upaya meningkatkan hasil belajar servis atas … · pelaksanaan tindakan pada siklus i dan siklus...

16
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user UPAYA A MENING MELALU PADA SIS FAKUL GKATKAN I PENERA SWA KELA TAHUN WIS LTAS KEG UNIVER N HASIL BE APAN ALA AS X4 SMA N PELAJA t SKRI oleh SNU CAHY NIM: K5 GURUAN D RSITAS SE SURAK JULI ELAJAR S AT BANTU A AL ISLA ARAN 2012 IPSI h : YA KUSUM 5609086 DAN ILMU EBELAS M KARTA 2013 SERVIS AT U PEMBEL AM I SURA 2/2013 MA U PENDID MARET TAS BOLA LAJARAN AKARTA DIKAN AVOLI

Upload: others

Post on 04-Jul-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

UPAYAA MENING

MELALU

PADA SIS

FAKUL

GKATKAN

I PENERA

SWA KELA

TAHUN

WIS

LTAS KEG

UNIVER

N HASIL BE

APAN ALA

AS X4 SMA

N PELAJA

t

SKRI

oleh

SNU CAHY

NIM: K5

GURUAN D

RSITAS SE

SURAK

JULI

ELAJAR S

AT BANTU

A AL ISLA

ARAN 2012

IPSI

h :

YA KUSUM

5609086

DAN ILMU

EBELAS M

KARTA

2013

SERVIS AT

U PEMBEL

AM I SURA

2/2013

MA

U PENDID

MARET

TAS BOLA

LAJARAN

AKARTA

DIKAN

AVOLI

Page 2: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iiPERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Page 3: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iii

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS BOLAVOLI

MELALUI PENERAPAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN

PADA SISWA KELAS X4 SMA AL ISLAM I SURAKARTA

TAHUN PELAJARAN 2012/2013

oleh :

WISNU CAHYA KUSUMA

NIM: K5609086

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapat gelar S.Pd

program pendidikan kepelatihan olahraga, jurusan pendidikan olahraga dan

kesehatan

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

Page 4: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iv JULI 2013

Page 5: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

v

Page 6: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vi

ABSTRAK

Wisnu Cahya Kusuma. UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS BOLA VOLI MELALUI PENERAPAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS X4 SMA AL ISLAM I SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2012/2013. Skripsi, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Juli 2013.

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar servis atas bola voli melalui penerapan alat bantu pembelajaran pada siswa kelas X4 SMA AL Islam 1 Surakarta tahun pelajaran 2012/2013.

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus, dengan tiap siklus terdiri atas perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas X4 SMA AL Islam 1 Surakarta yang berjumlah 40 siswa yang terdiri dari 24 siswa putri dan 16 siswa putra. Sumber data dalam penelitian ini berasal dari guru dan siswa. Teknik pengumpulan data adalah dengan observasi dan penilaian kemampuan servis atas bola voli. Analisis data menggunakan teknik deskriptif yang didasarkan pada analisis kualitatif dan kuantitatif dengan prosentase.

Hasil penelitian menunjukan bahwa melalui penerapan alat bantu pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar servis atas bolavoli siswa dari prasiklus ke siklusI dan dari siklusI ke siklusII. Dari hasil analisis yang diperoleh peningkatan yang signifikan dari prasiklus ke siklus I dan dari siklus I ke siklus II. Pada prasiklus, hasil belajar servis atas bolavoli mencapai 17,5%, atau sebanyak 7 siswa dari 40 siswa telah mencapai ketuntasan. Pada siklus I, hasil belajar servis atas bolavoli siswa meningkat mencapai 55%, atau sebanyak 22 siswa dari 40 siswa telah masuk kreteria tuntas. Pada siklus II, hasil belajar servis atas bolavoli siswa meningkat mencapai 82,5%, atau sebanyak 33 siswa dari 40 siswa telah masuk kreteria tuntas. Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan sehingga dapat mendukung terjadinya suatu pembelajaran yang berkualitas.

Simpulan dari penelitian ini adalah penerapan alat bantu pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar servis atas bolavoli kelas X 4 SMA AL ISLAM 1 Surakarta tahun pelajaran 2012/2013.

Kata kunci: penerapan alat bantu pembelajaran, hasil belajar servis atas bolavoli

Page 7: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vii

MOTTO

Masa muda kita merupakan sejarah pada masa tua kita nanti, maka buatlah

masa mudamu dengan sesuatu yang indah

Pendidikan merupakan perlengkapan paling baik untuk hari tua (Aristoteles)#

Maknailah kegagalan itu secara positif dan bersabarlah, karena sebenarnya

dari kegagalan itu kita akan tahu bagaimana caranya melangkah menuju

keberhasilan (Ino Setiyawan)

“Bacalah dengan nama Tuhanmu yang menciptakan. Dia telah menciptakan

manusia dari segumpal darah. Bacalah, dan Tuhanmulah Yang Maha

Pemurah. Yang mengajar dengan Qalam. Dialah yang mengajar manusia

segala yang belum diketahui” (Q.S Al-‘Alaq 1-5)

Hari ini Anda adalah orang yang sama dengan Anda di lima tahun mendatang,

kecuali dua hal : orang-orang di sekeliling Anda dan buku-buku yang Anda

baca

Page 8: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

viii

PERSEMBAHAN

Teriring syukurku pada-Mu, kupersembahkan karya ini untuk :

“Bapak Soebari dan Ibu Sudarmi”

Belai kasih sayangmu yang tiada berujung, doamu yang tiada henti, pengorbananmu

yang tiada akhir, air mata dan keringat yang tercucur untukku, suri tauladan dan

petuahmu yang menaungiku, tidak akan bisa terbalaskan. Aku selalu ingin melakukan

hal yang terbaik buat kalian bapak-ibuku. Aku sayang kalian.

“Kakakku Atik Setyawati, Sigit guntara, Titik Kristina, Hari Wibawa dan

adikku Sistian Agung Wijaya”

Tiada hari yang indah tanpamu dengan canda-tawa bersama. Aku sayang

kamu kakakku dan adikku.

“Luli Pitakasari Arnenda”

Yang selalu mendukung dan memberi semangat serta motivasi.

“Andri wahyu Utama, Ayon Luruh P, Iwan Jamalludin, Joko Santoso,

Nandana A, Wisnu A, Angga Pungky S ”

Terimakasih atas semangat, Perjuangan, dan Kerjasamanya.

Kalian orang terhebat yang kumilki sampai kapanpun

“Teman-teman Penkepor 2009”

“Almamater”

Page 9: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ix

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah

melimpahkan kekuatan dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelasaikan

skripsi dengan judul “UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS

ATAS BOLA VOLI MELALUI PENERAPAN ALAT BANTU

PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS X SMA AL ISLAM I SURAKARTA

TAHUN PELAJARAN 2012/2013.”.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian dari persyaratan untuk

mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga,

Jurusan Pendidikan Olahraga dan Kesehatan, Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa

terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan

dari berbagai pihak. Untuk itu, penulis menyampaikan terima kasih kepada:

1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan universitas Sebelas Maret

Surakarta.

2. Ketua Jurusan Pendidikan Olahraga dan Kesehatan.

3. Ketua Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Jurusan Pendidikan

Olahraga, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

4. Drs. Sugiyoto, M.Pd selaku Pembimbing I, yang selalu memberikan motivasi dan

bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

5. Drs. Sarjoko Lelono, M.Kes selaku Pembimbing II, yang selalu memberikan

motivasi dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

6. Kepala SMA AL ISLAM 1 Surakarta, yang telah memberi kesempatan dan

tempat guna pengambilan data dalam penelitian.

7. Budi S.Pd. selaku Guru mata pelajaran Penjasorkes SMA AL ISLAM 1

Surakarta, yang telah memberi bimbingan dan bantuan dalam penelitian.

Page 10: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

x

8. Seluruh siswa kelas X4 SMA AL ISLAM 1 Surakarta yang telah berpartisipasi

dalam pelaksanaan penelitian ini.

9. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak

mungkin disebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan karena

keterbatasan penulis. Meskipun demikian, penulis berharap semoga skripsi ini

bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca umumnya.

Surakarta, Juli 2012

Penulis

Wisnu Cahya Kusuma

K5609086

Page 11: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ...........................................................................................

HALAMAN PERNYATAAN ............................................................................

HALAMAN PENGAJUAN ................................................................................

HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................................

HALAMAN PENGESAHAN .............................................................................

HALAMAN ABSTRAK .....................................................................................

HALAMAN MOTTO .........................................................................................

HALAMAN PERSEMBAHAN .........................................................................

KATA PENGANTAR ........................................................................................

DAFTAR ISI .......................................................................................................

DAFTAR GAMBAR ..........................................................................................

DAFTAR TABEL ...............................................................................................

DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ..........................................................................

B. Rumusan Masalah ...................................................................................

C. Tujuan Penelitian ....................................................................................

D. Manfaat Penelitian ..................................................................................

BAB II KAJIAN TEORI

A. Kajian Pustaka .........................................................................................

1. Permainan Bolavoli ...........................................................................

a. Macam-Macam Teknik Dasar Bermain Bolavoli .......................

b. Pentingnya Penguasaan Teknik Dasar Bolavoli .........................

2. Servis Atas Bolavoli ..........................................................................

3. Pembelajaran .....................................................................................

a. Konsep Pembelajaran ..................................................................

i

ii

iii

iv

v

vi

viii

ix

x

xii

xv

xvi

xvii

1

5

5

5

6

6

7

9

10

13

13

Page 12: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xii

b. Hakekat Pembelajaran .................................................................

c. Prinsip Pembelajaran ...................................................................

4. Hasil Belajar Ketrampilan Gerak ......................................................

5. Media Pembelajaran ..........................................................................

a. Pengertian Media Pembelajaran ..................................................

b. Fungsi Media Pembelajaran ........................................................

c. Syarat Alat Bantu Pembelajaran yang Baik ................................

d. Modifikasi Alat ...........................................................................

B. Kerangka Berpikir ................................................................................ ..

BAB III METODE PENELITIAN

A. Tempat dan Waktu Penelitian .............................................................. ..

B. Subjek Penelitian .................................................................................. ..

C. Data dan Sumber Data ......................................................................... ..

D. Pengumpulan data ...................................................................................

E. Uji Validitas Data ................................................................................. ..

F. Analisis Data ........................................................................................ ..

G. Indikator Kinerja Penelitian ................................................................. ..

H. Prosedur Penelitian .............................................................................. ..

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi pratindakan..............................................................................

B. Deskripsi Hasil Tindakan tiap siklus

1. Siklus I ..............................................................................................

a. Rencana Tindakan I ....................................................................

b. Pelaksanaan Tindakan I ..............................................................

c. Observasi Tindakan I..................................................................

d. Analisis dan Refleksi Tindakan I ...............................................

e. Diskripsi Data Tindakan I ..........................................................

2. Siklus II .............................................................................................

14

15

18

23

23

24

25

26

28

30

31

31

31

33

33

35

36

41

43

43

43

44

48

51

52

53

Page 13: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiii

a. Rencana Tindakan II ...................................................................

b. Pelaksanaan Tindakan II .............................................................

c. Observasi Tindakan II .................................................................

d. Analisis dan Refleksi Tindakan II ...............................................

e. Diskripsi Data Tindakan II ..........................................................

C. Perbandingan Hasil Tindakan tiap siklus

D. Pembahasan Hasil Penelitian ..................................................................

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

A. Simpulan .................................................................................................

B. Implikasi ..................................................................................................

C. Saran .......................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA .........................................................................................

LAMPIRAN ........................................................................................................

53

54

57

59

60

61

62

65

65

66

68

70

Page 14: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

1. Kerangka berpikir…………………………………………………….…...

2. Model Teknik Pengumpulan Data dan Analisis Data Secara Interaktif.…

3. Siklus Penelitian Tindakan Kelas (PTK)………………….........................

4. Perbandingan Hasil Belajar Kondisi Awal, Siklus I, dan Siklus II…….....

29

34

36

62

Page 15: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1.Rincian Kegiatan Waktu dan Jenis Kegiatan Penelitian……….……….......

2.Teknik pengumpulan data penelitian…………………………...………......

3.Indikator Pencapaian Hasil Belajar Siswa .…………………………………..

4.Diskripsi Data Awal Hasil Belajar Servis Atas Bolavoli Sebelum Diberi

Tindakan Berupa penerapan alat bantu pembeljaran(PraSiklus) ....…..........

5.Diskripsi Data Awal Hasil Belajar Servis atas Bolavoli Setelah diberi

tindakan berupa penerapan alat bantu pembelajaran (Siklus I) ……..…....

6.Diskripsi Data Hasil Belajar Servis atas Bolavoli Setelah diberi tindakan

berupa panerapan Alat Bantu Pembelajaran (Siklus II)…...………………

7.Hasil Perbandingan Ketuntasan (KKM) Hasil Belajar servis atas bolavoli

Sebelum Dan Setelah penerapan alat bantu pembelajaran Siklus I dan

SiklusII…………………………………...…………………..……….…….

8. Indikator Pencapaian Hasil Belajar Siswa………………..…………………

30

32

35

42

53

61

63

64

Page 16: UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SERVIS ATAS … · Pelaksanaan tindakan pada siklus I dan siklus II menimbulkan terjadinya proses pembelajaran yang aktif, efektif, efisien dan menyenangkan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

Silabus pembelajaran …………………………………………………….

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Prasiklus.....…………….…..……...

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I pertemuan 1….….….….…

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I pertemuan 2….….….….…

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II pertemuan 1….….…….…

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II pertemuan 2…...…………

Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa…………..………..…………

Lembar Observasi Prasiklus………………………..…………...………..

Lembar Observasi Siklus I………………..………..…………...………..

Lembar Observasi Siklus II………………………..…………...………..

Dokumentasi Tindakan prasiklus…………………..…………...………..

Dokumentasi Tindakan Siklus 1……………………….....………………

Dokumentasi Tindakan Siklus 1I…………………...……………………

Surat Permohonan Izin Penyusunan Skripsi ................................................

Surat Keputusan Dekan FKIP tentang Izin Penyusunan Skripsi .................

Surat Permohonan Ijin Penelitian ................................................................

Surat Keterangan .........................................................................................

70

73

90

107

123

139

155

157

172

187

202

203

205

207

208

209

210