turbo shaft

15
Turbo Shaft Gas Turbine Engine Arrangements By : 7 1.Muhammad Raihan Ardianto (25) 2.Muhammad Radja Brojas (26) 3.Mukhamad Mardiansyah (27) 4.Noval Putra Sanjaya (28) XI AP-1

Upload: mukhamad-mardiansyah

Post on 19-Jan-2015

342 views

Category:

Technology


6 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Turbo Shaft

Turbo Shaft

Gas Turbine EngineArrangements By:

71. Muhammad Raihan Ardianto (25)2. Muhammad Radja Brojas (26)3. Mukhamad Mardiansyah (27)4. Noval Putra Sanjaya (28)

XI AP-1

Page 2: Turbo Shaft

DefinisiSebuah mesin turboshaft adalah bentuk turbin

gas yang dioptimalkan untuk menghasilkan daya poros, daripada dorong jet. Pada prinsipnya, mesin turboshaft mirip dengan turbojet, dengan ekspansi turbin tambahan untuk mengekstrak energi panas dari knalpot dan mengubahnya menjadi daya keluaran poros.

Mesin Turboshaft sebenarnya adalah mesin turboprop tanpa baling-baling. Power turbin-nya dihubungkan langsung dengan reduction gearbox atau ke sebuah shaft (sumbu) sehingga tenaganya diukur dalam shaft horsepower (shp) atau kilowatt (kW).

NEXT

Page 3: Turbo Shaft

DefinisiMesin turboshaft biasanya digunakan dalam

aplikasi yang memerlukan output daya yang tinggi, kehandalan tinggi, ukuran kecil, dan ringan. Ini termasuk helikopter, perahu dan kapal, tank, hovercraft, dan peralatan stasioner, ada juga sepeda motor yang menggunakan mesin ini yaitu : suzuki turbo hayabusa

Page 4: Turbo Shaft

Bagian-Bagian Turboshaft

Compressor adalah bilah bilah fan yang semakin rapat dan berputar untuk menkompressi udara supaya dapat naik suhunya dan dapat bercampur dengan fuel di Combustion Chamber.

Compressor

Page 5: Turbo Shaft

Bagian-Bagian Turboshaft

Combustion Chamber adalah tempat dimana terjadinya pembakaran dari hasil pencampuran (mixture) Fuel dan Udara untuk menghasilkan daya dorong.

Combustion Chamber

Page 6: Turbo Shaft

Bagian-Bagian Turboshaft

Exhaust atau Thrust nozzle berfungsi untuk membuang hasil pembakaran dan menghasilkan daya dorong dari thrust nozzle yang berbentuk pipa venture.

Exhaust (Trust Nozzle)

Page 7: Turbo Shaft

Bagian-Bagian Turboshaft

Shaft berfungsi sebagai penghubung antara Comressor Thrust nozzle, dan gear box.

Shaft

Page 8: Turbo Shaft

Bagian-Bagian Turboshaft

Gearbox berfungsi sebagai pengubah posisi gerak dari shaft yang menghadap ke depan mendorong ke belekang menjadi untuk menggerakan main Rotor, dan tail rotor sehingga dapat mengangkat helicopter tersebut.

Gearbox

Page 9: Turbo Shaft

Bagian-Bagian Turboshaft

Main rotor adalah rotor utama yang berfungsi manghasilkan gaya lift pada helicopter dari putaran blade tersubut. Serta sebagai sudut mengatur posisi maju helicopter tersebut.

Main Rotor

Page 10: Turbo Shaft

Bagian-Bagian Turboshaft

Tail Rotor atau Rotor pengikut berfungsi sebagai penyeimbang dan kendali Yawing belok kanan kiri Helicopter tersebut.

Tail Rotor

Page 11: Turbo Shaft

Perbedaan Turbo Shaft & Turbo Prop

Turbo Shaft

Main Rotor

Gear Box

Compressor CombustionChamber Exhaust

Page 12: Turbo Shaft

Perbedaan Turbo Shaft & Turbo Prop

Turbo Prop

CompressorShaft

Propeller CombustionChamber

Exhaust

Page 13: Turbo Shaft

Kelebihan Turbo Shaft

• Kecepatannya lebih cepat dari helicopter yang menggunkan piston Engine

• Suaranya lebih halus dan nyaman• Gaya thrust dari mesin turbin dapat dijadikan

sebagai gaya dorong • Dapat taxi dengan sendirinya dengan gaya

dorong dari engine• Helicopter lebih stabil

Page 14: Turbo Shaft

Kelemahan Turbo Shaft

• Lebih Boros bahan bakar• Biaya perawatan lebih mahal• Lebih Berat dari pada Helicopter yang

menggunakan Piston Engine

Page 15: Turbo Shaft

Penggunaan Turbo Shaft

Ah-46 Longbow ApacheEc-225 Super PumaSea Hawk