tinjauan hukum islam terhadap praktek majeg filedalam pembagian hasil ladang ( studi kasus di desa...

17
i TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK MAJEG DALAM PEMBAGIAN HASIL LADANG ( Studi Kasus di Desa Karanganyar Kec. Purwanegara Kab. Banjarnegara Jawa Tengah) SKRIPSI Diajukan kepada Program Studi Syariah (Muamalat) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Syariah (S. Sy) Oleh: Narso NIM: I000100014 NIRM: 10/X/02.1.2./T/0491 FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014

Upload: vuongtuong

Post on 07-Apr-2019

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

i

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK MAJEG

DALAM PEMBAGIAN HASIL LADANG

( Studi Kasus di Desa Karanganyar Kec. Purwanegara

Kab. Banjarnegara Jawa Tengah)

SKRIPSI

Diajukan kepada Program Studi Syariah (Muamalat) Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat guna

Memperoleh Gelar Sarjana Syariah (S. Sy)

Oleh:

Narso

NIM: I000100014

NIRM: 10/X/02.1.2./T/0491

FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2014

ii

iii

iv

v

MOTTO

م نمعنمسلمني غرسنغرس ن:ن ان سوان انصلىن ان ليننوسلم:ن عن ن رضن ان عنهن ان

رن ون س ان ون يي ن الن ان نن ننص ن وني ن ن ي نمعنن ي

Artinya:”Anas r.a. berkata: Rasulullah saw. bersabda: Tiada seorang muslim

yang menanam tanaman kemudian dimakan oleh burung, manusia atau binatang

melainkan tercatat untuknya sebagai sedekah.” (HR. Bukhari, Muslim). Dari

hadits ini dapat dipahami bahwa yang menanam pohon (tanaman) itu tetap

mendapat pahala selama tanaman itu berbuah lalu ada yang makan daripadanya.

(Kitab Al-Lu’lu’ Wal Marjan hadits 101).

ن ك ن ذ كن صرفن لي تن و ب ل ن طاليبنيخرجن ب تنن إذان ننو الذينخبثن نيخرجن ال

(58) قومنيشكروان

Artinya:”Dan tanah yang baik, tanaman-tanamannya tumbuh subur dengan

seizin Allah; dan tanah yang tidak subur, tanaman-tanamannya hanya tumbuh

merana. Demikianlah Kami mengulangi tanda-tanda kebesaran (Kami) bagi

orang-orang yang bersyukur.” (QS. Al A’rāf: 58).

vi

PERSEMBAHAN

Segala puji bagi Allah Tuhan Semesta alam, yang telah memberikan

nikmat kepada hamba-hambanya, atas nikmatnya alhamdulillah Skripsi ini selesai

dengan baik.

Karya ini dipersembahkan untuk:

1. Kedua orang tua tercinta (Waroji dan Tuyem), terimakasih atas do’a,

dukungan, ketulusan, pengorbanannya selama ini demi terwujudnya cita-cita

anakmu ini.

2. Kaka dan adik tersayang (Admi dan Risun) yang sudah memberikan motivasi

dan bantuannya selama ini.

3. Seseorang yang tercinta, yang selama ini selalu memotivasi agar tetap

semangat dan jangan bermalas-malasan, untuk menggapai cita-cita saya. Salah

satu nasihatnya adalah bahwa Alloh selalu bersama kamu.

4. Teman-temanku FAI Syariah 2010 UMS senasib dan seperjuangan yang selalu

memotivasi, dukungan. Semoga kita bisa mengamalkan ilmu yang sudah kita

dapatkan di UMS.

5. Teman-temanku KMP UMS seperjuangan dalam dakwah, terimakasih sudah

berjung bersama-sama, tapi ingat jalan dakwah masih panjang tetaplah ikhlas

dan istiqomalah dalam jalan dakwah.

vii

6. Kepada ibu iskoweni dan bapak abu yang selalu memberikan semangat,

dukungan dan motivasinya.

7. Teman-teman Khalaqoh yang selalu memberikan dukungannya dan

motivasinya.

viii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama RI dan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543b/U/1987, tanggal 22

Januari 1988.

1. Konsonan Tunggal

Huruf

Arab

Nama Huruf Latin Keterangan

Alif Tidak ا

dilambangkan

Tidak dilambangkan

Ba‟ B Be ب

Ta‟ T Te ث

Sa‟ ṡ Es (dengan titik di atas) ث

Jim J Je ج

Ha‟ ḥ Ha (dengan titik di bawah) ح

Kha‟ Kh Ka dan Ha خ

Dal D De د

Zal Ż Zet (dengan titik di atas) ذ

Ra‟ R Er ر

Zai Z Zet ز

Sin S Es ش

Syin Sy Es dan Ye ظ

Sad Ṣ Es (dengan titik di bawah) ص

Dad ḍ De (dengan titik di bawah) ض

Ta‟ ṭ Te (dengan titik di bawah) ط

Za‟ ẓ Ze (dengan titik di bawah) ظ

ain „ Koma terbalik ke atas„ ع

ix

Gain G Ge غ

Fa‟ F Ef ف

Qaf Q Qi ق

Kaf K Ka ك

Lam L El ل

Mim M Em م

Nun N En ى

Ha‟ H Ha ه

Hamzah „ Apostrof ء

Ya‟ Y Ye ي

2. Konsonan rangkap karena Syaddah Ditulis Rangkap

Ditulis „iddah عد ة

3. Ta‟ marbūṭah

a. Bila dimatikan ditulis h

Ditulis Hibah هبت

Ditulis Jizyah جس يت

(ketentuan ini tidak diberlakukan terhadap kata-kata Arab yang sudah

terserap ke dalam bahasa Indonesia, seperti shalat, zakat, dan sebagainya,

kecuali bila dikehendaki lafal aslinya). Bila diikuti dengan kata sandang

“al” serta bacaan kedua itu terpisah, maka ditulis dengan “h”.

‟Ditulis Karāmah al-auliyā كرا هت األ وليا ء

b. Bila ta‟ marbumah hidup atau dengan harakat fathah, kasrah, dan

dhammah ditulis “t”.

Ditulis Zakātul fiṭri ز كا ة الفطر

x

4. Vokal Pendek

Kasrah Ditulis i

Fathah Ditulis a

dammah Ditulis u

5. Vokal Panjang

Fathah + alif contoh: جا هليت ditulis ā jāhiliyah

Fathah + alif layyinah contoh: يطعى ditulis ā yas„ā

Kasrah + ya‟ mati كرين ditulis ī kar īm

Dammah + w āwu mati فر و ض ditulis ū fur ūḍ

6. Vokal Rangkap

Fathah + ya‟ mati contoh: بينكن ditulis ai bainakum

Fathah + wawu mati contoh: قول ditulis au qaulun

7. Huruf Sandang “ال”

Kata sandang “ال” ditransliterasikan dengan “al” diikuti dengan tanda

penghubung “-“, baik ketika bertemu dengan huruf qamariyah maupun huruf

syamsiyyah; contoh:

ditulis al-qalamu القلن

ditulis al-syamsu الشوص

8. Huruf Kapital

Meskipun tulisan Arab tidak mengenal huruf kapital, tetapi dalam transliterasi

huruf kapital digunakan untuk awal kalimat, nama diri, dan sebagainya seperti

ketentuan EYD. Awal kata sandang pada nama diri tidak ditulis dengan huruf

kapital; contoh:

و ها هحود اال رضو ل ditulis Wa mā Muhammadun illā rasūl

xi

ABSTRAK

Praktek majeg yaitu kerjasama didalam bidang pertanian dimana pemilik

lahan tidak sanggup untuk mengolah lahannya kemudian ditawarkan kepada

orang lain untuk menggarapnya dengan bagi hasil nanti pada saat panen. Di dalam

pembagian hasil ladang yang ada di Desa Karanganyar dimana dalam

pambagiannya tersebut dengan menggunakan adat yang ada di Desa Karanganyar

tesebut, sehingga menjadi peluang peneliti untuk obyek kajian penelitian yang

dapat memberikan kontribusi pemikiran dalam bidang penggarapan lahan,

khususnya bagi para pelaku praktek yang menggunakan sistem majeg bagi.

Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) Mengetahui praktek

majeg dalam pembagian hasil ladang yang ada di desa karanganyar banjarnegara.

(2) Mengetahui tinjauan hukum Islam terhadap praktek majeg.

Penelitaian ini adalah penelitian lapangan (field research ) dengan

pendektan kualitatif. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah

dengan cara wawancara dan dokumentasi. Analisis yang digunakan adalah metode

Deduktif dan metode Induktif.

Berdasarkan penelitian akad perjanjian yang ada di Desa Karanganyar

dalam pelaksanaan praktek majeg dimana pembagian hasilnya adalah 1/5 atau 1/6

bagian sesuai dengan adat yang ada di Desa tersebut. Bentuk akad yang dilakukan

dalam pelaksanaan praktek majeg di Desa Karanganyar Kecamatan Purwanegara

Kabupaten Banjarnegara adalah secara lisan tidak tertulis, karena mereka sistem

kepercayaan diantara kedua belah pihak yang melakukan akad. Akad tersebut

dilakukan dengan dua cara yaitu, pertama dari pemilik lahan yang minta kepada

penggarap untuk menggarap lahannya. Kedua dari penggarap yang langsung

menemui pemilik lahan dia akan menggarap lahannya dengan sistem majeg.

Praktek majeg yang ada di Desa Karanganyar Kecamatan Purwanegara Kabupaten

Banjarnegara dapat dikatan kerjasama yang sah sesauai dengan hukum Islam,

karena sudah memenuhi ketentuan dalam pelaksanaan kerjasama dalam

muamalat, seperti adanya akad, kesepakatan antara kedua belah pihak, adanya

kejelasan barang yang akan dijadiakan kerjasama.

Kata Kunci: Majeg, Praktek, Adat.

xii

KATA PENGANTAR

يب الل ب الل س ب الل ب يب ب س

اا ل هلل ا اهللا ا ال د ل ا هلل ل اا ا ال ا دا ا ا ا ا ل ا هلل ا دا ا الص ا ا ال ا ااا هلل ل اا ا الص ا اال ا ل دا هللا ا با ا ل ا اهلل هللا ا ل ا هلل ل اا ا ص ابا ل دا ا ا ا ااهلل هللا ا

Segala puji hanya milik Allah, Rabb semesta alam. Yang menciptakan

manusia. Yang mengatur hidup ini, sehingga penuh dengan keteraturan. Yang

memberikan nikmat da karunia kepada seluruh makhluk-Nya. Sehingga penulis

bisa menyelesaikan Skripsi yang berjudul “TINJAUAN HUKUM ISLAM

TERHADAP PRAKTEK MAJEG DALAM PEMBAGIAN HASIL LADANG

(Studi Kasus di Desa Karanganyar Kec. Purwanegara Kab. Banjarnegara Jawa

Tengah”, dengan lancar tanpa kendala yang berati. Shalawat serta salam semoga

tetap tercurahkan kapada Nabi Muhammad SAW, keluarga, sahabat-sahabatnya,

tābi‘in tābi‘ut, tābi‘in, dan orang-orang yang senantiasa istiqamah dijalan Islam

hingga akhir zaman nanti.

Skripsi ini diajukan guna memenuhi tugas dan syarat untuk memperoleh

gelar sarjana strata satu (S1) dalam Program Studi Muamalat (Syari’ah) Fakultas

Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Ucapan terimakasih sebesar-besarnya penulis sampaikan kepada

semua yang telah memberikan pengarahan, bimbingan dan bantuan dalam bentuk

xiii

apapun yang hanya dapat penulis sampaikan. Ucapan terimakasih terutama

penulis sampaikan kepada:

1. Dr. M. Abdul Fattah Santoso, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Dr. Imron Rosyadi, M.Ag, selaku pembimbing 1 (satu) dan sebagai ketua

Program Studi Syari’ah (Muamalat) Fakultas Agama Islam Universitas

Muhammadiyah Surakarta, yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan

fikiran untuk memberikan bimbingan dan pengarahan dalam skripsi ini.

3. Nurul Huda, M.Ag, selaku pembimbing 2 (dua) yang telah bersedia

meluangkan waktu, tenaga dan fikiran untuk memberikan bimbingan dan

pengarahan dalam skripsi ini.

4. Segenap dosen Fakultas Agama Islam yang telah memberi pengetahuan kepada

penulis, segenap karyawan Fakultas Agama Islam, pimpinan dan pegawai

perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan

pelayanan akademik kepada penulis.

5. Bapak kepala deasa karanganyar yang telah mengizinkan penulis untuk

mengadakan penelitian, dan semua responden yang telah bersedia untuk

diwawancarai dan memberikan informasi dan data sehingga pelaksanaan

penelitian ini dapat berjalan dengan lancar.

6. Temanku, Ngadiman dan Agustio yang telah membantu menemani penulis

dalam mewawancarai penggarap dan pemilik lahan untuk mendapatkan

informasi.

xiv

xv

DAFTAR ISI

Hlm.

HALAMAN JUDUL .................................................................................... i

NOTA DINAS PEMBIMBING .................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN .................................................. iv

HALAMAN MOTTO ................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................... vi

HALAMAN TRANSLITERASI ................................................................... viii

HALAMAN ABSTRAK ............................................................................... xi

KATA PENGANTAR .................................................................................. xii

DAFTAR ISI ............................................................................................... xv

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xvii

BAB I : PENDAHULUAN .......................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah ............................................................. 1

B. Rumusan Masalah....................................................................... 3

C. Tujuan Penelitian ........................................................................ 3

D. Manfaat Penelitian ...................................................................... 3

BAB II : LANDASAN TEORI .................................................................... 5

A. Tinjauan Pustaka ........................................................................ 5

B. Tinjauan Teoritik ........................................................................ 6

1. Muzara’ah (Harvest-Yield Profit Sharing) ............................. 6

2. ‘Urf ........................................................................................ 11

3. Akad ..................................................................................... 13

a. Definisi Akad .................................................................... 13

b. Pembentukan Akad ............................................................ 13

c. Sigat Akad ........................................................................ 14

4. Garar .................................................................................... 16

BAB III : METODE PENELITIAN ............................................................. 18

A. Jenis Penelitian ...................................................................... 18

B. Pendekatan Penelitian ............................................................ 18

C. Sumber Data ......................................................................... 18

D. Metode Pengumpulan Data ................................................... 19

E. Metode Analisis Data ............................................................ 20

BAB IV : PRAKTEK MAJEG DI DESA KARANGANYAR KECAMATAN

PURWANEGARA BANJARNEGARA ....................................... 21

A. Gambaran Umum Desa Karanganyar .................................... 21

1. Letak Geografis ................................................................. 21

2. Keadaan Ekonomi dan Pendidikan ................................ ... 22

3. Kehidupan Beragama dan Sosial ........................................ 23

xvi

B. Penggarapan Lahan dengan Sistem Majeg .............................. 24

1. Pengertian Majeg .............................................................. 24

2. Akad dan Akibat Hukum .................................................. 26

3. Pembagian Keuntungan Bagi Hasil .................................... 30

4. Permasalahan dan Solusinya .......................................... .... 31

BAB V : TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK MAJEG

DALAM PEMBAGIAN HASIL LADANG DI DESA

KARANGANYAR KECAMATAN PURWANEGARA

BANJARNEGARA ................................................................... 32

A. Dari Segi Pelaksanaan Majeg .............................................. 32

B. Dari Segi Akad dan Akibat Hukum ..................................... 33

C. Dari Segi Bagi Hasil ........................................................... 35

D. Dari Segi Perselisihan dan Solusi ........................................ 37

BAB VI : PENUTUP ................................................................................. 40

A. Kesimpulan ......................................................................... 40

B. Saran ................................................................................... 41

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................ 43

LAMPIRAN-LAMPIRAN ......................................................................... 45

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ................................................................... 90

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Pertanyaan untuk Pemilik Lahan

Lampiran 2 Daftar Pertanyaan untuk Penggarap Lahan

Lamipiran 3 Transkip Hasil Wawancara dengan pemilik lahan dan penggarap

Lampiran 4 Foto-foto pada Saat Wawancara dengan Pelaku Praktek Majeg

Lampiran 5 Permohonan Menjadi Pembimbing

Lampiran 6 Pengajuan Judul Skripsi

Lampiran 7 Permohonan Riset

Lampiran 8 Surat Persetujuaan Pembimbing

Lampiran 9 Berita Acara Konsultasi Skripsi Pembimbing

Lampiran 10 Riwayat Hidup Penulis