tinjauan interpretatif dan evaluatif dalam...

20
TINJAUAN dalam desain INTERPRETATIF dan EVALUATIF

Upload: vuongnhi

Post on 19-Aug-2019

243 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

TINJAUAN

dalam desain

INTERPRETATIF

dan EVALUATIF

Page 2: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

SUDUT PANDANG

TAHAPAN

#1 DESKRIPTIF

#2 ANALISIS FORMAL

#3 INTERPRETASI

#4 EVALUASI

#1 FORMALISTIK

#2 EKSPRESIFISTIK

#3 INSTRUMENTALISTIK

- REVIEW -

Page 3: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

Menafsirkan makna suatu karya. Makna dari keinginan-keinginan desainer atau perupa yang terungkap, bagaimana teknik atau cara yang digunakan untuk ungkapkan keinginan pencipta dalam karya

tersebut, dan sebagainya

Page 4: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

MAKNA

DESAINER

TEKNIK

KARYA

MITOSDENOTASI KONOTASI

KONSEPTUAL

KONTEKSTUAL

LANGSUNGTIDAK LANGSUNG

ILLUSTRATION

CAPTION

- PESAN DALAM KARYA -

Page 5: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

MAKNA

MITOSDENOTASI KONOTASI

Sejauh mana tingkatan makna yang terkandung dalam karya. Apakah dalam taraf denotatif, konotatif, mitos, atau ketiganya?

- PESAN DALAM KARYA -

Page 6: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

DESAINER

KONSEPTUAL

KONTEKSTUAL

- PESAN DALAM KARYA -

Dalam menyampaikan pesan dalam karya, apakah desainer hanya menitikberatkan pada konsep, konteks, atau keduanya?

Page 7: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

TEKNIK

LANGSUNGTIDAK LANGSUNG

- PESAN DALAM KARYA -

Berkaitan dengan pencarian makna dalam karya, apakah pesannya disampaikan secara langsung (tersurat) atau tidak langsung

(tersirat)?

Page 8: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

KARYA

ILLUSTRATION

CAPTION

- PESAN DALAM KARYA -

Berhubungan dengan strategi desainer dalam menyampaikan pesan, apakah hanya menitikberatkan pada illustration (sketsa,

grafik, foto), caption (headline, tagline, bodycopy), atau keduanya?

Page 9: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

DALAM MEMAKNAI SUATU KARYA VISUAL TIDAK HANYA BERDASARKAN FAKTOR INTERNAL (makna, desainer, teknik, dan karya), TETAPI JUGA FAKTOR EKSTERNAL YAKNI PENGAMAT ITU

SENDIRI

Page 10: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

TIDAK LANGSUNG

KARYA VISUAL BISA DIMAKNAI SECARA LANGSUNG MAUPUN TIDAK LANGSUNG

LANGSUNG

Page 11: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

PEMAKNAAN LANGSUNG DIPENGARUHI OLEH LATAR BELAKANG PENGAMAT

LANGSUNG PENGAMAT

PENGETAHUAN

KEPEKAAN

PENGALAMAN

sosial

budaya

bahasa

Intensitas pengamat

Tingkat responsi pengamat

Page 12: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

INTERPRETASI

PEMAKNAAN TIDAK LANGSUNG DIPENGARUHI OLEH TEORI YANG RELEVAN

TEORI TIDAK LANGSUNG

SEMIOTIKA

RETORIKA

denotasi-konotasi

Ikon-indeks-simbol

penanda-petanda

mitos-ideologi

perbandingan

pertentangan

pertautan

perulangan

Page 13: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

- CONTOH -

Lakukan interpretasi karya di samping secara LANGSUNG!

Page 14: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

- CONTOH -

Lakukan interpretasi karya di samping secara TIDAK LANGSUNG!

Page 16: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

EVALUASI

MEMBANDINGKAN KARYA SENI/DESAIN ITU DENGAN KARYA PENDAHULUNYA. PERAN dan MAKNA KARYA ITU dalam

LINGKUNGAN SOSIAL PADA MASA TERTENTU, BAIK SAAT KARYA ITU DIBUAT ATAU SAAT TINJAUAN DILAKUKAN

Page 17: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

EVALUASI BISA DILAKUKAN DENGAN:1. MEMBANDINGKAN KARYA vs KARYA2. MEMBANDINGKAN KARYA vs REALITA SAAT KARYA

DIBUAT atau SAAT KARYA DITINJAU

Page 18: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

CONTOH:Coba bandingkan kedua karya di bawah. Apakah memiliki

tema dan topik yang sama?

Page 19: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

CONTOH:Coba bandingkan kedua karya di bawah dan berita di sebelah kanan. Apakah karya

ilustrasi tersebut relevan dengan permasalahan saat ini?

Page 20: TINJAUAN INTERPRETATIF dan EVALUATIF dalam desaindinus.ac.id/repository/docs/ajar/Pertemuan5-Interpretasi_dan_Evaluasi_Karya.pdf · SEMIOTIKA RETORIKA denotasi-konotasi Ikon-indeks-simbol

TERIMA KASIH