vegetarian

10
LAPORAN STUDI KASUS “GIZI VEGETARIAN” Disusun Oleh : Rinta Purnasari P07131112092 KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA

Upload: rint-rinta

Post on 04-Oct-2015

18 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Vegetarian

TRANSCRIPT

LAPORAN STUDI KASUSGIZI VEGETARIAN

Disusun Oleh :Rinta PurnasariP07131112092

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIAPOLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTAJURUSAN GIZIA. KasusPada kasus kali ini responden adalah seorang mahasiswa sebuah universitas di Yogyakarta bernama Arnella Dwika Pradita. Responden merupakan seorang vegetarian lacto ovo atau vegetarian yang masih mengkonsumsi susu dan telur dan juga hasil olahannya. Tubuh responden seimbang antara berat dan tinggi badannya. Responden juga gemar berolahraga walaupun tidak teratur karena jadwal kuliah yang lumayan padat.

B. Data Subjektif1. Biodata Nama: Arnella Dwika Pradita TTL: Jakarta, 11 Mei 1993 Umur : 20 tahun Agama: Islam Suku: Jawa Alamat: Jln. Kenari, Timoho, Yogyakarta Pekerjaan: Mahasiswa2. Riwayat makanan Makanan alergi: - Makanan pantangan: - Makanan yang disukai: salad buah Makanan yang tidak disukai: - Pola makan: 3 x sehari Kebiasaan konsumsi Buah : jeruk, pepaya, pisang Sayur: bayam, wortel Lauk: tempe, tahu, telur3. Riwayat Penyakit Penyakit yang pernah diderita : - Penyakit yang sering kambuh: - Penyakit turunan: -

C. Data Objektif Barat badan : 52 kg Tinggi badan: 160 cm

D. Assesment1. Anthropometri IMT = == 20,3

BBI = (TB 100) [10%(TB-100)]= (160-100) [10%(160-100)]= 54 kg

Range BBI= (BBI 10%BBI) (BBI + 10%BBI) = (54 10%54) (54 + 10%54)= 48,6 kg 59,4 kg

Menurut IMT dan perhitungan BBI responden termasuk dalam gizi normal

2. Biokimia Selama ini responden belum pernah mengalami pemeriksaan laboratorium

3. Clinic Selama ini responden belum pernah mengalami pemeriksaan laboratorium

4. RecallWaktuNama masakanBahanBerat(gr)URTEnergi(kkal)Protein(gr)Lemak(gr)KH(gr)

PagiSusuSusu sapi2001 gelas1226,478,6

NasiBeras75 gelas267,756,31,27557,825

Cap caiKembang kol20-50,480,040,98

Wortel10-3,60,10,060,79

Kapri10-9,80,670,041,77

Gula5-19,7004,7

Minyak terserap2,5-21,750,0252,450

SelinganBuahApel50-290,150,27,45

SiangNasiBeras75 gelas267,756,31,27557,825

SopTomat50-120,650,0252,35

Kol50-14,50,70,12,65

Wortel50-90,250,151,975

Tempe gorengTempe502 ptg sdg100,510,44,46,75

Minyak terserap5 sdm43,50,054,90

MalamNasiBeras75 gelas267,756,31,27557,825

Oseng tahuTahu1001 bj bsr8010,94,70,8

Gula81 sdm31,52007,52

Tauge kacang kedelai50-384,51,33,2

Minyak terserap2,5-21,750,0252,450

BuahJeruk manis1001 bh sdg450,90,211,2

Jumlah1409,8755,131,84234,21

E. Planning1. Tujuan Dieta. Menjaga status gizi responden agar baik.b. Menjaga keseimbangan dan kestabilan antara kebutuhan total energi dengan asupan nutrisi yang dikonsumsi oleh responden.c. Memberikan makanan yang cukup untuk memelihara kesehatan dan melakukan aktivitasd. Memberikan gizi yang seimbang melalui makanan sehingga tubuh dapat aktif dan sehat secara optimale. Mendidik kebiasaan makan yang baik

2. Syarat dan Prinsip Dieta. Kebutuhan karbohidrat 60% TEb. Kebutuhan lemak 25% TEc. Kebutuhan protein 15% TE

3 . Kebutuhan Energi BMR= 0,9x 52 x 24 jam= 1123,2 kkal Koreksi Tidur= 10 % x 52 x 8= 41,6 kkal -= 1081,6 kkal Aktivitas= 65% x 1081,6 kkal= 703,04 kkal += 1784,64 kkal SDA = 10% x 1784,64 kkal= 178,464 kkal +Total Energi= 1963,104 kkal

4 . Kebutuhan Gizi Dewasa

Perencanaan MenuWaktuNama masakanBahanBerat(gr)URTEnergi(kkal)Protein(gr)Lemak(gr)KH(gr)

PagiSusuSusu sapi2001 gelas1226,478,6

Omelet

Jagung pipil rebus102 sdm15,40,380,352,84

Telur501 butir776,25,40,35

Wortel-254,50,1250,0750,98

Minyak terserap5 sdm43,50,054,90

Tempe251 ptg50,255,22,23,375

Kapri101 sdm38,60,317,6

BuahPepaya1001 ptg460,5-12,2

SelinganSandwich isi tempeRoti201 lmbr49,61,61,510

Timun202 lmbr1,60,040,040,28

Slada air101 lmbr1,70,310,020,22

Tempe251 ptg50,255,22,23,375

Minyak terserap5 sdm43,50,054,90

Tomat101 sdm7,10,570,130,9

SiangNasiBeras75 gelas267,756,31,27557,825

Sop TahuTahu75-608,1753,5250,6

Gula81 sdm31,52007,52

Brokoli25-192,251,151,6

Minyak terserap2,5-21,750,0252,450

Telur puyuh402 bj46,44,282,80,6

Cabe 101 bj bsr7,10,570,130,9

Kecap asin101 sdm0,60,317,6

BuahJeruk manis1001 bh sdg450,90,211,2

SelinganJusApel1501 bh sdg870,450,622,35

Jeruk manis3003 bh sdg1352,70,633,6

MalamNasiBeras75 gelas267,756,31,27557,825

Cap caiTomat50-120,650,0252,35

Jamur kuping50-14,50,70,12,65

Wortel50-90,250,151,975

Tahu75-608,1753,5250,6

Telur501 butir776,25,40,35

Minyak terserap5 sdm43,50,054,90

BuahPisang ambon501 bh sdg540,50,412,15

Jumlah1874,8775,759,22272,415

Prosentase (%)95,5102,8108,592,5

F. Penutup1. Kesimpulan Berdasarkan assessment antropometri, responden memiliki status gizi baik Kebutuhan zat gizi di gunakan untuk mempertahankan status gizi Perencanaan menu seimbang disusun untuk memenuhi kebutuhan energi dan zat gizi yang dibutuhkan oleh dewasa sesuai dengan kebutuhannya.2. Saran Responden perlu mengatur pola makan agar energi selalu terpenuhi. Beri susunan makan yang seimbang dan menurut selera makan Banyak makan protein nabati untuk mendapatkan AAE yg cukup Minum susu kalau memungkinkan Makanan beraneka ragam min 6 jenis (nasi + kacang-kacangan + sayuran + umbi-umbian + biji-bijian + tahu/tempe)