use case rumah sakit

4
Use Case Rumah Sakit ( Rawat Jalan ) Gambar dibawah ini adalah use case diagram yang berjalan pada sistem Rumah Sakit (Rawat Jalan) Pasien Resep transaksi Diaknosa Dokter Data Obat Petugas Admin Skenario Use Case Use case scenario adalah sebuah dokumentasi terhadap kebutuhan fungsional dari sebuah sistem. Berikut ini adalah scenario use case yang sedang berjalan di Rumah Sakit (Rawat Jalan). Skenario Use case Pasien Nama Use case : Pasien Actors : Petugas Worker : Petugas Type : Primary Precondition : Datang ke Rumah Sakit untuk mendaftar

Upload: aoi-aryl-x-

Post on 27-Oct-2015

387 views

Category:

Documents


19 download

DESCRIPTION

tugas membuat USE CASE

TRANSCRIPT

Page 1: Use Case Rumah Sakit

Use Case Rumah Sakit ( Rawat Jalan )

Gambar dibawah ini adalah use case diagram yang berjalan pada sistem

Rumah Sakit (Rawat Jalan)

Pasien

Resep transaksi

Diaknosa

Dokter

Data Obat

Petugas

Admin

Skenario Use Case

Use case scenario adalah sebuah dokumentasi terhadap kebutuhan

fungsional dari sebuah sistem. Berikut ini adalah scenario use case yang sedang

berjalan di Rumah Sakit (Rawat Jalan).

Skenario Use case Pasien

Nama Use case : Pasien

Actors : Petugas

Worker : Petugas

Type : Primary

Precondition : Datang ke Rumah Sakit untuk mendaftar

Success Guarantee : Terdaftar sebagai pasien di Rumah Sakit

Tujuan : Untuk mendaftar sebagai pasien

Description : Mendaftar ke RS sebagai pasien rawat jalan

Page 2: Use Case Rumah Sakit

Skenario Use case Diaknosa

Nama Use case : Diaknosa

Actors : Petugas

Worker : Petugas

Type : Primary

Precondition : Pasien dirawat oleh dokter

Success Guarantee : Pasien mendapatkan diaknosis penyakit

Tujuan : Untuk mengetahui penyakit pasien

Description : Mendiaknosis penyakit pada pasien oleh dokter

Skenario Use case Resep Transaksi

Nama Use case : Resep Transaksi

Actors : Petugas

Worker : Petugas

Type : Primary

Precondition : Pasien dirawat oleh dokter

Success Guarantee : Pasien mendapatkan resep dari dokter

Tujuan : Untuk mendapatkan obat untuk pasien

Description : Mendapatkan resep dari dokter

Skenario Use case Data Obat

Nama Use case : Data Obat

Actors : Admin

Worker : Admin

Type : Primary

Precondition : -

Success Guarantee : Mendaftarkan nama dan jumlah obat

Tujuan : Untuk mengetahui jumlah, nama dan jenis obat yang tersedia

Description : Mengetahui obat yang ada di Rumah Sakit

Page 3: Use Case Rumah Sakit

Skenario Use case Dokter

Nama Use case : Dokter

Actors : Admin

Worker : Admin

Type : Primary

Precondition : -

Success Guarantee : Memasukkan data dokter

Tujuan : Untuk mengetahui dokter yang akan merawat pasien

Description : Mengetahui dokter yang tersedia