tribunjogja 03-08-2014

24
MINGGU W MINGGU W MINGGU W MINGGU W MINGGU WAGE GE GE GE GE 3 AGUSTUS 2014 6 SYAWAL 1435 NO 1194/TAHUN 4 RP 2.000 RP 2.000 RP 2.000 RP 2.000 RP 2.000 HARIAN PAGI LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 219 SPIRIT BARU DIY-JATENG HALAMAN 24 Sepuluh Hari Lany Repotkan Keluarga dan Polisi Bersambung ke Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Menghilang Karena Jengkel Diteror Eks Pacar Baca Halaman 9 Rute Bumiayu Macet 20 Km Arus Balik ke Jabodetabek Capai Puncaknya Sabtu dan Minggu Ini Senang Petasan Bersambung ke Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Putri Una KAPANLAGI.COM P UTRI UTRI UTRI UTRI UTRI Una, bintang film Air Terjun Pengantin Phuket, besutan sutradara Rizal Mantovani, itu sudah dewasa. Usianya 26 tahun. Hanya, parasnya yang cantik dan feminin ternyata menutupi sifatnya yang tomboi dan kekanak- kanakan. Bayangkan, di usia itu, Una ternyata masih senang main kembang api dan petasan. Ia melakukannya saat malam takbiran, menyambut hari kemenangan setelah seluruh umat Muslim menjalankan ibadah puasa Lany Melyana (29), karyawati Bank Interna- tional Indonesia (BII) di Senayan, Jakarta Selatan, menghilang sejak 23 Juli lalu. Orangtuanya pun sempat melapor ke polisi karena khawatir Lanny diculik. Ternyata, 10 hari kemudian, Sabtu (2/8) petang, Lany pulang naik taksi. PERGI ke mana saja Lany selama ini? Saat dihubungi jurnalis, Sabtu malam, Lany pun mengungkapkan alasannya menghilangkan diri. Menurut Lany, saat pulang dari kantornya di kawasan Sudirman Central Business District, Jakarta Selatan, 23 Juli 2014 lalu, dia berinisiatif untuk tidak pulang ke rumah orangtuanya di Perumahan Kavling Center, Tanjung Priok, Jakarta Utara. Dia menginap di rumah teman dekatnya di Bogor, Jabar. Waktu itu, sebelum pergi, dia mengaku menarik JAKARTA, TRIBUN - Mantan Juru Bicara Jamaah Anshorut Tauhid (JAT) Ahmad Fatih menyebutkan, anggota kelompok yang didirikan Abu Bakar Baasyir (ABB) masih terbelah-belah atas keputusan baiat Amir JAT ke Islamic State of Iraq and Syam (ISIS). Jumlah yang setuju dan men- dukung ISIS kalah banyak dengan mereka menolak atau masih menim- bang-nimbang sikapnya. “Anggota JAT ada dua ribu sam- pai tiga ribu orang, hanya lima persen saja yang mendukung ISIS,” kata Ahmad Fatih seperti dikutip detikcom, Sabtu (2/8). Beberapa pekan lalu di bulan Ramadan, Abu Bakar Baasyir dari LP Pasir Putih Pulau Nusakambangan berbai’ah pada ISIS yang dipimpin Khalifah Ibrahim atau Abu Bakar Al- Bagdadi. Foto Abu Bakar Baasyir dan para pengikutnya yang menjalani pidana di LP Pasir Putih, saat berbai’ah beredar di sejumlah forum dan sosial media. Foto itu bisa dilihat di situs blog Khilafa Dawla Islamiyah yang beralamat di http://kdiofficial.blog- spot.com. Baasyir, menurut Fatih, tidak KOMPAS.COM AKHIRNY AKHIRNY AKHIRNY AKHIRNY AKHIRNYA PULANG - A PULANG - A PULANG - A PULANG - A PULANG - Inilah sosok Lany Melyana. Karyawati sebuah bank swasta di kawasan Senayan, Jakarta Selatan, itu akhirnya pulang ke rumah orangtuanya sesudah 10 hari menghilang. RUTE RUTE RUTE RUTE RUTE Cijapati, yang menghu- bungkan Garut di ruas Kadungora menuju wilayah Kabupaten Ban- dung dan akses ke Tol Purbalenyi atau Kota Bandung jadi solusi cukup jitu menghindari kemace- tan antara tanjakan dan Malang- bong di Tasikmalaya, hingga Nagreg-Rancaekek. Ribuan Pengemudi kenda- raan roda empat dan dua ter- pantau menggunakan rute ini pada Sabtu (2/8). Mereka masuk ke rute ini dan keluar di Jalan Raya Cicalengka-Majalaya. Dari titik itu ada yang ke kanan menuju Cicalengka, atau ke kiri ke Majalaya guna men- capai pintu Tol Buah Rute Cijapati Solusi Kemacetan Nagreg Batu, sebelum masuk Tol Pur- baleunyi. Iring-iringan kendaraan roda empat dan roda dua terus me- ngalir keluar Ciluluk ke arah Majalaya dan Cicalengka. Jalan tersebut lancar karena ada peng- hubung melintasi Bojong me- ngarah Solokan Jeruk tembus Sapan Bojongsoang. “Iring-iringan kendaraan dari Kabupaten Garut dari Cijapati mengarah Kabupaten Bandung melalaui Ciluluk via Majalaya ramai lancar, hingga gerbang Tol Buah Batu,” kata Ahmad Ropik Kepala Pos Pam Lebaran Dinas Perhubungan Kabupaten Ban- dung. Jalur alternatif Cijapati cukup Bersambung ke Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Bersambung ke Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Jalur pantai selatan (jalan raya Daendels) mulai Srandakan Bantul, terus ke Setrojenar, Petanahan, masuk Adipala, Cilacap. Dari Cilacap bisa menggunakan rute Gandrungmangu, Sidareja, Cipari dan keluar di antara Majenang dan Banjar. Setelah Kota Banjar masuk ke Jalan Raya Pangandaran, berbelok ke arah Neglasari, Manonjaya, terus ke Kota Tasik. Selanjutnya ke Singaparna menuju Kota Garut. Dari Garut bisa masuk ke Bandung via rute alternatif Cijapati di Kadungora, atau terus melalui Nagreg. Rute Alternatif BUMIAYU, TRIBUN - Kemacetan luar biasa terjadi di ruas jalan antara Pekuncen- Bumiayu sepanjang Sabtu (2/8). Ular- ularan kendaraan pemudik yang hendak balik ke wilayah Jabodetabek dan seki- tarnya mencapai panjang tak kurang 20 ki- lometer. Penyebab kemacetan antara lain karena membeludaknya kendaraan yang melewati rute ini, selain ada beberapa penyempitan jalan, persimpangan, hingga adanya per- lintasan kereta api di Paguyangan serta pertemuan arus kendaraan dari objek wisata Waduk Penjalin maupun Kaligua. Bersambung ke Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 Hal 7 HTTP://KDIOFFICIAL.BLOGSPOT.COM FOTO BAIA O BAIA O BAIA O BAIA O BAIAT - T - T - T - T - Abu Bakar Baasyir (duduk ketiga dari kiri) berfoto bersama para pegikutnya sesudah baiat mengikuti Daulah Islamiyah Irak-Suriah yang dipimpin Abu Bakar Al-Bahdadi atau Khalifah Ibrahim. AP/AFP/DAILY MAIL PORAK PORANDA PORAK PORANDA PORAK PORANDA PORAK PORANDA PORAK PORANDA - Seorang pemuda mengeluarkan tumpukan Alquran yang rusak tertimpa reruntuhan sebuah masjid di Jalur Gaza, Sabtu (2/8). Serangan udara dan darat Israel menghancurkan banyak bangunan penduduk dan tempat pelayanan publik serta banyak masjid di kota yang terkepung rapat itu. Foto kanan menunjukkan salah satu masjid di Kota Gaza yang hancur lebur dibom. BA BA BA BA BACA BERIT CA BERIT CA BERIT CA BERIT CA BERITANY ANY ANY ANY ANYA DI HALAMAN 1 A DI HALAMAN 1 A DI HALAMAN 1 A DI HALAMAN 1 A DI HALAMAN 11 Dukungan Terhadap ISIS di Indonesia Ternyata Pecah

Upload: tribun-jogja

Post on 01-Apr-2016

492 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

Tribun Jogja Edisi 03-08-2014

TRANSCRIPT

Page 1: Tribunjogja 03-08-2014

MINGGU WMINGGU WMINGGU WMINGGU WMINGGU WAAAAAGEGEGEGEGE3 AGUSTUS 20146 SYAWAL 1435

NO 1194/TAHUN 4

RP 2.000RP 2.000RP 2.000RP 2.000RP 2.000

HARIAN PAGI

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 219

SPIRIT BARU DIY-JATENG

HALAMAN2222244444

Sepuluh Hari Lany Repotkan Keluarga dan Polisi

Bersambung ke Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7

Menghilang Karena Jengkel Diteror Eks Pacar

Baca Halaman 9

Rute Bumiayu Macet 20 Km Arus Balik ke Jabodetabek CapaiPuncaknya Sabtu dan Minggu Ini

SenangPetasan

Bersambung ke Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7

Putri Una

KAPANLAGI.COM

P UTRI UTRI UTRI UTRI UTRI Una, bintang filmAir Terjun Pengantin

Phuket, besutan sutradaraRizal Mantovani, itu sudahdewasa. Usianya 26 tahun.Hanya, parasnya yangcantik dan feminin ternyatamenutupi sifatnya yang

tomboi dan kekanak-kanakan.

Bayangkan, di usiaitu, Una ternyata masihsenang main kembangapi dan petasan. Iamelakukannya saatmalam takbiran,

menyambut harikemenangan setelahseluruh umat Muslimmenjalankan ibadah puasa

Lany Melyana (29), karyawati Bank Interna-tional Indonesia (BII) di Senayan, Jakarta

Selatan, menghilang sejak 23 Juli lalu.Orangtuanya pun sempat melapor ke polisi

karena khawatir Lanny diculik. Ternyata, 10hari kemudian, Sabtu (2/8) petang, Lany

pulang naik taksi.PERGI ke mana saja Lany selama ini? Saatdihubungi jurnalis, Sabtu malam, Lany punmengungkapkan alasannya menghilangkan diri.

Menurut Lany, saat pulang dari kantornya dikawasan Sudirman Central Business District,Jakarta Selatan, 23 Juli 2014 lalu, dia berinisiatifuntuk tidak pulang ke rumah orangtuanya diPerumahan Kavling Center, Tanjung Priok, JakartaUtara. Dia menginap di rumah teman dekatnya diBogor, Jabar.

Waktu itu, sebelum pergi, dia mengaku menarik

JAKARTA, TRIBUN - Mantan JuruBicara Jamaah Anshorut Tauhid(JAT) Ahmad Fatih menyebutkan,

anggota kelompok yang didirikanAbu Bakar Baasyir (ABB) masihterbelah-belah atas keputusan baiat

Amir JAT ke Islamic State of Iraq andSyam (ISIS).

Jumlah yang setuju dan men-dukung ISIS kalah banyak denganmereka menolak atau masih menim-bang-nimbang sikapnya.

“Anggota JAT ada dua ribu sam-pai tiga ribu orang, hanya limapersen saja yang mendukung ISIS,”kata Ahmad Fatih seperti dikutipdetikcom, Sabtu (2/8).

Beberapa pekan lalu di bulanRamadan, Abu Bakar Baasyir dari LPPasir Putih Pulau Nusakambanganberbai’ah pada ISIS yang dipimpinKhalifah Ibrahim atau Abu Bakar Al-Bagdadi.

Foto Abu Bakar Baasyir dan parapengikutnya yang menjalani pidanadi LP Pasir Putih, saat berbai’ahberedar di sejumlah forum dan sosialmedia. Foto itu bisa dilihat di situsblog Khilafa Dawla Islamiyah yangberalamat di http://kdiofficial.blog-spot.com.

Baasyir, menurut Fatih, tidak

KOMPAS.COMAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYA PULANG - A PULANG - A PULANG - A PULANG - A PULANG - Inilah sosok Lany Melyana. Karyawati sebuahbank swasta di kawasan Senayan, Jakarta Selatan, itu akhirnyapulang ke rumah orangtuanya sesudah 10 hari menghilang.

RUTE RUTE RUTE RUTE RUTE Cijapati, yang menghu-bungkan Garut di ruas Kadungoramenuju wilayah Kabupaten Ban-dung dan akses ke Tol Purbalenyiatau Kota Bandung jadi solusicukup jitu menghindari kemace-tan antara tanjakan dan Malang-bong di Tasikmalaya, hinggaNagreg-Rancaekek.

Ribuan Pengemudi kenda-raan roda empat dan dua ter-pantau menggunakan rute inipada Sabtu (2/8). Mereka masukke rute ini dan keluar di JalanRaya Cicalengka-Majalaya. Darit i t ik i tu ada yang ke kananmenuju Cicalengka, atau ke kiri

ke Majalayaguna men-

c a p a ipintu TolB u a h

Rute Cijapati SolusiKemacetan Nagreg

Batu, sebelum masuk Tol Pur-baleunyi.

Iring-iringan kendaraan rodaempat dan roda dua terus me-ngalir keluar Ciluluk ke arahMajalaya dan Cicalengka. Jalantersebut lancar karena ada peng-hubung melintasi Bojong me-ngarah Solokan Jeruk tembusSapan Bojongsoang.

“Iring-iringan kendaraan dariKabupaten Garut dari Cijapatimengarah Kabupaten Bandungmelalaui Ciluluk via Majalayaramai lancar, hingga gerbang TolBuah Batu,” kata Ahmad RopikKepala Pos Pam Lebaran DinasPerhubungan Kabupaten Ban-dung.

Jalur alternatif Cijapati cukupBersambung ke Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7

Bersambung ke Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7

Jalur pantai selatan(jalan raya Daendels)mulai Srandakan Bantul,terus ke Setrojenar,Petanahan, masukAdipala, Cilacap. DariCilacap bisa menggunakanrute Gandrungmangu,Sidareja, Cipari dan keluardi antara Majenang danBanjar. Setelah Kota Banjarmasuk ke Jalan RayaPangandaran, berbelok kearah Neglasari,Manonjaya, terus ke KotaTasik. Selanjutnya keSingaparna menuju KotaGarut. Dari Garut bisamasuk ke Bandung viarute alternatif Cijapati diKadungora, atau terusmelalui Nagreg.

Rute Alternatif

BUMIAYU, TRIBUN - Kemacetan luarbiasa terjadi di ruas jalan antara Pekuncen-Bumiayu sepanjang Sabtu (2/8). Ular-ularan kendaraan pemudik yang hendakbalik ke wilayah Jabodetabek dan seki-tarnya mencapai panjang tak kurang 20 ki-lometer .

Penyebab kemacetan antara lain karena

membeludaknya kendaraan yang melewatirute ini, selain ada beberapa penyempitanjalan, persimpangan, hingga adanya per-lintasan kereta api di Paguyangan sertapertemuan arus kendaraan dari objekwisata Waduk Penjalin maupun Kaligua.

Bersambung ke Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7Hal 7

HTTP://KDIOFFICIAL.BLOGSPOT.COMFFFFFOOOOOTTTTTO BAIAO BAIAO BAIAO BAIAO BAIAT - T - T - T - T - Abu Bakar Baasyir (duduk ketiga dari kiri) berfoto bersama parapegikutnya sesudah baiat mengikuti Daulah Islamiyah Irak-Suriah yang dipimpinAbu Bakar Al-Bahdadi atau Khalifah Ibrahim.

AP/AFP/DAILY MAILPORAK PORANDA PORAK PORANDA PORAK PORANDA PORAK PORANDA PORAK PORANDA - Seorang pemuda mengeluarkan tumpukan Alquran yang rusak tertimpa reruntuhan sebuah masjid di Jalur Gaza, Sabtu (2/8). Serangan udara dan darat Israel menghancurkan banyak bangunanpenduduk dan tempat pelayanan publik serta banyak masjid di kota yang terkepung rapat itu. Foto kanan menunjukkan salah satu masjid di Kota Gaza yang hancur lebur dibom. BABABABABACA BERITCA BERITCA BERITCA BERITCA BERITANYANYANYANYANYA DI HALAMAN 1A DI HALAMAN 1A DI HALAMAN 1A DI HALAMAN 1A DI HALAMAN 111111

Dukungan Terhadap ISIS diIndonesia Ternyata Pecah

Page 2: Tribunjogja 03-08-2014

G

2region timurMINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

Tambah Bus Tak Sesuai TrayekDishub Keluarkan Izin Insidental karena Kendaraan AKAP Terlambat hingga 4 Jam

SOLO, TRIBUN - Kedatanganbus di Terminal Tirtonadidalam arus mudik dan balikmengalami keterlambatan se-lama empat jam. Penyebabketerlambatan lantaran ter-hambat kemacetan.

Kepala Dinas Perhubu-ngan, Komunikasi, dan In-formasi (Dishubkominfo) KotaSolo, Yosca Herman Soedrajatmengatakan keterlambatankedatangan bus mengaki-batkan penumpukan penum-pang di Terminal Tirtonadi.

“Saat arus mudik kemarinterjadi penumpukan di jalurbarat ke Magelang dan se-kitarnya, saat arus balik terjadidi jalur timur ke Surabaya.Biasanya kendaraan AKAP(Antarkota Antarprovinsi) timetable kedatangan hanya 15meni. Sekarang mencapaiempat jam,” ujarnya, Sabtu (2/8).

Untuk mengantisipasi,pihaknya mengeluarkan izininsidental (II) mendatangkanbus tidak sesuai trayek. “II busdikeluarkan setelah dilakukandengan berembuk ke peru-sahaan otobus. Biasanya ka-lau terlambat dua jam sajasudah dikeluarkan II,” kataYosca.

Meski ada II, lanjut Yosca,tidak semua penumpang maumenaiki bus tersebut lantaranlebih memilih bus favorit.“Meski ada bus II, tapi pe-numpang lebih memilih busfavoritnya untuk berangkat,”

Yosca mengatakan, pun-

cak arus balik diperkirakanterjadi Sabtu (2/8) dan Minggu(3/8). Namun sejak H+1 danH+2 sudah terjadi pening-katan arus balik.

“Arus balik sudah terjadipada H+1 dan H+2 yaknisekitar 2.700 bus sudah me-ngangkut penumpang arusbalik. Biasanya arus balikmerata, berbeda dengan arusmudik. Pada waktu arus mu-dik keinginan waktu mudikbiasanya bersamaan datang.Sedangkan ketika arus balikmereka santai. Waktunyapanjang karena dibagi enamhari sebelum beraktivitas Seninmendatang,” ujarnya.

Yosca menyebut terjadipergeseran puncak mudikyang diperkirakan terjadi H-2dan H-1 terjadi pada H-4 danH-3. “Tahun lalu, saat puncakarus mudik saja bus masukmencapai 2.900 unit, seda-ngkan tahun ini pada H-4sudah masuk 3.100 unit. Saatarus balik Solo diprediksi macettapi semua sudah kami an-tisipasi,” ujarnya.

Jumlah pengguna kenda-raan pribadi pada mudiktahun ini meningkat diban-

ding tahun lalu. “Sebanyak 435ribu kendaraan pribadi per harimasuk ke Solo, dibandingtahun lalu hanya 400 ribukendaraan,” kata Yosca.

Penurunan tarif KAWakil Menteri Perhubu-

ngan (Wamenhub), BambangSusantono mengatakan pihak-nya akan mengkaji penurunantarif kereta api saat mudiktahun depan. “Adanya hal initerjadi peningkatan penum-pang H+1 kereta api. Sayaharapkan tahun depan bisadilakukan hal yang sama,”ujarnya ketika memantau arusbalik di Terminal Tirtonadi.

Selain itu, lanjut Bambang,penurunan tarif kereta api bisamenurunkan angka kecela-kaan di jalan raya yang di-dominasi 70 persen kecelakaandan korban pengendara sepe-da motor.

Bambang mengatakan, di-perlukan pelengkapan jalan-jalan seperti jalan tol dan me-ningkatkan kapasitas armadalaut untuk pemerataan arusmudik lewat jalan darat. “Pe-merataan diperlukan untukmengurangi beban jalan raya,”ujarnya. (tribun jateng/gpe)

Biasanya kendaraan AKAP (AntarkotaBiasanya kendaraan AKAP (AntarkotaBiasanya kendaraan AKAP (AntarkotaBiasanya kendaraan AKAP (AntarkotaBiasanya kendaraan AKAP (AntarkotaAntarprovinsi) Antarprovinsi) Antarprovinsi) Antarprovinsi) Antarprovinsi) time tabletime tabletime tabletime tabletime table kedatangan kedatangan kedatangan kedatangan kedatangan

hanya 15 menit. Sekarang mencapai empathanya 15 menit. Sekarang mencapai empathanya 15 menit. Sekarang mencapai empathanya 15 menit. Sekarang mencapai empathanya 15 menit. Sekarang mencapai empatjam jam jam jam jam

YOSCA HERMAN SOEDRAJATKepala Dishubkominfo Kota Solo

Pembayar Pajak KendaraanBanjiri Kantor Samsat

KLAKLAKLAKLAKLATEN, TRIBUN TEN, TRIBUN TEN, TRIBUN TEN, TRIBUN TEN, TRIBUN - Seratus-an warga memadati kursi tungguKantor Samsat Klaten, Sabtu (2/8).Hari itu merupakan hari pertamakantor tersebut buka, setelah limahari libur Lebaran, mulai 28 Julihingga 1 Agustus 2014.

Membeludaknya jumlah wargayang ingin menjalankan wajibpajaknya tersebut membuat se-jumlah warga terpaksa duduk ditangga menuju lantai dua tempatpelayanan pajak. Di antaranyaadalah Antok Suryanto (26), wargaMagelang.

“Saya sudah mengantre sekitarsatu jam. Terpaksa duduk di tangga,karena kursi tunggu sudah penuh.Ini saya membayarkan pajaksepeda motor mertua saya asalDesa Kayumas, Kecamatan Jati-nom,” tuturnya, Sabtu (2/8).

Dia mengatakan, pembayaranpajak sepeda motor harus dil-akukannya hari itu juga, karena Se-nin (4/8) besok dia telah pulang keMagelang untuk bekerja lagi. “Tetapharus menunggu meski tutupnyajam 11 hari ini. Meski telah ber-kurang banyak, tapi yang datangjuga banyak,” jelasnya.

Selain itu, dia ingin mengejartoleransi denda karena pajak mo-tor tersebut habis saat Samsat liburmemberikan pelaya-nan. “Pajak motor me-rtua saya habis pada30 Juli kemarin,namun masih ada to-leransi cuma dua harisampai Senin besokitu,” tuturnya.

Hal yang berbedadisampaikan oleh Ku-ntadi (30), warga asalKarangdowo. Dia me-ngaku memanfaatkanwaktu mudik ke kam-pung halamannya de-ngan membayar pajakmotornya. Pasalnya,dia enggan bolak-balikPurwokerto-Klaten,

hanya untuk mengurus pembaya-ran pajak.

“Saya kan bekerjanya di Pur-wokerto. Besok Senin (4/8) sudahharus masuk kerja di pabrik. Hanyahari ini kesempatan saya mem-bayar pajak. Habisnya pajak mo-tor memang masih Agustus, da-ripada bolak-balik. Rabu (30/7)lalu, saya sudah ke sini tapiternyata tutup,” tuturnya.

Namun untuk mengurus pajaktersebut, dia terpaksa harus bolak-balik ke rumah untuk mengambilKartu Keluarga. Pasalnya, diabelum memiliki e-KTP. “Sebenar-nya sudah buat, tapi belum jadisampai beberapa bulan ini. Seha-

rusnya dengan kondisi e-KTPseperti itu, ada kebijakan khususdengan diperbolehkan pakai KTPlama,” ujarnya.

Mengenai para pengunjungkantor Samsat Klaten yang mem-beludak, Kaur STNK SatlantasPolres Klaten, Aiptu Joko Sutiknomembenarkan hal itu. Namunmenurutnya hal itu masih wajar.

Joko juga membenarkanadanya wajib pajak yang me-manfaatkan waktu mudiknya untukmembayar pajak kendaraanmereka. Namun jumlahnya terma-suk sedikit. “Senin (4/8),kemungkinan masih banyak wajibpajak yang datang,” tuturnya. (oda)(oda)(oda)(oda)(oda)

Sampah Menggunung Hampir 15 MeterKLATEN, TRIBUN - Ber-dasarkan pantauan TribunJogja di Tempat PembuanganAkhir (TPA) Jomboran, Ke-camatan Klaten Tengah, tum-pukan sampah di lokasi ter-sebut bahkan sampai setinggikurang lebih 15 meter.

Selain itu, lokasi TPAJomboran seluas ternyata telahdipenuhi sampah. Bahkansampah-sampah tersebut te-lah menutup akses pintu ma-suk. Ditambah lagi, satu-satunya backhoe yang kon-disinya memprihatikan sam-pai tidak memiliki tempat.

Penumpukan sampah ter-sebut disebabkan bertam-bahnya sampah saat liburLebaran. Untuk mengatasibertambahnya sampah, pe-tugas sampah terpaksa harusmasuk ketika semua PNSsedang libur. Bahkan ada pulayang terpaksa lembur mulaipukul 01.00.

“Saat itu saya kerja pukul01.00 di malam sebelum SalatIed diadakan. Saya bekerjamulai jam 1 sampai 4 pagi.Lalu saya persiapan Salat Ieddan silaturahmi ke keluargadan tetangga, kemudian sia-ngnya saya kembali ke TPAJomboran lagi,” tutur operator

backhoe TPA Jomboran, Wah-yu Suryono, Sabtu (2/8).

Menurutnya, jika mengu-rus sampah sampai berhentiberhari-hari, maka tumpu-kannya semakin tidak bera-turan dan bau semakin keras.“Karena tumpukan sampahini harus dibolak-balik dandiatur, supaya tempatnyacukup. Selain itu, harus di-bakar supaya mengurai mas-sa sampah,” ujarnya.

Jumlah sampah di Klatensaat libur Lebaran mengalamipeningkatan sekitar 11 persenper hari. Wahyu mengatakan,saat hari biasa jumlah sam-pah yang masuk ke TPA Jom-boran mulai kurang dari 100kubik hingga 180 kubik. Saatlibur Lebaran, sampah men-capai 200 kubik lebih.

“Hari ini saja, satu trukmengangkut tiga kali muatansampah, karena jumlah sam-pah luar biasa saat libur Le-baran. Kenaikan jumlah sam-pah yang masuk ke TPA Jom-boran, bisa dikatakan mulaiH-7 Lebaran kemarin. Ada 15truk yang mengurus sampah-sampah ini,” paparnya.

Dia khawatir TPA Jom-boran tidak akan muat sam-pah lagi pada Agustus besok.

Pasalnya, selain sampah saatlibur Lebaran yang telah me-menuhi lahan TPA tersebut,masih ada tradisi bersih desayang dilakukan warga Klaten.“Bingung juga. Bisa jadi tum-pukan sampahnya tambahtinggi,” kata Wahyu.

Kabid Kebersihan danPertamanan Dinas PekerjaanUmum (DPU) Klaten, Juwito,mengatakan, peningkatanjumlah sampah itu sering kaliterjadi saat Lebaran. Untukmengurangi penumpukansampah di TPA Jomboran,maka sebagian akan dipin-dahkan ke TPA Joho.

“Memang seringkali oversampah ketika Lebaran. Nanti

sampah-sampah yang lamakita akan pindahkan ke TPAJoho. Sampah yang lama kankita uruk dengan tanah su-paya tidak menimbulkan bau.Hal ini untuk menyikapi pe-numpukan sampah di TPAJomboran dan mengantisipasibertambahnya sampah padaAgustus nanti,” jelasnya.

Untuk rencana panjang,pihaknya masih akan me-lakukan pembicaraan me-ngenai pengadaan TPA diDesa Troketon, KecamatanPedan. “Butuh penambahanTPA, karena TPA Jomborantidak cukup menampung ba-nyaknya sampah di Klaten,”ujarnya. (oda)

Pilih Balik Pakai Kereta ApiLLLLLADADADADADY Y Y Y Y Liyana Dewi (17) mengakumemilih naik kereta api untukmudik maupun balik saat Lebaran.

Menurutnya, kereta api lebih cepatdan terhindar dari kemacetan lalu lintas

saat arus mudik dan balik.“ E n a k n a i k k e r e t a a p i , k a r e n a

lebih cepat dan tidak kena macet. Sayapilih kereta api eksekutif. Selain tidak

panas dan sumpek, ada tempat chargerp l u s s e l i m u t d a n b a n t a l . J a d i , l e b i hnyaman untuk per ja lanan jauh,” ucapgadis yang akrab dipanggil Glady itu, di

Klaten, Sabtu (2/8).Siswi Kelas 3 Jurusan Perhotelan SMK Negeri

3 K laten i tu perg i ke Jakar ta untuk ber -si lahturahmi dengan keluarga. Sayangnya,ayahnya tidak dapat ikut karena harus bertugas.Sehingga, warga Klaten Tengah itu berangkat keJakarta bersama dengan ibu dan adiknya saja.

“Ke Jakarta untuk bersilahturahmi dengankeluarga dari tante. Kalau nenek dari ibu diPalembang. Kalau nenek di Klaten sudahmeninggal tahun kemarin. Ayah tidak bisa ikutkarena masih bertugas di Lampung. Dia bekerjadi PJKA,” tutur Mbak Lurik Klaten 2014 itu. (oda)(oda)(oda)(oda)(oda)

Glady Liyana Dewi

TRIBUN JATENG/GALIH PERMADINIKMANIKMANIKMANIKMANIKMATI SOLTI SOLTI SOLTI SOLTI SOLO O O O O - Wisatawan sedang menikmati Kota Solo dengan menaiki Kereta Klutuk Jaladra. Wisatawan akanmenikmati perjalanan 12 kilometer dari Stasiun Purwosari - Gladak - Sangkrah pulang pergi. Kereta berhenti 15 menit dibeberapa tempat, yakni Loji Gandrung, Radya Pustaka, Rumah Batik Danarhadi, Batik Kauman, dan Gladak.

TRIBUN JOGJA/OBED DONI ARDIANTOMENUMPUK MENUMPUK MENUMPUK MENUMPUK MENUMPUK - Petugas pengurus sampah di TPA Jomboran,Klaten Tengah, memperlihatkan TPA yang dipadati sampah.

DOK PRI

TRIBUN JOGJA/OBED DONI ARDIANTOPPPPPADADADADADAAAAAT T T T T - Wajib pajak memadati Kantor samsat Klaten setelahselama lima hari kantor pelayanan itu libur.

Page 3: Tribunjogja 03-08-2014

CMYK

HALAMAN 3

MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHYLALLALLALLALLALU LINTU LINTU LINTU LINTU LINTAS PAS PAS PAS PAS PADADADADADAAAAAT T T T T - Seorang petugas kepolisian memantau titik keramaian melalui closed circuit television (CCTVI diRegional Traffic Management Centre (RTMC) Ditlantas Polda DIY, Yogyakarta, Sabtu (2/8). Kepadatan lalu lintas akibatarus balik Lebaran 2014 diperkirakan akan berangsur normal pada Senin (4/8).

SLEMAN, TRIBUN - Gunung Me-rapi memberikan daya tarik tersendiribagi wisatawan yang berkunjung keYogyakarta. Satu cara menikmatikeindahan Gunung Merapi adalahmencoba jasa wisata Jeep yang telahbanyak disediakan di Kaliurang dansekitarnya.

Koordinator Jeep Wisata TlogoPutri, Agus Santoso, memaparkandalam libur Lebaran minggu ini,jumlah wisatawan yang menggu-nakan jasanya naik 100 persen.

“Dari total 56 unit Jeep yang kamipunya, pada hari biasa, rata-rata tiapjeep mampu mengangkut tiga kaliperjalanan tiap harinya. Sedangkanpada libur Lebaran ini bisa mencapaitujuh kali perjalanan,” katanya, Sabtu(2/8).

Agus memaparkan, pada harilibur Lebaran, rata-rata rombonganwisatawan yang datang berasaldari luar kota Yogyakarta. Darirombongan tersebut, rata-rata bisa

YOGYA, TRIBUN - Arealapangan parkir utara Univer-sitas Ahmad Dahlan (UAD),Jalan Kapas, Yogyakarta, men-jadi sasaran perusakan se-kelompok pemuda. Perusakanterhadap delapan buah lam-pu di atas pagar luar la-pangan terjadi Kamis (31/7)dini hari, disusul pelemparanbotol ke arah petugas jaga,Sabtu (2/8) pagi

Rangkaian aksi kekerasanitu dipicu oleh gerombolanpemuda yang merasa tidakterima setelah ditegur olehpetugas keamanan, saatmelakukan aksi coret-corettembok di tempat tersebut.

“Kamis dini hari, mereka(kelompok pemuda, Red)mencoret-coret tembok luarlapangan parkir. Petugassudah memperingatkan, tapimereka tetap ngeyel,” ujarKepala Urusan Satpam UAD,Parjianto, Sabtu (2/8) siang.

Karena para pemuda ma-sih melanjutkan tindak van-dalisme, petugas pun be-rusaha menangkap mereka.Aksi kejar-kejaran terjadi, danpetugas berhasil mengambilsebuah tas milik pelaku, se-mentara kedua pelaku ber-hasil melarikan diri.

Beberapa menit kemudian,para pemuda itu kembali kesana dengan rombongan yangmengendarai sekitar 10 se-peda motor. “Mereka melem-pari petugas di dalam meng-gunakan batu dan botol mi-ras. Petugas lari untuk menye-lamatkan diri ke dalam areaGedung Pengadilan NegeriYogyakarta yang berada di se-

Ayu Rianna Amardhi

Jaga Berat BadanPOR POR POR POR POR ayam dengan kuah san-tan kental dan beraneka kuekering selalu jadi hidanganpaling dinanti saat Lebaran.

Di sisi lain, hidangan lezat itu mem-bawa momok tersendiri bagi kaumhawa. Berat badan bertambah dan pipiyang semakin chubby seolah jadikejutan tambahan di hari raya.

Hal semacam itu juga pernahdirasakan oleh Public Relation Am-barrukmo Plaza, Ayu Rianna Amardhi.“Dulu pernah langsung naik tiga kilo-gram pas Lebaran,” ucapnya bergidik.

Sejak itu, mantan Putri IndonesiaDIY tahun 2009 ini menjaga polamakannya saat Lebaran. Benar saja,berat badannya tak bertambah, meskimenikmati opor dan kue-kue manis.

Kunci rahasianya, sekotak seladasegar yang tersaji sebagai pelengkapsemua hidangan. “Ibu selalu me-nyiapkan selada satu kotak besaruntuk penyeimbang makanan berlemaksaat Lebaran,” tutur Ayu.

Sayur dan buah-buahan memangselalu jadi hidangan wajib keluarga Ayu.

O Sang ibu, seorangtrainer yoga yangselalu mengajarkanpola makan sehat.Ayu juga sudah be-berapa tahun terak-hir mengelola ru-mah makan organik,Kedai Kolondjono.

“Sekeluarga udahbiasa jaga makan. Kuenastar, dkk sih tetapdimakan, tapi sadar diri.Jangan kalap liat sajianLebaran,” kata PR yang aktifmenulis novel itu.

Selain mengatur porsimakan, Ayu juga terbiasamengenali makanan ‘jahat’.Dalam ar tian, makananyang bisa memicu penyakitmisalnya kolesterol.Dengan begitu, ia bisamengatur makananyang boleh iak o n s u m s i .(esa)(esa)(esa)(esa)(esa)

Wisatawan Minati Jeep dan Trail Merapimenyewa dua hingga tiga unitJeep.

Tarif yang ditawarkan untuksekali perjalan adalah Rp300 ribu perJeep dengan kapasitas penumpangempat orang.

“Itu adalah tarif paket short, de-ngan durasi tempuh dua jam. Padahari biasa, kita ada paket medium danlong. Akan tetapi dengan kepadatanpengunjung seperti sekarang, tidakmemungkinkan untuk paket ter-sebut,” ujarnya.

Hal itu berkaitan banyaknya an-trean wisatawan yang ingin menggu-nakan jasa mereka serta menghindaripenumpukan di jalur-jalur tertentuyang mereka lalui.

Rute short melewati TerminalTlogo Putri - Kali Kuning - BukitBambang - Desa Jambu - BatuWajah - Lembah Bendo - Tempuran- dan kembali lagi ke TerminalTlogo Putri.

Seorang wisatawan, Hutami Ang-

graini, warga Kemayoran, Jakartayang tengah mudik ke Klaten, me-maparkan baru pertama kali men-coba wisata Jeep di kawasan Ka-liurang.

“Mumpung keluarga besar ber-kumpul, kami ingin mencoba sesuatuyang baru, berwisata sekaligus me-nantang adrenalin, yaitu dengan Jeepini,” ujarnya antusias.

Hutami mengaku melihat akti-vitas wisata Jeep yang ada di Ka-liurang tersebut dari televisi. Darisana dia penasaran dan mengajakkeluarga yang ada di Klaten untukmencoba alternatif wisata tersebut.

Selain Jeep, di kawasan wisatalereng Merapi juga tersedia sepedamotor trail dengan tarif Rp200 ribu.Rute yang dilalui sepeda motor trailsama dengan rute yang dilalui Jeep.Dari jasa penyewaan tersebut, dalamlibur Lebaran kali ini mereka dapatmeraih omzet rata-rata Rp100 jutaper harinya. (nto)

● Sekelompok Pemuda BermotorRusak Fasilitas Lapangan Parkir UAD

Lempar Botol Berbau Miras

latan lokasi kejadian,” lanjutParjianto.

Setelahnya, diduga kesalkarena gagal mengenai petu-gas, mereka melampiaskankemarahan dengan merusaklampu-lampu di pagar luarlapangan parkir utara UAD.

Menurut Parjianto, pihak-nya lantas melaporkan ke-jadian itu ke Kantor PolsekUmbulharjo pada Jumat (1/8).Ia juga menyerahkan barangbukti berupa tas punggungyang dirampas dari pelaku.

Namun peristiwa itu ma-sih berlanjut pada Sabtu pagihari. Sekitar pukul 5.37, empatpemuda yang mengendaraidua sepeda motor matic ber-henti di depan area parkir.Dua di antaranya turun darimotor dan melempari petugasmenggunakan botol miras.

Saat itu, Parjianto tengahberjaga di Kampus 1 UADyang letaknya beberapa puluhmeter di selatan lapanganparkir tersebut. “Dari botolyang mereka lempar, masihtercium bau miras cukuptajam,” kata Parjianto.

Siswa SMATas itu berisi sebuah tong-

kat pemukul, cat semprot da-lam kaleng berukuran cukupbesar, dan kartu identitas yang

menunjukkan pemiliknyaadalah siswa sebuah SMAswasta di Kota Yogyakarta.

Dihubungi secara terpisah,pengacara yang juga aktivispeduli keamanan Yogya, Tom-my Susanto mengatakan, iakerap menemui kejadianvandalisme dan kepemilikansenjata tajam oleh anak-anakmuda di bawah umur.

Tommy bersama timnyakerap mendapati anak mudausia belasan tahun yang mela-kukan tindakan melanggarhukum itu setiap akhir pekan.

Menurutnya, untuk menu-runkan tindak kejahatanseperti itu, kepolisian bisamengantisipasi dengan kam-panye safety riding atau kese-lamatan berkendara, sertaantinarkoba.

“Bisa kita buat kampanyesafety riding. Reskrim lakukanpenyuluhan ke sekolah-se-kolah, serta memasang span-duk mengenai regulasi dansanksi bagi para pelanggar,”ujar Tommy.

Ia menyebut sudah wak-tunya hukum tegas diber-lakukan bagi pelaku keja-hatan yang masih berusiaanak-anak. “Usia di bawahumur bukan berarti tidak bisadipidana,” kata dia. (nbi)

Kamis dini hari, mereka (kelompok Kamis dini hari, mereka (kelompok Kamis dini hari, mereka (kelompok Kamis dini hari, mereka (kelompok Kamis dini hari, mereka (kelompokpemuda, pemuda, pemuda, pemuda, pemuda, RedRedRedRedRed) mencoret-coret tembok luar) mencoret-coret tembok luar) mencoret-coret tembok luar) mencoret-coret tembok luar) mencoret-coret tembok luar

lapangan parkirlapangan parkirlapangan parkirlapangan parkirlapangan parkir. Petugas sudah. Petugas sudah. Petugas sudah. Petugas sudah. Petugas sudahmemperingatkan, tapi mereka tetap memperingatkan, tapi mereka tetap memperingatkan, tapi mereka tetap memperingatkan, tapi mereka tetap memperingatkan, tapi mereka tetap ngeyelngeyelngeyelngeyelngeyel

PARJIANTOPARJIANTOPARJIANTOPARJIANTOPARJIANTOKepala Urusan Satpam UAD

Suwardi Jadi Tukang Cukur Sejak 1961

Pernah Punya Pelanggan Berumur 100 Tahun LebihDengan usia yang sudah tidak muda lagi, Suwardimasih terampil memainkan gunting sorok tuanya.Dengan cekatan dia memotong sedikit demi sedikit

rambut para pelanggannya.

SUWARDI SUWARDI SUWARDI SUWARDI SUWARDI (76) adalah tukungcukur yang setiap harinya men-jajakan jasanya di bawah pohonberingin barat Alun-alun UtaraYogyakarta. Bapak delapan oranganak tersebut telah menjaditukang cukur sejak tahun 1961.Gunting, cukur tua, sisir, bedakdan kaca menjadi teman sertabagian dari kesehariannya se-bagai tukang cukur rambut.

“Dulu sebelum menjadi tukangcukur, pada tahun 1961 saya ikutkursus memotong rambut diKantor Penempatan Tenaga di Soloselama empat bulan,” ujar Su-wardi, Sabtu (2/8). Setelah sele-sai kursus, ia mencoba mengadunasib dengan menjadi tukangcukur di Bandung.

Suwardi mencoba peruntu-ngan dengan menjadi tukang cukurdi Bandung selama dua tahun.Setelah dari Bandung, Suwardipindah ke Yogyakar ta untukmembuka usahanya. Sebelummenjadi tukang cukur pinggir jalan,dia beberapa kali menyewa kiosdi Jogja untuk membuka usaha

cukur rambut.Karena semakin lama harga

sewa kios semakin mahal, Suwardimerasa tidak mampu lagi untukmenyewa kios. Kemudian diamemilih Alun-alun Selatan Yog-yakarta sebagai tempat untukmenjajakan jasanya.

Pria asal Klaten tersebutberada di Alun-alun selatan se-lama 30 tahun. Delapan tahun lalu,karena banyak pedagang klithikanyang berjualan dan membuatsemacam bunker ditembok yangmengelilingi alun-alun, makapedagang klithikan dipindahkanoleh keraton dan Suwardi harusikut pindah. “Akhirnya saya pindahke Alun-alun Utara sejak delapantahun lalu,” ucap Suwardi.

Diceritakan Suwardi, selamaini orang yang sering memakaijasanya adalah orang kalangantua. Sebagian besar dari merekatelah berusia di atas 40 tahun,tetapi ada juga anak-anak usia SDyang potong rambut di tempatnya.

Selain memtong rambut paralangganannya di tempatnya biasa

mencukur, Suwardi juga seringdiundang ke rumah langgananyauntuk mencukur rambut. Bahkandia sering mencukur langganannyadi atas tempat tidur, karenakondisi orang yang dia cukursudah tua dan tidak bisa berak-tivitas lagi. “Dulu saya punyalangganan yang umurnya 100tahun lebih, itu langganan sejaksaya masih di Alun-alun Selatan,tetapi sekarang sudah mening-gal,” ceritanya.

Sehari 10 pelangganSehari 10 pelangganSehari 10 pelangganSehari 10 pelangganSehari 10 pelangganRata-rata, setiap harinya dia

mendapatkan 10 pelanggan.Suwardi mematok tarif Rp5 ribuuntuk jasa potong rambut. Selainpotong rambut ada juga pe-langgannya yang datang untukmerapikan kumis.

Dia tidak khawatir denganbanyaknya tempat cukur modernyang bermunculan. “Rezeki sudahada yang ngatur, jadi saya tidakkhawatir,” ujarnya. Suwardi akanterus menjalankan profesinyaselama masih kuat memotongrambut pelanggannya. (hamim(hamim(hamim(hamim(hamimthohari)thohari)thohari)thohari)thohari)

TRIBUN JOGJA/HAMIM THOHARIBERAKSI BERAKSI BERAKSI BERAKSI BERAKSI - Suwardi sedang memotong rambut seorangpelanggannya, Sabtu (2/8). Ia telah 53 tahun menjalani profesisebagai tukang cukur.

Gelandangan Sengaja Didrop dari Luar DIYYOGYYOGYYOGYYOGYYOGYA A A A A - Selama Ramadan dan Idul Fitri 1435 H, UPTPanti Karya sebagai pelaksana teknis Dinas SosialTenaga Kerja dan Transmigrasi Kota Yogyakartamenampung 11 orang PSK, 43 Gelandangan, dansembilan anak jalanan.

Kepala UPT Panti Karya, Waryono, Sabtu (2/8)menjelaskan, kebanyakan dari mereka terjaring raziapada minggu kedua Ramadan. “Dari semua orangyang terjaring dan di tampung di tempat kami, hampirsemuanya telah dipulangkan sehari menjelang IdulFitri,” ujarnya.

Berdasarkan identifikasi, sebagian besargelandangan yang terjaring razia dan ditampung diUPT Panti Karya adalah gelandangan musiman yangsengaja didrop di daerah Yogyakarta.

Kebanyakan para gelandangan tersebut berasaldari luar Yogyakarta, seperti dari Ponorogo, Wonogiri,Cilacap, Wonosobo dan Semarang. Sedangkan yangberasal dari Yogyakarta hanya tiga orang.

PSK, gelandangan, dan anak jalanan yang masukke Panti Karya minimal tinggal di panti selama tigahari. Mereka diidentifikasi, diseleksi dan diberikansolusi. Saat ini terdapat tiga gelandangan hasil raziaselama Ramadan yang masih tinggal di panti karenatidak memiliki alamat.

Gelandangan dan anak jalanan tersebut diraziadari beberapa tempat yang ada di Yogyakarta,sedangkan untuk para PSK mereka terjaring dari duatempat, yakni dari Giwangan dan sekitar stasiun TuguYogyakarta (kebon suwung). (mim)(mim)(mim)(mim)(mim)

DOK PRI

Page 4: Tribunjogja 03-08-2014

KENDARAAN

ASSESORIS KEND.

Paket Audio Spr Murah! Sedia DVD-TV-GPS-Power-LampuAngelEyes-Lampu HID Karpet-Tanduk-Foot stepGading Jl MT Haryono 22 T:7817999

B01347.2014.51230-4

Spcl:Cvrjok,dortrim,plvn,bksstir,dash-board.Bhn&wrn kmplit:MandiriJl.MglKm5 utrBRI 082134590713

B00812.2014.52276-3

Bgi pemudik dr luar kota,pastiknkaca mobil anda(bersih/bening bebsjamur,spy prjalann lbih nyaman&fokus,hub:Santo(081328331660)

B00002.2014.55854-4

BENGKEL

Bengkel mobil panggilan:Eropa,Je-pang,manual,matic,overhoul Hub:081392968875 siap datang

B00002.2014.53126-3

DAIHATSU

Astra-Daihatsu Promo Murah: Xe-nia DP 10jtn /ags 1,6jt/bln, GranmaxPU DP 7jtan,Ayla 1jt/bln dll. Hub:082-138444407/pin BB:2AD16556

B00002.2014.48097-4

New Xenia DP20jtn,PU DP8jtn,AylaDP20jtn,Terios DP30jtn,Luxio&MBDP20jtn.02748292376/08179441400

B00692.2014.55718-3

Juwal cirit cs 83 AB pajak panjangbisa tukar motor H19,5 nego02746667729

B00002.2014.56329-3

Espass PU half box aluminium’05,(H)tgn1,biru ori,klg,pjk pjg,banbr,murah bgt:40jt,nego.6622855

B00001.2014.56378-3

Dijual daihatsu classy 92 AB Slemanhijau pajak baru AC tape Mp3pwstering mesin ok 08179441265

B00002.2014.56401-3

HONDA

Wonder84 ABkota merah mulus luardlm bodi kaleng spt baru hemat bbmlancar normal 082242336960

B00002.2014.56470-3

MITSUBISHI

Dijual Mitsubisi hijau th 87 hrg 27jt/ng. Mazda hitam th 85 hrga 20jt/ng.Hub:085799227966

B00001.2014.56033-3

MOBIL DIJUAL

SUZUKI

Suzuki cerry extra th88 AB Kota,wrnabu-abu,vr,msn bgs cat mls.Hg:14.5jt ng.6586550/087738236005

B00001.2014.56564-3

TOYOTA

Corolla SE’87 biru,AB,VR,TR.Pjk pjgKTP bebas.Cat mls,msn hls.Intriorori.Hub:08993174086.H:nego

B00002.2014.56357-3

T.Kijang spr astra.5speed AC TPVR pwstir AB nama sendiri.36jtnego.Jl.Ngeksigondo.T:7452525 Yk

B00001.2014.56403-3

DAIHATSU

DEALER

TaufikKonsultanMobil:AndaMauJual/CariMobilBrBekasKredit&TukarTambahH081229676739GratisBisaSMSan

B00631.2014.49903-3

MITSUBISHI

Mits Lancer Evo 3 Gli 94.AB merahFerari bgs 45jt nego.Jl.NgeksigondoYk.Hp:081325675388

B00001.2014.56402-3

NISSAN

New March & GLivina DP 19jtan,Ready Stock.0817834041,786-5771. Nissan Pusat

B00198.2014.53330-3

Dijual grand livina AT 08 ABpjk panjang, istmw, hub Rifqi08122711016

B00631.2014.56055-3

SUZUKI

Karimun th 2003 plat AB. Jl XurangKM7 Timor² Kayen Raya 169.Hub:0818270245/7474894

B00001.2014.56399-3

Szk Aventura 1.3 Merah 97 AB hrg:48jt.Katana GX 94 Htm AB hrg:53jtng.Gd Kuning T.081325675388

B00001.2014.56400-3

TOYOTA

T.kjg spr deluxe nsmc th 96 audioTV VR ready H:50jt Hub 0878-43108222 cpt dpt nyangweh hem

B00002.2014.56592-3

DAIHATSU

Dptkan Dp Super Murah PU 7,3JtAyla 21Jt,Xenia 14Jt,Sirion 22Jt,Terios22Jt,Luxio 23Jt MB 17Jt.Info Lkp JokoAstra: 087752727279

B01126.2014.50871-4

PU DP 7jt Xenia DP 25jt Ayla DP24jt Luxio,Sirion,Terios.proses cepatready.Santoso 082226754488

B00002.2014.53742-3

BU Xenia Li2010 silver metalik tgn IAB Bantul pajak baru harganego.Hub:087838805052

B00002.2014.55845-3

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

MOBIL DIJUAL

HONDA

Honda jazz th 2006 wrn biru full orivr 17,hrg:92jt nego.Hub:6586550/087738236005

B00001.2014.56563-3

KIA

Obral harga!Morning 120jt/picanto130jt/rio 190jt diskon 40jtan cp:Su-priyadi 08174103346/7855446

B00002.2014.54803-3

MITSUBISHI

Mits Disc Lbaran 16-40Jt,PU T120,L300,Truk,Pajero,OutlanderMirage.Prs Krdt Mdh Cpt. 081804000985

B01126.2014.50515-3

NISSAN

Nissan Lebaran Diskon:Disc GrandLivina >24jt,March >15jtReadystok087839698757/2954C449

B00198.2014.52777-3

SUZUKI

R3 ready stok full diskon WagonSplash APV Swift PU DP ringan bisaTT.Hub:081227922631/6931310

B00002.2014.50665-3

Heboh R3,PU,Wagon R,Mega CarrydiBantu ACC smpai Mobil Terkirim.Hub:087710261158/0274-6536066

B01126.2014.51169-3

Szuki Disc Special Lbrn DP&AngsPling Mrh PU,Wagon R,APV, Ertiga,dll.H:081802699922/PIN:2559BB44

B01126.2014.51420-3

TOYOTA

Promo Lebaran Toyota! Disk gedeDP kecil angs rngan tnpa indent.Hub:Ari 087838177833/BB:3123bef0

B00002.2014.50310-3

Promo toyota lebaran dapatkan freeangsuran pertama dan voucherbelanja H:081802101982/7543AC0C

B00122.2014.52726-3

Pusat Toyota Jogja! Dp min tukartambah bisa! Hub: Oestam Dwi Nas-moco:08122687656 / 087739005888

B00002.2014.52801-3

Avanza G M/T 2009 silver plat B127jt nego.Tlp:387317/081707-90289 pjk pnjg mulus

B00001.2014.55177-3

Promo Lebaran Bersama ToyotaAvanza,Agya Cash/Kredit DP 20jtan/Angsrn 2jtan.Hub:0877.3903.2819

B00692.2014.55219-3

Avanza type G VVTI th2007 ABasli. Jl kaliurang KM 7 Timor² KayenRaya 169. H:0818270245/7474894

B00001.2014.56398-3

Jual cpt Avanza G 2004 warna goldjok mulus STNK baru.Hub:082-11788095 103,5jt/nego

B00002.2014.56514-3

DAIHATSU

Dijual Terios th 2013 plat ABistimewa harga 170jt warna hitam.Hub:08175497768

B00002.2014.56650-3

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

DEALER

SUZUKI

www.suzuki-mobi l - jogja.comSBMR3,Wagon,PickUp Disc KhususTermurah 0878 0288 4040 Luthfi

B01126.2014.51168-3

TOYOTA

Promo Terdahsyat Toyota Cash/KreditDP Mulai 27jt Proses Cepat Disc IstmwH:087739545767/6608215

B00002.2014.54248-3

Dptkan Promo Toyota Lebaran.Dis-kon Bazar Unit Ready Hadiah MenarikH:085640409931-087839278333.

B00165.2014.56013-3

Operkredit All New Avanza Tahun2013 warna hitam plat AB-Sleman.Hubungi: 081931771460

B00812.2014.56542-3

Dijl Toyota New Avanza G 1.5 2012AB-Sleman a/n sendiri.Hitam ori luardalam KM34rb,ban serep blm turun.Hrg 151jt.H:08112555369

B00001.2014.56704-4

DEALER

Dicari= Vario / Beat AB, pmilik tgn 1,saya datangi, lihat, dibayar Cash.Silahkan T=6828232

B00001.2014.55283-3

MOTOR DIJUAL

DEALER

Dlr honda variocw DP1,5 ang635x31beat DP1,4 angs575x31 tecno DP1,7ang680x31 H:0818271421

B00002.2014.56308-3

HONDA

VarioCBS12:13,2+FI12:13,8 Beat11:11,5+FI13:12,6 Scoopy10:10,6 Mio09:8,5 SoulGT12:10,6 SupraX02:6+04:6,8 FitX08:7,2 Star97:4,5 Prima90:3,8FU09:13,3 King03:9,7 Jl.Tegalmulyo2No.28 Kuncen Telp:7445559

B00002.2014.56278-7

Honda absolute revo 2013 tgI ansendiri ABSlm pajag panjang Juli ist10,7jt nego Hub087838392992

B00002.2014.56365-3

Supra 125 X R 2010 cw htm mrhAB pjk br km 10rb an spt br.Hrg:12.750jt.Hub:085878137716

B00001.2014.56396-3

MOTOR DIJUAL

HONDA

Suprafit New 2006 bagasi orisinil=5,4H:Gg.Melati I/4 Babadan Baru JakalKm7 blkg BNI T.7176317

B00002.2014.56519-3

Honda Karisma th2003 mesin kuatbensin irit=5,4 H:Perum MinomartaniJl.Tengiri V/3 T.8365345

B00002.2014.56520-3

Jl honda tiger th2000 modif surat2komplit an sndri pjk panjang siappakai Rrod brat 08978062569

B00002.2014.56586-3

Supra X125 resing AB kota tanganI beli dari baru pajak baru ban baruharga 9,3jt Hub02746697869

B00002.2014.56664-3

KAWASAKI

Promo lebaran!dealer kawasaki pusatYogya DP min7,5jt cash ok!prosescepat.CP:Wulan 081228878225

B00002.2014.55160-3

Dijual kawasaki ninja250cc antiq,th2010,merah,an sendiri,km1600,hrg50jt,klangenan,orisinil nil nil,sptbaru,hub Rifqi08122711016

B00631.2014.56057-4

Dijual kawasaki ZX 130 th 2006 merah/hitam plat AB Sleman 8,6jt nego ansendiri Hub 087739544406

B00002.2014.56582-3

MOTOR CHINA

Mocin mdl supra daheyo th.03cakram.Velg racing.Pjk hdp AB Bantulsiap pake 2.3 ng.087835338948

B00001.2014.56559-3

SUZUKI

BU smash sr cw 09 AB Btl abu2 htmmsh bgs pnl2 hdp,ban br,doblestater hrg 7,2jt ng 089678641456

B00002.2014.56303-3

BU new shogun R 02 ori htm tgnI,mesin halus,pajak hdp,staterok,AB Btl 3,85 jt ng 087738457757

B00002.2014.56373-3

Terbukti 100% Nex DP 550rb/Bunga1% angs 300rb-an/CT 24 bln bunga0%,FU New 16jt-an H:0818272334

B00002.2014.56607-3

YAMAHA

King 03/03SE/04/06/RXK81 modif/RX03 modif.Pak Yon SengkanJl.Kaliurang Km 7. T: 6585333

B00002.2014.55633-3

BU jupiter Z 11,AB kodya,kninghitam,mesin bgs,body mls,pjk pjngistmwa hrg 9,9jtng 081227222922

B00002.2014.56304-3

BU new jpter MX 11 AB kta,htm,nonkpling,msn hls,body knclong istwbsTT yg mrh 12jt 083869381117

B00002.2014.56305-3

BU mio j teen 2013 Nov an sendirimulus 9,5jt Hub 083869381153milik sendiri bukan bakul

B00002.2014.56350-3

Jual cpt mio CW 07/mio soul 10 ABSleman kondisi bagus ex mahasiswi085878281162

B00002.2014.56647-3

RX king 2003 Ab Sleman hijausupertrax pajak panjang mesinhalus joss 11,5jt T.0274-7458832

B00002.2014.56681-3

King 94 AB Sleman standar 6,9jtking 96 AB Sleman ori standar 7,9jtT.087739710517

B00002.2014.56682-3

MOBIL

Dibeli motor / mobil tua-muda sglkondisi XL= 08787.7799209 Trisno=661.0099 / 085707.909044

B00896.2014.51883-3

MOTOR

Dibeli tinggi sgl mtr,sgl th byr cash.H:PNono Celeban Jl.Soga 42 T:786.5678 / 081.227.55146 Yk

B00002.2014.31082-3

MOBIL/MOTOR DICARI

MOTOR

Dibeli tinggi spd mtr bekas sgl merk.Hb:Gonel Nogotirto(0274)8507530/081904037008 SMS/Tlp 24jam

B00812.2014.54316-3

Dibeli mtor segala kondisi dgn hargatertinggi dibayar cas. H=P.Heru 0274-7892372. Siang malam.

B00002.2014.55578-3

MOBIL/MOTOR SEWA

Sewa mobil All New AvanzaVeloz+sopir paling murah hubungi:081578429247 Nasdaq Trans

B00840.2014.49870-3

Kevin Rental 087737186744 BB29F40047.Mnyewakan Avanza,Xenia,Yaris,dll sopir/tnp sopir jam/hrian

B00002.2014.50357-3

AmaTrans mbl+drvr.Avz/Xnia/NewAvz/NewXnia/Lxio/Evlia/APV.150rb.085729090891/087838773610/6548902

B00001.2014.50480-3

Gejayan rent car sedia avanza+sopir,all new avanza+sopir,inova +spr,trmdrop luar kt 02749220222

B00896.2014.51887-3

Dy-Ar:Mbl-Spr-BBM:250rb Esps,Xnia,Avnz,APV,Kjg,Prgio,Elf,Bus,7838395/081328110612/087838812423

B00692.2014.51984-3

Sewa mbl angkut:Truk-Box,Truck-Bakterbuka,Box-Gran Max,Pick-Up(readystock)7885422/085292999937

B00002.2014.52330-3

Elita Charter Travello,ELF Long(12,16,19,22 Seat)Full AC, TV, Ex-ecutive Class.0817422743

B01126.2014.53201-3

DEWA TRANS=3052400/08122778-8009menyewakan mobil dg/tnpsopirdalam/luar kota hr/mgg/bln/thn

B00198.2014.54443-3

Promo Mobil+Sopir.Avanza(200),Inova(300)Fortuner/Camry/Alpard(1jt).Hub:6501221-7131221-554140

B00074.2014.54847-3

SewaMurah:125-250+sopir/nonso-pir avanza,xenia,apv,innova,Lgx,espas,pu,elf,mercy(manten)h:7445895

B00692.2014.54983-3

Promo:Sopir+BBM+All New Xenia/Avz hanya 300 ribu,luar kota ok,Tlp/SMS 0274 6642401 siap 24 jam

B00002.2014.55311-3

Transportasi.Avanza xenia apv elfhi ace.Siap 24jm.Drop luar kotaoke.H.02747026744/087839318284

B00692.2014.55720-3

Disewakan avanza+sopirnya dlm/luar kota; melayani drop luar kota.Hub/SMS: 08112502661

B00002.2014.55810-3

Garuda.8216199.APV+Sopir+10J=155Xnia+Sopir=175,Travelo 12Seat+Spir=235.Kjg Inova+ Sopir+10J=235

B01126.2014.56214-3

Hrg promo sewa mbl stok kmplit brubs drop dlm/luar kt Alwy Trans 443-5600/0818268597/08157919713

B01347.2014.56245-3

GejayanRentCar Kehabisan tiketbalik?Bth armada utk balik.Trimadrop luar kota.H:9220222/8333888

B00002.2014.56277-3

Anda butuh driver dalam/luar kotacapek arus balik? kami sediakandriver pengalaman 083869381153

B00002.2014.56348-3

RamaTrans dgn Allnew Avanza2014+Sopir siap antar anda dlm/luarkota u’ brlebaran.H:087739833335

B00001.2014.56404-3

Rental mobil + sopir muda -l u a r k o t a & d a l a m k o t a .Hub : 087739342419

B00002.2014.56475-3

MJ Avanza Inova travelo busmelayani paket tour 8355567/08175470944/081227152789

B00387.2014.56648-3

HONDA

Dijual New Honda Mobilio/Brio/Jazz/Freed/Civic/CRV/City/dll.Hub:Sandi085643426292/087838780195

B00812.2014.50794-3

Mobil pun Perlu Anti VirusDUNIA otomotif denganteknologi informasi kinimakin dekat, bahkanmembuat keduanyasemakin tak terpisahkan.Tahun lalu, di ajang DefCon, Las Vegas, dua ahlikomputer, Chris Valasekdan Charlie Millermenunjukkan cara untukmeretas sistem kompute-risasi Toyota Prius danFord Escape.

Kini, keduanyamenawarkan solusi baru,anti virus untuk menjagakinerja mobil tetap amandari gangguan peretas(hacker). Valasek danMiller sebelumnyaberhasil membeberkancara berbahaya denganmemanipulasi sistempengereman pada Priusdan Escape yang lagiberjalan.

Valasek, DirekturPerusahaan PenelitiKeamanan Kendaraan dilembaga konsultanIOActive, mengatakan,segera menunjukkan mobilprototipe yang sudahdilengkapi dengan alat antivirus khusus di ajang BlackHat, Las Vegas, Agustusini.

Keduanya berhasilmenciptakan alat seharga150 dollar AS yang bisadiaplikasi pada setiapkendaaraan yang memilikisistem komputerisasi. Alatini mampu mendeteksi jikaada serangan hacker,mengidentifikasi anomalipada arus perintah dankemudian memblokirnya.

Terus lanjutProyek anti virus ini

sengaja terus dilanjutkandengan tujuan mengin-formasikan pada produ-sen mobil. Agar mereka

bisa mengidentifikasicara yang bisadilakukan untukmempertahankankeamanan pada sistemyang dimiliki padasetiap kendaraan yangada.

“Saya tak peduli jikaAnda meretas browser

dan mencuri nomor kartukredit saya. Tapi, kalausampai bisa menabrakkanmobil, masalah hidupdan mati. Ini sesuatuyang dramatis, kami maumenjadi bagian darisolusi yang ada,” beberValesek.

Hasil pertunjukan

Valesek dan Miller tahunlalu sempat meresahkankonsumen karenaberfikir bisa hidupdalam bahaya. Aksiperetas bisa menga-kibatkan penggunamobil terancamhidupnya jika hal itudilakukan.

Tapi, Lembaga Nasio-nal Administrasi Kese-lamatan Jalan Raya(NHTSA) belum mene-mukan insiden padakendaraan konsumen dimana sistem pengaturmobilnya berhasildiretas orang lain.(kompas.com)

NETSISTEMSISTEMSISTEMSISTEMSISTEM komputerisasi Ford Escape Hybrid.

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014HALAMAN 4HALAMAN 4HALAMAN 4HALAMAN 4HALAMAN 4

Ini yang WajibDilakukan Setelah Mudik

ANDA tentu saja tak ingin kembali beraktivitasatau pergi ke kantor dengan kondisi mobil semrawutbukan? Nah, setibanya Anda kembali dari per-jalanan mudik yang panjang, pastikan menyi-sihkan satu hari libur tambahan sebelum kembaliberaktivitas.

Waktu senggang ini disiapkan untuk me-ngembalikan performa mobil Anda kembali primasetelah menempuh perjalanan panjang. PT Asuran-si Astra Buana (Garda Oto) menyatakan, ada tujuhhal yang wajib diperiksa atau dperbaiki setelahmudik. apa saja itu?“Kaki-kaki”

Tentu perjalanan panjang mudik tidak selaludihadapi dengan kondisi aspal mulus. Ada sajasesekali lubang, jalan berbatu, atau bergelombangselama perjalanan. Nah, pastikan Anda memeriksakaki-kaki mobil.

Perhatikan apakah ada bunyi-bunyian yangtidak normal. Jika ada, segera bawa kendaraantersebut ke bengkel langganan.Kopling dan kampas rem

Perjalanan mudik kerap dikenal dengan macetmasal karena besarnya jumlah kendaraan yangkeluar dari Ibu Kota pada waktu bersamaan. Situasiseperti ini pasti membuat penggunaan rem jadilebih intens. Wajib periksa kopling dan kampasrem.Saringan udara

Jika rute yang dilalui relatif berdebu, periksalahsaringan udara. Bersihkanlah jika saringan udaramobil Anda kotor atau ganti baru jika memu-ngkinkan.Interior dan eksterior

Hindari bau dan pemandangan yang tidaksedap pada interior dan eksterior mobil Anda.Debu, tanah, sampai air sisa hujan yang menempeldi bodi dan kaca wajib dicuci bersih.

Bagian interior perlu dibersihkan, disedot debu,hilangkan noda bekas makanan atau minumantumpah di jok, sampai cuci karpet. Jangan lupa, berisentuhan parfum mobil setelah interior diber-sihkan, supaya tercium aroma yang harum.Tekanan ban

Selalu cek tekanan ban. Biasanya pengendarakendaraan akan menambah tekanan ban sebelummemulai perjalanan jauh untuk menghindariterjadi hydroplanning. Pastikan juga periksaketebalan kembang ban, jika ada benjolan, segeraganti karena selain mengurangi kenyamanan, jugaberbahaya jika sampai meletus di jalan.Cairan

Periksa air radiator, aki dan washer wiperapakah harus kembali dicek. Jika perlu, tambahkanbila jumlahnya kurang dari batas minimum.Mesin

Periksa munculnya kondisi aneh seperti suara-suara yang timbul atau timbulnya rembesan.Segeralah bawa ke bengkel j ika menemukanmasalah tersebut. (kompas.com)

Agar Sistem Komputerasisasinya Tak Bisa Diretas

Page 5: Tribunjogja 03-08-2014

PROPERTI

AGEN PROPERTI

Siap membantu jual/beli tanah danbangunan di Jogja. Hub:Bpk. Hadi087843131061

B00001.2014.55926-3

Anda kesulitan jual/cari rumah,tanah.agen property siap bantu Anda Hub081328027701/085729414402

B00002.2014.56482-3

APARTEMEN DIJUAL

Ckp 3jt dpt apartemen UGM bs diswakn/kos persembahan BUMN PT AdhiKarya 087839435679 BB:28224378

B00002.2014.55569-3

DICARI

Dicari rmh radius 5km dr Concat hrgmax 250jt bs KPR Hub:P.JokoTlp:087884476432

B00002.2014.56105-3

Dicari:rmh yg mau dilelang bank/BPRpg aspal 200-800jt Untung 0274.9122.595/0878.3966.6630 TP

B00002.2014.56510-3

KOST

infokost.com & infokostjogja.compindah kost sekarang sangatmudah, dapatkan informasinyasecara gratiiis.follow us on twitter:@info_kost_jogja & @JogjaKoster

B00122.2014.53929-5

Izzi Kost eksklusif di Gejayan, 125rb/hr dan 1,25jt/bln. Hubungi:081-1283444/0274-556747

B00074.2014.54850-3

Kos pasutri dkt JEC AC/non AC faslengkap aman&nyaman bs bulananH=0274.7822274/9317141

B00002.2014.55839-3

Terima kos putri Pugeran MJ II/57(dktjokteng barat)bersih,nyaman isi300rb/bl Hub:08562737363

B00002.2014.55875-3

Kos Putri/Muslimah Pogungrejo5Mnt Dari UGM Tlp/Sms:0819 03750903 / 0877 3898 9567 Cepat Dapat.

B00165.2014.56220-3

Kos Pa dpn UKDW&Galeria km/WCdlm,kmr(4x4)lantai krmk,tpi Jl DRWahidin,7jt/th.HP:08562858004 TP

B00002.2014.56309-3

Kost putri blnan murah & rumahpetak blnan Jl.Letjen Suprapto 5mntdr Malioboro.Hub:08164263021

B00002.2014.56319-3

Kos Putri eksklusif dkt UGM/UNYDeresan AC TVkbl/LED Kmd dlm airpanas carpot luas CCTV free AquaLaundry pantry Mushola Rtamugenset Wifi 2Jt/bln harian 125rb 3bln5,7jt Hub:Muti 087843169426

B00002.2014.56453-6

Kos Pasutri Kmdlm Dpr Kramik NyamanJl.Asem Gede22 Anggajaya2 CondongCatur H:883046/081804195979

B00002.2014.56457-3

Kos Pasutri,dapur,kmr mandi,900W,hrga 3,5jt/th,dkt bandara.Hub:081229911890/087739005846

B00001.2014.56553-3

Kos putri Pautri Kmdlm ACnonACkmdlm kmluar isi lengkap utara UMYpasar Gamping PKU 087838685798

B00002.2014.56614-3

RUMAH DIJUAL

BU rmh LT107 fulbgn diJlImogiri Btltmur Km9,5 Jati,kmr 2 SHM mbil masuk145jt nego 081326541009

B00002.2014.52122-3

89jt rmh siap bangun,43jt kapling72m,barat masjid Bantul,kampus UIN,datar,sejuk,SHM.02749111188

B00002.2014.54276-3

90jt rmh perum Trimulyo Blok 4 No169 SHM PLN/PDAM kmr2 kramikcarport view bgs H.087838925284

B00002.2014.55148-3

109jt rmh siap bangun 22/63,72jtkavl 72m,JlWates Km11 dkt kmps Mer-cubuana 085782083907/27272D8E

B00387.2014.56272-3

110jt=360 rmh ½ jadi Palbapang.Jual kost 19 kamar penghasilan 46jtdkt UAD H=1,1M Pmilik 7424688

B00002.2014.56441-3

Djl rmh bgs tglhuni 2LT,LT1 3km rt2kmd LT2 2k 1kmd L129m di Se-moyan Singosaren Bgntpn,Btl.Sblhpbrk kulit.270jt/ng.081931193841

B00002.2014.56686-4

P.WiyoroTheRsdc mulaiT52.300jt,lokStrgsPgr jlAksesMsklbr5mntKotabsKPR.H:0274487319/08995125888

B00198.2014.50905-3

Pr Karangjati Tamantirto selatn UMYdesign bebas SHM+IMB H.275jt.08122955532/08194066820/8572256

B00002.2014.52461-3

Rumah siap bangun belakang megaproyek Jogja Ecopark,barat kampusUII Jakal SHM IMB harga mulai 200jtankhusus muslim 0818274185

B00002.2014.55405-4

RUMAH DIJUAL

Dp12jt mnmalis mwh jalur 24jm 4lokPolres Wates psr Salamrejo SMP1&Brimob Sentolo 087739399050

B00001.2014.53538-3

R.Baru nyaman lksi Jl.Godean Km6,5blk cmpus Stikes p4 DemakIjo kutr.H:087839987654/081391055155

B00002.2014.53920-3

RM SHM-IMB T45/128 260j ng JlWtsKm10 ke utr.T45/100 260j ng utrRS Mtr Shat bsKPR 081227502937

B00002.2014.54182-3

Dijual rumah tipe 40/90 Jalimbarharga 259jt DP 5% Hub:0877-3807-7724(cash/KPR)4unit

B00002.2014.54895-3

Dijual rumah tipe 45/92 di Imogiritimur hrg 315jt DP5% Hub:0877-3807-7724(cash/KPR)4unit

B00002.2014.54898-3

Villa Green Madani Gamping Slm47unit 45/125 243jt 60/125 305jtCB 10jt 10pertama DP20% KPR ktrJlWates KM7,5 ruko Ps Balecatur7409099/082133423875/08156754051

B00002.2014.55103-5

Rmh Baru T.48/109m2,Hrg:240JtPundong 5 Tirtoadi,Brt Psr Cebongan,SHM,IMB,Bs KPR Hub:08170475848

B01126.2014.55256-3

Rmh baru sltn pasar Cebongan T50/106 SHM IMB @300jt.Ccok utktmpt tgl jln lbr.H:081215954452

B00001.2014.55488-3

Jl rmh baru istimwa hrg mrh DsnSembuh Wetan RT/RW 04/25 Sido-karto Godean km9,SHM,LT/LB:100/100m²,3kt,1rt,1rkel,dpr,grsi motor,parkirluas,list1300W.Harga:Rp300jt Net.Hub:Fitri/081904051604 TP

B00002.2014.55657-6

Dijual rumah tipe 50/114 lokasi desawisata Tembi harga 275jt hub:08122942165 / 087839406245

B01347.2014.55745-3

Rmh baru,siap huni,UHKodya,LB50/LT70 2KT,crpt/pgr/knopi,SHM,IMB300jtH:082329668401/082221027069

B00002.2014.56334-3

Dijual sertifikat rmh&tnh 20m dariJlRy.Gajahmada Luas:103m/74mhrg 165jt.Hub:0274-9390659

B00002.2014.56434-3

RUMAH DIJUAL

Rmh Baru siap huni 3km2km tipe65/109m h297jt&445Jt&22 unit 2km1kmhg mulai 250jtan blkg campus UMYdpn jln aspal.6666338/3011222

B00001.2014.56397-4

Jual murah rmh bgus LT/LB 100/70M255jt Mlati Jl Mgl msk200m strtgsH:087838515783/081905501537

B00002.2014.56447-3

Jual perum SHM tmr bandara 36/88m,mbl masuk,aman bs tt mbl/KPR,H:160jt.081229911890/087838138859

B00001.2014.56552-3

Tinggal 2 unit,lokasi strategis ringroad Giwangan Brimod type 54,jlnsimpangan 325jt 0818465555

B00002.2014.48771-3

Rmh minimalis lantai 2 LB/LT 84/145 KT4 Minomartani Jl Tongkol 2No.17 H:370jt nego 08164222016

B00002.2014.50031-3

BU rmh/bts Kotagede LT171 ful bgnkmr3 aula RT garasi SHM mblmsk415jt ng mliksndri 081326541009

B00002.2014.52124-3

Rmh Siap Huni dlm Perum,Jl.Kaliurang & Jl.Godean 450Jt T55/148,KPR 90Jt diangsur. Hub:085228000275,08122717975

B01126.2014.52689-4

Timur bandara,Cundamani Resi-dence total 37 unit sisa 14 unit type60/130=435jt. 087838379090

B00692.2014.52920-3

Cluster mewah dlm kota 390jt!garansibocor 1thn,hrga jual tdk naik dlm 1thnkami beli kmbli!SHM+IMB lgkp,bangmgah+taman dlm!PT Wiyasa 0878-39187222/081215625025

B00002.2014.53350-5

Rmh diKodya,baru Type65 LT141SHM,IMB,mbl msk JlWerkudoro Wiro-brajan murah.Hub:Musa 081802872238

B00002.2014.53666-3

Rmh perumnas Concat Kamboja I/99untuk kos2an UII-UPN-Amikom L:97m²H350jt nego Hub:085647146767

B00002.2014.54861-3

Jl rmh LT/B 138/70 SHM IMB lgkp,mobil msk,lok UH dkt XT Square kotapas bwt klwrg H:085747291164

B00002.2014.54916-3

Dijual rmh di Jl Margorukun IIIA No 2Sidoarum Jln Godean ls 146LB120m Hub 081392755448 TP

B00002.2014.55190-3

Rumah minimalis siap huni utarakampus UII Jakal SHM IMB LT113mLB90m hrg:430jt 0818274185

B00002.2014.55407-3

Unit terbatas rmh 2Lantai 3Kmr Tdr1Kmr Mnd SHM lokasi 200m drkampus ISI Yk Hrg mulai dari 375jtHub:081341985899/087747810108

B00002.2014.55859-4

Dijual rumah daerah colomadu solo,perumBIB,luas99m2,full bang,gyp-sum,kithcen set,carport,kolam ikan,hrg450jt,hubRifqi08122711016

B00631.2014.56052-4

Rmh Jl Kabupaten 110/90 3kt 2kmdpr crpt tmn blkg plafon tinggi kuatIMB 425jt/ng.H:081802753111

B00002.2014.56069-3

Jl cpt perum pgr hny 5unit sltn UIILT157LB45 474jt JakalKm13&LT127LB45 275jt 2unit 087738322879

B00002.2014.56073-3

RUMAH DIJUAL

Djl rmh siap huni T90/50 SHM IMB2kt,1k.pembt.Lok Purwomartani hrg310jt nego.H:0818467399 NoSMS

B00002.2014.56315-3

Djl 2unit rmh+temp.usaha+rmh kos.Lok sekitar kampus ISI Sewon minathub pemilik 0818467399 NoSMS

B00002.2014.56318-3

Rmh LT/LB 162/70m² SHM,Kadisoka,Purwomartani tmr Tajem 450jt Hub081578073304(rumah baru)

B00002.2014.56506-3

Dijual cpt BU:rmh 2lt IMB LT357mLB100m diJl Wonosari Km11,5 keslt 100m 480jt.0878.3966.6630

B00002.2014.56512-3

Tinggal 1unit Readystock T.45/114 hrg315,lokasi Jl.Magelang(dekat RSUDSleman)Hub:085729904868/0877-38215958/08112551988

B00812.2014.56539-4

Rumah siap huni ngoto brt lap bolasemail promo 345jt Lt.100 T54,Imogiri brt km 6 081804231705

B00896.2014.56561-3

Jl Kabupaten-Jambon link penda-tang dkt perum,kav siap bangun Lt135T54 hg 385 H:081804231705

B00896.2014.56562-3

Balekajor tinggal 1 unit Jl.Godean KM4dekat Mirota 2Lantai,Lux HomeLT:160m/LB:175m,carport msk 3 mbl+bonus AC. HP:0818727072

B00001.2014.49754-4

Jual Rmh Tp:80/120,550Jt,SHM,IMB,di Griya Baiturrahman,Jl.WatesKm11,Fas:AC/Telp/Spedy.H:0858-68539881/0274-2820020/082135617488

B00692.2014.50175-4

Dkt bandara baru dpn kecamatanTemon dpn disewa Bank Mandiri blkgrmh tinggal 950jt.087739399050

B00001.2014.51793-3

BU 750jt dekat UGM.T105/LT160m848jt dekat XT Square mobil masukHM T:087711777197/081227982266

B00002.2014.51878-3

Dijual tnh&rmh LT:282m² LB:200m²Lmk:15m Jl.Beo,Demangan Baru,H:1,3M,TP,H:087838690202/3048821

B00002.2014.51922-3

Dijual cpt 4 unit DP10%. Lojajar jlPalagan km9Hrg 600jtan. H: Lia6872701/085778413046

B00198.2014.52780-3

DiJL Hampir ready Ty:95Lt:125 hrg:650jt & 3 unit akhir desain sesukanyaLt:173m2 sampai 186m2 Lok:Tajem.Hub:087739036207/7173302

B00812.2014.53493-4

Rmh baru Pandeyan utr XT Square2Lt LT143m LB170m 5kmt 4kmd me-wah granit jati 1,3Mng.08122629377

B00002.2014.53622-3

Siap bgn T100/182 2lt SHM/IMB Ma-guwo Depok (timur Ps Stan)695jt DP30% 082133423875/08156754051

B00002.2014.54546-3

Rmh/Homestay di Utara Hotel HyattLT/LB 600/400,income 15jt/bln.Hub0811251221/0274-8241221

B00074.2014.54843-3

Dijual cepat 2rumah(rmh1.LT284m²LB450m² kt7 km5 grs4mbl H1,65M-Rmh2 LT315m² LB125m² kt3 km2H750jt)strtgs dkt kampus2 Jl.WatesKm3,5 keMlbr 5mnt H.081364221200

B00002.2014.55557-5

RUMAH DIJUAL

Jual rumah mewah SHM LB540 LT360KT7 KM4 Karangsari Wedomartani Sle-man 087838730262/08122692867

B00002.2014.54889-3

Dijual rumah+kolam renang ls:335m(harga 1,2M)cash/KPR tahaprenov(Pleret)Hub:0877-3807-7724

B00002.2014.54901-3

Jl kost2an (isi)9KT/8KM/dpr/gdg/halluas/mblMsk LT415 SHM Jl KwaronKadipiro,h:1M/ng.08164263431

B00001.2014.55481-3

Jual rumah cocok buat invest dekatUGM Jakal KM 5 Pogung Baru LT:497LB:413,11 KT,grs,4 mobil,SHM,IMB.Hub:081218401879 TP

B00001.2014.55967-4

Dijual rumah daerah taman siswajogjaLuas150M2Full bangGarasiCarportKitchen set3kmr,ac semua,bethup,hrg750jt,hubRifqi08122711016

B00631.2014.56049-4

Rmh mewah siap bgn 2lt T114/126,114/129.jln dpn 7mtr.hrg 750jt-an,200mtr utr stadion MaguwoharjoH=087838530120/0274 8282502

B00002.2014.56126-4

Rmh Baru LT270 LB190 LD15SHMIMB Jl.Solo Utara Htl Quality ViewGn Merapi Hub:Pmlk 0818273327

B00896.2014.56212-3

Dijual Rmh 5KT,3KM,LB/LT:180/229selatan UMY Harga:1,5M Nego.Cp:0274-7167017

B01126.2014.56215-3

Rmh Murah Strategis 4 Kav YogyaUtara & 2 Kav Yogya Barat PesanSekarang 087839045511

B01126.2014.56216-3

Sambisari LT280/LB200 kt4,km3,garasi,carport,dekat SD,jln aspal,BU,T:081393950377,085799065020

B00002.2014.56290-3

Rmh SHM di Pandean/utr XT SquareLT374/LB160 lgk kmps nyaman aksesmudah 1,5M ng hub lsg pemilik P.Narno 08157943125/BB 759615A5

B00002.2014.56302-4

Rumah Komplit di Nologaten(komplek) blkg Ambarukmo Plaza2lt LT/LB 119/170-3 KT 3 KM (1didlm) IMB listrik 2200VA tilpunjetpump carport dapur kitchen set,2AC,1 Waterheater,Storage.harga1.425 M/nego Hub 082221492274tanpa perantara no SMS

B00002.2014.56320-8

Jl rmh LT/LB146/100 Suryodining-ratan kodya,3KT/RT/KM/smur hal luasmbl msk 525jtnego 02749510511

B00002.2014.56459-3

Dijual rmh baru SHM 150m² 2lantaiIMB hrg 950jt 50m dr per4an Rejo-winangun grsi 2 H.081329422001

B00002.2014.56498-3

Jl Kabupaten Jambon Hook T75 plafon4m kmr3 kmd2 teras2 granit575 ng ligkpendatang 081804231705

B00896.2014.56565-3

Jual rmh LT260m² 2lt LB400m² siaphuni 5KT:RT:RK:crpot:950jt ng lokJakal pmlk Rini 087838864726

B00002.2014.56683-3

RUMAH DISEWAKAN

Dikntrk:Rmh baru,2KT,Kmd,RTamu,grs,mbl,dpur,dkt psr100m RRoad utrada 5unit Lks Maguwo H:4462489

B00002.2014.54677-3

RUMAH DISEWAKAN

Rumah dikontrakan Jln Padma Pe-rum Pesona rmh Jogja Block C1 blkgHotel Hyatt Type70 2ktdr carportkmndi dpr rtamu.H:082323241799

B00002.2014.53902-4

Dikontr utk kel.muslim rmh 2Lt didlmkota 4ktdr dpr muslah 2kmd grsi1300W line telp pompa.Hub:0856-43216011/081227811117 nego

B00002.2014.54998-4

Dikontrakkan/dijual rumah SHM diJawon Km13 luas tanah 526m fasilitaslengkap pagar kell aman harga negominat Hub:081327166457

B00002.2014.56112-4

Rmh Jl Bugisan sltn 3KT 2kmd grsimtr Rkel nyaman mobil tdk msk khsmuslim 16jt/2th H:0817260033

B00002.2014.56152-3

Rmh dikontrakan Perum PermataHijau No.8 Jl.Imogiri Barat KM 6Bangunharjo Sewon Bantul. 2KT,Kmd,RTamu,grs,dpr. Hub:085292445060

B00001.2014.56388-4

Rmh dkt UAD-UTY Glagahsari304BRt9 Yk. 5Kt.3Km.Grs. 1300W.Klg,muslim. 25Jt/th.H:Ari 085725980247

B01033.2014.56415-3

Rumah utara Pasar Godean 2ktkm luar l istr ik 450W 4jt/th.Hub:085713591737

B00002.2014.56458-3

Dikontr rmh diJakal km6,5 Jl Siberut38 5KT 3KM Grs dpn blkg luaspagar stenlis Hub 081328575555

B00002.2014.56483-3

Dikontrakkan rmh3ktdr,Rtamu,Rtgh,k. mandi,grsi,dpr,25jt/thn nego.JlTanjung315PrmnasCC,Hub:081746-1186 ,cocok utk usaha&rmhtangga

B00002.2014.56490-4

Dikontrakan 1unit rumah hrg 15jt/thPerum AMP dekat Hotel HyattJl.Palagan.Hub:0274-7885116

B00812.2014.56534-3

Dikontrakan rumah 4 kamar dan 2kamar,lokasi dekat dengan UGM.Hubungi: 08996118981 jam kerja

B00812.2014.56549-3

Dikontrakan rmh 5kmr tdur 3kmrmandi dapur garasi Tras Rkeluargaluas lokasi selatan psr Condongcatur Hub:0896024899

B00002.2014.56576-4

TANAH DIJUAL

Tnh 1062m jln Cangkringan BayenLD 14m cocok utk gudang SHMPek kntainer msk 081931766344

B00002.2014.45964-3

Pinggir Jln Xurang Km13,5 LT2485mLD29m SHMP selatan UII cocok utkHotel dll 081228306358 no SMS

B00812.2014.50183-3

Jual mrh tnh di Jl.Kabupaten BiruLT334 LD15m Hrg:1,4jt ng mbl msklok spr nyaman.H:087839816910

B00001.2014.51608-3

Jl.Wates LT 3700m²=425rb/m²,Hotmix10m&Utr psr Hewan LT 3500m²=950rb/m².08121587721/087838606384

B00001.2014.52580-3

230m JlrayaTajem kampus UNRIYOketmr Ds Sempu SHM Pekaranganjl sdh aspal H nego 081578046194

B00002.2014.53034-3

60X22m jlaspal cck utk kaplingan dktpanjiAsri Sanggrahan Purwomartanicuma 650rb/m 081578046194

B00002.2014.53036-3

139m didpn pemancingan Kadi-soka Purwomartani kaplingan SHMpekarangan H nego 081578046194

B00002.2014.53037-3

Jual tnh SHM pkrgn 700m LB20x35(hook)1,7jt/m² 50m dr pinggir ring-road tmr Kotagede 081329422001

B00002.2014.53068-3

Tanah strategis SHM di selatanAmplas Luas 382m² LD 10m jln aspalbisa usaha 4,2jt.H:08122629377

B00002.2014.53626-3

JL tnh pekL804mLd27m Jlkampung100m dr Jlraya almt BambanglipuroBtl hrg275/m Ng tlp087838926009

B00840.2014.53835-3

Jl Tnh Pek L246m2 LD7m2 mobilmsuk Hrg 65jt/ Ng almt PakerMulyodadi Btl Telp 087838926009

B00840.2014.53838-3

Tnh L:143M² H:114jt lok psr GodeankeSltn,SHM,Jln aspal,bs angsr tnpbnga,bonus BBN 083838039017

B00002.2014.54301-3

Tanah Dijual-murah,SHM Cebongandpn Polsek,Hook dpt 3muka,luas3550M²,cocok utk Perumahan TPHub:081270288118

B00002.2014.54692-4

Dijual tnh pek diJln Xurang Candika-rang L:180m 1,4jt Jl Jambon Jl BatanL266m Hub:081392755448

B00002.2014.55197-3

SHMP 401m²kav UGM jln 5m² tmrPerum Griya Purwo Asri Purwomartanihrg 1jt per m.Hub:081328367534

B00002.2014.55796-3

SHMP 146m²utara Stadion Maguwo-harjo dekat SD Model atau selatanSD Model.Hub:081328367534

B00002.2014.55798-3

TANAH DIJUAL

1km utr”amplaz AB”Gaten SHMP=184/15m mbl msk huk(bonus rumah)asri tenang mrh=H=2,3jt/m(pmlk)=081227911061 TP no SMS Bapak Lukman

B00002.2014.55306-4

Tanah pekarangan Jl Gitogati dktDenggung luas 925m lbr muka 35mdaerah perumahan jln lbr hrg:900rb/m 0818274185

B00002.2014.55631-4

Jl Palagan Km16 ketimur tggl 1kavpojok dpt 2jln SHM pekarangan 258m²LD20m 190jt H 082136030330

B00002.2014.55819-3

Rumah tingkat LB300m² LT4385mLD65m cck utk rumah kebon/home-stay H2,5M Jl Palagan Km16 ketimurkeutara 100m.Hub:082136030330

B00002.2014.55821-4

Tanah pekarangan 2275m² JlPropinsi Sentolo-Muntilan km17 cckutk rumah makan&pemancinganHg:350rb/m Hub:082136030330

B00002.2014.55823-4

Jual tnh pekarangan SHM 3155m²Jakal km 10 msk 2km 1jt/m² SHMPekarangan 5500m² Ngemplak 300rb/m² Tlp:082136027292/081931718064

B00002.2014.55837-4

Istw pek SHM LT1640m² LD30m²2mk aspl,dkt psr Btl,1jt/m/ng.Cckinvest,kos,perum kav.085327869722

B00001.2014.55892-3

Bgs Pek siap bgn SHM bs utkush.275m² 2mk jln Ry aspal,200m brtPolres Btl.350jt/ng.081391471521

B00001.2014.55895-3

Pek SHM 454m² 2mk 20x22m mbl/truk msk,jl.Imogiri brt KM14 utr psrBarongan 185jt/ng 087838354520

B00001.2014.55897-3

Cpt dpt Pek SHM LT127m² LD8m²cuma 135jt,Lok 100m brt kantordinas Bupati Bantul.08971732838

B00001.2014.55899-3

SHM pek ls302m 2muka LD16x15 JlYk-Srandakan masuk 400m PandakH95jt nego Hub 081313929959 pmlik

B00002.2014.56094-3

Cantik imut2 pkrgn kampus ISI Bantulkesltn dkt Bangjo Tembi.L:230m3muka truk msk 081228120207

B00840.2014.56192-3

TnhSHMP948m,LD14,6 JlAsplLbrUMY Kesel1,5Km,CckKlinik,Prm6Unit,Kost,Tko,Gdg1,2Jt/mNG081392604989

B00165.2014.56219-3

SHM pek 489m Jl Wates km8,SPBUBalecatur Gamping ke utr 100m H800/m 081903710963/087838520073

B00002.2014.56287-3

Kav stratgs L:150 LD:6,5 jl asp2mbl,Plurugan 50mUtr RRS brt msjdAceh.082225501385/08127593607

B00002.2014.56370-3

Kota Yogyakarta Wirobrajan GgWerkudoro 0,8km dr kraton Lt210mLd 15m SHM 3,4jt/m H:081802748370

B01347.2014.56419-3

Jual tanah murah dlm kota Jl. AMSangaji msk 500m² LT330m LD22cck utk rmh tggl H:2,5jt/m negoH:087838515783/081905501537

B00002.2014.56448-4

292m 2mk jlaspal H550rb/m diBangun-jiwo 938m LD17m tpaspal H275rb/mdiAmbarketawang 081804063559

B00002.2014.56485-3

386m LD10m pek tpaspal 400m UMY1,7jt/m Tmntirto 633m LD5,5m tp Rrod20m UMY 1,8jt/m 08562916075

B00002.2014.56487-3

Dijual tnh+bangunan strategis diJakal Km8 Yk luas:667m²(19x35).10M(nego)Hub:087738123002 TP

B00002.2014.56503-3

SHM L:162m strgs Kadisoka Pur-womartani tmr SD Muhammadiyah utrMakro 1,250jt/m Hub 081578073304

B00002.2014.56505-3

Dijual cpt BU:tnh diJl BantulKm6,5 selgpr Kasongan LT440m bonus jem-batan H1,2M ng.0274.9122.595

B00002.2014.56511-3

Jual cepat SHM pekarangan LT=639LD=28 harga 900rb/m Gemutri Suko-harjo Ngaglik Hub=087739395700

B00002.2014.56513-3

Tnh bgs pinggir jl bsr Jl.Gendol LT365m hrg125jt & Turi LT 211mhrg100jt nego.Hub:081931700289

B00002.2014.56517-3

LT274m.LD16m lok JL.Btl km8/PomDiro ke brt H110jt Ng SHM jl.3mhub:02748580245lingk.asri.nyaman

B00840.2014.56521-3

Tanah dijual LT205m LD11m lokasicepoko Bantul depan jalan aspalharga 125jt hub 08783834528

B00840.2014.56522-3

Tanah dijual luas tanah 820m lokasidepan Jalan Raya Jodog harga 1mhub 087838324528

B00840.2014.56525-3

Shm L174m h85jt tmr BPN BntlL230m H87jt brt Pom Diro Jl Bntlkm7,5 msk hp 02742632933

B00840.2014.56526-3

SHM 89m2 hrg 124jt.Nyaman,hu-nian,pasar Sidorejo kebarat/timur Jl.Tajem 08122691584/08783828590

B00812.2014.56533-3

TANAH DIJUAL

SHM 113M² Ld=10 sltn Pasar NgipekBaturetno, Tp Jalan Hrg:140jt langsungPmilik Hub:089664765561

B00001.2014.56566-3

Tnh pinggir jln bsr cocok sgl ushkidsfun kesltn luas 461 hrg 700rb/m.Hub:08122785286/8359921

B00001.2014.56570-3

Tnh 6500m lbr35 SHM H80rb/m diSidorejo Godean Slmn Jogja T650-5777/081227663666 mbl msk

B00002.2014.56641-3

Jln Wnsari Km11 utara pasar WageLT320 LD10 2muka samping SDLT.C 520rb/m Hub 081804115154

B00002.2014.56646-3

SHM 524 m2 LD 32m Pondasi Ke-liling,akses jln 6m strtgis kwsn PerumPurwomartani.900rb/m :7420428

B01033.2014.56651-3

Monggo..shm 22x16 hook dktpemda bntul 50m dr jl.raya,nyamanbgt 215jt nego 085878719000

B00840.2014.56659-3

Dijl cpt tnh dijln utama dkt mallterbesar&htl Ibis&jw marriot LT184m²LD15m² yg serius aja maaf tnpperantara&tnh di CondongcaturLT436m² Hub:087838206267

B00002.2014.56676-5

TANAH DISEWAKAN

Dikontr tnh kosong tp Jl Gito Gati sblhtmur Bangjo Denggung LS 450m²LD13m².Pemilik 08122958705

B00001.2014.56709-3

JUAL RUANG USAHA

Dijual ruko Jl Imogiri Barat,selatanPasarTelo dalam RingRoadLT83/LB87/LD4Rp975jtH:Trust-7411431

B00198.2014.53309-3

Jogja bart Proses bangun 2LT 155/90 SHM IMB bns tmpt usha 10x8pgir Jl Wats 700jt 087839814819

B00002.2014.54873-3

Dijual ruko di Timoho 4 kmtidur 4 km mandi. Hubungi :0 2 7 4 . 6 6 4 5 7 6 6

B01347.2014.54953-3

Cck u kantr&usaha SHM LT100/1402lt JlMagelng Km10 Sleman 590jtsiaphuni 087839584062 P.74E35E67

B00002.2014.54986-3

Jual ruko pinggir Jl Wonosari LT300LD13 full bgnan 3kt full AC parkirluas nego H=087739341389

B00002.2014.56301-3

Dijual pertokoan pasar kranggan LTII tinggal 3 kios.Uk 3.5x6m.Hrg:200jtan nego.Sdh jln sngt prospek.Bs utk conter,fashion,kerajinandll.Hub:08562780217 no sms

B00001.2014.56410-5

Jual r.usaha&kantor tepi jlrayaTamsis YK 2LT SHM LD7,5 LT218LB330 sltn Gg.Tohpati sgt strtgs cckutk ush/kantor.H:08998571791

B00002.2014.56530-4

Los pasar Bringharjo lantai 3tempat elektronik luas 2,1x5M(5modul)60juta Hub:08122742021

B00002.2014.56645-3

OPER KONTRAK

Oper kontrak RU uk3x3 komplek UNYSamirono msh 7bl 8jt nego cocok unttoko tas dll 081802752574

B00002.2014.56609-3

BU jual alat laundry,2mcuci,dryer,rakkaca,2meja,timb digital,setrika.15jt087738737969

B00002.2014.56627-3

SEWA RUANG USAHA

BU Dikont kios 2 modul.Los 18 lt.1utara,psr Beringharjo /3th 52jt/ng.Hub:081391630582

B00001.2014.55264-3

Disewakn:kios3x3 bekas butik, fash-ion strtgis bersih tp jl Glagahsari kwsankmps&kos 087738737682

B00002.2014.56118-3

Dktkn murah&stgs RU3x3m JlKu-sumanegara 7,5jt/th+(3x3)JlGlagah-sari 8,5jt/th min2th 08574.224.3867

B00122.2014.56332-3

Disewakan tmpt K5 lok Jakal Km4peralatan grobak&tenda min 3 bln.Hub:081909583057 diatas pk=1700

B00002.2014.56436-3

Dkntrkn 4-10th Rusaha 4x11m dprkm smr 900w ada 3unit 16jt/th/ng selIKIP PGRI JlAmbrbinangun H:Widodo/Ana 415555-08122952725 TP

B00002.2014.56444-4

Dikontrakan ruang usaha Jakal km6,ukuran4x8 sudah adaAC,lingkunganbisnis.H:08996118981jam kerja

B00812.2014.56547-3

Dikntrkn/dilelang kios benkel&isidaganganya komplit dkt kmps tmptstrtgs srius hub:081328744915

B00002.2014.56639-3

Dikontrakan/dilelang rumah makan/kantin kampus tempat strategisserius hub:0817260342

B00002.2014.56640-3

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 ||||| HALAMAN 5 | HALAMAN 5 | HALAMAN 5 | HALAMAN 5 | HALAMAN 5 |

Rumah Ideal, Penuh Cerita Bahagia PemiliknyaINTERIOR tempat tinggalseharusnya menggambarkankepribadian pemiliknya. Bu-kan sekadar untuk alasanpraktis, hal ini juga pentinguntuk kehidupan selanjut-nya.

Mengutip Huffington Post,desainer Nate Berkus menga-takan bahwa pemilik bisalebih terinspirasi jika isirumahnya penuh denganbarang-barang yang mem-buatnya bahagia. Namun,bagaimana cara mencapaihal ini?

“Ruang penuh denganbarang-barang yang mem-buat kita bahagia bisa me-ngingatkan kita pada tempat-tempat yang pernah kitasinggahi, orang yang kitacintai, dan bagaimana per-jalanan hidup kita. Hal inijuga membantu kita lebihterinspirasi,” ujar Berkus.

Berkus menyertakan be-berapa cara agar rumah da-pat “menceritakan” kisahhidup pemiliknya. Tidakhanya soal identitas saat ini,tapi juga karakter dambaanyang diinginkan pemiliknya.

Perlahan tapi pastiCara pertama, pemilik

rumah perlu menyingkirkankeinginan untuk melakukan

segala hal secara terburu-buru. Misalnya, keinginanuntuk membuat seisi rumahlangsung tampak cantik.

Keinginan semacam inimembuat pemilik rumah bi-asanya memilih jalan pin-tas dengan membeli satu setfurnitur yang berwarna,berpenampilan, dan ber-bentuk seragam. “Interiorterbaik, interior yang tam-pak, berfungsi, dan terasapaling baik, adalah interioryang disatukan dan di-koleksi dari waktu ke wak-tu,” ujar Berkus.

Buah tangan penuhkenangan

Cara kedua adalah me-ngoleksi. Pemilik rumahbisa mengumpulkan cende-ramata dari tiap perjalananyang dilakukan sekeluarga.Pemilik rumah juga bisamengumpulkan barang-ba-rang yang menandai hasiljerih payahnya.

Berkus mencontohkan,dia pernah bekerjasama de-ngan klien yang menyukaiperjalanan wisata. Dia su-dah pergi berlibur ke ba-nyak tempat bersama ke-kasihnya.

Sang klien mengumpul-kan pasir dari setiap pantai

yang dia kunjungi bersamapasangannya di dalam kotakfilm mungil. Berkus memin-dahkan pasir-pasir ini kedalam wadah kaca cantik,membubuhkan tanggal per-jalanan pada tiap wadah, danmemajangnya di rak buku.

“Kini, setiap kali masukke rumah mereka, Anda ak-an melihat 30 sampel pasir dirak buku mereka. Hal ini

begitu mencolok dan benar-benar menceritakan siapadiri mereka,” imbuh Berkus.

Peninggalan nenekmoyang

Cara ketiga adalah be-rani menggunakan barang-barang kuno yang diberikanorang tua atau kakek dannenek Anda. Barang-barangyang dimiliki turun-temu-run dalam keluarga, me-

nurut Berkus, memberikankarakter tersendiri menge-nai kehidupan pemiliknya.Daripada hanya disimpandan usang dibiarkan begitusaja, lebih baik Anda rawatdan pajang.

Tak hanya barang-ba-rang antik yang sudah sa-ngat tua. Barang-barang ya-ng Anda dapatkan atau me-ngingatkan pada masa mu-

da pun penting. Sebagaicontoh, foto Anda bersamateman kuliah, keluarga, atauorang-orang terdekat lain-nya pun seharusya punyatempat khusus.

Barang baru, kenanganbaru

Kemudian, Berkus jugamengingatkan untuk selalumendekor isi hati Anda sen-diri. Meski barang-barang

bersejarah dan penuh ceritapenting untuk menunjukkankepribadian, namun bukanberarti Anda tidak bolehmembeli dan memajang ba-rang baru. Barang-barangyang Anda suka dan beli ditoko furnitur, toko perleng-kapan rumah tangga, ataupasar loak baru-baru ini punjuga bisa menggambarkandiri Anda.

Tingkah laku pemilikrumah

Selain barang dekorasi,Berkus juga mengingatkanbahwa rumah nyaman danideal adalah rumah yangdamai. Rumah seharusnyatidak hanya menjadi tempatsinggah. Ajak anggota ke-luarga Anda berbincang,bertukar pikiran, makanmalam bersama, dan hin-dari pertengkaran di dalamrumah.

Sebagai catatan, desainerinterior Nate Berkus memulaikepopulerannya dari “TheOprah Winfrey Show”. Se-menjak itu, Berkus sudahbekerja sama dengan pu-blikasi internasional lainnyaseperti Elle Decor, US Weekly,People, O Magazine, Lucky,InStyle, dan House Beautiful.(kompas.com)

NETPENAPENAPENAPENAPENATTTTTAAN AAN AAN AAN AAN interior rumah mencerminkan kepribadian pemiliknya.

Page 6: Tribunjogja 03-08-2014

HALAMAN 6MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

Wisata Buku untuk Habiskan Masa Libur

Poedji Buru Bhagavad Gita Sejak LamaAda banyak cara untuk menghabiskan masa

liburan. Objek wisata alam dan budaya barangkalimenjadi tujuan yang paling banyak dikunjungi

pada saat liburan. Tapi ada sejumlah orang yanglebih menyukai cara lain, yaitu berburu buku.

SEPERTI yang dilakukanPoedji Soesilo, warga Sala-tiga, Jawa Tengah. Rabu(30/7) siang lalu, Poedjitampak menggenggam bukucukup tebal di tangan ka-nannya di area Holiday andLebaran Fair, Toko BukuGramedia, Jl Jenderal Sudir-man, Yogyakarta. Ia bersa-ma istri, putra, dan kepo-nakannya, menyempatkandiri berkunjung ke lokasi itudi tengah masa liburan dikampung halaman.

“Saya sudah lama men-cari buku ini,” ujar Pudjisembari menunjukkan

buku yang ia genggam,Bhagavad Gita karya Bhakti-vedanta Swami Prabhu-dapa. Poedji mengatakan,dirinya memang senangmembaca buku. Hobi yangsama juga dimiliki istri dananaknya.

Bukan saat Idul Fitri saja,wisata berburu buku jugakerap ia lakukan padamasa-masa libur lainnya.Sejumlah titik penjualanbuku lain di Kota Pelajar,seperti Toko Buku SocialAgency dan kawasan “shop-ping” kerap ia sambangi.

“Malas ke objek wisata,

di sana pasti ramai (saatmasa liburan),” ujar priayang selama masa liburLebaran tahun ini menginapdi rumah adiknya di Sewon,Bantul.

Hal senada diungkap-kan Sigit Pramono, wargaWates, Kulonprogo. Ia me-ngaku sudah mengunjungisejumlah pusat perbelan-jaan dan objek wisata diYogyakarta pada masa liburLebaran 2014. “Mal dantempat wisata semuanyapenuh sesak,” keluh Sigit.

Bagi Poedji maupunSigit, wisata berburu bukulebih dari sekadar upayamenghindari keramaiansembari tetap menikmatisemarak Yogya. Mereka me-nilai, menyalurkan tenaga,waktu, dan dana untukbuku bisa memberikan man-

faat lebih.“Daripada angpao yang

didapat anak-anak dipakaiuntuk yang lain, lebih baikbuat beli buku,” ujar Sigit.

Alternatif WisataKetua Sekolah Tinggi

Pariwisata Ampta Yogya-karta, Santosa, mengatakan,wisata buku bisa menjadialternatif pilihan bagi parapelancong. Bersama denganmuseum, toko buku danperpustakaan merupakanbagian dari wacana besarwisata pendidikan.

Menurut Santosa, saatini sudah terdapat beberapatitik wisata buku di Yog-yakarta. Meskipun tidaksecara khusus disebut demi-kian, namun lokasi-lokasitersebut telah menjadi dayatarik tersendiri bagi parapenggemar buku, baik dari

TRIBUN JOGJA/NITI BAYU INDRAKRISTABERBURBERBURBERBURBERBURBERBURU BUKUU BUKUU BUKUU BUKUU BUKU - Sejumlah warga mengunjungi Holiday and Lebaran Fair di Toko BukuGramedia Jl Sudirman, Yogyakarta. Masa libur Lebaran dimanfaatkan sejumlah wisatawanuntuk berburu buku di berbagai lokasi di Yogyakarta.

◗ Sejarah TSejarah TSejarah TSejarah TSejarah Tanah Jawa, anah Jawa, anah Jawa, anah Jawa, anah Jawa, John Joseph Stockdale, Indoliterasi◗ HarHarHarHarHarta Amanah Soekarta Amanah Soekarta Amanah Soekarta Amanah Soekarta Amanah Soekarno The Grno The Grno The Grno The Grno The Green Hilton Memorial Agreen Hilton Memorial Agreen Hilton Memorial Agreen Hilton Memorial Agreen Hilton Memorial Agree-ee-ee-ee-ee-

ment, ment, ment, ment, ment, Safari ANS, Phoenix Press◗ Dinamika BarDinamika BarDinamika BarDinamika BarDinamika Baru Jejaring Tu Jejaring Tu Jejaring Tu Jejaring Tu Jejaring Terererereror di Indonesia, or di Indonesia, or di Indonesia, or di Indonesia, or di Indonesia, Ansyaad Mbai,

Asp Publisher◗ Leading Change, Leading Change, Leading Change, Leading Change, Leading Change, John P Kotter, Gramedia Pustaka Utama◗ Hidup Sederhana Berpikir Mulia, Hidup Sederhana Berpikir Mulia, Hidup Sederhana Berpikir Mulia, Hidup Sederhana Berpikir Mulia, Hidup Sederhana Berpikir Mulia, Helen Ishwara, Kompas◗ Kisah Kultur dan Tradisi Tionghoa Bangka, Kisah Kultur dan Tradisi Tionghoa Bangka, Kisah Kultur dan Tradisi Tionghoa Bangka, Kisah Kultur dan Tradisi Tionghoa Bangka, Kisah Kultur dan Tradisi Tionghoa Bangka, Rika Theo dan

Fennie Lie, Kompas◗ Dan BrDan BrDan BrDan BrDan Brown A Biographyown A Biographyown A Biographyown A Biographyown A Biography, , , , , Lisa Rogak, Bentang Pustaka◗ Change YChange YChange YChange YChange Your Habits, our Habits, our Habits, our Habits, our Habits, Isnaeni DK, Caesar Media Pustaka◗ Dahlan Juga Manusia, Dahlan Juga Manusia, Dahlan Juga Manusia, Dahlan Juga Manusia, Dahlan Juga Manusia, Siti Nasyi’ah, Elex Media Computindo◗ Rahasia Hidup Sehat 30 Orang TRahasia Hidup Sehat 30 Orang TRahasia Hidup Sehat 30 Orang TRahasia Hidup Sehat 30 Orang TRahasia Hidup Sehat 30 Orang Tererererertua di Dunia, tua di Dunia, tua di Dunia, tua di Dunia, tua di Dunia, Zaenuddin

HM, Pustaka Inspira. (nbi)(nbi)(nbi)(nbi)(nbi)

◗ Bulan TBulan TBulan TBulan TBulan Terbelah di Langit Amerika, erbelah di Langit Amerika, erbelah di Langit Amerika, erbelah di Langit Amerika, erbelah di Langit Amerika, Hanum dan Rangga,Gramedia Pustaka Utama

◗ Marmut Merah Jambu, Marmut Merah Jambu, Marmut Merah Jambu, Marmut Merah Jambu, Marmut Merah Jambu, Raditya Dika, Bukune◗ Catatan Hati Seorang Istri, Catatan Hati Seorang Istri, Catatan Hati Seorang Istri, Catatan Hati Seorang Istri, Catatan Hati Seorang Istri, Asma Nadia, Asma Nadia Pub-

lishing House◗ Komik TKomik TKomik TKomik TKomik Terbaik Disneyerbaik Disneyerbaik Disneyerbaik Disneyerbaik Disney, Carl Barks, Kompas Gramedia◗ Bumi, Bumi, Bumi, Bumi, Bumi, Tere Liye, Gramedia Pustaka Utama◗ Rahvayana Aku Lala Padamu, Rahvayana Aku Lala Padamu, Rahvayana Aku Lala Padamu, Rahvayana Aku Lala Padamu, Rahvayana Aku Lala Padamu, Sujiwo Tejo, Bentang Pustaka◗ Relationshit, Relationshit, Relationshit, Relationshit, Relationshit, Alit Susanto, Bukune◗ Notes FrNotes FrNotes FrNotes FrNotes From Qatar Drom Qatar Drom Qatar Drom Qatar Drom Qatar Dream Do Deliveream Do Deliveream Do Deliveream Do Deliveream Do Deliver, , , , , Muhammad Assaf,

Elex Media Computindo◗ Tiga Manula Keliling Jawa, Tiga Manula Keliling Jawa, Tiga Manula Keliling Jawa, Tiga Manula Keliling Jawa, Tiga Manula Keliling Jawa, Benny Rachmadi, Kepustakaan

Populer Gramedia◗ Kitab Epos Mahabharata, Kitab Epos Mahabharata, Kitab Epos Mahabharata, Kitab Epos Mahabharata, Kitab Epos Mahabharata, C Rajagopalachari, Diva Press. (nbi)(nbi)(nbi)(nbi)(nbi)

RESENSI BUKURedaksi Tribun Jogja menerima kiriman tulisan

berupa resensi atau review buku dari pembaca danpenerbit. Kirimkan tulisan Anda melalui e-mail ke:

[email protected] [email protected]

TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - Buku bisamenghubungkan orang-orang darilokasi dan generasi yang secara

nyata terpisah jauh. Melaluiberbagai buku biografi,

Krisanti PutrikaAdiwijaya (17) mengenaldan mengagumi sosokHelen Keller.

Meskipun tidakterlalu seringmembaca buku,namun Santi,bagaimana ia biasadisapa, mengakupernah membacabeberapa bukubiografi tokohidolanya itu. “Awalnyakarena tugas matapelajaran BahasaIndonesia saatsaya kelas 5 SD.Ternyata bagus,cerita mengenaiperjuangannyasangatmenginspirasi,”ujar SantikepadaTribun, Kamis(31/7).

Menurutbungsu tigabersaudaraitu, HelenKeller adalahsosok yang

pantas dikagumi, mengingat bagaimana ia bisa berkarya ditengah segala keterbatasan fisik. “Dari yang tidak bisa apa-apa, menjadi sesuatu. Dari kekurangan bisa berguna bagidunia,” ujar siswa SMA Stella Duce 1 Yogyakarta itu.

Helen Keller adalah penulis dan aktivis politik kelahiranAmerika Serikat 134 tahun lalu. Ia dikenal selain karena karya-karyanya, juga karena Helen melakukan itu di tengahketerbatasannya sebagai penyandang tunanetra dan tunarungusekaligus. Bahkan hari kelahirannya, 27 Juni diperingatisebagai Hari Helen Keller di AS.

Menurut Santi, buku biografi yang bagus adalah biografiyang memaparkan cerita yang benar-benar terjadi secarasederhana dan mudah dimengerti. Yang juga penting, kataSanti, bagaimana penulis bisa menjembatani perbedaankonteks saat sosok yang diceritakan masih hidup, dengankonteks sosial terkini.

“Jadi mudah bagi pembaca yang tidak hidup pada eratersebut, untuk mengerti apa yang sedang diceritakan,” kataperempuan yang aktif dalam kegiatan karya ilmiah remajatersebut. (nbi)(nbi)(nbi)(nbi)(nbi)

Kagum SosokHelen Keller

Keteladanan Hattauntuk Politik Kini

TRIBUN JOGJA - Mohamad Hattatelah mengabdikan hidupnya untukmelanggengkan Indonesia tetapberdiri. Dia adalah proklamator. Diajuga yang menjadi sahabat karibbagi para pemikir jenius di masalalu, seperti Soekarno dan Sjahrir.Perjuangannya untuk bangsa inibegitu total, tidak setengah-setengah.

Tentang rekam jejaknya, bukuyang ditulis Sergius Sutantoberjudul ‘Hatta; Aku Datang karenaSejarah’ ini cukup gamblang untukmengenalnya secara lebih dekat.Dituturkan dalam bentuk novel,penulis berhasil menggambarkansecara hidup tokoh yang akrabdipanggil Bung Hatta ini.

Penulis mengisahkan Hatta de-ngan plot maju-mundur. Diawalidengan penyuguhan kisah Hattayang telah berkeluarga, penulismembalikkan secara sengaja de-ngan baik pada kisah kecil Hatta.Dari masa kecil inilah sosok Hattaterbentuk.

Cita-cita dan pilihan hidupHatta terbentuk seiring dengankondisi lingkungan yang ada diBukittinggi, tempat masa kecilnya.Pendidikan juga menjadi jalanhidup Hatta. Wajar saja ketikasudah menginjak usia dewasa, diamempunyai koleksi buku yangsangat banyak.

Hatta adalah sosok yang cintailmu pengetahuan. Hal itulah yangmembuatnya sangat ngotot untukmenempuh jenjang pendidikan. Dibalik itu, dia juga seorang aktivispergerakan. Sebagaimana orang-or-

ang besar, Hatta juga turut berjuangdemi kemerdekaan Indonesia danmempertahankannya dari ancamanpara penjajah. Tanda tangannya diatas kertas naskah proklamasibersama rekannya, Soekarno, men-jadi satu bukti sejarah bahwa Hattaadalah pejuang untuk bangsa ini.

Dalam jalan hidup berpolitikdan berkebangsaan, Hatta lebihmemilih kemanusiaan daripadakedudukan. Baginya, rakyat tidakbisa melulu dicekoki oleh agitasidan jargon-jargon. Yang merekabutuhkan adalah pembelajaran,pendidikan yang akan mencer-daskan pemikiran guna menero-pong masa depan. Pegawai janganberpartai karena akan merusaksuasana kerja dan hanya mende-katkan pada jalan curang (halaman272).

Prinsip Hatta yang demikianbegitu melekat pada dirinya. Hal itupulalah yang membawanya menujupolitik yang humanis, mementing-kan rakyat, dan memimpikan masadepan bangsa yang cerah dengansumber daya manusianya yangcerdas.

Catur perpolitikan memangpanas. Akan tetapi, pandanganHatta tentang kemanusiaan terusmenjadi dasar pemikirannya, tidakberubah. Pada akhirnya, Hattamemang harus tersingkir olehrekan-rekan politiknya. Jalan mere-ka melintang, tidak searah, meski-pun sama-sama berjuang untukbangsa. Hatta tidak sepemikirandengan Soekarno, begitu pula de-ngan Sjahrir dan yang lainnya.Memang begitulah politik. padahal,ketiganya adalah sahabat karib,

tetapi dalam politik, hubungan itusangat pelik.

Hatta pun memilih mundur darikursi wakil presiden kala itu, 1Desember 1956. Keputusan itudiambilnya bukan karena Soekarnoyang semakin masyuk denganperempuan, atau korupsi yangmulai menggerogoti rezim. Bukanpula kedekatan Soekarno padaPartai Komunis Indonesia. Hattahanya tidak mau menjadi penontonsirkus yang dipaksa bersorak usaipentas padahal pentas itu sama

sekali tidak menyenangkan hati(halaman 19).

Pada detik-detik akhir hidupdari Soekarno, Hatta sempat men-jenguk dan meneteskan air mata.Dia merasa haru terhadap kondisisang sahabat itu walaupun jalanpemikiran yang diambil terlampauberbeda. Itulah sisi kemanusiaanHatta yang dia praktikkan kepadasahabat sesama proklamator kemer-dekaan bangsa itu.

Sikap politik yang mementing-kan jalan kemanusiaan inilah yangseharusnya dapat diteladani olehpara politisi di era kini. Hatta tidakberdasarkan kertas kosong dalammembangun pandangannya itu.Dia adalah seorang politisi yangtelah banyak makan garam danasam kehidupan. Mulai dari penja-jahan hingga mempertahankankemerdekaan, semua itu dilaluiHatta dengan perjuangan untukbangsa ini.

Akan tetapi, Hatta kini hanyadikenang namanya. Dia hanyatertulis dalam buku-buku sejarahdan dikenal sebagai tokoh bangsaatau pahlawan nasional. Sementaraitu, gagasan kemanusiaannya da-lam berpolitik dan jalan hidupnyajustru diabaikan oleh para politisiera kini. Mereka hanya memen-tingkan ambisi, bukan demi kepen-tingan kemanusiaan atau rakyatsebagaimana yang diperjuangkanHatta. Kepentingan pribadi menjadidasar mereka, sementara kepen-tingan kemanusiaan dan rakyatdinomorsekiankan. (gya)

*) Supriyadi, pengamat sosial padaYayasan Ali Maksum, Yogyakarta

Hatta; Aku Datang karena SejarahHatta; Aku Datang karena SejarahHatta; Aku Datang karena SejarahHatta; Aku Datang karena SejarahHatta; Aku Datang karena SejarahPenulis : Sergius SutantoPenerbit : Qanita, BandungCetakan : Pertama, 2013Tebal : 343 halaman

Oleh Supriyadi *)

luar maupun dalam DIY.Ia menjelaskan, pihak

pemerintah bisa memberi-kan dukungan terhadapsektor tersebut. Tahap awal

yang harus dilakukan, katadia, melakukan evaluasiterhadap titik-titik perbu-ruan buku yang sudah ada.“Kemudian bisa dilakukan

pengembangan pustaka ter-kait muatan sejarah danwarisan budaya lokal,” ujarSantosa. (niti bayuindrakrista)

Oleh Ade Tuti Turistiati Ade Tuti Turistiati Ade Tuti Turistiati Ade Tuti Turistiati Ade Tuti Turistiati *)

TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - TRIBUN JOGJA - Sejatinya setiappasangan yang telah menikahberharap hadirnya sang buah hatidalam kehidupan mereka. Keha-dirannya merupakan pengikat cintakasih, penghibur, pelengkap, danpenerus generasi. Sungguh, betapaberharganya sang anak. Dialahsatu guru kehidupan, pelita hatiyang menerangi jiwa, dan mutiarayang tak ternilai harganya.

Dalam buku Anakku, Mutiara-ku, Erni Misran dkk berbagai kisahnyata dan inspiratif tentang anak,baik yang diceritakan oleh orang-tuanya maupun sang anak sendiri.Buku ini menjadi lebih bernas dansarat pembelajaran dengan adanyaulasan medis dan psikologis diakhir setiap kisah.

Secara garis besar, buku inidibagi dalam lima sub-tema. Sub-tema pertama mengangkat Mutia-ra yang Dinanti (halaman 5-48).Dalam kehidupan nyata, kehadiransang buah hati tak selalu sesuaidengan apa yang didamba. Waktuyang cukup panjang dan melelahkankadang harus dilalui pasangansuami istri. Berbagai cara ditempuhmulai upaya ‘tradisional’ sampaimelibatkan teknologi tingkat tinggiseperti program inseminasi danbayi tabung.

Program bayi tabung banyakditempuh oleh pasangan yang cukuplama memperoleh keturunan. Caraini cukup efektif untuk memperolehsang buah hati namun tidak sedikityang mengalami kegagalan. Kega-galan program bayi tabung dapatdisebabkan oleh dua hal dasar.Pertama, embrio yang dipindahkanke rahim tidak kompeten/abnormalsehingga tidak dapat tumbuh danberkembang. Kedua, karena adanya

Anak, Mutiara yang Tak Ternilai

fungsi yang terganggu di dalamrahim sehingga mencegah embriomelekat secara sempurna padapermukaan rahim. Endometriumyang tipis, polip endometrium,jaringan parut, dan masalah imuno-logis adalah sebagian dari penye-babnya (halaman 18).

Ketika sang anak lahir, orang-tua dihadapkan pada beragamkenyataan. Ada yang hadir denganketerbatasan. Itulah mengapaTuhan menitipkannya pada orang-tua yang istimewa. Ada juga kisahtentang anak-anak yang terabaikanyang hadir di luar harapan. Beragamkisahnya dapat ditemukan dalamMutiara yang Retak sebagai sub-tema kedua (halaman 60-110).

Sub-tema ketiga yaitu Mutiarayang Bersinar yang mengisahkantentang anak-anak yang hadir dan

tumbuh berkembang denganberbagai kelebihannya (halaman112-154).

Anak adalah guru, orangtua danibarat samudra ilmu yang luas. Dibalik segala kepolosannya, anak-anak sering muncul dengan bera-gam tanyanya yang membuatorangtua belajar. Kisah-kisah yangdi luar dugaan dan menarik terhim-pun dalam sub-tema Mutiara yangMenginsiprasi (halaman 156-198).

Pada dasarnya, sifat alami yangdimiliki anak kecil masih kita milikihingga dewasa. Hanya saja faktorlingkungan serta pola asuh orang-tua dan sekolah membuat sifat-

sifat alami itu menjadi luntur ataubahkan terkubur. Tidak ada salah-nya kita mengambil hikmah danmencontoh perilaku anak kecilagar kehidupan kita menjadi lebihbaik. Pembelajar sejati adalahmereka yang selalu ingin tahu apayang tidak diketahui denganmengambil ilmu dari mana punsumbernya, selama itu membawakepada kebaikan. (halaman 197).

Buku ini ditutup dengan penje-lasan secara biologis psikologimengenai fase perkembangananak. Fase perkembangan adalahpenahapan atau periodesasi ren-tang kehidupan manusia yang

ditandai oleh ciri-ciri atau pola-polatingkah laku tertentu. Meskipunmasing-masing anak mempunyaimasa perkembangan yang berbeda,namun secara umum terdapattanda-tanda perkembangan yanghampir sama. (halaman 200).

Pada masing-masing faseperkembangan dibahas pula bagai-mana karakteristik anak danbagaimana sebaiknya orang tuaberinteraksi atau berkomunikasidengan anak. (gya)(gya)(gya)(gya)(gya)

*) Ade Tuti Turistiati, Ade Tuti Turistiati, Ade Tuti Turistiati, Ade Tuti Turistiati, Ade Tuti Turistiati, alumnusSydney University, Australia.

Tinggal di Nara, Jepang.

Anakku, MutiarakuAnakku, MutiarakuAnakku, MutiarakuAnakku, MutiarakuAnakku, MutiarakuPenulis : Erni Misran, dkkPenerbit : Pena NusantaraCetakan : I, Maret 2014Tebal : xiv + 207 halamanISBN : 978-602-1791-769

Krisanti PutrikaAdiwijaya

TRIBUN JOGJA/NITI BAYU INDRAKRISTA

Page 7: Tribunjogja 03-08-2014

7tribun bufferMINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

PEMIMPIN UMUM: PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: WAKIL PEMIMPIN REDAKSI: MANAJER PRODUKSI: MANAJER LIPUTAN: STAFREDAKSI: ASISTEN EDITOR:

REPORTER:PEWARTA FOTO: SLEMAN: GUNUNGKIDUL:

KULONPROGO: BANTUL: MAGELANG: KLATEN: PURWOREJO: TATAWAJAH & GRAFIS:IT: SEKRETARIAT

REDAKSI: BIRO JAKARTA: (Kepala) (Wakil)

PENERBIT: KOMISARIS UTAMA: DIREKTUR: PEMIMPIN PERUSAHAAN: WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN: MANAJER IKLAN: MANAJER KEUANGAN:MANAJER PSDM/UMUM: MANAJER SIRKULASI: MANAJER PERCETAKAN: ALAMAT REDAKSI/BISNIS: TELEPON dan FAKS: EMAIL:

WEBSITE: ALAMAT PERCETAKAN: REKENING: TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: DISPLAY BW:DISPLAYFC: IKLANKOLOM: IKLANKELUARGA: IKLANBARIS: ISIDILUARTANGGUNGJAWABPERCETAKAN

Herman Darmo Sunarko Setya Krisna Sumargo Junianto Setyadi SulistionoHerman Darmo, Sunarko, Setya Krisna Sumargo, Junianto Setyadi, Baskoro Muncar, Agus Wahyu Triwibowo, Ibnu Taufik Juwariyanto, Joko Widiyarso, Iwan Apriansyah Theresia Andayani, Rina Eviana

Dewi, Mona Kriesdinar Ikrob Didik Irawan, Iwan Al Khasni, Gaya Lutfiyanti, Susilo Wahid Nugroho, Yudha Kristiawan, Riezky Andhika Pradana, Victor Mahrizal, Hendi Kurniawan, Puthut Ami Luhur, ,Yoseph Hary Wibowo, Niti Bayu Indrakrista, Dwi Norma Handito, Pristiqa Ayun Wirastami Bramastyo Adhy, Hasan Sakri Ghozali, Hendra Krisdianto Padhang Pranoto Hari Susmiyanti

Singgih Wahyu Nugraha SitiAriyanti, M Nur Huda Agung Ismiyanto, Muchamad Fatoni Obed DoniArdianto RentoAri Nugroho Afifudin, LendraErdiansyah, Bayu Rusbianto, Fajar Rakhman Huda, Mateus Dwi Hartanto, Muhammad Fauziarakhman, Tutus Fajar Mahargiyanto, Yusuf Haryanta, Yoga Hersogama Benny Ma’il bin Izmail,Arif Purnomo, Fembri Nugroho

Bernadette Harminingrum Aprilia Dewi Jalan Palmerah Selatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021) 5495360: Febby Mahendra Putra , Domuara Ambarita , Agung BudiSantosa, JohnsonSimanjuntak, ChoirulArifin, FX Ismanto, RahmatHidayat,AntoniusBramantoro,Yulis Sulistyawan,HendraGunawan, BianHarnansa, Sugiarto, HasanudinAco, Budi Prasetyo,Murjani, Yoni Iskandar

PT Media Tribun Yogya Herman Darmo Sentrijanto Agus Nugroho Rosa Darmasari Shinta Indahayati Himawan TriRahmadi Maharani K Negara Edi Utama Supriyono Jalan Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, (0274) 564061, [email protected]

www.tribunjogja.com, Jalan Ring Road Barat Km 8 Yogyakarta, Trihanggo, Sleman. Bank BCACab, Sudirman,A/N. PT Media Tribun Yogya: 0373010500, Rp. 100.000/mmk, Rp.22.500/mmk, Rp.40.000/mmk, Rp. 10.000/mmk, Rp. 10.000/mmk, Rp. 5.500/mmk.

Ekasanti Anugraheni

memaksa para anggotanyauntuk ikut memberikan du-kungan kepada ISIS. Baasyirmemberikan beberapa opsikepada anggotanya terkaitdengan bai’ah kepada ISIStersebut.

“Pertama, yang setujudengan ustaz silakan tetapdi JAT dan ikut ber-bai’ahdengan Al-Baghdadi,” kataFatih. Opsi kedua adalahmereka yang tidak setujudengan ABB dipersilakanuntuk keluar dari JAT danmembentuk tanzim (kelom-pok) baru.

Sementara pilihan ter-akhir adalah memberikanwaktu kepada mereka yangmasih ragu untuk ikut atautidak dalam mendukunggerakan ISIS.

“JAT ada tujuh imaroh(wilayah), dan ada enamimaroh tidak setuju, semen-tara satu imaroh masih ber-pikir,” kata Fatih. Enamwilayah tersebut meliputiJabar, Jateng, Jatim, DKIJakarta, Sumatera, NTB-NTT. Sementara yang masihmenimbang adalah Banten.

Abu WardahSelain Abu Bakar Baa-

syir, kelompok MujahidinIndonesia Timir (MIT) yangdipimpin Abu Wardah aliasSantoso yang berbasis diPoso juga telah menyatakanberbaiah pada ISIS yangdipimpin Abu Bakar al-

Baghdadi.Pernyataan dukungan

itu disebarluaskan melaluirekaman audio, yang bisadidengarkan di situs ber-bagai video YouTube. Reka-man itu diposting sejak 1 Juli2014 dan sudah didengar1.079 kali oleh audiensYouTube. Aksi bai’ah sudahdilakukan sekelompok or-ang di Solo dan Malang.

Indikasi perbedaan pen-dapat juga terbaca di situsblog Khilafa Dawla Isla-miyah, antara Abu Jibril dariMajelis Mujahidin denganAbu Bakar Ba’asyir. Adadiskusi seru, dan cenderungkeras antara pengikut Ba-a’syir dengan pengikut AbuJibril.

Sebuah artikel berjudul“Catatan Plesiran AJIB (AbuJibril) ke LP Pasir Putih Nu-sakambangan diposting danmenceritakan momen per-temuan Abu Jibril denganAbu Bakar Baasyir yangdidampingi para pengikut-nya yang ditahan di penjarayang sama.

Pertemuan disebut ber-langsung pada Kamis, 17Juli 2014 di ruang besuk LPPasir Putih. Abu Jibril dise-but membawa rombongandari Jakarta.

Si penulis yang menamaidirinya “saksi di ruang be-suk” menyebut dalam pem-bicaraan terlihat sekali aro-

ma kebencian Abu Jibrilterhadap Dawlah/KhilafahIslamiyah.

Pada “debat” di dalampenjara itu Abu Bakar Baa-syir memilih tiga muridnya,Abu Irhab, Abu Husna, danAbu Yusuf, untuk menang-gapi argumentasi Abu Jibril.Belum diperoleh konfirmasidari pihak-pihak yang dise-but ini.

Dirjen LapasTerkait beredarnya foto

Baasyir saat berbaiat, DirjenPermasyarakatan Kemen-kum HAM Handoyo Sudra-jat mengatakan lembaganyasegera menggelar sidangkhusus. “Sekarang masihlibur, Senin baru masuk,sedini mungkin akan kamilakukan sidang itu,” kataHandoyo.

Foto beredar menampil-kan Baasyir bersama 13 or-ang yang mengenakan pe-nutup muka. Hanya adaempat orang, termasuk Baa-syir, yang wajahnya keli-hatan. Foto diambil di sebu-ah ruangan lebar berlantaikayu.

“Sedang dicek lokasinyadi sebelah mana Lapas,”lanjut Handoyo yang sudahmeminta Direktur dan Kepa-la Unit Pelaksana Tugasuntuk meningkatkan penga-wasan terhadap para terpi-dana terorisme.

Apabila dibutuhkan, ka-

Di jalur pantai utaraJawa, pusat kemacetan terja-di di Comal, Pemalang. Ri-buan kendaraan merayapsangat pelan akibat sistembuka tutup di jembatan da-rurat tersebut. Di jalur sela-tan Jabar, lalulintas padatmerayap sejak Jumat (1/8)malam terjadi di Tasik danGarut.

Salah seorang warga Aji-barang yang baru bepergiandari Bumiayu dengan berse-peda motor, Anto (30), me-ngatakan kendaraan yangdatang dari arah selatanmacet sepanjang 20 kilome-ter.

“Kendaraan-kendaraantersebut menumpuk sepan-jang ruas jalan Ajibarang-Bumiayu, nyaris tidak bisabergerak. Kalaupun bisajalan, paling cuma majubeberapa meter, kemudianberhenti lagi,” kata Anto.

“Tadi saya naik motordari sudah mulai macet diBumiayu, Brebes sampai keAjibarang. Kendaraan yangmacet ke arah pantura atauke Jakarta,” kata Warsito,seorang warga asal Bumi-ayu, yang tengah istirahatdi Ajibarang.

Menurut Suwarsih, war-ga Tambak, Banyumas yanghendak ke Jakarta, dirinyamulai mengalami kemace-tan saat keluar dari rumah-nya pada pukul 04.00. Hing-ga pukul 13.30 ia masihterjebak di Ajibarang.

Jarak antara Tambak keAjibarang yang lebih ku-rang 50 kilometer, ditem-puhnya sekitar 10 jam. “Sa-ya berangkat dari Tambakpukul empat, tapi ini barusampai Ajibarang, sepan-jang jalan cuma maju sedikitdemi sedikit,” kata Suwar-sih Sabtu siang.

Petugas Kepolisian Re-sor Banyumas yang bertu-gas di Ajibarang berupaya

Rute Bumiayu Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

melakukan rekayasa lalulintas dengan membelokkank e n d a r a a n - k e n d a r a a ntujuan Jakarta yang datangdari arah Purwokerto untukmelewati jalur selatanJateng melalui Wangon.

Akan tetapi bagi ken-daraan yang enggan me-lewati jalur selatan Jateng,dipersilakan berhenti dipertigaan Ajibarang hinggakemacetan dapat terurai.

“Kami telah perkirakanpuncak arus balik berlang-sung pada Sabtu dan Ming-gu (3/8). Ternyata benar,hari ini terjadi penumpukankendaraan di Ajibarangkarena adanya peningkatanvolume kendaraan,” ka-tanya.

Wangon ramaiArus balik dari arah DIY-

Jateng tujuan Bandung danJakarta di ruas Wangon-Majenang terpantau ramailancar. Pemudik diimbaumemanfaatkan jalur selatanJateng tersebut guna meng-hindari kemacetan di ruasAjibarang-Bumiayu hinggajalur pantura.

Pemudik asal Yogyakar-ta yang hendak kembali keJakarta, Fitria Amelida dankeluarganya, mengaku tibadi Bumiayu Jumat tengahmalam, setelah berangkatsejak Jumat pagi. mereka takpunya pilihan karena ter-jebak di jalur yang macet to-tal.

“Akhirnya matikan me-sin mobil, terus tidur,” akuFitria. Sabtu pagi, merekadibangunkan sesama pe-mudik, dan kendaraan me-reka mulai bergerak perla-han.

“Semua dijadikan satujalur, jadi arah sebaliknyaditutup. Ada lima lajur,semua berebutan melintas,”tutur Fitria.

Sabtu siang, Fitria dankeluarganya baru bisa lolos

dari Bumiayu. Selepas titikmacet itu kendaraan bisabergerak cukup bebas. Diakemudian memilih jaluralternatif Brebes-Cirebon.

“Macet tahun ini lebihparah dari tahun dahulu,tapi sekarang jalan sudahbagus dan mulus nggakrusak lagi,” kata Fitria.

Bagi warga yang cukupmengenal wilayah Jatengdan Jabar, ada rute alternatiflain yang bisa ditempuhguna menghindari kema-cetan parah di jalur tengahJateng-Jabar, maupun pan-tai utara Jawa.

Dari DIY bisa melewatijalan raya Daendels di Sran-dakan, Bantul, terus melin-tasi sepanjang pesisir sela-tan, menuju Setrojenar, Peta-nahan, masuk Adipala, Ci-lacap. Dari Cilacap bisamenggunakan rute Gan-drungmangu, Sidareja, Ci-pari dan keluar di antaraMajenang dan Banjar.

Selanjutnya masuk KotaBanjar ke Ciamis, Neglasari,Manonjaya masuk ke KotaTasik. Selanjutnya ke Singa-parna terus ke Kota Garut.Dari Garut bisa masuk keBandung via rute alternatifCijapati atau terus ke Na-greg.

Seorang pembaca Tribunmenuturkan, ia kembali keCianjur dari Solo melaluirute ini dan total waktutempuh 24 jam. Dari Soloberangkat Jumat (1/8) pu-kul 10, tiba dan beristirahatdi Kota Garut pada Sabtu(2/8) pukul 01.00.

Ia melanjutkan perjala-nan ke Cianjur pukul 05.30melalui Kadungora, Leles,Nagreg, Rancaekek, sebelummasuk Tol Purbalenyi keluardi exit Tol Padalarang. Perja-lanan cukup lancar, dan a-gak tersendat di ruas antaraPadalarang-Cianjur.(Tribun-news/TJ/ant/dtc)

Rute Cijapati Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

nyaman dan aman. Namun Bupati Bandung DadangM Naser mengimbau pengguna rute ini mewaspadaitanjakan dan turunan terjal Cijapati menuju arahBandung.

Ketajaman tanjakan Cijapati arah Bandungbutuh pengalaman dan mental sopir harus siapmelintasinya, selain terjal jalan tersebut berkelokdan sempit kepadatan arus akan cukup mem-pengaruhi.

Sugino, seorang pengguna jalan alternatif inimengatakan butuh kendaraan yang kondisinya prima,selain itu butuh pengalaman dan mental supaya tidakbermasalah. Ada banyak tikungan tajam dantanjakan/turunan terjal.

“Waspadai perjalanan malam hari, terutamabagi pemudik pemula yang baru melintasi Cijapati,karena jalan alternatif tersebut berkelok danmemiliki turunan curam,” katanya. (ant)(ant)(ant)(ant)(ant)

selama Bulan Ramadan.“Malam takbiran main petasan dan

kembang api,” katanya di Medan, SumateraUtara, saat dihubungi via telepon, Jumat (1/8)).

Artis peran kelahiran Medan itu bermainbersama teman dan saudaranya. Ia senang

karena bisa bermain bersama teman-temandan saudara yang sudah lama takdijumpainya, selama sibuk kerja di Jakarta.

Putri Una menghabiskan masa liburanHari Raya di kampung halamannya, Medan.Keluarga besarnya berkumpul di rumahnenek. “Karena keluarga besar semuanya di

Medan, jadi aku selalu sempatkan pulangke sana kalau Lebaran. Jadi, empat harisebelum Lebaran aku sudah pulang keMedan,” kata aktris yang belakangan inisering muncul sebagai disc jockey (DJ) diacara musik pagi bertajuk Dahsyat di RCTItersebut. (tribunnews.com)(tribunnews.com)(tribunnews.com)(tribunnews.com)(tribunnews.com)

Senang Petasan Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

25 Hari Serangan1.645 Meninggal AS Kucurkan Bantuan Rp 2,6 Triliun ke IsraelKOTA GAZA, TRIBUN -Hingga hari ke-25 seranganmiliter Israel ke Jalur Gaza,sudah 1.645 penduduk Pa-lestina tewas. Menurut datatermutakhir KementerianKesehatan Palestina, ma-yoritas korban tewas wargasipil.

“Korban tewas termasukperempuan, anak-anak, danorang tua,” kata Juru BicaraKementerian Kesehatan Pa-lestina Ashraf al-Qedra.Data itu pun menyebutkanada lebih dari 8.900 wargalainnya terluka. Kebanya-kan dari mereka ada dikamp-kamp militer Israel.

Data korban termutakhiradalah enam orang dalamsatu keluarga yang tewasdalam serangan udara Is-rael di Rafah, selatan Gaza,pada Sabtu (2/8) pagi.

Di data itu juga termak-tub catatan seorang priaberusia 54 tahun tewas da-lam serangan jet-jet tempurIsrael ke sebuah masjid diutara Gaza, Jabalia. Dalamserangan itu, 30 orang ter-luka.

Saat ini, kata kemen-terian tersebut lebih dari400.000 warga Gaza, keba-nyakan rakyat Palestina,hengkang dari Gaza.

Dari Washington diwar-takan, Kongres AS menye-tujui pengucuran dana US$225 juta (sekitar Rp 2,6 tri-liun) untuk memperkuatsistem antirudal Israel, IronDome. Persetujuan ini dibe-rikan di tengah terus ber-kecamuknya konflik Gaza.

DPR AS alias House ofRepresentatives menyetujuidana tersebut dalam voting

ta Handoyo, lembaganyabisa saja melarang Ba’asyirdan komplotannya untukmenerima tamu dan mela-kukan penggeledahan. “Sa-at ini belum ada laporan,gambar itu diambil olehsiapa,” ujar Handoyo.

Soal persebaran reka-man video ajakan berga-bung dengan ISIS melibat-kan sosok WNI, Mabes Polrimengaku sudah mengeta-huinya dan terus melaku-kan pemantauan. Polri akanmelakukan penelusuran.

“Semua yang berkaitandengan informasi yangbisa menyebabkan terja-dinya gangguan Kamtib-mas di Indonesia selaludiikuti dan diselidiki se-cara mendalam oleh Bain-telkam Polri dan BareskrimPolri melalui Unit CyberCrime,” jelas Kadiv HumasMabes Polri Irjen Pol Ron-ny F Sompie.

Ronny menjamin pihakkepolisian pasti akan me-lakukan lagkah-langkah pe-ngamanan. Polri tak diamsaja.

“Kalau hasil penelitiantersebut dapat menyebab-kan terjadinya teror di ke-mudian hari, maka infor-masi tersebut diteruskankepada Densus 88/AT Polriuntuk ditelusuri secara ber-lanjut,” tutur Ronny.(Tri-bunnews/fer/xna)

Dukungan Terhadap Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

uang dari ATM sebanyakRp 1,5 juta. Uang itu untukpersediaan dia selama me-nginap di Bogor. Semua alatkomunikasi pun sengajamatikannya.

“Saya pergi menghi-lang dari keluarga, temandan kerjaan karena sayastres diteror terus samamantan pacar saya (Tho-mas, Red) yang sudah ber-pacaran selama sembilantahun, dan baru saja putussatu bulan yang lalu. Man-tan saya ini orangnya po-sesif, teleponin saya teruske kantor sama ke ponsel,”ujar wanita yang bekerja dibagian marketing & commu-nication bank swasta, BII,itu.

Tidak hanya menele-pon, kata Lany, mantankekasihnya itu juga kerapmengirim pesan dan mene-muinya sehabis pulangkantor, atau di rumah. “Sa-ya risih dengan cara be-gitu, diteror terus, jadi sayastres. Padahal saat ini sayajuga sedang dekat denganpria lain, dan enggak maulagi diganggu mantan. Ma-kanya memilih mengasing-kan diri selama seminggumungkin cukuplah,” ujarLany.

Lany tentu tidak me-nyangka bahwa niatnya“mengasingkan diri” ter-nyata memunculkan kepa-nikan dalam keluarganya,juga kehebohan di mediasosial maupun media on-line. Keluarganya pun me-lapor ke Mapolres JakartaUtara, Jumat (25/7), ataudua hari setelah meng-hilang.

Bahkan polisi sempatmemeriksa orang-orangdekat Lany. “Kami sudahminta keteranganari man-tan kekasihnya. Rencana-nya, akan kami minta jugaketerangan dari rekan ker-ja korban,” ujar KepalaSub Unit Kejahatan danKekerasan (Jatanras) Pol-res Jakarta Utara, IpdaYayan Heri, Jumat (1/8)lalu.

Adapun keluarga kehi-langan kontak dengan Le-ny setelah waktu pulangkerja, Rabu (23/7) sore.Teman-temannya sempatmengajak Lany untuk pu-lang bersama, tetapi iamenolak. “Pada hari itu,kata teman-temannya, dia(Lany) tampak murungselama di kantor. Sempatdiajak bareng pulang, teta-pi Lany menolak. Terussaat dihubungi keluarga,nomor ponselnya tidaknyambung lagi,” ujar ka-kak kandung Lany, UlyTaulina, Kamis (31/7) la-lu.

Sebelum menghilang,Lany kerap terlihat terme-nung dengan tatapan ko-song. Namun, Lany tidakpernah bercerita mengenaiapa pun sehingga, saat di-nyatakan hilang, keluargatidak mengetahui latar bela-kang masalah yang dihada-pinya.

“Dia anaknya suka be-ngong, pendiam. Jadi sayanggak tahu dia kenapa,sampai menghilang be-gini. Mantan pacarnyasaja ikut nyariin Lany.Kami berharap nggak adaapa-apa sama adik saya,”

lanjut Uly.Bukan dipaksa

Harapan Uly pun ter-kabul setelah sang adikakhirnya pulang ke ru-mah, Sabtu petang. Ada-pun mengenai alasannyamemilih pulang ke rumahsetelah lebih dari sepekanmenghilang, Lany menye-but karena waktunya su-dah pas.

“Soalnya cukuplah, ya.Senin kan masuk kerja lagi.Jadi saya pikir cukuplahmenginap di tempat temansaya itu. Saya pulang atasinisiatif sendiri, bukan di-paksa orangtua, teman,kok,” kata Lany.

Sebenarnya, kata Lany,Kamis (31/7) kemarin diasudah berniat menghubu-ngi keluarga untuk memberitahu bahwa keadaannyabaik-baik saja. “Tetapi kare-na keburu ada pemberitaandi media dan media sosial,jadi saya urungkan niatsaya itu. Dan memilih untuklangsung pulang saja,” ujardia.

Lany tiba di rumah or-ang tuanya pukul 18.00,dengan diantar taksi seo-rang diri. Lany juga me-ngaku kaget bahwa diri-nya ternyata menjadi ba-han berita.

Sebelum menghilang,keluarga sempat menga-takan bahwa dia seringmenerima telepon hinggalarut malam. Ditanya soalini, Lany mengatakan bah-wa orang dimaksud, yangsering meneleponnya, ituadalah teman dekatnya.“Bisa dibilang pacar,” ujar-nya. (kps)

Menghilang Karena Sambungan Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1Hal. 1

yang digelar pada Jumat (1/8) malam waktu setempat.Dalam voting tersebut, 395anggota menyatakan setujudan hanya 8 anggota yangmenolaknya.

Senat setujuSenat AS, dengan suara

bulat, telah lebih dulu me-nyetujui dana tersebut sebelumdimulainya lima pekan resesparlemen selama musim pa-nas. Kini, keputusan pengu-curan dana tersebut tinggalmenunggu tanda tangan Pre-siden Barack Obama.

Dana pembelanjaan da-rurat ini digunakan untukmelengkapi kembali sistemIron Dome dengan rudal-rudal pencegat. Sistem IronDome digunakan untukmenghancurkan rudal-ru-dal yang ditembakkan ke-lompok Hamas sebelummencapai target.

Dana ini merupakan ba-

gian dari permintaan danapemerintah AS sebesar US$3,1 miliar untuk bantuanmiliter bagi Israel. NegeriYahudi tersebut merupakanpenerima bantuan asing ASterbesar di dunia. Tahun2013, Kongres AS menye-tujui dana US$ 235 jutauntuk Iron Dome.

Raja Arab Saudi, Abdul-lah, mengecam sikap diamdunia atas “kejahatan pe-rang” Israel di Gaza. “Kitalihat darah saudara-sau-dara kita di Palestina ditum-pahkan dalam pembantaianmassal, yang tidak pandangbulu,” kata Abdullah.

“Semuanya terjadi didepan mata dan telingakomunitas internasionalyang telah berdiam dirimenyaksikan peristiwa-pe-ristiwa di wilayah tersebut,”cetusnya.

Raja Saudi menyebut

sikap diam dunia inter-nasional tersebut tak bisadimaafkan. Raja Abdullahpun menyerukan gencatansenjata kemanusiaan untukmeringankan kondisi bagiwarga sipil Gaza.

Sebelumnya, gencatansenjata antara Israel dankelompok Hamas telah ga-gal hanya beberapa jamsetelah diberlakukan. PMIsrael Benjamin Netanyahumenuding Hamas dan paramilitan Gaza lainnya “te-rang-terangan melanggar”gencatan senjata.

Namun juru bicara Ha-mas Fawzi Barhum meres-pons tudingan tersebut de-ngan menegaskan, pasukanIsrael-lah yang melanggargencatan senjata itu. “Per-lawanan Palestina dilaku-kan atas dasar hak untukmembela diri,” kata Faw-zi.(afp/ap/ant)

ARTILERIARTILERIARTILERIARTILERIARTILERIISRAEL -ISRAEL -ISRAEL -ISRAEL -ISRAEL -Prajurit Israelmenembakkanpeluru artilerilewat tank dariluar Jalur GazaSabtu (2/8).Serangan daratterusdilancarkanmenyusulgagalnyagencatansenjata 72 jamyangsebelumnyadisepakatibersamaHamas.

AP/AFP/DAILY MAIL

Page 8: Tribunjogja 03-08-2014

MINGGU WMINGGU WMINGGU WMINGGU WMINGGU WAAAAAGEGEGEGEGE3 AGUSTUS 20146 SYAWAL 1435

NO 1194/TAHUN 4

RP 2.000RP 2.000RP 2.000RP 2.000RP 2.000

HARIAN PAGIHALAMAN

88888

Gugatan Prabowo-Hatta Aneh Klaim Suara Selalu Bertambah

SPIRIT BARU DIY-JATENG

Dimana (TPS) itu persisnya, yang Dimana (TPS) itu persisnya, yang Dimana (TPS) itu persisnya, yang Dimana (TPS) itu persisnya, yang Dimana (TPS) itu persisnya, yangmembuat itu 50 juta suara. Itu agak sulit.membuat itu 50 juta suara. Itu agak sulit.membuat itu 50 juta suara. Itu agak sulit.membuat itu 50 juta suara. Itu agak sulit.membuat itu 50 juta suara. Itu agak sulit.

Harus ada TPS-nya, dimana. Kan aneh kalauHarus ada TPS-nya, dimana. Kan aneh kalauHarus ada TPS-nya, dimana. Kan aneh kalauHarus ada TPS-nya, dimana. Kan aneh kalauHarus ada TPS-nya, dimana. Kan aneh kalausetiap hari nambah-nambah. Apa betulsetiap hari nambah-nambah. Apa betulsetiap hari nambah-nambah. Apa betulsetiap hari nambah-nambah. Apa betulsetiap hari nambah-nambah. Apa betul

perbaikan itu artinya menambah-nambah perbaikan itu artinya menambah-nambah perbaikan itu artinya menambah-nambah perbaikan itu artinya menambah-nambah perbaikan itu artinya menambah-nambah

HADAR NAFIS GUMAYKomisioner KPU

JAKARTA, TRIBUN - Ko-misi Pemilihan Umum (KPU)merasa aneh dengan gugat-an hasil pemilu presidenyang diajukan oleh PrabowoSubianto dan Hatta Rajasake Mahkamah Konstitusi(MK). Alasannya, klaim yangdisebut kubu Prabowo-Hat-ta mengenai adanya suarabermasalah sebanyak 50juta suara tidak jelas lokasiterjadinya dimana.

Sebelumnya, dalam per-mohonan yang diajukan keMahkamah Konstitusi (MK),tim Prabowo-Hatta menulis-kan jumlah suara yang ber-masalah mencapai 21 jutasuara. Tidak lama setelah itumereka mengklaim jumlahsuara bermasalah pada Pe-milu Presiden 2014 bertam-bah dua kali lipat.

Saat pendaftaran ke MKsebelumnya, disebutkansuara bermasalah itu seba-nyak 21 juta, maka kinijumlahnya meningkat men-jadi 50 juta.

“Dimana (TPS) itu per-sisnya, yang membuat itu 50juta suara. Itu agak sulit. Ha-rus ada TPS-nya, dimana.Kan aneh kalau setiap harinambah-nambah. Apa betulperbaikan itu artinya me-nambah-nambah,” ujar Ko-

misioner KPU, Hadar NafisGumay, Sabtu (2/8).

Hadar pun enggan me-nanggapi lebih jauh menge-nai tudingan pihak Prabo-wo-Hatta itu. Menurut Ha-dar, semuanya nanti akan je-las dalam penanganan per-kara di MK. “Ya, kita lihatl-ah bagaimana MK akanmen-treat-kan ini. Tapi, ya su-dahlah. Yang penting jelassaja dulu. Jangan kemudiannambah-nambah terus nggakjelas,” kata Hadar.

Pertemuan TertutupSementara itu, KPU

menggelar pertemuan tertu-tup dengan KPU provinsidan kabupaten/kota. Perte-muan yang berlangsung se-jak kemarin itu terkait koor-dinasi untuk persiapanmenghadapi gugatan hasilpemilu di Mahkamah Kons-titusi (MK).

“Kita rapat koordinasidengan KPU Provinsi, kabu-

paten, kota terkait prosesperselisihan di MK. Baik itudata-data yang kita perlu-kan, fakta, dan argumentasijuga disiapkan,” ujar Komi-sioner KPU, Ferry KurniaRizkiyansyah, Sabtu (2/8).

Hari ini, kata Ferry, seba-nyak 19 KPU dari berbagaidaerah hadir. Mereka ada-lah daerah-daerah yangmenjadi objek sengketa diMK. “Kita konsultasi de-ngan teman-teman di dae-rah. Ada semacam forumkonsultasi dengan mereka,”kata dia. Menurut Ferry, ko-misioner KPU yang hadirdari berbagai daerah adalahdivisi hukum dan teknis.

Sebelumnya, pasangancalon Prabowo Subianto-Hatta Rajasa mengajukan gu-gatan hasil pemenang pemi-lihan umum presiden danwakil presiden di MK. Sidangperdana dijadwalkan pada 6Agustus 2014. (tribunnews)

Kubu Jokowi-JK Tak HadiriPembongkaran Kotak Suara

JAKARTA, TRIBUN - Komisi PemilihanUmum (KPU) Jakarta Selatan mengakuisaksi dari pasangan Presiden terpilih JokoWidodo-Jusuf Kalla tidak menghadiripembongkaran kotak suara.

Pembongkaran kotak suara itu dilaku-kan menyusul adanya permohonan capresPrabowo-Hatta yang menggugat hasil pil-pres di gudang kotak suara KPU di Peng-adegan, Jakarta Selatan.

“Kami menghargai kalau ada yang tidakdatang. Setiap orang kan punya pilihan.Yang penting kami sudah berkoordinasi,memberi tahu,” kata Ketua KPU Jakarta Se-latan, Muhammad Ikbal, Sabtu (2/8).

Menurut Ikbal, ada sekitar 130 kotaksuara yang dibongkar. Dokumen yang

diambil untuk kepentingan gugatan Prabo-wo-Hatta adalah form C7 (daftar pemilihyang hadir di TPS), form AT khusus (daftarpemilih khusus tambahan), form A5, danfotokopi KTP, KK, serta paspor yang diguna-kan pemilih.

Mengenai kabar bahwa dokumen darikotak suara yang dibongkar di Pengadegantidak sampai ke kantor KPU Jaksel di JalanMampang Prapatan, Ikbal memastikan bah-wa dokumen tiba di kantor KPU sekitarpukul 19.00 WIB, Jumat (1/8).

Pemilahan dokumen di kantor KPU pun,menurut Ikbal, berlanjut hingga pukul 22.00WIB. “Bagaimana bisa enggak sampai? Itukan dikawal polisi. Panwaslu juga ada,”kata Ikbal. (kcm)

WARTA KOTA/HENRY LOPULALANBARANG BUKTI - BARANG BUKTI - BARANG BUKTI - BARANG BUKTI - BARANG BUKTI - Kotak-kotak suara yang berisi dokumen pemilihan presiden yang diambildari gudang penyimpanan di Kantor KPUD Jakarta Selatan, Jumat (1/8). Sejumlah data yangberada dalam Kotak suara ini dipersiapkan menjadi alat bukti pada pengadilan sengketaPilpres di Mahkamah Konstitusi (MK) yang akan dimulai pada Rabu (6/8) mendatang.

Angkasa Pura Akui Penumpang MenurunJAKARTA, TRIBUN - Menurunnyajumlah penumpang pesawat saat arusmudik dan arus balik diperkirakanterjadi karena beberapa faktor yangberhubungan dengan transportasidarat. General Manager PT AngkasaPura II, Yudis Tiawan, mengakuibahwa tren mudik melalui jalur udaramengalami penurunan walau tidak

signifikan.“Jika diakumulasi, arus mudik

kemarin memang turun dibandingtahun lalu. Mungkin karena makinbanyaknya program mudik barengdengan biaya yang sangat minim,”kata Yudis, Sabtu (2/8).

Menurut Yudis, bertambahnyajumlah kendaraan di Jakarta dan

sekitarnya juga bisa menjadi faktorturunnya tren mudik dengan pesawat.“Apalagi sudah ada program mobilmurah,” kata Yudis.

Mengenai arus balik, Yudis punmengatakan bahwa diprediksi jumlahpenumpang yang tiba juga berkurangjika dibandingkan tahun lalu.(tribunnews)

174 Penumpang di Purwokerto Tertinggal KeretaPURWOKERTO, TRIBUN -Selama 14 hari angkutan Le-baran menggunakan keretaapi dari H-10 (18/7) sampaidengan H+3 (1/8), sebanyak174 penumpang tertinggalkereta api di Stasiun Purwo-kerto. Mereka tertinggal lan-taran datang di stasiun saatkereta api sudah berangkat.

Humas PT KAI Daop 5Wilayah Purwokerto, Surono,

mengatakan, seluruh tiketdari penumpang yang ter-tinggal tersebut dinyatakanhangus karena kesalahanpenumpang. Namun meskitiket tersebut hangus, seatnyatetap tidak dijual. Secarasistem meskipun kosong tem-pat duduk tersebut tidakmungkin dijual lagi.

“Sebenarnya kalau mere-ka mau mencermati tiket hal

ini tidak akan sampai terjadi,karena jadwal keberangkatansudah tercetak pada tiket,”kata Surono, Sabtu (2/8).Jadwal keberangkatan KA distasiun pemberangkatan dankedatangan di stasiun tujuansaat ini sudah tercetak leng-kap berikut tanggalnya.

Dari data yang ada, jum-lah penumpang terbanyakyang tertinggal adalah dari

KA Logawa jurusan Purwo-kerto-Jember, yakni seba-nyak 62 orang.

“KA ini sejak pergantianjadwal baru 1 Juni yang lalu,jam keberangkatannya dariStasiun Purwokerto majulebih awal 20 menit. Untukitu, jadwal yang semula pu-kul 06.00, saat ini berangkatPurwokerto pukul 05.40,”paparnya. (tribunjateng)

Emirates Tolak Terbang ke Guinea karena EbolaDUBAI DUBAI DUBAI DUBAI DUBAI - Maskapai penerbangan asal Dubai,Emirates, menolak terbang ke Guinea lantaranmerebaknya ebola. Virus mematikan itumemaksa Emirates menunda penerbanganpada Sabtu (2/8) dari Dubai ke Conacry, ibukota Guinea. Demikian dilaporkan Reuters.

Pihak Emirates dalam pernyataannya me-ngatakan akan mengumumkan penundaan

pembatalan tersebut sampai waktu yang belumditentukan. “Keselamatan penumpang dan kruEmirates adalah prioritas paling penting dantak ada kompromi untuk soal itu,” kata per-nyataan Emirates.

Penyebaran ebola pada tahun ini berawaldari Guinea. Selain negara itu, Liberia dan Si-erra Leone juga terjangkiti. Catatan Organisasi

Kesehatan Dunia (WHO) menunjukkan sudah700 korban tewas gara-gara ebola. Sementaraitu, pada Rabu lalu, Sierra Leone mengumumkankondisi darurat penyebaran virus ebola.

Selain itu, maskapai penerbangan terbesarNigeria, Arik Air, yang mempunyai rute-ruteinternasional seperti ke London, juga menghentikanpenerbangan ke Liberia dan Sierra Leone. (kcm)(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)

GAZA CITY GAZA CITY GAZA CITY GAZA CITY GAZA CITY - Hingga hari ke-25 serang-an ke Jalur Gaza, Israel sudah mene-waskan 1.645 rakyat Palestina. Menurutdata termutakhir Kementerian Kese-hatan Palestina, sebagaimana diwar-takan AP, Sabtu (2/8), mayoritas korbantewas adalah warga sipil.

“Korban tewas termasuk perem-puan, anak-anak, dan orang tua,” kataJuru Bicara Kementerian KesehatanPalestina, Ashraf al-Qedra.

Data itu pun menyebutkan ada lebihdari 8.900 warga lainnya terluka. Keb-anyakan dari mereka ada di kamp-kamp militer Israel.

Israel Sudah Tewaskan 1.654 Rakyat Palestina“Data korban termutakhir adalah

enam orang dalam satu keluarga yangtewas dalam serangan udara Israel diRafah, di selatan Gaza pada Sabtu pagi,”ujarnya.

Dalam data itu, juga termasuk catat-an seorang pria berusia 54 tahun tewasdalam serangan jet-jet tempur Israel kesebuah masjid di utara Gaza, Jabalia.Dalam serangan itu, 30 orang terluka.

Saat ini, kata kementerian tersebut,lebih dari 400.000 warga Gaza, keba-nyakan rakyat Palestina, hengkang dariGaza. Pemicunya, serangan bersenjataIsrael. (kcm)(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)

TRIBUNNEWS/DANY PERMANABEASISWA KEPRESIDENAN - BEASISWA KEPRESIDENAN - BEASISWA KEPRESIDENAN - BEASISWA KEPRESIDENAN - BEASISWA KEPRESIDENAN - Asisten Juru Bicara Presiden, Caosa Indriyani, dan Staf Khusus Presiden Bidang Ekonomidan Pembangunan, Firmanzah, memberikan keterangan pada wartawan terkait penyelenggaraan Beasiswa PresidenIndonesia di Jakarta, Sabtu (2/8). Kepresidenan RI bekerjasama dengan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP)menyelenggarakan program beasiswa magister dan doktoral bagi 150 calon penerima beasiswa, untuk menempuh studidi perguruan tinggi terkemuka di seluruh dunia. Pendaftaran dibuka sejak tanggal 23 Juli hingga 17 Agustus 2014 melaluionline www.beasiswa.lpdp.depkeu.go.id.

IST/THEGUARDIAN

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 213

Page 9: Tribunjogja 03-08-2014

HALAMAN 9MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

LANGGANANRP 55.000

BERLANGGANANKETIK SMS 0272 7122000

0274 557687/291

kehidupan seseorang yang terkadang meng-alami naik, turun, kaya, miskin, gagal dansukses. “Ada kalanya dulu temanku yangkaya raya, sekarang gagal. Terus ada ke-luarga. Jadi merasa harus terus semakin ber-syukur dengan yang kita miliki, karena sua-tu saat semua bisa berubah,” ungkap Sofi.

Reuni keluarga besar Sofi biasa dilaku-kan saat momen libur lebaran tiba seperti saatini. Sebab, banyak anggota keluarganya yangsibuk karena berkerja kantoran, sehinggahanya memiliki waktu libur lumayan lamasaat libur Lebaran. Sayangnya, tahun ini, Sofimemutuskan tetap di Yogyakarta dan takpulang ke Lampung tempat keluarga be-sarnya menggelar reuni tahun ini.

“Sekarang gak mudik dan bakal kangenbanget sama keluargaku. Jadi ingat reunikeluarga paling berkesan itu tahun 2009,saat itu aku punya ponakan baru, kembardan sepupu-sepupu aku ngelahirin anakkembar di bulan yang sama. Jadi ada 4pasang anak kembar,” ujar Sofi, yang jugaterlahir kembar.

Menurut Sofi, meskipun tak ikut reunitahun ini, ia terbantu oleh adanya mediasosial. Untuk mengobati kerinduannya, iapun memanfaatkan media sosial untuk

sekedar bersapa dan bertanya kabar masing-masing anggota keluarga.

Paling berkesanSenada, diungkapkan Jovita Deviana, PR

Primagama Yogyakarta. Melalui reuni, iapun bisa mempererat tali silaturahmi sekali-gus menjadikannya ajang temu kangendengan teman, saudara yang jarang bertemu.

Devi, panggilan akrabnya, menganggapreuni bareng teman SD adalah yang palingberkesan. Setelah sekian tahun tak pernahbertatap muka, Devi merasa wajah culunmereka semasa SD sudah tidak terlihat lagi.

“Sejauh ini manfaat reuni bisa memper-erat silaturrahmi, kalaupun ada yang pamerkesuksesan, biasanya orang tersebut, tidakreuni pun sudah sombong. Kalau ajangmencari jodoh, ya alhamdulillah kalaudapat jodoh di reuni, asal jangan jadi ajangselingkuh dengan mantan pacar,” kataDevi berkelakar. Lain lagi bagi Mira Anda-nari. Presenter televisi lokal ini tak memper-masalahkan reuni dipakai menjadi ajangpamer kesuksesan. Bagi Mira, panggilanakrabnya, justru ia bisa mengambil hikmahdan sisi positifnya. “Justru hal itu bisamemotivasi kita supaya bisa lebih baik lagidalam berkarier,” katanya. (yud)BAD

DOK.PRI

Reuni Itu SepentingBeli Baju Lebaran Donquixote Adi Tri Admaja

bisa ketemu temansekolah dulu yangpernah kusuka hehebiasanya setahunsekali dibulan puasa

skalian buka bareng bersama

Damma Ayyareuni itu, asik, menye-nangkan,dan tentunyamendekatkan kitakembali kpd teman,ygdulu,reuni juga

sebagai ajang silaturahmi ygsangat tepat, sebaiknya reunidiadakan 2 atau 3tahun skali, biarnambah kangennya

Arif ArturoPengalamn wktu reunismp karena bnyk yggak dteng n bayarsemua pesenannya.Enakan 5 tahun sekali

jdi sekali ktmu udah bawa anak ncucu,hehehe

Frendi Nurrochmanreuni idealnya dilaku-kan setahun sekali,apalagi disaat momentbulan ramadhan, bisasekalian buka puasa

bersama atau disaat halal bihalaljadi bisa sekalian syawalansilaturahmi

Wiratna AditamaSelain berbagi maafdihari lebaran,reunidgn tmn” smsa kcl bsjg diisi dgn Berbagipengalaman n brbgi

inspirasi.Menurut sy reuni lbh bkdlakukan 1 thn sekali.

BANYAK hal dan manfaat bisadilakukan dari reuni. Apapengalaman menarikmu saatreuni ? Menurutmu, sebaiknyareuni dilakukan setiap berapatahun sekali ?

OMEN libur panjang Lebaran se-perti saat ini kerap dimanfaatkan

untuk menggelar acara reuni. Sebagai ajangbertemu dan berkumpul untuk sekedar

melepas rindu bersama teman semasaSD, SMP, SMA, kuliah, teman kerja ataubersama keluarga besar yang jarangsekali bisa bertemu.

Jauh hari sebelum libur tiba, acarareuni sudah digadang-gadang bakalmenjadi ajang temu kangen bagi merekayang bertahun-tahun tak bisa bertemu.Hal yang sama dirasakan mahasiswaperantau seperti R Shofiani. Baginya,reuni keluarga setiap setahun menjadibegitu berarti, meskipun banyak ang-gota keluarganya tinggal di lain kotayang jaraknya ratusan kilometer.

“Reuni itu sepenting kita beli bajulebaran. Artinya gak harus sering-sering tapi minimal setahun sekali lah,biar terasa surprisenya dan perubahan-perubahan itu kelihatan banget. Misal-nya, udah ada yang nikah, punya anak,atau saudara yang sukses,” ujar Sofi,panggilan akrabnya.

Melalui reuni, ia bisa introspeksi dirisendiri lantaran mengetahui dinamika

M

BAGI BAGI BAGI BAGI BAGI vokalis band Jikustik, BrianPrasetyoadi, reuni perlu dilakukan untukmenjaga tali silaturahmi, persaudaraandan persahabatan. Melalui reuni, Briansetidaknya bisa bertanya kabar, sharingdan bahkan bisa bertukar informasipekerjaan.

Brian rutin mengikuti reuni keluargabesarnya setiap dua tahun. Selain reunikeluarga, ia juga menyempatkan hadirbila reuni SMA diadakan. Menurut Brian,melalui reuni, banyak hal positif bisadilakukan antara lain berbagi pengalamandan motivasi.

“Cari jodoh buat yang jomblo-jomblobolehlah. Kalau soal kesuksesan, seharus-nya reuni bukan ajang untuk pamer, tapisharing-sharing berbagi pengalaman,motivasi, dan trik-trik menuju kesuksesanitu. Apapun bisa dijadikan hal positif,banyak bentuk yang bisa dicreate,” ujarBrian.

Menurut Brian, untuk keluargakecil reuni bisa seringdilakukan. Berbeda darikeluarga besar, idealnyasetahun sekali. “kalaureuni SMA atau temankuliah ja-ngan sering-sering, ntar maknareuniannya gakkerasa lagi,” kataBrian memberisaran. (yud)(yud)(yud)(yud)(yud)

Jangan Terlalu Sering

Brian Prasetyoadi

ACARA ACARA ACARA ACARA ACARA reuni, bagi dara bernama DilaMaghrifani ini bermakna lebih jauhdari sekedar temu kangen. Melaluireuni ia bersama teman-temannyasemasa SMA bisa sekaligus melaku-kan kegiatan kemanusiaan.

Salah satu ide yang digagasmenarik dan jarang dilakukan saatreuni adalah mencatat semua golong-an darah peserta reuni. Tujuannyaadalah, bila suatu saat ada salah satudari anggota reuni membutuhkandarah, setidaknya bisa denganmudah menghubungi pemilikgolongan darah sejenis.

“Reuni terakhirku de-ngan teman SMA dilakukanminggu lalu. Kami mendatagolongan darah seluruhteman-teman untuk meng-antisipasi jika ada salahsatu dari teman kitamembutuhkan darahkita sudah sedia. Taklama setelah aca-ra reuni, salahsatu guru diSMA kumem-

Mencatat Golongan Darahbutuhkan darah karena sakit, dankami pun cepat tanggap untukmendapatkan calon-calon donor,”terang Dila yang saat ini menempuhstudi Master di Sheffield Hallam Uni-versity, UK. Bagi Dila, reuni itu se-penting peran obatbagi orang sakit.Melalui reuni, iapun mengaku bi-sa tersenyum, ter-tawa, mengambil

p e l a j a r a ndari kehi-

d u p a nyang lalu,m e r e -fresh-

kan otak, dan mengurangi stres.“Terkadang dengan reuni kita

tersadar betapa sudah lama kita salingmengenal, betapa waktu bergerakcepat dan kita semakin dewasa,” kataDila. (yud) (yud) (yud) (yud) (yud)

Dila Maghrifani

TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY

Page 10: Tribunjogja 03-08-2014

CMYK

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 HALAMAN 10

I tengahbelantaramegapolitanSeoul yang serba

maju, terdapatsebuah sudut yang sangatbertolak belakang dengangedung-gedung pencakarlangit itu. Di wilayahpermukiman ini bisa dilihatdan dirasakan jejak jejak masakuno Korea Selatan.

Ya, di Bukchon HanokVillage inilah rumah-rumahtradisinal Negeri Gingseng iniberjajar rapi di sebuahkawasan yang masihdipertahankan cita rasatradisionalnya. Hanok adalahistilah yang digunakan untukrumah tradisional Korea.Sedangkan Bukchon adalahnama desa tempat hanok-hanok ini berdiri, tepatnyaberada di sebelah utara kotaSeoul.

Beberapa bagian dariBukchon Village ini sudahberumur 600 tahun, namunhingga kini masih terawatdengan baik. Setiap hari,Bukchon Village dikunjungiwisatawan asing maupundomestik. Itu mengapa desa inisepertinya sudah sangat siapmenerima tamu kapanpun.

Di sini kita bisa naik turunbukit, melewati lorong-lorongkecil dan melihat keindahandesa ini yang tertuang dalam

Ini Dia Objek-objek Wisata Menarik di Korea

Desa KunoBukchon Hanok

penataan wilayah desa dankonstruksi rumahnya.Setidaknya butuh waktu duajam mengelilingi desatradisional ini. Paling asyikadalah panorama BukchonVillage yang dikelilingigedung-gedung pencakarlangit dan bangunan moderndi Seoul.

Bukchon Hanok Villageterletak diantara IstanaGyeokbok, Istana Changdeokdan Jongmyo Shrine. Desa inimembawa kita pada suasanaDinasti Joseon yang selamapemerintahannya memiliki duadesa yakni di sebelah utara danselatan.

Desa di sebelah selatanterdiri dari rumah-rumahuntuk pegawai kelas rendahan.Sebaliknya yang berada diutara yang kemudian disebutBukchon dibangun untukpejabat tingkat atas. Hunian diBukchon Village ini dibangundengan prinsip baesanimsuatau singkat kata mirip denganfengsui.

Menurut prinsipbaesanimsu lokasi rumah-rumah di Bukchon Village inisangat baik karena berada dilereng gunung yang dekatdengan aliran air, yakni sungaiHan dan Cheonggye. Haltersebut dianggap membawaenergi positif bagi kawasan ini.

Salah satu karakteristik

utama Bukchon adalahtopografinya. Di bagian selatankawasan ini lebih rendahdaripada bagian utara yangcuram dan tinggi ataumembentuk seperti aliran air.Tak heran jika jalan-jalanutama daerah ini sejajardengan sungai. Berdasarkansensus tahun 1906, 1.932kepala keluarga yang tinggal diBukchon berasal dari keluargabangsawan atau kelas atas.

Oleh pemerintah setempat,Bukchon Hanok Village sangatdijaga kelestariannya.Pasalnya, disinilah kawasanterakhir di Seoul yang masihterdapat rumah-rumahtradisional. Total ada 80.000Hanok di Seoul. Namun saatini hanya tersisa 12.000, dan900 di antaranya terkonstrasidi Bukchon.

Struktur unik Hanokmemang menjadi daya tarikutama desa ini. Hanokbiasanya bertingkat denganstruktur yang terbuat daritanah liat, kayu dan batu.Atap genteng yangmelengkung disebut Giwa.Bagian dalam hanokbiasanya terdiri dari banyaksekat yang memisahkanruangan satu dengan yanglainnya.

D

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ SEONGSAN ILCHULBONGSEONGSAN ILCHULBONGSEONGSAN ILCHULBONGSEONGSAN ILCHULBONGSEONGSAN ILCHULBONGSeongsan Sunrise Peak atau Seongsan Ilchulbong Peak adalah salah satu(World Heritage) Warisan Dunia UNESCO. Berlokasi di 284-12, Ilchul-ro,Seongsan-eup, Seogwipo-si, Pulau Jeju, Seongsan Ilchulbong merupakansuatu daratan yang naik dari bawah laut karena letusan gunung berapiyang terjadi lebih dari 100.000 tahun yang lalu. Terletak di ujung timurPulau Jeju, Seongsan Ilchulbong Peak memiliki sebuah kawah besar yang

sudah mati dan ditumbuhi rerumputan berdiameter sekitar 600 meterdan tinggi tebing 90 meter. Pemandangan Seongsan Ilchulbong akansantgat indah jika dilihat dari udara. Pengunjung bisa naik ke puncakSeongsan Ilchulbong menaiki ratusan anak tangga. Jika ngebut 15 menitbisa sampai puncak, jika santai antara 30 hingga sejam pendakian.Suhu udara di objek wisata ini di musim panas masih cukup sejuk.

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ JUSANGJEOLLI CLIFFJUSANGJEOLLI CLIFFJUSANGJEOLLI CLIFFJUSANGJEOLLI CLIFFJUSANGJEOLLI CLIFFFenomena geologis ini terbentang di sepanjangdinding pantai selatan Pulau Jeju. TebingJusangjeolli diperkirakan terbentuk antara250.000 sampai 140.000 tahun yang lalu, ketikaGunung Hallasan masih aktif sebagai gunungberapi. Pemandangan di tebing ini menawarkanpemandangan langka yang hanya bisa dilihatdari beberapa titik pandang di sekitar tempat ini.

Keistimewaan tebing ini terletak padabentuk batuannya yang hexagonal (segidelapan). Bebatuan yang ada di tebing inimembentuk tumpukan batu yang menyerupaipilar. Oleh penduduk setempat, batuan inidisebut Batu Jisatgae.

Batuan-batuan ini menjulang setinggi 20meter dan tebing ini terbentang sejauh 2kilometer sepanjang pantai Daepo di dekattempat peristirahatan Jungmun. Dari gardupandang di atasnya, formasi batu- batu ini takterhitung jumlahnya, dan meskipun terjadibanyak pengikisan air laut dan pergantiancuaca yang terus menerus menerpa batu-batuini, namun mereka tetap berdiri kokoh.

Para ahli geologi menyatakan selamaperiode Pleistosen, lava cair dari erupsigunung api membuat jalurnya menurunigunung menuju lautan. Ketika lava tersebutmenyentuh air, lava yang mendingin pecah,patah dan termampatkan.

Tekanan sebagai akibat dari perubahansuhu yang drastis ini yang menyebabkan lavamenyembul ke udara, dan tergantung padaseberapa cepat batu basal yang melelehtersebut mendingin akan menentukanketinggian tiangnya.

Yang luar biasa istimewa dari batu-batukarang ini adalah bentuknya yang tepat segidelapan dari semua sisinya. Ini tampak sepertibuatan manusia, sementara padakenyataannya tidak ada sedikitpun campurtangan manusia dalam pembentukannya.(*)(*)(*)(*)(*)

Taman Nasional Gunung Seorakditetapkan sebagai cagar alampada 5 November 1965 dan se-bagai taman nasional yang ke-5Korea pada tahun 1970. LuasTaman Nasional Gunung Seorakadalah 398,539 km², terbentangdi beberapa wilayah kabupatendan kota seperti Kabupaten Inje,Goseong, Yangyang dan Kota

■■■■■ Teks dan Foto-foto:SETYA KRISNA SUMARGO

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ NAMSAN TOWERNAMSAN TOWERNAMSAN TOWERNAMSAN TOWERNAMSAN TOWERNamsan Tower atau Namsan Seoul Tower adalahtempat yang layak dikunjungi. Di area menara televisitertinggi di Korea ini kerap dijadikan lokasi syutingdrama Korea. Tak heran para pelancong selalumenjadikannya sebagai tempat tujuan favorit. Di lokasiini ada area yang sangat khas, yaitu pohon-pohondan dinding gembok cinta atau Lock Love yang sangat

terkenal. Hanya saja perjalanan ke puncak gunungyang berdiri tegak menara Namsan sangat mengurastenaga jika jalan kaki naik anak tangga. Tapi takusah khawatir, ada cable car dari area parkir bawahyang langsung membawa para pelancong kepelataran puncak. Anda hanya perlu membayar 8.000won (Rp 80 ribu) untuk perjalanan pulang pergi.

Sokcho.Seorak Dalam (Naeseorak)

terletak di Inje, sementara kawasanSeorak Luar (Oeseorak) terletak diwilayah Sokcho, Yangyang, danGoseong. Pada 1982, GunungSeorak ditetapkan sebagai DistrikPelestarian Biosfer (Biosphere Pres-ervation District) oleh UNESCO.

IUCN (International Union for

Conservation of Nature) mengakuikawasan ini penting sebagai per-lindungan bagi keanekaragamanhayati. Terdapat lebih dari 2.000spesies fauna yang hidup dikawasan ini, termasuk hewanlangka seperti goral, musk deer(Moschus moschiferus) dan be-ruang hitam asia (Selenarctosthibetanus).

Spesies flora yang hidup dikawasan ini mencapai 1.400 jenis,merupakan tipe vegetasi alpennamun pada pada daerah yanglebih rendah didominasi olehhutan rontok berdaun lebar sepertioak (Quercus mongolica), cemaramerah (Pinus densiflora) dan Acerpseudo-sieboldianum.

Gunung Seorak adalah objekwisata yang ramai dikunjungisepanjang tahun, tapi puncakkunjungan terjadi di musim gugur,ketika dedaunan berwarna-warni.Kecantikan Gunung Seorak dimusim gugur dikagumi sebagaisalah satu pemandangan musimgugur terindah di Korea.

Dedaunan hutan yang merahdan kuning mewarnai batu-batuandi mana aliran mata air keluar.Pada musim hujan, terutama saatterjadi topan, aliran-aliran mata airitu mengalir deras. Area ini jugajadi tujuan favorit para hasher,hiker, dan penjelajah alam bebas.

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ TAMAN NASIONAL SEORAKSAN TAMAN NASIONAL SEORAKSAN TAMAN NASIONAL SEORAKSAN TAMAN NASIONAL SEORAKSAN TAMAN NASIONAL SEORAKSAN

Page 11: Tribunjogja 03-08-2014

CMYK

ribun Jogja

MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 HALAMAN 11

S IAPA IAPA IAPA IAPA IAPA sih yang belum pernah mendengar Ko-rea? Negeri ginseng ini memiliki sejumlah

pesona alam maupun kebudayaannya yang kinimenginternasional. Korea sukses mengekspor

berbagai miniseri drama, opera sabun, maupunfilm-film romantis yang digemari di banyak negara.

Korea juga mengekspor boys maupun girlsband ke berbagai benua. Tak hanya itu, gaya hidup kelas wahidpara sosialita terinspirasi dari mode fesyen, kosmetik, hinggatren operasi plastik yang konon mampu menyulap wajahseseorang menjadi begitu memesona. Bagi Anda yang di Indo-nesia, meski terasa akrab, jarak ke Korea yang cukup jauhkerap jadi kendala bagi yang gemar pelesiran. Tapisesungguhnya jika mau sedikit repot, teliti dan jeli, ada banyaktips liburan hemat ke Korea. Ini beberapa tips yang bisa dicoba;

1. Bahasa Korea1. Bahasa Korea1. Bahasa Korea1. Bahasa Korea1. Bahasa KoreaMemang bahasa Korea tak mutlak harus dikuasai. Paham

huruf Hangeul yang kaya coret-coretan juga tidak harus. Tetapisetidaknya Anda bisa belajar dan mengingat frasa-frasa umumyang dipakai dalam percakapan harian. Pelajari dan ingat-ingat saja frasa ucapan terima kasih, sapaan, menanyakanjalan, menanyakan harga, dan frasa-frasa ringan lainnya.Bahasa Inggris sebaiknya Anda juga kuasai karena anakmuda Korea umumnya mengerti bahasa internasional ini.

2. Persiapan dokumen2. Persiapan dokumen2. Persiapan dokumen2. Persiapan dokumen2. Persiapan dokumenMasuk Korea tidak segampang kunjungan ke negara

ASEAN yang bebas visa atau negara lain yang menerapkanvisa on arrival. Pengurusan visa ke Kedubes Korea di Jakartamutlak, dan butuh waktu setidaknya satu minggu. Siapkanpaspor dan dokumen lain yang disyaratkan. Detailnya bisadilihat di situs Kedubes Korea di Jakarta.

3. Tiket murah3. Tiket murah3. Tiket murah3. Tiket murah3. Tiket murahAda cukup banyak maskapai yang kerap menawarkan

tiket promo sangat murah dari Indonesia ke Korea. Salahsatunya maskapai Air Asia yang menawarkan tiket KualaLumpur-Seoul hanya 500 ribu rupiah. Bayangkan saja tiketresmi Jakarta-Seoul via Garuda atay Korean Air rerata Rp 6juta. Promo tiket murah ini biasanya ditawarkan pada bukanmusim liburan, dan harus diburu jauh-jauh hari. Bisa 6 bulansebelum keberangkatan atau setahun sebelumnya. Jika inginpaket wisata, bisa dipilih pada awal-awal musim winter (dingin).

4. T4. T4. T4. T4. Tentukentukentukentukentukan tujuanan tujuanan tujuanan tujuanan tujuanNegeri Korea cukup luas dan ada begitu banyak objek

menarik yang patut dikunjungi. Perencanaan matang objekyang akan dituju sangat membantu liburan hemat Anda. Jikahanya di Seoul, ada banyak pilihan mulai Namsan Tower,Bukchon Hanook Village, Istana Gyeongbokgung Palace, PasarNamdaemun, Insadong, atau wisata malam di Sungai Han.Trip ke khusus ke Pulau Jeju juga sangat menarik.

5. Manfaatkan gratisan5. Manfaatkan gratisan5. Manfaatkan gratisan5. Manfaatkan gratisan5. Manfaatkan gratisanDi Korea, ada kebijakan negara yang sangat memanjakan

para wisatawan dengan memberikan beberapa fasilitas gratisbagi para wisatawan seperti Free Shuttle Bus, layanan telepongratis 24 jam di 1330, kupon diskon atau tiket gratis masuk keobjek-objek wisata, atau internet gratis. Hal ini sangat membantuanda dalam menghemat biaya selama liburan ke sana.

6. Penginapan murah6. Penginapan murah6. Penginapan murah6. Penginapan murah6. Penginapan murahPenginapan di Korea sangat beragam, mulai dari kelas

VVIP, VIP, atau reguler. Namun ada banyak hostel atau motelmurah nyaman kelas backpacker yang bisa dipakai sendirianmaupun berombongan. Motel yang untuk rombongan biasanyalengkap ada dapurnya.

77777. Dana cadangan. Dana cadangan. Dana cadangan. Dana cadangan. Dana cadanganMeski namanya liburan hemat, jangan lupa siapkan dana

cadangan untuk kebutuhan yang tak terduga. Agar dana cadanganini tidak terkuras, pisahkan dengan bujet liburan anda.

Liburan ke Korea bukanlah mimpi. Bergabung di forumatau komunitas backpacker global di dunia maya bisa sangatmembantu. Ada pengalaman seorang backpacker Indonesia yangternyata sanggup pelesiran sampai gempor ke negeri ginsengdalam waktu sembilan hari hanya bermodal Rp 3 juta!!

Pelesiran Hematke Korea? Bisa Kok...!

◗◗◗◗◗ Kapal feri penyeberangan Kapal feri penyeberangan Kapal feri penyeberangan Kapal feri penyeberangan Kapal feri penyeberanganke Pulau Namike Pulau Namike Pulau Namike Pulau Namike Pulau Nami

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ Suasana di Bukchon Hanok VillageSuasana di Bukchon Hanok VillageSuasana di Bukchon Hanok VillageSuasana di Bukchon Hanok VillageSuasana di Bukchon Hanok Village

◗◗◗◗◗ Patung beruangPatung beruangPatung beruangPatung beruangPatung beruangdi Tdi Tdi Tdi Tdi Taman Nasionalaman Nasionalaman Nasionalaman Nasionalaman NasionalSeoraksanSeoraksanSeoraksanSeoraksanSeoraksan

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ TTTTTaman pedestrian di taman pedestrian di taman pedestrian di taman pedestrian di taman pedestrian di tepi sungai pusat kepi sungai pusat kepi sungai pusat kepi sungai pusat kepi sungai pusat kooooota Seoulta Seoulta Seoulta Seoulta Seoul

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ TTTTTebing laebing laebing laebing laebing lavvvvva beka beka beka beka beku berbentuku berbentuku berbentuku berbentuku berbentukhexagonal di pesisir selatanhexagonal di pesisir selatanhexagonal di pesisir selatanhexagonal di pesisir selatanhexagonal di pesisir selatanSeogwipo, Pulau JejuSeogwipo, Pulau JejuSeogwipo, Pulau JejuSeogwipo, Pulau JejuSeogwipo, Pulau Jeju

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ Jajaran pohon oak di Pulau NamiJajaran pohon oak di Pulau NamiJajaran pohon oak di Pulau NamiJajaran pohon oak di Pulau NamiJajaran pohon oak di Pulau Nami

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ Sepasang pelancong berpose diSepasang pelancong berpose diSepasang pelancong berpose diSepasang pelancong berpose diSepasang pelancong berpose didepan deretan gembok cinta yangdepan deretan gembok cinta yangdepan deretan gembok cinta yangdepan deretan gembok cinta yangdepan deretan gembok cinta yangttttterererererpasang di pelataran Namsan Tpasang di pelataran Namsan Tpasang di pelataran Namsan Tpasang di pelataran Namsan Tpasang di pelataran Namsan Tooooowwwwwererererer

■■■■■ Teks dan Foto-foto:SETYA KRISNA SUMARGO

Page 12: Tribunjogja 03-08-2014

HALAMAN 12MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

Sirtu “Si Hijau” PemaluTRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY

JENIS burung lokal yangsatu ini mungkin terdengarkurang populer dikalangan penggemarburung pekicau. Padahalburung bernama Sirtu,atau kerap juga disebutburung Cipo, ini termasuksalah satu burung pekicauyang suaranya indah danmemiliki warna bulu hijaumenawan.

Burung Sirtu termasukkeluarga Aegithinidae. Dialam liar terdeteksi adadua jenis burung ini,yakni Sirtu atau CipohKacat (common iora /Aegithina tiphia) dan CipohJantung (green iora/Aegithina viridissima).

Sekarang populasiburung ini masih bisa kitatemukan di daerah pegu-nungan dengan pohon-pohon rindang yang tinggisebagai tempat kegemaranmereka bertengger danmencari makan. Beberapaserangga kecil, sepertisemut, laba-laba dan ulat,adalah makanan kesukaanburung yang memilikiwarna dominan hijaudaun ini. Bukan termasuktipe burung teritorial,beberapa ekor burung Sirtu

akan terlihat di satuwilayah.

Keunikan dari burungSirtu adalah tingkahpolahnya yang kuranglebih sama dengan burungKepodang, yakni sedikitpemalu namun kerapberkicau bersahutan bilamerasa dekat denganburung lain.

Di kalangan penghobiburung berkicau, Sirtumenjadi alternatif burungpeliharaan. Sariyanti,misalnya, termasukpenghobi yang memeliharaburung berpostur kurang-lebih sebesar burungkenari ini.

Bagi Sari, burung Sirtucocok dipelihara sebagaiburung hias yang memilikisuara khas. Apalagi bagipenghobi yang menyukaiatmosfer hutan pegunung-an, kicauan Sirtu bisamembuat sekelilingnyamerasa berada di alambebas di tengah hutanbelantara.

“Bunyinya ‘citcitcit-cuuciit’. Cocok untukburung hias di rumah.Kalau harganya terjang-kau, untuk bakalan sekitarRp 25-50 ribu. Kalau

sudah bunyi bisa di atasRp 200 ribu,” ujar Sariyang memiliki lapak diPasar Burung Pasty,Yogyakarta.

Menurut Sari,kebanyakan peminatburung Sirtu adalah

mereka yang memangmencari alternatif burungpeliharaan yang harganyaterjangkau tapi tetap indahdipandang. Burung jantanlebih banyak diburudaripada betina. Suaranyayang lebih keras dan

komplet adalah alasannya.“Baik jantan dan betina

sama-sama berkicau,hanya Sirtu Jantan lebihkeras dan suaranya lebihvariatif bila dibandingSirtu betina,” jelasSari.(yud)

HARGA BURUNG TERKINIHARGA BURUNG TERKINIHARGA BURUNG TERKINIHARGA BURUNG TERKINIHARGA BURUNG TERKINI

◗ SirSirSirSirSir tu :tu :tu :tu :tu :- Bakalan hutan Rp 25 ribu-50 ribu- Bakalan hutan bunyi Rp 200 ribu ke atas

◗ Trotokan :Trotokan :Trotokan :Trotokan :Trotokan :- Bakalan Rp 35 ribu- Bakalan Bunyi Rp 150 ribu ke atas

◗ Parkit :Parkit :Parkit :Parkit :Parkit :- Albino dan Lutino Mata Merah : sepasang Rp 100 ribu-150

ribu- Biasa : sepasang Rp 65 ribu-100 ribu- Impor : sepasang Rp 800 ribu (anakan), Rp 1,5 juta (dewasa)

◗ TTTTTengkek Buto :engkek Buto :engkek Buto :engkek Buto :engkek Buto :- Bakalan Rp 1.250.000-1.500.000

◗ Prenjak :Prenjak :Prenjak :Prenjak :Prenjak :- Bakalan belum bunyi Rp 15 ribu- Bakalan bunyi Rp 50 ribu

◗ Sulingan Gunung :Sulingan Gunung :Sulingan Gunung :Sulingan Gunung :Sulingan Gunung :- Bakalan hutan belum bunyi Rp 300 ribu- Bakalan hutan bunyi Rp 450-500 ribu- Bakalan hutan (anakan) Rp 500 ribu

◗ Cucak Hijau :Cucak Hijau :Cucak Hijau :Cucak Hijau :Cucak Hijau :- Bakalan hutan (belum bunyi) : Rp 600 an- Bakalan hutan (sudah bunyi) : Rp 1,2 juta-1,5 juta

◗ Blackthroat :Blackthroat :Blackthroat :Blackthroat :Blackthroat :- Anakan umur 1 bulan Rp 900 ribu- Indukan sepasang siap kawin Rp 3 juta- Bahan belum siap kawin sepasang Rp 1,8 juta

◗ Lovebird :Lovebird :Lovebird :Lovebird :Lovebird :- Lovebird hijau kepala biru/merah dakocan (anakan) Rp

200.000,dewasa Rp 500.000.- Lovebird pastel hitam, putih, kuning anakan Rp 500.000 ,

dewasa Rp. 800.000- Lovebird kepala olive dan emas anakan Rp 450.000 , dewasa

Rp750.000.- Lovebird albino mata hitam anakan Rp 600.000, dewasa

Rp 800.000- Lovebird albino mata merah anakan Rp 800.000, dewasa

Rp 1.000.000.- Lovebird lutino mata hitam anakan Rp 700.000, dewasa

Rp 900.000.

◗ KenariKenariKenariKenariKenari- Kenari AF Yorkshire anakan Rp 300.000-400.000- Kenari Border anak Rp 800.000, dewasa (betina atau jantan)

Rp 1.500.000- Kenari F1 Yorkshire anakan Rp 1.200.000- Kenari F2 Yorkshire anakan Rp 2.400.000 - 2.800.000- Kenari lokal bakalan bond Rp 200.000- Kenari lokal bakalan hijau Rp 175.000- Kenari lokal bakalan kuning Rp 225.000- Kenari lokal bakalan orange/sunkis Rp 250.000 ke atas- Kenari lokal bakalan putih Rp 250.000- Kenari red intensif jantan Rp 1.500.000, betina 1.000.000- Kenari Yorkshire betina Rp 4.000.000 - 6.000.000- Kenari Yorkshire jantan Rp 4.500.000-10.000.000

Catatan :Catatan :Catatan :Catatan :Catatan : Data harga ini hasil pantauan terakhir berdasaketerangan dari berbagai sumber

TRIBUNNEWS

Bakalan Muda Hutan Lebih BaikBILA penghobi burung inginmemelihara burung Sirtu, adabaiknya memilih bakalan mudahutan agar terhindar dariburung yang macet bunyi.Tidak dipungkiri, burungdewasa hutan membutuhkanperlakuan sedikit ekstra agarbisa mempertahankan perilakualami dan kicauannya dilingkungan baru seperti didalam sangkar.

Beberapa penyebab burungSirtu susah berkicau biladipelihara, antara lain :1. Lingkungan baru dalam

sangkar berbeda jauh darialam liar yang memberikanburung kebebasan bergerak.Burung susah beradaptasilantaran terlanjur stres.

2. Umur burung sangatberpengaruh dengankicauannya. Terkadangpenghobi tak menyadari

bahwa burung yang hendakdipeliharanya dewasahutan, sehingga memangsulit untuk melatihnyakembali berbunyi.

3. Perlakuan burung yang

salah, terlalu lama dijemurdan terlalu sering disemprotjuga bisa menyebabkanburung tak mau berbunyi,sekalipun mendapatkanbakalan muda hutan. (yud)

Sirtu “Si Hijau” Pemalu

TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY

TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY

NETNET

Page 13: Tribunjogja 03-08-2014

HALAMAN 13MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

CARA membedakan mana ular tak berbisa dan ularberbisa bisa dilakukan dengan melihat lebih detailciri-ciri fisiknya. Salah satunya melihat tipe taring.Ada tipe taring yang disebut Aglypha yakni tipetaring yang tidak memiliki taring bisa, biasanyadimiliki jenis ular tidak berbisa.

Tipe taring Ophistoglypha, bentuk taring yangmempunyai bisa tetapi pendek dan terletak dibagian belakang rahang atas. Tipe Proteroglypa,bentuk taring yang letaknya di rahang atas bagiandepan dan tipe Solenoglypa, bentuk gigi taringberukuran besar, panjang dan berbentuk kait,letaknya di bagian depan dan dapat dilipat kebelakang, dan sejajar rahang seperti dimiliki ularviper.

“Untuk tipe mata, ada vertikal, horizontal danbulat. Tipe sisik, ada bulat, memanjang, meruncing,dan berlunas,” terang Dicky.

Dicky menjelaskan, sisik di sini berfungsi sebagailapisan tahan air dan sebagai penahan agar dirinyamerasa tidak kering. Sisik yang dimiliki oleh ularadalah sisik yang berkesinambungan antara yangsatu dengan yang lainnya, sisik ini terbentuk ataslapisan tanduk dan pada masa-masa tertentu akanmengalami kematian. Ini berakibat ular dalam kurunwaktu dua bulan sekali akan mengalami pergantiankulit.

Ular akan menanggalkan kulit lamanya dengancara menggosokan moncongnya pada permukaanyang kasar. Dengan demikian, kulitnya akanmenjadi longgar dan ular akan keluar denganlapisan sisik yang baru.

“Kalau untuk tipe ekor ada yang berbentuk ekordayung, ekor tumpul, ekor panjang, bentuk ekorpendek dan bentuk ekor bercincin,” imbuh Dicky.(yud)

Ular Berbisa BisaDipelihara juga Lho

PENCINTA reptil, khu-susnya ular, belakanganini tidak hanyamemelihara jenis ular yangtak berbisa saja sepertijenis retic dan monopohon.Ular dengan bisa atauracun aktif, mulai populer,dipelihara. Beberapa jenisular berbisa lokal menjadipilihan, antara lain ulargadung ekor merah, ularwelang, ular weling danwagler.

Adalah Dicky IndarPutranto atau akrabdisapa Dicky, salah satupecinta reptil yang doyanmemelihara ular berbisa.Setidaknya, saat ini iamemiliki dua ekor ularberbisa jenis gadung ekormerah dan wagler.

Dicky menjelaskan,sebelum memelihara ularberbisa, setidaknya kitaharus memiliki penge-tahuan tentang ulartersebut, apakah berbisatinggi atau tidak, sertawajib mengetahui tingkahlaku si ular, demi keama-nan diri sendiri.

Dicky, yang jugatergabung dalam Serpiente,komunitas pencinta reptilkhusus ular, menjelaskanbeberapa ciri-ciri bisadigunakan untukmembedakan apakahseekor ular berbisa atautidak. Antara lain melaluibentuk kepala, kebanyakankepala ular berbisaberbentuk segitiga.

“Kalau dilihat darigerakan, ular berbisamemiliki gerakan lambatdan tenang. Ular berbisaberaktifitas pada malamhari (nocturnal, Red), pasifdalam memburu mangsa,

membunuh mangsanyadengan menyuntikkanbisa, memiliki taring bisadan racun mematikanmangsanya, dan setelahmenggigit biasanya masihtinggal di tempat,” jelasDicky.

Sementara itu, ciri-ciriular tidak berbisa antaralain, memiliki kepalaberbentuk oval, gerakan-nya cepat dan cenderungagresif, beraktifitas padasiang hari (diurnal),membunuh mangsanyadengan membelit, tidakmemiliki taring bisa dansetelah menggigit lang-sung pergi.

Namun tidak semuaciri-ciri di atas bisadigunakan dan diterapkanuntuk membedakan manaular berbisa dan tidak.Menurut Dicky adabeberapa pengecualian,misalnya untuk jenis ularking cobra, ular kobra, ularwelang, ular weling, sertaular pudak bromo yangsemua memiliki kepalaberbentuk oval tetapiberbisa tinggi dan mema-tikan.

Contoh ular berbisatinggi, antara lain, KingCobra (Ophiophagushannah), Kobra (Najasputatrix), Ular welang(Bungarus fasciatus), Ularweling (Bungarus candidus),Gadung ekor merah(Trimeresurus albolabris),Pudak bromo (Rhabdophissubminiatus), Ular tanah(Calloselasma rhodostoma )dan ular Bandotan puspo(Daboia russelii).

Dicky melanjutkan,dilihat dari jenis bisa atauracunnya, ada dua

kelompok, yakni tipehemotoxin yang kerjanyamerusak jaringan darahkorban, utama pada sel-seldarah dan pembuluhdarah dan tipe neurotoxinyang kerjanya menyerangjaringan saraf, terutamasistem saraf pada pusatpernafasan.

“Untuk jenis tingkatbisa pada ular ada ulartidak berbisa atau berbisarendah tidak ada efek kemanusia. Sedangkan ularberbisa menengah efekpada manusia bisamengakibatkan iritasi ataukadang terjadipembengkakan pada bekasgigitan dan demam. Untuk

ular berbisa tinggi efeknyajelas bisa mematikan,kalau gak mati kadangcuma bikin cacat karenaamputasi atau bekas yanggak bisa hilang. Ularberbisa tinggi dibagi dua,berbisa tinggi mematikandan berbisa tinggi tidakmematikan,” terang Dicky.

Ular berbisa yangsering di pelihara biasanyajenis-jenis dari familyviperidae karena memilikiwarna-warna yangmenarik, contohnyawagler’s pit viper(Tropidolaemus wagleri),Gadung ekor merah(Trimeresurus albolabris),mangrove pit viper

(Trimeresuruspurpureomaculatus)Tropidolaemus subannulatus,dan Trimeresurus insularis.Terkadang ada juga yangmemelihara ular king cobradan kobra.

“Kalau pelihara ularberbisa biasanya hanyauntuk display aja, bukanuntuk dihandling. Kitaharus punya alat bantuyaitu hook dan grab stickuntuk membantu memin-dahkan ular agar mengu-rangi risiko tergigit. Selainitu, harus punya kandangcadangan untuk tempatsementara ketika kandang-nya baru dibersihkan,”imbuh Dicky. (yud)

Perhatikan TipeTaringnya

Merawat UlarPeliharaan Itu Mudah

BAGI Anda yang ingin meme-lihara ular, tak perlu bingungbagaimana cara merawat ularsecara baik dan benar.

Salah satu penjual hewanreptil Makmuri (45),mengungkapkan beberapa caraagar ular di kandang dapatsehat dan berkembang denganbaik. "Cukup empat cara saja,"kata dia.◗ Pertama adalah

memastikan kandang ularbersih. Baik diletakkandalam kandang maupunaquarium, Anda haruspastikan tempat tinggal siular kesayangan itu bersih.Cuci aquarium tiap hari.

◗ Kedua, mandikan ularAnda tiap hari - Sepertilayaknya manusia, ular jugabutuh mandi untuk menjagakebersihan badan jika tidakingin terkena kutu ular.

Mandikan ular Andatiap hari menggunakanshampo atau sabunmanusia untukmenghilangkan bau amis.

◗ Ketiga, beri makan ularAnda secara teratur. Tidakseperti manusia yangmakan tiga kali sehari, ularmakan hanya dua pekansekali. Selain itu, sediakanjuga air bersih untuk minumular dan dia berendam

sekali-sekali.Pastikan juga Anda

tahu makanan favorit ularpeliharaan Anda, misalnyaular sanca kembang yangmasih kecil cukup diberimakan satu tikus putihkecil.

◗ Keempat, jemurlah ular tiappagi. Bukan hanya bayiyang baru lahir yang perluvitamin D dari sinarmatahari, karena ular jugaperlu. Caranya, ular ituperlu dijemur tiap pagi.Keluarkan kandang ke teras

atau kebun yang cahayamatahari dapat masuk kedalamnya. (ant)NETNET

NET

IST

NET

Ular Berbisa BisaDipelihara juga Lho

Page 14: Tribunjogja 03-08-2014

Yogyakarta

LISTRIK

Psg baru,prubhan daya,pnangkalpetir,instalasi,srvis,dll.Murah. Tlp/sms 02747888712/087838824756

B00002.2014.51427-3

Psg baru,prubhan daya,pnangkalpetir,instalasi,srvis,dll.Murah. Tlp/sms 02747888712/087838824756

B00002.2014.51452-3

USAHA

Tenda sunmor&payung PKL,utk da-gang,stand,cafe,garasi,lngkp, grosir/ecer 085799145568 trmurah,Slmn

B00002.2014.50964-3

Jual booth,alat² lengkap,resep+training usaha fried chicken hrg2,5jt.Hub:082225151423

B00002.2014.56306-3

ALUMUNIUM

Persada (alumunium) kusen/partisi,jendele/pintu,kaca,rollingdoor(besi)pagar,tralis,canopy,tangga,balkon,folding gate. H:7828877

B00001.2014.55903-4

ATAP

Promo. .Bata at:635,genteng beton:3000,gt pres:1rb,gt glazur:3800Hub: 081802630068

B00819.2014.56661-3

BAJA RINGAN

BAJA RINGAN

Baja ringan berkualitas SNI garansi15 tahun www.dyatapsolution.comhp:087838538857

B00830.2014.50858-3

Mitra Perkasa Truss: Baja ringanmurah&jujur.Berkwalitas 100rb/m²,pnglmn,Gransi SNI.Gratis Psg 856-6636/087738866634/081227688070

B00001.2014.53331-4

Kuda2 kayu/plfon kropos kena rayapgnti bjringan/holo galvalum antikropos+ryap mlyni renov rmh/psgbr.085325217260/085865058090

B00001.2014.55729-4

CANOPY

Mandiri Jaya Special PkrjaanKonstruksi Besi,Stenlis,Pagar,Kanopi, Tangga,Telp.02748505811

B00001.2014.51203-3

Specialis Folding Gate 03.300 05.34008.390 murah berkwalitas bgaransi087739773404 /02747818490

B01347.2014.54369-3

1Hari jadi Canopy bajaringan dgnatap Gogreen rapi awet kuat sejuktdk berisik.Budi 081915240674

B00812.2014.55435-3

Folding gate,folding gate. Foldinggate,folding gate. folding gate.Tlp:02746616000 /085726616000

B00001.2014.55901-3

GYPSUM

Yang murah dan berkualitas Gypsum,kusen kaca,baja ringan Hub 08190-3700007/087779999139 Buktikan

B00002.2014.51514-3

INTERIOR

KAYU

Grosir pintu jati 275rb Mahoni 175rbkusn readystok.T:087839814819www.rajapintu.com BB=2B114473

B00002.2014.54870-3

LAIN-LAIN

Folding gate0,3=290rb/m² 0,4=310rb/m² 0,5=330rb/m² 0,8=380rb/m²P:081903700007/087779999139noSMS

B00002.2014.51512-3

TV

Dibeli Paling Jooosss! LED/TV/LCD/Kulkas/FreezerBox/Mcuci/Sokis/ Hub: 08784.8222228

B01347.2014.55940-3

TV14Golstar250 14Panasonic265 17Flat425 20Akari450 21SankenFlatslim650 15LCDnew575 T085725756744

B00002.2014.56437-3

Habiskan stok! Jual(new)TV LED32 Sanken(2,1jt)/LED 32 LG(2,5jt)/LED 42 LG(5jt) H=085600071249

B00002.2014.56449-3

FOTO STUDIO

Foto wedding/pre-wedding murah& berkualitas.Hub: 087739342419/089658081789

B00002.2014.56473-3

HP

Dibeli dgn harga pasti HPmu!!BB,Nokia,Samsung,Android,IPhone,dll.Hub:083869664542.Siap jemput!!

B00002.2014.51939-3

Dibeli Paling Tggi HP 2ndMu AllMerk!BB,Tab,Android,Apple,Dll! SiapJmputStiapHari!H:089668716116

B00692.2014.53767-3

Dibli tggi HP&Lptop 2nd Anda(Nokia,Samsung,Android,Tab,Sony,dll)pmburu HP siap jmpt.0817272468

B00692.2014.55218-3

AndroidNew mulai550rb AndromaxC(620) G(820) HP TV(220rb) dll Pho-never Jl.TamanSiswa10 T9593300

B01347.2014.56234-3

PELIHARAAN

Jual Chow2 9 bln Jantan, VaksinStambun 2,5 Jt Pth Hub: Ibu YaniJl.Imogiri Jotawang 378054

B00896.2014.53256-3

PELIHARAAN

Dicari:kenari AFS,F1,F2,F3,Ys yggacor,volume kenceng&tembus,Durasi panjang.Hub:085743658949

B00002.2014.54594-3

Pusat murai ekor panjang, bahanlomba 4,5jt. Dewasa medan,malaysia mulai 3 jt an. Induk 2xprodk 6jt. Hub:0274-7479343

B00001.2014.55948-4

Jl Golden ret 3bln,jantan betina,stnb,vaks 2x,tulang bsr.Harga 2-3jt.Hub:0811268889

B00001.2014.56193-3

WSKoi Centre Jl Imogiri tmr Km10Ktonggo(Jejeran)Wonokromo,mnrima spcial pmbuatan KolamKoi6662731 www.wskoicentre.com

B00001.2014.56203-4

Sedia knr yockshire big size sudahkondisi,rumah ys Jakal.Hub:08122709648

B00001.2014.56387-3

Dijual anakan tekel betina 3blnhitam stamb vaksin Hub 087-839602502

B00002.2014.56496-3

Dijual anakan rottweiler,stambum,sdh vaksin,cocok unt jaga rumah.Hub Bp Matteo Telp:082325649345

B00002.2014.56605-3

TERNAK

ANGKUTAN

Cuma 50rb sj armada baru-bakbesar,siap dlm/luar kota pindah rmh/kos,diskon.Hb:0817531222/542914

B00002.2014.50255-3

Pick up taxi Jasa angkt brg.Rp49.999jauh dkt tnp embel embelcall cen-ter0274-7446565/087838414064

B00198.2014.50900-3

“Taxi Barang” angktn dlm&luar kt24jm,pickup,truk box dlm kt 50rbdbntu angkut9598800/0818463061

B01347.2014.51468-3

“Pusat”Jasa angkut:Truck-Box/BakGran-Max Box,Pick-Up(pindah kntor/rmh/kos)Siap antar-dlm/luar kota Tlp/SMS:7885422/085292999937

B00002.2014.52302-4

Js angkut PU,Truk,Xenia,AvnzaNajwa Trans dlm/luar kt.Dlm kt 39rb24Jam 081329549959/081802633893

B01033.2014.55943-3

Jasa Angkut Taxi Pick Up jauh dekatdlm kota 49.000rb. 24jam Luar kotaHub:9634166/085643453855

B00002.2014.56071-3

ARSITEK

Watualam studio.Bgn baru,renovasi,3D,Gbr krja,RAB,htg strktr.Bisadtg.08562950969/082135416955

B00002.2014.50996-3

MATANAH Arsitek,desain,pelaksa-naan baru/Renov,Gambar IMB.Hubungi:081328030979 Pin J4D85C27

B00812.2014.55736-3

Gambar/bangun Rumah untukIMB.Biaya terjangkau.www.griyalestari.com Hubungi:0274-6943464

B00812.2014.55962-3

DA (Architect & Construction)utkdesain&bangun bangunan yangindah&sehat H:0812-2683-3349 http://weareconstructive.wordpress.com

B00001.2014.55964-4

BANGUNAN

Bengkel Rmh,Anda Bth TkngProfesional Hub P.Yanto 081227-116883.Sms aj kami datang

B00692.2014.51095-3

BANGUNAN

Suntik beton atasi beton bocor,retak,keropos.Hub:Pak Dwi,CV.Gardita0274-372487/08122742964

B00812.2014.52675-3

CV.Azymco bgn/Renov rmh GbrImb/Hit.Struktur/RAB bisa Pelaksana/Pengawasan 8244385/081908055748

B00165.2014.53826-3

Jasa penc&plksn bgn baru/renovrumah,ruko,kost dll.Mutiara Kons082220343039/0274-6664647

B00002.2014.55610-3

Melayani pekerjaan konstruksi/renov/MT.Htl/pabrik/dll. 081904-266221/085643488609.Terpercaya.

B00002.2014.56114-3

AKA Property membantu:bangun/renov rumah/ruko/kost.Hrga mulai 1,8jt.Hub:08886814594,085643288264

B00002.2014.56442-3

BIRO IKLAN

BIRO JASA

Borobudur CiptaPaten&MerkDa-gangrus: 1.Hak Cipta,Paten,MD 2.Izin,Pupuk3.SP,MD,CD,PD,TR 4.Halal5.Bercode6.HO,NPWP,SIUP,TDI.TDP,IMB,TDI,SIUJK Ex-Im,CV/PT, UKL-UPLSNI,NIKHub: Jl Nyi A Dahlan No 74YogyaT. 377543/412683/08122759901

B00198.2014.52955-7

BIRO JODOH

Wanita,28th,S1,Kary swasta caripria max 34th S1/SMA,kerja tetapserius Nikah.H:085729906621

B00002.2014.56466-3

Dua jnda cr cln suami dd/pjk max65thybs:Dita 49th:082325690916 ybs:Aru49th:085799578196 SMS ok

B00002.2014.56684-3

CLEANING SERVICE

Spesialis membersihkan kmr mandikotor/berkerak jd bersih seperti baru.Hub(Alif) (0274)9229868

B00002.2014.56368-3

Bersihkan kamarmandi wastafelbatup closet berkerak kotor hitamHub 085228739434 bersih terbukti

B00002.2014.56440-3

EKSPEDISI

HIBURAN

Job sulap humor sgl acr. Job sulapbadut MC ultah anak. Street magicsgl acr. CP:081578893950

B00002.2014.54722-3

ELEKTRONIK

ANTENA

Agen&Ahli Pasang Antena TV Hny:125Rb Dpt:1Antena,Kabel,Jek+Pa-sang Bs Paralel.Sedia(Parabola1,2Jt+Pasang)(Indovision 149Rb) (OrangeTV)(CCTV 4Jt)Hr Libur Buka Hub:(0274)8322011-8339950

B00165.2014.51239-6

OX Parabola Agen Resmi CCTVAVTech Indovision,TopTV,OkeVision,OrangeTV,BigTV,TopasTV,Viva+,K-Vision,Skynindo,TransVision,Parab-olaDigital.Sdia prltn MATV u/ Hoteldll.RF Modulator,Booster,Splitter,TAP, Combiner,Kabel dll.HOS Cokro-aminoto 70 YK.563850/7401550

B00001.2014.53772-8

Mumpung lg mrh, Sedia Antena,TVLED,AC,PS,MCom-Jer,KmprGas,MCu-ci,SPK,AC,Blender,dll.Hub:JohanLele Jl. Cokrominoto133, MirotaJl. Godean ke Seltn500m ada relmaju +100m ada plakatJohan Lelemsk ke Timur. 0274-620258/620525

B00385.2014.54384-7

Bigtv HD promo lebaran free 5 bulantayangan.Cuma sampe 3 Agust.Buruan pasang.Hub 085725775566/08170421235 www.bigtvjogja.com

B00001.2014.54433-4

Orangetv live liga inggris & liga eropalainnya. Perangkat jdi hak milik. Freeiuran bulanan. Tinggal isi vouchersesuai kebutuhan. Hub 0813321874-91/08562869395 www.orangetvjogja.com

B00001.2014.56556-6

CCTV

CCTV murah 1,8jt,4cam 2,5jt+LCD500rb grnsi 2th bs demo dirmh/kntranda 02743000500/087739226000

B00002.2014.53090-3

KAMERA DIGITAL

Gadai-Jual-Beli 24jam KameraSLR,Tablet,Hp:GJS simp.IKIP/PGRI (Barat UPY) 082323235952

B00692.2014.51985-3

Jual-Beli/Sewa Kamera/SLR/Laptop.089647828665.Camera45. UtrAlfamart UMY, Ringrod Sltn (May)

B00692.2014.53520-3

LAIN-LAIN

PS3/PS3/PS2/LED/LCD kami belidengan harga tinggi dijemput 24jamnonstop.Hub:085878608000

B00002.2014.50285-3

Prmo pkt komp ksir spcial Ramadan&spsials pndirian mnmrket,js knsltan&sftwre ksir.H:081802781165

B00002.2014.51047-3

Dbli hdp/mti lcd led tv lptp netbkmcuci pgring hmetr spkr kmptr ps2/3 mebel alatRT 087738981184

B01347.2014.54571-3

Cuci gudang! TV/LCD/DVD/AC/Klkas/M.cuci/Spk/Game/K.gas/Bldr/Mcom /PS (GE) MT Haryono24 T: 387021

B01347.2014.56246-3

Dbli wajar TV-LCD-MCuci-kulkas-AC-DVD-dll hdp/mati,satuan/borongan.H:E-Cond 7839825/08122737101

B00001.2014.56551-3

TV

LED/LCD/PS3/PS3/PS2 kami belidengan harga tinggi dijemput 24jamnonstop.Hub:081990090049

B00002.2014.50282-3

Kami Beli Tinggi Hidup/Mati/ErrorTV/LCD TV/LED,Kulkas,AC,PS2,Dll 0274-6624922/082133758103.

B00165.2014.50895-3

Dibeli tertinggi TV/LCD/LED/PS2Hd.Optik,Browser/Mcuci/Kulkas/Sokis/dll Elektronik hub:7400233

B01347.2014.52074-3

Dbeli hdp/mati LCD/LED lapt netbkTV kmptr spkr kulkas sokes ACmebel dll 0838 6932 5471

B01347.2014.54572-3

LAUNDRY

det cair polos20rb/5lwangi25rb/5lparfum 60rb/5lsedia bahan kimiajl bantul km8 diro 087839033334

B00840.2014.50497-3

MONEY CHANGER

PENYALUR TENAGA

PRT,BbSitter,rukti,spr,thnisi,admin,jgtk, stpam TB TK Jawa/luar.Resmi.087839100398 /087812650246

B00001.2014.55683-3

REKLAME

Mandiri Jaya,Special Pkrjaan Kon-struksi,Reklame,Neonbox,SinglePoll,Bando Telp.02748505811

B00001.2014.51206-3

Tempat bikin Reklame Neon BoxPapan Nama Huruf Timbul Acrylic Span-duk hub: 6507370/083840004477

B00840.2014.51661-3

PERCETAKAN

PERCETAKAN

REPARASI

Mandiri jaya tehnik service panggilgaransi khusus kulkas & m.cuciT:7165064 / 0813 2871 1780

B01347.2014.56248 -3

SDM Teknik Panggilan 24jam KulkasAC,Mcuci,Frzer,WHther,KGas, Klkas,Krj Dt4.H3025840/087739251004

B00001.2014.48168-3

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 HALAMAN 14HALAMAN 14HALAMAN 14HALAMAN 14HALAMAN 14

Keke Ode PathakwarakIASA dikenalsebagai pemainsaxophone diGerap Gurita,

band folk punk yang sudahmerilis beberapa album, Ke-ke Ode Naomi kini keraptampil sebagai penyanyiyang riang sambil memain-kan pianonya. Ide ini be-rawal tahun 2011 lalu, ke-tika Keke mencoba meng-cover lagu ‘KKK Took MyBaby Away’ milik The Ra-mones dengan gayanya sen-diri. Namun di pertengahanwaktu, ketidaksengajaanterjadi ketika ia menciptakansebuah lagu.

Tanpa membuang ba-nyak waktu, ia segera me-rekam lagu yang diberi judul‘Twit Of Bitch’ tersebut.Proses rekaman pun dila-kukan di rumah denganfasilitas seadanya. Bermo-dalkan piano yang tak tune-in, dua microphone hasilpinjaman, dan interface ba-ru.

Semua suara yang adadi lagu tersebut mulai darivocal, piano, saxophone, glock-enspiel, dan backing vocaldimainkan Keke seorangsendiri. Namun ketika adatawaran untuk tampil dimuka publik, ia mulai ke-bingungan untuk mencariplayer.

Pada setiap penampilan,hampir dipastikan ada pe-rgantian personel. Sejaktahun 2013 kemarin, Kekecoba mengajak beberapateman untuk ikutan maindengan format baru.

Hingga kini, Keke selaludibantu beberapa temandari Gerap Gurita, danMembabibuta sebagai back-ing vocal. Mereka adalah A-inx, Anom, Indra, Dian,Okky, dan Sugma (klarinet).

Untuk nama panggung,ia memakai nama Keke OdeNaomi. Namun para priayang bertindak sebagai pe-ngisi suara latar menyebutdiri mereka “Pathakwarak”yang artinya “tak punyamalu”.

Nama tersebut terlintasketika setiap kali perform,mereka harus menyanyisambil sesekali mengikutigerakan koreo. “Jadi, ter-kadang ada yang nyebutkita “Keke & Pathakwarak”.Yah, sesenangnya aja dehmau panggil apaan,” ujarKeke lalu tertawa.

Berikut kutipan wawa-ncara dengan Keke OdeNaomi perihal proyek mu-sik, dan hobi lain perem-puan kelahiran 9 Februari1993 ini:

MZ: Musik yang kamumainkan cukup unik, bisadideskripsikan konsep apayang kamu tawarkan?

Keke: Pengennya sihyang nge-swing. Waktu bikinlagu sebenernya yang ada dibayanganku ada swing-nya.Tapi kenyataan berkata lain,karena semua kembali padaskill.. hahaha. Tapi tetepkedengeran lah ya sedikitswing rhythm-nya? Hahaha..Yang jadi influence banyaksih, mulai Frank Sinatra,Peggy Lee, Singing Sadie,Shirley Temple, Judy Gar-land, Gene Kelly, BlossomDiarie, dan film-film tahun50-an.

MZ: Apa aja yang inginkamu tuangkan lewat pro-yek ini ?

Keke: Intinya sih cumamau ngajakin seneng-sene-ng aja lewat nyanyi bareng,karena life is just a bowl ofcherries. Don’t make it serious,life is too mysterious, kalaukata sebuah lagu. Haha.

Sebenernya sih, lagu-laguyang udah ada berceritatentang kehidupan sehari-hari yang sebenernya se-pele. Tapi nggak ada maksudapapun sih sebenernya,yaaah syukur-syukur kalauada yang merasa “ditema-ni” setelah mendengarkanlaguku.

MZ: Apa sih bedanyatampil sebagai penyanyi,dengan tampil bersama Ge-rap Gurita?

Keke: Bedanya, kalau diproyek ini nggak punk-punk-an, dan aku duduk manismain piano hehehe. Selainitu apa yah? Emm, porsimainnya jadi lebih banyakdaripada yang lainnya sih

ya.Kalau main sama Gerap

Gurita kan mainnya bisaseenaknya sendiri karenabanyak instrumen. Tapikalou di proyek ini aku ma-in piano, nyanyi, sambilmemandu para backing vocalbuat nyanyi bareng, karenamereka kadang suka lupapart mereka. Hahahaha.

MZ: Sejauh ini sudahpernah tampil dimana aja?

Keke: Kami biasa tampildi acara-acara kampus, ga-rage sale, dan pameran. Ka-lau yang paling oke tuh wa-ktu main di “Babad Alas”,acaranya temen-temen FS-MR ISI.

Kebetulan waktu itu tuh

pertama kalinya main di-temani klarinet dan backingvocal. Aku dapat pinjemanbanyak vest dari seorangteman, akhirnya yang co-wok-cowok nih nge-dressala doo wop gitu hahaha.

Mungkin karena perda-na kali yah, mereka sema-ngat dan nggak malu nyanyipakai baju kembaran, sambilpakai koreografi pula ha-haha. Kayaknya orang-or-ang cuma “ngebatin”, kokaku berani ngerjain orangtua. Hihihi.

MZ: Sudah berapa laguyang kamu buat, tentangapa aja?

Keke: Sejauh ini ada duasingle, ‘Twit Of Bitch’ dan

‘Bye-Bye My Darling’. Ke-duanya bisa didengar disoundcloud.com/kekeodenaomi.

Kalau mengenai lirik,isinya sih masih seputarkehidupan sehari-hari aja,kisah sepele tapi seringterjadi di sekitar. Kalau ren-cana sih ya pastinya adarencana untuk bikin album.

Tapi melihat situasi dankondisi yang belum me-mungkinkan, mungkin nyi-cil ngumpulin materi ajadulu. Sekalian membuatsesuatu untuk menyambutNatal. Semoga bisa kesam-paian tahun ini.

MZ: Boleh cerita nggakawal-awal pertama kamumain musik itu sejak kapan,

dan main musik apa? Keke: Awalnya aku les

piano klasik waktu kelas 2sampai 5 SD. Terus karenasudah bosen, akhirnya ba-pakku nawarin buat mainsaxophone.

Kebetulan bapak jugamain musik, dan mungkinbeliau nggak mau kalauanaknya berhenti main mu-sik kali yah? Dulu sukanyamain sama teman-temanbapakku aja, mainin pop,klasik, dan mulai diajarinjazz.

Tapi mulai kelas 2 SMP,aku mulai diajakin mainsana-sini sama temen-te-men. Akhirnya aku mulaitahu musik ska, punk, blues,rock & roll, dan lain-lain.Aku pernah main band ba-reng Last Hope, The Coo-pers, Frankenstone, GerapGurita, Full Moon, Lolen-lones, Badman, dan lainlain.

MZ: Jenis musik sepertiapa yang paling kamu suka,apakah kamu punya musisifavorit?

Keke: Aku paling sukamusik swing mungkin ka-rena sejak kecil aku terbiasadiputerin kaset-kasetnyabapak, dan suka nontonfilm-film musikal. Kayak-nya susah untuk nyebutinmusisi favorit, karena mu-sisi yang aku suka banyakbanget dan nggak pernahterlalu mengidolakan se-seorang.

MZ: Apa aja sih kesibukankamu selain bermusik ?

Keke: Aku pernah iku-tan garage sale sama bebe-rapa teman SMA. Sempatjalan selama setahun, tapikemudian macet di tengahjalan, karena udah mulaisibuk dengan kuliahnyamasing-masing. (rap)

TRIBUN JOGJA/ BRAMASTO ADHYKKKKKOMPOMPOMPOMPOMPAK AK AK AK AK - Keke Ode Naomi dan kawan-kawan

B

Page 15: Tribunjogja 03-08-2014

CMYK

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 HALAMAN 15

EBARAN baru saja berlalu.Aneka makanan masih tersajidi rumah-rumah kita, baik

untuk dikonsumsi sendiriatau untuk hidangan tamu,

mulai dari biskuit, permen, sirup, kue-kue, dan aneka makanan lain.

Beberapa di antaranya berasa maniskarena menggunakan pemanis, baikyang alami maupun buatan. Kita se-ringkali tidak bisa menghindarkanadanya bahan ini dalam makanan kita.Karena itu lebih baik kita kenali yuktentang pemanis buatan dan bagaimanamemanfaatkannya dengan bijak agartetap sehat.

●●●●● Pemanis alamiPemanis alami adalah gula. Gula

adalah termasuk senyawa karbohidratsederhana yang menjadi sumber energidan komoditi perdagangan utama. Gulayang paling banyak digunakan dalammakanan kita adalah sukrosa. Kitamengenal ada gula pasir, gula aren, gulabit, dan lain-lain.

Sukrosa akan diuraikan menjadiglukosa dan fruktosa. Glukosa inilahyang merupakan gula sederhana yangmenyimpan energi yang akan digu-nakan oleh sel. Namun demikian, padaorang-orang yang memiliki sakit kencingmanis atau diabetes melitus, gula adalahsalah satu pantangannya karena bisameningkatkan kadar glukosa darah.Karena itu jika ingin tetap merasakanmanisnya makanan, dapat digantikan

Seberapa Aman BahanPemanis Buatan?

dengan pemanis buatan.● ● ● ● ● Pemanis buatan

Sebagai pengganti gula, banyakproduk pangan menggunakan pemanisbuatan untuk menghasilkan panganrendah kalori. Hal ini terutama ditujukanuntuk penderita diabetes atau merekayang harus mengurangi asupan kalori.Pemanis buatan kini sudah mulai ba-nyak digunakan juga oleh masyarakatyang tidak menderita diabetes. Selain itu,beberapa produsen pangan juga meng-ganti gula dengan pemanis buatandengan alasan ekonomi, karena lebihmurah. Berbagai minuman kaleng ataubotol, sirup, permen, selai, dan lain-lain,banyak yang menggunakan pemanisbuatan.

Nah, apa saja macam pemanis bua-tan?

● ● ● ● ● AspartamAspartam adalah pemanis buatan

yang tersusun dari dua macam asamamino yaitu asam aspartat dan fe-nilalanin. Ia ditemukan pada tahun 1965oleh James Schslatte sebagai hasilpercobaan yang gagal. Asam aspartatdan fenilalanin sendiri merupakan asamamino yang menyusun protein, khususasam aspartat, ia juga merupakansenyawa penghantar pada sistem saraf(neurotransmiter). Aspartam, dikenaljuga dengan kode E951, memiliki kadarkemanisan 200 kali daripada gula(sukrosa), dan banyak dijumpai padaproduk-produk minuman dan maka-nan/permen rendah kalori atau sugar-free. Nama dagang aspartam sebagaipemanis buatan antara lain adalahEqual, Nutrasweet dan Tropicana.

Sejak masuk ke pasar Amerika Serikatpada yahun 1981, keamanan aspartamtelah diuji melalui lebih dari 100 kajianilmiah, baik pada manusia maupunhewan uji. Hingga saat ini, FDA me-

nyetujui aspartam sebagai pemanis bua-tan yang aman. Seperti banyak peptidalainnya, kandungan energi aspartamsangat rendah yaitu sekitar 4 kCal (17kJ) per gram untuk menghasilkan rasamanis, sehingga kalorinya bisa dia-baikan, yang menyebabkan aspartamsangat populer untuk menghindarikalori dari gula. Keunggulan aspartamyaitu mempunyai energi yang sangatrendah, mempunyai cita rasa manismirip gula, tanpa rasa pahit, tidakmerusak gigi, menguatkan cita rasabuah-buahan pada makanan dan minu-man, dapat digunakan sebagai pemanispada makanan atau minuman padapenderita diabetes.

Di antara semua pemanis tidak ber-kalori, hanya aspartam yang mengalamimetabolisme. Aspartam akan dipecahmenjadi komponen dasar, dan baikaspartam maupun komponen dasarnyatidak akan terakumulasi dalam tubuh.Jadi, sebenarnya aspartam cukup amandipakai, karena dia dipakai dalam kadaryang sangat kecil (1% dari gula) dan akandikeluarkan oleh tubuh. Satu-satunyakondisi yang dikontraindikasikan bagiaspartam adalah penyakit fenilketouria.Apa maksudnya? Dalam keadaan nor-mal, fenilalanina (salah satu komponenaspartam) akan diubah menjadi tirosindan dibuang dari tubuh. Pada orangyang mengalami gangguan fenilketouria,terdapat gangguan dalam proses ini.Penyakit ini diwariskan secara genetik,di mana tubuh tidak mampu meng-hasilkan enzim pengolah asam aminofenilalanin, sehingga menyebabkankadar fenilalanin yang tinggi di dalamdarah, yang berbahaya bagi tubuh.Timbunan fenilalanin dalam darahdapat meracuni otak dan menyebabkanketerbelakangan mental. Karena itu,aspartam dikontraindikasikan bagi

penderita fenilketouria.Seperti halnya bahan tambahan

makanan lainnya, ada dosis tertentuyang dapat diterima penggunaannya,yang sering disebut sebagai AcceptableDaily Intake, atau ADI, yaitu perkiraanjumlah bahan tambahan makanan yangdapat digunakan secara rutin (setiaphari) dengan aman. Dalam hal aspartam,angka ADI-nya adalah 40 mg per kg beratbadan. Berarti sekitar 2800 mg untukberat rata-rata orang dewasa. Dan untukanak-anak usia 3 tahun, angka ADI-nyaberkisar 600 mg.

● ● ● ● ● SakarinSakarin adalah pemanis tidak ber-

kalori. Pemanis ini sesungguhnya tidakdimetabolisme oleh tubuh sehinggaaman digunakan. Sakarin merupakansenyawa benzosulfamida. Keunggulandari senyawa ini mempunyai tingkatkemanisan kira-kira 300-500 kali diban-dingkan dengan gula. Sama dengan as-partame, senyawa ini bukan meru-pakan sumber kalori sebagaimana gulapasir sehingga kerap digunakan untukmereka yang menjalani diet rendahkalori. Kelemahannya, senyawa ini labilpada pemanasan sehingga mengurangitingkat kemanisannya. Disamping itusakarin kerap kali menimbulkan rasapahit ikutan (after taste) karena ketidak-murnian bahannya. FDA memperki-rakan bahwa pemakaian sakarin yangaman adalah 50 mg per orang per hari.Dosis sakarin yang disarankan adalahsebesar 5 mg per kg berat badan per hari.

● ● ● ● ● Asesulfam PotasiumTingkat kemanisan Asesulfam potas-

sium sekitar 200 kali dibanding dengansukrosa atau gula. Kelebihannya, mem-punyai sifat stabil pada pemanasan dantidak mengandung kalori. Selain itu, ase-sulfam potassium dapat meningkatkanderajat kemanisan makanan bila

dicampur dengan pemanis lain. Pas-tinya pemanis ini akan dikeluarkanmelalui urin tanpa mengalami peru-bahan. Dosis harian yang aman yangdisetujui oleh FDA bagi asesulfamadalah tidak melebihi 15 mg/kg BB.Karena tingkat kemanisannya yangtinggi, penggunaan asesulfam sebaik-nya dibatasi dalam dosis yang kecil.Apalagi penggunaan asesulfam seringdikombinasikan juga dengan pemanislain.

● ● ● ● ● SukralosaDitemukan pada tahun 1976, su-

kralosa merupakan derivate dari sukrosa,mempunyai tingkat kemanisan kuranglebih 600 kali sukrosa. Sejauh inisukralosa dinyatakan aman, dengandosis harian yang dianggap amanadalah tidak lebih dari 10 mg per kgberat badan. Pemanis ini tidak diserapsecara baik oleh tubuh dan akan di-keluarkan melalui urin hampir tanpaperubahan. Salah satu keunggulansukralosa adalah tahan panas sehinggatingkat kemanisan yang diperoleh tidakmenurun. Karena tingkat kemanisan-nya yang tinggi, jumlah sukralosa yangdiperlukan untuk mencapai tingkatkemanisan yang diinginkan juga sangatsedikit.

Sukralose saat ini digunakan dilebih dari 40 negara dan disetujuiFDA pada tahun 1998 sebagai pe-manis buatan. Telah dipelajari se-lama lebih dari 20 tahun, dan 110peneli t ian tentang keamanannyapada hewan dan manusia menyim-pulkan bahwa sucralose aman untukdikonsumsi

Demikian paparan tentang bahanpemanis buatan. Walaupun aman,bahan-bahan ini harus digunakansesuai aturan pemakaiannya untuktidak melebihi dosis hariannya. (*)

L

Prof Dr ZulliesIkawati AptPIOGAMA FakultasFarmasi UGM

PENGOBATAN

Terapi bekam: 72 penyakit bisadisembuhkan berminat Hub M3:0857-29887929 XL:081802668451

B00002.2014.53346-3

www.han-seng.net Obat Kuat Viagra,Cialis,Procomil Spray, Vimax,AlatSex P/W Jl.Anggajaya (TerminalCondongCatur)/Jl.M.Supeno 18(Um-bulharjo)081325270789 Bs Diantar

B00165.2014.54115-5

Terapi keluhan pria/wnt metode pjtjs60rb dijmn sembuh tnp obatH:B.Rub081804381859(trp beneran)

B01347.2014.54580-3

Pjat capek2 kjantanan hpertensihpotensi vertigo diabet P/W js 60rb1jam H: b Ambar 087738856000

B01347.2014.55744-3

Obat telat bulan, tnp efek sampingkwlts obt d jmin, 100% lncar hub:087836273377/ 085226922227

B01347.2014.55945-3

Pak Joko,ahlinya urat kejepitkeseleo,sakit pinggang&kesemutanbisa dipanggil.Hub:0274-934.5757

B00812.2014.55968-3

Rahasia terapi urut khs masalahpria dan wanita(bnr2 terapi)ckp70rb,Bu Tri 5asisten 081392625717

B00692.2014.55986-3

Urutipun sekeco trpi tedun herniadiabet asamurat mslhPria bnr2 trpiBuSari 02748331256 DjmnSmbh

B00002.2014.56065-3

Pijitcapekdarahtinggivertigo&y-gbermasalahpria wanitajasa60BuParmi085867 471399.087838287965dirumah

B00002.2014.56284-3

Masage&Tretbody Warisan LeluhurAsli Jogja Man For Man Top ServisMs Anton T4/Pnggl 087839552409

B00002.2014.56295-3

Anda slh urat,kesleo,cpk atauperutnya trsa skt Hub 08190373-7617 Bu Atik ni bnr pjt tdk ada plus

B00002.2014.56310-3

Metafora solusi tpt utk capek,lmhshwt, ED dijmin tuntas terapisnyacantik ramah h:085601939252

B00819.2014.56418-3

Pengobatan diabetes & masalahlaki-laki sabar & ramah Hub:081915549382 Ibu Rita/no SMS

B00002.2014.56454-3

2xdtg tumor,diabet,prostat smbuhHub specials strok,kanker&tumor087738127488 Triharjo,Pndk,Bntul

B00002.2014.56494-3

Anda ingn fres dan rilek Hub Ayuk085227015562 dijamin sbr sopanpasti ok khusus dipanggil noSMS

B00002.2014.56584-3

Pakar penyembuhan Impoten,L.syah-wat, ED.Tnp obat dijmn smbh per-manen.P.Parjo 085726855006 js 70rb

B00001.2014.56701-3

PERLENGKAPAN SALON

Dijual peralatan,perlengkapan danproduk untuk salon. Baru pakaiharga miring, Hub:081392095444

B00001.2014.51790-3

PIJAT & LULUR

Mimin pjt sehat capek2 dll di4 ramah081548267782 JEC ketmr 200m blkgpom bensin keutr 200m Fresh

B01347.2014.56249-3

Pjt+membersihkan seluruh bagiantubuh.Bisa sharing/curhat sabarramah,man for man.085643886176

B00002.2014.48024-3

Bu Wiwin spesial pijat terapi pegal²dan capek, Jl Parangtritis KM15.Hub: 0821 3884 8584

B00002.2014.48089-3

“Griya Rama Shinta“ Tradisionalmassage&refleksi.Bk 09.00-21.00.H:087738955558,msh trima krywati

B00001.2014.50216-3

Hesty melayani pijat capek²,urut,kerik Hp:081578677533 PuraSorowajan keutara ± 100meter

B00002.2014.51316-3

PIJAT & LULUR

Bunga Daun Trad msge,Ful Ac BrtUPN.Yola,Arin,Ayuk,Litha 08773-8010107 pin74DB5920

B01033.2014.51385-3

Sln Colours n Spa Mlyn:Msg,Llr,FclDll Jl.ImogiriTmr Km5 Tmpt NymnBB:21EF6C43/085729389780 Ella

B00165.2014.53583-3

Pijat refleksi & lulur mengatasikeluhan pasien tenaga berpengala-man HUB: bu Mai -085742042619

B01347.2014.54579-3

Wisnu Msg,pijat capek² dankebugaran khusus pria bisa dipanggil/dit4.Call:087739188316

B00002.2014.54733-3

EMELY mass,full body kontak siapuntuk anda dijamin puas.Hubungi:087839147282

B00812.2014.54968-3

Pak Jhon 40th Mr Brewok melayanipijat capek2 kebugaran Tlp:0821638-81501 service memuaskan Promo

B00002.2014.55127-3

Pijat 2jam 80rb buat capek2 aja utkpria/wnt hny melayani panggilan ajadg tng pria 087838124400

B00002.2014.55800-3

P.Aris(43th)mssge man for mancapek2,urut,kerik,kbgrn,dipnggl/ditmpt:082325417774,pin:7C95E111

B00002.2014.55803-3

Valen massage siap memanjakananda ditempat,full servis. Hubungi:082137365979

B00812.2014.55963-3

Bidadari Massage Tng Wnt CantikBkn Janji Ditmpt/Pgl 081542683503/087869682575/082163083348

B00165.2014.56012-3

Massage shiatsu,sauna Pak Kenzo40th for mature man panggilan no081903717400

B00002.2014.56075-3

Jogja Reflexy Massage tng cew JlPs.Kembang dpn Htl Berlian smpgtiket 081326611362/087739028966

B00002.2014.56099-3

Pijat dan lulur untuk panggilanistimewa dijamin fresh. Hub:082221652682 Indri Maaf no SMS

B00001.2014.56181-3

Massage & refleksi Edelweish t4nyaman bersih parkir luas. Mene-rima terapist hub: 0877 3987 4800

B01347.2014.56244-3

Anda ingin pijat kerik urut Hub:B.Shella 0856 0100 0987 pelayananramah dan sabar

B01347.2014.56247-3

“Rahmawati”melayani pjt capekdan kerik pelayanan ramah servisoke call”081904090493"buktikan

B00002.2014.56270-3

Dion exsekutif massage tng mudakeren privacy trjaga kss dipanggilHP:087839847345 no SMS

B00002.2014.56275-3

Massage rileksasi jari mlyni pjtfullbody capek2 rilaks,dgn tng priamuda 21th dpgl 083869830005

B00002.2014.56282-3

Pijat urut capek2 khusus priadewasa. Hub: 081904048040P.sapto panggilan

B00002.2014.56283-3

Anang ganteng,pijat fresh kususuntuk wanita,muda,ramah,sabar21th.Hub:085641134795 No SMS

B00002.2014.56291-3

Masage&Tretbody Warisan LeluhurAsli Jogja Man For Man Top ServisMs Anton T4/Pnggl 087839552409

B00002.2014.56293-3

Kiki terima massage sabar ramahcantik umur 20th.Hub: 08190-3477760/08738376985

B00002.2014.56294-3

Lidia Massage solusi bwt anda ygingin fresh&rilex dijamin sbr/ramahpasti ok!081227 68 5252

B00002.2014.56296-3

Nikmati kelembutan massagekudijamin fresh dan rilex ada tempatpribadi.Hub:Desy 085643136952

B00002.2014.56297-3

PERCETAKAN

REPARASI

Mandiri jaya tehnik service panggilgaransi khusus kulkas & m.cuciT:7165064 / 0813 2871 1780

B01347.2014.50118-3

Servis AC bongkr/pasng isi freonnetes kurng dingin mesin cuci w.heatr0274-3027310/089604344484

B00002.2014.53375-3

“Gita servis=mesin Cuci,Kulkas,whtr,TV, dll,murah,garansi,Tknsi lgsng-P.Nur=8273838/085643533221

B00002.2014.54537-3

Servis TV,LCD Panggilan 24Jm sDIYPengerjaan Tmpat Konsumen Lsg JdCepat&Brgransi H.085786483097

B00002.2014.55863-3

Mandiri jaya tehnik service panggilgaransi khusus kulkas & m.cuciT:7165064 / 0813 2871 1780

B01347.2014.56248-3

SEDOT WC

Murah/sedot WC,penuh,buntu/sumurbor,suntik sv pom air T:7421756=Janti,Maguwo/9235478= RRoad sltn

B01347.2014.41033 -3

Moro Lancar mlyn sdtWC,sal-Buntu,smrBor,svs Pom-Air 0817228577Gdkkuning 7432762 Jl.Wates lsgdtg

B00812.2014.50174-3

TenkisedotWC sal-bnt sumur borP.Romadhon T3211181 jakal,meguo Hp087739506060 ringrod ls dtg

B00001.2014.50359-3

Sedot WC dgn system Vaccum kpstslbh bsr,ahli bkin sumur svc PairH:7884317/085878955677 Lsg Tkg

B00002.2014.51507-3

SedotWC/saluran buntu/sumurBorP.Jamidi 0274-6916633 Jl.Gejayan-Jl.Solo 0274-7127999 Jl.RR utara

B00812.2014.52067-3

Ahli sdtWC,sal.Buntu,smrBor/suntik,gali,svs pompa air.P.Mur Jogja0274-7442374/0817228556 LsgDtg

B00812.2014.53739-3

SedotWC,sal.Mampet,smrbor.085-713390776 Jl.Godean,Jombor/0274-7854298 Umbulharjo P.Rianza 24jam

B00812.2014.55239-3

SEDOT WC

SedotWC,sumur bor dalam,saluranbuntu 7419954 Semaki-WirobrajanP.Zahid 3207581 Jl.RingroadUtara

B00812.2014.55240-3

Sdt WC,WC mampet cpt brsh dgtruk tanki sstm vacum,ahli smr borgali, H:087838888652/9131250murah

B00002.2014.55314-3

SedotWC salbuntu PMugi Jl Godeansvspompa air/sumurbor. Hub:741-1465 Jakal HP:085327539598 cptdtng

B00002.2014.56298-3

Sedot WC/salBuntu/bkn sumurborP:Yatman JlWates Gamping 7400668Jakal/Monjali 085292531172 LsDtg

B00002.2014.56299-3

Khusus ahli sumur bor/sutk sedotWCpengalamn murah garansi PTomo8531000 Blawong 0818271723 grns

B00002.2014.56467-3

Ahli smr,sdtWC,SalBuntu,svs pompa0274-3013870Jakal, 9344311 Jl.Wates,7863732Jl.Solo,Alfandi lsgdtg

B00812.2014.56538-3

MORO LANCAR,sdtWC, salbuntu,svs pom.Air,Smr borT.7432762Jl.Wates T.0817228577Jl.Magelang lsg dtg

B00812.2014.56543-3

SKRIPSI

Markaz bantu skripsi tesis oldadisertasi prof grs bs nego (utara-JEC) T.683 4200/ 0812 2784 5566

B01347.2014.42768-3

Konsul skripsi,tesis,olda,program,all jur,murah+garansi+prof+noplagiat+trjamin. SC 081392393924

B00002.2014.50993-3

“A”Siap bantu skrpsi,tesis&dest smuajur.Era (Jl.Janti Gedong kuning blkgSTTL)551461/0818277603

B00001.2014.55928-3

Himawan,ST,SE,SH,MM-anti plagiatAlumni UGM-ekonomi/hukum/pddkan/kshtn-cpt-bkwlts 087845651959

B00812.2014.55966-3

SPIRITUAL

Doa Kesembuhan , KelimpahanBerkat & Keselamatan Hub 0896-87154676 Gratis

B00001.2014.49808-3

SPIRITUAL

Cara cpt atasi mslh eknmi atau Bthdana mndesak hr iniSms/tlp”Supra”087826936573dbntu smpeTuntas

B01033.2014.52382-3

Dana Dtg dg Cpt& Singkat Tnpa iniitu.Ckp Prcaya.Siap diantr.Jrk JauhBs. Kyai Doyo 081905492586

B01033.2014.52387-3

(Gendam Sukma)Solusi=peluluhhati,pikat sukma,tarik jodoh,mempen-garuhi pikiran/Hub=087839198918

B00002.2014.55830-3

Solusi Tepat,Cpt&Mustajab!!Jodoh,Rezeki,Plaris usha,Buka aura,Kuncipacar,Pagar ghaib,Pengobatan,dll.Jgmembuka pelatihan Hypnotis Spiri-tual,ilmu bathin lgsg praktek, per-manen&garansi.Hub:KSH357,Hp:087838413787 / 085729371356

B00002.2014.56274-7

Solusi gaib utk kasus pidana/korupsi,tlt bln,lulus tes dll H:Ki Wiro087838971157 JlMangkubumiYK

B00002.2014.56279-3

Kurang dihargai?kurang dicintai?kurangberuntung?Usaha Sepi?sgr gunakan!Aura Magnet=085729286719

B00001.2014.56395-3

Meramal nasib kerjaan usahafengshui hongshui rmh tangga dllHub MamaSwan 087838989019

B00002.2014.56472-3

Konsultasi supranatural melayani:pembangkitan ilmu hikmah,bukaaura,pengasihan,pesona diri,pelarisandagang,rejeki,pengisian badan,pagargaib/rumah/toko,pengambilan pusaka,ruwat,gangguan gaib,sedia ajimat(benda bertuah). Hub:085640222430/087839995009

B00002.2014.56492-8

Gs:ksphan/pl tpuk/rk/gdm mrto/dompmagnt/u magnt blja bs kembli/prd no/bny tmbus/sb u plrs/mnyak sih/dgg/sals/hpts/ssk/rwt/jr smbh dll 0838-67264505/pd/kslRp50rb

B00002.2014.56612-5

Abah Yanto:Siap rubah hidup andabk aura lancar usaha karir riski jodohjbt jgn tnggu lbih menderita sgr dtng087839916837 NoSMS

B00002.2014.56638-4

Semar mesem & minyak buluhperindu 100% solusi=pemikat,peluluh,jodoh,kunci sukma,puter giling,bukaaura,wibawa,karier,pelaris,rezeki/sanggar klenik=08174111101(garansisolusi sampai berhasil)

B00002.2014.56672-6

SUMUR BOR

Pakarnya Bor dalam DIY,Suntik,Gali,Sedot WC dan Servis Pompa.Hub:P.Ari 081327678638/087839448223

B00001.2014.50145-3

“Oasis”spesialisSmr,bor dlm. tbusbatu/sontik/sdtwc/sal mampet Bla-wong H:081931721831(0274)3333346

B00002.2014.50613-3

Servis pompa air,bordalam 20-150m,sedotWC,saluran buntu dll.P.Bayu087838452245 Jl.Monjali 24jam

B00812.2014.52068-3

Mbah Trimo Tkg Bor Dalam 0-150malat sndri psg-svs pompa air sglmerk sedot wc/sal buntu grnsi 1thH : 085643334331

B01347.2014.53497-4

Ahli sumur 20-150m tmbus/psg srvspompa air,sdtWC,saluran buntu:83-33665/08562878665 seDIY grnsi

B00812.2014.54315-3

“Tukang smr!”Bor0-90m/suntik,gali,sdotWC&Svc/psg pompa A.H:P.Nur081804023000 Wirobrajan/Jl.Godean9499005 Jl.Solo/Janti lsg dtg

B00002.2014.54574-4

TIRTA WASIS,Ahli SdtWC,SmrBor/Gali/Svs P.Air,SalBntu.Wahid 78527-74/085868780690Jl.Godean/Jl.Wates

B00812.2014.55436-3

Hubungi:7135997/085729444013,Bor/suntik/gali/servis pompa air/sedot WC.Pak Sar langsung datang

B00812.2014.55959-3

SUMUR BOR

L.Tukang bikin sumur bor/suntik 0-90m!Jamin tembus batu!SVS P.Airsgl merk!100% gagal gratis!WiT:7148911/087838555365 Mrh&jjr

B00812.2014.55960-4

Ahli sumur bor srvis pompa air salbuntu sdt WC.H:6666178 Ridwan085725939978 Babarsari sgra dtg

B00002.2014.56385-3

Ahli sumur bor kuras gali svc pompairsal buntu sdt wc dll Maryono087-738807432 Tamansiswa7432470

B00002.2014.56389-3

Spesialis bkn sumur bor sedotWCstk smr pengalaman kualitas murahT:3219360 P.Mardi 085291886699

B00002.2014.56461-3

Ahli sumur bor/suntk sedot WCslbuntu bor dlm 10-100m pengalamanT:8543000 P.Eko 0817435484 grns

B00002.2014.56464-3

Ahli smr bor 0-100m,sdt WC/svspompa air:P.Daldiri Jl.Wates 74347-41&Godean 082136574428 mrh&jjr

B00812.2014.56540-3

TEKNIK

Servis AC bongkr/pasng isi freonnetes kurng dingin mesin cuci w.heatr0274-3027310/089604344484

B00002.2014.56341-3

TRANSPORTASI

“Sewa”Mobil angkut:Truck-Box, Truck-Bak terbuka,Gran-Max Box/Pick-Up(ready): 7885422/085292999937

B00002.2014.52340-3

Cito Taksi Motor argometer 2rb/km. Ada paket sekolah & kantor.Dijemput! Hubungi 0274 8 53 63 73

B00002.2014.53935-3

Siap mengantar anda didalam kotadengan sopir Hub Bp Rukie 08773-8162199

B00002.2014.56474-3

WEDDING ORGANIZER

SuryabaktiDekor 7401128 spsls dkrmanten mnmls gbyk rono dg bngasgr mlai1,5jt-an ckp tlp km dtg

B01347.2014.56243-3

FITNES/SENAM

Mau sehat&bugar?Aerobic,Fitness,Pilates,BL, Yoga hy di Kartika DewiFC Jl.Kyai Mojo18A:8551222 SMS:085228882300 pin BB 2B2F52D7

B01033.2014.55935-4

GIGI PALSU

Pasang gigi palsu bergaransi @35rb@50rb @75rb @100rb @150rb Hub:081327696693 Jl Wonosari km 5

B01347.2014.52078-3

Psng gi2&behel brkwlts&brgrnsi Hrg:@50rb,@100rb.Mas Eko:0815789-44994/0274-8397071 PinBB:26BF92DC

B00002.2014.55113-3

Psg gi2 plsu&behel kwlitas trbaik&brgrnsi mul @30 @50 @100dstH:M.Hidayat 087857703936 bs dpggl

B01347.2014.55418-3

Cahaya Dental:psg gigi&behel murahberkwlits&bergaransi.Mas Boy:081313776674 BB:24CF9C9C bs dpgl

B00002.2014.56342-3

HERBAL

Herbal China Bikin Joss,Ampuh&Aman Tahan 144jam.Pesan Hub:087739391212/085701185441/087738389474

B00692.2014.51983-3

HERBAL

Serius ingin turun/naik berat badan5-30KG & menarik di hari rayaHub:081222330016/087839603363

B00002.2014.55334-3

SusuNabati plancarASImama soyatrbkti Mnbah kwnts&kwlts ASI. DptkndiApotik/Mnmkrt tdkt0817278232

B00812.2014.55434-3

Solusi Sembelit,Susah BAB,Detok-sifikasi,Turun BB,Produk MinumanHalal Ijin Dinkes.H:08170891672

B01126.2014.55753-3

Obat herbal Cina sangat manjurobati impoten/E.dini aman BPOMgaransi hrg 70rb.H:087739266137

B00001.2014.56712-3

KLINIK

OBAT

Cra cpt lancarkan haid&tlat blan(trbukti 100% amn tnp ef’smping)H:085-643-643-627 (gransi 100%)

B00002.2014.50605-3

Obat tlat bulan”kwalitas super”djamin aman,manjur & proses cepat1-3jam tuntas.H:0877-4545-8444

B00002.2014.50608-3

Obat tlt & haid!! aman tnp efeksamping,tlh trbkti 2jam tts 100%dijamin grs.Hub: 0878 3929 8282

B00002.2014.50640-3

OBAT

Obat lancar haid asli KW1 ckp 1xpemakai lancar aman 100% terjamingrs Hub: 0877-45-4444-24

B00002.2014.50642-3

Butuh obat aman utk telat bulananda? dijamin 100% berhasil dlm2jam grnsi tuntas H:081903444484

B00002.2014.51558-3

Anda Telat Bln&Haid tdk lancar?Proses aman 2-3Jam Brhsl,100% Tnpefk smpg (Grnsi)H:081904136000

B00002.2014.51561-3

Obat telat bulan dijamin kwalitasno.1 ckp 1xpakai langsung tnts100% Hub:0878-3888-1666(Grnsi)

B00002.2014.51838-3

Obat telat bulan aman 100% lancarkwalitas obat d jamin hub : 0878-36273377 / 085726355557

B01347.2014.53496-3

Spesial obat telat bulan solusi cepatckp 1kali pemakaian 1.2jam tuntas100% hub:0877-1999-0003

B00002.2014.56321-3

“Obat Telat Bulan”Aman 100% tnpefk smpg,1-2Jam brhsil (Garansisampai tuntas) H:081-7060-6090

B00002.2014.56327-3

“Mengatasi telat bulan&haid”dijaminasli,brhsil 100% aman tnp efksmpg(grnsi)H:085-702050-700

B00002.2014.56328-3

OPTIK

Apapun keluhan penglihatananda,serahkan kpd kami OptikNaufal Jl.Wahid Hasyim No.33Tlp:374357 Trima resep dr doktermata/periksa mata ditempat

B00165.2014.50092-5

Apapun Keluhan PenglihatanAnda,Serahkan Kpd Kami OptikNaufal Jl.Wahid Hasyim No.33Tlp:374357 Trima Resep Dr DokterMata/Periksa Mata Ditempat.

B00165.2014.56221-5

PENGOBATAN

Almuntaha trapi syaraf boyok migrenvertigo ssknafas gjlstrok insomnia dll7003424-085329304112

B00002.2014.51527-3

Page 16: Tribunjogja 03-08-2014

PIJAT & LULUR

Elang Msge Tng Pria muda utk pria/wanita,pasutri,ditempat/panggilprof&ganteng hub:081216933099

B00002.2014.56300-3

1.5jm 40rb,2jm 50rb.Pijat urut utkP/W.Benar² pijat.Ada tempat.Buka9pg-7mlm.Puri:08991103777

B00002.2014.56307-3

Rio massage full body khususuntuk pria di tempat Hub Rio087739212417 dijamin ok

B00002.2014.56313-3

Edo massage khusus pria melayanipijat pegel2 dan capek2 dt4/panggilhubungi Edo di 085643423187

B00002.2014.56316-3

Jingga Massage 10 Tenaga WanitaCantik Bukan Janji tapi BuktiHp:081328350627,085771399900

B00002.2014.56337-3

Dara Massage Tnga Wnita, CantikSabar,Ramah&Berkelas,Hp: 08132-8273663,085643761789, 087838725999

B00002.2014.56339-3

Jasa pijat Jln Bima Sakti No 40 selatanuniv UIN 085876166976/ 08784-5744741 pin BBM 7D2B7BEA tq

B00002.2014.56343-3

Aryo Mssg pjt capek² Pria/Wnt jgmengobati sgla prod pria dwsa(ED,impoten dll)Hub:08984096066

B00002.2014.56358-3

Kirana Mssg:Nita(17)085600399914Reny:085600399915 Adit:08994-173403 Deny:089670850872 dtmpat/pgl

B00002.2014.56360-3

Spesialis pijat khusus laki²,Jln Pariskm15,Patalan,Gerselo.Hub:IbuReni Bariah,081390233408

B00002.2014.56364-3

Manjakan diri anda dgn sentuhan jari2lembut.Mitha08976841041/pin:73E60AC2 djmn fress khss pnggl

B00819.2014.56416-3

Emi pjt cpk² dll.Pria/Wnt tmr pombensin Bogem keslt 300m.Sbar, br-pnglmn.H:085842378607 NoSMS dt4

B00002.2014.56452-3

Pijat cape² fullbody khusus priadijamin bugar kembali.Hub MasYandi 37th 085729057344

B00002.2014.56469-3

Pijat&urut”Laras”salah urat.Kerik,capek²,dll.Jl.Wonosari Km7,timurbangjo,Wiyoro.HP:085743808138

B00002.2014.56471-3

Massage for women khusus pang-gilan dijamin fress & bisa curhat.Call: 087739342419

B00002.2014.56476-3

Anda ingin fres dan rilex di tangani3kapster sopan dan ramah.HubNo.081390949131/087839917663

B00002.2014.56491-3

Pijat reflexi,lulur,kerik 70rbminathub: Winda 081804359522,May087739603686 (khusus ditempat)

B00198.2014.56518-3

Adrian Massage fres,rilex melayanipria,wanita dan pasutri,dipanggiltelp:087839388116 No SMS

B00002.2014.56637-3

SABUN-KOSMETIK

Paling laris,sabun kristal utk bdnmembuat kulit lebih kenyal danbersh.Hrg 10rb.HP:082135582369

B00002.2014.56162-3

SALON

SalonVrida mlyni ptg crmbth fcialttok wjh mssg llr 4kpstr prof RingrodNgipik087739835399 nosms

B01347.2014.49699-3

AYU SPA semakin profesional 15traphis muda,ramah,fslts air hgt,bathup,AC,265b1612/081913141548 parkirluas.Healty&fresh dijamin

B00812.2014.51149-4

Ayu Spa 2 Jln.Solo km 15 Bogem 10kapster Muda Ramah,parkir luas,AC,Bathup Nyaman 087838266198

B00812.2014.51673-3

Eveline Spa jl Solo KM10 (tmrbandara)H:497898.Eveline Spa 2 jlSolo KM14 H:0274-6677641 dgn 20theraphys 17-24th.Dijamin puas!

B00001.2014.51999-4

Mutiara salon&spa pijat+lulur50,smir+fcial+crmbth 50rb,prapatanNgipik ringroad tmr 087838336057

B00002.2014.56383-3

New Geisha sln mgs/llr dg trps mdRRbrt utr p4an Demakijo 150m/tmrJl.9-8mlm 8566895/087838235199

B00002.2014.56696-3

Amora Spa, Refresh your mind+body.Tmpat nyaman,Parkir msk,dg Fsilitstop. Jl.Magelang Km 10,7. Hp:081804244457/ BB 7596d981

B01033.2014.56413-4

SHAMPO

Promo Ramadhan Bsy Shampo NoniBSY BPOM Dijamin Lbh Murah-Guar-antee-Hub:087838267678-Grosir/Ecer

B00001.2014.50193-3

KEUANGAN

BANK

Butuh Dana Tunai,jaminan BPKB/SHMbunga ringan 0,5%,proses cpt& mudah.H:BPR Chandra 08112538818.

B00002.2014.50749-3

GADAI

Dana cpt lsg cair,jaminan:BPKB/Elektronik/Mobil,Motor+STNK.Hub:Buana Mandiri 0274-3000145

B00692.2014.50850-3

Gadai.24jam:Kamera/laptop/BPKB/dll,bs dijemput.office:dekat UMYRingroad&UPY(PGRI) 082327578130

B00692.2014.52642-3

Dana lsg cair.Jmnn BPKB/ttp mtr/mbl+STNK.aman&dpt cashback.Jl GodeanKm4.H:085747000838/6532243

B00001.2014.53260-3

Trkendala uang lebaran?Blh titipmotor+STNK/BPKB aj di Bimasakti(resmi)081804174888/081931711450

B01347.2014.54368-3

Bth dana Mddk cpt&Lngsg cair Jmi-nan Mtr+STNK/BPKB Mtr.Aman &resmi.H:02746875853/087838100580

B00001.2014.55541-3

Dana tunai jaminan BPKB mobil/motor BPKB masih kredit tetap bisaproses.Hub: 082220355857

B00002.2014.56097-3

Gadai tnp bunga mobil/mtor+STNKHP,BB,tablet,laptop,TV,LED kmpter,camera,spda Amanah082314427328

B00002.2014.56515-3

5Menit cair tnp bunga mobil/mtor+STNK HP,BB,tablet, lptop,TV-LED,camera,alt msik,spda087738311867

B00002.2014.56516-3

Multy jmn BPKB mbl/mt stfkt 1-3%rsmi ag mtr&STNK kred no jmn HPelekt dll Dewa:085701031171 SMS

B00002.2014.56685-3

KARTU KREDIT

Gestun & pelunasan CC no ad-min,asna mebel,jl langensari21,H:7154226,wa 087738868383

B00692.2014.52342-3

2% gesek tunai semua kartu.Buka20jam sampe 3pagi.Lokasi Gejayan.Hub:0274-7475 300.Bisa transfer

B00812.2014.54083-3

KREDIT

BPKB mtr/mbl cair tnggi lgsg cairplat luar bs tk over ok trma gadaimtr/mbl+STNK H:081327669200

B00002.2014.42791-3

Butuh dana/kredit Jaminan BPKBmobil dari thn1988 motor dari th1995Hub:02746658380/087838614224

B00002.2014.44925-3

Bth dana tunai,proses cpt,bungaringan 0,5% tnp pinalty,jmnn BPKB/SHM.H:BPR Chandra 08112538818.

B00002.2014.50765-3

Dana Lsg cair jaminan BPKB,T.Over,luar kota ok,resmi,assuransi,Nopot.08562933633,Pin:321201a0

B00692.2014.51094-3

Butuh uang tunai jaminan BPKB mo-tor/mobil Hub Carolin PT MDPU085743802495 syarat KK KTP rek lis

B00002.2014.51638-3

Kredit pensiunan PNS/TNI/POLRIB:0,8% bisa T.Over 1hari cairjaminan SK.Hub:085643362811

B00002.2014.51861-3

Mlyni Kredit Elektronik:HP,MeubelSepeda,Tablet,dll H:Raja KreditJl.Meyjen Sutoyo No.65B(SampingBNI)T.378847 Bk s/d Jam20.30WIB

B00631.2014.52951-4

Butuh Dana Tunai?Nsc Finance.Jaminkan BPKB motor.Angs ringan,taksiran tinggi. Rio 085228320008

B00385.2014.53307-3

5 menit cair..? Resmi,Aman, Trja-min ti2p Gadai mtr/mbl +STNK JakalKm13 Besi,T: 7408406/ 7828771

B01033.2014.53589-3

KREDIT

Bth tamb modal? Jaminkan BPKBmotor/mobil cair utuh tnp pot.Hub:Mz kekel 087739055522. Resmi.

B00385.2014.54040-3

Butuh dana & byr sekolah jminkanBpkb mobil/motor aman tanpa pot,mzher 081904060366/085743662277

B00385.2014.54042-3

Butuh Dana? Langsung CAIR,BPKB & Gadai unit motor/mobil,hub: Etix 087738652371. Resmi !

B00385.2014.54044-3

Kredit macet/bermasalah Agunandilelang,Top-up,Take over Min1M,Pendana/Mediasi:085729885678

B00002.2014.54296-3

Butuh Uang?mudah proses cepatcair tinggi Jmn BPKB mbl min 90aman 085701030006/087839460009

B00840.2014.54662-3

Bth dana?Jaminkan BPKB,syrtmdah,prs cpt,cair tnp ptongan+ bo-nus pot 1x angsr.Pita 083867852008

B00385.2014.54665-3

Anda Butuh Modal KSP CitraMandiriSolusinya Resmi&Dijamin AmanJminan BPKB&Sertifikat Hub.379849

B00002.2014.55317-3

Dana tunai&cpt BPKB mobil th85 upsegala merk,plat kning bisa prosesPT.BSM Finance 081904120177

B00002.2014.56455-3

Dana tunai,cpt&aman BPKB mtrsegala merk bisa diproses PT.BuanaFinance 081904120177/9585880Rony

B00002.2014.56456-3

Kredit usaha bunga 0,80%-1%jaminan sertifikat/BPKB prosescepat.Hub Susilo 081911060905

B00002.2014.56606-3

Kredit murah LED klkas AC mcuci,spda,mtras,sprngbed,L/pkaian,krsitamu.085643763344/087739503344

B00002.2014.56632-3

PEMBIAYAAN

Kredit motor/mobil,tnh/rumah,tnpDP,bunga ringan,prses cpt,tnp pinaltyH:BPR Chandra 08112538818

B00002.2014.50755-3

Bth Dana Expres jmnkn BPKB mtr/mbl min th95(plt luar bs)Prs cpt+tnpsurvey T081804251073/6684299

B00002.2014.53628-3

Dana tunai tanpa potongan 1 haribisa cair take over juga bisa BPKB2005.Aden 081804152223

B00002.2014.56597-3

Dana cpt BPKB mbl th86/mtr th92up aman&resmi.Hub:Aji 0822258-52900/087838609766(tanpa slip gaji)

B00002.2014.56669-3

LAPTOP

Dibeli laptop/CPU/LCD proses cpthrga tnggi siap jmput Jogja&Sktrsgla kondisi sms 085729303633

B00002.2014.41450-3

Showroom Notebook dibeli tinggilaptop notebook hidup/mati eror bsdijemput 6678449/081392051116

B00387.2014.45510-3

Dibeli tinggi laptop segala kondisisyarat legal 24jam bisa dijemput087839375907 Pin 27C7F0BC

B00387.2014.45515-3

Bayar cash!! Harga tinggi!! Laptop/netbook segala kondisi bs jemput24jam 08562535559-0817155556

B00001.2014.45690-3

Dibeli tnggi laptop/netbok/gadget/LCD/kmptr/dll hdup/rsk/mati 0857257-50750-087738844475-28EBB64C

B00002.2014.48355-3

Dibeli/Borongan Warnet Hdp/MatiLaptop/Comp/LCD Mb/Hd/TV/Dll0274-6624922/082133758103 Sms Ok

B00165.2014.50896-3

Central Notebook Jual beli laptopd/a Dukuh Jl.Bantul KM1 No80Yk.T:0274-6552929/0856 253 5559

B00001.2014.54108-3

Jual ke pemakai: Notebook Axioodari baru(10")kond.seperti baru+bonus tas Axioo=08574 22 3867

B00002.2014.56333-3

LCD

Menyewakan LCD proyektor 28003500 lumensi & screen gratis antarTelp:087839202563

B00002.2014.53443-3

MODEM

Tablet,smartphone,modem,3G Router,AntenModem,perdana internt lkp.www.modemku.com T6663322 COD OK

B00692.2014.50160-3

Promo Ramadhan:Andromax tab81,6jtmodemGSM145rb4G/LTE 200rbanModemjogja.com 553399HP:08170707020

B00198.2014.53314-3

PRINTER & SCANNER

Jual catridge 2nd Canon 810,811745,746 40,41.Dibeli catridge baru/2nd Hub:Aswi.com Telp:8296969

B00002.2014.53941-3

ADM-KEUANGAN

Admin kantor Pa/Pi min SMA/SMKmax 30th rajin jujur tgl diBantul.SMS:089663477354 lgsg ke kantor

B00002.2014.46457-3

Lowongan dbtuhkan staf administrasi,cust service,web programmer.Infoklik www.goog-on.com/lowker

B00002.2014.48050-3

Dbthkn wnt/pria lls SLTA/SMK Sdrjtsbg staf Adm.Krm lmrn ke PTKalimas Jl YK-Solo Km9 Tlp.488130

B00002.2014.55320-3

Butuh cpt Admin D3/S1.Lamaranlengkap:Sekretariat IA ITB Jogja Pan-dean Sari Blok 4 No5 CondongcaturDepok Sleman YK.085799352562

B00002.2014.56523-4

Dibutuhkan 1 wnita single utk Admin.Syrt:mahir power point& pmbukuan.Jjr,berdedikasi tnggi,niat krja,gj diatasUMR,mkan tdur dlam.Langsungwawancara.0274-6663676

B00001.2014.56707-5

GURU

But:tentor privat eksakta utkSMP&SMA lokasi:Jakal Km5-Km14min S1,SMT.Hub:Ika 08157957225

B00002.2014.56507-3

Dibthkn tntor matemtk,kmia,biologi,fisika&umum,jjr&tggjwb&sabarHub:Accprivat/08882718553/bs SMS

B00002.2014.56623-3

KAPSTER

Bth Kapster/Terapy Wanita Max 30th.Hub:Joko Wardoyo Salon Jl.PandegaMarta 181 Yk.Hp:0817462490

B01126.2014.51725-3

Raptra Barbershop bth tenaga kapstercow pengalaman gaji nego Jl Soro-wajan Baru Hub:087739039061

B00002.2014.53604-3

Salon rame membutuhkan kapsterpengalaman tidak diutamakan,gajibonus.Hubungi 087738336027

B00812.2014.54082-3

Sln Aracelly Cari Kapster yg Bener2Niat Kerja.Djanti Sltn KPPKL Swamitra08122964446.GP,UM,Bns

B01126.2014.56217-3

Di bthkn segera stylish/capster disalon profesional segera Hub087838509449 fas GP+UM+komisi

B00002.2014.56335-3

Kusuma salon&spa cr sgr kapsterwnt brpnglmn max25th fas gj kmsbonus 085329191557

B00002.2014.56379-3

LOWONGAN KERJA

KAPSTER

Dibutuhkan 1 orang kapster(penga-laman)segera hub:087739646338/087738795368 d/a JlGodean Km12

B00002.2014.56463-3

Dibut kapster bs crbt+fcl+rbdinggjpkk+UM+bns.Usia max:30th.Sgra!Hub:Nadila Salon T:087839993666

B00002.2014.56481-3

Dibutuhkan kapster wanita.Usia max32tahun.Hub:Inaya Salon,Jl.Ringroadutara 085713880096

B00812.2014.56537-3

Butuh kapster salon.tdk pnglmnCarolin Salon Jl Magelang Km8Tlpn:087812714396

B00002.2014.56591-3

Dbthkn capster pengalamn gunting+msg+llr Sln New London JlWatesKm3,8 gaji+UM+bns H.081804389039

B00002.2014.56624-3

Bth kpstr sgr,pglmn tdk diutmkn dtglgs wwcr,new Geisha Sln,RRbrt utrp4an Demakijo 087838887444

B00002.2014.56699-3

LAUNDRY

Butuh cepat karyawan laundryGP750 plus bonus Foryou LaundryMaguwo.Hub:081914519368

B00002.2014.56355-3

Bth sgr krywti laundry area kota Ykjjr,rjn,tggjwb fas:gaji,uang mkn,bnsHub:08179416202/bs SMS

B00002.2014.56361-3

Dicari kry-i utk laundry kuncen uletjujur cekatan kerja shift & team.H:081804076150/02747884778

B00001.2014.56405-3

Dicri sgr karyawati laundry. Ckatan&jjr.Mint Laundry.Jl.Parangtritis KM6Prancakglondong PanggungharjoSewon Bantul.Blkg kmps ISI.H:Cha2085878488867/08995141336

B00001.2014.56568-5

Butuh ktywti laundry min SMP, maks30th,tdr dlm,uang mkn,lok: Sami-rono,Sleman.Hub:085743307795

B00002.2014.56644-3

Dbthkn 2tng laki2,bg Operasionalbrpnglmn.Hb: Mustika LaundryJl.Glagahsari No.70 Yk 0274.389068

B00385.2014.56702-3

Bth kywti max28th cpt lsg krj gj 2blprtma 700rb.H:Oasis Laundry 081802781750/087738033665 NoSMS

B00002.2014.56331-3

LOW.RUMAH MAKAN

Bth krywti srabutan SMP,SIMC, max30th tdr mkn dalam gaji awal 800rbutk Wr.Bubur Ayam Bandung,Gejayan 08157127950/087822479455

B00002.2014.55385-4

Dibutuhkan karyawati Rumah MakanRata-Rata tidur dalam,islam, gaji+makan+bonus SMS:081228570606

B00002.2014.55638-3

Dibutuhkan pengawas RM pria 30-45th pengalaman 2th pend.minSMA.Hub: 087772221098

B00002.2014.56087-3

Dibutuhkan sgra tenaga kerja utkRM di Jakal Km 12,5 usia 20-35thlulusan SMA/K.Hub:087772221098

B00002.2014.56091-3

Dibthkn sgr karywn utk rmh makankasir,serabutan,tukang masak danPRT & sopir SMS 087739117000

B00002.2014.56312-3

Dcr tenaga utk warung makanlokasi Jl Gejayan bs tdr dlm usiamax 35 th Hub: 02747809044

B00002.2014.56356-3

Dbthkn krywt mslm bwt rm makantidur dlm jujur 600/bln serabutanHub 081804037575

B00002.2014.56433-3

Dbutuhkan waiter/waitress bpnampilan menarik,single,niat bekreja.CVdpt dikirim ke BP Resto Jl Paris Km5Pelemsewu364.0274370013

B00002.2014.56495-4

Segera Dibutuhkan karyawati RumahMakan,jujur,gaji sangat menarik. Hub:0811257071\ 0274 7471931

B01033.2014.56529-3

Dibutuhkan tng utk Wr.makan danpembantu lokasi wrg Jl.Urip Sumo-harjo Hub:0896024899

B00002.2014.56577-3

Dbthkan krywn utk RM.Mie ayam,laki²,usia max 25th,muslim,jujur,ra-jin.Gaji,1jt.Hub:085643533076

B00002.2014.56688-3

LPTKS

Singapura/Taiwan gaji 6jt,wanita adahari libur & dpt u.saku 3jt B.gratisproses Resmi Depnaker, Hub PTRBB Telp/sms=0818257111

B00387.2014.50013-4

Taiwan,pabrik sparepart,txtil. Hong-kong, Singpr,Mlysia:Plywood, cleansrvc. ResmiDepnakr. Gratis+saku,proses cepat=089678187778/081225217777/081915355123

B00820.2014.52965-5

Bekerja Formal Konstruksi di ArabSaudi, bisa haji dan umroh .Bersamakami Anda dapat mewujudkannya.Hub: PT.Tifar Admanco Yogyakarta.Ijin Resmi DISNAKERTRANS. Tlp0274-457428/087839895767

B00287.2014.53232-6

Gratis+Resmi Depnaker:MalysiaJob Cleaning Servis Proses CepatProsesTungguRumah=081915355123

B00820.2014.55770-3

KRJ KOREA gaji 11-18juta/bln, biayabrgkt 950ribu, hub.BKLN Rhona Jogja0811266612, 085743580006,www.rhonajogja.com

B00692.2014.55987-4

MARKETING-SALES

Dicari:Pengirim(Pria),sales obat (pria/wanita),max:33th,min:SMA/Sdrjt,motor,SIMC;Bag.gudang (Pria)m-ax:25th;Hub:Meli(0274-8500999).

B00002.2014.56484-4

But mark delv min SMU max 40thgaji besar krm CV VJ Com RamaiMall lt2 No12B HP:0274557017

B00002.2014.56524-3

Dcr mrktg galantin&bandeng prstogj pkk1jt/bln u mkn 90/hr bnsn 10/hr bns1jt/bln H:085601524742

B00002.2014.56531-3

SECURITY

Dibthkan segera satpam syarat:Ijazahsatpam.Kirim lamaran lengkapke:Pondok Bugenvil 2 Jl.Gambirno:18A,Klebengan.Tlp:0274554413

B00002.2014.56615-4

TEKNIK

Desainer undangan min SMA/SMKmax 30th bisa corel/photoshop sms:089663477354 langsung ke kantor

B00002.2014.46464-3

Dibutuhkan tehnisi untuk variasimobil:alarm mobil,kaca film,ACmobil.Hub: Ferrari Variasi Jl.Ma-gelang No.89 Yogyakarta

B00002.2014.55594-4

LOWONGAN KERJA

TEKNIK

Dicari: Lulusan SMK Elektro/ListrikTA.2010/2011/2012 Islam,domisilisekitar Wirobrajan.Hub: 0818641498,08997935777,0274-8592333, Jl.B-ugisan 69,Madubronto 16 YK

B00002.2014.55817-5

UMUM

Gratis 100% dtrm.Syrt hny KTP.Bthtng kbn sawit klmntn.Dpt mes+bras+uang saku kmplt 083840958869

B00002.2014.45473-3

Dicri PRT&suster.Dlm/Luar Kota/Luar Pulau,Gaji Besar,TanpaPotongan,Hub:0877.3630.0027

B00879.2014.49894-3

Cleaning srevice wanita 21-43thnkerja Mal/Kantor Gaji 4jutaanberminat?Telp/sms=085647050080

B00387.2014.50016-3

Dicari Lulusan SMU,minat kerjadiBandara & Travel Agent.Hub ASTJOGJA 085743366878

B00287.2014.50247-3

Dibutuhkan sgr house keeping pria/wanita ut villa.jujur&niat kerja.gajimin UMP.CP:089677877776

B00002.2014.50331-3

Dicari staff pria/wanita max 28thbisa motor & tukang las besi/stain-less pagar tralis canopy dtg keNirwana Jl Gajah Mada 53 YK

B00002.2014.50449-4

Pabrik mebel expor, Purchasing, Su-pervisor pembahanan/QC,boronganamplas&finishing H:081225521888,Bangunjiwo kasihan Bantul,Yogya

B00002.2014.52479-4

Bth Baby Sitter/PRT u/ Jkt/Bndnggaji s/d 2,5jt cuti 200rb.Hub:Maya087838432370/085702023007

B00001.2014.53013-3

Bth:Krywn/Ti,Mrketing min SMU/D1.(Gj+kms)Tk Alfa Décor. Lmrn:JlMenteri Supeno 16. H:08985064333

B00692.2014.54036-3

Dibut:3 org pengalaman bidangvariasi dan AC mobil utk ditempatkansi Sekayu-Palembang. Hub:0852280-52282 ; 087738595737

B00002.2014.54719-4

Dbthkn krywn/ti utk bag ksir ,gudang,pramuniaga.Lam krm ke TokoFortuna Jl.Suryotomo 14 YK 557445

B00002.2014.54814-3

Lowongn penulis artikel full/partimedr jrsn SaSing/PBI Info www.7writer.com/lowker 085878777810

B00002.2014.55025-3

D i c a r i t u k a n g l a s d i c ar i t u k a n g l a s Hub:08784-3158809

B00002.2014.55122-3

Gratis biaya bth tnga krja utkperkebunan sawit di kalimantan messdisediakn.p.agus.085725973263

B00692.2014.55217-3

Dbthkn tukang las listrik brpnglmn&serius ingin kerja.Hub BenkelKarunia tmr Bonbin 087839155758

B00002.2014.55349-3

Resort htl Bali&Yk cr GM/op mngr2sekretaris&admin,2cooker,5HKwnrt,2HM bs stir mbl 082175409995

B00002.2014.55369-3

Dicari karyawati Toko lantai kramikbw lamaran ke Jl Joja-Solo km10,5siap kerja 087738333073

B00002.2014.55647-3

Dicari karyawan gudang bw lamaranJl Joga-Solo km10,5 wawancaralangsung kerja H:08885999805

B00002.2014.55649-3

PRT,BbSitter,rukti,spr,thnisi, admin,jg tk,stpam TB TK Jawa/luar.Resmi.087839100398 /087812650246

B00001.2014.55685-3

Penyalur var mbl,Semarang.Bth karymau krj,bs krj,bs dipercaya.sopir,SIMA,25-35th,serabutan laki,SIMC,SMA 20-25th.admin prmp SIMC,SMA,20-25th fas:tidur dalam H:081390128009

B00002.2014.55881-6

Dibutuhkan peg butik.Wanita max25th,min SMP,ada kendaraan. Lama-ran ke Princess Boutique jl GejayanCTX/28 Yk.Hub:081328200550

B00001.2014.55907-4

Butuh karyawan/ti max 30th SMA800rb++ kerja shift.H:Toko KingElektro,Tendean 17A Wirobrajan YK

B00002.2014.56131-3

Home industri snack bth tenagalaki2/wanita untuk prod&pemasaranHub:085885629144

B00002.2014.56143-3

BPMkes Suryafarma Husada Jambibth krywn pria llsn SMA usia max 20th.interview Sabtu 2 Agust di Jl GambiranNo 272A RT51 RW13 PandeyanUmbulharjo Yk 08170900399

B00002.2014.56268-5

LOWONGAN KERJA

UMUM

Dicr bbrp kyw/kywti toko,SMA/SMK,max 23th,minggu libur.Lmrndibw ke RE.Martadinata 108 YK

B00002.2014.56273-3

Dicari karyawati tdr dlm minat hublangsung Toko Olahraga YossportJln Magelang Km5/100 Yogya

B00002.2014.56281-3

Dibutuhkan karyawan utk pengina-pan, muslim,jujur,rajin,niat kerja,putramax30th.Hub:087739164641

B00002.2014.56285-3

PT.SBI karyawati 20-25th menarikgaji tinggi nego MsWord-Excel.Hub:087838700042-087843155471 sgr

B00002.2014.56288-3

Dibutuhkan tenaga kerja pria utkToko besi di Denggung SlemanHub:087838520073

B00002.2014.56289-3

Dibthkan sgra,karyawan c.mbl&mtr,Pa,tdr dlm,GP700rb,mkn,bns.Minatkrj hub:081329360034.

B00002.2014.56292-3

Dibutuhkan pramurukti perawatortu,L/P.Lamaran ke Jl.Diponegoro55 YK 085868868851

B00002.2014.56314-3

15 admin&kolektor koprasi utk DIY&Jateng gj1,7jt+mtr+mkn+asrama .JlParis Km 6,5 Btl 087739028871

B00002.2014.56324-3

Kerja di Kaltim,PT Bima Palma in-come 4jutaan fasl oke(gratis brgkttgl 05 Agst)Hub:087738977122

B00002.2014.56338-3

Dibutuhkan tenaga sales koran siaplapangan Hub:Elman 0878.3969.1616 sms ok

B00002.2014.56347-3

Butuh tukang masak pocokan untukrumah tangga daerah Maguwo.Hub:081914519368

B00002.2014.56352-3

PRT jjr tdk mo2ng min850-900rb sopirUMR cl-serv smua krj srbtn, tdr dlm0274-485464/082137394375

B00002.2014.56359-3

Bth tng bungkusi roti wnt umurmak35th Hub Bu Ana Minggiran MJII/1106A RT53 RW15 Yk 0274379731

B00002.2014.56366-3

Bth PRT muslimah,jujur,sayanganak. Gaji 600rb/bulan utk rmh diSeyegan,Sleman.Serius.085729034805

B00001.2014.56380-3

Bth sgr kapster bisa potong gaji+bonus *gedhe*.Tom Salon Jl.IbuRuswo 32 timur alun2 utara YK

B00001.2014.56381-3

Dibthkan Creative Operator mahirphotoshop,AI.Kirim lamaran keKayonna Photo Studio Jakal KM 4.5

B00001.2014.56382-3

Dibthkan delivery min SMU, max 25th,py SIM C,single.Bw lam langsung.Hub:02747144440/081333133174

B00001.2014.56384-3

TB Pembangunan,Jl Kol.Sugiono 36Yk:bth karyawan serabutan,usiamax 35th,jjr,mau bekerja keras,Gj40rb/lepas.08122783378 no sms

B00001.2014.56391-4

TB Pembangunan,Jl.Kol.Sugiono36 Yk:bth pgw tk wnt,jjr,min.SMU,niat krj,gj:1jt lepas.08122783378

B00001.2014.56392-3

Bth sgr tenaga ahli/profesional,pnglaman&siap pakai buat usahadistro/sablon utk meneruskan usahayg sdng berjalan.Msg2 1 utk pro-duksi+1pemasaran (on line)+1 pem-bukuan (bisa komputer).Semuaperalatan sdh komplit.087839404080

B00001.2014.56408-7

Dicari krywati penjaga toko distro,muslim,min 20th,SMA,menarik.Diutamakn pengalaman.08562780217

B00001.2014.56409-3

Butuh Krywan/wati,Single u/ TokoJual/Beli Brg Second/baru.Dtg Lgsgke Jln.Paris Km7,6 Cabean ,UtrSwalayan MS.Putera 0818261818

B01033.2014.56414-4

Butuh sgr operator foto copy,syrtlaki²,mslim,pengalmn,single,rjn,j-ujur,srius.Hub:081328417579

B00002.2014.56435-3

Bth segera terapis pijat refleksi pria-single-pengalaman.Serius hub:JariQta 085292288595 No SMS

B00002.2014.56438-3

Bth PRT wnt islam mak 30th jjrtgjwb syg anak bisa pake mtrnginap u/ Jgj H:087818099166

B00002.2014.56439-3

LOWONGAN KERJA

UMUM

Cari 27Wnt max35th-Pend min SMPutk dilatih&bkerja sbg terapis ma-sage&spa.Pendapatan dats UMR(Halal)Call 081829019/089655556483

B00002.2014.56445-4

Dibutuhkan segera SPG contermakanan Hub Gani 081903763348berpenampilan rapi pria/wanita

B00002.2014.56446-3

Dibutuhkan tenaga kerja lulusan min.SMA/SMEA/SMK max. 25th (Laki/Perempuan). Lamaran di kirim keProton Elektronik; Jalan Kusuma-negara No.90 Yogya (0274) 376279hari & jam kerja

B00002.2014.56460-6

Dcr kywn Lk2 30-45th ada mes dtglsg Ki Agung Prestise Hotel JlPra-wirotaman2 MG3 596A 0274374412

B00002.2014.56480-3

Trust&Clean bth Cleaning servicelmr lsg Klangkapn Asri C37 MargoluwihSeyegan Slmn 085701042077

B00002.2014.56488-3

Butuh cepat tenaga tuk dipekerjakandi Singkong Keju Jogja(kakilima) yglamar dikususkan dari Jogja,Solo,Magelang,Wnosari,Cilacap dll.Hub/SMS 081392303444 segera

B00002.2014.56489-5

Bth 60 org operator mesin pabrik pria/wanita,gaji+lembur 4-5juta ,Pngla-man/NonPnglaman,dpt makan&mess gratis,Tlp/Sms:085750107070

B00002.2014.56501-4

Butuh Cpt tenaga Tukang Kayu/Cor/Besi/Plester,Gaji 250ribu/Hari TenagaLaden Gaji 180ribu/Hari Segera HubTelp/SMS:083117775500

B00002.2014.56502-4

1 sopir mau srabutan keliling ele-ktronik max26th ljg,tdk merokok,SLA,pglmn,gajiUMR Hub0818277200

B00002.2014.56504-3

But PRT gaji besar nginap usiamax40th jujur bukan agen HP:081-931719600

B00002.2014.56528-3

Butuh 4 pria max 25th utk WR susudi Sagan kerja jam 16-24WIB,gaji+bonus harian.Hub:085868468877

B00812.2014.56536-3

Butuh PRT wanita muslimah 18-40th kerja di Banteng-Jakal Km.8Sleman-DIY SMS 085786089192

B00002.2014.56545-3

Dicari kywti utk Swlyn BAITII Jl.Mgl/brt TVRI,Gj700rb,SMU max25th ygminatHub:081952599262 NoSMS

B00812.2014.56546-3

Bth krywt toko tdr dlm gj min1jt.Toko MG Sport JlDrSutomo58 Yk6590535-087839226591-085868129315

B00002.2014.56550-3

Dbtuhkan 2 karyawan isi ulg air minum.Max 25th jujur,slat tdk mrokok gjiUMR lmrn ke masqua Jl.PanjaitanNo.53 dpn pnpes Krapyak

B00001.2014.56554-4

Dibthkan karyawan pria max 30th.Min SMU muslim.Lmrn dtg lgsg keIrvan Agc Jl.Asem Gede KrangkunganCC Depok Sleman.T:4462368

B00001.2014.56555-4

Segera,jaga counter pulsa.Pnemptn2org diPogung&2org diJlGodeanKm4,5.Hub:Jago Cell 089501842773

B00002.2014.56557-3

Bth Babysitter/PRT utk Jkt pnglmn/non Gj sd 2,5jt cuti 200rb.Hub:081915547008/085730922078

B00001.2014.56558-3

Dibut 2 penjahit n 2 tng serabutanwanita konveksi serius Hub:0878-38442678 (Lok Maguwoharjo)

B00001.2014.56560-3

Cri tukang las besi/stenlis bisa pintutangga tralis dll.Hub:081804168150& srbtn B Harjo-Bantul

B00001.2014.56567-3

Bth karywn,tnaga sablon, jait-kaos.Star Konfksi Jl H Agussalim61yk 087839601420

B00896.2014.56571-3

Dicari tenaga pekerja laki2 ygbenar2 niat kerja/ngikut jangkapanjang (disukai bisa supir mobil/motor) utk serabutan & bantu usahadagangan & gudang, mendapat:Gaji, u.kerajinan (150rb-600 rb),u.makan, kesehatan, mess. Telp/sms:08151662491 (Bu Anna)

B00001.2014.56572-8

LOWONGAN KERJA

UMUM

Butuh teknisi printer untuk Bali,Semarang & Jakarta.Untuk Infoselanjutnya Hubungi:081338671877

B00001.2014.56573-3

Conter HP&accesoris bth karyawti18-22th,jam krj bs pagi(9-16.00),bssore(15-22.00). Krm lamrn kePowerCell, Jl.Gejayan Mrican 24

B00385.2014.56575-4

PRT & room service buat hotel minSMP lamaran kirim Jln Nitikan BaruNo11 Umbulharjo Tlp:8330909

B00002.2014.56596-3

Dibutuhkan tenaga urus rumah dankos wanita min SMP 20-35thHub:087838685798

B00002.2014.56618-3

Dibthkn karywt 3org SMP/SMAmak30th utk salon niat kerja gaji 500-1jt+UM+bns.Hub:08180 4389039

B00002.2014.56626-3

Lowongan pekerjaan dibutuhkankaryawan guest.H Pesona Artha JlJla-gran No7CYgy.H:Agus087838600018

B00002.2014.56634-3

Dbthkn krywn pria u/ petshop/Tkoikan hias&hamster,max26th pny SIMC,pend min SMP H:085743743364

B00002.2014.56643-3

Bth Cleaning servis wnt/pria max28th utk hotel Di Jogja Hub081908005039 tlg sebutkan nama

B00387.2014.56649-3

Karyawati untuk counter pulsa,shifbisa tdr dalam,SMP/SMA single.Hub:081802747494.Segera!!

B00002.2014.56673-3

Dibut:2staf pom bensin,2operator,sopir,gudang,SPG,bkl,htl,H: JlWatesKm12/149(dpn kec)6591514 Evi

B00002.2014.56675-3

Cr tng giling bumbu buka jm3pg-5sr,siang istrht 3jm.PsrDemanganFC KTP,tdrdlm,gj lmyn.0811257421

B00002.2014.56680-3

Cari tenaga serabutan laki/wanitajujur,rajin,tidur dalam.surat lamaranke Jl Tantular 107-B,Pringwulung,Concat,Yogyakarta 55283

B00002.2014.56687-4

PLN & ATM BANK BUMN BUT 50 PA/PI TELLER SATPAM OB/CS SOPIRGAJI 2/3JT. HUB:085743222819

B00824.2014.56689-3

Dibut tenker u/rmh potayam gaji800-1jt.Disediakan mkn&tmpt tinggalminat Hub Nanang 082225036003

B00002.2014.56691-3

Dcri karyawan utk air minum isi ulangJl.Bantul KM5 Kweni gj pokok+bonus.Hub:087830667140 no sms

B00001.2014.56698-3

Dibut tng potong kaca yg pglmn/bspotong,psg kaca,lsg Tk Kaca BintangJaya,Jl.Godean KM7,Sido Arum/dpnSate Munggur 081227919003

B00001.2014.56700-4

Ibu Tia membutuhkan PRT (momongbayi,dll) Alamat:Giwangan,Jogja. Gajimin 850rb HP:081392022194

B00001.2014.56706-3

Dibut operator warnet.Jujur komu-nikatif bs kerja shift&mengoperasikankompi.Alamat jl Kusumanegara 52 YkClique net 085602002032

B00001.2014.56708-4

Dibthkan sgr karyawati dan salescounter min.SMU/K umur max 25thgaji by request ada tunjanganinsentive.Lamaran lengkap kirim keOptik Arif Jl.KHA Dahlan 143Yk.Tlp:0274-3151967/374591

B00001.2014.56710-6

Dibut sgr karyawati toko usia 20-35th.Penampilan menarik.H:REMartadinata 72 (Wirobrajan) Yogya

B00001.2014.56711-3

RADIO

CATERING

JM Catering melyni:bx ater2 ml25rb,bx ayam utuh ml 35rb,bx kendrml 22rb,bx mkn ml6rb,prsmn,pktnikah,dekor.618661/085743313277

B00001.2014.51950-4

Rizquctrg:7449994/087838239293prasmanan 12rb/aqiqoh 1jt matang/ns dos 6,5rb snak 4rb antarkermh

B00002.2014.56363-3

SUSU

Susu Kambing Etawa+propolis ist-imewa manfaatnya Rp75rb/box bsdiantar H:08170608880/081225412570

B00002.2014.51551-3

HALAMAN 16 SABTU WAGE 3 AGUSTUS 2014MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

Page 17: Tribunjogja 03-08-2014

Kawasan Tidar yang MenyegarkanWARGA kota-kota besarseperti Jakarta sehari-harimenghirup udara berpolusidan mengeluhkan suhuudara panas. Mata jugadijejali panorama belantarabeton.

Ketika musim libur tiba,saatnya menyegarkan tubuhdan pikiran. Salah satutempat yang menawarkansarana penyegaran adalahKota Magelang di JawaTengah, terutama denganGunung Tidar-nya.

Gunung Tidar sebe-narnya lebih cocok disebutbukit karena ketinggiannyahanya 503 meter di ataspermukaan laut. Uniknya,Tidar berada tepat di pusatKota Magelang sehinggaberfungsi sebagai kawasanhutan kota.

Ada dua jalan masukuntuk mendaki GunungTidar. Pertama, melaluikompleks Akademi MiliterMagelang yang khususuntuk kepentingan militer.

Sementara jalur keduauntuk masyarakat umum,yakni melalui jalur dekatperkampungan di Kelu-rahan Magersari, Kecama-

tan Magelang Selatan. Padapintu gerbang, puluhankera akan menyambut ke-datangan Anda. Tak perlukhawatir atau takut.

Satu tips, abaikan sajamereka dan teruskan per-jalanan. Memberikan ma-kanan atau perhatian ber-lebih hanya akan mengu-ndang rasa penasaranmamalia pintar itu.

Mendaki Tidar hanyaperlu mengikuti jalur 400anak tangga hingga pun-cak. Ini terapi sederhanamenyegarkan raga.

Pemandangan belan-tara pinus di sepanjangjalan akan menyegarkanmata. Sementara udarasejuk gunung akan “men-cuci” paru-paru yang se-hari-hari dijejali polusi.

Setiba di puncak, kitadapat melihat pemanda-ngan Kota Magelang dariatas. Di kawasan puncakterdapat tugu dengan tu-lisan “Sa” yang ditulis de-ngan huruf Jawa. Sa inibermakna sapa salah seleh,yang berarti siapa yangsalah akan kalah. (kom-pas.com)

NETSEJUKSEJUKSEJUKSEJUKSEJUK - Kawasan Gunung Tidar Kota Magelang, Jateng.

KiatRelaksasi diPerjalanan

LELAHLELAHLELAHLELAHLELAH sering kali menyerangpemudik di perjalanan. Untukmengurangi rasa capai tersebut,fisioterapis Endah Sri Rejeki,SStFt. MFis, memberi tipsgerakan relaksasi yang mudahdilakukan di sela perjalanan.

Gerakan ini bisa dilakukandi mobil atau bus dalam posisiduduk. Ini langka-langkahnya:- Lengan diluruskan ke

depan, luruskan jari- Menggenggam selama 3

detik kemudian membukajari. Ulangi 5 kali

- Tengok kanan-kiri dantunduk-menghadap ke atasmasing-masing 3 detik.Ulangi 5 kali.

- Putar bahu ke depan danbelakang masing-masing 3detik. Ulangi 5 kali.

- Putar pinggang ke kanandan kiri perlahan. Ulangi 5kali.

- Lemaskan ujung kakidengan cara menaiktu-runkan jari selama 3 detik.Ulangi 5kali

- Tarik lutut hingga mendekatiperut selama 3 detik. Ulangi5 kali. (kompas.com)(kompas.com)(kompas.com)(kompas.com)(kompas.com)

SUSU

SusuKambingEtawaBubuk+GulaJagung Bgs u/tulang.Maag. Asma. dllRp20rb.081931184447,pinBB:73D28892

B00692.2014.55989-3

KECAP & SAUS

Kecap special Cap Ayam, dr bhnorganik+rmpah2. Cck u/ soto,satedll.Ada P.IRT Jogja:081804284803

B01033.2014.54399-3

FOTO COPY

Canon/Kyocera IR5000/5075/6570/4570 cash/krdt istw/grnsi/murah 081809149098/081392534399 Bktikan

B00812.2014.53494-3

LAIN-LAIN

Di jual 2 mesin jait dan 2obras kaos. 087 839 225292

B00896.2014.56569-3

BOUTIQUE

KONVEKSI

PAKAIAN

Grosir gamis anak 25rb,gamis dws40rb,rok pjg 20rb,Koko anak&dewasa,atasan wanita 0818762622

B00812.2014.50793-3

TOKO

AGEN

Grosir sosis ikan,tahu,otak2,nuget,siomay(smw tuna),mdl 350rb dpt50pkt&lsg jd agen.087739532527

B00001.2014.49800-3

AGEN

Joos batik cr agen tas batik fash-ion 17rb tas piknik 27rb tas belanja27rb Jl Tendean 29,7801801

B00002.2014.56158-3

Joos telur cr agen telur asin Omega3 kuning telur warna orange H.JoosJl Tendean 29 T.7801801

B00002.2014.56160-3

Dicr tmpat bwt krjasama penitipankoran sistem bg hsil,konsinyasi,wilayah Jogja.Hub:087838280067

B00002.2014.56372-3

SgrGbung jdTimLeader dptkn uangbelasnjtRp+Blanja3x(Smbako)Grtisslamany takdarsiko 085602162712

B00002.2014.56509-3

FRANCHISE

Kemitraan / komsul ush slnspa/barbershop+kursus hrga mnye-suaikn budget anda, fleksibel &komputerisasi 081804065608

B01347.2014.56230-4

Franchise/mitra ush salon& spa,barbershop,kuliner modal min 10jt085329191557

B00002.2014.56377-3

M L M

Curi start!Pluang usha bid training/penddkan modal mulai 350rbCP:0877 383 555 03,PinBB 266F2F37

B00002.2014.53686-3

LAIN-LAIN

Peluang Penghasilan 4-7Jt/Bln,JoinOriflame Hny 49.900 Telp/Sms:IbuDeny 0274-9634884

B00165.2014.50087-3

Dptkan bantuan modal progrminsos utk modal usaha, pdidkn, byrhtg dll. Hub.sms: 0857 4777 1255

B00001.2014.54165-3

Kemitraan agrobisnis syariahmodal+Rp.30juta hasil+Rp.150jutauntung+500% Hub: 0878 3854 7007

B00002.2014.54388-3

Dicari cepat! Leader utk perushjaringan baru!Utk mjd member pe-rtama.Dijamin sukses!087732677066

B00002.2014.55825-3

Nanam modal usaha 5,5jt,komisitetap perbln 700rb,selama jangkawaktu 2th”Kesempatan Terbatas”segera. Hub:087839854748

B00002.2014.56371-4

Buka wrung bakso modal kcl untng-gede.Produk lngkp,enak prkts profit48%.H: 087845644908/9610999

B00385.2014.56705-3

KURSUS

‘Stir Al Fattaah Maguwoharjo, adatempat khusus Latian dgn Cara ygmudah & Aman.Hub 085878768375

B01033.2014.56179-3

Kursus dasar perawat biaya gratislsg disalurkan bekerja,gaji 6jt faskelas teori&praktek lngkp pendaftaranHub sms=085647055100

B00387.2014.50020-4

Kursus Stir mobil “Fadli” murah. Bisacari SIM A-C. Hub: 081328856284/6676320/388866

B00001.2014.51190-3

Stir untuk pemula dengan MetodeMudah dan Aman.Tempat LatihanAman.Hubungi: 085 77633 5770

B00812.2014.55961-3

Kursus sln spa mulai 400rb, trmskprlgkpn+model, 1guru 1siswa, pro-gram sampai bisa 081804065608

B01347.2014.56229-3

KURSUS

Krsus elktronik mlai 400rb Corel400rbPhtshp400rb MS Office350rb. Privatsmpai bs 081804349600

B01347.2014.56231-3

Krss bbrshop potong 10model 250rb,spa pria mlai400rb prvt smp bsa freegunting sasak081804349600

B01347.2014.56232-3

Rias pengntn500rb/gy,salon& spa100rb/mtr,barbershop200rb/10 mdlptng,alt&csmtk dsdkn 087760807623

B00002.2014.56375-3

Latihan-bahas soal2 TIU CPNS-demoCAT:Start:14 Ags 14.Hub: HimawanST.SE.SH.MM085878156999 terbatas

B00812.2014.56541-3

LES/PRIVAT

Prvt/kls mapel,clstng,jrmtc,Iqro,B.Inggrs, umum u/TK-SMA gr UGM/UNY bs dtg H:Alfarabi/08882718553

B00002.2014.56625-3

Mau ahli Bhs Inggris? Conversa-tion? Hub Les privat profesional MsRosana HP:087738095461 dtgkerumah siswa.Biaya 1jam Rp30rb

B00002.2014.56628-4

SEKOLAH

LAIN-LAIN

Diklat singkat&mahir nyetir mobilkls pemula,madya,mahir hub.savawa 085878805714

B00002.2014.55646-3

PENDIDIKAN

LAIN-LAIN

Melejit Pintar,100rb,kursus suami-isteri menguatkan otak anak,prestasisgr melejit, simak melejitpintar-baru.blogspot.com,9447574

B01347.2014.54959-4

KEHILANGAN

Hlg STNK Nopol AB-6493-YF atasnama Drs Martono alamat Jl Supadi6 RT 04/03 Kotabaru GK Yogya

B00002.2014.56527-3

Telah hlg STNK nopol AB4852YCan Sukiyana da Jetis PendoworejoGirimulyo KP Hub:087839248040

B00002.2014.56654-3

Telah hilang STNK SIM KTP a/nChorul Wahyudi yg menemukan tolongHub 02746697869 sy beri imbalan

B00002.2014.56663-3

Telah hilang berupa:STNK motorHonda;1997;hitam;Nopol AB-3443-MS a/n A Slamet alamat Mujamuju UH2/288 Umbulharjo Yogyakarta KTPdan SIM C a/n Theresia S.Nunuk

B00002.2014.56665-5

STNK AD 2560 FJ, SIM, KTP an.Muh yusuf, gading sawahan-belangwetan klaten. H: 085747374660

B00824.2014.56690-3

PEMBERITAHUAN

PERLENGKAPAN RT

AC

Sgl ttg AC ruang:Serv,Bkr/Psg Sewa,Psg AC Baru/Bekas(bs TT) SelarasAlam AC:9623432/081226954977

B00692.2014.50187-3

serviceAcTeknisiPnglmnSiap Pang-gilBngkar/psangCuci ,isiFreonCekgratis,grnsi.Sms/telp085729995509

B00840.2014.51105-3

“Sulton AC”Spesialis AC ruangservis,+freon,netes,tdk dingin,dllcek gratis 9549209/085713505643

B00387.2014.53462-3

Buat lowwat ac ruang.Trm:srvice AC,cuci AC,bngkr/psng AC,jual beli.Nugraha AC.7866191/0817460302

B00001.2014.56199-3

Top Jaya AC,srvce cuci 30rb,tdk dngn,bngkr psng,mati,eror,bocor murahmnggu buka Hb:087738758922

B00002.2014.56330-3

FILTER AIR

Pusat alat air minum isi ulang danberbagai macam filter dan chemi-cal air terlengkap terpercaya.Hub:081227111094/087839770378.www.toko-filter.com

B00001.2014.53831-5

MEUBELAIR

Baarkaas Jual Mebel Jati ratusan,Lmari,meja krs,dipan,toalet.Bufet,etalase, gawang, pintu,jendela,dll.Jl Ba-ntulKm5 dpn Masjid Kweni Timur jlnpas H:08122700229

B00714.2014.52087-5

Dibeli tinggi semua mebel jati,almari,meja,kursi,pindahan rumahdll.Hub:7001122

B00001.2014.55545-3

Kursi tamu 211Jati Jepara=1875rb.Kasur PegasChampion160x2m=1150rb Grns10th,FullDoorprize.SinarSurya Jl.Kyaimojo 79 T583740 MgBk

B00692.2014.55990-4

RUPA-RUPA

BARANG BEKAS

Kami beli kertas&kardus bekassemua kondisi,hrg bersaing&lynncpt!Trma dr pengepul 082328663884

B00812.2014.55437-3

Beli Rosok Beli Rosok Beli RosokBeli Rosok Beli Rosok Beli RosokHub:0274-7431704/087738806272

B01126.2014.52690-3

TANAMAN HIAS

Wit gedhe: jambu madu deli,macam2 durian, klengkeng,manggaThailand, dll. Hub: 08122707724

B00001.2014.51756-3

Pembuatan,Renov,Rawat Taman .Rum-put Gajahmini+tanam 25rb/m². Sekar-jagad 02748549888/081392487888

B00002.2014.56367-3

HAJI/UMROH

Umrah Murah 20,5Jt Start YK AllIn.Brgk Des’14&Jan’15 Seat Trbts.Safa Marwa4462999/ 085878280778

B01033.2014.53275-3

Promo Umroh+Oman,19,6Jt(kom-plit), 10hr.Htl *4/3,Des 14,Pdftrn sdAgst. Pesona Madina 085878218213

B01033.2014.54142-3

Pndftrn umroh Des’14 Maret 2015hrg:2000usd all in,pswt: Emireted,htl4.trsedia prog dana bantuan ckpbayar 6juta.syarat mudah Hub:085-743050467,081328467292

B00002.2014.55908-5

HOTEL/PENGINAPAN

Pinarak hny 40-50rb,KMD&TV LED,24jam,free:snack,WIFI&sovenir,Jakal Km22,5.H:4478473,081229558558

B00692.2014.50849-3

IG Guest House SpringBed/AC/KmDlm 100-200Rb Jl.Magelang Km5,5No62 Dpn Liquid T:8235455/5305007

B00165.2014.51242-3

Citra Ayu Gues House 5ktd/dpr/TVsat/AC/air pns.JlCermei 163G. blkgamplas 0858664200/081328623999

B00002.2014.52504-3

Anggun 30-50rb nginap kmd dlm,TVLED 32",free Wifi,aman 24 jam.JlKaliurang Km 19 H:085868248449

B00002.2014.54238-3

Hotel/Penginapan Mrah Hrga Mulai100rb Trmasuk Sarapan 2 Orang.Hub:Popi 0274-895484. Jakal Km 15

B01126.2014.54635-3

HOTEL/PENGINAPAN

Kos harian mingguan di dekatKusumanegara Mandalakrida ACTV km mandi T: 6645766

B01347.2014.54954-3

Hutama AC TV km mandi. Nya-man, aman dan asri Hubungi :0274.6647566

B01347.2014.54955-3

Griya Anda House 3kt AC,TVKabel, R.kluarga,dapur.Dkt UNY/UGM 10 menit k-Malioboro.Hub:0818270899

B00002.2014.55808-3

Anjani Guest House 6Kt,full Ac ,TV,Km dlm,Garasi luas, Dispnser, Kulkas,dpr.Ada 2 Rmh 081395148905

B01033.2014.56173-3

Pondok Palagan,kmr semi lux tradsuk 4x5m dlm pendopo uk5x8m rate300rb,kmr deluxe 250rb.Suasanavilla,Palagan KM 7/087839404080

B00001.2014.56407-4

TIKET

Tkt promo pswt,KA,voucher hotel.Tour Spore,Mlysia,Thailand.JavaHoliday.0816665608 Pin 2B2BB2AA

B00002.2014.49737-3

Buka 24Jam!TiketPesawat, travel,kapal laut,kereta api,Ketandan 4545-959,Janti488309,Giwangan 373733,Sarkem 515020 SMS:085228689669

B00001.2014.51598-4

TIKET

TRAVEL

Amelia tur&travel Jog,Jkt,Bndg,mikrobus,Elf Luxio Seat59,33,26,18, 16,12,8. T:7409916/08175-498810

B00387.2014.51036-3

MlyniCity tourYogya,shuttle&travel smua jrusan.hubRam-dani087739518019(savana tour&travel)

B00002.2014.55644-3

WISATA

Tour Singapore 3 hr 2 mlm hrg mulai3,2 jt brgkt tiap hari H: 0811258402/7001271Pin bb 2323BB88

B00198.2014.51460-3

MINGGU WMINGGU WMINGGU WMINGGU WMINGGU WAAAAAGE GE GE GE GE 3 AGUSTUS 2014 | HALAMAN 1| HALAMAN 1| HALAMAN 1| HALAMAN 1| HALAMAN 177777

Page 18: Tribunjogja 03-08-2014

CMYK

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

Memacu Adrenalindengan Airsoft Gun

HALAMAN 18Commun ty L fe

OLAHRAGA berupapermainan adu ketangkasanyang satu ini membutuhkanketerampilan dan latihankhusus. Layaknya seorangtentara yang berada disebuah medan pertempuransesungguhnya, bermainairsoft gun bisa memicuadrenalin tinggi.

Para pehobi yangterlanjur keranjinganolahraga ini menganggappermainan airsoft gunbukan sekadar kesenangansaat bisa melumpuhkanlawan dengan tembakan-tembakan, namun juga

tantangan beradustrategi dan tim work.

Adalah YolandraKusuma Bayu, atau akrabdisapa Bayu, salah satu yanggandrung denganpermainan ini. Lantarankerap bermain game pcperang-perangan bernamacounterstrike (CS), tahun 2006silam Bayu mulai mencobabermain airsoft gun.

“Awalnya aku diajakteman untuk main airsoft,setelah mencoba, ternyataberasa lebih memacuadrenalin, akhirnya kecan-duan hingga sekarang,” ujarBayu, Minggu (27/7).

Menurut Bayu, hal yangpaling penting dalambermain airsoft gun adalahsafety first. Sangat dianjurkanmemakai perlengkapanstandar yang sudahdiperlukan. Salah satunya,penggunaan google glassatau kacamata berstandarkeamanan yangmencantumkan angkastandart safety minimal Z87.1.Ini berguna untukmelindungi mata dari peluruyang bisa jadi nyasar ke areawajah pemain.

Banyak jenis airsoft gunyang biasa dipakai, yangberedar di pasaran TanahAir. Bayu pun mengoleksibeberapa jenis sesuaikeperluan dan karakterdirinya, antara lain model

AEG sniper rifle custom

“AK Dargunop”. Airsoftgun ini digunakan untukbermain di area hutan(woodland).

Selain itu Bayu jugamenggunakan ARG riflecustom “AKM 747 SAS”, yangbiasa ia gunakan untukbermain Close Quarter BattleQCB) di area gedung atauurban. GBB hand gun“GLOCK 17”, secondary armsGBB hand gun “Hi-capa 5.1”,secondary arms GBBR “M4Special Operation”.

Bayu menjelaskan, jenisairsoft gun dibagi menjaditiga, yakni spring, AEG-airsoft electric gun, dan gasspring yang menggunakansistem manual ataukokangan, menggunakanper atau spring sebagaitenaga lontar, satu kalikokang satu kali tembak.

“AEG menggunakan peratau spring sebagai tenagapelontar denganmengunakan sistem elektrik,yaitu menggunakan motoratau dinamo sebagai tenagapenggerak danmenggunakan baterai

sebagai sumber tenaga, hargasecond mulai Rp 1,5 juta keatas. Untuk harga airsoft tipespring dimulai dari harga Rp50 ribuan ke atas,” terangBayu.

Lanjut Bayu, untuk tipeGas (GBB-gas blowback,GBBR-gas blowback rifle)menggunakan gas sebagaisumber tenaga dan tenagalontar, gas yang digunakanadalah jenis green gas yaitugas yang bertekanan rendah,bukan CO2 untuk airgun atausenapan angin. Harga GBBatau handgun Rp 1,5 juta keatas, dan GBBR Rp 3,5 juta keatas.

Saat ini Bayubergabung di “REDRIBBON” AIRSOFTGUNTEAM. Komunitas iniberdiri sejak tahun 2005silam. Selain bermainairsoft gun, para anggotakomunitas ini jugamerambah ke dunia fotodan video. Mereka punsering diminta terlibatmengisi sesi foto model,foto preweding hinggavideo klip yang

bertemakan militer.Adapun RED RIBBON

bernaung di bawahPAGUYUBANAIRSOFTGUN JOGJA (PAJ)bersama beberapa timlainnya di Yogya, denganalamat Facebook Red Ribbonairsoft Gun Team PaguyubanAirsoft Jogjakarta (p.a.j). Saatini terdapat kurang lebih 15tim yang tergabung di PAJ.

“Kami biasanya rutinbermain perang-peranganpada hari minggu di daerahGunung Sempu Bantul, darijam sembilan pagi sampaisore. Bermain airsof tgunselain menambah banyakteman, untuk saya pribadiairsoft gun ini adalah hobiyang kompleks manfaatnya,untuk olahraga fisik, melatihmental, kerjasama tim,kepemimpinan, memacuadrenalin, belajar strategi,belajar mengontrol emosi,dan masih banyak lagi,”terang Bayu. (yud)

SALAH satu pehobi airsoft gun yangkemudian merambah kompetisi adalah HansPratama Tioparta Simanihuruk atau akrabdisapa Hans. Mahasiswa sebuah perguruantinggi swasta di Yogya ini mulai bermainairsoft gun sejak tahun 2010.

Awalnya, Hans bermain airsoft perang-perangan atau biasa disebut skirmish. Lan-taran merasa bosan dan tidak mene-mukan tantangan lagi, iakemudian mencoba ke tembakreaksi airsoft (AA-IPSC = ActionAir- International PracticalShooting Confederation).

Menurut Hans, aurakompetisi di kelas ini lebihterasa, terlebih jenjangpertandingannya bisa sampaiInternasional. Ia pertamakali mengikuti pertandinganpada Januari 2012 diJakarta, dalam kejuaraanPaspampres Cup.

“Waktu itu akulangsung juara duauntuk kelas pemula.Itu menjadikan akulebih semangat danserius menekunibidang olahragaini,” ujar Hansmengenang.

Setelahmenyabet banyakgelar di tembakreaksi airsoft gun,Hans punmencoba terjun ketembak reaksi senjata api.Pertandingan pertama diikutinya

Mendulang Prestasi Berkat Pelurupada bulan Oktober 2013 di Mako BrimobDepok. Ia mengikuti kelas pemula (Non-IPSC) dan sukses berada diurutan ketujuh.

“Dunia baru, alat baru dan berbekallatihan minim, aku waktu itu bisa masuk 10besar. Itu yang membuat aku semangat untuk

melanjutkan di tembak reaksi api.Kemudian pada pertandingankedua di Kepulauan Riau akudapat juara 2, di lanjutkanpertandingan di Bogor dapatjuara 1, kelasnya semua masihpemula,” jelas Hans yang

tergabung dalam komunitasairsoft gun BLANKON dan

klub menembak EagleShooting Club.

Lantaranmendulangprestasi yangmumpuni, Hansberuntungmendapatkanbeberapa sponsorseperti ArmydilloArmament Green

Gas, GoodsonAirsoftgun Oil, PrimoCustom dan Eagle ShootingClub. Berbekal prestasi dilevel pemula, tahundepan Hans berencanamengikuti ujiansertifikasi IPSC agardapat mengikutikejuaraan nasionaldengan petembakprofesional se-Indonesia. (yud)

Hans PratamaTioparta Simanihuruk

foto - foto :dokumentasi bayudokumentasi bayudokumentasi bayudokumentasi bayudokumentasi bayu

& hans& hans& hans& hans& hans

Page 19: Tribunjogja 03-08-2014

CMYK

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

Kursus Komposisi Ala Slamet Abdul Sjukur

HALAMAN 19

Pionir Musik Kontemporer Indonesia Ini Tak Henti Berkarya

PROSES berkarya memangtidak mengenal usia.Semakin lama berkesenianjustru banyak hal yangbisa diambil dari senimantersebut. Satu contohnyaadalah komposer SlametAbdul Sjukur. Dalamrangka 79 tahun usianya,ia menggelar Kursus KilatKomposisi yang diadakanpada 4 -5 Agustus, diAuditorium House ofPiano, Jakarta,Dharmawangsa Square.

Slamet menjelaskanbahwa banyak orangmengira musik itu hanya‘main musik’. “Anda jugabisa ngarang musik sendiriseperti Beethoven, Chopin,dan lain lain, cobalahhanya dalam waktusingkat,” ujar komposeryang telah menyabetbanyak penghargaan ini.

Program kursus kilatkomposisi ini, waktunyadibagi per hari, dalam duasesi. Sesi pertama dimulaipukul 09.00-12.00 dan sesikedua pada pukul 13.00-16.00.

Adapun untuk mengenalsosok seniman yang unik ini,

ada cerita ketika terjadisebuah perdebatan sengitantara Slamet Abdul Sjukurdan petugas kelurahan.Sebab, pada formulir KTP,untuk kolom agama, Slametmengisinya dengan ‘musik’,dan ia punmempertahankannya.“Kepercayaan saya memangmusik, sebab musik bagi sayamerupakan usaha spiritual.Eh, saya malah dikirakomunis,” ujarnyamengenang.

Slamet Abdul Sjukurdisebut-sebut sebagaiseorang pionir musikkontemporer Indonesia.Sewaktu masih anak-anak,pria yang lahir dengannama Soekandar pada 30Juni 1935 ini sering sakit-sakitan, dan setelahdiruwat ia berganti namamenjadi Slamet. Di masakecilnya, ia seringdiganggu dan berkelahidengan teman-temannya,karena kaki kanannyapolio sejak usia enambulan.

Persentuhan Slametyang pertama denganmusik terjadi ketika iamasih berusia tujuh tahun.Ayahnya, Abdul Sjukur,memberinya hadiahsebuah piano, Ia mengakulupa kenapa dibelikanpiano, padahal ayah danibunya bukanlahpenggemar musik. Di usiake-9, anak tunggalpasangan Abdul Sjukurdan Canna ini mulai seriusbelajar dengan D Tupan,pianis asal Ambon yangsaat itu bekerja di RRISurabaya. Hal ini sekaligusmenghindarkan diri dariejekan teman-temannyaterhadap kakinya.

Slamet dibesarkan dalamkeluarga pedagang. Ayahnyamempunyai toko obat. Iasempat diminta untukmenjadi apoteker, tapi Slametmenolak. Adaun rasaketertarikannya terhadapmusik ia dapatkan dari sangnenek, yang menginginkandia bisa main piano sepertitetangga di sebelahrumahnya.

Selama sembilan tahunsejak 1944, senimankelahiran Surabaya, Jatim,ini mengikuti les piano.

Ia mulai menempuh

pendidikan formalnyauntuk semakin mendalamimusik di Sekolah MusikIndonesia “Semind”Yogyakarta (1952-1956).Enam tahun kemudian,Slamet mendapatkanbeasiswa untuk belajarmusik dari PemerintahPerancis (1962-1967). Diapun belajar organologiuntuk semakinmemperdalampengetahuannya tentangpiano di Ecole Normale deMusique.

tiga tahunBeasiswa dari pemerintah

Perancis yangmemungkinkannyabersekolah di Ecole Normalede Musique, mestinya hanyauntuk satu tahun. Tetapi iausahakan hingga menjaditiga tahun. Hal tersebutbelum membuat Slamet puas.Ia meneruskan sekolahdengan usaha sendiridengan menjadi tukang cucipiring di restoran dan pianispada sebuah sekolah balet.Sebelum itu, ia bahkansempat menggelandangmenjadi pengamen di lorong-lorong stasiun kereta apibawah tanah.

Namun tampaknyasemua ilmu yang diadapatkan dari pendidikanformal ini seolah hanyamenjadi formalitas bagiSlamet, Slamet lebihbanyak mengembangkancara-cara sendiri dalambermusik. Dia menga-jarkan kepada banyakorang bahwa musiksesungguhnya dimulaidari diam, atau tidak adabunyi sama sekali.

Bagi Slamet, lantunanmusik adalah tepukantangan pada mulut yangterbuka, gesekan kainpanjang kaum perempuanketika berjalan, bunyigesekan sapu di jalanan,bahkan juga bunyi ketiakyang ditutup dengantelapak tangan. Musikpada hakekatnya bukanmonopoli milik orangmusik saja. Musik adalahmilik semua orang danbisa dimainkan denganalat apa saja. Bahkan desirangin, gesekan daun,gemericik air, itu semuasebenarnya sudahmerupakan musik. (rap)

SLAMET yang aneh dan cuek, selalu berkarya dengankemauannya sendiri. Hal inilah yang menjadi cirikhasnya dan membuat dia semakin dicintai dengankarya hebatnya. Sebagai pemeluk ‘kepercayaan musik’,Slamet memang taat. Rumah tinggalnya tidak hanyadibangun berdasarkan ketentuan geomensi, penyesuaianarah mata angin dengan garis hidup penghuninya,melainkan juga dirancang sendiri menurut perhitunganakustik yang njlimet.

Seluruh dinding luar rumah berupa batu bata merahtelanjang, tanpa plesteran semen. Posisi dindingnyaunik. Dinding rumahnya sejajar hanya ada 20 persen,semua ini ia rancang untuk menghasilkan pantulansuara yang baik.

Sebagian karya ciptaannya adalah Ketut Candu, StringQuartet I, Silence, Point Core, Parentheses I-II-III-IV-V-VI,Jakarta 450 Tahun dan Daun Pulus. Penggemar WRSupratman dan Harry Roesli ini mengaku mendapatkaninspirasi Daun Pulus dari jaipongan, dipesan olehFarida Oetoyo untuk pementasan balet pada Desember1983. Musik Hantu, sebuah ekspresi kelengangan total, iasuguhkan di Erasmus Huis, Jakarta, pada 1985.

Musik memantik minat musik Slamet danmengantarkannya menjadi komponis ternama dengankarya-karya yang dikenal di berbagai negara. Sesuatuyang mungkin membanggakan adalah bagaimanaseorang Debussy terinspirasi oleh gamelan. Slamet jugatelah dipilih oleh Institut Français membuat komposisiGAME-Land V untuk 100 tahun Debussy pada 2012yang lalu. (rap)

Bikin Rumah PakaiPerhitungan Akustik

Penghargaan : Mendapat beasiswa dariPemerintah Perancis untuk bersekolah di Ecole Normale

deMusique (1962),Bronze Medal dari Festival deJeux d’Automne in Dijon (1974),

Golden record dari AcademieCharles Cros in France, untuk karyanya Angklung (1975),Zoltan Kodaly Commemorative medal in Hungary (1983),

Perintis Musik Altenative darimajalah Gatra (1996),Millennium Hall of Fame of the American Biographical Institute (1998),

Officier de l‘Ordre des Arts et des Lettres (2000)

Slamet Abdul Sjukur foto - foto : DWIPANTARA INSTITUTE/AGUNG SIREGAR

Page 20: Tribunjogja 03-08-2014

Silakan Coba Memasak Sendiri

HALAMAN 20

ribun Jogja

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

SATU di antara masakan khas Jawa adalah sayur brongkos. Makanan ini merupakanolahan sayur dan menjadi menu tradisional warisan leluhur masyarakat Yogyakarta.Sayur atau jangan brongkos ini sangat digemari wisatawan yang datang ke Yogyakarta.Kini dengan maraknya restoran cepat saji, dan menu instan di pasar swalayan, menusemacam brongkos ini bisa jadi tersingkir dari masyarakat. Karena itu sudah seharusnyakita menjaga kekayaan kuliner yang diwariskan turun temurun ini.

Berikut adalah resep spesial Membuat Sayur Brongkos Istimewa Khas Yogyakarta.

Bahan-bahan sayur brongkos :

2 tahu china4 potong tempe100 gram buncis, cucilah hingga bersih, lalu potong-potong sepanjang 2 cm100 gram kacang merah, cucilah bersih2 batang daun bawang, potong-potong pendek 1 cm1 liter air400 ml santan dari parutan ½ butir kelapa2 cm lengkuas di geprak/dimemarkan3 lembar daun salam5 lembar daun jeruk1 batang serai digeprak2 buah tomat, iris-iris kasarMinyak untuk menumisGaram secukupnyaGula merah secukupnyaSayur Brongkos

Bumbu-bumbu yang dihaluskan :

4 buah kluwak, pilihlah yang berat dan koclak2 siung bawang putih5 siung bawang merah1 ruas kunyit1 ruas jahe1 cm asam jawa

Kopi Insana Andalkan Brongkos Koyor dan Yakitori Chicken

Aman Bagi Mereka yang TakutKadar Kolestrolnya Tinggi

SALAH satu menu favorityang disajikan di KopiInsana, Hotel CantyaYogyakarta, adalahbrongkos dan ayam gorengYakitori. Menu yang diolahchef Sugeng ‘Jabrik’ Triyonoini tersedia dalam tigapilihan isi, yakni brongkoskoyor sapi, tahu, dan telur.

Menu masakan bersantanini memang disukai masya-rakat dari berbagai kalang-an. Bagi penyuka wisatakuliner, terutama brongkosmemang belum lengkap jikamerasakan menu di restoranyang terletak di JalanSisingamangaraja 21AYogyakarta ini.

Kelezatan brongkos adapada kuahnya yang kental.Kuah tersebut dihasilkandari perasan santan perta-ma, yaitu ketika memasak,

santan tersebut harusdipisah dengan santanlainnya. Selain itu, menurutJabrik, kluwak juga menjadiunsur utama yang tidakboleh lepas dari masakanini.

Ia menjelaskan bahwakluwak yang dipakai harusyang sudah tua, agarmasakan tidak terasa pahit.Sayur brongkos ini dimasakmenggunakan kuali denganapi yang sedang. Banyakyang bilang paling enakmemang brongkos yangsudah dihangatkan sekitartiga hari, atau yang biasadikenal ketika telurnyasudah gempi.

Brongkos sengaja disaji-kan dengan menu tahu, halini untuk memenuhi selerapara pelanggan setia yangtakut kadar kolesterolnya

tinggi. Banyak yang menjadipenggemar berat brongkosini, menurut Jabrik, dua diantaranya adalah WakilWali Kota Yogyakarta, ImamPriyono, dan seniman IbuKota, Eros Djarot.

Selain brongkos, di KopiInsana penggemar kulinerbisa menikmati YakitoriChicken. Menu ini punyakesamaan dengan brongkosyang tersedia, yaitu rendahkolesterol. Selain rasanyayang renyah, menu rendahkolesterol ini dimasakmenggunakan minyak danayam khusus. Jadi mengkon-sumsi sebanyak apa punYakitori Chicken, tidak bakalbahaya.

Menurut Windu Nugro-ho, manajer Hotel Cantya,penemu resep Yakitoriadalah Profesor Yakitori dari

Jepang. Kunci bisa rendahkolesterol adalah ayam yangdipakai direbus secarakhusus, dipadu dengantepung spesial membuatayam Yakitori renyah takterhingga.

Adapun menu utamaYakitori Chicken adalah ayamgoreng yang ditawarkandalam berbagai paket. Satupaket berisi nasi, ayam danes teh. Untuk ayam, pelang-gan bisa memilih potonganbagian mana. Satu pakethanya Rp 10 ribu.

Satu lagi keunggulanYakitori adalah sambalnya.Restoran ini tidak memakaisambal yang biasa dijualkemasan, tapi memangkhusus sambal bikinanYakitori, sehingga higienisdan sehat untuk disantap.(rap)

POTONGLAH tahu serta tempesesuai selera. Lalu goreng tahuserta tempenya setengah ma-tang. Rebus kacang merahhingga empuk, selanjutnyasisihkan terlebih dahulu.Tumisbumbu halusnya bersamadengan daun salam, lengkuas,serai, daun jeruk serta tomat

Cara Membuat Sayur Brongkos Istimewahingga harum. Selanjutnyamasukkan tahu serta tempe yangtelah digoreng setengah matang,buncis dan kacang merah.Masaklah dan aduk-adukhingga buncis layu.

Berilah air, garam, gulamerah dan santan, biarkanhingga mendidih. Terakhir ma-

sukkan daun bawang dan biar-kan sebentar. Angkat sayurbrongkos dan sajikan dengantambahan kerupuk, lalap timundan sambal. Sayur Brongkosspesial ini pun sudah siap disa-jikan dan semakin nikmat di-santap bersama keluarga dan ke-rabat dekat. Selamat mencoba! (rap)

IST

IST

Page 21: Tribunjogja 03-08-2014

21MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 super sport

Marquez ButuhLima Seri Lagi

Jika Menang Terus, Pesta Juara Digelar di Aragon

JIKA performa balap Marc Marquez konsisten seperti yang dia perlihatkan di paro pertama musim 2014

maka bisa dengan mudah me-nebak kapan pebalap Repsol Honda itu akan memastikan diri mempertahankan gelar juara dunia kelas MotoGP untuk yang kedua kali. Pesta perayaan meraih gelar juara bisa terjadi usai MotoGP dige-lar di sirkuit Aragon.

MotoGP Aragon 2014 meru-pakan seri ke-14 MotoGP 2014. Saat ini, setelah sembilan seri digelar, Marquez di puncak klasemen dengan memiliki koleksi 225 poin.

Jika kemenangan kembali diraih di Indianapolis, Brno, Silverstone, San Marino, dan Aragon, maka jumlah poinnya menjadi 350.

Jika Marquez berhasil mera-ih angka sebesar itu di Aragon,

maka tak ada satu pun pebalap lainnya yang bisa mengejar perolehan poinnya.

Saat ini pesaing terdekat Marquez di klasemen adalah rekan setim, Dani Pedrosa. Di posisi kedua, Pedrosa mengumpulkan 148 poin. Se-andainya Pedrosa pun secara konsisten menempati posisi kedua pun, poin yang dia raih setelah lima seri hanya sampai

248.Jika situasinya yang terjadi

seperti itu, maka selisih poin antara Marquez dan Pedro-sa setelah MotoGP Aragon mencapai 102. Lebih besar dari poin maksimum yang dise-diakan pada sisa seri balapan selanjutnya.

Setelah MotoGP digelar di Aragon, balapan hanya tinggal menyisakan empat seri

terakhir. Poin maksimum yang disediakan pada empat seri terakhir itu jumlahnya 100.

Bahkan, Marquez bisa memastikan diri meraih gelar juara pada waktu yang lebih cepat. Yaitu jika Pedrosa tampil buruk pada paro kedua musim 2014. Seandainya Pedrosa tak bisa konsisten meraih posisi finis kedua dan finis kedua se-lalu diraih oleh selain Pedrosa

maka Marquez berpe-luang memastikan diri meraih gelar juara setelah balapan di Sirkuit San Ma-rino, Misano, Italia.

Meski demikian, Marquez mengaku belum memikirkan soal kapan waktunya untuk meng-gelar pesta memperta-hankan gelar juara. “Saya belum berpikir tentang memenangkan balapan di Aragon. Yang paling

penting adalah untuk meme-nangkan setiap seri dan me-minimalkan masalah. Tentang kapan waktunya memastikan diri jadi juara itu tidak pen-ting,” kata Marquez.

"Tentu saja, mungkin akan berbeda suasananya jika saya memenangkan gelar juara itu di Aragon atau di Australia. Karena di Aragon, semua keluarga dan teman akan menyaksikan langsung. Tapi sekarang ini sangat sulit memi-kirkan jika paro kedua musim ini akan berjalan sama seperti paro pertama," kata Marquez.

“Dani, Jorge, Valentino, mereka semua adalah pebalap yang sangat hebat dan suatu hari nanti mereka juga bisa mencetak kemenangan. Apa yang harus saya lakukan sekarang adalah untuk selalu menjaga jarak poin,” katanya. (Tribunnews/mba)

Skenario Perolehan Poin(Marquez Menang-Pedrosa Finis Kedua)

Seri Marquez Pedrosa Selisih

10 250 168 82

11 275 188 87

12 300 208 92

13 325 228 97

14 350 248 102

15 375 268 107

16 400 288 112

17 425 308 117

18 450 328 122

Jadwal Balapan MotoGP Paro II 2014

10/08 Indianapolis, AS

17/08 Brno, Republik Ceko

31/08 Silverstone, Inggris

14/09 Misano, San Marino

28/09 Aragon, Spanyol

12/10 Motegi, Jepang

19/10 Phillip Island, Australia

26/10 Sepang, Malaysia

09/11 Valencia, Spanyol

Klasemen Pebalap MotoGP1 Marc Marquez 225

2 Dani Pedrosa 148

3 Valentino Rossi 141

4 Andrea Dovizioso 99

5 Jorge Lorenzo 97

6 Aleix Espargaro 77

7 Pol Espargaro 67

8 Andrea Iannone 62

9 Stefan Bradl 56

10 Alvaro Bautista 50

KTM Siap Ramaikan MotoGP 2017

PERSAINGAN MotoGP di tahun-tahun menda-tang bakal semakin ramai. Beberapa pabrikan baru akan meramaikan balapan. Setelah Suzuki kembali ikut balap pada 2015, pada 2017, KTM pun berencana untuk tampil di MotoGP.

CEO KTM, Stefan Pierer mengumumkan bahwa perusahaan produsen motor dari Austria itu akan berpartisipasi di Kejuaraan Dunia MotoGP 2017. Mere-ka menyiapkan mesin baru yang menampilkan mesin V4 yang diberi nama KTM RC16. Motor ini memiliki kapasitas 1,000 cc dengna konfigurasi mesin V4 dan mampu menyemburkan lebih dari 200 daya kuda.

Sebelumnya, motor KTM RC16 akan membuat debut dalam uji coba pada bulan Mei 2015 mendatang dan akan menjalani tes di akhir tahun.

Ada kemungkinan, RC16 KTM akan dicoba dengan pebalap khusus sebagai pebalap dengan status wild card di ajang MotoGP mu-sim 2016, namun perusaha-an belum mengkonfirmasi rencana tersebut.

Terlepas dari rencana mereka untuk kembali bersaing di MotoGP, KTM akan memproduksi 100 unit sepeda motor balap dan akan menawarkan untuk dijual kepada publik.

Sebagai varian produk

massalnya, bakal dijual diantara rentang harga 150 ribu euro - 200 ribu euro (Rp. 2,3 miliar - Rp. 3,1 miliar) per unit. Jauh lebih murah dari yang digu-nakan di balap MotoGP. Yang dipakai di balapan resmi, harganya mengikuti regulasi di MotoGP yaitu dibawah 1 juta euro (Rp. 15,6 miliar).

Sebelumnya KTM sempat menghindar untuk tampil di MotoGP dengan pertim-bangan masalah anggaran. KTM bukan pendatang baru di MotoGP. Mereka telah jadi pemasok motor untuk kelas 125cc, 250cc sejak 2003. Bahkan pernah memulai proyek besar di kelas MotoGP tahun 2005. Namun belum tampil resmi di MotoGP. KTM kini me-

rasa siap dan akan menjadi salah satu produsen motor balap baru.

Produsen lainnya terma-suk Suzuki, akan kembali bersaing di MotoGP pada 2015, Aprilia juga akan bersaing di kelas MotoGP musim depan. Setelah itu, bukan tidak mungkin Ka-wasaki pun akan memutus-kan kembali lagi.

KTM tidak akan berperan menjadi tim pabrikan. Tapi akan beroperasi di MotoGP 2017 sama seperti yang pernah mereka lakukan di kelas Moto3, mereka hanya memasok mesin untuk tim yang kuat, dan bekerja dengan mereka untuk melakukan pengembangan. Peran KTM akan membe-rikan dukungan. (Tribun-news/mba)

KTM.COM

CEO KTM, Stefan Pierer berpose dekat dengan mesin motor yang akan disiapkan untuk dijadikan mesin motor balap. KTM akan bersaing di MotoGP 2017.

Rossi Ajak Pebalap Muda Latihan Gokar

UNTUK mengisi waktu luangnya saat masa libur balap MotoGP, Valentino Rossi bersama dengan para pebalap muda menjalani balapan lain. Yang dijalaninya adalah balap gokart.

Pebalap berjuluk "The Doc-tor" beradu kecepatan dengan mobil balap mini tersebut di sirkuit Migliaro, Kamis (31/7). Kegiatan terungkap dari beberapa foto dan postingan status yang ditulis Ros-si di facebook-nya, Sabtu (2/8).

"Latihan di sir-kuit Migliaro Kamis. Berada di trek bersama dengan Franco Morbidelli," tulis Rossi.

Meski profesi utamanya adalah balap motor namun Rossi merasa perlu untuk men-jalani balapan lain selingan sebagai hiburan. Salah satunya adalah balap dengan Gokart.

"gokar Day dengan para pebalap dari #VR46RidersAca-

demy!" tulis Rossi.Rossi mengajak pebalap

muda didikannya untuk ber-main gokart di dekat tempat tinggalnya di Urbino, Italia.

Balap gokar sering dilaku-kan Rossi. Beberapa kali dia pernah jadi juara lomba balap gokar. "The Doctor" menjadi juara balapan karting di Jerez

2012 silam.Sebelumnya pada 2005, Rossi menaklukkan la-wannya di ajang balap gokar. Dia menghadapi

pegokart profesi-onal. Hasilnya luar

biasa. Rossi mampu mengatasi mantan juara

dunia Francesco Laudato, serta Sauro Casetti.

Rossi memiliki pengalaman balap gokar sejak kecil, di ru-mahnya, dia pernah memiliki gokar 100 cc. Selain gokart, Rossi juga sudah beberapa kali mencoba mobil Formula 1 bersama Ferrari. (Tribunnews/mba)

FACEBOOK/VALENTINO ROSSI VR46 OFFICIAL

LATIHAN GOKAR - Valentino Rossi bersama para pebalap muda latih-an gokar bersama di Italia, Kamis (31/7).

Kamis

n

mis. rsama

j p2012 sil

Sepamwbm

pon

biasamengata

Yamaha Tiga Pebalap di Motegi

MENGHADAPI balapan MotoGP Jepang di sirkuit Motegi, Yamaha akan memakai tiga pebalap. Selain Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo, mereka juga akan memakai pebalap Jepang, Katsuyuki Naksuga yang mengendarai motor Yamaha YZF-M1. MotoGP Jepang digelar 12 Oktober mendatang.

Yamaha telah mengkonfirmasi akan memakai tiga pebalap yang mengendarai motor YZF-M1. Ini dilakukan untuk memberi ke-sempatan pebalap uji coba mereka, Katsuyuki Nakasuga di Grand Prix Jepang di Twin Ring Motegi.

Nakasuga adalah pebalap yang sudah empat kali juara Su-perbike Champion Jepang, Nakasuga pernah tampil di MotoGP, termasuk pada tahun 2012 ketika ia membuat kejutan finis kedua di akhir musim Grand Prix Valencia.

Untuk 2014, Nakasuga akan dimasukkan di bawah Tim Yamalube Racing dengan tanda poster YSP bersama Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo. Dia telah bertugas mengevaluasi motor YZF-M1 dalam kondisi balap.

"Aku senang bisa bersaing lagi tahun ini di Grand Prix negara saya, Jepang di kelas paling bergengsi, MotoGP. Tidak ada yang lebih besar dari ini untuk pebalap motor seperti diriku. Karena saya akan naik YZR-M1. Saya terlibat dalam mengembangkan motor ini sebagai pebalap uji coba, partisipasi saya ini tentu akan membantu dalam evaluasi pengembangan motor," katanya.

Nakasuga memiliki catatan bagus di MotoGP setelah mencetak poin di masing-masing dari empat balapan yang dia ikuti (tidak termasuk dibatalkan 2011 GP Malaysia), finis kedua, keenam, kesembilan dan ke-11. (Tribunnews/mba)

CRASH.NET

SIAP BALAP - Pebalap Jepang, Katsuyuki Naksuga siap tampil di Mo-toGP Jepang bersama tim Yamaha.

Tiga Sirkuit Sudah Ditaklukkan

DI antara sembilan sirkuit yang akan menjadi tempat di-gelarnya balapan paro kedua MotoGP 2014, tiga di antara-nya pernah ditaklukkan oleh Marc Marquez pada balapan MotoGP musim 2013 lalu.

Tiga sirkuit tersebut adalah Indianapolis, Brno-Republik Ceko, dan Aragon. Sedangkan balapan pada enam sirkuit lainnya (Silver-stone, San Marino, Sepang, Philip-Island, Motegi, dan Valencia) belum bisa dime-nangkan oleh Marquez pada saat balapan di kelas paling bergengsi.

Susunan dari agenda balap MotoGP di lima seri pertama paro kedua musim 2014 sama

dengan susunan lima seri pertama paro kedua musim 2013 lalu. Setelah balapan di Indianapolis balapan digelar di Brno-Republik Ceko, Sil-verstone-Inggris, San Marino-Misano, dan Aragon-Spanyol.

Namun setelah itu susun-an agenda balapnya berbeda dari 2013. Jika pada 2013 balapan setelah Aragon dilanjutkan dengan balapan di Sepang-Malaysia, Philip-Island-Australia, Motegi-Jepang, dan Valencia, maka pada tahun ini balapan setelah Aragon adalah MotoGP Jepang di Motegi, Philip Island-Australia, Se-pang-Malaysia, dan Ricardo Tormo-Valencia. (mba)

Pebalap MotoGP 2015MOTOGP 2014 baru berjalan setengah musim, tetapi berita seputar pebalap yang akan turun musim depan, sudah mulai ramai dibicara-kan. Beberapa tim sudah memastikan siapa saja pebalap yang akan turun, tetapi beberapa lainnya masih belum memberikan kepastian. Berikut daftar sementara para pebalap MotoGP 2015.

Repsol Honda (Factory) Marc Marquez (pasti)

Dani Pedrosa (pasti)

Movistar Yamaha (Factory) Valentino Rossi (pasti)

(Sekarang Jorge Lorenzo, sepertinya akan memperpanjang kontrak teta-pi untuk durasi berapa lama?)

Ducati Team (Factory) Andrea Dovizioso (pasti)

Cal Crutchlow (pasti)

Suzuki (Factory) (Aleix Espargaro?)

(Maverick Vinales?)

Aprilia (Factory) (Jika Aprilia kembali pada musim 2015 - pilihan pebalap: Alvaro Bau-tista/Danilo Petrucci/Stefan Bradl/Eugene Laverty/Marco Melandri?)

(?)

Monster Yamaha Tech 3 (Factory) Pol Espargaro (akan bertahan di tim ini kecuali Lorenzo meninggalkan tim pabrikan Yamaha)

(Sekarang Bradley Smith, tetapi masa depannya masih belum pasti. Ada kemungkinan digantikan pebal-ap muda dari Moto2 atau Moto3)

Pramac Ducati (Factory) Andrea Iannone (bertahan di Ducati tetapi ada peluang untuk pindah ke tim pabrikan)

(Sekarang Yonny Hernandez, ke-mungkinan akan dipertahankan untuk 2015)

LCR Honda (Factory) (Sekarang Stefan Bradl, tetapi mun-cul rumor akan digantikan pebalap Moto3, Jack Miller)

(LCR bisa berubah menjadi dua pebalap musim depan, dengan me-nambahkan satu motor kelas open)

Go& Fun Honda Gresini (Factory/Open) (Sekarang Alvaro Bautista, tetapi RC213V miliknya kemungkinan akan dipakai Scott Redding)

(Sekarang Redding, kelas Open akan kosong jika dia menggantikan Bautista memakai RC213V)

NGM Forward Racing (Open) (Sekarang Aleix Espargaro. Jika dia pindah tim, ada banyak pebalap yang tertarik untuk mengisi posisi-nya, antara lain Smith, Bradl, Domi-nique Aegerter, dan Simone Corsi)

(Sekarang Colin Edwards dan akan pensiun akhir musim nanti)

Drive M7 Aspar (Open) Nicky Hayden (pasti)

(Sekarang Hiroshi Aoyama)

Avintia Racing (Open) (Sekarang Hector Barbera. Tim se-dang berbicara dengan Ducati/Ya-maha/Kawasaki)

(Sekarang Mike di Meglio)

Cardion AB Motoracing (Open) Karel Abraham (akan menjadi pe-balap di tim milik ayahnya sendiri)

Paul Bird Motorsport (Open) (Sekarang Michael Laverty. Tim/pebalap belum ada rencana pasti untuk 2015)

(Sekarang Broc Parkes. Tim/pebal-ap belum ada rencana pasti untuk 2015)

Iodaracing (Open) (Sekarang Danilo Petrucci. Tim/pe-balap belum ada rencana pasti un-tuk 2015, bisa menjadi tim pabrikan Aprilia). (Tribunnews/kompas.com)

MOTOGP.COM

BAWA BENDERA - Marc Marquez membawa bendera dengan nomor 93 sesuai nomor balap yang dipakainya saat merayakan sebuah kemenangan. Butuh lima kemenangan lagi bagi Marquez untuk memastikan gelar juara 2014.

Page 22: Tribunjogja 03-08-2014

Soccer LandJogjaPELAPELAPELAPELAPELATIH TIH TIH TIH TIH timnas Indonesia U21, Rudy William Keeltjes, membela kebijakan PSSI dalamproses pembentukan timnya yang akan mengikuti turnamen Cotif di Valencia, Spanyol,10-20 Agustus mendatang. Seperti diketahui, pembentukan Indonesia U21 memangmendadak dilakukan PSSI. Untuk menyiasati mepetnya waktu persiapan, PSSI mengambillangkah langsung membentuk tim ini dengan bermaterikan 12 pemain dari Sriwijaya FCU21, yang menjadi juara Indonesia Super League (ISL) U21 musim lalu. “Memang kalauwaktunya mepet seperti ini tidak boleh kita seleksi. Harus dari satu klub yang pernahjuara di U-21, baru disisipkan pemain-pemain yang sudah pengalaman internasional.Langkah PSSI dalam pembentukan tim saat ini sudah tepat,” ucap Rudy. (goal.com) (goal.com) (goal.com) (goal.com) (goal.com)

Rudy: Pembentukan TimnasU21 Saat Ini Sudah Tepat

MINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGEMINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 HALAMAN 22

● Tampil Maksimal DemiKelanjutan Karier Sepak Bolanya

BAYANG bayang degradasi padamusim depan sudah dipastikanbakal menimpa Persiba Bantul

sebagai tim pendatang di IndonesianSuper League (ISL). Namun berbedabagi pemain, mereka punyakesempatan memanfaatkan empat lagaterakhir sebagai ajang pembuktianmasih layak menjadi pemain ISL.

Tak terkecuali bagi pemain asing,Ezequiel Gonzales, pemain yanggabung ke Persiba lagi pada putarankedua ISL 2014 itu mengaku, akantampil maksimal pada laga sisa ini. Takhanya untuk timnya, dia juga berjuanguntuk membuktikan dirinya masihpunya kemampuan di atas rata-rata.

“Tak mungkin Persiba tertolong darizona (degradasi, Red). Kita akan habis-habisan bukan untuk tim saja, tapiuntuk diri sendiri,” kata Eze yangmasih dipercaya sebagai kapten tim itu,Sabtu (2/8).

Pemain asal Argentina itu setengahmusim lalu, sempat direkrut SemenPadang. Namun pada pertengahanjalan, ia kembali ke Persiba yangterseok-seok. Sayangnya sudah terlam-bat, Persiba tak mampu bangkit daripenghuni juru kunci klasemen GrupTimur ISL 2014.

Sebagai pemain profesional, Ezepunya harapanmasih bisaberkiprah dikancahsepakbolaIndone-sia, jikatampilmaksimal.

TTTTTAMPIL AMPIL AMPIL AMPIL AMPIL maksimal juga menjadi harapan bagi tim pelatihPersiba Bantul. Kondisi apapun yang akan menimpaPersiba pada musim mendatang, menjadipembelajaran seluruh komponen Laskar SultanAgung.

Asisten Pelatih Persiba, Didik Listiyantaramengungkapkan, pemain harus tampil profesional,minimal untuk kariernya pada musim depan. Denganbegitu, pemain masih mempunyai harapan meneruskankarier sepak bolanya.

“Semoga tampil bagus dan ada tim yang meliriknya,mereka adalah pemain profesional,” kata DidikListiyantara.

Sebelumnya, manajemen Persiba memutuskan untukmenunda latihan perdana pasca libur panjang kompetisi.Laskar Sultan Agung dijadwalkan manajemen, baru akanmenggelar latihan perdana persiapan jelang menjamu PSMMakassar, Senin (4/8) besok.

Awalnya, manajemen Persiba berniat mengumpulkanpemain untuk latihan lagi pada Jumat (1/8) kemarin.Namun jadwal tersebut dikoreksi mundur lebih kurangempat hari. Dengan begitu, porsi latihan mereka akanpadat jelang pertandingan lanjutan. (iwe) (iwe) (iwe) (iwe) (iwe)

STORY HIGHLIGHTS

● Buktikan dirinya masih layak tampildi klub ISL● Belum ada rencana bakal berlabuhdi klub mana● Yakini timnya sulit lolos dari jurangdegradasi● Gaji Dicicil Tak Masalah bagi Eze

Pelajaran BagiPersiba

YOGYA, TRIBUN - Tim Pelatih PSIMYogyakarta memantau pekerjaanrumah (PR) yang diberikan kepadapemain selama libur kompetisi.Pemain yang tak menjaga staminabakal ditinggal, mengingat persiapanjelang laga perdana sangat mepet.

Senin (4/8) besok adalah jadwalperdana Laskar Mataram menggelarlatihan lagi sejak libur kompetisi,lantaran berbenturan PemilihanPresiden (Pilpres), Ramadan hingga

Seto Pantau PR Penggawa Parang Birulibur Idul Fitri. “Kalau tak melakukanpasti ditinggal,” kata Pelatih PSIM,Seto Nurdiyantara, Sabtu (2/8).

Kondisi prima jelas dibutuhkanskuat PSIM untuk menghadapi PSSSleman yang menjadi pesaing se-wilayah DI Yogyakarta (DIY). Kedua-nya akan bertemu untuk kedua kalipada Jumat (8/8), hanya saja tempatbelum ditentukan lantaran StadionMandala Krida dalam proses renovasi.

PSS adalah tim rival satu grup

PSIM yang memiliki ambisi besar loloske Indonesia Super League (ISL) pada2015. Sebelumnya, mereka sudahpernah bertemu sekali pada putaranpertama Divisi Utama (DU) 2014 diStadion Maguwoharjo dengan skorakhir 0-0.

Kini, PSIM berperan sebagai tuanrumah sehingga tak ingin timnyakalah dari PSS. Empat hari menjelangpertadingan derbi itu dimanfaatkansecara maksimal untuk menyatukan

‘ruh’ Laskar mataram lagi.“Kita ketatkan program latihan

karena hanya empat hari sebelumlaga perdana,” timpalnya lagi.

Pelatih yang sehari-hari disapaKak Seto oleh pemainnya itu meng-ungkapkan, soal kondisi fisik yangturun pasti terjadi, namun tak akanbegitu jauh jika pemain menjalankaninstruksi menjaga stamina. Diapercaya para pemain melakukannyademi tim yang baru saja ditinggal oleh

Maman Durachman itu.Klasemen sementara Divisi Utama

(DU) Liga Indonesia, PSIM berada diperingkat pertama perolehan poin 18dengan 16 gol kebobolan 8 gol.Sedangkan PSS Sleman menghuniperingkat keempat dengan poin 15dengan 19 gol kebobolan 8 gol.

Posisi keduanya masih bersaingdengan PSBI Blitar di posisi keduadan Perseman Manokwari peringkattiga. (iwe)

Minimal musim kompetisi mendatang,ada tim ISL lain yang berminat menggu-nakan jasanya sebagai pemain tengah.

Eze tak menampik dirinya sudahdekat dengan Persiba. Apalagi iatermasuk satu diantara beberapapemain lain yang membawa LaskarSultan Agung promosi secara bertahaphingga ke kompetisi tertinggi diIndonesia.

Saat ini, Eze juga belum memutus-kan nasibnya musim depan, apakahmasih akan gabung dengan Persibaatau ada agenda lain dalam kariersepak bolanya. “Belum ada rencana,fokus tampil maksimal agar ada timlain yang tertarik dulu,”ungkapnya.

Eze pun sudah merasa-kan bagaimana manis-pahitbersama Laskar SultanAgung, meraih kemena-ngan kemudian promosi kekompetisi Indonesia

Premiere League (IPL)hingga gaji tersendat.

“Semangat tetapada, tak masalahgaji masihdicicil,” paparEze. (iwe)

UNJUK DIRIUNJUK DIRIUNJUK DIRIUNJUK DIRIUNJUK DIRI -EzequielGonzales saatmenjamuPersepamMadura Uniteddi Stadion SultanAgung, Bantul,akhir Mei lalu.

ANTARA/REGINA SAFITRI

Page 23: Tribunjogja 03-08-2014

23MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014 soccer hot news

140What's Happening

Post

st r

Nama Posisi Ke Dari

Botía Bek Olympiakos Sevilla

Guillermo Ochoa Kiper Malaga AC Ajaccio

Borja Ekiza Bek Eibar Bilbao

Dani Nieto Gelandang Eibar FC Barcelona B

Licá Gelandang Rayo Vallecano Porto

Cristian Ansaldi Bek Atl. Madrid Zenit

Brede Hangeland Bek Crystal Palace Fulham

Iñigo López Bek Cordoba PAOK

Daniel Steininger Penyerang Jahn Regensburg Greuther Furth

Haris Seferovic Penyerang Eintracht Frankfurt Real Sociedad

Edson Braafheid Bek Lazio Hoffenheim

Iago Falqué Penyerang Genoa Tottenham

Gonzalo Bergessio Penyerang Sampdoria Catania

Soccer ShortSoccer Short

UPDATE TRANSFER PEMAIN 2014/2015UPDATE TRANSFER PEMAIN 2014/2015

BARCELONA siap menyalip di tikungan terakhir untuk mendapatkan gelandang

timnas Kolombia yang kini berkostum Fiorentina, Juan Cuadrado. Guna memuluskan langkah menggaet pemuda berusia 26 tahun tersebut, El Barca sudah menyiapkan dana minimal 30 juta pounds. Cuadrado diproyeksikan sebagai pengganti sepadan bagi Xavi Hernandez.

BARCELONA juga terus berebut dengan klub asal Denmark, Brondby untuk

mendapatkan tanda tangan bek tengah, Daniel Agger. Bek serba bisa berusia 29 tahun tersebut terancam posisinya setelah kedatangan pemain asal Southampton, Dejan Lovren.

ARSENAL serius memburu mantan bek Liverpool, Alvaro Arbeloa

dari Real Madrid. Hal ini untuk

mengantisipasi kepergian Thomas Vermaelen, yang mengaku sudah mendapatkan lampu hijau untuk pergi dari Emirates Stadium. Kabarnya, Manchester United menjadi tujuan bek berusia 28 tahun tersebut, dengan banderol sekitar 12 juta pounds atau Rp 240 miliar.

KABAR buruk bagi kubu Liverpool. Usaha mereka untuk menggaet jasa

penyerang timnas Argentina asal Paris St Germain, Ezequiel Lavezzi terancam gagal total. Sang pemain berusia 29 tahun tersebut justru lebih memilih untuk bergabung dengan Juventus musim depan.

WEST Ham United berada di garis terdepan untuk mendapatkan bomber Stoke

City, Peter Crouch. Langkah ini dilakukan untuk mengantisipasi kemungkinan gagal mendapatkan striker Samuel Eto’o ataupun Hugo Almeida. Crouch menjadi pelapis tepat bagi Andy Carroll, yang masih angin-anginan. (bud)

1. Jordi Alba @JordiAlba INI dia tim pemenang pada partai

internal klub. Berharap terus berkembang!

2. Neymar Jr @neymarjr ASIK bermain poker!

3. Aaron Ramsey @aaronramsey SUNGGUH senang bisa

melihat sahabatku @theow-alcott kembali melakukan pemanasan hari ini.

4. Sergio Ramos @Ser-gioRamos SEDANG meng-ingat satu di

antara presiden terpenting dalam sejarah Amerika Seri-kat, John F. Kennedy.

5. Robin van Persie @Per-sie_Offi cial MENIKMATI suasana li-buran bersama keluarga...

6. Joseph Barton @Joey-7Barton SAYA tidak bermaksud untuk menyinggung siapa-pun, hanya mengekspresi-kan pikiran dan keyakinan saya. Jika tersinggung, saya mohon maaf

7. Landon Donovan @landondono-van SUNGGH me-nyenangkan dan tak sabar untuk bermain dalam kom-petisi bersama keluargaku di LA Galaxy

8. GIUSEPPE ROSSI @GiuseppeR-ossi22 BERMAIN bersama dengan anak-anak di Peru. Sungguh manis melihat mereka sangat gembira ketika melihat dan bermain sepak bola.

9. Tim Cahill @Tim_Cahill SANGAT suka dengan kos-tum baru para pendekar Marvel!

10. Giorgio Chiellini @chiellini MENIKMA-TI dan mengagumi jaring terakhir yang kudapat saat perayaan scudetto Juventus tahun lalu. Optimis bisa terulang lagi musim ini.

MIKE STOBE/GETTY IMAGES/AFP

TAMBAH AMUNISI - Para pemain Manchester City saat bersua Liverpool di ajang International Champions Cup 2014, beberapa waktu lalu di Yankee Stadium, New York City, AS. Stevan Jovetic dkk siap mendapat tambahan kekuatan dari Frank Lampard.

PERJUMPAAN Benfica melawan Valencia pada Emirates Cup di Emirates Stadium, Minggu (3/8) bukan soal duel antara tim Portugal melawan tim Spanyol. Justru laga ini akan menjadi duel bagi dua pelatih asal Portugal, Jorge Jesus dan Nuno Santo, untuk menunjukkan siapa yang terbaik.

Emirates Cup 2014 terbilang unik, dari empat tim partisipan, tiga di antaranya dilatih orang Portugal. Jorge Jesus di Benfica, Leandro Jardim di AS Monaco, dan Nuno Santo di Valencia. Pelatih terakhir akan mendapatkan kesempatan pertama beradu dengan sesama pelatih asal Portugal ketika menghadapi AS Monaco pada laga pertama. Selanjutnya mantan pelatih Rio Ave itu akan menghadapi Jorge Jesus.

Nuno Santo tidak terlalu memusingkan asal tiga pelatih lain di Emirates Cup 2014. Bagi mantan penjaga gawang FC Porto tersebut, hal yang terpenting adalah Valencia meraih kemenangan. Menurut Santo, meraih kemenangan lebih terasa penting daripada sekadar adu jitu antarpelatih.

“Kami akan menghadapi lawan-lawan hebat di Emirates Cup. Arsenal, Monaco, Benfica dan Valencia semuanya tim hebat. Kami tidak bisa mengatakan target kami adalah menjuarai turnamen ini, namun kami akan berjuang,” kata Santo, dilansir Arsenal.com.

“Kemarin kami menempuh perjalanan jauh dari Amerika Selatan ke Eropa. Kami mengalami jet lag dan para pemain saya kelelahan. Kami menghadapi sejumlah pertandingan

berat di Peru dan Amerika Selatan dan sekarang kami di London. Meskipun kami kelelahan, kami ingin menghadirkan trofi untuk Valencia,” imbuh pria 40 tahun tersebut.

Bagi Jorge Jesus, laga menghadapi menjadi yang pertama baginya menghadapi pelatih Portugal di turnamen mini ini. Pada laga pertama dia akan menghadapi Arsenal besutan Arsene Wenger yang asal

Prancis.Menurut Jesus, meski hanya diikuti

empat tim, Emirates Cup merupakan turnamen yang prestisius. Bagi Jesus, partisipan-partisipan yang berkualitas akan mengarahkan timnya untuk menunjukkan kemampuan terbaik. Itupun berlaku ketika menghadapi Valencia asuhan Nuno Santo.

“Memang benar ada tiga pelatih Portugis di sebuah turnamen yang sangat prestisius. Kualitas pelatih-pelatih asal Portugal sedang meningkat, baik di Portugal maupun di luar negeri. Jadi ini merupakan hal yang positif dan menarik,” ujar Jesus.

Jika Nuno Santo mengeluh para pemainnya mengalami kelelahan setelah mengikuti Copa EuroAmericana, sebaliknya Jesus memiliki pemain-pemain dengan kondisi yang sebaliknya. Jesus juga menegaskan bahwa dia akan menampilkan tim terbaik karena menjadi bagian dari persiapan jelang Piala Super Portugal melawan Rio Ave pada pekan depan.

Jesus semakin diuntungkan karena dua pemain anyarnya di lini pertahanan, Eliseu dan Loris Benito, berambisi mencuri perhatiannya. Benito yang baru digaet dari FC Zurich, mengatakan dia harus bersaing dengan Eliseu demi mengamankan tempat di tim.

“Saya akan mengerahkan segalanya dan menanti keputusan pelatih. Saya sedang belajar banyak hal dari pelatih dan kami memiliki sejumlah pemain bagus. Penampilan kami di Emirates Cup harus sebagus mungkin untuk mendapatkan kepercayaan diri jelang laga perdana di liga dan Piala Super Portugal,” kata pemuda 22 tahun itu kepada laman resmi Benfica. (Tribunnews.com/deo)

Berebut Gengsi Duo Arsitek Portugis

Live

On

Minggu (3/8)

Pukul 19.30 WIB

20:30 WITA

Benfi ca vs Valencia

WWW.PUBLICO.PT

SENGIT - Pelatih Benfi ca, Jorge Jesus berlari menuju anak asuhnya yang sedang melakukan selebrasi, beberapa waktu lalu. Jorge akan berduel dengan Nuno Santo, yang menukangi Valencia, pada partai ke-2 Emirates Cup 2014, malam ini di Emirates Stadium.

KABAR mengenai bergabungnya Frank Lampard ke Manchester City mendapat sambutan luar biasa dari Si Biru Langit. Beberapa pemain kabarnya sudah tak sabar ingin melihat tim mereka diperkuat satu di antara legenda hidup Premiership.

Bahkan, Manajer Manchester City, Manuel Pellegrini sudah mengungkapkan komentarnya terkait pergerakan yang cukup mengejutkan di bursa transfer musim panas ini.

“Sungguh, kami semua tak sabar ingin pulang ke Inggris, dan

berharap Lampard sudah bergabung bersama kami sebelum laga penting kontra Arsenal di Community Shield. Jika benar, tentu saja saya tak ragu menurunkan Lamps di laga pembuka musim tersebut,” janji sang arsitek, di Guardian, kemarin.

Saking semangatnya, Pellegrini lebih memilih untuk cepat pulang dari Miami ke Inggris, agar bisa bersiap lebih awal, terutama andai Lampard benar-benar bergabung.

Keruan saja Pellegrini berbunga-bunga. Sosok Lampard, yang sudah memberi 13 trofi pada Chelsea, tentu saja bukan hal

sembarangan. Usianya memang sudah menembus 36 tahun, namun faktor kebugarannya masih sangat kompetitif.

Keberadaan Lampard, lanjut Pellegrini, membuat lini tengahnya semakin fl eksibel. Kini, ia tak hanya mengandalkan seorang Yaya Toure.

Lamps, dengan segudang pengalaman akan memberi banyak kontribusi. Beberapa pendamping seperti Samir Nasri, David Silva, Jesus Navas sampai Fernandinho ataupun Fernando, akan merasakan benefi t kala di samping Lampard. (Tribunnews.com/bud)

Pellegrini : Membuat Makin Fleksibel

Tunggu Musim Baru MLS Tolak QPR dan Melbourne Victory

Lamps ‘Mampir’ ke EtihadKEJUTAN kembali datang jelang bergulirnya Premier League 2014/2015. Tanpa dinyana, gelandang senior timnas Inggris, Frank Lampard kemungkinan besar bakal bergabung dengan Manchester City dengan status pinjaman. Hal ini dilakukan Super Lamps, sembari menunggu bergulirnya musim anyar Major League Soccer (MLS) di Amerika Serikat, yang baru bergulir Maret tahun depan.

Beberapa sumber terdekat Lampard yang dikonfirmasi kalangan media di Inggris mengungkapkan, keberadaan Lamps di Etihad Stadium tinggal menunggu waktu saja. Maklum, Lamps wajib menjaga kebugaran sebelum bergabung dengan David Villa dkk di Yankee Stadium.

Seperti dirilis Guardian, kemarin, manajemen New York City berharap Lamps tetap dalam kondisi bugar. Karena itulah, eks Chelsea ini bakal dipinjamkan ke Manchester City. Sebenarnya ada dua pilihan bagi Lamps untuk menjaga kondisi fisik, yakni Melbourne Victory dan Queens Park Rangers.

Tawaran dari nama terakhir ditolak mentah-mentah oleh Lamps. Alasannya, dia tak ingin berada di klub yang memiliki zkema pelatihan yang menurutnya kurang jelas. “Saya lebih baik berlatih keras sendiri saban hari, dengan deteksi kesehatan yang bisa kubawa sendiri. Saya hanya ingin berada di klub degan level penanganan yang baik,” kata Lamps, di Mirror, kemarin.

Sementara ke Melbourne Victory, Lamps menolak dengan alasan faktor kompetisi yang dinilainya kurang kompetitif, plus jarak yang dianggap terlalu jauh. Karena itulah, ia lebih memilih untuk berada di tim dengan kondisi ideal, baik dari sisi teknis maupun non-

teknis. Apalagi, dirinya masih harus menjaga dua putri kesayanganny.

Tak heran, pilihan untuk mampir ke Etihad Stadium, dengan bergabung bareng Manchester City, menjadi alasan paling logis. Apalagi, The Citizens juga berstatus sister company dengan New York City. Bagi pemain-pemain MLS, membela tim-tim di luar Amerika Serikat di saat kompetisi libur bukanlah hal baru. Bahkan, pemain anyar New York City lainnya, David Villa sudah dipastikan bakal membela klub Australia, Melbourne City jelang MLS 2015 dimulai.

Pada awalnya, Lampard dikabarkan segera menyusul Villa ke Melbourne City. Namun, kabar terbaru mengatakan pemain berusia 36 tahun itu bakal dipinjamkan ke Man. City, hingga pertengahan musim 2014/2015.

Situasi ini tentu saja mengejutkan, khususnya bagi para penggemar Chelsea. Sebab, sang legenda akan membela tim yang notabene juara bertahan sekaligus rival The Blues pada perebutan titel Premier League musim lalu.

Apalagi, Lamps bukan tak mungkin bakal dimainkan Manajer Manchester City, Manuel Pellegrini di semua kompetisi, termasuk Premier League dan Liga Champions. Pertarungan Manchester Biru kontra Chelsea pada putaran pertama dihelat 21 September 2014.

Seperti diketahui, Man. City, New York City, Melbourne City, dan Yokohama Marinos berada di bawah naungan City Football Group milik Abu Dhabi United Group. Khusus New York City, mereka

merupakan klub baru yang akan memulai debutnya di MLS pada 2015.

Proses pembicaraan kabarnya sudah mendekati kata final. Jika bergabung, tentu saja area tengah Manchester City, setidaknya dalam enam bulan ke depan, bakal sangat dalam. Lamps akan melengkapi formasi yang sebelumnya sudah ada deretan gelandang andal, seperti Fernando, James Milner, Samir Nasri, Javi García, Jesús Navas, Jack Rodwell, David Silva, Fernandinho, Yaya Touré, Emyr Huws dan pemain muda Marcos Lopes.

Banyak pengamat menilai, kehadiran Lamp dengan faktor kebugarannya yang tinggi, akan sangat bermanfaat bagi The City. Area tengah ideal bisa diisi dengan komposisi Lampard, Yaya Toure, David Silva dan Samir Nasri. Di sisi lain, Lampard juga sangat penting bagi City untuk semakin menambah armada asli Inggris. (Tribunnews.com/bud)

WWW.NYDAILYNEWS.COM

SINGGAH - Mantan gelandang Chelsea, Frank Lampard memberi senyuman kepada beberapa fans New York City, yang melihat aksi latihannya, beberapa hari lalu. Lamps segera bergabung dengan Manchester City, sebelum memulai debut MLS pada Maret tahun depan.

Musim Tampil Gol

2001-02 53 7

2002-03 48 8

2003-04 58 15

2004-05 58 19

2005-06 50 20

2006-07 62 21

2007-08 40 20

2008-09 57 20

2009-10 51 27

2010-11 32 13

2011-12 49 16

2012-13 50 17

2013-14 40 8

Total 648 211

Lamps di The Blues

Total diLiga InggrisMain : 586 Gol : 172

Page 24: Tribunjogja 03-08-2014

MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE MINGGU WAGE 3 AGUSTUS 2014

Pantau PR Penggawa Parang BiruTIM TIM TIM TIM TIM Pelatih PSIM Yogyakarta memantau pekerjaan rumah (PR) yang diberikan kepada pemainselama libur kompetisi. Pemain yang tak menjaga stamina bakal ditinggal, mengingat persiapanjelang laga perdana sangat mepet. Senin (4/8) besok adalah jadwal perdana Laskar Matarammenggelar latihan lagi sejak libur kompetisi, lantaran berbenturan Pemilihan Presiden (Pilpres),Ramadan hingga libur Idul Fitri. “Kalau tak melakukan pasti ditinggal,” kata Pelatih PSIM, SetoNurdiyantara, Sabtu (2/8). Keduanya akan bertemu untuk kedua kali pada Jumat (8/8), hanyasaja tempat belum ditentukan lantaran Stadion Mandala Krida dalam proses renovasi. (iwe)(iwe)(iwe)(iwe)(iwe)

SELENGKAPNYA SIMAK DI HALAMAN 22

HALAMAN 24

Super SkorPATRON PATRON EL MARAVILLAEL MARAVILLA

Arsenal vs AS Monaco

MANAJER Arsenal, Arsene Wenger jauh-jauh hari sudah menyi-apkan

partai-partai pemanasan khusus bagi personel anyar, Alexis Sanchez. Ajang Emirates Cup 2014 menjadi langkah pembuka. Dan se-cara istimewa, Sang Professor siap memaksimalkan peran eks Barcelona tersebut saat menghadapi AS Monaco, di Emirates Stadium, Minggu (3/8).

Sang bos ingin membuk-tikan alasan mengapa dia memboyong penyerang asal Cile tersebut. Kecuali penjaga gawang David Ospina yang sedang dibalut cedera paha ringan, Wenger mengungkapkan rencananya untuk menjajal sejumlah wajah baru di timnya.

Pemain-pemain seperti Mathieu Debuchy, Calum Chambers, Alexis Sanchez, dan Joel Campbell yang baru kembali dari masa pinjaman mendapat kesempatan un-tuk beraksi di depan ribuan penggemar di Emirates Stadium.

Arsene Wenger berjanji

menunjukkan kepada para pendukung alasan dia me-rekrut Sanchez dari Barce-lona dengan nilai transfer yang ditaksir mencapai 30 juta pounds atau sekitar Rp 600 miliar. Kemampuan Sanchez bermain di sejumlah posisi di lini depan diyakini Wenger bisa menambah dimensi lini penggedor The Gunners. “Dia seorang penyerang dan penuntas serangan yang bagus. Dia membuat impresi yang bagus di Italia, saya melihat dia di sana dan dia sangat luar biasa,” tutur Wenger, dilansir Arsenal.com.

Pria asal Prancis itu meni-lai kehebatan Sanchez tidak bisa tereksplorasi secara maksimal selama tiga musim di Barcelona. Menurut We-nger, penyebabnya adalah kehadiran pemain-pema-in sekelas Lionel Messi. Namun, hal itu tidak lantas menghentikan keyakinan Wenger terhadap Sanchez. Kemampuan eks Udinese tersebut bermain di sayap kiri, kanan, dan sebagai penyerang tengah membuat dia mengajukan proposal transfer.

“Saat ini saya ingin melihat dia bermain di kedua posisi itu. Tapi saya

merekrutnya karena dia merupakan seorang pemain yang memilik kualitas seper-ti (Theo) Walcott, dia selalu berusaha berada di belakang bek lawan. Dengan kualitas pergerakannya, bisa menjadi pemain yang sangat penting bagi kami,” jelas Wenger.

Selain Sanchez, Wenger juga ingin mengeksplorasi lebih jauh kemampuan Calum Cham-bers. Bek 19 tahun itu baru bergabung dari Southam-pton dengan nilai transfer mencapai 11 juta pounds atau lebih dari Rp 220 miliar. Wenger menilai Chambers sebagai bek potensial dan bisa mendapatkan kesem-patan bermain untuk tim nasional Inggris senior.

“Saya menyukai pe-main itu, saya menyukai kualitas yang dia miliki dan dia juga pemain muda yang berprospek. Dia orang Inggris dan saya harap pada masa depan dia akan menda-pat panggilan

dari tim nasional Inggris. Seperti Spanyol dengan enam pemain Barcelona dan Jerman dengan enam pemain Bayern Muenchen, saya harap berikutnya Ing-

gris dengan enam pemain dari Arsenal,” tutur pria 64 tahun terse-but.

Sanchez sendiri berharap dirinya bisa langsung memberikan efek positif pada dua laga di ajang Emirates Cup. Apalagi, nilai kepantasan

harganya menjadi pertaruhan tersendiri.

Hal itu pula yang mem-buatnya

sedikit gugup dan

merasa terbebani.

“Tentu

saja ekspektasi para pen-dukung akan sangat besar dengan apa yang akan kulakukan di lapangan. Namun, dengan pengalam-anku, saya secepatnya bisa

bersatu dengan warna per-mainan Arsenal,” tegasnya.

Sementara kubu AS Mona-co mengaku tak menarget-kan hasil. “Arsenal lawan yang sangat ideal bagi kami,

sekaligus mengukur apakah kami siap mengarungi mu-sim berat tahun depan,” tu-tur Leonardo Jardim, Pelatih AS Monaco. (Tribunnews.com/deo)

Live

on

LLLLLLiiiivvvvveeeeee

oooonnnnn MNCTVMNCTV

Minggu, (3/8/2014)Pukul 22.00 WIB /

23.00 WITA

Simbol Sang Pelatih TerhormatTIDAK banyak yang berubah dari Manajer Arsenal, Arsene Wenger, dalam 20 tahun ter-akhir. Sejak meninggalkan AS Monaco pada 1994, Wenger tetap menjadi pelatih yang sa-ngat dihormati. Setidaknya itu adalah penuturan mantan anak asuhannya di AS Mona-co, Claude Puel.

Claude Puel sangat identik dengan AS Monaco. Maklum, selama 24 tahun Puel meng-habiskan kariernya sebagai pe-main dan pelatih di klub ter-sebut. Sepanjang kariernya sebagai pemain, 1979 hing-ga 1996, Puel hanya Monaco satu-satunya klub yang pernah dia bela. Dalam kurun waktu 1987 hingga 1994, dia pernah menjadi salah satu anak asuh-annya Arsene Wenger.

Lama berpisah, Puel ma-sih memiliki memori kuat ter-

hadap mantan pelatihnya tersebut. Puel mengatakan ke-tika AS Monaco merekrut We-nger dari Nancy, pria kelahiran Strasbourg itu tidak kesulit-an mendapatkan respek dari para pemain yang ketika itu di-

huni banyak bintang, di anta-ranya Glenn Hoddle dan Geo-rge Weah.

“Arsene Wenger selalu me-miliki aura, dia tinggi, dia me-miliki perawakan tertentu, dia tenang, dia memiliki otoritas

alami. Dia mendapatkan rasa hormat dari para pemain tan-pa perlu meninggikan sua-ra,” ungkap Puel, kepada Arse-nal.com.

Claude Puel yang kemudian menggantikan posisi Wenger lima tahun berselang meni-lai tidak banyak yang berubah dari Wenger sejak pertama kali melatih AS Monaco. Menurut-nya, Wenger tetap memiliki ka-rakter yang sama dengan 25 tahun yang lalu. Satu hal yang berbeda adalah karakter We-nger sebagai seorang pelatih.

“Dia berubah dalam hal sesi latihan yang dia berikan, la-tihan yang dilakukan pemain, dan metode kepelatihannya. Dulu dia pelatih muda dan se-pak bola telah berkembang. Tapi dalam konteks kepribadi-an, dia tetap orang yang sama. Dia tidak perlu konfrontasi un-

tuk mendapatkan rasa hor-mat,” tutur mantan pelatih Oly-mpique Lyon.

Puel kemudian mengenang masa-masa kepelatihan We-nger di Monaco. Wenger ada-lah satu pelatih pertama di du-nia yang banyak menganalisa taktik permainan. Sedangkan untuk skala AS Monaco, We-nger adalah pelatih pertama yang begitu mengedepankan presisi dan detil.

“Sepanjang pertandingan dia akan banyak berada di ga-ris pinggir lapangan dan lima menit setelah pertandingan dia akan berada di jumpa pers, secara tenang menjelaskan ke media apa yang telah terjadi. Kemampuan untuk mengha-dapi tekanan berbeda dari pe-kerjaan juga berhubungan de-ngan kepribadiannya,” jelas Puel. (Tribunnews.com/deo)

AFP PHOTO

UlasanUlasan

Arsene Wenger (Manajer Arsenal)

Sabar MembongkarTENTU saja saya akan sangat senang bisa berjumpa dengan teman-teman lama. Masih ada beberapa orang di klub yang bekerja di bagian administrasi. Na-

mun semua anggota tim telah berubah dan mereka se-dang memasuki era baru. Laga ini menarik karena me-reka merekrut sejumlah pemain hebat. Bersama Paris Saint-Germain, mereka adalah atraksi di liga Prancis. Pa-sukanku harus bersabar untuk membongkar warna perma-inan mereka. (deo)

Jeremy Toulalan (Kapten AS Monaco)

Usaha StabilSAAT ini kami menunjukkan penampilan bagus di atas lapangan. Bagian yang ter-sulit adalah mempertahankannya. Kami akan berusaha meningkatkan itu pada

Emirates Cup saat menghadapi Arsenal. Kami harus terus bermain bagus dan meraih hasil seperti yang kami lakukan pada pertandingan-pertandingan sebelumnya. Dari sudut pandang pribadi, saya membutuhkan sejumlah pertandingan untuk mencapai kebugaran terbaik. (deo)

Berharap Manis di Partai ReuniWELL, laga kontra AS Monaco tidak sekadar menjadi ajang bagi Manajer Arsenal, Arsene Wenger untuk menjajal pemain-pemain ba-runya. Baginya, laga ini merupakan reuni de-ngan klub yang pernah dia latih pada periode 1987 hingga 1994. Semasa menukangi klub asal negaranya tersebut, Wenger memper-sembahkan gelar juara Ligue 1 (1987/1988) dan Coupe de France (1990/1991).

“Saya rasa saya tidak pernah menghadapi Monaco sejak saya meninggalkan mereka. Saya pernah menghadapi mereka ketika mela-tih Nancy selama tiga tahun,” kata Wenger.

Reuni manis Wenger dengan AS Monaco terancam tidak seindah yang dibayangkan. Les Rouges et Blancs, julukan Monaco, kini menjelma sebagai tim dengan materi pema-in yang menakutkan. Meski baru saja melepas James Rodriguez ke Real Madrid, AS Monaco memiliki pemain-pemain sekelas Jeremy Tou-lalan, Dimitar Berbatov, Joao Moutinho, Ricar-do Carvalho, dan terakhir Radamel Falcao.

Nama terakhir akan menjadi ancaman serius bagi pertahanan Arsenal. Setelah absen panjang akibat cedera lutut serius, Falcao kemungkinan besar akan kembali merasakan sensasi pertan-dingan pada Emirates Cup. Berdasarkan foto-foto yang dilansir laman resmi AS Monaco, Asm-fc.com, penyerang berjulukan El Tigre itu sudah berlatih bersama rekan-rekan setimnya.

“Falcao akan memiliki peran di tim dan saya harap dia tetap bersama kami pada masa men-datang. Kami tidak bisa terlalu bergantung kepada Falcao karena dia baru saja absen panjang,

namun dia seharusnya cukup fi t untuk ambil bagian pada dua pertandingan mendatang Bebe-rapa waktu belakangan merupakan masa-masa yang berat untuk dia, tapi semoga dua per-tandingan ini menjadi langkah besar bagi proses pemulihan dia,” jelas pelatih Monaco, Le-onardo Jardim, yang mengatakan Falcao akan bermain selama 15-20 menit. (Tribunnews.com/deo)

FOTO / FUTEBOLFRANCES.IG.COM.BR

SIAP MERUSAK - Bomber AS Monaco, Radamel Falcao (kanan), siap tampil kala timnya bersua Arsenal, dalam laga Emirates Cup, nanti malam, di Emirates Stadium. Meski bermain sebentar, Falcao menjadi ancaman perusak reuni Arsene Wenger.

FOTO / WWW.MIRROR.CO.UK

LATIHAN - Manajer Arsenal, Arsene Wenger memberikan instruksi di sela-sela latihan The Gunners jelang laga di Emirates Cup 2014, kemarin. Pola melatih Wenger mendapat apresiasi khusus.

FOTO / DAILY MAIL

AKSI PEMANASAN - Suasa-na latihan tim Arsenal jelang pertandingan di Emirates Cup, kemarin. Alexis Sanchez menjadi perhatian utama, yang membuat gerak-geriknya selalu diawasi kamera. Sementara be-berapa pemain terlibat dalam permainan kelompok-kelompok kecil. Arsenal akan bersua AS Monaco pada laga terakhir Emirates Cup 2014, malam ini, di Emirates Stadium.