· web viewtelaah kisi-kisi dan indokator soal un 2017 mgmp matematika smp kab sleman hal...

35
MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) MATEMATIKA SMP KABUPATEN SLEMAN TELAAH KISI-KISI DAN INDIKATOR SOAL UJIAN NASIONAL TAHUN 2017 KAMIS, 26 JANUARI 2017 DI SMP NEGERI 4 DEPOK KISI-KISI UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH PERTAMA/MADRASAH TSANAWIYAH TAHUN PELAJARAN 2016/2017 Level Kognitif Lingkup Materi Bilangan Aljabar Geometri dan Pengukuran Statistika dan Peluang Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal1

Upload: nguyenxuyen

Post on 08-Apr-2018

386 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) MATEMATIKA SMP

KABUPATEN SLEMAN

TELAAH KISI-KISI DAN INDIKATOR SOAL

UJIAN NASIONAL

TAHUN 2017

KAMIS, 26 JANUARI 2017DI

SMP NEGERI 4 DEPOK

KISI-KISI UJIAN NASIONALSEKOLAH MENENGAH PERTAMA/MADRASAH TSANAWIYAH

TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Level KognitifLingkup Materi

Bilangan AljabarGeometri dan Pengukuran

Statistika dan Peluang

Pengetahuan dan

Siswa dapat memahami

Siswa dapat memahami

Siswa dapat memahami

Siswa dapat memahami

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal1

Pemahaman∙

Mendeskripsikan

∙ Membuat tabulasi∙ Menghitung∙ Memprediksi∙ Menentukan∙

Mengklasifikasi

pengetahuan tentang:- operasi bilangan bulat- operasi bilangan pecahan- perbandingan- operasi bilangan berpangkat- bilangan bentuk akar- pola barisan bilangan- barisan dan dere

pengetahuan tentang:- bentuk aljabar- persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel- himpunan- relasi atau fungsi- persamaan garis lurus- sistem persamaan linier dua variabel

pengetahuan tentang:- garis dan sudut- segiempat dan segitiga- teorema pythagoras- lingkaran- bangun ruang sisi datar- kesebangunan dan kekongruenan- bangun ruang sisi lengkung

pengetahuan tentang:- menyajikan dan mendeskripsikan data dalam bentuk tabel, diagram batang, garis atau lingkaran- ukuran pemusatan data- peluang

Aplikasi∙

Mengkonstruksi

∙ Menyelesaikan masalah

Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang:- operasi bilangan bulat- operasi bilangan pecahan- perbandingan- aritmatika sosial- pola barisan bilangan- barisan dan deret

Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang:- persamaan dan pertidak samaan linier satu variabel- himpunan- relasi atau fungsi- persamaan garis lurus- sistem persamaan linier dua variabel

Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang:- segitiga dan segiempat- teorema Pythagoras- lingkaran- bangun ruang- kesebangunan dan kekongruenan segitiga- bangun ruang sisi lengkung

Siswa dapat mengaplikasikan pengetahuan tentang:- penyajian data dalam bentuk tabel, diagram batang, garis atau lingkaran- ukuran pemusatan data- peluang

Penalaran∙ Menafsirkan∙

Menyimpulkan∙

Menginterpretasi

Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan

dengan:- bilangan bulat- bilangan pecahan- perbandingan- pola barisan

Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan dengan:

- bentuk aljabar- persamaan linear satu variabel- himpunan- relasi atau fungsi

Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan

dengan:- segitiga dan segiempat- lingkaran- bangun ruang sisi datar- kesebangunan

Siswa dapat menggunakan nalar yang berkaitan

dengan:- penyajian data dalam bentuk tabel, diagram batang, garis atau lingkaran- pemusatan

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal2

bilangan- barisan dan deret- bilangan berpangkat

- persamaan garis lurus- sistem persamaan linear dua variabel

dan kekongruenan- bangun ruang sisi lengkung

data- peluang

PENJABARAN KISI-KISI UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2016/2017

MGMP MATEMATIKA KAB SLEMAN

MATA PELAJARAN : MATEMATIKA SEKOLAH : SMP/MTsKURIKULUM : KUR 2006 dan KUR 2013LEVEL : K.1 = Pengetahuan atau pemahaman,

K.2 = Aplikasi, K.3 = Penalaran atau logika

NO MATERI INDIKATOR SOAL Level kognitif

1 Operasi pada bilangan bulat atau pecahan

Menghitung hasil operasi campuran bilangan bulat: melibatkan operasi (+, -, :,×)

K.1

Menyelesaikan menjelaskan (memecahkan) masalah yang berkaitan operasi hitung bilangan bulat (soal tentang suhu, sekor)

K.2 / K.3

Menghitung hasil operasi campuran bilanganpecahan. K.1

Menyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalah yang berkaitan operasi hitung bilangan pecahan (soal cerita yang memuat operasi +,-,: atau +, -, x)

K.2 /K.3

2 Perbandingan

Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai

K.2

Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai

K.2

Menyelesaikan masalah yang berkaitandengan perbandingan

K.2

Menyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalah yang berkaitan denganperbandingan

K.2 / K.3

Menentukan jarak peta, jarak sebenarnya atau skala K.2

Membedakan (memecahkan) masalah berkaitan dengan K.3

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal3

jarak peta,sebenarnya atau skala (selisih jarak sebenarnya pada dua rute yang berbeda)

3 Bilangan berpangkat dan bentuk akar

Menghitung hasil perpangkatan dengan eksponen bilangan negative atau pecahan yang melibatkan operasi (+,-,:x) (ak+bl –cm) dgn k, l, m pecahan boleh +/ -)

K.1

Menentukan hasil perkalian atau pembagian bilangan bentuk akar

K.1

Menentukan hasil penjumlahan dan pengurangan bilangan bentuk akar

K.1

Menyederhanakan bilangan dengan penyebut bentuk akar K.1

4 Aritmatika sosial

Menentukan besar tabungan awal K.2

Menentukan waktu atau lama menabung dalan perbankan K.2

Menentukan persentase bunga dalam perbankan K.2

Menentukan besar angsuran setiap bulan pada koperasi. K.2

Menghitung harga pembelian K.2

Menghitung harga penjualan K.2

Menentukan persentase untung atau rugi K.2

Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan jual beli K.2

Menyelesaiakan masalah aritmatika sosial yang berkaitan dengan potongan harga

K.2

5Pola dan barisan bilangan

Memprediksi suku berikutnya dari pola bilangan yang diberikan

K.1

Meginterprestasi tentang gambar berpola K.1

Menentukan / Menyimpulkan suku ke-n , jika unsur yang diperlukan diketahui dari barisan bilangan

K.3

Menyimpulkan rumus Un, jika diketahui dari barisan bilangan

K.3

Menentukan Un, jika rumus suku ke-n diketahui K.1

Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan barisan bilangan (menentukan jml bil kelipatan …. dan ….. antara …. dan ….

K.2

Menentukan jumlah n suku jika diketahui dua suku (aritmtk atau geometri)Menentukan Suku ke jika diketahui dua suku (aritmtk atau geometri)

6 Penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar K.1

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal4

Operasi bentuk aljabar

Perkalian suku dua aljabar K.1

Kuadrat suku dua K.1

Pemfaktoran K.1

7 Persamaandan pertidaksamaan linier satu variabel

Menyelesaikan persamaan linier satu variabel(ada hukum distributifnya pertanyaan kx+m)

K.1

Menyelesaikan persamaan linier satu variabel pecahan K.1

Menyelesaikan pertidaksamaan linier satu variabel K.1

Menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan linier satu variabel

K.1

Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan persamaan linear satu variabel

K.2

Mengkonstruksi kalimat matematika dari kehidupan sehari-hari

K.2

8 Himpunan

Menentukan himpunan bagian dari suatu himpinan K.1

Menentukan, pengurangan ,irisan atau gabungan dua himpunan

K.1

Menentukan komplemen dua himpunan K.1

Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan himpunan (dua himpunan bersyarat)

K.2

Diagram Venn

9 Relasi dan fungsi

Menentukan Relasi dua himpunan K.1

Menentukan fungsi dari suatu relasi dua himpunan K.1

Menentukan f (ax+b), jika rumus fungsi diketahui K.1

Menentukan nilai c,dan n, jika nilai f(c)=m, f(b) =ndan rumus fungsi diketahui

K.1

Menentukan nilai f(c) jika rumus f diketahui K.1

Menentukan nilai fungsi f( c ) , jika f (a ), f ( b ) dan rumus fungsi diketahui

K.2

Menentukan grafik fungsi K.1

Menjelaskan (memecahkan masalah) berkaitan fungsiMisal diketahui f(x) = ax+b, f(n)=k, f(m)=l nilai dari n+l atau k+m)

K.3

10 Persamaan garis

Menentukan gradien persamaan garis (syarat tertentu) K.1

Menentukan gradien dari gambar K.1

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal5

Menentukan persamaan garis melalui dua titik K.1

Menentukan persamaan garis yang melalui satu titik dan sejajar atau tegak lurus garis lain

K.1

Menentukan grafik dari persamaan garis atau sebaliknya K.2/K3

11 Sistem persamaan linier dua variabel

Menentukan penyelesaian dari SPLDV K.1

Menentukan penyelesaian dari SPLDV pecahan K.1

Menyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalah soal cerita yang berkaitan dengan SPLDV (ax+by=c dan px-qy=r)

K.2 / K.3

12 Teorema Pithagoras

Menentukan bilangan-bilangan yang merupakan Tripel Pythagoras

K.1

Mengklarifikasi sisi-sisi segitiga yang merupakan segitiga siku-siku

K.2

Menghitung panjang sisi pada segitiga siku-siku K.1

Menyelesaikan soal denganmenggunakan konsep teorema Pythagoras

K.2

13 Luas bangun datar

Menghitung luas gabungan dua bangun datar K.1

Menghitung luas gabungan bangun datar K.1

Menyelesaikan/menjelaskan (memecahkan) masalah yang berkaitan dengan luas bangun datar

K.2/ K.3

14 Keliling bangun datar

Menghitung keliling gabungan dua bangun datar K.1

Menghitung keliling luas gabungan dua bangun datar K.1

Menyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalah yang berkaitan dengan kelilingbangun datar

K.2/K.3

15Kesebangunan dan kongurensi

Menentukan sisi-sisi yang bersesuaian atau sama bila diberikan dua buah bangun yang sebangun atau kongruen

K.2

Menentukan sudut-sudut yang sama bila diberikan dua buah bangun yang sebangun atau kongruen

K.1

Menghitung panjang sisi pada dua segitiga yang sebangun (SOAL KREATIF)

K.2

Menghitung panjang sisi pada trapesium yang memuat dua segitiga yang sebangun

K.2

Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan kesebangunan

K.2

Mengklarifikasi syarat dua segitiga kongruen (s,sd,s/ s,s,s/ sd,s,sd/ sd,sd,ss)

K.3

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal6

Menentukan perbandingan sisi yang bersesuaian dari dua segitiga sebangun

16 Segitiga Menentukan jenis segitiga berdasarkan sisinya K.1

Menentukan jenis segitiga berdasarkan sudutya K.1

17 Sudut pada bidang datar

Menghitung besar penyiku atau pelurus suatu sudut K.1

Menyelesaikan soal berkaitan dengan sudut pada dua garis sejajar

K.1

Menghitiung sudut pada segitiga K.1

Menentukan Sudut antara dua jarum jam K.1

18Lingkaran

Unsur-unsur lingkaran K.1

Menghitung luas juring lingkaran K.1

Menghitung panjang busur lingkaran K.1

Menyelesaikan masalahberkaitan panjang busur lingkaranatau luas juring

K.1/K.2

Menghitung besar sudut pusat atau sudut keliling pada lingkaran

19 Unsur-unsur pada bangun ruang

Menentukan nama unsur dari gambar bangun ruang K.1

Menentukan banyak sisi, bidang diagonal atau diagonal ruang pada kubu atau balok

K.1

Menentukan banyak rusuk atau sisi pada prisma atau limas

K.1

Menentukan bentuk prisma atau limas jika diketahui banyak rusuk, sisi dan titik sudutnya

K.1

Menentukan banyak rusuk atau sisi pada bola, kerucut atau tabung

K.1

20 Jaring-jaring dan kerangka bangun ruang

Menentukan jaring-jaring kubus, jika diberikan gambar rangkaian persegi

K.1

Menentukan jaring-jaring balok, jika diberikan gambar rangkaian persegipanjang

K.1

Diberikan gambar rangkaian persegi, siswa dapat menentukan persegi yang merupakan alas bila tutupnya diketahui dari jaring-jaring kubus

K.1

Menyelesaikan masalah berkaitan dengan model kerangka bangun ruang

K.2

21Volume bangun ruang

Menghitung volume kubus, balok, prisma, atau limas K.1

Menghitung volume tabung, kerucut, atau bola K.1

Menentukan volume gambar gabungan dua bangun K.1

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal7

tabung, kerucut, atau bolaMenyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalahyang berkaitan dengan volume bangun ruang sisi datar

K.2

Menyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalahyang berkaitan dengan volume bangun ruang sisi lengkung

K.2/K.3

22Luas bangun

Menghitung luaskubus, balok, prisma, atau limas K.1

Menghitung luas tabung, kerucut, atau bola K.1

Menentukan luas gambar gabungan dua bangun tabung, kerucut, atau bola

K.1

Menyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalahyang berkaitan dengan luas bangun ruang sisi lengkung

K.2/K.3

23Ukuran tendensi sentral

Menentukan mean, median atau modus data tunggal K.1

Menentukan mean, median atau modus data tunggal pada tabel frekuensi

K.1

Menyelesaikan / menjelaskan (memecahkan) masalah yang berkaitan dengan nilai rata-rata

K.2/K.3

Menginterpresatasikan data yang disajikan dalam bentuk tabel frekuensi

K.1

24 Diagram lingkaran, garis dan batang

Menginterprestasikan data yang disajikan dalam bentuk diagram batang

K.1

Menginterprestasikan data yang disajikan dalam bentuk diagram garisMenginterprestasikan data yang disajikan dalam bentuk diagram lingkaran

25Peluang

Menentukan ruang sampel dari penyusunan suatu bilangan

K.1

Menentuan peluang suatu kejadian tertentu pada suatu percobaan pada sebuah dadu atau uang logam

K.1

Menentuan peluang suatu kejadian tertentu pada suatu percobaan pada dua buah dadu atau tiga uang logam K.1Menafsirkan masalah berkaitan dengan peluang suatu kejadian tertentu pada pada kehidupan

K.3

PREDIKSI SOAL UN MATEMATIKA SMP 2017MGMP MATEMATIKA KAB SLEMAN

BILANGAN BULAT1. Seorang peserta ujian masuk perguruan tinggi menjawab 36 soal dengan benar dan 8 soal

salah dari 50 soal yang disediakan. Jika setiap jawaban benar diberi skor 4, jawaban yang salah diberi skor –2, dan tidak dijawab diberi skor –1, maka skor yang diperoleh peserta

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal8

adalah ….A. 144B. 128C. 122D. 114

2. Dalam suatu lomba matematika terdiri dari 50 soal. Jika dijawab benar mendapat skor 4, salah mendapat skor –2, dan tidak dijawab mendapat skor –1. Sandi mengerjakan 42 soal dengan jawaban benar 37 soal. Skor yang diperoleh Sandi adalah ….A. 148B. 138C. 133D. 130

3. Suatu ruangan pendingin bersuhu 3oC. Setelah mesin pendingin diaktifkan, suhu ruangan tersebut turun 2oC setiap 4 menit. Jika suhu ruangan pendingin sekarang –11oC , mesin pendingin telah diaktifkan selama ….A. 7 menitB. 14 menitC. 21 menitD. 28 menit

4. D i suatu daerah yang berada pada ketinggian3500 meter di atas permukaan laut suhunya –8C. Jika setiap naik 100 meter suhu bertambah 1C, maka suhu di ketinggian 400 meter di atas permukaan laut saat itu ....A. 22CB. 23CC. 24CD. 25C

5. Dari ramalan cuaca kota-kota besar di dunia tercatat suhu tertinggi dan terendah adalah sebagai berikut: Moscow: terendah –5C dan tertinggi 18C; Mexico: terendah 17C dan tertinggi 34C; Paris: terendah –3C dan tertinggi 17C; dan Tokyo: terendah –2C dan tertinggi 25C. perubahan suhu terbesar terjadi di kota ....A. MoscowB. MexicoC. ParisD. Tokyo

BILANGAN PECAHAN

6. Bu Ani memiliki 2 kg gula pasir, kemudian membeli 4 kg gula pasir. Gula pasir tersebut

dibaikan kepada sejumlah orang sama banyak dan setiap orang mendapat kg. Banyak orang yang menerima gula pasir adalah ….A. 8 orang

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal9

B. 9 orangC. 10 orangD. 11 orang

7. Pak Reza mempunyai aluminium 8 ½m dan menambah lagi 1¼m. Untuk membuat pintu

diperlukan m, sisa aluminium Pak Rezaadalah ....

A.

B.

C.

D.

8. Seorang ibu masih memiliki stok kg beras, untuk persediaan ia membeli lagi

kg beras. Setelah dimasak kg, persediaan beras ibu tinggal ....

A.

B.

C.

D.PERBANDINGAN

9. Untuk membuat 50 roti diperlukan 2,5 kg tepung terigu. Banyanya tepung terigu yang diperlukan untuk membuat 750 roti tersebut adalah ….A. 20 kgB. 30 kgC. 37,5 kgD. 70 kg

10.Sebuah panti asuhan memiliki persediaan beras yang cukup untuk 20 orang selama 15 hari. Jika penghuni panti asuhan bertambah 5 orang, persediaan beras akan habis dalam waktu …..A. 8 hariB. 10 hariC. 12 hariD. 20 hari

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal10

11.Tiga puluh orang dapat menyelesaikan pekerjaan dalam waktu 60 hari. Setelah 30 hari bekerja, pekerjaan terhenti selama 10 hari. Jika ingin menyelesaikan pekerja tepat waktu, maka harus menambah pekerja sebanyak …..A. 25 orangB. 20 orangC. 15 orangD. 10 orang

12.Perbandingan uang Ali dan uang Budi adalah 2:3, sedangkan perbandingan uang Budi dan Cici adalah 4: 5. Jumlah uang Ali dan Cici adalah Rp92.000,00. Selisih uang Ali dan Budi adalah ….A. Rp12.000,00B. Rp16.000,00 C. Rp28.000,00D. Rp32.000,00

13.Dalam 5 hari 3 orang dapat membuat 60 anyaman tikar. Berapa banyak tikar yang dapat dibuat oleh 2 orang dalam 3 hari?A. 24 buah B. 20 buahC. 15 buahD. 12 buah

14.Pada denah berskala 1: 1.250.000, jarak kota P ke kota Q adalah 6 cm. Jarak kota P ke kota R adalah 8 cm. Selisih jarak kota P ke R dengan jarak kota P ke Q sesungguhnya adalah ….A. 20 kmB. 25 kmC. 200 kmD. 250 km

ARITMATIKA SOSIAL

15.Seorang pengusaha meminjam uang di suatu bank sebesar Rp2.000.000,00. Pinjaman tersebut dikembalikan selama 5 bulan dengan angsuran Rp420.000,00 perbulan. Persentase suku bunga pinjaman di bank tersebut per tahun adalah ….A. 12 %B. 10 %C. 8 %D. 6 %

16.Pak Budi meminjam uang di koperasi sebesar Rp4.800.000,00. Ia dikenakan bunga 24% setahun. Ia berencana mengembalikan dalam 2 tahun. Besar angsuran yang harus dibayar tiap bulan adalah ….A. Rp269.000,00B. Rp296.000,00C. Rp2.090.000,00D. Rp2.600.000,00

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal11

17.Ayah menabung di bank sebesar Rp2.100.000,00 dengan suku bunga tunggal 8% setahun. Saat diambil tabungan Ayah menjadi Rp2.282.000,00. Lama Ayah menabung adalah ....A. 13 bulanB. 14 bulanC. 15 bulanD. 16 bulan

18.Sebuah bank menerapkan suku bunga 8% pertahun. Setelah 2,5 tahun, tabungan Budi di bank tersebut Rp3.000.000,00. Tabungan awal Budi adalah ....A. Rp2.500.000,00B. Rp2.600.000,00C. Rp2.750.000,00D. Rp2.800.000,00

19.Dengan harga penjualan Rp2.200.000,00 seorang pedagang kamera telah memperoleh untung 10%. Harga pembelian kamera tersebut adalah ….A. Rp220.000,00B. Rp1.980.000,00C. Rp2.000.000,00D. Rp2.420.000,00

20.Pak Hamid menjual sepeda motor seharga Rp10.800.000,00 dengan kerugian 10%. Harga pembelian motor Pak Hamid adalah ....A. Rp12.000.000,00B. Rp11.880.000,00C. Rp11.000.000,00D. Rp9.800.000,00

21.Sebuah toko pakaian memberikan diskon untuk beberapa jenis barang seperti pada tabelJenis barang Harga DiskonJaket Rp200.000,00 15%Kaos Rp80.000,00 35%Jika Roni membeli sebuah jaket dan 3 kaos, berapakah ia harus membayar?A. Rp416.000,00B. Rp336.000,00C. Rp326.000,00D. Rp318.000,00

22.Tabel harga dan diskon di sebuah toko adalah sebagai berikut :

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal12

Jika Endah membeli 2 potong baju, sebuah tas sekolah dan sepasang sepatu, maka harga yang harus dibayar Endah adalah ....A. Rp359.000,00B. Rp369.000,00C. Rp379.000,00D. Rp389.000,00

BILANGAN BERPANGKAT

23.Hasil dari adalah….A. 8B. 16C. 32D. 256

24.Hasil dari adalah ….A. 21 B. 31C. 36D. 41

25.Diketahui . Nilai 3x adalah ….A. 5B. 6C. 7D. 8

BILANGAN BENTUK AKAR

26.Hasil dari ̠ + adalah….

A. 2

B. 3

C. 4

D. 5

27.Hasil dari adalah ….A. 2

B. 2C. 4

D. 4

POLA BARISAN BILANGAN28.Dua suku berikutnya dari barisan berikut

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal13

2, 6, 13, 23, 36, ….adalah ….A. 50, 65B. 51, 70C. 52, 71D. 72, 144

29.Diketahui barisan aritmatika dengan suku ke-15 = 50 dan suku ke-25=80. Suku ke-70 dari barisan tersebut adalah ….A. 205B. 215C. 218D. 240

30.Jumlah semua bilangan kelipatan 2 dan 3 antara 100 dan 200 adalah ….A. 2.500B. 2.550C. 2.727D. 2.754

31.Seutas pita dibagi 10 bagian dengan panjang yang membentuk deret aritmatika. Jika pita yang terpendek 20 cm dan yang terpanjang 155, maka panjang pita semula adalah ….A. 1.750 cmB. 975 cmC. 875 cm D. 675 cm

32.Diketahui barisan geometri dengan suku ke -2 = 32 dan suku ke -5 =4. Suku ke-8 barisan tersebut adalah ….A. 2B. 1C. 0,5D. 0,25

33.Sebuah bambu dibagi menjadi 4 bagian dan panjang bagian membentuk suatu deret geometri. Jika panjang potongan bambu terpendek adalah 25 cm dan potongan bambu terpanjang adalah 200 cm, panjang bambu mula-mula adalah ….A. 225 cmB. 375 cm C. 400 cmD. 425 cm

34. Seutas tali dipotong 5 kali sehingga panjang masing-masing potongan membentuk barisan geometri. Jika potongan tali terpendek 2 m dan yang terpanjang 486 m, maka panjang tali mula-mula adalah …. A. 718B. 728C. 738D. 782

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal14

ALJABAR35.Diketahui A= - 2x + 3 dan B =3x – 5 . Nilai dari 2A – B adalah ….

A. – 7x +11 B. – 7x + 1C. – x + 11D. – x +1

36.Hasil dari (3x – 5)2- 2(x-1) adalah ….A. 9x2 – 32x+27B. 9x2 – 32x+23C. 9x2 – 28x+27D. 9x2 – 28x - 27

37.Pemfaktoran dari 6x2 +x – 12 adalah ….A. (2x – 3)(3x – 4)B. (2x+3)(3x – 4 )C. (2x –3) (3x + 4 )D. (2x +3)(3x + 4 )

38.Salah satu faktor dari 6x2 -7x – 3 adalah ….A. 2x +3B. 2x – 3C. 3x – 1 D. 3x +3

39.Nilai dari (2x2+x – 3): (2x+3) adalah ….A. 2x + 1B. 2x – 1C. x +1D. x – 1

40.Bentuk sederhana adalah ….

A.

B.

C.

D.

PERSAMAAN DAN PERTIDAK SAMAAN LINIER SATU VARIABEL41.Diketahui 4(x -3)+5 = 2(3x-7) – 11. Jika p adalah penyelesaian dari persamaan tersebut,

maka nilai dari 2p – 5 adalah ….

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal15

A. – 18 B. – 13C. 13D. 18

42.Himpunan penyelesaian dari 2(1 – x) > x – 4, dengan x bilangan bulat adalah ….

A. {x|x < –2, x B}

B. {x|x > – 2, x B}

C. {x|x < 2, x B}

D. {x|x > 2, x B}

43.Panjang sisi-sisi sebuah segitiga adalah 2x cm, (2x + 2) cm, (3x + 1) cm, dan kelilingnya 24 cm. Panjang sisi terpanjang adalah …. A. 6cm B. 8cmC. 10 cmD. 12 cm

HIMPUNAN

44.Dari 38 siswa di kelas 3A, 20 siswa gemar matematika, 24 siswa gemar olahraga dan 5siswa tidakgemar matematikamaupun olahraga. Banyak siswa yang gemar matematikadan olahraga adalah ….A. 1 orangB. 6 orangC. 11 orangD. 33 orang

45.Dalam suatu kelas terdapat 35 siswa. Setelah didata terdapat 1 anak mengikuti ekstra bulutangkis dan sepak bola. Jika diketahui banyak siswa yang mengikuti sepak bola adalah dua kalilipat ekstra bulutangkis, maka banyak siswa yang mengikuti bulutangkis adalah ….A. 11 orangB. 12 orangC. 23 orangD. 24 orang

46.Dalam pendataan terhadap 40 siswa, diketahui siswa senang basket 10 lebih banyak dari pada siswa yang senang voli, 15 orang senang basket dan voli. Banyak siswa yang tidak menyukai kedua jenis permainan tersebut adalah ....A. 5 anak B. 10 anak C. 15 anakD. 20 anak

47.Dalam suatu kelas terdapat 35 siswa, setelah didata diperoleh keterangan:Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal16

20 siswa gemar Matematika, 17 gemar IPA dan 6 siswa tidak gemar kedua pelajaran tersebut. Pernyataan yang benar dari keadaan tersebut adalah …. A. Banyak siswa gemar Matematika dan IPA 9 siswaB. Banyak siswa tidak gemar Matematika 9 siswaC. Banyak siswa hanya gemar Matematika 12 siswa D. Banyak siswa tidak gemar IPA 12 siswa

48.Diketahui

P = {x | x 13, x bilangan prima },

Q = {x| 3 x 13, x bilangan ganjil}.

P Q adalah ….A. {3, 5, 7}B. {5, 7, 11}C. {3, 5, 7, 9, 11}D. {3, 5, 7, 11, 13}

49.Diketahui A adalah himpunan bilangan prima kurang dari 10. Banyak himpunan bagian dari A yang memiliki dua anggota adalah ….A. 4B. 6C. 16D. 32

RELASI DAN FUNGSI50.Suatu fungsi f(x) =4x – 1; f(a) = - 9 dan f(2)=b. Nilai a – b adalah ….

A. – 9B. – 5C. 5D. 9

51.Sebuah fungsi didefinisikan dengan . Jika f(3) = - 4 danf(-2) = 16, maka nilai f(-4) adalah ....A. – 1B. 24C. 26D. 32

52.Perhatikan gambar!Rumus fungsi f(x) adalah ….A. f(x)= 2x+1B. f(x)= 2x +3C. f(x) = - 2x +1D. f(x) = - 2x +3

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal17

PERSAMAAN GARIS LURUS

53.Perhatikan gambar!Gradien garis yang tegak lurus garis g adalah ….A. 2B. ½C. – ½ D. – 2

54.Persamaan garis melalui titik (4,3) dan(7,-1) adalah ….A. 3y – 4x +11 =0B. 3y – 4x – 11 =0C. 4x + 3y+ 25 = 0D. 4x + 3y – 25 = 0

55.Persamaan garis melalui titik (2, -1) dan sejajar terhadap garis dengan persamaan 3x + 2y = 7 adalah ….A. 3x + 2y + 4 = 0B. 3x+ 2y–4 = 0C. 2x – 3y– 7 = 0D. 2x–3y+ 7 = 0

56.Diketahui P(–3, –5) dan R(–2, –8). Persamaan garis melalui (–2,4) dan tegak lurus PR adalah….A. 3y – x – 14 =0B. 3y – x + 14 =0C. y –3x +10 =0D. y –3x – 10 =0

57.Perhatikan gambar Persamaan garis h dari grafik di samping adalah ….a.3x + 2y – 6=0b.3x – 2y – 6=0 c.3x + 2y + 6=0d.3x – 2y + 6=0

PERSAMAAN LINIER DUA VARIABEL58.Penyelesaian dari sistem persamaan 2x – y = 8 dan 3x + 2y = 5 adalah x=a dan y= b. Nilai

dari 3a – b adalah ….A. -11B. -7C. 7D. 11

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal18

h

– 3

2

x

y

O

59.Diketahui sitem persamaan . Nilai dari x+y adalah ….A. 2B. 4C. 6D. 8

60.Harga 3 buah buku sama dengan Rp2.500,00 lebihnya dari harga 5 buah pensil. Harga 2 buah buku dan 3 buah pensil sejenis Rp17.500,00. Harga yang harus di bayar untuk membeli 5 buah buku dan 2 buah pensil adalah ….A. Rp25.000,00B. Rp30.000,00C. Rp35.000,00D. Rp40.000,00

61.Suatu persegipanjang ukuran panjangnya tiga lebihnya dari lebarnya. Jika keliling persegi panjang tersebut adalah 54 cm, maka luas persegipanjang tersebut adalah …A. 180 cm2

B. 280 cm2

C. 320 cm2

D. 380 cm2

62.Tiga tahun yang lalu umur seorang kakek lima kali umur cucunya. Jikan jumlah umur mereka sekarang adalah 78 tahun, maka umur cucunya dua tahun yang akan datang adalah..A. 15 tahunB. 16 tahun C. 17 tahunD. 18 tahun

GARIS DAN SUDUT63.Perhatikan gambar!

Pasangan sudut dalam berseberangan adalah …..A. Sudut A4 dan B4B. Sudut A3 dan B1C. Sudut A2 dan B3D. Sudut A1 dan B1

64.Perhatikan gambar!Nilai y adalah ….A. 100B. 111C. 126D. 159

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal19

65.Perhatikan gambar!Besar∠ABD = ….A. 122°B. 125°C. 132°D. 165°

66.Diketahui sudut P dan Q saling berpenyiku. Besar sudut P=(4x – 13)o dan sudut Q = (3x+5)o. Besar sudut Q adalah ….A. 48o

B. 47o

C. 44o

D. 42o

67.Perhatikan gambar!Besar sudut ABC adalah ….A. 45o

B. 90o

C. 135o

D. 140o

SEGITIGA DAN SEGIEMPAT68.Diketahui sudut suatu segitiga 68o dan 70o. Menurut panjang sisi dan jenis sudutnya segitiga

tersebut adalah ….A. Segitiga sama kaki siku-sikuB. Segitiga sama sisi lancipC. Segitiga sama kaki tumpulD. Segitiga sebarang lancip

69.Diketahui sisi-sisi suatu segitiga sebagai berikut:1) 8 cm, 6 cm, 2 cm2) 10 cm, 12 cm, 9 cm3) 8 cm, 8 cm, 5 cmYang dapat dilukis membentuk segitiga adalah ….A. 1) dan 2)B. 1) dan 3)C. 2) dan 3)D. hanya 3

70.▲KLM siku-siku di K, dibuat garis dari titik Lmemotong sisi KM di titik N, sedemikanhingga ∠KLN = ∠MLN. Garis LN dinamakan ....A. Garis bagiB. Garis beratC. Garis tinggiD. Garis sumbu

71.Perhatikan gambar!

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal20

A

C

B

C40o(2x+5)o

3xo

2x(7x – 36)

D

CBA

Luas daerah diarsir adalah….A. 294 cm2

B. 290 cm2

C. 258 cm2

D. 250 cm2

72.Perhatikan gambar!Luas bangun ABCDE adalah....A. 430 cm2

B. 470 cm2

C. 500 cm2

D. 568 cm2

73.Perhatikan gambar berikut!

Keliling bangun yang diarsir pada gambar di samping adalah ....A. 80 cmB. 82 cmC. 88 cmD. 92 cm

TEOREMA PYTHAGORAS

74.Perhatikan ukuran sisi segitiga-segitiga berikut(i) 13 cm, 14 cm, 15 cm(ii) 8 cm, 12 cm, 16 cm(iii) 10 cm, 24 cm, 26 cm(iv) 20 cm, 25 cm, 30 cm

Yang merupakan ukuran panjang sisi segitiga siku-siku (tripel pythagoras) adalah …A. (i)B. (ii)C. (iii)D. (iv)

75.Sebuah tangga bersandar pada dinding. Jarak kaki tangga ke dinding 2,5 m, dan jarak ujung tangga ke tanah 6 m. Panjang tangga adalah....A. 4,0 meterB. 5.0 meterC. 6.0 meterD. 6,5 meter

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal21

6 cm

15 cm

8 cm 12 cm

E

C

A B

D

25 cm

15 cm

16 cm

14 cm

76.Perhatikan gambar!Panjang CE adalah ....A. 6 cmB. 8 cmC. 9 cmD. 15 cm

LINGKARAN

77.Perhatikan gambar!Jika diketahui besar ∠AOB=100O, maka besar sudut ∠ACD adalah ….A. 40o

B. 45o

C. 50o

D. 80o

78.Perhatikan gambar berikut. Diketahui ∠APB+∠AQB+∠ARB= 102O, maka besar ∠AOB adalah ….A. 70o

B. 68o

C. 66o

D. 51o

79.Perhatikan gambar berikut! Diketahui besar sudut AOB=80o, besar sudut COD=120o

dan luas juring AOB 60 cm2. Luas juring COD adalah ….A. 45 cm2

B. 80 cm2

C. 40 cm2

D. 90 cm2

80.Perhatikan gambar di samping!

Panjang busur AB adalah .... (

)A. 66 cmB. 44 cm

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal22

D

A

O

CB

C. 33 cmD. 22 cm

81.Ayah akan membuat taman berbentuk lingkaran dengan jari-jari 35 m. Disekeliling taman akan ditanami pohon cemara dengan jarak 1 m. Jika satu pohon memerlukan biaya Rp25.000,00, seluruh biaya penanaman pohon cemara adalah ....A. Rp5.900.000,00 B. Rp5.700.000,00C. Rp5.500.000,00D. Rp5.200.000,00

82.Sebuah taman berbentuk lingkaran dengan jari-jari 10 m. Di sekeliling taman bagian luar dibuat jalan selebar 5 meter, dan akan diberi pasir dengan harga Rp60.000,00 setiap m2. Biaya pembelian pasir yang diperlukan adalah ….A. Rp15.550.000,00B. Rp20.220.000,00C. Rp21.500.000,00D. Rp23.550.000,00

BANGUN RUANG SISI DATAR

83.Sebuah prisma memiliki rusuk 24 buah. Segi berapakah alas prisma tersebut?A. empatB. EnamC. DelapanD. Dua puluh satu

84.Banyak rusuk pada limas segi delapan beraturan adalah ….A. 8 buahB. 9 buahC. 10 buahD. 16 buah

85.Perhatikan gambar!

Balok tersusun dari kubus-kubus kecil. Jika seluruh permukaan balok di cat, banyak kubus kecil yang terkena cat hanya satu sisi adalah …A. 6 buahB. 12 buahC. 20 buahD. 40 buah

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal23

86.Bu Rini memiliki tempat minyak berbentuk balok berukuran 60 cm × 50 cm× 30 cm yang terisi seperempat bagian. Minyak tersebut dipindah ke dalam tempat lain berbentuk kubus dengan ukuran rusuk 40 cm. Agar kubus penuh maka harus ditambah minyak sebanyak ….A. 36.000 cm3

B. 41.500 cm3

C. 42.500 cm3

D. 46.000 cm3

87.Perhatikan gambar!Luas sisi bangun tersebut adalah ….A. 564 cm2

B. 1.284 cm2

C. 1.320 cm2

D. 1.452 cm2

88.Dengan menggunakan kawat yang panjangnya 6 m akan dibuat kerangka balok berukuran 13 cm × 9 cm × 8 cm. Banyak kerangka balok yang dapat dibuat adalah ….A. 5 buah B. 6 buahC. 10 buahD. 12 buah

89.Agil membuat beberapa kerangka limas dari kawat, alasnya berbentuk persegi dengan rusuk alas 11 cm dan rusuk tegak 8 cm. Jika Agil memiliki 7 m. Panjang kawat tersisa adalah ….A. 16 cmB. 18 cmC. 24 cmD. 36 cm

90.Nama prisma tegak yang mempunyai rusuksebanyak 42 adalah ....A. Prisma segi-14B. Prisma segi-21C. Prisma segi-40D. Prisma segi-42

BANGUN RUANG SISI LENGKUNG91.Perhatikan gambar! Selimut bola menyinggung selimut tabung, alas dan tutup.

Jika jari-jari bola 14 cm, luas sisi tabung adalah ….A. 3.696 cm2

B. 3.080 cm2

C. 2.464 cm2

D. 1.848 cm2

92.Roni membuat topi ulang tahun dari karton berbentuk kerucut dengan diameter alas 21 cm, dan panjang garis pelukisnya 20 cm sebanyak 50 buah. Jika harga karton Rp40.000,00 per

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal24

m2, maka biaya minimal seluruhnya adalah ….A. Rp132.000,00B. Rp148.000,00C. Rp164.000,00D. Rp182.000,00

93.Perhatikan gambar berikut. Jika ( π =maka luas permukaan bangun disamping adalah….A. 1.652 cm2

B. 1.625 cm2

C. 1.562 cm2

D. 1.526 cm2

94.Perhatikan bangun gabungan kerucut dan tabung berikut. Diketahui jari- jari tabung 7 cm dan tingginya 10 cm.

Volum bangun gabungan tersebut ( π = adalah …… A. 2.464 cm3

B. 2.564 cm3

C. 2.672 cm2

D. 2.772 cm3

95.Sebuah bak air besar berbentuk tabung yang panjang jari-jarinya 35 cm dan tinggi 1,2 m terisi dua per tiga bagian. Jika air dalam bak terpakai 30 liter setiap menit, maka lama waktu air dalam bak tersebut habis adalah ….A. 7 mnit 15 detikB. 8 menit 24 detikC. 10 menit 16 detikD. 20 menit 32 detik

96.Sebuah tabung, berjari-jari 6 cm dan berisi air setinggi 18 cm. Ke dalam tabung tersebut dimasukkan 3 bola besi yang berjari-jari 3 cm. Tinggi air dalam tabung sekarang adalah….A. 21,0 cmB. 21,5 cmC. 22,0 cmD. 22,5 cm

KESEBANGUNAN

97.Diketahui ABC dan PQR sebangun. Jika A=80o, B= 60o, P=40o, dan Q= 60o, maka perbandingan sisi-sisi yang senilai adalah ….

A.

B.

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal25

A B

D

C

C.

D.

98.Perhatikan gambar!

Segitiga ADC sebangun dengan ABD. Diketahui pernyataan berikut:1) AC sesuai AB, DC sesuai BD, dan AD sesuai AB2) AC sesuai AB, DC sesuai AD, dan AD sesuai BD3) AC sesuai BD, DC sesuai AD, dan AD sesuai AD4) AC sesuai BD, DC sesuai AD, dan AD sesuai ABPernyataan yang benar adalah ….A. 1)B. 2)C. 3)D. 4)

99.Perhatikan gambar!

Trapesium ABCD sebangun dengan trapesium BEFG. Luas trapesium ABCD adalah ….A. 136 cm2

B. 135 cm2

C. 126 cm2

D. 125 cm2

100. Perhatikan gambar berikut! Sebuah foto yang ditempel pada selembar karton. Jika ukuran foto 50 cm 30 cm dan lebar sisa karton bagian kiri, kanan dan atas adalah 3 cm, lebar karton di bagian bawah adalah ....A. 8 cmB. 7 cmC. 6 cm

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal26

50 cm

30 cm

D. 5 cm

101. Sebuah gedung tingginya 48 m mempunyai panjang bayangan 64 m. Pada saat yang sama sebuah tiang bendera di halaman gedung tersebut mempunyai panjang bayangan 18 m. Tinggi tiang bendera sebenarnya adalah . . . .A. 13,5 m B. 14,0 m C. 16,5 mD. 18,0 m

102. Seorang anak berdiri dekat tiang lampu yang menyala pada jarak 2 meter mempunyai bayangan 4 meter. Jika tinggi anak 150 cm, maka tinggi tiang lampu adalah ….A. 3,00 mB. 2,50 mC. 2,25 mD. 2,00 m

103. Perhatikan gambar! Panjang PS adalah ….A. 12 cmB. 9 cmC. 6 cmD. 4 cm

104. Panjang MN pada gambar di bawah adalah ….A. 14 cmB. 16 cmC. 17 cmD. 18 cm

105. Perhatikan gambar berikut!

Panjang adalah....A. 6 cmB. 8 cmC. 10 cmD. 12 cm

106. Perhatikan gambar!

Panjang DE adalah ….A. 9 cmB. 10 cmC. 12 cm

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal27

3 cm

4 cm

25 cm

11 cm

NM

CB

DA

6 cm

15 cm

10 cmTS

R

P

Q

D. 15 cm

KONGRUEN

107. Perhatikan gambar!Panjang AC = BC. Banyak pasangan segitiga kongruen pada gambar tersebut adalah …..A. 4 pasang B. 5 pasang C. 6 pasangD. 7 pasang

108. Perhatikan gambar berikut ini! Segitiga ABC dan Segitiga ABD kongruen sebab memenuhi syarat dua segitiga kongruen, yaitu ….A. Sisi,sisi, sisiB. Sisi, sisi, sudut, C. Sudut, sisi, sudutD. Sisi, sudut, sisi

STATISTIKA

109. Median dan modus dari 70, 100, 60, 50, 70, 90, 80, 70, 100, 110, 80, 40 berturut-turut dalah …A. 65 dan 70B. 70 dan 70C. 75 dan 70D. 80 dan 80

110. Diketahui suatu data 70, 76, 80, 78, x, 75 memiliki nilai rata-rata 76. Nilai x adalah ….A. 75B. 76C. 77D. 78

111. Sebuah keluarga mempunyai 4 orang anak yang masing-masing berusia 3x - 3, 2x + 5, 5x - 6, 3x + 2 tahun. Mean dari usia keempat anak itu adalah 12,5 tahun. Maka nilai x yangmemenuhi adalah ….A. 2B. 4C. 5D. 6

112. Rata-rata nilai 16 siswa adalah 65. Setelah 4 siswa mengikuti ujian susulan, rata-rata nilainya menjadi 63. Rata-rata nilai 4 siswa yang mengikuti ujian susulan adalah .…A. 55B. 57C. 59

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal28

DC

BA

D. 61

113. Nilai rata-rata ulangan harian matematika dari 28 siswa adalah 6,5. Jika digabungkan dengan 4 siswa yang nilai rata-ratanya 7,3, maka nilai rata-ratanya sekarang adalah ….A. 6,6B. 6,7C. 6,8D. 6,9

114. Di suatu kelas, rata-rata nilai ulangan siswa perempuan adalah 90, rata-rata nilai ulangan siswa laki-laki adalah 75, dan rata-rata nilai ulangan kelas tersebut tersebut 81. Jika banyak siswa di kelas tersebut 25 orang, banyak siswa perempuan adalah ....A. 10 orangB. 12 orangC. 15 orangD. 18 orang

115. Pada ulangan matematika, diketahui rata-rata nilai kelas 58. Rata-rata nilai matematika siswa pria 65 sedang rata-rata nilai siswa wanita 54. Perbandingan banyaknya siswapria dan siswa wanita adalah ....A. 1 : 3B. 2 : 3C. 5 : 9D. 7 : 4

116. Perhatikan tabel nilai berikut!

Diberikan pernyataan sebagai berikut:(i) Rata-rata data tersebut 7(ii) Modus data tersebut 8(iii) Median data tersebut 7,5Pernyataan yang benar adalah ….A. (ii) dan (iii)B. (ii) dan (i)C. (i) dan (iii)D. (i), (ii) dan (iii)

117. Diagram di samping, menunjukkan data hasil pertaniandi desa “Maju Makmur” pada tahun 2016. Jika banyak jagung yang dihasilkan adalah 35 ton, banyak padi yang dihasilkan adalah ….A. 180 tonB. 175 ton

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal29

C. 80 tonD. 75 ton

118. Besar uang saku seorang siswa dalam satu minggu tercantum dalam diagram di samping!

Rata-rata uang saku siswa tersebut adalah ….

A. Rp6.000,00B. Rp6.200,00C. Rp6.500,00D. Rp6.800,00

119. Perhatikan diagram di bawah!

Diagram tersebut memperlihatkan data nilai tes dari sekelompok siswa. Banyak siswa yang mendapat nilai di bawah rata-rata adalah …. A. 8 orangB. 7 orangC. 6 orang D. 5 orang

PELUANG

120. Agus akan menyusun sebuah bilangan yang terdiri puluhan dan satuan menggunakan angka-angka 2,3,5,6,8 dan 9. Banyak bilangan – bilangan yang dapat disusun dan jumlah angka puluhan dan satuan samadengan 11 adalah ….A. 4B. 6C. 12D. 14

121. Sebuah dadu bersisi enam dilambungkan sekali. Peluang muncul mata dadu faktor prima Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal30

dari 6 adalah ….

A.

B.

C.

D.

122. Dua dadu dilambungkan bersama. Peluang muncul kedua mata dadu berjumlah lebih dari 10 adalah ….

A.

B.

C.

D.

123. Tiga uang logam dilambungkan bersama–sama. Peluang muncul dua muka gambar dan satu muka angka adalah ….

A.

B.

C.

D.

124. Dalam suatu kantong terdapat 8 bola bernomor 1 sampai dengan 8. Jika diambil dua bola sekaligus maka peluang terambil dua bola bernomor berurutan adalah ….

A.

B.

C.

D.

125. Dalam suatu lomba diikuti oleh 300 orang dan disediakan 12 hadiah hiburan. Peluang

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal31

seorang peserta mendapat hadiah hiburan adalah ….A. 0,4B. 0,3C. 0,04 D. 0,03

Telaah Kisi-Kisi dan Indokator Soal UN 2017 MGMP Matematika SMP Kab Sleman Hal32