tm33051 mesin konversi energi

Upload: resa-vodera

Post on 14-Jul-2015

290 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

RENCANA PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TARUMANAGARA MATA KULIAH SKS / SEMESTER SILABUS TM 33051 Mesin Konversi Energi 3/V Memahami beberapa klasifikasi dan prinsip kerja motor bakar, proses penyiapan campuran bahan bakar udara, proses perubahan energi di ruang bakar, proses penyalaan, pembilasan dan pendinginan, aspek supercharging pada motor bakar. Siklus Otto dan Diesel. Klasifikasi dan prinsip kerja pompa dan kompresor, proses konversi energi pada pompa dan kompresor, aspek-aspek yang mempengaruhi proses konversi energi. Klasifikasi dan prinsip kerja turbin air, uap dan gas, siklus Rankine, Brayton, dsb. Performansi. Siklus pada turbin gas. Klasifikasi dan prinsip kerja HVAC & refrigerator serta aspek-aspek yang mempengaruhi performansi, koefisien prestasi. REFERENSI 1. Arismunandar. W. Penggerak mula Motor Bakar dan Turbin, Jakarta: Paramitra 2. Lichty. Internal Combustion Engine, New York: Mc. Graw Hill. 1979 3. Maleey. Internal Combustion Engine, New York: Mc Graw Hill. 1978 4. Petrovsky. Marine Internal Combustion Engines, MIR Publisher. 1980. 5. Rogovsky. Element of Internal Combustion Engines, Moscow: MIR Publisher. 1980. 6. Suryawan. B. Pompa dan Kompresor, Jakarta: FT UI. 1985. 7. Church. Centrifugal Pump and Blower, 2nd edition, New York: John Wiley. 8. Stephanov. Centrifugal and Axial Flow Pump, 2nd edition, New York: John Wiley. 9. Karasif. Pump HAndbook, New York: Mc Graw Hill. 1985 10. Pichot. Compressor Aplication Engineering, Gulf Publishing 11. F.Dietzel.Turbin, Pompa & Kompressor, Jakarta:Erlangga. KOMPETENSI AKHIR : 1. Kompetensi Utama Mampu melakukan identifikasi, formulasi dan Pemecahan masalah Keteknikan MINGGU MATERI PEMBELAJARAN BENTUK PEMBELAJARAN KRITERIA PENILAIAN BOBOT KE(INDIKATOR) NILAI (%) Prinsip-prinsip mesin konversi Mahasiswa mampu mengerti Tugas I : energi ruang lingkup dan aplikasi MKE, 10% Pengertian ruang lingkup dan mengetahui jenis-jenis energi aplikasi mesin konversi energi yang dikonversikan, menge1 Tatap Muka Jenis-jenis energi yang lompokkan MKE dan memilih dikonveresikan dan menggunakan trafo secara Pengelompok mesin konversi baik dan benar energi Bahan bakar dan proses Mahasiswa mampu pembakarannya memahami penggunaan 2 Jenis bahan yang digunakan dalam Tatap Muka bahan bakar dan proses proses pembakaran pembakarannya Karakteristik proses pembakaran Motor bahan bakar torak otto Mahasiswa mampu Klasifikasi motor bakar torak mengklasifikasi kan motor 1. Siklus operasi 2 dan 4 langkah bakar, siklus operasi 2 dan 4 3 Tatap Muka 2. Efisiensi, EP, parameter langkah dan menghitung operasinya efisiensi, MEP, parameter operasinya Motor bakar torak diesel dan Mahasiswa mampu tekanan terbatas mengklasifikasi kan motor Klasifikasi motor bakar torak bakar, siklus operasi 2 dan 4 4 diesel Tatap Muka langkah dan menghitung 1. Siklus operasi 2 dan 4 langkah efisiensi, MEP, parameter 2. Efisiiensi, MEP, Parameter operasinya operasi Sistem pembangkit daya turbin Mahasiswa mampu memahami Tugas II:10 uap karakteristik siklus kerja turbin % 5 Karakteristik siklus kerja turbin Tatap Muka uap & mengenal modifikasi uap performancenya Modifikasi performance-nya Pompa torak dan sentrifugal Mahasiswa mampu 6 Karakteristik pompa & Tatap Muka memahami karakteristik pemanfaatannya pompa dan pemanfaatannya Kompressor torak dan Mahasiswa mampu mengenal sentrifugal karakteristik kompresor dan 7 Tatap Muka Karakteristik kompressor dan pemanfaatannya pemanfaatannya 8 UTS 25 % Sistem Pembangkit daya Mahasiswa mampu mengenal Tugas turbin gas teoritik karakteristik siklus kerja III:10% 9 Karakteristik siklus kerja turbin Tatap Muka turbin gas sederhana dan gas sederhana dan modifikasi modifikasi kinerjanya kinerjanya Mesin propulsi jet Mahasiswa mampu membaca Skema dan diagram propulasi jet diagram propulsi jet 10-11 Tatap Muka Mesin turbo jet, turbo prop, turbo fan dan ram jet 12-13 Mesin Pendingin sistem Tatap Muka Mahasiswa mampu Tugas IV : kompresi uap memahami komponen utama 10% Komponen utama sistem siklus sistem refrigeran dan refrigeran mengerti diagram Mollier p Diagram Mollier p-h dan T-S h dan T s : : :

RENCANA PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TARUMANAGARA Sistem Refrigerasi udara dan sistem refrigerasi absorbsi Komponen utama sistem siklus refrigeran dari masing-masing sistem Ujian Akhir Semester (UAS) Mahasiswa mampu mengerti komponen utama sistem siklus refrigeran dari masingmasing sistem

14

Tatap Muka

15