· web viewjumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 jumlah jurusan yang ditam-bah alat-alat...

32
BAB IV SASARAN, PROGRAM KERJA DAN RENCANA OPERASIONAL 2015-2019 Sasaran, program kerja, kegiatan dan indikator/target capaian yang ditetapkan dalam rangka pencapaian visi dan misi Poltekkes Kemenkes Aceh adalah sebagai berikut: 4.1 Misi 1: Tercapainya Indikator Kinerja Utama Poltekkes Kemenkes Aceh di bidang pendidikan dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada masyarakat. Tujuan: Meningkatkan kualitas lulusan, profesionalisme dan produktivitas dosen Sasaran 1: Meningkatnya Produktivitas Lulusan Program : Peningkatan Jumlah lulusan dengan Tepat Waktu dengan IPK ≥ 2,75 Rencana Operasional: 1. Melaksanakan Pembelajaran sesuai SNPT 2. Pelaksanaan penilaian mahasiswa secara komprehensif 3. Pelaksanaan UTS dan UAS yang berkualitas 4. Pelaksanaan Program Remedial/semester pendek 5. Pengembangan metode pembimbingan Karya Tulis Ilmiah Indikator Pencapaian: INDIKATOR CAPAIAN TARGET CAPAIAN Renop Poltekkes Kemenkes Aceh 2015-2019 17

Upload: others

Post on 28-Dec-2019

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

BAB IVSASARAN, PROGRAM KERJA DAN RENCANA OPERASIONAL

2015-2019

Sasaran, program kerja, kegiatan dan indikator/target capaian yang

ditetapkan dalam rangka pencapaian visi dan misi Poltekkes Kemenkes Aceh

adalah sebagai berikut:

4.1 Misi 1:

Tercapainya Indikator Kinerja Utama Poltekkes Kemenkes Aceh di

bidang pendidikan dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada

masyarakat.

Tujuan: Meningkatkan kualitas lulusan, profesionalisme dan

produktivitas dosen

Sasaran 1: Meningkatnya Produktivitas Lulusan

Program : Peningkatan Jumlah lulusan dengan Tepat Waktu

dengan IPK ≥ 2,75

Rencana Operasional:

1. Melaksanakan Pembelajaran sesuai SNPT

2. Pelaksanaan penilaian mahasiswa secara komprehensif

3. Pelaksanaan UTS dan UAS yang berkualitas

4. Pelaksanaan Program Remedial/semester pendek

5. Pengembangan metode pembimbingan Karya Tulis Ilmiah

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase lulusan tepat waktu

90 90 92 93 95

Persentase lulusan dengan IPK ≥ 2,75

92 92 - - -

Persentase lulusan dengan IPK ≥ 3.00

- - 92 94 95

Sasaran 2: Meningkatnya penyerapan lulusan di pasar kerjaRenop Poltekkes Kemenkes Aceh 2015-2019 17

Page 2:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

18

Program: Peningkatan penyerapan lulusan di pasar kerja dengan

masa tunggu < 6 bulan

Rencana Operasional:

1. Sosialisasi data lulusan melalui website

2. Survei penelusuran lulusan (tracer study)

3. Up dating data lulusan pada ikatan alumni

4. Tindak lanjut hasil survei lulusan

5. Pengembangan kewirausahaan bagi lulusan

6. Penyediaan bursa kerja bagi lulusan

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase serapan lulusan dengan masa tunggu < 6 bulan

32 32 34 36 38

Terlaksananya survey pene-lusuran lulusan

1 1 1 1 1

Sasaran 3: Meningkatnya kualitas dan relevansi penelitian dan

pelayanan masyarakat oleh dosen

Program: Peningkatan kualitas dan relevansi penelitian terapan

yang dilakukan Dosen

Rencana Operasional:

1. Pengiriman informasi dan format proposal penelitian

2. Pelatihan penyusunan proposal penelitian

3. Seleksi proposal penelitian oleh team seleksi

4. Pembinaan terhadap dosen yang belum melakukan penelitian

5. Pelaksanaan penelitian hasil seleksi

6. Monitoring dan evaluasi pelaksanaan program penelitian

Indikator Pencapaian:

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 3:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

19

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah dosen yang mengiku-ti pelatihan penyusunan pro-posal penelitian

20 60 90 120 150

Jumlah proposal penelitian yang diusulkan dosen

50 136 140 145 150

Jumlah penelitian yang dilakukan dosen

45 101 210 320 450

Laporan hasil monitoring dan evaluasi pelaksanaan program penelitian

1 2 3 4 5

Sasaran 4: Meningkatnya publikasi karya ilmiah Program: Peningkatan publikasi karya ilmiah dalam Jurnal

Terakreditasi

Rencana Operasional:

1. Pelatihan penyusunan artikel publikasi dalam jurnal

terakreditasi

2. Penyusunan artikel publikasi hasil penelitian jurnal

terakreditasi

3. Seleksi artikel untuk dipublikasikan dalam jurnal terakreditasi

4. Pengiriman artikel ke jurnal terakreditasi

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah dosen yang meng-ikuti pelatihan penyusunan artikel publikasi hasil peneli-tian

10 30 50 70 90

Jumlah artikel publikasi pe-nelitian yg diusulkan dosen

7 14 22 32 45

Jumlah karya ilmiah/artikel yang dipublikasikian dalam jurnal terakreditasi

5 10 17 26 38

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 4:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

20

Sasaran 5: Meningkatnya Keterlibatan Institusi dan Dosen dalam

kegiatan Pengabdian Masyarakat

Program: Peningkatan Jumlah dan Kualitas Kegiatan Pengabdian

Masyarakat yang dilakukan Dosen

Rencana Operasional:

1. Pelatihan pengembangan kegiatan pengabdian masyarakat bagi

dosen

2. Pembentukan desa binaan/lahan untuk kegiatan pengabdian

masyarakat

3. Penyediaan alat, bahan, transportasi untuk kegiatan

pengabdian masyarakat

4. Melakukan kerjasama dengan pihak lain untuk pengabdian

masyarakat

5. Pembentukan Tim Siaga Bencana

6. Berperanserta dalam penanggulangan bencana

7. Pelatihan Saka Bhakti Husada

8. Berperanserta dalam kegiatan Saka Bhakti Husada

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan dosen

56 106 165 215 270

Jumlah kegiatan pengabdian kepada masyarakat atas na-ma dosen secara mandiri

5 15 25 30 35

Laporan hasil monitoring dan evaluasi pelaksanaan program pengabdian masya-rakat

1 2 3 4 5

Sasaran 6: Meningkatnya Mutu Calon Peserta Didik

Program 1: Peningkatan Promosi Institusi Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 5:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

21

Rencana Operasional:

1. Pencetakan brosur Sipensimaru

2. Pengiriman surat dan brosur Sipensimaru

3. Pelaksanaan publikasi melalui media massa

4. Pembuatan film profil Poltekkes

5. Pelaksanaan pameran pendidikan

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Tersedianya brosur Sipensi-maru

1500 1650 1850 1850 1950

Terkirimnya surat dan bro-sur Sipensimaru ke SLTA/ MA di Propinsi Aceh

1500 1650 1850 1850 1950

Adanya iklan melalui media koran, radio, TV

1 1 1 1 1

Tersedianya film profil Poltekkes

0 0 1 1 1

Jumlah kegiatan pameran pendidikan/tahun

0 1 1 1 1

Program 2: Peningkatan Kualitas Sipensimaru

Rencana Operasional:

1. Pendaftaran mahasiswa baru melalui Umum/Reguler

2. Seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui ujian tulis

3. Penentuan kuota/alokasi penerimaan mahasiswa baru

4. Seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui jalur Gakin, DTPK

5. Seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui jalur undangan

Penelusuran Minat Dan Prestasi (PMDP)

6. Monitoring dan evaluasi kegiatan seleksi penerimaan

mahasiswa baru

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 6:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

22

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah pendaftaran maha-siswa baru melalui Jalur Umum/Reguler

1500 1650 1850 1850 1950

Persentase hasil seleksi ma-hasiswa baru dengan kelulu-san 4 L

30 30 35 35 35

Rasio penerimaan mahasis-wa baru terhadap Pendaftar

1 : 3 1 : 3 1 : 4 1 : 4 1 : 4

Persentase jumlah mahasis-wa baru GAKIN, DTPK yang diterima

15% 20% 20% 20% 30%

Persaentase jumlah mahasis-wa baru melalui jalur unda-ngan PMDP

1 1 1 1 1

Jumlah pertemuan monito-ring dan evaluasi kegiatan Sipensimaru

1 1 1 1 1

Program 3: Peningkatan Kualitas Sistem Pelayanan Mahasiswa

Rencana Operasional:

1. Program pengenalan mahasiswa baru

2. Pelayanan kepada mahasiswa baru, meliputi: registrasi sistem

pembayaran perkuliahan, KTM, JPKM, kartu perpustakaan,

layanan internet

3. Pelayanan akademik dan kemahasiswaan melalui sistem

pelayanan terpadu, meliputi: sistem pembayaran biaya

perkuliahan, registrasi akademik, Kartu Tanda Mahasiswa,

Kartu Perpustakaan, layanan internet

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 7:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

23

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah kegiatan Pengenalan Program Studi Mahasiswa Baru

1 1 1 1 1

Sistem pelayanan terpadu akademik dan kemahasiswa-an (layanan biaya kuliah, registrasi akademik, KTM, Kartu Pustaka, layanan internet)

1 1 1 1 1

Sasaran 7: Terimplementasinya Kurikulum Berbasis KKNI untuk

Seluruh Jurusan.

Program 1: Penerapan Kurikulum Berbasis KKNI

Rencana Operasional:

1. Sosialiasasi KKNI dan implementasinya ke Jurusan

2. Pelatihan implementasi kurikulum KKNI

3. Penyusunan silabus dan RPP berbasis KKNI

4. Pelatihan dosen untuk asesor uji kompetensi

5. Pelatihan penyusunan soal untuk uji kompetensi

6. Sosialisasi Tes Uji Kompetensi

7. Percobaan/try out tes uji kompentensi

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah Jurusan yang menda-pat sosialisasi KBK

6 6 6 6 6

Jumlah Jurusan yang telah melaksanakan pelatihan im-plementasi KBK

6 6 6 6 6

Jumlah Jurusan yang telah menyusun silabus dan RPP MK berbasis kompetensi

6 6 6 6 6

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 8:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

24

Jumlah dosen yang mengiku-ti kegiatan pelatihan penilai-an kompetensi

75 75 85 90 100

Jumlah Jurusan yang melak-sanakan pelatihan penyusu-nan soal uji kompetensi

6 6 6 6 6

Jumlah Jurusan yang menda-pat sosialisasi tentang Tes Uji Kompetensi

6 6 6 6 6

Jumlah Jurusan yang mela-kukan try out uji kompetensi

4 4 6 6 6

Program 2: Mengembangkan Tempat Uji Kompetensi

Rencana Operasional:

1. Persiapan tempat untuk Tes Uji Kompetensi

2. Penyediaan laboratorium untuk Test Uji Kompetensi

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah laboratorium yang disiapkan untuk Tempat Uji Kompetensi

0 0 2 2 3

Jumlah Jurusan yang Labora-torium digunakan sebagai TUK

0 0 0 3 3

Program 3: Penerapan Evaluasi Kompetensi Lulusan dengan

Stakeholders

Rencana Operasional:

1. Pertemuan dengan stakeholders untuk membahas standar

kompetensi lulusan

2. Survei kompetensi lulusan kepada user

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 9:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

25

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah pertemuan dengan stakeholder tentang kompe-tensi lulusan

1 2 2 2 3

Jumlah kegiatan survey kompetensi lulusan kepada user

1 1 1 1 1

Sasaran 8: Meningkatnya kualitas PBM sesuai dengan standar

Program 1: Peningkatan kualitas PBM sesuai dengan standar

(Panduan Akademik)

Kegiatan:

1. Penyusunan/penyempurnaan/revisi panduan akademik

2. Penyusunan/penyempurnaan silabus dan RPP pada seluruh

Jurusan

3. Penyusunan instrumen evaluasi dan monitoring PBM Jurusan

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Tersedianya panduan akade-mik Poltekkes Aceh/hasil re-visi

1 1 1 1 1

Persentase RPP yang terse-dia di Jurusan

70% 80% 80% 90% 90%

Tersedianya instrumen eva-luasi dan monitoring PBM untuk Jurusan

1 1 1 1 1

Program 2: Pengembangan Metode Pembelajaran

Rencana Operasional:

1. Penambahan koleksi buku-buku terbitan 5 tahun terakhir

2. Penambahan Jurnal Ilmiah terakreditasi

Indikator Pencapaian:Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 10:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

26

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase buku-buku terbi-tan 5 tahun terakhir

20 30 50 60 75

Jumlah jurnal ilmiah terakre-ditasi

0 10 16 20 20

Program 3: Peningkatan Ketrampilan dan Sikap Perilaku

Mahasiswa

Rencana Operasional: Pelatihan softskills dan lifeskills mahasiswa

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase mahasiswa yang mengikuti Pelatihan softskills dan lifeskills

30 30 30 30 40

Sasaran 9: Meningkatnya Kemampuan Dosen Menulis Buku/Diktat

Program: Pelatihan Menulis Buku untuk Dosen

Rencana Operasional:

1. Pelatihan dosen menulis

2. Penerbitan buku/diklat

3. Penyempurnaan dan revisi buku

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah dosen yang meng-ikuti pelatihan menulis buku

0 0 1 2 6

Jumlah buku/diktat yang di-tulis oleh dosen

2 4 6 8 8

Sasaran 10 : Berkembangnya kegiatan unggulan untuk mendukung

kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 11:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

27

Program: Pengembangan Program Unggulan bagi Mahasiswa

Rencana Operasional:

1. Kelas Unggulan di Prodi Keperawatan kerjasama Pemda

2. Kelas Unggulan di Prodi Keperawatan kerjasama NGOs

3. Pembentukan Klinik Konsultasi Kesehatan Reproduksi pada

Jurusan Kebidanan

4. Integrasi Konseling ASI dan MP-ASI pada Jurusan Gizi

5. Integrasi Konseling ASI dan MP-ASI pada Jurusan Kebidanan

6. Integrasi Manajemen Pelayanan Imunisasi sebagai Mulok pada

Jurusan Keperawatan

7. Integrasi Manajemen Pelayanan Imunisasi sebagai Mulok pada

Jurusan Kebidanan

8. Integrasi Pencegahan Infeksi (PI) sebagai kompetensi

tambahan pada Prodi Kebidanan Langsa

9. Integrasi Pencegahan Infeksi (PI) sebagai kompetensi

tambahan pada Prodi Kebidanan Langsa

10. Penjajakan kerjasama dengan instansi terkait dan sektor lain

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah lulusan bidang kepe-rawatan dengan kompetensi unggulan

40 40 40 40 40

Jumlah lulusan dengan kom-petensi sesuai program di layanan

100 400 800 800 800

4.2. Misi 2:

Peningkatan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 12:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

28

Tujuan: Meningkatkan kualitas tenaga dan kependidikan

Poltekkes Aceh

Sasaran 1: Meningkatnya Mutu Tenaga Pengelola dan Dosen

Program: Peningkatan Pengembangan Tenaga Pengelola dan

Dosen

Rencana Operasional:

1. Persentase dosen fungsional yang mengikuti pelatihan

2. Persentase tenaga pengelola yang mengikuti pelatihan

3. Laporan monitoring dan evaluasi tenaga pengelola dan dosen

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase dosen fungsional

yang mengikuti pelatihan

30 85 85 90 90

Persentase tenaga pengelola

yang mengikuti pelatihan

20 23 23 24 26

Laporan monitoring dan

evaluasi tenaga pengelola

dan dosen fungsional

1 1 1 1 1

Sasaran 2: Meningkatknya Kemampuan Dosen Menulis

Buku/Diktat

Program: Pelatihan Menulis Buku untuk Dosen

Rencana Operasional:

4. Pelatihan dosen menulis

5. Penerbitan buku/diklat

6. Penyempurnaan dan revisi buku

Indikator Pencapaian:

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 13:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

29

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah dosen yang meng-ikuti pelatihan menulis buku

0 0 1 2 6

Jumlah buku/diktat yang di-tulis oleh dosen

2 4 6 8 8

4.3 Misi 3:

Pengembangan kelembagaan dan organisasi

Tujuan : Meningkatkan kualitas dan daya saing Poltekkes Aceh

Sasaran : Berkembangnya organisasi dalam Jumlah dan Jenis yang

Memadai

Program: Peningkatan kelembagaan/ organisasi dalam Jumlah dan

Jenis

Rencana Operasional:

1. Pendirian program studi Master Sain terapan

2. Jurnal Naswakes terakreditasi LIPI

3. Pembentukan Unit Layanan Pengadaan (ULP )

4. Pembentukan Satuan Pengawas Internal (SPI)

5. Peningkatan unit sistem penjaminan mutu penyelenggaraan

pendidikan

6. Penyediaan bursa kerja alumni

7. Pembentukan komite etik Poltekkes Aceh

8. Pembentukan Unit HPEU

9. Peningkatan sistem administrasi direktorat, Jurusan dan

Program studi

10. Peningkatan pembinaan organisasi kemahasiswaan dan

otonomi kampu

Indikator Pencapaian:

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 14:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

30

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah Prodi baru yang di-bentuk

0 0 0 1 0

Jumlah Unit baru yang ditambah

2 2 1 1 1

Jurnal Poltekkes (Naswakes) terakreditasi

0 0 1 0 0

Adanya MoU dalam penyaluran lulusan di pasar kerja

1 1 1 1 1

Proses administrasi direktorat, Jur dan Prodi sudah berbasis IT/online

1 3 6 0 0

Peningkatan kegiatan pembinaan Mahasiswa

3 7 7 8 10

4.4Misi 4:

Meningkatkan pengadaan sarana dan prasarana

Tujuan : Untuk menunjang pelaksanaan Tri Darma Perguruan

Tinggi yang berkualitas

Sasaran 1: Meningkatnya Sarana Prasarana dalam Jumlah dan

Jenis yang Memadai

Program: Peningkatan Sarana dan Prasarana Pembelajaran

Rencana Operasional:

1. Pembangunan gedung pendidikan

2. Pembangunan Gedung Kegiatan Akademik dan Kemahasiswaan

3. Pembangunan Gedung Laboratorium Multiguna

4. Pembangunan 2 RKB D-IV Poltekkes Terpadu

5. Pembangunan Pagar Poltekkes Terpadu

6. Pembangunan Gudang Poltekkes Poltekkes Terpadu

7. Pembangunan 3 Unit Guest House Poltekkes Terpadu

8. Pembangunan Tempat Parkir Poltekkes Terpadu

9. Pengembangan Jaringan dan Instalasi Listrik Poltekkes Terpadu

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 15:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

31

10. Pengembangan Jaringan dan Instalasi Air Bersih Poltekkes

Terpadu

11. Pembangunan Kantor D-IV Terpadu Poltekkes

12. Pengembangan Lahan Tanah Poltekkes Terpadu

13. Pembangunan Gedung Olah Raga Poltekkes Terpadu

14. Pemeliharaan gedung kantor dan gedung pendidikan

15. Pemeliharaan halaman/taman

16. Penambahan alat-alat laboratorium

17. Pemeliharaan peralatan (mobiler, mesin, alat laboratorium)

18. Penambahan ABBM

19. Penambahan mobiler

20. Pengadaan kendaraan dinas roda 4

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah gedung yang di-bangun

1 3 5 7 9

Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium

6 6 6 6 6

Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu

6 6 6 6 6

Jumlah Jurusan yang ditam-bah ABBM

6 6 6 6 6

Volume penambahan mobi-ler

120 120 120 120 120

Unit gedung yang dilakukan pemeliharaan

10 10 10 10 10

Luas halaman/taman yang dilakukan pemeliharaan

1200 M 1200 M 1200 M 1200M 1200M

Jumlah pemeliharaan perala-tan Laboratorium

30 30 30 30 30

Jumlah kendaraan dinas di-lakukan pemeliharaan

15 15 15 15 15

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 16:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

32

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah pengadaan kendara-an dinas

1 1 1 1 1

Sasaran 7: Meningkatnya Kualitas dan Kuantitas Sarana

Perpustakaan

Program:

1. Peningkatan fasilitas perpustakaan

2. Penambahan koleksi perpustakaan

Rencana Operasional:

1. Pemeliharaan gedung perpustakaan

2. Penambahan mobiler perpustakaan

3. Pengadaan buku perpustakaan

4. Pengadaan software perpustakaan

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase mobiler perpus-takaan

50 60 70 80 90

Jumlah buku yang bertam-bah

100 200 200 200 200

Jumlah pengembangan soft-ware

1 1 1 1 1

4.5 Misi 5:

Meningkatkan Mutu Hidup Civitas Akademika

Tujuan: Meningkatkan Fasilitas dan Pelayanan kepada Civitas

Akademika

Sasaran 1: Meningkatnya Kualitas dan Kuantitas Dosen

Program:

1. Pendidikan lanjut (tugas belajar) bagi tenaga pendidik (dosen)

2. Pelatihan bagi tenaga pendidik (dosen)

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 17:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

33

Rencana Operasional:

1. Pendidikan lanjut ke S1, S2 dan S3

2. Pembinaan daftar usulan penilaian angka kredit (Dupak)

3. Evaluasi dosen setiap semester

4. Penyusunan portofolio untuk sertifikasi dosen

5. Pelaksanaan sertifikasi Dosen

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah Dosen yang mengikuti pendidikan lanjut

5 12 19 25 30

Jumlah penambahan dosen 6 10 17 25 29

Jumlah Dosen yang tersertifikasi

5 18 24 21 28

Sasaran 2: Meningkatnya Kualitas dan Kuantitas Tenaga

Kependidikan

Program:

1. Pendidikan lanjut (tugas belajar) bagi tenaga kependidikan

2. Pelatihan bagi tenaga kependidikan

Rencana Operasional:

1. Pendidikan lanjut ke S1 dan S2

2. Pelatihan tenaga keuangan

3. Pelatihan kepegawaian

4. Pelatihan administrasi umum

5. Pelatihan bidang perlengkapan

6. Pelatihan teknisi laboratorium

7. Rekruitmen tenaga akuntan, hukum, perpustakaan, komputer,

dan arsiparis

Indikator Pencapaian:

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 18:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

34

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah tenaga kependidikan yang mengikuti pendidikan lanjut

4 10 20 25 32

Jumlah tenaga kependidikan yang bertambah

5 9 17 21 28

Jumlah tenaga kependidikan yang mengikuti pelatihan/ workshop, bimtek, dll

10 25 35 50 65

Sasaran 3: Meningkatnya Kualitas Pengelolaan Administrasi

Akademik

Program: Peningkatan Sarana dan Prasarana Pengelolaan

Akademik

Rencana Operasional:

1. Penyusunan program pengembangan institusi untuk jangka

waktu 5 tahun

2. Peningkatan fasilitas pembelajaran (AVA)

3. Peningkatan pengelolaan dan pemanfaatan laboratorium

4. Peningkatan pengelolaan dan pemanfaatan perpustakaan

5. Pembuatan sistem informasi dan pendataan akademik secara

komputerisasi

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah program pengemba-ngan institusi (RIP)

1 1 1 1 1

Persentase fasilitas pembe-lajaran berupa Audio Visual Aids (AVA) yang tersedia

95 100 100 100 100

Persentase ABBM laborato-rium yang tersedia

80 92 95 100 100

Persentase fasilitas perpus-takaan yang tersedia

95 95 100 100 100

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 19:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

35

INDIKATOR CAPAIAN

TARGET CAPAIAN

Tersedianya Sistem Informa-si Akademik

1 1 1 1 1

Sasaran 4: Meningkatnya Penjaminan Mutu Pendidikan

Program:

1. Meningkatnya Prodi yang di akreditasi BAN PT/LAM-PTKes

2. Mendapatkannya sertifikat ISO 9001:2008

3. Melakukan uji kompetensi

Rencana Operasional:

1. Sosialisasi Akreditasi BAN PT/LAM-PTKes

2. Workshop SMM ISO 9001:2008

3. Audit internal penjaminan mutu

4. Monitoring dan implementasi untuk surveilens

5. Monitoring dan implementasi untuk sertifikasi

6. Survey kepuasaan pelanggan

7. Melaksanakan Uji Kompetensi

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah Prodi yang terakredi-tasi Kemenkes/BAN-PT de-ngan nilai A atau B

10 10 10 10 10

Jumlah Jurusan dan Direkto-rat yang medapatkan sertifi-kat ISO 9001:2008

1 1 1 1 1

Persentase kelulusan uji kompetensi

65 75 80 90% 90%

Sasaran 5: Meningkatkan Manajemen Keuangan yang Mandiri,

Efisiensi, Transparan, dan Akuntabel

Program: Pengelolaan Keuangan yang Efisien, Transparan dan

Akuntabel

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 20:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

36

Rencana Operasional:

1. Pelatihan keuangan

2. Pertemuan perencanaan program dan anggaran

3. Pembinaan dan pengelolaan administrasi keuangan

4. Penyusunan pelaporan akuntabiltas keuangan dan kinerja

5. Pengembangan sistem akuntansi keuangan

6. Penyusunan sistem prosedur pengawasan keuangan

7. Sosialisasi prosedur pengawasan keuangan

8. Implementasi sistem pengawasan keuangan

9. Monitoring dan evaluasi sistem pengawasan keuangan

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase penyerapan re-alisasi keuangan

92% 94% 95% 96% 96%

Laporan keuangan tepat waktu (triwulan, semester, tahunan)

1 1 1 1 1

Jumlah Tim SPI untuk peng-awasan internal keuangan di Direktorat dan seluruh Juru-san

1 1 1 1 1

Sasaran 6 : Terjalinnya Kerjasama dengan Sektor/Institusi Lain

dalam rangka Pengembangan Ilmu dan Teknologi

Program: Peningkatan Kerjasama Kemitraan dengan Sektor

Lain/Institusi Terkait

Rencana Operasional:

1. Penjajakan kerjasama dengan instansi terkait dan sektor lain

2. Kerjasama (MoU) Poltekkes dengan lahan praktik klinik/

praktek lapangan (lokal, nasional, internasional)

3. Kerjasama dalam layanan kemahasiswaan

4. Kerjasama dalam kegiatan penelitian dan kegiatan ilmiah lain

5. Kerjasama dalam kegiatan pengabdian masyarakatRenop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 21:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

37

6. Kerjasama dalam kegiatan pengembangan unit-unit usaha

7. Evaluasi terhadap instansi yang bekerjasama

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah kerjasama dalam ke-giatan praktek klinik/prak-tek lapangan

- Dalam Negeri

- Luar Negeri

20 30 30 30 30

Jumlah kerjasama dalam ke-giatan layanan kemahasis-waan

3 3 3 3 3

Kerjasama dalam kegiatan penelitian dan kegiatan ilmi-ah lain

3 3 3 3 3

Kerjasama dalam kegiatan pengabdian masyarakat

3 3 3 3 3

Kerjasama dalam kegiatan pengembangan unit-unit usaha

1 1 1 1 1

Laporan hasil monitoring dan evaluasi pelaksanaan program pengabdian masya-rakat

1 1 1 1 1

Evaluasi terhadap instansi yang bekerjasama

1 1 1 1 1

4.6 Misi 6:

Menerapkan Nilai-Nilai Islam dalam Segala Aktivitas Civitas Akademik

Tujuan: Membentuk Karakter Lulusan dan Civitas Akademika yang

Menerapkan Nilai-Nilai Islami

Sasaran: Terbentuknya Lulusan dan Civitas Akademika yang

Menerapkan Nilai-Nilai Islami dalam Pelayanan Kesehatan

Program 1: Pengembangan Mata Kuliah Muatan Lokal Pendidikan

Akhlak dalam Pelayanan Kesehatan

Rencana Operasional:Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019

Page 22:  · Web viewJumlah gedung yang di-bangun 1 3 5 7 9 Jumlah Jurusan yang ditam-bah alat-alat laboratorium 6 6 6 6 6 Jumlah Jurusan yang me-manfaatkan laboratorium terpadu 6 6 6 6 6

38

1. Integrasi Tes Baca Al-Qur’an dalam seleksi Mahasiswa Baru

2. Workshop Pengembangan Kurikulum Muatan Lokal

3. Workshop Penyusunan Silabus dan RPP Mata Kuliah Muatan

Lokal Pendidikan Akhlak dalam pelayanan Kesehatan

Program 2: Pengembangan Kegiatan Ekstrakurikuler Mahasiswa

dan Civitas Akademika

Rencana Operasional:

1. Pembinaan baca Al-Qur’an bagi mahasiswa

2. Peringatan Hari-Hari Besar Islam

3. Pembentukan Lembaga Dakwah Kampus (LDK) Poltekkes

4. Kajian keislaman

5. Pemakmuran Mushalla Kampus (shalat berjamah, pengajian

mahasiswa dan dosen)

6. Penyelenggaraan lomba-lomba tingkat Poltekkes (MTQ, Tartil

Qur’an, Qasidah, dll)

Indikator Pencapaian:

INDIKATOR CAPAIANTARGET CAPAIAN

2015 2016 2017 2018 2019

Persentase lulusan beraga-ma Islam mampu membaca alqur’an

100 100 100 100 100

Persentase lulusan ber Akhlak dalam Pelayanan Ke-sehatan

100 100 100 100 100

Renop Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun 2015-2019