tutorial penggunaan dropbox

8
 Tutorial penggunaan DropBox > What is “DropBox” ? DropBox merupakan applikasi web file sharing berbasis cloud computing, yg artinya server tempat file-file kita berada dapat diakses lgsg melalui explorer OS kita, tetapi terbatas hanya kepada folder yg kita share. Jd kalau biasanya kita mau upload/download harus buka web ini itu dulu, dgn DropBox, kita tinggal taruh file yg kita pengen upload di folder khusus DropBox, kemudian file akan lgsg ter upload otomatis. > How to share with others? - Pertama”, pastikan applikasi dropbox kalian berjalan terlebih dahulu, lihat lingkaran warna merah - Kedua, buka folder khusus kalian dgn klik kanan di icon dropbox seperti diatas

Upload: -mychael-christian-go-

Post on 18-Jul-2015

608 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 1/8

 

Tutorial penggunaan DropBox

> What is “DropBox” ? 

DropBox merupakan applikasi web file sharing berbasis cloud computing, yg artinya server

tempat file-file kita berada dapat diakses lgsg melalui explorer OS kita, tetapi terbatas hanya kepada

folder yg kita share. Jd kalau biasanya kita mau upload/download harus buka web ini itu dulu, dgn

DropBox, kita tinggal taruh file yg kita pengen upload di folder khusus DropBox, kemudian file akan lgsg

ter upload otomatis.

> How to share with others?

- Pertama”, pastikan applikasi dropbox kalian berjalan terlebih dahulu, lihat lingkaran warna

merah

- Kedua, buka folder khusus kalian dgn klik kanan di icon dropbox seperti diatas

Page 2: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 2/8

 

 

- Setelah terbuka, buat sebuah folder baru di folder khusus dropbox kalian

- Jika kalian perhatikan, terdapat perbedaan antara folder yg sudah ada dan yg baru dibuat,

yaitu terdapat ikon berwarna hijau (centang) dan biru (loading). Jika berwarna hijau, artinya

semua file & folder yg terdapat di dlm folder itu sudah ter”Sinkronisasi” . Jika berwarna biru,berarti belum. Penjelasan apa itu “sinkronisasi” akan dijelaskan lebih lanjut  

- Selanjutnya utk sharing folder kalian dgn org lain, klik kanan di folder tersebut, akan terdapat

pilihan “share this folder” 

Page 3: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 3/8

 

 

- Setelah di klik, klian akan dibawa ke website dropbox lgsg utk menginvite teman kalian yg ingin

ikutkan dalam share folder kalian

- Di kolom pertama, masukkan Email yang teman kalian gunakan sebagai email dropbox mereka.

Kolom kedua utk memberikan message kpd teman kalian ttg apa yg kalian ingin share

Page 4: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 4/8

 

- Untuk melihat list member dari folder yang kalian share, klik lingkaran berwarna merah

- Akan muncul tampilan seperti ini

- Kalian bisa masukkan lagi email teman kalian yg lain disini

- Dengan begitu, kalian tinggal menunggu teman kalian meng-accept invitation kalian. Next

adalah bgmn cara meng-accept invitation dari teman kalian

Page 5: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 5/8

 

 

- Jika ada invitation dari seseorang, akan muncul notifikasi di bagian tab “Sharing”. Klik tab tsb. 

- Klik link yg terdapat icon “message” 

- Setelah kalian accept invitationnya, folder akan otomatis masuk ke dalam folder dropbox

kalian, dan akan lgsg tersinkronisasi jika kalian sebelumnya telah menjalankan applikasi dropbox

di komputer kalian. Next cara mengupload file

- Untuk mengupload file, kalian tinggal copy file / folder yg kalian inginkan ke dalam folder yg

kalian sdh buat di dlm folder dropbox tadi. File tipe apa saja bisa kalian masukkan.

Page 6: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 6/8

 

 

- Setelah di copy, file akan lgsg otomatis terupload utk sinkronisasi dgn server. Ingat! Copy file

kalian hanya di folder dalam folder dropbox (lihat lingkaran merah atas). Jgn copy lgsg di folder

khusus dropbox. Jika klian mengcopy lgsg, file tetap terupload, tapi tidak dapat di sharing-kan.

Disitu juga terdapat .dropbox file, JANGAN DIHAPUS, krn itu merupakan file sistem dari server

dropbox.

- Sorot icon dropbox kalian utk mengetahui proses upload / download

- Selesai! Dropbox kalian siap dipakai bersama teman” kalian ^o^

> “Synchronization”  

Proses sinkronisasi adalah proses dimana file kalian akan di download / upload / terhapus /

terupdate secara otomatis dari server. Proses ini akan berjalan jika kalian sebelumny telah menjalankan

applikasi dropbox di komputer kalian.

Page 7: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 7/8

 

Proses ini akan memakan waktu sesuai kecepatan koneksi download / upload kalian. Kelebihan

dropbox dari tempat file sharing berbasis web biasa, jika kalian upload di dropbox, kecil kemungkinan

akan terjadinya fail upload / fail download (terputus pd saat proses). Walaupun agak lama dalam

download / upload jika kcepatan koneksi kalian kecil, integritas file / folder / data kalian tidak akan

mengalami masalah.

> Upload / Download 

Proses upload akan terjadi jika kalian menaruh file / folder baru di dalam folder yg telah kalian

buat di dlm folder dropbox. Sedangkan proses download terjadi jika teman kalian yang menjadi member

folder kalian menaruh file / folder baru ataupun mengupdatenya di dalam folder tsb. Proses ini otomatis

terjadi jika kalian telah menjalankan applikasi dropbox sebelumnya.

> Delete

Untuk melakukan delete terhadap file / folder kalian, bisa dilakukan lgsg. Tetapi ada hal yang

patut dijadikan perhatian disini. Jika kalian mendelete sebuah file / folder, file tsb akan hilang di semua

folder dropbox member folder tsb. Proses delete bisa dilakukan OLEH SEMUA member folder, bukan

hanya si pemilik. Jadi berhati-hatilah.

Jika terjadi kesalahan dalam mendelete, file masih bisa di retrieve di web dropboxnya lgsg.

Namun hnya bisa dilakukan oleh si owner folder.

Page 8: Tutorial Penggunaan DropBox

5/15/2018 Tutorial Penggunaan DropBox - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-penggunaan-dropbox 8/8

 

 

Klik restore folder dan folder kalian akan di restore. Hal yg sama juga dengan file.

--To be Continued— 

Next :

How to leave shared folder

How to rejoin shared folder

How to use public folder

How to add more space to your dropbox

--Sharing with others is profitable things--