wafasa.files.wordpress.com …  · web viewbahasa java memiliki karakteristik oop ... nama...

4
KISI-KISI SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TA. 2013/2014 Mata Kuliah / SKS : Pemrograman 3 / 3 Kelas : PR203G Tanggal Ujian : Waktu : Nama Dosen : Dedy Alamsyah, S. Kom Ruangan : Aula Sifat : Close Book I. Pilihlah jawaban A, B, C, D atau E yang paling tepat (Bobot 50%) 1. Pencipta bahasa Java adalah: 2. Bahasa Java dihasilkan dari project bernama: 3. Agar dapat menjalankan program Java maka dibutuhkan tools tambahan sbb: 4. Untuk dapat melakukan kompilasi bahasa pemrograman yang ditulis dengan bahasa Java maka dibutuhkan tools: 5. Semboyan dari Java yaitu Write Once Run Anywhere maksudnya adalah 6. Bahasa Java memiliki karakteristik OOP (Object Oriented Programming) artinya adalah: 7. Karakteristik Bahasa Java adalah dibuat untuk membuat aplikasi terdistribusi secara mudah dengan adanya libraries networking yang terintegrasi pada Java DAO, disebut 8. Kemudahan Source code maupun program Java dapat dengan mudah dibawa ke platform yang berbeda-beda tanpa harus dikompilasi ulang, disebut dengan karakteristik: 9. Java mempunyai kemampuan untuk membuat suatu program yang dapat melakukan beberapa pekerjaan secara sekaligus dan simultan, karakteristik ini disebut: 10. Java didesain untuk dapat dijalankan pada lingkungan yang dinamis. Perubahan pada suatu class dengan menambahkan properties ataupun method dapat dilakukan tanpa menggangu program yang menggunakan class tersebut, karakteristik ini disebut: 11. Program Java merupakan platform independent. Program cukup mempunyai satu buah versi yang dapat dijalankan pada platform berbeda dengan Java Virtual Machine, karakteristik ini disebut:

Upload: phamdang

Post on 06-Feb-2018

218 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: wafasa.files.wordpress.com …  · Web viewBahasa Java memiliki karakteristik OOP ... Nama Variabel atau keyword yang sudah built in semisal public, void, Boolean, word, catch,

KISI-KISI SOAL UJIAN TENGAH SEMESTERGENAP TA. 2013/2014

Mata Kuliah / SKS : Pemrograman 3 / 3Kelas : PR203GTanggal Ujian : Waktu :Nama Dosen : Dedy Alamsyah, S. KomRuangan : AulaSifat : Close Book

I. Pilihlah jawaban A, B, C, D atau E yang paling tepat (Bobot 50%)1. Pencipta bahasa Java adalah:2. Bahasa Java dihasilkan dari project bernama:3. Agar dapat menjalankan program Java maka dibutuhkan tools tambahan sbb:4. Untuk dapat melakukan kompilasi bahasa pemrograman yang ditulis dengan bahasa Java

maka dibutuhkan tools:5. Semboyan dari Java yaitu Write Once Run Anywhere maksudnya adalah6. Bahasa Java memiliki karakteristik OOP (Object Oriented Programming) artinya adalah: 7. Karakteristik Bahasa Java adalah dibuat untuk membuat aplikasi terdistribusi secara

mudah dengan adanya libraries networking yang terintegrasi pada Java DAO, disebut8. Kemudahan Source code maupun program Java dapat dengan mudah dibawa ke platform

yang berbeda-beda tanpa harus dikompilasi ulang, disebut dengan karakteristik:9. Java mempunyai kemampuan untuk membuat suatu program yang dapat melakukan

beberapa pekerjaan secara sekaligus dan simultan, karakteristik ini disebut:10. Java didesain untuk dapat dijalankan pada lingkungan yang dinamis. Perubahan pada

suatu class dengan menambahkan properties ataupun method dapat dilakukan tanpa menggangu program yang menggunakan class tersebut, karakteristik ini disebut:

11. Program Java merupakan platform independent. Program cukup mempunyai satu buah versi yang dapat dijalankan pada platform berbeda dengan Java Virtual Machine, karakteristik ini disebut:

12. Sebagai bahasa pemrograman untuk aplikasi internet dan terdistribusi, Java memiliki beberapa mekanisme keamanan untuk menjaga aplikasi tidak digunakan untuk merusak sistem computer yang menjalankan aplikasi tersebut, karakteristik ini disebut:

13. Program Java dijalankan menggunakan interpreter yaitu Java Virtual Machine (JVM). Hal ini menyebabkan source code Java yang telah dikompilasi menjadi Java bytecodes dapat dijalankan pada platform yang berbeda-beda, karakteristik ini disebut:

14. Bahasa pemrograman Java menggunakan Sintaks mirip dengan C++ namun sintaks pada Java telah banyak diperbaiki terutama menghilangkan penggunaan pointer yang rumit dan multiple inheritance

Page 2: wafasa.files.wordpress.com …  · Web viewBahasa Java memiliki karakteristik OOP ... Nama Variabel atau keyword yang sudah built in semisal public, void, Boolean, word, catch,

15. Kode program bahasa Java harus disimpan dengan menggunakan extensi?16. Nama file pada bahasa Java harus sama dengan nama …………. utama17. Setelah kode program bahasa Java decompile maka akan berektensi? 18. Setelah kode program bahasa Java dicompile maka akan berektensi? 19. Setelah kode program bahasa Java dicompile maka akan menghasilkan file atau berkas yang

berupa kode instruksi kode mesin yang berjalan di atas Java Virtual Machine, file atau berkas tersebut disebut ?

20. Bahasa Java mempunyai fitur untuk menghapus object-object yang tidak digunakan lagi (sampah) pada saat runtime (dijalankan), fitur ini disebut ?

21. Fase aliran proses kompilasi dan eksekusi sebuah program Java yang benar berikut ini adalah ?

22. Dari gambar blok kode program Java di atas, maka nama file nya adalah? 23. Dari gambar blok kode program Java di atas, yang disebut method adalah statemen? 24. Tipe data untuk menyimpan data decimal di Java adalah? 25. Tipe data literal untuk menyimpan data karakter di Java adalah? 26. Tipe data literal bernilai True or False di Java adalah? 27. Tipe data literal bernilai True or False di Java adalah? 28. Operator Kondisi (Conditional Operators) yang berarti AND di Java adalah? 29. Operator Kondisi (Conditional Operators) yang berarti OR di Java adalah? 30. Nama Variabel atau keyword yang sudah built in semisal public, void, Boolean, word, catch,

dsb yang ada di Java dan tidak boleh digunakan menjadi nama variable atau method disebut?

I. Essay (Bobot 50 %)

1. Mengunakan Fungsi Statement Kontrol Keputusan buatlah program bahasa java dengan kriteria sbb:

Apabila Pegawai tersebut Status nya adalah Pegawai Harian, maka Insentif 0

Apabila Pegawai tersebut Status nya adalah Pegawai Outsourcing, maka Insentif 25000

Apabila Pegawai tersebut Status nya adalah Pegawai Kontrak, maka Insentif 50000

Apabila Pegawai tersebut Status nya adalah Pegawai Tetap, maka Insentif 100000

Page 3: wafasa.files.wordpress.com …  · Web viewBahasa Java memiliki karakteristik OOP ... Nama Variabel atau keyword yang sudah built in semisal public, void, Boolean, word, catch,

2. Menggunakan Fungsi Statement Perulangan buatlah kode Java dengan kriteria sbb:

Tampilkan tulisan PERGURUAN TINGGI RAHARJA sebanyak 10 kali, setiap ketemu bilangan ganjil maka tampilkan kalimat juga kalimat KAMPUS HIJAU