tugas ehb 2 macam tes

6
Kelompok EVALUASI HASIL BELAJAR (perbaikan tugas) -IMRAAN MUSLIM 1215 06 1040 -YUDHA DWI ANDHIKA 1215 06 6077 1. Buat laporan tentang karakteristik dari masing-masing bentuk alat evaluasi: B-S, Menjodohkan, Pilihan Ganda, Jawaban Singkat, dan Melengkapi 2. Buat laporan tentang kaidah/prosedur/hal-hal yang harus diperhatikan, dalam merumuskan soal dalam bentuk B-S, Menjodohkan, Pilihan Ganda, Jawaban Singkat, dan Melengkapi 3. Buatlah soal-soal dari beragam tes obyektif tadi ! JAWAB soal 1 1. Karakteristik B-S 1) Pemeriksaan dapat dilakukan secara objektif dan cepat 2) Soal dapat disusun dengan mudah Kelemahan bentuk soal benar-salah: 1) Kemungkinan menebak dengan benar jawaban setiap soal adalah 50% 2) Kurang dapat mengukur aspek pengetahuan yang lebih tinggi karena hanya menuntut daya ingat dan pengenalan kembali 3) Banyak masalah yang tidak dapat dinyatakan hanya dengan dua kemungkinan (benar dan salah) Membutuhkan kemampuan membuat soal yang tinggi untuk ragam pengetahuan dan dimensi pengetahuan yang lebih tinggi. 2. karakteristik Menjodohkan 1) Penilaiannya dapat dilakukan dengan cepat dan objektif 2) Tepat digunakan untuk mengukur kemampuan bagaimana mengidentifikasi antara dua hal yang berhubungan

Upload: muslim

Post on 18-Jun-2015

386 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

this task is about Objective Tes in Education. It's only to trigger your knowledge about this topic. Ok. have pleasure. Oh, sorry, we make it in Indonesia Language

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Ehb 2 Macam Tes

Kelompok EVALUASI HASIL BELAJAR(perbaikan tugas)

-IMRAAN MUSLIM 1215 06 1040-YUDHA DWI ANDHIKA 1215 06 6077

1. Buat laporan tentang karakteristik dari masing-masing bentuk alat evaluasi: B-S, Menjodohkan, Pilihan Ganda, Jawaban Singkat, dan Melengkapi

2. Buat laporan tentang kaidah/prosedur/hal-hal yang harus diperhatikan, dalam merumuskan soal dalam bentuk B-S, Menjodohkan, Pilihan Ganda, Jawaban Singkat, dan Melengkapi

3. Buatlah soal-soal dari beragam tes obyektif tadi !

JAWAB soal 11. Karakteristik B-S

1) Pemeriksaan dapat dilakukan secara objektif dan cepat

2) Soal dapat disusun dengan mudah

Kelemahan bentuk soal benar-salah:1) Kemungkinan menebak dengan benar jawaban setiap soal adalah 50%

2) Kurang dapat mengukur aspek pengetahuan yang lebih tinggi karena hanya

menuntut daya ingat dan pengenalan kembali

3) Banyak masalah yang tidak dapat dinyatakan hanya dengan dua kemungkinan

(benar dan salah)

Membutuhkan kemampuan membuat soal yang tinggi untuk ragam pengetahuan dan dimensi pengetahuan yang lebih tinggi.

2. karakteristik Menjodohkan1) Penilaiannya dapat dilakukan dengan cepat dan objektif

2) Tepat digunakan untuk mengukur kemampuan bagaimana mengidentifikasi

antara dua hal yang berhubungan

3) Dapat mengukur ruang lingkup dua pokok bahasan atau subpokok bahasan

yang lebih luas

Kelemahan bentuk soal menjodohkan:1) Hanya dapat mengukur hal-hal yang didasarkan atas fakta dan hafalan

2) Sukar untuk menentukan materi atau pokok bahasan yang mengukur hal-hal

yang berhubungan

3. Karakteristik soal Pilihan Gandaa. Pengertian : Suatu tes yang terdiri atas suatu pernyataan (stem) yang belum

lengkap. Untuk melengkapinya harus memilih salah satu dari beberapa kemungkinan jawaban yang telah disediakan (option)

b. Pilihan ganda terdiri dari bagian pernyataan (stem) dan alternatif jawaban (option)

c. Memiliki l kunci jawaban dan pengecoh (Distractor)

Page 2: Tugas Ehb 2 Macam Tes

Kelompok EVALUASI HASIL BELAJAR(perbaikan tugas)

-IMRAAN MUSLIM 1215 06 1040-YUDHA DWI ANDHIKA 1215 06 6077

d. Materi yang diujikan dapat mencakup sebagian besar dari bahan pengajaran yang telah diberikan

e. Jawaban siswa dapat dioreksi (dinilai) dengan mudah dan cepat dengan menggunakan kunci jawaban

f. Jawaban untuk setiap pertanyaan sudah pasti benar atau salah sehingga penilainnya bersifat objekif

Kelemahan :

- Kemungkinan untuk melakukan tebakan jawaban masih cukup besar

- Proses berpikir siswa tidak dapat dilihat dengan nyata

4. Karakteristik Jawaban singkat :a. Pengertian : Bentuk soal jawaban singkat merupakan soal yang menghendaki

jawaban dalam bentuk kata, bilangan, kalimat, atau simbol dan jawabannya hanya

dapat dinilai benar atau salah.

b. Menyusun soalnya relatif mudah

c. Kecil kemungkinan siswa memberi jawaban dengan cara menebak

d. Menuntut siswa untuk dapat menjawab dengan singkat dan tepat

e. Hasil penilaiannya cukup objektif

Kelemahan bentuk sosl jawaban singkat: Kurang dapat mengukur aspek pengetahuan yang lebih tinggi

Memerlukan waktu yang agak lama untuk menilainya sekalipun tidak selama

bentuk uraian

Menyulitkan pemeriksanaan apabila jawaban siswa membingungkan pemeriksa

5. Karakteristik Soal Melengkapia. Yaitu suatu butir soal yang meminta atau memerintahkan peserta tes untuk

melengkapi suatu kalimat dengan suatu frasa, satu angka atau satu formulab. Setiap satu pernyataan memiliki bagian yang kosong dan harus diisi oleh suatu

jawaban.c. Jawaban yang diminta adalah jawaban yang penting/esensial.d. Struktur pernyataan memiliki bagian kosong dibagian tengah atau akhir setelah

mendapat petunjuk di awal pernyataan untuk memudahkan penangkapan maksud pernyataan dan jawaban yang dikehendaki

Jawaban Soal 2 :1. Kaidah penulisan soal bentuk B-S :

a. Tuliskan huruf B-S pada awal masing-masing item b. Susun pernyataan yang benar dan salah secara acak dan berimbangc. Hindari pengambilan kalimat langsung dari buku teks

Page 3: Tugas Ehb 2 Macam Tes

Kelompok EVALUASI HASIL BELAJAR(perbaikan tugas)

-IMRAAN MUSLIM 1215 06 1040-YUDHA DWI ANDHIKA 1215 06 6077

d. Hindari pernyataan yang masih dapat diperdebatkan kebenarannya atau kesalahannya.

e. Hindari pernyataan negatif gandaf. Hindari pernyataan yang mengandung kata-kata: kadang-kadang, selalu,

umumnya, seringkali, tidak ada, tidak pernah, dan sejenisnya.

2. Kaidah penulisan Soal Menjodohkan :a. Pernyataan di kolom pertama dan jawaban di kolom kedua masing-masing haruslah

homogen.b.Pernyataan di kolom kedua harus lebih banyak dari pernyataan kolom pertama

3. Kaidah penulisan soal Pilihan Ganda :a. Hindari pengulangan kata-kata yang sama dalam pilihan b.Hindari rumusan kata yang berlebihan c. kalau pokok soal merupakan pernyataan yang belum lengkap, maka kata atau kata-

kata yang melengkapi harus diletakkan pada ujung pernyataan, bukan di tengah-tengah apalagi di awal kalimat.

d.Semua pilihan jawaban harus homogen dan dimungkinkan sebagai jawaban yang benar.

e. Hindari keadaan dimana jawaban yang benar selalu ditulis lebih panjang dari jawaban yang salah.

4. Kaidah penulisan soal Jawaban Singkat :a. Pergunakan kata-kata yang menuntut jawaban yang singkat dan tertentu.b. Jangan menggunakan kalimat yang langsung diambil dari buku atau catatan. c. Untuk menanyakan istilah atau definisi sebaiknya digunakan kalimat tanya secara

langsung. d. Dalam menanyakan perhitungan hendaknya ditetapkan tingkat ketepatan yang

dituntut, terutama untuk angka desimal. e. Sebaiknya hanya satu jawaban untuk satu pertanyaan

5. Kaidah penulisan soal Melengkapif. Soal dibuat dengan bentuk pernyataan.g. Setiap soal memiliki bagian kosong di akhrih. Jawaban yang diminta adalah istilah yang esensial

Page 4: Tugas Ehb 2 Macam Tes

Kelompok EVALUASI HASIL BELAJAR(perbaikan tugas)

-IMRAAN MUSLIM 1215 06 1040-YUDHA DWI ANDHIKA 1215 06 6077

Buatlah butir-butir tes objektifJAWABAN SOAL 3 :

A. Menjodohkan (....perbaikan....)Pernyataan 1. Salah satu peralatan dalam komputer yang harus dimiliki untuk bisa akses ke internet adalah….2. Modem yang dipasang di dalam CPU adalah jenis modem…3. Untuk akses ke internet dengan Telkomnet Instan pada windows XP username diisi dengan…4. Untuk dapat melakukan koneksi ke internet maka kita harus menghubungi perusahaan…..5. Untuk bisa Connecting to Telkomnet status harus…..

Jawaban A. Connect to the internetB. Telkom@net C. Internal D. Modem IntranetE. CPUF. TelkomFlashG. ISPH. IGOS

B. Benar – Salah

1. B - S : Posisi Indonesia terletak diantara dua samudera yaitu samudera  Hindia dan samudera Pasifik.2. B -S : Posisi Presiden Soeharto digantikan oleh Wakil Presiden BJ Habibie saat beliau mengundurkan diri pada 21 Mei 1998.3. B –S : Modem adalah alat yang berfungsi untuk mentransfer data dari satu komputer ke konputer lain.4. B –S : Connected adalah perintah untuk memutuskan akses ke internet.5. B –S : HTML adalah bahasa standar yang digunakan browser internet untuk membuat halaman dan dokumen yang berada pada Web.

C. Pilihan ganda 1. Sebuah file dikirimkan ke internet melalui….A. Komputer D. MOdem B. IP E. Satelit C. TCP 2. Komputer dalam jaringan lokal (LAN) atau wide area Network (WAN), yang di akses oleh komputer lain dalam jaringan disebut…A. Router D. HostB. Server E. PC standaloneC. Proxy

D. Melengkapi “Sebuah alamat IP terdiri atas sebuah angka(1)……terdiri dari (2)….bit”E. Jawaban singkat 1. Bahasa program yang dipergunakan untuk internet adalah….