transportation-6- model-pemilihan moda.pdf

18
Agenda : Introduction . Faktor yang mempengaruhi pemilihan moda. Ciri pengguna Jalan. Ciri pergerakan. Ciri Fasilitas Moda transportasi. Ciri Kota atau Zona. Model Pilihan Moda Perkotaan.

Upload: muhammad-iqbal

Post on 28-Jan-2016

258 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Agenda :

Introduction .

Faktor yang mempengaruhi pemilihan moda.

Ciri pengguna Jalan.

Ciri pergerakan.

Ciri Fasilitas Moda transportasi.

Ciri Kota atau Zona.

Model Pilihan Moda Perkotaan.

Page 2: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

INTRODUCTION

Dalam tahapan pemilihan moda akan diidentifikasi besarnya

pergerakan antar zona yg menggunakan setiap moda transpot.

Pemilihan moda mrpkan model terpenting dlm prenc transpor,

dan angkutan umum jauh lebih efisien menggunakan ruang

jalan dibanding angkutan pribadi.

Masalah pemilihan moda dpt dikatakan sbg tahap terpenting

dlm berbagai perencanaan dan kebijakan transport, krn

menyangkut pergerakan daerah perkotaan.

Masalah lain adalah bagaimana memindahkan orang atau

barang yang lebih efisien, model tersebut sangat diperlukan

memodelkan pergerakan yg peka terhadap atribut pergerakan

yg mempengaruhi pemilihan moda.

Page 3: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

FAKTOR YG MEMPENGARUHI PEMILIHAN MODA

Ciri Pengguna Jalan?

Ciri Pergerakan.

Ciri fasilitas Moda Transportasi.

Ciri kota atau Zona

Page 4: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

CIRI PENGGUNA JALAN

Faktor berikut ini diyakini akan sangat mempengaruhi pemilihan

moda

Ketersedian atau pemilikan kendaraan pribadi, (semakin tinggi kepemilikan pribadi akan semakin kecil ketergntungan pd

angkutan umum).

Pemilikan Surat Izin Mengemudi ( SIM )

Struktur Rumah Tangga, ( pasangan muda, keluarga dg anak,

pensiun,bujangan dll ).

Pendapatan ( semakin tinggi pdpt akan semakin besar peluang

menggunakan kend pribadi ).

Faktor Lain ( keharusan menggunakan mobil ke tempat kerja dan

keperluan ngantar anak sekolah )

Page 5: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

KLASIFIKASI JALAN

Menurut peranan klasifikasi jalan dapat dikelompokan menjadi 5 golongan dg

karakteristik masing sbb;

Jalan arteri

Melayani angkutan utama yg menghubungkan di antara pusat kegiatan dg

ciri; perjalanan jarak jauh kecepatan rata2 tinggi, jml jl masuk dibatasi scr

effisien.

Jalan Kolektor.

Melayani angkutan pnp cabang dari pedalaman ke pusat kegiatan dg ciri;

perjanan jarak sedang, kecepatan rata2 sedang, jml lalan masuk dibatasi.

Jalan Lokal.

Melayani angkutan setempat, dg ciri; perjalanan jarak dekat, kecepatan rata2

rendah, jl masuk dibatasi.

Jalan Akses .

Melayani angkutan pedesaan , dg ciri; perjalanan jarak sangat dekat,

kecepatan rata2 lamban , banyak jl masuk persimpangan.

Page 6: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

CIRI PERGERAKAN

Pemilihan moda juga akan sangat

dipengarui oleh;

Tujuan Pergerakan.

Waktu terjadinya pergerakan.

Jarak Pergerakan.

Page 7: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

CIRI FASILITASMODA TRANSPORTASI

Ini dapat dikelompokan menjadi 2 katagori:

Faktor Kuantitatif. Waktu perjalanan, menunggu ditempat

pemberhentian, menuju tempat pemberhentian Bus, waktu saat bergerak, dll.

Biaya transportasi ( tarif, biaya Bh bakar dll ).

Ketersediaan ruang dan tarif parkir.

Faktor Kualitatif. Kenyamanan, Keamanan, Keandalan dan

keteraturan dll.

Page 8: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

CIRI KOTA atau ZONA

Beberapa Ciri yg dapat mempengaruhi pemilihan

moda adalah Jarak pusat kota dan kepadatan

penduduk.

Model ini disebut juga model Agregat karena

berbasis Zona.

Page 9: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

PROSES PEMILIHAN MODA UNTUK INDONESIA

Total Pergerakan

Pribadi

Bermotor

Umum

berkendaraanBerjalan Kaki

Tidak bergerakBergerak

Jalan Rel

Tidak Bermotor

( Becak )

Jalan Raya

Bus Paratransit

Pemilihan moda Paratransit

Mobil

Bermotor Tidak Bermotor

( Sepeda )

Sepeda motor

Page 10: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

MODE PILIHAN MODAPERKOTAAN

Transportasi tergantung dr kebutuhan ( demand ) perpindahan yg ditentukan oleh konsumen.

Sedangkan jasa transportasi ( supply ) secara langsung akan menyesuaikan dg demand yg ada.

Konsumen dlm menentukan pilihan mempunyai pertimbangan2 dr segi utilitas, seperti biaya yg murah, cepatan, kenyamanan, kehandalan, dan keselamatan. Akan tetapi faktor tsb tergantung dr kondisi sosioekonomi dan perilaku konsumen.

Jadi Prediksi Perilaku secara umum dapat diartikan sebagai bentuk model yg berbeda dlm kondisi yg beragam.

Page 11: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

MODEL PROBABILITAS

Pada prediksi perilaku secara umum ini, digunakan model “ An

Urban Mode-Choice Model “

Mm

u

u

m

m

e

eMmp ):(

y

c

d

XtU m

mmm 321

Keterangan.

P ( m : M ) = probabilitas Konsumen dalam memilih moda M.

tm = Waktu selama berada dlm kendaraan ( menit,satuarah ).

Xm = Waktu selama berada diluar kendaraan ( menit,satuarah ).

d = jarak tempuh ( mil / Km ).

Cm = semua biaya yg dikeluarkan.

y = penghasilan pertahun ( dolar, dll ).

m = untuk moda pribadi ( A ) atau moda transit ( T ).

θ1, θ2, θ3 = Nilai empirik, sama utk semua moda.

θm = Parameter spesifik utk masing 2 moda.

e adalah distribusi Weibul

)(1

1

1

1):(

SGUUUU

U

eeee

eTmp

TAAT

T

Page 12: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Contoh : Pemilihan dua moda

)(1

1

1

1):(

SGUUUU

U

eeee

eTmp

TAAT

T

Dimana :

G (S) = UA – UT

= ( θA – θT ) + θ1 ( tA – tT ) + θ2.((xA – xT)/d) + θ3.((cA – cT )/y)

Definisi fungsi Probabilitas G ( S ) adalah sebagai berikut :

Harga Parameter ( θ ) masing masing moda secara empiris telah ditentukan

Seperti ;

θ1= -0,030. θ2= -0,34. θ3=-50

= ( θA – θT ) + -0,030 ( tA – tT ) + -0,34 .(( xA – xT)/d) + -50.(( cA – cT )/d)

y

c

d

XtU m

mmm 321

Page 13: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Contoh : Perhitungan dasar

Sebuah Rumah Tangga tipe A dengan penghasilan per tahun ( Y ) =$5.000 dan θA = -0.13

Dan Rumah Tangga tipe B dengan penghasilan per tahun ( Y ) =$10.000 dan θA = 0.32

moda yang akan digunakan adalah moda pribadi ( A ) dan moda Transit ( T )

Diketahui ;

tA =11.3 menit. tT =14 menit.

XA = 5 menit. XT = 8 menit Berapa probabilitas moda yg akanCA = Rp.122.5 CT = Rp 50 digunakan untuk Rumah Tangga tipe A ?

d = 7.25 Km

Perhitungan utilitas Tipe A untuk moda Pribadi sbb

Dimana :

UA = θA + θ1tA + θ2 (xA/d ) + θ3 (cA/y )

= -0.13 – 0.03 (11.3)-0.34(5/7.25)-50(122.5/5.000)

= -1.93

15,0AUe

e = epsilon pangkat -1.93

Perhitungan utilitas Tipe A untuk moda Transit sbb;

UT = θT + θ1tT + θ2 (xT/d ) + θ3 (cT/y )

= 0 – 0.03 (14)-0.34(8/7.25)-50(50/5.000)

= -1.30

27,0TUe

Page 14: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Cont..........

Maka Probabilitas Pemilihan moda sbb;

65,042,0

27,0

AT

T

UU

U

Tee

eP35,0

42,0

15,0

AT

A

UU

U

Aee

eP

65,01

1

1

163,0

eeee

eP

TAAT

T

UUUU

U

T

Cara perhitungan yang lainnya sbb ;

G ( S ) = UA – UT = -1.93 + 1.30 = - 0.63

15,0AUe

27,0TUe

Page 15: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Dimana :

UA = θA + θ1tA + θ2 (xA/d ) + θ3 (cA/y )

= 0.32 – 0.03 (11.3)-0.34(5/7.25)-50(122.5/10.000)

= -0.87

Perhitungan untuk rumah tanggah B

UT = θT + θ1tA + θ2 (xT/d ) + θ3 (cT/y )

= 0 – 0.03 (14) - 0.34(8/7.25)-50(50/10.000)

= -1.05

42,0AUe

35,0TUe

Maka Probabilitas Pemilihan moda sbb;

46,077,0

35,0

AT

T

UU

U

Tee

eP 54,0

77,0

42,0

AT

A

UU

U

Aee

eP

46,01

1

1

118,0

eeee

eP

TAAT

T

UUUU

U

T

Cara perhitungan yang lainnya sbb ;

G ( S ) = UA – UT = -0.87 + 1.05 = 0.18

Page 16: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Kesimpulan

Perbedaan aspek sosioekonomi sangat mempengaruhi pemilihan moda.

Rumah tangga tipe A seperti diatas dengan penghasilan $5000 menujukan bahwa 65% akan memilih moda transit, sedangkan 35% memilih moda pribadi.

Rumah tangga tipe B seperti diatas dengan penghasilan $10.000 menujukan bahwa 46% akan memilih moda transit, sedangkan 54% memilih moda pribadi.

Page 17: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Latihan

Berapa probabilitas ke dua tipe rumah tangga ini, yaitu C dan D,

dengan karakteristik sosial-ekonominya sama seperti diatas yaitu A

dan B, secara berurutan. C dan D berbeda dari A dan B dalam hal

tingkat pelayanannya, sebagai berikut :

tA = 14.2 menit tT = 21.7 menit

xA = 5 menit xT = 15.5 menit

cA = Rp 1300 cT = Rp 750,-

d = 13,5 Km

Page 18: Transportation-6- Model-Pemilihan Moda.pdf

Cukup