tribunjogja 17-01-2015

24
Pimpinan DPR RI menindak- lanjuti surat Presiden Joko Widodo yang menyerahkan nama Komjen Pol Budi Guna- wan sebagai calon tungggal Kapolri SENIN, 12 JANUARI DRAMA LIMA HARI SELASA, 13 JANUARI KPK mengumum- kan Komjen Pol Budi Gunawan sebagai tersang- ka kasus penya- lahgunaan jabatan dan korupsi saat menjabat Kepala Biro Pembinaan Karier RABU, 14 JANUARI Komisi III DPR RI menggelar uji kelayakan Komjen Pol Budi Gu- nawan dan menerima pencalonan itu. Fraksi Demokrat mengajukan keberatan KAMIS, 15 JANUARI Rapat Paripurna DPR RI meneri- ma dan menyetujui keputusan Komisi III yang me- nerima Komjen Pol Budi sebagai Ka- polri JUMAT, 16 JANUARI Presiden Joko Widodo memutuskan menunda pengangkatan dan pe- lantikan Komjen Pol Gunawan sebagai Ka- polri. Memberhentikan Jenderal Sutarman dan menugaskan Wakapolri Komjen Pol Badrodin Haitu sebagai Plt Ka- polri 1 2 3 4 5 Luna Maya Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah Citizen Reporter melalui melalui melalui melalui melalui Citizen Journalism Harian P Harian P Harian P Harian P Harian Pagi T agi T agi T agi T agi Tribun Jogja. Ser ribun Jogja. Ser ribun Jogja. Ser ribun Jogja. Ser ribun Jogja. Sertak tak tak tak takan f an f an f an f an foto kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribun laporan. Kirim ke tribun laporan. Kirim ke tribun laporan. Kirim ke tribun laporan. Kirim ke tribunjogja jogja jogja jogja [email protected] atau @gmail.com atau @gmail.com atau @gmail.com atau @gmail.com atau tribunjogja @ yahoo.com. tribunjogja @ yahoo.com. tribunjogja @ yahoo.com. tribunjogja @ yahoo.com. tribunjogja @ yahoo.com. Citizen Journalism Fitri Hasanah Amhar Mahasiswi Ilmu Komputer UGM Penganugerahan Video Pahlawan Bersambung ke Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Satu dari 6 Terpidana Mati Akan Dieksekusi di Boyolali Asyin Minta Makanan Khas Vietnam Bersambung ke Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 KAPANLAGI.COM KAPANLAGI.COM NETIZEN REPORT Bersambung ke Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Pak Muh Diserempet di Alun-Alun Utara Bupati Sleman Boyong Ayah Bripda Taufiq Buya Syafi’i Ma’arif Minta Jokowi Dengar Kehendak Publik Komjen Pol Budi Batal Jadi Kapolri Bagaimana reaksi DPR RI Bagaimana reaksi DPR RI Bagaimana reaksi DPR RI Bagaimana reaksi DPR RI Bagaimana reaksi DPR RI atas penundaan pelan- atas penundaan pelan- atas penundaan pelan- atas penundaan pelan- atas penundaan pelan- tikan Kapolri? Ikuti tikan Kapolri? Ikuti tikan Kapolri? Ikuti tikan Kapolri? Ikuti tikan Kapolri? Ikuti perkembangannya di perkembangannya di perkembangannya di perkembangannya di perkembangannya di SEORANG SEORANG SEORANG SEORANG SEORANG juru sapu, yang biasa bertugas di Alun-Alun Utara Ke- raton Yogyakarta, diserempet pengendara sepeda motor, Jumat (16/1) pagi. Akibatnya, juru sapu asal Ndiro, Pendowoharjo, Bantul, yang sehari-hari disapa Pak Muh, tersebut sempat mendapat pera- watan di rumah sakit. Kecelakaan lalu lintas di sebelah Markas Koramil 12 Gondomanan Yogyakarta, Jumat sekitar pukul 07.30 itu terpantau oleh pemilik akun Nurdihan Nugrahanto, yang kemudian me- laporkannya ke Grup Facebook Komunitas Info Cegatan Jogja (ICJ). Adapun menurut seorang saksi mata, Paryana, kecelakaan diawali Bersambung ke Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 JAKARTA, TRIBUN - Presi- den Joko Widodo (jokowi) batal mengangkat dan me- lantik Komisaris Jenderal Polisi Budi Gunawan seba- gai Kapolri. Meski sudah memberhentikan dengan hormat Jenderal Polisi Su- tarman dari jabatan Kapolri, pelantikan Kepala Lem- diklat Polri itu ditunda. Wakil Kapolri Komisaris Jenderal Polisi Badrodin Haiti, kini ditunjuk sebagai Pelaksana Tugas Kapolri. Dua Keputusan Presiden (Keppres) telah ditanda- tangani Presiden, Jumat (16- /1) petang, yaitu Keppres pemberhentian Sutarman, dan penugasan Badrodin Haiti. “Perlu saya sampaikan, sejak proses dari seleksi Kompolnas kemudian saya ajukan surat ke DPR ke- mudian persetujuan dari DPR, berhubung Komjen Drs Budi Gunawan SH MSi ... sedang menjalani ... proses hukum, maka kami pan- dang perlu untuk menunda pengangkatan sebagai Ka- polri,” kata Jokowi di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat ma- lam. “Jadi menunda, bukan membatalkan. Ini yang per- lu digarisbawahi,” tutup Jokowi yang langsung me- ninggalkan ruang konfe- rensi pers didampingi Wa- pres Jusuf Kalla, Menko- polhukam Tedjo Edy Pur- djiatno. Sutarman dan Badrodin yang turut mendampingi Presiden, melakukan salam komando sebelum mening- galkan ruangan. Budi Guna- wan ada di Istana Negara saat Jokowi mengumumkan dua Keppres, namun ia ti- dak menampakkan batang hidungnya. Sampai kapan penun- daan pelantikan, Menses- neg Prof Dr Pratikno menje- laskan sampai batas waktu yang tidak ditentukan. Ini untuk memberikan kesem- patan Komisi Pemberan- tasan Korupsi (KPK) me- lanjutkan penyidikan kasus dugaan korupsi Budi Gu- nawan yang berstatus ter- sangka. “Untuk memberikan ke- sempatan kepada KPK un- tuk memeriksa yang ber- sangkutan,” kata Pratikno singkat. Mutasi Kabareskrim Drama lain di jajaran Polri yang isunya santer sejak pagi akhirnya terkon- firmasi Jumat malam. Ke- pala Bareskrim Polri Komjen Pol Suhardi Alius digeser ke Lemhanas. Ia digantikan Irjen Pol Budi Waseso. Serah terima jabatan di- rahasiakan dan disebut telah berlangsung Jumat pagi. Suhardi menggan- tikan jabatan Sekretaris Uta- ma Lemhanas yang semula diduduki Komjen Pol Drs Boy Salamudin. “Informasi dari Komjen Pol Drs Suhardi Alius, bah- wa sejak tadi pagi telah melaksanakan serah terima jabatan Kabareskrim Polri kepada Irjen Pol Drs Budi Waseso,” kata Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Pol Bersambung ke Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Pelaksanaan eksekusi enam terpidana mati kasus narkoba akan dilakukan di Jateng, Minggu (18/1) besok yaitu di Nusakambangan, Cilacap (lima orang), dan di Boyolali, (satu orang). Adapun satu dari enam terpidana mati itu menghuni Lapas Wanita Bulu, Semarang. TRAN Thi Bich Hanh, nama terpidana mati kasus narkotika berkebangsaan Vietnam, tersebut mempunyai beberapa keinginan terakhir sebelum dieksekusi regu penembak. Menurut Kelapas Wanita Bulu, Suprobowati, Tran Thi yang akrab disapa Asyin tersebut antara lain meminta agar dicarikan makanan khas Vietnam, yaitu poo. Makanan itu berupa mi berkuah yang dicam- pur potongan daging ayam. “Makanan itu sudah kami carikan, dan diberikan saat pihak Kedutaan TRIBUN JATENG KA KA KA KA KAGET D GET D GET D GET D GET DAN SEDIH - AN SEDIH - AN SEDIH - AN SEDIH - AN SEDIH - Tran Thi Bich Hanh, yang biasa disapa Asyin, beberapa saat setelah divonis hukuman mati, di PN Boyolali, Jateng, November 2011 lalu. JAKAR AKAR AKAR AKAR AKARTA, TRIBUN , TRIBUN , TRIBUN , TRIBUN , TRIBUN - Presiden Joko Widodo menunda pengang- katan dan pelantikan Komjen Pol Budi Gunawan sebagai Kepala Polri. Setelah memberhentikan Jenderal Pol Sutarman, Presiden menugaskan Wakapolri Komjen Pol Badrodin Haiti sebagai Plt Kapolri. Pada saat keputusan itu diu- mumkan, Kapolri terpilih ada di Istana Merdeka. Namun Budi Gunawan tidak diikutsertakan dalam jumpa pers pengumuman keputusan itu. Jokowi didam- pingi Wapres Jusuf Kalla, Men- kopolhukam Tedjo Edy Pur- djiatno dan Mensesneg Prof Dr Pratikno. Sutarman dan Badrodin juga ikut mendampingi. Sesudah jumpa pers, dan Jokowi meninggalkan Mengunci Mulut Wajahnya Datar ruangan, Budi Gunawan mem- perlihatkan diri, menyalami Su- tarman dan Badrodin. Tak sepatah katapun muncul dari mulut man- tan ajudan Presiden Megawati itu. Sesudah itu Sutarman, Badro- din, dan Budi Gunawan pergi berpencar keluar kompleks Ista- na Merdeka. Budi memilih lewat jalan kecil di belakang Masjid Istana. Ia tak menghiraukan semua pertanyaan wartawan kepadanya. Ada seulas senyuman, namun selebihnya wajahnya datar. Budi Gunawan pun langsung menuju mobil jenis sedan berwarna hitam yang sudah menunggu dia. Tanpa sepatah kata pun, dia mening- galkan Istana. Bersambung ke Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Bersambung ke Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 Hal 11 PESER PESER PESER PESER PESERTA asrama beasiswa Program Pembinaan Sumber Daya Manusia Strategis Nurul Fikri (PPSDMS NF) Regional 3 Yogyakarta, baru saja mengadakan Anugerah Video Dokumenter Insan Mulia (Anonim). Ini merupakan rangkaian dua acara, yaitu donor darah, Minggu (11/1) pagi, di Masjid Kampus UGM; dan malam penganugerahan video dokumenter pahlawan yang dilaksanakan Minggu (11/1) malam, di Auditorium Fakultas Kedokteran UGM. Malam penganugerahan video dokumenter pahlawan RTIS RTIS RTIS RTIS RTIS peran Luna Maya (31) tak mau tergesa-gesa menikah. Ia mengaku sedang asik menikmati hari-harinya bersama sang kekasih, Reino Barack. Luna tak mau menargetkan kapan naik pelaminan. Ia juga tak menjawab dengan pasti saat ditanya rencana menikah. “Enggak ada (target). Masa nikah di targetin sih? Pilih pasangan hidup aja ditargetin,” katanya saat ditemui tabloidnova.com di acara peluncuran Magnum Mini Honey- Tak Target Menikah A TRIBUNNEWS/ JEPRINA GRAFIS/FAUZIARAKHMAN AKAN AKAN AKAN AKAN AKAN PINDAH PINDAH PINDAH PINDAH PINDAH RUMAH - RUMAH - RUMAH - RUMAH - RUMAH - Bripda Muhammad Taufiq Hidayat (depan, sebelah kiri anggota berkaus bertuliskan polisi), tengah mendapatkan materi dari seniornya di bawah guyuran hujan gerimis, di Mapolda DIY. Foto diambi,l Kamis (15/1). TRIBUN JOGJA/SANTO ARI SLEMAN, TRIBUN - Peme- rintah Kabupatan (Pemkab) Sleman berencana memin- dahkan keluarga anggota Satuan Sabhara Polda DIY, Bripda Muhammad Taufiq Hidayat, ke tempat tinggal yang lebih layak. Sebab, kon- disi tempat tinggal keluarga Taufiq, yang merupakan be- kas kandang sapi, dinilai pemkab tidak layak huni. Bupati Sleman, Sri Purno- mo mengatakan lokasi yang dipilih sebagai tempat tinggal baru keluarga Brigda Taufik adalah rumah susun seder- hana sewa (Rusunawa) Jong- ke, di Desa Sendangadi, Mla- ti. Pemilihan lokasi tersebut, lantaran tempat tinggal lama mereka berdekatan dengan Rusunawa Jongke. “Mereka kan keluarga miskin yang harus dibantu. Karena tempat tinggalnya tidak layak, maka perlu diu- payakan untuk tempat ting- gal yang lebih layak,” pa- parnya, saat ditemui di kan- tor bupati Sleman, Jumat (16/1). Menurutnya, rencana pe- mindahan tersebut merupa- kan tindak lanjut dari kepe- dulian pemerintah daerah terhadap warga miskin. Sela- in itu, hal ini dilakukan se- bagai upaya pengentasan kemiskinan. “Tapi sebelum-

Upload: tribun-jogja

Post on 07-Apr-2016

571 views

Category:

Documents


28 download

DESCRIPTION

Tribun Jogja Edisi 17-01-2015

TRANSCRIPT

Page 1: Tribunjogja 17-01-2015

Pimpinan DPRRI menindak-lanjuti suratPresiden JokoWidodo yangmenyerahkannama KomjenPol Budi Guna-wan sebagaicalon tungggalKapolri

SENIN,12 JANUARI

DRAMA LIMA HARISELASA,13 JANUARIKPK mengumum-kan Komjen PolBudi Gunawansebagai tersang-ka kasus penya-lahgunaan jabatandan korupsi saatmenjabat KepalaBiro PembinaanKarier

RABU,14 JANUARIKomisi III DPR RI menggelar uji

kelayakan Komjen Pol Budi Gu-nawan dan menerima pencalonanitu. Fraksi Demokrat mengajukankeberatan

KAMIS,15 JANUARIRapat Paripurna DPR RI meneri-ma dan menyetujuikeputusan Komisi IIIyangme-nerimaKomjenPol BudisebagaiKa-polri

JUMAT,16 JANUARIPresiden Joko Widodomemutuskan menundapengangkatan dan pe-lantikan Komjen PolGunawan sebagai Ka-polri. MemberhentikanJenderal Sutarman danmenugaskan WakapolriKomjen Pol Badrodin

Haitu sebagai Plt Ka-polri

1 2 3 4 5

Luna Maya

Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga,Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga,Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga,Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga,Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga,perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah perusahaan Anda, dan jadilah Citizen Reporter melalui melalui melalui melalui melaluiCitizen Journalism Harian PHarian PHarian PHarian PHarian Pagi Tagi Tagi Tagi Tagi Tribun Jogja. Serribun Jogja. Serribun Jogja. Serribun Jogja. Serribun Jogja. Sertaktaktaktaktakan fan fan fan fan foooootttttoooookegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawabkegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawabkegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawabkegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawabkegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawablaporan. Kirim ke tribunlaporan. Kirim ke tribunlaporan. Kirim ke tribunlaporan. Kirim ke tribunlaporan. Kirim ke [email protected] [email protected] [email protected] [email protected] [email protected] atautribunjogja @ yahoo.com.tribunjogja @ yahoo.com.tribunjogja @ yahoo.com.tribunjogja @ yahoo.com.tribunjogja @ yahoo.com.

CitizenJournalismFitri Hasanah AmharMahasiswi Ilmu Komputer UGM

PenganugerahanVideo Pahlawan

Bersambung ke Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11

Satu dari 6 Terpidana Mati Akan Dieksekusi di Boyolali

Asyin Minta Makanan Khas Vietnam

Bersambung ke Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11KAPANLAGI.COMKAPANLAGI.COM

NETIZEN REPORT

Bersambung ke Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11

Pak Muh Diserempetdi Alun-Alun Utara

Bupati Sleman Boyong Ayah Bripda Taufiq

Buya Syafi’i Ma’arif Minta Jokowi Dengar Kehendak Publik

Komjen Pol BudiBatal Jadi Kapolri

Bagaimana reaksi DPR RIBagaimana reaksi DPR RIBagaimana reaksi DPR RIBagaimana reaksi DPR RIBagaimana reaksi DPR RIatas penundaan pelan-atas penundaan pelan-atas penundaan pelan-atas penundaan pelan-atas penundaan pelan-tikan Kapolri? Ikutitikan Kapolri? Ikutitikan Kapolri? Ikutitikan Kapolri? Ikutitikan Kapolri? Ikutiperkembangannya diperkembangannya diperkembangannya diperkembangannya diperkembangannya di

SEORANG SEORANG SEORANG SEORANG SEORANG juru sapu, yang biasabertugas di Alun-Alun Utara Ke-raton Yogyakarta, diserempetpengendara sepeda motor, Jumat(16/1) pagi. Akibatnya, juru sapuasal Ndiro, Pendowoharjo, Bantul,yang sehari-hari disapa Pak Muh,tersebut sempat mendapat pera-watan di rumah sakit.

Kecelakaan lalu lintas disebelah Markas Koramil 12

Gondomanan Yogyakarta, Jumatsekitar pukul 07.30 itu terpantauoleh pemilik akun NurdihanNugrahanto, yang kemudian me-laporkannya ke Grup FacebookKomunitas Info Cegatan Jogja(ICJ).

Adapun menurut seorang saksimata, Paryana, kecelakaan diawali

Bersambung ke Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11

JAKARTA, TRIBUN - Presi-den Joko Widodo (jokowi)batal mengangkat dan me-lantik Komisaris JenderalPolisi Budi Gunawan seba-gai Kapolri. Meski sudahmemberhentikan denganhormat Jenderal Polisi Su-tarman dari jabatan Kapolri,pelantikan Kepala Lem-diklat Polri itu ditunda.

Wakil Kapolri KomisarisJenderal Polisi BadrodinHaiti, kini ditunjuk sebagaiPelaksana Tugas Kapolri.Dua Keputusan Presiden(Keppres) telah ditanda-tangani Presiden, Jumat (16-/1) petang, yaitu Kepprespemberhentian Sutarman,dan penugasan BadrodinHaiti.

“Perlu saya sampaikan,sejak proses dari seleksiKompolnas kemudian sayaajukan surat ke DPR ke-mudian persetujuan dariDPR, berhubung KomjenDrs Budi Gunawan SH MSi... sedang menjalani ... proseshukum, maka kami pan-dang perlu untuk menundapengangkatan sebagai Ka-polri,” kata Jokowi di IstanaMerdeka, Jakarta, Jumat ma-lam.

“Jadi menunda, bukanmembatalkan. Ini yang per-lu digarisbawahi,” tutupJokowi yang langsung me-ninggalkan ruang konfe-rensi pers didampingi Wa-pres Jusuf Kalla, Menko-polhukam Tedjo Edy Pur-djiatno.

Sutarman dan Badrodinyang turut mendampingiPresiden, melakukan salamkomando sebelum mening-galkan ruangan. Budi Guna-wan ada di Istana Negarasaat Jokowi mengumumkandua Keppres, namun ia ti-dak menampakkan batanghidungnya.

Sampai kapan penun-daan pelantikan, Menses-neg Prof Dr Pratikno menje-laskan sampai batas waktuyang tidak ditentukan. Iniuntuk memberikan kesem-patan Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) me-lanjutkan penyidikan kasusdugaan korupsi Budi Gu-nawan yang berstatus ter-sangka.

“Untuk memberikan ke-sempatan kepada KPK un-tuk memeriksa yang ber-sangkutan,” kata Pratiknosingkat.

Mutasi KabareskrimDrama lain di jajaran

Polri yang isunya santersejak pagi akhirnya terkon-firmasi Jumat malam. Ke-pala Bareskrim Polri KomjenPol Suhardi Alius digeser keLemhanas. Ia digantikanIrjen Pol Budi Waseso.

Serah terima jabatan di-rahasiakan dan disebuttelah berlangsung Jumatpagi. Suhardi menggan-tikan jabatan Sekretaris Uta-ma Lemhanas yang semuladiduduki Komjen Pol DrsBoy Salamudin.

“Informasi dari KomjenPol Drs Suhardi Alius, bah-wa sejak tadi pagi telahmelaksanakan serah terimajabatan Kabareskrim Polrikepada Irjen Pol Drs BudiWaseso,” kata Kepala DivisiHumas Mabes Polri Irjen Pol

Bersambung ke Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11

Pelaksanaan eksekusi enam terpidana matikasus narkoba akan dilakukan di Jateng,

Minggu (18/1) besok yaitu diNusakambangan, Cilacap (lima orang),dan di Boyolali, (satu orang). Adapun

satu dari enam terpidana mati itumenghuni Lapas Wanita Bulu, Semarang.

TRAN Thi Bich Hanh, nama terpidana matikasus narkotika berkebangsaan Vietnam, tersebutmempunyai beberapa keinginan terakhir sebelumdieksekusi regu penembak. Menurut KelapasWanita Bulu, Suprobowati, Tran Thi yang akrabdisapa Asyin tersebut antara lain meminta agardicarikan makanan khas Vietnam, yaitu poo.

Makanan itu berupa mi berkuah yang dicam-pur potongan daging ayam. “Makanan itu sudahkami carikan, dan diberikan saat pihak Kedutaan

TRIBUN JATENGKAKAKAKAKAGET DGET DGET DGET DGET DAN SEDIH - AN SEDIH - AN SEDIH - AN SEDIH - AN SEDIH - Tran Thi Bich Hanh, yang biasa disapaAsyin, beberapa saat setelah divonis hukuman mati, di PNBoyolali, Jateng, November 2011 lalu.

JJJJJAKARAKARAKARAKARAKARTTTTTAAAAA, TRIBUN , TRIBUN , TRIBUN , TRIBUN , TRIBUN - PresidenJoko Widodo menunda pengang-katan dan pelantikan Komjen PolBudi Gunawan sebagai KepalaPolri. Setelah memberhentikanJenderal Pol Sutarman, Presidenmenugaskan Wakapolri KomjenPol Badrodin Haiti sebagai PltKapolri.

Pada saat keputusan itu diu-mumkan, Kapolri terpilih ada diIstana Merdeka. Namun BudiGunawan tidak diikutsertakandalam jumpa pers pengumumankeputusan itu. Jokowi didam-pingi Wapres Jusuf Kalla, Men-kopolhukam Tedjo Edy Pur-djiatno dan Mensesneg Prof DrPratikno.

Sutarman dan Badrodin jugaikut mendampingi. Sesudah jumpapers, dan Jokowi meninggalkan

Mengunci MulutWajahnya Datar

ruangan, Budi Gunawan mem-perlihatkan diri, menyalami Su-tarman dan Badrodin. Tak sepatahkatapun muncul dari mulut man-tan ajudan Presiden Megawati itu.

Sesudah itu Sutarman, Badro-din, dan Budi Gunawan pergiberpencar keluar kompleks Ista-na Merdeka. Budi memilih lewatjalan kecil di belakang MasjidIstana. Ia tak menghiraukansemua pertanyaan wartawankepadanya.

Ada seulas senyuman, namunselebihnya wajahnya datar. BudiGunawan pun langsung menujumobil jenis sedan berwarna hitamyang sudah menunggu dia. Tanpasepatah kata pun, dia mening-galkan Istana.

Bersambung ke Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11

Bersambung ke Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11Hal 11

PESERPESERPESERPESERPESERTTTTTAAAAA asrama beasiswa Program Pembinaan SumberDaya Manusia Strategis Nurul Fikri (PPSDMS NF) Regional3 Yogyakarta, baru saja mengadakan Anugerah VideoDokumenter Insan Mulia (Anonim). Ini merupakanrangkaian dua acara, yaitu donor darah, Minggu (11/1)pagi, di Masjid Kampus UGM; dan malam penganugerahanvideo dokumenter pahlawan yang dilaksanakan Minggu(11/1) malam, di Auditorium Fakultas Kedokteran UGM.

Malam penganugerahan video dokumenter pahlawan

RTISRTISRTISRTISRTIS peran LunaMaya (31) tak mautergesa-gesa

menikah. Ia mengakusedang asik menikmatihari-harinya bersama sangkekasih, Reino Barack.Luna tak mau menargetkankapan naik pelaminan. Iajuga tak menjawab denganpasti saat ditanya rencanamenikah.

“Enggak ada (target).Masa nikah ditargetin sih?Pilih pasangan hidup ajaditargetin,” katanya saatditemui tabloidnova.comdi acara peluncuranMagnum Mini Honey-

Tak TargetMenikahA

TRIBUNNEWS/ JEPRINA

GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

AKANAKANAKANAKANAKANPINDAHPINDAHPINDAHPINDAHPINDAH

RUMAH -RUMAH -RUMAH -RUMAH -RUMAH -Bripda

MuhammadTaufiq Hidayat

(depan,sebelah kiri

anggotaberkaus

bertuliskanpolisi), tengahmendapatkan

materi dariseniornya di

bawah guyuranhujan gerimis,

di MapoldaDIY. Foto

diambi,l Kamis(15/1). TRIBUN JOGJA/SANTO ARI

SLEMAN, TRIBUN - Peme-rintah Kabupatan (Pemkab)Sleman berencana memin-dahkan keluarga anggotaSatuan Sabhara Polda DIY,Bripda Muhammad TaufiqHidayat, ke tempat tinggalyang lebih layak. Sebab, kon-disi tempat tinggal keluargaTaufiq, yang merupakan be-kas kandang sapi, dinilaipemkab tidak layak huni.

Bupati Sleman, Sri Purno-mo mengatakan lokasi yangdipilih sebagai tempat tinggalbaru keluarga Brigda Taufikadalah rumah susun seder-hana sewa (Rusunawa) Jong-ke, di Desa Sendangadi, Mla-ti. Pemilihan lokasi tersebut,lantaran tempat tinggal lama

mereka berdekatan denganRusunawa Jongke.

“Mereka kan keluargamiskin yang harus dibantu.Karena tempat tinggalnyatidak layak, maka perlu diu-payakan untuk tempat ting-gal yang lebih layak,” pa-parnya, saat ditemui di kan-tor bupati Sleman, Jumat(16/1).

Menurutnya, rencana pe-mindahan tersebut merupa-kan tindak lanjut dari kepe-dulian pemerintah daerahterhadap warga miskin. Sela-in itu, hal ini dilakukan se-bagai upaya pengentasankemiskinan. “Tapi sebelum-

Page 2: Tribunjogja 17-01-2015

SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015Ekbis2

YOGYA, TRIBUN - OppoIndonesia dikabarkan akansegera melempar produksmartphone terbarunya, Op-po N3 ke pasaran. Produk inidisebut-sebut akan menjadipemuas dahaga pecinta selfiekarena dilengkapi kameraputar otomatis bersensor 16megapixel.

CEO Oppo Indonesia, JetLee, mengatakan, N3 akansegera hadir di Indonesiadalam waktu tidak terlalulama. Produk ini menjadibentuk inovasi termutakhirOppo ungtuk menjawab ke-butuhan pengguna ponseldalam berbagi foto melaluimedia sosial. Menurut Jet Lee,kalangan ini semakin mem-butuhkan ponsel dengankualitas kamera bisa menan-dingi kamera profesionalsemacam Digital Single LensRate (DSLR).

“Karena itu, OPPO terusberinovasi untuk menghasil-kan kamera berkualitas ter-baik untuk memanjakan kon-sumen,” Jumat (16/1).

Oppo kini sudah membu-ka masa pre-order atas smart-phone tersebut dalam pre-miere package N3 senilaiRp7.999.000. Paket ini sudahmencakup unit VOOC power

YOGYA, TRIBUN - HotelTentrem Yogyakarta kem-bali menghadirkan fasilitasterbarunya, Summer PalaceChinese Restaurant. Grandopening restoran bernuansaoriental ini dilakukan padaKamis (15/1) malam lalu.

Set menu dinner spesialdihadirkan pada 150 tamuundangan yang hadir padaprosesi pembukaan tersebut.Hidangan pembuka terdiriatas hot&cold old combinationyang berisi fried wanton, jellyfish, fried chicken, crab meatroll, serta mix fruit salad.Juga ada Fish Mauw Soupwith Enoki Mushroom.

Adapun hidangan uta-manya berupa lima menuandalan di restoran tersebut.Mulai dari Summer PalaceRoasted Duck, Pan FriedBeef Tenderloin, SteamedGaroupa Fish with MincedGarlic, Braised Sea Cucum-ber and Mushroom sertaDeep Fried Hong Kong No-odle.

Sedangkan untuk pe-nutup, disajikan CoconutPudding yang melengkapikeragaman rasa dari pem-

YOGYA, TRIBUN - Him-punan Swasta nasional Mi-nyak Bumi dan Gas (His-wana Migas) DIY memintapara pengusaha stasiunpengisian bahan bakarumum (SPBU) cermat meng-hitung ulang harga dan stokbahan bakar minyaknya.Hal ini menyusul adanyaperubahan harga dua ko-moditi itu yang secra resmidiumumkan Presiden JokoWidodo, Jumat (16/1).

Pemerintah mengumum-kan bahwa harga bahan ba-kar jenis Premium turundari Rp7.600 menjadi Rp-6.600 per liter. Sementarasolar yang sebelumnya se-harga Rp7.250 kini turunmenjadi Rp6.400 per liter.Demikian juga dengan gaselpiji 12 kilogram yang tu-run menjadi Rp129.000 pertabung.

Ketua Hiswana MigasDIY, Siswanto, mengatakan,kalkulasi ulang perlu dila-kukan para pengusaha SP-BU untuk meminimalkanrisiko kerugian akibat ada-nya penyesuaian harga. Te-rutama, bagi pengusahayang sudah melakukan de-livery order (DO) dan adapengiriman dari Pertamina.

Meski harga baru itubaru diberlakukan padaSenin (19/1) mendatang,bukan tidak mungkin adapengusaha yang sudah ter-

Oppo N3 Siap Puaskan Penggila Selfie● Kualitas Kamera Bisa Menandingi DSLR ● Harga Pre-Order Dibanderol Rp7.999.000

OIK YUSUF/KOMPAS.COMKAMERA SELFIEKAMERA SELFIEKAMERA SELFIEKAMERA SELFIEKAMERA SELFIE - Produk smartphone terbaru Oppo N3 yang segera diluncurkan di Tanah Air. Perangkat ini dilengkapi kameraputar otomatis berkapasitas 16 megapixel. Selama masa pre-order, Oppo membanderol N3 seharga Rp7.999.000.

bank 6.000 mAh, leather case,dan O-klik versi 2.0.

Oppo N3 mewarisi fiturkamera berputar seperti padaseri pendahulunya N1, tetapikali ini kameranya dapatberputar 206° secara otomatisdengan tambahan sebuahmotor elektrik. Sensor ka-meranya terbilang berspe-sifikasi cukup tinggi, yakniCMOS 16 megapixel dan di-lengkapi dual LED flash.

“Keseluruhan sistem ka-mera N3 telah disertifikasioleh Schneider Kreuznach,pengembang lensa ternamaasal Jerman. Dengan OPPON3, pengguna dapat me-

motret selfie yang lebih ber-kualitas dan memuaskan,”imbuh Jet Lee.

Menunjang performanya,OPPO N3 dilengkapi olehprosesor Quad core Qual-comm Snapdragon 801 2,3Ghz. Agar performa multi-tasking lancar, N3 dilengkapimemori sebesar 2GB. Inter-nalnya sendiri memiliki ka-pasitas 32GB yang dapatditambahkan hingga 128GB.

Jika kurang puas, N3 jugamendukung fitur USB OTG(On-the-go) untuk makinmemperbesar kapasitas pe-nyimpanan. OPPO menye-matkan sistem operasi bua-tannya, yaitu OPPO ColorOS2.0 yang berbasis android4.4.4 kitkat.

N3 memiliki penampanglayar seluar 5,5 inci denganresolusi Full HD 1920 x 1080dengan kerapatan 402 ppi.OPPO melengkapi perangkat inidengan kapasitas baterai sebesar3000 mAH yang cukup mem-buat N3 bertahan seharian.

Seperti smarphone pre-mium OPPO lainnya, N3 jugadilengkapi fitur pengisiandaya cepat VOOC Rapid Char-ge yang hanya membutuhkan30 menit untuk mendapatkan75% daya baterai. (ing)

Keselur Keselur Keselur Keselur Keseluruhanuhanuhanuhanuhansistem kamera N3sistem kamera N3sistem kamera N3sistem kamera N3sistem kamera N3

telah disertelah disertelah disertelah disertelah disertifikasi olehtifikasi olehtifikasi olehtifikasi olehtifikasi olehSchneider Kreuznach,Schneider Kreuznach,Schneider Kreuznach,Schneider Kreuznach,Schneider Kreuznach,

pengembang lensapengembang lensapengembang lensapengembang lensapengembang lensaasal Jerasal Jerasal Jerasal Jerasal Jerman. Denganman. Denganman. Denganman. Denganman. DenganOPPO N3, penggunaOPPO N3, penggunaOPPO N3, penggunaOPPO N3, penggunaOPPO N3, pengguna

dapat memotret selfiedapat memotret selfiedapat memotret selfiedapat memotret selfiedapat memotret selfieyang lebih berkualitasyang lebih berkualitasyang lebih berkualitasyang lebih berkualitasyang lebih berkualitasdan memuaskan. dan memuaskan. dan memuaskan. dan memuaskan. dan memuaskan.

JET LEEJET LEEJET LEEJET LEEJET LEECEO Oppo Indonesia

Pengusaha SPBU Hindari Kerugian Berlebih

SEMENTSEMENTSEMENTSEMENTSEMENTARA ARA ARA ARA ARA itu, menurut Humas Per taminaPemasaran Jateng-DIY, Roberth MV Dumatubun,tidak menjadi masalah jika ada pengusaha SPBUyang sudah melakukan DO dan penebusan stok BBMsebelumnya. Mengingat, harga terbaru ini baru akandiberlakukan pada Senin mendatang dan rentangwaktu penebusan yang berlaku adalah H-1.

“Sehingga tidak ada masalah untuk DO harga.Tinggal penyesuaian sistemnya saja di Pertaminadan perbankannya. Tentunya nanti akan ada win-winsolution antara SPBU dengan kami,” kata dia.

Dia menyebutkan bahwa penurunan hargapremiun juga disertai penurunan harga pertamax.Dengan demikian, selisih harga di antara keduanya

lanjur mendapatkan stokdari Pertamina belum lamaini dan kemudian terjadiperubahan harga. Sehing-ga, ada potensi kerugianyang harus mereka alamiakibat perbedaan antaraharga beli dan harga jual.

“Pengusaha harus pin-tar-pintar ngitung waktudan ketersediaan stok. Yasudah pasti ada kerugiannamun itu kan sudah resikousaha,” kata Siswanto saatdihubungi Tribun Jogja,Jumat (16/1).

Siswanto mengaku ti-dak bisa menyebutkan be-rapa nilai kerugian yangdialami pengusaha SPBUdengan adanya penurunanharga BBM bersubsidi ter-sebut. Pasalnya, tiap pe-ngusaha memiliki kemam-puan berbeda dalam me-nebus stok bahan bakar

dari Pertamina.Namun setidaknya, lan-

jut dia, celah dua hari pem-berlakukan harga dari pe-merintah sudah cukup tepatbagi pengusaha. Mereka jadipunya waktu untuk ber-hitung ulang dan tidak me-ngalami kerugian cukup fa-tal seperti yang pernah ter-jadi dalam perubahan hargabeberapa waktu silam.

“Rupanya pemerintahmendengarkan keluhan pa-ra pengusaha sehinggamemberi jarak dua hari se-belum harga baru diber-lakukan,” kata dia.

Meski harga premiumturun, pihaknya memre-diksi angka konsumsi per-tamax masih akan cukuptinggi. Pasalnya, setelahselisih harga antara kedua-nya masih cukup tipis, ki-saran Rp 2000 saja. Sehing-

ga, konsumen bakal lebihmemilih menggunakan per-tamax yang secara kualitaslebih bagus dari premium.

Data dari Pertamina areaDIY-Surakarta sebelumnyamencatat,angka konsumsipremium di DIY pada awal2015 mencapai 1.350 -1400KL perhari. Angka ini me-nurun setelah dari angka1.500 KL setelah harganyasempat naik beberapa wak-tu lalu.

Adapun untuk perta-max, dengan selisih hargayang tipis, angka konsum-sinya meningkat 4 kali lipatdibanding bulan sebelum-nya. Bila sebelum kenaikanharga premium, angka pe-nyaluran pertamax oleh De-pot Pertamina Rewulu se-besar 40 kiloliter (KL), saatini jumlahnya melonjak jadi160 KL perhari. (ing)

DO Tak Menjadi Masalahjuga masih tetap tipis sehingga masyarakat tetapbisa menjatuhkan pilihan pada pertamax yang secarakualitas jauh lebih baik dari premium.

“Konsumen saat ini adalah konsumen yang cerdas.Sehingga saat menggunakan per tamax dengankualitas lebih baik, mereka sudah terbiasa. Bukan soalharga tapi soal kualitas yang lebih baik,” tukasnya.

Adapun penurunan harga gas elpiji 12 kgmenurutnya akan mencegah adanya migrasikonsumen lebih banyak ke kemasan 3 kg alias tabungmelon. Diharapkan, mereka yang sebelumnya telahbermigrasi akan kembali menggunakan tabung nonsubsidi. Sehingga, program pemerintah dengan tabungmelon bisa tepat sasaran. (ing)(ing)(ing)(ing)(ing)

Summer Palace Tentrem TawarkanChinese Food Kualitas Wahid

buka hingga akhir hidanganset menu ini.

General Manager HotelTentrem Yogyakart, MeyNurnaningsih, mengata-kan, kehadiran Summer Pal-ace Restaurant ini akan me-ramaikan khasanah kulineryang ada di Yogyakarta.Harganya cukup bersaingserta kualitas makanan no-mor wahid yang diramukhusus oleh Chinese ChefSky Lee dari Malaysia.

“Selama Januari 2015ini, Summer Palace Restau-

rant meberi potongan harga25% bagi pengunjung,” katadia.

Public Relation ManagerHotel Tentrem, Nike Aristya,menyebutkan, pada pera-yaan Imlek, 18 Februarimendatang, Summer PalaceChinese Restaurant me-nyiapkan Gala Dinner. Ta-mu akan dihibur denganpenampilan spesial penya-nyi Mandarin dari Malay-sia, tarian kolosal, barong-sai hingga doorprize mena-rik. (ing)

Ninja H2 Tersisa 10 Unit

ISTOPENING - OPENING - OPENING - OPENING - OPENING - Suasana grand opening Summer Palace ChineseRestaurant di Hotel Tentrem, Kamis (15/1) malam lalu.

BOGOR, TRIBUN BOGOR, TRIBUN BOGOR, TRIBUN BOGOR, TRIBUN BOGOR, TRIBUN - Luar biasa minatmasyarakat Indonesia terhadap Kawa-saki H2. Meski baru diluncurkan Jumat(16/1) dengan harga fantastis Rp580juta on the road Jakar ta, ternyatapemesanan sudah masuk dan meng-habiskan separuh kuota.

Michael Chandra Tanadhi, DeputyHead Sales and Promotion PT KawasakiMotor Indonesia, mengungkap, bahwauntuk Indonesia, Kawasaki Heavy Indus-tries (KHI) hanya menjatah 20 unit pertahun. Artinya, sudah 10 unit sepedamotor bermesin supercharger 1.000ccitu terjual.

“Tinggal 10 unit lagi, kami yakinakan habis. Kalau ada pemesanan diluar 20 unit yang sudah dijatah, nantitinggal negosiasi kembali dengan KHI.Itu pun dilihat dari antreannya, karena

produksi untuk tipe ini sangat terbatasdan didistribusikan ke seluruh dunia,”kata Michael.

Dijelaskan, KHI memproduksi NinjaH2 cuma 15 unit dalam sehari. Semen-tara di dunia, di luar dugaan permintaancukup besar. Kuota paling banyak adalahJepang dengan jatah 500 unit setahun.

Suku CadangSuku CadangSuku CadangSuku CadangSuku CadangSoal kesiapan diler Kawasaki me-

nyervis konsumen H2, Michael me-ngatakan bahwa akan ada beberapaoutlet yang ditunjuk untuk menerimaservis dan menjamin ketersediaansuku cadang, terutama main dealer dikota-kota besar.

“Kami juga sudah siap dengan me-kanik yang terlatih menangani Kawa-saki H2. Jadi tidak ada masalah,” tukasMichael. (kcm)(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)

ISTMOMOMOMOMOTTTTTOR TEROR TEROR TEROR TEROR TERCEPCEPCEPCEPCEPAAAAAT - T - T - T - T - Kawasaki Ninja H2 seharga Rp580 juta yanglangsung terjual 10 unit saat peluncuran Jumat (16/1).

Page 3: Tribunjogja 17-01-2015

CMYK

Harga BarangSusah untukDiturunkan

Pemerintah akan Lakukan Operasi Pasar

Investasi Tak Boleh Gelap Mata

EKSEKUTIFAchdiarini Siwiwardhani - Investment Banking Director PT Sucorinvest Central Gani

ribun Finance

HALAMAN 3

SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

PERLU PERLU PERLU PERLU PERLU kecermatan dalam mena-nam dana pada sebuah produk in-vestasi. Achdiarini Siwiwardhani, In-vestment Banking Director, PTSucorinvest Central Gani, begitumenyadari prinsip tersebut, setelahpernah merasakan pahit dan manis-nya investasi.

Siwiwardhani mulai belajarinvestasi sejak masih duduk dibangku kuliah semester tujuh dijurusan akuntansi Universitas Indo-nesia. Kala itu, ia mengikuti kuliahpasar modal dan simulasi capitalgain.

Ia lantas mempraktikkan de-ngan patungan membeli sahambersama teman-temannya. “Dulubuka account trading saham tidaksemudah dan semurah sekarang,”tutur perempuan yang menyabetgelar magister dari Glasgow Cale-donian Universty, Skotlandia padatahun 1998 ini. Tapi, investasipertamanya itu tak lama dipegang.Ketika harganya sudah naik danmeraih cuan, saham pun dijual.

Siwiwardhani baru benar-benarserius berinvestasi setelah diabekerja dan berkeluarga sekitartahun 2000 lalu. Reksadana merupa-kan produk investasi pilihannya.Maklum, di tengah kesibukannya, iatak memiliki banyak waktu me-ngelola sendiri investasinya.

Siwiwardhani lebih menyukaireksadana yang agresif, yakni

reksadana saham karena mengi-nginkan imbal hasil tinggi. Ia jugapernah coba-coba membeli produkreksadana yang mengikuti indekssaham luar negeri. Tapi hasilnya takoptimal.

Selain reksadana, Siwiwardhanijuga berinvestasi tanah dan emas.Menurutnya, investasi tanah sangatmenguntungkan karena harganyaterus naik. Selain bisa dijual kembali,tanah juga bisa digunakan sebagaitempat tinggal anak-anaknya kelak.“Sebenarnya kalau berinvestasi emasataupun tanah merupakan tradisiturunan dari orangtua saya,” kata dia.

IIIIInvestasi nvestasi nvestasi nvestasi nvestasi BBBBBodongodongodongodongodongTak selamanya perjalanan inves-

tasi seseorang berjalan mulus.Sebelum bisa mengecap manisnyainvestasi, kadang kala ada pil pahityang harus ditelan.

Sekitar empat tahun lalu, Siwi-wardhani sempat tersandung inves-tasi bodong. Ia mendapatkan tawaraninvestasi pada sebuah proyek,dengan janji imbal hasil yangmenggiurkan.

Siwiwardhani langsung tertarikdan percaya, mengingat tawarantersebut datang dari temannyasendiri. Ia berpikir, tidak mungkinsang kawan mau menipu.

Awalnya, investasi tersebutmemang berjalan lancar dan mem-berikan imbal hasil yang menjan-jikan. Tapi tak lama, nasib inves-

tasinya tak jelas dan duit punmelayang.

Peristiwa itu memberikan pela-jaran berharga baginya. Ia memetiksatu pelajaran bahwa berinvestasitidak boleh gelap mata dan ber-modalkan percaya teman.

Sebelum memutuskan ber-investasi pada sebuah produk,sebaiknya lakukan riset yang cukup.“Perlu analisis mendalam, apalagijika menawarkan returnyang extraor-dinary,” jelas Siwiwardhani.

Investor harus cermat me-ngambil keputusan. Misalnya saatharga saham jatuh. Awalnya iaselalu bimbang apakah segeramenjual atau menahan. Namunlama-lama, ia menyadari jikamemiliki tujuan investasi jelas,fluktuasi harga saham jangkapendek tak terlalu merisaukan.“Untuk jangka panjang reksadanasaham masih menjanjikan walau-pun sewaktu-waktu harga sahambisa turun,” imbuhnya.

Siwiwardahani kini bisa menge-cap manisnya investasi. Bagi inves-tor pemula, ia memberikan be-berapa tip. Pertama, jangan menem-patkan uang dalam satu produkinvestasi saja. Kedua, pelajari profilproduk investasi dan perusahaanpenerbit. Ketiga, tidak boleh terlaluagresif dan mulailah berinvestasisejak masih muda. (dina mira(dina mira(dina mira(dina mira(dina mira-----yanti hutauruk)yanti hutauruk)yanti hutauruk)yanti hutauruk)yanti hutauruk)

HALAMAN HALAMAN HALAMAN HALAMAN HALAMAN ini hasil kerja sama Grup TGrup TGrup TGrup TGrup Tribun ribun ribun ribun ribun dan Grup KGrup KGrup KGrup KGrup Kontanontanontanontanontan, penerbit mediainvestasi, bisnis, dan ekonomi kelompok usaha Kompas Gramedia (KG). Jika Anda ingin

berlangganan dan mendapatkan informasi lebih luas, silakan menghubungi nomortelepon 021-536-53-100, email: [email protected] atau klik www.kontan.co.id

ME & MY PORTFOLIO5% Unitlink dan lain-lain50% Tanah & Emas30% Reksadana15% Deposito dolar AS

JAKARTA, TRIBUN - Kabarbaik di tengah polemik pemi-lihan calon Kapolri. PresidenJoko Widodo menurunkankembali harga bensin dariRp7.600 per liter menjadiRp6.600 per liter. Adapun so-lar dari Rp7.250 per literturun menjadi Rp6.400 per li-ter. Tak hanya itu, harga se-men pun ikut turun. Namun,harga baru ini baru berlakuSenin (19/1) nanti.

Presiden Jokowi berharap,pasca penurunan harga ben-sin dan solar, para pengu-saha dan distributor barangmenurunkan harga seiringpenurunan harga BBM. “Iniakan saya kejar agar hargaikut turun,” jelas Jokowi,Kamis (16/1)

Menteri Perdagangan Rah-mat Gobel, menambahkan,pemerintah akan menggelaroperasi pasar untuk menu-runkan harga barang. Agarefektif, pemerintah menggan-deng penegak hukum untukmenindak pedagang nakal.

Persoalannya, “ancam-an” Jokowi dan Rahmat be-lum tentu efektif. Harga ber-bagai barang kebutuhan po-kok sudah telanjur naik ter-dorong kenaikan harga BBMpada November 2014, dankini sulit turun lagi. Bahkan

harga ayam broiler, gula pasir,dan tepung terigu malahterus merangkak naik.

Direktur Salim Group,Franky Welirang, menga-takan, penurunan harga BBMtidak akan langsung membuatpengusaha menurunkan har-ga barang. Jika barang tersebutdibutuhkan di pasar sepertimakanan dan otomotif, me-nurut Franky, harganya sulitturun kendati bensin turun.“Jadi tidak dapat ditanyaapakah pengusaha akan me-nurunkan harga barangnya”ujar Franky.

Ketua Organisasi Ang-kutan Darat (Organda) Ja-karta, Safruan Sinungan,berjanji jika harga BBM turunlagi, Organda bersedia menye-suaikan tarif angkutan. “Ka-lau harga premium turunRp1.000 per liter, penurunantarif angkutan bisa Rp500,”katanya.

Dia beralasan, harga BBM

hanya memiliki porsi 20% dariseluruh faktor penentu tarifangkutan. Selain BBM, adajuga suku cadang, biaya ope-rasional, serta investasi.

MenyesuaikanKetua Umum Asosiasi

Pengusaha Indonesia (Apin-do) Haryadi Sukamdani, me-ngatakan, bila harga BBMturun, pengusaha bakal me-nyesuaikan. “Kalau mem-pertahankan harga tinggi,daya saing produknya akanrendah,” jelasnya.

Tapi, Haryadi menyata-kan Apindo tak bisa memaksapara anggotanya untuk sertamerta menurunkan harga jualproduknya. Pasalnya, BBMbukan satu-satunya faktorpenentu dalam pembentukanharga jual produk.

“Sulit menurunkan hargabarang yang telanjur naiktinggi. Sebab, struktur pasar diIndonesia sudah mengarah kemonopoli,” ujar Enny SriHartati, Direktur Institute forDevelopment of Economicsand Finance (Indef).

Alhasil, upaya menurun-kan harga barang harus jadifokus pemerintah. Buat tero-bosan baru, bukan sekadarmenaik-turunkan harga BBM.(agus triyono, handoyo, asepm, jane aprilyani)

Hobi Bagian dari InvestasiMEMBACA MEMBACA MEMBACA MEMBACA MEMBACA dan traveling merupakandua hal yang sangat digemari AchdiariniSiwiwardhani. Kendati tidak menghasil-kan uang, baginya kedua aktivitastersebut merupakan bagian dari investasi.

Dengan membaca dan traveling, ia bisamemperkaya wawasan atau belajarbanyak hal tentang kehidupan.

Melalui traveling, dunia yangluas akan terasa kecil dan terjang-kau. Sebab, dengan mengunjungiberbagai tempat serta melihatberagam budaya bisa mem-

perluas pola pikir dan men-dewasakan diri. “Traveling ituibarat mencari pelajaran hi-dup,” ujar perempuan yangsangat menyukai Pulau Bali ini.

Siwiwardhani sudah me-nginjakkan kaki di banyak

tempat di berbagaibenua kecuali Afri-ka. Dari jalan-ja-lan, ia banyak bela-jar tentang sejarahdan kebudayaan

dan menyadari betapa besar karya-karyaciptaan Tuhan.

Satu hal yang bisa dipetik, walaupunmanusia berbeda budaya, warna kulitdan bahasa tapi pada intinya harapandan keinginan semua orang relatif sama.“Orang-orang di luar sana sama sepertikita, menginginkan keluarga bahagia,menginginkan anak-anak mereka lebihsukses,” kata dia.

Sementara lewat membaca, Siwi-wardhani bisa memperdalam ilmu yangbisa ia terapkan dalam kehidupan ataupekerjaan. Menurutnya membaca akanmembuat imajinasi kita berkembang, Halitu tidak bisa kita peroleh hanya denganmendengar dan melihat. (ktn)(ktn)(ktn)(ktn)(ktn)

Sulit menurunkanSulit menurunkanSulit menurunkanSulit menurunkanSulit menurunkanharga barang yangharga barang yangharga barang yangharga barang yangharga barang yang

telanjur naik tinggi.telanjur naik tinggi.telanjur naik tinggi.telanjur naik tinggi.telanjur naik tinggi.Sebab, strukturSebab, strukturSebab, strukturSebab, strukturSebab, struktur

pasar di Indonesiapasar di Indonesiapasar di Indonesiapasar di Indonesiapasar di Indonesiasudah mengarah kesudah mengarah kesudah mengarah kesudah mengarah kesudah mengarah ke

monopoli.monopoli.monopoli.monopoli.monopoli.

DOK.PRI

Page 4: Tribunjogja 17-01-2015

PEMIMPIN UMUM: PEMIMPINREDAKSI/PENANGGUNG JAWAB:

MANAJER PRODUKSI:MANAJER LIPUTAN:

STAF REDAKSI:

ASISTEN EDITOR:

REPORTER:

PEWARTA FOTO:SLEMAN:Angga Purnama,

GUNUNGKIDUL:KULONPROGO: BANTUL: MAGELANG:

KLATEN: PURWOREJO:TATA WAJAH & GRAFIS:

IT: SEKRETARIATREDAKSI: BIRO JAKARTA:

(Kepala) (Wakil)

PENERBIT: KOMISARIS UTAMA:DIREKTUR: PEMIMPIN PERUSAHAAN: WAKILPEMIMPIN PERUSAHAAN:

MANAJER KEUANGAN: MANAJERPSDM/UMUM: MANAJER SIRKULASI:MANAJER PERCETAKAN: ALAMAT REDAKSI/BISNIS:

TELEPON dan FAKS:EMAIL: WEBSITE: ALAMATPERCETAKAN:REKENING:

TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: DISPLAYBW: DISPLAY FC: IKLAN KOLOM:

IKLAN KELUARGA: IKLAN BARIS:ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN

Herman DarmoSetya

Krisna Sumargo

Herman Darmo,Sunarko, Setya Krisna Sumargo, JuniantoSetyadi, Baskoro Muncar, Agus WahyuTriwibowo, Ibnu Taufik Juwariyanto, ,

Iwan Apriansyah

Mona KriesdinarIwan Al

Khasni, Gaya Lutfiyanti, Susilo Wahid Nugroho,Yudha Kristiawan, Riezky Andhika Pradana,Victor Mahrizal, , Dwi

Nourma Handito, Pristiqa Ayun Wirastami,Bramastyo

Adhy, Hasan Sakri Ghozali, Hendra KrisdiantoSanto Ari Handoko, Hari Susmayanti

Yoseph Hary WibowoAgung Ismiyanto, Padhang Pranoto Rento AriNugroho SuluhPrasetyo Aji Pamungkas, NugrohoSaputro, Afifudin, Lendra Erdiansyah, Bayu Rusbianto, MuhammadFauziarakhman, Tutus Fajar Mahargiyanto, Yusuf Haryanta, Yoga Hersogama

Benny Ma’il bin Izmail, Arif Purnomo, Fembri NugrohoBernadette Harminingrum Aprilia Dewi Jalan

Palmerah Selatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021)5495360: Febby Mahendra Putra , Domuara Ambarita , AgungBudi Santosa, Johnson Simanjuntak, Choirul Arifin, FX Ismanto, RahmatHidayat, Antonius Bramantoro, Yulis Sulistyawan, Hendra Gunawan, BianHarnansa, Sugiarto, HasanudinAco, Budi Prasetyo, Murjani, Yoni Iskandar

PT Media Tribun Yogya Herman DarmoSentrijanto Agus Nugroho

Rosa Dharmasari ShintaIndahayati Himawan Tri Rahmadi H

Maharani K Negara Edi UtamaSupriyono Jalan

Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, (0274) 564061,[email protected] www.tribunjogja.com,

Jalan Ring Road Barat Km 8 Yogyakarta, Trihanggo, Sleman.Bank BCA Cab, Sudirman, A/N. PT Media Tribun Yogya:

0373010500, Rp. 100.000/mmk,Rp. 22.500/mmk, Rp.40.000/mmk, Rp.

10.000/mmk, Rp. 10.000/mmk, Rp.5.500/mmk.

Junianto SetyadiSulistiono

JokoWidiyarso,Hendy Kurniawan,Ikrob Didik Irawan,RinaEviana Dewi,Obed Doni Ardianto, Theresia Andayani,

Singgih Wahyu Nugraha,Muchamad Fatoni, M Nur Huda, Hamim Thohari

Obed Doni ArdiantoSiti Ariyanti

Ekasanti Anugraheni

MANAJER IKLAN:

Hukuman Mati DiharapkanMemberi Efek Jera

, , 566103, 623733, [email protected], 512257, 588002 (0274) 887494Denpom IV/2 Yogyakarta RSU Bethesda Lempuyangwangi, RS Condong Catur,

RSPAU dr. S. Hardjolukito ,, 444562

Mengurus GantiKepemilikan BPKB

4 hotline public service SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

HALO Tribun, saya ingin meng-ganti nama dalam BPKB kenda-raan menjadi milik saya. Apa sajayang disiapkan?

+6281327720xxx

UNTUK pengurusan BPKBganti pemilik, berikut per-syaratannya:1. Mengisi formulir permo-

honan2. Melampirkan tanda bukti

identitas dan domisili bagiBadan Hukum

3. Melampirkan fotokopi aktapendirian bagi badan hu-kum

4. BPKB asli5. STNK asli6. Hasil pemeriksaan cek fisik

kendaraan (gya)

Sie BPKB SubditregidentDitlantas Polda DIY

TRIBUN, mohon diterbitkan jadwal Simlinguntuk wilayah Sleman. Terima kasih.

+6285228346xxx

DIREKTORAT Lalu Lintas KepolisianNegara Republik Indonesia DIY selamabulan Januari ini kembali menyelenggarakanGiat Bus SIM Keliling. Bus Keliling Ditlantasdan Bus Keliling Polresta Yogyakarta kem-bali dikerahkan di beberapa lokasi untukmelayani masyarakat dari pukul 09.00 hingga12.00. Berikut waktu dan lokasi bus SIMkeliling:Sabtu (17/1) : Depan Pos Teteg Ma-

lioboro (pukul 19.00 -21.00)

Minggu (18/1) : Bundaran Filsafat UGM(pukul 09.00 - 12.00)

SELAMAT Siang Tribun Yth. Saya mau tanya, apasaja yang harus disiapkan untuk memproses jualbeli tanah yang bersertifikat?

+6281228977xxx

UNTUK proses jual beli atas tanah bersertifikat,berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan:a. Pengecekan sertifikat oleh PPAT di Kantor

Pertanahan dengan biaya Rp 50 ribu persertifikat

b. Membayar pajak Penjual SSP: 5% x NTc. Membayar pajak pembeli (BPHTB/SSB): 5%

x (NT-NJTKP)d. Pembuatan akta jual beli oleh PPAT yang

dihadiri penjual dan pembeli dengandisaksikan dua orang saksi

e. Membayar honor PPAT maksimal 1% xharga transaksi

f. Pendaftaran pencatatan peralihan hak daripenjual ke pembeli di Kantor Pertanahanyang mencakup:

Formulir permohonan yang sudah diisi danditandatangani di atas materai cukup

Membayar biaya pencatatan peralihan hakdi Kantor Pertanahan =

SALAM SALAM SALAM SALAM SALAM Tribun, saya mau tanya,apasyarat-syarat untuk membuat Kartu Ke-luarga/C1 sendiri. Saya baru menikahempat bulan. Terima kasih Tribun.

+6281389033xxx+6281389033xxx+6281389033xxx+6281389033xxx+6281389033xxx

BERIKUT BERIKUT BERIKUT BERIKUT BERIKUT syarat-syarat untukmengurus pengurusan Kartu Keluar-ga (KK) baru:a. Pengantar RT/RWb. Formulir permohonan KKc. Izin tinggal tetap bagi orang asingd. Fotokopi buku nikah/akta perka-

winan (bagi yang sudha menikah)e. Formulir permohonan pindah

(bagi yang pindah antar dalamsatu kelurahan)

TRIBUNTRIBUNTRIBUNTRIBUNTRIBUN, saya mau tanya, berapa lama masa dihentikan sementaraBPJS jika tidak bayar asuransi? Terima kasih Tribun, semoga jaya selalu.

+6289508269xxx+6289508269xxx+6289508269xxx+6289508269xxx+6289508269xxx

SESUAI SESUAI SESUAI SESUAI SESUAI dengan Peraturan Presiden Nomor 111 tahun 2013 disebutkanbahwa bagi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) dalam hal keterlambatanpembayaran iuran jaminan kesehatan lebih dari 3 (tiga) bulan. Penjaminandapat dihentikan sementara dan dikenakan denda keterlambatan sebesar2%. Bagi Peserta Bukan Penerima Upah (Peserta perorangan) dalam halketerlambatan pembayaran iuran jaminan kesehatan lebih dari enam bulan,penjaminan dapat dihentikan sementara dan dikenakan denda keterlambatansebesar 2%. (gya)(gya)(gya)(gya)(gya)

BPBPBPBPBPJS KJS KJS KJS KJS Kesehatan Yesehatan Yesehatan Yesehatan Yesehatan Yogyogyogyogyogyakakakakakararararar tatatatata

Jadwal Sim Keliling Minggu IniSenin (19/1) : Kecamatan Gamping

dan GembiralokaSelasa (20/1) : Polsek Srandakan dan

GembiralokaRabu (21/1) : Kecamatan Ngemplak,

Purawisata dan PasarKranggan Galur

Kamis (22/1) : Polsek Sanden dan Pol-sek Jetis

Jumat (23/1) : PurawisataSabtu (24/1) : Depan Pos Teteg Malio-

boro (pukul 19.00 - 21.00)Berikut persyaratan yang harus diser-

takan:1. KTP asli dan fotokopinya2. SIM asli dan fotokopinya (gya)

Ditlantas Polda DIY

Persyaratan Jual Beli Tanah Bersertifikat1% x ZNT x luas tanah m2 + Rp 50.000Keterangan:BPHTB: Bea Perolehan Hak atas Tanah dan

BangunanNT: Nilai TransaksiNJTKP: Nilai Jual Tidak Kena PajakZNT: Zone Nilai Tanah Surat kuasa bila dikuasakan Akta jual beli dari PPAT Fotokopi KTP dan para pihak penjual-

pembeli dan/atau kuasanya Izin pemindahan hak apabila di dalam

sertifikat/keputusannya dicantumkantanda yang menyatakan bahwa hak tersebuthanya boleh dipindah tangankan jika telahdiperoleh izin dari instansi yang berwenang

Fotokopi SPPT PBB tahun berjalan yang telahdicocokkan dengan aslinya oleh petugasloket, penyerahan bukti SSB (BPHTB) danSSP

Proses pencatatan peralihan hak di KantorPertanahan paling lama lima hari selesai(gya)

Badan Pertanahan Nasional (BPN) DIY

Cara Membuat KK Baruf. Surat keterangan pindah datang

(bagi penduduk datang)g. Surat keterangan datang dari luar

negeri yang baru pindah dandatang dari luar negeriTata cara pengurusan KK baru:

1. Pemohon datang ke KantorKelurahan setempat untuk m-enyerahkan persyaratan danmengisi formulir permohonan

2. Berkas-berkas dibawa ke keca-matan untuk kemudian dilaku-kan proses penerbitan KK (gya)(gya)(gya)(gya)(gya)

Dinas Kependudukan danDinas Kependudukan danDinas Kependudukan danDinas Kependudukan danDinas Kependudukan danPencatatan Sipil (DisdukPencatatan Sipil (DisdukPencatatan Sipil (DisdukPencatatan Sipil (DisdukPencatatan Sipil (Disduk-----

capil) Kcapil) Kcapil) Kcapil) Kcapil) Kooooota Yta Yta Yta Yta Yogyogyogyogyogyakakakakakararararartatatatata

TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHYRRRRRUSAK TUSAK TUSAK TUSAK TUSAK TOOOOOTTTTTAL AL AL AL AL - Anak-anak bermain di boks telepon umum yang kondisinya memprihatinkan di Mantrigawen, Yogyakarta, Jumat (16/1). Kerusakan teleponumum tersebut akibat ulah pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab.

Denda KeterlambatanPembayaran Iuran BPJS

HUKUMAN HUKUMAN HUKUMAN HUKUMAN HUKUMAN mati bagt terpidana kasus narkoba akhirnyaakan dijalankan pada Minggu besok (18/1/2014). Inimerupakan bagian dari komitmen pemerintahan JokoWidodo-Jusuf Kalla yang tidak akan berkompromi dengankejahatan narkoba. Perlu keteguhan hati untuk menjalankanhukuman mati. Namun ketika keputusan sudah diambilmaka langkah mundur juga hanya memperlihatkankelemahan, apalagi secara hukum semua unsur sudahterpenuhi.

Eksekusi mati ini bukan yang terakhir namun barupermulaan karena akan ada gelombang berikutnya. Untukgelombang pertama, lima diantara enam terpidana itu adalahwarga negara asing. Mereka yang akan menghadapi regutembak adalah Ang Kiem Soei alias Kim Ho alias Ance Thahiralias Tommi Wijaya, laki-laki 62 tahun, warga negara Belanda;Rani Andriani alias Melisa Aprilia, perempuan, warga negaraIndonesia, Cianjur, Jawa Barat; Namaona Denis, laki-laki 48tahun, warga negara Malawi; Marcho Archer Cardoso Moreira,laki-laki 53 tahun, warga negara Brasil; Daniel Enemuo aliasDiarrssaouba, laki-laki 38 tahun, warga negara Nigeria; TranThi Bich Hanh alias Tran Dinh Hoang, perempuan 37 tahun,warga negara Vietnam.

Dari jumlah yang akan dieksekusi itu kita bisamendapatkan gambaran bahwa Indonesia adalah surga bagipasar narkoba sehingga tidak heran warga negara asingberusaha masuk menjadi pemasok. Dengan keuntunganyang berlimpah, mereka rela melawan maut. Mungkin bagiwarga negara asing yang berniat bisnis narkoba, Indonesiaadalah negara yang cukup ramah untuk kejahatan narkoba.Dalam arti, mereka yang tertangkap karena menyelundupkannarkoba hanya mendapatkan hukuman ringan. Dalambeberapa kasus hal itu memang mendekati kebenaran. Pihakaparat sudah sering menangkap pada bandar narkobanamun hanya dihukum ringan, dan yang dihukum mati punpada akhirnya mendapatkan grasi.

Ini berbeda misalnya dengan negara tetangga sepertiSingapura, dan Malaysia yang sangat keras dalammenghukum para penjahat narkoba. Dua negara itu secarakonsisten menerapkan hukuman mati bagi pengedarnarkoba dalam rentang waktu yang sangat lama. Padaakhirnya langkah Singapura maupun Malaysia membuatmereka yang mau macam-macam berpikir seribu kali.

Kita mengharapkan hukuman keras bagi penjahatnarkoba dilakukan secara konsisten dan berkesinambungan,bukan sekedar -- dalam istilah Jawa -- anget-anget tai ayam.Maksudnya adalah kali ini dilakukan eksekusi enam orangsecara serentak, namun eksekusi berikutnya dilakukandalam jangka waktu yang sangat lama. Kalau ini terjadi makaefek jera yang ditimbulkan sulit terwujud karena orang sudahlupa. Kalaupun menciptakan efek itu hanya sesaat saja.

Lain halnya kalau dilakukan secara konsisten maka dibenak orang akan menancap pemahaman bahwa Indonesiamemang tidak kenal kompromi terhadap para penjahatnarkoba. Efek selanjutnya adalah terputusnya rantai pasokannarkoba di negara kita. Bagaimanapun, narkoba bersifatmerusak dan penerapan hukuman yang keras adalah patutuntuk diapresiasi. (***)(***)(***)(***)(***)

Page 5: Tribunjogja 17-01-2015

CMYK

SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

HALAMAN 5

Layanan BPJSBawa Korban RS Hidayatullah Pungut Biaya Persalinan

Sleman Bantul

Gawat Darutar TakPerlu Rujukan

KEPKEPKEPKEPKEPALA ALA ALA ALA ALA Operasional BPJS Bantul,Sutarji menjelaskan, sebenarnyapasien gawat darurat termasukmelahirkan tidak perlu menggu-nakan rujukan dari Faskes 1.Pasien juga dapat memilih RSmanapun yang terdekat denganrumahnya.

Bila sudah masuk Unit GawatDarurat (UGD), maka pasien dapat

ditanggung BPJS. “Kalau memangdarurat, tidak perlu rujukan. Pasienbisa memilih RS yang terdekat,”ungkap Sutarji.

Ia berharap masyarakat segerakonfirmasi ke BPJS bila mengalamikendala saat berobat. Dengandemikian, Sutarji dapat segeramenyelesaikan permasalahan yangterjadi. (say)(say)(say)(say)(say)

Paket Sabu Masuk Lapas PakemSLEMAN, TRIBUN - Lem-baga Pemasyarakatan (La-pas) Narkotika Kelas IIAPakem kembali menjadi sasa-ran penyelundupan narko-ba. Kepala Satuan NarkobaPolres Sleman, AKP Ang-gaito Hadi Prabowo menga-takan dari keterangan petu-gas Lapas Pakem, paket sa-bu 4,1 gram itu ditemukandalam sebuah bungkus ro-kok bekas yang tergeletak diruang tunggu lapas.

Saat petugas lapas akanmembersihkan ruang tung-gu mencurigai adanya se-buah bungkus rokok yangtergeletak begitu saja di bela-kang kursi. “Setelah dipe-riksa, ternyata di dalamnyaada paket sabu yang di-gulung dalam plastik klip.Oleh petugas lapas, temuanini diteruskan kepada PolresSleman,” katanya saat di-temui di Polres Sleman,Jumat (16/1).

Menurutnya belum adakepastian siapa pembawapaket itu ke hingga masuk kedalam ruang tunggu lapas.Pasalnya, selama kunju-ngan hari Kamis petugaslapas tidak menemukan pe-ngunjung yang mencuri-gakan.

“Saat ini sedang kamidalami modusnya, apakahtertinggal atau sengaja di-buang untuk menghindaripetugas. Hingga saat inikami belum mengetahui sia-pa pelakunya,” ungkapnya.

Angga juga mengatakanmodus tersebut merupakanhal baru dibandingkan de-ngan upaya penyelundupanyang berhasil digagalkansebelumnya. Pasalnya, jikapetugas tidak cermat, pakettersebut tidak akan diketahuilantaran dikira sampah.

“Mungkin saja memangsengaja dijadikan sampahagar dibersihkan petugasdan dibuang di tempatsampah lapas. Kemudianoleh pemesannya diambil ditempat sampah. Namunsegala kemungkinan dapatterjadi, kami tidak inginberspekulasi terlebih da-hulu,” paparnya.

Kapolres Sleman, AKBPFaried Zulkarnaen menga-takan atas temuan ini pihak-nya akan melakukan penye-lidikan secara mendalam.Termasuk memastikan adatidaknya keterlibatan orangdalam, terlebih hingga saatini pelaku masih gelap. (ang)

Pengguna SG Bakal Kena SanksiBANTUL BANTUL BANTUL BANTUL BANTUL - Tidak sedikit tambak udang di pesisirselatan Kabupaten Bantul menempati lahan Sul-tan Ground (SG). Dengan dalih sudah memakaisecara turun temurun, para petambak lantasmemanfaatkan untuk kepentingan dirinyasendiri tanpa mengindahkan peraturanpemerintah.

Banyaknya warga yang menggunakan lahanSG tanpa izin menyebabkan DIY berinisiatifmenyusun Peraturan Daerah (Perda)Keistimewaan Pertanahan. Perda itu untukmengatur penggunaan lahan SG yang tidak

sebagaimana mestinya.Pengguna SG yang tidak memiliki izin akan

dikenai sanksi baik itu berupa denda maupunsangksi lain. “Nanti Keraton NgayogyakartaHadiningrat dan Paku Alam akan menjadisubjek. Akan terbit sertifikat tanah atas mereka,”papar Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan(DKP) DIY, Andung Prihadi usai mengadakanpertemuan dengan DPRD Bantul, Jumat (16/1).

Menurut Andung, Perda tersebut akandibuat tahun ini karena telah dibentuk panitiakhusus (Pansus). Perda Keistimewaan tanah

nantinya akan mengatur penggunaan lahan SGsecara lebih ketat.

Terpisah Kepala Badan PerencanaanPembangunan Daerah (Bappeda) Bantul, TriSaktiyana menuturkan, total lahan untukrelokasi tambak maksimal 50 hektare. 40hektare di antaranya digunakan untuk kolamdan 10 hektare sisanya untuk kepentingan lainseperti pembuangan limbah. Menurut Tri,pihaknya memiliki keinginan untuk membuatkawasan vaname (udang) di sekitar tambak.(say)(say)(say)(say)(say)

BANTUL, TRIBUN - Seoranganggota Dewan PerwakilanRakyat Daerah (DPRD) Ban-tul sempat dibikin bingungdengan sistem Badan Penye-lenggara Jaminan Sosial(BPJS) saat melahirkan anakpertamanya di RS Hida-yatullah Yogyakarta. Hampirsaja ia membayar biaya per-salinan sekaligus perawatansebesar Rp 6 juta meskipunsudah menggunakan BPJS.

Ini menimpa Nurlaili Ma-harani, anggota DPRD Bantuldari fraksi PKB. Ia masuk RSpada tanggal 15 Desember2014. Saat itu, ia belum me-ngalami kontraksi karenamemang butuh untuk dipacu.

Rani, sapaan akrabnyamelahirkan anak pertamapada tanggal 16 Desember2014. Ia lalu pulang dari RSpada tanggal 20 Desember

2015 dan habis sekitar Rp 6juta.

Rp 4 juta di antaranyadikatakan sudah ditanggungBPJS. Namun belum lama ini,ia justru mendapat telepondari pihak RS yang mem-beritahukan bahwa BPJS tidakdapat digunakan karena tidakada rujukan dari RSUDPanembahan Senopati.

Setelah mencoba mintasurat rujukan ke RSUD, ru-panya RS kembali meneleponbahwa BPJS tak dapat digu-nakan karena surat rujukan

dari Faskes 1 hilang. “Padahalsudah saya kumpulkan.Melahirkan termasuk emer-gency sehingga bisa di RSmanapun,” kata Rani, Jumat(16/1).

Hampir pada saat yangbersamaan, ada lima oranglainnya yang juga mengalamimasalah dengan surat ruju-kan. Ia menduga ada tujuantertentu yang hendak dipe-roleh RS dengan modus ter-sebut.

“RSUD juga belum mem-beri rujukan. Seperti beratgitu,” ujarnya.

Saat dikonfirmasi soal ini,penanggung jawab RS Hida-yatullah untuk BPJS, IndiyahNatalina mengungkapkan,kasus yang menimpa Ranimurni kesalahan bidan ka-rena menghilangkan suratrujukan dari Faskes 1. Begitupula dengan lima orang lainyang mengalami kasus seru-pa, murni hanya kesalahanteknis.

Namun saat ini, perma-salahan tersebut sudah beres.Terkait dengan masalah ruju-kan dari RSUD PanembahanSenopati, itu hanya terkaitdengan regionalisasi BPJS.

“Pasien kan dari Bantul,jadi kalau ke RS di wilayahlain, memang harus ada ruju-kan dari RS tertinggi daerahasal. Sekarang sudah selesaiitu,” aku Indiyah. (say)

Padahal sudahPadahal sudahPadahal sudahPadahal sudahPadahal sudahsaya kumpulkan.saya kumpulkan.saya kumpulkan.saya kumpulkan.saya kumpulkan.

MelahirkanMelahirkanMelahirkanMelahirkanMelahirkantermasuk emergencytermasuk emergencytermasuk emergencytermasuk emergencytermasuk emergencysehingga bisa di RSsehingga bisa di RSsehingga bisa di RSsehingga bisa di RSsehingga bisa di RS

manapunmanapunmanapunmanapunmanapun

Page 6: Tribunjogja 17-01-2015

6 gunungkidul-kulonprogo SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Patok Bandara Gagal Terpasang Peralatan Lapangan Tak Terhubung ke BPN PusatKULONPROGO,TRIBUN -Pemasangan patok bandarabaru di Kulonprogo yang di-rencanakan dilakukan Jumat(16/1), kembali gagal lagi. Timyang sudah turun lapangan diwilayah Glagah membawasejumlah peralatan terpaksakembali ke balai desa setempat.

Gagalnya pemasanganpatok lanjutan tersebut lan-taran perangkat GPS Geodetikpengukur yang berfungsi un-tuk menentukan koordinat dilapangan tidak terkoneksidengan server di BPN pusat.Praktis, untuk menentukantitik lokasi yang akan dipasangpatok tidak bisa dilakukan.

Anggota Tim PercepatanPembangunan Bandara Baru(P2B2), Bambang Eko, ditemuidi Balai Desa Glagah me-nyatakan, setelah pada Kamislalu dipasang 15 patok, Jumatini rencananya dilanjutkandengan target jumlah yangsama. Namun kendala berupakesiapan alat tersebut tidakbisa dihindari.

Sebenarnya tim sejak pagisudah bersiap, lengkap de-ngan peralatannya. Selain timdari Angkasa Pura, puluhanpersonel polisi juga di lokasimenjaga keamanan. Petugassaat berada di lapangan awal-nya sempat menduga terjadi

eror pada alat GPS Geodetik.“Setidaknya satu jam ka-

mi mencoba, kok tidak terhu-bung. Akhirnya konfirmasi kepusat, ternyata ada perbaikanserver di BPN pusat,” kataBambang, Jumat (16/1).

Server yang mengonek-sikan perangkat GPS pengu-kur tersebut, menurutnya,ternyata masih dalam per-baikan. Namun, pihaknyatidak dapat memastikan akanselesai kapan.

“Kelanjutannya nungguBPN kapan siap. Yang jelassekarang masih tersisa 28patok yang harus dipasang disisi utara,” lanjutnya.

Gagalnya pemasanganpatok lanjutan kemarin me-mang berbeda dari kejadianpada Oktober 2014 lalu. Jikadulu digagalkan warga yangmenolak bandara, kini ke-gagalan pemasangan patokkarena ketidaksiapan pe-rangkatnya. Kali ini, pema-sangan lebih kurang seba-

nyak 43 patok.Sebanyak 15 patok dipa-

sang Kamis lalu, 15 lainnyadirencanakan Jumat namungagal. Jika semula tim meren-

canakan penyelesaian pema-sangan patok pada Sabtu,kini dipastikan prosesnyaakan molor.

Bambang menjelaskan,pemasangan patok kali initerlebih untuk memudahkanpendataan awal. Prinsipnya,warga semula meminta agardapat mengetahui wilayaharea rencana bandara. “Nantipatok akan dirapatkan lagi biarjelas per bidangnya,” ujarBambang. (ose)

Kelanjutannya nunggu BPN kapan siap.Kelanjutannya nunggu BPN kapan siap.Kelanjutannya nunggu BPN kapan siap.Kelanjutannya nunggu BPN kapan siap.Kelanjutannya nunggu BPN kapan siap.YYYYYang jelas sekang jelas sekang jelas sekang jelas sekang jelas sekarang masih tarang masih tarang masih tarang masih tarang masih tererererersisa 28 patsisa 28 patsisa 28 patsisa 28 patsisa 28 patokokokokok

yang harus dipasang di sisi utara yang harus dipasang di sisi utara yang harus dipasang di sisi utara yang harus dipasang di sisi utara yang harus dipasang di sisi utara

BAMBANG EKOAnggota Tim P2B2

Berkas Tokoh WTTMasuk Kejaksaan

KULONPROGO,TRIBUN - KULONPROGO,TRIBUN - KULONPROGO,TRIBUN - KULONPROGO,TRIBUN - KULONPROGO,TRIBUN - PenyidikSatreskrim Polres Kulonprogo telahmelimpahkan berkas perkara kasuspenyegelan dan perusakan BalaiDesa Glagah, yang melibatkan tokohWahana Tri Tunggal (WTT), Sarijo cs,ke Kejaksaan Negeri Wates, Jumat(16/1).

Pelimpahan tersebut baru meru-pakan tahap pertama. Selanjutnya,jaksa peneliti masih akan melakukanpemeriksaan kelengkapan berkas.

“Setidaknya sampai tujuh hari kedepan kami sudah harus menen-tukan sikap, apakah berkas lengkapatau perlu tambahan lagi,” ujar KajariWates, Saring, Jumat (16/1).

Kasus yang menyeret tokoh WTTtersebut berawal dari aksi penolakanrencana pembangunan bandara barudi wilayah Temon pada September2014. Warga WTT melakukan aksidemo di Balai Desa Glagah. Saat ituterjadi penyegelan balai desa.

Polisi kemudian mengusut kasus

itu atas laporan Camat Temon JokoPrasetyo bersama dua staf kecama-tan, Sumarno dan Sartono, danKepala Desa Glagah, Agus Parmono.Berdasarkan laporan itu, polisimemanggil beberapa warga WTT.

Beberapa tokoh WTT, seorang diantaranya Sarijo ditetapkan menjaditersangka dengan pasal 160 KUHPkarena diduga mengasut wargahingga terjadi penyegelan. Berda-sarkan berkas yang dilimpahkan,penyidik menyebut Sarijo membakarsemangat warga WTT untuk mela-kukan penyegelan.

Warga WTT lainnya yang jugamenjadi tersangka adalah Wasiyo, TriMarsudi, Wakidi alias Wajib. Merekadisangka dengan pasal 170 KUHP atasperusakan dan penyegelan balaidesa. “Sebelumnya kami juga telahmenerima SPDP dan mengikutiperkembangan penyidikannya,”imbuh Kasi intel Kejari Wates, AriefMuda Darmanta. (ose)(ose)(ose)(ose)(ose)

Angkasa Pura PerluasApron Bandara Adisutjipto

PT ANGKASA PURA I PT ANGKASA PURA I PT ANGKASA PURA I PT ANGKASA PURA I PT ANGKASA PURA I berencana memperluas apronatau tempat parkir pesawat yang ada di BandaraInternasional Adisutjipto. Pasalnya, kondisi apron yangada saat ini kurang memadai dengan kebutuhan lalu-lintaspesawat.

General Affair and Communication Head Section PTAngkasa Pura I Bandara Adisutjipto Yogyakarta, EdwinWibowo mengatakan, kapasitas apron yang ada saat inihanya dapat menampung delapan pesawat saja. Padahallalu-lintas pesawat di bandara ini sangat padat, sehinggadiperlukan tambahan kapasitas.

“Kondisi ini jelas kurang memadai. Sehingga solusinyadengan perluasan apron dan terminal agar tidak terjadioverload,” ungkapnya, Jumat (16/1).

Menurutnya selain lantaran kondisi bandara sekarangsudah melebihi kapasitas, penambahan apron dan termi-nal ini juga untuk meningkatkan pelayanan. Sehinggadiharapkan tidak keterlambatan dapat ditekan.

“Pembangunan apron baru itu juga untuk mengurangiketerlambatan atau waktu holding pesawat baik di udaramaupun di darat. Apron itu, bisa mengurangi waktu hold-ing pesawat baik di udara maupun di darat hingga 30persen dari waktu rata-rata holding di bandara itu yakniselama 30 menit,” paparnya. (ang)(ang)(ang)(ang)(ang)

Pencuri Gigit Tangan Pemilik Rumah

Badingah Rotasi 66 PejabatGUNUNGKIDUL, TRIBUN - GUNUNGKIDUL, TRIBUN - GUNUNGKIDUL, TRIBUN - GUNUNGKIDUL, TRIBUN - GUNUNGKIDUL, TRIBUN - Jelang akhir masajabatannya, pasangan Bupati Gunungkidul Badingahdan Wakil Bupati Immawan Wahyudi melakukanmutasi sejumlah pejabat untuk penyegaran. Mutasidilakukan terhadap 66 pejabat eselon IV dan V.

Pejabat eselon yang dimutasi oleh bupati diantaranya Ali Ridho yang semua kepala bidangPemuda dan Olahraga digeser menjadi KepalaKantor Perpustakaan dan Arsip Daerah (KPAD), ElvitaDewi Wahid dari kabag Organisasi menjadi SekretarisDinas Tanaman Pangan dan Holtikultura (DTP), AstiWijayanti dari Sekretaris Dinas Kebudayaan danKepariwisataan digeser menjadi Kabag AdministrasiSDM Pemkab Gunungkidul.

Drs Prahasnu Aliaskar semula sekretaris DinasSosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi menjadisekretaris Badan Pemberdayaan MasyarakatPerempuan dan Keluarga Berencana. Ir SugengRaharjo semula sekretaris DTPH menjadi sekretarisBPPKP dan Ir Astuti semula Sekretarus BadanPelaksana dan Penyuluhan Ketahanan Pangan(BPPKP) menjadi Inspektur pembantu InspektoratDaerah Gunungkidul.

“Kalau menurut aturan, memang ini yangterakhir kalinya karena setelah bulan Januari bupatitidak lagi bisa melantik pejabatnya,” kata KabagHumas Pemkab Gunungkidul, Agus Kamtono seusaikegiatan pelantikan di Bangsal Sewokoprojo, Jumat( 16/1).

Sementara itu Bupati Gunungkidul, Badingahusai melantik pejabat baru mengatakan mutasi yangdilakukan ini merupakan upaya penyegaran bagipejabat. Selain itu juga bertujuan untuk menem-patkan pejabat sesuai dengan kemampuan dankeahliannya.

“Tidak ada unsur politik, apalagi cara kotor jualbeli jabatan, tidak ada sama sekali,” katanya.

Dengan jabatan yang baru ini, Badingahberharap seluruh pejabat bisa segera beradaptasidalam menjalankan tugasnya. Pejabat yang baruharus menjalankan tugas dengan baik sehinggapelayanan kepada masyarakat bisa maksimal.Selain itu bisa membawa perubahan posisi yangbaru sehingga menjadi lebih baik lagi.

“Mudah-mudahan ini menjadi amanah bersamadan bisa dijalankan,” pungkasnya. (has)(has)(has)(has)(has)

GUNUNGKIDUL, TRIBUN - Aksi dua or-ang pelaku pencurian di siang bolong iniboleh dibilang nekat. Pelaku yang belumdiketahui identitasnya tersebut mengigittangan pemilik rumah yang sedang me-nyusui bayinya. Aksi gigit tangan ini terjadilantaran pemilik rumah memergoki pen-curian yang dilakukan pelaku.

Atas aksi nekat tersebut, tangan NurHarini (32), warga Dusun Ngemplak, DesaPiyaman, Wonosari mengalami luka danharus dilarikan ke rumah sakit. Pelaku yangpanik kemudian langsung melarikan dirimelalui tangga di belakang rumah. Wargayang melakukan pengejaran gagal menang-kap kedua pelaku karena melarikan diri ketengah ladang.

Informasi yang dihimpunTribun Jogja menyebutkan,pencurian ini terjadi sekitarpukul 08.30. Saat itu pemilikrumah, Nur Harini berada dirumah sendirian bersamabayinya. Sementara sangsuami, Agus Wahyudi sedangmengajar di salah satu SMANegeri di Wonosari.

Saat pemilik rumah se-dang menyusui bayinya,tiba-tiba dari belakang ru-mah masuk dua orang pen-curi dengan cara memanjatpagar. Kedua pelaku yangmengenakan cadar kemu-dian masuk ke dalam rumahdan langsung mencari ben-da-benda berharga.

Namun sebelum berhasilmengambil barang yang di-incar, Nur Harini yang se-dang menyusui mengetahuiaksi kedua pelaku. Spontan,ibu mudah tersebut lang-sung berteriak histeris. Hal

itu membuat kedua pelaku panik sehinggamenyerang Nur dengan cara memukulbagian muka dan menggigit tangannya.

“Mantu saya ini sedang menyusuianaknya dan langsung berteriak memintatolong. Pelaku kemudian malah menggigittangan mantu saya,” kata mertua NurHarini, Karyadi saat ditemui di lokasikejadian.

Kasat Reskrim Polres Gunungkidul, AKPHery Suryanto yang ditemui di lokasi kejadianmengatakan, pihaknya masih melakukanpenyelidikan terhadap kasus pencurian disiang bolong tersebut. Petugas belum bisamemastikan siapa pelakunya. “Masih kitaselidiki siapa pelakunya,” katanya. (has)

TRIBUN JOGJA / HARI SUSMAYANTIPPPPPANJANJANJANJANJAAAAAT PT PT PT PT PAAAAAGGGGGAR - AR - AR - AR - AR - Karyadi yang merupakan mertua dari Nur Harini, menunjukkan lokasi pencurimasuk ke dalam rumah, Jumat (16/1).

TRIBUN JOGJA / HARI SUSMAYANTIILEGAL - ILEGAL - ILEGAL - ILEGAL - ILEGAL - Petugas memasang segel di lokasi karoke yang belum berizin, Jumat ( 16/1). Selama penyegelan dilakukan, karaokedilarang untuk beroperasi

Satpol PP Segel 6 KaraokeGUNUNGKIDUL, TRIBUN - Satuan PolisiPamong Praja (Satpol PP) Gunungkidulbersama tim gabungan dari Polres Gunung-kidul dan kantor Penanaman Modal danPelayanan Terpadu (KPMPT) menyegel enamtempat karoke illegal di wilayah berbeda,Jumat ( 16/1). Penyegelan dilakukan dengancara memasang segel di pintu ruangan karoke.

Enam tempat karoke yang disegel olehpetugas ini tersebar di wilayah Tepus, Tan-jungsari dan Purwosari.

Penyegelan tempat karoke illegal inidimulai dengan menyisir wilayah PantaiKrakal, diwilayah Kecamatan Tepus danTanjungsari. Di tempat tersebut, petugasmenyegel tiga tempat karoke karena belummemiliki izin gangguan.

Selesai melakukan razia di kawasanKrakal, petugas gabungan kembali melan-jutkan razia dengan menyisir kecamatanPurwosari. Di kecamatan paling barat ini,petugas kembali menyegel tiga tempat karokeyang belum memiliki izin.

Kepala Satpol PP Gunungkidul, AgusHartadi mengatakan, pihaknya bertindaktegas terhadap para pelaku usaha karokekarena diketahui belum memiliki izin. Selamadisegel, pemilik tidak boleh mengoperasikantempat karoke hingga yang bersangkutanmemiliki izin resmi yang dikeluarkan olehpemerintah daerah.

“Seluruh tempat hiburan yang disegeltidak memiliki izin sama sekali,” katanya saatmelakukan penyegelan di wilayah Krakal.

Dia menjelaskan, sesuai dengan Pera-turan Daerah (Perda) nomor 13 tahun 2010tentang Izin Gangguan, seluruh usaha tempathiburan harus dilengkapi dengan izin. Untukitu, sebagai penegak Perda, pihaknya mela-kukan penertiban terhadap seluruh tempatkaroke yang belum berizin.

“Sebelum izinnya turun, kami akanmenyegel sehingga diharapkan pemiliknyasegera mengurus izin. Kami juga meng-himbau kepada pengusaha agar segeramengurus izin,” jelasnya.

Selain menyegel enam tempat karoke ille-gal, dalam razia tersebut petugas jugamengamankan dua orang pemandu lagu.Keduanya kemudian langsung didata dandiberi pembinaan oleh petugas.

Salah seorang pemilik karoke yang disegel,Suyadi mengatakan pihaknya sudah mengu-rus izin kepada pemerintah sejak setahunyang lalu. Hanya saja, proses perizinan yangdiajukan melalui orang kepercayaannyahingga kini belum selesai.

“Sudah saya urus setahun lalu, tetapibelum jadi. Saya mengajukan melalui orangkepercayaan saya, seorang notaris. Besukakan saya cek,” ucapnya kepada petugas.(has)

Page 7: Tribunjogja 17-01-2015

SSSSSABTU LEGIABTU LEGIABTU LEGIABTU LEGIABTU LEGI 17 JANUARI 2015 7region timur

● Pedagang Tolak Rencana Pemkab PindahkanPasar Kembang ke Pasar Desa Sukorini

Mindah JimatMesti Kuwalat

Pasar di sini itu Pasar di sini itu Pasar di sini itu Pasar di sini itu Pasar di sini itustrategis,strategis,strategis,strategis,strategis,

memangnya maumemangnya maumemangnya maumemangnya maumemangnya maudipindah ke sanadipindah ke sanadipindah ke sanadipindah ke sanadipindah ke sana(Sukorini)? Apa(Sukorini)? Apa(Sukorini)? Apa(Sukorini)? Apa(Sukorini)? Apa

menjamin adanyamenjamin adanyamenjamin adanyamenjamin adanyamenjamin adanyapembeli. Lagi pula dipembeli. Lagi pula dipembeli. Lagi pula dipembeli. Lagi pula dipembeli. Lagi pula disini juga tidak adasini juga tidak adasini juga tidak adasini juga tidak adasini juga tidak ada

yang merasayang merasayang merasayang merasayang merasaterterterterterganggu. Kami jamganggu. Kami jamganggu. Kami jamganggu. Kami jamganggu. Kami jam

satu juga sudahsatu juga sudahsatu juga sudahsatu juga sudahsatu juga sudahselesai danselesai danselesai danselesai danselesai dan

membereskanmembereskanmembereskanmembereskanmembereskantempat dagangantempat dagangantempat dagangantempat dagangantempat dagangan

kami kami kami kami kami

SarminiPedagang Pasar Kembang

Kemalang Klaten

Rini Terpaksa Beli SehargaRp20 Ribu per Tabung

Polisi Temukan KondomBaru hingga Bekas Pakai

KLATEN, TRIBUN - Pe-dagang Pasar Kembang,Kecamatan Kemalang me-nolak rencana relokasi kePasar Desa Sukorini, Ke-camatan Manisrenggo, yangsedianya akan dilakukanoleh Pemkab Klaten. Peno-lakan tersebut diwujudkandengan memasang span-duk penolakan.

Pantauan Tribun Jogja,ada lima spanduk peno-lakan yang dipasang disekitar pasar. Berlatar kainputih, kalimat penolakanditulis menggunakan war-na merah menyala.

“Pasar Kembang KuwiJimat, Sopo Mindah JimatMesti Kuwalat (Pasar Kem-bang adalah warisan nenekmoyang, siapa yang beranimemindah pasti kualat),” isisalah satu spanduk yangterpasang di depan pasar.

Para pedagang yang dite-mui, menyatakan ketidakse-tujuannya. Sunarti (55) satudi antaranya. Pedagangbubur tersebut mengakukeberatan dengan rencanapemindahan pasar.

“Mboten sarujuk (tidaksetuju)! Wong pasar ini su-dah berdiri sejak lama, sebe-lum saya lahir sudah ada.Mau dipindah ke mana? KeSukorini? Apa bisa rameseperti ini ramenya,” ujar-nya Jumat (16/1).

Pedagang lain, Sarmini

(30) mengungkapkan halserupa. Menurutnya infor-masi pemindahan pasartelah terdengar lama. Na-mun menurutnya, semuapedagang tidak setuju de-ngan usulan tersebut.

“Pasar di sini itu stra-tegis, memangnya mau di-pindah ke sana (Sukorini)?Apa menjamin adanyapembeli. Lagi pula di sinijuga tidak ada yang merasaterganggu. Kami jam satujuga sudah selesai dan mem-bereskan tempat dagangan

kami,” tuturnya.Sementara itu, Kepala

Disperindagkop danUMKM Klaten Sugeng Har-yanto, mewacanakan tetapakan ada perbaikan danpemindahan pedagang se-kitar 340 pedagang di PasarKembang menuju Pasar Su-korini.

Pasar SentralPasar baru di Sukorini

direncanakan menjadi Pa-sar Sentral, yang akan di-tempati pedagang buah,sembako, dan pasar hewan.Adapun untuk pembangu-nan Pasar Sukorini disiap-kan dana sekitar Rp8 miliaryang berasal dari anggaran

APBD Klaten dan penga-juan tambahan dari ProvinsiJawa Tengah.

Perbaikan tersebut meru-pakan bagian dari revita-lisasi sembilan pasar diKlaten. Di antaranya adalahPasar Karangdowo, Srago,Keden, Minggiran, Temu-wangi, Manisrenggo, Kara-ngan, Tanjung, dan Ngupit.

Untuk biaya, Disperin-dagkop dan UMKM Klaten,menganggarkan dana seki-tar Rp35,5 miliar. Yang bera-sal dari APBD kabupatendan Provinsi. Rencananya,pembenahan pasar akandimulai pada April tahunini. (pdg)

TRIBUNJOGJA/PADHANG PRANOTOTOLAK PINDAH TOLAK PINDAH TOLAK PINDAH TOLAK PINDAH TOLAK PINDAH - Pedagang Pasar Kembang KecamatanKemalang menolak rencana pemindahan ke Pasar SukoriniManisrenggo, Jumat(16/1).

KPU Tunggu Balon Bupati dari ParpolKLATEN, TRIBUN - Komi-si Pemilihan Umum (KPU)Klaten masih menanti lapo-ran mengenai bakal calon(balon) bupati yang akandiajukan oleh partai politikpengusung. Hal tersebutdijelaskan oleh KomisionerKPU Klaten divisi sosialisasipendidikan pemilih datadan informasi M. Ansori,Jumat (16/1).

Menurutnya, penyera-han daftar balon dan calonbupati wajib dilakukan olehparpol. Namun demikian, iamengatakan bahwa penye-rahan tersebut memang ma-sih diberikan waktu cukuplama. “Penyerahan drafnanti sampai akhir Februa-ri,” ujarnya.

Ia menyebutkan, sesuaiperaturan parpol yang di-perbolehkan mendaftarkannama calon memiliki seti-daknya 25 persen jumlahkursi ataupun 20 persensuara sah. Hal tersebut men-jadikan PDIP, menjadi par-tai yang memiliki kesem-patan mengajukan calonbupati tanpa harus ber-koalisi.

“Setahu kami baru PDIPyang bisa mengajukan calonbupati tanpa koalisi. Se-dangkan untuk partai lainkami belum mengetahuinya,mereka menggandeng koa-lisi dengan siapa. Hal itulantaran pencalonan dan

koalisi adalah hak internaldari parpol,” ungkapnya.

Ia menambahkan, sesuaidengan Perppu 1/2014 nan-tinya akan dilakukan ujipublik pada calon yang di-ajukan parpol. Namun de-mikian, Ansori menyatakanbelum ada petunjuk pe-laksanaan yang gamblang.

“Uji publik nantinya di-laksanakan dengan meli-batkan tokoh masyarakatdan pendidikan, namun

demikian untuk bagaimanamekanismenya kami belumtahu. Yang penting, setelahbalon dan calon diajukankami akan lakukan uji pu-blik, kemudian akan dikem-balikan lagi ke parpol,” te-rangnya.

Ia melanjutkan, untukjadwal pencoblosan akanmenunggu ketentuan daripusat. Untuk sementara ini,jadwal yang ditentukanadalah Desember 2015.

“Nanti menunggu Perpudigodok oleh DPR RI,” im-buhnya.

Sementara itu, Komisio-ner KPUD Klaten Divisi pen-daftaran pemilih keuangandan Logistik, MuhammadIsmail menjelaskan akandisiapkan dana sebesarRp23 miliar. Anggaran ituakan dibagi menjadi untukdua putaran pemilu, ma-sing-masing Rp16,5 miliardan Rp6,5 miliar. (pdg)

TRIBUNJOGJA/PADHANG PRANOTOKUMPUL KEBO KUMPUL KEBO KUMPUL KEBO KUMPUL KEBO KUMPUL KEBO - Sebanyak enam remaja perempuan dan dua laki-laki diamankanPolres Klaten, bersama puluhan belasan bungkus kondom, Jumat (16/1).

Remaja Diamankan karena Kumpul Kebo di Kamar Indekos

KLAKLAKLAKLAKLATEN, TRIBUN - TEN, TRIBUN - TEN, TRIBUN - TEN, TRIBUN - TEN, TRIBUN - Polres Klaten menggelan-dang delapan remaja laki-laki dan perempuantanggung, yang diketahui tinggal bersama dalamsatu indekos tanpa ikatan pernikahan. Hal yangmengejutkan adalah, bersama mereka dite-mukan juga belasan kondom, baik utuh ataupunsudah terpakai.

Operasi tersebut merupakan upaya untukmenekan penyakit masyarakat dan premanis-me. Kegiatan tersebut dimotori oleh SatuanSabhara Polres Klaten di daerah Srago Gedhedan Klaten Tengah.

Kepala Satuan Sabhara Ajun KomisarisPolisi (AKP) Suyadi mengatakan, operasitersebut digiatkan untuk mengantisipasikriminalisme maupun prostitusi yang mere-sahkan warga.

“Dari hasil operasi, kami mencokok delapanorang yang langsung kami amankan di Mapolres.

Pada penangkapan ini, kami lakukan pendataanmengenai identitas mereka. Karena sebagianremaja yang kami tangkap tidak membawa tandapengenal,” ungkapnya, Jumat (16/1) sore.

Adapun dari delapan remaja yang terjaring,adalah SL (16) warga Jambu Kidul, M (16) wargaMayungan, V (17) warga Ngrandu, F (15) wargaWonosari dan T (17) warga Ngestirejo. Adapunbeberapa remaja lain yang ikut diamankan di an-taranya Dian (19) warga Pesu, Margono (26) war-ga Buntalan dan Deni (24) warga Tasikmalaya.

Dari hasil investigasi, beberapa remajadiketahui masih berstatus pelajar.

Setelah dilakukan pembinaan dan membuatsurat pernyataan, mereka dikembalikan lagikepada pihak orangtua masing-masing. Selainitu mereka diharuskan melapor pada Kepolisiandengan didampingi oleh orangtua pada Senindepan. (pdg)(pdg)(pdg)(pdg)(pdg)

Gas 3 Kg Langka dan Mahal

MAGELANG, TRIBUN -Warga di sejumlah wilayahKabupaten Magelang masihkesulitan mendapatkan pa-sokan gas elpiji 3 kilogram(kg). Selain masih sulit dida-pat, harga gas di tingkatpengecer melambung tinggitak terkendali. Padahal, Pe-merintah Kabupaten Ma-gelang telah menambah pa-sokan 10 persen dari kuotanormal.

Penelusuran Tribun Jog-ja, wilayah yang masih sulitmendapatkan gas adalahDesa Pasuruhan, Kecama-tan Mertoyudan. Di wilayahini, selain gas bersubsidi itusulit didapat setiap harinya,harganya pun mahal dariRp18 ribu hingga Rp20 ribuper tabung.

Rini (37), seorang wargaDesa Pasuruhan menga-takan, beberapa bulan ter-akhir ini gas elpiji 3 kg sulitdicari. Padahal, kebutuhan-nya akan gas cukup tinggikarena dia membuka wa-rung makan. Sehingga, se-tiap hari dia harus menye-tok gas untuk memasak.

“Sekarang masih sulit,meski tidak sesulit pas ke-naikan harga BBM itu. Apa-lagi, kalau pasokan daripangkalan terlambat, saya

sampai harus membeli gaske pengecer dengan hargaRp20 ribu per tabung,” jelas-nya, Jumat (16/1).

Warga lainnya, Pramu-dya mengalami hal serupa.Dia kesulitan mencari gas 3kg. Kondisi ini sudah ber-langsung sejak beberapawaktu terakhir. Selain agaksulit, harga gas 3 kg dieceran dinilai cukup tinggi.“Kemarin baru saja membeliper tabung dengan harga Rp18 ribu,”katanya.

Warga Perumahan Pe-sona Kota Mungkid, Keca-matan Mertoyudan itu un-tuk mendapatkan gas 3 kgharus menunggu beberapasaat. Biasanya, dalam jang-ka 10 hari dia baru menda-patkan satu tabung gas saja.

Kepala Bidang ESDMDPUESDM Kabupaten Ma-

gelang, Luis Taribaba men-jelaskan pasokan gas untukbulan januari ditambah 10persen dari kuota normal.Meski tidak menyebut seca-ra rinci jumlah pasokan gastersebut, Luis yakin denganpenambahan ini bisa me-ngatasi kesulitan gas dimasyarakat.

“Jika memang sekarangmasih ada kesulitan menda-patkan gas, itu karena ba-nyaknya migrasi dari 12 kgmenjadi 3 kg. Selain itu jugaada distribusi agen yangtidak merata,” paparnya.

Permainan pengecerDia juga mengatakan,

distribusi agen yang tidakmerata itu membuat hargamelambung lebih dari HETyang ditetapkan Pemkabbersama agen sebesarRp13.750. Hal itu, tak lepasdari permainan para penge-cer gas yang memanfaatkanmomen ini.

Kabid Distribusi danPerlindungan Konsumen,Dinas Perdagangan danPasar (Disdagsar) Kabu-paten Magelang, AnangKusbandiyarto menjelas-kan, pihaknya masih akanmengecek adanya informasisulitnya gas dan mahalnyaharga gas. (ais)

Saya sampai Saya sampai Saya sampai Saya sampai Saya sampaiharharharharharus membeli gasus membeli gasus membeli gasus membeli gasus membeli gaske pengecer denganke pengecer denganke pengecer denganke pengecer denganke pengecer denganharharharharharga Rp20 ribu perga Rp20 ribu perga Rp20 ribu perga Rp20 ribu perga Rp20 ribu per

tabung tabung tabung tabung tabung

RINIWarga Desa Pasuruhan,Kecamatan Mertoyudan

Page 8: Tribunjogja 17-01-2015

22 CelebLife StyleSABTU, 17 JANUARI 2015

Pernah Bercita-cita

Jadi Pustakawan

KARIER sebagai aktris rupanya sempat tidak terlintas di benak Julianne Moore. Malahan, aktris pemenang Golden Globe ini bercita-cita menjadi se-orang pustakawati. “Saya sangat gemar membaca buku. Entah kenapa saya akhirnya terjun ke dunia akting. Mungkin karena saya bisa merealisasikan karakter yang saya baca melalui berakting,” ujar Julianne di karpet merah The 72nd Golden Globe Awards di Beverly Hills, Los Angeles, AS, baru-baru ini.

Pilihannya itu tam-paknya tidak sia-sia. Sejak menekuni dunia akting pada 1980, karier aktingnya terus bersinar. Tiga nomi-nasi Oscar dan tiga piala Golden Globes membuktikan kema-hirannya berakting.

Satu buah piala ia dapatkan di ajang The 72nd Golden Globe Awards untuk kategori aktris terbaik film drama. Perannya sebagai seorang ibu yang mengidap Al-zheimer di film Still Alice berhasil mere-but perhatian Holl-ywood Forein Press

Association sehingga mereka memilih Julianne sebagai pemenang.

Malam itu, aktris berambut merah tersebut juga dinominasikan sebagai aktris terbaik untuk film komedi dan musikal. Sangat jarang sekali seorang aktris mendapatkan nominasi ganda di kategori aktris terbaik dalam satu ajang

penghargaan. “Saya

akan mema-kan keripik kentang. Ada bebera-pa bungkus di kamar hotel saya,” ujar ibu dua anak itu tentang renca-na after-party-nya.(daniel ngantung)

ANDA masih ingat sosok Vanessa Carlton, penyanyi yang tenar membawakan single ‘A Thousand Mi-les?’ Lama tidak terdengar kabarnya, Vanessa muncul kembali dengan memba-wa kabar sukacita.

Situs E! Online menga-barkan, penyanyi asal Amerika ini baru saja melahirkan buah hati pertamanya, Selasa (13/1) lalu. Melalui Instagram, sang suami John J. McCau-ley berbagi kabar bahagia tersebut ke publik. “Sid the Kid, whoa!!!” tulis John sebagai keterangan foto yang menampilkan-nya tengah menggendong sang buah hati di ruang bersalin. Tidak diketahui jenis kelamin anak perta-manya itu.

Empat hari sebelumnya, penyanyi nominator tiga Grammy Awards ini sempat bercurhat di Twitter. Ia mengung-kapkan, sudah tidak sabar me-nyambut anak pertamanya. “10 months preg-

nant & honestly dreaming of the moment I can start this cause I’m officially waddling,” kicaunya.

Kehadiran buah hati memang sudah lama dinantikan pasangan yang menikah 2013 silam ini. Pasalnya, penyanyi yang piawai bermain piano ini didiagnosis ectopic pregnancy sehingga me-nyulitkannya memeroleh keturunan.

Vanessa yang telah me-rilis empat studio album itu mengungkapkan hal tersebut di Facebook 2013 silam. “Ini tidak dapat dikategorikan sebagai kehamilan karena fetus tidak dapat berkembang dan meningkatkan risiko ibu mengalami tubal rupture dan pendarahan internal,” tulis penyanyi kelahiran Pennsylvania,

AS, 16 Agustus 1980, itu. Diagnosis tersebut

memaksa Vanessa membatalkan rangkaian kon-sernya saat itu.(daniel ngan-tung)

Vanessa Carlton

Sambut Buah

Hati Pertama

Punya masalah kulit sensitif? Aelke punya kiat tersendiri bagaimana mencari produk wajah yang tepat.

1. Tes di TanganSebelum membeli, tes produk dengan

mengaplikasikannya di tangan. Jangan di wajah.

2. Kenali merekBaca bahan-bahan yang terkandung pada

label yang tertera di produk. Merek yang

sudah terkenal sekalipun harus Anda kenali lebih dalam. Apala-gi produk yang tidak terkenal.

3. Baca Ulasan BloggerJangan terlalu percaya janji

manis yang diberikan para produsen produk kecantikan dan wajah di iklan. Baca ulasan produk para blogger. Mereka akan memberi ulasan sejujur mungkin.(nie)

APA kabar Aelke Mariska? Dikenal sebagai pemeran Hime Takeda di serial ‘Cinta Cenat Cenut 2’, gadis cantik ini sudah lama tidak muncul di layar kaca.

Rupanya, gadis berwajah oriental ini tengah fokus meniti karier sebagai desainer grafis.

Ditemui Tribun di peluncuran produk kosmetik Kji & Co. di Jakarta, Kamis (15/1) siang, Aelke mengung-kapkan, belakangan ia sedang mengerjakan proyek branding untuk sebuah perusahaan.

Menjadi desainer grafis andal memang sudah men-jadi cita-citanya sejak dulu sebelum terjun ke dunia hiburan. “Mungkin masuk ke entertainment karena kepleset. Hasratku memang di sini (desain grafis). Jadi lagi enjoy banget (pekerjaan sekarang) karena Aku seperti sudah menemukan hasratku,” ujar tamatan Universitas Trisakti Jurusan Desain Komunikasi Visual 2011 itu.

Selain Cinta Cenat Cenut 2 (2012), sosok perempuan

kelahiran Jakarta, 17 November 1988, itu juga sering muncul di layar kaca sebagai bintang iklan. Sejumlah video klip penya-nyi tenar Indonesia juga pernah dibintang-inya, antara lain “Bukan Pemain Cinta” milik Aura Kasih dan “Kutunggu Kau Selalu” oleh Vicky Shu.

Bahkan, perempuan yang senang ber-dandan ala cewek Harajuku ini pernah membintangi beberapa judul film, di antaranya Bangkitnya Suster Gepeng (2012) dan Cinta Brontosaurus (2013).

Enggak kangen beraksi lagi di dunia hiburan nih? “Hmmm... Tergantung sih, kalau ada tawaran kenapa enggak dicoba. Tapi sekarang Aku masih fokus di desain grafis,” kata Aelke.(daniel ngantung)

BICARA soal riasan wajah, sulit bagi Aelke menemukan produk kecantikan dan perawat-an wajah yang tepat. “Aku orangnya alergi berat dan ku-litku sangat sensi-tif. Biasanya kalau salah pilih produk, kulit wajahku gatal-gatal, muncul bercak merah dan jerawatan,” terangnya.

Diketahui, kulitnya sanga mudah bere-aksi bila bersentuhan dengan produk ber-bahan kimia berbahaya seperti merkuri.

Sebagai solusi, Aelke yang mulai sadar

pentingnya merawat wajah sejak kuliah itu memilih produk yang terbuat dari bahan-bahan alami.

Menurutnya, kulit yang sensitif tidak akan bereaksi bila produk tersebut mengandung bahan-bahan alami.

Di samping pemilihan produk yang tepat, Aelke juga mendu-

kung kesehatan dan kecantikan wajahnya dengan mengonsumsi

makanan sehat (“Gorengan is a big no-no,” katanya), suplemen, dan istirahat cukup. “Dulu juga sempat ke dokter karena masalah jerawat. Tapi sekarang sudah tidak lagi. Cukup menggunakan krim dari dokter saja,” ujarnya.

Kulitku Gampang Alaergi

BERPINDAH haluan karier dari entertainer menjadi freelancer “memaksa” Aelke menyesuaikan dandan-annya. Jika dulu dia bersolek bak seorang selebritas, kini ia berpenampilan lebih seperti kaum profesional lantaran acap kali berada di lingkungan yang didomi-nasi karyawan kantoran.

Tidak terkecuali riasan wajahnya. Berun-tung, Aelke bukan tipikal perempuan yang senang berdandan tebal. Bahkan jika me-mungkinkan, ia lebih memilih tampil dengan minim makeup atau tidak menggunakan sama sekali.(nie)

Sesuaikan Dandanan

TemukanTemukan HasratHasrat

s aa--

t

Nama lengkapr Aelke Mariska

Lahir Jakarta, 17 November 1988 (usia 26 tahun)

Karier Aktris, model, desainer grafi s, fotografer

Tahun aktif 2010 - sekarang

Orang tua Nicky Kurniawan dan Lily Rosalina )

Agama Agnostik

Situs web www.aelkeleith.blogspot.com

Filmografi

Hi5teria (2012)

Bangkitnya Suster Gepeng (2012)

Potong Bebek Angsa (2012)

Cinta Brontosaurus (2013)

Sinetron

Cinta Cenat Cenut 2

Cinta Cenat Cenut 3

Nilai Kehidupan

Raden Kian Santang

Aladin

Sketsa

Lolly Love

Oh Ternyata

Oh Ternyata Indonesian Urban Legend Series

Oh Ternyata Bukan Cewek Biasa Series

(fi n)

DATA FAKTA AELKE MARISKA

Baca Ulasan Blogger

p y ,penyanyi nominator tiga Grammy Awards ini sempat bercurhat di Twitter. Ia mengung-kapkan, sudah tidaksabar me-nyambut anak pertamanya. “10 months preg-

, p y ykelahiran Pennsylvania,

AS, 16 Agustus 1980, itu.Diagnosis tersebut

memaksa Vanessa membatalkan rangkaian kon-sernya saat itu.(daniel ngan-tung)

akan mema-kan keripik kentang. Ada bebera-pa bungkus di kamar hotel saya,” ujar ibu dua anak itu tentang renca-na after-party-nya.(danielngantung)

Belum Ada Restu Bunda KARTIKA Putri belum bisa bernapas lega menjalani hubung-an dekatnya dengan kakak presenter Jes-sica Iskandar , Erick Bana Iskandar. Hal ini lantaran Kartika ternyata belum sepenuhnya mendapatkan restu dari

sang bunda. “Lampunya masih kuning. Kalau lampu hijau berarti

sudah direstui dong,” ujar Kartika ketika ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (16/1) siang.

Kartika enggan merinci penyebab sang bunda belum mau sepenuhnya memberikan

restunya. Meski begitu, Kartika tak mau ambil pusing. Ia mengaku

sudah merasa nyaman dengan status asmaranya dengan Erick. “Aku sudah bilang, kita lebih nyaman begini, bisa masing-masing dan enggak ada sesuatu

yang dipaksain,” tukas wanita yang sempat dikabarkan dekat dengan Raffi

Ahmad ini.Tak tergesa-gesa menentukan arah

hubungannya dengan Erick, Kartika beru-saha legowo. Menurutnya, yang terpenting

sekarang adalah, ia dan Erick sei-

man. Seperti diketahui,

kakak Jessica Iskandar itu sudah memu-tuskan menjadi seorang mua-laf. “Mama se-karang lebih enak kok. Aku lebih bahagia jalan-inya. Poinnya, aku sudah dewasa, dan yang penting seiman,” ujarnya.(okki margaretha/nva)

Lampunya masih kuning. Kalau lampu hijau berarti sudah

direstui dong

KARTIKA PUTRI

belum a g-

yata uhnya

t d i

AhmadTame

h

yse

ia dman

diikketahuk k k J i

TRIBUN/JEPRIMA TRIBUN/JEPRIMA

AELKE MARISKA.AELKE MARISKA.

WARTA KOTA/NUR ICHSANWARTA KOTA/NUR ICHSAN

KARTIKA PUTRI.KARTIKA PUTRI.

STYLE BISTROSTYLE BISTRO

JULIANNE MOORE.JULIANNE MOORE.

STYLE BISTROSTYLE BISTRO

VANESSA CARLTON.VANESSA CARLTON.

AAAAANUARI 20158ribun Jogja

Page 9: Tribunjogja 17-01-2015

SSSSSABTU LEGIABTU LEGIABTU LEGIABTU LEGIABTU LEGI 17 JANUARI 2015 9good governanceSultan Minta Perbaikan Irigasi

Terkait Rencana Wujudkan Kawasan Pedestrian

UPT Malioboro IntensifkanSosialisasi ke Juru Parkir

● Pemda DIY Bangun Bendungan Baru di Kamijoro ● Demi Peningkatan Produktivitas Pertanian

JOGJAPROV.GO.IDKUNJUNGAN - KUNJUNGAN - KUNJUNGAN - KUNJUNGAN - KUNJUNGAN - Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X bersama Forkompimda menerima kunjungan Menteri PertanianRI, Amran Sulaiman di Kepatihan, Kamis (15/1) malam

YOGYA, TRIBUN - Sosialisasi peminda-han juru parkir di sisi timur Jalan Malioboroterus diintensifkan dengan target dapatdirealisasikan pada 2015. Hal itu sebagaibagian dari penataan kawasan Malioboro.

“Target tersebut disesuaikan denganrencana Pemerintah DIY membangunparkir bertingkat di Taman Parkir Abu BakarAli pada tahun ini,” kata Kepala UnitPelaksana Teknis (UPT) Malioboro SyarifTeguh, Jumat (16/1).

Menurut dia, juru parkir di sisi timurJalan Malioboro sudah mulai menyadaribahwa mereka bekerja di ruang jalan yangseharusnya dapat dimanfaatkan untukkawasan pedestrian. Salah satu tawaranyang diberikan kepada juru parkir saatsosialisasi adalah aspek kesejahteraan yanglebih baik karena akan ada penguatankelembagaan juru parkir di Taman ParkirAbu Bakar Ali, seperti pembentukan kope-rasi.

“Dalam proses sosialiasi, memang adatuntutan dari juru parkir untuk jaminankesejahteraan. Hal itu pun menjadi per-hatian kami sehingga dalam masa transisiakan disiapkan jaring pengaman sosialyang sifatnya tentatif,” katanya.

Juru parkir Malioboro, kata Syarif,sempat mengusulkan agar tidak dipindahke taman parkir Abu Bakar Ali, tetapi kelokasi lain yang bisa menjamin kesejah-teraan.

Ia pun berharap, Pemerintah DIY dapatsegera merealisasikan pembangunan fisikparkir bertingkat di Abu Bakar Ali.

“Jika sudah ada pembangunan parkirmaka diharapkan juru parkir akan lebihmemahami bahwa pemerintah serius me-laksanakan program penataan kawasanMalioboro,” katanya.

Ketua Komunitas Parkir Malioboro SigitKarsana Putra mengatakan sosialisasi

terakhir yang dilakukan pemerintah daerahadalah pada akhir 2014, sedangkan sampaisaat ini belum ada sosialisasi lanjutan.

“Juru parkir hanya berharap adanyajaminan kesejahteraan jika dipindahkan.Namun, pemindahan ke Abu Bakar Ali tidakmenjamin kesejahteraan kami karena sudahada pengelola di sana,” katanya.

Sigit mengatakan juru parkir Malioborojustru berharap dapat diakomodasi olehUPT Malioboro untuk meminimalisasikonflik dengan pengelola di Taman ParkirAbu Bakar Ali.”Nanti kami akan lihatbagaimana perkembangannya jika adasosialisasi lanjutan,” katanya.(ant)

BPBD Terus Upayakan Langkah Relokasi94 Ribu Jiwa di Magelang Terancam Banjir Lahar Hujan

MAGELANG, TRIBUN - Badan Pe-nanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Kabupaten Magelang men-catat sedikitnya 94.000 jiwa wargaKabupaten Magelang hidup menetapdi kawasan yang berpotensi rawanterhadap ancaman banjir lahar hujanmerapi. Mereka tetap dibiarkan beradadi lokasi tersebut karena proses relo-kasi itu tidak mudah.

“94.000 warga itu bertempat tinggalpada radius kurang dari 300 meter dari10 sungai yang berhulu di GunungMerapi. Mereka tersebar di 322 dusundan 54 desa di tujuh kecamatan Ka-bupaten Magelang,” jelas Kepala BPBDKabupaten Magelang, Sujadi saatdihubungi Tribun Jogja, Jumat (16/1).

Menurut Sujadi, hingga saat inirelokasi untuk puluhan ribu warga itutidak mudah. Selain terkendala penga-daan tanah, jumlah warga yang beradadi daerah rawan bencana yang harusdirelokasi juga sangat banyak. Se-mentara itu, warga tersebut juga dinilaimasih bisa berdomisili di tempat ting-galnya saat ini karena mereka belumterdampak banjir lahar hujan Merapi.

Perlu diketahui, banjir lahar hujanGunung Merapi pada tahun 2010-2011membuat rumah 785 keluarga, yangterdiri lebih dari 2.000 jiwa di 15 desadi enam kecamatan rusak parah. Dari785 keluarga yang menjadi korban itu,sebanyak 165 keluarga bahkan me-nyatakan menolak pindah, dan memi-lih untuk tetap berdomisili di tempattinggalnya semula, atau tetap berde-

katan dengan sungai. Sebanyak 165keluarga tersebut tersebar di sejumlahdusun dan desa di Kecamatan Salam,Dukun, dan Sawangan.

Sujadi menambahkan, PemerintahKabupaten Magelang saat ini jugatelah mengalokasikan dana sekitar Rp7,5 miliar untuk pengadaan tanahuntuk pembangunan hunian tetap(huntap) bagi korban bencana laharhujan.

Menurutnya, dengan dana itupihaknya berupaya untuk membe-baskan tanah bagi 144 keluarga yangtelah setuju pindah, dan sekaligus jugamenyiapkan lahan untuk 165 keluargayang menolak pindah. Penyiapanlahan untuk 165 keluarga tersebutdilakukan sekadar untuk berjaga-jaga,jika nantinya mereka terdesak haruspindah dari lokasi tempat tinggalnyasaat ini.

“Dari 785 keluarga tersebut, jumlahwarga yang kini telah direlokasi barumencapai 476 keluarga. Mereka kinimenempati huntap bantuan dari Ba-dan Nasional Penanggulangan Ben-cana (BNPB),” papar Sujadi.

Tanah dan uangMenurutnya, setiap keluarga men-

dapatkan luas tanah untuk rumahukuran sekitar 100 meter persegi.Keluarga korban banjir lahar hujan itujuga mendapat bantuan dana untukmembangun rumah sebesar Rp30 jutaper keluarga.

Sujadi tetap terus menghimbauagar warga yang tinggal di wilayah

rawan bencana banjir lahar hujanuntuk meningkatkan kewaspadaan-nya dan siaga selama musim penghu-jan. Menurutnya, setiap ada informasihujan di kawasan puncak Merapi,warga pun diminta senantiasa terjagadan ikut memantau aliran material.

“Termasuk memperbarui informasimelalui jaringan komunikasi denganrelawan dan aparat desa setempat,”katanya.

Siaga bencanaKepala Dusun Gempol, Desa Ju-

moyo, Kecamatan Salam, Sudiyantomenjelaskan, warga di dusunnyasudah siap menghadapi bencanabanjir lahar hujan. Dia mengatakan,warga sudah paham tentang berbagaiupaya mengantisipasi bencana danmampu menyelamatkan diri saatbanjir lahar dingin menerjang. Merekajuga dibekali dengan radio panggiluntuk memonitor banjir.

“Kami terlatih dengan sendirinyauntuk bagaimana melakukan tinda-kan tepat dan cepat saat banjir datang,karena pengalaman kami sebagaikorban,” jelasnya.

Dia menambahkan, dari 160 ke-luarga Dusun Gempol, hanya 60keluarga yang memutuskan pindah.Sementara, 100 keluarga lainnya, tetapmemilih tinggal di lokasi tempattinggalnya semula, dan berada padaradius kurang dari 300 meter dari KaliPutih. Sebagian dari mereka bahkanhanya berada sekitar 15-20 meter daritepi Kali Putih. (ais)

KEBUMEN, TRIBUN KEBUMEN, TRIBUN KEBUMEN, TRIBUN KEBUMEN, TRIBUN KEBUMEN, TRIBUN - Sebagai upayamelestarikan kebudayaan nasionalkhususnya budaya Jawa Tengah,hotel dan restoran di KabupatenKebumen diminta untuk memutarlagu-lagu Jawa.

Imbauan serupa juga ditujukankepada satuan kerja perangkatdaerah (SKPD), kecamatan danBUMD di lingkungan Pemkab Kebu-men.

Lagu Jawa misalnya gending,langgam, klenengan serta keron-cong tersebut bisa diperdengarkanpada saat jamuan tamu. Selain itubisa pula sebagai rungon-rungon dilobi atau diputar pada saat jamistirahat.

Imbauan tersebut disampaikanSekretaris Daerah Kebumen H Adi

Pemkab Minta Hotel dan Resto Putar Lagu JawaPandoyo SH dalam surat edarannyaNomor 556/0343 tertanggal 9Januari 2015 tentang PemutaranLagu Jawa. Surat itu dikeluarkanmenyusul surat edaran GubernurJawa Tengah Nomor 556/012813tanggal 23 Desember 2014 tentangPelestarian atau Nguri-nguri Kebu-dayaan Nasional Jawa Tengah.

Selain sebagai upaya peles-tarian budaya bangsa, pemutaranlagu-lagu Jawa diharapkan akanmemperkuat jati diri Jawa Tengahser ta menyukseskan pemba-ngunan Jawa Tengah, melalui misiGubernur Jawa Tengah yakni kepri-badian dan kebudayaan.

“Berbagai strategi dilakukanuntuk menanamkan kecintaan padabudaya kita. Selain dengan memu-

tar lagu-lagu Jawa baru-baru ini jugaditerapkan penggunaan bahasaJawa sebagai bahasa komunikasilisan setiap hari Kamis di lingku-ngan pemerintah, baik lingkunganSKPD, kecamatan maupun BUMD,”jelas Sekda dalam siaran pers yangditerima Tribun Jogja dari BagianHumas dan Protokol Setda Ke-bumen, Kamis (15/1).

Imbauan tersebut ter tuangdalam Surat Edaran Gubernur JawaTengah Nomor 430/9525 tertang-gal 7 Oktober 2014 tentang Peng-gunaan Bahasa Jawa untuk Ko-munikasi Lisan di LingkunganPemerintah Provinsi Jawa Tengahdan Pemerintah Kabupaten/Kotase-Jawa Tengah.

Penggunaan Bahasa Jawa

kembali digalakkan untuk menjagadan memelihara kelestarian baha-sa, sastra, dan aksara Jawa yangmenjadi faktor penting untukpeneguhan jati diri daerah danmasyarakat Jawa Tengah. Sekaligusmenyelaraskan fungsi bahasa,sastra, dan aksara Jawa dalamkehidupan masyarakat, yang seja-lan dengan arah pembinaan bahasaIndonesia.

Selain itu juga untuk mengenalinilai-nilai estetika, etika, moral, danspiritual yang terkandung dalambudaya Jawa untuk didayagunakansebagai upaya pembinaan danpengembangan kebudayaan nasio-nal. Serta sebagai wahana untukpembangunan karakter dan budipekerti luhur.(toa)(toa)(toa)(toa)(toa)

DOK. TRIBUN JOGJA/HENDRA KRISDIANTOPPPPPARKIR MOARKIR MOARKIR MOARKIR MOARKIR MOTTTTTOROROROROR - Sepeda motor diparkir di sisi timur Jalan Malioboro. Pemkot Yogyakartamengintensifkan sosialisasi ke juru parkir untuk pemindahan parkir motor untuk proyekpedestrian Malioboro.

NgarsaNgarsaNgarsaNgarsaNgarsa Dalem Dalem Dalem Dalem Dalemdhawuh kalau bisadhawuh kalau bisadhawuh kalau bisadhawuh kalau bisadhawuh kalau bisa

tahun 2015 dimulai.tahun 2015 dimulai.tahun 2015 dimulai.tahun 2015 dimulai.tahun 2015 dimulai.Kami akan mulai dariKami akan mulai dariKami akan mulai dariKami akan mulai dariKami akan mulai dari

daerah irigasidaerah irigasidaerah irigasidaerah irigasidaerah irigasiKamijoro di Bantul Kamijoro di Bantul Kamijoro di Bantul Kamijoro di Bantul Kamijoro di Bantul

Rani SjamjinarsiRani SjamjinarsiRani SjamjinarsiRani SjamjinarsiRani SjamjinarsiKepala Dinas Pekerjaan

Umum Perumahan Energidan Sumber Daya Mineral

YOGYA, TRIBUN - Upayaperbaikan saluran irigasi diDIY mulai dilakukan. Guber-nur DIY Sri Sultan Hameng-ku Buwono X meminta per-baikan irigasi dimulai tahunini.

“Ngarsa Dalem dhawuh ka-lau bisa tahun 2015 dimulai.Kami akan mulai dari daerahirigasi Kamijoro di Bantul,”kata Kepala Dinas PekerjaanUmum Perumahan Energidan Sumber Daya Mineral(PUP-ESDM) DIY Rani Sjam-jinarsi, Jumat (16/1).

Di sekitar intake Kamijoro,akan dibangun bendunganbaru. Di sana akan dilengkapidengan bangunan penang-kap pasir (sand-trap). Itu un-tuk mengatasi sedimentasipasir sisa erupsi Merapi yangselama ini menutup pintu in-take. “Selama ini pasir Merapimasuk ke saluran irigasi,”ungkap Rani.

Padahal, intake Kamijoromengairi sekitar 2.074 hektarelahan pertanian di sana.Akhirnya, Pemda menga-tasinya dengan membuka in-take baru di Pijenan untukmengganti kebutuhan irigasidi sana.

Intake Pijenan yang berasaldari aliran selokan Mataram.Itu digunakan untuk mengairi2.074 hektare lahan Kamijoroplus 426 hektare lahan diPijenan. Total 2.500 hektare.

“Nah kalau musim ke-marau, intake Pijenan ini eng-gak cukup mengairi lahanpertanian hingga 2.500 hek-taer,” terangnya.

Oleh karenanya, pemba-ngunan bendungan baru dihulu Sungai Progo tepatnyadi Pedukuhan Kamijoro, De-sa Sendangsari, Bantul itumakin mendesak.

Diperkirakan, butuhRp86 miliar untuk memba-ngunnya. “Kami akan ajukanke Kementerian Pertaniandan Kementerian PekerjaanUmum, minta dana pusat.Kan ini sesuai program Keta-hanan Pangan dari Kemen-terian Pertanian,” cetus wa-nita berjilbab itu.

“Sekarang desain (ben-dungannya) sudah ada. Ting-gal menyelesaikan kajian ling-kungan,” terang Rani sem-bari menunjukkan gambarperencanaan bendunganbaru Kamijoro.

Gubernur DIY SultanHamengku Buwono X dalammengatakan DIY mencobameningkatkan produktivitassektor pertanian dengan tar-get penyerapan produksipadi sebesar 900 ribu ton,dengan kebutuhan masya-

rakat 600 ribu ton.Selain itu kualitas beras di

DIY sangat baik dengan bibitpilihan, hal itu bertujuan su-paya pendapatan petanimeningkat. Target yang diha-rapkan pada tahun ini ada-lah satu juta ton.

Pemda DIY juga sudahpunya Perda, dimana adaperjanjian antara pemerintahdaerah dengan para petaniyang bersedia untuk mena-nam kebutuhan pangan sela-ma sepuluh tahun dan kon-trak “Selama itu tidak bolehdiperjualbelikan kecuali un-tuk tanaman pangan,” ‘tan-das Sultan

Ia mengatakan upayaperbaikan irigasi ini menjadibagian peningkatan pro-duktivitas pertanian.

RusakMenteri Pertanian RI Am-

ran Sulaiman saat kunju-ngannya ke Kepatihan, Ka-mis (15/1) malam, menga-takan irigasi merupakan ma-salah pertanian di hampirsemua provinsi di Indonesia.Bahkan, separuh infrastruk-tur irigasi di Indonesia rusak.“Termasuk Yogyakarta,”tandas Amran di hadapanGubernur DIY Sri SultanHamengku Buwono X.

Masalah lainnya terkaitpupuk, benih dan asintan.Pantauan Amran di 17 pro-vinsi dan 55 kabupaten, ma-salah keterlambatan pupuksering terjadi. Padahal, kalauterlambat seminggu saja, pe-tani bisa kehilangan satu tonproduksinya. (esa)

Page 10: Tribunjogja 17-01-2015

CMYK

Page 11: Tribunjogja 17-01-2015

11tribun bufferSSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Pak Muh Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

Komjen Pol Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

ketika juru sapu tersebut menyapudi samping markas koramil. Tiba-tibadari arah barat seorang wanita yangmengendarai motor Yamaha Mioberwarna merah melaju dengan

kecepatan sedang, dan menabrakPak Muh. “Kayanya karena ngantukatau ngelamun, mas,” ujarnyakepada Tribun, Jumat.

Pak Muh, yang mengalami

luka di bagian kepala dan tangan,pun dilarikan ke RS PKU Mu-hammadiyah Yogyakarta. Sedang-kan sang pengendara Mio hanyamengalami lecet-lecet.

Kepala Badan Lingkungan Hidup(BLH) Yogyakarta, Irfan Susilo, ketikadihubungi mengatakan, juru sapuyang menjadi stafnya tidak ada yangmengalamai kecelakaan. Jadi, ke-mungkinan yang mengalami kece-lakaan adalah juru sapu milikswasta. “Kan ada sebagian juru sapuditangani pihak ketiga, swasta,karena jumlah kita terbatas,”ujarnya.

Dia mengakui memiliki jurusapu sekitar 100 orang yangtersebar di beberapa tempat diYogyakarta, dan jumlahnya masihkurang. Kekurangan itu beberapaditangani oleh pihak ketiga.

Irfan memastikan kese-jahteraan para juru sapu yangmenjadi tanggungjawabnya, ter-masuk mendapat asuransi danuang lembur. “Apalagi kan mere-ka gak ada libur, pasti adalahuang lemburnya,” kata dia. (khr)(khr)(khr)(khr)(khr)

Ronny F Sompie.Tidak ada penjelasan

dari Ronny mengapa Su-hardi digeser ke Lemhan-nas. Selama ini Suhardi Ali-us dinilai memiliki rekamjejak cukup baik, mulus, danmampu berinteraksi denganberbagai lembaga mitra,termasuk KPK.

Diduga penggeseran Su-hardi Alius ini terkait tidakmulusnya laju Komjen PolBudi Gunawan menuju kur-si Kapolri. Nama Budi Wa-seso mencuat ketika ia yangsaat itu berpangkat Komisa-ris Besar, menangkap Kom-jen Pol Susno Duaji di Ban-dara Soekarno Hatta.

Sutarman pamitKepada pers seusai pe-

ngumuman, Sutarman me-nyatakan menerima kepu-tusan Presiden Joko Wi-dodo. Ia mendukung WakilKepala Polri Komisaris Jen-deral (Pol) Badrodin Haitimenjadi Pelaksana TugasKapolri, dan mengurus selu-ruh operasional Polri.

“Mulai detik ini, seluruhkegiatan polisi di Indonesiasudah beralih ke Wakapolri.Ini sekaligus pemberita-huan kepada semua per-sonel Polri, seluruh ope-rasional lembaga diserah-kan kepada Wakapolri,”kata Sutarman.

Sutarman mengatakan,dia sangat menghormatikeputusan Presiden tentangpergantian Kapolri yangtelah ditandatangani sejakJumat sore tadi. Ia juga ber-terima kasih kepada ins-titusi kepolisian dan masya-rakat yang telah memban-tunya selama menjalankantugas sebagai Kapolri.

“Mulai hari ini, saat ini,saya melaksanakan untukmemberikan tugas wewe-nang dan jabatan kepadaWakapolri untuk melak-sanakan tugas-tugas Ka-polri,” ujarnya. BadrodinHaiti yang menerima tugasmenyatakan dirinya hanyabertugas mengisi kekoso-ngan pucuk pimpinan Polri.

Menurut dia, sudahmenjadi tugas Wakapolrimanakala Kapolri berha-langan melaksanakan tu-gas sehari-hari. “Berda-sarkan Keppres, saya se-laku Wakapolri melaksa-nakan tugas, wewenang,dan tangung jawab Kapolrikarena memang tidak bolehada kekosongan pimpinan,katanya.

“Tugas Wakapolri itumanakala Kapolri berha-langan melaksanakan tugassehari-hari,” kata mantanKapolda Sulawesi Tengahyang melaksanakan perin-

tah hukum eksekusi matiFabianus Tibo, terpidanamati kasus konflik komunaldi Poso.

Setelah resmi menjadipelaksana tugas Kapolri,Badrodin meminta seluruhjajaran Polri untuk mem-bantu melaksanakan tugaskepolisian. “Sesuai tugasdan harapan masyarakat,”ucap Badrodin Haiti yangjadi Wakapolri menggan-tikan Komjen Pol Oegro-seno.

Respons PDAtas keputusan Presiden

menunda pelantikan Kom-jen Pol Budi Gunawan se-bagai Kapolri, Wakil KetuaKomisi III dari Fraksi PartaiDemokrat (PD) Benny KHarman mengapresiasi ke-putusan tersebut.

“Kami menghormati ke-putusan Presiden dan beri-kan apresiasi atas sikaptegas Presiden menundapelantikan,” kata Benny. Iamenilai penundaan ini me-nunjukkan Presiden beranimelawan kepentingan par-tai politik yang terus men-desaknya.

“Ini menunjukkan ke-mandirian Presiden. Wa-laupun dia petugas partaipolitik, tapi dia lebih menge-depankan kenegarawanan-nya, lebih loyal kepada ne-

gara daripada partai-par-tainya,” ujar mantan KetuaKomisi III yang menyam-paikan pandangan peno-lakan PD di paripurna DPR.

Menurut Benny, selamaini parpol-parpol pendu-kung Jokowi sudah terlalujauh mencampuri urusanPresiden. Dia menyambutbaik Jokowi berani lepas daribelenggu parpol-parpolyang mendesak agar BudiGunawan segera dilantik.

“Ini keputusan yang ter-baik untuk bangsa dan ne-gara ini, yang terbaik untukDPR, yang terbaik untukrakyat,” ujarnya. Fraksi De-mokrat dan PAN menjadidua kekuatan politik diDPR yang meminta penun-daan persetujuan dan BudiGunawan sebagai Kapolri.Sisanya kompak setuju.

Jumat pagi, mantan Pre-side Susilo Bambang Yu-dhoyono menyampaikanpendapat pribadinya terkaitsengkarut pemilihan Ka-polri. Pendapat dan pan-dangannya disampaikanlewat akun Twitternya yangtelah diotorisasi.

“Mari kita selamatkanNegara, Presiden dan Polri.Dengarkan suara rakyat.*SBY*,” kicau SBY.(TribunNetwork/and/nic/fer/kps/dtc/ant)

Vietnam berkunjung ke La-pas, kemarin. Makanan ituhanya ada di satu tempatkalau di Semarang, jadinyarinya cukup sulit,” kataSuprobowati kepada TribunJateng (grup Tribun Jogja),Jumat (16/1).

Selain meminta maka-nan khas Vietnam, Asyinjuga meminta rokok kepadaKalapas. Padahal, pera-turan di Lapas Wanita Bulumenegaskan warga dila-rang merokok di area lapas.

“Karena itu adalah per-mintaan dia sebelum diekse-kusi, maka kami turuti. Tadipun kami kasih dia rokok,”ujar Suprobowati.

Menurutnya, apapunyang menjadi permintaanterakhir Asyin atau Tran ThiBich Hanh, dirinya berusahamemenuhi. Dia berharapAsyin merasa bahagia dantidak ada beban apa pun men-jelang dihukum mati.

Mengenai tujuan keda-tangan petugas dari KedutaanVietnam, Kamis (15/1) pagi,Suprobowati mengatakan pi-hak Kedutaan Vietnam me-nyampaikan beberapa halpenting kepada Asyin. “Mere-ka menyampaikan bahwa ke-luarga Asyin tidak bisa datang(dari Vietnam) menemuinya.Karena memang dia melarangkeluarga datang,” katanya.

Sebagaimana pernah di-beritakan Tribun, Thi BichHanh divonis mati setelahmenyelundupkan sabu-sa-bu seberat lebih dari 1,1 ki-logram, pertengahan 2011lalu, melalui Bandara Inter-nasional Adi Soemarmo,Boyolali. Kala itu ia masuk

Asyin Minta Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

ke Indonesia menumpangpesawat komersial dariKuala Lumpur, Malaysia.

Sesampainya di bandara,saat itu petugas Bea dan Cukaimencurigai barang bawaanAsyin. Setelah dilakukanpengecekan, ia diketahui mem-bawa sabu-sabu seberat 1.104gram, seharga Rp 2,2 miliar. Iakemudian diadili di di Pe-ngadilan Negeri Boyolali, dandivonis hukuman mati padaNovember 2011. Beberapawaktu lalu permohonan gra-sinya kepada Presiden JokoWidodo ditolak, sehinggasegera dieksekusi, kemugki-nan di sebuah tempat di Boyo-lali.

Tanpa borgolAdapun permintaan ter-

akhir lain Tran Thi BichHanh sebelum dieksekusiadalah dirinya tak diborgolsaat nanti dilakukan ekse-kusi. “Dia sampaikan kesaya, kalau dia siap ditem-bak mati. Tapi, saat pelak-sanaan itu dia minta agartidak diborgol tangannya,”kata Kalapas Wanita Bulu,Semarang, Suprobowati.

Asyin juga meminta agarjasadnya nanti dikremasi.Suprobowati meminta agarsemua permohonan Asyinditulis dalam sebuah suratuntuk kemudian disampaikankepada pihak berwenang,yaitu kejaksaan. “Harapan-nya permintaannya itu bisadipenuhi. Kan itu permintaanterakhirnya,” kata dia.

Selain memperhatikanberbagai permintaan ter-akhir sang terpidana mati,Suprobowati juga mengajakseluruh petugas dan peng-

huni lapas untuk berdoabersama bagi Asyin. “Iya,tadi pagi kita lakukan doabersama untuk dia. Kita kanada program kerohanian,lha pas program itu kita ajaksemuanya mendoakan A-syin,” kata Suprobowati,yang berharap pelaksanaanekskusi nanti bisa berjalanlancar dan tanpa kendala.

Adapun Asyin sejak Rabu(14/1) telah menempati ruangisolasi Lapas Wanita Bulu.Penempatan Asyin di ruangisolasi dilakukan pihak lapassetelah sekitar 15 petugas darikejaksaan mendatangi lapas,beberapa waktu lalu. “Diaberada di ruang isolasi. Hal itujuga terkait persiapan dia yangakan diekskusi,” kata Supro-bowati.

Ogah ditemuiSelama berada di ruang

isolasi, Asyin tidak mau dantidak bisa ditemui oleh siapapun. Hanya petugas lapas danpendeta saja yang bisa mene-muinya. “Pendetanya yangmau dia temui juga yang diasuka saja. Tidak sembarangpendeta. Misal kita datangkanseorang pendeta ternyata diatidak suka, ya dia tidak maunemui,” ujarnya.

Suprobowati menambah-kan, dirinya akan terus beradadi ruang isolasi tersebut sam-pai pihak Kejaksaan menjem-putnya untuk dilakukan ekse-kusi yang rencananya akandilakukan di Boyolali.

Dia mengatakan, sejauhini baru menerima suratpemberitahuan terkait peno-lakan permohonan grasiyang diajukan Asyin. .

“Tap,i di surat itu dise-

butkan kalau tim dari Kepo-lisian sudah disiapkan.Dan terpidana mati itu nan-tinya akan dijemput sewak-tu-waktu untuk diekskusi,”kata Suprobowati.

Hanya, saat ditanya me-ngenai surat pemberitahuansecara resmi tentang pelak-sanaan ekskusi, Suprobowatimengaku sampai sekarangbelum ada. “Belum ada surat-nya. Kami juga tidak tahukapan dan dimana ekskusi itudilakukan,” ujarnya.

Secara terpisah, KepalaDivisi Pemasyarakatan Ke-menterian Hukum dan HakAsasi Manusia (Kemenkum-ham) Jateng, Yuspaharudin,menyatakan, lima dari enamterpidana mati yang akan diekskusi di Nusakambangan,sudah berada di lokasi Nusa-kambangan. “Lima terpidanamati itu sudah dikirim darirumah tahanan Tangerang kepenjara Nusakambangan. Pe-ngiriman napi telah dilakukankemarin. Sementara satu terpi-dana mati perempuan masihberada di Lapas Wanita Bulu,”katanya, Jumat.

Sedangkan pihak Jateng,secara terpisah, menyatakantelah menyiapkan regu tembakyang akan mengeksekusi paraterpidana mati tersebut. Kapol-da Jateng, Irjen Pol Noer Ali,mengatakan, pihaknya jugatelah mengamankan calonlokasi atau tempat eksekusimati. “Regu tembak dan pe-ngamanan lokasi sudah kamisiapkan,” ujar Noer Ali ke-pada Tribun Jateng, Kamis (15/1) malam, tanpa menyebutberapa jumlah personel yangdisiapkan. (tribun jateng/nal)

Mengunci Mulut Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

PDIP kecewaPDIP kecewaPDIP kecewaPDIP kecewaPDIP kecewaMenyusul keputusan ini, anggota Komisi

III dari Fraksi PDIP Trimedya Pandjaitanmengaku kecewa. “Kita agak kecewa dengansikap Presiden, karena DPR sudah melak-sanakan tugasnya,” kata Trimedya.

Trimedya mengatakan harusnya Jokowi takperlu ragu melantik Komjen Pol Budi Gunawan.Sebab, menurut mantan Ketua Komisi III ini,secara aturan ketatanegaraan tak ada yangdilanggar di pencalonan Komjen Budi.

Trimedya mengatakan, belum ada langkahyang disiapkan PDIP maupun Komisi III. Meskikecewa, namun Trimedya tetap menyatakanmenghormati keputusan Presiden. “Karena itusudah keputusan Presiden, kita menghormati,”

tutup Trimedya.Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas)

mengapresiasi keputusan Presiden ini.“Tentunya apa yang dilakukan Pak Presiden,kami memahami dan menghargai apa yangdilakukan Pak Presiden untuk menujuk PakWakapolri sebagai pelaksana tugas,” kataKomisioner Kompolnas Edi Hasibuan.

Dia berujar langkah Jokowi baik. “Kamiyakin apa yang dilakukan Pak Presiden dalamrangka untuk kebaikan atau untuk kepenti-ngan bangsa dan negara, juga untuk kepolisiandan juga sebagai rasa hormat terhadappenegakan hukum,” ujarnya.

Menurut Menkopolhukam Tedjo Edy, BudiGunawan tidak mempersoalkan penundaan

itu. “Nggak ada masalah,” kata Tedjo Edhysembari menyebutkan Budi Gunawan menge-tahui proses menuju keputusan itu.

“Disampaikan bahwa ini memberhentikandengan hormat, surat DPR sudah dilihat,mengangkat Pak Badrodin sebagai pelaksanatugas. Kepada Pak Budi Gunawan sementaraini belum dilantik sampai masalahnya clear,”lanjut Tedjo.

Tedjo tidak tahu sampai kapan penun-daan itu. Yang pasti penundaan ini untukmemberi kesempatan kepada KPK melanjut-kan proses hukum kepada mantan KapoldaBali, yang kerap disebut karena memilikirekening berisi dana fantastis.(T(T(T(T(Tribun Neribun Neribun Neribun Neribun Net-t-t-t-t-work/and/nic/fer/dtc/kps/ant)work/and/nic/fer/dtc/kps/ant)work/and/nic/fer/dtc/kps/ant)work/and/nic/fer/dtc/kps/ant)work/and/nic/fer/dtc/kps/ant)

Bupati Sleman Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

NURDIHAN NUGRAHANTO/ ANGGOTA ICJ.TERTERTERTERTERGELETGELETGELETGELETGELETAK - AK - AK - AK - AK - Juru sapu asal Ndiro, Pendowoharjo, Bantul,yang biasa disapa Pak Muh, tergeletak. Ia ditabrak wanita naikmotor, di sebelah Markas Koramil 12 Gondomanan,Yogyakarta, Jumat (16/1) pagi.

Penganugerahan Video Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

berupa pemberian penghargaan kepada video-video dokumenter yang mengangkat sosok-sosokdi Yogyakarta yang layak disebut pahlawan karenakontribusinya pada masyarakat. Sebagaimana slo-gan acaranya, “Tanpa Nama Bukanlah Tanpa TandaJasa”, para tokoh dalam video tersebut belumdiekspos di media massa. Video ini merupakanhasil dari perlombaan internal yang diikuti olehpeserta beasiswa PPSDMS NF Yogyakarta.

Ada 10 video yang menghadirkan sosokinspirasi sebagai pahlawan Yogyakarta masa kini.Dua di antaranya adalah Bu Triwening Hidayati,penggerak anak-anak Plalangan, Desa Pando-woharjo, Kabupaten Sleman, untuk bersama-samamenjadi juru pemantau jentik yang memeriksajentik-jentik warga; dan Bambang Purwanto, pendiri

Kampung Siaga Bencana, di Desa Wukirsari,Imogiri, Kabupaten Bantul.

“Kami berharap acara ini dapat mem-biasakan budaya apresiasi kepada parapahlawan yang belum pernah dipublikasikansebelumnya serta dapat meningkatkan jiwasosial dan kontribusi pada masyarakat luas,”jelas Juhainah Intan, manajer PPSDMS NFRegional 3 Yogyakarta.

Adapun Dr Aprinus Salam M Hum, kepalaPusat Studi Kebudayaan UGM selaku keynotespeaker menekankan bahwa pahlawan itumerupakan efek, bukan tujuan. Artinya,seseorang disebut pahlawan karena hal-halyang dilakukan yang dapat membawa masya-rakat ke arah kebaikan.

Sebagai juri, hadir pula Rangga Almahendraserta Ustaz M Jazir ASP. Juri lain, yaitu mantan walikota Yogyakarta, Herry Zudianto, berhalangan hadir.Peserta acara juga dihibur oleh pementasan dramadari Teater Gadjah Mada. Selain itu ada juga launch-ing program TV “Muda Melegenda” yang meru-pakan hasil kerja sama PPSDMS NF Yogyakartadengan AdiTV yang nantinya juga akan mena-yangkan video dokumenter sosok-sosok pahlawandi Yogyakarta.

Acara yang diselenggarakan oleh 30 maha-siswa dan 30 mahasiswi Universitas Gadjah Madaanggota Asrama PPSDMS NF ini melatih untukmelakukan budaya apresiasi pada tokoh-tokohyang kontribusinya belum dikenal luas olehmasyarakat. (*)(*)(*)(*)(*)

Tak Target Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

comb, Magnum Cafe, Grand Indonesia, Jakarta,Jumat (16/1).

Meski usianya sudah 31 tahun, namun Lunatak mau tergesa-gesa mengakhiri masalajangnya. “Belum ada, karena belum maumikirin nikah. Aku bahagia dengan keadaan

sekarang. Menikah atau tidak, bukan jadipersoalan yang besar banget buatku,” ucapmantan kekasih Ariel Noah, yang pernah terjeratkasus dugaan video cabul dengan Ariel ini

Luna mengatakan bahwa pernikahan itusesuatu yang sakral. Ia pun tak mau gagal

membangun rumah tangganya kelak. “Kalau diIndonesia itu, pacaran sebentar atau lama,nantinya menikah juga. Saya enggak mau main-main, maunya serius, tapi enggak mau cerai.Karena budaya saya campur, jadi santai aja soalpernikahan,” jelasnya. (tabloidnova.com)(tabloidnova.com)(tabloidnova.com)(tabloidnova.com)(tabloidnova.com)

nya rencana ini akan diko-munikasikan dengan SKPDterkait, sehingga Rusunawayang jadi lokasi peminda-han siap digunakan,” ung-kapnya.

Diberitakan sebelumnya,Bripda Taufiq Hidayat adalahpolisi muda yang baru lulusdari Sekolah Polisi Negara(SPN) Selopamioro, akhir ta-hun 2014. Keberadaannyamenarik perhatian masyarakatmaupun netizen, setelah me-dia massa menayangkan bah-wa Taufiq bersama keluarga(ayah dan tiga adik) tinggal dilokasi bekas kandang sapi.

Rumah yang mereka huniberupa bangunan semi per-manen, yang dahulu difung-sikan sebagai kandang sapioleh kelompok peternak. Ba-ngunan itu kemudian dia-lihfungsikan sebagai tempatbernaung orangtua Taufiq. Takjauh dari bangunan tersebut,berdiri kandang berisi sejum-lah sapi. Bau kotoran sapimenjadi bagian dari kese-harian kehidupan keluargaTaufiq. Selain itu, Taufiq jugabiasa berjalan kaki dari rumahke tempatnya bertugas.

Kisah penderitaan danperjuangan Bripda Taufiqini menarik perhatian neti-zen maupun warga dunianyata. Bahkan d tempat jauhdari Sleman, Gubernur DKIJakarta, Basuki Cahya Pur-nama alias Ahok, pun ter-sentuh. Ia meminta stafnya

menghubungi Taufiq mela-lui ponsel, dan menyatakanhendak membelikan sepedamotor. (Tribun, 16/1).

LambanSaat ditanya tentang

lambannya respons Pemkabterhadap kondisi keluargaTaufiq, yang sudah tinggaldi bekas kandang sapi sela-ma sekitar dua tahun, SriPurnomo mengaku belummenerima laporan dari pe-merintah desa tempat me-reka tinggal. Kondisi itubaru diketahui sesudahterekspos oleh media massa.

“Bukan lamban. Selamadua tahun ini tidak adalaporan, baik dari pemdessetempat maupun keluargabersangkutan. Jelas kamiprihatin dengan kondisiini,” kata dia.

Sri Purnomo menjelas-kan, sebagai tindak lanjutagar masalah serupa tidakterjadi lagi, ia akan berko-ordinasi dengan Pemdes se-Sleman untuk melakukanpendataan warga miskin.Dengan demikian, diha-rapkan tindak lanjut daripemihakan warga miskindapat cepat dilakukan.

“Akan kami data kem-bali, mana yang perlu segeradipihaki, mana yang perlutindaklanjut jangka pan-jang. Untuk itu, kami me-minta Pemdes untuk mela-kukan pengawasan yangoptimal,” ujarnya menjelas-

kan.Sedangkan Kepala Di-

nas Pekerjaan Umum danPerumahan (DPUP) Sle-man, Nurbandi, mengata-kan, kondisi RusunawaJongke masih memungkin-kan untuk menampungwarga baru. Kendati de-mikian, keluarga sasaranyang akan dipindahkanharus tetap mengurus se-jumlah persyaratan..

“Nanti kami bantu untukmelengkapi syarat adminitra-sinya, dan begitu selesai dapatmenempati. Pada prinsipnya,Rusunawa disediakan bagiwarga Sleman,” ujarnya.

Nurbandi menambah-kan, meski sudah ada ren-cana dari bupati terkaitpemindahan keluarga Brip-da Taufiq, namun penga-juan untuk menempati Ru-sunawa hanya boleh dila-kukan oleh ayah Taufik,Triyanto, sebagai keluarga.Hal ini mengingat statusBrigda Taufik merupakanpegawai negeri sipil (PNS)Polri yang sudah mendapat-kan fasilitas tempat tinggaldari negara.

“Namun jika memangpenghasilan dari yang ber-sangkutan di bawah Rp 3juta, tetap dapat menga-jukan meski statusnya PNS.Tapi jika lebih dari Rp 3 juta,maka tidak diperbolehkan,karena aturannya sepertiitu,” ujar Nurbandi. (ang)

Densus Tembak MatiPemenggal Polisi Poso

KEDIRI, TRIBUN - KEDIRI, TRIBUN - KEDIRI, TRIBUN - KEDIRI, TRIBUN - KEDIRI, TRIBUN - Suasana hening warga DusunLarangan, Desa Krenceng, Kecamatan Kepung,Kabupaten Kediri, Jatim, mendadak heboh setelahterdengar suara tembak-menembak. Suara dar dor doritu mengejutkan masyarakat pedesaan yang baru pulangdari sawah, Jumat (16/1).

Warga semakin gempar setelah mengetahui desanyamenjadi sasaran penggrebekan pasukan Densus 88 Anti-TerorMabes Polri. Terlebih yang menjadi sasaran adalahterduga teroris Roni alias Joko alias Muas (33).

Saat warga berdatangan Roni sudah tergeletak didepan rumah Ahmad tetangganya. Selain itu di depanrumah Suyadi, ayah Roni banyak bersiaga pasukanberseragam hitam-hitam menenteng senjata laraspanjang.

Informasinya, sebelum tewas tertembak, Roni sempatke sawah membantu orangtuanya Suyadi (54). Kemudiansepulang dari sawah itulah terjadi insiden penyergapanpasukan Densus 88.

Warga sekitar TKP setidaknya mendengar lima suaratembakan. Roni saat disergap petugas sempatmelepaskan tembakan tiga kali. Kemudian petugasmembalas hingga menembak mengenai bagian dadanya.

Roni pun roboh bersimbah darah tepat di depanpagar rumah Ahmad tetangga sebelah rumahnya. Insidentembak menembak itu juga sempat disaksikan ayahnyaSuyadi dan Linda, istri Roni yang menyaksikan dari terasrumahnya.

Bekas genangan darah masih terlihat berceceran didipasang polis line petugas kepolisian. Seusai tembakmenembak, petugas mengamankan pistol PN 45 berikutmagazin yang masih tersisa sembilan peluru.

Menurut penjelasan Kombes Pol Ibnu, KabidPenindakan Densus 88, hasil dari penggeledahan dirumah Suyadi, petugas menemukan sebutir peluru jenissenjata revolver yang ditaruh dalam Alquran. Sebutirpeluru itu ditemukan di kamar depan.

Hasil temuan lainnya berupa KTP atas nama Jokowarga Poso dan Muas beralamat di Bima, NTB. Selain itujuga menemukan buku nikah. Namun di desanya wargabiasa memanggil Roni.

Dari hasil penyelidilan petugas, Roni merupakananggota jaringan teroris Santoso yang biasa beroperasidi Poso.

Menurut Kombes Ibnu, Roni sudah beberapa kaliterlibat kasus pembunuhan. Pada 2005 pernahmembunuh temannya bernama Gendut (20) warga DesaGadungan, Kecamatan Puncu, Kabupaten Kediri. Korbantewas setelah kepalanya dicangkul Roni. Dalampersidangan Roni divonis 7 tahun.

Sementara semenjak bergabung dengan jaringanteroris telah beberapa kali menembak mati polisi. Diantaranya, Kapolsek Ambalata, Bima, NTB dengan korbanIptu Agus Salam. Menembak mati anggota Polres BimaBrigadir Yamin senjata revolver dirampas.

Kemudian Roni terlibat penembakan anggotaIntel Polres Bima Brigadir Hanafi. Meski korbantertembak bagian pelipisnya, namun nyawanyadapat diselamatkan. Terduga teroris Roni jugapernah menjadi algojo hukum pancung ataupemenggalan kepala dengan korban 2 anggotaPolres Poso. Selain itu ikut aksi penghadanganpatroli yang menewaskan 4 anggota pasukan Brimobdi Poso. (harian surya/dim) (harian surya/dim) (harian surya/dim) (harian surya/dim) (harian surya/dim)

Page 12: Tribunjogja 17-01-2015

SABTU LEGISABTU LEGISABTU LEGISABTU LEGISABTU LEGI17 JANUARI 2015

26 RABI’UL AWAL 1436NO 1361/TAHUN 4

RP 2.000RP 2.000RP 2.000RP 2.000RP 2.000

HARIAN PAGI

LANGGANAN RP 55.000 SMS 085102122000, 0274-557687 EXT 219

SPIRIT BARU DIY-JATENG

HALAMAN

1212121212

KISAHKISAHKISAHKISAHKISAH pedagang kaki lima (PKL) dikejar-kejarSatuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP)rupanya tidak hanya terjadi di Indonesia.Sepasang suami istri di China yang menjualbuah di jalanan secara tidak sengaja melindashingga tewas putra mereka sendiri yangberusia 4 tahun saat mereka mencoba untukmenghindari aparat penegak hukum kota atausemacam Satpol PP. Demikian lapor mediapemerintah negara itu pada Jumat (16/1/2015). Peristiwa itu pun telah mendorongkemarahan di dunia maya.

Peristiwa itu memicu kemarahan publikterbaru yang melibatkan “chengguan” ataupara petugas manajemen perkotaan. Saat

SEJUMLAHSEJUMLAHSEJUMLAHSEJUMLAHSEJUMLAH pasien dari Ang Kim Soei memintapemerintah tidak mengeksekusi mati terpidana kasusnarkoba itu karena yang bersangkutan selalu memberipengobatan herbal secara gratis dan terbukti manjur.

Harapan tersebut disampaikan enam orang pasienKim yang didampingi Pendeta Titus A.S. kepadawartawan di Dermaga Wijayapura (tempat penyebe-rangan menuju Pulau Nusakambangan, red.), Cilacap,Jawa Tengah, Jumat (16/1/2014). Saat itu, merekahendak membesuk Mr. Kim yang sedang menjalanimasa isolasi di Lembaga Pemasyarakatan Besi, PulauNusakambangan.

Akan tetapi petugas Pos Penjagaan DermagaWijayapura melarang mereka menyeberang ke PulauNusakambangan karena Kim telah menjalani masa

Jenazah Dipulangkan ke Negara Asal● Tim Eksekusi Terpidana Mati Sudah Siap

Di Nusakambangan KimBanyak Menolong Orang

isolasi menjelang pelaksanaan eksekusi mati. Saatditemui wartawan, salah seorang pasien Kim, JeniNoviana, mengaku hendak menyampaikan simpatikepada terpidana mati itu. Menurut dia, selamamenjalani masa pidana di Lapas Pasir Putih, PulauNusakambangan, Kim melayani pengobatan herbaldan boleh menerima pasien dari luar.

Menurut dia, berbagai penyakit yang diobati Mr. Kimbanyak yang sembuh. Oleh karena itu, kata dia, sebagianpasien Mr. Kim ingin membesuk terpidana mati tersebutuntuk mengucapkan terima kasih karena yangbersangkutan telah banyak menolong. “Kami prihatinsekali, sangat sedih ketika mendengar Mr. Kim akandieksekusi. Harapan kami kalau bisa diubah menjadiseumur hidup, jangan hukuman mati,” katanya. (ant)(ant)(ant)(ant)(ant)

Premium Indonesia Termurah di ASEANJokowi Turunkan Harga Premium Jadi Rp 6.600 per Liter

JAKARJAKARJAKARJAKARJAKARTTTTTA, TRIBUNA, TRIBUNA, TRIBUNA, TRIBUNA, TRIBUN - Harga Premium Indone-sia kini termurah di kawasan Asia Tenggara.Hal itu menyusul kebijakan Presiden JokoWidodo menurunkan harga premium dikompleks Istana Kepresidenan, Jakarta,Jumat (16/1). Harga Premiun yang semuladipatok Rp 7.600 berkurang menjadi Rp6.600 per liter. Harga solar juga ikutmelorot dari yang semula Rp 7.250 menjadiRp 6.400 per liter. “Mulai nanti Senin jam00.00 WIB, harga premium turun menjadi6.600 per liter. Harga solar turun menjadiRp 6.400,” kata Presiden Jokowi.

Berdasar data Global Petrol Pricetanggal 12 Januari 2015, harga BBM Indo-nesia berada di level 0,74 dolar AS. Saatitu, harga BBM Malaysia berkisar pada level0,54 dolar AS. Setelah Jokowi kembalimenurunkan harga premium dan solar,harga BBM Indonesia berada di level 0,52dolar AS per liter.

Pada 1 Januari 2015 lalu pemerintah jugamenurunkan harga premium dan solar. MelaluiPeraturan Menteri No 39 Tahun 2014,pemerintah menurunkan harga premium dariRp 8.500 menjadi Rp 7.600 per liter.

Sementara harga solar turun menjadi Rp 7.250per liter dari sebelumnya Rp 7.500 per liter.

Harga premium tersebut sudah sesuaipasar. Perhitungan harga tersebut mengacuMOPS sebesar 73 dolar AS per barrel dankurs Rp 12.380 per dolar AS pada periode25 November-24 Desember 2014.

Untuk diketahui, harga premium bakalmengikuti pergerakan harga minyak dunia. Saatharga minyak dunia menanjak, harga premiumbakal ikut meroket. Namun demikian, kebijakanpencabutan subsidi premium tersebut tidakotomatis harga BBM diserahkan ke mekanismepasar. Pemerintah akan menetapkan hargadasar dan harga jual eceran BBM.

Pemerintah akan mengevaluasi danmenetapkan harga dasar dan harga jualeceran premium saban dua minggu. Hargadasar ini terdiri dari biaya perolehan, biayadistribusi, biaya penyimpanan, dan marginuntuk badan usaha. Sedang harga jualeceran mencakup harga dasar plus pajakpertambahan nilai (PPN) dan pajak bahanbakar kendaraan bermotor (PBBKB).

Menteri Energi dan Sumber Daya Mi-neral Sudirman Said menyebut, penerapan

harga baru pada Senin mendatang bukantanpa sebab. Ia menyebut, pemerintahbakal memberi waktu bagi badan usahapenyalur BBM agar tidak merugi.

Jokowi meminta seluruh kepala daerahmerespon harga baru BBM jenis premiumdan solar. Ia berharap, penurunan hargaBBM berefek domino pada harga kebu-tuhan pokok masyarakat.

“Informasi (penurunan harga BBM) iniperlu kita sampaikan agar seluruh menteri,gubernur, bupati, walikota juga ikut mendorongharga-harga agar juga bisa ikut turun sehinggabisa dinikmati oleh masyarakat,” ujarnya.

Saat jumpa pers di kompleks IstanaKepresidenan, Jokowi didampingi oleh MenkoPerekonomian Sofyan Djalil, Menteri BUMN RiniM Soemarno, Menteri ESDM Sudirman Said,Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro danSekretaris Kabinet Andi Widjajanto.

Bukan hanya harga premium dan solaryang ambrol. Harga semen buatan pabrikmilik negara juga turun sebsar Rp 3.000per sak. Harga elpiji tabung 12 kilogrampun turun menjadi Rp 129 ribu per kilogram.(tribunnews/faj/mal/kps)(tribunnews/faj/mal/kps)(tribunnews/faj/mal/kps)(tribunnews/faj/mal/kps)(tribunnews/faj/mal/kps)

Sepasang Suami Istri Tabrak Anak Sendiri Hingga Tewaspasangan penjual buah di kota Hangzhou diProvinsi Zhejiang itu melihat empat orangchengguan berpatroli di kawasan tempatjualan mereka, pedagang itu langsung masukke truk mereka untuk melarikan diri. Ialangsung tancap gas dan tanpa sengajamelintas putra mereka sendiri. Sebuah videopemantauan yang ditayangkan stasiuntelevisi Provinsi Zhejiangmenunjukkan sang ayah,yang bermarga Liu, masuk kekendaraan di sisi pengemudi,sementara anaknya bermaindi tanah, tepat di depan rodadepan di sisi penumpang.

Video itu menujukkan, saat para chengguanmengejar PKL yang lain di sudut jalan, sangayah mulai melaju dan menabrak anaknyasendiri. “Ketika saya melintas setelahbekerja, anak itu sudah meninggal, danmereka berdiri di sekitarnya sambilmenangis,” kata seorang laki-laki lokalkepada stasiun televisi. (kompas.com/afp). (kompas.com/afp). (kompas.com/afp). (kompas.com/afp). (kompas.com/afp)

WARTA KOTA / HENRY LOPULALANHARGA BBMHARGA BBMHARGA BBMHARGA BBMHARGA BBM - Presiden Joko Widodo didampingi Menko Perekonomian Sofyan Djalil, Menteri BUMN Rini Suwandi, MenteriKeuangan Bambang Brodjonegoro, Menteri ESDM Sudirman Said dan Sekretaris Kabinet Andi Widjajanto menggelar jumpapers terkait penurunan harga BBM di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (16/1).

JAKARTA, TRIBUN - JaksaAgung HM Prasetyo akanmengabulkan permintaanterakhir dari empat warganegara asing (WNA) ter-pidana mati yang akan di-eksekusi, Minggu (18/1).Para WNA terpidana kasusnarkotika itu minta jena-zahnya dipulangkan kenegara masing-masing.

“Kami akan penuhi itu,nanti kami serahkan di lapa-ngan terbang terdekat darilokasi eksekusi. Karena ekse-kusi di Nusakambangan danBoyolali, bisa saja jenazahnyadiserahkan di Solo atau Sema-rang,” kata Prasetyo di Jakarta,Jumat (16/1).

“Salah satunya berasaldari Brasil, namanya MarcoArcher Cardoso Moreira,dia seorang pilot, orangnyagagah dan tinggi besar. Per-mintaanya jenazahnya di-pulangkan ke negaranya,”ujar Prasetyo.

Seperti diberitakan, Ke-jaksaan Agung akan melaksa-nakan hukuman bagi enamterpidana mati. Mereka terdiriatas empat pria dan dua wani-ta. Berdasarkan kewarganega-raan, mereka terdiri atas duaWNI dan empat WNA. Ekse-kusi hukuman mati tersebutdilakukan di dua lokasi berbe-da di Jateng yakni di Nusa-kambangan dan di Boyolali.

Prasetyo juga mengatakanbahwa pihaknya sudah mem-beri tahu keluarga keempatWNA itu kedubes masing-masing. Menurutnya, eksekusihukuman mati tersebut tidakakan berefek buruk bagi hubu-ngan diplomatik.

Prasetyo menambahkanmasing-masing negara, pastimenghormati hukum yangberlaku di Indonesia. “Saya ra-sa mereka semua memahami.Rasanya kejahatan narkotika

musuh bersama,” katanya.Prasetyo memastikan bah-

wa eksekusi bagi enam terpi-dana kasus narkotika tersebutsudah siap. Menurutnya, pe-laksanaan hukuman matimelibatkan berbagai pihak diantaranya rohaniwan, dokter,dan polisi yang bertindak seba-gai penembak.

Rute PengalihanDitembak sampai mening-

gal adalah satu-satunya me-tode hukuman mati yang dike-nal di sistem pemidanaan diIndonesia. Bertindak sebagaipenembak adalah aparat Bri-mob Polri yang ditunjuk olehpimpinannya.

Petunjuk teknis bagi regutembak diatur dalam Pera-turan Kapolri No 12 Tahun2010 tentang

Tata Cara PelaksanaanPidana Mati. Peraturan ter-sebut antara lain menya-takan bahwa personel regutembak harus sehat jasmanidan rohani, memiliki ke-mampuan menembak pal-ing rendah kelas dua, dantidak ada hubungan se-darah, keluarga, pertema-nan ataupun permusuhan

dengan si terpidanamati.

Regu penembak harus ter-diri atas 14 orang. Perincian-nya, satu orang berpangkatinspektur polisi dan bertindaksebagai komandan pelaksana.Personel lainnya adalah satuorang berpangkat brigadiratau brigadir kepala (Bripka)dan berperan sebagai koman-dan regu. Sedangkan sisanyaadalah anggota regu tembak,berpangkat brigadir polisi dua(Bripda) ataupun brigadirpolisi satu (Briptu).

Peraturan itu juga meng-haruskan adanya regu pen-dukung yang meliputi regusurvei dan perlengkapan,

regu pengawalan terpidana,pengawalan pejabat, regupenyesatan rute, dan regupengamanan area.

Regu penyesatan ruteterdiri atas 10 personil. Tu-gasnya antara lain menen-tukan rute menuju lokasipelaksanaan pidana mati.Rute tersebut memiliki pal-ing sedikit tiga alternatif.Tugas lainnya adalah mela-kukan penyesatan rute agartidak dapat diikuti ataupundilacak.

Menentukan jenis mobil,warna, dan merek yang serupadengan kendaraan yang digu-nakan oleh regu tembak untukmembawa terpidana mati.

Beleid tersebut juga me-ngatur tentang peralatan yangdigunakan oleh regu tembakyakni masing-masing satu sen-jata genggam untuk koman-dan pelaksana dan komandanregu tembak, 12 senjata apilaras panjang dan 12 magasinuntuk para penembak, tigabutir peluru tajam kaliber 5,56mm, dan sembilan butir peluruhampa kaliber 5,56 mm.

Pengisian amunisi ke sen-jata dilakukan oleh komandanregu penembak. Senjata-senjataitu kemudian diserahkan keanggota regu tembak secaraacak sehingga para anggotaregu tidak tahu apakah senjatayang dipegangnya berisi pelu-ru tajam atau peluru hampa.

Peraturan tersebut jugamengatur tata cara untukmemastikan terpidana telahmeninggal. Jika terpidanamasih menunjukkan tanda-tanda kehidupan, komandanpelaksana memerintahkankomandan regu penembakuntuk melakukan penemba-kan pengakhir. Tembakan pa-mungkas dilakukan dari jarakdekat menggunakan senjatagenggam. (tribunnews/the)

Page 13: Tribunjogja 17-01-2015

Yoriasa Filien Firstiarama

HALAMAN 13SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Kota Yogya

Hujan30 C

o

23 Co

Sleman

Hujan31 C

o

Bantul

Hujan31 C

o

22 Co

Gunungkidul

Hujan29 C

o

23 Co

Kulonprogo

Hujan30 C

o

23 Co

Sumber: BMKG DIY22 C

o

Orkes Giriraos ISI Gelar Konser Keroncong Pertama

Lagu Juwita Malam Memukau Penonton

TRIBUN JOGJA/KHAERUR REZAPENAMPILAN - PENAMPILAN - PENAMPILAN - PENAMPILAN - PENAMPILAN - Orkes Giriraos ISI tampil membawakan musikkeroncong di Studio 1 RRI Yogyakarta, Kamis (15/1) malam.

Lagu Juwita Malam yang dipopulerkan AlmarhumKrisbiantoro dan sempat diaransemen Slank serta

beberapa musisi lain terdengar di Studio 1 RRIYogyakarta, Jalan Jazuli Kotabaru Yogyakarta,

Kamis (15/1) malam. Namun lagu tersebut terdengarberbeda lantaran diiringi cello, flute, biola dan gitar

yang dibawakan anak-anak muda . Merekatergabung dalam Orkes Giriraos.

lompok Belajar Musik Ke-roncong itu sendiri barupertama kali digelar.

Selain mengaransemenlagu Juwita Malam menjadikeroncong, para mahasiswa

ORKES Giriraos adalahsatu dari sembilan kelom-pok mahasiswa FakultasSeni Pertunjukan InstitutSeni Indonesia (ISI) Yogya-karta yang mengadakankonser keroncong. Acarayang diadakan oleh Ke- Bersambung ke Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14

Rajin Totok WajahERPENAMPILANERPENAMPILANERPENAMPILANERPENAMPILANERPENAMPILAN cantik dan menarik

adalah kunci utama yang dimiliki seorangwanita karir. Akan tetapi, dunia kerja seringkali

membuat para wanita karir tidak sempatmerawat kecantikan dan kesehatan kulit.

Hal itu diakui Yoriasa Filien Firstiarama, salahseorang teller bank swasta di Yogyakarta. Menurutnya,

kalau sudah dilanda kesibukan, ia tak punya waktuuntuk merawat diri. Alih-alih ingin mengunjungi

salon kecantikan untuk spa dan facial,terbengkalai begitu saja karena banyaknya

lembur yang dapat menghabiskan waktu akhirpekan.

“Sering enggak sempat ke salon,sering lembur. Makanya kalau tiap week-

end harus sempetin punya waktu me

Bersambung ke Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14

Relawan Gelar RuwatanMemprotes Jokowi

YOGYA, TRIBUN - Denganmembakar kemenyan, Mbah Walji(65) membacakan rajah kolockro didepan Gedung Agung Yogya-karta, Jumat (16/1). Rajah kolocokrotersebut merupakan doa ruwatberbahasa Jawa yang ditujukanbagi Presiden RI, Joko Widodo(Jokowi).

Dikatakan Mbah Walji, dalamkeyakinan masyarakat Jawa, ru-wat adalah sebuah ritual untukmembersihkan diri dan menye-imbangkan segala aspek kehi-

dupan.“Ruwat ini kami tujukan ke-

pada Joko Widodo, agar dia tetapbersih nuraninya dan tepat dalammengambil keputusan,” ungkapMbah Walji.

Ruwatan tersebutdiselenggarakan oleh JaringanKerja Relawan (Jengkar) Jokowi.Aksi itu digelar relawan sebagaibentuk kekecewaan para relawanatas pencalonan Komisaris

Bersambung ke Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14

Pemkot Tegur 19 HotelDokumen Perizinan tidak LengkapDokumen Perizinan tidak LengkapDokumen Perizinan tidak LengkapDokumen Perizinan tidak LengkapDokumen Perizinan tidak LengkapProyek Pembangunan DihentikanProyek Pembangunan DihentikanProyek Pembangunan DihentikanProyek Pembangunan DihentikanProyek Pembangunan Dihentikan

YOGYA, TRIBUN - Hing-ga Desember 2014, DinasPerizinan (Dinzin) KotaYogyakarta telah menge-luarkan Izin MendirikanBangunan (IMB) untuk 77hotel, dari total 104 hotelyang mengajukan perizi-nan sejak 2013.

Kepala Bidang Pelaya-nan Dinas Perizinan KotaYogyakarta, Setiono men-jabarkan dari total 77 hotelitu yang sudah memilikiIMB tersebut, 44 di antara-nya sudah mulai melaku-kan pembangunan fisik.Kemudian, tujuh unit hotelsudah selesai proses pem-bangunan dan 16 hotel be-lum mulai dibangun.

“Sementara ada tigahotel yang mengajukanizin perubahan fisik ba-ngunan dan tujuh sisanyabelum bisa mulai mem-bangun karena terkenapenertiban persyaratanteknis,” ujar Setiono, di-temui di ruang kerjanya,Jumat (16/1).

Di luar 77 hotel yangsudah mendapatkan izinIMB, masih ada 27 hotelyang saat ini masih prosespengajuan IMB ke Dinzin.Dari jumlah tersebut 19 ho-tel di antaranya diberikansurat pemberitahuan dariPemkot Yogyakarta karenabelum menyelesaikan per-syaratan pendirian hotel.

“Kami sudah tegur 19hotel yang dokumen per-izinannya tidak lengkap,sehingga harus diberhen-tikan sementara pemba-ngunannya,” ujar Setiono.

Adapun persyaratanyang belum dilengkapi 19hotel tersebut adalah do-kumen Analisis MengenaiDampak Lingkungan(AMDAL). Selain itu jugabelum menyertakan suratrekomendasi dari DinasPariwisata dan Kebuda-yaan terkait hotel yangberada di kawasan heri-tage dan juga dokumenproteksi kebakaran.

Bahkan, lanjut Setiono,saat dicek di lapangan ba-nyak persyaratan teknisyang belum bisa dipenuhi

seperti tidak memiliki do-kumen Surat Izin Peman-faatan Air (SIPA). Sehinggaakhirnya Pemkot Yogya-karta harus memberikansurat teguran untuk me-nunda sementara pemba-ngunan hotel tersebut.

“Kami tunggu sampaimereka melengkapi, sema-kin cepat melengkapi ma-ka akan semakin cepatkami proses,” ujarnya.

Kesadaran RendahTerkait, kesadaran ho-

Bersambung ke Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14

Pemda Bikin TeknologiPemetaan Canggih

DIY DIY DIY DIY DIY bekerjasama dengan UGMtengah menyiapkan teknologibaru untuk memetakan topografidan tata ruang DIY. Hasil peme-taan itu bisa digunakan untukmencermati kembali izin-izinlokasi perhotelan yang ber-masalah.

Kepala Dinas Pekerjaan Um-um Perumahan Energi dan Sum-ber Daya Mineral (PUP-ESDM) DIYRani Sjamjinarsi mengatakan,teknologi baru itu ditujukan untukmelihat basis tata ruang DIY hinggaskala 1:1000. “Jadi, hotel-hotelyang salah itu ketok (kelihatan,RedRedRedRedRed),” kata Rani seusai perte-

Kami sudah tegur 19 hotel yang Kami sudah tegur 19 hotel yang Kami sudah tegur 19 hotel yang Kami sudah tegur 19 hotel yang Kami sudah tegur 19 hotel yangdokumen perizinannya tidak lengkap,dokumen perizinannya tidak lengkap,dokumen perizinannya tidak lengkap,dokumen perizinannya tidak lengkap,dokumen perizinannya tidak lengkap,

sehingga harus diberhentikan sementarasehingga harus diberhentikan sementarasehingga harus diberhentikan sementarasehingga harus diberhentikan sementarasehingga harus diberhentikan sementarapembangunannya pembangunannya pembangunannya pembangunannya pembangunannya

SETIONOSETIONOSETIONOSETIONOSETIONOKabid Pelayanan Dinas Perizinan Kota Yogyakarta

muan dengan Gubernur DIY danUGM di Kepatihan, Jumat (16/1).

Gambar hasil pemetaan itujuga akan dijadikan sebagaiacuan Rencana Detail Tata Ruang(RTDR) di DIY. Apalagi, DIY kinitengah gencar menata kawasan-kawasan sebagai bagian programKota Pusaka. “Itu kan bisa jadipegangan perizinan (pendirianbangunan baru termasuk hotel-hotel),” terangnya.

Selama ini, pemetaan yangdilakukan hanya mengandalkancitra satelit dan pengecekan ke

Bersambung ke Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14

Malioboro dan Titik NolHarus Bebas Gepeng

DOK. TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI GHOZALIBEBAS GELANDANGAN - BEBAS GELANDANGAN - BEBAS GELANDANGAN - BEBAS GELANDANGAN - BEBAS GELANDANGAN - Suasana Jalan Malioborobeberapa waktu lalu. Pemerintah Kota Yogyakarta mulaimenggelar razia penertiban agar kawasan ikon wisata KotaGudeg bebas dari gelandangan dan pengemis.

YOGYA, TRIBUN - Ma-raknya gelandangan danpengemis di kawasan Ma-lioboro perlu segera men-dapat perhatian dari Pe-merintah Kota Yogyakarta.Untuk itu, Dinas KetertibanKota Yogyakarta, mulaiJanuari 2015 akan mela-kukan penegakan Pera-turan Daerah (Perda) DIYNomor 1 Tahun 2014 ten-tang Penanganan Gelan-dangan dan Pengemis.

Kepala Unit PelaksanaTeknis (UPT) Malioboro,Syarief Teguh, menjelaskan

Bersambung ke Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14

Wahyono Jadi Tahanan KotaKasus Dugaan Korupsi PBVSI Disidang FebruariYOGYA, TRIBUN - Penyidikan kasusdugaan penyimpangan dana hibah Per-satuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI)telah selesai. Tim penyidik Kejaksaan Negeri(Kejari) Kota Yogyakarta telah menyerahkanbarang bukti dan tersangka WahyonoHariyadi kepada jaksa penuntut umum(JPU).

Pada pelimpahan tahap dua perkara ini,tersangka Wahyono langsung menjadi ta-hanan kota. “Ter-sangka kami di-kenakan wajiblapor pada Se-nin dan Ka-mis,” ujarKasi PidanaKhusus Ke-jari Yogya-karta, Aji

Prasetyo, Jumat (16/1).Setelah tahap kedua, langkah berikutnya

adalah jaksa akan menyusun rencanadakwaan selanjutnya melimpahkan per-kara ini ke Pengadilan Tindak PidanaKorupsi (Tipikor). Aji menargetkan, Februarinanti perkara itu sudah mulai disidangkan.

Sementara terkait tidak cairnya danahibah Komite Olahraga Nasional Indone-sia (KONI) Kota Yogyakarta tahap keduasebesar Rp7,5 miliar, Aji belum akan me-ngembangkan penyidikan berkaitan de-ngan kasus yang tengah ditangani Kejarisaat ini.

Diduga pencairan dana KONI terganjalstatus hukum Ketua Umum KONI KotaYogyakarta, Iriantoko Cahyo Dumadi yangmenjadi tersangka, kasus dana hibah

Bersambung ke Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14Hal 14

Dinas Perizinanmencatat hinggaDesember 2014 telahmengeluarkan IzinMendirikan Bangunan(IMB) untukpembangunan 77hotel

Dari jumlahtersebut 19 hotel diantaranya diberikansurat pemberitahuankarena belummenyelesaikanpersyaratan pendirianhotel

Syarat yang belumdilengkapi sepertidokumen AMDAL danSIPA

Pembangunan 19hotel itu untuksementara harusdiberhentikan

Prosespembangunan bolehkembali diteruskanjika seluruh perizinandan syarat yangditentukan sudahdilengkapi

Masih ada 27hotel yang saat inimasih dalam prosespengajuan IMB keDinzin

PELANGGARAN IZIN HOTEL

RRRRRUWUWUWUWUWAAAAATTTTTANANANANAN - Jaringan Kerja Relawan Jokowi(Jangkar Jokowi) menggelar ruwatan di depanGedung Agung Yogyakarta, Jumat (16/1). Aksitersebut merupakan bentuk kekecewaanrelawan atas pencalonan Komjen Budi Gunawansebagai calon tunggal Kapolri.

TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHY

BBBBB

DOK.PRI

Page 14: Tribunjogja 17-01-2015

Anda punya agenda kegiatan terkait tema apapun di wilayah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, baik agenda kegiatanlembaga pemerintahan, swasta, universitas, komunitas, organisasi, dan lain-lain? kirimkan tulisan tentang rencana kegiatannyake Harian Pagi Tribun Jogja, sebelum agenda kegiatan dimulai. Agenda kegiatan Anda akan dimuat di rubrik Jogja Hari Ini.

Alamat email

Surat

; [email protected]/[email protected]/[email protected] juga bisa menghubungi Lia di telepon; 0274-557687 atau SMS ; 083869868383.

; Tribun Jogja, Jalan Jenderal Sudirman No 52 Kotabaru, Gondokusuman, Kota Yogyakarta.

14 jogja hari ini SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

itu juga menyanyikan lagulain seperti Yogyakarta milikKla Project dengan aran-semen keroncong. Penam-pilan apik mereka pun me-mukau para penonton yanghadir malam itu.

Salah seorang dosen pe-ngajar mata kuliah keron-cong, Imoeng Mulyadi CR(45) yang membimbing paramahasiswa itu mengatakan,musik keroncong yang di-

nyanyikan anak didiknyasebagian diaransemen sen-diri dan ada juga yang di-bantu olehnya.

“Selain sebagai ajangunjuk kebolehan, konser inijuga dijadikan sebagai ujianmata kuliah keroncong,”ujarnya.

Dengan persiapan efek-tif selama kurang lebih em-pat bulan, para mahasiswadari berbagai semester itu

memang menampilkan pe-nampilan yang prima. Se-tiap grup menampilkan duahingga tiga lagu baik meng-gunakan vokal maupun se-kedar instrumen.

“Konsepnya juga kamibuat tidak berjarak dan ko-munikatif jadi para penon-ton cukup duduk lesehan didepan panggung,” jelasImoeng.

Pemilihan Studio 1 RRI

sebagai tempat pementasanjuga sebagai pengingat bah-wa beberapa tahun yanglalu di situ secara rutindiadakan konser keroncong.Sayangnya kegiatan itu su-dah lama vakum dan tidakberjalan lagi.

“Nah sekarang coba ka-mi hidupkan lagi, denganpersonel dan warna yanglebih muda,” jelasnya.(Khaerur Reza)

Lagu JuwitaLagu JuwitaLagu JuwitaLagu JuwitaLagu Juwita Sambungan Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13

time,” ujar Yori sapaannya, kepada Tribun Jogja, Jumat(16/1).

Perawatan yang paling suka dilakukan Yori mulaidari wajah, rambut dan juga badan. Apabila wajahnyasudah terlihat mulai kusam, biasanya ia langsungmelakukan facial atau bergantian bisa totok dan jugapeeling muka. “Aku ada klinik kecantikan langgananku,jadi sebulan kali pasti mesti facial,” ujar lulusan Komu-nikasi Jurnalistik di Universitas Atma Jaya Yogyakarta ini.

Untuk kondisi wajahnya yang cenderung bertipenormal kering, sebetulnya tak begitu repot. Karena iabisa dengan bebas menentukan menu perawatan wajahtanpa ada alergi kulit. Meski begitu, Yori paling suka

memakai perawatan berbahan alami. “Paling sukapakai facial organic atau yang memakai buah-buahan,soalnya lebih aman di kulit,” ujar cewek kelahiran 9Juli 1988 ini.

Namun yang paling menyebalkan adalah ketikadi wajahnya muncul jerawat. Biasanya datangnyajerawatsebelum jadwal menstruasi tiba. Yorimengatakan kalau sedang menstruasi memang tidakboleh melakukan facial, karena takutnya jerawat akantambah meradang. “Biasanya kalau lagi haid akumenahan diri untuk tidak facial. Tapi setelah haidberakhir baru deh facial. Jadi tidak terlalu sakit saatdibersihkan jerawatnya,” jelasnya. (tea)(tea)(tea)(tea)(tea)

Sambungan Hal 13Hal 13Hal 13Hal 13Hal 13Rajin Totok

tel untuk memproses SIPAternyata masih rendah.Terbukti, ada lima hotelyang terbukti tak mengan-tongi izin pemanfaatanair. Baru dua hotel sajayang akhirnya mengaju-kan.

Kepala Seksi OperasiDinas Ketertiban (Dintib)Kota Yogyakarta Bayu La-ksmono mengungkapkan,

Jenderal (Pol) Budi Guna-wan sebagai calon tunggalKapolri.

Koordinator aksi, RendraSetiawan mengatakan, faktabahwa Komisi Pemberan-tasan Korupsi telah mene-tapkan Komjen Budi Gu-nawan sebagai tersangkakasus rekening gendut, se-harusnya sudah cukupmenjadi dasar bagi presidenuntuk mencabut pencalo-nannya.

Ia mempertanyakan, de-ngan pencalonan Budi Gu-

nawan menjadi Kapolri, ba-gaimana pemerintahan Jo-kowi akan menegakkan hu-kum jika pimpinan kepo-lisian tersangkut kasus hu-kum. Jika proses pencalonanBudi Gunawan terus ber-gulir, para relawan Jokowitersebut khawatir akan mun-cul ketidakharmonisan hu-bungan antarlembaga ne-gara, yakni Polri dan KPK.

“Kami mengkritik de-ngan keras pencalonan BudiGunawan menjadi Kapolridan kami mendorong Jo-

kowi melakukan koreksi to-tal terhadap pencalonantersebut,” ungkap RendraSetiawan.

Jika tuntutan tersebuttidak ditanggapi oleh Jo-kowi, para relawan tersebuttak segan-segan mengambilsikap berbalik arah denganmenjadi oposisi bagi pe-merintahan. Dalam aksitersebut, para relawan jugamengkritisi orang-orang disekeliking Joko Widodo ya-ng selama ini hanya men-jadi sosok-sosok oportunisdan merongrongnya.(mim)

Sambungan Hal 13Hal 13Hal 13Hal 13Hal 13Relawan Gelar

hotel-hotel yang sudahselesai membangun masihada yang belum meleng-kapi dokumen SIPA. “Adalima hotel terbukti tidakmemiliki SIPA,” ujarnya.

Kelima hotel yang tidakmengantongi SIPA itu ter-sebar di berbagai wilayah.Antara lain di Jalan MargoUtomo, Jalan Gowongan,Jalan Letjend Suprapto

dan Jalan Malioboro. Mes-ki demikian, seluruhnyasudah memiliki izin pe-ngeboran.

Bayu menjelaskan, SI-PA tersebut menjadi salahsatu parameter pentingdalam mengamati dampaklingkungan. Salah satuproses untuk memperolehSIPA ialah dengan pump-ing test atau pengujian

pompa untuk mengambilair.

Jika saat pengambilanair menyebabkan penuru-nan debit sumur warga disekitarnya, maka SIPA ti-dak akan diterbitkan. “Ka-mi akan terbitkan suratperingatan kedua. J ikatidak ditanggapi, makabisa kami segel,” tandas-nya. (tea)

PPPPPemkemkemkemkemkooooot Tt Tt Tt Tt Tegureguregureguregur Sambungan Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13

lapangan berkali-kali. Hasilnyapun tak akurat. Itulah kenapa,penataan kawasan pun belummendetail. “Selama ini surveimanual, malu lah,” tutur Rani.

Teknologi pemetaan wilayahbaru itu akan menggunakan duaalat yakni Terrestrial Laser Scan-ner (TLS) seharga Rp1,5 hinggaRp2 miliar dan Aerial Laser Scan-ner (ALS) yang harganya mencapaiRp15 miliar. Uji coba penggunaanalat itu sudah dilakukan olehFakultas Geodesi UGM di bangu-nan Pagelaran dan SitihinggilKeraton Kasultanan Yogyakarta.

Hasilnya, tiang-tiang yangmulai miring di Keraton punterlihat. Dengan demikian, tek-nologi ini sekaligus bisa meme-takan kondisi bangunan heritagedi DIY.

Ketua Jurusan Teknik GeodesiUGM Djurdjani mengatakan hasilpemetaan TLS dan ALS berupagambar tiga dimensi (3D) maupundua dimensi (2D). Itu bisa diguna-kan untuk arsip maupun acuanpembuatan site plan penataankawasan. Djurdjani mengaku sudahdigandeng untuk memetakan 13kawasan di DIY, antara lain Keraton,

Malioboro dan Kotagede.“Ini terobosan pertama di DIY.

Pemetaan lebih lanjut nantimenunggu prioritas Pemda, maumana dulu,” kata Djurdjani.

Namun, karena harganyayang begitu tinggi, Pemda belummemastikan apakah akan mem-beli atau menyewa alat itu. Pun,kapan pelaksanaan pemetaankeseluruhan DIY digarap.

“Kalau yang TLS mungkin beli,sedangkan ALS sewa saja. Inimasih dibahas,” kata KepalaBadan Perencanaan Pembangu-nan Daerah (Bappeda) DIY Tavip

Agus Rayanto.Penghageng Keraton Kasul-

tanan Yogyakarta KGPH Hadi-winoto itupun menyambut baikteknologi baru itu. Dengan demi-kian, penataan kawasan Keratonjuga lebih terintegrasi. Tidakterpecah-pecah karena acuanyang digunakan tiap instansiberbeda-beda.

“Jadi nanti kami bisa punyakonsep sama ketika melihatbangunan keraton. Dari DinasKebudayaan, Keraton, DinasPekerjaan Umum pun bisa samasemua,” kata Gusti Hadi. (esa)(esa)(esa)(esa)(esa)

Pemda BikinPemda BikinPemda BikinPemda BikinPemda Bikin Sambungan Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13

di kawasan Malioboro hing-ga Titik Nol Kilometer masihbanyak dijumpai gelanda-ngan dan pengemis, hal itudapat mengganggu kenya-manan wisatawan. Adapunpengemis dan pengamen diantaranya merupakan anak-anak yang masih di bawahumur.

“Kondisi ini memang me-resahkan sehingga perlu men-dapat penanganan segera,”ujar Syarief, Jumat (16/1).

UPT Malioboro, sebut dia,beberapa kali sempat menga-mankan sejumlah pengemisdi kawasan Titik Nol. Pe-nangkapan itu bertujuanagar Malioboro tidak terkesankumuh. Namun, tak jarangbanyak dari pengemis yanglari lebih dahulu ketika akanditangkap.

“Kami masih kesulitandalam menangani masalahpengemis, karena kami ingin-nya Malioboro bisa bebasdari gelandangan dan pe-ngemis,” ujar Syarief.

Untuk itu, perlu adanyapenegakan Perda DIY Nomor1 Tahun 2014 tentang Pena-nganan Gelandangan danPengemis. Namun untukmerealisasikan perda ter-sebut harus dilakukan sosia-lisasi terlebih dahulu.

Menurut Syarief pena-nganan gepeng bukan hanyatugas dari UPT Malioborosaja, tetapi juga melibatkandinas-dinas terkait sepertiDinas Ketertiban dan DinasSosial dan Tenaga Kerja KotaYogyakarta.

SosialisasiKepala Dinas Ketertiban

Kota Yogyakarta NurwidiHartana mengatakan, satutahun pertama ini pihaknyaakan melakukan sosialisasiPerda DIY Nomor 1 Tahun2014 itu. Dalam Perda terse-but masyarakat yang mem-berikan uang atau barangdalam bentuk apapun kepa-da gelandangan dan penge-mis akan dikenakan sanksi.

“Warga dan wisatawanyang berkunjung ke tempatwisata harus tahu ada lara-ngan memberikan uang ataubarang dalam bentuk apapunkepada gelandangan ataupengemis,” tegas Nurwidi.

Namun bukan berartiwarga tidak boleh mem-berikan sumbangan atausedekah, tapi ada baiknyawarga bisa menyalurkansumbangan tersebut melaluicara lain. Nurwidi menga-takan pada tahun berikutnya,pihaknya baru akan mene-rapkan sanksi yustisi kepada

orang yang melanggar.“Tertulis di pasal 24 ayat

(5), orang yang memberikanuang atau barang dalambentuk apapun kepada ge-landangan dan pengemisterancam hukuman pidanakurungan paling lama 10hari dan atau denda palingbanyak Rp1 juta,” tandasnya.

Setiap gelandangan danpengemis yang terkena pe-nertiban oleh personel Satu-an Polisi Pamong Praja KotaYogyakarta akan langsungdiserahkan ke panti sosialmilik DIY di Sewon Bantul.Pihaknya akan fokus padagelandangan terlebih dulu,terutama di kawasan Malio-boro, Jalan Margo Utomohingga Alun-alun Utara danSelatan, serta Jalan KH Ah-mad Dahlan.

“Ini akan jadi kegiatanrutin yang kami lakukan,”jelasnya. Perlu diketahui,pada pekan lalu, PetugasSatpol PP Kota Yogyakartamenertibkan 31 gelandangandan pengemis yang seluruh-nya dibawa ke panti di Se-won Bantul.

“Akan kami periksa dulusatu persatu, kalau memangada warga Kota Yogya, akankami bawa ke UPT PantiKarya,” jelas Nurwidi. (tea)

Sambungan Hal 13Hal 13Hal 13Hal 13Hal 13Malioboro dan

Pengurus Cabang PBVSI.“Itu beda soal, tidak cair-

nya dana KONI bisa karenaberbagai alasan prosedural.Kalo belum cair kan uangnyaberarti masih aman di kasnegara,” kata Aji.

Lagi pula, lanjut Aji, belumada laporan tindak pidanayang masuk ke Kejari terkaitmasalah itu, sehingga Kejarimembatasi diri hanya ter-

hadap kasus yang kini se-dang ditangani, meski tidakmenutup kemungkinan ka-sus itu berkembang selamaproses peradilan.

Dalam kasuis tersebut,audit Badan Pemeriksa Ke-uangan (BPK) menemukanindikasi

penyimpangan dana hi-bah PBVSI Kota Yogyakartatahun 2011-2012 sebesar

Rp537 juta atas hibah KONIKota Yogyakarta untuk klubbola voli Yuso.

Penyidik Kejari menilaialokasi dana tersebut me-langgar Peraturan MenteriDalam Negeri Nomor 32Tahun 2011 tentang ban-tuan sosial dan hibah ka-rena klub olah raga pro-fesional dilarang menda-patkan dana APBD. Pa-

dahal, Yuso merupakanklub voli profesional.

Untuk kasus itu, penyi-dik menetapkan Ketua Ha-rian Pengcab PBVSI Wah-yono Hariyadi dan KetuaKONI Kota Yogyakarta Iri-antoko Cahyo Dumadi se-bagai tersangka. Selain itupenyidik juga menetapkanmantan Ketua Harian Yuso,Putut Marhaento.(vim)

WWWWWahahahahahyyyyyono Jadiono Jadiono Jadiono Jadiono Jadi Sambungan Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13Hal. 13

Seminar Strategi Sukses BisnisJUMAT (23/1) - Seminar bisnis pro-perti kembali digelar di Kota Yog-yakarta. Seminar yang akan menga-ngkat strategi sukses bisnis di bidangproperti kali ini akan dihelat padaJumat (23/1) mendatang. BersamaFounder Indonesia Property Club,Ardhian Denka, peserta akan men-dapatkan tips-tips memulai bisnisproperti dengan cara mudah, tidakmenyita waktu dan tidak membutuh-kan modal yang besar.

Seminar ini merupakan respon darimenurunnya stok perumahan di Indo-

nesia. Tahun ini, diprediksi stokperumahan mengalami kekuranganlebih dari 15 juta unit dan akanbertambah pada tahun berikutnya.Peluang inilah yang coba digali dariseminar ini.

Seminar ini akan mengajarkanpesertanya tentang bagaimana ber-main aman dalam bisnis propertibermodal kartu kredit, bagaimanamenutup hutang melalui bisnis pro-perti, serta bagaimana menjadi brokerdan flip property. Peserta juga akandibagi pengetahuan tentang segala

bentuk jenis - jenis perjanjian, caradahsyat bermain properti sitaan, sertabagaimana bebas finansial melaluibisnis properti.

Seminar akan berlangsung mulaipukul 16.30 di Hotel Horison UltimaRiss, Gowongan Kidul nomor 33Yogyakarta. Tiket bisa didapatkanseharga Rp 100 ribu di Toko BukuGramedia Jalan Jenderal Sudirman.Peserta bisa juga mendaftar melaluitransfer ke BCA 3270404447 atas namaAmin Tri Widyo atau ketik NAMA/IPC/JOGJA ke 081225809777. (gya)

Seminar Trading ForexMINGGU (25/1) MINGGU (25/1) MINGGU (25/1) MINGGU (25/1) MINGGU (25/1) - Mewadahimasyarakat yang ingin belajar Trad-ing Forex, Seminar Trading Forexakan digelar di Yogyakarta. Semi-nar akan diadakan pada Minggu(25/1) mendatang di Hotel @homPlatinum Gowongan Hotel, JalanGowongan Kidul nomor 57. Semi-nar akan dibagi dua sesi, sesipertama mulai pukul 10.00, kemu-dian sesi kedua mulai pukul 15.00.

Pada seminar ini, peserta akanmendapatkan materi dasar tentangForex. Banyak orang yang gagalbermain forex karena mereka tidakmemahami materi dasar bisnis

forex. Selain harus memahamimateri tersebut, peserta juga akanbelajar cara menghitung margin,pip, mengetahui instrumen dalambisnis forex.

Selain itu, Forex menuntutpemainnya memiliki pengetahuandalam melakukan analisa dasaryang fungsinya. Seminar ini dapatmembantu peserta untuk menen-tukan posisi yang akan diambil, buyatau sell.

Dalam trading forex, ada duasistem trading yang bisa dilakukan,antara lain Trading Manual danOtomatis (Robot / EA). Melalui semi-

nar ini, peserta akan belajarlangkah-langkah sukses dalamtransaksi forex secara manual.Pembicara juga akan mengajarkanbagaimana cara mengatasi kele-mahan yang sering dialami traderyang menggunakan metode ini.

Sementara Sistem tradingotomatis ( Robot / EA ) jugamemastikan pemainnya selalu profitdan panen dollar walaupun pemaintidak ada waktu untuk melakukantrading dengan cara setting danaplikasi EA di live market. Seminarini akan membekali peserta denganpengetahuan bagaimana meng-

hadapi kelemahan-kelemahan yangada dalam metode transaksi ini.

Untuk mengikuti seminar ini,peserta harus membeli tiket sehargaRp 100 ribu per orang atau Rp 150ribu per dua orang. Pembelian tiketpada hari H dikenakan Rp 300 ribuper orang. Pendaftaran bisa dilaku-kan dengan mengirimkan SMS de-ngan format : FX_nama_Semar-ang_ke 085 950 805 999 kemudiantransfer ke rekening BCA3631440698 atas nama Angela.Informasi lebih lanjut, hubungi082221218999 / 08113665533 (An-gel). (gya)(gya)(gya)(gya)(gya)

Pentas Gejog LesungSABTU (17/1) - Memperingati ulang tahun Karang TarunaDusun Siangan, Triharjo, Pandak, Bantul, warga DusunSiangan menggelar pentas seni. Gelaran ini akan diadakanpada Sabtu, 17 Januari 2015 mulai pukul 19.00 di LapanganVolley dusun setempat.

Pada kesempatan ini, Gejog Lesung Ibu-ibu danSendratari Reyog Wayang akan menghibur wargasetempat. Sendatari Reyog Wayang yang mengambil judul‘Hanoman Obong’ akan dimainkan oleh pemuda-pemudidusun setempat. (gya)

Screening Bangun TidurSABTU (1SABTU (1SABTU (1SABTU (1SABTU (17/1) 7/1) 7/1) 7/1) 7/1) - Televisi 2012 ISI Yogyakarta mempersembahkanScreening Bangun Tidur ‘Membuka Mata Rekam Cerita’ pada Sabtu(17/1). Screening akan berlangsung mulai pukul 18.30 di GedungSocieted Taman Budaya Yogyakarta.

Pada kesempatan ini, sejumlah film akan diputarkan, antara lain‘Baju Lebaran’ karya Gelora Yudhaswara; ‘Ideal’ karya MuhammadFajruchi KA; ‘Manuk’ karya Ghalif Putra Sadewa. Adapun ‘Tanya SatuAtap’ karya M Rizky Kurnia dan ‘Surat’ karya Eky Agung Wibowo jugaturut diputar pada event ini. Selain pemutaran film, acara ini jugaakan dimeriahkan oleh Riri and Friend Band, Roestinah Band dandance performance dari D’Floor. (gy(gy(gy(gy(gya)a)a)a)a)

Workshop dan Kompetisi Fotografi dan BloggingSABTU (1SABTU (1SABTU (1SABTU (1SABTU (17/1) 7/1) 7/1) 7/1) 7/1) - Green Lifestyle Campaignakan menggelar Workshop and CompetitionPhotography and Blogging bertema EcoFriendly Food and Wise Waste. Workshop dankompetisi akan digelar pada Sabtu (17/1) diAmara Ballroom Hotel Amaris, Jalan Dipo-negoro nomor 87 Yogyakarta.

Sesi Tips dan Trik Menulis di Media Massaakan berlangsung mulai pukul 08.00 hingga12.00. Workshop akan diisi oleh pembicara

Wisnu Nugroho, seorang penulis buku dan jugawartawan Kompas. Untuk mengikuti workshopini, peserta cukup membayar tiket sebesarRp 15 ribu.

Kemudian sesi Human Interest pada pukul12.00 hingga 16.00 akan diisi oleh ArbainRambey, pewarta foto Kompas. Untuk mengi-kuti workshop ini, peserta cukup membayartiket masuk sebesar Rp 20 ribu. Pesertaberhak mendapatkan fasilitas berupa hunting

foto, makan, snack, seminar kit, dan sertifikat.Penyelenggara menyiapkan hadiah uang

tunai sebesar Rp 500 ribu bagi juara pertama,Rp 300 ribu bagi juara kedua, Rp 200 ribubagi juara ketiga dan Rp 300 ribu bagi juarafavorit. Pendaftaran bisa dilakukan dengantransfer ke rekening BCA 0373041642 atasnama P Krisna. Konfirmasi pembayaran bisadilakukan melalui 0274 9100500 / 557757(Marita). (gya)(gya)(gya)(gya)(gya)

Seminar Nasional K3 AlaKesmas Unriyo

MINGGU (18/1) - Mahasiswa Minat KLKK,Prodi Kesehatan Masyarakat (Kesmas)Univeritas Respati Yogyakarta (Unriyo)dalam menyambut Bulan K3 akan me-nyelenggarakan Seminar nasional, Minggu18 Januari 2015, jam 08.00 sampai selesai,di Aula Kampus II Unriyo. Seminar ini akanmengupas berbagai hal seputar K3 dan jugainformasi terkini tentang jabatan fungsionalpembina kesehatan kerja bagi sarjanakesehatan masyarakat.

Bakal tampil sebagai narasumber, DrMuchtaruddin Mansyur Sp OK PhD (Direk-tur Bina Kesehatan Kerja dan Olah RagaKemenkes RI), M Jauhari, SKM (Manajer SHEK3 PT Astra Motor Honda), dan RochmadFajar Hudoyo SKM (Manajer SHE PT TirtaInvestama Aqua Danone). Peserta akanmendapatkan sertifikat (2 SKP PERSAKMI).Peserta dibatasi 200 orang. Bagi yangberminat silakan menghubungi Kadek di085792157229. (*/jun)

ANTARA/REGINA SAFRIPERPERPERPERPERTUNJUKAN TTUNJUKAN TTUNJUKAN TTUNJUKAN TTUNJUKAN TARI ARI ARI ARI ARI - Sejumlah mahasiswi jurusan Seni Tari angkatan 2011, dengankoreografer, Ari Kusumaningrum, menggelar pertunjukan di auditorium Seni Tari, FakultasSeni Pertunjukan (FSP) Institut Seni Indonesia (ISI), Bantul, DI Yogyakarta, Rabu (14/1).

Page 15: Tribunjogja 17-01-2015

CMYK

HALAMAN 15SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015Sumber : Kantor Wi layah Kementer ian Agama Prov ins i D IY

Yogyakarta dan sekitarnya

SubuhDzuhurAsharMaghribIsya’

04:09 WIB

11:50 WIB

15:14 WIB

18:05 WIB

19:21 WIB

Jadwal SholatABO

AB

3520

259

10131

238156

Gol WB PRC TCABO

AB

4766

Gol WBABO

AB

0000

15591

0000

Gol WB PRC TCABO

AB

121258

0000

0000

Gol WB PRC TCABO

AB

3320

0403

----

Gol WB PRC PLMA

● Lima Mobil Operasional DPRD pun Ditunda Sejauh ini belumSejauh ini belumSejauh ini belumSejauh ini belumSejauh ini belum

ada kerada kerada kerada kerada kerusakan yangusakan yangusakan yangusakan yangusakan yangsignifikan. Mobilsignifikan. Mobilsignifikan. Mobilsignifikan. Mobilsignifikan. Mobillama masih baik,lama masih baik,lama masih baik,lama masih baik,lama masih baik,paling hanya perlupaling hanya perlupaling hanya perlupaling hanya perlupaling hanya perlu

dipoles untukdipoles untukdipoles untukdipoles untukdipoles untukpemeliharaan sajapemeliharaan sajapemeliharaan sajapemeliharaan sajapemeliharaan saja

YOEKE INDRA ALKetua DPRD DIY

YOGYA, TRIBUN - Empatpimpinan DPRD DIY batalmenunggangi mobil dinas(mobdin) baru awal tahun ini.Sebab, rencana pengadaanmobdin senilai Rp 2,1 miliarditunda sesuai permintaanKomisi A DPRD DIY.

“Kondisinya (mobil di-nas yang ada saat ini, red)masih bagus,” kata KetuaKomisi A DPRD DIY EkoSuwanto, Kamis (15/1).

Keempat mobil dinaspimpinan dewan (pimwan)itu meliputi Honda NewAccord untuk Ketua DPRDDIY dan Honda Civic untukketiga wakil ketua. Keempatmobdin itu sudah berusiatujuh tahun.

Eko menilai, anggaranmobdin baru pimwan se-baiknya dialihkan untukmeningkatkan kualitasSDM di dewan. Misalnyauntuk menambah SDM legaldrafting serta tenaga ahlibagi Alat Kelengkapan De-wan (AKD).

Saat ini, hanya ada 10tenaga ahli untuk tujuh

AKD meliputi komisi-ko-misi, Badan Pembentuk Pe-raturan Daerah (Bappem-perda), dan lainnya. “Ideal-nya tiap komisi punya em-pat tenaga ahli,” kata po-litikus PDIP itu.

Selain mobdin pimwan,ada lima mobil dinas ope-rasional dewan yang jugaditunda pengadaannya.Mobil seharga Rp3,1 miliaritu ditujukan untuk mo-bilitas empat komisi danSekretariat Dewan.

Sekretaris Daerah (Sekda)

DIY Ichsanuri mengaku ti-dak mempermasalahkan pe-nundaaan pengadaan mob-din. Jika peremajaan mobildinas betul-betul dibutuh-kan, itu bisa dianggarkankembali dalam APBD Pe-rubahan 2015. “Kalau me-mang dibutuhkan, bisa di-usulkan pada (APBD) Pe-rubahan,” ucapnya.

Sebelumnya, SekretarisDPRD DIY Drajad Ruswan-dono mengatakan, penga-daan mobdin baru diperlu-kan untuk meremajakanmobdin yang berusia lebihdari lima tahun. “Ini se-suatu yang wajar untukpeningkatan sarana danaprasarana mobilitas pim-wan,” katanya.

Ketua DPRD DIY, YoekeIndra Agung Laksana, jugamengakui, kondisi mobildinasnya masih dalam kon-disi baik. “Sejauh ini belumada kerusakan yang sig-nifikan. Mobil lama masihbaik, paling hanya perlu di-poles untuk pemeliharaansaja,” kata Yoeke. (esa)

TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHYTUNTTUNTTUNTTUNTTUNTASKAN KASUS UDIN -ASKAN KASUS UDIN -ASKAN KASUS UDIN -ASKAN KASUS UDIN -ASKAN KASUS UDIN - Massa yang tergabung dalam Koalisi Masyarakat untuk Udin (K@MU) dan Masyarakat AntiKekerasan Yogyakarta (Makaryo) menggelar aksi diam di kawasan Titik Nol Kilometer Yogyakarta, Jumat (16/1). Aksitersebut merupakan ekspresi dukungan terhadap penuntasan kasus Udin dan penolakan calon Kapolri.

Tolak Calon Kapolri BaruYOGYA, TRIBUN - Koalisi Ma-syarakat untuk Udin (Kamu) danMasyarakat Anti Kekerasan Yog-yakarta (Makaryo) menggelar aksi“Diam” pada Jumat (16/1) di depanIstana Presiden Gedung AgungYogyakarta. Aksi ini merupakanekspresi dukungan terhadap pe-nuntasan kasus Udin.

Aksi diam yang diselenggarakantiap tanggal 16, sesuai tanggalkematian Udin tersebut telah ber-langsung untuk ke lima kalinya.Empat aksi sebelumnya selalu dise-lenggarakan di depan Kantor PoldaDIY.

Koordinator aksi 16-an, TommyApriando, mengatakan, dipilihnyadepan istana untuk melakukan aksikelima kalinya ini, karena mereka

ingin mengajukan protes dan peno-lakan atas pencalonan Komjen BudiGunawan sebagai Kapolri.

“Kinerja kepolisian tergantungpucuk pimpinannya. Jika pimpinan-nya sudah tidak bersih, bagaimanabisa menyelesaikan kasus, termasukkasus Udin,” ungkap Tommy.

Tommy mengatakan, sejak dite-tapkannya Budi Gunawan menjaditersangka dugaan suap dan gra-tifikasi, Joko Widodo seharusnyalangsung menghentikan prosespencalonan tersebut.

Selama ini, Kamu dan Makaryomenganggap kinerja Polisi tidakmaksimal. Hal tersebut terbukti daripolisi yang tetap bersikukuh Udindibunuh karena selingkuh.

“Pernyataan Kepala Polda DIY

Brigadir Jenderal Oerip Subagyoyang akan menghormati putusanpengadilan itu harusnya tak sekadarbualan belaka.

Pernyataan itu harus diiringidengan sikap legawa dan membukadiri melihat kemungkinan adanyamotif lain. Seperti dugaan Udindibunuh karena berita,” pungkasTommy.

Dalam aksi tersebut para pesertamembawa beragam tulisan, yangmenuntut penyelesaian kasus Udindan penolakan pencalonan BudiGunawan sebagai Kapolri.

Para peserta juga memplestermulut mereka sebagai bentuk protesterhadap kepolisian yang dinilaitidak serius menangani kasus Udin.(mim/mg1)

YOGYYOGYYOGYYOGYYOGYA, TRIBUNA, TRIBUNA, TRIBUNA, TRIBUNA, TRIBUN - Forum Komu-nikasi Winongo Asri akan mela-kukan penataan kawasan ban-taran sungai pada 2015 ini. Salahsatu yang menjadi prioritas adalahmengubah posisi sejumlah rumahdi Kelurahan Bener, Tegalrejo, KotaYogyakarta, agar menghadap kesungai.

Ketua Forum Komunikasi Wi-nongo Asri (FKWA), Oleg Yohan,menjelaskan, saat ini pihaknyasedang mendata secara detailberbagai masalah dan potensimasyarakat yang ada di sepanjangbantaran Sungai Winongo.

Data tersebut menjadi bagiandari upaya revitalisasi sungai.Panjang Sungai Winongo yangmengalir di wilayah Kota Yog-yakarta adalah sekitar 18 kilome-ter dengan melewati enam keca-matan dan 11 kelurahan.

“Setelah mendata permasala-han yang ada kami menemukansalah satu yang kami prioritaskanmengubah sejumlah posisi rumahagar menghadap ke arah sungai,”ujar Oleg, Jumat (16/1).

Merealisasikan rencana itu,pihaknya sudah melakukan so-sialisasi. Namun tak semuawarga bersedia arah hadap rumah-nya dipindah, baru ada 5-7 keluar-ga yang bersedia. Meski banyakyang belum bersedia, Oleg opti-mistis agenda tersebut bisa

direalisasikan tahun ini.“Kami sudah menyiapkan

kompensasi kepada warga yangrumahnya dihadapkan ke sungai,nantinya bisa dipakai untuk mere-novasi bangunan rumah,” jelasOleg.

Tapi, kendalanya untuk me-wujudkan rencana itu memangtidak gampang. Sebab butuhpendanaan yang tidak sedikit.“Masih butuh pendanaan yangtidak sedikit, kami sedang usa-hakan dari berbagai pihak,”ujarnya.

Oleg berencana menjadikanSungai Winongo sebagai salahsatu destinasi wisata di Kota Yog-yakarta pada tahun 2030 men-datang. Menurutnya, perubahanposisi rumah menghadap sungaitersebut bisa menjadi ikon revi-talisasi Sungai Winongo.

“Kegiatan ini bisa memberikandampak yang cukup luas untukmeningkatkan kesadaran masya-rakat yang tinggal di bantaransungai untuk berbenah,” jelasnya.

Pada kesempatan yang sama,Kepala Badan Perencanaan Pem-bangunan Daerah (Bappeda) KotaYogyakarta, Edy Muhammad, me-ngatakan, kegiatan yang dilakukanFKWA dengan melakukan penda-taan secara detail pada masalahdan potensi di sepanjang Winongosudah tepat. “Nantinya hasil

pendataan itu bisa menjadi bahandalam musrenbang,” katanya.

Edy mengatakan perencanaanpembangunan yang sudah dise-pakati dalam Musrenbang barudapat diwujudkan pada tahun

depan. Tapi bisa juga dimasukkandalam anggaran perubahan jikakondisinya memang mendesak.“Bisa saja kami anggarkan se-cepatnya kalau memang men-desak,” tegasnya. (tea)(tea)(tea)(tea)(tea)

Polisi Kejar Pencuri Motorsampai Purworejo

YOGYYOGYYOGYYOGYYOGYA, TRIBUN A, TRIBUN A, TRIBUN A, TRIBUN A, TRIBUN - Iqbal (26), warga Bener, Purworejoditangkap polisi di Pasar Giwangan UmbulharjoKota Yogyakarta. Ia disangka melarikan motorYamaha Vixion milik rekannya, Giyono (23) wargaBanjarnegara Jawa Tengah.

Peristiwa itu bermula dari laporan korban yangkehilangan sepeda motor Yamaha Vixion denganplat nopol R 2777 UH. Polisi kemudian melakukanpenyelidikan dan menemukan bukti-bukti yangmengarah pada tersangka.

Kanit Reskrim Umbulharjo, AKP Ardi Hartana,mengatakan, petugas yang mendapat laporan darikorban langsung melakukan pengejaran keKabupaten Purworejo. Alhasil petugas berhasilmengamankan tersangka di rumahnya.

“Pelaku mengambil kunci motor korban yangmasih ter tancap di kendaraan yang sedang diparkir kontarakan, kemudian motor dibawa kaburke Purworejo,” ujarnya.

Iqbal dan Giyono sama-sama penjual buah diPasar Giwangan. Keduanya mengontrak bersama

di Jalan Nganglik, Umbulharjo. Alasan pencurianyang dilakukan tersangka karena sakit hati seringdiejek korban.

Persoalannya karena motor korban sempatrusak setelah dipinjam tersangka. Meski telahberjanji akan mengganti seluruhnya, namuntersangka masih terus menghinanya di hadapanteman-temannya.

Iqbal mengaku setelah melarikan motorkemudian memprotoli Yamaha Vixion itu danmencopot plat nomornya untuk menghilangkanjejak. “Motor itu saya bawa ke parkiran RSUDPurworejo dan saya tinggal balik ke Jogja,” ujarnya.

Meski Iqbal mengaku tak berniat mencuri,hanya mau memberi pelajaran, namun cara yangdilakukannya merupakan bentuk pencuriansehingga ia pun harus mendekam dalam selPolsekta Umbulharjo.

“Tersangka dikenakan Pasal 363 KUHP tentangpencurian dengan ancaman hukuman lima tahun,”tandas Ardi. (vim)(vim)(vim)(vim)(vim)

YOGYA, TRIBUN - Denganjumlah penduduk yang setiaptahunnya bertambah, sedang-kan lahan pertanian terusmengalami alih fungsi, perluupaya penyediaan lahan per-tanian untuk mewujudkanprogram kedaulatan pangan.

Berangkat dari permasala-han tersebut, Universitas Ga-jah Mada (UGM) melalui TimKedaulatan Pangan meng-gagas program Integrated Far-ming System di Kawasan Hu-tan Negara. Seorang inisiatorIntegrated Farming System,Muhammad Na’iem, menga-takan, lahan untuk produksipangan di Indonesia hanyasekitar 15,35 juta hektare.

“Dengan jumlah pendu-duk 242 juta jiwa, idealnyadiperlukan lahan seluas 24,2juta hektare untuk produksipangan,” ungkap Na’iem saatworkshop rencana aksi pelak-sanaan Integrated FarmingSystem di kawasan hutanyang berlangsung di RuangMultimedia, Gedung PusatUGM, Jumat (16/1).

Dengan memiliki luas hu-tan yang mencapai 60 persendari total luas daratan, peman-faatannya untuk lahan pro-duksi pangan adalah hal yangperlu terus didorong. Peman-faatan hutan negara tersebuttentunya dengan tetap mem-pertahankan kondisi hutan.

Metode tersebut telah di ujicobakan di hutan milik Per-hutani yang ada di wilayahNgawi. Lahan satu hektaremampu menghasilkan padihingga sembilan ton. “Untukhutan tanaman tegakan, kitabisa menggunaka metode tum-pang sari dan tumpang gilir.Tidak hanya padi, kita jugabisa menanam kedelai, ja-gung,” ungkap Na’iem.

Yang menjadi metode uta-ma dalam Integrated FarmingSystem adalah SalvikukturIntensif. Dimana metode terse-but merupakan gabungan dariupaya manipulasi lingku-ngan, pengendalian hama,

dan pengayaan jenis tanaman.Hadir dalam workshop

tersebut Kepala Badan Pene-litian dan PengembanganKehutanan Kementerian Ling-kungan Hidup dan Kehu-tanan San Afri Awang. Pro-gram Integrated Farming Sys-tem tersebut sejalan denganprogram dari Kementeriannyayang akan mengupayakanpembukaan hutan seluas 12,7juta hektare untuk lahan ta-naman pangan.

Tahun ini ada satu jutalahan baru yang diperentukanpangan. Meskipun pada prin-sipnya mendukung metodeIntegrated Farming System,Awang berharap agar metodebenar-benar terintegrasi.

“Kami juga mendorongagar masyarakat mengguna-kan cara yang lebih modern,bukan lagi konvensional un-tuk meningkatkan jumlahproduktivitas. Kami juga ber-harap agar hutan yang dikelola masyarakat bisa benar-benar meningkatkan kesejah-teraan,” ujar Awan.

Tujuh Rumah Ditata Menghadap SungaiUGM Gagas ProgramIntegrated Farming System

Agar masyarakat benar-benar bisa menikmati hasil daripengelolaan hutan, idealnyasetiap penggarap memilikilahan garapan seluas duahektare.

Surplus PanganTurut hadir dalam acara

tersebut, Gubernur Jawa Te-ngah, Ganjar Pranowo. Menu-rutnya beberapa daerah diJawa Tengah menerapkan polatersebut, seperti Banyumas,Pati, dan Blora. Upaya sejenisakan terus ditingkatkan olehPemda Jawa Tengah.

“Walaupun kita telah sur-plus produksi beras 3 juta ton,tetapi kementerian pertanianmeminta 1,5 sampai dengan 2juta ton tambahan. Jika berbi-cara kedaulatan pangan, kitatidak bisa bicara per daerah,melainkan harus dalam satukesatuan,” ujar Ganjar.

Saat ini di Jawa Tengahada 30 ribu hutan yang bisadimanfaatkan. Ganjar ber-harap agar segera ada ke-pastian tambahan lahan baru.(mim/mg1)

Mobdin Pimpinan Dewan Dibatalkan

Page 16: Tribunjogja 17-01-2015

PROPERTI

AGEN PROPERTISolusi cepat cari/beli rumah diJogja. Hub: Bpk Bambang 08123-2524676 Bebas biaya

B00002.2015M89871-3

Siap membantu jual/beli tanah danbangunan di Jogja. Hub:Bpk. Hadi087843131061

B00001.2015M98696-3

Membantu menjual/mencari tanahmaupun rumah seputaran Jogja&sekitarnya.Hub: 085641155160

B00002.2015M100209-3

Anda jual ruko atau rumah di DIYtawarkan ke kami barang kalicocok.SMS/Tlp:085743357212

B00001.2015M101073-3

Era Property agent terkenal #1 In-donesia melayani jual-beli-sewa-rumah/ruko/gudang/apartement/hotel/tanah,bebas biaya,aman,nyaman,terjamin Hub:Era Mira Jl Setu-ran Raya 27B Yk 0274-486282/081125-55306/081808715306/081578933237

B00002.2015M102779-7

APARTEMEN DIJUALCukup dgn 3jt. dptkan apartemenmilik BUMN. Satu2nya di YK. Hub:0856 286 8811/0877 388 35980

B00692.2015.103187-3

Vivo Apartment Seturan Jogjastrategis Sold Out 85% Topping OffTower B,segera Booking TowerA,Promo mulai 286jt fasilitaslengkap termurah&terjamin UnitTerbatas.Info : Era Mira 0274-6646669/3015555/08112555306/081578933237

B00002.2015M103406-7

DICARIDicari R.Usaha UK.4mx15m Min1300watt air:Sumur lks strategismax30jt/th H:087838459888

B00002.2015M101573-3

Dicari tanah/bngan dkt pasar Gam-ping bs u/kios+gudang dana 200jtH:081904063484/081392571708 cpt

B00387.2015M102933-3

Dicari Luas Tanah 300m Jakallokasi bagus dana max 400jt masuksedikit.Hub: 08562856302

B00002.2015M103174-3

KOSTIzzi Kost eksklusif di Gejayan 125rb/hr dan 1,25jt/bln.Hubungi: 0811-283444/0274-556747

B00074.2015.98870-3

Kos Putri Pasutri AC/non faslkp kmdlm/luar utr psr Gamping dkt UMYPKU BSI.082133616141 ada prkr

B00002.2015M100044-3

Trm kos Pi Pugeran MJII/57(dktJok-tengBrt)lkp&listrk 325rb/bl,grs,dprluas,brsih,aman.08562737363

B00002.2015M100237-3

Kos pasutri “Arini” dkt JEC faslengkap AC/non AC aman&nyamanbisa bulanan H:0274-9317141

B00002.2015M100888-3

Trm kost mhsw/kary pria kmddlm/AC Non AC parkir luas Jl Wates km3Kalibayem Utr Hub 085718691777

B00002.2015M101962-3

Kos putra/keluarga dkt kota Yogyafsls kasur lemari hanya 350rb/bln.Hub:02743550909/083840371400

B00002.2015M102103-3

Kost Putri:Exclusive Lngkap,ParkLuas Kmr Mand Luar/Dlm.Ada Koso-ngan KmrMandi Dlm H:087845759247

B01126.2015M102278-3

Terima kost putri : Gang Endro No.5Gejayan Mrican Hub : 08129-8363389 / 081328731085

B00002.2015M102832-3

Trm kos putri muslim diGambiran,tmr pom bnsn Gmbrn.Grs,dpr,jmuranluas,brsih,aman.H:085228535100

B00002.2015M103014-3

Putri,3x4,lkpPrbt,dprlkp,grs,dktIndmrt,Trans.Hoscokro blk AgungMasHtl 550/bl 081578845858 Nosms

B00002.2015M103170-3

Kost ekslsf u/ krywn/ti,AC,kmddlm,parkir luas,hrg/bln 1.1jt-1.3jt byrdimuka 3bln.JlWijilan no 27 sblhgudeg YuJum.085722533009

B00001.2015M103276-4

Terima Kost Pa/Pi/Pasutri KmdiDlm,di Plemburan Jl Garuda No285Jt/th.Hub:Pak Wid 085725720664

B01126.2015M103301-3

Disewakan/kontrak kamar diblkgPolsek Sewon/Sangkal,Jl Paris.H:Ibu Eny 085878356302/08783943-6560 fas.listrik+air per kamar sndri

B00002.2015M103364-4

Kost Putri dekat alun2 selatanuk.3x3 dipan almari meja,TV bsamaaman nyaman Hub:087839343277

B00002.2015M103431-3

Kost Putri,Km mandi Dlm SangatStrategis 1Km dr UGM 50m drJakal,600rb/bln.Hub:085743660722

B01126.2015.103528-3

OPER KONTRAKRumah L14X14m,kramik,KT6 KM2RT Dapur Garasi mbl Pendowo RT90Bantul 12jt:15bln Hub:087758262777

B00002.2015M103457-3

Jual Isi Gratis Sisa Kontrak(BisaPerpanjang),Dulu 9,5 Juta/Tahun,4x22,Kamar 2+Kebun,X WarungMakan.087739540366,No SMS

B01126.2015.103539-4

RUMAH DIJUAL

Bangun Rmh Type60,70,80 Kolom 10Harga 2,3Jt/m2&2,5Jt/m2 Serah Kun-ci,Jujur&Amanah H:081567777765

B00165.2015.96378

Jual rmh L=170m² Lbr dpn=12m².Hrg 100jt/ng.Alamat Meijing,BambangLipuro,Bantul.Tlp:087838926009

B00001.2015M91678-3

Murah 105jt L:362 Peni.950jt L:707Joglo+2 rmh baru dkt pasar,skolahbank.Pemilik 085868595440

B00002.2015M102443-3

Rmh Type 40 LsTnh 200m 2Kmr Bo-nus Gasebo 85Jt Lok KarangrejekImogiri Bntl Pmlk: 085729967482

B00692.2015.102910-3

Rumah Tpe 29/36 Hg mulai 100jt’andkt Wates KulonProgo kawasan 2HASHGB dan IMB Hub:081329391565

B00002.2015M103091-3

Mrh DiPrumnasDiGuwosariPaja-nganBntl L84m,Km3 SHM IMB145JtNGBgtCashNoKPR08180-4323000/23BD2BC8 TP

B00165.2015.103184-3

Dijl rmh siap huni,SHM,LT/LB=70m²,RT,2KT,1KM,dpr.Lok sltn SMPN 1Pandak Palbapang Btl.Jln aspal,nymn huni.149jt/ng.085867861484

B00001.2015M103283-4

80jt timur tomsilver L:55m SHM&dktPG Maduksimo harga 67jt luas:66m² SHM info:0877 38 753938

B00002.2015M103419-3

Rmh Sederhana 7x11 SHm Lt500mLbh Hrg 135jt di Minggir SlemanMblMsk.T:6505777/081227663666

B01127.2015M103676-3

Kav siap bgn dlm RRd ling pddkn15mnt Malioboro,T45/80,T72/85,T36/58 mulai 250jt H:087738301020

B00385.2015M97509-3

Griya Samara Argodadi 14kav LT98LB45 195jt Jln Godean T45 LT115295jt SHM IMB.Hub: 081227901777

B00002.2015M99234-3

Masih 1 unit proses bgn T45/85=287jt timur Blok O Janti dkt gerbangAAU Berbah T:085100009566

B00002.2015M100565-3

2 Rmh type 36/74 tepi aspal 6m,dktKid Fun SHM-IMB @ 245Jt saja.Hub:081215597003

B01126.2015M101477-3

RUMAH DIJUAL

Rmh baru di Jl Godean km7 H:295jtrumah baru JlGodean km5 H:295jtmbl msk dua2nya H:081804357474

B00002.2015M101925-3

Perum Villa Green Madani GampingSleman T45/125 270jt T60/125 340jtPromo bln ini free BBN&BPHTB bo-nus AC-LG Marketing:Ruko PasarBalecatur Jl Wates km 7,5 7409-099/08156754051/082133423875

B00002.2015M102147-6

Djl rmh+R.Usaha strtgs tp jln aspalmurah LD:6M,L:90M Bantul H:275jt/nego H:087738555808 Maaf TP

B00002.2015M102178-3

Vila minggir type70/140 SHM 288jtngo.Mdl Eropa view bgs nymn dktBRI Puskesmas T:0813 2795 5224

B00002.2015M102482-3

Rumah Srimartani 89m 140jt.Ru-mah Cepoko 116m 140jt.Sdt 190m275jt.Rumah Sdt 50m 125jt(FB:paksripemasaran).Hub: 081327174472

B00812.2015.102604-4

Rumah dijual pgr aspal kavling siapbangun tp rmh 40m tnh 80m hrg195jt Dsn Kaliajir Berbah Km 1 drgepuro AAU Sorogenen Jl Soloserius SMS 085 879 859 855

B00002.2015M102781-5

Jual rmh pgr aspal kavling siap bgntp rmh 40m tnh 100m hrg290jt DsnPelem Kiul dr Blok O AAU kearahtmr serius SMS 085879859855

B00002.2015M102783-4

Kav siap Bgn T36/82 dpn Puri gar-denia H260jt/bangunjiwo KasihanBtl Tlp:081326606169/Pin 323B927C

B00002.2015M102794-3

Jual rmh LT107 dekat masjid hrg290jt nego lok Jl Godean Koramilkeselatan 1km Hub:081903765985

B00002.2015M102834-3

Baru siap Huni di Prm BalecaturJl.Wates,LT72,Full Bngn,2KT,1KmPgr.H:081229514979/081804079968

B01126.2015M102989-3

Rmh Kos 8Kmr Sewa HGB 13Th 260JtLok Prospek Dpn UMY,STIKES Gam-ping Bs TT Tnh/Mbl H:081225636465

B00165.2015.103005-3

Rumah siap huni T36/100 SHGB&IMBhg235jt Jakal km13 Besi ketimurRingin Cokrogaten T081227144575

B00002.2015M103090-3

Rumah baru LT110/LB60 SHMrangka Kalimantan gypsum gentingmutiara minimalis lokasi Jl Godean290jt nego.HP:02749319071

B00002.2015M103128-4

Rmh baru siap huni dkt bandara Tp45/94,SHM,IMB,bs KPR.300jt.Ka-dirojo.H:085729182272 BB52BAA03E

B00002.2015M103357-3

Rmh baru siap huni SemaranganSidokarto Tp 55/104 300jt,mbl msk085729182272 BB 52BAA03E

B00002.2015M103358-3

Kav siap bgn,5mnt dr UMY,30mtr drJlRaya,dpn SDN Bangunjiwo,T40/75,SHM-IMB,100jt-an,081227244090

B00002.2015M103417-3

Rmh djl LB 11x8 LT 186m mk13mkamar5 kond baru.Lok Jodog PandakBtl H260jt.H:Pmilik 085100876073

B00002.2015M103449-3

Rmh 300 Jt dijual 275 Jt WirokertenAsri Bgtpn Btl Lt 75 Lb 60 2 Kt 1KmTelp. AC Carport Hub. Ahmad:081328072490 / 085740303005

B00714.2015M103481-4

Rmh shm LT: 122 Lb: 60. Krmk, 2kmr lok. 300m. Sel rumdin bpti btl.H.087838327968

B00692.2015.103543-3

Rmh br. siap huni, dkt RS PantiRini ke sltn, LT.125 LB.70, KT2,Km1, carpot pgr tralis. SHM, daerahberkembang, hook, hrg 290jt,085290096378 (pemilik)

B00692.2015.103546-5

BU:Djl cpt rmh br mnimalis LT70,sdhada pagar&AC.Lok hny 5mnt drPrambanan,kmpleks Perum RanduAsri hny 250jt Neg.H:081542450096

B00074.2015.103587-4

Rmh asri diKeparakan/kota(tmrPurawisata)F=3KT,RK,dpr,KM,trs,PAM,SHM hg=250jt H=08157932876

B00002.2015M103593-3

Palagan Rejodani 36/90 259jt 40/90 269jt 50/90 309jt aspal5m SHMIMB KPR 081804065944 Buana Asri

B00002.2015M94950-3

Ekslusif 6 dr 7Unit di SONOPAKISstrategis!! Dekat ke UPY dan UMYMulai 335jt.Hub:0811293191

B01127.2015.96484-3

Dijual rmh baru minimalis dipinggirjln dpn Perum Graha YasaI JlParisKm4,5 Jl Ateka 3ktd,2kmd,Rkel,carpot,450jt.Hb:081328710160

B00002.2015M99739-4

Jual rmh mnmalis cluster(8unit)JlParisKm4,5 JlAteka Brt kmps ATK.hrg dr 325jt(Ty:45)081328710160

B00002.2015M99741-3

RUMAH DIJUAL

Perum Pesona Fayangan Jl MglgKm22 Jumoyo Slm, Ty 29,36,45,50hrg mulai 140jt bs KPR,pot u ygtunai H:0817276429/081804272608

B00385.2015M99970-4

Tinggal 1 Unit LT93 LB63 strategisbelakang Brimob Giwangan 100mdari Ringroad mobil simpangan345jt 0818465555

B00002.2015M100155-4

Jual cpt rmh diPrm Purwo Indah,SHM,LT97m²,LB70m²,kolam,tmn,dakatas u/sante,415jt.H:087738565056

B00002.2015M100448-3

Rumah SHM 3KT,KM,Grs,dll Rp327jt,Jl Gedong kuning selatan timurTom Silver 300m Hub:087738909777

B00002.2015M100551-3

P.Wiyoro The Rsdc dr T52 370jt,strgs pgr jl akss msk lbr 5mnt kta,bsKPR.0274487319/08995125888

B00198.2015M100703-3

Rumah Mewah Siap Huni,AC,WaterHeater,Gordyn,Lt Granit Type120/91425Jt NG BsKPR 0819 1553 3154.

B00165.2015.100718-3

Rmh 45/75 Mungil Minimalisdiutara JEC Lkgn Nyaman,SHM-IMB Hub:081215597003

B01126.2015M101441-3

2 Rmh mulai type 55/105 UtrPerum Kadisoka SHM-IMB Hanya465Jt,Hub:081215597003

B01126.2015M101471-3

Rumah siap bgn SHM di bbrp lokasiharga mulai 370jtan.Hub:0878-38484909/0818270622/9175053

B00002.2015M102021-3

Mini cluster LT/LB 100/60 3kt 2kmSHM IMB Btl Kota blkg Kodim 500jt081325071666/087738270666

B00002.2015M102253-3

Jual rumah 5kamar tidur 2ruangtamu.Rumah dekat dengan masjidsiap huni.087739286555 Hub PemilikJl Lowanu No33 dkt RS Wirosaban

B00002.2015M102421-4

Dijual rumah minimalis Tipe 60/107Jl.Paris KM6 dekat kampus ISI SHMok.Hub: 081578711983 Urgent

B00002.2015M102445-3

Dijual rumah baru didalam kotabersertifikat harga 350jt.HubungiHP: 087738177225

B00002.2015M102515-3

Rmh diTamanan 60/104 minimalis,akses mdh KPR ok SHM IMB dkt trmnlGiwangan,ktr kmps 087838803503

B00002.2015M102864-3

Siap bgn ada 2kav T:50/111 60/130,325&350jt SHM IMB.Jetis,Preng-gan,Sidokarto,Slm. 087839823627

B00002.2015M102866-3

Rmh LT 155m 4kmr bs buat kos,mshbs ditmbh kmr,SHM dkt UPY UMYlink kos hrg 395jt 087838838168

B00812.2015.102878-3

Rumah siap bangun strategis dekatperkantoran Sleman Type 65/125harga 370jt TP 087739278645

B00812.2015.102880-3

Rmh Cantik Jln Mobil SimpanganJl.Godean 8,5 Ke Sltn LT140 LB1003Kt 2Km Rp.465Jt H:081227500865

B00165.2015.103006-3

Rmh siap huni 75/131 3kt/2km SHMhrg475jt nego Dsn Jaten Jl Kabu-paten utr Kronggahan.Hub:9272797

B00002.2015M103018-3

Cck upengantin br/k.kecil rmh newT72/100 SHM IMB 375jtnet 1,5KMutra RS Sleman Dwi:085927464789

B00002.2015M103079-3

Jual rumah SHM Type 70/165.4kt,1km,jalan lebar,aspal.Lok aman&nyaman Perum Bale Asri D11 Gam-ping Jl.Wates KM8,5 sltn RS MitraSehat 375jt.Hub:082136004123

B00002.2015M103180-5

Jual rumah baru LT687m LB250mhrg 475jt nego dkt balai desa Selo-martani Slm.Hub:081227505511 Sgr

B00002.2015M103216-3

BU rmh jl paris 4,7 mbl masuk Lt84m2 lb168m2 lantai 2 H:0274-384-383/0852920642 lsg pmlk.Hg385jt

B00896.2015.103266-3

Type 75 di Jl Palagan 375jt dan Type75di Berjo Barat Psr Godean325Jt,SHM,Nego.Hub:08122941255

B01126.2015M103284-3

T60/130 Etnik Bali 500jtn Jakal Km12&T60/125 Mnls PleretRy Btl 329jt.H:081328173071/081804363637

B01126.2015M103293-3

7 unit di brt UPY, Sonopakis Lor,bsKPR,cash tempo 1 th,hrg promostart 335jt,H:08114161416

B01127.2015M103297-3

Rmh SHM 2LT 4kt 2kd dlm kota mbltdk msk lok blkg Kraton nyaman dktt4 wisata 325jt 087737808818

B00002.2015M103353-3

Rmh siap bangun T.45/159 hrg 340jt.Lok.200m sltn Jl Wates km12.dktlingk prmhn.Hub 08973757370/PinBB 519CAEFC.Mas Dedy

B00002.2015M103397-4

Rmh SHM IMB 85m²(10+8,5)tp jlnRingroad,sltn kampus UMY Gamping425jt 085292287999,087738487234

B00002.2015M103477-3

Rmh tkt 122m fullbang 6ktd nusupanRT3 Trihanggo JmbonResto kbrtper4an kiri 425jt pas TP7408725

B00692.2015.103563-3

BU sgr jakal km12 rumah 2lt,bs u/usaha,pinggir aspal.lingk elit bykperum.nyamn,lt75,lb125 hrg.395jt/ng.shmp 081329756329(pmlik)

B00692.2015.103570-4

Rmh bgs dibrt Brimob/Giwanganlok strategis F:3KT,RT,dpr,km,grs,tlp,pgr,SHM+IMB H:087738377996

B00002.2015M103597-3

Dijual cpt rmh strgs bagus,hook,LT:160m,4KT,1KT pembt,2KM,garasi,Perum Nogotirto,hrg murahtdk kecewa H: 082226888833

B00002.2015M103612-4

BaleWates Lux Home 2Lt sblhCiputra 8 unit LT150m²/LB175m²,BaleKajor Godean dkt Mirota 7 unit LT160m²/LB175m².Hub:0818727072

B00001.2015M97637-4

RUMAH DIJUAL

Jl MglPrum Mranggen.SHM,LT/LB:162/70m PAM,Tlp,Grs&Hal 2mbl dktJogCitymal.0817289959/BB 7ED051A7

B00001.2015M102946-3

Tinggal 3unit lokasi Tajem Timur Kam-pus UNRIYO Legalitas Pasti DesainBebas:7173302/087739036207

B00812.2015.98030-3

Rmh 2Lt SHM(Kodya)LT/LB/188/335m²Jl.IndroPrasto237i(Tegalrejo)L4400W,4km,4kt.H:0811254035(NoSMS)

B00002.2015M98164-3

Cendana Residence 50m dr Jl Solo9unit,rmh 2lt T80/110 H:850jt loktmr Carefur Mgw 5mnt Bandara bsKPR H:0811263108/081802752400

B00385.2015M99972-4

Jl rmh Jakal Km7 blkg psr ColomboSengken Jl Getsmani 8unit LT 270m²/LB 300m² 2lt H:2,1M/LT50 LB127H:650jt bs KPR H:0811263108

B00385.2015M99974-4

Rmh milik sdri 2LT LT/LB=100/180m4kt 3km grs SHM IMB 2muka 595jtng Jl Wates KM12 087738425502

B00002.2015M100119-3

Jual cepat rumah SHM 110/126 JlGodean 4KT,2KM,Gudg,Kitchen set,carport 081229769070/28A8125C

B00002.2015M100636-3

Rumah 2lt siap huni komplit 3KT3KM SHM IMB listr 2200VA tilpjetpump carport kitchenset 2AC 1whstorage.lokasi Nologaten(kom-plek)blk Ambarukmo Plaza LT/LB119/170 harga 1,15M/nego Hub 0822-21492274 tanpa perantara no SMS

B00002.2015M100934-7

Rmh baru mnmls 3KT 2KM T70 LT104 2mka pgr jln bsr strtgs utr stad.Maguwo sel SD Model dkt UPN Sa-dhar Unriyo 500jtan 087839636463

B00002.2015M100990-4

Beli rmh bs dpt mobil!PerumTyagaResidence T50/100 hrg mulai450jtLok strtgs diutr Ukrim Kalasan.Tersedia36unit SHM.087839932557

B00198.2015M101337-4

Hanya 950jt,Rmh Type 100/162SHM IMB,Hdp Tmr,Jln 6m,di Jl MglKm8 blkg Vidi,081215597003

B01126.2015M101418-3

3 Unit Rmh Mewah tepi Aspal utrGreenhils,mulai type 80/150 Hrgmu-lai 650Jt,SHM-IMB.081215597003

B01126.2015M101430-3

2 Rmh Mulai type 72/124,TmrPerum Kadisoka SHM-IMB Hanya550Jt Hub:081215597003

B01126.2015M101460-3

Perum Delta,kav A3 Jakal km 9.5Nga-langan.T40/84 H:500jt,satpam,SHM/IMB,bs KPR,DP 30% 0811293191

B01127.2015M101465-3

Dijual:Rmh mewah dpn Kid’s Fun+klm Renang Jl.Wonosari KM 10 Ber-bah Sleman.Hub:085729579378(TP)

B00002.2015M101867-3

Rumah besar nyaman LT:400m,SHM/IMB ada bangunan rmh5Kmtd/3Kmdi/dpr/R.klg/Kmtmu +t4 ush 8x11/1kmdi,Alamat Jl Mage-lang Km14 Jogja.Lingk kantor/Sklhhrg:1,6M/Ng H:081804066555 TP

B00002.2015M102138-6

Rmh siap bgn mewah murah Magu-wo view Merapi,tggl 1unit T100/1822LT 750jt diskon 35jt SHMP/IMB/KPR 082133423875/08156754051

B00002.2015M102151-4

Jl Lux Home 2Lt Sedan (blkg Hyatt)mangku aspal LT ±125m²/ LB±150m² & jl:Lux Home 2Lt Bale Kajordkt Mirota Godean LT ±125m²/LB±150m².Hub:0818727072

B00001.2015M102290-5

RUMAH DIJUAL

Djl Rmh Lok Jl.Godean Km4 StrtgsDpn STPN LT95m LB80m 3Kt Grs 680JtNG 081380754504/082136123013

B00165.2015.102375-3

Jual rmh strtgs 2LT,LB:500,LT:600,9KT, 5KM,RTM,Dpr,RKlg,Grs 2mbil,dll.5mnt ke kmps UGM,UNY,UII,dllcck u/kos H:3M ng 085743080916

B00002.2015M102391-4

Slh satu rumah 150m,4KT,Grs 2kmdlm,100m,3KT,Grs 2lantai blkng KalB.tapan,Gedong K.T:0818461752

B00002.2015M102757-3

Blkng AdiTV T85/102 LT2 Jl aspalH650jt.Siap bangun Tajem Tlp:081804045790

B00002.2015M102792-3

Cluster Bakungan 5Unt utar Sta-dion Maguwo H:625jt Jl aspal lebarT:081326606169/081804045790

B00002.2015M102793-3

Jual cepat rumah spesial (upgradedi atas standar full jati) hadapselatan Lok.strategis Perum TamanAlamanda tepi Jl.Kabupaten LT93m² LB 90m² KT2 KM2.Hrg600jt.Hub:083830745010 (pemilik)

B00001.2015M102826-6

Rmh kos aktif 8kmr SHM/IMB LT200m² LB150m jl utama smping Hyatt1,1M jual lgi untung085103894999

B00002.2015M102869-3

BU rmh baru sttgs Mlati,Slmn T80/162 600jt/ng,3KT,2KM,IMB,SHM,canopy,pgar,grdyn. TP 081328296033

B00812.2015.102879-3

Jl.rmh baru siap huni SHM,lokjl.X.urang KM 12,tmr lap Klidon suko-harjo,3kt,RT,2toilet,dapur,heater,pergola,taman 590jt (nego).Hub:0274-7005580/0878.3972.2264

B00692.2015.102905-5

Dijual Kost 18kmr.Sltn PersisStadion Maguwoharjo.SHM,IMB,LS277m2.Hrg.1,25M H:085228030222

B00692.2015.102921-3

Rmh jual:istmwa tngah kota,rmhLT180 barat htl tntrem mbl papasanSHM 675jt Hub:085643390018

B00387.2015M102931-3

Rmh jual dekat UGM Tugu 200m drJl AM Sangaji rmh LT152m mbl mskSHM hrg 750jt ng H:085878870099

B00387.2015M102937-3

BU:Jual cepat rumah siap huni2lantai Jl palagan km8,5 hook085950500020

B00002.2015M102949-3

Rumah tmr KotaGede LB180 LT408Hal luas SHM IMB Telp 900w 3Ktd2ktd 750jt Hub 08179431192 TP

B00002.2015M102972-3

Perum Dalem Lojajar 10Mnt ke UGMStrtgis,Tenang,T.70/119,SHM, IMB.535Jt.082225154625/087832224482

B01126.2015M102992-3

Djl rmh diPerum Alamanda 3kt,3kmd,carport Jl.Kabupaten LB116.Hub:081328324141/Pin BB 3295592C

B00002.2015M103045-3

Hny 3unit rmh pesan bgn 200m utrterminal Giwangan kota YK T55/802LT 525jt P.Dwi:XL085927464789

B00002.2015M103078-3

Kav siap bgn SHM&IMB Jl lebar6m type 70/131 hrg 620jt lokasi JlPalagan km12 RS Pura Husada kutrPesona Plaagan Tp:081227144575

B00002.2015M103089-4

Rmh luas murah blkng hyatt YkLT253m,2lt,8KT 1,2M,gb.di yogyahome.wordpress.com 0818.0405.9024

B00002.2015M103109-3

Rmh+R.Usaha Hook 150/201 LD14+16 Jln Utama Perum Jl.Mglg Km 93Kt 2Km 2Mbl 2Tlp H:0878 3954 1322

B00165.2015.103159-3

Rumah 2LT lokasi strategis utaraterminal Concat LT 278m² hrg 2,7M/ng.Hub Yohan 088802780290

B00002.2015M103163-3

Jl cpt rmh timoho regency D7 (Dpnktr balai kota yk) Lt/Lb: 122/105,2lt,3kmt,3kmd,dpr,kmr pem-bantu,carport,minat.081339439121

B00692.2015.103194-4

Rmh mewah 2Lantai dlm kota. jlindroprasto.4kt.3km. Lt.196mlb180m.Hp.1.5M.T.081328302479

B00692.2015.103199-3

Rmh dijl tp jln ry Yk.LT385m²LB300m² LD12m² bs u/ kantor/ush,4M/ng.Legalitas ok.H:085702029495

B00001.2015M103261-3

Rmh mewah Monjali LT698m² LB450m²1lt LD15m² 5KTd,3KMd,taman luas,grs 2mbl.3,5M/ng.085702029495

B00001.2015M103269-3

Jl cpt rmh ditngh kt LB162m² LT162m²mbl masuk,650jt.Jl Tompyn TR 3/90.087739452225/085643625625

B00001.2015M103289-3

Kost Putri,Gg Santan 2,Babarsari,tanah 494m, rmh induk 250m, kost18om. 2,7M nego. H:0811293191

B01127.2015M103300-3

Baciro Lux/strtgs/br 2LT5kt2km car-port/grs LT/LB 130/250 SHM/IMBH999jt 087839427188/08164228992

B00002.2015M103386-3

Jual cpt rmh 2LT LT530m LB250 3kt2km 1dpr H670jt Jl.Palagan KM16ketmr keutra 100m 08122780336

B00002.2015M103388-3

Dijual rumah Sorowajan baru(dktamplas 5mnt)LT110 2Lantai,KT5,KM3,hrg:1,1M nego Hub:081314598005

B00002.2015M103418-3

Dijual rmh baru siap huni TP80/117utr Stadion Mguwo dkt dgn clnWaterbom hadiah langsung HndVario H:530jt Hub:082181942543

B00002.2015M103470-4

BU Rmh Lt:164m. 3kt. 2kmd. Carpot.hrg 525jt/Nego SHM+IMB NusupanTrihanggo 087856487569 NoSms

B01033.2015M103474-3

Rmh 1,2M jual 930Jt Nitikan BaruLt130 Lb120 4Kt 2Km Lt.2 CarportGrs Free :Ntrs,Blk Nama,Tv,dijaminsdh ada yg kontrak 2th 45Jt Ahmad081328072490/085740303005

B00714.2015M103485-5

Rmh Cantik dkt UGM 2Lt 3KT,SiapHuni,Ling Elite,Stpam 24Jm, H:888Jt,Cp:085100827114-081904253443

B01126.2015.103527-3

Kost2an di Concat 15KT,5KM,LT183,2Lti,Full,ada Rmh Induk,3KT,2KM,Garasi.Hub:7194822/081804079968

B01126.2015.103537-3

Djl Rmh Mewah+Joglo LT:1700m2,LB:900m2,SHM,IMB,Lok Utr LotteMartMaguwo Hrg:4,5M.H:081392812321

B01126.2015.103538-3

JlRgiAslLkuCptRukoMnmlsTpJlRySelokanMtrmGjyn60/100m2 LtCckKtrUshBank825Jt081804323000/23BD2BC8 TP

B00165.2015.103604-3

JlRmhDiPrmhnJlGodeanKm4L150/170mLokSgtMdhDjgkauPrmTatabumiRgncySmpgPomBnsn1,1MSms/T081326652777

B00165.2015.103609-3

Rmh DiBaciro Tepat Bwh Jmbtn La-yang L280m Lok Cck u Minimrket,Htl,Ktr,Dsb 3,5M Sms/T081326652777

B00165.2015.103610-3

Jl Rmh Joglo+isi,utr Psr GodeanLt217m,SHM,AC+Prabot,2KT,2km,2dpn crpot+2mbl 800jt 082227996533

B01127.2015M103674-3

RUMAH DISEWAKANRmh dknt,PugeranMJII/57(dktJok-tengBrt)5kt,dpr,kmd,rkel,rmh brsih,nymn,18jt/th,bs bln.08562737363

B00002.2015M100235-3

U/Kantor BMT/LSM/Kop/Diklat9x9m L1300W.Parkir Luas.7jt/th.Kotagede.Hub: 0818267907

B00002.2015M100748-3

Disewakan/Dijual rumah baru,3kamar 2lantai 70meter utara terminalGiwangan.Hubungi: 082122575666

B00812.2015.101797-3

RUMAH DISEWAKANDikontrakkan rumah baru 3kmt,2km WC,dpr,rtamu,rkel,carport,AC,lis 1300W,air sumur pompa.LokGrand Tlogoadi F06,Jl Kebon AgungGetas Mlati Sleman H25jt/thn nego.Hub:085228089733/0274632154

B00002.2015M102521-6

Dikontrakan rmh 6km tdr,2kmmndi,di Minomartani,15jt/th,danrumah 2km tdr,1km mndi,di Jl.KaliurangKM7,5.Hub:Maria 085799181905

B00002.2015M102538-4

5kt/2km/rt/rkel/dpr/grs/carpot/tlplok tmr Monjali cck utk kntr/kel/mhsw 40jt/th.Hub:08222002919

B00002.2015M102541-3

Dikon rmh 3KT.JlMujaer7 no13Perum Minomartani.Min3bln.dktAmikom,UPN.08125531276/0857-43575839TP

B00001.2015M102697-3

Dsewakan sgr 5KT 2KM Dkt INSIPERCasaGrande UPN UII Sadar 19,5jtH:08985053403 bs u/mhsi/Rtangga

B00002.2015M102773-3

Paviliun 2KT Dpr Rtm smr+sanyo900wt halmn pgr 13jt timur aksTarakanita Gejayan H:02749390659

B00002.2015M102851-3

Dikont rmh 5 kmr,pinggr jln.Loklingk pondok Krapyak.Utk keluargamuslim.H 12.5jt.H:085878137716

B00001.2015M102942-3

Dikontrakkan rumah di utara Sta-dion Maguwo:3 kmr tidur,ruang ke-luarga,ruang dapur.H:081392571983

B00001.2015M102974-3

Siap dkont rmh max4 org diPogungLor.3KTd,1Kmd,1Rt,1Rtgh,1dpr,pgr tinggi.H:12jt.Tlp:081804310735

B00001.2015M102979-3

Dikontrakkan Rmh Baru Full Furni-ture Strtgs 2Kt,2Kmr Mndi,GrsMbl,Hrg Nego H:0857 2938 9780.

B00165.2015.103009-3

Sewa:Rmh 2LT,4km tdr,dpr,grsi,2km mnd,L:1300W,AC di Nitikan28 jt/th,Hub:082137394375 TP.

B00002.2015M103064-3

Dkt kampus UAD Jl PramukaGiwangan rmh baru blm kramik,2kmr,hanya 8,5jt/th pemilik 087738302828

B00002.2015M103075-3

Rmh diswkn/dijual di Bogem KalasanH:10jt/th(500jt),2kt,km,rt,dpr,keramik,canopy,H:085228053439

B00002.2015M103092-3

Diktrkan rmh br 2lt diPerum Nogotirto 5 Jl Cucut 19 20jt/th Hub lsgHP 082114767765/085729750795

B00002.2015M103100-3

1rmh,2kt,1km,1Rkel,1dpr,UMYprm brajan residence 50m ke sltnada gg buntu kekiri 087838541454 TP

B00692.2015.103191-3

Dikontr Rmh Sttgs Utr Tugu Yk 3Ktd.1Kmd.RgTm.Dpr.Lt Krmk.2th. Hub082137778259/ 087839960308 TP

B01033.2015M103210-3

Dkont rmh.2kt.2km,RT,Rtgh.Dpr.Snyo,Grs.900w,Jl.Gdean km7 SateMunggur keutr 10jt/th.087738208727

B00692.2015.103547-3

Disewakan rmh baru L:60m & paviliunputra dkt kampus UNY, UGM,UPN.H:0274-566917 / 081392644444

B00692.2015.103562-3

Dsewakan rmh dkasongan 2kmrtdr,ruang keluarga,dapur,full keramik7,3jt/thn nego:081328633706/TP

B00692.2015.103564-3

Rmh Dikontrakkan Di Jambon Tri-hanggo Gamping Sleman Rt04 Rw22Hrg:9Jt/Th Blh Nego H:087839218147

B00165.2015.103599-3

Rmh 2 Kmr 6jt/th, Kos bebas400rb,Paviliun. Hub KronggahanTelp.545657/085866892585

B00631.2015M103618-3

Dikontrakkan 1 unit rmh,2 KTdr,KTm,RKel,KMd,gudang,listrik1.300W,air sumur pmpa.LokPermata Indah Kav B2 SidoarumGodean Sleman.Hrga 12,5jt/th.Min2th.Hub Yoyok 081802642333

B00001.2015M103637-6

TANAH DIJUALJual tanah pek L 388m² L 5m²hrg 85jt/ng.Alamat Bantul.Telp087838926009

B00001.2015M91670-3

Jual tanah pek L 322m² Lbr dpn5m² hrg 225rb/m².Alamat Bantul.Telp 087838926009

B00001.2015M91796-3

152 LD10m & 304LD20m di Kleng-gukan Tirtomartani cck utk kav daerahberkembang 085878237664 NoSMS

B00002.2015M96514-3

180LD8,5 dan 360LD17m Jlaspalcuma 1jt/m di Saren Wedomrtani shmpekarangan 085878237664 nego Ya

B00002.2015M96515-3

Cuma 600rb L200m dan 550rb L178mdiKarangmojo Purwomartani SHM pe-karangan H.085878237664 NoSMSya

B00002.2015M96516-3

L196m LD10m kaplingan di DayakanPurwomartani SHM pekarangan hrgnego.Hub:085878237664 no sms ya

B00002.2015M96517-3

Tnh krg L:213m LD:13,5 mangku jlWirosaban sblh kiri muka KuantanRegency kwsn elit hrg 3,7jt/m netH pmlk 08122211461 TP No sms

B00002.2015M97350-4

Dijual tanah luas 175m2 di Bangunjiwo Kasihan Bantul.Hrga 75jt/bskredit.Bismillah 089672021397

B00812.2015.97511-3

Tnh 978m² pinggir jalan lok di Ceperbisa dikapling sdh ada perumahanRp850rb/m Hub:081227930782

B00002.2015M97706-3

Tanah 354m²Rp1,4jt/m² lok strtgisJlParangtritis KM5,7 samping PolsekSewon 70m.H:085727894599TP

B00002.2015M98151-3

Omah pandanaran tipe 60/192m,sisa tanah bisa untuk 10 kamar kosdiselatan UII Jakal km13,5 hrgatutup tahun 490jt Hub 0818274185

B00002.2015M98910-4

Dijual tnh SHM luas 595m2 harga76jt lokasi di Gunting,Pandak,Ban-tul.Dibantu kredit 082138275222

B00812.2015.98921-3

Jl cpt tnh 10m utr Jl Solo Janti luas455m² LD16m cck u/kos area kam-pus 5mnt dr bandara 300m dr am-plaz H:0811263108/081802752400

B00385.2015M99976-4

Pek SHM LS416 LD11 Jl Outer RRsendangsari pajangan Btl dekat kecPolsek sekolh ada rumah bgs 325jtNg Pemlk 087838484510

B00002.2015M100060-4

BU Tanah SHMP 222m² Pinggiraspal blkng Waterbom Gabusan JlParis 1,2jt/m 081245919199

B00002.2015M100062-3

SHM milik sdri 2tnh jejer L@202m@65jt nego Jl Wates KM13 masukkeselatan 1,4KM 087738425502 TP

B00002.2015M100117-3

Tnh Pek lok psr Godean ke slatanL:137m² 114jt,SHM,bs angs tnp bnga.mbl msk,bns BBN.083838039017

B00002.2015M100291-3

TANAH DIJUALDijual tanah+bangunan semi perma-nen L:120M hrg130jt daerah TembiBantul dkt Ponpes H:08562595587

B00385.2015M101370-3

Dijl sawah mrh 400m.Hrg:60jt/ng.250m dr Jl.Raya Keweden TrirenggoBantul.No sms.Hub:085232219323

B00001.2015M101734-3

SHMP 725m²/11&14m Triharjo Pan-dak Btl dkt Jl Raya 085643477783/081927098954/082323154766 145jt

B00002.2015M101901-3

SHM Jl.Cangkringan 9x48m H430jtjalan utama,utara RM.Bale Be-ngong.Hub: 085776049090 maaf TP.

B00002.2015M102107-3

Tnh diBaturetno L194m:200jt di tmrJogja TV l150M:200jt SHM Pkara-ngan H:0274-384918/085100865870

B00002.2015M102214-3

Pekarangan SHM L 260m2 bela-kang pasar Celep Jl.Samas harga74jt Telp/WA 089503535077

B00812.2015.102233-3

Tnh Kv Ls100m Ld8,6m.Ls150mLd11 Jakal Km12 sltn Ponpes Panda-naran Hrg ng.6666293/083878010388

B01126.2015M102285-3

SHM pek L/LD 299m²/11.Hrg 750rb/m² di Dayakan,Purwomartani.H:081-21585758/0817468889/0274-4541906

B00001.2015M102318-3

Tanah SHMP LT130m LD8m jalanlebar 2muka diPurwomartani SlemanHg155jt nego.H:08157921595/Pmilik

B00002.2015M102454-3

Pmlk lgsg L214 brt RS Ludira HsdJogja dkt Malioboro utk rmh tggl081927844555 H500jt Ng SHM Pek

B00002.2015M102474-3

456m²/208jt nego,SHMP.Argosaridkt Univ Mercubuana,JOR,Jl.Wates Km12/0813 2795 5224

B00002.2015M102481-3

Jual sgr tnh LS 1HA lbh/SHM lkstmr Jl.Imogiri Barat cck unt Prum,pabrik kmpus,RS.H:082324272979

B00002.2015M102491-3

SHM pekarangan desa wisataKasongan Bantul dkt Perum.LT:695mLD:10m jlaspal nego 081327555360

B00002.2015M102524-3

Bantul kota tnh+bangunan cck utkush/kantor.link rame.jlaspal L:233mLD:10m nego 081228899150

B00002.2015M102526-3

SHM pkrngn L:580m/LD:14m=315jt& L:2013m LD:180m=460jt.Truk msk.LP Pajangan Bantul 085727894141

B00002.2015M102528-3

Tnh Berbah 178m muka 16m hrg160jt,Tnh 456m LD25m 700rb/m.Bintaran hdp aspl 148m 115jt.74m 65jt(FB:paksripemasaran)081327174472

B00812.2015.102603-4

SHM 912m2 Ld 17m utr PsrRejodani Pinggir Aspal @ 1Jt.Hub:081215597003 tdk bls SMS

B01126.2015M102633-3

Tnh tepi jalan raya 500m dr TamanWisata Borobudur, SHMP,2100m2.LD 30m,950rb/m.H:085725671550

B00692.2015.102652-3

Dijl cpt tanah SHM LT 586m² LD24m² jln aspal bsr,sltn pr4tan/psrBarongan Bantul,dkt SDN,nyamanhuni,cck utk rmh tinggal,gudang.Hrg 380jt/nego.H:087838354520

B00001.2015M102704-5

Jual tanah di Panggungan Jl.Kabu-paten Trihanggo dpn 19m LT:330harga:1,3jt/m nego.087839816910

B00001.2015M102705-3

SHM Pkrgan a.n sndri Pr.Kembang1km sltn Pom bensin FPI 442m²,dpn12m,195jt nego,tnh tdk rata/SHM pekrgn an sndri 2km sltn PKUGamping 120m² dpn9m 115jt nego,tnh rata,dpn aspal 4m.Hub:Pairin:087-739862830/082226655807 maaf TP

B00002.2015M102746-7

Cpt dpt pkrg 730m²muka 20m aspalhny 420rb/m²prospek wil pengmbBangunjiwo,serius H:087838687085

B00002.2015M102763-3

Murah!!Pkrg 545m²hanya 100jt,SHM,mobil msk corblok dkt masjid&mkm,BambangLipuro.H:0812-10574931

B00002.2015M102764-3

Tnh SHM pek LT625 LD17 mbil ma-suk nymn diBangunjiwo Kshn BantulYk H:360jt nego H:087839365210

B00002.2015M102795-3

Tnh pek SHM LT650 LD20 Nyamancocok u/mh Rtinggal pgr jlaspal Ka-sihan Tamantirto Bantul Bisa separoH:1,550jt/m H:082177490000

B00002.2015M102799-4

Sawah dijual L2240 LD17m ada jln4m,utr Jl Won Km7,5 Berbah hrg450rb/m(nego)087838484909

B00002.2015M102803-3

Tnh L312m muka 16m mobil masukBantul selatan hrg 79jt bisa beli ½Hub 087738784050

B00002.2015M102831-3

Tnh Pkrgn siap bgn timur TerminalConcat Jl Munggur pnggr jln LT357mLD10m hrg4jt/m 085228591315

B00002.2015M102865-3

Kav Pggir Jln aspal utr candi Prm-bnn LT 133 H125jt LT195 H:165jtTP SHM Siap bgn Hub 08112504195

B00002.2015M102868-3

SHM Pkrngn sltn RSUD prambananpiyungan LT.171, LD.8 hrg 120jtng, mbl papasan. 081328000505

B00692.2015.102904-3

Pekrngan 1950m muka 26m 300JtJl Ry Srandakan Msk 1Km Pemilik:087738269848

B00692.2015.102907-3

Pekgn 600m Ld 23m 500rb/m LokJlParis Km 14 Mask 50m Pmlk:085725871418 atau 085729967482

B00692.2015.102908-3

Tanah 40 Jt 80m Lok BantulBarat Sertifikat Hubungi: 087738 269 848

B00692.2015.102909-3

BU Tnh SHM Pek LT 431 di Jl Ban-teng Perkasa Utara Prmhn BantengBaru H:081229514979/081804079968

B01126.2015M102973-3

Dkt Cebongan,Sawah 2700 m2,Ld:19 m,jl aspal,SHM,bs dikeringkan,hrg800rb/m2,T:085 325 389 303

B01033.2015M102987-3

BU djual cpt tnah dlm kota 200m²LM:13,75m hrg240jt nego(TP)di Pong-galan Giwangan H:085743753920

B00002.2015M103013-3

BU tnh dlm kota Jogja LT150 dktUGM-mloboro.bonus rmh LB100 hrg395jt nego cepat Hub081327502755

B00002.2015M103043-3

520/180 jt nego,SHM,jl aspal,Dema-ngan Gadingsari Sanden Btl.Dktjalur lingkar sltan 081327955224

B00002.2015M103073-3

SHMP220mLD15m utrStdMgwhrjo/USD/Stiper,brtUnriyo,lokbrkmb cpt.Cck uRT/kos/Invs 087838737073.mfTP

B00002.2015M103084-3

Djl tnh kvlng,L:117m²,H:140jt ng.Lok=sblh utr PPPG Kesenian,JakalKM13,dkt masjid.H:081225493399

B00002.2015M103088-3

SHM Pkr=285mLD=11m dkt PrumKadisoko,Jl Tajem/Unriyo ke tmr cckush ikan/kolam=395jt=0818215851

B00002.2015M103111-3

SHM Pkr=321mLD=11m,brt kmpsUnriyo Tajem,utr Sadhar,Stiper/Std.Magwo,dkt C.Ctr=2jt/m=08122955748

B00002.2015M103112-3

Jual tnh kav trsdia 6kav L115m diSleman dkt SMAN1 Seyegan 10mntdr Ps Sleman 85jt.H:085643145754

B00002.2015M103119-3

Cepat dapat...Kav SHMP 158/9 dktAlfamart Sntolo KP.Pgr aspal kmpg,105jt/ng segera!!087838828900

B00002.2015M103125-3

SHM Pek Ls494m LD30m Cck Dika-pling/Rmh Tinggal.Barat Polres Sle-man 700Ribu/m Nego 0857 1330 9122

B00165.2015.103152-3

TANAH DIJUALDjl Tanah L.2400m,di Jl.Godean km19,Hrg.650rb/m Ng,Muka 20m,Peka-rangan L.2282,H.115/m Ng cck buatPerumnas,Jual cpt/083840331717

B00692.2015.102922-4

TnhDjl JlImogiriBrt,UtrRingroad,SltnPsrTeloLT166/LD8SHMP 6,75Jt/m Trust081227831989/081229302931

B00165.2015.103157-3

Dijual tanah 148m² SHM diMinomartani tepi jalan. HubungiYohan 088802780290

B00002.2015M103168-3

Jl.Wates KM7 LT450m LD15mH225jt Sedayu 300m dr jl.rayaLT575m H105jt 08562856302

B00002.2015M103175-3

Godean 125m 90Jt&Seyegan 639m200Jt&Moyudan 713m Mk:45m 225JtH:087838382005 / 085100535209.

B00165.2015.103183-3

Jl tnh utr bapelkes kalasan,tmrR.M Balai bengong 150m dr jlnsolo cck u/kantoran gudang/pabrik,Ls3500m, H1,5 jt. H:081578771862

B00692.2015.103190-4

Tanah bgs dkt balai desa Widodomar-tani LT1200m LD15m hrg 265rb/mnego.Hub:081227505511 Segera

B00002.2015M103218-3

Tanah 3200.Muka 15m,SHMP,jlImogiri Timur,KM 8.Hrg 2,3jt/m.Se-rius 082 223224 526/Bb 5236d6ad

B00001.2015M103226-3

Jual sgr tnh LS lbh 1HA,lks dktstadion Bantul cck perumh hotel RSpabrik lbr dpn 66m hrg nego minat.H:082324272979/087738932952

B00002.2015M103278-4

Tnh Kebun Sengon+Duren Ls1252Ld35,tp Aspal Mbl 2Arah dkt TukAirJakal Km14,H:450 Hp:0817259901

B01126.2015M103286-3

Tanah dijual SHM pekarangan, luas380m²,cocok utk rumah,gudang,mobil masuk.Belakang apotekBIMO jln Wonosari KM.7,Yk.Tlp:08122789081/085101894787

B00001.2015M103292-5

Tnh pek Caturharjo Slm,LT 206m²,Lebar Depan 20m,jln depan 4.5m kon-blok,hrg 850rb/m² 082133761188

B00002.2015M103311-3

BU pekarangan SHM 183m LD13m2mk Jl Bantul KM 9 msk 300m dariPonpes Annur/kampus STIQ Ngrukem± 100m H140jt H.087739121228 TP

B00002.2015M103342-4

Tanah istimewa 160m 320m 110mdekat Sadhar&Waterpark Maguwo co-cok untuk hunian/kost 089601250003

B00002.2015M103348-3

Tanah di Babarsari dekat kampusUAJY UPN STTNAS 150m 160m180m 190m 081392750003

B00002.2015M103349-3

Istw/strgs 10m dr JlRyGayam BaciroLT1240/35 SHM cck perum elitH4,7jt 087839427188/08164228992

B00002.2015M103384-3

Istw/strtgs pgr jln aspal Baciro/Lempuyangan 50m dr JlRySutomoLT297/10 SHM cck kos eks/rmh elitH4,7jt 087839427188/08164228992

B00002.2015M103385-4

Jual cpt tnh 16 kav tinggal 6kav216m(180jt)273(240jt)458m(390jt)442(380jt)488m(415jt)666m(570jt)450M(390jt)JlPalagan KM16 ketimurkeutara 100m Hub:08122780336

B00002.2015M103387-5

Dijual tanah L143m SHM mbl masukhrg 30jt nego Desa Polodadi JatenPandak Bantul H 087838522311

B00002.2015M103391-3

Jual tnh bns rmh SHM PapringanLuas 314m².H:0274-587086 081-328024945 hrg Rp.3jt/m TP

B00002.2015M103420-3

Sawah mangku aspal di Bulu Jetis Ban-tul Luas 225m&muka 5m 150jt SHMprospek.Hub: 087838970105 Ng

B00002.2015M103443-3

BU tanah dijual dkt kampus UADLT270m SHMP cck utk kost/rumahtggl hrga 2,3jt/m.Hub:082326697981

B00002.2015M103444-3

Tanah djl 231m muka 10m lokasiMantrijeron Yogyakarta + 242mharga 6,5jt/m.Hub:087739499000

B00002.2015M103448-3

Jual kolam SHMS LT270m L<±100mLD14m dkt parit truk msk di MinggirH110jt nego H:081904220595

B00002.2015M103450-3

BU Tnh SHMP Strtgs 30m dr Jln.Kabupaten barat Jogja City Mall.Lt 177m Ld 13m. Hub: 0819810454

B01033.2015M103463-3

Dijual tnh kavling proses pecahJakal km 9 ketimur 1,5km L:300m(450jt)140m(210jt)146m(219jt)ada5unit nego Hub:082181942543

B00002.2015M103466-4

BU Tnh Lt 105m dlm Perumahan dktStadion Maguwo. Strtgs dkt kmpsUnriyo & Sadhar.Hub: 0819810454

B01033.2015M103467-3

Pek+SHM Lt:121m Ld:11m. jln:5m. 2.5Jt/m Nego. 100m utr GrandTlogoadi. 087856487569 No Sms

B01033.2015M103469-3

Jual tanah SHM L 761m2 muka 24meter pekarangan harga 1jt/m2 timurpasar Rejondani 087838285903

B00812.2015.103492-3

Jual tanah SHM 195m2 hrg 825rb/m2 di Donolayan Jl.Palagan Rumahsakit kebarat.Hub:087838285903

B00812.2015.103493-3

Dijual tanah SHM luas 89m2 harga118jt lokasi timur Babatan Wido-martani.Hubungi: 08122691584

B00812.2015.103494-3

Tanah pek SHM 587m2 Jl.CandiSambisari,dr Jl.Solo/psr Sorogenen250m.Hub:0877-3849-1043 pemilik

B00812.2015.103495-3

Tnh SHM loks per4an Cebonganke utr.L420m2 LD12m jln 5m harga1jt/m2.Nego.Hub:0816681936

B00812.2015.103498-3

Selatan RS Wirosaban L 478m,522m Ld 8m h:1,6jt. L 1000m Ld17m h:1,5jt Hub: 0877.3824.6300

B01347.2015.103510-3

Shmp lt 200m ld 14m lt 126m ld11m jl palagan km 11. H:087 838125 456 / 081 215 643 430

B00692.2015.103559-3

Jl kapling al fatih LT T52/235m,samben,argomulyo,sedayu btl,dktmasjid,bns AC & Kitchen set 320jt.083840482361 / 081328391494

B00692.2015.103567-4

Kredit pembelian tanah bunga mulai9,75 jk wkt max 15thn. Call aja081227685840 Wahyu

B00074.2015.103590-3

Tnh apik SHM ditmr Unriyo/Budimulia Maguwo(utr Lotemart)ling bgsL=204 LD=11 cptan H082138078779

B00002.2015M103596-3

Tnh bgus dkt kec Tempel.PolsekTempel L:160 hrg115jt&L:200 hrg 125jtH:087839927199/081392786940

B00385.2015M103602-3

Tnh bgs diutr Sapir Square(Jl Solo)L=148 LD=12 sip rmh/kos2an dktkampus bns rmh H=08157932876

B00002.2015M103611-3

Jl cpt pekrngn di Mejing Kidul-Sido-arum,L 312m²,SHM,mobil msk,hrg1,3jt/m²/nego.Hub:085268497983

B00001.2015M103623-3

JUAL RUANG USAHABU Cepat.Jual/sewa/sewa bangun/kerjasama.Ruko 1 Lt.Jl Raya Bantu-lan 20.Sleman,YK.LT.135m. LD.6m,LB. 109m.2km.2kt.2200W.SHM.IMB.Pemilik Langsung.SMS.081542612975

B00002.2015M87841-5

Segera!! Tinggal 2 unit RukojlGedongKuning parkir luas cck utksglush Lt76 Lb115(2lt) H:7411431

B00198.2015M99597-3

HALAMAN 16 SABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Page 17: Tribunjogja 17-01-2015

KENDARAAN

ASSESORIS

Spcl:Cvrjok,dortrim,plvn,bksstir,dashboard,Bhn&wrn kmplit:MandiriJl.Mgl km5 utrBRI 082134590713

B00812.2015.96660-3

Pelindung cat 800rb,kinclong Adasertifikat.Garansi,mobil Lm/Br,Bsdikrjkan drmh.087739444168

B00002.2015M102495-3

BENGKEL

Panggilan apapun krusakan mobilanda model injeksi/karbu manualmatik siap datang.H:081392968875

B00002.2015M97965-3

DAIHATSU

Zebra13 stw92/93 astrea bdytek ABkt fulvar ACdblbower19,5jtng noSMS 085643544598(0293)368639Mgl

M.101958

Espas supervan97 1,6CC ABkotabiru met ACdobel VR radio ban baruistw trwt an sndri 087838954897

B00002.2015M102791-3

Charade th84 merah kaleng tapeAC AB kota 16jt bisa TT denganTossa Hub 087738784050

B00002.2015M102830-3

Zebra 1.3 Th90 pnt blk,pajak BaruVR/Rajin 22jt bisa tukar Motor.Hub:087738962567

B01126.2015M103002-3

Jual Daihatsu Zebra 13 warna birumetalik th91 23jt siap pakai KasperJl Garuda H:081904130190

B00002.2015M103359-3

BU Classy 102 th90,fulfar lkp,ANsndr, tg1,H30,5jt/ng,bs kurang.NoSMS 085643544598/0293368639 Mgl

B00002.2015M103383-3

BU Charade CS 83 18,5jt AC VRban baru&smash SR 05 4,8jt bsTT mtr/mbl H:087-838-391-976

B00002.2015M103445-3

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

Zebra 90. Plat H. Wrn htm cek fisikpk kond.Standar.hrg 15.5jt. Ngh.087838327968

B00692.2015.103544-3

Espass’97 1.6 AA-Muntilan,merahmarun,mesin bagus,velg racing,38.5jt/ng.JaWon KM7.Hub=6622229

B00001.2015M103661-3

MITSUBISHI

Dijual Mitsubishi Lancer SL Th 82AB pajak hidup,ganteng,harga23jt.Nego.Hubungi: 087838838168

B00812.2015.102605-3

HONDA

BU Wonder 86 AB Sleman merahpajak panjang kondisi siap pakai me-sin sip H:23jt ng H:085725093373

B00002.2015M102135-3

Civic excellent,baru ganti mesin,modif racing,barang istimewa catmerah H:08563466470 Hrg:17jt

B00002.2015M102802-3

KIA

Carnival matic th 2000 suratBpkb wrna hijau hg 25jt negohub:7815182

B00692.2015.103571-3

PROTON

Proton Th 95,AB,Pjk Hdp,ACNyes,Int Ori,Mesin Sip,H:19jtT:085743211582 (not sms )

B00896.2015.102957-3

SUZUKI

Carry Stesen 87 body&mesin baguspajak hidup AB Slm harga 14,5 nego.Hb:087838817174/081392802737

B00002.2015M103393-3

Cerry Alexsander th87 AB mulus26jt Kijang pik up th81 AB siap kerja26jt 089616680711

B00002.2015M103430-3

Forsa 86 AB-E interior ori AC VRputih 26jt+minicab PU biru 82 AA10jt.Hub:0274-9275004 No SMS

B00812.2015.103496-3

MnbusSzkCary84SttnBiruAAKbmnPjkTlt1,5ThMsnOkKakiBgsBPKB+STNKLkp9,9JtCash081804323000/23BD2BC8 TP

B00165.2015.103605-3

TOYOTA

Corola 78 biru VR kompe ban barusmua AC dingin,biru an sendiri pajakbaru 22jt nego T0818461752

B00002.2015M102758-3

Dijual Kijang pickup th85 warnaAbu-abu AB Sleman atsnama sendirikondisi bagus Hub 085799091232

B00002.2015M102837-3

Kijang 81 Station Bodi Super BgsH:22,5 & Szki Truntung PU’83 Bgs=13,5 Smua Nego/TT 085292627296

B01126.2015M103303-3

BMW

Dijual BU BMW th97 318i barangbagus istimewa harga 80jt negoHub:08174104433

B00002.2015M103434-3

DAIHATSU

Feroza 97,mesin&body istmw,biru,Ac adem,Ban 31,Velg racing,B,57.5jt/nego.H:082138501111

B00001.2015M103233-3

Promo 2015: PU DP8jt-an/angs2jtn,Ayla DP 20jt-an/angs 1,8jtn discbesar. Buktikan: 082220655251

B00002.2015M103306-3

HYUNDAI

Hyundai Getz Thn 2003 Silver PlatL Hrg 70Jt Hub:0813 3283 0838 -0877 3161 7577.

B00165.2015.103008-3

Hyundai Getz 2004 merah.Jl KaliurangKM 7 Timor² Kayen Raya 169.Hub:0818270245/085101474894 TT

B00001.2015M103620-3

Trajet AT 2001 Abu2 Metalik ABVKool AC Audio Trawat BodiMulusNegoBanget 55jt BU 089669977335

B00896.2015.103654-3

MOBIL DIJUAL

HYUNDAI

Djl Hyundai Atoz01,CkltMet OryLuarDlm,Mls BodyLurus Msn HlsIritBBMKlngJleng 59jt Ng 08164228213

B00896.2015.103656-3

Getz 04 Matic biru muda met BPjkBr sgt istw trwt nyaman hrg69,5jt.Hub:08122600351

B01127.2015M103677-3

KIA

Visto Thn 01 Kuning AA MagelangManual Oris Utuh AC Dingin Ban2brTgl Pake 55jt P.Santoso Mino-martani 085 102 562 996

B01126.2015M102991-4

MITSUBISHI

PU TssDp7jt.L300BP16jtn.trukDp30jt.pjero.outlndr.mirage.disc10-50jt.pross mudh cpt.T081804000985

B00692.2015.99848-3

BU jual mrh L300 disel stw th2000AB Sleman a/n sendiri pjk br jok br59jt Hub:081227444132

B00002.2015M102812-3

OPEL

Dijual segera Opel Blazer DOHCth99 harga 59juta(nego)5 ban baru.Hub:081915552585/087838415050

B00002.2015M103023-3

SUZUKI

Szk Katana 97 AB tng1 mulus fulfarban 90% pjk pjg AC audio H57jtnego 081909615676/081578050290

B00002.2015M102174-3

BU Katana GX 95 plat B Velg racAC tape mesin bagus 43jt/negoH:085888851312 Cepat dapat

B00002.2015M102767-3

TOYOTA

Di jual Tyt Kijang Super th1995plat AB Sleman harga:65jt.HubNurwala: 081578072913

B00002.2015M102125-3

Grand Extra 18th95 long abu2 metAB ACdbl PW PS VR15 bodi mulusmesin halus H:66jt T:08121557203

B00002.2015M102759-3

Jual Kijang super th1991 AB Slemanbodi bagus cat bagus AC bagussiap pakai warna abu-abu Hub:081578698549 harga 52jt nego

B00002.2015M102840-4

Toyota Diskon+Bonus Spesial!Agya+Etios DP 20juta’an, Hub:Anwar 08121569928/087738254259

B00002.2015M102962-3

Djl Kijang 92 Merah,RT,AC,CL, PW-PR,Msn Ok Tinggal Pake, Hrg:42JtAn.Pembeli.H:081392468883(Bs TT)

B01126.2015M102997-3

Jl Kijang spr Kencana 93,AB,pjkNop’15,cklt md met,AC db,coolBox,trwt msn&body,49jt:087839404080

B00001.2015M103279-3

Djl Kijang Capsul Grand Rover 98silver AB kota AC,CD,Alrm,remotVR:Fimex msn bd OK tinggal pakai75jt nego.Hub:081804199165

B00002.2015M103363-4

Dijual greet Corolla th 94 plat ABSleman warna hitam hrg 70jt negoHub:082181942543

B00002.2015M103472-3

AUDI

Audi’96 A4 1,6 limited,matic, tra-wat,bgs,jrng ada,AB Sleman.H:081-7468889/08121585758 No SMS

B00001.2015M102319-3

DAIHATSU

D.Xenia 1.0,th 2010,LI,Delux,AB,hitam,AC,Dngin,Velg.Racing,hrg:89juta.Hub:081802634740

B00074.2015.102935-3

Daihatsu Promo2015 angsuranringan,DP min,TT bisa! Hub:Yoko087838887372/082138767646Buktikan!!

B00002.2015M103305-3

Rush S AT 11 htam istw bs krdt4th DP25% H:882335 Jakal km8,5no24 Dayu Jogja

B00002.2015M103447-3

D.Terios TX th08 hitam AC/VR/TVistimewa harga 130jt 08529-2287999/087738487234

B00002.2015M103480-3

Dijual Xenia Li th 2005 plat ABSleman wrna hitam,AC dingin,hrg85jt/ng.Hub:081227200074

B00001.2015M103629-3

MOBIL DIJUAL

DATSUN

Datsun readystok2015 GO+/Gopanca.Paket DPrgn,bsTT DealerNissanMlatiJgj.Ardy081931180309/2B2927EE

B00198.2015M101051-3

Dijual Datsun Go+ 100% baru,semua warna ada,DP18jtan.Hub:Ady 081578182037/BB 28338671

B00002.2015M102459-3

Datsun go+&hatcback,kredit/cashDPminim,angs rgn,proses cpt,syrtmdg.Sony 087738097081BB:26C50990

B00198.2015M103499-3

Jual cpt mobil Datsun,ready stokDP mulai 18jtan,hub Lambreta Agus082242075370,Pin 26C1A23

B00002.2015M103660-3

DEALER

Taufik Konsultan Mobil:Anda MauJual/Cari Mbl Baru Bekas Kredit&Tukar Tambah H:081229676739 GratisBs SMSanKredit Via ACC Finance

B00631.2015M100000-4

HONDA

Jazz VTECH Th2005 M/T BanBaru,VR RS TinggalPake,Kaki2 OK.117,5jt/Nego.Hub:JL.Pleret 0857-12222032

B00692.2015.102925-3

BU New civic 2002, tipe VTI, matiksilver, plat B, Rp 87jt, hub:081-931761197

B00692.2015.103579-3

ISUZU

Panter LS2,5 th2002 Coklat mudamet B ACdbl PW PS VR bodi mulusmesin bagus 112jt T:082250836639

B00002.2015M102760-3

KIA

Diobral!!Stok 2014 Morning/Pican-to/Rio DP.20jt 3jt/bln diskon 25jt-Supriyadi 08174103346/9554445

B00002.2015M100879-3

MITSUBISHI

Mitsubisi DP T120S:5jt/L300:15jt/Mirage:12jt/Truk:25jt.Kredit 5Th.Surve dibantu.Hub:087839270854

B00002.2015M91613-3

Dijual mitsubishi colt diesel ps 100th 1997 AB-C barang istimewa.Hub:081328025637

B00001.2015M102944-3

Strada Pick Up 2013 putih/VR/RT/mulus/Nopol B,jarang pakai angkut²,140jt.Hub:082132550573-Doddy

B00002.2015M103117-3

NISSAN

“Nissan100%bru”NissanPst,unit2014 msh ada!Prmo GLivina,Evalia,March,H:Fajar081578753676/217dc5e0

B00002.2015M101764-3

Nissan Disc Bsr GLivina MarchEvalia DP mulai 22jt bisa 7th,Stockterbatas.H:Nita 081804213341

B00074.2015.101790-3

Grand Livina M 1,5 XV, th 2010,AB, AC dingin Hubungi: 081-281921917

B01347.2015.103123-3

Nissan Serena 98 Ab SilverAudioTV, VR 17, Ban 90% Istime-wa Hrg57,5Jt Hub : 087717167678

B00714.2015M103488-3

SUZUKI

Suzuki Promo.Futura PU DP11,5jt,R3 GX DP 28jt.Info Hub:Da-nis 081316223867/085743170844

B00002.2015M97320-3

Harga Obrall..Sisa Stock 2014DpMurah Diskon 20Jt PickUp/R3/APV/Wagon/Vitara.087738945252

B01126.2015M100825-3

Futura Pikup Model Terbaru!! ProsesKredit,dibantu sampai Kirim.Mudahdan Cepat Hub:087839800070

B01126.2015M100828-3

SBM Pst Promo Awal thn R3 WagonSplash Pickup Ready stock bisa TT.Hub 085327122967/081904244001

B00002.2015M101288-3

CarryPU DP11jt angs2,7jt grts kcfilmtalang air,karpet bsTT readystkH:081802671027/085878733446

B00198.2015M101348-3

DP Murah PU Carry 11Jt,R3KarimunPrss Acc dibantu smpaiMobil Terkirim:087710261158/085602000268

B01126.2015M101495-3

New Karimun Estilo 2011,istmwacpt baru plat AB,silver.Hrg nego stlhcek barang.Hub:085643032222

B00002.2015M103085-3

Suzuki Promo,Disk bsr Undian PU-FD ags90rb/hr.Wagon ags2,4jt,dll.Dta dbntu psti acc 087838692220

B00002.2015M103118-3

Promo Suzuki Stok Penghabisan2014.R3,PU Disc Heboh Stok 2015Ready All Unit,Tri:081392375333

B01126.2015M103295-3

100% baru stock 2014.PU DP11jtan,Karimun GX,GS,Ertiga lebih murah!!Proses dibantu H 085228069382

B00002.2015M103368-3

Suzuki Pick Up R3 Wagon promoawal tahun DP 11 jutaan angs 100rb.Hub: 081227666661

B00002.2015M103403-3

TOYOTA

Dibuka Arisan EMKA kel 38 std100jtangs1jt/bl slma6,5th bs ambilrmh,mbl,dana 087838797413 Vepti

B00385.2015M98228-3

Promo 2015 Toyota! Disk gedeangsran rngan krdit/cash bsa TT OKHub:Ari 087838177833/BB 3123BEF0

B00002.2015M100176-3

Jual Avanza 2014 AB Sleman sil-ver KM Low tangan 1 harga 149jt.Hub:085743474529/081325635815

B00002.2015M102124-3

Yaris J matic silver met 2010 pjk8bln agustus sndri upgrade seri E124jt kredit OK 081227414099

B00002.2015M102173-3

Dijual cepat/BU Kijang LSX 2004AB ACdgn tape velgrcg original Hub:08179422912/Wawan,Sapen Jogja

B00002.2015M102211-3

Dijual Toyota Avanza G warna sil-ver Tahun 2010 AB Sleman pajakbru.Hub: 081938373344 SMS aja

B00812.2015.102232-3

Pusat toyota Jogja! DP min tukartambah bisa! Hub: Oestam Dwi Nas-moco 08122687656 / 087739005888

B00002.2015M102511-3

JL LSX Diesel01,Ori LuarDlm,MrhMaron,B,RT USB/CD/VR,PjkPjg.TglPake.Kredit 22jtAja.087845683345

B00692.2015.102924-3

Dijual cpt Avansa G1.3 2012 Tgn Ihitam asli AB serius Hub Dadik 0878-08080310/085105012995/Nosms

B00385.2015M102938-3

MOBIL DIJUAL

TOYOTA

Toyota 2015 Avanza DP30,AgyaDP25,Rush DP40,Innova DP50.Bukti-kan segera cash/kredit 081904224440

B00002.2015M103094-3

Toyota call info!Dptkn hrg trbaikdsni:DP20jtan:Avanza,Agya,Inova,Rush,087738380622-081393979262

B00002.2015M103135-3

BU T Avanza G 2007 ori AC Doublesilver AB btl Hg 110Jt H:08222-0044525/081215744276

B00896.2015.103265-3

MobilBaru Toyota Ada Disini Cash/Krdt DP Avanza30jtan Agya/Etios20jtan Yaris 40jtan.087739032819

B00692.2015.103572-3

New Camry 2002/2003 new model(body bongsor),tipe 2.4 G,hitam isti-mewa Rp 87jt hub: 087845670989

B00692.2015.103580-3

Toyota Avanza th 08 hitam.Jl Kali-urang KM 7 Timor² Kayen Raya 169.Hub:0818270245/085101474894 TT

B00001.2015M103617-3

DEALER

HONDA

Dijual mobil baru Honda Mobilio/Brio/Jazz/City/CRV/Dll.Hubungi: SANDI085643426292/087838780195

B00812.2015.100667-3

Jual honda HR-V mobilio dll dantukar tambah mobil baru Hub Bayu081229955941/085643577941

B00002.2015M102836-3

Jazz 2012 biru tua metalik AT KM7125 plat AB,istimewa simpanan,beli di Anugerah motor servis rutindisana,masih bau mobil baru.Siapacepat dapat!H:081567818885

B00001.2015M103241-5

Promo Honda Awal Tahun,NewHRV-CRV-Brio-Mobilio-Jazz dll,Kredit Kami Bantu,Hub:Fauzan HondaTugu-087738055758- 08231404-5678-02748355757-PIN 74CBEE5C

B01126.2015.103532-5

ISUZU

PktMrhNew2015 IsuzuELF Dump/Bak/Box/Microbus.FreeOli&Part1th AssDriver085740354949/087838342949

B00692.2015.102654-3

MITSUBISHI

Dijual truk mitsubishi canter 110pschasis th 2010 harga 155jt negoHub:085643357379

B00002.2015M101511-3

SUZUKI

Cuci gudang stock 2014! PU disk12jt DP15jt,R3 disk18jt DP27jt,Wa-gon Disk7jt FP20jt 087739080008

B00002.2015M103427-3

TOYOTA

BIG PromoAwalThnToyota 100%bru:DiscBsar,Dp+AngsRingan,ReadyStok Buktikn!081215515133/02746653233

B00692.2015.101397-3

HUT Toyota Nasmoco Janti.Program,Promo menarik.DP min,bunga murah.Hub:Dodi 0812276-00936/9604040

B00002.2015M102982-3

Avanza 2015 DP29jt’an ang 3,5jt’an,Agya DP26jt’an ang 2jt’an.Stock2014(Slma prsdian msh ada),H:Adi-087839999362,Pin:2B1773E5,Tlp/SMS/BBM Bapak/Ibu cukup drmhkmi akn dtg beri info gratis.Kredit/cash/tukartambah dll.Buruan!!!

B00002.2015M103063-7

Promo 2015 dan NIK 2014 masihada.Diskon besar,segera buktikan.Hub: Arif 085729074224

B00002.2015M103093-3

Promo tahun baru Toyota Cash/Kredit DP Mulai 30jt angs3,66jt Pro-ses Cepat Disc Istw 087739545767

B00002.2015M103150-3

BU Inova G AT Diesel 2009HitamAB An Sndiri Km80rbanTerawatIstimewa 180jt NegoH089669977335

B00896.2015.103655-3

DEALER

BeatCW DP850 Ang35x575,Vario CW 1,3 Ang35x610(Unit2015+Jckt exclusif)Hb:0878-38281660-085643771441

B00002.2015M101173-3

New Beat DP2,3 A518X32 VarioDP2,7 A570X32 V Tecno DP2,9A610X32 V ISS DP3jt A630X32H0816684526

B00002.2015M101927-3

MOTOR DIJUAL

DEALER

Dlr Honda PRomo Beat DP200Angs575x35 VarioCW DP1,5Angs625x34 Vario 125 DP1,8.Hub:0818271421

B00002.2015M102096-3

VarioCWfi DP1,5jt ang635x32 V.CBS125 DP1,8jt ang685x32 Beat DP200rb.Revo DP750. 087738968502

B00002.2015M102121-3

Revo DP800 angs 453x44, BeatDP200 Angs575x35, Vario DP 1jtangs 635x33. Hub:085743425365

B00002.2015M102122-3

Prmo DP700 lsg bw mtr matic NexSzkbns pot ang4x StriaFU DP3jt dptpot4x angs.Tamara087843112953

B00002.2015M103029-3

Promo:BeatCW DP1,5jtAng575x35VarioCW DP2,5jtAng600x35 VTeknoDP2,6jt Ang641x35.Hub:0877-38405558

B00002.2015M103350-3

Nex Address DP 100 Kredit tnpbunga 24 bln khusus Minggu ini unitterbatas Hub Lilis089659246747

B00002.2015M103355-3

HONDA

Dicari=Vario-Beat-Supra 125 ABPemilik 1.Saya Datangi Lihat BayarCash=085100135904-6828232

B00001.2015M98704-3

Supra X125 CW DD th2011 HitamNo B Bodi mulus mesin halus H:10,9jtAB nama pembeli T:08122704966

B00002.2015M102761-3

Hnd star95 AB Sleman ori kondisibagus Rp3250jt nego pjk baru Hub:Bu Ari Pasar Kutu 085702637844

B00002.2015M102770-3

Dijual new supra fit 2005 hrg Rp6,8jt Hub Agung HP:083840885319pin BB 27DCC6EE

B00002.2015M102787-3

Jual spd motor mega pro th 2013AB Sleman siap pake istimewalangsung pemake Hub:08156868644

B00002.2015M102901-3

Dijual Shogun 02 Sleman bodymesin bagus hitam cakram.H:JlSolo KM 12.T:02749175502

B00001.2015M102980-3

Supra Fit New 2006 Bagasi HitamCakram=5,8 H:Perum MinomartaniJl.Tengiri V/3 T:085100365345

B01126.2015M102998-3

Supra Fit 2003 msn Halus StaterHidup=4,9 H:Gg Melati I/4 BabadanBaru Jakal Km 7 T:085100176317

B01126.2015M103000-3

New Supra Fit 06 akher asli AB Btlwarna hitam istw terawat cuman6,4jt/081802745533

B00002.2015M103133-3

Jual slh 1 Beat putih 2010(10,5)Beat htm 2009(9,9jt)AB Sleman,Tgn1,istimewa mulus 085643970555

B00812.2015.103143-3

Beat 2012 Wrn Merah Hg 11,Beat2013 Wrn Putih 11,7,Beat 2014 WrnPutih Hg 12,5 Plat AB Semua H:Jl.Monjali No.175 HP:081328207650

B00165.2015.103153-4

Supra X Th 2011 Warna MerahHitam Bagus AB Sleman Hub:716-0000/082242607731 Tidak Sms.

B00165.2015.103154-3

Kharisma 04 AB-D 6jt nego,087838-503151 Shogun sp biru putih 2007AB kota 6,8 nego H:081807066921

B00002.2015M103182-3

Jual Grand’96 Kota Pajak PanjangIstimewa Barang KlangenanHubungi:087838533969

B00692.2015.103208-3

Dijual Supra Fit th 04,cakram,tangan pertama dari baru.Hub:0274-9138905

B00001.2015M103282-3

Prima 90 akhir ori AB Sleman ansendiri H:4jt nego panel2 hidupstater jreng Hub 087837454767

B00002.2015M103321-3

SupraX 01 ABkota 4,6,Kharisma03Sleman 5,4 minat Hub Kamboja 4/126 Concat tdk sms T:085101872383

B00002.2015M103352-3

Scoopy 2012 istimewa spt baru vio-let putih tgn1 ABkota Hub 0816681-564/081316056327 cepat dapat OK

B00002.2015M103400-3

Promo Honda: Beat DP 200rb. VarioDP 700rb. Bantu Maksimal PlusTukar Tambah bisa 0878 3853 3579

B00002.2015M103409-3

Tiger revo 2012 pjk 1thn putih fullvar km4000 istw H:19,5jt Hub:0811254457

B00002.2015M103412-3

Kuat dan irit.Djl cpt BU GL 100 95htm lengkap orisnl AB-Slm pjkpjg=4,7+box bayi.H:085100256464

B00002.2015M103441-3

Vario CBS 2009 akher merah maronAB kota mulus dan terawat taklepas 11jt/0274-9770069 buruan

B00002.2015M103452-3

Revo maticCW 2011 ABSlm langkadan jarang ada dijln jarang ketemukm7rb/9,5jt istwa 081931789733

B00002.2015M103454-3

Cpt Star 95 ori htm mulus mesinbgs stater hdp pajak hdp AB kotaSTNK BPKB 3,4jt Ng 087738457757

B00002.2015M103479-3

Vario Techno CBS thn 2010 hitamAB tangan 1 istimewa 11,2 jt negoHub: 087838345588

B01347.2015.103509-3

Hnd CBR 250 Thn 2011 AB Slm35jt.Santoso Balong DonoharjoNgaglik 0857292 54575

B01126.2015.103525-3

Supra X 125 th2006 CW/Racing MrhHtm=8,2 H:Tegalrejo brt SD Mino-martaniI Ut.RS CC T:085100819347

B01126.2015.103534-3

MOTOR DIJUAL

HONDA

Mendesak Karisma 3 Unit Th 03ABKota=4,9jt th04 AB Kota=5,4jtth03 AD Boyolali=5,1. Pak KuwatSantoso Barat PDAM MinomartanTelp:085 102 562 996

B01126.2015M102990-5

Vario Techno Th’2011.Harga:10,7jt/Nego.Asli AB Barang Bgs.Hitam.Hub:087838271350

B00692.2015.103573-3

Mhsiswi bis studi revo 07 B Pajaksept15 trawat silver irit siap pake5,9(NG)Baciro 081326005191

B00074.2015.103584-3

Jual Kharisma 125 th03 plat AB-Kota,ori,pajak,ban baru terawat,istimwa.Minat hub 081228153316

B00001.2015M103627-3

KAWASAKI

Blitz R’07/AB/Dbl Stt Hdp=4,2JtNego/Jl.Wates Km7,4 Kesel/RmhPgr Biru/Dpn Pbrk Tekstil KSM/BU!

B00165.2015.103156-3

MOTOR BMW

Dijual BMW R25 th53 + bsa th 53NP kondisi standart mesin OK SMS087839014308

B00002.2015M102833-3

MOTOR CHINA

Dijl Viar roda 3 2010 150CC stan-dart AB-Slmn stater jreng 9,8jt/ng.Andri:08562876093/08179434606

B00001.2015M103664-3

SUZUKI

Smash 2005 Cakram Bagus=3,8.Hub:Plosokuning4 Minomartani Ut.MasjidPathok Negoro T:085101866013

B01126.2015M103001-3

Shogun 2003 Merah Htm Asli RecingBagus=4,6 H:Prm Condong CaturGg.Anggrek 205 T:085100176317

B01126.2015.103535-3

Spin 2011 Htm Biru spt Bru=6,7H:Tambakan RT 01 RW19 SinduharjoBrt KUA Jakal Km9 T:085100176317

B01126.2015.103536-3

TVS

YAMAHA

Yamaha Vixion ’13, mrh,fullfairng,modif,jrg pke,asli msh lkp,lhtpst suka,22jt.0817468889 NoSMS

B00001.2015M102315-3

RX King 93Mdf:6,4jt King 96Stdbiru:7,5 King 97ori std:8,5 King03Std htm:9,3 T:087839780571

B00002.2015M102754-3

King 2003 AB Sleman pajak panjanghitam standar jual cepat BU9250.000 T:089687143825

B00002.2015M102755-3

Dijual Ymh Souol GT,th 13,ABkt,wrn pth slvr,10.05jt,ng,brng mshmls,Jl Gdng Kng 122.Hub:4436458

B00002.2015M103087-3

Di jual Mio th2010 hijau harga 8,2jutanego AB Sleman.Hub: 081-804-161-074 No SMS

B00002.2015M103130-3

Slh1 JupiterZ 2010 CW Slmn 8,3 Mio2010-11 CW kota putih 7,6 smuabagus Prm Nirwana 082136818083

B00002.2015M103132-3

Mio CW 05 akher asli AB kotawarna hitam mulus banget istimewa6,4jt/081931789733

B00002.2015M103134-3

Jual RX King th 83,94,2004 n RXK81 ori modif semua istimewa platAB H:085669014320/ 08562856500

B01347.2015.103139-3

Dijual Mio GT baru dapat hadiah.HrgOff 11jt atau On 12jtH: 553399 HP:08170707020

B00198.2015M103244-3

Dijual Ymh Mio J th2012 AB KotaHrg=7jt brg betul2 mulus originalT=081804287780 - 081392927347

B00631.2015M103615-3

MOTOR DIJUAL

LAIN-LAIN

V75=600 RC=750 crystal=1 Alva=15Shogun=22 Blitz/grand=26.Kaumanblk Naufal 085102189844

B00001.2015M102821-3

Vario Cw’07 DP1,3jt ccln 360x36Mio Cw2011 DP800 ccln 320x36Shogun 04 DP 450 ccln 199x36Smash 05/06 DP300 ccln199x36H:087739180137.Syrt pny ush no sms

B00002.2015M102849-5

AstreaGrand ampal93 ab slmn,tlat7bl,3,2Ng&shgun125,05,tlat2th abbtl 3,7Ng kond ori 087739317290

B00692.2015.102903-3

Grand ’97 4,5jt Supra Fit ’04 5jt OriSemua.Jl Magelang Karangwaru LorHub. Pak Jadi087843186887

B00631.2015M102960-3

MOBIL

Dibeli motor / mobil tua-muda sglkondisi XL= 08787.7799209 Trisno=661.0099 / 085707.909044

B00896.2015M102130-3

MOTOR

Beli sgl-mtr,sgl-th H:P.Nono Cele-ban Jl:Soga42 XL:0878.3823.3957/081.227.55146 /085100.865678

B00002.2015M84220-3

Dibeli mtor segala kondisi dgn hargatertinggi dibayar cas. H=P.Heru085100892372 / 0274-9205189

B00002.2015M90182-3

Dibeli tinggi spd mtr bekas sgl merk.Hb:Gonel Nogotirto 081904037008/085101507530 SMS/Tlp 24jam

B00812.2015.97006-3

Cari motor plat AB/Jateng cck dibelitinggi.Hub:P.Marji Jakal HP AS085101644422/XL 081804743030

B00002.2015M101196-3

Cara moedah and cepet juwal motorth04-14 cukup SMS/Call Iwan di081802745533 BB 2663AABC/AB aza

B00002.2015M102516-3

MOBIL/MOTOR SEWA

Sewa Elf Murah 12,16,19,21Seat,Bus Medium 25,30,32 Seat.Elita TransJogja 0817422743

B01126.2015.96395-3

Promo Mbl+sopir.Avanza(200)Inova(300)Fortuner/Camry/Alpard(1juta)Hub:6501221-7131221-554140

B00074.2015.98871-3

Sewa mbl premium + driv velvirefortuner pajero camrry accord Hub: 081915553909

B01347.2015.98940-3

Sewa mobil + sopir Avanza Elf.Hubungi : 085786605327 / BB7D8A414F

B00002.2015M100113-3

Rental Trans:Rental mobil baru dlm/luar kota.Avanza,Innova,Camry,Alphard.Servis Top.Hub: Nita087737121166 Pin BB: 2792B1D2

B00002.2015M100168-4

Rental Mobil +Sopir 10 jamRp.275.000 Hub: Kumala Rental08179426586

B00002.2015M100629-3

Sewa motor matic:Beat,Vario,Spa-cy,MioJ/GT,XRide,49rb/24jam,mobilXenia 250rb/24jm H:081225412570

B00002.2015M100972-3

Sewakan mobil Dg sopir hargaSahabat.5/10/20 Jam Avnz YarisEvalia.Cartom 082325689598

B00002.2015M101640-3

Dewa Trans=387896/085103052400/081227788009 mnyawakan mbldg/tnp sopir dlm/luar kota hr/mgg/bl/th

B00198.2015M101713-3

Ama_trans sw mbl+drvr,avnz/Xnia/newXnia/newAvnz/Lxio,mlai150rb.087838773610/085729090891/6548902

B00001.2015M101752-3

Jogja Trans Promo:Picup,Box,Avansa,Xenia,Picanto,Inova,Elf.Di-antar.H:085100478438/08175422337

B00002.2015M102175-3

Garuda.8216199.Xenia+Sopir=185,APV+Spr+10J=165,Travelo 12Seat+Sopir=300.Kjg Inova+ Sopir+12J=285

B01126.2015M102311-3

New Avanza Luxio Brio dll Sewa mblmurah nyman dg/tnp supir siap 24jam 081226540451/087736655758

B00002.2015M102513-3

RamaTrans Promo sewa mobilmurah+driver/unit baru siap antardalam/luar kota.Hub:087739833335

B00001.2015M102828-3

Sewa New Avanza&sopirnya(dlm/luar kota)50rb.Melayanidrop luar kota. HP:0811250-2661/BB:76B29041

B00002.2015M103019-3

P.Up,Avnza,Xnia,Livina,Inova,Travello,Elf,Dll.Tarif Mulai 75Rb087839066852/085870444463/9636479

B00165.2015.103161-3

Sewa Mobil+Sopirnya New Avanza/Xenia,APV,Grand Livina,Inova danlain2 Hub:081227151647

B00896.2015.103263-3

Rental motor khusus mahasiswaharga mahasiswa. Hubungi : 08783883 1965

B00002.2015M103341-3

Asia Rental Mobil:Lengkap+termurah.New Avanza s/d Elf.Hub:087838161930/08122680-6008/085737279680

B00002.2015M103381-3

Hrg promo sewa mbl stok kmplitbru bs drop dlm/luar kt Alwy Trans4435600/0818268597/08157919713

B01347.2015.103507-3

TIPS

OTOMOTIF

HALAMAN 17SABTU LEGI 17 JANUARI 2015

JUAL RUANG USAHA

BU cepat.Jual/sewa/kerjasama.Ruko. 2,5 Lt.Jl .Raya WahidHasim.1A. Seturan,Sleman,YK.LT.90m.LB.160 m.LD.6,5m.2200W.SHM.IMB.3km.1kt. PemilikLangsung.SMS.081542612975

B00002.2015M87836-5

BU Dijual Ruko Pinggir Jln BesarPrambanan Klaten Type 156/2002Lt 1,3M Hub:0819 1553 3154.

B00165.2015.100717-3

Istimewa BU dijual pondok makansangat strategis LS300m² LB13mRp.2,1M HP:0816682644 mhn tdk sms

B00002.2015M101518-3

Ruko 2LT SHM Jl.Godean LT/LB:88/137m² LD5m Listrik:2200W, 2km,telp.Hub:0811254035(No SMS)

B00001.2015M101762-3

Dijual ruko strategis Jl Gejayan uk8x8 Rp 2.1M minat hub: 08136-039068 Pin 7D9E391D

B00002.2015M102452-3

Kampus ISI Bantul.Dijual rmh kostisi semua SHM LT:354m mobil mskusaha lancar nego 081228899150

B00002.2015M102527-3

Dijual BU cepat 2 modul LT3 PsrBeringharjo Hubungi : 0857-43456330

B00002.2015M102771-3

Dijual rumah toko pinggir jalan besarluas 600m² SHM Hub:0818274011-085643011044

B00002.2015M102819-3

JUAL RUANG USAHA

Ruko br diKlipakis ksltn 200m,sttgs,LT143,LB100,kt2,km,dpr,hal,smr,list&RU 50m²550jt.08156856868

B00002.2015M103095-3

Dijual gudang brt Perum KasonganLS 369m LB 300m LD13m hrg.360jtjlaspal P.Puji 081904075629.Sgr

B00002.2015M103129-3

OPER KONTRAK RU

Kios eks Slon Uk3x9 strategis dktdaerh wsta Jl Paris 8,9 msh9bl 6jtpas 08174111144 cpt dapat

B00002.2015M101945-3

Oper kontrak tempat ush cucianmbl/mtr pinggir jln lok utr stadMaguwoharjo,minat 0818 040 90077

B00001.2015M103285-3

Oper cpt warung burjo prltan komplittgl jualan lok Jl.Superaya Karangasem Concat.H:081802681411

B00002.2015M103446-3

Oper kontrak kios 5x2m kmr mandidlm Jagalan Tegaltirto Berbah Slmn2thn 7,2jt 085228059087

B00002.2015M103455-3

Oprkntrk ruko dpn trmnl Giwgan56m²strtgs lntai karpet gypsum cckutk ktr 46jt/22bl 087839007966

B00002.2015M103484-3

SEWA RUANG USAHA

Dikont ruko 3LT 7x15m² lok sgt strtgsJlGejayan(sblh Kana Komp)TanpaPerantara.Hub:081287658329

B00002.2015M102063-3

Dikontrakan RU Pinggir Jln strategismulai 150rb/bl di Gancahan GodeanHb:Bu Lisa T:087702227799

B00002.2015M102271-3

Disewakn,LS100-150m²strgs sgtbaik u/ush,bs blnn/thnn,ng,murah.JlMglKM7 ½KM ut Jombor 865181 Sgr

B00002.2015M102284-3

Dikontr ruko baru di Purwomartani,cck utk semua ush,pakir luas.H:0817468889/08121585758/4541906

B00001.2015M102312-3

SEWA RUANG USAHA

Disewakan ruko tepi jl Pajangan Ban-tul Hub Nanda 085105441434/0878-38343747/081392191202strategis

B00002.2015M102876-3

Di kontrakan ruko cck u usaha apasaja uk 4x15. Full renov 20 bln 45 jtnego. Jl selokan mataram dpngereja paroki spg butik monza hub:087 785 000 370

B00692.2015.102906-5

Sewa/kerjasama tempat strategisdipusat kantor/kampus diJl TimohoZam² Kuliner cpt H:08122764636

B00002.2015M103059-3

Dgn uang 6,5jt/th min 2th anda bssewa/usha diling kost burjo,bakso,lesehan sgt cck x,kt,km,dprada.Lbr 2,5x11,5m 085725762977JlParis KM6 blkang Akbid/ISI nego

B00002.2015M103082-5

Sewa Rush 6x11m,10m dr Jlry,prkirHosCokro,25jt/th min2th tdk kuli-ner/bengkel.081578845858.Nosms

B00002.2015M103171-3

Ruko 2Lt uk 5,7 m x 14 m di JlJendrawasih Pring Wulung dkt OB,minat. 081327236443, 08194544-9055, 085756640532 no sms TP

B00692.2015.103189-4

Dikontrakkan tmpt usha dkt kampusmurah /3bln.Cck utk make up,ttkwjh,jual lotek.Hub:0274-562581

B00001.2015M103281-3

Dswkan ruang usaha LB50m²LT80m²LD10m,Jl.Prof Yohanes(Sagan)dpn Galeria Mall,prkiran Mitra 7jt/bl,Awan Sushi Kakilima 08562918282

B00002.2015M103377-4

Cck utk dealer bank kntr fashion JlRaya Pleret utr pasar Pleret rmh2lantai pemilik081289426480

B01347.2015.103519-3

Disewakan Ruko 1 lantai.Lokasi jlSelokan Mataram Puren jl Barada.L4X12,Kmr mandi,1300W,air sumur15jt/th.Cp:081328779478

B00001.2015M103665-4

PPPPPADAADAADAADAADA awal tahun biasanya ditandai dengan musimpenghujan. Hampir setiap hari sebagian besar wilayahIndonesia, khususnya Jabodetabek diguyur hujan denganitensitas lebat. Situasi ini mengharuskan pemilikkendaraan bersiaga dalam merawat mobil darikerusakan.

Hal yang paling utama adalah bodi, karena bagianbodi mobil adalah sektor terluar dan yang paling seringtertimpa air hujan. Jika tidak telaten membersihkan, makakandungan air hujan bisa merusak bodi secara perlahan.

Kondisi mobil seharian bersimbah hujan masih lebihbaik ketimbang cuaca bergantian antara hujan dan panas.Pasalnya, jamur justru muncul ketika mobil terkena panassinar matahari sehabis kehujanan, dan mobil tidakdibersihkan. Jamur timbul dari bekas bercak air yangmenempel kemudian mengering di bodi atau kaca.

“Hampir sebagian besar air hujan itu ada pasir dankotorannya. Kalau sudah sampai bercak, makin susahdihilangkan,” ujar Aldy, penggawa SAS Bodyworks, kepadaKompasOtomotif, beberapa waktu lalu.

Sebenarnya, cukup mudah menghilangkan kotoranpada bodi mobil, hanya perlu cuci dengan air bersih dankeringkan dengan plas chamois setiap kehujanan. Caraini relatif minim biaya. Namun, jika malas, maka cukupkunjungi tempat pencucian mobil.

Kaca filmKaca filmKaca filmKaca filmKaca filmSelain bodi, masalah jamur juga mengancam kaca

mobil. “Jika terkena air hujan, jamur cepat sekali timbul.Selain itu akan timbul korosi/karat di pinggiran kaca film.Oleh sebab itu, sangat dianjurkan untuk langsungdibersihkan,” ungkap Christopher Sebastian, Direktur PTMakko Raya Gemilang, distributor kaca film 02.

Pemilihan kaca film yang tepat saat musim hujanjuga perlu dilakukan. Menurut Christopher, teknologi twoway vision bisa membantu visual pengendara saat keluarkala hujan atau malam hari. (kompas.com) (kompas.com) (kompas.com) (kompas.com) (kompas.com)

Musim Hujan Tiba,Jangan Malas Cuci Mobil

Page 18: Tribunjogja 17-01-2015

ELEKTRONIK

LAIN-LAINDbli 1an/borgan led,lcd,tv,ampli,spkr,kulkas,frezr,ac,sepda,mebel,altRT,mesin2,T.087739640966

B01347.2015.103121-3

Pusat Kulakan aneka GamesPSP,PS2 Sony,PS3 Sony,PS4Sony.Hrg Grosir.AlfaOmega 565569,Gefo 884400, Jogjatronik Lt.1 420260

B00385.2015M103316-4

VIDEO SHOOTINGKairoz foto & video.Melayani dok:nikahan,seminar,dll.H:0274-9780-156 Dijamin murah & profesional

B00001.2015M101052-3

Promo!! Photobooth wedding 1jutafoto&video lelayu,seminar,event.Hub:0812 2784110/7F9A8810 WA Ok

B00002.2015M101592-3

News Video sooting trima dok Manten-Event sosial Company Prof murah800an HP:081802717803 Klikwww.pastvnews.com Kota gede

B00002.2015M102929-4

HPSale!Mulai:699rb-799rb Android Quad-core GSM+CDMA(ON)LCD5", RAM1GB/4GB,2CAM-www.jogjaandroid.comDelivery Order(Diantar) 0274556873

B00002.2015M96813-4

Samsung Galaxy ace3 new 1,5jt,Andromax C3 500rb, HP TV 225rb.Phonever Tamsis10 Telp : 9593300

B01347.2015.99544-3

Sedia Aneka Baterai HP/laptop,Grosir Eceran Ok. Peta Zona-Baterai.com 0856-254-9955

B00692.2015.102333-3

BB Gemini 8520 lkp=490.Android A7Tgrs 10bl=540.Andromax C lkp,ori=370.Nokia 501-2sim,ori=470.H=08172-60255/ada Simp 11dgt @125

B00001.2015M103632-4

LAIN-LAINJadikan HP Anda ATM Anda,info&daftar gratis di http://tiny.cc/8zuhqx

B00002.2015M102858-3

NO CANTIKSimpati Cantik. 08121.5555500,08121.555.5858,08121.5555.444,08121.5555.333,0813.250.66666.H:088217777777 No SMS

B00002.2015M103594-4

PELIHARAANHusky jtn 8bln stb dominan putihmata biru 1,7 indukan chihuahua3th stb vaksin 1,3 081904215279

B00002.2015M102790-3

Anakan persia lucu,sehat,bululebat,dari keturunan Import H:08563466470 Pin:7D7B0A0A

B00002.2015M102804-3

Dijual anakan tekel 2bln htm 3 ekorvaksin stamb Hub:087839602502bisa nego

B00002.2015M102856-3

KenariAFs1bln135/BetinaDere-Siapdr375/PejantanF2&F1ys1,5/SengerJantan Lokal=650Dll/085641539667

B00002.2015M103016-3

Jual Kenari pejantan YS lokal,btnaYS import siapan,knari isian,Lbdlomba,kacer.H:087738145857

B00001.2015M103227-3

Dijual kucing Persia Kitten 5 blnjantan & betina @400 ribu/negominat hub: 081 2260 17723

B00002.2015M103375-3

Dicari:kenari gacor,mempeng, durasibunyi panjang.AF,AFs,F1,F2 ,F3 Siappantau.085743658949 sms OK

B00002.2015M103394-3

Betina Dere.F1:3ekor,AFs:6ekor7bln up.wrn cerah.smua 4,5jt.ecerbisa.Nego.Hub 085743658949

B00002.2015M103396-3

Dijual Husky sepasang jnt StambBtn Non Stamb umur 1,5th hrg 3jtHub 087876411911

B00002.2015M103414-3

WS Koi Centre jl imogiri tmr km 10ktonggo (jejeran) wonokromo,mnrimaspcial pmbuatan kolam koi 08180-4335759 www.wskoicentre.com

B00692.2015.103557-4

2 Ekor Cck Rowo Hutan JantanSuara Bagus Tp Blm Gacor Bgt Hg:7Jt& 6,5Jt Nego Tlp:0812 7177 9030

B00165.2015.103606-3

TERNAKJual DOC/bibit anak ayam kampungsuper 55hari panen lngsung penetasMaguwoharjo Hub:087745522789

B00002.2015M100230-3

Pusat bibit bebek,potong,petelursuper,peking,panen dibeli lagiH:08563466470,Pin:7d7b0a0a

B00002.2015M102805-3

Ternak semut kroto mudah,praktis,bisnis antirugi.Kesempatan terbatasH:08563466470

B00002.2015M102807-3

ANGKUTANJasa angkut & kirim paket/pindahandlm & luar kota Cary Box & TrukBox.Hub: Teba Exp 08179444702

B00002.2015M93606-3

Pickup taxi Jasa angkt brg.Rp49.999jauh dkt tnp embel embelcall cen-ter0274-7446565/087838414064

B00198.2015M97627-3

Jasa angkt&kirim pkt/pindahanmurah daya muat bsr dlm/luar kotatrima sewa mbl blnn 087732622246

B00002.2015M101534-3

taxibarang jasa angkut, pindahankos, pameran, rumah, kantor, 50rb.24jam 9598800 / 0818463061

B01347.2015.102018-3

Jasa Angkut Taxi Pick Up jauh dekatdlm kota 49.000rb. 24jam Luar kotaHub:9634166/085643453855

B00002.2015M102242-3

Jasa Angkut Tarip Dlm Kota/Ringroad Rp 40rb Tlp:085729-991818/087729991818

B01126.2015M102269-3

Jasa angkut 24jam,Drop&Ambl brg/pnmpng dlm/lr kota,Sumatra,Bali.Tarif nego. Hub: 087839914554

B00385.2015M103309-3

ARSITEKArsitek pelakasana khusus rumahtinggal.bangun baru,renovasiarsitek 0817266893,085786755355

B00002.2015M92019-3

Ars:Desain3D,GbrKerja&IMB, HitungStruktur,RAB,Kos,Rmh,Ruko, dll.Amanah,Prof.085643211460/7885900

B00002.2015M97960-3

CV. A1 Desain Gambar Rumah 3rb/m2 (nego) Hit Struktur urus IMBhub:6649795/ 08180 4125 951 (Zul)

B01347.2015M99819-3

MATANAH Arsitek dan kontraktor.Desain,pelaksanaan,hitung struktur,Gambar IMB.Hub: 081328030979

B00812.2015.100284-3

Jasa desain gambar 3D interior daneksterior bangunan dll Hub:081236330548

B00002.2015M102066-3

Joglo Arsitek gbr 2D,3D,IMB,Interior,pelaksanaan interior cafeborng/renov Hub 082243425117

B00002.2015M102295-3

Arsitek Ekterior&interior pelaksanainterior cafe,kamar,kichen, bagdrop,wallpaper H:085743973276

B00002.2015M102299-3

GbrIMB 1lt:250rb,2lt=500rb,3D=350rb,RAB:150rb bangunbr=2jt/m²,mrhberkwlts.H:arsitek 08156896877

B00002.2015M102857-3

ARSITEKwww.griyalestari.com Jasa Arsitekdan kontraktor Syariah.Amanahdan profesional T: 0274-488558

B00812.2015.102877-3

Rumah Desain Q-ta: Gambar 2D/ 3D,Bangun, Dll Hub:08576-6666315 .

B00896.2015.103264-3

Jasa Arsitek Dsain/Bangun/RenovGbr IMB/3D,RAB,Interior-FurniturMaket 081311333118/085600888118

B00002.2015M103432-3

BANGUNANKami siap untuk melaksanakan pe-ngecatan,renovasi,bangun baru rumahkost,ruko,gudang.Hub:0274 6677780,081328609961,081903705505

B00001.2015M96753-4

Solusi gmbr krja,RAB & plksnabgn baru/rnvasi rmh,kost,ruko,t4usaha dll hub Hirata 08562963030

B00002.2015M99455-3

Bengkel Rmh,Anda Bth TkngProfesional Hub P.Yanto 081227116883.Sms aj kami datang

B00692.2015.99868-3

Jasa borong bangunan/renovasi/gambar desain/RAB Jaminan mutu!bisa lihat hsl kami 085647367957

B00002.2015M100125-3

Bangun baru/renov rumah kos rukotoko gudang dll bisa borongan/feedesain gratis.Hb:081228140492

B00002.2015M100211-3

Melayani Renov rmh,Plafon&Partisigypsum,Kusen almunium,Pngecatan,Psg kramik dll.T:089635001762

B00692.2015.100318-3

Siap renov kcl-kcl borongan murahtnga trampil,jjur,material bs belisndiri.Pak Mul 085878255748

B00002.2015M102146-3

Ahli bangunan rmh,ruko,kos,dll bgnbaru/rehab,bgs & amanah.Hub Pak-Sams.087739257389/085743413709

B00002.2015M102814-3

Www.dakkeraton.com. Dak alamiwrn terakota,tnp pranah,kuat,cpt,hemat.H:CV.PAP 0274497713/8255558

B00198.2015M102969-3

Suntik beton atasi beton bocor,retak,keropos.Hub:Pak Dwi,CV.Gardita0274-372487/08122742964

B00812.2015.103140-3

BIRO IKLANPasang Iklan Tribun Jogja H:798-682/08122964532,Pin28D77973 Jl.Godean Km 6,5 Bs Diambil,Ada Paket

B00165.2015.96689-3

Trm Psg Iklan Tribun,Dll H:B2D,027433 35097-BB:5133E646 Jl.Onto-rejo9 Wirobrajan Yk.Brs-Klm.Bs SMS

B00896.2015.102953-3

Iklan Tribun Jogja. Kolom,Baris,Paket Kuliner, Oleh2, dll. Hub:0274.588133 / 085669966297

B00385.2015M103641-3

CLEANING SERVICEBersihkan kamar mandi wastafelbatup closet berkerak kotor htamHub 085228739434 bersih terbukti

B00002.2015M102109-3

DESIGNJasa Design 2D 3D Rumah,Gedung,Ruko dll,RAB&Hitung Struktur.Hub:Pak Puja 087838227812

B01126.2015M102302-3

EKSPEDISIMalsaExpress kurir motor Yk(antrJmpt:dokumen,brng trtinggal,blanja, sebar brosur dll.0813-92959696

B00001.2015M100843-3

JASA TELKOMSedia telepon rumah GSM,bs sglaoperator.Cck utk rmh/kantor.SainstekTlp:0274513883 pin 28CEBA2b

B00001.2015M101431-3

PERCETAKANRaja Nota,Kop,Amplop,Map,Kuitansi,Brosur,Buku,Undgn Sesuai Budget.Anda Tlp Kami Dtg 085643023453

B00002.2015M96566-3

Produksi kaos,kombt39rb, kardt-32rb Hubungi:0274-9493172/081367068200

B00002.2015M102215-3

Bikin Nota,Kartu Nama,Udngn,Kalender,Umbul2,Spndk,NeonBox,papan Nama, H:089699908970-7F332441

B00896.2015.102955-3

REPARASITerima panggilan servis kompor gassegala merk ditangani dg ramah&cepat.Hub:618661/085868533647

B00001.2015M99882-3

Mandiri jaya tehnik service panggilgaransi khusus kulkas & m.cuciT:7165064 / 0813 2871 1780

B01347.2015.100689-3

Servis kulkas,mesin cuci,wheaterpompa air. Hub:085729492158,08-9690854222

B00074.2015.101767-3

P.Nur=Pakar=Mesin cuci,TV,klks,dspnsr, dll,murah,garansi,cek gratis,seJogja=085643533221/8273838

B00002.2015M102193-3

Servis komputer/Laptop panggilanhang,tidak booting/Virus dll Hub085700007812 / 085385737813

B00002.2015M102762-3

Enggal Teknik. Service kulkas,AC,mesin cuci,freezer,fan,listrik,dll.087838460074 / 02749223875

B00002.2015M102775-3

Servise mesin cuci,kulkas,freser,AC ruang,bergaransi,jujur dikerjakanditempat, H.085743777668

B00692.2015.103548-3

SEDOT WCMurah SedotWC buntu/sumur/sv pomair T.9235478 Janti, Maguwo 087739394535/Gamping 085641590049 OK

B01347.2015.96668-3

SedotWC/SalBuntu/BknSmrBorPMugi JlGodean/Demakijo H.0853275-39598 Gamping H.7831326 Langsung Dtg

B00002.2015M97142-3

Sdt WC+sal.Buntu/sumur bor 0-30m/suntik 085600370179 Jl.Godean-Jl.Solo 087738260003 P.Yuri 24jam

B00812.2015.98032-3

SedotWC sal-buntu sumur bor P.Ro-madhon Tlp:7409202 Jakal, MaguwoHp:087739506060 Ringroad lsg dtg

B00001.2015M98701-3

SedotWC,smrBor dalam,saluranBuntu 085100419954 Semaki Wiro-brajan P.Zahid 3207581 Jl.Ringroad utr

B00812.2015.99366-3

Moro Lancar,sdtWC,salbuntu,svspom air,SmrBor T.7432762 Jl.WatesT.0817228577 Jl.Magelang lsgdtg

B00812.2015.99368-3

Ahli sdt WC,sal buntu,smr borgaliH:Kalasan/JlWonosari 08773951-0810,Concat/Jakal 9131579 murah

B00002.2015M100134-3

P.Fandi,Ahli sdtWC,SalBntu,svs pompaAir,smrBor085643965557 Jombor.Jakal085643346557. JlWates.Janti

B00812.2015.100668-3

TANGKI SdtWC,sal Buntu,smr bor. 085713390776 Godean,Jombor, Jakal/085100854298 Umbulharjo. P.Rianza

B00812.2015.100671-3

Sdt WC/SalBuntu/bkn SmrBor P.Yat-man Jl.Wates/Gamping085100400668Jakal/Monjali085292531172LsgDtg

B00812.2015.101281-3

SedotWC,saluran buntu,sumur bor,suntik,servis pompa air.Pak Amrozy081283020606 se DIY lsg dtg

B00812.2015.101806-3

SedotWC/saluran buntu/sumurBorP.Jamidi 0274-7127999 Jl.Gejayan-Jl.Solo 085103127999 Jl.RR utara

B00812.2015.101809-3

Pengurasan WC cpt bersih dg truktangkikhusus tdk cpt pnh lg.Chan-draKirana12 Sagan 562858/589589

B00198.2015M101963-3

Pusat sdot WC/SL Buntu ahli bknsumur Bor dlm 0-80 mt Pak MardiBlawong 085291886699/0818271723

B00385.2015M102076-3

SedotWc Saluran buntu smr Bor0274 9158008 Ringrut Utr 0851006-00523 Ringrut brt 085100417664 Tmr

B00002.2015M102784-3

Ahli SdtWC,salBuntu,SmrBor/suntik,gali,svs pompa air P.Mur Jogja085100442374/0817228556 LsgDtg

B00812.2015.103142-3

Sedot WC/kuras WC/WC mampetT.0812 2995754 Jl.Godean-Jl.BantulT.0818 04033665 Jl.Wonosari-Kalasan

B00812.2015.103490-3

SKRIPSIMarkaz bantu skripsi tesis oldadisertasi prof grs bs nego (utara-JEC) T : 0812 2784 5566

B01347.2015.96145-3

Konsul skripsi,tesis,olda,program,all jur,murah+garansi+prof+noplagiat+trjamin. SC 081392393924

B00002.2015M96872-3

“A”Siap bantu skrpsi,tesis&destsmua jur.Era (Jl.Janti Gedong kuningblkg STTL)551461/0818277603

B00001.2015M98698-3

Himawan,ST,SE,SH,MM-anti plagiatAlumni UGM-ekonomi/hukum/pddkan/kshtn-cepat-bkwlts 087845651959

B00812.2015.99367-3

Siap bantu skripsi tesis disertasiolah data dll.Semua jurusan.Hargaterjangkau.Cp: 08122769625

B00692.2015.103556-3

SPIRITUALTuhan jawab,sgla masalah,kese-lamatan,kesembuhan,berkat danbebaskan kuasa jahat.H:089617822358

B00001.2015M101129-3

Solusi Tepat,Cpt&Mustajab!! Jodoh,Rezeki,Plaris usha,Buka aura,Kuncipacar,Pagar ghaib,Pengobatan,dll.Jgmembuka pelatihan Hypnotis Spiri-tual, ilmu bathin lgsg ,Hp:08783-8413787 / 085729371356

B00002.2015M102204-6

100%minyak khodam 100%Solusi:buka aura,pemikat,jodoh,putergiling,kunci sukma,pekerja malam,wibawa,pelaris,karir,rezeki,dll/HubSanggar Klenik Jogja:08174111101(Garansi solusi sampai berhasil)

B00002.2015M102247-6

(Gendam Sukma)Solusi=peluluhhati,pikat sukma,tarik jodoh,mempe-ngaruhi pikiran/Hub=087839198918

B00002.2015M102250-3

Konsultasi supranatural melayani:pembangkitan ilmu hikmah,bukaaura,pengasihan,pesona diri,pela-risan dagang,rejeki,pengisian badan,pagar gaib/rumah/toko,pengam-bilan pusaka,ruwat,gangguan gaib,sedia ajimat(benda bertuah).Hub:085640222430/087839995009

B00002.2015M102852-8

Dicuekin&Dihina pasangan?pasa-ngan kabur?cinta ditolak?Gebraakpake ilmu “peeling” 085729286719

B00001.2015M102943-3

Yogyakarta

KEDOKTERANPijat refleksi Convenient,Flexible,Comfortable 4fungsi,3mode mmutar,3mode mngurut dpt mengg adptormbl DC12V 50W 5jt 0274-4415048,08888180076 dpn SD Muh Wnkromo

B01347.2015.103138-5

LISTRIKPsg baru 450W=1,3jt,900W=1,7jt,1300W=2,1jt Proses cepat lgs BTL,081328960707,081903777852 Se-DIY

B00002.2015M101674-3

PB PLN:450W=1,3jt;900W=1,7jt;proses cpat & Pghemt Listrik sd.40%087738353278/bb:52BA5282 CV.MJT

B00001.2015M102718-3

CV Dnar Jaya 0818253099 mlyniPB/TD 450VA/1,25jt 900VA/1,65jtDaya bsr Nego luar kota OK

B00002.2015M102748-3

Harga grosir/ecer macam2 alatlistrik.Kunjungi:Berkat Listrik diJl.Juminahan 3 Yogyakarta

B00002.2015M103370-3

Pasang listrik PLN murah 450VA=1,250jt,900VA=1,7jt,1300VA=2,05jt,2200=2,9jt,3ttklp+1stk H:CV Buana GitaLaksana T:7827926/372377

B00692.2015.103558-4

USAHAPengering pakaian Hilton,listrik30watt,kering:½jam,muat:30kg.Garansi:10thn,hrg promo:2juta-an.Tlp:08.7879.600001, 0274-7802525

B00002.2015M102150-4

Jual angkringan 240x120+10mejalesehan+3set mejakursi Jl Kusuma-negara176,Buana mtr T087838270126

B00002.2015M102753-3

Jual etalase warung makan,meja,kursi jati lipat kondisi 90%harga nego.Hub:085228881800

B00002.2015M103392-3

ALUMUNIUMPersada (alumunium) kusen/partisi,jndele/pintu,kaca,rollingdor (besi)pagar,tralis,canopy,tangga,balkon,folding gate.082227997666

B00001.2015M101092-4

Angkasa Aluminium khusus:Poly-karbonat Awning,Foldinggate, kusenkc,etalase Hub:Jl.Solo Tlp:497789

B00002.2015M101480-3

Distributor etalase baru. Alamat:Jl.Wonosari KM7 Mantup depangapura Mantup.CP:081392072465

B00002.2015M101917-3

ATAPGenteng beton arcon:flat,garuda.Kuat berkualitas Ready stock.H:Teguh 08122791065-087839340854

B00002.2015M99491-3

BAJA RINGANJagad Truss sedia rangka atap &Canopy Bj ringan 105rb/m² rapikualitas SNI087838888938/5182AB42

B00002.2015M99101-3

Ranga atap baja ringan. murah081 392 526 320 / 087 739 379 172

B00692.2015.100730-3

Mitra Perkasa Truss,baja ringanbrkwlitas,jjur,tngungjwb,pnglman,garansi 10th,menjamin kekuatanya.100rb/m² gratis pasang.(0274)856-6636/087738866634/081227688070

B00001.2015M103271-5

Excellence Trusteel bj ringan, sofware,SNI,kuat rapi,presisi.Ph:087839-535993 /085642536247

B00813.2015M103626-3

Baja Ringan dan genteng metalwww.dyatapsolution.com hubnomer telepon : 087838538857

B00830.2015M96945-3

BATU BATABata merah murah!Segala ukurankirim cepet!order minimal 5000 smsok!T:085643165333/085927444084

B00002.2015M97067-3

Jual:Bata ringan,uk:10&7,5-Harga:630rb/m³.Blm trmasuk ongkoskirim/antar.Hub:082132550573-Doddy

B00002.2015M103114-3

BESIJual Besi SNI @ 6mm=21rb @8mm=38rb,10mm=59rb,12mm=84rb 13mm=98rb,Kulir10mm=60.Hub:0812.2716.4500

B00002.2015M102209-3

CANOPYBerkah Canopy harga mulai 150/m pagar balkon reling tralis Hub0818 0477 5758 / 0813 2520 9457

B00002.2015M87921-3

Ahlinya Canopy Galvalum&Polycrbntbesi,200,stainlis300/m grnsi djminmrh H:6686159/08562979624

B00385.2015M95413-3

Canopy baja ringan dgn atapGogreen awet sejuk tdk panas tdkberisik 1hr aja.P.Budi 081915240674

B00812.2015.98029-3

Cnp besi+atap plycbrnt/glvalum170/mpgr225 pnt pgr325 trm brs grnsi.BarokahJaya Las 085100958561

B00001.2015M101063-3

Folding gate,folding gate. Foldinggate,folding gate. folding gate.Tlp:0274-6616000 /085726616000

B00001.2015M101085-3

Las Panggilan kerjakan di tempat,u/ canopy,pagar,tralis,balkon dllcall 7820330/7824782

B00692.2015.102912-3

Canopy,galvalum,pintu pgr, rollingd, folding g. Dll. hrg bvariasi.085100566898 Bantul Yk

B00692.2015.103192-3

Specialis canopi 200 Folding Gate300 tenda murah rapi H:CSA087739773404 /02747818490

B01347.2015.103514-3

Spesialis Pintu FoldingGate KuatMurah Rapi Mandiri Mulya 08224249 7224/0877 394 009 50 Garansi

B00165.2015.103600-3

GYPSUMJagad Plafond:Plafond gypsm 80rb/m² Shunda plafond 180/m² rapi&ber-kualitas 087838888938/5182AB42

B00002.2015M99099-3

Yang murah dan berkualitas gypsum,kusen kaca,baja ringan.Hub:0819037-00007/087779999139.Buktikan

B01185.2015M103176-3

INTERIORKami mendesain dan mengerjakanmebel Rumah Tangga,mebel Kantor,Sekolah,Rumah Sakit,Interior danAksesoris Interior. 08213670941

B00385.2015M103639-4

INTERIOR

KAYUPintu Jati murah&ready stok.Kusn,Pintu,Jendela tinggal pasang.Pintumulai 200rb 087839814819

B00002.2015M100589-3

Sdia Kayu Jati Belanda,Papan& BalokSgl Ukrn.CelebanBaru Gg2 No740 UHYk 0817278813-082138198484

B00165.2015.100712-3

SWALAYAN Pintu Jati 295rb,mhni200rb,kusen jati 59rb/m.Mulia JatiJogja 08122771627

B00896.2015.103262-3

JATI DAMAI Tajem,pesanan kusen,pintu&jndl khss jati perhutani081392707079 www.jatidamai.com

B00812.2015.103491-3

KERAMIK

LAIN-LAINObral closddk wstfl bathup wtrheateralat closd sisa pryek merk trknl7477008/081904054950 nosms

B00692.2015.100324-3

Folding gate 0,3=290rb/m2 0,4=310rb/m2 0,5=330rb/m2 0,8=380rb/m2.081903700007/087779999139nosms

B00841.2015M102985-3

ANTENAOX Parabola Agen Resmi CCTVAVTech Indovision,TopTV,OkeVision,OrangeTV,BigTV,TopasTV,Viva+,K-Vision,Skynindo,TransVisio-n,ParabolaDigital.Sdia prltn MATVu/Hotel dll.RF Modulator,Booster, Split-ter, TAP,Combiner,Kbel dll.HOS Co-kroaminoto70 YK.563850/0811283040

B00001.2015M96462-8

BIG TV channel HD trbanyak&trmurah.Promo free 4bln.085725775566/089662154159 www.bigtvjogja.com

B00001.2015M97906-3

Indovision promo free instalasi cumabayar paket 2 bln dpt 2 bln tayangan.Hb:081804156568/08562869395www.indovisionjogja.web.id

B00001.2015M101487-4

Agen&Ahli Pasang AntenaTV Hny:125Rb Dpt:1Antena,Kabel,Jek+ Psng,Garansi,Bs Paralel,Sedia(ParabolaDigital Bebas Iuran),(Indovision),(TopTV),(CCTV)Mlyni:Service,Setting&Bongkar Psng.Hr Bsr/Lbur Ttp BukaH:0274-9240755/8339950

B00165.2015.101826-7

CCTVCCTV murah 850 tnp kabel,2Cam 1,5jt,4Cam 2,5jt bs demo drmh/kantoranda.087739226000/02743000500

B00002.2015M96300-3

Sainstek;pasang & servis CCTV,PABX,Fax,SLT dll.Hub:0274-513883/085728028345,Pin BB:28CEBA2B

B00001.2015M100386-3

CCTV Online paket 4ch Indoor 700TVL Rp1,4jt,paket 8ch Rp2,4jt.Hub:02748230410/0818468012

B00002.2015M100912-3

GPSGPS Tracker (mobil) 1,4 (motor)800-1,2jt GPS Navigator 800rb Grs1thn. H:9113119/081804071940

B00692.2015.103186-3

KAMERA DIGITALJual-Beli-Gadai camera/SLR/laptop,dll 089647828665 Timur Stikes AyaniGamping RRsltn.GJS Camera45

B00692.2015.97203-3

Servis camera Nikon Canon SonyCasio lensa,sewa camera,dll Jl.Go-dean KM1 T.085729790330 JC Camra

B00002.2015M103242-3

TVDibeli Tinggi Hdp/Mati TV,LCD,LED,Lptop,Kulkas,AC,PS2/PS3,CmeraDSLRdll Borongan OK 081804350733

B00896.2015.97908-3

Dbeli hdp/mati LCD/LED lapt netbkTV kmptr spkr kulkas sokes ACmebel dll 0838 6932 5471

B01347.2015.99545-3

Dbeli Hdp/Mati/Eror/Lptop/Ntbook/Kmptr/Speaker/Mntor/TV/LCD/PS/Elktronik dll 08998283021

B00896.2015.100773-3

Dibeli tertinggi TV/LED/LCD/PS2Hd, Optik / MCuci / Kulkas /Sokis / Frezer Hub: 085729947457

B01347.2015.101815-3

JlBl tukar LED17,19,32 ToshTV21SharpAlexIsti SamsTCL JVCVotriSlimV KencanaArgholoba18 T:543806

B00002.2015M102087-3

Jual murah100%baru 32LEDSam-sung FH4003=2499 32H5100=3,1jt32LGLB550=2450 MCTosiba VHE85LN=1,4jt LesTosiba grn185=1550. Hub= Rogo-yudanElektronik JlMglKM4,5 GgSawiB.32 dpnTVRI T.589856/085102512738

B00002.2015M102264-6

Dibeli:TV/LCD/Laptop/PS2/Kulkas/Komputer/Speaker/dll.KondisiHidup/Mati.Hub 085229108283

B00896.2015.102692-3

Kami beli Tnggi hdp/mati/eror TV/LCD/LED/PS2/3Kulkas/mesincuci AC/Komputer/LaptopDll082133758103

B00002.2015M102824-3

Beli Paling Tinggi=TV,LED,CameraDll.Jual=VCD Compp LG3CD=750/Alat Penghemat Listrik/085641539667

B00002.2015M103015-3

Beli paling tinggi TV,LED,kulkas,msn cuci dll baru ato bekas dijemput.Hub:085712837945 SMS Oke

B00002.2015M103107-3

LAIN-LAINDibeli Tnggi Smua Kndsi TV,LED,LCD, Tablet,Kulkas,Frezer,PS2/PS3,Mebel,Alat RT,dll 087739307632

B00896.2015.97907-3

Dbli wajar TV-LCD-MCuci-kulkas-AC-DVD-dll hdp/mati,satuan/borongan.H:E-Cond 7839825/08122737101

B00001.2015M99161-3

Dibeli LCD/TV/PS/Laptop/Netbook/Komp/Mon/Kulkas,dll.Hdp/MatiSyrt:Legal Borongan OK H085642742427

B00896.2015.100775-3

Beli TV,LCD,LED,PS2/3,Kulkas,Laptop,Notbook,Monitor,Dll Kondisi-Apapun Djemput 085601594988

B00896.2015.102385-3

Kami Beli:Laptop,Netbook,TV,LCD,LED,Speaker,Komputer,PS2,dll.KondisiHidup/Mati H:081931705322

B00896.2015.102691-3

Dbeli hdp/mati LCD/LED/Lptp/Netbkkomp/TV/Kulkas/Frezr/Mcuci/AC/PS/Spk/mebel djmpt T:0811259199

B00002.2015M102871-3

SPIRITUALTak prlu byr mhl kekuatan dhsyatbntu mslh & cnta ksh rt ush lncrhutang pesona dll 085200519899

B00896.2015.102951-3

Pengijazahan ilmu Saefi’baladseribu,mnjadikn dri kita trlihat sgt,bnyk,kwibawaan H:087839657000

B00002.2015M102975-3

SUMUR BORSpesialis Bor Dalam,sedot WC,salu-ran mampet T:085102600511/0818201763 P.Dani,Alat milik sendiri

B00812.2015.97798-3

Ahli SmrBor tmbs batu&pompaAir/sdtWC.H:Pak Tri,Gejayan&Jakal 081802742838/085100545678 lsgtukang,murah,jujur,siap 24jam&Grs sd1th

B00812.2015.98302-4

Spesialis bkn sumur bor sdotWC ahlibor dlm tebus batu P.Mardi Hub:085291886699 Jakal 0818271723

B00385.2015M99471-3

100% Specialis Bikin SmrBor/Suntik,Atasi Kering&Svc/Psg Pomp A.P.Nur:085743937000 Murah,Ju²r&Grs

B00002.2015M99474-3

Tkg sumur bor pompair salbuntu sdotWC T.087738518585 Ridwan, Babar-sari,Baciro 085725939978 lsgdtg

B00002.2015M100201-3

Ahli sumur bor kuras gali svc pompairsal buntu sdt wc dll Maryono087738807432 Tamansiswa7432470

B00002.2015M100204-3

TIRTA WASIS,sdtWC,smrBor/gali/svs P.Air/salBuntu.Wahid08128 3020600/085868780690Jl.Godean/JlWates

B00812.2015.100285-3

Ahli sumurBor/suntik,servis pompaair,sedotWC,saluran buntu dll.Hub:085102173001 Pak Min Jl.Solo

B00812.2015.100288-3

Ahli sumur 10-100m,gali,servis pompaair,sedot WC,sal.Buntu. P.Nuri081226561001 segera dtg24jam

B00812.2015.100289-3

Ahli smr 20-150m tembus/psg svspompa air,sdtWC,sal.Buntu:085100333665/08562878665 seDIY Garansi

B00812.2015.101796-3

Servis pompa air,bor dalam 20-150msedotWC,saluran buntu dll.P.Bayu087838452245 Jl.Monjali24jam

B00812.2015.101807-3

Ahli sumur gali, bor sedot WC svcpompa air rusak siap datang P.Tarjo02747131350 / 087739361777

B01347.2015.102614-3

Mbah Trimo Tkg Bor Dalam 0-150malat sndri psg-svs pompa air sgl merksedot wc/sal buntu grnsi 1th H:02747166637/081904000037

B01347.2015.103177-4

Ahli smr bor timba sdt WC sal buntuP.Win Ringroad T.085100441669/0817277460 Hrg ng lsgdtg 24jam

B00692.2015.103188-3

Hub:085106135997/085729444013,Bor/suntik/gali/servis pompa air/sedotWC.Pak Sar langsung datang

B00812.2015.103506-3

TANAHJl murah,tnh uruk rit truk dump,siapkrm vlme bnyk,sirTu,spelit pasirbatu X.7436199/08175422733

B00001.2015M103224-3

TRANSPORTASICito Taxi motor argometer 2rb/kmmelayani dgn hati.Aman nyamanprofesional.Hub:0274 8 53 63 73

B00002.2015M97359-3

Jasa antar jemput sekolah ruteSleman kota DIY Pin 7d938291CP:085328009347 Dijamin aman

B00002.2015M102780-3

FT-Taximotor matic Terbaru!2rb/KM10-20rb dlm RR.H:087739839090/9151151 www.fb.com/FT.Taximotor

B00002.2015M103401-3

PENGANTINPaket rias dan catering 200 tm.foto.dekor.Undangan.Bonus souvenirhanya 5jt hub 085868763237

B00692.2015.103554-3

FITNES/SENAMMau sehat & bugar? Aerobic,Fitness,Pilates,BL,Yoga hy di KartikaDewiFC Jl.Kyai Mojo 18A:8551222 SMS:085228882300 pinBB 2B2F52D7

B01033.2015M99997-4

GIGI PALSUGolden Dental mnerima pembuatangigi palsu baik Drg/umum.H:08773-8827772-082137442447 Rieke/Wahyu

B00002.2015M96271-3

Psang gi2 brkwltas&brgrnsi, mul30,50,100...Hub:XL-081904203519 IM3-085643894454. trima panggilan

B01347.2015.96349-3

Dental gigi&behel srvis&gigi varplast/brgrnsi hrg30.50dst H.M.Hidayat087857703926@7EBE163E KtGd

B01347.2015.97520-3

Ahli psg gigi plsu cpt & rapibergaransi hub: 087739384035 /085868142935 Fauzan

B01347.2015.98930-3

Ahli psg gigi&bhel cpt,rapi&brgrnsihrg:25.50.100dst mlyni pngglnkemn sj.H.Mas Nur 087738517436

B01347.2015.99448-3

Pasang gigi & behel murah berga-ransi hub: Aziz 081578019334 -081328897889 anda tlfn kami datang

B01347.2015M100436-3

Pasang gigi palsu bergaransi hargaterjangkau Hubungi : 0817260624Banguntapan

B01347.2015.100955-3

Psang gigi prfsional,kwltas trbaik,cpt&rapi mul 30,50,100...H:081904167870Herman mlyni pnggilan

B01347.2015.102367-3

Pasang gigi palsu bergaransi hargaterjangkau Hub: 081327696693 JlWonosari km 5

B01347.2015.102616-3

Ahli psang gigi & behel brgaranzihrg 30 & 50 anda telfon kmi datangH: Ahmad Zaini 081578877748

B01347.2015.103120-3

HERBALObat Pria Dewasa Tahan Lama 24Jam.Garansi-Gratis Antar Dalam KotaTanpa Efek Samping.082323235953

B00692.2015.97205-3

SusuNabati plancarASI mama soyatrbktiMnbah kwnts&kwlts ASI. DptkndiApotik/Mnmkrt tdkt0817278232

B00812.2015.98031-3

Air ajaib milagros utk strok, koles-trol,diabet,migran,vertigo,terapyhamil dll.Agen:08170420530

B00002.2015M101577-3

Herbal u ejakulasi dini, lmh syahwat,libido,joss aman 087739391212 /085701185441 / 087848287555

B00692.2015.102348-3

OBATObat lancarkan haid / tlt bulan dijamin2-3jam lsg lancar 100% aman&bergaransi H: 0819-1555-9797

B00002.2015M95437-3

OBATObt tlat bln,djmn asli kw no 1,trbkti1xpke 100% tntas, aman tanpa efeksmpg. 087834100999

B00002.2015M96537-3

Obat tlt & haid!! aman tnp efeksamping,tlh trbkti 2jam tts 100%dijamin grs.Hub: 0878 3929 8282

B00002.2015M97349-3

Obat lancar haid asli KW1 ckp 1xpemakai lancar aman 100% terjamingrs Hub: 0877-45-4444-24

B00002.2015M97352-3

“Obat Telat Bulan”Aman 100% tnpefk smpg,1-2Jam brhsil (Garansisampai tuntas) H:081-7060-6090

B00385.2015M100090-3

“Mengatasi telat bulan&haid”dijaminasli,brhsil 100% aman tnp efksmpg(grnsi)H:085-702050-700

B00385.2015M100092-3

Oct perkasa,thn lama utk pria danobt kecantikan 100% original,bsantar /C.O.D Hb:087839821441

B00002.2015M100266-3

Spesial obat telat bulan solusi cepatckp 1kali pemakaian 1.2jam tuntas100% hub:0877-1999-0003

B00002.2015M100651-3

Obat tlt bulan & tlt haid kw1(Dep-kes)aman,tuntas,brgaransi 100%.Dtg&konsultasi bs di tempat H:085740662009/087739010401

B01347.2015.100690-4

Obat telat bulan aman 100% lancarkwalitas obat d jamin hub : 08783-6273377 / 085726355557

B01347.2015.100761-3

Obat telat bulan dijamin kwalitasno.1 ckp 1xpakai langsung tnts100% Hub:0878-3888-1666(Grnsi)

B00002.2015M101205-3

“Obat tlat bulan&lncr haid” djmin 1-2jam lsng tuntas,amn tnp ef’smpng(grnsi) H:085-291-8888-99

B00002.2015M102266-3

Obat tlat haid cukup 1x pakeberhsil,KW trjamin trbukti aman tanpef smpin apapunHub087839842333

B00002.2015M103066-3

Obat tlat KW1 1-3 jam sudah bisakeluar trjamin 100% aman tnp efsamping.Hub 087 838 4000 63

B00002.2015M103068-3

Anda Telat Bln&Haid tdk lancar?Proses aman 2-3Jam Brhsl,100% Tnpefk smpg (Grnsi)H:081904136000

B00002.2015M103101-3

Butuh obat aman utk telat bulananda? dijamin 100% berhasil dlm2jam grnsi tuntas H:081903444484

B00002.2015M103103-3

Cra cpt lancarkan haid&tlat blan(trbukti 100% amn tnp ef’smping)H:085-643-643-627 (gransi 100%)

B00002.2015M103428-3

KLINIK

OPTIKApapun Keluhan Penglihatan Anda,Serahkan Kpd Kami Optik NaufalJl.Wahid Hasyim No.33 Tlp:374357Trima Resep Dr Dokter Mata/Periksa Mata Ditempat

B00165.2015M100447-5

PENGOBATANTlat bulan? solusi pasti,cpat,amntnp ef smpg,ckup 1xpke djmn100% tuntas.085729284440

B00002.2015M96543-3

PmbesarPns,ObtKuat,Perangsang P,Alt Bntu Sex,H:081250880045 A-ZAYJl.Mgl Km12(Sblm PolresSleman)

B00165.2015.97815-3

Obat Kuat,Viagra,Vimax,Cialis,,AltBnt sex l/p,pmbsr pnis & obatprgsng,Ko’im:081328410005 antrgrts Jl.Mglg km9 per4an Denggung

B00165.2015.97823-4

Pjat capek2 kjantanan hpertensihpotensi vertigo diabet P/W js 60rb1jam H:Bu Ambar 087738856000

B01347.2015M98340-3

Rahasia terapi urut khs masalahpria dan wanita(bnr2 terapi)ckp70rb,Bu Tri 5asisten 081392625717

B00692.2015.98596-3

Anda cape mau pijat di SalonAnindita Hubungi : 085878319994no sms

B01347.2015M99789-3

Pjet capek,drh tinggi,vertigo, asma&bermasalah.H:B.Parmi 087838 287965/085867471399 Drmh jasa 60rb

B00002.2015M100527-3

Pakar kejantanan yg termurah&terbukti smbh permanen tnp obat/tnp ramuan apapun.Hub:P Parjo0817465887 js ckp 70rb

B01347.2015.100687-4

Obat telat bulan, tnp efek sampingkwlts obt d jmin, 100% lncar hub:087836273377/ 085226922227

B01347.2015.100762-3

Almuntaha trapi syarf boyok migrenvertigo usbuntu BahuPundakNyeridll 085329304112/087839496415

B00002.2015M101142-3

BIRO JASACV BKM urus:paspor,HO,SIUP, TDP,NPWP,IMB,CV,lap pajak PPH,STNK&SIM. Hub:0274-6931749/087839035379

B00002.2015M100566-3

Jaya Brosur Jasa sebar brosur dancetak Jogja terpercaya. Hub:0812-25002220

B00001.2015M101086-3

Paspor,Akte kawin/lahir/mati,srtpndh,KTP,SIM,Telp:081225497325Jgn tunda,nanti anda menyesal

B00692.2015.101991-3

Siap bantu buat UD,CV,NPWP,HO,SIUP,TDP,IMB,aplikasi desk-top & website.Hub: 085643606587

B00002.2015M102721-3

Pembtn:Website/Weblog Profsnl. Hrgmulai 750rb Garansi s.d 1th.Apapunusaha anda H:087838518878

B00002.2015M102766-3

Mandataris js IMB/GB kerja/desainRAB HO SIUP TDP SIUJK merk patenPT PMA CV UD dll.085729018430

B00002.2015M103034-3

BI Representatif.Urus Hak Cipta,Paten,Merk,HO,SIUP,NPWP,PT,IMB,CV,UD,Pirt,MD,Halal, Pecah Tanah,Laporan Pajak,TDI,TDP. Hubungi:085100692555 / 081915523599

B00385.2015M103312-5

BIRO JODOHJika Anda Wanita 18-45Th SeriusCari Jodoh,Kami Siap Bantu TanpaBiaya Apapun Sms:0877 3897 5111

B00165.2015.102373-3

MONEY CHANGER

PERCETAKAN

REKLAMEAhli huruf timbul,stainlis,galvanis,-acrylic,neonbox.Hub 087739397171berkualitas design gratis

B00002.2015M99668-3

Umbul2X Kain,Spanduk Sablon,P.Nama, NeonBox,H:B2D, Jl.Ontorejo9Wirobrajan.02743335097-BB:5133E6

B00896.2015.102952-3

##Pusat pembuatan Running Teks##Indoor/out door merah/hijau/biru RGB-dll jual controller,power supply,hargagrosir.H:08122795742

B00002.2015M103060-4

REPARASIKulkas.Kulkas.Spesialis ServsKulkas Pngl(Grs)AS:085102584084,XL:081804198271, m:085643105720

B00385.2015M96512-3

“Service murah”=TV;M cuci;kulkas AC;Freezer;dpnsr;WHeatr;KGas ;DVD”Hub=087839822900-085726505000"

B00001.2015M99607-3

CLEANING SERVICEKmandi,wastafel,bathup,brkrak,kusam,htm jd brsh/br.trima polesmarmer granit traso 087738188159

B00002.2015M101189-3

HALAMAN 18SABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Page 19: Tribunjogja 17-01-2015

MEDIA TEPAT

UNTUK PROMOSI

BISNIS ANDA

PENGOBATANIbu Ida dgn 2 asisten mgatasi lmhshwt,ED dn perbesar Mr.P pstituntas hub 085601939252

B00002.2015M102550-3

Pengobatan pjt mmulihkn stminamigrain kram ksmutan ssah tdur cpatloyo Hub 082220545657 Bu Dewi

B00002.2015M102738-3

Anda slh urat,kesleo,cpk atau pe-rutnya trsa skt Hub 087737502137Bu Atik ni bnr pjt tdk ada plus

B00002.2015M102829-3

Diabet kolesterol lemah syahwat EDvertigo stroke dll medis non medis.Nyai Lingga 087738011809

B00002.2015M102853-3

Jual obat kuat Lion USA,Cialis,Viagra.Pembesar Mr.P,Perangsangwanita.Alat bantu sex P/W.08138-8388355 Pin.224692E2 bisa antar

B00002.2015M103437-4

Spc pjt cpk2 & vitalitas pria Hub: BRati 081328286546 js ckp 50 rb /2jam dijmn smbh / fres kmbl

B01347.2015.103511-3

2x Trapy dg buah2an fermentasisembuhkan prostat tumor dadaususdiabet&strok T.08773812-7488Pur,Triharjo,Pandak,Bantul

B00896.2015.103653-4

PIJAT & LULURMassage tenaga muda cantikdijamin fresh.Hub: Chintya 08511-3367685 Maaf No SMS

B00001.2015M96162-3

Pijat Sehat Kharisma 2 Jln. Pram-banan - Piyungan Yk. Bokoharjo Call0857 2586 1059

B01033.2015M96377-3

Jogja Reflexy Massage tng cew,ramah,sopan JlPs.Kembang dpn Htl Berlian081326611362/087739028966

B00002.2015M96928-3

Tubuh anda ingin fresh dan rileks,H:Ida 087838234778.Ringroad Timurperempatan Kotagede Modalan

B01347.2015.97226-3

Bu Wiwin spesial pijat terapi pegal²dan capek, Jl Parangtritis KM15.Hub: 0821 3884 8584

B00385.2015M97492-3

Pijat khusus laki-laki denganteraphis laki-laki area Yogyakarta.Hubungi:Bejo 0857 0700 66 69

B00001.2015M97565-3

Pjt fulbody,scrub,spa.Salon khuspria dg trapis pria di Nologaten dktAmplas 08111460856/7889227

B00385.2015M97670-3

P.Aris,pijat capek²,urut,kerik,kbgran,service for man,privasi&sopan,dipnggl/ditmpt: 082325417774

B00002.2015M98659-3

“Bunga Daun msg”terapis br DeviAnjel,Rizka,Ayu,Yola fulAC RR utr,brtUPN 087837440011 pin7FAE17EF

B00198.2015M99050-3

WonderfulMassage kapster mua-ntap,Jl.RRbrt P4anDemakijo keutr2km tmrjln(sblmSlknMtrm)085643030463

B00812.2015M99650-3

Hesty Massage melayani pijatcapek²,urut,kerik HP:081578677533Pura Sorowajan keutara ± 100meter

B00002.2015M99664-3

Julia Putrie,Massage fresh fullbody,muda,ramah,cantik&menarik(khusus dipanggil)085868444488

B00002.2015M100197-3

Cantik Massage,10 Tenaga WanitaMuda,Cantik& Berkelas Hp:081328273-663,085643761789,087838725999

B00002.2015M100232-3

So Sweat&Fantastic.ALLMORE Ma-ssage.Trapis Ramah&Handal. TmpatNyaman.AC.Per4an R.Road DemakIjo keutara30m barat jln.081931773176

B00812.2015.100287-4

Christine mssge(43th) 0877387-07207 br js slrh tbh cpe2 fresh sbrsopan keibuan bs curhat di tmpt

B01347.2015M100438-3

Pijat mbak Siti 3terapis capek,keseleo,kerik,tmr PLN Rejowinangun,dirumah,ramah.Hub:085701118870

B00002.2015M100530-3

Ahli pjt BuTamara cpk kecetit slh uratkerik dll timur PLN Rejowinangundrmh No sms.085878111850

B00002.2015M100531-3

Bu Sum/Rara pijat capek kesleoperut tdk enak kerik dirumah,Gem-biraloka ketmr,Hub 085743900411

B00002.2015M100534-3

Pijat Urut dan Capek-capek,Ejakulasi Dini Hubungi:MbakRus HP:087838997813

B01126.2015M100803-3

“Lilly” Pijat tradisional,no sex,utkpria&wanita.SMS:085878965800/Pin BB:79adb407

B00001.2015M100833-3

Panggilan Setrika wajah Nu skin100% wajah putih/mulus dan riaswisuda Hub:081328088511/4435872

B00002.2015M100940-3

Mbak Camelia 0856 4222 8769/0821 3697 7344 utk Anda yg IngnFres n Rilex Djmn Ok Khss Dpgl noSMS

B00002.2015M100947-3

Anda capek? Mau pijat? Hub:Dewi HP: 087738072233 Bisaditempat dan di panggil.

B00002.2015M101509-3

Sindy Massage memberikan plynansabar/ramah dijamin fresh&Rilex kssdipanggil 081226 77 4747

B00002.2015M101593-3

Masage&Tretbody Warisan LeluhurAsli Jogja Man For Man Top ServisMs Anton T4/Pnggl 087839552409

B00002.2015M101637-3

“Syahrini Massage”15tnga wntacntik,sbr,muda,high class,serviceOK,ditmpt/pnggl.HP:081359772706

B00002.2015M101905-3

Anda ingin pijat kerik urut Hub:B.Shella 0857 7695 0505 pela-yanan ramah dan sabar

B01347.2015.102020-3

Terapi keluhan pria/wnt metode pjtjs60rb dijmn sembuh tnp obat H:B.Rub081804381859(trp beneran)

B01347.2015.102024-3

Pijat cape² fullbody khusus priadijamin bugar kembali ditempat.HubMas Yandi 38th 085729057344

B00002.2015M102089-3

Pijat dan reflexi khusus pria alamattempat Kauman Alun² Utara.Hub:087738140161

B00002.2015M102120-3

Mimin pjt sehat capek2 dll di4 ra-mah081548267782 JEC ketmr 200mblkg pom bensin keutr 200m Fresh

B01347.2015.102229-3

Yoyo massage khusus wanita dgntenaga pria muda siap memanjakananda.Hub: 089672027871 No SMS

B00812.2015.102234-3

Griya Sehat Melayani Pijat KeluargaDan Vitalitas Di Gamping Hub:08783833 2211.

B00165.2015.102263-3

Chelin=082135168800 mas-sage:khusus dipanggil dijaminfresh&fit.Buktikn No SMS

B00001.2015M102305-3

Gadis Cantik mssg 15tng wanitatrbaik&brkelas di t4/pgl 082163083348/081542683503/087869682575

B01347.2015.102460-3

087839666050 Mbak Yeni profe-sional masage kebugaran berijazahspesial capek khs dipanggil No.SMS

B00002.2015M102461-3

Anda ingin pijat santai dan rilexhubungi aja ke 087727731612.Orangnya ramah,sopan,bisa fulsrvis

B00002.2015M102476-3

12 Wanita muda cantik sabarpijat khusus panggilan, Hub:081226547899

B00002.2015M102494-3

Pijat laras 3trapis ahli u/cpk2 slh uratPRT tdk enak kerik Jl Wonosarikm7(Murti)085729234787

B00002.2015M102502-3

Terima pijat khusus pria untukkelelahan & capek2 tarif murah HubAmat 085729391894

B00002.2015M102532-3

Kejantanan anda kurang perkasa?Call 087839647783 Khusus terapikejantanan dijamin sukses No sms

B00002.2015M102559-3

“Pijat kuat”khusus utk pria dgntenaga pria muda utk capek2 60rbmelayani 24jam.H:0896-7064-7357

B00002.2015M102600-3

PIJAT & LULUR“Pijat fullbody”dgn tenaga pijat priadjamin enak&oke.Dedy:0896-7064-7357(Layanan 24jam)

B00002.2015M102601-3

Pijat dan Kerik Bu Reni JakalKm 5,5 Karangwuni Hub:081804370728 No SMS

B01126.2015M102624-3

Sella Eksekutif massage sopan,mnrk djmn puas kssdpgl H:0877-36475054 NoSMS(kss pgln hotel)

B00385.2015M102666-3

Anda capek dateng aja ketempatmbak Rahmawaty. Pelayanan ramahdan nyaman. Call 081904090493

B00002.2015M102745-3

Yudi 25th trma pijat capek/kebu-garan khs utk pria mhsw/dws,Jl SoloAmplaz buka24jam 081802756199

B00002.2015M102756-3

Full body spa,massage,reflexologikhss dipanggil.therapis:sabar,pe-ngalaman 085729718742/7E7FD84C

B00002.2015M102772-3

Rio Massage Full body Khususuntuk Pria di tempat dan panggilanHub Rio 087739212417 Dijamin OK

B00002.2015M102808-3

Ardo 20th Pria utk Pria mssge fullbodi tnga sndiri dijamin plyanan rilexs08995302895 dtmpt/pgl

B00002.2015M102810-3

Maya Massage cantik ramah&sabar dijamin fresh&relaks Hub087739111261

B00002.2015M102835-3

Pjt Sehat,BodyScrub,EarCndle PketMsg.Indo Massage For Men Dg TngProf Jl.Veteran 97 Warungboto UH085762622116-386390-5239DC93

B00165.2015.103007-4

Mssge khss pria tng pria muda22th,mlyni capek²rilaks,lulur triftrjngkau,khss dpgl 081903754394

B00002.2015M103047-3

Pijat kesleo urat kejepit strok nyerigangguan sendi biaya sukarela hajiwarto 081802650906

B00002.2015M103081-3

Spesialis pijat khusus laki²,Jln Pariskm15,Patalan,Gerselo.Hub:IbuReni Bariah,081390233408

B00002.2015M103083-3

1.5jm 60rb 2jm 70rb.Pijat urut utk P/W.Benar² pijat.Ada tmpt.Buka 9pg-7mlm.Puri:08991103777

B00002.2015M103086-3

Pijat sehat utk capek2 dan therapyberbagai penyakit utk wanita cukup50ribu Andi 082313318111

B00002.2015M103096-3

Mb Nanik mssge trdsional capekkseleo refleksi kluhan kjantanan bsdtempat/dpanggil 085643791007

B01347.2015.103122-3

Trpi pjt utk pria dewasa ditanganiWulan 17th ditempat. Sms:0838-40041144/Telp:081802663288

B00002.2015M103124-3

EMELY Massage,full body kontaksiap untuk anda dijamin puas.Hubungi: 087839147282

B00812.2015.103145-3

New Pijat Sehat Putri Keysaterapis 7 orang perempatanNgipik 08562933012 no sms

B01347.2015.103178-3

Grand Opening Monalisa Massage& Spa dg Plyn rmh, muda cntik T4nyaman,brsih Call 081904012999

B01033.2015M103221-3

Anda capek , Sofi 22 thnSolusinya, Dijamin Fresh. Hub-ungi : 085701138236

B01033.2015M103225-3

Pijat area Jogja Hubungi Bayu mas-sage bener bisa pijat fullbody mas-sage 1,5jam call 087739534009

B00002.2015M103326-3

*** Donny massage 0822262-80330 *** Pijat,urut,refleksi ditem-pat/dipanggil no SMS(24 jam)

B00002.2015M103336-3

Edo massage khusus pria melayanipijat pegel2 dan capek2 dt4/panggilhubungi Edo di 085643423187

B00002.2015M103338-3

Nita Kirana 17th,sensasi GejolakKawula Muda.Dtg&rasakan dasyatnya.Hub:085600399914 kss ditempat

B00002.2015M103405-3

Ali pria muda ganteng bersihpijat khusus panggilan, Call:087738553968

B00002.2015M103407-3

Deviana wanita muda cantik sabarpijat khusus panggilan, Call:085329623399

B00002.2015M103408-3

Elang Msge Tng Pria muda utk pria/wanita,pasutri,ditempat/panggilprof&ganteng hub:081216933099

B00002.2015M103416-3

Anda kurang bergairah capek letihlesu pijat terapi aja H:Putri 0857-29081546 dijamin sabar&ramah

B00002.2015M103456-3

Mau rileks denganku call me Mira: 0878.3919.0157. Khusus dipanggil saja.

B00002.2015M103468-3

PutriSalon& Spa,Msg dg plynRamah.Pr4n Lmpu Mrh kamdanenktmr 100m dpn TB SidoWahyu087802824499

B01033.2015M103478-3

Bu Dian melayani pijat capek2 kerikHP: 0812 2620 3455 perempatanblok O ke barat dkt POM bensin

B01347.2015.103508-3

Jasa pjat trdsional utk pljar/mhsiswa/bpk2 bs di t4 atw dpnggil tarip ringanP Ajik 085702641213

B01347.2015.103515-3

Pak Joko Tukange pijat urat Jogjacapek2 ksleo sakit pinggang &semutan 0274-934.5757 bs panggil

B01347.2015.103522-3

Ivan Fresh pijat kebugaran krj sndriasli Bandung trm tmpt/pngln utk wnt/pstri&pria 085868151785

B00896.2015.103650-3

SALONAmora Spa,Refresh your mind +body. Tempat nyaman,Parkir msk.Fasi-litasTOP +Privacy. Jl.Mgl Km10,7 HP: 081804244457/ BB51E79E42

B01033.2015M102184-4

Mutiara salon&spa:pjt,llr,fcial,ptg,semir,crembath.3kpster u P/W,RRtmr,Ngipik,Ktgd 087738516143

B00692.2015.103553-3

Yurris SPA & Salon dgn tng profe-sional ramah dijmn puas di Htl Boro-budur LT3 jombor 085325115579

B00692.2015.103561-3

SHAMPOPromo shampo noni bsy original&Theraskin BPOM,dijamin asli&lbhmurah,grosir/ecer.H:087838267678

B00001.2015M100814-3

SUPLEMEN

BANKDeposito dpt Honda Vario bunga 1,8%perbln Hub Siswanto KPM Jl AmSangajiNo11 6861739/08122764730

B00002.2015M97053-3

BPR Karangwaru, Kredit Murah0,9%Jaminan BPKB/SHM HubJoko 6534686 /085643455384

B00631.2015M101967-3

BPR Karangwaru Kredit Murah,Proses Cepat,Jaminkan BPKB/ SHMFaiz08563998729, 087739575282

B00631.2015M101968-3

Anda ingin KRD Dep Tab Bng nego? Hub SukindroTelp. 08122744276BPR KWP Cabang Yogyakarta

B00631.2015M101970-3

Kredit Super Murah s/d 500jt bunga dr0,9% jmnn BPKB/SHM proses cepatBPR H:Soeparno 08978250208

B00002.2015M102490-3

GADAIGadai tnp bunga mobil/motor+STNKBB,tablet,laptop TV-LED camera brgaman tdk dipakai082314427328

B00002.2015M91960-3

Dana lsg cair.Jmnn BPKB/ttp mtr/mbl+STNK.Aman&dpt cshbck.Jl.GodeanKm4.085747000838/087738829877

B00001.2015M97098-3

24 Jam Camera/Laptop/Motor/Dll:BsDi Jemput.Office Dekat UMY RR. Sltn& UPY(PGRI) 082323235952

B00692.2015.97596-3

Buat yg serius bth dana tunai TrmaGadai Mtr&Mbl @STNK(msh kreditOK) Resmi&amanah0878-3537-6363

B01347.2015M99802-3

Ttp mtr/mbl STNK sgl plat/th lgsgcair&plafon tggi/aman/BPKB mtr/mbl t.surve/potngn 087738557006

B00002.2015M99984-3

5Menit cair tanpa bunga mobil/motor+STNK HP,BB,Laptop,tabletTV-LED,camera,orgen 087738311867

B00002.2015M100162-3

Trima Takeover,Tlangan&Sebrakanjmnan srtfkt tnh(SHM) an;sendiri*Jgja,Sleman,Bantul#081804394841

B01347.2015M100374-3

Bth dana cpt&lsg cair,amn&rsmi jmnanBPKB mtr/ttp mtr tnp srve.Jl.Veteran89.085643544090/085103000318/085228998492/087739047369

B00001.2015M100794-4

Dana cpt lsg cair,jaminan:BPKB/Elektronik/Mobil,Motor+STNK.Hub:Buana Mandiri 0274-3000145

B00692.2015.101037-3

Pusat Gadai BPKB/mtr/mbl,ttpmtr+STNK&TOver.Lsg cair.H0813276692-00,085701083455,08783884498,24jm

B00002.2015M101140-3

Bth dana mndadak cpt&lsg cairjminan mtr+STNK/BPKB mtr.Aman&resmi.Hub:085100875853/087838100580

B00001.2015M102978-3

INVESTASIButuh pemodal untuk pengem-bangan usaha makanan ringan utukdidistribusikan ke supermarket,bagihasil 50:50 bernotaris bisa cek lang-sung ke lokasi H:085266775321

B00385.2015M103307-5

Bth sgra pmodal bwt ush mandiri.Usha nyata,bs dsurvei,investor bsdilibatkn dlm usha.Bth modal 5jt bghsl 600rb/bln 089615335754

B00002.2015M103487-4

KARTU KREDITBermasalah dgn kartu kridit/KTArentenir,agunan di lelang,utangpiutang kami bantu 082314427328

B00002.2015M100165-3

Bantu tutup kartu kredit/KTA hanyabayar 30%,hutang lunas 100%Legal.Hub:085701191839 Sofi

B00001.2015M100801-3

Gestun&pelunasan CC, no admin,lokasi jl langensari & gejayan.Buka9-17, H:9127207,087738868383

B00692.2015.101042-3

Bantu ttp K.Kredit/KTA,hny byr 30%dr sisa tgihan hutang Lunas 100%Lgl&aman.Tedjo:087711076290

B00692.2015.101693-3

Terima Gestune!Gestune Candi,CptAman.Jakal Km12.085100431412,Solusi Cepat Kebutuhan Tunai Anda

B01126.2015M102307-3

Gestun&pelunasan All card.Almt RRutr timur perempatan Gejayan pottermurah.085743803998 SMS Ok!

B00001.2015M102696-3

KREDITTerima gadai mbl / mtr + STNKlangsung cair aman Hub : 087738553375

B01347.2015M98452-3

Bth dana!!NSC Finance.Prss mdh1jam cair,trm uth,disc angs. jaminknBPKB. H: Rara 085643532812

B00385.2015M96466-3

Gadai Syariah mtr+STNK pot dpn 10%bng 0% lgs cair aman&mudah.T:082242063432/087838453085 YK

B00002.2015M97326-3

Butuh dana cpt? jaminan BPKBmotor 2005 up. Proses cpt mudah tnppot,angs rngan. 085 724 535 775

B00385.2015M98858-3

Gadai BPKB Mtr/Mbl Cukup KTP,KK,1 Jam Cair No Bicek No Survey PndtgOk Sms:087837515155 Pst Cair

B00165.2015.99560-3

Buat yg Serius! Jasa dana talangantakeover dr bank diJogja syrt dahdiacc 087739490335-29876F1D

B01347.2015M99800-3

Dana Lsg cair jaminan BPKB,T.Over,luar kota ok,resmi,assuransi,Nopot.08562933633,Pin:321201a0

B00692.2015.99866-3

Butuh dana tunai dengan jaminanBPKB motor dan mobil? Segerahubungi 08170423989 Segera!!

B00002.2015M100136-3

Mlyni Krdt Elktrnk:HP,MeubelSe-peda,Tablet,dll.Raja KreditJlBantulKm4,5 No456 Dongkelan(Rrd keSltn 200m)T:381649CV Anugrah JayaJl Raya Tajem No86Telp. 7895184

B00631.2015M100351-5

Resmi:Nabung 350rb 8bln jadi453jt.Kredit tanpa jaminan sd 300jt.Syarat+info hub:0877 4559 6081.

B00002.2015M100369-3

Kredit murah bunga ringan jaminanBPKB/SHM bs sebrakan,No Pinalty.Hub:085643277494/082134497843

B00002.2015M100553-3

Krisna Jaya Sedia dna cpt.Bw kndrnanda mtr/mbl/BPKB/Srtfkt lsg cairT.0274-4436337/087839743646

B00002.2015M100945-3

Dapatkan modal mudah cepat cairtinggi terima utuh ringan/bln amanjaminan BPKB mtr 087839003404

B00002.2015M101021-3

Kredit macet,Agnn/SHM dilelang,TOmin 1M,Pendana/mediasi sesuaiOJK-085729885678/BB:7467B644

B00002.2015M101233-3

Anda Butuh Modal KSP CitraMandiriSolusinya Resmi&Dijamin Aman Jmi-nan BPKB H.379849/081234111060

B00002.2015M101252-3

Dana super cepat!NSC Fina-nce,taksiran tinggi,cair hari ini,aman.H: Ervi 0877.5635.2323

B00385.2015M101718-3

Pengen KPR yg cepet ga ribetyg pasti ga pake BI Checking.Hub:087839459777

B00001.2015M101724-3

Dana Cpt khss Mtr/Mbl+STNK Lsgcair,Amn No1 diJogja Tfsiran tgiJakalKm13Besi896657/081325261117

B01033.2015M101940-3

Solusi untuk dpt dana tunai sy belilaptop LED TV m.cuci dll dibeli cashH:087838768884 Toro

B00002.2015M101974-3

Kredit mulai 0,9% usaha,pendidikan,motor baru jaminan BPKB/SHMH:085643769939/Pin 7F8820CA

B00002.2015M102168-3

Butuh dana 1jt-100jt bunga 0,99%jaminkan BPKB/sertifikat proses cepat085643763344/087739503344

B00002.2015M102191-3

Djmn lngsng cair jaminkn BPKB mtr/mbl non AB OK,No survei,no pot,resmi.081327500706/087739269702

B00692.2015.102353-3

KREDITCair max khusus BPKB motor mulaith 90,tanpa potongan,Mocinok,T.Over ok H:087839844085

B00002.2015M102493-3

Bth dana cpt? Dptkan pinjaman 8-200jt tanpa jaminan. Syarat:punyakartu kredit. Hub:081227951444

B00002.2015M102523-3

Bth dana tuh disini Mutiara Financejaminan BPKB motor min’98 prosescpt,ga ribet,1jam cair H:085725-205368/087838526239/226B689D

B00002.2015M102534-4

Bth Dana Cpt?Mudah 1 JamCair,BPKB Motor Aman,Syarat BsDijemput H:0878 3943 6983 Ova

B00165.2015.102731-3

Krdt Anda mcet&mau dilelang kmibnt crikn solusi tnp dicek pross mdhbnyk,yg cair jminan srtfkat 20jt-4M-087839315671

B00002.2015M102800-4

Kredit Cepat 60jt sd 6M Jaminansertifikat Tanah rumah di Jogja,Sleman,Bantul T:0274 7444889/085292238000

B00896.2015.102950-4

Promo Kredit.LED32"350/bln,Plasma43"380/bln,L/Es,dll.Columbia Jl.SultanAgung No5.Hub:0817267012

B00002.2015M103062-3

KJKS melayani pinjaman smp 200jt u/segla keperluan jaminan SHM&BPKB.Hb:081392963262/087738076395

B00002.2015M103080-3

Bth Dana Tunai?Prses Cpt,Mdh1hr,Asurnsi,Trm utuh,BPKB mtr amn.085729007671/082892035275Eny-Devi

B00692.2015.103206-3

BU Jaminan BPKB Mtr/Mbl Th90TOTanpa Pot..Aman Resmi CepatH.087838796669

B00896.2015.103267-3

Butuh Dana Talangan ProsesTOBPKB/Sertifikat,Dana SebrakanSHMH.088215199748

B00896.2015.103268-3

Solusi dana tanpa jaminan.1-8jtsaya Beli Laptop/TV LED Kreditananda,cash 087839842989 Danu

B00002.2015M103334-3

Kredit usaha bunga 0,8%-1% limit10jt-25jt jmnan BPKB mobil/srtfikat.H:081911060905/087839643493

B00002.2015M103339-3

Kredit murah HP,TV LED,kulkas,msncuci,dll.syrt pny usaha.mggan.Dcrmarketing.Hub:087843149467

B00002.2015M103459-3

Kredit multiguna & KPR bungamulai 9,75% call aja 081227685840Wahyu

B00074.2015.103589-3

PEMBIAYAANSebrakan non bank 60jt-2M jaminansertifikat hak milik area Jogja, Sle-man,Bantul.CP:085814815942.

B00002.2015M102259-3

Arisan rumah/mobil EMKA std 100jtangs 1jt/bln bs diambil dana H:Agus087838685775/081314845458

B00385.2015M98224-3

Bth Dana Expres jmnkn BPKB mtr/mbl min th95(plt luar bs)Prs cpt+tnpsurvey T081804251073/6684299

B00002.2015M100103-3

Anda butuh modal KSP Primadanasolusinya.Resmi&Djamin Aman,bungarendah,BPKB&SHM.H:0274 555123

B00001.2015M101078-3

Butuh dana 5-500jt B.0,95% prosescpt jmn SHM+BPKB No Pinalti.Akhid087738444344/085799867991

B00002.2015M102453-3

Ud alternatif terima titip motor/mo-bil+STNK/BPKB mbl/sertifikat lang-sung cair&resmi 082134462666

B00002.2015M102463-3

Terima titip mobil/motor+STNK/BPKB bis/mobil,truk/sertifikt lan-gsung cair&ada kendala BI ceking.Hub=0877 3485 7000 resmi

B00002.2015M102465-4

Arisan Emka Std 300jt angs 3jt/blbs u/Bl rmh,mbl,T over,dana ush bstnp DP Trbts H:087838797413

B00002.2015M102841-3

Butuh modal usaha mudah/cpt 5-10jt tanpa BPKB 10-20jt BPKB mtr.Hub:085729773290/085643299961

B00002.2015M103366-3

LAPTOPShowroom Notebook dibeli tinggilaptop notebook hidup/mati eror bsdijemput 081392051116

B00385.2015M90045-3

Dibeli tinggi laptop segala kondisisyarat legal 24jam bisa dijemput087839375907 Pin 27C7F0BC

B00385.2015M90049-3

Dibeli laptop/CPU/LCD proses cpthrga tnggi siap jmput Jogja&Sktr sglakondisi sms 085729303633

B00002.2015M92508-3

Bayar cash!! Harga tinggi!! Laptop/netbook segala kondisi bs jemput24jam 08562535559-0817155556

B00001.2015M95338-3

Central Notebook Jl beli lptop d/aDukuh Jl.Bantul KM1 No80 Yk dpnPopeye.0817155556/08562535559

B00001.2015M96770-3

Beli Tinggi!Laptop/Netbook,LCD/LED/TV,HP,Tablet,PC. Segala kondisi.Dijemput cpt! 089644147797

B00002.2015M97048-3

Dbeli beli tnggi Laptop/Ntbok/Kmptr/LCD/DSLR/Dll sgala kndisi 0877388-44475/085725750750/2B4F79CD

B00002.2015M97139-3

Pasti Dibeli Semua Kndisi Laptop,Netbok,TV,LCD,LED,PS2/PS3,DSLR,TrimaBrongan,Djmpt 085799224647

B00896.2015.97909-3

Dibeli tinggi segala laptop/not/macbook hidup/mati bayar cash jmpt24jm 087838374446/08562906664

B00002.2015M100661-3

Dbli plng tnggi lptop & kmpter sglanerk & kndsi siap jmput H: 0857-43547544 pin 516D4555

B01347.2015.102098-3

Netbook Dell N470 n Merk Lain,CPUBuildup/Server/LCD/Spare PartHub:0274-588209/081229616604

B01126.2015M102279-3

Beli Hidup/Mati Laptop,Note-book, Monitor,LCD,LED,Dll.Djem-put087838398788

B00896.2015.102384-3

Spesialis Service Laptop Terima exgagal service.081328405999(Yogya/Cab:Solo:081903754999

B00002.2015M102403-3

“Sanjaya” Specialis servis NotebookCPU/JL/BL/TT/Spart jl: Monjali 89T:081915541668/0274-8309898

B00198.2015M102407-3

Kamibli:hidup/mati/eror laptop/komputer/TV/Kulkas/LCD/LEDTV/AC/Msncuci/dll/Hub:082133758103SmsOk

B00002.2015M102818-3

Laptop/netbk=1jtn CPU=375 mon=175printer=200rb.Trima servis/tukartambah.Ebit comp 085100624007

B00001.2015M102822-3

Dibeli Laptop kmptr LCD TV HPCamera all kndsi borongan OK hrgtinggi siap jmpt H089656072346

B00002.2015M103077-3

Termurah DP0/326rbx18bln newLaptop Lenovo HP Asus semua HPTablet kamera S.bed H:085643166354

B00002.2015M103426-3

Dibeli tinggi setiap hari Laptop/Netbook/LCD/Camera Hub: 0819-1554-1668 /0877-1985-7788

B00198.2015M103540-3

LCDMenyewakan LCD proyektor 28003500 lumensi & screen gratis antarTlp:087839202563 / 081227264889

B00002.2015M102554-3

Rental LCD Projector,Utk Meeting,Presentasi,Nobar,Dll. H:0274 3335-097-BB:5133E646 Buka 24 Jam

B00896.2015.102954-3

MODEMModem 4G 215rb paket CCTV 1,9jtmenyewakan LCD Proyektormodemjogja.com 553399 HP:08170707020

B00198.2015M103248-3

SABTU LEGI 17 JANUARI 2015 HALAMAN 19

PRINTER & SCANNERJual catridge 2nd Canon 810,811745,746 40,41.Dibeli catridge baru/2nd Hub:Aswi.com Telp:8296969

B00002.2015M89981-3

REPARASIServis Laptop&PC:Mati,lambat,tdkmsk windows,virus,data hilang,inter-net tdk Connect.Logic 515830

B00002.2015M98419-3

CATERINGJM Catering melyni:bx ater2 ml25rb,bx ayam utuh ml 38rb,bx kendrml 23rb,bx mkn ml6rb,prsmn,pktnikah,dekor.618661/085743313277

B00001.2015M96397-4

Cakra Catering khusus melayaniNasi Boks,harga menyesuaikan,Ma-ntrijeron MJ3/893 ph.087839420986

B00812.2015.102237-3

KUE/BAKERYYang pertama & satu-satunya ygpaling enak di Jogja!!! Pie susuuk.22cm Pin BB 223FF355

B00002.2015M102220-3

PESAN ANTARFinest brownies panggang,melayanipesanan,cocochips 25rb,keju 27rb.HP:081392173261/085602155207

B00001.2015M102358-3

RUMAH MAKANResto Pdk Buah Kurma prevasimnynngkan siap mlyn pmsanantmpt ctering nasi box aneka snacktumpeng nasi kuning nasi urap lkpayam ingkung u/acr meeting ulangthn arisan,dll fas lkp prkr luas.AlmtJlH.Muhdi209 brt Quality kutrJlAdisuciptoKM8 YK 02746535312

B00002.2015M99717-8

Dibuka MieAyam Kampung Grobak-an MieAyam ala resto tnp pengawet.JlLowanu 56 Samp DN Swalayanmenerima pesanan.Sedia Mie baksopangsit.H:082138914898 Parkir luas

B00002.2015M101181-5

MaturTengkyu:Aym pgg Klaten,Gurami utuh 80rb,FrChkn 6rb,Snack6rb.Psn skrg Tlp:4436901 FreeDlvry

B00074.2015.103251-3

RM Racik Biyung Jl Perwakilan(dpnHtl Ibis)Garang Asem 16rb KuahKambing 16rb Ayam grg 13rb dllTrm psn box utr Rpt 087878868640

B00002.2015M103390-4

RADIO

MESIN & ALAT BERATFOTO COPY

Canon IR5000/5075/6570/4570 ExUSA Murah brgaransi mlyni rental of-fice 081809149098/081392534399

B00812.2015.103141-3

MAKANANSpesial:Tongseng bulus,Cokro-diningratan No.221 Yk H:08179412432http/www.youtube-afandibulus.com

B00002.2015M96698-3

LAIN-LAINJual Mesin Toko 810 second harga27 jt & Mesin Susun Duplo Foliosecond harga 12 jt.Hub. PercetakanOrchid : 0878 396 457 41, (0274)515 731, (0274) 566 154

B00002.2015M103162-5

BOUTIQUEGin’s Fashion Jl Perwakilan(Dpn HtlIbis)Bsn Muslim Koko&baju anak hrgkompotitif 085868533266/7485-D841 www.ginsbusanamuslim.com

B00002.2015M103389-4

PAKAIANPusat Bikini Seksi Cowok/Cewek diOlive Collection Ph 0274-897917/5304188 Pin BB 2a49325c

B00812.2015.98300-3

Obral baju Muslim,kerudung,mulai100-500rb,dll.HosCokro blkng AgungMas Hotel 081578845858 No sms

B00002.2015M103173-3

TOKO

AGENPluang usha Loket Resmi pmbyarnOn-line PLN,Tlp,Tket,Dll.Free An-droid.085729886168/085292788168

B00692.2015.97043-3

Dicari agen madu murni tdk laku bskembali. modal 300rb gratis span-duk. HUB: 085229798700

B01347.2015.97519-3

Anda ingin jadi agen penjualan tiketpesawat? Hub 087812220333PinBB 7669378D www.alfatiket.com

B00692.2015.101985-3

Kesempatan emas bisnis syariahagen travel Umroh&haji 19,5 juta.Ijinlkp Berhadiah HP Android.H:0818-276458/087839329102 Bu jujuk

B00002.2015M102838-4

Khusus warga Bantul gratis seminartoko online Minggu,18-1-15 jam15.30 di rmh Bp Abdrahman Jl ParisKm 11,5 Keyongan Kidul RT5 Sab-dodadi Bantul daftar ketik nama&alamat kirim ke 087839386522

B00002.2015M102896-6

Ikuti seminar gratis marketing online& raih voucher 1jt Minggu 18-1-15jam 9.30 ke 081328840140

B00002.2015M102899-3

Ayo gabung bersama anak perusahaanBUMN mlk pemerintah pnghslanjutaan rupiah Tatik 087738087139

B00002.2015M102926-3

Jual:Crown hormon ajaib perang-sang bunga-buah.Cr Mitra.Mdl:30rb(dpt produk)081804261018

B00002.2015M103613-3

FRANCHISEIngn pnya usaha dgn hsl sd 30jt/blnbrmitralah dgn Edyjhones Salon&Spaatau EjBrbershop-prmosi krywn,prlngkpn dr kmi082243433567

B00002.2015M101622-4

Ingin buka ush slnspa,brbershop,design grafis,elektro,jahit&kuliner?brmitralah brsm kami,prmosi,krywn,kmputerisasi 081804065608

B01347.2015.102891-4

Barber shop 25 juta.2 kursi hidrolis,2set alat cukur,1 kursi anak,1 kursikramas 081327502755

B00002.2015M103440-3

MLMPhsilan+an yuk Join bisnis murah nsimple kami serius sms Meivy081513361294 Yuna 085718124963

B00002.2015M103238-3

LAIN-LAINDptkan bantuan modal progrm insosutk modal usaha, pdidkn, byr htg dll.Hub.sms: 0857 4777 1255

B00001.2015M95028-3

Rencanakan Investasi,nabung,ternak uang, sulap receh jadi jutaanhanya:www.linginvestasi.com

B00002.2015M97451-3

Ternak uang 25rb jadi 28jt 150rbjadi 95jt.Brosur+modul gratis.SMSnama+alamat ke 082313285225

B00002.2015M100364-3

Jgn Asal Buka Laundry,Ikuti PelatihanSingkat Laundry.50rb.DftrSgr IKA:087839924040/082135614900

B00692.2015.101050-3

Plathn cra Umroh grts hsl plhn jt/blndbmbing smpe berhsl stiap hrMinggu jm14 dktr 081326179340

B00002.2015M101862-3

Dahsyat diawal tahun rahasia in-come 100 jt/bln brosur gratis SMSnama+alamat ke 085747519300

B00002.2015M101960-3

Mau cantik dibyr jutaan/hr tnp nga-ntor?Join moment yuk!Diajari smpeberhasil.SMS/WA:085729755351

B00002.2015M101972-3

Pelatihan Cara Kaya Dgn KartuKredit Bea 500 rb Jumlah Perte-muan Bebas. Terima Gesek tunai.Hub:089620982143 SMS Ok!

B00001.2015M102698-4

Mdl 3,6jt pnghasilan tnp batas,klikLM Solusinya.Aman,resmi,seriusHub:081804002054

B00002.2015M102817-3

Ikuti sminar bisnis online gratis bsmningkatkan omset dpt pnghasilanjtaan/bln Hub:087839664209

B00002.2015M102855-3

Pel ush cara pembuatan bakpiapathok,ampyang(coklat,susu,stro-beri),natadecoco,bandrek(obatkuat),sirup herbal(utk kanker,vitalitas,asam urat).Bonus buka aura bis-nis.biaya 1.250rb/org.Guru/lurah/PNSdisc 20%.Hub:Bu Nisa RumahPohon HP:08175452120

B00002.2015M102872-8

Seminar toko online gratis Minggu18-1-15 jam 9.30 daftar ketik:nama&alamat ke085742011771 Bunda

B00002.2015M102898-3

Invest mulia tanam jabon slmtkanbumi.Untung besar modal mulai 3,85jt.Resmi&aman.H:087739078873

B00001.2015M102948-3

Gebrakan 2015,kecewa di bisnisjejaringan/komunitas dll obatnyadisini www.42y.biz/circleline

B00830.2015M102977-3

Dcr 10 Prwkilan Agen Umroh KlnPrgo,Slmn,Btl,GnKdl&Kodya.H: PT.AdhipaTour 0274-4396533/08156800847

B00165.2015.103003-3

PELUANG USAHALAIN-LAIN

Mau Titip TasHandmade&KalungBatikYk DiMall UMKM Smesco Jkt?Adm75Rb/Bl DiLuarOngkir 085743777099

B00165.2015.103010-3

Bth 20 Leader Bisnis Online Hasil >1M.Free 1 Ttk Senilai 1jt:087839-125350 http://goo.gl/U92DIT

B00165.2015.103160-3

Pluang Budidaya Jahe OrganikModal 2,5-3jt Hsl Bs 10Jt Pelatihanstiap Mnggu Jam 16 Jual Bibit,Jaminan Panen Dibeli 085228-747900/ 08180416611806074357

B01033.2015M103181-5

1org wanita/janda-kerja mrwt ortu.Syrt jjr,sehat,sabar,KTP DIY-SMS:085100856299(bkn agen)gj1,5jt

B00002.2015M103229-3

Mau Punya Masa Depan Cerah?Ikuti Arisan Sabun Qiu9 Cukup 20rb/mgHasil Bisa 1jt/hr T085743192363

B01126.2015M103304-3

Mau omset naik?Iklankan produkAnda skrang.Hanya 250rb/th.Klik:www.d88b.us/036001 H:082144912600

B00002.2015M103328-3

Mau jadi agen Umroh&Haji plus?Hanya 2,5jt,bonus iklan 1th.Terbatas5 agen.Hub:David 087734531924

B00002.2015M103329-3

Kami butuh partner utk jalankan work-shop,seminar,training diPurworejo,-Purwokerto,Magelang,Semarang&kota lain.Syarat:berpengalaman.H:081908242328.www.kharismalifeskill.com.Pin:51A2409B

B00002.2015M103344-6

Dapatkan 10% dari nilai uanganda,invest toko makanan kecil.Minat hub: 087839929089

B00002.2015M103356-3

Seminar Rahasia Kaya dr NabungCerdas Syariah Plus Income 10anJt/bl.Selasa20Jan2015 jam5.30 diBankSinar Mas,JlSoloYk Gratis,Ikut? KtkSMS:SPJ#Nama.ke087738355503

B01033.2015M103476-5

Ingin brwirausaha dg omset 25jt/bln?hadiri smnr wirausaha di Bank DCBCNISP no MLM 085643002922

B01347.2015.103517-3

Kurss Catering Prnkhn 200/mskn,3jt50mskn:Eropa Daerah Chnsfd CakeSnack Sfdrnk Dll.085329191557

B00692.2015.103549-3

Materei 6 Ribu Baru @ 4 Ribu, Mini-mal 100 Pc, Kondisi 90-95%. SMS /Telpon: 0857.8083.2293

B00692.2015.103555-3

Nulis Dikoran Hasil Jutaan Nyata&Pasti Min 300Rb/Hari,MetodeTerbaru Blm Pernah Ada BsDikerjakan Siapa Saja,Buktikan!Hub:085727686563

B00165.2015.103603-5

KURSUSStir Al Fattah Maguwoharjo adatempat khusus latihan utk pemula,dari nol.Smp bisa. 085701155141

B00812.2015.98301-3

Kls/priv;Komp Ofc/Dgrfs/Dweb/AutoCAD/3DMAX/Vid.Edtng/Vid.Grafi/MYOB/Tek.Komp/TekLptop/Elktro/T.AC/Bhs.Ing/Jpng/Mand.H:IMBIAJl.Mlatiwetan 8 T544489/085228388764

B00001.2015M99959-5

Kursus stir mobil “Fadli” murah danbisa antar jemput.Hub:08132885-6284/0274-6676320/0274-388866

B00001.2015M100807-3

Plthn cra mbuat pwangi lndry detcair cci pring sftner pel lntai sbunmand cair dll 081326179340

B00002.2015M101864-3

Kursus privat Autocad 2D dan 3Dguru datang kerumah.Ada diskonkhusus.Hub: 085643208040

B00002.2015M102031-3

Kursus Stir Mobil Paling Murah BisaAntar Jemput Ada Tempat LatihanHub:0878 8885 7155 Habib

B00165.2015.102374-3

1 Bln.Mahir bisnis online,Web.Desain,Web.Programming,Desn.Grafisu/peljr/Mhw/Umum H:087838518878

B00002.2015M102765-3

Krsus slnspa mulai 100rb/model,tmskprlgkpn+mdel,smpai bs,1guru1sswa,bs privt kermh 081804065608

B01347.2015.102887-3

Krsus elktronik mlai 450rb Corel500rb Phtshp500rb MS Office350rb.Privat smpai bs 081804349600

B01347.2015.102888-3

Krss bbrshop potong 10model350rb,pkt 17materi 1,5jt prvt smp bsadpt srtfkt& modul 081804349600

B01347.2015.102889-3

Krss jahit mlai 750rb prgrm smpai bswkt fleksibel prlgkpn dsediakan bsprivat krmh 081804065608

B01347.2015.102890-3

Krss mskan Eropa mulai400rb.Mskan daerah mulai300rb Snackbakery mulai350rb,smpai bs,prlgkpndsdiakn,bs prvt kermh 081804349600

B01347.2015.102892-4

Sabar stir mobil, gurune sabarrrbuangettt, telaten, carane mulang,teori / praktek bgs, bermutu,bervariasi, materi komplit. 087838-618677 / 085701084000

B00692.2015.103196-5

Rias Pengntn 6gy 4jt dfrt skrg 1,5jtPaes Ageng Jogya P Solo P BasahnMuslim Modern.087760807623

B00692.2015.103201-3

SIAP BOS! Kursus setir mobil privatdijamin cepat mahir.Hubungi:081585452857

B00812.2015.103497-3

Stir Mobil Ultra Pelatih Sabar,XeniaBaru.Hub:487705, 089646754-634.Nanggulan Maguwoharjo

B01126.2015.103524-3

Kursus salon dan rias pengantin.brstfkat.kmplit hy 1jt.bisa diangsurhub LPK Kirana 085868763237

B00692.2015.103545-3

MenjahitDasar400,Trampil700 smpbs,Dftrskrg bns alat,Lls dslurkn krj,cptdftr,Trbts.087760807623

B00692.2015.103550-3

Salon20mcm 1,5jt Ptg P/W250 MakUp250 Sgl&Jlbb100 Ctring200www.kursuskusumatiara.com087760807623

B00692.2015.103551-3

LES/PRIVATLes klas/privat SD/SMP/SMA nemtinggi/lolos SBMPTN.Hub NindyaGama Jl Nakula 16A Wirobrajan YK.Telp:0274370520/HP:081578956084

B00002.2015M96882-4

Privat SD&SMP,serta Iqro+B.arabguru datang ke rumah,biaya murah.Hub: Basori,S.Hum 087838915399

B00002.2015M102533-3

Privat SD,SMP,SMA.semua pljrn.tentor dtg ke rmh.lokasi Bimbel diMaguwoharjo.Hub:081226502545

B00002.2015M102744-3

Guru dtg ke rmh,TK-SMU&Bhs asing,house of education:9111548/0815-78872236/081578872236,brkwlitas

B00002.2015M102847-3

Menemani belajar putra/ti anda, jgpersiapan UN, murah, hub :087738933374

B00692.2015.102911-3

Privat Mapel,Mtk,Kim,Ingrs,Clstng,Iqro,IPA-IPS,UAS/UAN u/TK-SMA/SMK dtng H:Alfarabi/087739472014

B00002.2015M103113-3

LES/PRIVATPrivat Matematika SD,SMP,SMA,PT,pengalaman 7 thn.Pengajar UGMkurikulum 2013.Hub:082220348494

B00002.2015M103317-3

Privat SD area Yogya,semua MapelSD,Tentor S2 PGSD,Spesialis K13,KTST,UN SD,Hub:08886809788

B00002.2015M103331-3

8jam bisa bhs inggris 250rb jl sono-pakis347.081515555600 garansisampe bisa www.teguhhandoko.com

B00692.2015.103569-3

Talenta Bimbel SD,SMP,SMAjl.gajahmada 19 Yk,Pelem Kidul 143Banguntapan.Telp 0274-4436115

B00001.2015M103645-3

L e s C a l i s t u n g B a c a Ta n -p a E j a H : S u p e r k i d 0 8 7 -838135000 .

B00896.2015.103652-3

SEKOLAH

SEMINARCara menabung gratis+income jutaancara syariah Selasa20Jan15@BankSinarmas Yogya pk.1530-1700. Tkt=Grts dftr?Ketik=CMY#Nama#Almt krmke=081392255695,085643674135

B00002.2015M103025-5

Gratis tiket seminar menjadi biro iklanke sosial media+web 1 hal,Minggujm 19.30,H:082144912600

B00002.2015M103327-3

LAIN-LAIN

KEHILANGANHlg BPKB AB2608AG&AB2026YI anYohanita Lila M.da Jl Prapanca 3 RT59/RW12 GdgKiwo 087738490169

B00002.2015M95942-3

Hilang STNK an M Amirudin AB4311 GL Hub: 085643342995 ygmenemukan akan diberi imbalan.

B01347.2015.102893-3

Hlng STNK Honda AB 6351 WEan Ign.Nyoman Candra S.SendowoRT 02/53 Sinduadi Mlati Sleman

B00074.2015.102936-3

Hlg BPKB nopol AB2479DN anAdene Witya da Prm Gadingsari 2/5Yk Hub:0274564368/081578730773

B00002.2015M103116-3

KERJASAMABth 100 org, tng sbr brosur (1/2jm/hr),fee 50rb per psrta kursus”Penguatan otak anak”,mdh, prak-tis,berkah,& tnp tekanan,9447574

B00385.2015M97970-4

Dicari kerjasama/mitra pembangu-nan kos2an daerah Jogja yg serius&siap dana 085743050467/51BA8BC8

B00002.2015M102776-3

Bth kerjasama modal home industripemisah plastik&kertas,10jt bg hasil1jt/bln.Pasti,transparan,surveyoke!!Deni 085748811444

B00001.2015M103625-4

PEMBERITAHUANPmbiayaan arisan 100jt,1jt/bln u/rmh/mbl/tkover/dntunai bs tnpDP.Terbatas! H:085743107551

B00385.2015M98389-3

Sgt Bth Dana Mndesak?Pny Ber-bagai Mslh?Km Bantu,Mslh Akn Tera-tasi.Hub:A.Wardoyo.085691292486.

B00879.2015M102101-3

Dicari / dibeli perusahaan pt ygkedaularsa legalitasnya. Wilayahbantul / diy. Tanpa portofolio oke.Cp: 081 2276 9625

B00692.2015.103205-4

Butuh banyak partner utk buka&ke-mbangkan usaha?Bisnis anda bu-tuh banyak relasi&pelanggan?Ga-bung saja dg komunitas UMKMonline Indonesia.Penghasilan akanmeningkat.omzet bisnis meledak!!Hadiri launchingnya.Wates&Wono-sari(21Jan),Solo(22Jan)Hub:085712222146

B00002.2015M103345-8

PENGUMUMANArisan EMKA stdr 200jt angsrn 2jt/bln u/beli rmh,mbl,tkover,usaha.Terbatas H:0857-4310-7551

B00002.2015M102860-3

ACBuat lowwat ac ruang.Trm:srviceAC,cuci AC,bngkr/psng AC,jualbeli.Nugraha AC.7866191/0817460302

B00001.2015M98875-3

Sgl ttg AC ruang:Serv,Bkr/Psg Sewa,Psg AC Baru/Bekas(bs TT) SelarasAlam AC:9623432/081226954977

B00692.2015.99824-3

Dewata”Teknik”Trm pgln bkr+psangAC ruang srvs cuci,bocor,overhol,isifreon,dll.Hub:087839732118

B00002.2015M100577-3

Top Jaya AC,Srvice Cuci 35rb,tdkdngn,bngkr psg,mati,eror,bocor murahmnggu buka Hb:087738758922

B00002.2015M101565-3

Djual cpt AC Split TCL msh mlsbgua 1½ PK tdk kcwa sprti baru08174111144 sgra

B00002.2015M101947-3

Bursa ac 1/2pk-ex lowwatt.Mulus,original,dijamin puas&nyaman.Selaras Alam.9623432,081226954977

B00692.2015.102634-3

Art cool teknik: trm servis AC,eror,mati,netes,bongkr/psng ACjual-beli AC hub 085226003505

B00813.2015M102663-3

Promo habis AC Samsung 2450,Kulkas Tosh 1420, Kulkas Midea1150,Msn Cuci 899. Gefo 884400,AO 565569, Jogjatronik Lt.1 420260

B00385.2015M103315-4

MEUBELAIRBaaaarkaaasss Mebel Jati TOP,Jual ratusan Lmari,Meja Kursi,dllJlBantul Km5 Depan Masjid KweniBisa tukar tambah Hb.08122700229

B00714.2015M99404-4

Aku Beli Beli Beli Tinggi KontanSe-mua mebel jati Lmri, Mj KursiBong-karan rmh dll Hub 08122700229

B00714.2015M100471-3

Page 20: Tribunjogja 17-01-2015

MEDIA TEPAT

UNTUK PROMOSI

BISNIS ANDA

MEUBELAIR

Kitcenset,wardrob,dan furniturlain.Murah berkualitas.Hrg mulai800rb/m H:08562542598/7452366

B00002.2015M101209-3

Dbli kndisi apapun mebel sofa kursisln/ktr/tamu springbad etalase altRTdll 087839593903djemput

B01347.2015.101299-3

Kasur PegasSymbol uk:160x2mhny 945rb,Grnsi 10th.Lemari pakaian2pintu+cermin 525rb.Sinar Surya,Jl.Kyaimojo 79 T:583740 Mg Bk

B00692.2015.103200-4

MEUBELAIR

Produksi sofa Cosmofa model ukrnsesuai pesan u rmh ktr htl Jl MonumenTNI-AU Ngoto C3 T:4396924

B00002.2015M102480-3

Beli brg bekas Anda meja kursialmari,kayu bkas rmh dll cck bayarkes.H:02749176108/085729705037

B00002.2015M102854-3

Trima ganti cover sofa&sprngbd,trimaganti cover sofa&sprngbd ambil antarsafira 6889228/7824782

B00692.2015.102913-3

Dijual Kursi lipat Citos 80%. harga150rb. ada 100 buah. Hub:087739400454 segera!!

B00692.2015.102923-3

Dibeli mebel2 bekas:Mj kursi,lemari,kayu,elektronik dll cocokbayar cash 087738302828

B00002.2015M103074-3

Trima pesanan:Kitchen set,Kamarset,Meubelair kantor,Rumah tinggal,Tempat usaha,dll.081804032400

B00692.2015.103195-3

BARANG BEKAS

Dbeli-Lmari/Kursi/Elektronik/B-Antik/Perl-Bayi/082327578130-TimurStikes Ayani Gamping.RR-Slatan

B00692.2015.97204-3

TANAMAN HIAS

Rwat tman dri mguan-bulnn nanmrumpt Manila,Gjah Mini jamin sphdup.Hub081227793118 langs pkerja

B00002.2015M101134-3

Wit gedhe:mangga,durian,jambumadu deli,apokad wina,rambu-tan,dll.Hub:08122707724

B00001.2015M101748-3

HAJI/UMROH

Umrah Ekslusif $2000,Pswt Garuda.Htl*4.Brgkt25Jan15 Seat Trbatas.H:SafaMarwa4462999/085878280778

B01033.2015M97270-3

HAJI/UMROH

Umrah Super Hemat $1450, Des’15dan Jan-April’16. Hub: SafaMarwa0274-4462999 / 085878280778

B01033.2015M97274-3

Umroh eksklusif Maret 2015.Biaya1950 USD start Jogja.MPI Tour 081-227634646/0818464606/4537748

B00002.2015M99232-3

Mau Umroh sesuai Tuntunan Nabibiaya trjgkau?Bersama AL-MULTAZAMINTERNATIONAL Cab.Yk08977233955

B00812.2015.99369-3

Umroh Murah,Legalitas Resmi,PstiBrangkat www.amanajogja.comHub:0818 0266 6516

B00165.2015M100485-3

Umroh 3500USD u 2org brgkt awal2016 hny 15seat pswt Turkey AirLines.H:085743050467/02749620901

B00002.2015M102585-3

Info Umroh paket reguler biayahemat hny 1980Usd.Brgkt Maret’2015.Pswt Flynas,Htl*4.TersediaPaket Umroh 2016.Biaya 1500Usd.InfoHub:081328467292/085328009347

B00002.2015M102777-5

Umroh 13Hr,start Jog,US$1999,19Feb,Plus Cairo 13Hr,Us$2700,Alfatiha:9111548/081578872236,Sgra

B00002.2015M102845-3

Umroh sesuai Sunnah,Landing Madinah,PT.Permata Umat,08122705524,Pin24E7C004,www.permataumat.com

B00002.2015M103464-3

Mau Umroh,Haji Plus Terkndla Biaya?PT Arminareka Perdana Solusinya.H:081325600656-27EA7DB4

B01126.2015.103526-3

HAJI/UMROH

StartJogja,Umroh Murah 20Feb&27Mrt@$1900,10&24Apr,15&29Mei@$2075,18Juni AwalPuasa$2625,01Juli LailatulQdr$2850,11Juli AkhirPuasa$3050 H:0274-4396533/08156800847

B00165.2015.103004-5

HOTEL/PENGINAPAN

Homestay harian 200rb fas hotelkm dlm TV AC springbed kulkascarport heater breakfast,Jl.TitibumiTimur dkt STPN.H:081226941898

B00002.2015M96582-4

Anggun 30-50rb nginap kmd dlm,tvLED 32",free wifi,aman 24 jam.JlKaliurang km 19 H:085868248449

B00002.2015M97986-3

HOTEL/PENGINAPAN

Hutama Hotel AC, km mandi, TV.Hubungi : Telp 6645766 atau087738061411

B01347.2015.101423-3

Homestay lirik.1 rmh,3kmr tdr,AC,km mandi dlm,kulkas,Rtamu,garasi.081227010079

B00002.2015M102797-3

Villa yg sgt hommy 4KT KmdlmAC,klm rng,tmn bkg sgt luas &indahcck utk party&inap 087738048030

B00812.2015.102886-3

HOTEL/PENGINAPAN

Homestay di jantung Kota Jogja,bersih,murah,kmd dlm, AC 175/Non150,breakfast. hub:082133818555

B00692.2015.103193-3

Guest House 3Ktd/ 4Ktd,full Ac,TV,Km dlm,Garasi luas, Kulkas,dpr&Kolam Renang 081395148905

B01033.2015M103228-3

Puri Janti 130rb-150rb/hr,AC, TV,dll.Jln.Janti 13 bwh Jmbtn Lyg JantiYk.H:4534030/087838642525

B01033.2015M103460-3

TIKET

TRAVEL

TIKET

Tkt promo pswt,KA,voucher hotel.TourSpore,Mlysia,Thailand.Java Holi-day.0816665608.pin:2B2BB2AA

B00002.2015M92625-3

WISATA

Wisata Religi Jombang- Surbya-Gresik-Madura brangkat 30 Jan,Biaya 225.000, Pendftrn Hub MJWJogja 08562550428 / 0274-6657303

B00692.2015.103185-4

TIKET TIKET TIKET

TIKET

ADM-KEUANGAN

Bth sgr pgwai u/kntr br,minSMP,17-55th,lsg krj,inc:600rb/mgu,P/Ftime.SMS biodata 087739547809

B00692.2015.103552-3

GURU

Bth:Tentor semua mapel:TK-SMU&Bhs asing,smskan data diri ke:08157-8872236/081226829877/Bimbil HoE

B00002.2015M102848-3

Butuh guru ektra Qiroah & Kaligrafikirim lamaran ke SDIT SalsabilaBaiturohman Prambanan Pemuktibaru Tlogo Sampai 24 Januari 15Syrt bs Qiroah Info 0274497478

B00002.2015M102900-5

Butuh tentor Mtk,Fisika,Kimia.SMP,SMA.Hub:Talenta Bimbel jl.Gajah-mada 19 Yk.Telp 0274-4436115

B00001.2015M103294-3

KAPSTER

BthStylis/kapster wnt u sln AYU&SPA,khss wnt,Jl.Raya Candi GebangR2-3 PerumJambusari Concat Slmn,max27th,Gj min1jt 081392634133

B00812.2015.100672-4

Bth 2stylist&4kapster ondpatan±2jtP/W mx35th ada mess bg luar kotaH:Edy Jhones Sln085222635678

B00002.2015M101623-3

Segera dibutuhkan kapster JlKabupaten Sln Mawar Ayu 0878-39480333 ramah&niat kerja

B00002.2015M102741-3

Dibutuhkan 2 kapster segera Hub085742707853 Jl Wates Km 16,5Sentolo Kulon Progo

B00002.2015M102742-3

KAPSTER

Bth bbrp kapster wanita bs mas-sage &creambath max30th penam-pilan menarik Hub:Cahaya SalonJl Palagan Tlp:081392714591

B00002.2015M102859-4

Dibut:Kapster wnt berpengalamanHub Salon Dian Wati Jl Wates km2Nitipuran 376 Tlp 087839974077

B00002.2015M102873-3

Butuh kapster wanita.Usia maxi-mal 30tahun.Hubungi:Inaya Salon,Jl,Ringroad utara 085601538891

B00812.2015.102881-3

Dcr Kapster Cewek max 35th DjavaAyu Salon dan Spa Jl.Karangsari33 Rejowinangun T:087838461977

B01126.2015M102996-3

Dibut sgr 2kapster salon wnt bsptong rbt crembat rebonding dll.H:Yuni Salon Godean 081804000150

B00002.2015M103061-3

Dcr 2 stylist mahir max 35th u/KoboiBarbershop Tamansiswa 50mselatan LP Wirogunan 081326867728

B00002.2015M103332-3

Di cari kapster laki berpengalamanutk barbershop di Sleman.Gaji +bo-nus menarik.Hub:082138386600

B00002.2015M103367-3

LAUNDRY

Bth sgr krywn laundry.laki perem-puan.pss:operator,jaga outlet&petugas antar jemput.gj tinggi.brsedia bkrja tim&mmnuhi target.lokjl.palagan&kmpus umy.0819626761

B00692.2015.102347-5

Dibut sgr:krywti shift sore u/laundry.Gito gati Slmn.Syrt:jjr,sriuskrj.Bs tdr dlm.087838588398

B00001.2015M102360-3

Butuh 2 karyawati laundry bel UPNSeturan tidur dalam Hub 0878-39648959 - 085228601197

B00002.2015M102740-3

Cr krywti londry max30th pnglmnrmh dkt londry Pogung Kidul JakalKm5 H:08995466009 SMS saja

B00002.2015M102774-3

Dibut serabutan Gj850+makan1xkerja jam 7.30-16.30 Hub:RapidLaundry Karakan,Sidomulyo,Godean depan Cipto Roti

B00002.2015M102813-4

C24 Laundry BU Krywti MuslimahSholat,Niat Krj,Bs Tdr Dlm SegeraLmran Jakal Km13 Hp:0817259901

B01126.2015M102993-3

But SgrTng Laundry Single DaerahNitikan,DtgDgn Membawa KTP+CopyFoto4x6(1Lmbr)085641058005/NoSMS

B00692.2015.103209-3

Bth cpt krywn laundry di Lempuya-ngan wanita mak40th,pglmn tdk diuta-makan,jujur,Hub:085876666656

B00002.2015M103235-3

Dicari segera karyawati laundry.Cekatan&jujur.Mint laundry;jlnParangtritis KM6 Prancakglon-dong Panggungharjo Sewon Ban-tul.Blakang kampus ISI.Hub:cha2085878488867/08995141336

B00001.2015M103277-6

Dbthkn tenaga laundry dimaguwo-jogja(putri,tdr dlm/tdk,16-36th,islam,part/fulltime).087739500580

B00692.2015.103542-3

Butuh karyawati laundry.Tidurdlm,wanita,gaji menarik,bonus,lgskerja.Hub:081915537800 call/SMS

B00001.2015M103634-3

LOW.RUMAH MAKAN

Bth cpt playan bakso cowok mslimminSMP,jjr,niat,kjkrs Gj900,H0877-39241541 Frida 087838459888Adi

B00385.2015M100088-3

Bth karyawati RM Sari Andhini krmlamaran Jakal km9,6 No67 syrt:niatkerja jujur H:081575108010

B00002.2015M100225-3

Dibutuhkan karyawati Rumah MakanRata-Rata tidur dalam,islam,gaji+makan+bonus SMS:081228570606

B00002.2015M100227-3

Dibthkan kry siap kerja utk RM AyamBakar Nusantara.Lamaran kirim keJl Bantul KM10 081804140708

B00002.2015M100782-3

Dicari krywn/ti utk Rmh mkn.Sya-rat:pnya KTP/KK,niat krj,rmh,jjr,tdrdlm,bs langsung krj,Max 30th,gj+bns mnarik.Hub:Mandiri Group jl.Janti Gg.Damar 22.H:0856.4316.0894/08783.1616.000 Bkn pnylur

B00001.2015M102687-6

LOW.RUMAH MAKAN

Dbthkn sgr karyawan/ti utk RM XtraHot Jln Kaliurang km6,5 Lamaranbw lgsg T:081904142121/889011

B00002.2015M102221-3

Dbthkn utk msk/krja srbutan wrgmkn Soto Betawi Jl.Monjali pria/wnta bs tdr dlm.Tlp:087739644360

B00002.2015M102362-3

Dibutuhkan segera:Tkng masak&pelayan nasi kuning.Syrt:P/W min20th,pnglmn min1th dbdngnya, jjr,dsplin&tgjwb.Krm lam ke Pondok MknRacik Desa,Jl.Kaliurang KM6(dpnSuperindo)Kntungan-YK 0274-886716

B00002.2015M102726-6

LOW.RUMAH MAKAN

Dibut sgr 5 waitress,P/W,max24th,penam.mnrk,punya kend.sndr,gajistandar plus.Bawa lmrn lengkap keKedai Rumah Pohon,BlunyahrejoTRII/808 brt SMKN-3 Jetis Jogja

B00002.2015M102255-5

Dibutuhkan karyawati SD SMPSederajat umur maks 25th untukpelayan bakso Soponyono Tridadi,Sle-man bs tnggal dalam.H:085701504429

B00002.2015M102661-4

Bth tng srbtn u/Resto Batak,jjr,single,25th,Gj:600rb/bl+10rb/hr,tdr+mkndlm.Serius,H:085743098527

B00002.2015M102875-3

Dibutuhkan koki & waiters utkWarung Jepang Segera Hub:085228 273 473

B00002.2015M102941-3

RM Giwangan Jl.GedongKuningSltn No3 BthTng Srbutn Pria tdr dlm,Lmrn bw lsg keAlmt diats plg lmbt1mgu stlh ikln ini081234527471

B00631.2015M102964-4

Bth 2waitres cewek minSMU sede-rajat max25th,2tk masak cewekmax40th pnglmn krj rest 2th.La-maran langsung antar ke RM JawaTimur Jl.Parangtritis 75 Yk 0817465255

B00812.2015.103144-5

RM diJakal bth bag.dapur,gaji 800rb-1jt dan srbutan gaji 750rb.Adamess,mkn 3x,ce/co,bisa parttime.Hub:082220735628/087839297456

B00002.2015M103438-4

LOW.RUMAH MAKAN

Dbthkn koki spesial kambing wait-ers, kasir,utk dtmptkan dFood Gar-den Jogja City Mall.087838884836

B00002.2015M103234-3

Pria/wnita pegawai rumah makanmax25th,min SLTP,700rb/bln bersih,makan dlm,tdur dlm.087893508426

B00001.2015M103291-3

Tantangan : Ayam Penyet”Kle-dokan” Satu2nyaRmh Mkn dgSistem Gaji&Bagi Hasil.Bth TngPria dibwh 25th,Tdr dlm,Apabilaberminat dtg lsg diJl.Gedongkuning Sltn 03(RM Giwangan)JogjakartaTelp.081234527471 Plglmbt 1 mggu stlh iklan ini dmuat

B00631.2015M103614-8

LPTKS

Krj Korea gaji 13-20 juta/bln, biayabrgkt 1 juta, hub. BKLN RhonaJogja 081 126 6612, 0857 43580006, www.rhonajogja.com

B00692.2015.98598-4

But Crew kapal pesiar Eropa-USAPengalamn/non proses cpt ResmiG:9-25jt/bln 100% garansi Penempatnweb:www.princeofthesea-jogja.comSgr H:0274582217/087839271115

B00692.2015.99578-5

Bth TKI P/W,Taiwan,Hkong Brunai,Spora, Mlsia,Pbrk,Konstruksi,Toko,Kedai, Kbun,Clner.H:087835592666

B00879.2015M102967-3

MARKETING-SALES

Dicari bbrp Marketing brpnglmn minSLTA ada mtr fas:GP1,25jt+komisi+bns>3,5jt.Lrmn lsg keSejahteramandiri Jl Ringroad utr 8C(Rukokuning)Concat(557869/7868368)

B00002.2015M100240-5

Cari sales TO&motoris distributorconsumer good tunggal kepasar,swlyn,horeka.Gaji menarik ke:Gg.Gambir 20 Jl.Palagan TP.6658899

B00812.2015.100951-4

Dbthkn sgr Mrketing pend Min SMU,pny pnglmnkerja.PT.NSC FinanceCab Kadipiro.Dhanu 087738838380

B00002.2015M101256-3

Pbr Mebel Expor Mkt+Sales,pnglmankrj±2th,min S1,b.inggrs,komisi+gajibulann.081225521888 No sms

B00002.2015M102441-3

Kami Supplier Tunggal KantongPlastikPinguinBth Marketing/Sales,Gaji+Bns Mnrk,Jenjang Karir Ada,Syrt:Jjr,Pkerja Keras,Pny SIM,Kendaraan Pribadi H:087738777830

B00165.2015.103155-5

Dicr:Tng Marketing berpengala-man,bisa presentasi,Punya SIM ASisan Asri Timur SMA1 bTL.T:450863

B00002.2015M103270-3

Dibthkn Sales,Helper&Mrkting Food&Beverage,Syrt Mrkting:SimC&MtorSdri:085228115268/087838211637

B01126.2015M103302-3

Dcr 2Spv P/W max.33th exp 2th u/Avione Kosmetik/PT Arsika Jl Tamansiswa 50m selatan LP Wirogunansamping Koboi.Hub:087839221969

B00002.2015M103330-4

Dibut marketing freelance papercraft& agen magnet kuat (sistem dropship)tanpa modal, sms / telp 085711300056

B01347.2015.103518-4

Bth Mrktng Perum Wil Jogja,Pria/Wnt,Jjr,Memiliki SimA+C,MampuBrkmnksi Dg Baik,Energik,TrbiasaDg Goal,MinSMA/K Sdrjt,MdhBrgaul,Mnguasai MsOffice,Mmpnyai500Ktk BBM.Krm Lmr+CV KeJogjaRealty Jl.GedongKuning Sltn 120BKotagede Yk Plg Lbt 1Mgg Stlh Iklan Muat

B00165.2015.103608-8

PENJAHIT

Bth penjahit wanita brpnglman&Tnga finishing.H:Gubug Kebaya(083-869030404)d/a Jl.Kaliurang Km 8,8

B00812.2015.100670-3

Butik Arum e Permana membthkanbbrp tng jahit & payet wanita ygterampil,berpengalaman.Lok Monjali,pekerjaan tdk boleh dibawa pulang.Hub Ibu Astuti 081392793215

B00002.2015M101897-5

Cr 2 penjahit mahir 2psg kancingbs lubang kancing(itik2)Sorosutan082242977728 Farel

B00002.2015M102153-3

Bth 3 penjahit wanita,single,Islam,dikerjakan ditempat seriushub: 085878128015

B00002.2015M102244-3

Bth tkg jahit butik Seturan cew25thn niat kerja gaji ok! lgsg krjaHub:085641990875

B00002.2015M102816-3

ADM-KEUANGAN

Dibthkan sgr tuk dididik menjdiperencana keuangan berlisensi P/W min 21thn H:Arben 081915200294

B00002.2015M103347-3

Dicari admin perempuan syaratbisa komputer umur mak40th HubBu Tutik 081229776936

B00002.2015M103413-3

Kasir Mnmarket L/P Max 25th,SngleMin SMA/K.Lmrn ke Mamamart PrumTimoho Asri B/5B. 085643327270

B01126.2015.103529-3

Bth Admin Gdng&Inkaso,Max28Th,Sngle,Min SMA/K.Lmrn ke:MamamartPrm Timoho Asri 5/5B.085643327270

B01126.2015.103531-3

Dibutuhkan staf administrasi,syarat: wanita, blm menikah,lulusan SMA/SMK,bisa komputer,ada SIM C. hub:Vita. 08112631585

B00692.2015.103568-4

LOWONGAN KERJA

ADM-KEUANGAN

Bth 2cew,max 23th,unt Administrasi,SMA/K,bisa komputer,suka baca-tulis.Hub:Javaco,Jl.Veteran,Gg.Satria,UHII/1060.Mak.2minggu

B00002.2015M102537-4

Perusahaan/PT.Baru sgr mbthknkarywn/ti dlm kantor,minim SMA,17-58th.2,5jt/bl.Tika 085641937665

B00692.2015.102917-3

Bth adm ktr/pmbkuanP/Ftime(jobbs bw plg)600/mg.Intrvw LgsKrj.Krm dtdr ke087719043613/Karlina

B00692.2015.102920-3

Dibutuhkan Staf Admin u/ Dstrbtr,Pa/Pi max 30Th Pend SMA/K,D3 BsExcel/Word.Kirim Lmrn ke:Jl.Kali-urang Km7 KlasemenI No 51,NgaglikSleman.55581,H:082136476888

B01126.2015M103290-5

PENJAHIT

Dicari tng jahit wanita 5 org uph 40-80rb/hr.Faheera Modiste Jl Pondokraya kios No3 tmr jembatan DpkSleman Concat 08569820799

B00002.2015M102177-4

Cari penjahit wnt,bikin pola bajukrywn ptg kain,serabutan.Dtg keJl.Kaliurang Tk Grace KM5,6 LT2081931710800 Khusus wanita

B00002.2015M102478-4

Butuh penjahit wanita max37th bspola,gaji menarik.lmrn lkp Jl Bimo-sari 249 RT19/RW05 T:7832129

B00387.2015M102927-3

Bth penjahit wnt,pnglman u/ proyekjahit modiste-konveksi.Butik 3Nu-groho (081328619950)Prum SuryoAsri Sryodiningrtn MJ2/728C Yk

B00001.2015M102981-4

Dibthkan karyawati toko,penjahit,finishing.Syarat:min SMU,usiamax27th,bs jahit,jujur.Kirim lmrn keButik Kiswah ruko Casa Grande No.24,Ringroad Utara,MaguwoharjoYK.No:0274871025/081228558471

B00002.2015M103021-6

Bth segera 3 penjahit wanita utkbutik,rapi,halus,jujur,gj nego.Lo-kasi: Ngasem. Hub: 08129219280

B00002.2015M103076-3

Dibutuhkan karyawati penjahitWAJAR Godean SidoagungGodean Sleman 0274-798068

B01033.2015M103230-3

SECURITY

TEKNIK

Dicari lulusan STM/SMA untukdi jadikan teknisi AC. Hub:08164225165

B00002.2015M102114-3

Dibut:Drafter bang gedung min D3arsitektur penglm min 3th bisa 2D&3D hub: Panca Hp 081802747556

B00692.2015.103565-3

TENAGA KESEHATAN

Dicari:Apoteker wanita max 30thn.Info: Apotek Asthar Farma,JlMage-lang KM12 Slmn.Hub:08170420530

B00002.2015M101574-3

Sgr RS Kemensos Arab S bthllsn:perawat/bidan/fisioterapi testuser Februari ini H:085647157173

B00002.2015M102268-3

HALAMAN 20 SABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Page 21: Tribunjogja 17-01-2015

TENAGA KESEHATANDibthkan Apoteker pendamping llsprofesi Apoteker u/Apoteker Habsyidi Berbah&Asisten Apoteker llsSMF/D3 Farmasi u/Apotek HanaF Timoho Hub 08121510764

B00002.2015M102410-5

Dbthkn Apoteker Pendamping/krya-wan.Apotek Rizky Farma JlBaku-ngan RT01/03 Polodadi Kulur TemonKP,sblh tmr Psr Cikli.081328006547

B00002.2015M103020-4

Loker perawat homecare laki/prmpuan pddkn SMK Kshtn/d3Akper/Akbid.Kirim CV ke InsanMedika Jl Ringroad Timur 21DJogjakarta.Tlp:082302457282/[email protected]

B00002.2015M103213-5

Sebuah klinik diBantul but 1orgDokter Gigi(diut pria)mandiri,tram-pil,praktek sore.Ket lbh lnjuthub:087839921692/082138273048atau krm lmrn Klinik Istiazah Jl.IRJuanda Gedongan Trirenggo Btl

B00002.2015M103288-6

UMUMKaryawati+sopir+serabutan.TokoBangunan Tresno Jl.Kaliurang KM 5,6YK.SMP/SMA.Gaji+bonus+mess=1,2-1,6jt.Pemilik.SMS.087739151398

B00002.2015M87844-4

Bth Krywn srbtn30-50th tdr dlm,NonMslim Gj1,5Jt slm 3bln.Bw ftcpKTP&KK.Hub:Bp SBB 082323231331

B01033.2015M98972-3

Dibthkan Spr SIM B & tng kerja utkTk Besi,Jl Kusumanegara 170 Yk.syrt:fc KTP&KK H:081802721008

B00002.2015M100102-3

UMUMSerabutan.pria/wnt.gj+bns+mes=675rb/1,35jt.SMP/SMA.srt lmrn.pmlk lsg.SMS:081392228999.depoair mnm isi ulang biru.Jl Argolubang.bwh jembatan layang Lempunyangan

B00002.2015M92320-5

Dibthkan karyawan cuci mobil usia18-30th 999 Auto Care GalleryJl.Cendrawasih No.32 Gejayan.Hub:0274564427/087738209333

B00001.2015M96476-4

Dibutuhkan karyawan gudang bagianbongkar muat&kirim bw lamaran keJogja-Solo km10 087804977749

B00002.2015M96631-3

Dbthkn sgr Mrketing pend Min SMP&Team Leader min SMA,pny pnglmnkerja.PT.NSC Finance Cab Gejayan.Hub: 089671925328/08112718927

B00385.2015M98664-4

But cleaning service PA/PI utkR.Sakit Lam ke PT Cakra SambisariRT4/2 Purwomartani 0274-9106062

B00002.2015M100250-3

Pbrk Mebel Dk Kenalan Bngnjiwo Ban-tul.Tukang,Sopir,amplas,finishng,pembahanan.081225521888 nosms

B00001.2015M100426-3

Dibthkan segera,operator mesincetak Rioby berpengalaman.Hub:Jl.Imogiri Barat KM6,5/087838394445

B00002.2015M100603-3

Dicari karyawati ulet jujur Muslimmax SMU max30th Hub Toko Lis-trik Jl Wijilan 27C H:08179426586

B00002.2015M100627-3

Dibthkn sopir materialan.SyaratSIM B,jjr,tg jwb,niat kerja.Sistemgaji borongan.H:081215954452

B00001.2015M100827-3

UMUMDicr 9wnt,max 35th,penddkn SMP,unt dilatih&menjd karywti terapismassage&Spa,pendptan diatasUMR(dijamin Halal)0818290919

B00002.2015M100681-4

Bth Bg Kasir&Bg Strika Wnt.Gj1Jt,Krja Shift,Tdk Srbtn.Laundry ZoneJl.Perumnas 8a,Utr Selokan Ma-taram(Dkt Amplaz)T:085726133955

B00165.2015.100962-4

Kerja di sawit kalteng Rp84ribu/hari,mess,beras,uang saku 100ribu.SMS 083838792981

B00830.2015M101013-3

Taiwan/Brunai PabrikSparePart,SPG,Kasir,CleaningServ,Las,SopirProsesCepat Resmi:081915355123

B00820.2015M101101-3

Gratis+DptSakuGajiHongkong:7jtTaiwan:6jt.Singapur:5jt.Malys:3,7jt.ProsesCept+ResmiDepnakerPabrikSparePart,Elektro,WelderHub:089678187778/081225217777

B00820.2015M101116-5

Bth cpt P/W jaga toko Raja MurahPutra Sapen,Gejayan,Jl Kaliurang.Lamaran antar ke Toko langsung

B00002.2015M101245-3

Dibutuhkan 3karyawati tidur dalam.Minimal SD/SMP.Untuk toko.HubToko Dos Surya.Jalan NgasemNo.39 Telp(0274)381865 Yogya

B00002.2015M101355-4

Cari 2orang gj awal 800rb max28single pria bw lamaran ke DepotAir Triwa Jl Godean KM8 segera

B00002.2015M101356-3

Dicari staf Internationalize web,report at Indonesia. Hrs:Good Eng&Jpn. Nb:Spn,Chn,Fra. Gj:>2.5jt(nego) [email protected]

B00002.2015M101438-4

UMUMGratis biaya bth tnaga krja utkperkebunan sawit.di kalimantan messdsediakn.p.agus.085725973263

B00692.2015.101392-3

Dicari staf kerja Anime Jpn shifmlm.Fulltime.Umr:18-28,Gj:Ter-gantung skill(Masih kuliah tdkboleh). [email protected]

B00002.2015M101454-4

Dicari Programmer webdev&androidgaji 3jt kirim CV lkp ke Geschool0274633181 [email protected]

B00002.2015M101555-3

Bth cpt 2 PRT & B.sitter U/ursank/rmh jjr, rjn & niat kerja adaKTP Asli Gji 1,7jt s/d 2,5jt Hub:087777084006 / 085775196662

B00692.2015.101691-4

Dicari Kapster&CS,Llsn SMAHu:Klinik Matahari Jl.BrigjenKatamso 246 Jogja 0878 3888 1679

B00165.2015.101830-3

Dibthkn 5 spa therapist wanitauntuk di malaysia, massage danreflexi, usia max 40th, gaji pokok4jt + komisi 2-3jt prbln, tanpa biaya,Serius hub: 082147417774

B00692.2015.101997-5

Dicari 8 karyaw/ti Toko dan 4 orgutk RM Chinesfood.Pend:SD-SMATelp:089688468660 lngsung kerja

B00002.2015M102010-3

Prsh Sabun Bth8Staf,8Spr,20Gdg,9Help,8Stpm,150Prod Gj2,2Jt Jl.WatesKm8 No6 T.085729826379 LsgKrj

B00165.2015.102037-3

SMK Keshtn Sadewa,mmbthkan 2org Tta usaha,2Gru keperawtanners,1 Org Gru Frmsi,1Gru simulasidigital lamran dkirm ke almt,JlnBbrsari TB16/13B Ctur tunggalDepok Sleman

B00002.2015M102143-6

UMUMDibthkan PRT wanita,jujur,rajin,serius,tidur ditempat kerja diSami-rono CTVI No160.H:085257351270

B00002.2015M102104-3

Bth pembantu rmh tangga wnt singleutk momong anak 7bln di JakartaHub 085729421919 pemakai lsg

B00002.2015M102117-3

Wanita u/kebersihan rmh tangga jm6-3sore,Minggu lbr.Gj750rb ApotekE.Semi,Diponegoro 12YK bw KTP

B00002.2015M102126-3

Dcr PRT u villa org asing diBali bsmasak.Inggris,supir&tkg kebunserabutan.Tkg cat 087839831077

B00002.2015M102187-3

Dibthkan krywti utk CS&Marktingdi Optik General gdng knng 122,MinSMU sdrjt,single,smart&kmnikatifGji+bns+uang mkn Hub:4436458

B00002.2015M102190-4

Kasir(minSMA.bs kmptr),SPG u/Lottemart Solo baru,gdang/srabutn(pria),packing kemasan(wnt),helper(pria),staf akunting(wnt menguasaikmptr,pglmn):CV.Eko Maju,SuntenRT8/32 Bgtpan Btl(blk Nasmoco 1/4an Rroad Jl.Wonosari)T383883

B00812.2015.102235-7

UMUMGaji 700rb-1,3jt.Bth karyawati,ber-jilbab,sholat,usia max25th utk krjdiGrosir Batik Yudhistira jl:TamanSiswaNo150A.089670733000

B00198.2015M102243-4

Gaji 700rb-1,3jt.Bth krywn wnt,ber-jilbab,sholat,usia max25th utkbkrjdiGrosir Batik Yudhistira jl:Ta-man SiswaNo150A.089670733000

B00198.2015M102246-4

Gaji 700rb-1,3jt.Bth karyawanlakilaki,sholat,usia max25th utk bkrjdiGrosir Batik Yudhistira jl: TamanSiswaNo150A.089670733000

B00198.2015M102249-4

Gaji 700rb-1,3jt.Bth karyawan,sholat,usia max 25th utk bkrjdiGrosir Batik Yudhistira jl: TamanSiswaNo 150A. H: 089670733000

B00198.2015M102251-4

Bth krywan/ti min.SMA/SMK gj+bns.@Alfa Decor.Lmrn ke Jl.Mentri Su-peno No.16 Tamsis.H:08995051222

B00001.2015M102398-3

Gaji 700rb-1,3jt.Bth kryw peremp,berjilbab,sholat,max25th utk bkrjdiGrosir Batik Yudhistira jl:TamanSiswaNo150A.089670733000

B00198.2015M102413-4

UMUMCab Magelang.Secepatnya 80krywn/ty utk posisi manager,asisten,admin,sekretaris,gudang,dll.SLTP-S1 max 28th.Bw lmrn ke OBS GroupRuko Valensia B6 Mertoyudan.Mgl.Sms data Mb Resty 085743199237

B00001.2015M102392-6

Dibthkan kryawan potong kacapengalaman/mahir.Hub:Tk KacaBintang Jaya,jl Godean KM7,Sido-arum/dpn sate Munggur,08122791-9003,utamakan datang langsung

B00001.2015M102408-5

LP2KS BUMN&RSUD but teller OB/CS.Bidan prwt fisiotrapi rek.medisstpm sopir gj3/6jt.085728929812

B00824.2015M102415-3

Bth tng laki&supir SIM A max35kirim Toko Mebel Potensa Jl Ring-road utara dpn UPN Jogja 883608

B00002.2015M102433-3

Karyawati single SMA/K jujur seriusdtg ke Toko Parfum Jl Bantul 74dpn SPBU Dukuh 085228032880

B00002.2015M102462-3

Dibthkn krywti lls SMK/A utk TkoJlbb.Krm lmrn kTk Jlbb Zaida JlProfDr Soepomo59YK 081931746725

B00002.2015M102483-3

UMUMBth sgera PRT,syarat:wanita,max40thn,bisa masak,tidak takutanjing,jam kerja 07.00-13.00.Minat:Dtg lgsg ke:Jln Mentri Supeno UHVI/726 Tungkak Mergangsan Um-bulharjo/085643939565(No SMS)

B00002.2015M102470-6

Dibutuhkan banyak karyawan salesexecutive,sopir,kolektor.Hub:02749553836

B00002.2015M102499-3

Dbthkn 2 kasir & 5 waiters pria/wntMin SMA/SMK Krm Lmrn ke CafeBlandongan Almt Jl Sorowajan baruNo 11(dpn SMA UII/sltn rel KAGowok)Telp 081227688488

B00002.2015M102525-5

But OP Warnet,L/P,SMA,bs komp,Krj shift,GP 600rb.Lmrn Defnet JlAM Sangaji 33A.083869963246

B00002.2015M102556-3

Kop Wnsr,Kltn,Yogya,Mglg,But20Pa Gj1,8jt,mkn3x,mess H:YKK Jlpetung 10 Yogya 085799997773 Gratis

B00002.2015M102557-3

Dibutuhkan karyawati toko max40thMin SMP Gj700rb/bln,tinggal daerahJakal/Concat.H:087839165825

B00002.2015M102564-3

HALAMAN 21SABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Page 22: Tribunjogja 17-01-2015

Soccer LandJogjaTTTTTAK AK AK AK AK lolos dari verifikasi awal PT Liga Indonesia untuk mengikutikompetisi Indonesia Super League (ISL) 2015, Persik Kedirimenyatakan bubar. Berita bubarnya Persik awalnya dilaporkansuratkabar lokal di Kediri hari ini. Dan saat dikonfirmasi, manajemen“Macan Putih” membenarkan. “Benar dibubarkan, tapi yang dibubarkantim (ISL)-nya, bukan Persik-nya,” ucap Sekretaris Umum Persik Kediri,Barnadi, saat dihubungi via telepon, Jumat (15/1). (dts)(dts)(dts)(dts)(dts)

Tak Punya Uang,Persik Kediri Bubar

Suporter Beri DukunganManajemen Tim

HALAMAN 22SSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

Seto Pilih Parang Biru● Teruskan Program Pemain Muda Musim LaluYOGYA, TRIBUN - Pelatihmuda lokal, Seto Nurdiyantara,akhirnya memilih menukangitim yang pernah ditanganinyamusim lalu, PSIM Yogyakarta.Kepastian ini didapat setelahSeto sepakat menjalin kerja-sama dengan manajemen Las-kar Mataram untuk masa kon-trak satu musim kompetisi kedepan.

Kabar yang didapat, Setotelah deal dengan manajemenpada Kamis (15/1) malamkemarin. Hal ini semakin diper-tegas dengan pernyataan ma-najemen pada Jumat (16/1)siang kemarin, yang mengon-firmasi bahwa manajemenmemercayakan lagi PSIM ke-pada Seto musim depan.

Kepada Tribun Jogja, Setomengungkapkan perasaanbangganya karena bisa menja-di bagian dari PSIM lagi. Apa-lagi sejak awal, PSIM menjaditim prioritasnya selama masapersiapan kompetisi.

Dalam waktu dekat ini,segera Seto akan memper-siapkan pembentukan tim ter-masuk memilih pemain. Se-mentara ini, sudah ada 20nama yang diterimanya hasilrekomendasi manajemen lamauntuk dipertimbangkan lagi.

“Nama-nama masih kitapertimbangkan semuanya,lalu kita panggil agar awalminggu depan Senin (19/1),

sudah berkumpul memulaiproses seleksi,” ujar Seto.

Target Seto bersama PSIMmusim 2015 ini adalah me-matangkan tim yang telah iatangani sejak musim 2014.Sementara kemungkinan ada-nya beberapa pemain yangsudah pindah klub, akandicarikan penggantinya untukmenutup kelemahan tim.

“Saya dengar Tri Handokotelah sepakat dengan Perse-rang. Kita akan coba mencarialternatif lain dan memperkuat

lini depan,” lanjutnya.Sementara manajemen

PSIM yang diwakili ManajerAgung Damar Kusumandarumenganggap kembalinya Setoke Parang Biru ini sebagai awalbagus. Dengan demikian, tar-get caretaker yang dibebankankepada manajemen menunjukpelatih akhir minggu ini terpe-nuhi.

“Paling tidak kita bisamemulai proses persiapandengan memanggil para pe-main,” ujar Agung.

Mengenai tim asisten pela-tih pendamping Seto, Agungmengaku masih akan mem-bahasnya bersama tim mana-jemen dan caretaker, termasukSeto. Potensi tim asisten musimlalu bisa dipertahankan, meng-ingat kinerja mereka padamusim lalu dinilai bagus.

“Masih akan kita bahassembari mempersiapkan pro-ses seleksi pemain. Kita akanmenampung berbagai masu-kan saat menunjuk tim asistenini,” kata Agung. (sus)

TRIBUN JOGJA/SUSILO WAHID NUGROHOBIRU LAGIBIRU LAGIBIRU LAGIBIRU LAGIBIRU LAGI - Seto Nurdiyantara didampingi manajemen baru dan caretaker PSIM saatmemberikan pernyataan media tentang kesepakatannya membela Laskar Mataram lagi diWisma PSIM, Jumat (16/1) siang.

BANTUL, TRIBUNBANTUL, TRIBUNBANTUL, TRIBUNBANTUL, TRIBUNBANTUL, TRIBUN - Tim pelatihPersiba Bantul masih belum mene-mukan komposisi pas jelang kom-petisi Divisi Utama musim 2015.Nyaris tiap posisi masih perlu adapencocokan gaya permainan antar-pemain.

“Kurang nyetel kalau dilihat, iniwajar karena beberapa pemain barubertemu di lapangan beberapa kali.Harus coba utak-atik komposisipemain dulu,” ucap Pelatih Persiba,Didik Listyantara, Jumat (16/1).

Pandangan Didik ini munculsetelah ia memantau para pemainpeserta seleksi Persiba menjalanilaga uji coba kontra klub amatir asalSolo, UNSA ASMI. Meskipun menangdua gol tanpa balas dari kaki Ryan

Didik Masih Utak-Atik KomposisiWahyu dan Ugik Sugianto, namunDidik menilai masih ada beberapakekurangan. “Skor tak penting,yang utama adalah melihat aliranbola di lapangan dan melihat gayapermainan pemain, baik individumaupun tim,” tandasnya.

Sekilas, menurut Didik, parapemain masih beberapa kali kehila-ngan bola. Beberapa kali pemain jugasalah berkomunikasi. Walhasil,banyak bola terbuang dan lepas darikontrol pemain terutama saat pass-ing kaki ke kaki.

Didik sempat beberapa kalimenggeser posisi beberapa pemaindi lapangan. Sekaligus mencobamemasangkan beberapa pemaindan merotasi pemain di lapangan

untuk menemukan komposisi yangpas. “Memang harus seperti ini,apalagi sekarang masih prosesseleksi jadi kita harus tahu kom-posisi terbaik antar-pemain dalamtim,” katanya.

Sementara itu, pasca uji cobakemarin tim pelatih mencoret tigapemain seleksi. Mereka adalahSinangjono (depan), Rais (bek kiri)dan Arifin (bek kanan). SementaraSabtu (17/1) hari ini, tim akanberlatih lagi untuk persiapan turna-men pra-musim di Cilacap.

“Rencana kita berangkat Senin(19/1) pagi Cilacap membawa 20pemain. Tiga diantaranya pemainlokal, setelah itu akan kita lakukanpencoretan,” lanjut Didik. (sus)(sus)(sus)(sus)(sus)

PSS Bidik ke Pelatih Lokal LainSLEMAN, TRIBUNSLEMAN, TRIBUNSLEMAN, TRIBUNSLEMAN, TRIBUNSLEMAN, TRIBUN - Gagal mendapatkan SetoNurdiyantara yang akhirnya membesut klub lamanyaPSIM Yogyakarta lagi, manajemen PSS kini memutarotak untuk mendapatkan pelatih tim. Tak ingin larutgagal menggaet Seto maupun Widyantara, merekatengah mengejar sosok pelatih lokal.

Informasi yang beredar, manajemen PSSmengklaim telah melakukan pembicaraan seriusmengarah ke ikatan kerjasama dengan pelatih lokal.Sayangnya, manajemen tak menyebut secaragamblang siapa nama pelatih tersebut.

“Nanti dulu tunggu waktunya, mungkin satu duahari ini akan kita sampaikan ke publik,” kata ManajerPSS, Haru Setyawan, Jumat (16/1).

Nama yang diklaim telah selangkah lagimenangani PSS itu, menurut Haru, sedangdipertimbangkan secara matang. Dalam hal ini,meminta persetujuan PT Putra Sleman Sembada (PT

PSS) yang selama ini menaungi PSS.Harapan Haru, segera ada persetujuan mengenai

nama pelatih yang telah disodorkan kepada PTtersebut. Apalagi waktu persiapan untuk kompetisisemakin mepet, sementara tim tetangga di DIY jugasudah mulai melakukan persiapan. “Kita dikejarwaktu, semakin cepat pelatih ini disepakati makasemakin baik proses persiapan tim,” ujarnya.

Sebelumnya, selain Seto dan Widyantara, PSSdikabarkan dekat dengan kandidat pelatih lainsemisal Bonggo Pribadi, Iwan Setiawan, dan AgusYulianto. Namun nama-nama tersebut makin harisemakin menguap begitu saja.

Desas-desus lain menyebutkan pelatih lokal yangdimaksud manajemen telah berkomunikasi seriusadalah Lafran Pribadi. Tentu saja, hal ini menarik untukdinanti kebenarannya mengingat Lafran sebenarnyasosok yang tak asing lagi bagi PSS. (sus)(sus)(sus)(sus)(sus)

UMUM

Butuh segra PRT syt:wanita max45th,tidur dlm,FcKTP.Hub:(0274)4353-785/085643774899.Gaji:900ribu TkLanggeng Jl Wonosari Km8 Ptrno

B00002.2015M102469-4

Dibutuhkan karyawati toko jujurrajin sggp bekerja krs disiplin minSMP max26th Bw Lamaran lsg in-terview ke Puja Fashion Ringroadsltn pojok perempatan Madukismo

B00002.2015M102561-5

Bth 10krywn/Ti utk sales counter,penampilan menarik,min SMA diuta-makan yg pengalaman.Bw lmrn leng-kap CV,FC,KTP,foto,KK ke BLUE-SKY Jl.Janti Raya 348b 0274-581701

B00812.2015.102610-5

Dibut:Tukang las,tukang kayu,serabutan,muslim taat sholat.Tulislamaran ke CV.Abata,Potorono,Banguntapan,Btl.085741148755

B00002.2015M102632-4

Cr sopir tk besi simB1.Jjr,niatkrj,rjn,kuat:TB Bintang Jaya Baru jlveteran176 tmr hidayatullah

B00692.2015.102649-3

10satpm utk hotel max32th ky ttp1resepsions Bank BUMN staf ban-dara/finance/koprasi:085693409595

B00692.2015.102651-3

But 1 Org Krywn laki2 SMP SrabutanMax35Th,SIM c,40rb/hari.Hub:TBRukun Karya Kweni Jl.BantulKm5

B01126.2015M102656-3

Sgr bth kary.Jjr&niat krj,SMA.BatikVidia Malioboro-sbrngDPRD-mskgpura Gg.Sosromenduran GT1/277

B00001.2015M102672-3

Dibutuhkan segera tenaga clean-ing service utk bekerja di kampus.Pria/Wnita maks 40th.Bawa lamaranlangsung kerja.H:085293313582

B00001.2015M102695-4

Dicari 2 sopir Sedan wnita.1 domisilidi jl Palagan.1 domisili jl Kaliurang-Pakem.Hub:0811282910

B00001.2015M102674-3

UMUM

Dibthkan karyawati pend.Min SMU/K sdrjt,niat kerja utk ditempatkandi area Jogja.Kirim Lmrn ke GallerySilver Jl.Lor Pasar BeringharjoNo.55 T:081804263235 atau Gal-lery Silver Kios Pasar Godean pjkselatan paling timur Yk

B00001.2015M102688-7

Bth cpt tnga prod hantaran,mhardan admin siap pakai.Bw lmran keBp.Yon,Joyopranan No.7 Kotagede,T.7430002.Lsg interview Pemilik

B00002.2015M102706-4

Dibutuhkan PRT wanita utkkeluarga kecil dokter (3 orang) tidurdalam,gaji 1jt.Hub:085101288872

B00001.2015M102712-3

Dcri sgr 1 org pembantu rumah tang-ga utk daerah Seturan.Wanita umur18-40th.Minat?H:081249494948

B00001.2015M102722-3

Dibutuhkan pnjga kantin SMAN pa/pi maks 30th pux kndraan fas gajimakan bensin Hub:081805788281

B00002.2015M102743-3

Bth tenaga delivery alat tls lk,Muslim,SIM C,motor.Hub 486245/488894 Artomoro

B00002.2015M102750-3

Dibutuhkan OP Gamenet diJanti cowk/cewk MinSMU max27th Hub:BuanaMtr Jl Kusumanegara 176 dpn SGM

B00002.2015M102752-3

Dibthkan krywan prod & pngrimanproduk air minum. Kirim lmrn/dtnglngsg ke PT.Mitra Tirta Buwana -Sambilegi baru jl.waru no.74maguwoharjo,depok,Sleman yk

B00692.2015.102902-5

Dbthkan tng ush sablon syrtpria,pnddkn SMA,umur20-30thn,jjr,tggjwb,gj awal 750rb/bln berminathub:08175454781 alamat Pringgo-layan Gang 2 no14B RT01 RW44Banguntapan Bantul

B00002.2015M102747-6

UMUM

Krywn srabutan bs sopir&las.mu-slim,jjr,sggp krj krs,mx38.Jl Mung-gur 42 Demangan Yk.087839475170

B00002.2015M102768-3

Bth PRT muslimah taat jujur < 30thgaji Rp1,5jt/bln Hub Doni 0823-89255224

B00002.2015M102809-3

Bth pengasuh anak muslimah taatjujur < 30th gaji Rp 2jt/bln Hub:Doni082389255224

B00002.2015M102811-3

Cr peg ce,Muslim,OP Ritznet&mar-tabak manis.Krm lamaran ke GodeanJetis Klepu km16 082134610732

B00002.2015M102850-3

Perush diJogja.Bth:Satpam,staf,sopir,prmnga/CS,helper,PDL,Gdg/Prod.H:081904148344/085104375125

B00812.2015.102882-3

15satpam.stf Bank.Adm.Bandara,Hotel.HK.OB/CS.SPG.SPBU.kasir.koperasi.sopir.087839235998/ Mariam

B00812.2015.102883-3

Bth tkg almnium pnglmn.Max 40th.krj krs ulet.Tdr dlm/plg,mkn,Gj pkk.H:085643769845/085100691885

B00812.2015.102884-3

Butuh cepat 2 tukang las pengalaman&3 kenek,Adm,srabutan wanita.Hu-bungi:081802762888/08122698388

B00812.2015.102885-3

CVDaya Budaya bth sgr operatorjahit dtg JlRingroadBarat,Patuk,Gamping Jam13.00 H:081804352621

B00002.2015M102894-3

Dibuka peluang usaha modal 3,5jtagen Umroh & haji,bisnis sambilibadah.Gratis asuransi Hub 0821-37366715/081264226100 Bayu

B00002.2015M102839-4

Cari kary,Pria,Maks:35th,800rb,kjshift,krm lmrn ke Interractive Cellu-lar,Jl.Mozes gatotkaca A9 Dema-ngan 082220655513,lsg wwncra

B00002.2015M102965-4

UMUM

Pershn berkembang butuh bbrpkaryawan marketing & Delivery/Col-lector utk Cab kota Yogya,Sleman,Bantul,Kl-Progo,,Klaten,Wonosari,Pwkerto.P/W 18-40thn,ada motorfas:Gaji tetap bulanan,BBM hran,Uma-kan,beras,instf+bonus.SMS:Nama,usia,alamt/kota ke:085786089192

B00002.2015M102895-8

Bth 2 Pramuniaga Toko di Kusuma-negara.putri,brkerudung.Hubingi :085743473949.Siap krja hri ini

B00692.2015.102914-3

PT CPS Jogja.Bth segera 25 karya-wan pria/wanita pss:Receptionis,Adm,Gudang,Serabutan, Logistik,OB.Pend min SMP,Upah 2jt/bl+mess.interview langsung kerja.Hub/SMSdatadiri ke Bpk Eko 085647550648

B00692.2015.102915-6

Tng krm pria,pya simC,max29th.tdr dlm.Jl Nayan(tmr htl quality kutr)blkg tk farel,085642380500

B00692.2015.102916-3

Bth P/W 17-48th,MinSMP,tng pn-dataan kntr,tnptes,lsgkrj,Inc600rb/mg.SMS dtdr:Bu Fira 085868162425

B00692.2015.102918-3

Bth cpt tng srbn kntr min SMP 17-55th intrvw lsg krj 2,5jt/bln SMSdtdr ke 085729513000

B00692.2015.102919-3

Bth karyawan toko pakaian di Godeantdr dlm Laki2 SLTA jujur Gj BonusUang Mkn Hub: 085927425422

B01347.2015.102939-3

Krj Smpngan dirmh pasang gantngnteh hrbal upah 1kotak 50rb krj 20ktak 1jt.Bp Aji 085764849252

B00001.2015M102945-3

Serius parttime mahasiswa Yogya2-3 jam/hr waktu flexibel,halal&mau kerja.H:085747537901 Ajiek

B00001.2015M102947-3

UMUM

Bth PRT wnt mak 35,tidur dlm,bsmasak,diutamakan jandaSeriushub:087838494011

B00896.2015.102956-3

Dibutuhkan tukang bangunan untukrumah pribadi.Serius berminat hub081934312986

B00001.2015M102958-3

Dbthkan pnjaga jus Ditras Indmaret.Gaji500+uangmakan+ bonus.Rajin,ulet.Hub:085643515757

B00002.2015M102959-3

Cr tkng las besi&stnlis/kernet/srbtan u/ tralis,pgr,pntDorong,dll.08164222607 BngnharjoSewon Btl

B00001.2015M102976-3

Cari OP Warnet/gamenet utk L/Pmenguasai komp dasar Jl Tasura36Maguwoharjo Slmn.08222038615

B00002.2015M102988-3

Bth 2 tng Pelayan toko+3 tngsrbtan.Dtg lgsg k Tk Besi BerkahAbadi,utara Polsek Jetis Bantul

B00002.2015M102994-3

Dibutuhkan karyawan/ti u/tokofoto,lulusan SMK,fulltime,minggulibur,tidur dalam H:087839103125

B00002.2015M103012-3

Dbthkn!Krywti toko,max30th,minSMU/K.Pnpln mnrik.Krm CV lkp keToko Indah,Jl.Kusumanegara No63 YK

B00002.2015M103017-3

Lowongan karyawan/ti lls SMP/SMA.H:Toko Listrik&Lampu Hias AgungJaya,Jl.Menteri Supeno 74 UH.YK

B00002.2015M103044-3

Design&Setter bs Crdraw&Indesign,Admin Keu&Korektor Buku.Lmrn UlulAlbab JlMelatiWetan34BaciroYK

B00002.2015M103050-3

Bth drafter banyak tetap mahir 3DSmax,interior&bangunan,Hub: 0877-33779009,081234909009 kirim:[email protected]

B00002.2015M103105-4

UMUM

Dicari karyawan utk muat&kirimlantai kramik.Bwa lamaran Jl Jogja-Solo KM10 Kartika 087804977749

B00002.2015M103055-3

Dicari Sopir SIM B1 utk kirim lantaikramik bw lamaran Jl Jogja-SoloKM10 Bp Peter 087804977749

B00002.2015M103058-3

PRT ju²r tdk mo²ng,min 950rb,sopirpribadi,UMR,smua krja srabutan,tdr dlm.H:485464/082137394375

B00002.2015M103065-3

Dibthkan tenaga serabutan bisanyopir lajang tidur dalam Hub087838910770

B00002.2015M103099-3

Bth tukang kayu mebel,triplek,solid,harian,Hub:087733779009 &081234909009

B00002.2015M103106-3

Dibutuhkan cepat karyawan u/warung angkringan dibawah jembatanJanti,usia max30th.H:085762245191

B00002.2015M103127-3

Dicari Laki2/Wanita SLTP/SLTA,Ra-jin&Jujur.Datang Ke:Ananda ToysJl.Godean Km 7 Sidoarum,Nglarang

B00165.2015.103151-3

Bth 20 Staf Online,Bisa Internet,Kerja Flexible Supel Gaji.3Jt Komisi2-5Jt H:0878 3912 5350.

B00165.2015.103158-3

Dicari Tukang masak/koki utk diwarung seafood di CondongCatur.Hubungi: 081392737373

B00692.2015.103198-3

Butuh 30karyawan Pria/Wanita utkPenempatan Yogjakarta.Posisi:Adm,Gudang,Recentionis,Keuangan,Pro-duksi,SPV,OB.Pend SMP-S1,Upah1,7-3jt/bln+Bonus&Mess.Lsg krj.Hub/SMS dtdr:085729118676 Ibu Desi

B00692.2015.103202-6

Developer di Yogya membutuhkan:1.Adm keuangan (W) max 28th,minD3 2.Marketing,L/W,max 40th,pe-ngalaman 3.Arsitektur (L) bisa CAD,corel,bikin RAB,max 28th.Lamaranlengkap ke:proyek Kirana Lowanujl.Lowanu/hub Rony (0818250459)

B00692.2015.103197-7

Dibthkan: Karyawan/ti, max.25th,gaji menarik. Hub:Toko UtamaJl.Brigjen Katamso No.114 Yk

B00692.2015.103203-3

Dibut: krywn/ti, mak.30th, gajimin.850rb. krm lmrn ke: Sonicstiker, jl.Jogonegaran no.8, Yk

B00692.2015.103204-3

Dibthkn 2 Karywn utk DeliveryAqua & Gas.Hub: Diona Aqua,085743822822 No SMS

B00692.2015.103207-3

Dcari penjual jus min SMP/sdrjtmax30th diutamakan SMA/Sdrjt reajgj gaji 1,2jt Hub:081809229111

B00002.2015M103211-3

Butuh:Terapis,min:SMP,max:40th.L/W,dilatih,komisi,sift,halal.GoldenLotus Reflexology,Hos Cokro-aminoto 76.Telp:085643896488.

B00002.2015M103222-4

Dibutuhkan PRT wnita,tdr dlm,niatkerja,tdk momong,gj memuaskan.Wil Yk.H:08122964970

B00001.2015M103236-3

Dcr 4org BA lapangan pengalaman1th u/ Avione Kosmetik Jl Tamansiswa 50m selatan LP Wirogunan.Hub:PT Arsika 087888624898

B00002.2015M103333-4

UMUM

Dcri PRT momong Balita,20-30thutk Yogya.Gaji menarik.Tdr dlm.Diutamakan muslim.087719879191

B00001.2015M103247-3

Dibthkan sgr tkg kaca 12mm,sudahberpengalaman,serius,kerja keras,biasa kerja diproyek.Krm lmrn keMentari Alka Jl Kaliurang km8 YkTelp:082323259619

B00002.2015M103249-5

Anda Ingin Kerja / Usaha Mandiri?Kami Peduli SMS ke:08786-2426630

B00074.2015.103250-3

Dicari PRT Wanita bisa masak,Jamkerja 08-16 Gj 800 rb.Sisan AsriTimur SMAN I Ksh.0274.450.863

B00002.2015M103260-3

Dicari:Kelompok Pramuladi/Tk cucictr.Sisan Asri Ctr timur SMAN1Bantul 0274.450.863/9122.595

B00002.2015M103274-3

Dicari tenaga laki2 serabutanutktoko besi & tenaga cleaning ser-vice py sepeda mtr H:087839592111

B00198.2015M103280-3

Dibut pembantu rmh tangga,rajin,suka anak,tnggal dalam atau plgsetiap hari.Minat 081213898945

B00001.2015M103287-3

Dibutuhkan karyawan cuci mbl,priamax30th,muslim,sholat,ramah,rjn.Exist Jl Mgl KM10 082133761188

B00002.2015M103313-3

Cr P/L pengalaman/tdk,siap di-training sbg T.Terapis,L.Kerja komisibesar H.081803095224(Bu.Siti)

B00002.2015M103340-3

Dibut karyawan cuci mobil Laki 25-35th,jujur,tekun.Lamaran ke Auto-lux Jl Hos Cokroaminoto 217 YK

B00002.2015M103343-3

BNI 46 LF membutuhkan 30Consultan & 10 manager.Info leng-kap Hub:081227561256(Thamrin)

B00002.2015M103360-3

Dibut utk tng Depot Air Minum diJogja,gaji+Umakan+bonus bs tdr dlmmax umr 25th.Tlp:085729548697

B00002.2015M103376-3

Bth supervisor laki2/wnt,max30th,single/diutamakan pglmn dibidkuliner 08174117957/085727273033

B00002.2015M103378-3

Bth assiten masak laki2/wnt,usiamax 30th,bisa masak,rajin 08174-117957/085727273033

B00002.2015M103379-3

Bth tng serabutan laki2,max30th,rajin,tdr dlm.Hub:Resto Babarsari08174117957/085727273033

B00002.2015M103380-3

Loker tahu/mercon/bisa masak/wanita/min 17th/min SMA/menikah/wil Kalasan/HP:085647512238

B00002.2015M103395-3

Bth krywan finishing boneka,priawanita,max 30 thn.Ngemtak,Bangun-jiwo,Kasihan,Bantul.0817463412

B00002.2015M103415-3

Bth:1org mmg ank 2th/wnt,pnglmn,jjr,sbr,niat krj/gjawl:1jt,tdr dlm/H:B.Andi 088806116789 No SMS

B00002.2015M103453-3

Dibthkan tenaga pa/pi untuk sosistradisional di Kotagede H:0858-85629144 atw lsg datang ke Basen

B01347.2015.103516-3

Prmniaga Mnmrket Pria max25thSngle NonKuliah.Lmrn ke:MamamartPrm Timoho Asri 5/5B.083867289818

B01126.2015.103530-3

UMUM

Dibutuhkan Accounting,Manager,HRD untuk perusahaan Tiketing diJogja kirim CV ke [email protected] atau CP:089504731538

B00002.2015M103442-4

Dibthkan sgr Pengawas BengkelLas,pagar,tralis,sekaligus QualityControl,berpengalaman dibengkellas dan bangunan.Kode lmrn KT krmke Mentari Jaya Jl.Kaliurang KM9YK.T:0274882276/085228062988

B00002.2015M103482-6

Dcari terapis max 35 thn gaji pokokkomisi UM, ada mes, 08221-4845118

B00692.2015.103560-3

Bth segera tenaga masak utkrmh tangga lok yogya hub 0811268 500

B00692.2015.103566-3

Dibut krywn pria muslim sholat tdkmerokok u/wr bakso dijogja,mkn&tdr dlm,Serius.H:083867585777

B00692.2015.103574-3

Dbthkan karywan/karywati untukdtmptkan sbg ksir&prmusaji pndkmkn W2W umur 18-27thn 087839-824685/0274370183 Maturnuwun

B00002.2015M103575-4

Low operator warnet.jjr,rjn,dsplin,rmh,mngrti Ms.office,min llsn SMU,max 25th,kntrk 6bln,ada insentif&bns.Krm lmrn ke Pandora NetJl.Seturan Raya,utr STIE YKPN

B00074.2015.103586-5

Prsh Property DiJogja MbthkanTenaga Potensial Sbg Front OfficeSyrt:Wnt Max25Th Mampu Berko-munikasi Dg Baik,Energik,MenarikMin SMK Aktnsi,Mampu Mengope-rasikan Windows Office,Jjr.Krm Lmr+CVKe Jogja Realty Jl.Gedong KuningSelatan 120B Kotagede Yogyakarta

B00165.2015.103607-8

Bth krywn pria/wnt.Pny motor.Dtglsg ke jl.Godean KM4,5 KentengRT 06/02 no 200.H:085268497983

B00001.2015M103621-3

Tnga bongkar muat semen,gj harian&borongan.CV Bahagia jl.Magelang124 (selatan Quick,utara persisrefleksi My Foot,gudang semen)

B00001.2015M103630-4

Dicari pramuniaga burger,pria/wnita,maks 30th,min SMP,gratismesh,gj 1,6jt/bln.Hub:081318077702

B00001.2015M103642-3

Bth tnga cuci piring utk Wr.Makan babi,shif sore.Gaji awal600 kerja 8jam.Jl.Garuni II Kledo-kan Babarsari.Hub:081227995465

B00001.2015M103643-4

Segera:Dicari tenaga laki laki atauperempuan, untuk kerja srabutan.Hub:082 220 541303

B00001.2015M103659-3

Sgr karywn kantin RS.JIH.Concat.Llsn SMP,pria,maks 25th,ship sorejam 3 sd jam 9.H:081328846089

B00001.2015M103666-3

Dibutuhkan steward,cook,waiter utkSecret Garden Resto.Syarat:disiplin,berpenampilan baik,ber-pengalaman,dpt bkrja sama dgn tim,minimal usia 18-35th.Kirim lama-ran ke alamat jln.Amri Yahya No.2,Wirobrajan,Yk.Cp:081804362512

B00001.2015M103668-7

Page 23: Tribunjogja 17-01-2015

23soccer hot newsSSSSSABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI ABTU LEGI 17 JANUARI 2015

140What's Happening

Post

st r

DIRECT POINT Fernando Torres mencetak 2 gol ke gawang Real Madrid dan membawa

Atletico lolos ke babak perempat final Copa Del Rey Torres mencetak dua gol lewat dua empat percobaan tembakan

Carlo Ancelotti menilai pertahanan Madrid banyak melakukan kesalahan

SOCCER SHORT

EL NINO RE-BORNVS

REAL MADRID 2 2 ATLETICO MADRID

STATISTIK PERTANDINGAN

Real Madrid Atletico Madrid 10 Sepak Pojok 4 15 Tendangan ke Gawang 4 7 Tendangan Melebar 3 12 Pelanggaran 9 1 Offside 4 61 Penguasaan Bola 39

RAPOR PEMAINReal MadridNavas 5.70 Carvajal 7.15 Pepe 6.25 Ramos 6.91 Marcelo 7.48 Rodríguez 7.22 Kroos 7.46 Isco 7.95 Bale 7.79 Benzema 6.42 Ronaldo 8.24 Varane 6.51 Jesé 6.20

AtleticoOblak 6.61 Juanfran 6.96 Miranda 6.52 Godín 7.20 Siqueira 6.98 Tiago 6.85 Suárez 7.44 García 6.89 Griezmann 7.83 Koke 7.11 Torres 8.47 Jiménez 6.18 Gabi 6.06 Turan 6.23

DATA DAN FAKTAHASIL PERTANDINGANCOPPA ITALIA Juventus 6-1 Hellas Verona

COPA DEL REY Real Madrid 2-2 Atletico MadridElche 0-4 Barcelona

JADWAL PERTANDINGANPREMIER LEAGUE Aston Villa vs LiverpoolBurnley vs Crystal PalaceLeicester City vs Stoke CityQPR vs Manchester UnitedSwansea City vs ChelseaTottenham vs Sunderland Newcastle vs Southampton

SERIE A Empoli vs Inter MilanPalermo vs As Roma

LA LIGA BBVA

Real Sociedad vs Rayo Vallecano Valencia vs AlmeriaVillarreal vs Athletic BilbaoEspanyol vs Celta Vigo

LIGUE 1 Bordeaux vs NiceLens vs LyonCaen vs ReimsLorient vs LilleMetz vs MontpellierMonaco vs NantesToulouse vs Bastia

PIALA ASIAGrup A Australia vs South KoreaOman vs Kuwait

PIALA AFRIKAGrup A Guinea Khatulistiwa vs Congo Burkina Faso vs Gabon

Beda Level“SAYA tak berpikir ada kemungkinan kami melakukan comeback. Mungkin orang-orang akan mengkritik saya karena hal itu. Namun kami tak punya banyak pilihan.”

Itulah ucapan yang terlontar dari mulut pelatih Elche, Fran Escriba, sebelum timnya menghadapi Barcelona di leg kedua babak 16 besar Copa Del Rey, di Estadio Manuel Martinez Valero, Jumat (16/1). “Kalian bisa mengatakan ada peluang 1 persen, namun saya rasa kami tak punya peluang. Hal yang sulit memenangkan pertandingan melawan Barca. Comeback dalam laga seperti ini hanyalah khayalan,” lanjut pelatih 49 tahun ini.

Komentar Escriba itu memang terkesan pesimistis. Namun dengan kekalahan 5-0 yang diderita pasukannnya di leg pertama, Escriba menyadari peluang timnya untuk lolos ke fase 8 besar sangat tipis. Dan hal itu benar-benar terbukti, setelah gelontoran empat gol kembali bersarang ke gawang timnya, di pertandingan leg kedua kemarin. Meski tampil dengan para pemain cadangan, Barcelona terbukti terlalu tangguh bagi Elche. Los Alzugranas sukses melumat Elche 4-0.

Dengan membawa

keunggulan agregat lima gol, Luis Enrique Martinez memilih mengistirahatkan para bintangnya seperti Lionel Messi, Luis Suarez, dan Neymar. Sebaliknya, pelatih Barcelona itu justru memberikan kepercayaan kepada enam pemain Barca B.

Barcelona membuka keunggulan di menit ke-20. Tendangan bebas Jeremy Mathieu bersarang di gawang Elche yang dikawal Manu Herrera. Laga memasuki menit ke-40, Blaugrana menggandakan keunggulan, setelah tendangan jarak jauh Sergi Roberto menembus gawang Elche.

Petaka untuk tuan rumah berlanjut di menit ke-43. Barcelona mendapat hadiah penalti setelah Edu Albacar mengganjar Munir El Haddadi di kotak terlarang. Pedro Rodriguez yang maju sebagai eksekutor menunaikan tugasnya dengan baik. 3-0 Barca memimpin.

Pesta gol Barca akhirnya ditutup gol Adriano Correira di masa injury time babak kedua. Tandukan pemain asal Brasil ini bersarang di gawang Elche setelah menerima umpan silang Douglas Pereira. Barcelona menang 4-0 dan lolos dengan agregat 9-0.

Di babak perempat

“TORRES Doma Al Madrid”, atau “Torres Mengirim

Pulang Madrid”, itulah judul yang diturunkan harian Marca usai Atletico menahan imbang Real Madrid di leg kedua 16 besar Copa Del Rey, di Santiago Berabeu, Jumat (16/1). Sementara harian AS menurunkan judul “Torres Vino Para Esto” atau “Torres Datang Lagi”.

Torres memang tampil sebagai bintang dengan memborong dua gol Atletico di laga yang berkeseduhan 2-2 itu. Dua gol dari El Nino itulah yang membuat Los Rojiblancos memastikan satu tempat di perempat final, lantaran di leg pertama anak asuh Diego Simeone itu mengalahkan El Real 2-0.

Berbeda dengan dua penampilan sebelumnya sejak comeback ke Atletico, di hadapan 81.000 Madridista yang memenuhi Stadion Santiago Bernabeu Torres tampil menggila. El Nino seperti terlahir lagi. Torres bahkan sudah membuat publik Santiago Bernabeu terdiam dengan golnya saat laga baru berjalan satu menit usai ia menerima umpan dari Antoine Griezmann.

Namun pada menit ke-20, Real Madrid sukses menyamakan kedudukan lewat sundulan Sergio Ramos, usai menerima umpan matang Toni Kroos. Usai gol penyama itu, El Real makin agresif. Pada menit ke-23 Cristiano Ronaldo nyaris membawa Madrid

unggul, setelah terjadi kemelut di depan gawang Atletico.

Memasuki babak kedua Atletico kembali tancap gas. Lagi-lagi Torres kembali membawa timnya unggul 1-2 pada menit ke-46. Namun pada menit ke-54 Ronaldo menyamakan kedudukan, usai menyambut umpan Gareth Bale dengan sundulannya.

Menit ke-56, Torres ditarik keluar dan digantikan Cambio, kemudian disusul oleh Pepe yang juga ditarik keluar dan digantikan oleh Varane. Dan hingga akhir laga, tidak ada gol lagi yang tercipta. Hasil ini membawa Atletico lolos ke delapan besar Copa Del Rey dengan unggul agregat 4-2 atas tuan rumah Madrid.

Dibandingkan laga debutnya melawan Madrid pada 8 Januari lalu, penampilan Torres kali ini memang jauh lebih baik. Saat laga debutnya, situs statistik Whoscored hanya memberi nilai 6,4, kepada Torres, angka paling rendah kedua di antara para pemain Atletico yang dipasang sebagai starter. Saat itu selama 59 menit berada di lapangan, Torres sama sekali gagal melepaskan tembakan. Tiga kali dia terjebak offside, dan lima kali pemain yang dijuluki El Nino itu dinyatakan melakukan pelanggaran.

Namun di laga kemarin,

Torres tampil berbeda 180 derajat. Dalam catatan ESPNFC, Torres mampu melepaskan 4 tembakan pada pertandingan ini, di mana 2 di antaranya tepat sasaran. Dengan 2 shot on target tersebut, Torres menghasilkan 2 gol.

“Kita harus menikmati ini. Ini laga yang menyenangkan kendati saya pernah merasakan hari-hari yang lebih bahagia di Atletico. Saya merasa 200 persen. Saya sangat bahagia. Ini adalah laga di mana kami merasa tampil dengan nyaman karena hasil di leg pertama lalu,” kata Torres usai pertandingan. “Saya tersenyum ketika diganti karena meraih kemenangan ini dan juga karena bisa mencetak dua gol di stadion yang belum pernah saya bobol

sebelumnya,” ujar mantan penyerang Liverpool dan Chelsea tersebut.

Sementara bos Atletico, Diego Simeone, mengatakan dengan dua gol yang dicetaknya ke gawang Madrid, Torres sudah membuktikan bahwa semua orang yang selama ini meragukan dirinya terbukti salah. “Kedatangan Fernando Torres bagus untuk kami, meski ada beberapa orang yang meragukannya. Saya bangga untuk dirinya dan semua orang yang menyambutnya di Vicente Calderon,” tutur Simeone pada reporter.

Sedangkan pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, lebih melihat dua gol Torres tercipta lantaran lemahnya lini pertahanan

timnya. Menurut Don Carlo, para penggawa lini belakang timnya lalai dalam menghalau gempuran, khususnya serangan balik cepat.

“Kami membuat kesalahan yang biasanya tidak terjadi, khususnya ketika menghalau bola dari area pertahanan. Saya tidak pernah berpikir itu akan terjadi,” kata Ancelotti. “Saya tidak cemas dengan serangan, karena kami mencetak dua gol. Yang harus jadi perhatian adalah kesalahan di pertahanan,” sambungnya dikutip Soccerway. “Musim lalu kami menemukan formula untuk mengalahkan Atletico, tapi untuk sekarang masih belum. Mereka kini adalah tim yang sangat kuat,” imbuhnya.(Tribunnews.com/dod)

AFP PHOTO/ JAVIER SORIANO

SELEBRASI – Striker Atletico Madrid, Fernando Torres (kanan) merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Real Madrid, bersama rekan setimnya, Guilherme Siqueira, di babak 16 besar Copa del Rey, di Stadion Santiago Bernabeu, Jumat (16/1).

ULASAN ANCELOTTI

Bikin KesalahanKAMI membuat kesalahan yang tidak biasa dilakukan, terutama membawa bola keluar dari pertahanan. Saya tak berpikir kami akan melakukan kesalahan-kesalahan itu. Saya pikir kami akan kembali setelah gol pertama

karena kami bermain sangat bagus. Kami bereaksi dengan baik. Ketika kedudukan 1-1, itu menjadi sulit. Sulit bermain di tengah melawan Atletico. Ada lebih banyak ruang di sayap. Mengoper bola ke dalam sulit.(dod)

*) Carlo Ancelotti, Pelatih Real Madrid

ULASAN SIMEONE

Main CerdasKEDATANGAN Fernando Torres bagus untuk kami, meski ada beberapa orang yang meragukannya. Saya bangga untuk dirinya dan semua orang yang menyambutnya di Vicente Calderon. Kami memainkan

pertandingan yang bagus. Kami bermain melawan tim terbaik di dunia. Wajar untuk terus bertahan di kotak penalti. Kami memainkan pertandingan yang cerdas. Di babak kedua kami melakukan kerja yang bagus.(dod)

*) Diego Simeone, Pelatih Atletico Madrid

MORIENTES - Mantan striker Real MAdrid yang sudah pensiun pada tahun 2010 silam, Fernando Morientes, dikabarkan siap kembali merumput. Menurut laporan yang diturunkan oleh ISF, Morientes akan bergabung dengan klub lokal Santa Ana, yang kini bermain di liga kasta ke-6 Spanyol.(*)

SALAH - AS Roma di ka bar-kan sudah mengajukan ta-waran kepada Chelsea untuk mendapatkan winger asal Mesir, Mohamed Salah. Menurut laporan yang diturunkan oleh Sky Italia, AS Roma merupakan klub terakhir yang kini tertarik untuk meminang sang pemain. Berusia 22 tahun, Salah tercatat hanya bermain selama 33 menit untuk Chelsea di Premier League musim ini.(*)

LOEW - Real Madrid dikabarkan sudah menghubungi pelatih Jerman, Joachim Loew, dengan harapan bisa merekrut sang manajer sebagai pelatih mereka pasca Euro 2016. Madrid sendiri kini masih ditangani oleh Carlo Ancelotti yang terikat kontrak hingga Agustus 2016. Menurut laporan Goleada, perwakilan Madrid sudah sempat mendekati Loew untuk mengetahui apakah yang bersangkutan tertarik untuk menangani klub Spanyol tersebut.(*)

Simak berita terbaru

seputar Liga Spanyol

hanya di www.

tribunnews.com

Luke Shaw @LukeShaw3 Selamat ulang tahun untuk ayahku. Saya sangat

mencintamu, terima kasih karena selalu mendukungku.

Raheem Sterling @sterling31 Selamt @Reeceox-ford__ yang

telah menandatangani kontrak profesional pertamanya. Teruslah bekerja keras dan jangan berhenti sampai di sini.

Juan Mata García @juanmata8 Selamat ulang tahun

sahabatku. Semoga hari-harimu menyenangkan!

Ruud Gullit @GullitR Bersama #thierry-henry and #rui at the

ballond’or 2014

Patrick Kluivert @Patrick-Kluivert · Jan 13Selamat

@Cristiano yang telah memenangkan #BallonDOr2014

Nigel de Jong @NDJ_Offi cial #Dedikasi #34

Philip Neville @fi zzer18 Selamat pagi semuanya

Vincent Kompany @Vincent-Kompany Satu dekade

lagi telah terlewati

Thierry Henry @Thierry-Henry Hari pertama

di kantor @SkySports. Tak sabar menanti hari Minggu #debut. @SkyFootball

VSELCHE 0 4 BARCELONA

RAPOR PEMAIN Elche: Manu 7, Edu 5, Pelegrin 5, Lomban 5, Peral 7, Pasalic 6, Galvez 5, Fragapane 6, Alvaro 5, Coro 6, Herrera 6. Subs - Adrian 5, Roco 5, Fajr.Barcelona: Ter Stegen 6, Adriano 7, Mathieu 7, Bartra 6, Montoya 8, Roberto 8, Gambau 6, Rafi nha 7, Traore 7, Pedro 6, Munir 5. Subs - Douglas 5, Halilovic 6.

STATISTIK Elche Barcelona

2 Sepak Pojok 7

3 Tendangan di Gawang 2

5 Tendangan Melebar 11

11 Pelanggaran 10

37 Penguasaan Bola 63

final, Barcelona akan menghadapi Atletico Madrid yang menyingkirkan Real Madrid dengan agregat 4-2. Menghadapi tim asuhan Diego Simeone itu, Enrique meminta pasukannya untuk berada dalam performa terbaik selama 180 menit, jika ingin lolos ke semifinal.

“Para pemain berada dalam level yang sangat bagus. Kami memilki banyak pemain di dalam skuat, dan sejauh ini, kami bisa mendistribusukan menit-menit kesempatan. Ini akan menjadi pertandingan yang sangat sulit. Atletico adalah salah satu tim terbaik di Eropa. Kami perlu melakoni dua pertandingan di level yang tinggi,” kata pelatih 44 tahun itu seperti dilansir Marca.

AFP PHOTO/ JOSE JORDAN

RAYAKAN GOL – Gelandang Barcelona, Sergi Roberto, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Elche, di pertandingan leg kedua babak 16 besar Copa del Rey, di Martinez Valero Stadium, Jumat (16/1).

Page 24: Tribunjogja 17-01-2015

BIG MATCH

onon

SABTU (17/1)Pukul 22.00 WIB

LIVE

SWANSEA VS CHELSEAKAMPANYE ANTI-RASISME

TASTE KILLER TEST

SEKALI merasakan, lalu ketagihan. Imogen Thomas harus merasakan suasana tak mengenakkan itu tatkala ia kangen berat dengan olahraga keras, tinju!. Seperti dirilis OK!, kemarin, mantan kekasih Jermain Defoe ini mengaku selalu punya hasrat tinggi untuk berantem di atas ring tinju. Maklum, ia pernah serius menggeluti latihan fisik model petinju. “Dan jujur saja, semua itu membuatku kangen berat,” ucap selebritas berusia 32 tahun tersebut. (bud)

SUASANA tegang yang sedang terjadi di lingkup internal Manchester United, menjadi ulasan menarik banyak kalangan. Termasuk ketika

mereka bersiap untuk menghadapi Queens Park Rangers (QPR), pada laga lanjutan Premier League, di Stadion Loftus Road, Sabtu (17/1) malam.

Namun, drama yang ditulis di media massa, ternyata berbeda

180 derajad dengan apa yang terjadi di pusat

la tihan Ca rring ton, di pinggir Greater

Manchester, kemarin. Jelang laga krusial setelah dibekap Southampton, justru keriangan terjadi.

Hubungan Manajer Louis

Van Gaal dengan Radamel Falcao yang dianggap sedang meruncing, ternyata mencair. Begitu juga dengan suasana gembira yang menaungi kapten Wayne

Rooney, setelah

terpilih sebagai pemain terbaik dan pemilik gol terbaik bulan Desember pilihan fans.

Kondisi positif semakin terlihat tatkala bomber Robin Van Persie sudah mulai berlatih bersama rekan-rekannya, meski dikabarkan cedera usai bersua The Saints. Terakhir, situasi Juan Mata yang sempat mengkhawatirkan akibat kelelahan, kini sudah fit. Kabar kondisi empat persona penting Setan Merah tersebut menjadi modal bagus untuk merengkuh tiga poin dari markas QPR.

Bukan isapan jempol semata jika kuartet tersebut layak menjadi andalan. Empat pemain ini sudah mengoleksi 24 gol bagi publik Old Trafford sepanjang musim ini. Wayne Rooney dan Van Persie masing-masing menuai delapan gol, lalu lima gol dibuat Juan Mata, plus tiga gol dihasilkan dari aksi Radamel Falcao.

Performa mereka kontra QPR dipastikan bakal menjadi satu di antara penentu nasib Manchester United. Rooney menegaskan, aura positif yang kini sedang menaungi masa persiapan timnya, bakal berujung pada tes yang sesungguhnya di Loftus Road.

“Ini bukan pekerjaan mudah, meski mereka berada di papan

bawah. Selalu sulit bersua tim yang sedang berjuang

menghindari zona degradasi, dan kami harus mewaspadai itu sejak awal. Ini ujian penting bagi kami, terutama untuk mengasah

insting membunuh kami di depan gawang lawan,” tutur

Rooney, di Manchester Evening News, kemarin.

Data mengungkapkan, seretnya produktivitas gol The Red Devils bisa dilihat dari koleksi mereka yang hanya mampu tiga kali menjebol jala musuh dalam empat pertandingan terakhir. Bahkan kala bersua tim seperti Yeovil Town, hanya sanggup menuai dua gol saja.

Manajer Manchester United, Louis Van Gaal menegaskan, timnya

memang sedang berkonsentrasi untuk terus mematangkan insting membunuh di area gawang lawan.

Beruntung, sokongan untuk bermain lebih menyerang terbilang lengkap. Angel Di Maria siap dimainkan, begitu juga dengan Ander Herrera dan bek kiri yang sebelumnya

diinformasikan cedera, Luke Shaw.Secara historis, beberapa pemain

juga mencatat statistik positif. Juan Mata misalnya, berhasil menjadi satu di antara pemain yang bermain efektif. Ia mencetak lima gol hanya dalam tujuh tendangan tepat sasaran.

Sementara Rooney sukses tiga kali menjebol jala QPR dalam empat per jum paan terakhir, plus dua asis. Manajer QPR, Harry Redknapp menyebut, keberadaan sang tamu sangat mengancam. “Namun kami juga punya

banyak senjata, dan itu akan merepotkan mereka,” tegas Sang Kakek. (Tribunnews.com/bud)

onJUMAT (16/1)

Pukul 02.00 WIBLIV

EonSABTU (17/1)

Pukul 22.00 WIBLIV

E

SUASANA tegang yang sedangterjadi di lingkup internalManchester United, menjadi ulasan menarik banyak kalangan. Termasuk ketika

mereka bersiap untuk menghadapiQueens Park Rangers (QPR), padalaga lanjutan Premier League, di Stadion Loftus Road, Sabtu (17/1) malam.

Namun, drama yang ditulis di media massa, ternyata berbeda

180 derajad dengan apa yang terjadi di pusat

la tihan Ca rring ton, di pinggir Greater

Manchester,kemarin. Jelanglaga krusialsetelah dibekapSouthampton,justruuuru kkkeriiriiana gaann terjadi.

HubungngananMManajer LoLouis

VaVan GGaaa lal dddenenganRadameel ll FaFaFaF llclcaaoyang diaannggapseedang mmmeererununu cciingg, ,ternyataa mmmmeenennccair.Begigiittu juuga ded ngansus asasanaa gemmbira yayanng mmenenaaungikaptenn Wayayne

Roonneey, sesetelah

terpilih sebagai pemain terbaikdan pemilik gol terbaik bulanDesember pilihan fans.

Kondisi positif semakinterlihat tatkala bomberRobin Van Persie sudahmulai berlatih bersama rekan-rekannya, meskidikabarkan cedera usai bersuaThe Saints. Terakhir, situasi Juan Mata yang sempat mengkhawatirkanakibat kelelahan, kini sudah fit. Kabarkondisi empat persona penting Setan Merah tersebut menjadi modal bagusuntuk merengkuh tiga poin darimarkas QPR.

Bukan isapan jempol semata jikakuartet tersebut layak menjadi andalan.Empat pemain ini sudah mengoleksi 24gol bagi publik Old Trafford sepanjangmumusisim m ini i. Wayne Rooney dan VanPersie mmasa ing-masing menuaidelapaaan gol, lallu uuu lima goldibuat JJJuauauauaan nnnn nn MaMaMMaM ta, plus tiga gol dihasilkan dari aksi ii Radamel Falcao.

Performa mereka konttrararaa QQQQQPRPPP didipapapp ststikikanan bbakakalal mennjajajaadidididi ssssatatatatu diananntaattarara ppenenenentuu nnasasibib MMMMManananananchchchhcheesee ter r UnUnUnUU itittteeded. Rooney meneggasasaskakakakan,n,n,n, aurrrraaa apopopopopoposisisisis tittt f f yayayayy ngngggg kkinininininii ii seseesesedadaddadaaangngngngnnn mmmmenennnauauauauungimmamm sa persiapapppan timnya, bakkkaaal bbberujung padada a tes yayangng sesunununnngggggggggguhnyaddddi Loftus Rooadadadd.

“Ini bukan pekerjajjj anananan mmmmmudududud hhahh,meski mereka berada didididi ppppapapapapanaaa

bawah. Selalu sulit bersua tim yang sedang berjuang

menghindari zona degradasi, dan kami harusmewaspadai itu sejak awal. Ini ujian penting bagi kami,terutama untuk mengasah

insting membunuh kami didepan gawang lawan,” tutur

Rooney, di Manchester Evening News,kemarin.

Data mengungkapkan, seretnyaproduktivitas gol The Red Devils bisa dilihat dari koleksi mereka yang hanya mampu tiga kali menjebol jalamusuh dalam empat pertandinganterakhir. Bahkan kala bersua timseperti Yeovil Town, hanya sanggupmenuai dua gol saja.

Manajer Manchester United,Louis Van Gaal menegaskan, timnya

mmememeemaammm ngseeeeeeddadddangnggg bbbberkonssenentrtrassi iununtutukkkk teterurus meemmamatanggkan insting gmmembmbununuhh di aarrrreaeae ggggawawawawannang ggg g lalalawawwawan.nn.n.

BeBerurunntnttununungg,g, sssssoookokkononono gagagagag nn n unununtutukkk bebebeberrrmrmrm iaiaiainn n llebih h meenynyerananng gggg tetetete bbbrbrbrbrrb lililili angleeengngkap. AAngngelel DDDDi i Maariria sisiiapapap ddimainkan,n, bbegititu u jujuga deengaann AnderHerrereraa dadan bebekk kiriri yanang g sebeelulumnya

diinformasikan cedera, Luke Shaw.Secara historis, beberapa pemain

juga mencatat statistik positif. JuanMata misalnya, berhasil menjadisatu di antara pemain yangbermain efektif. Ia mencetak limagol hanya dalam tujuh tendangantepat sasaran.

Sementara Rooney sukses tigakali menjebol jala QPR dalamempat per jum paan terakhir,plus dua asis. Manajer QPR,Harry Redknapp menyebut,keberadaan sang tamu sangatmengancam.“Namunkamijuga punya

baababababannyak sseenenennjatata, danittuu akann mmmereeppototkakan nmmereka,”,” tttegaassSSang Kakakkeeeek. (Tribunnneews.coom/bud)

nonnonnononnnnonSABTU (17/1)7/1)

Pukul 22.00 WIBLIV

ELIV

EE

y ppp ppp y g y

S PADANG VS PERSEBAYASabtu (17/1)

Pukul 15.15 WIB

PERSIJA VS SRIWIJAYA FCSabtu (17/1)

Pukul 18.30 WIB

ASTON VILLA VS LIVERPOOLSabtu (17/1)

Pukul 22.00 WIB

NEWCASTLE VS SOTON Sabtu (17/1)

Pukul 22.00 WIB

EMPOLI VS INTER MILANMinggu (18/1)

Pukul 00.00 WIB

PALERMO VS ROMAMinggu (18/1)

Pukul 02.45 WIB

IKUTI perburuan

pemain anyar

Manchester United,

hanya di www.

tribunnews.co

m

5

AAAAAAAAAAKANGEN BERANTEM DI RING TINJU K

a

NJJJJUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUTAK hanya di kalangan pesepakbola pria, rasisme

juga terjadi di arena wanita. Terakhir, situasi tak menyenangkan diterima bomber asal Equatorial Guinea,

Genoveva Anonma. Ia mengalami tindakan rasisme saat membela timnya, Turbine Potsdam di Bundesliga

Wanita. Hal itu memicu Lauren Sesselmann untuk turun tangan. Pesepakbola berusia 31 tahun ini langsung

menjadi ujung tombak terhadap kasus Genoveva. “Saya akan terus bergerilya!” tegas Lauren. (bud)Lauren SesselmannLauren SesselmannImogen ThomasImogen Thomas

Ancaman Nyata Austin-ZamoraBERSUA permainan agresif ala Manchester United, Sabtu (17/1) malam ini di Loftus Road, kubu Queens Park Rangers (QPR) menghadapi masalah besar di lini pertahanan. Bagaimana tidak, komposisi yang diisi Steven Caulker, Clint Hill, Yun Suk-young, Nedum Onuoha, Richard Dunne sampai Rio Ferdinand, rentan jebol.

Faktanya, saat ini QPR menjadi tim dengan jumlah kebobolan terbanyak di Premier

League, yakni 37 gol, berselisih lebih banyak empat gol dibanding sang penghuni dasar klasemen Premier League, Leicester City. Kondisi tersebut memantik rasa kekhawatiran fans QPR.

Manajer QPR, Harry Redknap mahfum dengan situasi tak nyaman yang melingkupi suasana hati seluruh penggempar The

Hoops, julukan QPR. “Kami

terus berusaha memperbaiki itu, termasuk mencari pemain di bursa transfer ini. Namun, bersua Manchester United kami tak ingin sekadar bertahan. Justru sebaliknya, tim sepakat untuk mencoba bermain terbuka, meski tetap berlangsung dinamis,” tuturnya, di Mirror.co.uk, kemarin.

Soal pertahanan, QPR memang tergolong dalam situasi bahaya besar. Mereka kebobolan tiga gol kontra Everton, lalu West Bromwich (2), Arsenal (2), Swansea (1) dan Burnley (2), dalam tujuh pertandingan terakhir.

Ucapan Redknapp sekaligus memberi ancaman pada lini pertahanan tim tamu. Redknapp menegaskan, dirinya sudah memiliki skema yang pernah berhasil membuat mereka merepotkan Arsenal, juga Chelsea dan Manchester City. Intinya, permainan rapat dengan pola

serangan balik menjadi pilihan.Selain itu, bomber andalan

Charlie Austin, tetap diharapkan meneruskan sisi on fi re-nya. Bagaimana tidak, Austin secara mengejutkan mampu mengoleksi

13 gol dalam 20 pertandingan. Angka ini mengindikasikan betapa bahayanya bomber berusia 25 tahun, dengan postur 188 cm ini.

Selain itu, sang tandem, Bobby Zamora juga tak kalah oke. Ia

memang baru mencetak satu gol, namun perannya dalam merusak lini pertahanan lawan patut mendapat perhatian tersendiri. Begitu juga duo gelandang kreatif, Leroy Fer dan Eduardo Vargas. Duet ini bisa menjadi perusak irama permainan area tengah Manchester United.

Austin menegaskan, ambisi timnya untuk lepas dari zona degradasi masih sangat tinggi. Ia tak mempersoalkan siapa yang akan mencetak gol. Hal terpenting adalah tiga angka. “Tak boleh lengah, tapi bukan berarti harus bertahan. Kami bermain di depan pendukung sendiri,” tukasnya.

QPR memang butuh kemenangan untuk melepaskan diri dari zona merah. Beruntung, selisih dengan peringkat 12 yang diisi Everton, hanya terpaut tiga angka. Saat ini QPR berada di peringkat 19 dengan 19 angka. (Tribunnews.com/bud)

MATCH BACKGROUND QPR memiliki catatan tembakan tepat

sasaran paling sedikit di antara tim lain di Premier League, yakni hanya 118.

Juan Mata sudah mencetak lima gol dalam tujuh tembakan tepat sasaran

musim ini.Man United hanya sekali kalah dalam

19 kunjungan terakhir ke London, yakni sebelas menang dan tujuh seri.

Wayne Rooney berhasil mencetak tiga gol dalam empat pertemuan terakhir

kontra QPR, dan dua asis.Man United menuai 13 kemenangan

dan tak pernah kalah dalam 16 partai di semua kompetisi kontra QPR.

Setan Merah tak terkalahkan dalam sembilan laga di semua kompetisi kontra

QPR di Loftus Road, dengan enam menang dan tiga seri.

Van Gaal mengoleksi poin yang sama, 21 angka, dengan apa yang diraih David

Moyes musim lalu.QPR menjadi satu-satunya tim yang

belum mencetak gol pada 15 menit awal pertandingan di Premier League musim ini.

Charlie Austin mencetak delapan gol dalam tujuh partai terakhir di rumah

sendiri, Stadion Loftus Road.

FOTO / ASIA.EUROSPORT.COM

KOMPAK - Duo Queens Park Rangers, Charlie Austin (kanan) dan Bobby Zamora, siap memberi ancaman bagi lini pertahanan Manchester United, pada partai di Loftus Road, malam ini.

DIRECT DIRECT POINTPOINT Man United ingin bangkit dari kekalahan kontra

Southampton.Suasana latihan berlangsung meriah, tak ada krisis.

Juan Mata dan Rooney sedang on fire.Van Persie sembuh.

QPR janji bermain terbuka.

ULASAN REDKNAPP

Tak NyamanTIM berada dalam kondisi tak nyaman setelah selalu gagal menuai kemenangan dalam beberapa pertandingan terakhir. Jelas, ini modal minim untuk menjamu tim sekelas Man United. Tapi Southampton sudah memberi kami contoh, dan itu menjadi spirit bagi tim. (bud)

*) Manajer QPR, Harry Redknappsumber : www.qpr.co.uk

ULASAN VAN GAAL

Cepat BereaksiSATU kunci kala menghadapi tim seperti QPR adalah kecepatan kami untuk bereaksi terhadap sebuah situasi di lapangan. Mereka tidak akan bertahan total, dan itu sudah kami antisipasi dengan bermain lebih rapat. Saya pikir kami tak akan mudah di sana, tapi optimis bisa melewati hari itu dengan baik. (bud)

*) Manajer Man United, Louis Van Gaalsumber : www.guardian.co.uk

VSQU E E N S PA R K R A N G E R S M A N C H E S T E R U N I T E D

Super Skor Seto Pilih Tukangi Parang BiruPELAPELAPELAPELAPELATIH TIH TIH TIH TIH muda lokal, Seto Nurdiyantara, akhirnya memilih menukangi timyang pernah ditanganinya musim lalu, PSIM Yogyakarta. Kepastian ini didapatsetelah Seto sepakat menjalin kerjasama dengan manajemen LaskarMataram untuk masa kontrak satu musim kompetisi ke depan. Kabar yangdidapat, Seto telah deal dengan manajemen pada Kamis (15/1) malamkemarin. Hal ini semakin dipertegas dengan pernyataan manajemen padaJumat (16/1) siang kemarin, yang mengonfirmasi bahwa manajemenmemercayakan lagi PSIM kepada Seto musim depan. (sus)(sus)(sus)(sus)(sus)

SELENGKAPNYA BACA DI HALAMAN 22

HALAMAN 2417 JANUARI 2015