transistor -...

30
TRANSISTOR Team Members Cornelius Ejimofor Pierre Feyzeau Ian Harrison ME 6405 Professor: Dr. Ume

Upload: ngodieu

Post on 15-Mar-2019

248 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

TRANSISTOR

Team MembersCornelius EjimoforPierre FeyzeauIan HarrisonME 6405Professor: Dr. Ume

OUTLINE

▪ Sejarah

▪ Teori

▪ Tipe Transistor

▪ Properti BJT

▪ Aplikasi BJT

▪ FET dan aplikasinya

▪ Transistor Daya & Aplikasinya

APA ITU TRANSISTOR?

Transistor adalah suatu devaiselektronik yg terdiri dari lapisan2

material semikonduktor yang mengatur aliran arus atau tegangan

dan bertindak sebagai saklar ataugerbang untuk rangkaian elektronik.

SEJARAH TRANSISTOR

▪ P-N Junction : Russell Ohl 1939

▪ First Transistor : Bell Labs 1947 Shockley, Brattain, and Bardeen

▪ First Solid State : Transistor - 1951

SEJARAH TRANSISTORpengembangan transistor diikuti hukum moore

APLIKASI

▪ Saklar

▪ Amplifikasi

▪ Rangkaian-rangkaian osilasi

▪ Sensor-sensor

Bahan Transistor

• Terdiri dari semikonduktor tipe P dan N.• Semikonduktor tipe N mempunyai

kelebihan elektron.• Semikonduktor tipe P kekurangan

elektron (mempunyai hole).

Bahan transistor

Persambungan P-N (diode dasar):-Menghubungkan

semikonduktor tipe P dantipe N.

-Membentuk daerahpengosongan.

Karakteristik transistor

• Dibias balikTidak ada arus• Menerapkan tegangan negatif (-V) ke

Anoda, meningkatkan tegangan barrierdan menghalangi aliran arus.

Karakteristik transistor

• Dibias maju arus akan mengalir• Menerapkan tegangan positif ke Anoda,

mengurangi tegangan barrier sehingga arusmengalir.

Fisik transistor dasar

2 jenis transistor dasar

1. NPN 2. PNP

Aliran arus transistor

Analogi Pipa Air

Keluarga Transistor

Properti BJTKonfigurasi Common Emitter

2 Hukum dasar :Ie = Ib + Ic

Ic = β.Ib (β = 10 hingga 100)

Titik operasi

• Mode Penguat• Mode Saklar

Rc

VceVIc

2

Aplikasi BJT : Penguat sinyal kecil

c

e

c

e

e

e

ee

be

BBb

RZout

RRZin

R

RGain

I

mVR

R

VI

VVV

VRR

RV

21

21

2

//

'

25'

7,0

Aplikasi BJT : Darlington

• Penguatan arus : β1*β2• R dipilih sehingga titik saturasi dapat mencapaiR = (V-2*0,7)/(Ib(in)*β1)

Rangkaian Transistor Dasar

Dasar-Dasar FETManfaat :-Daya rendah- Impedansi gerbangtinggi- Resistansi Source /Drain rendah

Kegunaan : -Amplifier- Saklar Analog

Desain :-Gate-Base-Source-Emitter- Drain-Collector

Simbol-simbol FET

▪ Arah panah Gate tipe-P atau tipe-N

▪ Pemisahan Gate/SourceMOSFET atau JFET

▪ Jalur Source/Drain patahmode peningkatan(enhancement mode) atau mode pengosongan(depletion mode).

▪ Jalur Gate dibuat offset terhadap Source.

Aplikasi FET

Saklar Analog

Saklar Daya

Transistor DAYA▪ Secara Umum

Ada perbedaan fabrikasi untuk rugi-rugi dan panas. Penguatan lebih rendah drpd transistor sinyal.

▪ BJTUmumnya sama dengan BJT level sinyal.BJT daya tidak dapat digerakkan secara langsungoleh mikrokontroller.

▪ MOSFETDiode base (flyback).Memenuhi syarat arus yg besar : gunakan MOSFET paralel.

Foto Transistor

Cahaya berfungsisebagai arus basis.

OPTOCOUPLER

Contoh Jembatan H

Contoh Jembatan H - BJT

Contoh Jembatan H - Kesimpulan

Sintesa

referensi