tik bab 4

14
TIK BAB 4 KONEKSI JARINGAN INTERNET Disusun oleh : Nama : Arif Agung M No/Kelas : 05/IX E Sekolah : SMP N 1 KEBAKKRAMAT

Upload: arif-musthofa

Post on 12-Jul-2015

296 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tik bab 4

TIK BAB 4

KONEKSI JARINGAN INTERNET

Disusun oleh :

Nama : Arif Agung M

No/Kelas : 05/IX E

Sekolah : SMP N 1 KEBAKKRAMAT

Page 2: Tik bab 4
Page 3: Tik bab 4

A. ISP (Internet Service Provider)ISP adalah Perusahaan penyedia layanan Internet.

• Kriteria memilih ISP :

a. Kecepatan Transfer Data

ISP di Indonesia memiliki modem berkecepatan 28,8 Kbps, 33,6 Kbps, 56 Kbps

b. Bandwidth

Lebar saluran data yang dilewati secara bersama-sama oleh data-data yg ditransfer

c. Memiliki Server Proxy

Server Proxy digunakan u/ menyimpan alamat favorit yg sering dikunjungi

d. Memiliki Backbone

Backbone adl jaringan dasar penghubung sarana telekomunikasi

e. Keamanan Data

ISP perlu “Fierwall” untuk menjamin keamanan transaksi online

f. Biaya

Page 4: Tik bab 4

• Faktor yang Mempengaruhi kecepatan Internet

a. Media Transmisi

b. Kecepatan Jaringan

c. Banyaknya User

d. Besarnya Bandwidth

e. Kecepatan Server

• Jenis-jenis pelayanan Internet yg disediakan ISP :

a. Dial-Up

jaringan yg memanfaatkan jalur telepon

b. Mobile Access

akses internet secara mudah dan praktis melalui HP

c. Hotspot

Layanan yg membutuhkan koneksi Internet pada lokasi tertentu

d. Leased Line

Media komunikasi yang secara continue digunakan untuk

menghubungkan titik-titik yg ingin berkomunikasi

e. Wireless

sama dengan Leased Line tetapi menggunakan gelombang radio

Page 5: Tik bab 4

B. Melakukan Koneksi Internet

1. Menginstal modem pada Windows XP

a. Nyalakan komputer sesuai SOP yg ada

b. Secara Otomatis Windows XP akan mendeteksi modem

pada komputer

c. Akan muncul kotk dialog kemudian klik „NO‟

d. Klik install the software Automatically

e. Komputer akan melakukan pencarian Software

f. Tunggu hingga Installasi selesai. Klik FINISH

Page 6: Tik bab 4

LIHAT URUTANNYA....:::

Page 7: Tik bab 4

2. Setting Dial Up di Windows XP

a. Klik Start

b. All Program > Accesories > Comminication > New

Connection Wizard

c. Klik Next terus

d. Isikan nama ISP

e. Masukkan nomor Dial ISP

f. Isikan User name dan Password

g. Klik Finish.

Page 8: Tik bab 4

Urutan Dial Up Setting

Page 9: Tik bab 4

C. Mendemonstrasikan Cara Menggunakan

Internet1. Memulai Koneksi Internet

Klik Dial pada kotak dialog tersebut,dan

tunggu hingga registrasi selesai. Setelah

selesai kita dapat mengakses Internet...

2. Mengakhiri Koneksi Internet

Klik Disconnect pada kotak dialog

tersebut, setelah tidak terhubung dengan

internet berarti koneksi telah berakhir...

Page 10: Tik bab 4

D. Konfigurasi Internet Explorer1. Buka Internet Explorer

2. Pilih menu Tools

3. Pilih Internet Options,kemudian OK

Pengaturan di Internet Options

Pilihan Keterangan

General Menentukan Homepage yang akan diaktifkan ketika

Internet Exprorer diaktifkan

Security Pengaturan Keamanan

Content Mengatur kebolehan akses,terutama situs" yang

dianjurkan bagi anak-anak

Connection Menentukan bagaimana komputer terhubung dengan

Internet

Programs Untuk menentukan secara spesifik program-program

yang akan dipanggil

Advanced Mengaktifkan & Menonaktifkan pilihan yang

berhubungan dengan proses browsing

Privacy Mengatur kerahasiaan pada kita

Page 11: Tik bab 4

E. Bagian Internet Explorer1. Menu File

a. New

b. Open => Membuka dokumen yg telah disimpan.

c. Edit => Mengedit HTML,seperti Front Page dan Word.

d. Save => Menyimpan perubahan yang telah dilakukan.

e. Save As => Menyimpan dokumen dengan format HTML/TXT.

f. Page Setup => Mengubah ukuran kertas,Header and Footer,Orientasi percetakan dll.

g. Print => Mencetak Dokuman.

h. Print Preview => Menampilkan hasil cetakan.

i. Send => Mengirim Link melalui E-mail.

j. Import & Eksport => Mengimpor & mengekspor file difolder Favorites & Bookmark.

k. Properties => Menampilkan informasi mengenai dokumen yg aktif.

l. Work offline => Menampilkan halaman web tanpa terhubung Internet

m. Close => keluar dari Internet Explorer

Page 12: Tik bab 4

2. Menu Edit

a. Cut => Menghilangkan bag. Yang terpilih &

memindahkannya ke Clipboard.

b. Copy => Menyalin bag. Yang dipilih

c. Paste => Menyisipkan data yang ada di clipboard

d. Select All => Memilih semua dokumen yang aktif

e. Find => Mencari/Menemukan kata yg terdapat dalam

dokumen yang aktif

3. Menu Favorites

a. Add to Favorites => Menyimpan alamat web kedalam

folder Favorites

b. Organize Favorites => Mengatur halaman web yang

terdapat pada folder Favorites

c. Item lain

Page 13: Tik bab 4

4. Menu View

a. Toolbar => Menampilkan/menyembunyikan toolbar pada

IE

b. Status Bar => Menampilkan/menyembunyikan baris status

pada IP

c. Explorer Bar => Menampilkan Explorer Bar pada IE

d. Go To => menampilkan alamat web yg akan dituju

e. Stop => Menghentikan loading

f. Refresh => Memproses kembali isi halaman web yg aktif

g. Text size => Mengubah ukuran teks

h. Encoding => Menentukan bahasa yang digunakan

i. Source => Menampilkan bentuk asli pd halaman yg aktif

j. Privacy Report => Menampilkan kotak dialog Privacy

Report

k. Fullscreen => Menampilkan jendela IP scr penuh

Page 14: Tik bab 4

5. Menu Tools

Fungsi Menu Tools :

a. Mengakses Outlook Express

b. Melakukan Sinkronisasi semua isi data scr offline

c. Meng-Update komponen windows dari Internet

6. Menu Help

Sub Menu yg ada di Menu Help :

a.Content n‟ Index

b. Tip Of The Day

c. For Netscape User

d. Online Support

e. Send Feedback

f. About IE ( Internet Explorer).