ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

22
PERKUMPULAN PENDIDIKAN DAN KESEHATAN KELUARGA BESAR H. SOEDARMO SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DARMA SISWA 1 WARU TERAKREDITASI ”A” TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN LAPORAN TENTANG UJIAN KETERAMPILAN KEJURUAN Nama : Ilham Fiqih Risalah Tingkat : XII - TKJ BidangKeahlian : Teknik Komputer dan Informatika Prog.Keahlian : Teknik Komputer Jaringan Judul UKK : Pemrograman Web Joomla TAHUN PELAJARAN 2015 - 2016

Upload: syiroy-uddin

Post on 13-Apr-2017

152 views

Category:

Internet


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

PERKUMPULAN PENDIDIKAN DAN KESEHATAN KELUARGA BESAR H. SOEDARMO

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

DARMA SISWA 1 WARU TERAKREDITASI ”A”

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

LAPORAN TENTANG

UJIAN KETERAMPILAN KEJURUAN

Nama : Ilham Fiqih Risalah

Tingkat : XII - TKJ

BidangKeahlian : Teknik Komputer dan Informatika

Prog.Keahlian : Teknik Komputer Jaringan

Judul UKK : Pemrograman Web Joomla

TAHUN PELAJARAN 2015 - 2016

Page 2: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Daftar Isi

BAB 1 Pendahuluan

Latar Belakang…………………………………………………………………………………… 1.1

Ruang Lingkup………………………………………………………………………………….................. 1.2

Tujuan…………………………………………………………………………………………………………. 1.3

Metode Pencarian………………………………………………………………………………………… 1.4

Sistematika Tulisan Ilmiah………………………………………………………………….. 1.5

BAB 2 Sistematika Penulisan

Pengertian Joomla……………………………………………………………………………... 2.1

Komponen………………………………………………………………………………………… 2.1.2

Aplikasi yang Beragam………………………………………………………………………. 2.1.3

Fungsi………………………………………………………………………………………………. 2.1.4

BAB 3 Analisa dan Perancangan

Analisa Kebutuhan Sistem…………………………………………………………………… 3.1

BAB 4

Halaman User………………………………………………………………………………………. 4.1

BAB 5 Saran dan Kritik

Page 3: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah Perkembangan internet begitu pesat sehingga mempermudah seseorang untuk dapat mengakses

berbagai macam informasi salah satunya adalah Bidang Permusikan, tujuannya untuk menunjang segala aktivitas di komunitas permusikan yang bersangkutan. Begitu juga dengan system web komunitas kami yang akan saya buat, tujuannya untuk mempercepat proses kegiatan-kegiatan di komunitas kami.

Penulis ingin mencoba membuat program aplikasi web komunitas kami dengan menggunakan Joomla 1.0.12 yaitu web berbasis Content Management System (CMS) dan bersifat opensource yang berarti sumber kode aplikasi yang dapat diakses, dilihat, dan dimodifikasi oleh umum sesuai dengan aturan yang ditentukan.

Harapan penulis membuat Web komunitas RTF COLONY ini adalah untuk menambah informasi bagi kalangan penggemar band musisi asal Bandung, Revenge The Fate, khususnya untuk masyarakat luas pada umumnya dan penikmat musik Revenge The Fate agar dapat menambah wawasan dan melihat ruang lingkup dari musisi yang bersangkutan dan kegiatan aktivitas dari Komunitas yang pada akhirnya memberikan kenyamanan karena lebih efektif dan efisien.

1.2 Ruang Lingkup

Pembuatan website komunitas dengan menggunakan Joomla 1.0.12 yang memperkenalkan tentang Home, Search/Pencarian, sambutan dari kami, profil Revenge The Fate, Sejarah berdirinya Revenge The Fate dan Komunitas RTF Colony, biodata setiap personel, struktur organisasi komunitas, rencana dan jadwal tour, gallery photo, fasilitas & kegiatan, berita, guest book, contact us dan weblinks dan downloads. Dalam hal ini penulis membahas sebatas pada tahap perencanaan, desain halaman web, pembuatan, dan fungsi-fungsi yang akan diuraikan pada Joomla, proses pembuatan HTML telah dilakukan secara otomatis.

1.3 Tujuan

Tujuan penulis pada penulisan ini adalah untuk membuat sebuah aplikasi halaman Web yang berisi informasi dan perkembangan komunitas RTF COLONY. Ada pula maksud dari penulisan ini adalah, untuk membantu seseorang yang ingin mengetahui lebih banyak kondisi dan ruang lingkup komunitas. Dan juga menerapkan teknologi halaman Web pada bidang penyampaian informasi.

1.4 Metode Pencarian

Pencarian data yang didapat berasal dari Komunitas RTF COLONY. Penulis akan mendatangi atau melakukan observasi ke komunitas tersebut, setelah melakukan observasi, penulis akan mengumpulkan

Page 4: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

data-data yang akan dijadikan komponen untuk membuat suatu web komunitas RTF COLONY, menggunakan bahasa pemrograman HTML PHP, MySql, dan aplikasi pendukung yaitu Joomla 1.0.12.

Joomla merupakan web berbasi Content Management System (CMS) dan bersifat opensource yang digunakan untuk membuat suatu tampilan menjadi menarik. Komponen-komponen bawaan yang termasuk dalam file instalasi Joomla yang dipakai dalam pembuatan Web komunitas ini adalah Polls dan search. Polls adalah komponen yang berguna untuk menampilkan fasilitas voting atau jajak pendapat pada situs Joomla, sedangkan Search berguna untuk mencari letak dari suatu komponen yang akan dicari. Setelah data-data terkumpul dan dijadikan suatu komponen maka akan dilakukan uji coba berhasil maka proses selanjutnya adalah upload ke internet. Adapun aplikasi adalah seperti: Adobe Photoshop CS6, Xampp 1.5.1, Css, FlashMX, dan Filezilla. Penulis menggunakan Photoshop untuk menciptakan tampilan visual yang menarik pada website yang akan dibuat. XAMPP adalah sebuah paket instalasi yang digunakan untuk memudahkan Apache server yang sudah didalamnya yaitu PHP dan MySql. Metode CSS adalah metode pengaturan tampilan web yang cenderung menghasilkan output program yang maksimal. Flash MX merupakan bagian dari keluarga Macromedia yang digunakan sebagai aplikasi pembuat animasi, dan juga menyediakan berbagai macam tools dalam menggambar sebuah objek. Filezilla 3.0.9.1 adalah software opensource yang merupakan solusi dari FTP gratis.

1.5 Sistematika Tulisan Ilmiah

Sistematika penyajian dari penulisan ilmiah ini terdiri dari 4 bab, setiap bab dapat terdiri dari beberapa sub-bab. Ada pula sistematika penulisan ilmiah ini adalah sebagai berikut: BAB 1 PENDAHULUAN: Dalam bab ini diuraikan latar belakang dari komunitas yang bersangkutan, seperti Home, Search/Pencarian, sambutan dari kami, profil Revenge The Fate, Sejarah berdirinya Revenge The Fate dan Komunitas RTF Colony, biodata setiap personel, struktur organisasi komunitas, rencana dan jadwal tour, gallery photo, fasilitas & kegiatan, berita, guest book, contact us dan weblinks dan downloads, pembuatan web, metode penelitian yang telah didapat dari komponen-komponen, proses uji coba dan upload selanjutnya, dan terakhi sistematika penulisan yang memberikan gambaran uraian penulisan yang terdapat, dalam penulisan ilmiah ini.

BAB II

SISTEMATIKA REKOMENDASI

2.1 Pengertian Joomla

Joomla adalah Content Management System (CMS) yang dibuat menggunakan bahasa

PHP (PHP Hypertext Processor). Sejarah munculnya Joomla adalah karena ada sedikit “konflik”

antara develop (pengembang) Mambo dengan founder (pembuat program) Mambo. Pihak

founder berkeinginan untuk membentuk sebuah perusahaan bernama Mambo Foundation,

namun para pengembang tidak setuju karena mereka beralasan bahwa jika Mambo sudah

ditangani oleh sebuah perusahaan secara otomatis Mambo akan menjadi sebuah software

yangkomersial. Padahal tujuan awal dibuatnya Mambo adalah free (gratis) untuk semua orang

dan siapapun boleh menggunakan , menduplikasi, atau bahkan memodifikasi. Kondisi seperti ini

Page 5: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

memicu para develop yang memiliki tanggung jawab dan hati nurani kepada user membuat

mereka hengkang dari kepengurusan Mambo. Yang pada akhirnya para develop yang tidak

setuju tersebut bergabung dan menciptakan sebuah software “tandingan” Mambo. Maka

terciptalah sebuah software yang memiliki bentuk dan fungsi yang sama persis bernama

Joomla.

2.1.2 Komponen

Hampirseluruh modul maupun komponen untuk Mambo dapat pula digunakan pula

pada Joomla. Meskipun program ini menggunakan bahasa PHP, bukan berarti harus paham

seluruhnya tentang kode PHP. Bagi mereka tidak memahami kode HTML, Javascript, ASP, CGI,

Kode tersebut, orang bisa membuat seluruh web dengan secara cepat dengan beberapa fitur

yang sangat kompleks Joomla dapat digunakan untuk membuat situs:

1. Portal

2. Komersial

3. Non-profit

4. Pribadi

2.1.3 Aplikasi yang beragam

Dapat dibuat menggunakan Joomla karena memilki beberapa kemampuan, diantaranya:

1. Dapat melakukan update halaman utama, halaman berita, halaman artikel, maupun

halaman arsip secara cepat

2. Dapat melihat file Microsoft Word, Exel, dan PDF

3. Dapat menambahkan menu baru pada main menu, other menu, maupun top menu

dengan mudah

4. Dapat mengatur weblink dengan cepat dan mudah

5. Dapat mengatur banner (iklan)

6. Dapat mengatur FAQ (Frequently Asked Question)

7. Dapat mengatur Newsflashes

8. Membuat arsip dan menampilkannya kembali

9. Dapat mencetak, mengirim artikel lewat email, dan membaca artikel dengan format PDF

10. Dapat mengatur user dengan tingkat akses level yang berbeda

11. Dapat menambah komponen, modul, dan template dari pihak ketiga (seperti: forum)

2.1.4 Fungsi

Page 6: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Calender, reminder, agenda, guestbook (buku tamu), shopping cart, dan sebagainya.

Desain Joomla berbeda dengan aplikasi sejenis seperti Microsoft Fontpage maupun

Macromedia Dreamweaver. Joomla sangat fleksibel, mudah digunakan, dan bentuknya

sederhana menjadikan software ini sngat friend user karena:

1. Mudah melakukan setup/instalasi

2. Memiliki interface administrator yang sederhana untuk mengatur isi situs (website)

3. Mudah digunakan untuk mengedit (menambah, mengubah, dan menghapus) content

gambar

4. Fleksibel untuk mengatur tampilan front end

5. Fleksibel untuk menambah komponen dan modul yang baru dari pihak ketiga

Seperti telah dijelaskan sebelumnya bahwa Anda tidak perlu mengetahui lagi konsep

pembuatan. Web dengan HTML, XML Maupun DHTML, cukup masukkan content dan gambar

yang ingin ditampilkan ke dalam situs. Bahkan webmaster tidak perlu memahami program FTP

untuk melakukan upload data karena Joomla sudah dapat menanganinya.

BAB III

ANALISA DAN PERENCANAAN

Sebagai seorang yang sedang ingin membuat website, apakah itu karena keinginan

sendiri atau tuntutan pekerjan dari perusahaan, Anda mungkin saja telah mendengar Joomla

sebagai salah satu CMS yang dapat digunakan untuk membuat website. Pertanyaannya

sekarang, “Apakah Joomla sudah sesuai denga kebutuhan?”. Tak ada seorng pun yang dapat

menjawab pertanyaan itu melainkan Anda sendiri, dan dan tulisan ini memberikan masukan

untuk membantu Anda menjawab pertanyaan Anda tersebut.

Sedikitnya terdapat tiga macam evaluasi yang dapat dilakukan untuk mengetahui

apakah Joomla dapat memenuhi kebutuhan Anda, yaitu: High-level evaluation, Functionlity

eveluation, dan Technical evaluation.

3.1 Analisa Kebutuhan Sistem

Page 7: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Pada jenis ini, Anda dapat mengevaluasi Joomla berdasarkan fakta mengenai apa yang

telah dilakukan dan dibicarakan oleh para pengguna Joomla. Fakta-fakta tersebut diantaranya

adalah:

Website apa saja yang dibuat menggunakan Joomla. Satu cara untuk mengevaluasi

Joomla adalah dengan mengetahui seberapa populer Joomla dan melihat langsung pada

website-website yang menggunakan Joomla. Anda dapat mengunjungi halaman The

Joomla Community Showcase untuk mengetahui website apa saja yang telah

menggunakan Joomla. Selain itu, tentu saja contoh yang paling nyata adalah dengan

mengunjungi langsung halaman-halaman website Joomla di www.joomla.org.

Extention. Joomla memiliki fungsi-fungsi inti untuk membuat dan mengolah website.

Anda perlu mengevaluasi apakah Joomla terbuka terhadap penambahan extention, dan

saat ini ada ribuan Extention yang tersedia di Joomla Extentions Directory (JED).

Community. Anda juga perlu mengetahui seberapa aktif para pengguna Joomla dengan

mengamati atau ikut serta dalam pembicaraan di Forum Joomla. Seberapa banyak

pengguna forum, seberapa aktif diskusi dilakukan, dan ragam diskusi berbagai macam

topik yang tersedia, dapat dijadikan sebagai bahan evaluasi.

Support. Satu hal penting yang perlu dijadikan bahan pertimbangan dalam melakukan

evaluasi adalah mengenai kualitas dukungan (support) yang tersedia, tidak hanya dari

pengembangnya tetapi juga dari para penggunanya. Selain Forum, Joomla juga memiliki

komunitas Profesional Web dan Konsultan. Perusahaan pengguna Joomla yang telah

membuat dan mengelola beragam jenis website. Anda dapat melihat komunitas ini di

Professional Services Forum. Selain itu juga terdapat kumpulan pengguna lokal yang

tergabung di Joomla user groups.

Independent market studies. Sebagai pembanding, Anda perlu juga membaca studi dari

para pihak yang independen. Salah satunya adalah hasil report yang

menyimpulkanbahwa Joomla is the Web's most popular Open Source content

management system. 3.1.1 Functional Evaluation Sebagai bagian dari proses evaluasi,

perlu juga dipahami lebih jauh mengenai bagaimana Joomla bekerja dan bagaimana

cara Anda membuat website menggunakan Joomla. Sedikitnya ada dua aspek yang

dapat diperhatikan untuk mengevaluasi fungsi-fungsi Joomla. Aspek yang pertama

adalah memahami fungsi-fungsi inti apa saja yang tersedia pada Joomla (Joomla Core

Functionality), dan yang kedua adalah memahami bagaimana extension dapat

digunakan pada website.

Page 8: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Joomla Core Functionality. Apabila Anda tergolong baru dalam membangun website dan

menggunakan software CMS, halaman Absolute Beginner's Guide to Joomla adalah

tempat yang tepat untuk memulai Joomla. Anda juga akan terbantu dengan memahami

beberapa kosa kata (terminologi) yang sering digunakan. Cara lainnya adalah dengan

mencoba Joomla secara langsung, baikmelalui Demo Joomla online

ataudenganmenginstallnyalangsung di PC/Laptop, masuklah ke halaman Administrator

untukmencobasemuafungsi-fungsiinti Joomla. Serial Ebook Joomla yang dapat Anda

download gratis di www.ebookjoomla.com ini akan sangat membantu Anda.

Joomla! Extensions. Selain dapat membangun website menggunakan fungsi-fungsi inti

Joomla, Anda jugadapat meningkatkan fungsionalitas Joomla dengan menambahkan

extension baru. Seperti telah dibahas sebelumnya, tersedia banyak extensions di JED

yang terus bertambah setiap harinya. 3.1.2 Technical Evaluation Terakhir, evaluasi yang

Anda lakukan belumlah lengkap tanpa mengetahui teknologi apa yang digunakan oleh

Joomla. Joomla dibangun menggunakan teknologi web yang banyak digunakan dimana-

mana, yaitu PHP dan MySQL. Sebagaimana halnya PHP dan MySQL, Joomla juga

merupakan project open source.

BAB IV

4.1 Halaman User

Halaman User dari web joomlamenampilkanberbagai web menu yang

berisitentangartikel RTF Colony, terdapatjuga album, fotoprofil RTF, berikutgambarnya :

Page 9: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.1.1 Halaman Awal

Gambar 4.2

Page 10: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.3

Gambar 4.4

Page 11: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.5

Gambar 4.6

Page 12: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.7

Gambar 4.8

Page 13: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.9

Username : admin Password :r@ihcitacitamu

Gambar 4.10

Page 14: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.11

Gambar 4.12

Page 15: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.13

Gambar 4.14

Page 16: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.15

Gambar 4.16

Page 17: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.17

Gambar 4.18

Page 18: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.19

Gambar 4.20

Page 19: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.21

Gambar 4.22

Page 20: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.23

Gambar 4.24

Page 21: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.25

Gambar 4.26

Page 22: Ukk 2016 - pemrograman web menggunakan wordpress - ilham fiqih

Gambar 4.26

BAB V SARAN & KRITIK

Kritik:

Pendaftaran awal mengalami kesulitan dalam login data.

Pendaftaran awaldalam proses login joomla untuk di permudah dalam mengakses progam

joomla.

Dengan cara klik my document, klik image, klik gambar yang ingin digunakan di dalam program

joomla.