uts tekno ppt posting

14
UAS TEKNOLOGI PENDIDIKAN Oleh : Lia Usita Irawati

Upload: lia-khumairoeh

Post on 08-Jul-2015

192 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Uts tekno   ppt posting

UAS TEKNOLOGI

PENDIDIKAN

Oleh : Lia Usita Irawati

Page 2: Uts tekno   ppt posting

Kel. 1 Tentang Teori Belajar

Mengajar• Mengajar adalah sebuah cara dan sebuah proses

hubungan timbal balik antara guru dengan siswa yang sama-sama aktif melakukan kegiatan, dimana guru bertujuan membantu dan memudahkan siswa untuk melakukan kegiatan belajar atau lebih kearah proses menyampaikan materi.

• Hasil belajar merupakan perubahan atau kemampuan yang akan dimiliki oleh seseorang setelah menerima pengalaman belajarnya.

• Teori belajar dibagi menjadi 4 yaitu : Behaviourisme, Kognitivisme, Teori Humanisme “Kekuatan Ketiga” dan Konstruktivisme

Page 3: Uts tekno   ppt posting

Kel. 2 Tentang Program Pengajaran

• Program pengajaran merupakan suatu rencana pengajaran sebagai panduan bagi guru atau pengajar dalam melaksanakan pengajaran.

• Fungsi Program Pengajaran : petunjuk arah kegiatan dalam mencapai tujuan pembelajaran yang dilakukan, pola dasar dalam mengatur tugas dan wewenang bagi setiap unsur yang terlibat dalam kegiatan pembelajaran, pedoman kerja bagi setiap unsur, baik guru maupun murid, alat ukur keefektifan suatu proses pembelajaran sehingga setiap saat dapat diketahui ketepatan dan kelambanan kerja, untuk bahan penyusunan data agar terjadi keseimbangan kerja

Page 4: Uts tekno   ppt posting

Kel. 3 Tentang Prinsip-prinsip

Pendidikan Orang Dewasa • Karakteristik Pembelajaran Orang Dewasa : orang

dewasa telah memiliki lebih banyak pengalaman hidup, orang dewasa memiliki motivasi yang tinggi untuk belajar, orang dewasa telah memiliki banyak peran dan tanggung jawab, kurang percaya pada kemampuan diri untuk belajar kembali, orang dewasa lebih beragam dari pada pemuda, makna belajar bagi orang dewasa dan konsep diri

• metode yang paling sering digunakan dalam pembelajaran orang dewasa diantaranya sebagai berikut: Metode Ceramah (Preaching Method) , Metode demontrasi (Demonstration method), Metode diskusi (Discussion method), Metode latihan keterampilan (Drill method), Metode percobaan ( Experimental method )

Page 5: Uts tekno   ppt posting

Kelompok 4 Tentang Cara Belajar

Siswa Aktif• CBSA adalah pendekatan pengajaran yang

memberikan kesempatan kepada siswa untuk aktif terlibat secar fisik, mental, intelektual, dan emosional dengan harapan siswa memperoleh pengalaman belajar secara maksimal, baik dalam ranah kognitif, afektif, maupun psikomotor.

• Indikator CBSA akan dilihat dari 5 komponen yaitu : aktivitas belajar anak didik, aktivitas guru mengajar, program belajar, suasana belajar, sarana belajar.

• Dimensi Program : dimensi situasi belajar-mengajar, situasi belajar yang menjelmakan komunikasi yang baik, hangat, bersahabat, antara guru-siswa maupun antara siswa sendiri dalam proses belajar-mengajar.

Page 6: Uts tekno   ppt posting

Kel. 5 Tentang Pengelolaan

Kelas• Pengelolaan kelas adalah upaya yang dilakukan

guru dalam mengelola anak didiknya di kelas dengan menciptakan atau mempertahankan suasana atau kondisi kelas yang mendukung program pengajaran untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.

• Masalah pengelolaan kelas, yaitu : yang bersifat perorangan dan yang bersifat kelompok.

• Pendekatan (teknik) dalam Pengelolaan Kelas :Behavior-Modification Approach (Behaviorism Approach), Socio-Emotional Climate Approach (Humanistic Approach) dan Group Process Approach

Page 7: Uts tekno   ppt posting

Kel. 6 Tentang Rancangan

Pembelajaran Praktek

• Desain bermakna sebagai proses perencanaan

yang sistematika yang dilakukan sebelum tindakan

pengembangan atau pelaksanaan sebuah

kegiatan (Smith dan Ragan)

• Penyusunan ini pada hakikatnya memproyeksikan

tentang apa yang akan dilakukan dalam suatu

proses belajar mengajar.

• Susunan langkah-langkah standar dalam proses

pembelajaran adalah sebagai berikut :1. Pembelajaran pendahuluan / awal

2. Langkah-langkah pembelajaran Inti

3. Pembelajaran Akhir (penutup)

Page 8: Uts tekno   ppt posting

Kel. 7 Tentang Strategi Belajar

Mengajar• Profesi Guru, guru merupakan jabatan atau profesi

yang memerlukan keahlian khusus sebagai guru.

• 4 strategi dasar dalam proses belajar-mengajar,

yaitu : mengidentifikasi serta menetapkan spesifikasi

dan kualifikasi, memilih sistem pendekatan belajar-

mengajar berdasarkan aspirasi dan pandangan

hidup masyarakat, memilih dan menetapkan

prosedur, menetapkan norma-norma dan batas-

batas keberhasilan serta standar keberhasilan.

• Konsep Belajar, belajar sebagai suatu sistem

intruksional mengacu kepada pengertian sebagai

seperangkat komponen yang sangat bergantung

dengan yang lain untuk mencapai suatu tujuan.

Page 9: Uts tekno   ppt posting

Kel. 8 Tentang Metode Interaksi

Pembelajaran Umum

• Macam-macam metode pembelajaran Umum :

metode ceramah, metode tanya jawab, metode

diskusi, metode karyawisata, metode Role Playing

dan metode brainstorming.

• Untuk kelebihan dan kekurangannya setiap metode

mempunyai masing-masing serta dapat digunakan

sesuai dengan kebutuhan.

Page 10: Uts tekno   ppt posting

Kel. 9 Metode Interaksi

Pembelajaran Khusus• Beberapa metode interaksi pembelajaran khusus

yang digunakan dalam pembelajaran: metode

demonstrasi, metode bed site teaching, pre dan

post conference, metode seminar dan metode

praktek di lahan/klinik.

• Untuk setiap metode mempunyai masing-masing

kekurangan dan kelebihan sendiri-sendiri serta

dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan.

Page 11: Uts tekno   ppt posting

Kel. 10 Tentang Microteaching

• Microteaching adalah salah satu model pelatihan praktik mengajar dalam lingkup terbatas (mikro) untuk mengembangkan keterampilan dasar mengajar (base teaching skill) yang dilaksanakan secara terisolasi dan dalam situasi yang disederhanakan atau dikecilkan.

• Ciri- Ciri Microteaching antara lain : real-teaching yang di-mikro-kan meliputi jumlah siswa, alokasi waktu, fokus keterampilan, kompetensi dasar, hasil belajar dan materi pokok pembelajaran yang terbatas.

• Komponen Utama Microteaching antara lain : keterampilan membuka pelajaran, ketrampilan menutup pelajaran, dan keterampilan bertanya dasar

Page 12: Uts tekno   ppt posting

Kel. 11 Tentang Sumber Media

Alat Pengajaran• Media pembelajaran adalah alat bantu yang

digunakan untuk menjelaskan sebagian dari

keseluruhan program pembelajaran dengan tujuan

agar anak didik mudah mengerti dan memahami

pokok-pokok pembelajaran.

• Ciri-ciri media pembelajaran ada 3, yaitu : ciri

fiksatif (fixative property), ciri manipulatif

(manipulative property), ciri distributif (distributive

property).

• Fungsi media pembelajaran, dapat berfungsi untuk

mempertinggi daya serap atau retensi belajar siswa

terhadap materi pembelajaran yang pada

awalnya media hanya berfungsi sebagai alat

bantu visual dalam kegiatan pembelajaran

Page 13: Uts tekno   ppt posting

Kel. 12 Pembuatan Dan Penggunaan Media

Alat Pengajaran

• Media pembelajaran adalah alat (sarana)

komunikasi yang beragam sebagai penghubung

dan perantara dalam pembelajaran.

• Klasifikasi Alat Pembelajaran 3 ada yaitu :

1. Visual, misalnya alat-alat grafika : bagan, grafik.

Model : benda-benda pengganti atau lebih

kecil dari benda sebenarnya sehingga

merangkum konsep dari benda-benda yang

sesungguhnya.

2. Audio, misalnya radio Pendidikan, rekaman

pendidikan

3. Audio Visual misalnya video pendidikan

Page 14: Uts tekno   ppt posting

Terima kasih...