikan oleh Gubernur Maluku Utara Abdul Ghani Kasuba, Direktur PT Pln (Persero) Regional Maluku Papua Haryanto Ws dan Direktur Utama RE Harjono. Dengan selesainya pembangunan pembangkit listrik tersebut diharapkan akan memenuhi kebutuhan listrik serta meningkatkan pembangunan di daerah terpencil.

Pekerjaan proyek dilaksanakan dengan standar berkualitas tinggi, mulai dari proses rancang bangun, pengadaan dan konstruksi dikerjakan oleh putra putri Indonesia dengan memaksimalkan peralatan utama buatan industri dalam negeri dengan tingkat komponen dalam negeri mencapai 70%.

re attended the exhibition of corporation and technopreneur innovation of 2016 indonesiaism itB summit at grand sahid Jaya hotel on december 10, 2016.

sPP unit 2 in tidore, north Maluku island is officially operated on september 5, 2016. it has total capacity of 16,2 Mw, it is inaugurated by the governor of north Maluku, abdul ghani Kasuba, director of Pt Pln (Persero) of north Maluku regional, haryanto ws and President director of re, harjono. By the completion of the construction of this power plant is expected that it will fulfill the needs of electricity and increase the development in the remote areas.

the project is executed with high quality standards, starting from design process, procurement and construction are perform by sons of indonesia by optimizing domestic main equipment with its level reached 70%.

21

TaTa Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialPerusahaan Corporate Social Responsibility

laPoran Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Santunan Yatim dan Berbuka Puasa Bersama 2016orphan support and break fasting in 2016

Untuk mempererat silaturrahim dalam keluarga besar RE dan kepedulian akan sesama dan anak yatim, di setiap bulan Ramadhan selalu mengadakan berbuka puasa bersama manajemen RE dan Anak Yatim yang dilanjutkan dengan santunan kepada anak yatim.

in order to strengthen silaturrahim in the big family of and caring for others and the orphans, break fasting with Management of re and the orphans every ramadhan followed by giving aid and support to the orphans.

LaporanManajeMenManagement Reports

22 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

02

23LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

24

pendahuLuanIntroduction

anaLisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profiL perusahaan Company Profile

Laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN DEWAN KOMISARIS

Penilaian Kinerja Direksi dan Dasar Penilaian

Report of The Board of Commissioners

Performance and Basis Assessment of The Board of Directors

Puji Syukur atas karunia Tuhan yang Maha Esa bahwa PT Rekadaya Elektrika selanjutnya disingkat RE atau Perusahaan telah berhasil melalui tahun 2016 dengan pencapaian kinerja yang positif seiring dengan pemulihan pertumbuhan ekonomi global maupun nasional. Tahun buku 2016 telah berakhir beberapa waktu yang lalu dan Dewan Komisaris dengan penuh rasa hormat dan tanggung jawab dengan ini melaporkan hasil pengawasannya atas pengelolaan Perseroan yang dilaksanakan oleh Direksi selama tahun 2016.

Fungsi pengawasan Dewan Komisaris dilakukan dengan mengikuti perkembangan dan pertumbuhan RE selama tahun 2016 dengan pencapaian prestasi yang positif, membanggakan dan patut diapresiasi. Atas dasar hal tersebut, Dewan Komisaris berpandangan bahwa manajemen RE telah berhasil dengan baik dalam mengelola dan melaksanakan strategi yang tepat yang ditunjukkan dari pencapaian Key Performance Indicator (KPI) Perusahaan dengan skor sebesar 96,54% dari target yang ditetapkan.

Pemegang Saham dan Para Pemangku Kepentingan yang Terhormat,

To all distinguished Shareholders and Stakeholders,

Dewan Komisaris memberikan apresiasi dan dukungan penuh kepada manajemen dan Direksi atas pencapaian kinerja RE di tahun 2016. Pertumbuhan pendapatan usaha dan laba

komprehensif tahun berjalan yang positif menjadi pencapaian terbaik bagi Perusahaan. Selain itu, transparansi informasi perusahaan perlu terus dikembangkan agar terjadi komunikasi yang

efektif dengan berbagai pihak yang berkepentingan dalam mendukung pencapaian kinerja di masa depan.

The Board of Commissioners are giving full appreciation and support to the management and the Board of Directors on RE’s performance achievement in 2016. Revenues and positive

comprehensive income for the year become an excellence achievement for the Company. Moreover, information transparency of the company need to be developed continuously in order

for effective communication with various related parties in supporting performance achievement in the future.

Praise to Almighty God for His grace that PT Rekadaya ELektrika hereafter abbreviated as RE or the Company has succeeded through 2016 with positive performance achievement in line with global and national economy growth. Financial year of 2016 has ended and with all respect and responsibility, the Board of Commissioners present the result of their supervision on Company’s management that is performed by the Board of Directors during 2016.

The supervisory function of the Board of Commissioners performed by following RE’s development and growth during 2016 by positive, pride and appreciated achievement. On that basis, the Board of Commissioners believes that the management of RE has been successful in managing and implementing the right strategy which is shown from the Key Performance Indicator (KPI) achievement of the Company with a score at 96.54% from the set target.

25

TaTa KeLoLa perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosiaLperusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan KonsoLidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Komitmen Penerapan Tata Kelola Perusahaan dan Sistem Pengendalian Internal

Implementation Commitment of Good Corporate Governance and Internal Control System

Penerapan tata kelola perusahaan yang baik menjadi komitmen RE dalam pelaksanaan operasional bisnisnya. Sebagai pondasi utama, GCG perlu diimplementasikan di Perusahaan secara berkesinambungan dan berkelanjutan. Dewan Komisaris senantiasa melakukan pengawasan terhadap implementasi GCG untuk memastikan bahwa seluruh prinsip-prinsip GCG telah diimplementasikan di seluruh tingkatan dan jenjang organisasi Perusahaan.

The implementation of good corporate governance becomes an RE’s commitment in the implementation of its business operations. As the main foundation, GCG need to be implemented in the Company on an ongoing and sustainable basis. The Board of Commissioners always monitoring to the implementation of GCG to ensure that all GCG principles have been implemented at all levels of Company’s organization.

Sampai dengan akhir tahun 2016, RE te lah menyelesaikan 4 (empat) proyek Fast Track Project Tahap 1 dan 3 proyek PLTU Merah Putih dengan kandungan lokal yang cukup dominan besar. Adapun kinerja proyek selama tahun 2016 tercermin pada 2 (dua) indikator utama yaitu Cost Performance Index (CPI) dan Schedule Performance Index (SPI) dengan capaian yang cukup baik. Nilai CPI 2016 yang mengindikasikan rata-rata efisiensi proyek dibandingkan nilai kontraknya meningkat 5,26% dibandingkan tahun 2015 menjadi sebesar 1,00% sedangkan nilai SPI yang menjadi indikator presentase ketepatan waktu actual progress proyek dibandingkan plan progres-nya mengalami sedikit penurunan 4,49% dibandingkan tahun lalu menjadi sebesar 0,95%.

Realisasi perolehan kontrak baru tahun 2016 sebesar Rp2.117.303 juta atau 938% dari tahun sebelumnya sebesar Rp293.000 juta, dengan kontribusi terbesar berasal dari segmen usaha EPC Transmisi dan Distribusi sebesar Rp1.824.991 juta, yang sebagian besar diperoleh dari proyek EPC transmisi dan gardu induk penugasan PLN UIP II.

Pada tahun 2016 RE berhasi l mencatatkan pendapatan usaha sebesar Rp825,773 juta dengan laba komprehensif tahun berjalan mencapai sebesar Rp74.163 juta. Pendapatan usaha meningkat signifikan didorong oleh kenaikan kontribusi segmen usaha proyek distribusi jaringan sebesar 340,61% dan segmen usaha lain-lain sebesar 434,07% dibanding tahun sebelumnya. Disamping itu, posisi keuangan RE juga memiliki kinerja positif, yang ditunjukkan dengan peningkatan jumlah aset sebesar 79,39% menjadi Rp983.334 juta jika dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp548.148 juta. Adapun kinerja operasi perlu terus ditingkatkan di semua segmen usaha sehingga dapat memberikan pencapaian kinerja Perusahaan yang maksimal.

As of 2016, RE has completed 4 (four) Fast Track Project Phase 1 and 3 of SPP project of Merah Putih with quite dominant local content. As for project performance during 2016 is reflected in 2 (two) main indicators, they are Cost Performance Index (CPI) and Schedule Performance Index (SPI) with good achievement. CPI value in 2016 which is indicating the average efficiency of project compared to its contract value increased by 5.26% compared to 2015 of 1.00%, while SPI value which became the percentage indicator of actual progress accuracy project compared to its progress plan decreased slightly 4.49 % compared 0.95% in the last year

The actual acquisition of new contracts in 2016 amounted to Rp2,117,303 million or 938% from the previous year of Rp293,000 million, with the largest contribution comes from the EPC Transmission and Distribution business segment amounted to Rp1,824,991 million, which are mostly derived from the EPC transmission and substation project of PLN UIP II.

In 2016, RE succeed in recording revenues amounted to Rp825,773 million with comprehensive income for the year amounted to Rp74,163 million. Revenues increased significantly driven by an increase in the contribution of network distribution business segment by 340.61% and other business segments by 434.07% compared to the previous year. In addition, financial position of RE also has positive performance, which is shown by an increase in total assets at 79.39% to Rp983.334 million if it is compared to 2015 of Rp548,148 million. The operational performance need to be improved continuously in all business segments that it may provide maximum performance of the Company.

26

pendahuLuanIntroduction

anaLisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profiL perusahaan Company Profile

Laporan ManajeMenManagement Report

Salah satu bentuk komitmen terhadap pelaksanaan GCG, RE secara berkala melakukan penilaian penerapan GCG. Untuk tahun 2016, RE berhasil meningkatkan skor penilaian penerapan GCG menjadi sebesar 75,02% dengan predikat ‘Baik’. Untuk itulah bahwa RE akan terus meningkatkan implementasi GCG secara bertahap dan berkelanjutan dengan menindaklanjuti sejumlah rekomendasi perbaikan hasil assessment sebelumnya.

Adapun sistem pengendalian internal merupakan serangkaian proses pengendalian terhadap kegiatan RE pada setiap tingkat dan unit dalam struktur organisasi Perusahaan, antara lain mengenai kewenangan, otorisasi, verifikasi, rekonsiliasi, penilaian atas prestasi kerja, pembagian tugas, dan keamanan terhadap aset perusahaan. Evaluasi dilakukan melalui kegiatan audit oleh Satuan Pengawasan Internal (SPI) maupun auditor eksternal yang hasilnya dapat menggambarkan efektivitas sistem pengendalian internal dalam menekan tingkat pelanggaran ketentuan atau perosedur yang berlaku maupun temuan-temuan lain secara konsisten dan menyeluruh. Dewan Komisaris bersama-sama dengan Komite Audit melakukan telaah dari hasil evaluasi yang akan mengeluarkan rekomendasi-rekomendasi yang bermanfaat dalam rangka meningkatkan efektivitas sistem pengendalian internal.

Sampai dengan akhir tahun 2016, RE telah memiliki perangkat implementasi manajemen risiko yang terdiri dari Road Map pengelolaan risiko 2015-2020, kebijakan manajemen risiko sejak tahun 2013, membentuk Tim Manajemen Risiko Korporat/ Enterprise Risk Management (ERM) serta melakukan identifikasi risiko secara berkala agar dapat melakukan upaya mitigasi terhadap potensi risiko yang akan mempengaruhi pencapaian target yang ditetapkan. Untuk tahun 2016 RE mengidentifikasi 10 risiko di tingkat korporat antara lain adanya risiko ketidaksesuaian spek batubara saat pelaksanaan commissioning, ketidakpastian dan ketidakhandalan jaringan pada saat commissioning, keterlambatan pelaksanaan proyek dari jadwal (schedule delay) dan kenaikan biaya pelaksanaan proyek (cost overrun). RE berkomitmen untuk menyusun langkah-langkah mitigasi risiko agar tidak mempengaruhi pencapaian tujuan dan sasaran yang ditetapkan.

One of commitment into the implementation of GCG, RE evaluates the implementation of GCG periodically. For 2016, RE succeeded in increasing assessment score of GCG implementation to 75.02% by the predicate of ‘Good’. RE will continue to improve the implementation of GCG gradually and sustainably by following up on improvement recommendations of the previous assessment result.

The internal control system is a series of control processes towards activities of RE at each level and unit within the organizational structure of the company, including authority, authorization, verification, reconciliation, assessment on performance, division of duties and security of company’s assets. The evaluation is performed through audit activities by the Internal Supervision Unit (SPI) and external auditor that the results can describe the effectiveness of internal control system in reducing the level of violation of prevailing provisions or procedures and other findings consistently and thoroughly. The Board of Commissioners together with the Audit Committee review the results of the evaluation that would be issued of useful recommendations in order to improve the effectiveness of internal control system.

As of 2016, RE has a risk management implementation tool consisting of Road Map of risk management 2015-2020, risk management policy since 2013, establishing the Enterprise Risk Management (ERM) Team and implementing risk identification periodically in order to be able in mitigation towards potential risk that will affect to the achievement of target set. For 2016, RE identifies 10 risks at the corporate level, including incompatibility risk of coal specs during commissioning, network uncertainty and unreliable during commissioning, schedule delay and cost overrun. RE is committed to compile risk mitigation steps that it will not affect to the achievement of defined purposes and objectives.

Evaluasi Kinerja Komite Dewan Komisaris

Performance Evaluation of the Board of Commissioners Committee

Keberadaan Komite Dewan Komisaris sebagai organ pendukung dalam tata kelola perusahaan merupakan wujud implementasi mandatory ketentuan dan

The existence of the Board of Commissioners Committee as a supporting organ in corporate governance is mandatory implementation and best practices related to

27

TaTa KeLoLa perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosiaLperusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan KonsoLidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Berkelanjutan

Sustainable Corporate Social Responsibility

Sebagai organisasi bisnis tentunya RE memiliki orientasi terhadap profitabilitas, pertumbuhan, dan keberlanjutan sebagaimana organisasi bisnis yang lain. Oleh karena itu RE melaksanakan program tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate Social Responsibility atau CSR) sebagai wujud kontribusi dalam pembangunan ekonomi berkelanjutan. Implementasi program CSR diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup dan lingkungan yang memberikan manfaat bagi RE, komunitas setempat, dan masyarakat umum.

As a business organization, RE has orientation towards profitability, growth, and sustainability as other business organization. Thereof, RE performs the Corporate Social Responsibility (CSR) program as a form of contribution in sustainable economic development. Implementation of CSR program is expected to improve the quality of life and environment that may giving benefit for RE, local communities, and society.

best practices terkait tata kelola perusahaan yang baik sehingga dapat mendorong efektivitas fungsi pengawasan dan penasihatan Dewan Komisaris dalam mencapai tujuan Perusahaan.

RE memiliki 1 (satu) komite di bawah Dewan Komisaris yaitu Komite Audit yang dibentuk sejak tahun 2012. Pelaksanaan tugas Komite Audit diantaranya direalisasikan dalam bentuk rapat, yaitu dengan memberikan rekomendasi serta memastikan efektivitas sistem pengendalian intern dan efektivitas pelaksanaan tugas auditor internal maupun eksternal melalui pembahasan bersama dalam rapat internal Komite Audit.

Selain itu, terdapat 2 (dua) fungsi komite yang dijalankan oleh Komite Audit, yaitu fungsi Komite Remunerasi dan Nominasi serta fungsi Komite Manajemen Risiko. Fungsi Komite Remunerasi dan Nominasi dalam praktiknya dijalankan oleh Pemegang Saham yang dibantu oleh Komite Audit sebagai pelaksana Fungsi Komite Nominasi dan Remunerasi untuk memberikan usulan terhadap remunerasi Direksi sesuai ketentuan yang berlaku. Sedangkan fungsi Komite Manajemen Risiko dalam praktiknya dijalankan oleh Komite Audit sebagai untuk melakukan penelaahan atas pengawasan dan pemberian nasihat terhadap kebijakan dan pelaksanaan manajemen risiko Perusahaan.

Selain dibantu oleh Komite Audit, Dewan Komisaris juga dibantu oleh Staf Sekretaris Dewan Komisaris yang menyelenggarakan seluruh kegiatan administrasi, dokumentasi dan menjadi penghubung (liaison officer) antara Dewan Komisaris dengan Pemegang Saham, Komite, maupun Direksi.

the good corporate governance that may encourage the effectiveness of supervisory and advisory functions of the Board of Commissioners in achieving the Company’s objectives

RE has 1 (one) committee under the Board of Commissioners that is Audit Committee which is established since 2012. Implementation of Audit Committee duties among others are realized in the form of meetings, that is by providing recommendations and ensuring the effectiveness of internal control systems and the implementation effectiveness of internal and external auditor duties through discussion in an internal meeting of Audit Committee.

Moreover, there are 2 (two) committee functions that is performed by Audit Committee, that is the Remuneration and Nomination Committee and Risk Management Committee functions. Remuneration and Nomination Committee functions in practice are performed by the Shareholders assisted by Audit Committee as the executor of the Nomination and Remuneration Committee Function to propose towards the remuneration of the Board of Directors in accordance with the prevailing regulations. While the Risk Management Committee function is performed by Audit Committee as to review supervisory and advisory functions towards company’s risk management policies and implementation.

Aside being assisted by Audit Committee, the Board of Commissioners is also assisted by the Secretary staff of the Board of Commissioners whose organizes all administrative, documentation activities and becomes liaison officer between the Board of Commissioners with Shareholders, Committee, and the Board of Directors

28

pendahuLuanIntroduction

anaLisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profiL perusahaan Company Profile

Laporan ManajeMenManagement Report

CSR programs are compiled in accordance by the requirement and considering the sustainability program that the implementation may giving benefit to the entire stakeholders both from economically, socially and environmentally referring to the Corporate Social Responsibility Policy (CSR) stipulated in Decree of the Board of Directors No.117/SK-Dir/RE/VII/2016. As of 2016, CSR activities of RE including environmental conservation programs; employment, occupational health and safety programs; social and community development programs and programs related to the customer responsibility. Related CSR to the environment, RE has been certified ISO 14001 regarding Environmental Management System and OHSAS 18001 regarding Occupational Health and Safety Management System. This international standard certification shown that RE always participate in maintaining environmental sustainability that could be an added value for its business in the future.

RE believes that the business run as far as possible provides great benefits or value added to the community and the nation broadly if it is implemented by prioritizing the sustainability aspect and triple bottom line principles (People, Profit, Planet).

Program CSR disusun sesuai dengan kebutuhan dan mempertimbangkan keberlanjutan program sehingga pelaksanaannya dapat bermanfaat bagi seluruh pemangku kepentingan baik dari segi ekonomi, sosial, dan lingkungan mengacu pada Kebijakan Corporate Social Responsibility (CSR) diatur dalam Surat Keputusan Direksi No.117/SK-Dir/RE/VII/2016. Sepanjang tahun 2016, kegiatan CSR RE mencakup program pelestarian lingkungan hidup; program bidang ketenagakerjaan, kesehatan dan keselamatan ker ja ; program pengembangan sosial dan kemasyarakatan serta program yang terkait dengan tanggung jawab terhadap pelanggan. Terkait CSR terhadap lingkungan hidup, RE telah memiliki sertifikasi ISO 14001 tentang Sistem Manajamen Lingkungan dan OHSAS 18001 tentang Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan kerja. Sertifikasi berstandar internasional ini menunjukkan bahwa RE senantiasa berpartisipasi dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup sehingga dapat menjadi nilai tambah bagi bisnisnya ke depan.

RE meyakini bahwa bisnis yang dijalankan sedapat mungkin memberikan manfaat atau nilai tambah yang besar bagi komunitas sekitar maupun bangsa secara lebih luas apabila dilaksanakan dengan mengedepankan aspek keberlanjutan dan prinsip triple bottom line (People, Profit, Planet).

Perubahan Komposisi Dewan Komisaris

Change in the of Board of Commissioners Composition

Sepanjang tahun 2016, tidak terjadi perubahan susunan Dewan Komisaris, tetap berjumlah 3 orang yaitu Komisaris Utama dijabat oleh Sdr. Hudiono dan 2 (dua) orang anggota Komisaris yang lain Sdr. Adang Sudrajat dan Sdr. M. Yossy Noval A. Komposisi Dewan Komisaris telah mempertimbangkan aspek keberagaman dan tentunya proses pengambilan keputusan agar dapat dilakukan secara efektif. Komposisi Dewan Komisaris di atas diharapkan dapat terus solid dan mendorong peningkatan peran aktif pengawasan dalam mencapai kinerja RE yang lebih baik di masa mendatang.

As of 2016, there was no change in the composition of the Board of Commissioners, it is still consisted of 3 personnel, that is the President Commissioner served by Mr. Hudiono and 2 (two) other members of the Board of Commissioners are Mr. Adang Sudrajat and Mr. M. Yossy Noval A. Composition of the Board of Commissioners has considered the diversity aspect and the decision-making process may be performed effectively. Composition of the Board of Commissioners above is expected keep on solid and encourage the enhancement of supervision active role in achieving a better performance of RE in the future.

29

TaTa KeLoLa perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosiaLperusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan KonsoLidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Penutup dan Apresiasi Closing and Appreciation

Atas nama Dewan Komisaris, saya menyampaikan penghargaan dan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah berkontribusi dalam pencapaian kinerja RE selama tahun 2016. Yaitu kepada Pemegang Saham, Direksi, manajemen, dan karyawan serta pemangku kepentingan lainnya atas segala kerja keras, dedikasi, dan kontribusi kinerja yang telah ditunjukkan sepanjang tahun 2016. Semoga di tahun-tahun mendatang RE dapat meraih kinerja yang lebih baik.

Kepada seluruh pemangku kepentingan, Kami sampaikan kembali komitmen untuk mencurahkan segenap kemampuan agar RE dapat terus berkontribusi bagi negeri dan mampu menjadi perusahaan yang terdepan dalam bidang Engineering Procurement Construction (EPC).

Jakarta, Desember 2017Atas Nama Dewan Komisaris

Jakarta, December 2017On behalf of the Board of Commissioners

PT Rekadaya Elektrika

HudionoKomisaris Utama

President Commissioner

On behalf of the Board of Commissioners, I convey my appreciation and gratitude to all parties who have contributed to the achievement of RE performance during 2016. They are to the Shareholders, the Board of Directors, management, and employees and also other stakeholders for all their hard work, dedication, and performance contribution which has been shown throughout 2016. Hopefully in the coming year, RE may achieve better performance.

To the entire stakeholders, we relay our commitment to devote all our ability that RE may contribute continuously to the country and to be a leader in Engineering Procurement Construction (EPC).

30

pendahuLuanIntroduction

anaLisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profiL perusahaan Company Profile

Laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN DIREKSIReport of The Board of Directors

Tahun 2016 menjadi tahun yang penuh tantangan pertumbuhan bagi perekonomian Indonesia tidak terkecuali bagi industri Engineering Procurement Construction (EPC). Walaupun demikian, Direksi dengan segenap upaya telah berhasil menghadapi dan membawa RE mencapai kinerja keuangan positif. Atas nama Direksi, perkenankan saya untuk menyampaikan ringkasan kinerja RE selama tahun buku 2016.

Sepanjang tahun 2016, perekonomian global dan nasional tidak memperlihatkan pertumbuhan dan perbaikan yang signifikan. Secara umum, pertumbuhan ekonomi nasional mengalami pertumbuhan menjadi sebesar 5,02%, dibandingkan tahun lalu sebesar 4,79%. Tingkat inflasi mencapai 3,02%, kurs Rupiah per 31 Desember 2016 mencapai nilai Rp14.005/USD, telah mempengaruhi kinerja Perusahaan secara keseluruhan.

Dalam rangka meningkatkan daya saing nasional serta pertumbuhan ekonomi berkelanjutan, Pemerintah telah menetapkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional 2015-2019, yang salah satu sasarannya adalah menciptakan ketahanan energi dengan meningkatkan porsi energi terbarukan dan kapasitas terpasang

Pemegang Saham dan Para Pemangku Kepentingan yang Terhormat,

To all distinguished Shareholders and Stakeholders,

RE terus berupaya menjalankan pertumbuhan berkelanjutan untuk mewujudkan visi menjadi perusahaan EPC Energi yang Terpercaya. Hal tersebut tercermin dari hasil kinerja tahun 2016 yang sehat dan positif. Perolehan pendapatan usaha meningkat signifikan 204%

menjadi sebesar Rp825,773 juta terutama didorong oleh kenaikan kontribusi segmen usaha proyek distribusi jaringan dan segmen usaha lain-lain sehingga mendorong perolehan laba bersih tahun berjalan 136,88% menjadi sebesar Rp74.163 juta dibandingkan dengan tahun

sebelumnya.

RE keep trying to conduct sustainable growth to realize the vision of becoming Trusted Energy EPC company. This is reflected in soundness and positive of performance result in 2016.

Acquisition of Revenues increased significantly at 204% amounted to Rp825.773 million mainly driven by an increase in business segment contribution of network distribution project and

other business segments that increasing the net income for the year of 136.88% amounted to Rp74,163 million compared to the previous year.

The year of 2016 becomes a challenging year of growth for Indonesian economy and no exception for Engineering Procurement Construction (EPC) industry. Even though, the Board of Directors by the all efforts has succeeded in overcoming and bringing the RE in achieving positive financial performance. On behalf of the Board of Directors, please allow me to submit a summary of RE performance during the financial year of 2016.

As of 2016, the global and national economy do not show significant growth and improvements. Generally, the national economic growth grew 5.02%, compared to the last year of 4.79%. Inflation rate reached 3.02%, the Rupiah exchange rate as of December 31, 2016 reached Rp14, 005/USD, has affected performance of the Company roundly.

In order to improve national competitiveness and sustainable economic growth, the Government has set the National Medium-Term Development Plan 2015-2019, which one of the purposes are to create energy resistance by increasing the portion of renewable energy and installed capacity of power plant to 92.9 Gigawatt. This

31

TaTa KeLoLa perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosiaLperusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan KonsoLidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Analisis Kinerja Perusahaan Company Performance analysis

Direksi dan seluruh karyawan telah melaksanakan pengelolaan RE dengan menjalankan berbagai inisiatif strategis dan program kerja dalam upaya mencapai visi, misi dan tujuan Perusahaan. Direksi beserta jajaran manajemen di bawahnya telah bekerja dengan penuh semangat yang didukung oleh tim yang solid dalam menjalankan operasional bisnis Perusahaan dengan tetap menerapkan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik dan pengelolaan risiko yang baik. Pencapaian Key Performance Indicator (KPI) Perusahaan untuk tahun 2016 mendapatkan skor sebesar 96,54% dari target yang ditetapkan. Hal tersebut akan terus menjadi motivasi dalam mencapai kinerja yang semakin baik lagi di masa-masa mendatang.

Pencapaian penting kami sepanjang tahun 2016 adalah menyelesaikan beberapa proyek yang sempat mangkrak dan tertunda penyelesaiannya karena berbagai alasan, RE dapat menuntaskan proyek-proyek tersebut. Yaitu 4 (empat) proyek Fast Track Project Tahap 1 dan 3 proyek PLTU Merah Putih dengan kandungan lokal yang cukup dominan besar dan menjadi kebanggaan bersama. Indikator kinerja proyek RE tercermin pada 2 (dua) indikator utama yaitu Cost Performance Index (CPI) dan Schedule Performance Index (SPI) dengan capaian yang cukup baik untuk tahun 2016. Indeks CPI 2016 mengindikasikan rata-rata efisiensi proyek dibandingkan nilai kontraknya meningkat 5,26% dibandingkan tahun 2015 menjadi sebesar 1,00% sedangkan indeks SPI yang menjadi indikator presentase ketepatan waktu actual progress proyek dibandingkan plan progres-nya mengalami sedikit penurunan 4,49% dibandingkan tahun lalu menjadi sebesar 0,95%.

Dilihat dari segi kinerja operasional pada tahun 2016 RE mencatatkan pendapatan usaha sebesar Rp825,773 juta meningkat signifikan didorong oleh kenaikan kontribusi segmen usaha proyek distribusi jaringan sebesar 340,61% dan segmen usaha lain-lain sebesar 434,07% dibanding tahun sebelumnya. Laba komprehensif tahun berjalan mencapai sebesar Rp74.163 juta, meningkat 136,88% dibandingkan dengan tahun 2015 sebesar Rp31.308 juta. Hal tersebut didorong oleh pertumbuhan peningkatan pendapatan yang lebih tinggi dibandingkan

The Board of Directors and all employees have implemented management of RE by implementing various strategic initiatives and work programs in order to achieve the vision, mission and objectives of the company. The Board of Directors and the subordinate management have been working passionately supported with a solid team in running the Company’s business operations while still applying the principles of good corporate governance and good risk management. Key Performance Indicator (KPI) achievement of the company in 2016 earned a score of 96.54% from the target set. It will continue to be a motivation in achieving better performance in the future.

Our key achievements throughout 2016 are completing several projects that have been stagnant and delayed for its completion for various reasons, RE may complete those projects. There are 4(four) projects included Fast Track Project Phase 1 and 3 project of SPP of Merah Putih by local content which is quite dominant and become a common pride. The performance indicators of RE projects are reflected in 2 (two) main indicators, they are Cost Performance Index (CPI) and Schedule Performance Index (SPI) by a good achievement in 2016. CPI index of 2016 indicates the average project efficiency compared to the contract value increased by 5, 26% compared to 2015 of 1.00%, while SPI index which becoming timeliness percentage indicator of actual progress project compared to its progress plan has decreased by 4.49% compared 0.95% to the last year.

In terms of operational performance in 2016, RE posted revenues amounted to Rp825,773 million significantly increased driven by the increase of business segment contribution of network distribution project by 340.67% and 434.07% compared to the previous year. The comprehensive income for the year amounted to Rp74,163 million, increased by 136.88% compared to 2015 of Rp31,308 million. It is driven by growth in revenues enhancement higher than direct and indirect costs enhancement. In addition, the financial position

targets are giving us optimism to improve performance in supporting the Government programs, especially in supporting national energy endurance through the development of power plants and its supporting facilities.

pembangkit listrik menjadi 92,9 Gigawat. Sasaran tersebut memberikan optimisme kepada kami untuk lebih meningkatkan kinerja untuk mendukung program Pemerintah, khususnya dalam mendukung ketahanan energi nasional melalui pembangunan infrastuktur pembangkit dan sarana penunjangnya.

32

pendahuLuanIntroduction

anaLisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profiL perusahaan Company Profile

Laporan ManajeMenManagement Report

of RE has positive performance, as indicated by the increase in total assets at 82.64% to Rp983,334 million compared to 2015 of Rp548,566 million. The increase in asset was mainly due to the increase in current assets by 82.64% and non-current assets by 63.85%. As for the operational performance, we realize and will continue to work towards improving the achievement of maximum performance of the company.

peningkatan beban langsung maupun tidak langsung yang terjadi. Disamping itu, posisi keuangan RE juga memiliki kinerja positif, yang ditunjukkan dengan peningkatan jumlah aset sebesar 82,64% menjadi Rp983.334 juta jika dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp548.566 juta. Peningkatan aset tersebut terutama dipengaruh oleh meningkatnya aset lancar sebesar 82,64% dan aset tidak lancar sebesar 63,85%. Adapun dalam hal kinerja operasional, kami menyadari akan terus berupaya meningkatkan pencapaian kinerja Perusahaan yang maksimal.

Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management

RE memperlakukan SDM sebagai aset yang paling berharga secara adil dan menghargai setiap kontribusi yang diber ikan. Dengan mempert imbangkan perkembangan usaha, RE menerapkan strategi pemenuhan SDM yang tepat dengan tetap memperhatikan kualitas ataupun kompetensi dasar para kandidat karyawan.

Secara bertahap dan berkesinambungan, RE melakukan pembinaan dan pengembangan karyawan untuk memenuhi kompetensi dan keahlian yang dibutuhkan melalui pendidikan dan pelatihan. Hal tersebut dibuktikan dengan peningkatan jumlah peserta pelatihan yang diadakan sepanjang tahun 2016 menjadi 52 kali dibanding tahun sebelumnya dengan anggaran pengembangan yang diupayakan juga meningkat, diantaranya dengan pelaksanaan program sertifikasi keahlian.

Untuk mendorong peningkatan kinerja karyawan, RE terus mengembangkan penilaian kinerja berdasarkan pencapaian target kerja (Key Performance Indicator/KPI), kompetensi dan nilai-nilai perusahaan dengan bobot yang telah ditentukan. Penilaian Kinerja masing-masing individu karyawan yang dilaksanakan secara obyektif, berjenjang, periodik, dan transparan. Setiap tahun, RE memberikan penghargaan bagi pegawai yang berprestasi dalam mendukung pencapaian target bisnis. Secara bertahap dan berkelanjutan, RE akan terus menyempurnakan kebijakan pengeloaan SDM sebagai komitmen dalam menindaklanjuti rekomendasi hasil survei kepuasan karyawan tahun buku 2016.

RE deal with human resources as the most valuable asset fairly and respects in every contribution provided. By considering into the business development, RE implements the appropriate HR fulfillment strategy while keep paying attention to the quality or basic competencies of the candidates.

Gradually and continuously, RE conducts employee coaching and development to meet the need of required competencies and skills through education and training. This is proven by the increase in the number of training participants held throughout 2016 to 52 times compared to the previous year with development budget are attempted increased, including the implementation of expertise certification programs.

In order to encourage the employee performance improvement, RE continues in developing performance assessments based on Key Performance Indicators (KPI), competencies and corporate values by the specified weights. Performance assessment of each individual employee implemented objectively, tiered, periodically, and transparently. Annually, RE are giving rewards for outstanding employee in supporting the achievement of business targets. Gradually and sustainably, RE will continue in refining the HR management policy as a commitment in following up the recommendations of employee satisfaction survey results for the financial year of 2016.

33

TaTa KeLoLa perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosiaLperusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan KonsoLidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Komitmen Implementasi Tata Kelola Perusahaan dan Pengendalian Internal

Commitment of Good Corporate Governance and Internal Control Implementation

RE meyakini dengan penerapan tata kelola perusahan yang baik secara konsisten akan memperkuat posisi Perusahaan dalam menghadapi persaingan usaha, meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam mengelola sumber daya, memaksimalkan nilai dalam jangka panjang serta meningkatkan kepercayaan para stakeholders. Untuk itu, GCG perlu diimplementasikan sedemikian rupa agar menjadi penunjang dalam proses bisnis Perusahaan.

Secara berkala, RE telah melaksanakan penilaian Assessment Good Corporate Governance (GCG) dibantu pihak independen mengacu pada dari Surat Keputusan Sekretaris Kementerian BUMN Nomor: SK-16/MBU/2012. Hasil penilaian Assessment GCG untuk tahun 2016 mendapatkan skor 76,032% dengan predikat Baik. Aspek pengukuran meliputi : (a) Komitmen terhadap penerapan tata kelola Perusahaan yang baik secara berkelanjutan, (b) Pemegang Saham dan RUPS, (c) Dewan Komisaris, (d) Penanganan Benturan Kepenting Direksi, dan (e) Pengungkapan Informasi dan Transparansi. Hasil skor tersebut menunjukkan bahwa manajemen RE akan terus meningkatkan penerapan GCG dengan memenuhi prinsip-prinsip GCG secara memadai, dan akan terus mendorong kualitas implementasi GCG secara berkesinambungan di seluruh jajaran unit kerja Perusahaan di masa mendatang.

Sistem pengendalian internal telah dievaluasi melalui kegiatan audit oleh Satuan Pengawasan Internal (SPI) maupun auditor eksternal yang hasilnya dapat menggambarkan efektivitas sistem pengendalian internal dalam menekan terjadinya pelanggaran. Dewan Komisaris bersama-sama dengan Komite Audit melakukan telaah dari hasil evaluasi yang akan mengeluarkan rekomendasi-rekomendasi yang bermanfaat dalam rangka meningkatkan efektivitas sistem pengendalian internal.

Implementasi manajemen risiko di RE didukung oleh perangkat yang terdiri dari Road Map pengelolaan risiko 2015-2020, kebijakan manajemen risiko, dan pembentukan Tim Manajemen Risiko Korporat/ Enterprise Risk Management (ERM). Disamping itu, RE juga senantiasa melakukan identifikasi risiko secara berkala. Untuk tahun 2016 teridentifikasi 10 risiko di tingkat korporat seperti adanya risiko ketidaksesuaian spek batubara saat pelaksanaan commissioning, ketidakpastian dan ketidakhandalan jaringan pada saat commissioning, keterlambatan pelaksanaan proyek dari

RE believes that the implementation of good corporate governance consistently strengthen the Company’s position in dealing with the business competition, increasing effectiveness and efficiency in managing resources, maximizing long-term value and increasing stakeholders’ trust. Therefore, GCG needs to be implemented in such a way as to be a support in the business processes of the company.

Periodically, RE has implementing the assessment of Good Corporate Governance Assessment (GCG) assisted by independent party referring to the Decree of the Secretary of the Ministry of SOEs No. SK-16/MBU/2012. GCG assessment results for 2016 with a score of 76.032% with a good predicate. The measurement aspects are included: (a) Commitment towards the implementation of sustainable good corporate governance, (b) Shareholders and GMS, (c) the Board of Commissioners, (d) Handling Conflict of Interest of the Board of Directors, and (e) Disclosure of Information and Transparency. The scores results shown that the management of RE will continue to improve the implementation of GCG by fulfilling GCG principles adequately, and keep continue in encouraging the quality of GCG implementation continuously throughout the work units in the future.

The internal control system has been evaluated through auditing activities by the Internal Audit Unit (SPI) or external auditor which is the results may describe the effectiveness of the internal control system in suppressing the violation. The Board of Commissioners together with the Audit Committee reviews the evaluation results which may issue useful recommendations in order to improve the effectiveness of the internal control system.

Implementation of risk management in RE is supported by tools consisting of Road Map of risk management in 2015-2020, risk management policy, and establishment of Enterprise Risk Management (ERM) Team. In addition, RE are always performed risk identification periodically. There are identified of 10 risks in the corporate level in 2016, such as the risk of incompatibility of coal specification during commissioning, uncertainty and unreliable of network during commissioning, schedules delay and cost overruns and mitigation efforts have been

34

pendahuLuanIntroduction

anaLisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profiL perusahaan Company Profile

Laporan ManajeMenManagement Report

jadwal (schedule delay) dan kenaikan biaya pelaksanaan proyek (cost overrun) dan telah dilakukan upaya mitigasi terhadap potensi risiko tersebut sehingga mengoptimalkan pencapaian target yang ditetapkan.

done towards the potential risks that could optimize the achievement of the target.

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Prospek Usaha Tahun 2017

Corporate Social Responsibility

Business Prospect in 2017

RE terus berupaya memberikan yang terbaik bagi lingkungan sekitar dengan mengimplementasikan kegiatan atau program tanggung jawab sosial perusahaan atau CSR yang secara nyata berupaya mengedepankan hubungan harmonis dengan masyarakat. Melalui Program CSR tersebut diharapkan RE dapat berkontribusi mendorong pertumbuhan kegiatan ekonomi masyarakat, baik yang berkaitan langsung maupun tidak langsung dengan bisnis utama perusahaan.

Program CSR disusun dan dilaksanakan sesuai dengan Kebijakan Corporate Social Responsibility (CSR) yang tercantum dalam Surat Keputusan Direksi No.117/SK-Dir/RE/VII/2016. Tentunya program CSR tersebut disesuaikan dengan kebutuhan dan aspek keberlanjutan yang kelak akan memberi manfaat bagi seluruh pemangku kepentingan baik dari segi ekonomi, sosial, dan lingkungan. Selama tahun 2016, kegiatan CSR RE mencakup program pelestarian lingkungan hidup; program bidang ketenagakerjaan, kesehatan dan keselamatan kerja; program pengembangan sosial dan kemasyarakatan serta program yang terkait dengan tanggung jawab terhadap pelanggan. Terkait CSR terhadap lingkungan hidup, RE telah memiliki sertifikasi ISO 14001 tentang Sistem Manajamen Lingkungan dan OHSAS 18001 tentang Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan kerja. Sertifikasi berstandar internasional ini menunjukkan bahwa RE senantiasa berpartisipasi dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup agar dapat menjadi nilai tambah bagi bisnisnya ke depan.

Perekonomian global diproyeksikan akan mengalami perbaikan pada tahun 2017. Pertumbuhan ekonomi global diperkirakan akan mencapai 3,4% lebih tinggi dari tahun sebelumnya menurut World Economic Outlook (WEO) yang diterbitkan IMF. Sedangkan pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2017 diperkirakan lebih baik dibanding tahun sebelumnya, dengan mempertimbangkan potensi dan berbagai risiko ekonomi baik yang berasal dari eksternal maupun domestik.

RE continues in providing the optimum for the environment by implementing corporate social responsibility (CSR) activities or programs which obviously seeks in promoting harmonious relationships with the public. CSR program is expected that RE may contribute in encouraging the growth of economic activities of the public, either directly or indirectly related with the main business of the company.

CSR program are compiled and implemented in accordance with the Corporate Social Responsibility (CSR) Policy stipulated in Decree of the Board of Directors No.117/SK-Dir/RE/VII/2016. Certainly, the CSR program is adjusted into the needs and sustainability aspects that will giving benefit to the entire stakeholders in terms of economy, social, and environment. During 2016, CSR activities of RE are including environmental conservation; employment, occupational health and safety; social and community development program and program that are related to the customer responsibility. Related to CSR to the environment, RE has ISO 14001 certification regarding Environmental Management System and OHSAS 18001 regarding Health and Safety Management System. This international standard certification shown that RE always participates in maintaining environmental sustainability in order to be a value added for its business in the future.

The global economy is projected to enhance in 2017. Global economic growth is expected reached 3.4% higher than the previous year according to the World Economic Outlook (WEO) published by the IMF. While Indonesia’s economic growth in 2017 is estimated to be better than the previous year, by considering the potential and various economic risks from external and domestic.

35

TaTa KeLoLa perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosiaLperusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan KonsoLidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Perubahan Komposisi Direksi

Apresiasi

Change in the of Board of Directors Composition

Appreciation

Tahun 2016, tidak terjadi perubahan komposisi Direksi RE. Komposisi anggota Direksi sepanjang tahun 2016 adalah tetap 3 (tiga) orang yaitu Sdr. Harjono sebagai Pelaksana Tugas Direktur Utama dan Direktur Niaga, Sdr. Agus Bagyo Hartadi sebagai Pelaksana Tugas Direktur Operasional dan Dedi Budi Utama sebagai Pelaksana Tugas Direktur SDM dan Keuangan.

Direksi akan terus meningkatkan soliditas internal untuk mendorong fungsi pengelolaan Perusahaan dalam meningkatkan pencapaian kinerja di masa mendatang.

Kami sampaikan rasa hormat kepada segenap jajaran Dewan Komisaris yang telah memberikan kepercayaan penuh kepada Direksi untuk melaksanakan tugas. Kepada Pemegang saham, sekali lagi kami sampaikan terima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepada kami untuk melanjutkan sejarah perjalanan RE. Kepada Dewan Komisaris, kami ucapkan terima kasih atas kerjasama yang baik dan komunikasi yang efektif selama melakukan fungsi pengawasan dan penasehatan dalam pengelolaan Perusahaan. Kepada seluruh karyawan, kami sampaikan untuk terus melakukan perubahan demi kemajuan RE dan kepentingan kita semua demi mewujudkan pencapaian kinerja yang lebih tinggi di masa mendatang.

In 2016, there is no change in the composition of the Board of Directors of RE. The composition of the Board of Directors members throughout 2016 is still consisted of 3 (three) personnel, that is Mr. Harjono Acting as President Director and Business Director, Mr. Agus Bagyo Hartadi Acting as Operations Director and Mr. Dedi Budi Utama Acting as HR and Finance Director.

The Board of Directors will continue to improve internal solidity to encourage the management functions of the company in improving performance achievements in the future.

We convey our respect to the entire of the Board of Commissioners which have given full trust to the Board of Directors in performing their duties. Once again to the Shareholders, we would say thank you for the trust that is given to us to continue the history of RE’s milestone. To the Board of Commissioners, we would like to express our gratitude for good cooperation and effective communication during the supervision and advisory functions in the management of the Company. To the entire of employees, we would like to say to continue in making changes for the progress of RE and interests for all of us in order to realize the higher performance achievement in the future.

Prospek industri listrik ke depan diproyeksikan mengalami peningkatan baik dari sisi operasional produksi maupun penjualan listrik. Peningkatan tersebut harus diiringi dengan kemampuan penyediaan listrik, sehingga perusahaan pembangkit perlu terus meningkatkan kapasitas pembangkit yang optimal. Gencarnya pembangunan infrastruktur dan prioritas kebijakan pemerintah di bidang ketahanan energi nasional menumbuhkan peluang usaha bagi RE dalam pengembangan infrastruktur pembangkit tenaga listrik sekaligus jasa penunjang lainnya. Peluang tersebut semakin besar dan perlu dituangkan dalam rencana strategis perusahaan jangka panjang maupun tahunan agar jelas dan terukur dalam pelaksanaannya.

The prospect of the future electricity industry is projected to increase both of production operations and electricity sales. The improvement should be accompanied by the ability of electricity supply, that the power plant company needs to continue in improving the power plant capacity optimally. The incessant of infrastructure development and the priority of government policy in the sector of national energy resistance has created business opportunities for RE in the power plant infrastructure development as well as other supporting services. These opportunities are getting bigger and need to be stipulated in the company’s strategic plan of long-term and annual that the implementation can be clear and measurable.

36

pendahuLuanIntroduction

anaLisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profiL perusahaan Company Profile

Laporan ManajeMenManagement Report

Kami juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh pelanggan dan para mitra usaha, dan pegawai atas kontribusi, kerjasamanya dan dukungan yang telah diberikan. Kami yakin bahwa dengan kemampuan, kerja keras disertai semangat yang kuat akan membawa RE untuk dapat memanfaatkan setiap peluang yang ada secara optimal dan berperan aktif dalam mendukung pembangunan ekonomi nasional.

We also express our gratitude to the entire of customers and business partners, and employee for their contributions, cooperation and support. We believe that with the ability, hard work and spirit will bring RE to be able in taking advantage of every opportunities optimally and play an active role in supporting national economic development.

Jakarta, Desember 2017Atas Nama Direksi

Jakarta, December 2017On behalf of the Board of Directors

PT Rekadaya Elektrika

HarjonoPelaksana Tugas Direktur Utamadan Direktur Niaga

Acting as President Director and Business Director

37

TaTa KeLoLa perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosiaLperusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan KonsoLidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Laporan Tahunan 2016 PT Rekadaya Elektrika menyajikan informasi mengenai kinerja perusahaan, penerapan tata kelola perusahaan, pelaksanaan tanggung jawab sosial perusahaan, Laporan Keuangan untuk periode yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016, dan informasi lainnya yang relevan dan signifikan bagi para pemangku kepentingan.

Kami, segenap Direksi dan Dewan Komisaris PT Rekadaya Elektrika yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bertanggung jawab penuh atas kebenaran isi Laporan Tahunan 2016 PT Rekadaya Elektrika.

The 2016 Annual Report of PT Rekadaya Elektrika presents information regarding performance of the company, corporate governance practices, corporate social responsibil ity implementation, Financial Statements for the years ended December 31, 2016, and other relevant and significant information for the stakeholders.

We, the Board of Directors and the Board of Commissioners of PT Rekadaya Elektrika the undersigned, are fully responsible for the accuracy of the contents of the 2016 Annual Report of PT Rekadaya Elektrika.

HudionoKomisaris Utama

President Commissioner

Dewan KomisarisThe Board of Commissioners

DireksiThe Board of Directors

Harjono Pelaksana Tugas Direktur Utama dan

Direktur NiagaActing as President Director and Business Director

Adang SudrajatKomisaris

Commissioner

Agus Bagyo Hartadi Pelaksana Tugas

Direktur Operasional Acting as Operations Director

M. Yossy Noval AKomisaris

Commissioner

Dedi Budi Utama Pelaksana Tugas

Direktur SDM dan KeuanganActing as Human Resource and Finance Director

SURAT PERNYATAAN DIREKSI DAN DEWAN KOMISARIS TENTANG TANGGUNG JAWAB ATAS LAPORAN TAHUNAN 2016Statement Letter of The Board of Directors and The Board of Commissioners Relating To The Responsibility On The 2016 Annual Rport

profilperusahaanCompany Profile

38 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

03

39LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

40

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

IDENTITAS PERUSAHANCorporate Identity

Nama Perusahaan:PT Rekadaya Elektrika selanjutnya disingkat “RE”

Status Perusahaan:Anak Perusahaan PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) atau “PLN”

Tanggal Pendirian29 September 2003

Dasar Hukum Pendirian:1. Akta Pendirian Nomor tanggal 20 Oktober 2000

(pada pendirian awal bernama PT Delta Rekadaya Mandiri) dari Haryanto, SH, notaris di Jakarta dan telah memperoleh pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Keputusan No. C-6287-HT.01.01.Th.2001 tanggal 30 April 2001 dan diumukan dalam Berita Negara Nomor 38 Tambahan Nomor 4516/2002 tanggal 10 Mei 2002;

2. Anggaran Dasar Perusahaan terakhir berdasarkan Akta Nomor 1 tanggal 14 April 2014 dari Devi Prihartanti, S.H., notaris di Jakarta atas perubahan pengalihan saham dan telah diterima dan dicatat di Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-05500.40.22 tanggal 29 April 2014; dan

3. Akta Nomor 1 tanggal 31 Desember 2014 dari Devi Prihartanti, S.H., notaris di Jakarta atas peningkatan modal ditempatkan dan disetor serta telah diterima dan dicatat di Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-0001111.AH.01.03 tahun 2015 tanggal 8 Januari 2015.

Modal Dasar per 31 Desember 2016Rp750.000.000.000,- (tujuh ratus lima puluh miliar Rupiah)

Company Name:PT Rekadaya Elektrika selanjutnya disingkat “RE”

Company Status:Subsidiary of PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) or “PLN”

Date of EstablishmentSeptember 29, 2003

Legal Basis of Establishment:1. Deed of Establishment dated October 20, 2000

(named as PT Delta Rekadaya Mandiri in the beginning) of Haryanto, S.H., notary in Jakarta and has restatement from The Minister of Justice and Human Rights of The Republic of Indonesia by Decision Letter No. C-6287-HT.01.01.Th.2001 dated April 30, 2001 and was published in State Gazette Number 38 dated May 10, 2002 Supplement Number 4516/2002;

2. The Company’s Articles of Association was recently amended by Notarial Deed Number 1 dated April 14, 2014 of Devi Prihartanti, S.H., notary in Jakarta concerning changes of capital ownership and has been received and recorded in The Ministry of Law and Human Rights of The Republic of Indonesia No. AHU-05500.40.22 dated April 29, 2014; and

3. Deed Number 1 dated December 31, 2014 of Devi Prihartanti, S.H., notary in Jakarta on the subscribed and paid-up capital increase and has been received and recorded in Ministry of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia No. AHU-0001111.AH.01.03 2015 dated January 8, 2015.

Authorized Capital per December 31, 2016Rp750.000.000.000,- ( seven hundred and fifty billions rupiah)

41

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh per 31 Desember 2016Rp718.577.300.000,- (tujuh ratus delapan belas miliar lima ratus tujuh puluh tujuh juta tiga ratus ribu Rupiah)

Pemegang Saham

1. PT Pembangkitan Jawa Bali (98,90%)

2. PT Rekadaya Industri (1,05%)

3. YPK PLN (0,05%)

Kegiatan Bisnis Utama Bidang enjiniring, pengadaan dan konstruksi, operasi dan pemeliharaan serta perdagangan pada sektor kelistrikan

Jumlah Karyawan435 orang

Jaringan • 1 Kantor Pusat dan

• Kantor di lokasi proyek EPC pembangkit, proyek EPC transmisi dan distribusi serta jasa konsultasi yang sedang dikerjakan

Kantor PusatPT Rekadaya Elektrika

Gedung Bank Mandiri Lantai 6

Jl. Tanjung Karang No.3-4A Jakarta 10230

Indonesia

Telepon: +62 21 3983 8929

Faksimili: +62 21 3983 8930

Email: [email protected]

Website: www.rekadaya.co.id

Subscribed and Paid-up Capital per December 31, 2016Rp718.577.300.000,- (seven hundred and eighteen billions five hundred and seventy seven millions three hundred thousand rupiah)

Shareholders1. PT Pembangkitan Jawa Bali (98,90%)

2. PT Rekadaya Industri (1,05%)

3. YPK PLN (0,05%)

Main Business ActivitiesEngineering, procurement and construction, operation and maintenance and trading in electricity sectors.

Total Employees435 employees

Network • 1 (one) Head Office

• Office at EPC power plant project site, EPC transmission and distribution project and on-going consultation service.

Head OfficePT Rekadaya Elektrika

Gedung Bank Mandiri Lantai 6

Jl. Tanjung Karang No.3-4A Jakarta 10230

Indonesia

Phone: +62 21 3983 8929

Facsimile: +62 21 3983 8930

Email: [email protected]

Website: www.rekadaya.co.id

42

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

RIWAYAT SINGKATBrief History

Dengan potensi pasar yang sangat potensial bagi pengembangan dan pembangunan pembangkit listrik beserta jaringan infrastruktur pendukungnya, RE didirikan dalam rangka merespon isu tersebut agar dapat memenuhi tingginya permintaan energi listrik di tanah air sejalan dengan meningkatnya pertumbuhan ekonomi.

RE didirikan pada tanggal 20 Oktober 2000 dengan nama PT Delta Rekadaya Mandiri yang merupakan mandat Surat Keputusan Bersama (SKB) Menteri Energi Sumber Daya Mineral dengan Menteri Perdagangan dan Perindustrian, menjadi perusahaan EPC nasional.

Hasil RUPS perusahaan tanggal 9 September 2003 menyetujui pengambilalihan perusahaan oleh PT Pembangkitan Jawa-Bali sehingga berganti nama menjadi PT Rekadaya Elektrika. RE bergerak di bidang Engineering, Procurement and Construction (EPC) sektor ketenagalistrikan yang melaksanakan pembangunan pembangkitan, serta fasilitas transmisi dan distribusi atau EPC untuk proyek petrokimia, semen, minyak mineral, gas dan sektor energi.

Dengan kompetensi yang dimiliki, maka RE mampu menerapkan in-house engineering dalam membangun

By the potential market for the development and construction of power plant and its supporting infrastructure network, RE was established in order to respond the issues to meet the needs of the high demand of electricity power in line with the increasing economy growth in this country.

RE was established on October 20, 2000 was named PT Delta Rekadaya Mandiri which is mandate of Joint Decree of the Minister of Energy and Mineral Resources and the Minister of Trading and Industry, becoming national EPC company.

The results of GMS on September 9, 2003 agreed that acquisition by PT Pembangkitan Jawa-Bali therefore its name became PT Rekadaya ELektrika. RE focuses in Engineering, Procurement and Construction (EPC) of electricity sectors which is constructing plant, transmission and distribution facility of EPC for Petrokimia project, cement, mineral oil, gas and energy sector.

By the competencies, RE is able in applying in-house engineering in developing new power plant. All process

43

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pembangkit baru. Seluruh proses dalam pembangunan pembangkit, mulai dari hulu sampai hilir dikuasai, sehingga mengurangi ketergantungan terhadap komponen dan engineer asing. Hal ini selaras dengan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 80 Tahun 2003 tentang Pedoman Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah beserta perubahannya, yang mencantumkan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) sebagai salah satu syarat dalam pengadaan barang dan jasa.

Di tahun 2006, RE berhasil menyelesaikan pembangunan 4pembangkitProgramPercepatanDiversifikasiEnergiFTP-1 yaitu PLTU Tanjung Balai Karaimun, PLTU Kendari, PLTU Ended dan PLTU Tidore dengan kapasitas masing-masing sebesar 2X7 MW. Keberhasilan RE menyelesaikan 4 proyek PLTU FPT-1 di Kendari, Tajung Balai Karimun, Ende dan Tidore, semakin meningkatkan kepercayaan stakeholders, khususnya PT PLN (Persero). Terbukti, RE dipercaya oleh PT PLN (Persero) untuk menyelesaikan sejumlah proyek bermasalah, yaitu proyek pembangunan PLTU FTP-1 yang terbengkalai dengan hanya membutuhkan waktu delapan bulan. Selain itu, RE juga dipercaya untuk menyelesaikan pembangunan trasmisi dan gardu induk.

Pada tanggal 28 Desember 2009 RE membentuk anak perusahaan, PT Rekadaya Elektrika Consult (Reconsult) yang bergerak di bidang basic design and engineer. Untuk terus meningkatkan daya saing, di tahun 2013 RE mulai melaksanakan program transformasi yaitu menetapkan visi, misi, logo dan sasaran baru perusahaan.

Sesuai amanat RUPS PT Pembangkitan Jawa-Bali tertanggal 18 Februari 2014 memutuskan untuk menyetujui pengambilalihan saham RE melalui pembelian atau penawaran langsung kepada pemegang saham RE, dan RUPS PT Indonesia Power serta RUPS PT Pelayanan Listrik Nasional Batam pada tanggal yang sama, menyetujui pelepasan keseluruhan saham di RE kepada PT Pembangkitan Jawa-Bali sebagaimana komposisi saat ini. Pengambilalihan saham tersebut didasarkan pada pertimbangan bahwa kompetensi RE di bidang EPC dapat memberi nilai tambah dalam mendukung pembangunan pembangkit secara grup di lingkungan PT PLN (Persero).

in power plant development, starting from upstream to downstream are controlled, therefore it reduces dependency on foreign components and engineers. In line with Presidential Decree Number 80 Year 2003 regarding Government Goods and Services Procurement Guidelines and its amendments, which stated Local Component Level (TKDN) as one of requirements in goods and services procurement.

In 2006, RE successfully completed the development of 4 power plants of FTP-1 Energy Diversification Acceleration Program, that is SPP of Tanjung Balai Karimun with 2X7 MW capacity for each power plant. The RE’s success of completing 4 SPP of FPT-1 in Kendari, Tanjung Balai karimun, Ende and Tidore, increasing the stakeholders’ trust, particularly PT PLN (Persero). It is proven that RE is trusted by PT PLN (Persero) in completing a number of trouble projects, that is SPP of FTP-1 construction project abandoned which is only take eight-months to complete. Moreover, RE is also trusted to complete the development of transmission and substation.

On December 28, 2009, RE established a subsidiary, PT Rekadaya Elektrika Consult (Reconsult) which is engaged in basic design and engineer. In order to keep increasing the competitiveness, RE started transformational program in 2013 that is to determine new vision, mission, logo and target of the company.

In accordance with the mandate of GMS of PT Pembangkitan Jawa-Bali dated February 18, 2014 decided to approve the acquisition of RE shares through a purchase or direct offer to RE shareholders, and GMS of PT Indonesia Power and GMS of PT Pelayanan Listrik Nasional Batam at the same date, approved the release of all shares in RE to PT Pembangkitan Jawa-Bali as the current composition. The acquisition of shares based on the consideration that the competence of RE in the EPC sectors can provide value-added in supporting the plant construction by group within PT PLN (Persero) area.

44

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Pada tahun 2015, RE berhasil merealisasikan progress proyek EPC Merah Putih dan proyek penugasan antara lain PLTU Ulumbu, PLTU Bima, PLTU Gorontalo dan PLTU Timika. Adapun di akhir tahun 2016, RE berhasil menyelesaikan proyek transmisi dan distribusi yang ditugaskan yaitu (1) pekerjaan pembangunan, pemasangan, dan relokasi peralatan EM Gardu Induk 150 kV Sei Mangkei, (2) pembangunan jaringan transmisi 150 kV Sidempuan - New Sidempuan 3,5 KMR, 2 CCT, ACSR 2 x 435/55 MM2 dan (3) jaringan transmisi 150 kV Payakumbuh - New Payakumbuh 0,5 KMR, 2 CCT, ACSR 2 x 435/55 MM2 (Sarulla), (4) pembangunan GI 70/20 kV Gunung Sitoli, pembangunan GI 70/20 kV Teluk Dalam, (5) pekerjaan pembongkaran, relokasi, pembangunan dan pemasangan peralatan E/M Untuk GI 150 kV Arun, (6) pekerjaan pengadaan dan pemasangan power supply aviasi T/L 150 kV Tanjung Morawa - Kuala Namu 2 Cct Single Hawk (14,1 KMR), serta (7) pekerjaan pembangunan transmisi 70 kV Gunung Sitoli - Teluk Dalam (Section 1-4 ) dan (8) Gardu Induk (GI) Labuan Angin.

In 2015, RE succeeded in realizing the progress of EPC Merah Putih and assignment projects such as SPP of Ulumbu, SPP of Bima, SPP of Gorontalo and SPP of Timika. At the end of 2016, RE succeeded in completing the assigned transmission and distribution project, namely (1) construction work, installation and relocation of EM Substation equipment for 150 kV of Sei Mangkei, (2) transmission network construction for 150 kV of Sidempuan - New Sidempuan 3.5 KMR, 2 CCT, ACSR 2 x 435/55 MM2 and (3) transmission network for 150 kV of Payakumbuh - New Payakumbuh 0.5 KMR, 2 CCT, ACSR 2 x 435/55 MM2 (Sarulla), (4) Substations Construction for 70/20 kV of Gunung Sitoli, 70/20 kV of Teluk Dalam, (5) demolition work, relocation, construction and installation of E/M equipment for 150 kV Substation of Arun, (6) procurement and installation work of aviation power supply T/L 150 kV of Tanjung Morawa - Kuala Namu 2 Cct Single Hawk (14,1 KMR), and (7) construction work of transmission for 70 kV of Gunung Sitoli - Teluk Dalam (Section 1-4) and (8) Substation (GI) Labuan Angin.

45

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA 45LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

46

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

46 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

JEJAK LANGKAHMilestones

Didirikan berdasarkan mandat SKB dua menteri dengan nama PT Delta Rekadaya

Mandiri

Menyelesaikan pekerjaan 4 proyek FTP I, 5 proyek

Transmisi dan 4 proyek Gardu Induk/ jaringan distribusi

Berubah nama menjadi PT Rekadaya Elektrika.

Realisasi progress proyek EPC Merah Putih dan proyek penugasan

Established under the mandate of Joint Decree of two Ministers under the name

PT Delta Rekadaya Mandiri

Completed the work of 4 FTP-I projects , 5 Transmission projects

and 4 Substation/distribution network projects

Renamed toPT Rekadaya Elektrika.

Realization of EPC Merah Putih project progress and assignment project

2000

2016

2003

2015

47

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA 47LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Menyelesaikan pembangunan 4 pembangkit Program Percepatan

DiversifikasiEnergiFTP-1

Pengambilalihan saham RE oleh PT Pembangkitan Jawa-Bali sehingga

menjadi anak perusahaan

Membentuk anak perusahaan yang bergerak di bidang basic design and engineer, PT Rekadaya Elektrika Consult

Melaksanakan program transformasi

Completed the construction of four FTP-1 Energy Diversification Acceleration

Programs

Takeover of RE shares byPT Pembangkitan Jawa-Bali and become

a subsidiary

Establish a subsidiary engaged in basic design and engineer,

PT Rekadaya Elektrika Consult

Implement the transformation program

2006

2014

2009

2013

48

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

BIDANG USAHA Line of business

Kegiatan Usaha Menurut Anggaran Dasar

Sesuai dengan pasal 3 Anggaran Dasar, maksud dan tujuan keberadaan RE adalah menjalankan usaha dengan ruang lingkup kegiatan meliputi bidang enjiniring, pengadaan dan konstruksi, operasi dan pemeliharaan serta perdagangan pada sektor kelistrikan.

Untuk mencapai maksud dan tujuan tersebut di atas, RE dapat melaksanakan kegiatan usaha sebagai berikut:

1. Menjalankan usaha bidang enjiniring, pengadaan dan konstruksi (EPC) sektor ketenagalistrikan dan sektor lainnya meliputi:

a) Disain enjiniring pembangkit listrik, transmisi dan distribusi listrik;

b) Pengadaan untuk proyek pembangkit listrik, transmisi dan distribusi listrik;

c) Pemasangan, manajemen dan supervisi konstruksi/commissioning garansi proyek.

2. Menjalankan usaha bidang operasi dan pemeliharaan sektor ketenagalistrikan dan sektor lain; dan

3. Menjalankan usaha bidang perdagangan sektor kelistrikan.

Kegiatan Usaha yang Dijalankan Saat Ini

a) Bidang enjiniring, pengadaan dan konstruksi (EPC) Pembangkit;

b) Bidang enjiniring, pengadaan dan konstruksi (EPC) Transmisi dan Distribusi;

c) Jasa konsultansi, dan

d) Trading & services.

Business Activities According to the Article of Association

In accordance with article 3 of the Company’s Articles of Association, purpose and objective of the RE’s existence is to engage with the scope of its activities covering engineering, procurement and construction, operation and maintenance and electricity power industry business sector.

In order to achieve the above purpose and objectives, RE may conducting the following business activities:

1. Engage in engineering, procurement and construction (EPC) of the electricity and other sectors includes:

a) Power plant engineering design, transmission and electricity distribution;

b) Procurement for power plants, transmission and electricity distribution projects;

c) Installation, management and supervision of construction/commissioning of project warranty.

2. Engage in operation and maintenance of the electricity and other sectors; and

3. Engage in trading of electricity sectors.

Current Business Activities

a) Engineering, Procurement and Construction (EPC) in Plant Sectors;

b) Engineering, Procurement and Construction (EPC) in Transmission and Distribution sectors;

c) Consultancy services, and

d) Trading & services.

49

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Aviasi Kualanamu Medan

Payakumbuh

GI Arun

GI Teluk Dalam

50

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Proses Bisnis Perusahaan The Company’s Business Process

Public Relation & Corporate Secretary

Business Development

Corporate Planning Control & Compliance

Internal Audit

Contract Closed

P & EBusiness

SCM

Engineering

ProjectMgt

Resources, Methodologies & Standards

Operation

Strategic, Planning & Contol, and Governance

ConstructionMgt

Finance & Accounting

HR & IS

Engineering

Project Management

Business &Marketing

Proposal & Estimate

Procurement Construction

51

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

VISI, MISI, DAN TATA NILAI PERUSAHAANVision, Mission and Corporate Values

Visi, Misi dan Nilai Perusahaan telah dirumuskan dengan melibatkan seluruh pihak yang terkait, antara lain adalah Dewan Komisaris, Direksi, dan Karyawan, serta memperhatikan kepentingan dari para pemangku kepentingan. Penetapan tersebut tentunya telah sejalan dengan perkembangan lingkungan bisnis dan tantangan yang dihadapi oleh RE.

RE menyediakan jasa “EPC Energi yang Terpercaya” bagi PT Pembangkitan Jawa-Bali untuk mendukungnya menjadi “Perusahaan Terpercaya dalam Bisnis Pembangkitan Terintegrasi Kelas Dunia”.

• Menyediakan jasa bernilai tambah tinggi untuk kepuasan konsumen;• Meningkatkan kapabilitas, kapasitas dan kesejahteraan karyawan secara

efektif;• Mengembangkan hubungan sinergis dengan mitra usaha dan pemangku

kepentingan;• Memaksimalkan nilai bagi pemegang saham dan pemangku kepentingan

lainnya;• Memberi kontribusi positif terhadap lingkungan dan masyarakat.

• Providing high value-added services for customer satisfaction;• Improving the capabilities, capacities and welfares of employees

effectively;• Developing synergistic relationships with the business partners and

stakeholders;• Maximizing of value for shareholders and other stakeholders;• Giving positive contribution to the environment and society.

Penjelasan Visi Vision Explanation

RE provides “Trusted Energy EPC” services for PT Pembangkitan Jawa-Bali to support in becoming “The Most Trusted World Class Company in the Integrated Power Plant Business”.

“Menjadi Perusahaan EPC Energi yang Terpercaya.”

“Becoming the Most Trusted Energy EPC Company.”

Vision, Mission and Corporate Values have been formulated by involving the whole related parties, including the Board of Commissioners, the Board of Directors and Employees, and taking into account the interests of the stakeholders. This determination should have been in line with the development of the business environment and the challenges encountered by RE.

Visi

Misi

Vision

Mission

52

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

1. Menyediakan jasa bernilai tambah tinggi untuk kepuasan konsumen

• Meningkatkan kesehatan cash flow danpendanaan murah berisiko rendah secara inovatif

• Menerapkan praktik terbaik kelas dunia secara tepat guna dan konsisten

• Meningkatkan kehandalan, ketanggapan dan kepercayaan

2. Meningkatkan kapabilitas, kapasitas dan kesejahteraan karyawan secara efektif

• Mengembangkan budaya organisasi berkinerja tinggi

• Meningkatkan kapabilitas dan kapasitas human capital secara efektif

• Menjadi benchmark bagi perusahaan sejenis di Indonesia

• Mencapai nilai perusahaan yang optimal

3. Mengembangkan hubungan sinergis dengan mitra usaha dan pemangku kepentingan

• Bersinergi dan menjaga hubungan dengan mitra usaha yang sudah terjalin

• Menjalin kerjasama dengan pihak luar (strategic partnership)

4. Memaksimalkan nilai bagi pemegang saham dan pemangku kepentingan lainnya

• Mengawal keberlangsungan bisnis Perusahaan (business continuity)

• Memberikan kepercayaan kepada pemegang saham

5. Memberi kontribusi positif terhadap lingkungan dan masyarakat

• Pengerjaan proyek EPC selalu mengutamakan K3LH dan AMDAL agar tidak berdampak negative bagi lingkungan sekitar

• Terciptanya lapangan pekerjaan baru untuk penduduk sekitar proyek

• Lingkungan sekitar proyek dapat berfungsi sebagai kawasan industri

Penjelasan Misi Mission Explanation

1. Providing high value-added services for customer satisfaction

- Improving the soundness of cash flow, low-funding low-risk innovatively

- Applying world class best practices in a timely and consistently

- Increasing reliability, responsiveness and trust

2. Improving the capabilities, capacities and welfares of employees effectively

- Developing high performing organizational culture

- Increasing capabilities and capacities of human capital effectively

- Becoming a benchmark for similar companies in Indonesia

- Achieving optimal corporate values

3. Developing synergetic relationships with the business partners and stakeholders.

- Synergizing and maintaining relationships with the business partners.

- Strategic partnerships

4. Maximizing of values for shareholders and other stakeholders

- Business continuity

- Giving trust to shareholders

5. Giving positive contribution for environment and society

- The work of the EPC project always prioritizes to K3LH and AMDAL in order not to have negative impact for the surrounding environment

- There are new job vacancies for residents around the project

- The environment surrounding the project can be functionally as an industrial area

53

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Visi dan Misi RE ditetapkan dalam Rencana Jangka Panjang Perusahaan.

Vision and Mission of RE is appointed in Long-Term Plan of the Company.

Tata Nilai

Re-A C T I O N

Corporate Values

Agility Optimism

Team Work

Care Networking

Integrity

Re-Action merupakan budaya organisasi Perusahaan yang diterapkan dalam keseharian oleh seluruh karyawan RE dengan mengaplikasikan 8 nilai-nilai di bawah ini.

Action merupakan core value yang diterjemahkan menjadi perilaku-perilaku unggul (desired behavior) untuk membangun keuanggulan bersaing bagi RE yang dapat dijabarkan sebagai berikut:

Agilitya) Responsif dalam tindakan (quick response)

b) Cepat dan tepat dalam mengambil keputusan (swift and sound decision)

Re-Action is organizational culture of the company applied in daily life by all RE’s employees by applying the following 8 values:

Action is a core value that is translated into desired behavior in developing competitive excellence for RE which can be described are as follow:

Agility

a) Quick response

b) Swift and sound decision

54

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Care

a) Peduli dan tanggap terhadap kebutuhan dan keluhan pelanggan (customer focus)

b) Selalu menghasilkan kualitas produk/layanan terbaik untuk memaksimalisasi kepuasan pelanggan (service excellence)

Team Worka) Mengedepankan kerjasama yang bermanfaat

(value creating collaboration)

b) Menjaga persatuan dan kebersamaan atas kepentingan perusahaan (positive engagement)

Integritya) Mematuhi etika bisnis, regulasi dank ode etik

perusahaan (GCG adherence)

b) Dapat dipercaya, jujur dan bertanggung jawab dalam pekerjaan (professional accountability)

Optimisma) Selalu berjuang melakukan dan mencapai yang

terbaik (striving for excellence)

b) Bersikap optimis dan posistif dalam menghadapi tantangan (confident determination)

Networkinga) Menjalin kerjasama sinergis dengan para

pemsok dan para mitra bisnis untuk memastikan pertumbuhan usaha yang berkesinambungan (strategic alliances)

b) Menjaga hubungan yang harmonis dengan pelanggan, lingkungan masyarakat dan seluruh pemangku kepentingan lainnya (synergetic relationship)

Care

a) Customer Focus

b) Service excellence

Team Work

a) Value Creating collaboration

b) Positive Engagement

Integrity

a) GCG adherence

b) Professional accountability

Optimism

a) Striving for excellence

b) Confident determination

Networking

a) Strategic alliances

b) Synergetic relationship

55

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

WINNING STRATEGY PERUSAHAANThe Corporate Winning Strategy

RE’s Winning Strategies (RE WAY)

RE VALUE

RELI

ABLE

SE

RVIC

ES

EXCE

LLEN

T H

UM

AN

CAPI

TAL

WO

RLD

CLAS

S BE

ST

PRAC

TICE

S

ADVA

NCE

D ST

RATE

GIE

S

YIEL

DIN

G B

USI

NES

S PI

LARS

EXCE

LLEN

T H

UM

AN

CAPI

TAL

Visi

onCo

re V

alue

sBr

eakt

hrou

ghPr

ogra

m(B

TP)

Win

ning

Str

ateg

ies

(RE

WAY

)

Menjadi perusahaan penunjang dan penyedia energi (ketenagalistrikan) terpercaya/ terkemuka

No. RE Winning Strategies (RE WAY) Breaktrough Programs (BTPs)

1 RELIABLE SERVICES

1 Services Excellence

2 Operations Excellence

3 Effective Innovation

4 Services Culture

2 EXCELLENT HUMAN CAPITAL

1 Human Capital Recruitment and Retaining Programs

2 Human Capital Development Programs

3 Performance Management System

4 Performance-based Incentive System

5 Talent Management System

6 Effective Leadership

56

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

56 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA56 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

3 WORLD CLASS BEST PRACTICES

1 HC Management Best Practices

2 Agile Customer Centric Organization

3 High Performing Culture

4 Business Process Reengineering (BPR)

5 Integrated ICT System

6 Supply Chain Management Best Practices

7 Effective Knowledge Management

8 Enterprise Resilience (ERM)

9 Transformation Best Practices

4 ADVANCED STRATEGIES

Superior Corporate Strategies

Winning Business Strategies

Effective Functional Strategies

ProfitableRevenueEnhancement

CostEfficacyandEfficiencyImprovement

Funding & Cash Flow Management

Synergetic Strategic Partnership

Synergy Optimalization

Stakeholder Relationship Management

5 YIELDING BUSINESS PILLARS

Superior Business Development

Strong Portfolio Management

Effective Subsidiary Management

No. RE Winning Strategies (RE WAY) Breaktrough Programs (BTPs)

57

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA 57LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA 57LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA 57LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

58

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

STRUKTUR ORGANISASI Organizational Structure

Struktur organisasi Perusahaan ditetapkan dalam Surat Keputusan Direksi Nomor: 040/SK-Dir/RE/VII/2015 tanggal 1 Juli 2015 dengan skema sebagai berikut:

The organizational structure of the Company is stipulated in the Decree of the Board of Directors Number: 040/SK-Dir/E/VII/2015 dated July 1, 2015 with the following scheme:

DIREKTUR UTAMAPresident Director

DIREKTUR NIAGABusiness Director

KEPALA DIVISI BISNIS

Head of Business Division

KEPALA DIVISI P&EHead of P & E

Division

KEPALA DIVISI SCM

Head of SCM Division

Harjono (PLT.)

Harjono

Gede Yudharma

Vernon S.

Stretegies

Miftahur Rahman (PLT.)

Miftahur Rahman

DIREKTUR OPERASIOperations Director

Agus Bagyo H.

KEPALA DIVISI ENGINEERING

Head of Engineering

Division

Riska Febiandari

PROJECT MANAGER 1 PROJECT MANAGER 2 PROJECT MANAGER Dst,

KEPALA SATUAN PENGAWAS INTERNAL

Head of Internal Supervisor Unit

59

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Total Aset

SEKRETARIS PERUSAHAAN

Corporate Secretary

KEPALA SATUAN CPCC

Head of CPCC Unit

DIREKTUR UMUMGeneral Affair Director

Vernon S. (PLT.)

Hadeyanti

OperasionalOperational

Dedi Budi Utomo

KEPALA DIVISI PROJECT Mgt

Head of Project Management

Division

KEPALA DIVISI FINANCE & ACC

Head of Finance & Acc Division

KEPALA DIVISI CONSTRUCTION MGTHead of Construction Management Division

KEPALA DIVISI HRD & IS

Head of HR & IS Division

Yudi Mulhadi Nur Indah R.Djauhar Husni D. Jaelani M.

60

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

RIWAYAT SINGKAT DEWAN KOMISARISBrief History of the Board of Commissioners

Diangkat berdasarkan Keputusan RUPS Sirkuler Nomor 010.2/RUPSLB/RE/XI/2012 tanggal 12 November 2012.

59 tahun, Sarjana Teknik Listrik (1981) dan Master of Science Technology (1999) dari Institut Teknologi Bandung. Berdomisili di Bandung.

Perjalanan Karir:

- Komisaris PT Rekadaya Elektrika (2012 –sekarang)

- Direktur Keuangan PT Pembangkitan Jawa-Bali (2012 – sekarang)

- Kepala Divisi Perencanaan dan Pengendali Anggaran PT PLN (Persero) (2010 – 2012)

- Deputi Direktur Perencanaan dan Pengendali Kinerja Anggaran PT PLN (Persero) (2009 – 2010)

Training:

- Warmer Engineering Workshop

- Roadshow Singapore-London (2013)

Appointed based on Circular GMS Resolution Number 010.2/RUPSLB/RE/XI/2012 dated November 12, 2012.

59 years old, Bachelor of Electrical Engineering (1981) and Master of Science Technology (1999) from Bandung Institute of Technology. Domiciled in Bandung.

Career:

- Commissioner of PT Rekadaya Elektrika (2012 -Present)

- Finance Director of PT Pembangkitan Jawa-Bali (2012 - present)

- Head of Planning and Budget Control Division of PT PLN (Persero) (2010 - 2012)

- Deputy Director of Planning and Budget Performance Controller of PT PLN (Persero) (2009 - 2010)

Training:

- Warmer Engineering Workshop

- Singapore-London Roadshow (2013)

Susunan Dewan Komisaris RE per 31 Desember 2016 adalah sebagai berikut:

The composition of the Board of Commissioners of RE as of December 31, 2016 are as follows:

HudionoKOMISARIS UTAMAPresident Commissioner

61

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Diangkat berdasarkan Keputusan RUPS Sirkuler tanggal 10 Juli 2014.

56 tahun, Sarjana Teknik Sipil dari Institut Teknologi Bandung (1986). Berdomisili di Semarang.

Perjalanan Karir:

- Komisaris RE (2014 – sekarang)

- Kepala Divisi Konstruksi Pembangkit di Direktorat Konstruksi dan Energi Terbarukan PT PLN (Persero) (2013 – sekarang)

- Kepala Divisi Konstruksi dan IPP Wilayah Indonesia Barat di Direktorat Konstruksi PT PLN (Persero) (April – Desember 2013)

- General Manager UIP Thermal Jawa Bali PT PLN (Persero) (2011 – 2013)

Training:

- Strategic Finance untuk PLN Eksekutif Senior, UDIKLAT Jakarta

- Workshop Strategic And Performance Focused Organization, UDIKLAT Jakarta

- Achievement Motivation Training, UDIKLAT Jakarta

Appointed based on Circular GMS Resolution dated July 10, 2014.

56 years old, Bachelor of Civil Engineering from Bandung Institute of Technology (1986). Domiciled in Semarang.

Career:

- Commissioner of RE (2014 - present)

- Head of Plant Construction Division in Directorate of Construction and Renewable Energy of PT PLN (Persero) (2013 - present)

- Head of Construction Division and IPP of West Indonesia Region in Directorate of Construction of PT PLN (Persero) (April - December 2013)

- General Manager of UIP Thermal Java Bali of PT PLN (Persero) (2011 - 2013)

Training:

- Strategic Finance for Senior Executive of PLN, UDIKLAT Jakarta

- Workshop Strategic and Performance Focused Organization, UDIKLAT Jakarta

- Achievement Motivation Training, UDIKLAT Jakarta

Adang Sudrajat KOMISARISCommissioner

62

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Diangkat berdasarkan Keputusan RUPS Sirkuler tanggal 10 Juli 2014.

48 tahun, Sarjana Teknik Mekanik dari Universitas Indonesia (1993) dan Master of Science Business & Technology dari Institut Teknologi Bandung (2002). Berdomisili di Tangerang.

Perjalanan Karir:

- Komisaris RE (2014 – sekarang)

- Kepala Unit Manajemen Risiko dan Kepatuhan (2014)

- Kepala Unit Manajemen Risiko, Kualitas dan Kinerja (2014)

- Senior Manajer Manajemen Risiko dan Assurance (2014)

- Direksi PT Komipo Pembangkitan Jawa-Bali (2014)

Training:

- Workshop Job Evaluation, Surabaya (2015)

- Directorship, Indonesian Corporate, Surabaya (2014)

- Manajemen Perubahan, Udiklat Semarang (2012)

- Manajemen Stratejik untuk MM, Udiklat Semarang (2012)

Appointed based on Circular GMS Resolution dated July 10, 2014.

48 years old, Bachelor of Mechanical Engineering from University of Indonesia (1993) and Master of Science Business & Technology from Bandung Institute of Technology (2002). Domiciled in Tangerang.

Career:

- Commissioner of RE (2014 - present)

- Head of Risk Management and Compliance Unit (2014)

- Head of Risk Management Unit, Quality and Performance (2014)

- Senior Manager of Risk Management and Assurance (2014)

- The Board of Directors of PT Komipo Pembangkitan Jawa-Bali (2014)

Training:

- Job Evaluation Workshop, Surabaya (2015)

- Directorship, Indonesian Corporate, Surabaya (2014)

- Change Management, Udiklat Semarang (2012)

- Strategic Management for MM, Udiklat Semarang (2012)

M. Yossy Noval AKOMISARISCommissioner

63

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Diangkat berdasarkan Keputusan RUPS Sirkuler tanggal 17 April 2016.

48 tahun, Sarjana Teknik Mekanik dari Institut Teknologi Bandung (1992). Berdomisili di Bogor.

Perjalanan Karir:

- Direktur Niaga RE (2011 - 2015)

- Senior Manager Portofolio PT Pembangkitan Jawa-Bali (2009 - 2010)

- Senior Specialist Unit Pengembangan Bisnis PT Pembangkitan Jawa-Bali (2006 - 2009)

- Site Koordinator Pembangkit Muara Karang PT Pembangkitan Jawa-Bali

Training:

- Asset Management – PT MTS (2010)

- Project Finance – IIE-Alsthom (2002)

- Business Contract – Kementerian Perdagangan dan Perindustrian (2001)

- Finance – LPPM (2001)

- Public Communication – IBI (2000)

- Thermal Energy Storage – Christopia Energy System (2000)

Appointed based on Circular GMS Resolution dated April 17, 2016.

48 years old, Bachelor of Mechanical Engineering from Bandung Institute of Technology (1992). Domiciled in Bogor.

Career:

- Business Director of RE (2011 - 2015)

- Senior Manager of PT Pembangkitan Jawa-Bali Portfolio (2009 - 2010)

- Senior Specialist of Business Development Unit of

PT Pembangkitan Jawa-Bali (2006 - 2009)

- Site Coordinator of Muara Karang Power Plant of

PT Pembangkitan Jawa-Bali

Training:

- Asset Management - PT MTS (2010)

- Project Finance - IIE-Alsthom (2002)

- Business Contract - Ministry of Trade and Industry (2001)

- Finance - LPPM (2001)

- Public Communication - IBI (2000)

- Thermal Energy Storage - Christopia Energy System (2000)

Harjono PELAKSANA TUGAS DIREKTUR UTAMA DAN DIREKTUR NIAGAActing as President Director and Business Director

RIWAYAT SINGKAT DIREKSIBrief History of the Board of Directors

Susunan Direksi RE sampai dengan akhir tahun 2016 adalah:

The composition of the Board of Directors of RE up to the end of 2016 are:

64

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Diangkat berdasarkan Keputusan RUPS Sirkuler tanggal 17 April 2016.

51 tahun, Sarjana Teknik Mekanik, dari Universitas Brawijaya (1970). Berdomisili di Surabaya.

Perjalanan Karir:

- Direktur Operasi RE (2013 – sekarang)

- Direktur Operasi PT Pembangkitan Jawa Bali Services (2011 – 2013)

- Senior Specialist I Direktur Niaga PT Pembangkitan Jawa Bali (2011)

- General Manager UP Muara Tawar PT Pembangkitan Jawa Bali (2011)

- General Manager UPHB PT Pembangkitan Jawa Bali (2011)

- Manager UPHAR for Western Region PT Pembangkitan Jawa Bali (2010)

Training:

- Asset Management Policy (PASS-55), Jakarta (2010)

- Finance Management I, Jakarta (1998)

- Management Communication Skill, Jakarta (1998)

- Basic Supervisory Management, Jakarta (1998)

Appointed based on Circular GMS Resolution dated April 17, 2016.

51 years old, Bachelor of Mechanical Engineering, from University of Brawijaya (1970). Domiciled in Surabaya.

Career:

- Operations Director of RE (2013 - present)

- Operations Director of PT Pembangkitan Jawa Bali Services (2011 - 2013)

- Senior Specialist I of Business Director of PT Pembangkitan Jawa Bali (2011)

- General Manager of UP Muara Tawar of PT Pembangkitan Jawa Bali (2011)

- General Manager of UPHB of PT Pembangkitan Jawa Bali (2011)

- UPHAR Manager for Western Region of PT Pembangkitan Jawa Bali (2010)

Training:

- Asset Management Policy (PASS-55), Jakarta (2010)

- Finance Management I, Jakarta (1998)

- Management Communication Skill, Jakarta (1998)

- Basic Supervisory Management, Jakarta (1998)

Agus Bagyo Hartadi PELAKSANA TUGAS DIREKTUR OPERASIONALActing as Operations Director

65

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Diangkat berdasarkan Keputusan RUPS Sirkuler Nomor 003/RE/VIII/SIR/2016 tanggal 5 Agustus 2016.

42 tahun, Sarjana Teknik Industri, dari Institut Teknologi Surabaya (1999). Berdomisili di Malang.

Perjalanan Karir:

- Senior Specialist I Niaga pada Direktorat Niaga PT Pembangkitan Jawa Bali (2016 - sekarang)

- Kepala Divisi Sistem Human Capital & Organisasi (2016)

- Senior Manajer Rendal Sistem Manajemen Human Capital (2014-2016)

Training:

- Directorship, Indonesia Institute for Corporate Governance (2015)

- Manajemen Stratejik Untuk MM (2015)

- Workshop Job Evaluation (2015)

- Executive Education II (EE II) (2015)

- Symposium Asset Management (2013)

Appointed based on Circular GMS Resolution Number 003/RE/VIII/SIR/2016 dated August 5, 2016.

42 years old, Bachelor of Industrial Engineering, from Surabaya Institute of Technology (1999). Domiciled in Malang.

Career:

- Senior Specialist I of Business at the Directorate of Business of PT Pembangkitan Jawa Bali (2016 - present)

- Head of Human Capital & Organization System Division (2016)

- Senior Manager of Planning and Controlling of Human Capital Management System (2014-2016)

Training:

- Directorship, Indonesia Institute for Corporate Governance (2015)

- Strategic Management for MM (2015)

- Workshop Job Evaluation (2015)

- Executive Education II (EE II) (2015)

- Symposium Asset Management (2013)

Dedi Budi Utama PELAKSANA TUGAS DIREKTUR SDM DAN KEUANGANActing as HR and Finance Director

66

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

JUMLAH KARYAWAN KOMPARATIF 2 TAHUN DAN PENGEMBANGAN KOMPETENSINumber of Employees of 2-year Comparative and Competence Development

Jumlah karyawan RE per 31 Desember 2016 adalah sebanyak 348 orang, dengan komposisi berdasarkan sebagai berikut:

Berdasarkan Status Karyawan

Berdasarkan Jenjang Jabatan

Berdasarkan Jenis Kelamin

Based on Employee Status

Based on Position Level

Based on Gender

Number of RE employees as of December 31, 2016 are 348 employees, with composition based on the following:

Status KaryawanTahun - Years

Employee Status2015 2016

Perbantuan 2 4 Outsourcing

Tetap 61 72 Permanent

Kontrak Korporasi 80 72 Corporate Contract

Kontrak Proyek 156 181 Project Contract

Manpower Supply 20 19 Man-Power Supply

Jumlah 319 348 Total

Jenjang JabatanTahun - Years

Position Level2015 2016

Integration 0 0 Integration

Advance 0 0 Advance

Optimization 13 9 Optimization

System 27 20 System

Spesific 21 39 Specific

Basic 0 4 Basic

Jumlah 61 72 Total

Jenis KelaminTahun - Years

Gender2015 2016

Pria 281 302 Man

Wanita 38 46 Woman

Jumlah 319 348 Total

67

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Persamaan Kesempatan Kepada Seluruh Karyawan

Peningkatan Kompetensi Karyawan

Equal Opportunity to the entire Employees

Improving of Employee Competence

RE menjamin persamaan kesempatan kepada seluruh karyawan dalam hal pengembangan kompetensi tanpa memandang ras, kepercayaan, agama, jenis kelamin dan sebagainya.

Perusahaan senantiasa mengembangkan kompetensi pekerja melalui berbagai program pelatihan dan pengembangan, yaitu untuk meningkatkan kemampuan, keahlian dan pengetahuan karyawan dalam keahlian teknis, operasional, manajemen, soft skills dan kepemimpinan.

Pelatihan bagi karyawan yang telah diselenggarakan padatahun2016diantaranyaadalahprogramsertifikasikeahlian dengan anggaran yang telah ditetapkan. RE yakin mampu menghasilkan karyawan yang memiliki talenta unggul yang didukung dengan pengembangan secara berkelanjutan.

Berdasarkan Tingkat Pendidikan

Berdasarkan Usia

Based on Education Level

Based on Age

RE guarantee the equality of opportunity to the entire employees in terms of competence development regardless of race, belief, religion, gender and many others.

The Company always developing worker competence through various training and development programs, which is improving employee skills, expertise and knowledge in technical, operational, management, soft skills and leadership skills.

Training for the Employees that has been held in 2016 that is skill certification program with a budget that has been set. RE is sure able to produce talented employees supported by sustainable development.

Tingkat PendidikanTahun - Years

Education Level2015 2016

Doktoral (S3) - - Doctoral (S3)

Pascasarjana (S2) 16 18 Postgraduate (S2)

Sarjana (S1) 155 195 Bachelor (S1)

Sarjana Muda 36 34 Diploma

SMU dan setingkatnya 112 101 Senior High School and levels

Jumlah 319 348 Total

UsiaTahun - Years

Usia2015 2016

¬< 30 tahun 139 157 ¬ < 30 years old

31 - 40 tahun 67 71 31 - 40 years old

41 - 50 tahun 68 77 41 - 50 years old

> 50 tahun 45 43 > 50 years old

Jumlah 319 348 Total

68

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Adapun jumlah peserta dan biaya pelatihan karyawan yang telah dikeluarkan RE dapat dilihat pada tabel berikut:

However, the number of participants and employee training expense that have been issued by RE can be seen in the following table:

Bidang - FieldTahun - Years

Keterangan - Information2015 2016

Sipil - Civil 1 1 Ahli Utama - Main Expert

Mekanikal - Mechanical 2 2 Ahli Utama - Main Expert

Elektrikal - Electrical 1 1 Ahli Utama - Main Expert

Manajemen Konstruksi - Construction management 1 1 Ahli Utama - Main Expert

Manajemen Proyek - Project Management 35 35 Ahli Utama - Main Expert

Tenaga Listrik - Electricity Power 12 12

Ahli Utama 2 orang & Ahli Madya 10 orang

2 Main Experts & 10 Associate Experts

Total 52 52

Rencana Pengembangan Tahun 2017

Development Plan in 2017

Adapun rencana kegiatan pelatihan yang akan dilakukan pada tahun 2017 adalah untuk pemenuhan persyaratan kompetensi masing-masing jabatan dan penguatan kompetensi teknis yang ditekankan pada kompetensi bisnis inti sebagai Project Management dan Project Owner, seperti Project Cost Management Training dan Managing By Project Training.

As for the plan of training activities to be conducted in 2017 is to fulfill the competency requirement of each position and to strengthen the technical competence which is emphasized on core business competencies as Project Management and Project Owner, such as Project Cost Management Training and Managing by Project Training.

69

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Komposisi Pemegang Saham per 31 Desember 2016

Kepemilikan Saham Dewan Komisaris dan Direksi

Komposisi Pemegang Saham Publik

Struktur Pemegang Saham

Shareholders Composition per December 31, 2016

Shares Ownership of the Board of Commissioners and the Board of

Composition of Public Shareholders

Shareholders Structure

Pemegang Saham RE per posisi 31 Desember 2016 adalah 98,90% dimiliki oleh PT Pembangkitan Jawa-Bali, 1,05% PT Rekayasa Industri dan 0,05% Yayasan Pendidikan dan Kesejahteraan PT PLN (Persero). Dengan demikian maka PT Pembangkitan Jawa-Bali merupakan Pemegang Saham mayoritas Perusahaan.

Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan hingga 31 Desember 2016 tidak memiliki saham di RE, sebagaimana komposisi kepemilikan saham yang telah dijelaskan pada skema di atas.

Tidak terdapat kepemilikan saham masyarakat dengan komposisi 5% atau lebih di RE.

98,90% 1,05% 0,05%

Shareholders of RE per position December 31, 2016 owned by PT Pembangkitan Jawa-Bali 98.90%, PT Rekayasa Industri 1.05% and Yayasan Pendidikan dan Kesejahteraan of PT PLN (Persero) 0.05%. Thus, PT Pembangkitan Jawa-Bali is the majority shareholder of the Company.

The Board of Commissioners and the Board of Directors of the Company up to December 31, 2016 having no shares in RE, as the composition of shares ownership has described in the scheme above.

There are no public shareholders with a composition of 5% or more in RE.

STRUKTUR DAN KOMPOSISI PEMEGANG SAHAMStructure and Composition of Shareholders

70

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

RE adalah salah satu anak perusahaan PT Pembangkitan Jawa-Bali, yang memiliki hubungan bisnis dengan sesama anak perusahaan lainnya serta tergabung dalam kelompok usaha PT Perusahaan Listrik Negara (Persero).

Saat ini RE telah memiliki 1 (satu) anak perusahaan yaitu PT Rekadaya Elektrika Consult (REC) yang bergerak di bidang jasa konsultansi dan konstruksi pada sektor ketenagalistrikandan1(satu)perusahaanafiliasi,yaituPT Rekind Daya Mamuju (RDM) yang bergerak di bidang pembangkit listrik.

98,0%

10%99,8%

RE is one of the subsidiary of PT Pembangkitan Jawa-Bali, which has business relationships with other subsidiaries and joined in the business group of PT Perusahaan Listrik Negara (Persero).

Currently, RE has 1 (one) subsidiary that is PT Rekadaya Elektrika Consult (REC) engaged in consultant and construction services in electricity power sector and 1 (one) affiliated company, that is PT Rekind Daya Mamuju (RDM) engaged in the power plants sectors.

STRUKTUR GRUP, ANAK PERUSAHAAN DAN PERUSAHAAN AFILIASIGroupStructure,SubsidiariesandAffiliatedCompany

71

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

DAFTAR ANAK PERUSAHAAN/ PERUSAHAAN ASOSIASI/ PERUSAHAAN PATUNGAN/ SPECIAL PURPOSE VEHICLEList of Subsidiaries/Associates/Joint Ventures/Special Purpose Vehicle

Anak Perusahaan

Perusahaan Asosiasi

Perusahaan Patungan (Joint Venture Company)

Special Purpose Vehicle (SPV)

Subsidiaries

Associates Company

Joint Ventures Company

Special Purpose Vehicle (SPV)

Per 31 Desember 2016, RE memiliki Perusahaan Anak sebagaimana terlihat dalam tabel berikut:

Perusahaan Asosiasi merupakan suatu perusahaan dimanaREmempunyaipengaruhsignifikan,danbukanmerupakan entitas anak ataupun bagian partisipasi dalam ventura bersama. Hingga 31 Desember 2016, RE tidak memiliki Perusahaan Asosiasi.

Hingga 31 Desember 2016, RE memiliki 1 (satu) perusahaan patungan (Joint Venture Company) yaitu:

Hingga 31 Desember 2016, RE tidak memiliki special purpose vehicle.

Up to December 31, 2016, RE has Subsidiariy as shown in the following table:

An Associate Company is a company where is RE has significant influence, and is not subsidiary entity nor participant in a joint venture. Up to December 31, 2016, RE does not have an Associate Company.

Up to 31 December 2016, RE has 1 (one) Joint Venture Company, namely:

Up to December 31, 2016, RE has no Special Purpose Vehicle.

No. Nama PerusahaanCompany Name

Bidang UsahaLine Business

Kepemilikan SahamShares Ownership Status

1. PT Rekind Daya Mamuju (RDM) IPP PLTU Mamuju 2x 25 MW

1. PT Rekadaya Industri (89%)

2. PT Rekadaya Elektrika (10%)

3. PT Max Power Indonesia (1%)

BeroperasiOperating

72

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Sampai dengan tahun 2016, RE belum pernah mencatatkan saham di Bursa Saham, sehingga tidak ada informasi terkait kronologis pencatatan, jenis tindakan korporasi (corporate action), perubahan

Sampai dengan tahun 2016, RE belum pernah mencatatkan efek lainnya di Bursa Efek, sehingga tidak ada informasi terkait kronologis pencatatan, jenis tindakan korporasi, perubahan jumlah efek, nama bursa maupun peringkat efek yang harus diungkapkan.

Kantor Akuntan Publik - Public Accountant Firm

Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar & Rekan (Partner)

RSM Indonesia

Plaza ASIA, Level 10

Tower 2, 7th Floor

Jl. Jend. Sudirman Kav.59

Jakarta 12190 Indonesia

T +62 215140 1340

F +62 215140 1350

jumlah saham, maupun nama bursa yang harus diungkapkan.

As of 2016, RE did not listed its shares in any Stock Exchange, so there is no information concerning the shares listing, the type of corporate action, shares number changing, or stock exchange name

As of 2016, RE did not listed other securities in any Stock Exchange, so there is no information concerning the shares listing, the type of corporate action, shares number changing, or stock exchange name or the shares rating that must be disclosed.

jumlah saham, maupun nama bursa yang harus diungkapkan.

KRONOLOGIS PENCATATAN SAHAM

KRONOLOGIS PENCATATAN EFEK LAINNYA

LEMBAGA DAN PROFESI PENUNJANG PERUSAHAAN

Shares Listing Chronology

Other Securities Listing Chronology

The Company Supporting Institutions and Professions

No. Nama PerusahaanCompany Name

Bidang UsahaLine Business

Kepemilikan SahamShares Ownership Status

1. PT Rekadaya Elektrika Consult (REC)

Supervisi dan konsultasi

Supervision and Consultation

1. RE (99,80%)2. Kopkar RE (0,20%)

Beroperasi tahun 2010

Operating in 2010

Konsultan Hukum - Legal Consultant

NKN Legal

Plaza Bisnis Kemang II

Jl. Kemang Raya No. 2

Jakarta 12730 Indonesia

Notaris - Notary

Devi Prihartanti, SH.

Jl. Cirendeu Raya No. 42F

Ciputat - Tangerang

73

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

WILAYAH KERJA DAN OPERASIONAL Work and Operational Areas

74

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

Proyek EPC Transmisi dan DistribusiEPC Transmission and Distribution Project

1. Biru: gardu induk (GI)2. Hijau: transmisi3. Orange: transmisi dan distribusi

on progress1. Blue: substation (GI)2. Green: transmission3. Orange: transmission and

distribution on progress

Proyek EPC PembangkitEPC Power Plant Project

1. PLTU 2 x 7 MW Tj. Balai Karimun, Kepulauan Riau

2. PLTU Kendari 2X 10 MW, Kendari Sulawesi Tenggara

3. PLTU NTT 1 2 X 7 MW, Ropa, Nusa Tenggara Timur

4. PLTU 2 X 7 MW Tidore, Maluku Utara

1. SPP of 2 x 7 MW Tj. Balai Karimun, Riau Island

2. SPP of Kendari of 2X 10 MW, Kendari Southeast Sulawesi

3. SPP of NTT of 1 2 X 7 MW, Ropa, East Nusa Tenggara

4. SPP of 2 X 7 MW Tidore, North Maluku

Proyek Jasa Availability Improvement Program (AIP)Availability Improvement Program Service Project (AIP)

1. Merah: sudah selesai2. Biru: on progress1. Red: completed2. Blue: on progress

Anak PerusahaanSubsidiary

PT Rekadaya Elektrika Consult (REC)Gedung Bank Mandiri Lantai 6Jl.TanjungKarang No.3-4A Jakarta 10230 Indonesia

Perusahaan PatunganJoint Venture

PT Rekind Daya Mamuju (RDM)Gedung Nucira Lantai 4JL. MT Haryono Kav. 27Jakarta 12820 Indonesia

Nama dan Alamat Anak Perusahaan, Perusahaan Patungan dan/atau Site OfficeName and Address of Subsidiaries, Joint Ventures and/or Site Office

75

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

PENGHARGAAN DAN SERTIFIKASI 2016 2016AwardsandCertifications

Penghargaan

Sertifikasi

Awards

Certifications

Sepanjang tahun 2016, RE tidak mengikuti ajang penghargaan apapun mengingat Perusahaan fokus pada penyelesaian pekerjaan yang telah ditargetkan.

Per 31 Desember 2016, RE telah memiliki Sertifikasi sebagai berikut:

Throughout 2016, RE did not participate in any awards ceremony as the Company focused on completing the work that has been targeted.

As of December 31, 2016, RE has the following Certifications:

Nama SertifikasiCertification

Name

Lingkup KegiatanActivities

Scope

Tanggal PerolehanObtaining

Date

Badan Pemberi SertifikasiCertificationAppreciator

Masa Berlaku

SertifikasiValidity Period

ISO 9001 : 2008, ISO

14001 : 2004 serta OHSAS

18001 : 2007

Terintegrasi

Engineering, Procurement

and Construction

Sector

16 Oktober 2015

October 16, 2015

ICSM (International Certification

Services Management)

24 Oktober 2017

October 24, 2017

76 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

analisa dan pembahasan manajemenManagement Discussion and Analysist

04

77LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

78

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

TINJAUAN INDUSTRIIndustry Review

The Global EconomyPerekonomian Global

Perekonomian global sepanjang tahun 2016 dipengaruhi oleh beberapa peristiwa yang menimbulkan ketidakpastian. Salah satu faktor diantaranya yaitu pemungutan suara yang dilakukan seluruh warga negara Inggris, Irlandia Utara, Wales dan Skotlandia untuk meninggalkan Uni Eropa (Brexit) dan pertumbuhan ekonomi Amerika Serikat yang lebih lemah dari perkiraan. Kondisi ini mampu menekan suku bunga global sehingga kebijakan moneter diharapkan dapat membantu pemulihannya. Brexit juga berdampak pada ketidakjelasan kelembagaan dan pengaturan perdagangan antara Inggris dan Uni Eropa sehingga diperkirakan akan memperlambat ekonomi global. International Monetray Fund memproyeksikan perekonomian global melambat menjadi 3.1% pada tahun 2016 sebagaimana dimuat dalam World Economic Outlook per Oktober 2016. Kondisi ini berpengaruh terhadap harga komoditas dunia yang juga diperkirakan mengalami penurunan sebesar 15%, meskipun harganya sempat naik pada pertengahan tahun 2016. Harga minyak dunia dan komoditas tambang lainnya seperti batubara, alumunium, dan tembaga akan mengalami sedikit kenaikan pada akhir tahun 2016, tetapi secara keseluruhan masih lebih rendah dari tahun 2015 sebagaimana ditunjukkan dalam grafik berikut.

The global economy throughout 2016 is influenced by several incidents that causing uncertainty. One of the factors is voting by citizens of Britain, Northern Ireland, Wales and Scotland to leave the EU (Brexit) and the US economic growth which is weaker than expected. This condition is able to reduce global interest rate that monetary policy is expected in assisting its recovery. Brexit impacts on the institutional ambiguities and trade arrangement between the UK and the EU that expected will slow down the global economy. International Monetary Fund projected the global economy to slow to 3.1% in 2016 as issued in the World Economic Outlook as of October 2016. This condition affects into world commodity prices which are also expected decline at 15%, although the price got up in mid-2016. World oil prices and other mining commodities such as coal, aluminum and copper will slight increase by the end of 2016, but overall still lower than 2015 as shown in the following chart.

2012 2013 2014 2015 2016f

Oil; Dubai, medium, Fath 21 API, fob Dubai Crude Oil (petroleum), Dubai Fateh Fateh 32 API

Sumber: Nota Keuangan Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun 2017 Source: Financial Note of Government Revenue Budget and Expenditure Plan in 2017

Grafik Harga Minyak Dunia (USD/barel) Grafik Rata-Rata Harga Komoditas Global (USD/MT)Graph of World Oil Price (USD/barrel) Graph of Global Commodity price Average (USD/MT)

Crude Oil (petroleum) West Texas Intermediate 40 API, Midland Texas

TembagaTembaga

AluminiumAluminium

BatubaraBatubara

0

502013

2012

2014

2015

2016

100

150

80000 2000 4000 6000

79

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

The National Economy

Economy Growth

Perekonomian Nasional

Pertumbuhan Ekonomi

Pertumbuhan ekonomi secara singkat merupakan proses kenaikan ouput per kapita dalam jangka panjang, pengertian ini menekankan pada tiga hal yaitu proses, output per kapita dan jangka panjang. Pertumbuhan ekonomi juga diartikan secara sederhana sebagai kenaikan output total (PDB) dalam jagka panjang tanpa memandang apakah kenaikan itu lebih kecil atau lebih besar dari laju pertumbuhan penduduk atau apakah diikuti oleh pertumbuhan struktur perekonomian atau tidak.

Perekonomian Indonesia tahun 2016 tumbuh 5,02 persen (c-to-c). Pertumbuhan terjadi pada seluruh lapangan usaha. Jasa Keuangan dan Asuransi mencapai pertumbuhan tertinggi sebesar 8,90 persen, diikuti oleh Informasi dan Komunikasi sebesar 8,87 persen, dan Jasa Lainnya sebesar 7,80 persen. (Berita Resmi Statistik No. 16/02/th.XX,6 Februari 2017)

In brief the economic growth is per capita output process increase in the long-term, this understanding emphasizes into three point things: process, per capita output and long-term. Economic growth is also simply interpreted as total output (PDB) increased in the long-term regardless whether the increase is smaller or greater than the population growth or whether followed by economic structure growth or not

The Indonesian economy in 2016 grew at 5.02 percent (c-to-c). The growth occurs in all business sector. Financial and Insurance Services achieved the highest growth at 8.90 percent, followed by Information and Communication at 8.87 percent, and Other Services at 7.80 percent. (Statistic Official News No. 16/02/th.XX, February 6, 2017)

Pertumbuhan dan Distribusi Beberapa Lapangan Usaha Tahun 2016Pertumbuhan dan Distribusi Beberapa Lapangan Usaha Tahun 2016

PertumbuhanGrowth

DistribusiDistribution

Jasa Keuangan & Asuransi

Infokom Jasa Lainnya

Jasa Keuangan & Asuransi

Other Services

0

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10%

8,90 8,

87

7,80

4,20

3,62

1,71

80

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Sumber Pertumbuhan PDB Menurut Lapangan UsahaSumber Pertumbuhan PDB Menurut Lapangan Usaha

2014 2015 2016

0

1

2

3

4

5

6

%

1,01

5,01 4,88 5,02PDB

0,94 Industri

Perdagangan

Konstruksi

Infokom

Lainnya

0,92

1,71 1,36 1,53

0,660,61 0,51

0,430,43 0,42

2,20 2,54 2,64

Struktur perekonomian Indonesia menurut lapangan usaha tahun 2016 di dominasi oleh tiga lapangan usaha utama yaitu: Industri Pengolahan (20,51 persen), Pertanian, Kehutanan dan Perikanan (13,45 persen), dan Perdagangan Besar-Eceran, Reparasi Mobil-Sepeda Motor (13,19 persen).

Bila dilihat dari penciptaan sumber pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2016, Industri Pengolahan memiliki sumber pertumbuhan tertinggi sebesar 0,92 persen, diikuti Perdagangan Besar-eceran: Reparasi Mobil-Motor sebesar 0,53 persen, dan Kontruksi sebesar 0,51 persen.

Pertumbuhan Ekonomi Triwulan IV-2016 Terhadap Triwulan IV-2015 (y-on-y)

Pada triwulan IV-2016, ekonomi Indonesia tumbuh 4,94 persen (y-on-y). Pertumbuhan terjadi pada seluruh lapangan usaha, Informasi dan komunikasi merupakan lapangan usaha yang memiliki pertumbuhan tertinggi sebesar 9,57 persen, diikuti Transportasi dan Pergudangan sebesar 7,85 persen dan Jasa Lainnya sebesar 7,69 persen.

Struktur perekonomian Indonesia pada triwulan IV-2016 didominasi oleh tiga lapangan usaha utama yaitu: Industri Pengolahan (20,29 persen), Perdagangan Besar-Eceran, Reparasi Mobil-Sepeda Motor (13,08 persen), dan Pertanian, Kehutanan dan Perikanan (11,57 persen).

The Indonesian economy structure according to the business sector in 2016 dominated by three main business sectors, that is: Processing Industry (20.51 percent), Agriculture, Forestry and Fisheries (13.45 percent), and Large-Retail Trade, Car-Motorcycle Repair (13.19 percent)

Viewed from the source creation of Indonesia’s economic growth in 2016, the Processing Industry has the highest growth source of 0.92 percent, followed by Large-Retail Trade: Motorcycle-Car Repair of 0.53 percent, and 0.51 percent Construction.

Economic Growth in IV Quarter 2016 towards IV Quarter -2015 (y-on-y)

In the fourth quarter of 2016, the Indonesian economy grow 4.94 percent (y-on-y). Growth occurred in all business sector. Information and communications is the business sector which is have the highest growth of 9.57 percent, followed by Transportation and Warehousing of 7.85 percent and Other Services at 7.69 percent.

Indonesian economy structure in the fourth quarter of 2016 was dominated by three main business sector: Processing Industry (20.29 percent), Large-Retail Trade, Motorcycle-Car Repair (13.08 percent), and Agriculture, Forestry and Fisheries (11 ,57 percent)

81

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Pertumbuhan PDB Beberapa Lapangan Usaha (q-to-q)Pertumbuhan PDB Beberapa Lapangan Usaha (q-to-q)

Ekonomi Indonesia triwulan IV-2016 dibandingkan triwulan sebelumnya (q-to-q) mengalami kontraksi 1,77 persen. Kontraksi terutama disebabkan oleh penurunan Lapangan Usaha Pertanian, Kehutanan dan Perikanan yang cukup signifikan sebesar 21,24 persen. Hal ini disebabkan faktor musiman beberapa komoditas pertanian. Penurunan juga terjadi pada lapangan Usaha Jasa Keuangan dan Asuransi sebesar 0,81 persen, Industri Pengolahan sebesar 0,69 persen, dan Perdagangan Besar-Eceran: Reparasi Mobil-Sepeda Motor sebsar 0,40 persen.

Pertumbuhan Ekonomi Triwulan IV-2016 Terhadap Triwulan III-2016 (q-to-q)

Indonesia economy in the fourth quarter in 2016 compared to the previous quarter (q-to-q) contraction 1.77 percent. The contraction was mainly caused by a significant decrease of Agricultural, 21.24 percent Forestry and Fishery Fields. This is due to seasonal factors of some agricultural commodities. The decline also occurred in the field of Financial and Insurance Services Business of 0.81 percent, 0.69 percent Manufacturing Industry, and Large-Retail Trade: Motor-Cars Reparation of 0.40 percent.

Economic Growth in IV Quarter -2016 towards III Quarter -2016 (q-to-q)

I-14 I-15 I-16II-14 II-15 II-16III-14 III-15 III-16IV-14 IV-15 IV-16

-25

-20

-15

-10

-5

0

5

10

15

20

%

PertanianPertanian

Jasa KeuanganJasa Keuangan

PDB

Inflation Inflasi

Tingkat inflasi nasional tahun 2016 sebesar 3.02% lebih rendah dibandingkan tahun 2015 sebesar 3.35%. Dilihat dari besarnya andil/sumbangan inflasi, selama tahun 2016 kelompok bahan makanan memberikan andil inflasi sebesar 1,21 persen; kelompok makanan jadi, minuman, rokok, dan tembakau sebesar 0,91 persen; kelompok perumahan, air, listrik, gas, dan bahan bakar sebesar 0,46 persen; kelompok sandang sebesar 0,20 persen; kelompok kesehatan sebesar 0,17 persen; dan kelompok pendidikan, rekreasi, dan olahraga sebesar 0,21 persen. Sedangkan kelompok transport, komunikasi, dan jasa keuangan memberikan andil/sumbangan deflasi sebesar 0,14 persen.

The national inflation rate in 2016 is 3.02% lower compared in 2015 at 3.35%.Seen from the large inflation contribution/support, during 2016 the foodstuff category contributed to inflation of 1.21 percent; 0.91 percent food, beverages, cigarettes and tobacco; 0.46 percent housing, water, electricity, gas and fuel; 0.20 percent clothing category; 0.17 percent health category; and 0.21 percent the education, recreation and sports category. While the transportation, communication and financial services category contributed 0.14 percent to deflation.

82

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Perbandingan andil/sumbangan kelompok pengeluaran terhadap inflasi dalam tiga tahun terakhir ditunjukkan pada tabel berikut.

The comparison of contribution/support of expenditure groups into inflation in the last three years is shown in the following table.

Tabel Andil/Sumbangan Kelompok Pengeluaran Terhadap Inflasi Tahun 2014-2016

Grafik Perbandingan Tingkat Inflasi Tahun 2014-2016

Table of Expenditure Category Contribution/Support Towards Inflation in 2014-2016

Graph of Inflation Rate Comparison in 2014-2016

Kelompok PengeluaranAndil/Sumbangan Inflasi (%)

Inflation Contribution/Support (%) Expenditure Category2014 2015 2016

Umum 8,36 3,35 3,02 General

Bahan Makanan 2,06 0,98 1,21 Foodstuff

Makanan Jadi, Minuman, Rokok, dan Tembakau

1,31 1,07 0,91 Food, Beverages, Cigarettes, and tobaccos

Perumahan, Air, Listrik, Gas, dan Bahan Bakar

1,82 0,85 0,46 Housing, Water, Electricity, Gas, and Fuel

Sandang 0,20 0,23 0,20 Clothing

Kesehatan 0,26 0,24 0,17 Health

Pendidikan, Rekreasi, dan Olahraga

0,36 0,32 0,21 Education, Recreation, and Sport

Transpor, Komunikasi, dan Jasa Keuangan

2,35 -0,34 -0,14 Transportation, Communication, and

Financial Services

Sumber: Berita Resmi Statistik No. 01/01/Th. XX, 3 Januari 2017

Sumber: Berita Resmi Statistik No. 01/01/Th. XX, 3 Januari 2017

Source: Statistic Official News No. 01/01/Th. XX, January 3, 2017

Source: Statistic Official News No. 01/01/Th. XX, January 3, 2017

2014 2015 2016

Jan Jan-Feb Jan-Mar Jan-Apr Jan-Mei Jan-Jun Jan-Jul Jan-Agt Jan-Sep Jan-Okt Jan-Nov

-1,000,001,002,003,004,005,006,007,008,00

9,00

Exchange RatesNilai Tukar Mata Uang

Nilai tukar rupiah bergerak stabil dan cenderung menguat pada tahun 2016. Penguatan rupiah berlangsung hingga Oktober dan tertahan di bulan November 2016 pasca Pemilu AS. Penguatan nilai tukar rupiah sepanjang tahun 2106 juga diikuti dengan

Rupiah exchange rate is stable and tends to strengthen in 2016. The strengthening of Rupiah up to October and restrained in November 2016 after the US election. The strengthening of Rupiah exchange rates throughout the

83

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Grafik Nilai Tukar Mata Uang Rupiah terhadap USD Tahun 2016Graph of Rupiah Currency Exchange Rate towards USD in 2016

4 Ja

n

14 J

an

26 J

an

5 Fe

b

18 F

eb

1 M

ar

14 M

ar

24 M

ar

6 Ap

r

18 A

pr

28 A

pr

12 M

ay

24 M

ay

3 Ju

n

15 J

un

27 J

un

14 J

ul

26 J

ul

5 Au

g

18 A

ug

30 A

ug

9 Se

p

22 S

ep

4 O

ct

14 O

ct

26 O

ct

7 N

ov

17 N

ov

29 N

ov

volatilitas yang cenderung lebih rendah dibandingkan tahun sebelumnya.

Penguatan rupiah didukung oleh sentiment positif terhadap perekonomian domestic, seiring dengan kondisi stabilitas makroekonomi yang terjaga dan implementasi UU Pengampunan Pajak yang berjalan baik. Namun, pada bulan November 2016, penguatan rupiah tertahan akibat meningkatnya ketidakpastian perekonomian global pasca Pemilu AS dan ekspektasi kenaikan Fed Fund Rate. Sejak awal Desember 2016, Rupiah kembali menguat sejalan dengan aliran masuk dana asing. Ke depan, Bank Indonesia akan terus mewaspadai risiko capital reversal terkait ketidakpastian kebijakan AS dan tetap melakukan langkah-langkah stabilisasi nilai tukar sesuai fundamentalnya dengan tetap menjaga bekerjanya mekanisme pasar.

year 2106 was also followed by volatility which tended lower than in the previous year.

The strengthening of Rupiah supported by positive sentiment towards the domestic economy, in line with the macroeconomic stability condition are maintained and the implementation of Tax Amnesty Law that going well. However, in November 2016, the strengthening of Rupiah was restrained due to increasing of uncertainty global economy after the US election and expectations of the Fed Fund Rate increased. Since early December 2016, Rupiah has strengthened in line with foreign capital inflows. Next, Bank of Indonesia will continue to be aware of the reversal capital risk related to the uncertainty of US policy and continue in taking stabilization steps of exchange rate according to its fundamentals while maintaining the working of market mechanisms.

12.600

12.800

13.000

13.200

13.400

13.600

13.800

14.000

14.200

13.505

13.195

13.172

13.434

13.33713.112

13.16313.110

13.206

13.315

13.550

13.29613.206

13.130

13.525

13.313

Sumber: Tinjauan Kebijakan Moneter Bank Indonesia (Desember, 2016)

Data s.d 30 Nov 2016

Source: Monetary Policy Overview of Bank Indonesia (December, 2016)

Data s.d 30 Nov 2016

IDR/ USD Rata-rata bulanan Rata-rata triwulananRata-rata bulanan Rata-rata triwulanan

84

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Roles of Rekadaya in National Electricity Industry

Peran Rekadaya dalam Industri Listrik Nasional

Kondisi industri pembangkitan tenaga listrik mengalami kondisi fluktuatif juga seiring dengan pemulihan krisis ekonomi global. Kondisi eksternal memberikan pengaruh terhadap penjualan dan produksi tenaga listrik. Namun dengan upaya-upaya yang dilakukan, kondisi industri ketenagalistrikan memiliki prospektif yang menjanjikan.

RE merupakan perusahaan Engineering, Procurement, Construction (EPC) Nasional yang bergerak di sektor energi khususnya ketenagalistrikan untuk merespon permintaan pasar dalam pengembangan energi di Indonesia.

Sampai tahun 2016, Perusahaan telah menyelesaikan lima proyek EPC Pembangkit yaitu PLTP Ulumbu, PLTU Kendari, PLTU Kepri, PLTU Ende, dan PLTU Tidore, dimana kandungan lokal menjadi perhatian besar. Untuk PLTU Tidore ini tingkat komponen dalam negeri mencapai 70%.

Pengalaman mengerjakan proyek pembangkit di lingkungan terpencil dengan mengoptimalkan pemanfaatan peralatan utama dari dalam negeri membuat RE menjadi pelopor penggerak industri dalam negeri demi melistriki seluruh pelosok Indonesia.

The condition of power plant industry is having fluctuated condition in line with the global economy crisis recovery. The external condition affected sales and production of electricity. However, with the all efforts, electricity industry condition has promising prospect.

PT Rekadaya Elektrika is a National Engineering, Procurement, Construction (EPC) Company engage in energy sector especially in electricity with responding market demand in energy development in Indonesia.

As of 2016, the Company has completed five EPC Generator projects, that is GPP of Ulumbu, SPP of Kendari, SPP of Riau Island, SPP of Ende, and SPP of Tidore, where the local content becomes high attention. For this SPP of Tidore, local component level reached 70%.

The experience in conducting power plant project in remote areas by optimizing local primary tools usage that made PT Rekadaya Elektrika becomes a drive pioneer of local industry to powering of electricity to all over Indonesia’s area.

Kondisi Sistem Kelistrikan Tahun 2016Electricity System Condition in 2016

Sumber: Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) PLN Tahun 2017 s.d 2026Source: Electricity Provision Business Plan (RUPTL) of PLN in 2017 to 2026

85

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

The Global Economy ProspectProspek Perekenomian GlobalPerekonomian global diproyeksikan akan mengalami perbaikan pada tahun 2017. Pertumbuhan ekonomi global diperkirakan akan mencapai 3,4% lebih tinggi dari tahun sebelumnya sebagaimana dimuat dalam World Economic Outlook (WEO) yang diterbitkan IMF. Ekspansi ekonomi global tahun 2017 diharapkan akan didorong oleh meningkatnya permintaan global yang ditunjukkan oleh kenaikan volume perdagangan dunia dan peningkatan harga komoditas.

Volume perdagangan dunia diperkirakan mengalami peningkatan sebesar 3,9% dari proyeksi tahun 2016 sebesar 2,7%. Proyeksi ini dipengaruhi oleh aktivitas perdagangan di negara-negara berkembang dan emerging market yang membaik. Situasi ekonomi di negara-negara tersebut mulai membaik, pembangunan infrastruktur meningkat secara signifikan, dan didukung oleh moneter Uni Eropa.

Perbaikan ekonomi dan permintaan global diharapkan akan meningkatkan konsumsi dan aktivitas produksi dunia sehingga mempengaruhi harga komoditas dunia. Bank Dunia memperkirakan harga komoditas energi mengalami kenaikan pada tahun 2017. Kondisi ini dipengaruhi oleh berkurangnya produksi minyak negara-negara non-OPEC, kenaikan nilai minyak Nymex di Amerika, serta perbaikan ekonomi negara-negara berkembang. Akan tetapi harga komoditas pangan akan mengalami penurunan karena meningkatnya permintaan dapat diatasi dengan persediaan yang melimpah.

Ekspansi ekonomi global dan harga komoditas yang mengalami kenaikan akan berpengaruh pada tingkat inflasi global. IMF memperkirakan inflasi global tahun 2017 sebesar 3,0% lebih tinggi dari proyeksi tahun sebelumnya sebesar 2,8%. Kondisi ini dipicu oleh kebijakan stimulus di beberapa negara maju dan ekspansi ekonomi Amerika Serikat.

Perekonomian global di proyeksikan membaik di tahun 2017 diharapkan mampu mendukung kinerja perekonomian nasional. Pertumbuhan ekonomi serta jumlah penduduk Indonesia yang terus mengalami peningkatan dapat mendorong meningkatnya jumlah konsumsi listrik yang

berdampak positif untuk pemanfaatan energi listrik secara lebih optimal.

The Global economy is projected to be recovered in 2017 and it is expected in supporting performance of the national economic. The economy growth and the population of Indonesian

which is constantly improving may encourage increased of electricity consumption that has positive impact electrical energy utilization optimally.

The global economy is projected will be improved in 2017. The global economy growth is estimated to 3.4% higher than the previous year as stated in World Economic Outlook (WEO) issued by IMF.The global economy expansion in 2017 is expected to be encourage by increasing the global demand shown by rising of world trading volume and commodity price.

The world trading volume is estimated increased by 3.9% from 2016 projection at 2.7%. This projection is affected by trading activities in developing countries and improvement emerging market. The economy situation in developing countries is getting improved, significant infrastructure development and supported by EU monetary.

Economy improvement global demand are expected will enhance the world’s consumption and production activities that affect to the world commodity price. The World Bank estimates that energy commodity price will increasing in 2017. These conditions are influenced by the Non-OPEC oil production decrease, increasing the value of Nymex oil in USA, and economy improvement in developing countries. However, food commodity price decrease due to high demand could be solved by overflow food supplies.

The global economy expansion and commodity price which has increased will affect into global inflation rate. IMF estimates the global inflation in 2017 at 3.0% higher than the previous year projection of 2.8%. This condition is triggered by stimulus policies in several developed countries and USA economy expansion.

PROSPEK USAHABusiness Prospect

86

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

The National Economy ProspectProspek Perekonomian Nasional

Pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2017 diperkirakan lebih baik dibanding tahun sebelumnya. Perkiraan ini mempertimbangkan potensi dan berbagai risiko ekonomi baik yang berasal dari eksternal maupun domestik. Perekonomian global yang diperkirakan membaik di tahun 2017 diharapkan mampu mendukung kinerja perekonomian nasional. Meskipun demikian, perbaikan tersebut menghadapi sejumlah risiko seperti perkiraan penurunan kinerja ekonomi Tiongkok, adanya ketidakpastian ekonomi Eropa yang sedang melakukan penyesuaian terhadap Brexit, dan risiko stabilitas akibat perubahan arah kebijakan ekonomi AS setelah pemilihan umum Presiden.

Dari sisi domestik, perkiraan perbaikan kinerja ekonomi nasional dalam tahun 2017 didukung oleh membaiknya konsumsi rumah tangga sejalan dengan inflasi yang relatif stabil terutama harga barang kebutuhan pokok. Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) juga diperkirakan tetap memiliki kinerja cukup baik yang didorong oleh keberlanjutan pembangunan infrastruktur yang diharapkan mampu meningkatkan daya saing dan penguatan konektivitas nasional. Selain itu, kebijakan amnesti pajak diharapkan juga mampu mendorong investasi di sektor riil melalui penguatan likuiditas dari hasil repatriasi dana yang ada di luar negeri. Seiring membaiknya perekonomian global, kinerja perdagangan internasional juga diharapkan mengalami perbaikan.

Dari sisi sektoral, pertumbuhan sektor industri pengolahan sebagai penyumbang terbesar dalam perekonomian juga diperkirakan menunjukkan penguatan yang salah satunya dipengaruhi oleh perbaikan ekonomi dan arah kebijakan ekspor terhadap produk bernilai tambah tinggi. Komitmen Pemerintah dalam pembangunan infrastruktur diperkirakan juga tetap mendorong kinerja pertumbuhan sektor konstruksi, transportasi, dan pergudangan. Selain itu, sektor keuangan juga diperkirakan meningkat sejalan dengan peningkatan arus dana dari kebijakan amnesti pajak.

Oleh karena itu , dengan mempert imbangkan perkembangan terkini perekonomian global dan domestik, kebijakan yang diambil pemerintah, serta potensi dan risiko ke depan, maka pertumbuhan ekonomi tahun 2017 diperkirakan sebesar 5,3%. Perkiraan ini lebih baik dibanding proyeksi realisasi pertumbuhan ekonomi tahun 2016 sebesar 5,2%.

Indonesia’s economy growth in 2017 is expected better compared to the previous year. This estimated is considering various economy potential and risk both from external and domestic. The global economy which is estimated to improve in 2017 is expected to be able in supporting the national economy performance. However, this improvement fronts a number of risks including the decline estimation in China’s economic performance, European economic uncertainty is adjusting to Brexit, and the risk of stability due to changes in the direction of US economic policy after the Presidential election.

At domestic side, the expectation of national economy performance improvement in 2017 is supported by improving household consumption in line with relatively stable inflation especially the price of basic commodities. The Gross Fixed Capital Formation (PMTB) is also predicted to have good performance encouraged by sustainable infrastructure development which is expected to be able in increasing national competitiveness and connectivity strengthening. Moreover, the tax amnesty policy is also expected to influence the investment in the real sector through liquidity reinforcement from the repatriation of existing funds in overseas. Along with the global economy is improving, international trade performance is also expected to improve.

At the sectoral side, manufacturing sector growth as the biggest contributor in the economy and expected in showing reinforcement which one of them is influenced by the economy improvement and export policy direction towards high value-added products. The Government commitment in infrastructure development is predicted to keep encouraging the growth performance of construction, transportation and warehousing sector. Moreover, finance sector is predicted to increase in line with cash flow improvement from tax amnesty policy.

Therefore, by considering the latest developments in the global and domestic economy, government policies, and the future potential and risk, in 2017, the economic growth is estimated by 5.3%. This estimation is better than the projected realization of economic growth in 2016 of 5.2%.

87

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

The Projection of National Inflation Rate

Proyeksi Laju Inflasi Nasional Kondisi perekonomian global menjadi salah satu faktor yang memengaruhi laju inflasi di tahun 2017. Harga komoditas energi, terutama minyak mentah dan dinamika pergerakan nilai tukar dolar AS terhadap mata uang dunia, termasuk Rupiah, yang secara keseluruhan diperkirakan masih memberikan kontribusi pada

The global economic condition is one of the factors which is affecting inflation rate in 2017. The energy commodity prices, especially crude oil and the dynamics of US dollar exchange rate movement towards the world currencies, including Rupiah, are fully expected to still contribute at moderate level into the inflation rate movement in

Tabel Outlook Pertumbuhan PDB Pengeluaran dan Lapangan Usaha 2017 (%,yoy)Table of the Business Sectors and Expenditures of Gross Domestic Products Outlook in 2017 (%, yoy)

* Perkiraan** Termasuk LNPRTSumber: Bappenas dan Kemenkeu

* Estimation** Including Non Profit Institution Serving Household (LNPRT)Source: State Ministry for Development Planning and Finance Ministry

2017*

Pertumbuhan Ekonomi 5.3 Economy Growth

Sisi Pengeluaran: Expenditure

Konsumsi Rumah Tangga** 5.1 Household Consumption

Konsumsi Pemerintah 5.4 Government Consumption

PMTB 6.4 Gross Fixed Capital Formation

Ekspor Barang dan Jasa 1.1 Goods and Services Export

Impor Barang dan Jasa 2.2 Goods and Services Import

Sektor Lapangan Usaha: Business field Sectors

Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 3.9 Agriculture, Forestry and Fishery

Pertambangan dan Penggalian 0.1 Mining and Quarrying

Industri Pengolahan 5.4 Manufacturing

Pengadaan Listrik dan Gas 3.8 Gas and Electricity Supplies

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah, dan Daur Ulang

7.3 Recycling, waste, waste management and water supplies

Konstruksi 8.1 Construction

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor

3.8 Wholesaler and Retail Trading; Car and Motorcycle Repair

Transportasi dan Pergudangan 7.1 Transportation and Warehousing

Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 5.5 Accommodation and Food-Beverages Supplies

Informasi dan Komunikasi 10.6 Information and Communication

Jasa Keuangan dan Asuransi 8.9 Finance and Insurance Services

Real Estate 5.7 Real Estate

Jasa Perusahaan 8.5 Business Services

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib

5.4 Public Administration, Defense and Compulsory Social Security Administration

Jasa Pendidikan 8.3 Education Services

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 8.4 Health Services and Social Activities

Jasa Lainnya 8.4 Other Services

88

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

level moderat terhadap pergerakan laju inflasi 2017. Sementara itu dari sisi internal, beberapa faktor yang diperkirakan memberikan tekanan terhadap laju inflasi, antara lain komponen administered price, faktor iklim, dan pengaruh musiman seperti panen, tahun ajaran baru, dan Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN).

Tekanan pada komponen administered price berasal dari penyesuaian terhadap pergerakan harga komoditas energi, sedangkan faktor iklim berupa fenomena La Nina atau iklim basah akan berpotensi gangguan pada produksi dan pasokan pangan. Namun, dengan perkembangan ekonomi domestik yang baik serta diikuti berlanjutnya peningkatan dukungan infrastruktur akan memberikan dampak positif terhadap pergerakan laju inflasi di tingkat yang relatif terjaga.

Salah satu upaya yang dilakukan Pemerintah dalam menjaga tingkat inflasi berupa kebijakan memitigasi adanya gejolak harga pangan dan energi domestik yang dilaksanakan melalui strategi pengendalian baik dari sisi produksi, distribusi, maupun konsumsi. Selain itu, Pemerintah juga telah mengalokasikan anggaran guna stabilisasi harga pangan serta dana cadangan beras pemerintah yang dapat dimanfaatkan pada saat terjadi kelangkaan barang dan gejolak harga melalui program-program, seperti operasi pasar dan penyediaan bahan pangan pokok dengan harga terjangkau.

2017. Internally, several factors that are estimated to put pressure into the inflation rate, including the administered price component, climate factor, and seasonal influences such as harvest, new school academic year, and National Religious Days (HBKN).

The pressure on the administered price component comes from the energy commodity prices movement adjustment, while the climate factor like La Nina phenomenon or wet climate will potentially disruption of food production and supplies. However, by the good domestic economic growth and followed by continued improvement in infrastructure support will giving positive impact into inflation movement rate at a relatively maintained level.

One of the efforts performed by the Government in maintaining the inflation rate in the form of policy to mitigate the fluctuation of food price and domestic energy which is implemented through the control strategy in terms of production, distribution, and consumption. Moreover, the Government has budget allocated for food prices stability and government rice reserves funds which can be utilized in the event of scarcity of goods and price fluctuations through programs, such as market operations and basic food supplies at affordable prices

2014 2015 2016 2017(Proyeksi NK RAPBN)

Sumber: Bappenas dan KemenkeuSource: State Ministry for Development Planning and Finance Ministry

Grafik Proyeksi Inflasi Tahun 2014-2017 (%)Graph of the Inflation Projection in 2014-2017 (%)

8,36

3,353,02

4,00

89

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Dalam merencanakan dan melaksanakan kebijakan, Pemerintah senantiasa melakukan evaluasi serta melakukan koordinasi dengan Bank Indonesia untuk menciptakan bauran kebi jakan f iskal , moneter, dan pengembangan sektor r i i l yang tepat dengan mempertimbangkan dampak inflasi kepada perekonomian secara menyeluruh. Dengan memperhatikan faktor-faktor yang berpengaruh dalam perkembangan inflasi serta kebijakan fiskal, moneter, dan sektor riil, laju inflasi tahun 2017 diperkirakan mencapai 4,0% atau berada pada pada kisaran rentang sasaran inflasi yang telah ditetapkan sebesar 4,0±1,0%.

In policies planning and implementing, the Government continuous to evaluate and coordinate with Bank Indonesia in creating the fiscal, monetary and real sector development policies mix by considering inflation impact on the economy entirely. By considering the influential factors in inflation developments and fiscal, monetary and real sector policies, the inflation rate in 2017 is estimated 4.0% or within the range of the inflation target range set at 4.0 ± 1.0%

Sumber: RUPTL PLN Tahun 2017 s.d 2026Source: RUPTL of PLN in 2017 to 2026

Tabel Proyeksi Penjualan Tenaga Listrik Nasional Berdasarkan Sektor (GWh)Table of the National Electricity Sales Projection Based on Sector (GWh)

Prospek Industri Kelistrikan Nasional

The Electricity Sales Projection

Prospek Industri Kelistrikan Nasional

Proyeksi Penjualan Listrik

Propek industri listrik kedepan diproyeksikan mengalami peningkatan baik dari sisi operasional produksi maupun penjualan listrik. Peningkatan tersebut harus diiringi dengan kemampuan penyediaan listrik, sehingga perusahaan pembangkit harus meningkatkan kapasitas pembangkit yang optimal.

Dengan menggunakan asumsi pertumbuhan ekonomi sepuluh tahun mendatang rata-rata 6,2% per tahun dan bergerak dari realisasi kebutuhan tenaga listrik tahun 2015 dan estimasi realisasi penjualan 2016, proyeksi penjualan tenaga listrik pada tahun 2026 diperkirakan akan mencapai 483 TWh, atau mengalami pertumbuhan rata-rata 8,3% selama 10 tahun mendatang.

Jika proyeksi penjualan listrik terbagi pada wilayah penjualan, Wilayah Jawa-Bali memiliki kontribusi penjualan listrik terbesar di Indonesia. Hal ini menjadi peluang bagi Indonesia Power untuk memaksimalkan operasional produksi dan pasokan listrik.

Future prospect of electricity industry is projected to increase in production operations and electricity sales. The increase should be accompanied by the ability in providing electricity, that the power plant companies should improve the optimal power plant capacity.

By the assumption of economic growth for the next ten years, 6.2% average per year and moving from the electricity demand realization in 2015 and sales realization estimation in 2016, electricity sales projection in 2026 is expected to reach 483 TWh or an average growth at 8.3% for over the next 10 years

If the electricity sales projection is divided into sales area, Java-Bali Region have the biggest electricity sales contribution in Indonesia. Its becomes an opportunity for Indonesia Power in maximizing the production operations and power supplies.

2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026

Rumah Tangga

102.158 109.638 117.861 126.926 136.236 145.797 155.805 166.365 177.500 189.233 Households

Bisnis 43.168 47.703 52.217 57.589 63.310 69.104 75.409 82.257 89.818 97.943 Business

Publik 15.028 16.094 17.292 18.638 20.087 21.646 23.325 25.137 27.092 29.185 Public

Industri 74.413 80.966 88.146 99.197 109.945 120.266 131.212 143.243 155.425 166.612 Industries

Jumlah 234.767 254.402 275.516 302.349 329.578 356.813 385.751 417.002 449.835 482.973 Total

90

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Grafik Proyeksi Penjualan Tenaga Listrik Nasional Berdasarkan Wilayah Tahun 2017 (GWh)Graph of the National Electricity Sales Projection Based on Region in 2017 (GWh)

173.960

9.858

13.2492.552

36.147

Sumatera

Jawa-Bali

Kalimantan

Sulawesi & Nusa Tenggara

Maluku & Papua

Sumber: RUPTL PLN Tahun 2017 s.d 2026Source: RUPTL of PLN in 2017 to 2026

Sumber: RUPTL PLN Tahun 2017 s.d 2026Source: RUPTL of PLN in 2017 to 2026

Tabel Proyeksi Jumlah Pelanggan Nasional Berdasarkan Sektor (GWh)Table of the National Customer Number Projection Based on Sector (GWh)

The Customer Number ProjectionProyeksi Jumlah Pelanggan

Jumlah pelanggan diproyeksikan terus meningkat dari tahun ke tahun yaitu di tahun 2017 mencapai 67.379 pelanggan dan 83.312 pelanggan di tahun 2026.

Jika dikelompokkan berdasarkan sebaran wilayah, di wilayah Jawa-Bali memiliki komposisi jumlah pelanggan yang terbesar di tahun 2017.

The number of customer is projected continue to increase from year to year, that is reached 67,379 customers in 2017 and 83,312 customers in 2026.

If it is grouped based on region distribution, Java-Bali has the largest customer number composition in 2017.

2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026

Rumah Tangga

62.251 64.782 66.703 68.572 69.911 70.960 71.893 72.685 73.419 74.118 Households

Bisnis 3.252 3.461 3.699 3.967 4.257 4.571 4.911 5.279 5.676 6.105 Business

Publik 1.804 1.902 2.009 2.126 2.250 2.382 2.522 2.699 2.826 2.991 Public

Industri 72 74 77 79 82 85 88 91 94 98 Industry

Jumlah 67.379 70.218 72.488 74.745 76.501 77.998 79.414 80.724 82.016 83.312 Total

91

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Grafik Proyeksi Penjualan Tenaga Listrik Nasional Berdasarkan Wilayah Tahun 2017 (GWh)Graph of the Customer Number Projection Based on Region in 2017 (GWh)

43.127

3.642

6.1241.214

13.273

Sumatera

Jawa-Bali

Kalimantan

Sulawesi & Nusa Tenggara

Maluku & Papua

Sumber: RUPTL PLN Tahun 2017 s.d 2026Source: RUPTL of PLN in 2017 to 2026

92

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Marketing StrategyStrategi PemasaranPemasaran merupakan aspek yang sangat menentukan keberlanjutan operasional dan produksi Perusahaan. RE menyusun dan menerpakna strategi pemasaran yang efektif dan efesien sebagai langkah untuk memperluas pangsa pasar. RE selalu berupaya memenuhi permintaan pasar dan menjaga kepuasan konsumen dengan terus memberikan layanan yang terbaik.

Re terus berupaya menyempurnakan strategi pemasaran yang disesuaikan dengan perkembangan kebutuhan konsumen di setiap sektor usaha sehingga diharapkan pemasaran akan tepat sasaran. Berikut beberapa strategi pemasaran yang menjadi fokus utama RE adalah:

1. Menjalin hubungan dengan Calon Owner, antara lain dengan mengadakan kunjungan, customer gathering termasuk menjalin hubungan dengan asosiasi kontraktor, perkumpulan atau klub olahraga khusus yang berafiliasi dengan Owner, dan lainnya guna mendapatkan informasi mengenai peluang proyek

2. Melakukan pendekatan yang lebih intensif termasuk terlibat sejak Feasibility Study, Penyusunan HPE, dll

3. Mengoptimalkan probabilitas kelulusan Pra Kualifikasi dengan menjalin kerjasama dengan mitra strategis dalam bentuk Consortium maupun Major Subcontractor yang mampu menutupi kekurangan RE dalam persyaratan Pra Kualifikasi.

4. Melakukan inisiasi dan bekerja sama dengan Divisi terkait dalam mengkonsepkan bentuk Consortium untuk mengoptimalkan sumber pendanaan (Bank/Non Bank) dalam pelaksanaan proyek.

5. Melakukan inisiasi dan bekerja sama dengan Divisi terkait untuk peningkatan rating dan persyaratan administrasi yang akan dibutuhkan sebagai persyaratan administrasi yang akan dibutuhkan sebagai persyaratan Pra Kualifikasi seperti D&B Rating, Financial Requirment, SKT EBTKE, SKT Migas, Sertifikasi GAPENRI, dll

6. Melakukan inisiasi dan bekerja sama dengan Divisi terkait untuk pemenuhan persyaratan kualifikasi yang berhubungan dengan HSE dan kebutuhan Contractor Safety Management Certificate untuk calon Owner.

Marketing is a very decisive aspect for the operational and production sustainability of the company. RE are arranging and applying an effective and efficient marketing strategies as a step in expanding market share. RE always strive to meet the need of market demand and maintaining customer satisfaction by continuing to provide the best service.

Re strive to refine the marketing strategy which is adjusted with the consumer needs development in every business sector so it is expected that the marketing will be precise on the target. Here are some of the marketing strategies that becoming RE’s main focus are:

1. Establishing relationship with the prospective Owner, among others by visit arranging, customer gathering including establishing relationships with the contractor associations, associations or specific sports clubs affiliated with Owners, and others in obtaining information regarding project opportunities

2. Approaching which is more intensive including being involved since Feasibility Study, HPE Preparation, etc.

3. Optimizing the probability of Pre-Qualification graduation by establishing cooperation with the strategic partners in form of Consortium and Major Subcontractor which is able in covering the deficiencies of RE in Pre-Qualification requirements.

4. Initiating and cooperate with the related divisions in conceptualizing the Consortium in optimizing financing sources (Bank/Non-Bank) in project implementation.

5. Initiating and cooperate with the related Divisions to rating and administrative requirements improvement that will be required as administrative requirements that will be required as Pre-Qualification requirements such as D & B Rating, Financial Requirements, EBTKE Notification of Registration, Oil & Gas Notification of Registration, GAPENRI Certification, etc.

6. Initiating and cooperate with the relevant Division to fulfill the qualification requirements related to HSE and Contractor Safety Management Certificate requirement for the prospective Owner.

ASPEK PEMASARANMarketing Aspects

93

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Market SharePangsa PasarRE terus berupaya memperluas pangsa pasar industri Engineering, Procurement, dan Construction. Upaya tersebut dilakukan melalui penerapan strategi pemasaran yang tepat sasaran, sehingga terjadi pertumbuhan laba dan pangsa pasar.

RE fokus pada market penetration dan memberikan prioritas pengembangan bisnis pada segmen yang menjanjikan. Inisiatif pengembangan bisnis pada setiap segmen disusun dan diterapkan dengan baik agar efektif dan memberikan dampak yang maksimal. RE berupaya menerapkan strategi perusahaan yang tepat dan efektif untuk meningkatkan daya saing. Pangsa pasar RE terbagi kedalam beberapa Proyek, yaitu

menjadi 8 cluster dengan pembagian berdasarkan kapasitas unit antara lain yaitu:

1. Cluster I kapasitas 20 MW (unit max 3.2 MW – fixed – COD 2017-2018)

2. Cluster II kapasitas 90 MW + 10 MW (unit max 5.5 MW – fixed – COD 2017)

3. Package III kapasitas 90 MW (unit max 11 MW – fixed – COD 2017-2018)

4. Package IV kapasitas 140 MW (unit max 13 MW – fixed – COD 2017-2018)

5. Package V kapasitas 100 MW (unit max 13 MW – fixed – COD 2017-2018)

6. Cluster VI kapasitas 60 MW (unit max 5.2 MW – TM/M – COD 2017-2018)

7. Package VII kapasitas 145 MW (unit max 16 MW – TM/M– COD 2017-2018)

8. Package VIII kapasitas 100 MW (unit max 52 MW – TM/M – COD 2017-2018)

RE continues in expanding its market share of Engineering, Procurement and Construction industries. The effort is performed through the implementation of targeted marketing strategy, that occurring in profit growth and market share.

RE focus on market penetration and providing business development priority into promising segments. Business development initiatives in any segment are well organized and implemented in order to be effective and giving maximum impact. RE strives in implementing the right and effective corporate strategy to improve competitiveness. The market share of RE is divided into several Projects, that are into 8 clusters by the distribution based on the capacity of units, among others are:

1. Cluster I 20 MW capacity (unit max 3.2 MW – fixed – COD 2017-2018)

2. Cluster II 90 MW capacity + 10 MW (unit max 5.5 MW – fixed – COD 2017)

3. Package III 90 MW capacity (unit max 11 MW – fixed – COD 2017-2018)

4. Package IV 140 MW capacity (unit max 13 MW – fixed – COD 2017-2018)

5. Package V 100 MW capacity (unit max 13 MW – fixed – COD 2017-2018)

6. Cluster VI 60 MW capacity (unit max 5.2 MW – TM/M – COD 2017-2018)

7. Package VII 145 MW capacity (unit max 16 MW – TM/M– COD 2017-2018)

8. Package VIII 100 MW capacity (unit max 52 MW – TM/M – COD 2017-2018)

7. Mendapatkan RFP/ITB untuk proyek-proyek yang pendanaan serta Owner-nya kredibel.

8. Penunjukan PIC untuk masing-masing prospective projects beserta penugasannya untuk approaching serta memonitor progress perkembangan prospective projects tersebut.

7. Obtaining of RFP ITB for financing projects and the credible Owner.

8. Appointment of PIC for each prospective project along with their assignment in approaching and monitoring the progress development of prospective projects.

94

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

RE merupakan Perusahaan EPC (Engineering, Procurement, Contruction) yang menyelenggarakan usaha di bidang enjiniring, pengadaan dan konstruksi, operasi dan pemeliharaan, serta perdagangan pada sektor ketenagalistrikan. Gambaran segmen usaha serta rincian kinerja dan profitabilitas per segmen diuraikan sebagai berikut.

RE is an EPC (Engineering, Procurement, Construction) Company which engage in engineering, procurement and construction, operation and maintenance, and trading of electricity sectors. The description of business segment as well as details of performance and profitability per segment are described as follows.

TINJAUAN OPERASI PER SEGMENOperational Review Per Segment

EPC Pembangkit

Consultancy Services

Trading and services

EPC Transmisi dan Distribusi

EPC Power Plant EPC

EPC Transmission

and Distribution

EPC Power Plant Strategi PemasaranEPC Pembangkit yaitu segmen usaha RE yang bergerak dibidang Engineering, Procurement, Construction Pembangkitan Tenaga Listrik.

Selama tahun 2016, RE melalui EPC Pembangkit mengerjakan beberapa proyek diantaranya:

I. Fast Track Project 1st (FTP 1)

1. PLTU 1 NTT, Ende (2X7 MW)

2. PLTU Tanjung Balai Karimun, Kepri (2X7 MW)

3. PLTU Kendari (2X10MW)

4. PLTU Tidore, Malut (2X7 MW)

EPC Power plant is business segment of RE which is engaged in Engineering, Procurement, Construction of Power Plant.

As of 2016, RE through EPC Power Plant performed several projects, among others:

I. Fast Track Project 1st (FTP 1)

1. SPP 1 of NTT, Ende (2X7 MW)

2. SPP of Tanjung balai Karimun, Riau Island (2X7 MW)

3. SPP of Kendari (2X10 MW)

4. SPP of Tidore, North Maluku (2X7 MW)

95

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

EPC Transmission and Distribution

Tranding and Services

EPC Transmisi dan Distribusi

Trading dan Services yaitu segmen usaha RE yang bergerak dibidang Penawaran Services & Rehabilitation untuk pembangkit listrik dan jaringan distribusi dan transmisi yang telah ada, mencakup penilaian tenaga listrik, relokasi proyek, pemuatan ulang, peningkatan kinerja dan perbaikan, rekayasa balik, dukungan teknis dan bantuan / layanan vendor, pelatihan, suku cadangan, fasilitas dan manajemen gudang serta layanan pelatihan perekrutan operator.

EPC Transmisi dan Distribusi yaitu segmen usaha RE yang bergerak dibidang Transmisi Tenaga Listrik diantaranya Pembangunan Gardu Induk (GI), Gardu Induk Tegangan Ekstra Tinggi (GITET), Pembangunan Jaringan Transmisi (TL), Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT), dan lainnya.

Selama tahun 2016, RE melalui EPC Transmisi dan Distribusi mengerjakan beberapa proyek diantaranya:

I. Gardu Induk (GI)

1. GI 150 kV Sei Mangke

2. GI 70/20 kV Teluk Dalam

3. GI 150/20 kV Perawang

4. GI 150 kV Tenayan (Ext)

5. GI 150 kV Arun

6. GITET 275 kV Perawang (Diameter 1-2)

7. GITET 275/150 kV Perawang & GI 150 kV Tenayan (Ext)

II. Jaringan Transmisi (TL)

1. TL 150 kV Sidempuan & TL 150 kV Payakumbuh

2. TL 70 kV Gunung Sitoli-Teluk Dalam

3. TL 150 kV Tenayan-perawang (Section 1-2)

4. TL 275 kV Pdang Sidempuan – Payakumbuh (Section 1-10)

III. Pengadaan & Pemasangan Power Suplply

1. Power Supply Aviasi 150 kV Tj. Morowa-Kuala Namu

2. 1 TB 30 MVA GI 150 kV Ext Tj. Uban

Trading and Services is business segment of RE which is engaged in the Services & Rehabilitation Offering for the existing power plants and distribution and transmission network, including electricity power assessment, project relocation, reloading, performance improvement and enhancement, reverse engineering, technical support and vendor assistance/service, training, parts, warehouse facilities and management and operator recruitment training services.

EPC Transmission and Distribution is business segment of RE which is engaged in Electricity Power Transmission such as Substation (GI) construction, Extra High Voltage Substation (GITET), Transmission Network (TL) Construction, High Voltage Air Channel (SUTT), and others.

As of 2016, RE through EPC Transmission and Distribution worked on several projects, among others:

I. Substation (GI)

1. GI 150 kV Sei Mangke

2. GI 70/20 kV Teluk Dalam

3. GI 150/20 kV Perawang

4. GI 150 kV Tenayan (Ext)

5. GI 150 kV Arun

6. GITET 275 kV Perawang (Diameter 1-2)

7. GITET 275/150 kV Perawang & GI 150 kV Tenayan (Ext)

II. Transmission Network (TL)

1. TL 150 kV Sidempuan & TL 150 kV Payakumbuh

2. TL 70 kV Gunung Sitoli-Teluk Dalam

3. TL 150 kV Tenayan-perawang (Section 1-2)

4. TL 275 kV Pdang Sidempuan – Payakumbuh (Section 1-10)

III. Power Supply Procurement and Installation

1. Power Supply Aviation 150 kV Tj. Morowa-Kuala Namu

2. 1 TB 30 MVA GI 150 kV Ext Tj. Uban

II. SPP of Merah Putih

1. SPP of Gorontalo (2X25 MW)

2. SPP of Bima (2X10 MW)

3. SPP of Timika (2X10 MW)

II. PLTU Merah Putih

1. PLTU Gorontalo (2x25 MW)

2. PLTU Bima (2X10MW)

3. PLTU Timika (2X10MW)

96

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Selama tahun 2016, RE melalui Trading and Services mengerjakan beberapa proyek diantaranya:

1. Perbaikan Stack & Pemasangan Cremona PLTU unit 1 dan unit 3 dan 4

2. Relokasi Mesin mirrless 3x5 MW

3. Pematangan Lahan makolantamal XII

As of 2016, RE through Trading and Services has working on several projects including:

1. Stack Repair & SPP of Cremona Installation of unit 1 and unit 3 and 4

2. 3x5 MW Mirrless machine relocation

3. Macolantamal XII land Maturation

Consultancy ServicesOne Stop Consultancy Services (yaitu segmen usaha yang dilaksanakan oleh anak Perusahaan RE yaitu Rekadaya Elektrika Consult (REC) yang bergerak dibidang. Konsultasi dengan kemampuan dan sumber daya yang berfungsi sebagai pengembang proyek. Dengan skema Buils-Leased-Transfer (BLT), PT Rekadaya Elektrika dapat menawarkan pelayanan end-to-end, dimulai dari studi kelayakan hingga program perbaikan proyek yang sudah selesai.

Selama tahun 2016, RE melalui Consultancy Services mengerjakan 78 Proyek yang tersebar di seluruh Indonesia.

One Stop Consultancy Services (such as. business segment that is implemented by the RE’s subsidiary, Rekadaya Elektrika Consult (REC) engaged in Consultation with the capability and resources that served as project developer. By the Build-Leased-Transfer (BLT) scheme, PT Rekadaya Elektrika may offering end-to-end services, starting from feasibility studies to completed project improvement programs.

As of 2016, RE through Consultancy Services worked on 78 Projects spread throughout Indonesia.

Profitability Per Business SegmentProfitabilitas Per Segmen UsahaRealisasi perolehan kontrak baru tahun 2016 sebesar Rp2.117.303 juta atau 195% dari target RKAP 2016 sebesar Rp1.085.000 juta dan 938% dari tahun sebelumnya sebesar Rp293.000 juta. Kontribusi terbesar perolehan tersebut adalah segmen EPC Transmisi dan Distribusi sebesar 1.824.991, yang sebagain besar diperoleh dari proyek EPC transmisi dan gardu induk penugasan PLN UIP II.

Berikut rincian pendapatan RE dalam dua tahun terkahir ditunjukkan pada tabel berikut.

The realization in obtaining new contracts in 2016 is amounted to Rp2,117,303 million or 195% from the target of Work Planning and Corporate Budget (RKAP) in 2016 amounted to Rp1,085,000 million and 938% from the previous year was Rp293,000 million. The largest contributor on this acquisition is the EPC Transmission and Distribution segment amounted to 1,824,991, which are largely obtained from EPC transmission project and assignment substation of PLN UIP II.

The details of RE revenues in the last two years are shown in the following table.

Tabel Pendapatan Per Segmen Usaha Tahun 2015-2016 (Rp juta)

Table of Revenues per Business Segment in 2015-2016 (Millions of Rupiah)

Segmen Usaha 2015 2016Perubahan/ Changes in

2015-2016 (%)Business Segment

EPC Pembangkit 198.962 165.485 (16,83) EPC Power Plant

EPC Transmisi dan Distribusi 116.537 513.468 340,61EPC Transmission and

Distribution

Trading And Services 5.272 28.156 434,07 Trading and Services

Consultancy Services 84.295 118.664 40,77 Consultancy Services

Jumlah 405.066 825.773 103,86 Total

97

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

EPC Power Plant

EPC Transmission and Distribution

EPC Pembangkit

EPC Transmisi dan Distribusi

Trading and Services

RE berhasil memperoleh pendapatan melalui EPC Pembangkit sebesar Rp165.485 juta pada tahun 2016 menurun 16,83% dibandingkan tahun 2015 yaitu sebesar Rp 199 Milyar. Penurunan ini terutama disebabkan oleh .........

RE berhasil memperoleh pendapatan dari EPC Transmisi dan Distribsui sebesar Rp513.468 juta pada tahun 2016 meningkat 340,61% dibandingkan tahun 2016 yaitu sebesar Rp116.537 juta. Peningkatan ini terutama disebabkan oleh.............

Perusahaan berhasil memperoleh pendapatan dari Trading and Services sebesar Rp 28.156 juta tahun 2016 meningkat 434,07% dibandingkan tahun 2015 yaitu sebesar Rp5.272 juta. Peningkatan ini terutama disebabkan oleh ......................................

RE succeed in earning revenues through EPC Power Plant is amounted to Rp165,485 million in 2016 decreased by 16.83% compared to 2015 of Rp199 billion. The decrease was mainly due to the acquisition of new contracts that were not achieved in 2016.

RE succeed in earning revenues from EPC Transmission and Distribution is amounted to Rp513,468 million in 2016 increased by 340.61% compared to 2016 of Rp116,537 million. This increase was mainly due to the achievement of new contracts for the current year and the acquisition of new contracts outside of the Work Planning Corporate Budget (RKAP).

RE succeed in earning revenues from Trading and Services is amounted to Rp28,156 million in 2016 increased by 434.07% compared to 2016 of Rp5,272 million. This increase was mainly due to the achievement of new contracts for the current year and the acquisition of new contracts outside of the Work Planning Corporate Budget (RKAP).

EPC Pembangkit EPC Transmisi dan Distribusi

Trading And Services Consultancy ServicesEPC Power Plant

EPC Transmission and Distribution

2015 2016

Grafik Pendapatan Per Segmen Usaha Tahun 2015-2016 (Rp juta)

Graph of Revenues per Business Segment in 2015-2016 (Millions of Rupiah)

0

100.000

200.000

300.000

400.000

500.000

600.000

98

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Consultancy ServicesRE berhasil memperoleh pendapatan dari Consultancy Services sebesar Rp118.664 jutapada tahun 2016 meningkat 40,77% dibandingkan tahun 2015 yaitu sebesar Rp 84.295 juta. Peningkatan ini terutama disebabkan oleh.................................

RE succeed in earning revenues from Consultancy Services is amounted to Rp118,664 million in 2016 increased by 40.77% compared to 2015 of Rp84,295 million. This increase was mainly due to the achievement of new contracts for the current year and the acquisition of new contracts outside of the Work Planning Corporate Budget (RKAP).

Project PerformanceKinerja ProyekKinerja proyek RE dpat dilihat dari 2 (dua) indicator yaitu melalui kinerja jadwal proyek yang diukur dari nilai rata-rata Schedule Performance Index (SPI) dan melalui kinerja biaya proyek yang dikur dari nilai rata-rata Cost Performance Index (CPI). Berikut Tabel Kinerja Proyek tahun 2015-2016.

Nilai SPI RE pada tahun 2016 yaitu sebesar 0,85% menurun 4,49% dibandingkan tahun 2015 yaitu sebesar 4,49%. Hal tersebut mengindikasikan presentase ketepatan waktu actual progress proyek dibandingkan plan progresnya menurun dari tahun lalu.

Nilai CPI RE pada tahun 2016 yaitu sebesar 1,00% meningkat 5,26% dibandingkan tahun 2015 yaitu sebesar 0,95%. Nilai CPI tersebut mengindikasikan bahwa secara rata rata dibandingkan tahun 2015, proyek dilaksanakan lebih efesien dibandingkan nilai kontraknya.

RE project performance may reviewed from 2 (two) indicators that are through the schedule project performance measured by Schedule Performance Index (SPI) average score and through project costs performance measured by Cost Performance Index (CPI) average score. The following is the Project Performance Table in 2015-2016.

SPI score of RE in 2016 is amounted to 0.85% decreased by 4.49% compared to 4.49%. in 2015. This indicates that the percentage of timeliness of project actual progress compared to its progress plan decreased from last year.

CPI score of RE in 2016 is amounted to 1.00% increased by 5.26% compared to 0.95% in 2015. The CPI score indicates that on average compared to 2015, the project is implemented more efficiently than its contract value.

Tabel Kinerja Proyek tahun 2015-2016 (%)

Table of Project Performance in 2015-2016 (%)

Keterangan 2015 2016Perubahan/

Changes (%)

Description

Nilai SPI 0,89 0,85 (4,49) SPI score

Nilai CPI 0,95 1,00 5,26 SPI score

99

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Comprehensive IncomeLaba Rugi KomprehensifPada tahun 2016 Perusahaan membukukan Laba Komprehensif sebesar Rp74.163 juta meningkat 136,88% dibandingkan dengan tahun 2015 sebesar Rp31.308 juta. Peningkatan Laba Komprehensif ini terutama dipengaruhi oleh Pendapatan sebesar Rp825.773 juta meningkat 103,86%, Beban Langsung sebesar Rp674.270 juta meningkat 91,97%, Beban Kepegawaian sebesar Rp37.549 juta meningkat 132,36%, Beban Umum & Administrasi sebesar Rp33.646 juta meningkat 51,13%.

Perusahaan berupaya untuk memperoleh kinerja keuangan yang positif. Pada tahun 2016 Perusahaan berhasil membukukan Pendapatan Usaha sebesar Rp825,773 juta sehingga

memperoleh Laba Komprehensif sebesar Rp74.163 juta. Posisi keuangan Perusahan sangat baik yang tercermin dari peningkatan Aset, Liabilitas dan Ekuitas.

The Company try in obtaining positive financial performance. In 2016, the Company succeed to recorded Revenues amounted to Rp825.773 million that obtain Comprehensive Income

amounted to Rp74,163 million. The financial position of the company is excellence as represented of an increase in Assets, Liabilities and Equity

In 2016 the Company recorded Comprehensive Income amounted to Rp74,163 million increased by 136.88% compared to 2015 of Rp31,308 million. The increase of Comprehensive Income was mainly due to Revenue amounted to Rp825,773 million increased by 103.86%, Direct Cost amounted to Rp674,270 million increased by 91.97%, Personnel Expenses amounted to Rp37,549 million increased by 132.36%, General & Administration Expenses amounted to Rp33,646 million increased by 51.13%.

TINJAUAN KEUANGANFinancial Review

Tabel Laba Rugi Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Profit or Loss in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Pendapatan 381.644 405.066 825.773 103,86 Revenues

Beban langsung -319.402 -351.242 -674,27 91,97 Direct Cost

Laba kotor 62.242 53.824 151.503 181,48 Gross Profit

Penghasilan bunga 3.327 2.731 1.952 28,52 Interest Income

Keuntungan (kerugian) kurs mata uang asing- bersih

1.969 5.539 -969 -17594,13Gain (loss) on foreign exchange

- net

Beban kepegawaian -17.044 -16,16 -37.549 132,36 Personnel Expenses

Beban umum dan administrasi -22.604 -22.263 -33.646 51,13General and administration

expenses

Beban penyusutan -1,98 -1.849 -1,47 -20,5 Depreciation expenses

Beban pamasaran -488 -1.136 -1.413 24,38 Marketing expenses

100

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

RevenuesPendapatan Usaha

Pendapatan Usaha Perusahaan pada tahun 2016 sebesar Rp405.066 juta, meningkat 103,86% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp825.773 juta. Peningkatan Pendapatan Usaha ini terutama dipengaruhi oleh Proyek Transmisi & Distribusi sebesar Rp513.468 juta meningkat 340,61%, Jasa Konsultasi sebesar Rp118.664 juta meningkat 40,77% dan Trading & Services sebesar Rp28.156 juta meningkat 434,07%.

Revenues of the company in 2016 amounted to Rp405,066 million, increased by 103.86% compared to 2015 of Rp825,773 million. The increase in Revenues was mainly due to the Transmission & Distribution Project amounted to Rp513,468 million increased by 340.61%, Consulting Services amounted to Rp118,664 million increased by 40.77% and Trading & Services amounted to Rp28,156 million increased by 434.07%

Grafik Laba Komprehensif Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Profit or Loss Comprehensive in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Lain-lain bersih -3.531 12.231 26 112.57 Others-net

Laba Sebelum Pajak 21.891 32.917 78.434 138,28 Income before tax

Beban Pajak -2.588 -2.865 -4.877 70,22 Tax expense

Laba Tahun Berjalan 19.303 30.052 73.557 144,77 Income for the year

Penghasilan Komprehensif Tahun Berjalan

19.303 31.308 74.163 136,88Comprehensive Income for the

year

Laba Tahun Berjalan diatJutasikan kepada:

Income for the year attributable to:

Pemilik Entitas Induk 19.291 30.022 73.519 144,88 Owners of the Company

Kepentingan Non Pengendali 11 30 38 26,67 Non-Controlling Interests

Jumlah Penghasilan Komprehenshif diatJutasikan kepada:

Total Comprehensive Income attributable to:

Pemilik Entitas Induk - 31.278 74.125 136,99 Owners of the Parent Entity

Kepentingan Non Pengendali - 30 38 26,67 Non-Controlling Interests

Laba Komprehensif Tahun Berjalan

381.644 405.066 825.773 103,86Profit or Loss Comprehensive

for the year

Sumber: RUPTL PLN Tahun 2017 s.d 2026Sumber: RUPTL PLN Tahun 2017 s.d 2026

201620152014

381.

644

405.

066

825.

773

101

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Tabel Pendapatan Usaha Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Revenues in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Proyek distribusi jaringan 21.820 116.537 513.468 340,61 Network distribution Project

Proyek EPC 284.878 198.962 165.485 (16,83) EPC Project

Proyek jasa konsultasi 74.946 84.295 118.664 40,77 Consultationg services Project

Lain-lain - 5.272 28.156 434,07 Others

Jumlah Pendapatan Usaha 381.644 405.066 825.773 103,86 Total Revenues

Grafik Pendapatan Usaha Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Revenues in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

381.

644

405.

066

825.

773

Direct Expenses

Income Before Tax

Beban Langsung

Laba Sebelum Beban Pajak

Beban langsung tahun 2016 adalah sebesar Rp674.270 juta, meningkat 91,97% dibandingkan dengan tahun 2015 sebesar Rp351.242 juta. Peningkatan beban usaha ini terutama dipengaruhi oleh Proyek EPC sebesar Rp179.485 juta meningkat 0%, Proyek Transmisi & Distribusi sebesar Rp385.412 juta meningkat 0%, Jasa Konsultasi sebesar Rp80.175 juta meningkat 0% dan Trading & Services sebesar Rp29.198 juta meningkat 0%.

Laba sebelum beban pajak penghasilan tahun 2016 sebesar Rp78.434 juta meningkat 138,28% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp32.917 juta. Peningkatan Laba sebelum pajak terutama dipengaruhui oleh Beban Pemasaran sebesar Rp1.413 juta meningkat 0%, Beban Kepegawaian sebesar Rp37.549 juta meningkat 0% dan Beban Umum & Administrasi sebesar Rp33.646 juta meningkat 0%.

Direct expenses in 2016 is amounted to Rp674,270 million, increased by 91.97% compared to 2015 of Rp351,242 million. The increase in direct expenses was mainly due to the EPC Project amounted to Rp179,485 million increased by 0%, Transmission & Distribution Project amounted to Rp385,412 million increased by 0%, Consulting Services amounted to Rp80,175 million increased by 0% and Trading & Services amounted to Rp29,198 million increased by 0%.

Income before income tax in 2016 amounted to Rp78,434 million increased by 138.28% compared to 2015 of Rp32,917 million. The increase in income before tax was mainly due to Marketing Expenses amounted to Rp1,413 million increased by 0%, Personnel Expenses amounted to Rp37,549 million increased by 0% and General & Administration Expenses amounted to Rp33,646 million increased by 0%.

102

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Tabel Posisi Keuangan Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Financial Position in 2014-2016 (millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Aset 429.566 548.148 983.334 79,39 Assets

Liabilitas 258.728 340.194 701.232 106,13 Liabilities

Ekuitas 170.837 207.954 282.102 35,66 Equity

Tax Expenses

Income for the Year

Beban Pajak

Laba Tahun Berjalan

Beban pajak tahun 2016 sebesar Rp4.877 juta meningkat 70.22% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp2.865 juta. Peningkatan beban pajak terutama dipengaruhui oleh Beban Pajak sebesar Rp4.877 juta meningkat 0%.

Pada tahun 2016 Laba tahun berjalan sebesar Rp74.163 juta turun 11.69% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp31.308 juta. Peningkatan Laba sebelum pajak terutama dipengaruhui oleh Pendapatan sebesar Rp825.773 juta meningkat 0%, Beban Langsung sebesar Rp674.270 juta meningkat 0%, Beban Tidak Langsung & Pajak sebesar Rp77.946 juta meningkat 0%.

Tax expense in 2016 amounted to Rp4,877 million increased by 70.22% compared to 2015 of Rp2,865 million. The increase in tax expense was primarily due to Tax Expense amounted to Rp4,877 million increased by 0%.

In 2016, Income for the year amounted to Rp74,163 million, decreased by 11.69% compared to 2015 of Rp31,308 million. The increase in income before tax was mainly due to Revenue amounted to Rp825,773 million increased by 0%, Direct Expenses amounted to Rp674,270 million increased by 0%, Indirect & Tax Expense amounted to Rp77,946 million increased by 0%.

Financial PositionPosisi KeuanganPada tahun 2016 Perusahaan mencatatkan posisi keuangan yang optimal. Total Aset tahun 2016 sebesar Rp983.334 juta, Liabilitas sebesar Rp701.232 juta serta Ekuitas sebesar Rp282.102 juta.

In 2016, the Company posted an optimal financial position. Total Assets in 2016 is amounted to Rp983,334 million, Liabilities amounted to Rp701,232 million and Equity amounted to Rp282,102 million

103

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

201620152014

429.566

258.728

548.148

340.194

207.232282.102

701.232

983.334

170.837

Aset-Asset Liabilitas-Liability Ekuitas-Equity

Grafik Posisi Keuangan Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Financial Position in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

AssetsAset

Aset Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp983.334 juta meningkat 82,64% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp548.566 juta. Peningkatan Aset ini terutama dipengaruh oleh Aset Lancar sebesar Rp828.082 juta meningkat 82,64% dan Aset Tidak Lancar sebesar Rp155.252 juta meningkat 63,85%.

Assets of the Company in 2016 amounted to Rp983,334 million increased by 82.64% compared to 2015 of Rp548,566 million. The increase in Assets was mainly due to Current Assets amounted to Rp828,082 million increased by 82.64% and Non-Current Assets which is amounted to Rp155,252 million increased by 63.85%.

Tabel Aset Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Assets in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Aset Lancar 353.325 453.397 828.082 82,64 Current Assets

Aset Tidak Lancar 76.241 94.751 155.252 63,85 Non-Current Assets

Jumlah Aset 429.566 548.148 983.334 79,39 Total Assets

104

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Current AssetsAset Lancar

Aset lancar tahun 2016 sebesar RP167,273 juta meningkat 0.34% dibandingkan tahun 2015 sebesar RP166,714 juta. Peningkatan Aset Lancar terutama dipengaruh oleh Kas & Setara Kas sebesar Rp305.746 juta meningkat 131,65% dan Tagihan Bruto Kepada Pelanggan sebesar Rp494.108 juta meningkat 93,20%.

Current assets in 2016 amounted to RP167,273 million increased by 0.34% compared to 2015 of Rp166,714 million. The increased in Current Asset was mainly due to Cash and Cash Equivalent amounted to Rp305,746 million increased by 131.65% and Gross Receivable to Customers which is amounted to Rp494,108 million

Tabel Aset Lancar Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Current Assets in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Kas dan Setara Kas 200.871 131.987 305.746 131,65 Cash and Cash Equivalents

Rekening bank yang dibatasi Penggunaannya

4.420 1.685 97 (94,24) Restricted cash in banks

Piutang usaha - neto Trade Receivables - net

Pihak berelasi 23.998 54.378 17.915 (67,05) Related parties

Piutang ketiga 2.511 52 887 1605,77 Third receivables

Tagihan bruto kepada pelanggan

Gross receivable to Customers

Pihak berelasi 113.791 255.559 493.731 93,20 Related Parties

Pihak ketiga - - 377 - Third Parties

Biaya dibayar dimuka dan uang muka

7.734 9.736 9.329 (4,18)prepaid expenses and

Advances

Jumlah Aset Lancar 353.325 453.397 828.082 82,64 Total Current Assets

Grafik Aset Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Assets in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

429.

566

548.

148

983.

334

105

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Grafik Aset Lancar Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Current Assets in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

353.

325

453.

397

828.

082

Non-Current AssetsAset Tidak Lancar

Aset Tidak Lancar tahun 2016 sebesar Rp155.252 juta meningkat 34.97% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp94.751 juta. Peningkatan Aset Tidak Lancar terutama dipengaruhi oleh Pajak Dibayar Dimuka sebesar Rp123.208 juta meningkat 71,72%.

Non-Current Assets in 2016 amounted to Rp155,252 million increased by 34.97% compared to 2015 of Rp94,751 million. The Increase in Non-Current Assets was mainly due to Prepaid Taxes amounted to Rp123,208 million increased by 71.72%.

Tabel Aset Tidak Lancar Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Non-Current Assets in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Aset tetap 4.055 2.325 2.088 (10,19) Fixed Assets

Investasi pada ventura bersama

17.467 20.403 29.226 43,24 Investment in Joint Venture

Pajak dibayar dimuka 54.484 71.749 123.208 71,72 Prepaid taxes

Aset tidak lancar lainnya 235 274 730 166,42 Other Non-Current Assets

Jumlah Aset Tidak Lancar 76.241 94.751 155.252 63,85 Total Non-Current Assets

Grafik Aset Tidak Lancar Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Non-Current Assets in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

76.2

41 94.7

51

155.

252

106

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Liabilities

Current Liabilities

Liabilitas

Liabilitas Jangka Pendek

Liabilitas Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp701.232 juta meningkat 106,13% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp340.194 juta. Peningkatan Liabilitas terutama dipengaruhi oleh Hutang Usaha sebesar Rp378.495 juta meningkat 253% dan Hutang Ke Pemegang Saham (SHL) sebesar Rp200.175 juta.

Liabilitas Jangka Pendek tahun 2016 sebesar Rp694.387 juta meningkat 107,91% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp333.988 juta. Peningkatan liabilitas jangka pendek terutama dipengaruhi oleh Hutang Usaha Pihak Ketiga sebesar Rp364.840 juta meningkat 182,95% dan Hutang Ke Pemegang Saham sebesar Rp200.175 juta.

Liabilities of the company in 2016 amounted to Rp701,232 million increased by 106.13% compared to 2015 of Rp340,194 million. The increase in Liabilities is mainly due to Trade Payable amounted to Rp378,495 million increased by 253% and Shareholder’s Loan (SHL) amounted to Rp200,175 million.

Current Liabilities in 2016 amounted to Rp694,387 million increased by 107.91% compared to 2015 of Rp333,988 million. The increase in current liabilities was mainly due to Third Party of Trade Payables amounted to Rp364,840 million increased by 182.95% and to Shareholder’s Loan amounted to Rp200,175 million.

Tabel Liabilitas Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Liabilities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Liabilitas Jangka Pendek 252,436 333,988 694,387 107,91 Current Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang 6,292 6,206 6,845 10,30 Non-Current Liabilities

Jumlah Liabilitas 258,728 340,194 701,232 106,13 total Liabilities

Grafik Liabilitas Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Liabilities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

258,

728

340,

194

701,

232

107

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Tabel Liabilitas Jangka Pendek Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Current Liabilities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Utang Usaha Trade Payables

Pihak berelasi 12.715 20.620 13.655 (33,78) Related Parties

Pihak ketiga 66.609 128.940 364.840 182,95 Third Parties

Utang Lain-lain 535 95 110 15,79 Other Payables

Utang bruto kepada pelanggan Gross payables to Customers

Pihak berelasi 90.066 118.148 21.102 (82,14) Related Parties

Pihak ketiga 2.056 - 395 - Third Parties

Utang pajak 12.266 14.901 28.918 94,07 Taxes Payable

Biaya masih harus dibayar 68.189 51.284 65.192 27,12 Accrued Expenses

Utang kepada pemegang saham

- - 200.175 - Shareholder’s Loan

Jumlah Liabilitas Jangka Pendek

252,436 333,988 694,387 107,91 Total Current Liabilities

Grafik Liabilitas Jangka Pendek Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Current liabilities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

252,

436

333,

988

694,

387

Non-Current LiabilitiesLiabilitas Jangka Panjang

Libilitas jangka panjang tahun 2016 sebesar Rp 6.292 juta meningkat 10,3% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp6.206 juta. Peningkatan liabilitas jangka panjang terutama dipengaruhi oleh Liabilitas Imbalan Kerja sebesar Rp6.845 juta meningkat 10,3%.

No-current Liabilities of 2016 amounted to Rp6,292 million increased by 10.3% compared to 2015 of Rp6,206 million. The increase in non-current liabilities was mainly due to Employee Benefit Liabilities amounted to Rp6,845 million increased by 10.3%.

108

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Tabel Ekuitas Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Tabel Liabilitas Jangka Panjang Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Equity in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Table of Non-Current Liabilities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Liabilitas Imbalan Kerja 6.292 6.206 6.845 10,3 Employees Benefit Liabilities

Jumlah Liabilitas Jangka Panjang

6.292 6.206 6.845 10,3 Total Non-Current Liabilities

Grafik Liabilitas Jangka Pendek Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Non-Current Liabilities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

6.29

2

6.20

6

6.84

5

EquityEkuitas

Total Ekuitas Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp 282.102 juta meningkat 35,66% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp 207.954 juta. Peningkatan Ekuitas terutama dipengaruhi oleh Penghasilan komprehensif lainnya sebesar Rp1.862 juta meningkat 48,25%, Kepada Entitas Induk sebesar Rp282.002 juta meningkat 35,66% dan Kepentingan Non-Pengendali sebesar Rp100 juta meningkat 29,87%.

Total Equity of the Company in 2016 amounted to Rp282,102 million increased by 35.66% compared to 2015 of Rp207,954 million. The increase in Equity was mainly due to Other Comprehensive Income amounted to Rp1,862 million increased by 48.25%, to the Parent Company amounted to Rp282,002 million, increased by 35,66% and Non-Controlling Interest amounted to Rp100 million increased by 29.87%.

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Modal saham 712.770 712.770 718.578 0,8 Capital Stock

Uang muka Advances

modal disetor - 5.808 - -Payment for capital stock

subscription

109

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Akumulasi kerugian (541.979) (511.957) (438.438) (14,36) Accumulated Losses

Penghasilan komprehensif lainnya

- 1.256 1.862 48,25 Other comprehensive Income

Ekuitas yang dapat diatribusikan

Equity Attributable

Kepada entitas induk 170.791 207.877 282.002 35,66 To the Parent company

Kepentingan non-pengendali 47 77 100 29,87 Non-controlling interest

Jumlah Ekuitas 170.837 207.954 282.102 35,66 Total Equity

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Grafik Ekuitas Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Equity in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

170.

837 20

7.95

4 282.

102

Tabel Arus Kas Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Cash Flows in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Arus Kas dari Aktivitas Operasi

(62.066) (75.972) (21.622) 71,54Cash flows from Operating

activities

Arus Kas digunakan untuk Aktivitas Investasi

2.763 (614) (4.102) (567,92)Cash Flows for Investing

Activities

Cash FlowsArus KasKenaikan Kas dan Setara Kas RE tahun 2016 adalah sebesar Rp174.261 juta meningkat 346,21% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp(70.778) juta. Peningkatan ini terutama dipengaruhi oleh Arus Kas Operasi sebesar Rp21.622 juta meningkat 71,54%, Arus Kas Investasi sebesar Rp4.102 juta meningkat 567,92% dan Arus Kas Pendanaan sebesar Rp199.985 juta meningkat 3343,27%.

The increase in Cash and Cash Equivalents of RE in 2016 is amounted to Rp174,261 million, increase by 346.21% compared to 2015 of Rp(70,778) million. This increase was mainly due to Cash Flow from operating activities amounted to Rp21,622 million increased by 71.54%, Cash Flow from investing activities amounted to Rp4,102 million increased by 567.92% and Cash Flows from financing activities amounted to Rp199,985 million increased by 3343.27%

110

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Grafik Penurunan Bersih Kas dan Setara Kas Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Net Decrease in Cash and Cash Equivalents in 2014-2016 (Millions of rupiah)

201620152014

58.4

67

-70.

778

174.

261

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan

117.770 5.808 199.985 3343,27Cash Flows from Financing

Activities

Kenaikan (Penurunan) Bersih Kas dan Setara Kas

58.467 (70.778) 174.261 346,21Net Increase (decrease) in Cash

and Cash Equivalents

Pengaruh perubahan kurs mata uang asing

1.070 1.894 (502) (126,5)Effect of changes in foreign

currency

Saldo Kas dan Setara Kas Awal Tahun

141.334 200.871 131.987 (34,29)Effect of changes in foreign

currency

Saldo Kas dan Setara Kas Akhir Tahun

200.871 131.987 305.746 131,65Cash and Cash Equivalents at

the end of year

Cash from Operating ActivitiesKas dari Aktivitas Operasi

Kas Bersih RE yang diperoleh dari Aktivitas Operasi tahun 2016 adalah sebesar Rp(21.622) juta meningkat 71,53% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp(75.972) juta. Peningkatan ini terutama dipengaruhi oleh Penerimaan Kas sebesar Rp524.049 juta meningkat 100,48%, Penerimaan Kas Kpd Pemasok dan Karyawan sebesar Rp530.878 juta meningkat 62,31% dan Pembayaran Pajak sebesar Rp16.745 juta meningkat 28,60%.

Net Cash of RE earned from Operating Activities in 2016 is amounted to Rp(21,622) million increased by 71.53% compared to 2015 of Rp(75,972) million. The increase was mainly due to Cash Receipts amounted to Rp524,049 million increased by 100.48%, Cash paid to Suppliers and Employees amounted to Rp530,878 million increased by 62.31% and Tax Payment amounted to Rp16,745 million increased by 28.60%.

111

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Tabel Kas dari Aktivitas Operasi Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Tabel Kas digunakan untuk Aktivitas Investasi Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Cash from Operating Activities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Table of Cash used in Investing Activities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Penerimaan kas dari pelanggan 261.316 261.403 524.049 100,48 Cash receipt from customers

Penerimaan kas kepada pemasok dan kas kepada karyawan

(318.602) (327.086) (530.878) (62,31)Cash paid to suppliers and paid

to employees

Kas digunakan untuk aktivitas operasi

(57.286) (65.683) (6.829) 89,6 Cash used in operations

Pembayaran pajak penghasilan (8.107) (13.021) (16.745) (28,60) Income tax paid

Penerimaan bunga 3.327 2.732 1.952 (28,55) Interest received

Kas bersih digunakan untuk aktivitas operasi

(62.066) (75.972) (21.622) 71,53Net Cash used in operating

activities

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Perolehan aset tetap (488) (119) (1.233) (936,13)Additions of property and

equipment

Perolehan aset tidak lancar lainnya

- (210) (456) (117,14)Additions of other Non-Current

Assets

Penarikan rekening bank yang dibatasi penggunaannya

15.793 2.735 1.588 (41,94)Withdrawal of Restricted cash in

cash in bank

Penyertaan investasi ventura bersama

(12.542) (3.020) (4.001) (32,48) Investment in Joint venture

Kas bersih digunakan untuk aktivitas investasi

2.763 (614) (4.102) (568,07)Net cash used in investing

activities

Cash used for Investing ActivitiesKas digunakan untuk Aktivitas Investasi

Kas bersih RE yang digunakan untuk aktivitas investasi tahun 2016 adalah sebesar Rp (4.102) juta meningkat 308,564% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp(614) juta. Penurunan ini terutama dipengaruhi oleh Perolehan Aset Tetap sebesar Rp1.233 juta meningkat 936,13%, Perolehan Aset Tidak Tetap sebesar Rp456 juta meningkat 117,14% dan Penyertaan Investasi sebesar Rp4.001 juta meningkat 32,48%.

Net cash of RE used for investing activities in 2016 is amounted to Rp(4,102) million increased by 308,564% compared to 2015 of Rp614 million. This decrease was mainly due to Additions of property and equipment amounted to Rp1,233 million increased by 936.13%, Additions of non-current assets amounted to Rp456 million increased by 117.14% and Investment amounted to Rp4,001 million increased by 32.48%.

112

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Tabel Kas dari Aktivitas Pendanaan Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Table of Cash from Financing Activities in 2014-2016(Millions of Rupiah)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Penerimaan pinjaman pemegang saham

- - 200.000 - Proceed of Shareholder’s Loan

Pembayaran dividen kepada kepentingan non-pengendali

- - (15) -Payment of dividend to non-

controlling interest

Uang muka disetor 117.770 5.808 - -Advance payment for capital

stock subscription

Kas bersih diterima dari aktivitas pendanaan

117.770 5.808 199.985 3343,27Net Cash provided by financing

activities

Cash from Financing ActivitiesKas dari Aktivitas Pendanaan

Kas bersih RE yang diperoleh dari aktivitas pendanaan tahun 2016 adalah sebesar Rp199.985 juta meningkat 55,54% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp5.808 juta. Peningkatan ini terutama dipengaruhi oleh Penerimaan Pinjaman Ke Pemegang Saham (SHL) sebesar Rp200.000 juta.

Net cash of RE earned from financing activities in 2016 is amounted to Rp199,985 million increased by 55.54% compared to 2015 of Rp5,808. This increase was mainly due to the Proceed of Shareholder’s Loan (SHL) amounted to Rp200,000 million

Grafik Kas digunakan untuk Aktivitas Investasi Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Cash used in Investing Activities in 2014-2016 (Millions of rupiah)

201620152014

2.76

3

-614

-4.1

02

113

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Grafik Kas dari Aktivitas Pendanaan Tahun 2014-2016 (Rp juta)

Graph of Cash from Financing Activities in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

201620152014

117.

770

5.80

8

199.

985

114

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

KEMAMPUAN MEMBAyAR UTANG, TINGKAT KOLEKTIBILITAS PIUTANG SERTA RASIO KEUANGAN LAINNyASolvability, Account Receivable Collectability and other Financial Ratios

Solvability

Solvability Ratio

Kemampuan Membayar Utang

Rasio Solvabilitas

Debt to Asset Ratio (DAR)

Penilaian atas kemampuan Perusahaan dalam membayar utangnya dapat ditunjukan dengan indikator rasio Solvabilitas dan Likuiditas sebagaimana dijelaskan sebagai berikut.

Rasio Solvabilitas digunakan untuk melihat kemampuan Perusahaan membayar kewajiban jangka panjang maupun seluruh utangnya. Rasio ini terdiri dari Debt to Total Assets Ratio (DAR) dan Debt to Total Equity Ratio (DER).

Rasio ini merupakan perbandingan antara hutang lancar dan hutang jangka panjang dan jumlah seluruh aktiva Perusahaan. Rasio ini menunjukkan berapa bagian dari keseluruhan aktiva yang dibelanjai oleh hutang. Nilai DAR pada tahun 2016 adalah 71,31% meningkat 14,90% dibandingkan tahun 2015 sebesar 62,06%. Hal ini mengindikasikan bahwa semakin baik RE dalam melunasi kewajiban jangka panjangnya.

Assessment on the solvability of the Company can be shown by the indicator of Solvability and Liquidity Ratio as described below:

Solvability ratio are used to find the Company’s ability to pay long-term liabilities and all its debts. This ratio consists of Debt to Total Assets Ratio (DAR) and Debt to Total Equity Ratio (DER)

This ratio is the comparison between current liabilities and non-current liabilities and total assets of the Company. This ratio shows how much of total assets which is borrowed by the liabilities. DAR value in 2016 was 71.31%, increased by 14.90% compared to 62.06% in 2015. Indicates that RE is getting better RE for paying off its non-current liabilities.

Tabel Solvabilitas Tahun 2014-2016 (%)

Table of Solvability in 2014-2016 (%)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

DAR 60,23 62,06 71,31 14,90 DAR

DER 151,45 163,59 248,57 51,95 DER

115

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Grafik DAR Tahun 2014-2016 (%)

Grafik DER Tahun 2014-2016(%)

Graph of DAR in 2014-2016 (%)

Graph of DER in 2014-2016 (%)

2016

2016

2015

2015

2014

2014

60,2

315

1,45

62,0

616

3,59

71,3

124

8,57

Debt to Equity Ratio (DER)

Merupakan perbandingan antara Utang dan Ekuitas dalam pendanaan Perusahaan dan menunjukkan kemampuan modal sendiri , Perusahaan untuk memenuhi seluruh kewajibanya. Nilai DER pada tahun 2016 adalah 248,57% meningkat 51,95% dibandingkan tahun 2015 sebesar 163,59%. Hal ini mengindikasikan bahwa RE semakin baik dalam melunasi kewajiban jangka panjangnya.

It is ratio between Debt and Equity in financing of the company and shows its own capital capability, the Company to fulfill the entire liabilities. DER value in 2016 was 248.57%, increased by 51.95% compared to 163.59% in 2015. This indicates that RE is getting better in paying off its non-current liabilities.

Liquidity RatioRasio Likuiditas

Rasio likuiditas merupakan rasio yang mengukur kemampuan Perusahaan menyelesaikan kewajiban jangka pendeknya terdiri dari Cash Ratio dan Current Ratio.

Liquidity ratio is ratio in measuring the Company’s ability to settle its current liabilities consisting of Cash Ratio and Current Ratio.

116

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Grafik Cash Ratio Tahun 2014-2016 (%)

Graph of Cash Ratio in 2014-2016 (%)

201620152014

79,5

7

39,5

2

44,0

3

Cash RatioCash Ratio

Current Ratio

Posisi dan kemampuan kas menutupi hutang lancar dapat terlihat dari Cash Ratio. Nilai Cash Ratio pada tahun 2016 adalah 44,03% meningkat 11,41% dibandingkan tahun 2015 sebesar 11,41%. Hal ini mengindikasikan bahwa meningkatnya kemampuan RE dalam membayar utang jangka pendeknya dengan menggunakan kas yang tersedia

Kemampuan Perusahaan dalam memenuhi kewajiban jangka pendeknya melalui seluruh aset lancar yang dimilikinya. Nilai rasio lancar pada tahun 2016 adalah 135,75% menurun 12,19% dibandingkan tahun 2015 sebesar 135,75%. Hal ini mengindikasikan bahwa menurunnya kemampuan RE dalam membayar utang jangka pendeknya dengan menggunakan aktiva lancar.

Cash position and capability are covering current payable could be seen from Cash Ratio. Cash Ratio value in 2016 was 44.03% increased by 11.41% compared to 11.41%. in 2015. This indicates that the increased in ability of RE in paying off current liabilities by using the available cash.

The Company’s ability in fulfilling current liabilities through all its current assets. The current ratio value in 2016 was 135.75% decreased by 12.19% compared to 135.75% in 2015. This indicates that the decrease in ability of RE in paying off current liabilities by using the current assets.

Tabel Likuiditas Tahun 2014-2016 (%)

Table of Liquidity in 2014-2016 (%)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

Cash Ratio 79,57 39,52 44,03 11,41 Cash Ratio

Current Ratio 139,97 135,75 119,2 (12,19) Current Ratio

117

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Grafik Rasio Lancar Tahun 2014-2016 (%)

Graph of Current Ratio in 2014-2016 (%)

201620152014

139,

97

135,

75

119,

20

Profitability Ratio Rasio Profitabilitas

Kemampuan Perusahaan dalam menghasilkan laba diukur menggunakan rasio-rasio profitabilitas atau disebut juga rasio rentabilitas yang terdiri dari Return on Equity (ROE) dan Return on Asset (ROA).

The Company’s ability in making profit measured by using profitability ratios consisting of Return on Equity (ROE) and Return on Assets (ROA)

Tabel Profitabilitas Tahun 2014-2016 (%)

Table of Profitability in 2014-2016 (%)

Uraian 2014 2015 2016

Perubahan/ Changes in 2015-2016

(%)

Description

ROE 11,30 14,45 26,07 80,42 ROE

ROA 4,49 5,48 7,48 36,50 ROA

Return on Equity (ROE)

Merupakan perbandingan antara laba bersih sesudah pajak dengan total ekuitas. Nilai ROE pada tahun 2016 adalah 26,07% meningkat 80,42% dibandingkan tahun 2015 sebesar 14,45. Hal ini mengindikasikan bahwa semakin efektifnya RE dalam mengelola Ekuitas untuk mengoptimalkan profitabilitas

The ratio between net income after tax and total equity. ROE value in 2016 was 26.07%, increased by 80.42% compared to 14.45%. in 2015. This indicates that RE is more effective in managing Equity to optimize profitability.

118

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Grafik ROE Tahun 2014-2016 (%)

Grafik ROA Tahun 2014-2016 (%)

Graph of ROE in 2014-2016 (%)

Graph of ROA in 2014-2016 (%)

2016

2016

2015

2015

2014

2014

11,3

04,

49

14,4

55,

48

26,0

77,

48

Account Receivable CollectabilityKemampuan Kolektibilitas Piutang

Tingkat kolektibil itas merupakan kemampuan Perusahaan dalam menagih piutang (collecting period) dengan menggunakan indikator average collection period. Nilai average collection period pada tahun 2016 adalah 8,31 hari yaitu lebih cepat dibandingkan tahun 2015 yaitu 49,05 hari. Hal ini mengindikasikan bahwa RE semakin baik RE menagih piutang.

The collectability level is Company’s ability in collecting period by using the average collection period indicator. The average collection period value in 2016 was 8.31 days which is faster than 2015 of 49.05 days. This indicates that RE is getting better in collecting period.

Return on Asset (ROA)

Merupakan kemampuan Perusaahaan dalam memperoleh Keuntungan dengan jumlah Aset yang tersedia didalam Perusahaan. Nilai ROA pada tahun 2016 adalah 7,48% meningkat 36,50% dibandingkan tahun 2015 yaitu sebesar 5,48%. Hal ini mengindikasikan bahwa RE semakin baik dalam penggunaan Aset untuk mengoptimalkan profitabilitas.

The ability of the Company in obtaining Profit with total of available Assets within the Company. ROA value in 2016 was 7.48% increased by 36.50% compared to 5.48% in 2015. This indicates that RE is getting better in using of Assets to optimize profitability.

119

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Grafik Collection Period Tahun 2014-2016 (hari)

Graph of Collection Period in 2014-2016 (days)

201620152014

25,3

5

49,0

5

8,31

120

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

STRUKTUR MODALStruktur Modal

Struktur ModalStruktur Modal

Struktur modal Perusahaan pada tahun 2016 terdiri atas 71,31% dari Liabilitas sebesar Rp701.232 juta lebih besar dibandingkan tahun 2015 sebesar 62,06% atau Rp340.194 juta. Adapun yang diabiayai oleh Ekuitas sebesar 28,69% atau USD636,390 ribu lebih rendah dibandingkan tahun 2015 sebesar 37,94% atau Rp207.954 juta.

Struktur modal Perusahaan pada tahun 2016 terdiri atas 71,31% dari Liabilitas sebesar Rp701.232 juta lebih besar dibandingkan tahun 2015 sebesar 62,06% atau Rp340.194 juta. Adapun yang diabiayai oleh Ekuitas sebesar 28,69% atau USD636,390 ribu lebih rendah dibandingkan tahun 2015 sebesar 37,94% atau Rp207.954 juta.

Tabel Struktur Modal Tahun 2013-2016 (Rp juta)

Tabel Struktur Modal Tahun 2013-2016 (Rp juta)

Uraian2015 2016

UraianRp juta % Rp juta %

Liabilitas 340.194 62,06 701.232 71,31 Liabilitas

Liabilitas Jangka Pendek

333.988 98,18 694.387 99,02 Liabilitas Jangka Pendek

Liabilitas Jangka Panjang

6.206 1,82 6.845 0,98 Liabilitas Jangka Panjang

Ekuitas 207.954 37,94 282.102 28,69 Ekuitas

Total Modal 548.148 100 983.334 100% Total Modal

Tabel Struktur Modal Tahun 2015 dan 2016 (%)

TahunYear 2015

TahunYear 2015

Tabel Struktur Modal Tahun 2015 dan 2016 (%)

LiabilitasLiability62,06%

1,82%

98,18%

EkuitasEquity

37,94%

Liabilitas Jangka PendekLiabilitas Jangka Pendek

Liabilitas Jangka PanjangLiabilitas Jangka Panjang

121

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Liabilitas Jangka PendekLiabilitas Jangka Pendek

Liabilitas Jangka PanjangLiabilitas Jangka Panjang

TahunYear 2016

TahunYear 2016

LiabilitasLiability71,31%

0,98%

99,02%

EkuitasEquity

28,69%

Kebijakan Manajemen atas Struktur Modal

Rasio Likuiditas

Kebijakan Manajemen atas Struktur Modal

Rasio Likuiditas

Kondisi struktur modal yang optimal dicapai dengan modal rata-rata tertimbang (Weighted Average Cost of Capital/WACC) yang minimal. Dengan bertambahnya penggunaan utang, akan meminimalkan WACC sebab biaya utang (cost of debt) lebih murah dari biaya modal sendiri (cost of equity). Di samping itu, penggunaan utang juga akan mengurangi biaya kena pajak sehingga akan terjadi penghematan pajak. Meskipun demikian, peningkatan utang yang dilakukan RE akan meningkatkan biaya beban bunga yang selanjutnya akan mengurangi nilai RE secara keseluruhan. Untuk itu perlu kompromi bauran antara penggunaan utang dan modal sendiri sehingga diperoleh kondisi yang optimum.

Rasio likuiditas merupakan rasio yang mengukur kemampuan Perusahaan menyelesaikan kewajiban jangka pendeknya terdiri dari Cash Ratio, Quick Ratio dan Current Ratio.

Rasio Likuiditas RE tahun 2016 adalah sebesar 6,07%, menurun 103% dibandingkan tahun 2015 sebesar 30,04%. Penurunan ini menandakan penurunan kemampuan RE untuk menyelesaikan kewajibannya.

Kondisi struktur modal yang optimal dicapai dengan modal rata-rata tertimbang (Weighted Average Cost of Capital/WACC) yang minimal. Dengan bertambahnya penggunaan utang, akan meminimalkan WACC sebab biaya utang (cost of debt) lebih murah dari biaya modal sendiri (cost of equity). Di samping itu, penggunaan utang juga akan mengurangi biaya kena pajak sehingga akan terjadi penghematan pajak. Meskipun demikian, peningkatan utang yang dilakukan RE akan meningkatkan biaya beban bunga yang selanjutnya akan mengurangi nilai RE secara keseluruhan. Untuk itu perlu kompromi bauran antara penggunaan utang dan modal sendiri sehingga diperoleh kondisi yang optimum.

Rasio likuiditas merupakan rasio yang mengukur kemampuan Perusahaan menyelesaikan kewajiban jangka pendeknya terdiri dari Cash Ratio, Quick Ratio dan Current Ratio.

Rasio Likuiditas RE tahun 2016 adalah sebesar 6,07%, menurun 103% dibandingkan tahun 2015 sebesar 30,04%. Penurunan ini menandakan penurunan kemampuan RE untuk menyelesaikan kewajibannya.

122

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

PERBANDINGAN ANTARA TARGET DAN REALISASI KINERJA TAHUN 2016 DAN PROyEKSI TAHUN 2017Perbandingan antara Target dan Realisasi Kinerja Tahun 2016 dan Proyeksi Tahun 2017

Target, Realisasi dan Proyeksi Kinerja Keuangan

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Pencapaian Laba Rugi

Target, Realisasi dan Proyeksi Kinerja Keuangan

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Pencapaian Laba Rugi

Dala rangka pencapaian Business sustainability, Perusahaan menetapkan Rencana Kerja Keuangan dalam kurun waktu satu tahun kedepan dalam bentuk proyeksi angka RKAP dengan mempertimbangkan aspek realisasi tahun yang bersangkutan dan asumsi-asumsi yang relevan serta logis dengan kondisi ekonomi saat ini. Berikut adalah Kinerja Keuangan Perusahaan tahun 2016 terhadap target 2016 serta proyeksi tahun 2017, terbagi menjadi dua bagian yaitu Laba Rugi, Posisi Keuangan dan Struktur Modal.

Dala rangka pencapaian Business sustainability, Perusahaan menetapkan Rencana Kerja Keuangan dalam kurun waktu satu tahun kedepan dalam bentuk proyeksi angka RKAP dengan mempertimbangkan aspek realisasi tahun yang bersangkutan dan asumsi-asumsi yang relevan serta logis dengan kondisi ekonomi saat ini. Berikut adalah Kinerja Keuangan Perusahaan tahun 2016 terhadap target 2016 serta proyeksi tahun 2017, terbagi menjadi dua bagian yaitu Laba Rugi, Posisi Keuangan dan Struktur Modal.

Tabel Laba Rugi Tahun 2016 dengan Target Perusahaan Tahun 2016 serta Proyeksi Tahun 2017 (Rp juta)

Tabel Laba Rugi Tahun 2016 dengan Target Perusahaan Tahun 2016 serta Proyeksi Tahun 2017 (Rp juta)

Uraian

Target 2016 (RKAP 2016)Target 2016 (RKAP 2016)

Prognosa Prognosa

2016

PencapaianPencapaian

(%)

Proyeksi 2017 (RKAP 2017)Proyeksi 2017 (RKAP 2017)

Uraian

Pendapatan 614,472 980,274 59.53 1,960,754 Pendapatan

Beban Langsung -521,029 -831,533 59.59 -1,713,879 Beban Langsung

Laba Kotor 93,444 148,740 59.18 246,874 Laba Kotor

Beban Pemasaran -2,010 -1,809 -0.1 -2,533 Beban Pemasaran

Beban Kepegawaian -23,830 -36,992 55.23 -54,772 Beban Kepegawaian

Beban Umum & Administrasi

-31,198 -41,534 33.13 -73,760 Beban Umum & Administrasi

Beban Penyusutan -2,505 -2,082 -0.16 -2,738 Beban Penyusutan

Penghasilan Bunga - 1,434 - - Penghasilan Bunga

Beban Bunga - - -3,675 Beban Bunga

Keuntungan Kurs-Bersih

- -1,140 - - Keuntungan Kurs-Bersih

123

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Lain-lain Bersih -3,116 -4,251 36.42 -5,000 Lain-lain Bersih

Laba Sebelum Pajak 30,785 62,367 102.59 104,397 Laba Sebelum Pajak

Beban Pajak - - - Beban Pajak

Laba Tahun Berjalan & Jumlah Laba Komprehensif

30,785 62,367 102.59 104,397 Laba Tahun Berjalan & Jumlah Laba Komprehensif

Uraian

Target 2016 (RKAP 2016)Target 2016 (RKAP 2016)

Prognosa Prognosa

2016

PencapaianPencapaian

(%)

Proyeksi 2017 (RKAP 2017)Proyeksi 2017 (RKAP 2017)

Uraian

Series 1

0

2000

4000

6000

8000

10.000

12.000

RKAP 2016 RKAP 2017PROGNOSA 2016

Realisasi Laba Komprehensif Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp62.367 juta dengan pencapaian 102,59% dari target RKAP 2016 sebesar Rp30.785 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Laba Komprehensif diproyeksikan sebesar Rp104.397 yaitu lebih tinggi 67,39% dari realiasasi tahun 2016.

Realisasi Laba Komprehensif Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp62.367 juta dengan pencapaian 102,59% dari target RKAP 2016 sebesar Rp30.785 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Laba Komprehensif diproyeksikan sebesar Rp104.397 yaitu lebih tinggi 67,39% dari realiasasi tahun 2016.

Grafik Perbandingan Realisasi Laba Komprehensif Tahun 2016 dengan Target RKAP 2016 dan Proyeksi Tahun 2017 (Rp juta)

Grafik Perbandingan Realisasi Laba Komprehensif Tahun 2016 dengan Target RKAP 2016 dan Proyeksi Tahun 2017 (Rp juta)

124

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Posisi Keuangan

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Posisi Keuangan

Realisasi Posisi Keuangan Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp928.955 dengan pencapaian 91,58% dari target RKAP 2016 sebesar Rp282.884. Selanjutnya, pada tahun 2017 posisi keuangan diproyeksikan sebesar Rp1.122.992 yaitu lebih tinggi 20,89% dari realiasasi tahun 2016.

Realisasi Posisi Keuangan Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp928.955 dengan pencapaian 91,58% dari target RKAP 2016 sebesar Rp282.884. Selanjutnya, pada tahun 2017 posisi keuangan diproyeksikan sebesar Rp1.122.992 yaitu lebih tinggi 20,89% dari realiasasi tahun 2016.

Tabel Perbandingan Realisasi Posisi Keuangan Perusahaan Tahun 2016 dengan Target 2016 serta Proyeksi Tahun 2017 (Rp juta)

Grafik Perbandingan Realisasi Posisi Keuangan Tahun 2016 dengan Target RKAP 2016 dan Proyeksi Tahun 2017

(Rp juta)

Tabel Perbandingan Realisasi Posisi Keuangan Perusahaan Tahun 2016 dengan Target 2016 serta Proyeksi Tahun 2017 (Rp juta)

Grafik Perbandingan Realisasi Posisi Keuangan Tahun 2016 dengan Target RKAP

2016 dan Proyeksi Tahun 2017 (Rp juta)

Uraian

Target 2016 (RKAP 2016)Target 2016 (RKAP 2016)

Realisasi Realisasi

2016

PencapaianPencapaian

(%)

Proyeksi Proyeksi

2017Uraian

Aset Lancar 388.646 701.743 80,56 708.808 Aset Lancar

Aset Tidak Lancar 96.238 227.212 136,09 414.184 Aset Tidak Lancar

Jumlah Aset 484.884 928.955 91,58 1.122.992 Jumlah Aset

Liabilitas Jangka Pendek

240.455 642.904 167,37 725.812 Liabilitas Jangka Pendek

Liabilitas Jangka Panjang

12.008 9.306 (22,50) 16.038 Liabilitas Jangka Panjang

Jumlah Liabilitas 252.463 652.211 158,33 831.850 Jumlah Liabilitas

Jumlah Ekuitas 232.421 276.744 19,07 381.142 Jumlah Ekuitas

Jumlah Liabilitas dan Ekuitas

484.884 928.955 91,58 1.122.992 Jumlah Liabilitas dan Ekuitas

AsetAsset

LiabilitasLiability

EkuitasEquity

0

2000

4000

6000

8000

10.000

12.000

Target 2016

Realisasi 2016

Proyeksi 2017

125

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Aset

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Liabilitas

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Ekuitas

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Aset

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Liabilitas

Perbandingan Target, Realisasi dan Proyeksi Ekuitas

Realisasi Total Aset Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp928.955 dengan pencapaian 91,58% dari target RKAP 2016 sebesar Rp484.884 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Total Aset diproyeksikan sebesar Rp1.122.992 yaitu lebih tinggi 20,89% dari realiasasi tahun 2016.

Realisasi Liabilitas Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp831.850 juta dengan pencapaian 158,34% dari target RKAP 2016 sebesar Rp252.463 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Liabilitas diproyeksikan sebesar Rp831.850 juta yaitu lebih tinggi 27,54% dari realiasasi tahun 2016.

Realisasi Ekuitas Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp276.744 juta dengan pencapaian 91,58% dari target RKAP 2016 sebesar Rp232.421 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Ekuitas diproyeksikan sebesar Rp381.142 juta yaitu lebih tinggi 37,72% dari realiasasi tahun 2016.

Realisasi Total Aset Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp928.955 dengan pencapaian 91,58% dari target RKAP 2016 sebesar Rp484.884 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Total Aset diproyeksikan sebesar Rp1.122.992 yaitu lebih tinggi 20,89% dari realiasasi tahun 2016.

Realisasi Liabilitas Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp831.850 juta dengan pencapaian 158,34% dari target RKAP 2016 sebesar Rp252.463 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Liabilitas diproyeksikan sebesar Rp831.850 juta yaitu lebih tinggi 27,54% dari realiasasi tahun 2016.

Realisasi Ekuitas Perusahaan tahun 2016 sebesar Rp276.744 juta dengan pencapaian 91,58% dari target RKAP 2016 sebesar Rp232.421 juta. Selanjutnya, pada tahun 2017 Ekuitas diproyeksikan sebesar Rp381.142 juta yaitu lebih tinggi 37,72% dari realiasasi tahun 2016.

126

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

KONTRIBUSI KEPADA NEGARAContribution to the State

Bentuk komitmen RE kepada Negara diwujudkan dalam pemenuhan kewajiban RE sebagai Wajib Pajak dan sebagai Pemotong Pajak. Sebagai Wajib Pajak, salah satu kontribusi terbesar Perusahaan adalah pemenuhan kewajiban PPh Badan.

Membayar pajak merupakan perwujudan dari kewajiban kenegaraan dan peran serta wajib pajak untuk secara langsung dan bersama-sama melaksanakan kewajiban perpajakan untuk pembiayaan negara dan pembangunan nasional.

Selama tahun 2016 RE tidak pernah melakukan keterlambatan pembayaran kewajiban pajak. Baik PPh Karyawan, PPh Badan, PPN Masa dan Rampung serta PBB, tidak pernah melakukan keterlambatan penyampaian dokumen kewajiban perpajakan (SPT tahunan maupun bulanan), serta tidak terdapat keterlambatan penyampaian dokumen kewajiban pada lembaga regulator.

Pembayaran pajak pada tahun 2016 adalah sebesar Rp99.603 juta meningkat dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp15.648 juta.

Commitment of RE to the state is realized in the fulfillment of the obligation of RE as Tax Payer and Vat Collector. As a Taxpayer, one of the largest contribution of the company is the fulfillment of the Corporate Income Tax liabilities.

Paying taxes is embodiment of state obligations and role of taxpayers to carry out tax obligations for state financing and national development directly and jointly.

As of 2016, RE has never made overdue payment of tax liability. For the employee Income Tax, Corporate Income Tax, Periodic VAT and Land and Building Tax, never made any delay in submitting of tax obligation documents (annual and monthly tax return), and there is no retardation in submitting taxation documents to the regulatory agencies

Tax payment in 2016 is amounted to Rp 99,603 million increased compared to 2015 of Rp 15,648 million.

Tabel Pembayaran Pajak Tahun 2014-2016 (Rp juta)Table of Tax Payment in 2014-2016 (Millions of Rupiah)

Keterangan 2014 2015 2016 Description

PPN Pungut (50.775) (16.469) (101.826) Value Added Tax

PPN Impor - - - Land and Building Tax

Bea Masuk - - - Employee Income Tax

PPH 21 872 387 1.296 Corporate Income Tax

Pajak Badan 1.160 434 927 Other Tax

PBB, Materai dan Retribusi - - - Vehicle and Local Tax

Total Pajak (48.743) (15.648) (99.603) Total Tax

127

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

KEBIJAKAN DIVIDENDividend Policy

Penentuan kebijakan dividen RE merupakan bentuk kepatuhan terhadap perundang-undangan yang berlaku, terutama Undang-undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. Pasal 71 ayat (3) UUPT mengatur bahwa dividen hanya bisa dibagikan apabila perseroan mempunyai saldo laba yang positif, yaitu diambil dari laba bersih perseroan setelah dikurangi dengan penyisihan cadangan. Penyisihan cadangan wajib dilakukan bagi perseroan yang memiliki saldo laba positif dan dilakukan sampai cadangan mencapai paling sedikit 20% (dua puluh persen) dari modal yang ditempatkan dan disetor.

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan tahun buku 2016 dan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Tahun buku Sepanjang tahun 2015, pemegang saham menyetujui tidak adanya pembagian deviden tunai kepada investor mengingat kinerja R mengalami kerugian di Tahun buku 2015 dan 2016. Sehingga tidak ada informasi terkait besarnya deviden dan besarnya Payout Ratio.

Dividend policy determination of RE is a compliance towards prevailing law and legislation, especially Law No. 40 Year 2007 regarding Limited Liability Company. Article 71 Paragraph (3) Law of Limited Liability regulated that dividend may only be distributed if the company has positive retained earnings, which is taken from the net profit of the company after deducted with reserve allowance. Reserves allowance should be performed for the company which has retained earnings and performed until the reserve reached at least 20% (twenty percent) form allocated and paid up capital

In Annual General Meeting of Shareholders for the financial year of 2016 and Annual General Meeting of Shareholders for the financial year throughout 2015, the shareholders agreed there is no cash dividend disbursed to the investors considering that RE performance decreased in the Financial Year of 2015 and 2016. There is no information related in the amounting of dividends and Payout Ratio.

128

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

IKATAN MATERIAL UNTUK INVESTASI BARANG MODALMaterial Commitments for Capital Goods Investment

Dalam melakukan investasi barang modal, RE mengadakan sejumlah perikatan material, baik dengan pihak berelasi maupun pihak ketiga. Berikut tabel Perikatan tahun 2016:

Langkah Perlindungan Risiko dari posisi mata uang asing:

Karena seluruh transaksi pengikatan dan belanja modal dilakukan dalam mata uang rupiah, maka RE tidak perlu melakukan perlindungan risiko atas mata uang asing

Risk Protection action from foreign currency position:

Since all commitment transactions and capital expenditures are made in rupiah currency, that RE do not need to performed risk protection on foreign currency

In performing capital goods investment, RE take a number of material commitments, either with related party or third party. Here is Table of Commitments in 2016:

Tabel Perikatan Tahun 2016Table of Commitments in 2016

Tujuan PerikatanPihak yang Berikatan

Bonding Party

Sumber DanaFund Source

Denominasi Mata UangCurrency

Denomination

Commitment Purposes

Investasi Komputer ………………………… PT RE Rupiah Computer Investment

Investasi Peralatan Kantor ………………………… PT RE Rupiah Office Equipment Investment

129

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

INVESATSI BARANG MODALCapital Goods Investment

Types and Purposes of Capital Goods Investment

Values of Capital Goods Investment

Jenis dan Tujuan Investasi Barang Modal

Nilai Investasi Barang Modal

Secara umum, jenis Investasi yang dilakukan oleh RE berupa Aset Tetap dengan tujuan sebagai pendukung kelancaran operasi bisnis Perusahaan.

Saldo investasi barang modal RE sampai pada tahun 2016 sebesar Rp2.088 juta mengalami penurunan sebesar 12,64% dibandingkan dengan tahun 2015 sebesar Rp 2.352 juta. Realisasi investasi barang modal tahun ini didominasi pada penambahan investasi berupa komputer. Secara lebih rinci, aktivitas investasi pada tahun 2016 adalah sebagai berikut:

Investasi merupakan pengeluaran yang dilakukan oleh Perusahaan untuk membeli Aset Tetap atau menambah nilai Aset Tetap yang telah dimiliki dengan tujuan akan memberikan nilai manfaat di masa yang akan datang. Nilai investasi Barang Modal RE tahun 2016 adalah sebesar Rp2.088 juta. Investasi tersebut dilakukan dengan menambah sejumlah perolehan aset tetap.

Generally, the investment type performed by RE is in form of Fixed Assets by the intention as supporting tools for the continuity of business operational of the Company.

Capital goods investment balance of RE as of 2016 amounted to Rp2,088 million decreased by 12.64% compared to 2015 of Rp2,352 million. The realization of current capital goods investment is dominated at the addition of computer investment. In details, investment activities in 2016 are as follows:

Investments is expenditure conducted by the Company in purchasing Fixed Assets or increase of Fixed Assets values has held by with the intention of providing benefit value in the future. The RE’s Capital Goods investment value in 2016 is amounted to Rp2,088 million. The investment is doing by additions of fixed assets.

Tabel Jenis dan Tujuan Investasi Barang Modal Tahun 2016

Table of Types and Purposes of Capital Goods Investment in 2016

Jenis InvestasiType of Investment

Tujuan InvestasiPurposes of Investment

KomputerComputer

Mendukung Operasional PerusahaanSupporting operational of the Company

Peralatan KantorOffice Equipment

Mendukung Operasional PerusahaanSupporting operational of the Company

130

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Tabel Nilai Investasi Barang Modal Tahun 2016 (Rp juta)

Table of Capital Goods Investment Values in 2016 (Millions of Rupiah)

Uraian

SaldoAwal

Beginning Balance

PenambahanAdditions

PenguranganDeductions

PemindahanMutation

Saldo Akhir

Ending balance

Description

Harga Perolehan Cost of Assets

Komputer 4,006 1,233 - - 5,239 Computer

Peralatan Kantor 6,286 - - - 6,286 Office Equipment

Jumlah 10,292 1,233 - - 11,525 Total

Akumulasi Penyusutan

Accumulated Depreciation

Komputer 3,600 438 - - 4,038 Computer

Peralatan Kantor 4,367 1,032 - - 5,399 Office Equipment

7,967 1,470 - - 9,437

Nilai buku bersih 2,325 2,088 Net Book Value

*Laporan Keuangan 2016 (Audited)* Financial Statement 2016

131

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

INfORMASI MATERIAL MENGENAI INVESTASI, EKSPANSI, DIVESTASI, AKUISISI, RESTRUKTURSIASI UTANG DAN/ATAU MODALMaterial Information on Investment, Expansion, Divestment, Acquisition, Debt and/or Capital Restructuring

Investment

Expansion

Divestment

Acquisition

Investasi

Ekspansi

Divestasi

Akuisisi

Pada tahun 2016, RE melakukan investasi pada ventura bersama yaitu seperti pada tabel berikut:

Pada tahun 2016 RE tidak melakukan kegiatan ekspansi sehingga tidak ada informasi terkait tujuan, nilai transaksi dan sumber dana kegiatan ekspansi.

Pada tahun 2016 RE tidak melakukan kegiatan divestasi sehingga tidak ada informasi terkait tujuan, nilai transaksi dan sumber dana kegiatan divestasi.

Pada tahun 2016 RE tidak melakukan kegiatan akuisisi sehingga tidak ada informasi terkait tujuan, nilai transaksi dan sumber dana kegiatan akuisisi.

In 2016, RE is doing investment in joint venture as shown in the following table:

In 2016, RE is doing expansion activities there is no information related to the objectives, transaction values and fund sources of the expansion activities

In 2016, RE did not performed of divestment activities there is no information related to the objectives, transaction values and fund sources of the divestment activities

In 2016, RE did not performed of acquisition activities there is no information related to the objectives, transaction values and fund sources of the acquisition activities.

Tabel Entitas Asosiasi Tahun 2016

Mutasi Investasi pada Ventura Bersama Tahun 2016 (Rp juta)

Table of Associate in 2016

The Changes in Investment in Joint Venture in 2016 (Millions of Rupiah)

Nama Entitas AsosiasiAssociate

Tempat pendirianDomicile

Jenis usahaNature of Business

Persentase kepemilikanPercentage of Ownership

PT Rekind Daya Mamuju JakartaPembangkit Listrik

Power Plant10%

Nama Entitas Asosiasi

Associate

Jumlah Tercatat 1 Januari 2016

Carrying amount January 1, 2016

PenambahanAdditions

Bagian atas laba bersih ventura bersama

Equity in net loss of joint venture

Jumlah tercatat 31 Desember 2016

Carrying amount December 31, 2016

PT Rekind Daya Mamuju

24.403 4.001 4.8822 29.226

132

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Debt Restructuring

Capital Restructuring

Restruktursiasi Utang

Restrukturisasi Modal

Pada tahun 2016 RE tidak melakukan kegiatan restrukturisasi utang sehingga tidak ada informasi terkait tujuan, nilai transaksi dan sumber dana kegiatan restrukturiasi utang.

Pada tahun 2016 RE tidak melakukan restrukturisasi modal sehingga tidak ada informasi terkait tujuan, nilai transaksi dan sumber dana kegiatan restrukiturisasi modal.

In 2016, RE did not performed of debt restructuring activities there is no information related to the objectives, transaction values and fund sources of debt restructuring.

In 2016, RE did not performed of restructuring capital there is no information related to the objectives, transaction values and fund sources of capital restructuring activities.

133

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

INfORMASI TRANSAKSI MATERIAL yANG MENGANDUNG BENTURAN KEPENTINGAN DAN/ATAU TRANSAKSI DENGAN PIHAK BERELASIInformation of Material Transaction Containing Conflict of Interest and/or Transaction with Related Parties Nature of Related Parties

Sifat Pihak BerelasiSifat Pihak Berelasi

Pihak-pihak berelasi adalah orang atau entitas yang terkait dengan Perusahaan dan entitas anak (entitas pelapor).

a. Orang atau anggota keluarga dekat mempunyai relasi dengan entitas pelapor jika orang tersebut:

i. memiliki pengendalian atau pengendalian bersama atas entitas pelapor;

ii. Memiliki pengaruh signifikan atas pelapor atau entitas pelapor;

iii. Merupakan personil manajemen kunci entitas pelapor atau entitas induk dari entitas pelapor.

b. Suatu entitas berelasi dengan entitas pelapor jika memenuhi salah satu hal berikut:

i. Entitas dan entitas pelapor adalah anggota dari kelompok usaha yang sama (artinya entitas induk, entitas anak, dan entitas anak berikutnya saling berelasi dengan entitas lain);

ii. Satu entitas adalah entitas asosiasi atau ventura bersama dari entitas lain (atau entitas asosiasi atau ventura bersama yang merupakan anggota suatu kelompok usaha, yang mana entitas lain tersebut adalah anggotanya);

iii. Kedua entitas tersebut adalah ventura bersama dari pihak ketiga yang sama;

iv. Satu entitas adalah ventura bersama dari entitas ketiga dan entitas yang lain adalah entitas asosiasi dari entitas ketiga;

v. Entitas tersebut adalah suatu program imbalan pasca kerja untuk imbalan kerja dari salah satu entitas pelapor atau entitas yang terkait dengan entitas pelapor. Jika entitas pelapor adalah entitas yang menyelenggarakan program tersebut, maka entitas sponsor juga berelasi dengan entitas pelapor;

vi. Entitas yang dikendalikan atau dikendalikan bersama oleh orang yang diidentifikasi dalam huruf (a); atau

A related party is a person or entity that is related to the Company and its subsidiaries (the reporting entity):

a. A person or a close member of that person’s family is related to a reporting entity if that person:

i. has control or joint control over the reporting entity;

ii. has significant influence over the reporting entity;

iii. Is a member of the key management personnel of the reporting entity or of a parent of the reporting entity.

b. An entity is related to a reporting entity if any of the following conditions apply:

i. The entity and the reporting entity are members of the same group (which means that each parent, subsidiary and fellow subsidiary is related to the others).

ii. One entity is an associate or joint venture of the other entity (or an associate or joint venture of a member of a group of which the other entity is a member).

iii. Both entities are joint ventures of the same third party.

iv. One entity is a joint venture of a third entity and the other entity is an associate of the third party.

v. The entity is a post-employment benefit plan for the benefit of employees of either the reporting entity or an entity related to the reporting entity. If the reporting entity is itself such a plan, the sponsoring employers are also related to the reporting entity.

vi. The entity is controlled or jointly controlled by a person identified in (a); or

134

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Related PartiesPihak Berelasi

a. Pemerintah Republik Indonesia merupakan pemegang saham PT PLN (Persero) dan Badan Usaha Milik Negara

b. PT Pembangkit Jawa-Bali merupakan pemegang saham mayoritas Perusahaan.

c. PT PLN (Persero) merupakan pemegang saham utama dari PT Indonesia Power dan PT Pelayanan Listrik Nasional Batam

d. PT PJB Services dan PT Sumber Segara entitas asosiasi PT Pembangkitan Jawa-Bali.

e. PT Indo Ridlatama Power merupakan entitas anak PT Indonesia Power.

f. PT Rekind Daya Mamuju merupakan ventura bersama Perusahaan.

g. Dewan Komsiaris dan Direksi merupakan personil manajemen kunci Perusahaan.

a. Government of The Republic of Indonesia is the stockholder of PT PLN (Persero) and State-Owned Enterprise

b. PT Pembangkitan Jawa-Bali is the majority stockholders of the Company.

c. PT PLN (Persero) is the majority stockholder of PT Indonesia Power and PT Pelayanan Listrik Nasional Batam.

d. PT PJB Services and PT Sumber Segara is PT Pembangkitan Jawa-Bali associate.

e. PT Indo Ridlatama Power is PT Indonesia Power’s subsidiary.

f. PT Rekind Daya Mamuju is the Company’s joint venture.

g. The Board of Commissioners and the Board of Directors is a member of the key management of the Company.

vii. Orang yang diidentifikasi dalam huruf (a) (i) memiliki pngaruh signifikan atas entitas atau personil manajemen kunci entitas (atau entitas induk dari entitas).

viii. Entitas atau anggota dari kelompok yang mana entitas merupakan bagian dari kelompok tersebut, menyediakan jasa personil manajemen kunci kepada entitas pelapor atau kepada entitas induk dari entitas pelapor.

Entitas yang berelasi dengan pemerintah adalah entitas yang dikendalikan, dikendalikan bersama , atau dipengaruhi oleh pemerintah. Pemerintah mengacu kepada pemerintah, instansi pemerintah dan badan yang serupa baik lokal, nasional maupun international.

Entitas yang berelasi dengan Pemerintah dapat berupa entitas yang dikendalikan atau dipengaruhi sevara signifikan oleh Kementerian Keuangan atau Pemerintah Daerah yang merupakan Pemegang Saham entitas, atau entitas yang dikendalikan oleh Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementerian Badan Usaha Milik Negara sebagai kauasa pemegang saham.

Seluruh transaksi dan saldo yang signifikan dengan pihak berelasi diungkapkan dalam Catatan yang relevan.

vii. A person identified in (a) (i) has significant influence over the entity or is a member of the key management personnel of the entity (or of a parent of the entity).

viii. Entities or members of the company to which the entity is part of the company, providing services to the entity’s key management personnel or to the parent entity of the reporting entity.

A government related entity is an entity that is controlled, jointly controlled, or significantly influenced by a government. Government refers to government, government agencies and similar bodies whether local, national or international.

Government related entity can be an entity which is controlled or significantly influenced by the Ministry of Finance or Local Government being the shareholders, or the entity or an entity controlled by the Government of the Republic of Indonesia represented by the Ministry of State-Owned Enterprises as shareholder’s representative.

All significant transactions and balances with related parties are disclosed in the relevant Notes

135

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Transactions with Related partiesTransaksi dengan Pihak Berelasi

Berikut adalah daftar pihak berelasi yang memiliki transaksi dengan RE:

Saldo dan transaksi dengan Pihak Berelasi adalah sebagai berikut:

Below is the list of related parties with which the company has transactions:

Balance and transaction with related Parties are as follow:

Pihak-pihak berelasi

Related Parties

Sifat Hubungan

Nature of Relationship

Sifat transaksi

Nature of Transaction

PT Bank Mandiri (Persero) TbkBUMN yang dimiliki oleh Menteri

Keuangan

SOE owned by Ministry of Finance

Rekening bank dan rekening bank dibatasi penggunaannya

Cash and Cash equivalent and restricted cash-in bank

PT Wijaya Karya BetonBUMN yang dimiliki oleh Menteri

Keuangan

SOE owned by Ministry of Finance

Transaksi jasa teknik

Engineering services transaction

Tabel Transaksi dengan Pihak Berelasi Tahun 2015-2016 (Rp juta)

Table of Transaction with Related Parties in 2015-2016 (Millions of Rupiah)

Uraian 2015 2016

Perubahan

2015-2016 (%)

Changes in

2015-2016 (%)

Description

Kas dan setara kas 90.254 37.748 -58,18 Cash and cash equivalents

Rekening bank yang dibatasi penggunaannya

1.685 97 -94,24 Restricted cash in banks

Piutang usaha 54.397 17.915 -67,07 Trade receivables

Tagihan bruto kepada pelanggan

255.559 493.731 93,2 Gross receivable from customers

Utang usaha 20.620 13.655 -33,78 Trade payables

Utang bruto kepada pelanggan

118.148 21.102 -82,14 Gross payable to customers

Pendapatan 401.459 816.212 103,31 Revenues

Jumlah 942.122 1.400.460 48,65 Total

136

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

Transaction Fairness

The Company Policies Regarding Review Mechanisms on Transactions and Compliance Regulations of Related Parties Transactions

Kewajaran Transaksi

Kebijakan Perusahaan Tentang Mekanisme Review atas Transaksi dan Pemenuhan Peraturan Terkait

Seluruh transaksi dengan pihak berelasi telah sesuai dengan kebijakan dan syarat yang telah disepakati kedua belah pihak, sehingga RE menganggap bahwa semua transaksi masih dalam batas wajar sesuai dengan PSAK No.7 (Revisi 2010) tentang Pengungkapan Pihak-Pihak Berelasi. Hal Ini mengindikasikan bahwa RE telah melakukan transaksi dengan pihak yang berelasi secara wajar.

Mekanisme review atas transaksi dengan pihak berelasi melalui proses audit baik yang dilakukan oleh auditor internal maupun auditor eksternal. Sebagai upaya untuk memastikan tingkat kewajaran transaksi dan kesesuaian dengan standar akuntansi yang berlaku umum di Indonesia, laporan transaksi afiliasi di atas telah diaudit oleh Auditor.

All transactions with related parties are in compliance with the policies and requirements that have been agreed upon by both parties, RE assumes that all transactions are in fairness in accordance with SFAS No.7 (2010 Revised) regarding Related Party Disclosures. This indicates that RE has performed transactions with related parties fairly.

The review mechanism on transactions with related parties through audit processes by both internal and external auditors. as an attempt to ensure the fairness level of transactions and compatibility with the Indonesian Financial Accounting Standards, Affiliate transaction statements above has been audited by the Auditor

Series 1

0

2000

4000

6000

8000

10.000

12.000

14.000

Tabel Transaksi dengan Pihak Berelasi Tahun 2015-2016 (Rp juta)Table of Transaction with Related Parties in 2015-2016 (Millions of Rupiah)

2015 2016

137

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

INfORMASI DAN fAKTA MATERIAL yANG TERJADI SETELAH TANGGAL LAPORAN AKUNTAN

REALISASI PENGGUNAAN DANA HASILPENAWARAN UMUM

Informasi dan Fakta Material yang Terjadi Setelah Tanggal Laporan Akuntan

The Initial Public Offering Proceed Realization

Selama tahun 2016, tidak terdapat informasi dan fakta material yang terjadi setelah tanggal laporan akuntan yang berpengaruh terhadap kinerja RE.

Sampai dengan 31 Desember 2016, Perusahaan bukan merupakan perusahaan go-public dan belum melakukan aktivitas penawaran umum, sehingga tidak terdapat informasi mengenai total perolehan dana, rencana penggunaan dana, rincian penggunaan dana, saldo dan perubahan penggunaan dana atas realisasi penggunaan dana hasil penawaran umum.

Selama tahun 2016, tidak terdapat informasi dan fakta material yang terjadi setelah tanggal laporan akuntan yang berpengaruh terhadap kinerja RE.

As of December 31, 2016, the Company has not a go-public company and has not made any public offering activities, there is no information regarding total fund obtained, budget plan, details of budget plan, balance and changes in fund utilization on fund realization of initial public offering.

138

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

PERUBAHAN PERATURAN DAN DAMPAKNyA TERHADAP KINERJA PERUSAHAANChanges in Regulation and their Impact to the performance of the Company

Selama tahun 2016 tidak terdapat perubahan perundang-undangan yang berpengaruh signifikan terhadap RE, sehingga tidak terdapat informasi mengenai perubahan peraturan perundang-undangan dan dampaknya terhadap RE

During 2016, there is no change in laws and regulations that has a significant effect toward RE, there is no information regarding changes in laws and legislations and its impact toward RE.

PROGRAM KEPEMILIKAN SAHAM OLEH KARyAWAN DAN/ATAU MANAJEMEN (ESOP DAN/ATAU MSOP)Employee and/or Management Shares Ownership Program (ESOP and/or MSOP)

Sampai dengan tahun 2016, RE bukan merupakan perusahaan publik. Sehingga RE tidak melaksanakan program atau memiliki kebijakan kepemilikan saham Perusahaan untuk karyawan dan/atau manajemen yang dilakukan melalui penawaran saham atau penawaran opsi saham dalam rangka kompensasi kepada Karyawan, Direksi dan Dewan Komisaris. Oleh sebab itu Perusahaan tidak memiliki informasi terkait ESOP (Employee Stock Option Program) dan MSOP (Management Stock Option Program) baik jumlah saham dan realisasinya, jangka waktu, persyaratan karyawan dan/atau manajemen yang berhak maupun harga exercise.

As of 2016, RE is not a public-company. RE does not implement the program or has shares ownership policy of the Company for employees and/or management performed through shares or stock option offering in the framework of compensation to the Employee, the Board of Director and the Board of Commissioner. Therefore, the Company have not any information related to the ESOP (Employee Stock Option Program) and MSOP (Management Stock Option Program) either the shares number and the realization, time period, eligible of employee and/or management requirements and exercise price.

139

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

PERUBAHAN KEBIJAKAN AKUNTANSIThe Changes in Accounting Policy

Pengesahan amandemen dan penyesuaian atas PSAK dan ISAK yang telah diterbitkan oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia (“DSAK-IAI”) di tahun 2015 dan 2016 berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai pada atau setelah tanggal 1 Januari 2016, adalah sebagai berikut:

Standar dan implementasi standar baru

• PSAK 70: Akuntansi Aset dan Liabilitas Pengampunan Pajak

• ISAK 30: Pungutan

Penyesuaian 2015

• PSAK 5: Segmen Operasi

• PSAK 7: Pengungkapan Pihak-pihak Berelasi

• PSAK 13: Properti Investasi

• PSAK 16: Aset Tetap

• PSAK 19: Aset Takberwujud

• PSAK 22: Kombinasi Bisnis

• PSAK 25: Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntansi dan Kesehatan

• PSAK 53: Pembayaran Berbasis Saham

• PSAK 68: Pengukuran Nilai Wajar

Amandemen

• PSAK 4: Laporan Keuangan Tersendiri tentang Mteode Ekuitas dalam Laporan Keuangan Tersendiri

• PSAK 15: Investasi Pada Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama tentang Entitas Investasi: Penerapan Pengecualian Konsolidasi

• PSAK 16: Aset Tetap tentang Klasifikasi Metode yang Diterima untuk Penyusutan dan Amortisasi

• PSAK 24: Imbalan Kerja tentang Program Imbalan Pasti: Iuran Pekerja

• PSAk 65: Laporan Keuangan Konsolidasian tentang Entitas Investasi Penerapan Pengecualian Konsolidasi

• PSAK 66: Pengaturan Bersama tentang Akuisisi Kepentingan daam Operasi Bersama

• PSAK 67: Pengungkapan Kepentingan Dalam Entitas Lain tentang Entitas Investasi Penerapan Pengecualian Konsolidasi

Amandemen standar dan interpretasi berikut dengan penerapan dini diperkenankan yaitu:

• PSAK 1 (Amandemen 2015): Penyajian Laporan Keuangan

Ratification of amendments and improvements of SFAS and ISFAS issued by the Financial Accounting Standard Board (“DSAK-IAI”) in 2015 and 2016 effective for the year beginning on or after January 1, 2016, are as follows:

New Standards and Standards implementation

• SFAS 70: Accounting for Tax Amnesty Assets and Liabilities

• ISFAS 30: Levies

Improvement 2015

• SFAS 5: operating Segments

• SFAS 7: Related Party Disclosures

• SFAS 13: Investments property

• SFAS 16: Property, Plant and Equipment

• SFAS 19: Intangible Assets

• SFAS 22: Business Combination

• SFAS 25: Accounting Policies, Changes in Accounting Estimates and Errors

• SFAS 53: Share-Based Payments

• SFAS 68: Fair Value Measurement

Amendments

• SFAS 4: Separate Financial Statements regarding Equity Method in Separate Financial Statements

• SFAS 15: Investment in Associates and Joint Venture regarding Investment Entities: Applying the Consolidated Exception

• SFAS 16: Property, Plant and Equipment regarding Clarification of Acceptable Methods of Depreciation and Amortization.

• SFAS 24: Employee Benefits regarding Defined Benefit Plans: Employee Contributions

• SFAS 65: Consolidated Financial Statements about Investment Entities: Applying the Consolidation Exception.

• SFAS 66: Joint Arrangements regarding Accounting for Acquisition of interest in Joint Operation

• SFAS 67: Disclosures of Interest in Other Entities regarding Investment Entities: Applying the Consolidated Exception.

Amendments and interpretations of standards with early adoption is permitted are as follows:

• SFAS 1 (Amendment 2015): Presentation of Financial Statements

140

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

• PSAK 3 (Penyesuaian 2016): Laporan Keuangan Intern

• PSAK 24 (Penyesuaian 2016): Imbalan Kerja

• PSAK 58 (Penyesuaian 2016): Aset Tidak Lancar yang Dimiiki untuk Dijual dan Operasi yang Dihentikan

• PSAK 60 (Penyesuaian 2016): Instrumen Keuangan Pengungkapan

• ISAK 31 (2015): Interpretasi atas Rauang Lingkup PSAK 13: Properti Investasi

• ISAK 32 (2017): Definisi dan Hierarki Standar Akuntasni Keuangan

Amandemen standar dan interpretasi berikut efektif untuk periode yang dimulai pada atau setelah 1 Januari 2018, dengan penerapan dini diperkenankan yaitu:

• PSAK 69 (2015): Agrikultur

• PSAK 16 (Amandemen 2015): Aset tetap

• PSAK 2 (Amandemen 2016): Laporan Arus Kas

• PSAK 46 (Amandemen 2016): Pajak Penghasilan

• SFAS 3 (Improvement 2016) Intern Financial Reporting

• FSAS 24 (Improvement 2016): Employee Benefits

• SFAS 58 (Improvement 2016): Non-Current Asset held for Sale and Discontinued Operation

• SFAS 60 (Improvement 2016): Financial Instrument Disclosure

• ISFAS 31 (2015): Interpretation on Scope of SFAS 13: Investment Property

• ISFAS 32 (2017): Definition and Hierarchy of Finance and Accounting Standards

Amendments and interpretations of standards which will effectively applied on or after January 1, 2018, with early adoption is permitted, are as follows:

• SFAS 69: Agriculture

• SFAS 16 (Amendment 2015): Property, Plant and Equipment

• SFAS 2 (Amendment 2016): Statement of Cash Flows

• SFAS 46 (Amendment 2016): Income Tax

141

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

INfORMASI KEUANGAN yANG MENGANDUNG KEJADIAN LUAR BIASA DAN JARANG TERJADI

KEY PERFORMANCE INDICATOR (KPI)

Material Facts and Information after the Reporting Period

Berdasarkan Laporan Keuangan Konsolidasian tahun 2016 yang telah diaudit dan dilaporkan, selama tahun 2016 tidak terdapat informasi keuangan yang mengandung kejadian luar biasa dan jarang terjadi.

Salah satu indikator untuk menilai tingkat pencapaian kinerja Perusahaaan adalah dengan melihat pencapaian Key Performance Indicator (KPI) Perusahaan. KPI merupakan suatu ukuran kinerja yang bersifat kuantitatif, yang disetujui sebelumnya oleh Manajemen dan merupakan cerminan faktor-faktor penentu keberhasilan Perusahaan. Perusahaan tentu memiliki tujuan yang ingin diraih. Terkait dengan hal tersebut, Perusahaan menggunakan KPI sebagai cerminan dari target, progress dan pencapaian tujuan.

Memperhatikan Risalah Rapat Pemegang Saham (RUPS) PT Rekadaya Elektrika tanggal 29 Januari 2016 tentang Pengesahan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (“RKAP”) tahun 2016, Pemegang Saham Perusahaan, Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan menyepakati dan mengesahkan Kontrak Manajemen (Key Performance Indicator) (KPI) tahun 2016 sebagai berikut:

During 2016, there was no information and material facts that occurred after the reporting period that influenced into RE’s performance.

One of the indicator in assessing achievement level of the Company performance is by looking at the Company’s Key Performance Indicator (KPI) achievement. KPI is a quantitative performance measurement standard, which was previously approved by the Management and it was factors reflection in determining the success of the Company. The Company has objectives to be achieved certainly. In relation with this, the Company uses KPI as reflection on targets, progress and objective achievement.

Consider the GMS minutes of meeting of PT Rekadaya Elektrika dated January 26, 2016 regarding the Work Planning Corporate Budget (RKAP) Ratification in 2016, the Shareholders, the Board of Commissioners and the Board of Directors agreed and endorsed the Management Contract (Key Performance Indicators) (KPI) in 2016 are as follow:

KPI

Perspektif Keuangan dan

Pasar

Perspektif Pelanggan

Perspektif Sumber Daya

Manusia

Perspektif Kepemimpinan

Perspektif Efektifitas

Produk & Proses

Finance and Market Perspective

Customer Perspective

Human Resource

Perspective

Leadership Perspective

Product & Process

Effectiveness Perspective

142

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

No Perspektif SatuanUnit

TargetTarget

Bobotweight

1 Perspektif Keuangan dan Pasar

1.1 Laba Bersih Rp MilyarMillions of Rupiah

30.8 9

1.2 EBITDA Margin % 9 6

1.3 Nilai Kontrak Baru Rp MilyarMillions of Rupiah

1085 10

1.4 Efesiensi Biaya Pegawai % 48 6

1.5 Umur Piutang Hari-Day 30 6

2 Perspektif Pelanggan

2.1 Indeks Kepuasan Pelanggan % 75 6

2.2 Partnership Strategic Jumlah-Total 2 3

2.3 Penyelesaian Proyek FTP-1

a. PLTU Ende 2 (7MW) Waktu-Time Juni, June 2016 2

b. PLTU Kepri (2x7MW) Waktu-Time Desember, December 2016

1

c. PLTU Kendari (2x10MW) Waktu-Time Desember, December 2016

1

d. PLTU Tidore 1 (7MW) Waktu-Time Maret, March 2016

2

e. PLTU Tidore 2 (7MW) Waktu-Time Juni, June 2016 2

2.4 Pelaksanaan Proyek Penugasan dan Merah Putih

a. PLTU Timika (4x7MW) % 30 2

b. PLTU Gorontalo (2x25MW) % 80 2

c. PLTU Bima (2x10MW) % 35 2

3 Perspektif Efektifitas Produk dan Proses

3.1 Cost Performance Index (“CPI”) desimal- Decimal 1 4

3.2 Schedule Performance Index (“SPI”) desimal- Decimal 1 4

3.3 Information Capital Readliness (“ICR”) Level 3 4

4 Perspektif Sumber Daya Manusia

4.1 Human Capital Readliness (“HCR”) Level 3 6

4.2 Organization Capital Readliness (“OCR”) Level 3 6

4.3 Employee Engagement Index (“EEI”) % 7 4

5 Perspektif Kepemimpinan

Good Corporate Governance (“GCG”) Skor-Score 75 4

Enterprise Risk Management (“ERM”) Level 3.25 4

Kriteria Baldrige Skor-Score 325 4

Jumlah 100

Berdasarkan tabel penilaian diatas, tingkat kesehatan RE pada tahun 2016 digolongkan dalam kondisi “SEHAT” kategori “AAA” dengan nilai “96,54”.

Tabel Pencapaian/Realisasi KPI Perusahaan Tahun 2016

143

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

RealisasiRealization

PencapaianAchievement

NilaiNilai Perspective

Finance and Market Perspective

73.56 238.82% 9 Net Income

12.71 141.24% 6 EBITDA Margin

2,117.30 195.14% 10 New Contract Value

48 100.00% 6 Personnel Expense Efficiency

8.31 360.98% 6 Receivables Life

Customer Perspective

75.53 100.71% 6 Customer Satisfaction Index

3 150.00% 3 Partnership Strategic

FTP-1 Project Settlement

Proses CommisioningCommissioning Process

- 1.44 a. SPP of Ende 2 (7MW)

Pengajuan Proposal FACFAC Proposal Submission

- 0.85 b. SPP of Riau island (2 x 7MW)

Pengajuan Proposal FACFAC Proposal Submission

- 0.92 c. SPP of Kendari (2 x 10MW)

25 Nopember 2016November 25, 2016

67.12% 1.34 d. SPP of Tidore 1 (7MW)

29 Agustus 2016August 29, 2016

91.87% 1.84 e. SPP of Tidore 2 (7MW)

Assignment and Merah Putih Project Implementation

29.54 98.45% 1.97 a. SPP of Timika (4 x 7MW)

52.65 65.82% 1.76 b. SPP of Gorontalo (2 x 25MW)

4.13 11.82% 1.52 c. SPP of Bima (2 x 10MW)

Product and Process Effectiveness Perspective

1 100.00% 4 Cost Performance Index ("CPI")

0.85 85.00% 3.4 Schedule Performance Index ("SPI")

3.2 106.67% 4 Information Capital Readiness ("ICR")

Human Resource Perspective

2.94 98.00% 5.88 Human Capital Readliness ("HCR")

2.9 96.67% 5.8 Organization Capital Readliness ("OCR")

75 107.14 4 Employee Engagement Index ("EEI")

Leadership Perspective

75.02 100.03% 4 Good Corporate Governance ("GCG")

3.1 95.38% 3.82 Enterprise Risk Management ("ERM")

377 116.00% 4 Baldrige Criteria

96.54 Total

According to the assessment table above, the soundness level of RE in 2016 is classified as “Health” in category “AAA” with the score of “96.54

Table of KPI Achievement/Realization of the Company in 2016

144

pendahuluanIntroduction

laporan manajemenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan pembahasan manajemen Management Discussion and Analysis

INfORMASI KEBERLANGSUNGAN USAHABusiness Continuity Information

Sampai dengan tahun 2016, tidak terdapat tidak hal-hal yang berpengaruh signifikan terhadap kelangsungan usaha RE. Asumsi yang mendasari manajemen meyakini hal tersebut ditunjukkan dalam analisis SWOT yang terdiri dari analisis kekuatan (strengths), kelemahan (weaknesses), peluang (opportunities) dan hambatan (threats). Hal ini dimuat dalam Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP) 2017-2021.

Kekuatan (Strength)

• RE sebagai anak perusahaan PT PJB yang merupakan bagian dari grup PLN

• Memiliki kompetensi dan pengalaman dalam pelaksanaan proyek EPC ketenagalistrikan, pembangkit maupun transmisi dan gardu induk

• Memiliki jaringan kemitraan dengan pabrikan lokal/dalam negeri untuk peningkatan nilai TKDN

Kelemahan (Weakness)

• Keterbatasan kemampuan pendanaan sebagai modal kerja karena terikat dalam Global Bond PLN

• Pengembangan standar prosedur yang belum efektif sesuai best practice EPC

• Tingkat turnover karyawan yang tinggi

• Inovasi dan riset pasar dalam pengembangan bisnis berjalan secara lambat

Peluang (Opportunity)

• Peluang dalam program kelistrikan 35 GW

• Berdasarkan riset dari MGI memaparkan bahwa Indonesia akan menjadi Negara dengan perekonomian terbesar ketujuh secara global pada 2030

• PERMEN No. 52 tahun 2012, mengenai mewajibkan keikutsertaan EPC Nasional

• KEPMEN BUMN No. 15 Tahun 2012, kerjasama strategis dan sinergi BUMN dan anak perusahaannya

• KEPRES No.14 Tahun 2017, mengenai percepatan pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan melalui penugasan BUMN dan anak perusahaannya

Ancaman (Threat)

• Fluktuasi nilai tukar IDR terhadap USD

• Kebutuhan material utama proyek masih impor dari luar negeri

As of 2016, there are no case that significantly affect to the RE’s business continuity. The assumptions that underlying the management believe that shown in the SWOT analysis consisting of strengths, weaknesses, opportunities and threats. It is stipulated in the Long-Term Plan of the company (RJPP) in 2017-2021.

Strength

• RE as a subsidiary of PT PJB which is part of the PLN group

• Having competencies and experiences in the implementation of electricity, power plant and transmission and substations of EPC projects.

• Having partnership network with local/domestic manufacturers in increasing the value of TKDN.

Weakness

• Limited financing capability as the working capital because it is bounded in Global Bond PLN

• Procedure Standard Development which has not been effective according to the EPC best practice

• High employee turnover rate.

• Innovation and market research in business development are running slowly.

Opportunity

• Opportunities in 35 GW electricity program.

• Based on research from MGI, Indonesia will become the seventh largest economy globally at 2030.

• Minister Regulations No. 52 of 2012, regarding requiring the participation of the National EPC.

• Decree of the Minister of SOE No. 15 of 2012, regarding strategic and synergy cooperation of SOE and its subsidiaries.

• Presidential Decree No.14 of 2017, regarding the acceleration of electricity infrastructure development through the assignment of SOE and its subsidiaries.

Threat

• Exchange rate fluctuations of IDR towards USD.

• The main material need project are still imported from overseas.

145

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

• Tingkat persaingan bisnis kontraktor EPC yang semakin ketat dan tinggi

• Ketergantungan terhadap kebijakan dan skema dari pemberi kerja/pemilik proyek

• Integrasi ekonomi ASEAN melalui pemberlakuan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)

Dalam rangka mendukung keberlangsungan usaha perusahaan, RE menetapkan sebuah strategi bisnis yang disebut Winning Strategy (RE-WAY). Berikut penjelasan terkait Winning Strategy (RE-WAY) :

• Pelayanan yang mengutamakan kepuasan pelanggan dengan penyelesaian proyek yang berkualitas dan tepat waktu

• Peningkatan kapabilitas karyawan yang didukung dengan pelatihan pengembangan kompetensi SDM

• Strategi partnership untuk pemenuhan resources

• Peningkatan sinergi resources

• Melakukan benchmarking sebagai tolak ukur pengembangan sistem baku terhadap perusahaan sejenis

• Berkembang menemukan sistem kerja/bisnis proses yang lebih baik seiring perkembangan zaman (Perusahaan)

• Peningkatan kinerja dari segi SDM, Financial, Operasional dan Marketing

• Pengembangan usaha bisnis perusahaan EPC

• EPC contractor business competition level which is getting tighter and higher

• Dependence on policies and schemes of the project owner/employer.

• ASEAN economic integration through the enforcement of the ASEAN Economic Community (MEA).

In order to support the business continuity of the company, RE defined a business strategy called Winning Strategy (RE-WAY). Here are an explanation related to the Winning Strategy (RE-WAY):

• Services that prioritize customer satisfaction by quality and timely project completion.

• Employee capability improvement that is supported by training on competency development of human resources.

• Partnership strategy for the fulfillment of resources.

• Synergy resources improvement.

• Benchmarking as a benchmark for developing standardized systems towards similar companies.

• Evolving to find a better work system/business process along as the times progress (the Company).

• Performance enhancement in terms of HR, Financial, Operational and Marketing.

• Business development of the EPC Company.

146 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaanGood Corporate Governance

05

147LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

148

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

TATA KELOLA PERUSAHAANGood Corporate Governance

Introduction

The Implementation Foundation of Good Corporate Governance

Pendahuluan

Landasan Penerapan Tata Kelola Perusahaan

Tata Kelola Perusahaan atau Good Corporate Governance (GCG) merupakan suatu sistem yang dirancang untuk mengarahkan pengelolaan perusahaan secara profesional berlandaskan prinsip-prinsip transparansi, akuntabilitas, responsibilitas, independen serta kewajaran dan kesetaraan. Tujuan utama dilaksanakannya GCG adalah untuk mengoptimalkan nilai perusahaan bagi pemegang saham dan pemangku kepentingan lainnya dalam jangka panjang.

Perusahaan menyakini bahwa pelaksanaan prinsip-prinsip GCG secara konsisten akan memperkuat posisi Perusahaan dalam menghadapi persaingan usaha, meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam mengelola sumber daya, memaksimalkan nilai Perusahaan dalam jangka panjang serta meningkatkan kepercayaan para stakeholders.

Implementasi GCG bagi Perusahaan tidak hanya dipandang sebagai bagian dari pemenuhan atau kepatuhan terhadap regulasi akan tetapi juga sebagai kebutuhan dalam meningkatkan kinerja Perusahaan. Implementasi GCG yang telah dilakukan oleh Perusahaan tidak akan terlaksana dengan baik tanpa acuan yang jelas. Oleh karena itu, dasar penerapan GCG yang menjadi acuan Perusahaan adalah sebagai berikut:

Good Corporate Governance (GCG) is a system which is designed for directing company’s management professionally, based on the principles of transparency, accountability, responsibility, independence, fairness and equity. The main purpose of GCG implementation is to optimize long-term corporate value for shareholders and other stakeholders.

The Company believes that the implementation of GCG principles consistently will strengthen the Company’s position in dealing with business competition, increasing the effectiveness and efficiency in managing resources, maximizing corporate value in the long term and increasing trust from the stakeholders.

The implementation of GCG for the Company is not just considered as a part of compliance to the regulations but as a necessity in improving the performance of the Company. GCG implementation which has been conducted by the Company will not be implemented properly without a clear guidance. Therefore, the basic of GCG implementation which becomes the guidance for the company are as follows:

Perusahaan menilai bahwa salah satu yang terpenting dalam pengembangan sebuah Perusahaan menjadi lebih baik adalah Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Corporate Governance (GCG). Oleh karena itu, seluruh anggota Direksi dan Dewan Komisaris beserta

jajaran manajemen Perusahaan berkomitmen menerapkan praktik GCG sesuai dengan standar best practice yang berlaku.

The Company believes that one of the most important things in developing a better Company is Good Corporate Governance (GCG). Therefore, the entire members of the Board of Directors and the Board of Commissioners and the management of the Company are committed by applying

GCG practices in accordance with the prevailing best standards practice.

149

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Corporate Commitment into GCG Implementation

Komitmen Perusahaan Dalam Penerapan GCG

Penerapan tata kelola perusahaan yang baik adalah faktor penting dalam memelihara kepercayaan pemegang saham dan pemangku kepentingan. Perusahaan meyadari penerapan GCG bukan sekedar memenuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku melainkan elemen fundamental yang melandasi setiap aktivitas Perusahaan. Dengan penerapan GCG yang konsisten dan berkelanjutan diharapkan akan lahir standar kerja yang berkualitas dan berlandaskan etika yang dalam jangka panjang akan meningkatkan nilai Perusahaan sehingga kepentingan shareholder dan stakeholder tetap terlindungi dengan baik.

The implementation of Good Corporate Governance is an important matter in maintaining trust from the shareholders and the stakeholders. The Company realizes that the implementation of GCG not just to comply the prevailing laws and regulations but the fundamental elements which underlie in every activity of the Company. By the GCG implementation consistently and sustainably it is expected generated the high-quality work and ethical standards will improving the corporate value in the long-term so that the interests of shareholders and stakeholders are protected well.

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas.

2. Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Per-01/MBU/2011 tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara.

3. Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Per.09/MBU/2012 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Per-01/MBU/2011 tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara.

4. Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Per-10/MBU/2012 tentang Organ Pendukung Dewan Komisaris/Dewan Pengawas BUMN.

5. Pedoman Umum Good Corporate Governance Indonesia Tahun 2006.

6. Anggaran Dasar Perusahaan.

Berbagai ketentuan tesebut dirangkum ke dalam sebuah kebijakan perusahaan yang disesuaikan dengan nilai-nilai Perusahaan berupa Pedoman Tata Kelola Perusahaan, Pedoman Etika Perusahaan, Board Manual, Kebijakan Whistle Blowing System (WBS) dan Kebijakan Pengendalian Gratifikasi. Pedoman tersebut diharapkan mampu memberikan gambaran yang jelas terkait penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik sejalan dengan jati diri Perusahaan, sehingga implementasi GCG yang dilakukan Perusahaan dapat menunjang terwujudnya visi dan misi Perusahaan.

1. Republic of Indonesia Law Number 40 of 2007 regarding Limited Company.

2. Regulation of State Minister for State-Owned Enterprises Per-01/MBU/2011 regarding the Implementation of Good Corporate Governance for State-Owned Enterprises.

3. Regulation of State Minister for State-Owned Enterprises Per.09/MBU/2012 regarding Amendment to the Regulation of State Minister of State-Owned Enterprise Per-01/MBU/2011 on the Implementation of Good Corporate Governance in State-Owned Enterprises.

4. Regulation of State Minister for State Owned Enterprises Per-10/MBU/2012 regarding Supporting Organs for the Board of Commissioners/the Board of Trustees of State-Owned Enterprise.

5. Code of Good Corporate Governance of Indonesia in 2006.

6. The Company’s Articles of Association.

Various requirements are summarized into company’s policy that is aligned with the Corporate values of Code of Good Corporate Governance, Code of Conduct, Board Manual, Whistle Blowing System (WBS) Policy and Gratification Control Policy. Those guidelines are expected to provide a clear description related to the implementation of Good Corporate Governance in line with the corporate identity, so that the implementation of GCG, conducted by the Company could support the realization of the vision and mission of the Company.

150

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Dengan berlandaskan pada pandangan tersebut di atas, seluruh manajemen dan segenap jajaran Perusahaan memiliki komitmen yang tinggi dalam mengimplementasikan dan menyempurnakan praktik tata kelola perusahaan secara berkesinambungan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan standar best practices GCG. Komitmen tersebut diwujudkan antara lain dengan membuat infrastruktur GCG yang melandasi penerapan GCG di lingkungan Perusahaan sekaligus menjadi pedoman bagi organ utama Perusahaan dalam penerapan Tata Kelola Perusahaan.

Abiding the above view, all managements and levels of the Company have a high commitment in implementing and improving corporate governance practices on an ongoing basis in accordance with the prevailing laws and regulations and GCG best practices standards. This commitment is realized by creating GCG infrastructure underlying GCG implementation within the Company and serves as guidelines for the Company’s main organ in Corporate Governance implementation.

The Structure and Mechanism of Corporate Governance

Struktur dan Mekanisme Tata Kelola PerusahaanSesuai dengan Undang-undang Nomor 40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas (UU PT), struktur tata kelola Perusahaan secara garis besar tergambarkan pada organ utama perusahaan yaitu Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), Dewan Komisaris dan Direksi. Sebagai infrastruktur pendukung dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawabnya, di bawah Dewan Komisaris telah dibentuk Komite Audit dan Sekretaris Dewan Komisaris. Demikian juga di bawah Direksi telah dibentuk unit kerja yang bertanggung jawab dalam implementasi GCG, yang terdiri dari Sekretaris Perusahaan, Satuan Pengawas Internal dan Satuan Corporate Planning Control dan Compliance (CPCC).

In accordance with Law No. 40 of 2007 regarding Limited Liability Company (UU PT), the corporate governance structure of the company which outlined in the main organ of the company, that is General Meeting of Shareholders (GMS), the Board of Commissioners and the Board of Directors. As a supporting infrastructure in the implementation of its duties and responsibilities, under the Board of Commissioners, the Audit Committee and the Secretary of the Board of Commissioners have been established. Similarly, under the Board of Directors, a responsible working unit in the implementation of GCG have been established, consisting of Corporate Secretary, Internal Control Unit and Corporate Planning Control and Compliance Unit (CPCC).

RUPS

Dewan Komisaris

Komite Audit Sekretaris Dewan Komisaris

Sekretaris Perusahaan &

CPCC

Satuan Pengawas

Internal

Satuan Corporate Planning Control dan Compliance

(CPCC)

Direksithe Board of

Commissioners

General Meeting of Shareholders

Audit Committee the Board of

Commissioners Secretary

Corporate Secretary and

CPCC

Internal Audit Unit Corporate

Planning Control Compliance Unit

the Board of Directors

Struktur Tata Kelola PerusahaanThe Structure of Corporate Governance

151

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Berdasarkan struktur tata kelola Perusahaan di atas, masing-masing Organ Perusahaan mempunyai peran penting dalam penerapan GCG dan menjalankan fungsi, tugas, dan tanggung jawabnya untuk kepentingan Perusahaan. RUPS merupakan Organ Perseroan yang memiliki wewenang yang tidak dilimpahkan kepada Dewan Komisaris dan Direksi. Direksi bertanggung jawab penuh atas pengelolaan Perusahaan sesuai amanah yang diberikan, sedangkan Dewan Komisaris bertanggung jawab melakukan pengawasan terhadap pengelolaan yang dilakukan oleh Direksi serta melakukan penasihatan. Dewan Komisaris dan Direksi diangkat dan diberhentikan oleh RUPS sehingga Dewan Komisaris dan Direksi bertanggung jawab langsung kepada RUPS. Pemegang Saham tidak dapat melakukan intervensi terhadap tugas, fungsi dan wewenang Dewan Komisaris dan Direksi sesuai dengan Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Based on the Corporate Governance structure, the Corporate Organ respectively has an important role in the implementation of GCG and conducts its functions, duties and responsibilities for the interest of the Company. The GMS is an organ of the Company which has own authority which is not delegated to the Board of Commissioners and the Board of Directors. The Board of Directors is fully responsible for the management of the Company in accordance with the mandate given, while the Board of Commissioners is responsible for supervision to the management of the Board of Directors and advisory. The Board of Commissioners and the Board of Directors are appointed and dismissed by the GMS that the Board of Commissioners and the Board of Directors are directly responsible to the GMS. Shareholders are not allowed to intervene into the duties, functions and authorities of the Board of Commissioners and the Board of Directors in accordance with the Articles of Association and prevailing laws and regulations.

The Responsible Party of Corporate Governance Implementation

Penanggung Jawab Penerapan Tata Kelola Perusahaan

Keberhasilan penerapan GCG di Perusahaan salah satunya dapat diukur dari sejauh mana efektivitas pelaksanaan program-program GCG yang dijalankan Perusahaan. Untuk itu Direksi menetapkan Direktur Umum yang saat ini dijabat oleh Sdr. Dedi Budi Utomo (Plt. Direktur Umum) sebagai penanggung jawab dalam penerapan GCG. Untuk pelaksanaan program-program GCG di Perusahaan dikoordinir oleh Sekretaris Perusahaan dan Satuan CPCC.

One of the success of GCG implementation in the Company can be measured from the frequency of the effectiveness of the GCG implementation programs undertake by the Company. Therefore, the Board of Directors assigned the General Director currently held by Mr. Dedi Budi Utomo (Acting as General Director) as a responsible for the GCG implementation. For the GCG programs implementation in the Company coordinated by the Corporate Secretary and the CPCC Unit.

152

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAMThe General Meeting of Shareholders

RUPS merupakan Organ Perusahaan yang memiliki semua kewenangan yang tidak diberikan kepada Dewan Komisaris dan Direksi dalam batas yang ditentukan oleh Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku. RUPS berfungsi sebagai sarana bagi Pemegang Saham dalam mengarahkan jalannya Perusahaan. RUPS juga merupakan forum dimana Dewan Komisaris dan Direksi melaporkan dan mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugas, kinerja dan juga rencana kerjanya kepada Pemegang Saham.

Pada tahun 2016, Perusahaan telah menyelenggarakan 2 (dua) kali RUPS yaitu RUPS Persetujuan Laporan Tahunan dan Pengesahan Laporan Keuangan Tahun Buku 2015 serta RUPS Sirkuler Pengesahan RKAP. Seluruh kegiatan RUPS telah dilaksanakan Perusahaan sesuai ketentuan yang berlaku, baik terkait tempat, pemberitahuan, pemanggilan RUPS, pimpinan dan berita acara RUPS berikut ketentuan kuorum, hak suara dan keputusan RUPS.

The GMS is an organ of the Company that has the authorities which is not delegated to the Board of Commissioners and the Board of Directors within the limitation as stipulated in the Articles of Association and the prevailing laws and regulations. The GMS serves as a facility for the Shareholders in directing the Company’s operations. The GMS is also a forum where the Board of Commissioners and the Board of Directors report and responsible for duties implementation, performance, performance and work plan to the Shareholders.

In 2016, the Company has held twice (2) General Meeting of Shareholders that is the GMS of Approval of the Annual Report and the Ratification of the Audited Financial Statements for the Financial Year of 2015 and the circular GMS of the ratification of the Work Planning Corporate Budget (RKAP). All activities of the GMS have been executed by the Company in accordance with the prevailing regulations, either related to the place, notification, GMS announcement, Leaders and minutes of meeting of the GMS including the provisions of the quorum, voting rights and resolutions of the GMS.

RUPS merupakan lembaga yang memiliki wewenang tertinggi dalam organisasi tata kelola Perusahaan sekaligus merupakan forum utama bagi Pemegang Saham untuk menggunakan

hak dan wewenangnya terhadap manajemen Perusahaan.

GMS has the highest authority in the corporate governance organization and the main forum for the Shareholders to use their rights and authorities towards the management of the Company.

153

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tabel Penyelenggaran RUPS Tahun 2016Table of GMS Implementation in 2016

RUPS Pengesahan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) Persetujuan RKAP dan Kontrak Manajemen Tahun 2016

RUPS Ratification of the Work Planning Corporate Budget (RKAP) and the Management Contract in 2016

Waktu pelaksanaan: 29 Januari 2016

Implementation Date : January 29, 2016

Agenda - Agendas: Keputusan-Resolutions:

Persetujuan dan Pengesahan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) Tahun 2016

Approval and Ratification of the Work Planning Corporate Budget (RKAP) in 2016

Setelah menilai Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) Tahun 2016 yang diajukan Direksi dan dilakukan pembahasan, serta memperhatikan pendapat dan saran Dewan Komisaris, maka RUPS memutuskan menyetujui dan mengesahkan RKAP Tahun 2016.

Having reviewed the Work Planning Corporate Budget (RKAP) 2016, proposed by the Board of Directors and discussions, and considering the opinions and advice of the Board of Commissioners, the GMS decided to approved and ratified of the Work Planning Corporate Budget in 2016.

Persetujuan dan Pengesahan Kontrak Manajemen/ Key Performance Indicator (KPI) Tahun 2016

Approval and Ratification of the Management Contract /Key Performance Indicator (KPI) in 2016

1. RUPS menyetujui dan mengesahkan Kontrak Manajemen/ Key Performance Indicator (KPI) Tahun 2016 antara Direksi, Dewan Komisaris dan Pemegang Saham PT Rekadaya Elektrika.

2. Rapat memberikan kuasa kepada Pemegang Saham Mayoritas untuk menandatangani Kontrak Manajemen Tahun 2016 dengan Direksi & Dewan Komisaris.

1. The GMS approved and ratified the Management Contract/Key Performance Indicator (KPI) for 2016 between the Board of Directors, the Board of Commissioners and Shareholders of PT Rekadaya Elektrika.

2. The GMS granted authority to the majority shareholders to sign the Management Contract 2016 with the Board of Directors & the Board of Commissioners.

RUPS Persetujuan Laporan Tahunan dan Pengesahan Laporan Keuangan Tahun Buku 2015

the GMS of Approval of the Annual Report and the Ratification of the Audited Financial Statements for the Financial Year of 2015

Waktu Pelaksanaan: 28 April 2016

Implementation Date: April28, 2016

Agenda - Agendas: Keputusan-Resolutions:

Persetujuan Laporan Tahunan mengenai Keadaan dan Jalannya Perseroan selama Tahun Buku 2015 dan Laporan Pelaksanaan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris selama Tahun Buku 2015.

Approval for the Annual Report regarding the Company’s business performance during the Financial Year of 2015 and Supervisory Report of the Board of Commissioners during the Financial Year of 2015.

1. RUPS menyetujui dan menerima Laporan Tahunan mengenai Keadaan dan Jalannya Perseroan selama Tahun Buku 2015 yang terdiri atas: Laporan Keuangan, laporan Evaluasi Kinerja dan Laporan Kepatuhan.

2. RUPS menyetujui dan menerima Laporan Pelaksanaan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris selama Tahun Buku 2015.

1. The GMS approved and accepted the Annual Report regarding the Company’s business performance during Financial Year of 2015 which consists of: Financial Statements, Performance Evaluation Report and Compliance Report.

2. The GMS approved and accepted the Board of Commissioners Supervisory Report for Financial Year of 2015.

154

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Pengesahan Laporan Keuangan Perseroan Tahun Buku 2015 sekaligus Pemberian Pelunasan dan Pembebasan Tanggung Jawab Sepenuhnya (Volledig Acquit et de Charge) kepada Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan atas Tindakan pengurusan dan Pengawasan yang telah dijakankan selama Tahun Buku 2015

The ratification for the Company’s Financial Statements for the Financial Year of 2015 and for Discharging and Fully Releasing (Volledig Acquit et de Charge) to the Board of Directors and the Board of Commissioners of the Company for the Management and Supervision Actions during the Financial Year of 2015

1. RUPS mengesahkan Laporan Keuangan Perseroan Tahun Buku 2015 yang memuat Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian, Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian, Laporan Arus Kas Konsolidasian dan Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasian beserta penjelasannya yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Tanudiredja, wibisana, Rintis & Rekan dengan pendapat “Wajar dalam semua hal yang material” sebagaimana dimaksud dalam laporannya No. A/DC2/HSH/I/2016.

2. RUPS memberikan pembebasan sepenuhnya (Volledig Acquit et de Charge) kepada Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan atas pengurusan dan pengawasan sesuai dengan tanggung jawab dan tindakan-tindakan masing-masing yang telah dijalankan selama Tahun Buku 2015, sepanjang tindakan-tindakan tersebut tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku serta termuat dalam Laporan Keuangan yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Tanudiredja, wibisana, Rintis & Rekan.

Pengesahan dan Pembebasan tanggung jawab tersebut tidak melepaskan tanggung jawab hukum terhadap Direksi dan/atau Dewan Komisaris apabila Laporan yang diungkapkan tersebut terbukti melanggar ketentuan dan prosedur hokum yang berlaky dan/atau ternyata dikemudian hari terbukti adanya tindakan yang menyimpang dan/atau merugikan Perseroan.

1. The GMS ratified the Company’s Financial Statements for Financial Year of 2015 which contained the Consolidated Statement of Financial Position, Consolidated Statement of Comprehensive Income, Consolidated Statement of Cash Flows and Consolidated Statement of Changes in Equity and explanatory information which was audited by the Public Accounting Firm of Tanudiredja, wibisana, Rintis & Partners with the following opinion “Fairly in all material respects” as stated in its report No. A/DC2/HSH/I/2016.

2. The GMS granted a full release (Volledig Acquit et de Charge) to the Board of Directors and the Board of Commissioners of the Company for their managerial and supervisory in accordance with their respective responsibilities and actions that have been performed during Financial Year of 2015, as long as the actions are not contradiction with the prevailing laws and regulations contained in the Financial Statements that have been audited by Public Accounting Firm of Tanudiredja, wibisana, Rintis & Partners.

The ratification and discharge will not absolve any legal liability to the Board of Directors and/or the Board of Commissioners if the reports disclosed are proven to be in violation of the prevailing regulations and procedures and/or proven deviate and/or detrimental to the Company in the future.

Persetujuan Penunjukan Kantor Akuntan Publik untuk Mengaudit Laporan Keuangan Perseroan Tahun Buku 2016

The approval for the appointment of Public Accounting Firm in Auditing the Company’s Financial Statements for Financial Year of 2016

RUPS memutuskan kantor Akuntan Publik yang akan mengaudit Laporan Keuangan Perseroan (General Audit) tahun buku 2016 adalah sama dengan Kantor Akuntan Publik yang akan mengaudit Laporan Keuangan Perseroan (General Audit) tahun buku 2016 dalam rangka efektivitas konsolidasi laporan keuangan antara Perseroan dengan PT PJB selaku Perusahaan Induk.

The GMS appointed the Public Accountant Firm to audit the Financial Statements of the Company (General Audit) for the financial year of 2016 is the same as the Public Accounting Firm that audit the Financial Statements of the Company (General Audit) for the financial year of 2016 in order to the consolidation effectiveness of the financial statements between the Company and PT PJB as the Parent Company.

Agenda - Agendas: Keputusan-Resolutions:

155

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Penetapan Penggunaan Laba Bersih Perseroan Tahun Buku 2015, Tantiem bagi Direksi & Dewan Komisaris dan Bonus bagi Karyawan Tahun 2015, serta Remunerasi Direksi & Dewan Komisaris.

Determination of the Company’s Net Income for Financial Year of 2015, Tantiem for Board of Directors & the Board of Commissioners and the Employees Bonus in 2015, and Remuneration for the Board of Directors & the Board of Commissioners.

1. RUPS memberi kuasa kepada Pemegang Saham mayoritas untuk menetapkan penggunaan atas laba bersih tahun 2015 selambat-lambatnya 30 Juni 2016.

2. RUPS memberi kuasa kepada Pemegang Saham mayoritas untuk menetapkan Tantiem bagi Direksi dan Dewan Komisaris, serta Bonus bagi karyawan untuk tahun buku 2015 selambat-lambatnya 30 Juni 2016.

3. RUPS memberikan kuasa kepada Pemegang Saham mayoritas untuk menetapkan remunerasi bagi Direksi dan Dewan Komisaris setelah menerima hasil kajian dari Direksi yang telah mendapatkan rekomendasi dari Dewan Komisaris. Kajian tersebut harus disampaikan kepada Pemegang Saham mayoritas selambat-lambatnya 30 Juni 2016.

1. The GMS granted authority to the majority shareholders to determine the allocation of net income in 2015 on June 30, 2016 at the latest.

2. The GMS granted authority to the majority shareholder to determine Tantiem for the Board of Directors and the Board of Commissioners and the Employee Bonus for the financial year of 2015 on June 30, 2016 at the latest.

3. The GMS granted authority to the majority shareholders to determine the Board of Directors and the Board of Commissioners remuneration upon receiving the results of the review of the Board of Directors which has receiving recommendation from the Board of Commissioners. That review shall be submitted to the majority shareholders on June 30, 2016 at the latest.

Agenda - Agendas: Keputusan-Resolutions:

156

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

DEwAN KOMiSARiSThe Board of Commissions

Dewan Komisaris adalah Organ Perusahaan yang bertanggung jawab kepada Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS). Dewan Komisaris bertugas dan bertanggung jawab secara kolektif untuk melakukan pengawasan dan memberikan nasihat kepada Direksi secara independen terkait dengan pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Direksi dalam mengelola Perusahaan serta memastikan bahwa Perusahaan melaksanakan GCG. Dalam melaksanakan fungsi pengawasan, Dewan Komisaris dibantu oleh organ pendukung yang ada di bawahnya yang terdiri dari Komite dan Sekretaris Dewan Komisaris.

The Board of Commissioners is the organ of the Company that is responsible to the General Meeting of Shareholders (GMS). The Board of Commissioners have duty and responsibility collectively for supervising and giving advise the Board of Directors independently related to the implementation of the duties and responsibilities of the Board of Directors in managing the Company and ensuring that the Company implements GCG effectively. In implementing the supervisory functions, the Board of Commissioners assisted by the supporting organs under the Board of Commissioners consisting of the Committee and Secretary of the Board of Commissioners.

Dewan Komisaris bertugas dan bertanggung jawab secara kolektif untuk melakukan pengawasan dan memberikan nasihat kepada Direksi secara independen terkait dengan

pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Direksi dalam mengelola Perusahaan.

The Board of Commissioners have duty and responsibility collectively for supervising and giving advised to the Board of Directors independently, related to the implementation of duties and

responsibilities of the Board of Directors in managing the Company.

The Board of Commissioners Working Guidelines and Procedures

Pedoman dan Tata Tertib Kerja Dewan Komisaris

Dalam menjalankan tugas dan fungsinya, Dewan Komisaris mengacu pada Anggaran Dasar dan Board Manual yang mengatur terkait Tata Tertib dan Tata Cara Menjalankan Pekerjaan Dewan Komisaris yang disusun berdasarkan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku. Hal-hal yang diatur dalam pedoman tersebut diantaranya: (1) Standar Etika, (2) Prinsip Pegambilan Keputusan, (3) Pengangkatan dan Pemberhentian Dewan Komisaris, (4) Tugas dan Wewenang Dewan Komisaris, (5) Prosedur Pengawasan Dewan Komisaris, (6) Rapat Dewan Komisaris, (7) Rencana Kerja Tahunan Dewan Komisaris, (8) Organ Pendukung Dewan Komisaris, (9) Penilaian Kinerja Dewan Komisaris, (10) Remunerasi Dewan Komisaris, (11) Hubungan Dewan Komisaris dengan Pihak Eksternal, (12) Independensi dan Benturan Kepentingan, (13) Pelaksanaan GCG.

In performing its duties and functions, the Board of Commissioners refer to the Articles of Association and Board Manual which regulates the Working Guidelines and Procedures of the Board of Commissioners which has been arranged based on prevailing laws and regulations. The points that have been arranged in the guidelines are :(1) Code of Conducts, (2) Decision making Principles, (3) Appointment and Dismissal of the Board of Commissioners, (4) Duties and Authorities of the Board of Commissioners, (5) Supervisory Procedures of the Board of Commissioners, (6) Meeting of the Board of Commissioners (7) Annual Work Plan of the Board of Commissioners (8) Supporting Organs of the Board of Commissioners (9) Performance Assessment of the Board of Commissioners, (10) Remuneration of the Board of Commissioners, (11) Relationship of the Board of Commissioners with the External Parties, (12) Independence and Conflict of Interest, (13) Implementation of GCG.

157

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Composition of the Board of Commissioners

Duties and Responsibilities

Komposisi Dewan Komisaris

Tugas dan Tanggung Jawab

Sampai dengan 31 Desember 2016 susunan anggota Dewan Komisaris RE berjumlah 3 (tiga) orang yang terdiri dari 1 (satu) orang Komisaris Utama dan 2 (dua) orang anggota Dewan Komisaris. Adapun komposisi dan susunan Dewan Komisaris dapat dilihat pada tabel berikut:

Dalam melaksanakan tugas, Dewan Komisaris bertanggung jawab kepada RUPS. Pertanggungjawaban Dewan Komisaris kepada RUPS merupakan perwujudan akuntabilitas pengawasan atas pengelolaan perusahaan dalam rangka pelaksanaan prinsip-prinsip GCG. Secara umum Dewan Komisaris bertugas melakukan pengawasan dan pemberian nasihat terhadap setiap aspek pengelolaan Perusahaan. Sesuai dengan pedoman kerja Dewan Komisaris, tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris RE meliputi:

1. Melakukan pengawasan terhadap kebijaksanaan pengurusan, jalannya pengurusan pada umumnya baik mengenai Perusahaan maupun usaha Perusahaan yang dilakukan oleh Direksi termasuk

AS of December 31, 2016, the composition of the Board of Commissioners members of RE are 3 (three) people, consists of 1 (one) President Commissioner and 2 (two) members of the Board of Commissioners. The composition of the Board of Commissioners can be seen in the following table:

In carrying out their duties, the Board of Commissioners are responsible to the GMS. The accountability of the Board of Commissioners to the General Meeting of Shareholders is the realization of accountability control of the management of the company in order to implement of GCG principles. Generally, the Board of Commissioners is in charge of supervising and giving advice in every aspect of the Company’s management. In accordance with the working guidelines of the Board of Commissioners, the duties and responsibilities of the Board of Commissioners of RE are:

1. Conducting supervision into the management policies, the operational management in general both regarding the Company and the Company’s business conducted by the Board of Directors,

Dengan adanya pedoman kerja Dewan Komisaris tersebut, diharapkan pelaksanaan tugas Dewan Komisaris akan lebih terarah dan efektif serta dapat digunakan sebagai salah satu alat penilaian kinerja Dewan Komisaris.

Having working guidance of the Board of Commissioners, it is expected that the duties implementation of the Board of Commissioner will be more focused and effective and can be used as one of the performance assessment of the Board of Commissioners.

Tabel Komposisi dan Susunan Dewan Komisaris Per 31 Desember 2016Table of Composition the Board of Commissioners Per December 31, 2016

Nama-Name Jabatan-PositionDasar Pengangkatan

Base of appointment

HudionoKomisaris Utama

President Commissioner

Keputusan Pemegang Saham Secara Sirkuler

GMS Circular Resolutions

Adang SudrajatKomisaris

Commissioner

Keputusan Pemegang Saham Secara Sirkuler

GMS Circular Resolutions

M. Yossy Noval AKomisaris

Commissioner

Keputusan Pemegang Saham Secara Sirkuler

GMS Circular Resolutions

158

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

pengawasan terhadap pelaksanaan RJPP, RKAP serta peraturan perundang-undangan yang berlaku untuk kepentingan Perusahaan dan sesuai dengan maksud dan tujuan Perusahaan,

2. Mengambil alih tugas dan tanggung jawab operasional selayaknya Direksi pada kondisi dimana Perusahaan tidak memiliki satu pun Direktur,

3. Mewakili Perusahaan dalam hal seluruh Direksi memiliki benturan kepentingan,

4. Memberikan rekomendasi dalam pemilihan Auditor Eksternal Perseroan kepada Pemegang Saham.

including supervision to the implementation of RJPP, RKAP and the prevailing laws and regulations to the Company’s interests and in accordance with the purposes and objectives of the Company,

2. Taking over the duties and operational responsibilities of the Board of Directors in conditions where the Company does not have any Director,

3. Representing the Company in terms of that all the Board of Directors have conflict of interest,

4. Providing recommendations in the selection of the Company’s External Auditor to the Shareholders.

Job Assignment of the Board of Commissioners

Diversity of the Board of Commissioners Composition

Pembagian Bidang Tugas Dewan Komisaris

Keberagaman Komposisi Dewan Komisaris

Dalam rangka efektivitas pelaksanaan tugas pengawasan Dewan Komisaris sekaligus perwujudan pelaksanaan prinsip-prinsip GCG, Dewan Komisaris telah melakukan pembagian tugas masing-masing anggota Dewan Komisaris sesuai dengan kompetensi masing-masing anggota Dewan Komisaris. Pada praktiknya pembagian tugas Dewan Komisaris terbagi menjadi beberapa bidang, antara lain:

Komposisi Dewan Komisaris telah memenuhi unsur keberagaman yaitu perpaduan dari sisi independensi, pendidikan, pengalaman kerja, dan usia. Seluruh Anggota Dewan Komisaris RE memiliki integritas, kompetensi dan reputasi yang baik. Dalam penetapan komposisi Dewan Komisaris telah dilakukan dengan mempertimbangkan kebutuhan dan kompleksitas Perusahaan termasuk memperhatikan unsur

In order the effective implementation of supervisory duties of the Board of Commissioners and the realization of the principles of GCG, the Board of Commissioners has assigned the duties of each member of the Board of Commissioners in accordance with the competence of each member of the Board of Commissioners. In practice, the assignment of the Board of Commissioners is divided into several areas, are as follows:

The composition of the Board of Commissioners has fulfilled the element of diversity that is harmonize side of independence, education, work experience, and age. The entire members of the Board of Commissioners of RE have good integrity, good competence and good reputation. In determining the composition of the Board of Commissioners has been performed by considering the needs and complexity of the Company

Tabel Pembagian Tugas Dewan Komisaris RE Tahun 2016Table of Job Assignment of the Board of Commissioners of RE in 2016

Nama-Name Jabatan-position Tugas-Duty

HudionoKomisaris Utama

President Commissioner

Membidangi Keuangan

In charge of Finance

Adang SudrajatKomisaris

Commissioner

Membidangi Operasional

In charge of Operational

M. Yossy Noval AKomisaris

Commissioner

Membidangi Tata Kelola dan Manajemen Risiko

In charge of Governance and Risk Management

159

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

The Independency of Board Commissioners

independensi Dewan Komisaris

Komisaris Independen merupakan anggota Dewan Komisaris yang tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, kepemilikan saham dan/atau hubungan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris lainnya dan/atau dengan Pemegang Saham utama atau hubungan lainnya dengan Perusahaan yang dapat mempengaruhi kemampuan mereka untuk bertindak independen. Saat ini Komisaris Independen RE dijabat oleh Sdr. Adang Sudrajat yang dalam pelaksanaan fungsi dan tugasnya

The Independent of the Board of Commissioners are the Board of Commissioners members that has no financial, management, share ownership and/or family relationships with other member of the Board of Commissioners and/or with any major Shareholders or other relationship with the Company that may influence their ability from acting independently. Currently, the Independent Commissioner of RE is chaired by Mr. Adang Sudrajat which in the implementation of its functions

Tabel keberagaman komposisi Dewan Komisaris Tahun 2016Table of Diversity of The Board of Commissioners Composition in 2016

keberagaman dengan tetap mempertimbangkan kebutuhan Perusahaan sesuai dengan bidang usaha yang dijalankan. Berikut keberagaman komposisi Dewan Komisaris RE per 31 Desember 2016:

including considering the elements of diversity and keep considering the Company’s needs in accordance with the business activities. The diversity of the composition of the Board of Commissioners of RE per December 31, 2016 are as follows:

NamaName

JabatanPosition

Usia & Jenis KelaminAge and Gender

PendidikanEducation

Pengalaman KerjaWork Experiences

KeahlianExpertise

Hudiono

Komisaris Utama

President Commis-

sioner

59 tahunLaki-laki

59 years oldMale

S1 Electrical Engineer, Fakultas Teknology,

Institut Teknologi Bandung

Bachelor of Electrical Engineer, Technology

Faculty, Bandung Institute of Technology

- Head Planning and Budget Control Division, PT PLN (Persero) (2010-2012)

- Direktur Keuangan PT Pembangkitan Jawa Bali

- Head Planning and Budget Control Division, PT PLN (Persero) (2010-2012)

- Financial Director of PT Pembangkitan Jawa Bali

TeknikEngineer-

ing

Adang Sudrajat

Komisaris Commis-

sioner

56 tahunLaki-laki

56 years oldMale

S1 Teknik Sipil - Institut Teknologi Bandung

Bachelor of Civil Engineer-ing-Bandung Institute of

Technology

- Kepala Divisi Konstruksi dan IPP, PT PLN (2013 – 2015)

- Kepala Divisi Konstruksi Pembangkitan, PT PLN (2014 – 2015)

- Kepala Divisi Konstruksi, PT PLN (2015 – Now)

- Head of Construction Division and IPP, PT PLN 2013-2015)

- Head of Power Plant Construction Division of PT PLN (2014-2015)

- Head of Construction Division of PT PLN (2015-present)

TeknikEngineer-

ing

M. Yossy Noval A

Komisaris Commis-

sioner

48 tahunLaki-laki

48 years oldMale

- S1 Teknik Mesin, Universitas Indonesia

- S2 Bisnis dan Teknologi, Institut Teknologi Bandung

- Bachelor of Mechanical Engineering, University of Indonesia

- Master of Business and Technology, Bandung Institute of Technology

- Senior Manajer Manajemen Resiko dan Asuransi, PT PJB (2013 – 2014)

- Kepala Satuan Manajemen Risiko, Mutu & Kinerja, PT PJB (2014)

- Kepala Satuan Manajemen Risiko Kepatuhan, PT PJB (2014 – Now)

- Senior Manager of Insurance and Risk Management, PT PJB (2013-2014)

- Head of Risk Management, Quality & Performance Unit of PT PJB (2014)

- Head of Compliance Risk Management Unit of PT PJB (2014-present)

TeknikEngineer-

ing

160

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

telah bertindak secara independen sejalan dengan prinsip-prinsip GCG tanpa adanya intervensi dari pihak manapun.

and duties has acting independently in line with the GCG principles without any intervention from any party.

The Duties Implementation Report of the Board of Commissioners in 2016

The Board of Commissioners Meeting

Meeting Frequency and Attendance Level of the Board of Commissioners

Laporan Pelaksanaan Tugas Dewan Komisaris Tahun 2016

Rapat Dewan Komisaris

Frekuensi Pertemuan dan Tingkat Kehadiran Dewan Komisaris

Dewan Komisaris melaporkan pelaksanaan tugas dan tanggung jawab kepada RUPS yang berisi catatan atas kegiatan yang dilakukan dalam melaksanakan tugas-tugas pengawasan atas jalannya pengurusan Perusahaan. Selama tahun 2016, Dewan Komisaris telah menjalankan tugas pengawasan yang merupakan mekanisme Dewan Komisaris untuk mengawasi dan memastikan bahwa pengelolaan perusahaan oleh Direksi telah berjalan sesuai dengan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) yang telah ditetapkan sehingga kinerja perusahaan dapat tercapai dengan optimal. Dewan Komisaris telah melakukan tugas pengawasan melalui rapat rutin Dewan Komisaris termasuk rapat dengan Direksi untuk membahas kinerja dan rencana Direksi.

Dewan Komisaris secara rutin mengadakan rapat, baik secara internal maupun rapat gabungan dengan Direksi dalam rangka mengkoordinasikan seluruh kegiatan Perusahaan, mengawasi dan mengantisipasi hal-hal yang mempengaruhi kinerja Perusahaan. Keputusan rapat diambil berdasarkan musyawarah untuk mufakat. Keputusan yang diambil dalam rapat Dewan Komisaris telah dicatat dan didokumentasikan dengan baik dalam risalah rapat Dewan Komisaris.

Selama tahun 2016, Dewan Komisaris telah menyelenggarakan 2 (dua) kali rapat internal dan 19 kali rapat gabungan dengan Direksi. Tingkat kehadiran anggota Dewan Komisaris dalam rapat internal dan gabungan dapat dilihat pada tabel berikut:

The Board of Commissioners report the implementation of duties and responsibilities to the General Meeting of Shareholders that contain records of activities conducted in implementing supervisory duties on the Company’s management. During 2016, the Board of Commissioners has performing supervisory duties as a mechanism of the Board of Commissioners to supervise and ensure that the management of the Company by the Board of Directors in accordance with the Work Planning Corporate Budget (RKAP) which has been stipulated that the company’s performance could be achieved optimally. The Board of Commissioners has performed the supervisory duties through regular meeting of the Board of Commissioners including meeting with the Board of Directors to discuss performance and plan of the Board of Directors.

The Board of Commissioners holds meetings regularly, either internally or jointly meeting with the Board of Directors in order to coordinate the entire activities of the Company, supervise and anticipate matters that affect to the Company’s performance. The meeting decision are taken based on deliberation and consensus. The decisions taken in the Board of Commissioners meetings have been recorded and documented in the minutes of meeting of the Board of Commissioners meeting.

During 2016, the Board of Commissioners has held 2 (two) internal meetings and 19 joint meetings with the Board of Directors. The attendance level of the Board of Commissioners members in the internal and joint meetings can be seen in the following table:

161

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

The Orientation Program for New Member of the Board of Commissioners

Program Orientasi Bagi Komisaris Baru

Anggota Dewan Komisaris yang diangkat untuk pertama kalinya diberikan program orientasi/pengenalan mengenai core business Perusahaan. Program ini bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang visi, misi dan nilai-nilai Perusahaan, kode etik dan pedoman tingkah laku, struktur organisasi, serta pedoman dan tata tertib kerja Dewan Komisaris. Program orientasi ini juga dilakukan untuk memberikan gambaran umum terhadap terhadap rencana bisnis strategis Perusahaan, garis besar tugas dan kegiatan Dewan Komisaris berdasarkan peraturan perundang-undangan lainnya yang berlaku serta terkait pelaksanaan prinsip-prinsip GCG di Perusahaan. Sepanjang tahun 2016 tidak terdapat pengangkatan anggota Dewan Komisaris yang baru sehingga tidak terdapat program pengenalan (induction) bagi Komisaris baru, namun seluruh anggota Dewan Komisaris RE yang menjabat telah mengikuti program pengenalan pada saat awal pengangkatan.

New member of the Board of Commissioners to engage in an orientation/introduction program regarding core business of the company. The program aims to provide comprehension on the vision, mission and corporate values, code of ethics and code of conduct, organizational structure, and working guidelines and procedures of the Board of Commissioners. This orientation program was also conducted to provide general overview towards the Company’s strategic business plan, the outline of duties and activities of the Board of Commissioners based on the other prevailing laws and regulations and related to the implementation of GCG principles in the Company. As of 2016, there was no appointment of new member of the Board of Commissioners that there was no orientation program, but for the entire members of the Board of Commissioners of RE have attended the orientation program at the first appointment.

Tabel Kehadiran Rapat Dewan Komisaris Tahun 2016Table of the Board of Commissioners Meeting Attendance in 2016

Nama

Name

Jabatan

Position

Rapat Internal Dewan Komisaris

Internal Meeting of the Board of Commissioners

Rapat Gabungan Direksi - Dewan Komisaris

Join Meeting the Board of Directors and the Board of Commissioners

Jumlah dan Kehadiran

Number and Attendance

Jumlah dan Kehadiran

Number and Attendance

Jumlah Rapat

Number of Meeting

Jumlah

Kehadiran

Number of Attendance

%

Jumlah Rapat

Number of

Meeting

Jumlah

Kehadiran

Number of Attendance

%

HudionoKomisaris Utama

President Commissioner

2 2 100 19 19 100

Adang Sudrajat

Komisaris

Commissioner2 2 100 19 19 100

M. Yossy Noval A

Komisaris

Commissioner2 2 100 19 19 100

162

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

The Board of Directors Working Guidelines and Procedures

Appointment and Dismissal Procedures of the Board Directors

Pedoman dan Tata Tertib Kerja Direksi (Board Charter)

Prosedur Pengangkatan dan Pemberhentian Direksi

Direksi dilengkapi Pedoman Kerja (Board Manual) dalam melaksanakan fungsi pengelolaan Perusahaan. Board Manual ini digunakan sebagai pedoman bagi anggota Direksi Perusahaan untuk memahami peran serta tindakan yang konsisten, untuk kemajuan Perusahaan dan menjaga kepentingan stakeholders. Hal-hal yang diatur dalam pedoman tersebut diantaranya: (1) Tugas, tanggung jawab dan Wewenang Direksi, (2) Hak dan kewajiban Direksi, (3) Penyelengaraan Rapat, (4) Penilaian Kinerja, (5) Independensi dan Benturan Kepentingan, (6) Organ Pendukung Direksi, (7) Hubungan dengan pihak eksternal.

Pengangkatan dan pemberhentian Direksi dilakukan berdasarkan prinsip-prinsip profesionalisme dan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (GCG). Pengangkatan dan pemberhentian anggota Direksi dilakukan oleh RUPS. Pengangkatan Direksi dilakukan setelah melalui proses uji kemampuan dan kepatutan (fit & proper test) sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku dan prinsip-prinsip GCG. Oleh karena itu seluruh anggota Direksi Perusahaan memiliki kompetensi, integritas, dan reputasi yang memadai dalam menjalankan tugas dan tanggungjawabnya. Para anggota Direksi diangkat untuk masa jabatan 5 (lima) tahun dengan tidak mengurangi hak RUPS untuk memberhentikan para anggota Direksi sewaktu-waktu. Setelah masa jabatannya berakhir, anggota Direksi dapat diangkat kembali untuk 1 (satu) kali masa jabatan.

Direksi bertanggung jawab penuh atas pengurusan Perusahaan untuk kepentingan dan tujuan Perusahaan sesuai dengan ketentuan Anggaran Dasar.

The Board of Directors are fully responsible for the management of the company for the interest and purposes of the company in accordance with the provision of the Articles of Association.

The Board of Directors are equipped by the Board Manual in implementing the Company’s management functions. This Manual Board used as a guideline for the Board of Directors members to understand the consistent roles and actions, for the progress of the Company and for the interests of stakeholders. The matters set forth in the board manual, among other: (1) Duties, responsibilities and authorities of the Board of Directors (2) Rights and obligations of the Board of Directors, (3) Meeting of the Board of Directors (4) Performance Assessment, (5) Independency and Conflict of Interest, (6) Supporting Organs of the Board of Directors, (7) Relationship with the external parties.

The appointment and dismissal of the Board of Directors refers to the principles of professionalism and Good Corporate Governance (GCG). The appointment and dismissal of the Board of Directors members are conducted by the GMS. Appointment of the Board of Directors are conducted after the fit & proper test in accordance with the prevailing laws and regulations and GCG principles. Therefore, the entire members of the Board of Directors have the adequate competency, integrity and reputation in performing their duties and responsibilities. The Board of Directors members are appointed for the term of office of 5 (five) years without disregarding to the right of the GMS to dismiss the Board of Directors members at any time. After the term of office has ended, the Board of Directors members may be reappointed for 1 (one) term of office.

DiREKSiThe Board of Directors

163

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Numbers and Composition of the Board of Directors

Jumlah dan Komposisi Direksi

Pada tahun 2016 terdapat perubahan komposisi Direksi yang menjabat di Perusahaan. Terdapat pergantian Direktur Utama dari Sdr. Henky Heru Basudewo yang figantikan oleh Sdr. Harjono sebagai PLT Direktur Utama berlaku efektif April 2016. Berdasarkan keputusan RUPS Sirkuler tanggal 5 Agustus 2016 No. 003/Re/VIII/SIR/2016 terdapat pemberhentian Sdr. Rudy Hertanto selaku Direktur Umum yang digantikan oleh Sdr. Dedy Budi Utomo yang mulai menjabat sejak tanggal 5 Agustus 2016 . Sampai dengan 31 Desember 2016 susunan anggota Direksi RE berjumlah 3 (tiga) orang yang terdiri dari PLT. Direktur Utama merangkap Direktur Niaga, Direktur Operasi dan Direktur Umum. Adapun komposisi dan susunan Direksi dapat dilihat pada tabel berikut:

In 2016, there was adjustment in the composition of the Board of Directors in the Company. Based on the circular GMS resolution dated August 5, 2016 No. 003/Re/VIII/SIR/2016 dismissal of Mr. Rudy Hertanto as General Director was replaced by Mr. Dedy Budi Utomo has served since August 5, 2016. Up to December 31, 2016 the composition of the Board of Directors members of RE consists of 3 (three) person consisting of Acting as President Director and Business Director, Operations Director and General Director. The composition of the Board of Directors can be seen in the following table:

Sedangkan pemberhentian anggota Direksi dapat dilakukan apabila anggota Direksi tersebut : (1) Tidak dapat melaksanakan tugasnya dengan baik, (2) Tidak melaksanakan ketentuan peraturan perundang-undangan dan/atau ketentuan Anggaran Dasar Perusahaan, (3) Terlibat dalam tindakan yang merugikan Perusahaan dan/atau Negara; (4) Melakukan tindakan yang melanggar etika dan/atau kepatutan yang seharusnya dihormati sebagai anggota Direksi BUMN, (5) Dinyatakan bersalah dengan putusan pengadilan yang mempunyai kekuatan hukum tetap; (6) Mengundurkan diri. Selain itu, anggota Direksi dapat diberhentikan oleh RUPS berdasarkan alasan lainnya yang dinilai tepat oleh RUPS demi kepentingan dan tujuan Perusahaan.

While the dismissal of the Board of Directors members can be performed if the Board of Directors members are: (1) unable to carry out their duties properly, (2) Unable to carry out the provisions of the legislations or the Company’s Articles of Association, (3) Engaging in actions that harm the Company and/or State; (4) Committed an act that is in violation of ethics and/or propriety that should be respected as the Board of Directors members of State-Owned Enterprises; (5) Declared guilty by a court ruling, which has permanent legal force; (6) Resigned. In addition, the Board of Directors members may be dismissed by the GMS by any other reason considered appropriate by the GMS in the interests and objectives of the Company.

Tabel Komposisi dan Susunan Direksi Per 31 Desember 2016Table of Composition of the Board of Directors per December 31, 2016

Nama-Name Jabatan-Position

Harjono PLT Direktur Utama merangkap sebagai Direktur Niaga

Acting as President Director and Business Director

Agus Bagyo Hartadi Direktur Operasi

Operations Director

Rudy Hertanto* Direktur Umum

General Director

Dedy Budi Utomo** Direktur Umum

General Director

* Sdr. Rudy Hertanto berhenti menjabat sebagai Direktur Umum sejak tanggal 5 Agustus 2016** Sdr. Dedy Budi Utomo menjabat sebagai Direktur Umum sejak tanggal 5 Agustus 2016

* Mr. Rudy Hertanto has no longer served as General Director since August 5, 2016** Mr. Dedy Budi Utomo served as General Director since August 5, 2016

164

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Duties and Responsibilities of the Board of Directors

Diversity of the Board of Directors Composition

Tugas dan Tanggung Jawab Direksi

Keberagaman Komposisi Direksi

Direksi melaksanakan tugas, tanggung jawab dan kewenangannya dengan itikad baik serta pertimbangan yang bijaksana untuk kepentingan terbaik bagi Perusahaan dalam setiap waktu berdasarkan ketentuan Anggaran Dasar, keputusan Rapat Umum Pemegang Saham, dan peraturan perundang-undangan terkait lainnya.

Tugas pokok Direksi antara lain: (1) Menjalankan segala tindakan yang berkaitan dengan pengurusan Perusahaan untuk kepentingan Perusahaan sesuai dengan maksud dan tujuan Perusahaan, (2) Memimpin dan mengurus Perusahaan sesuai dengan maksud dan tujuan Perusahaan, (3) Menguasai, memelihara dan mengurus kekayaan Perusahaan.

Adapun tanggung jawab Direksi antara lain bertanggung jawab penuh dalam melaksnakan tugasnya untuk kepentingan Perusahaan dalam mencapai maksud dan tujuan Perusahaan. Setiap Direksi wajib dengan itikad baik dan penuh tanggung jawab menjalankan tugasnya untuk kepentingan dan usaha Perusahaan dengan mengindahkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Selain itu, setiap Direksi bertanggung jawan penuh secara pribadi atas kerugian Perusahaan apabila yang bersangkutan bersalah atau lalai menjalankan tugassnya kecuali yang bersangkutan dapat membuktikan bahwa kerugian tersebut bukan karena kesalahannya.

Komposisi Direksi telah memenuhi unsur keberagaman yaitu perpaduan dari sisi independensi, pendidikan, pengalaman kerja, dan usia. Seluruh Anggota Direksi RE memiliki integritas, kompetensi dan reputasi yang baik. Dalam penetapan komposisi Direksi telah dilakukan dengan mempertimbangkan kebutuhan dan kompleksitas Perusahaan termasuk memperhatikan unsur keberagaman dengan tetap mempertimbangkan kebutuhan Perusahaan sesuai dengan bidang usaha yang dijalankan. Berikut keberagaman komposisi Direksi RE per 31 Desember 2016:

The Board of Directors performs their duties, responsibilities and authorities in good faith and wise considerations for the best benefits of the Company at any time in accordance with the Articles of Association, the General Meeting of Shareholders resolution, and other prevailing laws and regulations.

The main duties of the Board of Directors are: (1) in charge of carry out all actions relating to the maintenance of the Company for the Company benefits in accordance with the purposes and objectives of the Company; (2) Leading and managing the Company in accordance with the purposes and objectives of the Company; (3) Controlling, Maintaining and managing the assets the Company.

The Board of Directors responsibilities are fully responsible for implementing their duties for the Company’s interest in achieving purposes and objectives of the company. Each the Board of Directors, in good faith and fully responsible in carrying out their duties for the Company’s interests and business in accordance with the prevailing laws and regulations. In addition, each of the Board of Directors is personally responsible for the company’s losses if the relevant member is at fault or negligent in performing his/her duties unless the proven that the losses is not his/her fault.

The composition of the Board of Directors has fulfilled the element of diversity that is the harmonize side of independence, education, work experiences, and age. The entire members of the Board of Directors of RE have good integrity, good competence and good reputation. In determining the composition of the Board of Directors has been performed by considering the needs and complexity of the Company including considering the elements of diversity and keep considering the Company’s needs in accordance with the business activities. The diversity of the composition of the Board of Directors per December 31, 2016 are as follows:

165

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tabel Keberagaman Komposisi Direksi Tahun 2016Table of Diversity of the Board of Directors Composition in 2016

NamaName

JabatanPosition

Usia & Jenis KelaminAge and Gender

PendidikanEducation

Pengalaman KerjaWork Experiences

KeahlianExpertise

Harjono PLT Direktur Utama & Direktur

Niaga

Acting as President Director

and Business Director

48 tahun

Laki-laki

48 years old

Bandung Institute of Technology, Majoring in Mechanical Engineering

(1992)

Bandung Institute of Technology, Majoring in Mechanical Engineering

(1992)

- Senior Specialist PT. PJB Business Development Unit (2006-2009)

- Senior Manager Portofolio, PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) (2009-2010)

- Business Director PT Rekadaya Elektrika (2011-2015)

- Senior Specialist of PT PJB Business Development Unit (2006-2009)

- Portfolio Senior Manager of PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) 2009-2010)

- Business Director of PT rekadaya Elekrika (2011-2015)

Teknik

Engineering

Agus Bagyo

Hartadi

Direktur Operasi

Operations Director

51 tahun

Laki-laki

51 years old

Mechanical Engineer

Faculty of Technology, University of Brawijaya

(1970)

Mechanical Engineer

Faculty of Technology, University of Brawijaya

(1970)

- Senior Specialist I Business Director, PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) (2011)

- Operation Director, PT Pembangkitan Jawa Bali Services (2011-2013)

- Operation Director, PT Rekadaya Elektrika (2013 – Present)

-       Senior Specialist I Business Director, PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) (2011)

-       Operation Director, PT Pembangkitan Jawa Bali Services (2011-2013)

-       Operation Director, PT Rekadaya Elektrika (2013 – Present)

Teknik

Engineering

Rudy Hertanto*

Direktur Umum

General Director

47 tahun

Laki-laki

47 years old

S-1 Accounting of Economic, Brawijaya

University (1993)

Bachelor of Accounting of Economic, Brawijaya

University (1993)

- Senior Specialist I Business Director, PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) (2012)

- General Director, PT Rekadaya Elektrika (Subsidiary of PT PJB) (2012 - 2016

- Senior Specialist I Business Director, PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) (2012)

- General Director, PT Rekadaya Elektrika (Subsidiary of PT PJB) (2012 - 2016

Teknik

Engineering

166

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Dedy Budi Utomo**

Direktur Umum

General Director

42 tahun

Laki-laki

42 years old

S1 Teknik Industri (1999), Institut Teknologi

Sepuluh Nopember

Bachelor of Industrial Engineering (1999), Sepuluh

November Institute of Technology

- Senior Manajer Rendal Sistem Manajemen HC, PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) (2014-2015)

- Kepala Divisi Sistem HC & Organisasi (2016)

- Senior Specialist I Niaga Pada Ditaga (2016)

- Senior Manager of Planning & Controlling Management System of HC, PT Pembangkitan Jawa Bali (PJB) (2014-2015)

- Head of HC System & Organization Division (2016)

- Business Senior Specialist I, Pada Ditaga (2016)

Teknik

Engineering

NamaName

JabatanPosition

Usia & Jenis KelaminAge and Gender

PendidikanEducation

Pengalaman KerjaWork Experiences

KeahlianExpertise

*Sdr. Rudy Hertanto berhenti menjabat sebagai Direktur Umum sejak tanggal 5 Agustus 2016** Sdr. Dedy Budi Utomo menjabat sebagai Direktur Umum sejak tanggal 5 Agustus 2016

* Mr. Rudy Hertanto has no longer served as General Director since August 5, 2016** Mr. Dedy Budi Utomo served as General Director since August 5, 2016

The Orientation Program for New Board of the Board of Directors

Program Orientasi Bagi Direksi Baru

Perusahaan menetapkan program pengenalan bagi Direksi yang baru menjabat yang dimaksudkan untuk memberikan pengetahuan kepada Direksi baru terkait organisasi, aktivitas bisnis, rencana perusahaan ke depan, termasuk panduan kerja yang menjadi tugas dan tanggung jawab Direksi. Penanggung jawab Program Pengenalan bagi anggota Direksi baru berada pada Sekretaris Perusahaan. Program pengenalan dapat berupa presentasi, pertemuan, kunjungan ke unit kerja dan fasilitas Perusahaan, pengkajian dokumen Perusahaan maupun program lainnya yang dianggap sesuai dengan kebutuhan.

Pada tahun 2016 telah diadakan program pengenalan/orientasi yang diselenggarakan oleh Sekretaris Perusahaan pada saat pengangkatan anggota Direksi baru yaitu Sdr. Dedy Budi Utomo yang menjabat sebagai Direktur Umum. Adapun materi yang diberikan saat program pengenalan diantaranya terkait: (1) Pelaksanaan prinsip-prinsip Good Corporate Governance di Perusahaan; (2) Gambaran mengenai Perusahaan berkaitan dengan tujuan, sifat, lingkup kegiatan, kinerja

The Company sets the orientation program for the new Board of Directors which is intended in providing knowledge to the new Board of Directors related to the organization, business activities, future business plans, including the working guidelines which is becoming the Board of Directors duties and responsibilities. The person in charge of the Orientation Program for new member of the Board of Directors is the Corporate Secretary. The orientation program may include presentations, meetings, visits to the work units and facilities of the company, assessing Company documents or other programs deemed necessary.

In 2016, it has been held an Introduction/Orientation program that organized by the Corporate Secretary at the appointment of new member of the Board of Directors, Mr. Dedy Budi Utomo who served as General Director. The materials given during the orientation programs are: (1) Implementation of Good Corporate Governance principles in the Company; (2) Description of the Company on objectives, nature, scope of activities, financial performance and operations, strategies, company’s

167

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

*Sdr. Rudy Hertanto berhenti menjabat sebagai Direktur Umum sejak tanggal 5 Agustus 2016** Sdr. Dedy Budi Utomo menjabat sebagai Direktur Umum sejak tanggal 5 Agustus 2016

* Mr. Rudy Hertanto has no longer served as General Director since August 5, 2016** Mr. Dedy Budi Utomo served as General Director since August 5, 2016

The Board of Directors Meeting

The Competence Development Program of the Board of Directors

Rapat Direksi

Program Pengembangan Kompetensi Direksi

Selama tahun 2016, Direksi telah menyelenggarakan 16 kali rapat internal Direksi dan 19 kali rapat gabungan dengan Dewan Komisaris. Tingkat kehadiran anggota Direksi dalam rapat internal dan gabungan dapat dilihat pada tabel berikut:

Program Pengembangan Direksi menjadi penting agar Direksi dapat selalu mengikuti perkembangan terbaru tentang core business Perusahaan. Program Peningkatan Kapabilitas juga dilaksanakan dalam rangka meningkatkan efektivitas Direksi. Rencana program pengembangan dimasukkan dalam Rencana Kerja dan Anggaran Direksi.

During 2016, the Board of Directors has held 16 meetings consisting of internal meetings of the Board of Directors and 19 jointly meetings with the Board of Commissioners. The attendance level of the Board of Directors members in the internal and joint meetings can be seen in the following table:

The Development Program of the Board of Directors becomes imperative that the Board of Directors keep up-to-date on the core business of the company. Competency Enhancement Program implemented in order to improve the effectiveness of the Board of Directors. The development program plan is included in the Work Plan and Budget of the Board of Directors.

Tabel Kehadiran Rapat internal Direksi Tahun 2016Table of the Board of Directors Internal Meeting Attendance in 2016

Nama

Name

Jabatan

Position

Rapat Internal Direksi

Internal Meeting of the Board of Directors

Jumlah dan Kehadiran

Number and Attendance

Jumlah Rapat

Number of Meeting

Jumlah

Kehadiran

Number of Attendance

%

Harjono PLT Direktur Utama merangkap Direktur Niaga

Acting as President Director and Business Director

16 16 100

Agus Bagyo Hartadi

Direktur Operasi

Operations Director

16 15 100

Rudy Hertanto*

Direktur Umum

General Director

12 12 100

Dedy Budi Utomo**

Direktur Umum

General Director

4 4 100

keuangan dan operasi, strategi, rencana Perusahaan, dan masalah strategis lainnya; (3) Keterangan mengenai kewajiban, tugas, tanggung jawab dan hak-hak Direksi dan Dewan Komisaris.

plan, and other strategic matters; (3) Information of the obligations, duties, responsibilities and rights of the Board of Directors and the Board of Commissioners.

168

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Sepanjang tahun 2016, program pengembangan yang telah diikuti Direksi sebagai berikut:

Tabel Pelatihan dan Seminar Direksi Tahun 2016Table of the Board of Directors Training and Seminar in 2016

As of 2016, the development programs which have been attended by the Board of Directors are:

No TanggalTanggal

AgendaAgenda

PesertaPeserta

1 20-21 September 2016September 20-21, 2016

In House Training PT PJB Sdr. HarjonoSdr. Agus Bagyo Hartadi

Mr. HarjonoMr. Agus Bagyo Hartadi

2 17-18 Oktober 2016October 17-18, 2016

In House Training in Depth Professional Directors Sdr. HarjonoSdr. Agus Bagyo Hartadi

Sdr. Dedy Budi UtomoMr. Harjono

Mr. Agus Bagyo HartadiMr. Dedy Budi Utomo

3 20-21 Oktober 2016October 20-21, 2016

Workshop Trade Finance & Treasury Sdr. Dedy Budi UtomoMr. Dedy Budi Utomo

169

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Remuneration Determination for the Board of Commissioners and the Board of Directors

Remuneration Structure of the Boards of Commissioners and the Board Directors

Penetapan Remunerasi Dewan Komisaris dan Direksi

Struktur Remunerasi Dewan Komisaris dan Direksi

Remunerasi Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan ditetapkan berdasarkan RUPS Persetujuan Laporan Tahunan dan Pengesahan Laporan Keuangan Tahun Buku 2015 tanggal 28 April 2016 perihal Penetapan Tantiem dan Remunerasi bagi Direksi dan Dewan Komisaris. Penetapan remunerasi bagi anggota Dewan Komisaris dan Direksi ditetapkan melalui RUPS dengan mempertimbangkan indikator pencapaian Key Performance Indicator (KPI) dan tingkat kesehatan Perusahaan sesuai dengan kontrak manajemen. Selain itu, kemampuan keuangan Perusahaan juga dijadikan pertimbangan, serta faktor-faktor lain yang dianggap relevan.

Perusahaan memberikan remunerasi kepada anggota Dewan Komisaris dan Direksi berupa gaji/honorarium dan bonus non kinerja (tunjangan). Berikut rincian besarnya remunerasi masing-masing anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan Tahun 2016:

Perusahaan memberikan penghargaan terhadap capaian kinerja Dewan Komisaris dan Direksi sebagai pemegang tanggung jawab terbesar terhadap Perusahaan. Kebijakan pemberian remunerasi dan fasilitas lainnya bagi Dewan Komisaris mengacu kepada keputusan dari

Pemegang Saham sebagaimana ditetapkan dalam RUPS Tahunan.

The Company may reward the performance of the Board of Commissioners and the Board of Directors hold the biggest responsibility towards the company. The remuneration and other

facilities for the Board of Commissioners refer to the resolution of the Shareholders as stipulated in the Annual GMS.

The remuneration for the Boards of Commissioners and the Board of Directors have been determined based on the GMS of the Annual Report Approval and Ratification of Financial Statements for Financial year of 2015 dated April 28, 2016 regarding the Determination of Tantiem and Remuneration for the Board of Directors and the Board of Commissioners. The determination of remuneration for the Board of Commissioners and the Board of Directors members are determined through the GMS by considering the indicators of achievement of the Key Performance Indicator (KPI) and the soundness level of the Company in accordance with the management contract. Moreover, financial capability of the company also taken into consideration, and other factors that are considered relevant.

The Company provides remuneration for the members of the Board of Commissioners and the Board of Directors in the form of salaries/honorarium and non-performance bonus (allowance). The following details for the amount of remuneration for each member of the Board of Commissioners and the Board of Directors of the Company in 2016:

KEBiJAKAN REMUNERASi DEwAN KOMiSARiS DAN DiREKSiRemuneration Policies for the Board of Commissioners and the Board of Directors

170

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Tabel Remunerasi Dewan Komisaris Tahun 2016

Tabel Remunerasi Direksi Tahun 2016

Table of Remuneration for the Board of Commissioners in 2016

Table of Remuneration for the Board of Directors in 2016

Jabatan

Position

Remunerasi-Remuneration

Honorarium Tunjangan

Allowance

Total Tantiem Tahun Buku 2015

Total of Tantiem for Financial year of 2015

Komisaris Utama

President Commissioner 27,000,000 1,350,000

160,834,200Komisaris

Commissioner24,300,000 1,215,000

Komisaris

Commissioner24,300,000 1,215,000

Jabatan

Position

Remunerasi-Remuneration

Honorarium Tunjangan

Allowance

Total Tantiem Tahun Buku 2015

Total of Tantiem for Financial year of 2015

Eks- Direktur Utama*

President Director (former)*- -

832,500,000

PLT Direktur Utama merangkap Direktur Niaga

Acting as President Director Business Director60,000,000 25,000,000

Direktur Operasi

Operations Director54,000,000 23,500,000

Direktur Umum

General Director54,000,000 23,500,000

*Menjabat tahun 2015 sehingga hanya mendapat tantiem tahun buku 2015*Served in 2015 that only received for the tantiem in financial year of 2015

Shares OptionOpsi Saham

Sampai dengan periode laporan, tidak terdapat share option atau penawaran opsi saham yang ditawarkan kepada anggota Dewan Komisaris, Direksi dan Pejabat Eksekutif Perusahaan.

As of the reporting period, there is no share option offered to the Board of Commissioners, the Board of Directors and Executives Officer of the Company.

(Rupiah)

(Rupiah)

171

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

KOMiTE Di BAwAH DEwAN KOMiSARiSThe Committee under the Board of Commissioners

Audit Committee Member Requirements

The Composition and Organizational Structure of the Audit Committee

Persyaratan Anggota Komite Audit

Komposisi dan Struktur Organisasi Komite Audit

Komite AuditAudit Committee

Anggota Komite Audit harus memenuhi persyaratan yang meliputi:

1. Memiliki integritas yang baik dan pengetahuan serta pengaalaman kerja yang cukup dibidang pengawasan/pemeriksaan;

2. Tidak memiliki kepentingan/keterkaitan pribadi yang dapat menimbulkan dampak negatif dan benturan kepentingan terhadap Perusahaan;

3. Mampu berkomunikasi secara efektif;

4. Dapat menyediakan waktu yang cukup untuk menyelesaikan tugasnya;

5. Salah seorang anggota Komite Audit harus memiliki latar belakang pendidikan atau memiliki keahlian dibidang akuntansi atau keuangan, dan salah seorang harus memahami industri/bisnis Perusahaan.

Sampai dengan tanggal 31 Desember 2016, komposisi anggota Komite Audit RE berjumlah 7 (tujuh) orang, termasuk anggota dari unsur Dewan Komisaris yang terdiri dari Ketua Komite, Wakil Ketua Komite dan 5 (lima) orang anggota Komite Audit yang berasal dari luar Perusahaan (pihak independen). Seluruh

The members of the Audit Committee must have the following requirements:

1. Have a good integrity and knowledge and sufficient work experiences in the field of supervision/audit;

2. Does not have a personal interest/engagement that may cause a negative impact and conflict of interest to the Company;

3. Able to communicate effectively;

4. Able to provide sufficient time in completing their duties;

5. One of member of the Audit Committee should have an educational background or have an accounting or finance expertise, and understanding the Company’s industries/business.

As of December 31, 2016, the composition of the Audit Committee members of RE are 7 (seven) person, including the Board of Commissioners members consisting of the Chairman of the Committee, Vice Chairman of the Committee and 5 (five) members of the

Perusahaan telah memilki Komite Audit yang diangkat berdasarkan Surat Keputusan Dewan Komisaris No. 19/SK/RE/DEKOM/Viii/2016 tanggal 22 Agustus 2014. Komite Audit Perusahaan dibentuk sebagai upaya Perusahaan untuk melakukan pengawasan dari Dewan

Komisaris atas pengelolaan operasional dan usaha yang dilakukan Direksi.

The Company already had the Audit Committee which is appointed, based on the Decree of the Board of Commissioners No.19/SK/RE/DEKOM/VIII/2016 dated August 22, 2014. The Audit

Committee of the company was established as an effort of the Company to supervise from the Board of Commissioners on the operational and business management performed by the Board

of Directors.

172

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

anggota Komite Audit telah memiliki pengetahuan dan pengalaman dibidang audit, hukum, akuntansi dan keuangan. Berikut profil komposisi Komite Audit tahun 2016.

Audit Committee derived from outside of the Company (independent party). The entire members of the Audit Committee have knowledge and experiences in audit, law, accounting and finance. The following is the brief profile of the composition of the Audit Committee in 2016.

Nama-Name Profil Singkat-Brief Profile

Yossy Noval

Ketua Komite Audit

Chairman of the Audit Committee

Profil ketua Komite Audit terkait jabatan, periode jabatan, riwayat pendidikan (Bidang Studi dan Lembaga Pendidikan) dan pengalaman kerja (Jabatan, Instansi, dan Periode Menjabat) telah diuraikan pada bagian profil Dewan Komisaris dalam Laporan Tahunan ini.

The Profile of Chairman of the Audit Committee is related to the position, period of office, educational background (Study Field and Educational Institution) and work experience (Position, Institution and Period of Served) have been described in the profile section of the Board of Commissioners in this Annual Report.

Adang Sudrajat

Wakil Komite Audit

Vice Chairman of the Audit Committee

Profil Wakil Ketua Komite Audit terkait jabatan, periode jabatan, riwayat pendidikan (Bidang Studi dan Lembaga Pendidikan) dan pengalaman kerja (Jabatan, Instansi, dan Periode Menjabat) telah diuraikan pada bagian profil Dewan Komisaris dalam Laporan Tahunan ini.

The profile of Vice Chairman of the Audit Committee is related to the position, period of office, educational background (Study Field and Educational Institution) and work experience (Position, Institution and Period of Served) have been described in the profile section of the Board of Commissioners in this Annual Report.

Eviyan Yanuar Hadi

Sekretaris Komite Audit

Secretary of the Audit Committee

Lahir di Semarang, 2 Januari 1967

Domisili: Jakarta

Riwayat Pendidikan: S1 Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro, S1 Teknik Fisika, Prodi Teknologi Nuklir Universitas Gajah Mada Yogyakarta, S2 Teknik Mesin, Prodi Konversi Energi, Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Riwayat Jabatan: Pernah menjabat sebagai Staf Ahli Direktur Niaga PT PJB, Sekretaris Komite Audit Dewan Komisaris PT Rekadaya Elektrika, Direktur Keuangan PT KPJB, Sekretaris Komite Manajemen Risiko PT PJB.

Born in Semarang, January 2, 1967

Domicile: Jakarta

Educational Background: Bachelor in Faculty of Economics, University of Diponegoro, Bachelor of Physics Engineering, Study Program of Nuclear Technology of University of Gajah Mada, Master of Mechanical Engineering, Study Program of Energy Conversion, Faculty in Industrial Technology, Sepuluh Nopember Institute of Technology Surabaya

work Experiences: Has served as an Expert Staff of Business Director of PT PJB, Secretary of the Audit Committee of the Board of Commissioners of PT Rekadaya Elektrika, Finance Director of PT KPJB, Secretary of the Risk Management Committee of PT PJB.

Hartanto Wibowo

Anggota Komite Audit

Member of the Audit Committee

Lahir di Boyolali, 9 Februari 1976

Domisili: Jakarta

Riwayat Pendidikan: Lulusan S1 Teknik Industri Tahun 1998, S2 Bidang Manajemen (2001) Universitas Gadjah Mada

Riwayat Jabatan: Pernah menjabat sebagai Senior Manajer Bidang Hubugan Investor & Tata Kelola Korporate (2014-2015), Senior Specialist II Niaga Pada Ditaga (2013-2014).

Born in Boyolali, February 9 , 1976

Domicile: Jakarta

Educational Background: Bachelor of Industrial Engineering in 1998, Master of Management (2001) Gadjah Mada University

Career: Served as Senior Manager of Investor Relations & Corporate Governance (2014-2015),

Senior Specialist II Business in Ditaga (2013-2014)

173

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Nama-Nama Profil Singkat-Profil Singkat

Ova Kurniawan

Anggota Komite Audit

Member of the Audit Committee

Lahir di Serang , 25 November 1968

Domisili: Depok

Riwayat Pendidikan: Lulusan S1 Listrik, ISTN (1993), S1 Non Teknik Lainnya, Universitas Indonesia (1994), S2 Bidang Kelistrikan, Universitas Tenaga Nasional, Malaysia (2009), S2 Bidang Manajemen Bisnis, ST. Manajemen Prasetya Mulya (2007)

Riwayat Jabatan: Pernah menjabat sebagai Asisten Manajer Hubungan Investor Pada Bidang Hubungan Investor & Tata Kelola Perusahaan Sekretariat Perusahaan PT PLN (Persero) Kantor Pusat (2012), Manajer Senior Hubungan Investor dan Tata Kelola Perusahaan Pada Sekretariat Perusahaan PT PLN (Persero) Kantor Pusat (2013)

Born in Serang, November 25, 1968

Domicile: Depok

Educational Background: Bachelor of Electrical Engineering, ISTN (1993), Bachelor degree of Non Engineering, University of Indonesia (1994), Master of Electrical, Tenaga Nasional University, Malaysia (2009), Master of Business Management, ST. Prasetya Mulya Management (2007)

Career: Assistant Manager of Investor Relations in Investor Relations & Corporate Governance Department of PT PLN (Persero) Head Office (2012), Senior Manager of Investor Relations and Corporate Governance of PT PLN (Persero) Head Office (2013).

Imam Sutjahyono

Anggota Komite Audit

Member of the Audit Committee

Lahir di Malang , 14 December 1959

Domisili: Tangerang Selatan

Pendidikan: Lulusan S1 Mechanical Engineering, ITB Bandung (1984), S2 Mechanical Engineering , ITB Bandung, 1998

Riwayat Jabatan: Pernah menjabat sebagai Advisor of Mechanical Engineering at PT Rekadaya Elektrika, handling PLTU Gorontalo 2 x 25 MW (2015-Sekarang); General Manager of PLN UIP XII, handling all PLN Power Plant Project’s located (2013-2014); Senior Engineer 1, for Operation & Management of Power Plant Located in East Indonesia (2011-2012).

Born in Malang, December 14, 1959

Domicile: South Tangerang

Educational Background: Bachelor of Mechanical Engineering, ITB Bandung, 1998, Master of Mechanical Engineering, ITB Bandung, 1998

work Experiences: Has served as Advisor of Mechanical Engineering at PT Rekadaya Elektrika, handling of SPP of Gorontalo 2 x 25 MW (2015-present); General Manager of PLN UIP XII, handling all PLN Power Plant Project’s located (2013-2014); Senior Engineer 1, for Operation & Management of Power Plant Located in East Indonesia (2011-2012).

Pramono

Anggota Komite Audit

Member of the Audit Committee

Lahir di Blora, 10 Januari 1954

Domisili: Tangerang Selatan

Pendidikan: Lulusan S1 Jurusan Teknik Elektro dan S1 Jurusan Ekonomi

Riwayat Jabatan: Pernah menjabat sebagai Komisaris Utama PT Citacontrac (2012-2016), Komisaris PT Bajragraha Sentra Nusa (2008-2013).

Born in Blora. January 10, 1954

Domicile: South Tangerang

Educational Background: Bachelor of Electrical Engineering and Bachelor of Economics.

work Experiences: Has served as President Commissioner of PT Citacontrac (2012-2016, Commissioner of PT Bajragraha Sentra Nusa (2008-2013)

174

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

The Independence of Audit Committee Members

independensi Anggota Komite Audit

Komite menjalankan tugas dan tanggung jawab secara profesional dan independen. Komite mendukung Dewan Komisaris dalam melakukan evaluasi dan pengawasan tentang proses pelaporan keuangan, proses Audit Internal dan Eksternal serta praktik Good Corporate Governance berjalan dengan baik dan sesuai prosedur.

The Committee carry out its duties and responsibilities professionally and independently. The Committee to support the Board of Commissioners in evaluating and supervising the financial reporting process, the Internal and External Audit process and Good Corporate Governance practices run proper and in accordance with the procedures.

Duties and Responsibilities of the Audit Committee

Tugas dan Tanggung Jawab Komite Audit

Komite Audit bekerja secara kolekt i f dalam melaksanakan tugasnya membantu Dewan Komisaris dalam pelaksanaan tugasnya maupun dalam pelaporan, dan bertanggungjawab langsung kepada Dewan Komisaris. Berdasarkan SK Dewan Komisaris PT Rekadaya Elektrika Nomor 019/SK/RE/DEKOM/VIII/2014, tugas pokok Komite Audit diantaranya:

1. Melakukan penelaahan atas informasi keuangan yang akan dilakukan Perusahaan

2. Melakukan penelaahan atas ketaatan Perusahaan terhadap peraturan perundang-undangan yang berhubungan dengan kegiatan Perusahaan

3. Melaporkan kepada Dewan Komisaris berbagai risiko yang dihadapi Perusahaan dan pelaksanaan manajemen risiko oleh Direksi

4. Melakukan penelaahan dan melaporkan kepada Komisaris atas pengaduan yang berkaitan dengan Perusahaan

5. Membantu Komisaris untuk memastikan efektivitas sistem pengendalian intern dan efektivitas pelaksanaan tugas eksternal auditor dan internal auditor

6. Memberikan rekomendasi mengenai penyempurnaan sistem pengendalian manajemen serta pelaksanaannya

7. Menjaga kerahasiaan dokumen, data dan informasi Perusahaan

8. Tugas dan tanggung jawab lainnya yang diperkenankan oleh peraturan perundang-undangan yang berlaku.

The Audit Committee works collectively in implementing their duties to assist the Board of Commissioners in implementing their duties as well as in reporting, and responsible directly to the Board of Commissioners. Based on the Decree of the Board of Commissioners of PT Rekadaya Elektrika Number 019/SK/RE/DEKOM/VIII/2014, the main duties of the Audit Committee are:

1. Reviewing the financial information to be released by the company

2. Reviewing adherence to the laws and regulations related to activities of the Company

3. Reporting to the Board of Commissioners any kind of risks faced by the Company and the risk management implementation by the Board of Directors

4. Reviewing and reporting to the Board of Commissioner for the complaints related to the Company

5. Assisting the Board of Commissioner to ensure the effectiveness of the internal control system and the effectiveness of duties implementation of external auditors and internal auditors

6. Providing recommendations on improvement of the management control system and its implementation

7. Maintaining confidentiality of Company documents, data and information

8. Other duties and responsibilities permitted by the prevailing laws and regulations.

175

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

The Remuneration and Nomination Committee Function

The Risk Management Committee Function

Meeting Frequency of the Audit Committee

Implementation Report of the Audit Committee Activities in 2016

Pelaksana Fungsi Komite Nominasi dan Remunerasi

Pelaksana Fungsi Komite Manajemen Risiko

Frekuensi Rapat Komite Audit

Laporan Pelaksanaan Kegiatan Komite Audit Tahun 2016

Sampai dengan tahun 2016, Perusahaan belum memiliki Komite Nominasi dan Remunerasi namun dalam praktiknya fungsi Nominasi dan Remunerasi dijalankan oleh Pemegang Saham yang dibantu oleh Dewan Komisaris sebagai pelaksana Fungsi Komite Nominasi dan Remunerasi untuk memberikan usulan terhadap remunerasi Direksi sesuai ketentuan yang berlaku dan penilaian kinerja Direksi.

Sampai dengan tahun 2016, Perusahaan belum memiliki Komite Manajemen Risiko namun dalam praktiknya fungsi Komite Manajemen Risiko dijalankan oleh Komite Audit untuk melakukan penelaahan atas pengawasan dan pemberian nasihat terhadap kebijakan dan pelaksanaan manajemen risiko Perusahaan.

Komite Audit mengadakan rapat sekurang-kurangnya 1 (satu) kali dalam 1 (satu) bulan. Rapat tambahan dapat dilakukan untuk membahas berbagai permasalahan yang bersifat mendesak. Selama tahun 2016, Komite Audit telah menyelenggarakan rapat antar anggota Komite Audit maupun dengan unit kerja sebanyak 11 kali rapat. Keputusan yang diambil dalam rapat Komite Audit telah dicatat dan didokumentasikan dengan baik dalam risalah rapat Komite Audit. Risalah rapat di tandangani oleh seluruh anggota Komite yang hadir dan disampaikan secara tertulis kepada Dewan Komisaris. Kehadiran anggota Komite dalam rapat dilaporkan dalam laporan triwulanan dan laporan tahunan Komite.

Selama tahun 2016, Komite Audit telah menjalankan tugasnya dengan baik sesuai dengan Program Kerja Komite Audit yaitu memberikan masukan Dewan Komisaris tentang Program Kerja Audit, monitoring tindaklanjut temuan audit, penyusunan Laporan Dewan Komisaris dan membuat usulan RKA Dewan Komisaris.

As of 2016, the Company do not have the Nomination and Remuneration Committee however in practice the Nomination and Remuneration function is performed by the Shareholders, assisted by the Board of Commissioners as the Nomination and Remuneration Committee functions to propose into the remuneration of the Board of Directors in accordance with the applicable provisions and the performance assessment of the Board of Directors.

As of 2016, the Company do not have Risk Management Committee however in practice the Risk Management Committee function is performed by the Audit Committee to review on supervision and advise into the Company’s risk management policies and implementation.

The Audit Committee hold meeting at least once in a month. Additional meeting can be performed in discussing various urgent issues. During 2016, the Audit Committee has held meeting between the Audit Committee members and work units in 11 (eleven) meetings. The Decisions taken at the Audit Committee meetings have been recorded and documented properly in the minutes of meeting of the Audit Committee. The minutes of meeting signed by the entire members of the Committee who are attended and submitted in writing to the Board of Commissioners. The attendance of the Committee members at the meetings reported in the quarterly reports and the Committee’s annual report.

During 2016, the Audit Committee has carried out its duties properly in accordance with the Audit Committee Work Program that providing advice to the Board of Commissioners regarding the Audit Work Program, monitoring the followed-up of audit findings, the preparation of the Board of Commissioners Report and making proposal on the Work Planning Budget of the Board of Commissioners.

176

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

SEKRETARiS DEwAN KOMiSARiSSecretary of the Board of Commissioners

Profile of Secretary of the Board of Commissioners

Profil Sekretaris Dewan Komisaris

Pengangkatan Sekretaris Dewan Komisaris ditetapkan berdasarkan Surat Keputusan Dewan Komisaris Nomor 005/SK/RE/DEKOM/II/2016 tanggal 8 Februari 2011 tentang Penetapan Sekretaris Dewan Komisaris. Saat ini Sekretaris Dewan Komisaris RE dijabat oleh Sdr. Pramono Martoadmodjo.

Appointment of Secretary of the Board of Commissioners is determined based on the Decree of the Board of Commissioners Number 005/SK/RE/DEKOM/II/2016 dated February 8, 2011 regarding Stipulation of the Secretary of the Board of Commissioners. Currently, the Secretary of the Board of Commissioners of RE served by Mr. Pramono Martoadmodjo.

Sekretaris Dewan Komisaris memegang peranan penting dalam mendukung kinerja Dewan Komisaris, tidak hanya menjalankan fungsi administrative namun mempunyai fungsi dan nilai

yang strategis dalam pelaksanaan fungsi pengawasan secara optimal.

The Secretary of the Board of Commissioners has an important role in supporting the performance of the Board of Commissioners, not just performing administrative functions but

have strategic functions and values in implementing the supervisory functions optimally.

Sdr. Pramono Martoadmodjo

Sekretaris Dewan Komisaris

Secretary of the Board of Commissioners

Lahir di Blora, 10 Januari 1954

Domisili: Tangerang Selatan

Pendidikan: Lulusan S1 Jurusan Teknik Elektro dan S1 Jurusan Ekonomi

Riwayat Jabatan: Pernah menjabat sebagai Komisaris Utama PT Citacontrac (2012-2016), Komisaris PT Bajragraha Sentra Nusa (2008-2013).

Pendidikan dan Pelatihan yang pernah diikuti: Sertifikasi Asesor Bidang Transmisi, GEMAPEDEKABE (2017), Sertifikasi Sertifikasi Keahlian Bidang Gardu Induk, IATKI (2014), Sertifikasi Keahlian Bidang Transmisi, IATKI (2014)

Dasar Pengangkatan: Surat Keputusan Dewan Komisaris Nomor 005/SK/RE/DEKOM/II/2016 tanggal 8 Februari 2011

Born in Blora, January 10, 1954

Domicile: South Tangerang

Educational Background: Bachelor of Electrical Engineering and Bachelor of Economics

Career: served as President Commissioner of PT Citacontrac (2012-2016), Commissioner of PT Bajragraha Sentra Nusa (2008-2013)

Education and Training: Transmission Assessors Certification, GEMAPEDEKABE (2017), Substation Expert Certification, IATKI (2014), Transmission Expertise Certification, IATKI (2014)

Appointment Base: Decree of the Board of Commissioners Number 005/SK/RE/DEKOM/II/2016 dated February 8, 2011

177

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Duties and Responsibilities of Secretary of the Board of Commissioners

Tugas dan Tanggung Jawab Sekretaris Dewan Komisaris

Tugas dan tanggung jawab Sekretaris Dewan Komisaris meliputi:

1. Menyediakan informasi kebutuhan Dewan Komisaris dalam rangka pengambilan keputusan

2. Berkoordinasi dengan Sekretaris Perusahaan atau bagian lain yang terkait untuk menyiapkan bahan-bahan yang diperlukan dengan laporan rutin yang disampaikan Direksi dalam pengelolaan Perusahaan

3. Menyiapkan dan mengkoordinasikan agenda rapat dengan pihak-pihak yang hadir dalam rapat Dewan Komisaris, kegiatan tata laksana surat dan kearsipan

4. Membuat dan mendokumentasikan risalah rapat Dewan Komisaris dan menyampaikan kepada pihak yang berkepentingan

5. Mempersiapkan pertimbangan-pertimbangan, pendapat, saran dan keputusan lainnya dari Dewan Komisaris untuk para Pemegang Saham, Direksi dan pihak lain yang terkait Perusahaan

6. Menindaklanjuti setiap keputusan Dewan Komisaris serta mewakili Dewan Komisaris untuk berhubungan dengan pihak di dalam dan luar Perusahaan sesuai dengan penugasan yang diberikan.

Duties and responsibilities of Secretary of the Board of Commissioners including:

1. Providing necessary information of the Board of Commissioners in the framework of decision-making

2. Coordinate with the Corporate Secretary or other related departments to prepare the necessary materials with the regular report submitted by the Board of Directors in the management of the Company

3. Preparing and coordinating the agenda of the meeting with the participants in the Board of Commissioners meetings, the activities of correspondence and archives

4. Preparing and documenting the minutes of meetings of the Board of Commissioners and submit to the interest parties

5. Preparing considerations, opinions, advices and other decisions of the Board of Commissioners for the Shareholders, the Board of Directors and other related parties of the Company.

6. Following up any decisions of the Board of Commissioners and representing the Board of Commissioners to get in touch with parties within and outside the Company in accordance with the assignment.

178

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

SEKRETARiS PERUSAHAANCorporate Secretary

Legal Basis of Corporate Secretary Appointment

Dasar Hukum Pengangkatan Sekretaris Perusahaan

Sekretaris Perusahaan adalah organ Direksi yang bertugas membantu Direksi dalam memastikan bahwa Perusahaan mematuhi peraturan tentang persyaratan keterbukaan sejalan dengan penerapan prinsip-prinsip GCG; memberikan informasi yang dibutuhkan oleh Direksi dan Dewan Komisaris secara berkala dan/atau sewaktu-waktu apabila diminta; sebagai penghubung (liaison officer); menatausahakan serta menyimpan dokumen Perusahaan, termasuk tetapi tidak terbatas pada Daftar Pemegang Saham, Daftar Khusus dan risalah rapat Direksi, risalah rapat Dewan Komisaris dan risalah RUPS.

Sejalan dengan Peraturan Menteri BUMN Nomor PER-01/MBU/2011, RE telah mengangkat fungsi Sekretaris Perusahaan untuk membantu pelaksanaan tugas Direksi. Posisi Sekretaris Perusahaan dalam struktur organisasi Perusahaan yaitu berada di bawah Direktur Utama. Sekretaris Perusahaan merupakan pejabat satu tingkat di bawah Direksi yang diangkat dan diberhentikan oleh Direksi serta bertanggung jawab langsung kepada Direktur Utama. Pengangkatan dan pemberhentian Sekretaris Perusahaan dilakukan oleh Direksi dengan persetujuan Dewan Komisaris.

Berdasarkan Surat Keputusan Direksi Nomor 007/HRD/RE/VIII/2016 tanggal 29 Agustus 2016, Sekretaris Perusahaan saat ini dijabat oleh Sdr. Vernon S. Tampubolon yang menggantikan Sdri. Hadeyanti Sylviani sebagai Sekretaris Perusahaan sejak tahun 2009 sampai dengan tanggal 28 Agustus 2016.

Corporate Secretary is the Board of Directors organ who is in charge to assist the Board of Directors in ensuring that the Company comply with the regulations regarding transparency requirements in line with the GCG principles application; giving information needed by the Board of Directors and the Board of Commissioners regularly and/or anytime when it is required; as a liaison officer; administering and filing the documents of the company, including but not limited on Shareholders List, Special List and minutes of meetings of the Board of Directors, minutes of meetings of the Board of Commissioners and GMS resolutions.

In line with the Regulation of the Minister of State-Owned Enterprises Number PER-01/MBU/2011, RE has appointed the Corporate Secretary function to assist duties implementation of the Board of Directors. The position of Corporate Secretary in Company’s organizational structure is below President Director. Corporate Secretary is a one-level below the Board of Directors who is appointed and dismissed by the Board of Directors and responsible directly to President Director. Appointment and dismissal of Corporate Secretary is performed by Director with the approval of the Board of Commissioners.

Based on Decree of the Board of Directors Number 007/HRD/RE/VIII/2016 dated August 29, 2016, currently the Corporate Secretary is Mr. Vernon S. Tampubolon which supersede Mrs. Hadeyanti Sylviani as Corporate Secretary since 2009 to August 28, 2016.

Sesuai struktur organisasi, Sekretaris Perusahaan bertanggung jawab langsung kepada Direksi dalam memastikan tersedianya informasi untuk berbagai pihak.

In accordance with organizational structure, Corporate Secretary who is directly responsible to the Board of Directors in ensuring the availability of information for various parties.

179

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Duties and Responsibilities of Corporate Secretary

Profile of Corporate Secretary

Tugas dan Tanggung Jawab Sekretaris Perusahaan

Profil Sekretaris Perusahaan

Uraian tugas Sekretaris Perusahaan sesuai dengan Job Desk yang telah ditetapkan Perusahaan antara lain:

1. Sekertaris Perusahaan memastikan kepatuhan terhadap peraturan tentang persyaratan keterbukaan yang berlaku dan wajib memberikan informasi yang berkaitan dengan tugasnya kepada Direksi secara berkala dan kepada Dewan Komisaris apabila diminta

Job description of Corporate Secretary in accordance with the Job Description established by the company, among others:

1. The Corporate Secretary ensures the compliance to the regulations regarding prevailing transparent requirements and should providing information related with their duties to the Board of Directors periodically and Commissioners if requested.

Sdr. Vernon S. Tampubolon

Sekretaris Perusahaan

Corporate Secretary

Lahir di Jambi, 15 November 1978

Domisili: Jakarta

Pendidikan: Lulusan Mechanical Engineering, Institut Teknologi Bandung

Riwayat Jabatan: Pernah menjabat sebagai Vice President Business Division (2011), Business Manager (2009-2011), Mechanical Engineer (2004-2009), Internship Program, PT PLN (Persero) J&P, Bandung (2003).

Pendidikan dan Pelatihan yang pernah diikuti:

- 2015 : Workshop: “Strategic Alliances in Business”, Prasetya Mulya Business School, Jakarta

- 2014 : Workshop: “Sertifikasi Ahli Muda Manajemen Proyek”, IAMPI, Bogor

- 2014 : Workshop: “Assesor Uji Kompetensi Ahli Teknik Ketenagalistrikan Bidang Pembangkitan”, Perhimpunan HAKIT, Jakarta

- 2011 : Workshop: “Effective Leadership”, Prasetya Mulya Business School, Jakarta

- 2006 : Workshop: “How to Prepare & How to Use The Marketing Plan”, IntiMark Sales & Marketing Development, Jakarta

Dasar Pengangkatan: Surat Keputusan Direksi Nomor 007/HRD/RE/VIII/2016 tanggal 29 Agustus 2016

Born in Jambi, November 15, 1978

Domicile: Jakarta

Educational Background: Bachelor of Mechanical Engineering, Bandung Institute of Technology

Career: Vice President Business Division (2011), Business Manager (2009-2011), Mechanical Engineer (2004-2009), Internship Program, PT PLN (Persero) J&P, Bandung (2003).

Training and Education

- 2015: Workshop: “Strategic Alliances in Business”, Prasetya Mulya Business School, Jakarta

- 2014: Workshop: “Certification of Young Expert Project Management”, IAMPI, Bogor

- 2014: Workshop: “Assessor of Competence Test for Electricity Engineering Expert on Power Plant Industry”, HAKIT association, Jakarta

- 2011: Workshop: “Effective Leadership”, Prasetya Mulya Business School, Jakarta

- 2006: Workshop: “How to Prepare & How to Use The Marketing Plan”, IntiMark Sales & Marketing Development, Jakarta

Legal Basis: Decree of the Board of Directors Number 007/HRD/RE/VIII/2016 dated August 29, 2016.

180

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

2. Sekertaris Perusahaan mempublikasikan informasi kegiatan Perusahaan dan memberikan jawaban atas pertanyaan publik terhadap kegiatan perusahaan

3. Sekertaris Perusahaan mengatur pertemuan menyangkut waktu, tempat, undangan dan materi antara Dekom, Direksi dan Pemegang Saham serta dokumentasi hasil pertemuan

4. Sekertaris Perusahaan menyampaikan informasi kepada eksternal dan internal sebagai penerapan prinsip transparansi

5. Sekertaris Perusahaan memastikan kepatuhan perusahaan dalam melaksanakan Good Corporate Governance

6. Sekertaris Perusahaan memastikan penataan dan penyimpanan dokumen perusahaan dengan sebaik-baiknya

7. Sekertaris Perusahaan memastikan dokumen kelengkapan perangkat pendukung jalannya pengoperasian perusahaan meliputi namun tidak terbatas pada dokumen identitas Perusahaan dan Akte Perusahaan Sekertaris Perusahaan memastikan pengelolaan fasilitas perusahaan dapat terlaksana dengan baik sehingga dapat mendukung kegiatan operasional perusahaan meliputi manajemen fasilitas dan manajemen gedung.

8. Sekertaris Perusahaan memberi pelayanan terhadap internal customer melalui konsep “share service” seperti fasilitas IT, fasilitas transportasi, fasilitas komunikasi, fasilitas gedung dan peralatan kantor serta melakukan proses pengadaannya.

2. The Corporate Secretary publishes the information of Company’s activities and giving the answer on public questions concerning Company’s activities.

3. The Corporate Secretary arranges the meeting concerning time, venue, invitation and material between the Board of Commissioners, the Board of Directors and Shareholders and the meeting results documentation.

4. The Corporate Secretary delivers the information to external and internal parties as transparency principle implementation.

5. The Corporate Secretary ensures the company’s compliance in implementing Good Corporate Governance.

6. The Corporate Secretary ensures the company’s arrangement and documentation properly.

7. The Corporate Secretary ensures the completeness documents of supporting device for the Company’s operation include but not limited to the documents of corporate identity and Deed of Corporate Secretary ensures that the management of the company’s facilities are well implemented that it can support the company’s operational activities including facilities management and building management.

8. The Corporate Secretary provides services towards internal customers through the concept of “share service” such as IT, transportation, communication, building and office equipment facilities and conducting their procurement process.

The Corporate Secretary Duties Implementation in 2016

Pelaksanaan Tugas Sekretaris Perusahaan Tahun 2016

Selama tahun 2016 Sekretaris Perusahaan melalui fungsi-fungsi di bawahnya telah melaksanakan tugas sebagai berikut:

1. Merencanakan dan mengendalikan tentang penyusunan dan pelaksanaan program kerja dan rencana anggaran bidang tata usaha dan kesekretariatan Direksi.

2. Membuat dokumentasi risalah rapat Direksi

3. Menerbitkan berbagai macam publikasi/press release terkait Perusahaan

4. Mengkoordinir acara Perusahaan

5. Menyusun laporan bulanan dan laporan tahunan Perusahaan

During 2016, the Corporate Secretary through the following functions undertakes the following duties:

1. Planning and controlling on the preparation and implementation to the work program and budget plan of administration and secretarial of the Board of Directors.

2. Documenting the minutes of meetings of the Board of Directors

3. Publishing various publications/press releases related to the Company

4. Coordinating the Corporate events.

5. Preparing monthly and annual reports of the company.

181

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

iNTERNAL AUDiTInternal Audit

Internal Audit CharterPiagam internal Audit

Guna mendukung pelaksanaan tugasnya, Satuan Pengawasan Internal (SPI) RE telah dilengkapi dengan Piagam Audit Internal (Internal Audit Charter) sebagai acuan dalam menjalankan fungsi audit internal dan pengawasan. Piagam Audit Internal merupakan pedoman standar yang memuat ukuran minimal tentang fungsi Audit Internal serta aspek-aspek yang berkaitan dengan pelaksanaan Audit Internal. Piagam Audit Internal ini ditujukan pula untuk terciptanya kesamaan pemahaman dan landasan mengenai tingkat pemeliharaan kepentingan dan komitmen dari semua pihak yang terkait dengan Perusahaan.

Adapun muatan Piagam Audit Internal antara lain memuat tentang: (1) Misi dan Ruang Lingkup Internal Audit; (2) Pertanggungjawaban Kepala Audit Internal (KAI); (3) Independensi Auditor Internal; (4) Tugas dan Tanggung Jawab; (5) Kewenangan KAI dan Auditor Internal; serta (6) Standar Pelaksanaan Audit.

In order to support the implementation of its duties, the Internal Audit Unit (SPI) of RE has been equipped by the Internal Audit Charter as a reference in carrying out internal audit and supervision functions. The Internal Audit Charter is standard guidelines containing the least range of the Internal Audit functions and aspects related to the Internal Audit implementation. This Internal Audit Charter aimed in creating the common comprehension and foundation regarding the level of interest maintenance and commitment of all parties related to the Company.

The content of the Internal Audit Charter includes: (1) Mission and Scope of the Internal Audit; (2) Accountability of the Head of Internal Audit (HIA); (3) Internal Auditor Independence; (4) Duties and Responsibilities; (5) HIA and Internal Auditor Authorities; and (6) Audit Implementation Standards.

internal audit merupakan organ Direksi yang bertugas membantu Direksi dalam melaksanakan fungsi pengawasan dan pengendalian internal. internal Audit melaksanakan fungsi assurance

dan konsultasi dalam pengelolaan Perusahaan yang dapat mendukung kinerja setiap unit yang ada pada perusahaan.

Internal audit is the Board of Directors organ which is in charge of assisting the Board of Directors in conducting internal audit and control functions. Internal Audit is to conduct assurance and consulting functions in the Company management that may support the

performance of each unit in the Company.

182

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Organizational Structure of Internal Audit

Profile of Head Internal Audit

Internal Audit Responsibilities and Duties

Struktur Organisasi internal Audit

Profil Kepala Internal Audit

Tugas dan Tanggung Jawab Audit internal

Di dalam struktur organisasi, pengelolaan Internal audit perusahaan dilakukan oleh seorang Kepala SPI yang berada di bawah Direktur Utama dan langsung melaporkan hasil kerjanya kepada Direktur Utama. Berikut struktur pengelola Internal Audit tahun 2016:

Internal audit dipimpin oleh Kepala SPI yang dijabat oleh Sdr. Gede Yudharma yang dalam pelaksanaan pekerjaannya dibantu oleh staf Auditor. Berikut profil Kepala SPI Perusahaan tahun 2016:

Sesuai dengan Piagam Audit Internal, tugas dan tanggung jawab Internal Audit adalah sebagai berikut:

1. Membuat rencana audit tahunan berbasis risiko yang fleksibel kemudian mengajukan kepada Komite Audit untuk review dan persetujuannya;

In the organizational structure, Internal audit management of the company is performed by Head of SPI under President Director and directly report to President Director. The following is the Internal Audit management structure:

The Internal audit led by Head of SPI, chaired by Mr. Gede Yudharma who in the implementation of his duties assisted by the Auditor staff. here is the profile of Head of ISU Corporate 2016:

According to the Internal Audit Charter, Internal Audit duties and responsibilities are as follows:

1. Prepare of flexible risk-based annual audit plan and then presented to the Audit Committee for review and approval;

Kepala Satuan Pengawas InternalHead unit of Internal audit

Audit KeuanganFinancial Audit

Audit KesistemanSystematization Audit

Audit OperasionalOperational Audit

Gede Yudarma

TBA TBA Septiana Mitra

Gede Yudharma

Kepala SPI

Head of SPI

Lahir di tanggal 20 Maret 1962

Domisili: Jakarta

Riwayat Pendidikan: Lulusan ITB tahun 1988 dan Lulusan Universitas Indonesia tahun 2004.

Riwayat Pekerjaan: Senior Officer I Engineering Estimate pada Bidang Pengadaan (2011); Senior Officer II Pengadaan (2008); Spesialis Senior Pengadaan (2007)

Pelatihan: Esq Leadership Training (2005); Esq (2005); Pengadaan Barang Dan Jasa (2008); Outbound Gathering (2010)

Born on March 20, 1962

Domicile: Jakarta

Educational Background: Graduated from Bandung of Technology Institute and University of Indonesia in 2004

working Experiences: Senior Officer I of Engineering Estimate on the Procurement Sector (2011); Senior Officer II of Procurement (2008); Senior Specialist of Procurement (2007)

Training: ESQ Leadership Training (2005), ESQ (2005); Goods and Service Procurement (2008); Outbound Gathering (2010)

183

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Internal Audit Competence Development

Implementation Report of the Internal Audit Activities in 2016

Pengembangan Kompetensi Audit internal

Laporan Pelaksanaan Kegiatan Audit internal Tahun 2016

RE berupaya mengembangkan kompetensi SDM Satuan Pengawasan Internal melalui berbagai kegiatan pengembangan SDM yang diselenggarakan secara internal maupun oleh lembaga eksternal untuk mendukung kualitas pelaksanaan tugas Audit Internal. Pada tahun 2017 Fungsi SPI telah melaksanakan pelatihan untuk mendukung kegiatannya selama 2 (dua) hari.

Selama tahun 2016, Satuan Internal Audit RE telah melaksanakan berbagai kegiatan sesuai dengan Program Kerja Audit Tahunan Perusahaan. Program kerja SPI terdiri dari aktivitas utama yang terdiri dari audit rutin, audit khusus, dan audit standar manajemen serta aktivitas penunjang yang terdiri dari koordinasi triwulanan dengan Komite Audit maupun kegiatan lain di luar aktivitas utama. Adapun realisasi program kerja SPI tahun 2016 sebagai berikut:

RE strives to develop the Human Resources competence of the Internal Audit Unit through various activities of Human Resources development held internally and external institution to support the quality of the Internal Audit duties implementation. In 2017, the SPI functions has conducted the training to support their activities for 2 (two) days.

During 2016, the Internal Audit Unit of RE has performed various activities in accordance with the Annual Audit Work Program of the company. The SPI work program comprise the main activities including regular audit, special audit, and management standard audit and supporting activities consisting of quarter coordination with the Audit Committee and other activities outside of the main activities. The work program realization of SPI in 2016 are as follows:

2. Melaksanakan rencana audit tahunan termasuk audit khusus yang diminta oleh Direktur Utama dan Komite Audit;

3. Memelihara dan meningkatkan profesionalitas Auditor Internal

4. Melakukan quality assurance program untuk memberikan jaminan pelaksanaan audit internal yang baik;

5. Memberikan jasa konsultasi selain jasa assurance untuk membantu manajemen mencapai tujuannya ;

6. Melaporkan secara periodik kepada manajemen dan komite terkait kegiatan audit dan hasilnya;

7. Membantu investigasi aktivitas fraud yang terjadi di Perusahaan dan melaporkannya kepada manajemen dan Komite Audit;

8. Melaksanakan tugas lainnya yang diperlukan oleh Perusahaan dan tiddak bertentangan dengan independensi Internal Audit.

2. Implementing the annual audit plan including special audit as requested by the President Director and the Audit Committee;

3. Maintaining and improving the Internal Auditor professionalism;

4. Conducting quality assurance program to give assurance for good internal audit implementation;

5. Providing consultation services outside of assurance services to assist the management in achieving their objectives;

6. Reporting periodically to the management and committee related to the audit activities and results;

7. Assisting investigations of fraud activities occurring in the Company and report to the management and Audit Committee;

8. Implementing the other duties as needed by the Company and does not conflict with the Internal Audit independence.

Tabel Pelatihan Audit internal Tahun 2016Table of Internal Audit Training in 2016

Nama PelatihanTraining

Waktu PelaksanaanImplemetation Date

PenyelenggaraOrganizer

Lokakarya Quality Assuarnce Assurance Quality Workshop

19-20 Desember 2016December 19-20, 2016

YPiA (Yayasan Pendidikan internal Audit)

YPIA (Internal Audit Education Foundation)

184

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Tabel Realisasi Program Kerja SPi Tahun 2016Table of SPI Work Program Realization in 2016

No Obyek Audit & Non Audit

Realisasi/waktu Pelaksanaan

Realization/Implementation Date

Audit and Non-Audit Object

1 Divisi PM termasuk PLTU FTP-1 Triwulan - Quarter II PM Division including SPP of FTP-1

2 Proyek PLTU Gorontalo Tahap II Triwulan - Quarter III Gorontalo SPP Project Phase II

3 Proyek EPC TL & Substation 150 kV Mamuju Triwulan - Quarter IV EPC TL & Substation 150 KV of Mamuju Project

4 Audit Internal IMS QHSE Tahun 2016 Triwulan - Quarter II Internal Audit of IMS QHSE in 2016

5 Divisi HRM & IS Triwulan - Quarter IV HRM & IS Divisions

6 Sekretaris Perusahaan Triwulan - Quarter IV Corporate Secretary

7 Lokakarya Quality Assurance Triwulan - Quarter IV Assurance Quality Workshop

185

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

SiSTEM PENGENDALiAN iNTERNALInternal Control System

The Internal Control System Framework

Piagam internal Audit

Penerapan sistem pengendalian internal yang dilakukan oleh RE mengacu pada Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Nomor: PER-01 /MBU/2011 tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan Yang Baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara Pasal 26. Sistem Pengendalian Internal merupakan serangkaian proses pengendalian terhadap kegiatan Perusahaan pada setiap tingkat dan unit dalam struktur organisasi, antara lain mengenai kewenangan, otorisasi, verifikasi, rekonsiliasi, penilaian atas prestasi kerja, pembagian tugas, dan keamanan terhadap aset perusahaan.

S i s t e m p e n g e n d a l i a n i n t e r n a l P e r s e r o a n diimplementasikan melalui pengendalian Lingkungan, Risiko, Keuangan, dan Opersional. Konsep Sistem Pengendalian Internal diarahkan sejalan dengan kerangka Sistem Pengendalian Internal dari COSO dimana di dalamnya terdiri dari lima elemen, yaitu:

1. Lingkungan Pengendalian (Control Environment)

Lingkungan pengendalian yang efektif diperlukan dalam mendukung seluruh organ Perusahaan dapat menjalankan semua aktivitasnya, mengerti mengenai tugas dan tanggung jawab, memiliki pengetahuan yang memadai dan mengerti serta berkomitmen untuk melakukan aktivitas yang benar dengan cara yang benar. RE telah menyusun Pedoman Kode Etik Perusahaan yang diterapkan dan disosialisasikan kepada semua tingkatan di

The Implementation of internal control system conducted by RE referred to the Regulation of the Minister of State Owned Enterprises Number: PER-01/MBU/2011 regarding the Implementation of Good Corporate Governance to State-Owned Enterprise Article 26. The Internal Control System is a series of processes of control into the Company’s activities at every level and unit within the organizational structure, among others authority, authorization, verification, reconciliation, job performance appraisal, tasks division and company assets security.

The internal control system of the company is implemented through Environmental Control, Risk, Financial, and Operational. The Internal Control System concept is directed in line with the Internal Control System framework of COSO which consists of five elements, are as follows:

1. Control Environment

An effective control environment is needed in supporting the entire organ of the company to run all its activities, understand its duties and responsibilities, have sufficient knowledge and understand and commit to perform the right activities in the right way. RE has arranged Code of Conduct which is implemented and socialized to all levels of the Company. In addition, control environment of the company has been clearly defined through the

Sistem Pengendalian internal diperlukan untuk memastikan bahwa setiap pekerjaan yang dilakukan dalam operasi Perusahaan benar-benar mematuhi prosedur standar operasi (SOP)

atau manual yang ada di setiap bagian/ divisi.

Internal Control System is required to determine that duties conducted in a Company operation is appropriate in compliance with the Standard Operational Procedure (SOP) or manual at every

division.

186

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

establishment of an Organizational Structure that describes the separation of functions and duties of each organ of the company.

2. Risk Assessment

The assessment is performed to identify the risks faced by the Company. The risk identification is performed by the Company through risk assessment of the entire existing functions. Risk assessment is performed based on the impacts and tendency which are described in a risk matrix that describe the level of risk in each function.

3. Control Activity

Control activity are applied at the entire functional levels according to the organizational structure and involve the entire organs of the Company. In the implementation, the control activities are set out in policies and procedures that should performed by each work unit in daily activities.

4. Information and Communication

Developing and controlling of accounting, information and communication systems both internally and externally to obtain relevant information for the Company. Relevant, reliable, timely and consistent information and communication systems are designed to provide information to all stakeholders

5. Monitoring

Monitoring is performed to find out that the internal control system has been performed as planned. The Company is performed evaluation and control continuously and to communicate in every aspect that needs to be improved or increased.

Perusahaan. Selain itu lingkungan pengendalian di Perusahaan juga telah tergambarkan dengan jelas melalui pembentukan Struktur Organisasi yang menggambarkan pemisahan fungsi dan tugas dari masing-masing organ Perusahaan.

2. Penilaian Risiko (Risk Assessment)

Penilaian dilakukan untuk mengidentifikasi risiko-risiko yang dihadapi Perusahaan. Identifikasi risiko dilakukan Perusahaan melalui penilaian risiko atas semua fungsi-fungsi yang ada. Pengukuran risiko yang dilakukan berdasarkan dampak dan kecenderungan yang dijabarkan dalam suatu matriks risiko yang menggambarkan tingkat risiko pada masing-masing fungsi.

3. Aktivitas Pengendalian (Control Activity)

Aktivitas/kegiatan pengendalian diterapkan pada semua tingkatan fungsional sesuai dengan struktur organisasi serta melibatkan seluruh organ Perusahaan. Dalam pelaksanaannya aktivitas pengendalian ini dituangkan dalam kebijakan dan prosedur yang harus dilakukan oleh setiap unit kerja dalam kegiatan sehari-hari.

4. Informasi dan Komunikasi (Information and Communication)

Mengembangkan dan mengontrol sistem akuntansi, informasi dan komunikasi baik secara internal maupun ekternal untuk menghasilkan informasi yang relevan bagi Perusahaan. Sistem informasi dan komunikasi yang relevan, terpercaya, tepat waktu dan konsisten dirancang agar dapat memberikan informasi kepada seluruh stakeholder.

5. Pemantauan (Monitoring)

Pemantauan dilakukan untuk mengetahui bahwa sistem pengendalian intern telah dilakukan sebagaimana yang telah direncanakan. Perusahaan melakukan evaluasi dan kontrol secara terus-menerus serta mengkomunikasikan setiap aspek yang perlu diperbaiki atau ditingkatkan.

Operational and Financial ControlPengendalian Keuangan dan Operasional

Aspek keuangan dan operasional menjadi fokus pengendalian Perusahaan dalam sistem pengendalian internal. Pengendalian terhadap aspek keuangan dan operasional dilakukan secara menyeluruh dan berjenjang mulai dari Unit Bisnis sampai dengan level Direksi dan Dewan Komisaris. Proses pengendalian internal Perusahaan juga melibatkan pihak eksternal sebagai auditor yang bersifat independen.

Financial and operational aspects becoming the focus of the Company’s control in the internal control system. Control into financial and operational aspects is conducted thoroughly and tiered started from the Business Unit up to the level of the Board of Directors and the Board of Commissioners. The internal control process of the company is involving an external party as an independent auditor.

187

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Internal Control System EvaluationEvaluasi Sistem Pengendalian internal

Evaluasi sistem pengendalian internal secara umum dilakukan oleh Direksi dibantu fungsi Manajemen Risiko dan Satuan Pengawan Intern. Secara parsial evaluasi yang dilakukan diantaranya evaluasi risiko Perusahaan yang selanjutnya menjadi acuan dalam menyusun peta risiko. Selain itu, evaluasi dilakukan melalui kegiatan audit oleh Satuan Pengawan Intern yang hasilnya dapat menggambarkan efektivitas sistem pengendalian internal dalam menekan tingkat pelanggaran ketentuan atau prosedur yang berlaku maupun temuan-temuan lain secara konsisten dan menyeluruh. Kemudian hasil evaluasi tersebut dilaporkan kepada Direksi untuk dibahas oleh jajaran Direksi sebelum disampaikan kepada Dewan Komisaris untuk kemudian ditelah bersama Komite-komite untuk kemudian menghasilkan rekomendasi-rekomendasi yang bermanfaat dalam meningkatkan efektivitas sistem pengendalian internal.

Generally, the internal control system evaluation is carried out by the Board of Directors assisted by the Risk Management function and Internal Audit Unit. Partially, the evaluation performed among others the risk evaluation of the Company and becomes the reference in preparing the risk map. Moreover, the evaluation is performed through audit activities by the Internal Audit Unit, which the results may describe the effectiveness of the internal control system in reducing the level of violation of applicable provisions or procedures and other findings consistently and entirely. The evaluation results are reported to Director to be discussed by the Board of Directors before submitted to the Board of Commissioners to be reviewed with the Committees in obtaining the recommendations that are useful in improving the effectiveness of the internal control system.

Unit bisnis mengelola dan menyusun laporan keuangan dan kinerja operasionalnya sesuai dengan prosedur dan standar pelaporan yang telah ditetapkan Perusahaan. Fungsi manajemen risiko menganalisis dan menyusun profil risiko serta mitigasinya yang menjadi acuan unit bisnis sebagai pemilik risiko untuk mengelola risiko di masing-masing unit bisnisnya yang berkaitan dengan aspek keuangan dan operasional. Fungsi Satuan Pengawan Intern dibantu oleh Auditor Eksternal melakukan audit atas laporan kinerja keuangan, operasional dan kepatuhan. Direksi memantau dan mengevaluasi laporan keuangan dan kinerja dari unit bisnis dan Perusahaan secara umum serta laporan hasil audit dari Satuan Pengawan Intern dan Auditor Eksternal untuk dilaporkan kepada Dewan Komisaris. Dewan Komisaris bersama Komite melakukan telaah atas laporan keuangan dan operasional dan memberikan rekomendasi dari hasil telaah.

The business unit manage and prepare its financial statements and operational performance in accordance with the procedures and reporting standards determined by the Company. The risk management function analyzes and composes the risk profile and its mitigation as reference for the business unit as the risk owner in managing the risk in each of its business units related to the financial and operational aspects. The Internal Audit Unit is assisted by the External Auditor conducting an audit on the financial performance, operational and compliance reports. The Board of Directors are monitoring and evaluating the financial statements and performance reports of the business units in general and the audit report of the Internal Audit Unit and the External Auditor to be reported to the Board of Commissioners. The Board of Commissioners and Committee are reviewing the financial statements and operational reports and giving the recommendations from the review results.

188

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

MANAJEMEN RiSiKORisk Management

Risk Management OversightPengelolaan Manajemen Risiko

Penerapan manajemen risiko Perusahaan bertujuan untuk meminimalisasi risiko kerugian dan meningkatkan kesiapan Perusahaan dalam menghadapi ketidakpastian yang berpotensi mengancam kelangsungan Perusahaan. RE mengelola risiko bisnis secara cermat, sistematis dan efektif melalui penerapan Enterprise Risk Management (ERM) sehingga memiliki kapasitas dalam mengantisipasi risiko karena kegagalan memanfaatkan kesempatan yang ada maupun risiko kegagalan menghindarkan peristiwa risiko yang berdampak buruk dan/atau memitigasi dampak buruk terhadap pencapaian tujuan Perusahaan. Evaluasi dan monitoring atas penerapan manajemen risiko juga dilakukan untuk memastikan kecukupan rancangan dan efektivitas pelaksanaan menajemen risiko.

The implementation of the Company’s risk management aims to minimize losses and improving the Company’s readiness in facing of uncertainty that may threaten the Company’s going concern. RE manages the business risks accurately, systematically and effectively through the implementation of Enterprise Risk Management (ERM that has the capacity in anticipating risks due to the failure in taking the opportunities and failure risk in avoiding risk events that have bad influence and/or mitigating bad influence towards the target achievement of the Company. Evaluation and monitoring of risk management implementation is also conducted to ensure adequate design and effectiveness of risk management implementation.

RE mengelola risiko bisnis secara cermat, sistematis dan efektif melalui penerapan Enterprise Risk Management (ERM) sehingga memiliki kapasitas dalam mengantisipasi risiko karena kegagalan memanfaatkan kesempatan yang ada maupun risiko kegagalan menghindarkan

peristiwa risiko yang berdampak buruk dan/atau memitigasi dampak buruk terhadap pencapaian tujuan Perusahaan.

RE manages the business risks accurately, systematically, and effectively through the implementation of Enterprise Risk Management (ERM), that have the capacity in anticipating risks due to the failure in taking the opportunities and failure risk in avoiding risk events that

have bad influence and/or mitigating bad influence towards the objectives achievement of the Company.

2015Estabilish ERM Frameworks &

Awareness

2016Develope &

integrate ERM as a Culture

2017Continue training

& building awareness at site

on ERM

2018Risk based audit & implement project risk management

2019 integrated risk based decision making tools

2020Continous

enchaancment ERM Culture

Policy dan Road Map Pengelolaan Manajemen Risiko REPolicies and Road Map of Risk Management of RE

189

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Profile of Risk and Mitigation Profil Risiko dan Upaya Mitigasi

Dalam menjalankan kegiatan usaha setiap perusahaan menghadapi berbagai risiko baik dari lingkungan internal maupun eksternal perusahaan. Profil risiko korporat merupakan risiko utama yang berpotensi terjadi terhadap upaya pencapaian target RKAP 2016. Berikut adalah risiko-risiko yang ditetapkan sebagai risiko utama Perusahaan dalam tahun 2016 dan upaya pengelolaannya:

Selama tahun 2016, Perusahaan telah membentuk Tim Pengelola Manajemen Risiko yang ditetapkan berdasarkan Surat Keputusan Direksi PT Rekadaya Elektrika Nomor 006/SK-Dir/RE/II/2015 tanggal 2 Februari 2015 tentang Tim Manajemen Risiko Korporat/ Enterprise Risk Management (ERM) di Lingkungan PT Rekadaya Elektrika.

In conducting business activities, every company faced with the various risks from both internal and external environment of the company. The corporate risk profile is main risk that have the potential in achieving target of Work Planning Corporate Budget (RKAP) in 2016. These are the risks defined as the main risk of the company in 2016 and its the management efforts:

As of 2016, the Company has established Risk Management Team, determined under the Decree of the Board of Directors of PT Rekadaya Elektrika Number 006/SK-Dir/RE/II/2015 dated February 2, 2015 regarding the Enterprise Risk Management (ERM) Team within PT Rekadaya Elektrika.

Tabel Risiko Perusahaan dan Mitigasi Tahun 2016Table of Risk and Mitigation in 2016

NoJenis Risiko

Type of Risk

Mitigasi

Mitigation

1.

Ketidakpastian kondisi pasar ketenagalistrikan

Uncertainty of electricity market conditions

- Melakukan market penetration keluar pasar PLN (IPP, Captive)

- Melakukan shifting ke proyek EPC T&D

- Mendukung proyek-proyek EPC dari pemegang saham agar menjadi cost efficiency dalam Strategic Business Holding

- market penetration outside of PLN market (IPP, Captive)

- Shifting to the EPC T&D project

- Supporting EPC projects from the shareholders that could be cost efficiency in Strategic Business Holding

2

Ketidaksesuaian spek batubara saat pelaksanaan commissioning

Incompatibility of coal specification during commissioning

- Melakukan monitoring kesesuaian spek batubara saat pelaksanaan commissioning

- Menolak pemakaian batubara di luar spek tersebut

- Monitoring the compatibility of coal specification during commissioning

- Refuse the coal usage outside of specification

3

Ketidakpastian dan ketidakhandalan jaringan pada saat commissioning

Network uncertainty and unreliable during commissioning

- Melakukan monitoring kesiapan & kehandalan jaringan saat pelaksanaan commissioning

- Menyampaiakan teguran bila terjadi ketidaksesuaian tersebut

- Monitoring of network readiness & reliability during commissioning

- Communicating reprimand in case of such incompatibility

4

Kerusakan peralatan yang telah lama terpasang pada saat pelaksanaan commissioning

Equipment breakage that has been long installed during commissioning

Melakukan overall check terhadap hal-hal yang berpotensi menjadi kendala ke depannya.

Conducting overall check into the potential things that becomes constraints in the future.

190

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

5

Lamanya proses administrasi kontrak oleh pemberi kerja

Long process of the contract administration by the employer

Mempercepat proses pembahasan dan persetujuan approval EOT, VO & Klaim

Accelerating the process of discussion and approval of EOT, VO & Claim

6

Perbedaan interpretasi kontrak dengan pemberi kerja

Different interpretations of contracts with the employers

Menyelesaikan settlement of dispute melalui proses mediasi di BANI

Completing the settlement of dispute through mediation process at BANI

7

Keterlambatan pelaksanaan proyek dari jadwal (schedule delay)

schedule delay

Meningkatkan pengendalian project schedule sesuai dengan yang telah ditetapkan

Improving the project schedule control in accordance with the specified

8

Kenaikan biaya pelaksanaan proyek (cost overrun)

(cost overrun)

Meningkatkan pengendalian cost control sesuai nilai RBT/EAC yang telah ditetapkan

Improving the control of cost control according to RBT/EAC value which has been set

9Rendahnya kualitas vendor/subkon

Low quality vendor/sub-contractor

Meningkatkan vendor management

Increasing vendor management

10Negatif cash flow proyek

Negative cash flow project

- Memperoleh pendanaan pelaksanaan proyek dalam bentuk NCL

- Perluasan fasilitas NCL dari Pemegang Saham

- Obtaining funding of project implementation in the form of NCL

- Extension of NCL facilities from the Shareholders

NoJenis Risiko

Type of Risk

Mitigasi

Mitigation

191

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

AUDiTOR EKSTERNALExternal Auditor

Audit eksternal dilakukan oleh pihak independen yang telah memenuhi persyaratan untuk memastikan bahwa pencatatan akuntansi Perusahaan yang disusun sesuai dengan ketentuan Pernyataan Standar Akuntansi dan Keuangan (PSAK) dan laporan yang disiapkan menyajikan

posisi keuangan dan hasil usaha secara wajar serta operasional usaha yang dijalankan Perseroan tidak menyalahi ketentuan Regulasi yang berlaku.

The external audit is performed by an independent party who has met the requirements to ensure that accounting records of the company that is prepared in accordance with the Statement of

Financial Accounting Standards (SFAS) and the report prepared in presenting financial position and income statements fairly and business operations carried out by the Company are not

infringe with the applicable regulations.

External Auditor AppointmentPenunjukan Auditor Eksternal

Auditor Eksternal yang memeriksa laporan keuangan Perusahaan tahun buku 2016 ditetapkan melalui RUPS Tahunan Perusahaan tanggal 28 April 2016 perihal Persetujuan Penunjukan Kantor Akuntan Publik untuk Mengaudit Laporan Keuangan Perseroan Tahun Buku 2016. Sesuai arahan pemegang saham, auditor eksternal yang ditunjuk adalah KAP Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar dan Rekan sebagai auditor yang akan mengaudit Laporan Audit Umum RE Tahun Buku 2016. Berikut Auditor Eksternal yang melakukan audit Laporan Keuangan, Kinerja, dan Kepatuhan Perusahaan selama 3 tahun terakhir:

The External Auditor that reviewed the financial statements of the company for the financial year of 2016 is determined through the Annual General Meeting of Shareholders dated April 28, 2016 regarding Approval of Public Accounting Firm Appointment in Auditing the Financial Statements for Financial Year of 2016. As directed by the shareholders, the appointed external auditor is KAP Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar and Partners as external auditor that will auditing of the RE’s General Audit Report for Financial Year of 2016. Here are the External Auditor that audited the Financial Statement, Performance and Compliance Reports for the last 3 years:

192

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Tabel Kantor Akuntan Publik, Nama Akuntan, dan Opini Audit Tahun 2014-2016Table of Public Accountant Firm, Accountant Name, and Audit Opinion in 2014-2016

Tahun Buku

Financial Year

Kantor Akuntan Publik

Public Accountant Firm

Akuntan Publik

Accountant Public

Opini Audit

Audit Opinion

2014

Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Rekan

Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Partners

Drs. Haryanto Sahari, CPA

Laporan Keuangan Konsolidasian terlampir menyajikan secara wajar, dalam semua hal yang material, posisi keuangan PT RE tanggal 31 Desember 2016, serta kinerja keuangan dan arus kasnya untuk tahun yang berakhir pada tanggal tersebut, sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia.

Consolidated Financial Statements present fairly, in all material respects, the financial position of PT RE as of December 31, 2016, and their financial performance and cash flows for the year then ended, in accordance with Indonesian Financial Accounting Standards.

2015

Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Rekan

Tanudiredja, Wibisana, Rintis & Partners

Drs. Haryanto Sahari, CPA

Laporan Keuangan Konsolidasian terlampir menyajikan secara wajar, dalam semua hal yang material, posisi keuangan PT RE tanggal 31 Desember 2015, serta kinerja keuangan dan arus kasnya untuk tahun yang berakhir pada tanggal tersebut, sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia.

Consolidated Financial Statements present fairly, in all material respects, the financial position of PT RE as of December 31, 2015, and their financial performance and cash flows for the year then ended, in accordance with Indonesian Financial Accounting Standards.

2016

Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar dan

Rekan

Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar and

Partners

Saptoto Agustomo

Laporan Keuangan terlampir menyajikan secara wajar, dalam semua hal yang material, posisi keuangan PT RE tanggal 31 Desember 2016, serta kinerja keuangan dan arus kasnya untuk tahun yang berakhir pada tanggal tersebut, sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia.

Consolidated Financial Statements present fairly, in all material respects, the financial position of PT RE as of December 31, 2015, and their financial performance and cash flows for the year then ended, in accordance with Indonesian Financial Accounting Standards.

Audit Fee

Other Services

Fee Audit

Jasa Lain yang Diberikan

Ketentuan fee audit sepenuhnya menjadi tanggungan Pemegang Saham Perusahaan. Sesuai arahan Pemegang Saham, auditor eksternal yang melakukan audit di Perusahaan untuk tahun buku 2016, yaitu Kantor Akuntan Publik (KAP) Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar dan Rekan.

Pada tahun 2016, Akuntan Publik yang ditunjuk tidak memberikan jasa lain selain jasa Audit Umum tahun buku 2016, sehingga tidak terdapat informasi fee jasa audit lainnya.

The terms of audit fee will be at the expenses of the Shareholders. As directed of the Shareholders, the external auditor that audited the Company for the financial year of 2016, that is Public Accounting Firm (KAP) of Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar and Partners.

In 2016, the appointed Public Accountant does not provide any other services other than the Audit Services for the financial year of 2016, there is no information regarding fees of other audit services.

193

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

PERKARA PENTiNG YANG SEDANG DiHADAPi OLEH PERUSAHAAN, ANGGOTA DiREKSi DAN ANGGOTA DEwAN KOMiSARiSLegal Issues Faced by the Company, the Board of Directors and the Board of Commissioners

Dalam melaksanakan kegiatan Perusahaan, manajemen dan struktural RE senantiasa mematuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku dan mengantisipasi setiap tindakan yang berpotensi menimbulkan permasalahan hukum. RE seoptimal mungkin menekan segala bentuk pelanggaran terutama yang berkaitan dengan perkara hukum.

Selama tahun 2016, tidak terdapat permasalahan hukum yang dihadapi oleh Perusahaan, anggota Dewan Komisaris maupun anggota Direksi Perusahaan yang sedang menjabat, baik perdata maupun pidana.

In implementing the Company’s activit ies, the management and structural of RE strive to comply with the applicable legislation and anticipating any action that potential into legal-issues. RE put pressure any forms of violations especially related to the legal issues as optimal as possible.

As of 2016, there are no legal issues faced by the Company, members of the Board of Commissioners or members of the Board of Directors, both civil or criminal.

194

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

AKSES iNFORMASi DAN DATA PERUSAHAANAccess to Corporate Information and Data

RE menjamin hak publik untuk mendapatkan informasi yang relevan dan dibutuhkan sepanjang informasi tersebut tidak bersifat rahasia. Untuk itu Perusahaan senantiasa memberikan informasi secara tepat waktu, akurat lengkap sesuai dengan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku maupun etika bisnis mengenai Perusahaan kepada Pemegang Saham dan Stakeholders. Penyebaran informasi kepada seluruh pemangku kepentingan merupakan bagian penting dari implementasi prinsip transparansi informasi. Oleh karena itu Perusahaan menyediakan akses informasi seluas-luasnya melalui berbagai media diantaranya melalui:

RE ensures the public rights in obtaining relevant and necessary information as long as not the confidential information. The Company continues to provide information on a timely basis, accurately complete in accordance with the prevailing laws and regulations and business ethics regarding the Company to the Shareholders and Stakeholders. Information dissemination to the entire stakeholders is an important part of information transparency principle implementation. Therefore, the Company provides the widest access information through various media such as:

RE membuka akses seluas-luasnya kepada publik terhadap perolehan informasi mengenai Perusahaan. Hal ini untuk menjamin pemenuhan dan ketersediaan informasi bagi para

pemangku kepentingan, sekaligus salah satu implementasi Perusahaan dalam perwujudan aspek transparansi.

RE open the widest access to the public in obtaining the company-related information. This is to ensure the fulfillment and availability of information for the stakeholders, and one of the

implementation in the realization of transparency aspect of the company.

WebsiteWebsite PerusahaanSalah satu media utama yang digunakan oleh Perusahaan dalam menyajikan informasi adalah melalui situs website Perusahaan yaitu http://www.rekadaya.co.id baik dalam bahasa Indonesia maupun dalam bahasa Inggris. Beberapa pilihan informasi yang tersedia dalam situs website Perusahaan meliputi Latar Belakang Perusahaan, Layanan Perusahaan, serta info lainnya. Informasi yang tersedia di website diupdate secara berkala sesuai dengan perkembangan Perusahaan.

One of the main media used by the Company in presenting information is through the website http://www.rekadaya.co.id both in Indonesian and English. The several available information options on the website include Background, Services, and other info of the company. The available information on the website is updated periodically in accordance with the Company progress development.

195

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

E-mail

Annual Report

E-mail Perusahaan

Laporan Tahunan (Annual Report)

Perusahaan secara terbuka menyiapkan jalur komunikasi dengan para pemangku kepentingan melalui email korporat untuk mengakomodir berbagai pertanyaan terkait dengan Perusahaan yaitu dengan menghubungi email [email protected]

RE menyediakan sarana informasi melalui Laporan Tahunan yang disusun setiap tahun. Laporan ini disampaikan kepada Pemegang Saham, regulator, media massa dan masyarakat serta diunggah di website Perusahaan.

Openly, the company prepared the communication channels with the stakeholders through corporate email to accommodate various questions related to the Company by contacting email [email protected]

RE provides the information facilities through Annual Report that is annually compiled. This report is submitted to the Shareholders, regulators, mass media and public and uploaded on the Company’s website.

196

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

KODE ETiK PERUSAHAAN Code of Conduct

Pedoman perilaku merupakan tanggung jawab seluruh jajaran insan RE dalam berperilaku secara etis, professional, dan bertanggungjawab dalam melakukan hubungan bisnis dengan para pemangku kepentingan sesuai dengan tata nilai Perusahaan. Berdasarkan pedoman tersebut, RE berkomitmen untuk mengembangkan dan menerapkan prinsip GCG dalam setiap kegiatan operasional di semua tingkatan atau struktur organisasi sesuai Surat Keputusan Direksi PT Rekadaya Elektrika Nomor 002/SK-Dir/RE/I/2016 tanggal 5 Januari 2015 tentang Pedoman Perilaku (Code of Conduct / CoC) di Lingkungan PT RE.

The Code of Conduct is the responsibility of the entire of RE’s personnel in behaving ethically, professionally and accountably in performing business relationships with the stakeholders in accordance with the Corporate values. Based on the guidelines, RE is committed to improve and implement of GCG principles in all operational activities at all levels or organizational structures in accordance with the Decree of the Board of Directors of PT Rekadaya Elektrika Number 002/SK-Dir/RE/I/2016 dated January 5, 2015 on Code of Conduct /CoC within of PT RE.

Kode Etik Perusahaan tertuang dalam Pedoman Etika dan Perilaku yang disusun sebagai acuan perilaku bagi Komisaris, Direksi dan semua insan RE dalam mengelola Perusahaan guna

mencapai visi, misi dan tujuan Perusahaan.

The Code of Conduct stated in the Ethics and Conduct Guidelines prepared as code of conduct reference for the Board of Commissioners, the Board of Directors and the entire of RE’s personnel

in managing the Company to achieve the vision, mission and objectives of the company.

Principles of Code of Conducts Pokok-Pokok Kode Etik Perusahaan

Muatan Pedoman Etika Perusahaan terbagi menjadi beberapa bagian utama, yaitu:

The Content of Code of Ethics are divided into several main parts, that is

Pedoman Etika Perusahaan

Pendahuluan

Etika Usaha dan Tata Perilaku Etis

Penerapan dan Penegakan Kode Etik

Kebijakan Etika Perusahaan

Lembar Pernyataan Pedoman Etika Perusahaan

Introduction

Business Ethics and Code of Conduct

Implementation and Enforcement of Code of Conduct

Code of Conduct Policies

Statement letter of Code of Conducts

Code of Conduct Guidelines

197

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Enactment of Code of Conduct

Dissemination of Code of Conduct

Enforcement Effort and Violation Sanction of Code of Conduct

Pemberlakuan Kode Etik Perusahaan

Penyebarluasan Kode Etik

Upaya Penegakan dan Sanksi Pelanggaran Kode Etik

Pedoman Etika Perusahaan disusun untuk menjadi acuan perilaku bagi seluruh Insan RE sebagai bagian dari usaha pencapaian Visi dan Misi Perusahaan. Standar Etika ini merupakan acuan yang berlaku bagi seluruh organ Perusahaan mulai dari Dewan Komisaris, Direksi, karyawan, termasuk juga mitra kerja serta pihak eksternal yang bekerja sama dan bertindak untuk dan atas nama Perusahaan.

Perusahaan senantiasa melakukan sosialisasi untuk memperkenalkan, menyebarluaskan informasi mengenai Pedoman Etika Perusahaan kepada seluruh Insan RE maupun pihak eksternal dengan tujuan agar setiap individu mengerti dan dapat mengimplementasikan Pedoman Etika Perusahaan. Pedoman Etika Perusahaan telah dikomunikasikan dan disosialisasikan kepada Dewan Komisaris dan organ pendukungnya, Direksi dan pejabat satu tingkat di bawah Direksi serta seluruh pegawai melalui berbagai media komunikasi antara lain website, Laporan Tahunan, buku saku, materi orientasi pegawai baru dan forum lainnya.

Setiap karyawan diharuskan menandatangani pedoman perilaku saat bergabung dengan Perusahaan dan melaksanakannya dalam kegiatan sehari-hari. RE juga secara berkala mengadakan acara untuk menekankan penerapan kode etik bagi para karyawan. Setiap pelanggaran kode etik akan mendapatkan sanksi sesuai dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku baik di internal Perusahaan maupun perundang-udangan yang berlaku.

Selama tahun 2016 tidak terdapat pelanggaran kode etik yang dilakukan oleh Insan Perusahaan dan telah diberikan sanksi sesuai dengan yang ditetapkan Perusahaan.

Code of Conduct of the company arranged to be a reference for the entire of RE’s personnel as part of the Vision and Mission achievement. This Code of Conduct is an applicable guideline for all organs of the Company starting from the Board of Commissioners, the Board of Directors, employees, and including partners and external parties who are collaborating and acting for and on behalf of the Company.

The Company strive in socializing to introduce, disseminate of information regarding the Code of Conduct of the company to the entire of RE personnel and the external parties with the aim that each individual may understand and be able to implement Code of Conduct of the company. The Code of conduct of the company has been communicated and socialized to the Board of Commissioners and its supporting organs, the Board of Directors and the one-level officials under the Board of Directors and the entire employees through various communication media such as website, Annual Report, handbook, new employee orientation material and other forum.

Every employee is required to signed the code of conduct when joining the Company and implementing in daily activities. The RE organize the event to emphasize the application of codes of conduct for employees regularly. Any violation of the code of conduct will be subject to sanctions in accordance with the prevailing rules and regulations in the internal of the company and the prevailing laws and regulations.

During 2016, there are no violations of code of conduct performed by the Company’s personnel and has been sanctions as set by the Company.

198

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Corporate CultureBudaya Perusahaan

RE mempunyai nilai-nilai norma perilaku wajib dipatuhi dan diterapkan dalam pelaksanaan kerja sehari-hari oleh seluruh Jajaran Perusahaan dalam pelaksanaan Budaya Perusahaan yang tertuang dalam 6 (enam) nilai yaitu “ACTION”.

RE has the norms values that should be complied and applied in daily work implementation by the entire personnel of the Company in the implementation of Corporate Culture as stated in 6 (six) values of “ACTION”.

Tatanan Nilai Perusahaan

Corporate Values

Agility

Lincah dalam merespon setiap perubahan yang ada sehingga tujuan dapat tercapai.

Agile in responding in any changes so that the objectives may achieved.

· Responsif (quick response)

· Cepat dan tepat dalam pengambilan keputusan (swift and sound decision)

· Lincah/gesit dan lentur dalam menghindari hambatan

• Quick response

• Swift and sound decision

• Agile and flexible in avoiding obstacles

Care

Peduli dan tanggap terhadap lingkungan internal dan eksternal.

Caring and responsive into the internal and external environment.

· Internal, sikap saling peduli antar karyawan di dalam dan di luar departemen/divisinya.

· Eksternal, memahami kebutuhan dan cepat tanggap terhadap keluhan klien/pelanggan (customer focus) untuk menghasilkan produk/layanan yang berkualitas (service exellence); peduli dan tanggap terhadap pemasok untuk menciptakan hubungan kemitraan yang baik dan saling menguntungkan; serta sikap peduli dan tanggap terhadap pemengang saham yang mendukung perkembangan perusahaan dan bisnisnya.

• Internal, mutual care among employees inside and outside of their department/division.

• External, understanding the needs and quick response into client/customer complaints (customer focus) to produce quality product/service (service excellence); care and responsive to the suppliers in creating good partnership and mutual benefit; and caring and responsive attitude to the shareholders who’s support the development of the company and its business.

Teamwork

Mengedepankan kerja sama yang bermanfaat (value-creating collaboration) antar pihak yang sejalan dengan bisnis Perusahaan.

Value-creating collaboration between parties that are in line with the Company’s business.

· Bersinergi dan terintegrasi dalam proses bisnis.

· Menjaga persatuan dan kebersamaan atas kepentingan bersama antar perusahaan (positive engagement).

• Synergized and integrated in business processes.

• Positive engagement

199

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tatanan Nilai Perusahaan

Corporate Values

Integrity

Dalam diri setiap individu tertanam kecerdasan/intelektual (moral, mental, sosial dan spiritual).

Sense of intelligence/intellectual in each individual (moral, mental, social and spiritual).

· Mematuhi etikadan norma agar dapat dipercaya dan bertanggung jawab dalam pekerjaan (professional accountability).

· Mencapai kinerja organisasi yang tinggi (high perfomance organization).

· Mematuhi etikadan norma agar dapat dipercaya dan bertanggung jawab dalam pekerjaan (professional accountability).

· Mencapai kinerja organisasi yang tinggi (high perfomance organization).

• Professional accountability.

• High performance organization).

Optimism

Memiliki dasar keyakinan (mother of effort) untuk selalu berjuang melakukan dan mencapai yang terbaik (striving for excellence).

Having mother of effort and striving for excellence.

Bersikap optimis dan positif dalam menghadapi tantangan (confident determination).

Confidence determination.

Networking

Mengembangkan kerja sama jejaring yang saling menguntungkan dan harmonis dengan setiap pemangku kepentingan perusahaan.

Developing mutual benefit and harmonious networking collaboration with the stakeholders.

· Kerja sama yang saling menguntungkan dengan para pemasok/ mitra bisnis untuk memastikan pertumbuhan usaha yang berkesinambungan (strategic alliances)

· Menjaga hubungan baik dengan klien/pelanggan, lingkungan masyarakat, dan seluruh pemegang kepetingan lainnya (synergetic relationship).

• Strategic alliances

• Synergetic relationship.

200

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

SiSTEM PELAPORAN PELANGGARANWhistle Blowing System

Whistle Blowing System (wBS) menjadi bagian dalam implementasi GCG yang cukup penting dalam menekan pelanggaran yang mungkin terjadi. Oleh karena itu, RE berinisiatif

menerapkan wBS di lingkungan Perusahaan sebagai wujud komitmen Perusahaan terkait Tata Kelola Perusahaan yang Baik.

Whistle Blowing System (WBS) becomes a part of GCG implementation which is important in minimizing violation which may occur. Therefore, RE take an initiative in implementing WBS within the Company as a manifestation of the Company’s commitment related to the Good

Corporate Governance.

The existence of WBS Policies

Protection for the Whistle Blower

Keberadaan Kebijakan wBS

Perlindungan Terhadap Pelapor

Perusahaan menyediakan sistem bagi penegakan prinsip-prinsip GCG dalam rangka menciptakan situasi kerja yang bersih dan bertanggung jawab dengan diberlakukannya sistem pelaporan pelanggaran (WBS) di lingkungan Perusahaan yang tertuang dalam Surat Keputusan Direksi No. 16/SK-Dir/RE/I/2016 tanggal 2 Januari 2016 tentang Pedoman WBS. WBS merupakan Sistem Pelaporan Pelanggaran yang disediakan dalam rangka memberikan kesempatan kepada pihak internal dan pihak eksternal untuk dapat menyampaikan laporan mengenai dugaan pelanggaran terhadap prinsip-prinsip GCG serta nilai-nilai etika yang berlaku di Perusahaan.

Penyelenggaraan WBS dilakukan untuk memberikan kepastian dan keyakinan bahwa laporan yang disampaikan akan ditindaklanjuti. Selain itu RE juga berkomitmen memberikan keamanan pelapor pelanggaran dan penerima laporan. Perusahaan memberikan perlindungan kepada pelapor dari segala bentuk ancaman, intimidasi, hukuman ataupun tindakan tidak menyenangkan dari pihak manapun selama Pelapor menjaga kerahasiaan kasus yang diadukan kepada pihak manapun. Perlindungan terhadap pelapor dimaksudkan untuk mendorong keberanian melaporkan pelanggaran dan menjamin kerahasiaan pelapor maupun keluarganya.

The Company provides a system for the GCG principles enforcement in order to create a clean and responsible working environment with the enactment of Whistle Blowing System (WBS) within the Company as stated in the Board of Directors Decree No. 16/SK-Dir/RE/I/2016 dated January 2, 2016 regarding the WBS Guidelines. WBS is Violation Reporting System/Whistle Blowing System provided in order to give an opportunity for internal and external parties to submit reports regarding any alleged violations of GCG principles and ethical values of the Company.

The execution of WBS is conducted to give ensure and assurance that the report presented will be followed-up. Moreover, RE is also committed to provide protection for the whistle blower and the reported party. The Company provides protection to the whistleblower from any threat, intimidation, punishment or unpleasant from any party during the whistleblower to keep confidentiality of case reported to any party. Protection to the whistleblower is intended to push encourage in reporting the violation and ensure the confidentiality of the whistleblower and his/her family.

201

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

Whistleblowing Reporting Media

Whistle Blowing System Mechanism

Sarana Pelaporan Pelanggaran

Mekanisme Sistem Pelaporan Pelanggaran

Perusahaan telah menyediakan sarana pelaporan untuk melaporkan adanya dugaan pelanggaran yang terjadi. Pengaduan atau pelaporan dapat disampaikan melalui surat tertulis atau email kepada Sekretaris Perusahaan dan ditujukan kepada:

Setiap pelaporan pelanggaran akan ditindaklanjuti oleh Komite Pengelola Pengaduan Pelanggaran yang berwenang memberikan sanksi (PYMBS) dan selanjutnya oleh Tim Pemeriksa Pelanggaran Disiplin Karyawan (TP2DK) untuk melakukan pemeriksaan lebih lanjut. TP2DK berfungsi untuk menindaklanjuti penerimaan pelaporan yang bertugas untuk melakukan investigasi lebih lanjut terhadap pelanggaran yang dilakukan oleh karyawan. Dalam melakukan tugasnya, TP2DK berpedoman pada ketentuan yang mengatur tentang peraturan disiplin karyawan Perusahaan.

Komite Pengelola Pengaduan Pelanggaran PT Rekadaya Elektrika

Gedung Bank Mandiri Lt. 6, Jalan Tanjung Karang No. 3-4A,

Kebon Melati, Jakarta Pusat 10230

Atau melalui email: [email protected]

The Whistleblowing Management Committee of PT Rekadaya Elektrika

Bank Mandiri Building 6th floor,

Jalan Tanjung Karang No. 3-4A,

Kebon Melati Jakarta Pusat 10230

Or via email: [email protected]

Mekanisme pengelolaan pelaporan pelanggaran berdasarkan kebijakan WBS yang telah ditetapkan sebagai berikut:

The Company has provided a reporting media to report any alleged violations. Complaints or reporting may be submitted via a written letter or an email to the Corporate Secretary and addressed to:

Any form of whistleblowing will be followed-up by the Whistleblowing Management Committee which is authorized to impose sanctions (PYMBS) and therefore by the Employee Discipline Violation Investigator Team (TP2DK) for further inspection. TP2DK serves to followed-up of receiving reporting in charge of conducting further investigation of violations committed by employees. In conducting its duties, TP2DK is referring to the provisions regarding employee disciplinary regulation of the Company.

Whistle Blowing System mechanism management based on the WBS policy has been established are as follows:

202

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Pelanggaran dilaporkan melalui saluran wBS yang kemudian disampaikan oleh Sekretaris

Perusahaan dan dikelola oleh SPi

Komite Pengelola Pengaduan Pelanggaran melakukan verifikasi

atas laporan yang masuk dan melakukan investigasi dalam waktu

30 (tiga puluh) hari

Diserahkan kepada Direksi dan ditangani lebih lanjut leh Eksternal investigator

(apabila pelanggaran dilakukan oleh Dewan Komisaris dan Organ Pendukung)

Ditangani lebih lanjut oleh Tim Pemeriksa Pelanggaran Disiplin

Karyawan (TP2DK)

Diserahkan kepada Dewan Komisaris(Apabila pelanggaran dilakukan oleh

Direksi )

Violations are reported through WBS channels, submitted by the Corporate

Secretary and managed by the SPI

Whistleblowing Management Committee verify the incoming report

and investigation within 30 (thirty) days

Submitted to the Board of Directors and further handled by External Investigator(if the violation is committed by the Board of Commissioners and

Supporting Organs)

Further handled by the Employee Discipline Violation InvestigatorTeam

(TP2DK)

Submitted to the Board of Commissioners(If the violation is

committed by the Board of Directors)

Numbers of Reporting and the Follow-up

Jumlah Pelaporan dan Tindak LanjutnyaRE terus berupaya meningkatkan kualitas pengelolaan pelaporan dengan secara aktif merespon dan menindaklanjuti setiap pelaporan yang masuk. Hal tersebut diharapkan mampu menekan tingkap pelanggaran yang ada di lingkungan Perusahaan. Sepanjang tahun 2016 tidak terdapat pelaporan yang masuk sehingga tidak ada tindak lanjut terhadap sejumlah pelaporan yang masuk oleh Perusahaan.

RE keeps improving the quality of whistleblowing management by responding actively and follow-up in any incoming report. It is expected to be able to further reduce the level of violation within the Company. As of 2016 there was no incoming report that there was no follow-up to the number of reporting submitted by the Company.

203

tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

laporan keuangan konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

tata kelola perusahaan Good Corporate Governance

204 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Tanggung jawab sosial perusahaanCorporate Social Responsibility

06

205LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

206 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

PendaHuluanIntroduction

Program CSR menjadi wujud tanggung jawab Re kepada para pemangku kepentingan. Implementasi program CSR menciptakan keseimbangan ketiga aspek tripple bottom lines pada proses bisnis, sehingga diharapkan mampu mewujudkan bisnis Perusahaan yang

berkelanjutan.

CSR program becomes the realization of RE’s corporate responsibility to the stakeholders. The implementation of CSR program creates the balance of the three aspects of triple bottom lines at the business processes, that expected able to realize the sustainable business of the company.

Penerapan program Corporate Social Responsisibility (CSR) secara konsisten menjadi bentuk pemenuhan salah satu prinsip tata kelola perusahaan yang baik yaitu responsibilitas kepada seluruh pemangku kepentingan. RE berkomitmen untuk menerapkan program CSR sebagai wujud kontribusi dalam pembangunan ekonomi berkelanjutan. Komitmen ini tercermin dari pelaksanaan kegiatan operasional RE yang tidak hanya mempertimbangkan faktor keuangan tetapi juga konsekuensi sosial dan lingkungan untuk saat ini dan jangka panjang. Upaya tersebut diharapkan mampu menghasilkan keseimbangan antara kepentingan komersial (profit), sosial (people), dan lingkungan hidup (planet) yang dikenal sebagai pendekatan triple bottom lines melalui program CSR yang dijalankan secara terintegrasi dengan prinsip tata kelola perusahaan yang baik.

The implementation of Corporate Social Responsibility (CSR) program has consistently become the fulfillment of one of the principles of good corporate governance which is responsibility to the entire of stakeholders. RE is committed to implement the CSR program as a contribution in sustainable economic development. This commitment is reflected from the implementation RE’s operational activities which is not only considered to the financial factor but also to the social and environmental consequences for now and for the long term. Those efforts are expected able of delivering the balance between commercial interest (profit), social (people), and environment (planet), which is known as a triple bottom lines approach through CSR program that is performed in integrated with good corporate governance principles.

People

Profit Planet

Skema Triple Bottom LinesScheme of Triple Bottom Lines

Implementasi program CSR diharapkan dapat meningkatkan kualitas kehidupan dan lingkungan yang dapat memberikan manfaat bagi Perusahaan, komunitas setempat, dan masyarakat umum. Program CSR yang dilaksanakan membawa pengaruh positif bagi Perusahaan diantaranya mendapatkan citra yang

Implementation of CSR programs are expected could improve the quality of life and environment that may provide benefits for the Company, local community, and public. The implemented CSR program has a positive impact for the Company, including gaining positive image from the public, easy access into capital, maintaining

207LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

positif dari masyarakat luas, kemudahan akses terhadap modal, mempertahankan sumber daya manusia yang berkualitas, dan meningkatkan pengambilan keputusan pada hal-hal kritis serta mempermudah pengelolaan manajemen risiko. Dampak pelaksanaan program CSR juga dapat dirasakan oleh masyarakat dan lingkungan. Masyarakat sekitar Perusahaan memperoleh lapangan kerja sehingga kualitas sosial di daerah tersebut meningkat. Eksploitasi sumber daya alam secara berlebihan juga dapat dicegah karena pelaksanaan program CSR mampu meningkatkan kualitas lingkungan salah satunya dengan menekan tingkat polusi.

qualified human resources, and improving decision making on critical matters and simplify the management of risk management. The impact of CSR program implementation can be perceived by the society and the environment. The community surrounding the company have obtaining employment that the social quality in the area increased. Excessive natural resources exploitation could be prevented because the implementation of CSR programs able to improve the quality of the environment, one of them by reducing the pollution level.

Implementation Basis of CSR Programs

dasar Pelaksanaan Program CSR

RE melaksanakan program CSR mengacu pada peraturan perundang-undangan yang mengenai CSR diantaranya pasal 74 Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas dan Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2012 tentang Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan. Secara khusus, pelaksanaan kegiatan CSR oleh RE diatur dalam Surat Keputusan Direksi No.117/SK-Dir/RE/VII/2016 tentang Kebijakan Corporate Social Responsibility (CSR)

RE implement the CSR program by referring to the legislation regarding the CSR such as Article 74 of Law Number 40 Year 2007 regarding Limited Liability Company and Government Regulations Number 47 Year 2012 regarding Social and Environmental Responsibility. Particularly, the implementation of CSR activities by RE stipulated in the Decree of the Board of Directors No.117/SK-Dir/RE/VII/2016 regarding Corporate Social Responsibility Policies (CSR).

Objectives and Targets of CSRTujuan dan Sasaran CSR

RE melaksanakan program CSR dengan tujuan antara lain:

1. Mendukung upaya-upaya yang dilakukan oleh pemerintah daerah terutama pada tingkat desa dan masyarakat untuk meningkatkan kondisi sosial, ekonomi, budaya yang lebih baik di sekitar wilayah kegiatan perusahaan;

2. Memberikan kesempatan bekerja dan berusaha bagi masyarakat; dan

3. Membantu pemerintah dalam rangka pengentasan kemiskinan dan pengembangan ekonomi wilayah.

Sementara itu, sasaran program CSR RE yaitu:

1. Pengembangan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia bagi masyarakat dan pihak-pihak terkait yang berada disekitar wilayah perusahaan.

2. Pengembangan dan peningkatan sarana atau fasilitas umum didasarkan pada skala prioritas dan potensi wilayah tersebut.

3. Mendorong dan mengembangkan potensi-potensi kewirausahaan yang didasarkan pada sumber daya lokal.

4. Pengembangan kelembagaan lokal disekitar wilayah operasi perusahaan.

RE implements the CSR program with the objectives including:

1. Supporting efforts which are performed by local governments, especially at the level of village and community to improve social, economic, and cultural conditions better around the activities area of the company;

2. Providing employment and business opportunities for the community; and

3. Assisting the government in order of poverty alleviation and regional economic development

Meanwhile, the CSR program targets of RE are:

1. Development and improvement the quality of human resources for the community and related parties residing in the surrounding of company’s area.

2. Development and improvement of public facilities based on the priority scale and potential of that area.

3. Encouraging and developing entrepreneurial potentials based on the local resources.

4. Development of local institutions in the surrounding of company’s area.

208 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

STRukTuR Pengelola dan anggaRan CSRCSR Budget and Management Structure

CSR Management Structure

CSR Budget

Struktur Pengeloa CSR

anggaran CSR

Program CSR RE terutama dalam pengembangan sosial masyarakat dilakukan oleh Divisi Sekretaris Perusahaan yang dibantu oleh Humas dan CSR untuk kegiatan CSR di Kantor Pusat dan Tim Proyek untuk kegiatan CSR di lokasi proyek. Sedangkan program CSR lainnya masih dilakukan secara parsial antara lain tanggung jawab Perusahaan terhadap pelanggan dan karyawan. Berikut ini struktur pengelola CSR RE sebagaimana struktur organisasi tahun 2016.

Program CSR merupakan investasi sosial yang dirancang untuk memberikan nilai tambah bagi masyarakat dan lingkungan sekitar serta keberlangsungan bisnis Perusahaan dalam jangka panjang. Program ini disusun sesuai dengan kebutuhan dan mempertimbangkan keberlanjutan program sehingga pelaksanaannya dapat bermanfaat bagi seluruh pemangku kepentingan baik dari segi ekonomi, sosial, dan lingkungan.

Sumber dana program CSR Perusahaan berasal dari anggaran internal. Pada tahun 2016 Perusahaan menyalurkan dana sebesar Rp30 juta untuk program CSR terhadap pengembangan sosial dan masyarakat.

The RE’s CSR program, particularly in social community development performed by the Corporate Secretary Division assisted by Public Relation and CSR for SR activities at Head Office and Project Team for CSR activities at project site. While the other CSR programs are still performed partially, among others, the Company’s responsibility to the customers and employees. Here is the RE’s CSR management structure as well as the organizational structure in 2016.

The CSR program is a social investment designed in providing added value to the community and the environment and for the long-term sustainability business of the Company. The program is arranged according with the needs and considers program sustainability that its implementation may provide the benefit to all stakeholders in term of economic, social and environmental.

Source of the CSR program funds of the company arises from internal budget. In 2016, the Company disbursed Rp30 million for CSR programs towards social and community development

Sekretaris PerusahaanCorporate Secretary

Humas dan CSRPR and CSR

Tim ProyekProject Team

Direksithe Board of Directors

Struktur Pengelola CSRCSR Management Structure

209LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Tanggung Jawab SoSIal PeRuSaHaan TeRHadaP lIngkungan HIduPCompany Social Responsibility to the Environment

Policies

CSR Program to the Environment

kebijakan

Program CSR Terhadap lingkungan

RE melaksanakan kegiatan operasional dengan memperhatikan pengelolaan lingkungan sejalan dengan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. Selain itu, RE telah membentuk Departemen QA/QC yang berada di bawah koordinasi Divisi Construction Management untuk bertanggung jawab terhadap program pemantauan dan pengelolaan lingkungan baik di lingkungan proyek maupun korporat sebagai upaya meminimalkan dampak negatif terhadap lingkungan hidup.

RE menerapkan program CSR terhadap lingkungan terutama program pelestarian dan pengelolaan lingkungan secara rutin. Program yang dijalankan sepanjang tahun 2016 antara lain:

RE conducts operational activities by considering environment management in line with Law Number 32 Year 2009 regarding Environmental Preservation and Management. Moreover, RE has established QA/QC Department under the coordination of the Construction Management Division to be responsible for the environment monitoring and management program in project and corporate environment as an effort in minimizing negative impacts to the environment.

RE has applied the CSR program to the environment especially environment preservation and management program regularly. Programs are implemented throughout 2016, among others:

kelestarian lingkungan hidup memiliki pengaruh terhadap perkembangan dan keberlanjutan bisnis Perusahaan. Hal ini mendorong Re untuk senantiasa mengelola dampak lingkungan

yang ditimbulkan dari kegiatan operasional melalui implementasi program CSR.

The preservation of environment has an influence into the development and sustainability business of the Company. This was encouraging RE to continually manage the environmental

impact of operational activities through the implementation of CSR programs.

Green OfficeGreen Office

RE menerapkan program Green Office dalam mengelola kantor dengan prinsip ramah lingkungan karena aktivitas kantor berpotensi menimbulkan kerusakan lingkungan baik secara langsung maupun tidak langsung. Dampak dari penggunaan energi listrik yang berlebihan yaitu mengurangi cadangan bahan bakar minyak dan gas serta batubara untuk pembangkit tenaga leistrik. Penggunaan air yang berlebihan menimbulkan gangguan sistem hidrologi dalam ekosistem. Kertas yang digunakan secara berlebihan menyebabkan semakin banyak pohon yang ditebang untuk bahan baku pembuatan kertas. Oleh karena itu, Manajemen RE beserta seluruh karyawan berupaya menjalankan berbagai program penghematan dalam penggunaan kertas, listrik, dan air serta upaya mengelola sampah secara daur ulang.

RE implements Green Office program in managing the office with the environmental-friendly principles because the office activities have the potential in causing environmental damage either directly or indirectly. The impact of excessive electricity energy usage is to reduce the reserves of fuel oil and gas and for the power plant. Excessive water consumption causes a disruption of the hydrological system in the ecosystem. Excessive paper use causes more trees to be harvested being used for paper manufacture. Therefore, Management of RE and all employees strive to implement various savings programs in paper, electricity and water usage and manage waste in recycling program.

210 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Penghematan penggunanan kertas dilakukan dengan menggunakan kembali halaman yang belum terpakai untuk mencetak dokumen internal yang bersifat informal. Hal ini menunjukkan partisipasi RE dalam upaya menyelamatkan hutan. Penghematan listrik dilakukan dengan kegiatan-kegiatan diantaranya memadamkan lampu di setiap ruangan yang tidak digunakan, tidak lupa mematikan komputer, AC, dan peralatan elektronik lainnya ketika akan pulang kantor, dan mengatur suhu ruangan agar tidak terlalu dingin. Penghematan air dilakukan dengan menggunakan air seperlunya karena kerusakan sistem hidrologi dapat membatasi kesempatan bagi orang lain untuk memperoleh air bersih. Kegiatan tersebut mencerminkan kepedulian RE terhadap lingkungan dalam tindakan nyata.

Paper saving by reuse paper that has been used only on one side to print informal internal document. Its represent participation of RE in saving forest. Electricity saving activities by turn off unnecessary lights, do not forget to power down the computer, air conditioner, and other electronic equipment when you leave the office, and set the room temperature. Water saving by using water as necessary due to damage the hydrological system can restrict the opportunity to others in getting clean water. The activities reflect the RE’s concern to the environment in real action.

Waste Management

Noise, lighting, and humidity measurement

Pengelolaan limbah

Pengukuran kebisingan, Pencahayaan, dan kelembapan

RE berupaya melakukan pengelolaan limbah baik limbah Non Bahan Beracun dan Berbahaya (B3) maupun limbah B3 dengan menerapkan prosedur yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku agar tidak mencemari tanah, air, dan lingkungan. Pengelolaan limbah B3 yang dihasilkan dari kegiatan operasional RE dimulai dengan pencatatan seluruh limbah B3 pada form neraca limbah B3 untuk kemudian diberikan kepada pengelola. RE melakukan pemisahan limbah sebelum dibuang berdasarkan peraturan penanganan limbah diantaranya limbah kertas atau sampah dibakar atau dikubur serta limbah pelumas bekas, cat, dan bahan yang bersifat korosif lainnya ditangani sesuai peraturan perundangan yang berlaku. Melalui pengelolaan tersebut diharapkan limbah tersebut tidak akan menimbulkan bahaya terhadap lingkungan dan kesehatan karyawan serta masyarakat sekitar lingkungan Perusahaan.

Keadaan fisik lingkungan kerja mempengaruhi produktivitas dan kinerja karyawan. RE senantiasa berupaya menciptakan lingungan kerja yang nyaman dan sehat untuk mendukung kinerja dan prodktivitas karyawan. Wujud upaya tersebut adalah pelaksanaan pengukuran komponen lingkungan diantaranya kebisingan, pencahayaan, dan kelembapan untuk mengidentifikasi lingkungan kerja setiap tahun. Kebisingan dalam jangka Panjang dapat mengganggu ketenangan kerja, merusak pendengaran, dan menimbulkan kesalahan komunikasi atau bahkan kebisingan yang serius dapat mengakibatkan kematian.

RE strives performed waste management both Hazardous and Toxic Substances (B3) and B3 waste by applying appropriate procedures in accordance with the applicable provisions in order not to contaminate land, water and environment. B3 Waste management resulted from RE’s operational activities is started by recording the entire of B3 waste on B3 waste balance sheet to be given to the management. RE performed waste separation prior to disposal based on waste handling regulations, such as paper waste or garbage is burned or buried and used lubricating waste, paint, and other corrosive materials are handled in accordance with the prevailing laws and regulations. Through this management, it is expected that the waste will not pose any danger to the environment and soundness and communities within the Company’s environment.

The physical condition of working environment affects the employee productivity and performance. RE always strives in creating comfortable and healthy work environment to support performance and productivity of the employee. The realization of that efforts is the environmental components measurement implementation such as noise, lighting, and humidity to identify the work environment in every year. Noise in the long run can disrupt calmness, damage the hearing, and causing missed communication or serious noise can lead to the death. RE measures the noise threshold value (NAB) through noise intensity analysis and assessment

211LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Greening

Certification in Environment Sector

Penghijauan

Sertifikasi Di Bidang Lingkungan

RE berkomitmen melakukan penghijauan untuk memelihara kelestarian lingkungan untuk mengurangi polusi udara. RE berperan aktif dalam penanaman pohon di lingkungan sekitar untuk meningkatkan estetika dan kualitas lingkungan. RE juga menyediakan ruang terbuka hijau berupa taman dengan jenis tanamanan yang disesuaikan dengan bangunan kantor.

RE telah memiliki sertifikasi ISO 14001 tentang Sistem Manajamen Lingkungan dan OHSAS 18001 tentang Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan kerja. Sertifikasi berstandar internasional ini menunjukkan bahwa RE senantiasa berpartisipasi dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup sehingga dapat menjadi nilai tambah bagi bisnisnya ke depan.

RE is committed in conducting greening in order to preserve the environment and reduce air pollution. RE plays an active role in trees planting in the surrounding environment to improve aesthetics and environmental quality. RE provides green open spaces such as landscape with the plant that is suit into the office building.

RE has been certified ISO 14001 regarding Environment Management System and OHSAS 18001 regarding Occupational Health and Safety Management System. This international standard certification show that RE always participates in maintaining environment sustainability that may becoming value-added for its business in the future

RE melakukan pengukuran Nilai Ambang Batas (NAB) kebisingan melalui penilaian dan analisis intensitas kebisingan yang menghasilkan NAB dibandingkan dengan standar NAB yaitu 85 dB-A untuk waktu kerja terus menerus tidak lebih dari 8 jam atau 40 jam seminggu sebagaimana diatur dalam Keputusan Menteri Tenaga Kerja No. Kep. 51/MEN/1999. Sistem pencahayaan di RE juga didesain dengan baik dengan melakukan penyesuaian Intensitas penerangan dengan jenis pekerjaan sehingga diharapkan mampu mengurangi kecelakaan kerja. Kelembapan yang berpengaruh terhadap kenyamanan karyawan dikendalikan dengan baik agar menciptakan kenyamanan karyawan dan tidak menyebabkan gangguan kesehatan yang berdampak pada peningkatan beban kerja, mempercepat kelelahan hingga produktivitas karyawan turun. Hasil pengukuran NAB faktor lingkungan tersebut dibahas dalam rapat bulanan atau rapat tinjauan manajemen sebagai bentuk evaluasi.

that is resulting NAB compared to the NAB standard that is 85 dB-A for a working time no more than 8 hours or 40 hours a week continuously as stipulated in the Decree of the Minister of Manpower No. Kep. 51/MEN/1999. The lighting system in RE is also well designed by adjusting lighting intensity with the type of work that expected able to reduce work accidents. Humidity that affects into the employee comfortability is well controlled in creating employee comfortability and did not causing health problems that impact into workload improvement, fatigue acceleration, and impairment of the employee productivities. The NAB environmental factors measurement result are discussed in monthly meeting or management review meeting for evaluation

212 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Tanggung Jawab SoSIal PeRuSaHaan TeRHadaP SoSIal dan kemaSyaRakaTanCorporate Social Responsibility to the Social and Society

Re berkomitmen untuk meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat sekitar melalui program CSR. Implementasi program CSR terhadap masyarakat dapat mempertahankan hubungan

harmonis antara Perusahaan dengan masyarakat sehingga meningkatkan keberhasilan bisnis.

RE is committed to improve the quality life of the surrounding society through CSR programs. CSR program Implementation to the society could maintain harmonious relationship between

the Company and the society that increasing into the business success

Policies

Orphanage Support

CSR Program to the Social and Society

kebijakan

Santunan yatim

Program CSR Terhadap Sosial dan kemasyarakatan

RE melaksanakan program CSR melalui pengembangan dan pemberdayaan masyarakat untuk menciptakan masyarakat mandiri dan sejahtera. Pelaksanaan program CSR kepada masyarakat diatur secara umum dalam Surat Keputusan Direksi No.117/SK-Dir/RE/VII/2016 tentang Kebijakan Corporate Social Responsibility (CSR).

Pada tanggal 24 Juni 2016 atau 17 Ramadhan 1437 H, RE menyalurkan santunan kepada anak yatim di Yayasan Al Futuwah, Jakarta Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan bersamaan dengan acara berbuka puasa bersama keluarga besar Perusahaan. Dana yang dikeluarkan untuk pelaksanaan kegiatan ini sebesar Rp30 juta dari anggaran Perusahaan dan Rp6,4 juta dari Manajemen RE. Kegiatan ini diharapkan dapat mempererat silaturrahim antara seluruh karyawan dan manajemen Perusahaan dengan masyarakat.

Pada tahun 2016 RE melaksanakan program CSR terhadap pengembangan sosial dan kemasyarakatan sebagai wujud partisipasi dalam meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat. Program CSR tersebut antara lain:

RE conducted CSR programs through society development and empowerment to create an independent and prosperous society. The implementation of the CSR program to the public is regulated in Decree of the Board of Directors No.117/SK-Dir/RE/VII/2016 regarding Corporate Social Responsibility (CSR) Policies.

On June 24, 2016 or Ramadhan 17, 1437 H, RE distributed donation to orphans at Al Futuwah Foundation, South Jakarta. This activity was held fast-breaking with the Company’s big family. Funds issued for the implementation of this activity amounted to Rp30 million from the Company’s budget and Rp6.4 million from the RE Management. This activity is expected to strengthen the relationships between all employees and management of the Company with the society.

In 2016, RE implemented the CSR program towards social and society development as a form of participation in improving the quality of community life. Those CSR programs are:

213LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Financial Impact of CSR towards Social and Society

dampak keuangan dari CSR terhadap Sosial dan kemasyarakatan

RE menyadari bahwa implementasi CSR kepada masyarakat merupakan investasi bagi perusahaan demi pertumbuhan dan keberlanjutan (sustainability) dan bukan dilihat sebagai sarana biaya (cost centre) melainkan sebagai sarana meraih keuntungan (profit centre). Program CSR menjadi komitmen Perusahaan untuk mendukung terciptanya pembangunan berkelanjutan (sustainable development). Biaya yang dikeluarkan untuk program-program CSR merupakan investasi Perusahaan dalam memupuk modal sosial. Konsistensi Perusahaan dalam pelaksanaan program CSR khususnya pada pengembangan sosial kemasyarakatan akan memberikan reputasi yang baik atau good brand image kepada berbagai elemen bisnis.

RE realized that CSR implementation to the society is an investment to the company for growth and sustainability and not seen as cost center however as profit center. CSR program are becoming commitment of the Company to support creation of the sustainable development. The expense for CSR programs as form of investment in social capital. The company’s consistency in the implementation of CSR program especially on social community development will providing good reputation or good brand image to various business elements

214 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Tanggung Jawab PeRuSaHaan TeRHadaP Pelanggan

Corporate Responsibility to the Customer

Re memperhatikan aspek keamanan dan keselamatan dalam memberikan layanan kepada pelanggan sebagai wujud tanggung jawab Perusahaan yang diterapkan dalam program CSR.

Hal tersebut dilaksanakan untuk meningkatkan layanan kepada pelanggan sehingga kepuasan pelanggan dapat dipertahankan demi menjamin keberlanjutan bisnis.

RE pay attention to security and safety aspects in providing services to the customer as a form of corporate responsibility in CSR program. It’s performed to improve services to the customer

that customer satisfaction can be maintained in order to ensure the business sustainability.

PolicieskebijakanKepuasan pelanggan mempengaruhi keberlanjutan bisnis suatu perusahaan. RE senantiasa berupaya meningkatkan kualitas layanan dan menjalin komunikasi yang baik dengan pelanggan melalui program CSR. Upaya tersebut diharapkan dapat menciptakan kepuasan pelanggan dan mempertahankan loyalitasnya.

RE telah mengatur hubungan dengan pelanggan yang mengutamakan kepuasan dan kepercayaannya sebagaimana dimuat dalam Pedoman Etika Usaha dan Tata Perilaku Etis (Code of Conduct) diantaranya mengenai menjual produk/jasa sesuai dengan standar mutu yang telah ditetapkan; membuka layanan pelanggan dan menindaklanjuti keluhan pelanggan tanpa melakukan diskriminasi terhada pelanggan; melakukan promosi yang berkesinambungan secara sehat, fair, jujur, tidak menyesatkan, serta diterima oleh norma-norma masyarakat; serta menjadikan elemen Perusahaan sebagai pelanggan marketer dengan menggunakan dan memasarkan produk. RE juga memiliki Kebijakan Mutu, Lingkungan dan K3 yang mengatur tentang komitmen RE untuk menerapkan dan melaksanakan Sistem Manajemen Integrasi Mutu, Lingkungan, dan K3 sesuai persyaratan ISO 9001:2008, ISO 14001:2004, dan OHSAS 18001:2007 serta menghasilkan produk jasa EPC yang handal dalam bidang ketenagalistrikan dengan mengutamakan kepuasan pelanggan. Selain itu, Perusahaan juga telah memiliki sertifikasi tersebut sebagai wujud komitmen dalam melindungi pelanggan.

Customer satisfaction affected the sustainability of the company’s business. RE always strives to improve the quality of service and good communication with the customer through CSR programs. These efforts are expected to create customer satisfaction and maintain their loyalty.

RE has arranged relationship with the customer which is prioritizing their satisfaction and trust as stipulated in the Code of Conduct such as selling products/services in accordance with the quality standards that has been pointed; opening customer service and followed-up customer complaints without discriminating towards customer; performing sustainable promotion healthily, fairly and honestly, not misleading, and accepted by the norms at the society; and creating the Company’s element as a marketer customer by using and marketing the product. RE also has a Quality Policy, Environmental and Occupational Health and Safety Policy which is arrange the RE’s commitment in applying and implementing the Integrated Management System of Quality, Environmental and Occupational Health and Safety in accordance with ISO 9001: 2008, ISO 14001: 2004, and OHSAS 18001: 2007 requirements and producing reliable EPC product services in the electricity sector by prioritizing customer satisfaction. Moreover, the Company has already the certification as form of commitment in protecting the customer

215LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Corporate Responsibility Program to the Customer

Customer Complaint

Program Tanggung Jawab Perusahaan Terhadap Pelanggan

Pengaduan Pelanggan

RE telah menyusun dan melaksanakan beberapa program terkait tanggung jawab terhadap pelanggan secara konsisten untuk meningkatkan kepuasan dan kepercayaan pelanggan. Sepanjang tahun 2016 program yang dijalankan oleh Perusahaan adalah:

RE melaksanakan program pengaduan pelanggan sebagai upaya memenuhi harapan pelanggan. Program pengaduan atau keluhan pelanggan menjadi sumber informasi yang harus ditindaklanjuti untuk meningkatkan kualitas layanan yang diberikan oleh Perusahaan. Proses penyelesaiaan keluhan pelanggan dikelola oleh Divisi Project Management yang dipimpin oleh Project Manager. Proses penanganan keluhan pelanggan mengacu pada Prosedur Penanganan Keluhan Pelanggan No.PPR-PM-011 tanggal 23 September 2013 yang diterapkan di RE sebagaimana ditunjukkan pada skema berikut.

RE has arranged and implemented several programs related to the customer responsibility consistently to improve customer satisfaction and trust. As of 2016, the program performed by the Company are:

RE’s handling the customer complaint program as an effort to fulfill customer expectation. The customer complaint program is becoming source of information that should be followed-up to improve the service quality provided by the Company. Customer complaint settlement process managed by Project Management Division led by Project Manager. Customer complaint handling process refers to the Procedure of Customer Complaints Handling No.PPR-PM-011 dated September 23, 2013 which is applied in RE as shown in the following scheme

Project Manager menerima keluhan pelanggan

Project Manager melakukan analisa pengaduan berdasarkan waktu

penanganan dab statyusnya kemudian dipilah sesuai tingkat prioritas

Project Manager melakukan penanganan dan monitoring bersama Divisi terkait yang direview

dalam Rapat Mingguna atau Bulanan. Jika keluhan tidak dapat diselesaikan maka

dilaporkan kepada Direksi dengan menerbitkan Laporan Keluhan Pelanggan

Project Manager memproses keluhan yang sesuai kontrak dan yang tida k sesuai

dikembalikan kepada pelanggan

Project Manager membuat laporan untuk keluhan pelanggan yang sudah

selesai.

Divisi Project Management melakukan registrasi list keluhan pelanggan

Project Manager melaporkan hasil evaluasi kepada Manajemen yang mencakup jenis

dan jumlah keluhan baik yang sudah selesai ditindaklanjuti maupun yang belum, serta usulan-

usulan perbaikan.

Project Management atau Divisi Terkait menyampaikan rencana tindak

lanjut keluhan kepada pelanggan.Jika pelanggan tidak setuju maka

akan kembali ke proses penanganan dan monitoring

Project Manager accepted customer complaints Project Manager performed complaint

analysis based on the handling time and status then sorted according to the priority

level

Project Manager has handling and monitoring with the related division reviewed in the Weekly or Monthly Meeting. If the complaint can not be

settled, then it is reported to the Board of Directors by issuing the Customer Complaint Report

Project Manager process the complaints that are in accordance with the contract and which is not appropriate returned to

the customer

Project Manager creates a report for completed customer complaint

Project Management division performs a list of customer complaints

registration

Project Manager is reporting the evaluation result to the management which is included type and

number of complaints whether completed or not, and improvement proposals.

Project Management or Related Division submits a followed-up

complaint plan to the customer. If the customer disagree then back to the process of handling and monitoring

mekanisme Pengaduan PelangganCustomer Complaint Mechanism

216 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Program pengaduan pelanggan ini dapat diakses oleh pelanggan melalui beberapa saluran antara lain:

Telepon : 021-39838929

Fax : 021-39838930

Email : [email protected]

Akses pengaduan pelanggan yang disediakan oleh RE tersebut mengindikasikan bahwa Perusahaan berupaya memberikan respon yang cepat atas keluhan yang masuk dan menyelesaikannya dengan baik.

This customer complaint program can be accessed by customers through several line, among others

Phone : 021-39838929

Facsimile : 021-39838930

Email : [email protected]

The provided customer complaint access by RE indicates that the Company is trying to give a quick respond on incoming complaints and resolve them properly

Customer Service ImprovementPeningkatan layanan Pelanggan

RE menerapkan program peningkatan layanan kepada pelanggan untuk menjaga kepercayaan dan loyalitas pelanggan. Beberapa kegiatan yang dilaksanakan sebagai bagian dari program ini diantaranya:

1. Mengungkapkan informasi yang dibutuhkan oleh pelanggan terutama mengenai jasa dan aktivitas operasional Perusahaan. Informasi ini diungkapkan secara akurat, lengkap, dan mutakhir sehingga pelanggan dapat memperoleh manfaat yang maksimal.

2. Memberikan kemudahan bagi pelanggan untuk mengakses informasi yang dibutuhkan, melalui Buletin, Company Profile, Leaflet, Poster, Video, Website, dan Internet.

3. Memberikan pelayanan kepada semua pelanggan seadil-adilnya baik dalam harga dan kualitas sesuai dengan kesepakatan dan ketentuan yang berlaku.

Selain i tu , RE melaksanakan proyek dengan memperhatikan kesesuaian rangkaian prosedur operasi dengan standar keselamatan dan kesehatan pelanggan sebagai suatu kewajiban Perusahaan untuk memberikan perlindungan kepada pelanggan. RE telah mendapatkan sertifikasi ISO 19001:2008 tentang Sistem Manajemen Mutu. Sertifikasi tersebut menunjukkan konsistensi Perusahaan dalam menjamin mutu dan layanan produk terkait tanggung jawab kepada pelanggan. Melalui pelaksanaan program-program tersebut diharapkan kepuasan pelanggan dapat terus meningkat sehingga mendorong pencapaian kinerja operasional dan keuangan Perusahaan.

RE implements customer service improvement programs in maintaining customer trust and loyalty. Some of the activities performed as part of this program are including:

1. Revealing the information required by the customer, especially regarding the operational activities and services of the company. This information disclosed accurately, completely, and up-to-date that customers may earn the maximum benefit.

2. Providing convenience for the customer to access the required information, through Bulletin, Company Profile, Leaflet, Poster, Video, Website, and Internet.

3. Providing services to all customer fairly whether in pricing and quality in accordance with the agreement and the prevailing regulations

Moreover, RE implements the project by considering the suitability of a series of operating procedures with customer safety and health standards as an obligation of the company to provide protection to the customer. RE has been certified ISO 19001: 2008 regarding Quality Management System. The certification shows company’s consistency in ensuring the quality and product services related to the responsibility to the customer. Through the implementation of these programs are expected that the customer satisfaction can continue to increase that encourage the achievement of operational and financial performance of the Company

217LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Customer Satisfaction SurveySurvei kepuasan Pelanggan

RE melaksanakan survei kepuasan pelanggan untuk mengetahui tanggapan, respon dan harapan pelanggan terhadap layanan jasa yang telah diberikan, efektivitas komunikasi dan sarana dukungan pelanggan yang dimiliki saat ini. Pada tanggal 3 Oktober 2016 sampai dengan 25 November 2016 telah dilaksanakan survei kepuasan pelanggan. Survei diselenggarakan di seluruh wilayah proyek EPC RE yang meliputi:

1. Proyek EPC Pembangkit terdiri dari proyek PLTU FTP-1 Luar Jawa (Ende, Kepri, dan Tidore) dan proyek PLTU Penugasan dan Merah Putih (Gorontalo, Bima, dan Timika)

2. Proyek Transmisi dan Distribusi mencakup proyek Transmisi dan Gardu Induk Penugasan PLN UIP II dan proyek Transmission Line dan Substation PLTU Mamuju (IPP RDM)

Metode sampling yang digunakan adalah simple random sampling pada proyek EPC Pembangkit dan Transmisi dan Distribusi tahun 2016. Skor tingkat kepuasan pelanggan tahun 2016 sebesar 75,53%, tingkat ketidakpuasan pelanggan sebesar 24,47%, dan tingkat kerekatan pelanggan sebesar 71,70%. Skor tersebut mengindikasikan bahwa kepuasan pelanggan yang baik. Manajemen dan seluruh karyawan RE menjaga kepedulian terhadap seluruh aspek yang terkait dengan kepuasan pelanggan, terutama mutu produk dan kualitas layanan. Hal ini dilakukan dengan menjaga mutu produk mulai dari tahap Engineering, Procurement, Construction (EPC) sampai dengan Closing Contract. Selain itu, RE melaksanakan program tindak lanjut untuk meningkatkan kepuasan pelanggan antara lain meningkatkan mutu dan hasil kerja; melaksanakan norma perlindungan kerja dan lingkungan, serta menciptakan tempat kerja yang aman dan sehat, serta bebas risiko kecelakaan dan pencemaran; melaksanakan kegiatan sesuai dengan ketentuan dan mencegah ketidaksesuaian pada tahapan yang ditentukan; meningkatkan kinerja kesehatan dan keselamatan kerja; serta pencegahan pencemaran dan menghemat sumber daya alam.

RE conducts customer satisfaction survey to find out the reaction, response and expectation of the customer towards the services they have provided, the communication effectiveness and the customer support facilities that owned currently. On October 3, 2016 to November 25, 2016, the customer satisfaction surveys have been conducted. Surveys are conducted throughout the EPC RE project area that include:

1. The EPC power plant project are consisting of FTP-1 outside Java of SPP project (Ende, Kepri, and Tidore) and Assignment SPP Project and and Merah Putih Project (Gorontalo, Bima and Timika)

2. Transmission and Distribution Project are covering Transmission and PLN Assignment Substation of UIP II and Transmission Line and Substation project of SPP of Mamuju (IPP RDM)

The sampling method applied is simple random sampling in EPC project of Power Plant and Transmission and Distribution in 2016. The score of Customer satisfaction rate in 2016 at 75.53%, 24.47% customer dissatisfaction rate, and 71.70% customer closeness level. The score indicates good customer satisfaction. The Management and the entire employee of RE maintain awareness of all aspects related to the customer satisfaction, especially products and services quality. This is performed by maintaining product quality started from Engineering, Procurement, Construction (EPC) to Closing Contract. Moreover, RE is implementing followed-up program to improve customer satisfaction, such as quality and working result improvement; implementing environment and work protection norms, and creating safety and healthy work environment, and free of risk of accident and pollution; performing activities in accordance with the provisions and preventing incompatibility at the specified phase; improving health and safety performance; and pollution prevention and saving natural resources.

218 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Budget Realization of Responsibility to the Customer

Financial Impact from Responsibility to the Customer

Realisasi anggaran Tanggung Jawab Terhadap Pelanggan

dampak keuangan dari Tanggung Jawab kepada Pelanggan

Anggaran tanggung jawab terhadap pelanggan bersumber dari beban promosi. Pada tahun 2016, total anggaran tersebut sebesar Rp1.413 juta. Total pengeluaran ini turun 24,38% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp1.136 juta.

RE menjadikan program tanggung jawab kepada pelanggan sebagai investasi demi pertumbuhan dan keberlanjutan bisnis, bukan sarana biaya (cost centre) melainkan sarana meraih keuntungan (profit centre). Tanggung jawab kepada pelanggan merupakan komitmen Perusahaan untuk mendukung terciptanya pembangunan berkelanjutan (sustainable development). Dengan pemahaman tersebut, maka implementasi program tanggung jawab kepada pelanggan berperan strategis bagi Perusahaan dalam membangun reputasi, seperti meningkatkan citra dan merek Perusahaan.

Responsibility budget to the customer sourced from promotional expenses. In 2016, total budget amounted to Rp1,413 million. Total expense is 24.38% decrease compared Rp1,136 million in 2015.

RE makes responsibility program to the customer as an investment for business growth and sustainability, not cost center however profit center. Responsibility to the customer become Company’s commitment to support sustainable development. By the comprehension, the implementation of customer responsibility program plays a strategic role for the Company in building reputation, such as improving the Company’s image and brand

219LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Tanggung Jawab PeRuSaHaan TeRHadaP kaRyawan

Corporate Responsibility to the Employee

karyawan yang handal dan kompeten berperan dalam kualitas layanan yang diberikan pelanggan. Hal ini mendorong Re untuk melakukan pengelolaan Sdm dengan memperhatikan

hak-hak karyawan termasuk aspek kesehatan, keselamatan kerja (k3) sehingga tercipta lingkungan kerja yang kondusif untuk mendukung peningkatan produktivitas karyawan dan

pertumbuhan kinerja Perusahaan.

Reliable and competent employee play a role in the service quality provided to the customer. Its encourages RE in managing human resources by taking into account the rights of

employees including the aspects of Occupational Health and Safety (K3) that could create a conducive working environment to support the employee productivity improvement and growth

performance of the Company

PolicieskebijakanRE melaksanaan program tanggung jawab terhadap karyawan sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, sehingga meminimalkan terjadinya pelanggaran terhadap hak asasi manusia dalam hubungan kerja. Selain itu, Perusahaan juga telah memiliki kebijakan khusus terkait ketenagakerjaan diantaranya Peraturan Perusahaan tahun 2015, SK Direksi Nomor 069/SK-Dir/

RE implements the program of responsibilities to the employee as stipulated in Law Number 13 Year 2003 regarding Manpower, thereby minimizing the occurrence of violations of human rights in the employment relationship. In addition, the Company also has specific policies related to manpower such as the Company’s Regulation in 2015, the Board of Directors Decree Number 069/SK-Dir/HRM/RE/IX/2016 regarding Performance

220 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

HRM/RE/IX/2016 tentang Sistem Manajemen Kinerja, dan SK Direksi Nomor 091/SK-Dir/HRM/RE/IX/2016 tentang Human Capital Management System.

Sedangkan aspek kesehatan dan keselamatan kerja diatur dalam Kebijakan Mutu, Lingkungan dan K3 serta mengacu pada Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 50 Tahun 2012 tentang Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja.

Management System and the Board of Directors Decree Number 091/SK-Dir/HRM/RE/IX/2016 regarding Human Capital Management System

While the aspect of occupational health and safety are stipulated in the Quality, Environment and Occupational Health and Safety Policy and refer to the Government Regulation of the Republic of Indonesia Number 50 Year 2012 regarding Occupational Safety and Health Management System.

Responsibility Program to the Employee

Gender Equality and Employment Opportunities

Program Tanggung Jawab Terhadap karyawan

kesetaraan gender dan kesempatan kerja

RE telah melaksanakan program tanggung jawab terhadap karyawan melalui penerapan aspek ketenagakerjaan serta kesehatan dan keselamatan kerja. Program ini dijalankan dalam rangka meningkatkan produktivitas dan kualitas hidup karyawan. Program tanggung jawab terhadap karyawan selama tahun 2016 antara lain:

RE senantiasa memberikan kesempatan dan peluang yang sama bagi seluruh karyawan tanpa memandang perbedaan agama, etnik, ras atau gender untuk berkontribusi di Perusahaan sehingga seluruh peraturan yang berlaku diterapkan secara konsisten dan setara kepada seluruh karyawan. Proses rekrutmen karyawan dilakukan secara terbuka sehingga seluruh masyarakat mendapatkan kesempatan yang sama. Karyawan direkrut sesuai kompetensi yang dibutuhkan oleh Perusahaan melalui berbagai jalur dengan mencantumkan persyaratan-persyaratan yang dibutuhkan calon SDM untuk dapat bergabung dengan Perusahaan. Pada tanggal 2-4 November 2016 RE berpartisipasi dalam Job Fair yang diselenggarakan oleh EO MAXI di Gedung Gramedia Surabaya dan di Gedung serbaguna UGM Yogyakarta pada tanggal 14-16 November 2016.

RE has implemented a program of responsibility towards employees through the application of employment aspect as well as occupational health and safety. The program performed in order to improve productivity and quality of life of the employee. The responsibility program to the employee during 2016, among others

RE always providing equal opportunities and chances for the entire of employee regardless of religion, ethnicity, race or gender to contribute in the Company that all prevailing laws are applied consistently and equally to the entire of employee. Employee recruitment process is performed openly that public to earn the same opportunity. The Employee are recruited according to the competencies required by the Company through various vacancies by listing the requirements which are required by HR candidates and able to join the Company. On November 2-4, 2016 RE participated in Job Fair organized by EO MAXI in Gramedia Building - Surabaya and UGM Multipurpose Building 14-16 November 14-16, 2016

221LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Competence Development

The Employee Welfare

Pengembangan kompetensi

kesejahteraan karyawan

RE melaksanakan pengembangan kompetensi karyawan untuk meningkatkan kualitas kinerja karyawan berupa pendidikan, pelatihan, dan sertifikasi keahlian. Program ini dilaksanakan baik di luar lingkungan Perusahaan oleh lembaga diklat akademis/non akademis maupun di dalam lingkungan Perusahaan dengan menggunakan instruktur dari dalam atau luar Perusahaan. Selama tahun 2016 RE mengikutsertakan 52 karyawan untuk sertifikasi keahlian di bidang sipil, mekanikal, elektrikal, manajemen konstruksi, manajemen proyek, dan tenaga listrik. Melalui pelaksanaan program pengembangan kompetensi tersebut, RE yakin mampu melahirkan karyawan yang memiliki talenta unggul secara berkelanjutan.

Salah satu aspek yang mempengaruhi motivasi dan produktivitas karyawan adalah kesejahteraan karyawan. Hal ini mendorong RE untuk meningkatkan kesejahteraan karyawan sesuai dengan ketentuan perundangan yang berlaku dan disesuaikan dengan kebijakan remunerasi PT Pembangkitan Jawa Bali

Pada tahun 2016, jumlah karyawan Perusahaan sebanyak 348 orang yang terdiri dari 302 karyawan laki-laki dan 46 karyawan perempuan. Karyawan laki-laki mendominasi komposisi karyawan di lingkungan Perusahaan bukan karena praktik diskriminasi. Hal ini disebabkan oleh karakteristik operasional Perusahaan yang bergerak di bidang Enjiniring, Pengadaan dan Konstruksi (EPC) sektor ketenagalistrikan yang lebih banyak membutuhkan karyawan laki-laki daripada perempuan.

RE conducts employee competencies development in improving employee performance quality in forms of education, training, and expertise certification. This program is implemented either outside of the Company environment by academic/non-academic training institutions or within the Company environment by using instructors from within or outside the Company. As of 2016, RE engaged 52 employees for expertise certification in civil, mechanical, electrical, construction management, project management, and electric power. Through the implementation of the competence development program, RE sure to be able to generate sustainably the employee who have excellence talents.

One aspect that affects to the employee motivation and productivity is employee welfare. This encourages RE in improving the employee welfare in accordance with prevailing laws and regulations in accordance with the remuneration policy of PT Pembangkitan Jawa Bali as the shareholder. Employee welfare programs provides

In 2016, there are 348 employees in the Company consisting of 302 males and 46 females. Male employee dominates the composition of employees within the Company not because of discriminatory practices. Due to the operational characteristics of the Company engaged in the Engineering, Procurement and Construction (EPC) of electricity sector which is requires more male employee than females

Foto Job FairPhotos of Job Fair

222 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

sebagai Pemegang Saham. Program kesejahteraan karyawan yang diberikan meliputi gaji, tunjangan komunikasi, asuransi kesehatan komersial, dan BPJS untuk masing-masing pegawai sesuai dengan level jabatan. Selain itu, RE juga menerapkan remunerasi berdasarkan 3P (pay for person, pay for position, dan pay for performance) sebagaimana diatur dalam Surat Keputusan Direksi No.093/SK-Dir/HRM/RE/IX/2016 tentang Sistem Remunerasi 3P. Program remunerasi karyawan dievaluasi dan diperbaiki secara berkala untuk mempertahankan daya saing Perusahaan.

salaries, communication allowances, commercial health insurance, and BPJS for each employee according to position level. Moreover, RE applies remuneration based on 3P (pay for person, pay for position, and pay for performance) as stipulated in the Board of Directors Decree No.093/SK-Dir/HRM/RE/IX/2016 regarding 3P Remuneration System. Employee remuneration program are evaluated and improved regularly in maintaining the competitiveness of the Company.

Employee Gathering

The Employee Engagement Survey

employee gathering

Survei keterikatan karyawan

Pada tanggal 19-21 Februari 2016, RE melaksanakan employee gathering di Yogyakarta. Kegiatan ini menjadi agenda rutin tahunan untuk mempererat hubungan antar karyawan dan Manajemen Perusahaan. Seluruh jajaran Direksi, kepala Divisi dan Satuan serta seluruh karyawan mengikuti kegiatan ini.

Komunikasi dua arah yang terjalin dengan baik antara karyawan dengan atasan mampu membangun keterikatan karyawan pada Perusahaan. Setiap tahun RE melaksanakan survei keterikatan karyawan untuk menilai tingkat keterikatan karyawan atas seluruh aspek pengelolaan SDM. Survei ini memberikan informasi mengenai respon dan tanggapan karyawan atas implementasi kebijakan pengelolaaan SDM yang berlaku saat ini. Informasi tersebut kemudian dikaji sebagai bahan pernyempurnaan kebijakan pengelolaan SDM periode selanjutnya. Pada tahun 2016 survei keterikatan karyawan RE dilaksanakan dengan bantuan konsultan independen. Metode yang digunakan yaitu menyebarkan kuesioner dengan aspek yang

On February 19-21, 2016, RE held an employee gathering in Yogyakarta. This activity becomes an annual routine agenda to strengthen the relationship between the employee and the Company Management. All the Board of Directors, Head Division and Unit and the entire of employee participated in this activity.

Well-connected two-way communication between the employee and the superior is able to build employee engagement with the Company. Each year, RE conducts the employee engagement survey in assessing the level of employee engagement for all aspect of HR management. This survey provides information on employee responses to the implementation of current HR management policies. The information reviewed as perfection ingredient for the HR management policy to the next period. In 2016, the RE’s employee engagement survey was conducted by assistance of the independent consultant. The method that is used by spreading the questionnaire with the aspects being assessed are Direction, Manager, Team, Growth and Purpose. This

Foto Employee GatheringPhoto of employee gathering

223LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Employee Turnover RateTingkat Turnover karyawan

Selama tahun 2016, RE menerima 101 orang karyawan baru. Tingkat turnover karyawan RE tahun 2016 sebesar 20,69%. Hal menunjukkan kecenderungan pegawa untuk keluar dari Perusahaan relatif lebih rendah. Berikut rincian turnover karyawan RE dalam dua tahun terkahir.

As of 2016, RE accepted 101 new employees. Turnover rate of RE employee in 2016 at 20.69%. This shows the tendency of employees to resign from the Company is relatively lower than the previous year. Here are details of employee turnover rate in the last two years.

dinilai adalah Direction, Manager, Team, Growth dan Purpose. Survei ini menghasilkan skor sebesar 75% melampui target sebesar 70%. Secara umum, gambaran engagement karyawan RE dapat dilihat sebagaimana grafik di bawah ini:

Pada grafik di atas tampak bahwa hanya sebagian kecil karyawan RE termasuk dalam kategori disengange dan actively disengange, masing-masing sebesar 21% dan 4%. Mayoritas karyawan termasuk engange, yaitu sebesar 75%.

survey resulted in a score of 75% exceeding the target by 70%. Generally, the employee engagement description can be seen as the graph below:

In graph above, it appear that only a small percentage of RE’s employee are included in the disengage and actively disengage categories, 21% and 4% respectively. The employee majority included engage, at 75

Tabel Tingkat Turnover karyawan Re Tahun 2015-2016Table of RE Employee Turnover Rate in 2015-2016

PenyebabTahun-Year

Causes2015 2016

Pensiun 0 2 Pension

Pengunduran diri 96 69 Resign

Pemberhentian 0 0 Dismissal

meninggal dunia 0 0 Pass away

Jumlah karyawan 319 348 Number of Employee

75 %

4 %

Actively Disengage

Disengage

Engage

engagement

21 %

224 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Occupational Health and Safety of the Employee

Occupational Health Program

kesehatan dan keselamatan kerja karyawan

Program kesehatan kerja

RE menempatkan aspek Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) sebagai priotitas utama dalam setiap pelaksanaan proyek sebagaimana diatur dalam Kebijakan Mutu, Lingkungan, dan K3. Selama tahun 2016 Perusahaan telah menerapkan beberapa program terkait dengan kesehatan dan keselamatan kerja yang dilaksanakan oleh Divisi QA/QC sebagaimana diatur dalam Prosedur Pengendalian Operasional No.PPP-HSE-007 tanggal 3 September 2015 yang mencakup dua program sebagai berikut:

RE melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap pekerja/calon pekerja dengan menyusun rencana pemeriksaan kesehatan berkala dan pemeriksaan khusus sebelum pekerjaan dimulai. Pemeriksaan kesehatan sebelum bekerja dilakukan untuk menjamin karyawan senantiasa dalam kondisi kesehatan yang baik yang tercermin dengan tidak memiliki penyakit menular dan cocok untuk jenis pekerjaan yang akan dilaksanakan. Pemeriksaan ini meliputi pemeriksaan fisik lengkap dan kesegaran jasmani, rontgen paru-paru, pemeriksaan laboratorium rutin; dan pemeriksaan lain yang dianggap perlu. RE juga memfasilitasi karyawan untuk pemeriksaaan kesehatan secara berkala dengan menunjuk satu atau beberapa badan sebagai penyelenggara untuk membantu Perusahaan dalam pemeriksaan ini. Dalam rangka menilai pengaruh pekerjaan tertentu terhadap karyawan atau golongan karyawan tertentu, RE melaksanakan pemeriksaan kesehatan khusus. Pemeriksaan ini juga dilakukan terhadap karyawan yang mengalami kecelakaan atau memerlukan perawatan lebih dari dua minggu dan yang memiliki gangguan atau keluhan kesehatan, dan lain-lain. Tindakan pencegahan juga dilakukan oleh RE agar penyakit akibat kerja tidak dialami kembali oleh karyawan dengan menyediakan dan mewajibkan karyawan menggunakan semua jenis alat pelindung diri; mendorong komitmen karyawan untuk memenuhi dan mentaati seluruh persyaratan dalam prosedur dan instruksi kerja.

RE is placing the Occupational Health and Safety (OHS) aspect as the main priority in every project implementation as stipulated in the Quality, Environment and Occupational Health and Safety Policy. As of 2016, the Company has implemented various programs related with the occupational health and safety which are conducted by the QA/QC Division as stipulated in the Operational Control Procedure No.PPP-HSE-007 dated September 3, 2015 which includes the following two programs:

RE are performed medical check-up towards employee/candidates by preparing regular medical check-up plan and specific check-up before the work begins. Medical check-up before work begin are performed to ensure that employee is in good health condition are reflected by not having infectious diseases and fit to the employment that will be performed. Medical check-up includes complete physical examination and fitness, x-ray, regular laboratory examination; and others necessary check-up. RE facilitates employee for medical check-up regularly by appointing one or more institution as organizer to assist the Company in this examination. In assessing the effect of specific job on specific employee or group of employee, RE performs specific medical check-up. This check-up is performed toward the employee who have been in an accident or need more than two weeks treatment and who have health problems or disorders, and others. The precaution carried out by RE that occupational illness not re-experienced by employee by providing and requiring the employee to use all kinds of personal protective equipment; encourage the employee commitment to meet and comply all requirements at the work procedures and instructions

225LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

Occupational Safety ProgramProgram keselamatan kerja

RE melakukan beberapa kegiatan sebagai wujud implementasi aspek keselamatan kerja di tempat kerja antara lain:

a. Kebersihan dan Kerapihan Lokasi Kerja

Bahan yang tidak digunakan harus dipindahkan ke tempat aman, seperti paku yang menonjol harus disingkirkan atau dibengkokkan untuk mencegah terjadinya kecelakaan; peralatan dan benda-benda tidak diizinkan berserakan karena memungkinkan karyawan jatuhatau tersandung; tempat kerja, jalan, dan gang yang licin harus dibersihkan atau disiram pasir, abu, dans ejenisnya.

b. Penanganan Keadaan Darurat (Sistem Tanggap Darurat)

RE telah memiliki rencana evakuasi untuk keadaan darurat dan pertolongan pertama untuk setiap lokasi tempat kerja meliputi seluruh personil/petugas, Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K) dan peralatan, alat-alat komunikasi, alat-alat jalur transportasi dipersiapkan. Setiap karyawan telah mendapatkan informasi mengenai personil yang menderita sakit atau mengalami kecelakaan dievakuasi ke rumah sakit atau fasilitas medis terdekat. Petunjuk atau informasi tentang tempat terdekat kotak obat, klinik P3K, alat P3K, ambulans, kursi roda untuk orang sakit, dan nomor personil yang dapat dihubungi jika terjadi kecelakaan; tempat telepon terdekat untuk menelepon atau memanggil ambulans, nomor telepon dan nama-nama personil yan bertugas dan lain-lain; serta nama, alamat, nomor telepon dokter, rumah sakit dan fasilitas medis lain yang dapat dihubungi dalam keadaan darurat telah disosialisasikan dan ditempel di tempat yang baik (strategis). Selain itu, RE juga menyelenggarakan simulasi tanggap darurat setiap tahun di gedung (kantor) sesuai skenario kejadian yang telah ditetapkan.

c. Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K)

RE memfasilitasi pelatihan P3K untuk semua supervisor dan pekerja yang memenuhi syarat diantaranya pelatihan pemadaman api atau kebakaran. Penanganan keadaan darurat disampaikan di tempat kerja mulai dari persiapan P3K hingga evakuasi ke rumah sakit atau dokter setempat. RE juga menyediakan kotak P3K yang berisi obat yang dijaga agar tidak dikotori debu, kelembapan udara, dan lain-lain

RE performs several activities as form of occupational safety aspect implementation in the workplace, among others are:

a. Occupational Location Clean and Neatness

Unused materials should be moved into safe place, such as prominent spikes should be removed or bent in preventing accident; prohibited equipment and objects are not allowed scattered because it causing fall or stumble; slippery workplace, road and alley should be cleaned or sprayed with sand, ash, and its types.

b. Emergency Response System RE has an evacuation plan for emergency and first aid in every work location covering all personnel/officers, First Aid (P3K) and equipment, communication equipment, transportation line equipment is prepared. Each employee has been informed of personnel who is suffer from illness or having an accident evacuated to the nearest hospital or medical facility. Instructions or information about the nearest place of medicine box, first aid clinic, first aid kit, ambulance, wheelchair for the sick person, and the number of personnel that can be contacted in case of accident; where the nearest telephone to call or call an ambulance, telephone number and name of personnel on duty and others; and name, address, telephone number of doctor, hospital and other medical facilities that can be contacted in an emergency have been socialized and posted in proper place (strategic). Moreover, the RE also conducted annual emergency response simulations in building (office) according to stipulated event scenarios

c. First Aid

RE is facilitating first aid training for all qualified supervisor and employee including fire drill training. Emergency handling is delivered at the workplace started from preparation of First Aid to evacuation into near hospital or doctor. RE provided first aid kit containing preserved medicine do not littered with dust, humidity, etc.

226 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

pendahuluanIntroduction

laporan ManajeMenManagement Report

profil perusahaan Company Profile

analisis dan peMbahasan ManajeMen Management Discussion and Analysis

Responsibility Budget Realization to the Employee

Realisasi anggaran Tanggung Jawab Terhadap karyawan

Anggaran tanggung jawab terhadap karyawan bersumber dari beban kekaryawanan yang terdiri dari gaji dan tunjangan; tunjangan kesehatan; liabilitas imbalan kerja; dan lain-lain. Pada tahun 2016, total anggaran tersebut sebesar Rp37.549 juta meningkat 132,36% dibandingkan tahun 2015 sebesar Rp16.160 juta. Peningkatan tersebut terutama dipengaruhi oleh gaji dan tunjangan yang meningkat sebagai komitmen RE dalam program kesejahteraan karyawan.

The responsibility budgets to the employee come from employee expenses composed of salaries and allowances; medical allowances; post-employment benefits; and others. In 2016, the total budget amounted to Rp37,549 million, increased 132.36% compared to 2015 amounting to Rp16,160 million. The increase was mainly influenced by salaries and benefits increased as an RE commitment in employee welfare program

d. Warning and Safety Signs Installation

RE installed warning and safety signs as information regarding potential hazards at site. Warning and safety signs serve as a guide or order to do something. Standard safety sign is installed at excavation and work site at altitude or on certain section at field that may cause hazard (bend). In addition, safety sign regarding the assembly, fire alarms, telephone number and address of the nearest Fire Department are also installed in strategic places.

e. Personal protective equipment Usage

RE provides Personal Protective Equipment (APD) to qualified and suitable employee in providing adequate protection. Introduction and training regarding use of APD are implemented regularly. Some examples of APD include helmets, gloves, eye shields such as dust-proof glasses and welding goggles, and face shields used to keep face from chemical spray, corrosive materials and other floating particles

d. Pemasangan Tanda Peringatan dan Rambu Keselamatan

RE memasang tanda peringatan dan rambu keselamatan sebagai infromasi mengenai potensi bahaya di suatu lokasi. Tanda peringatan dan rambu keselamatan berfungsi sebagai petunjuk atau perintah melaksanakan sesuatu. Tanda keselamatan kerja yang standar dipasang di tempat pekerjaan penggalian dan pekerjaan di ketinggian atau pada bagian tertentu di lapangan yang mungkin menimbulkan bahaya (tikungan). Selain itu, rambu petunjuk mengenai tempat berkumpul, alarm kebakaran, nomor telepon dan alamat Dinas Pemadam Kebakaran terdekat juga dipaasang di tempat strategis.

e. Penggunaan Alat Pelindung Diri

RE memberikan Alat Pelindung Diri (APD) kepada karyawan yang berkualitas dan cocok untuk memberikan perlindungan yang cukup. Pengenalan dan pelatihan mengenai penggunaan APD rutin dilaksanakan. Beberapa contoh APD antara lain helm, sarung tangan, alat pelindung mata seperyi kacamata anti debu dan kacamata las, serta alat pelindung wajah yang digunakan untuk menjaga muka dari percikan bahan kimia, bahan bersifat korosif, dan partikel melayang lainnya.

227LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

laporan Keuangan Konsolidasi 2016 2016 Audited Financial Statements

TaTa Kelola perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung jawab sosialperusahaan Corporate Social Responsibility

228 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

Laporan KeuanganKonsoLidasi 2016Consolidated Financial Statements 2016

229LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

07

229LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

230 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

231LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

232 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

233LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

234 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

235LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

236 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

237LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

238 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

239LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

240 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

241LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

242 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

243LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

244 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

245LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

246 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

247LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

248 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

249LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

250 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

251LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

252 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

253LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

254 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

255LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

256 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

257LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

258 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

259LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

260 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

261LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

262 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

263LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

264 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

265LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

266 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

267LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

268 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

269LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

270 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

271LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

272 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

273LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

274 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

275LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

276 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

277LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

278 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

279LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

280 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

281LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

282 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

283LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

284 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

285LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

286 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

287LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

288 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

289LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

290 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

291LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

292 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

293LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

294 LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA

295LAPORAN TAHUNAN 2016 - ANNUAL REPORT 2016 | PT REKADAYA ELEKTRIKA