terapi hormon biologi gen

Upload: lili-uisa-rahmasari

Post on 03-Jun-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    1/17

    TerapiHormonal/Biologi/Gen

    Oleh:

    Dr. Athaillah A. Latief SpOG

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    2/17

    Pengertian Kanker

    Kanker adalah suatu yang merupakanpertumbuhan sel-sel jaringan tubuh yangbaru (neoplasma), tidak normal (hasilmutasi genetis sel), cepat dantidak terkendali

    Sel-sel kanker akan terus membelah diri,terlepas dari pengendalian pertumbuhan dantidak lagi menuruti hukum-hukum

    pembiakan

    Sel-sel kanker akan terus berkembangtumbuh menyusup kejaringan sekitarnya(invasif), lalu membuat anak sebar(metasttasis)ketempat yang lebih jauh

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    3/17

    Jenis-jenis Kanker

    Telah diketahui terdapat 120 jenis kanker yangdisebut menurut tempat tumbuhnya ataujaringan yang terserang, tetapi dapatdikelompokkan menjadi 4 kelompok kankermunurut kelompok tempat tumbuhnya yaitu :

    1. Karsinoma; Kanker yang tumbuh pada selepitel.

    2. Sarkoma; Kanker yag tumbuh pada jaringanpenunjang tubuh.

    3. Leukemia; Kanker yang tumbuh pada jaringanyang menghasilkan darah.

    4. Lymphoma; Kanker yang tumbuh padajaringan limfe

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    4/17

    Pilihan Terapi Kanker1. Operasi/Pembedahan

    Pembedahan merupakan prosedur pengobatan kanker yangpaling tua, dan paling besar kemungkinannya untuk sembuh,khususnya untuk jenis kanker tertentu yang belum menyebarke bagian tubuh lain. Kemajuan di bidang pembedahan telahmemungkinkan tindakan operasi dengan luka dan efekseminimal mungkin (bahkan ada yang tanpa luka sama sekali),

    sehingga sesudahnya Anda bisa kembali beraktivitas sepertisemula.

    2. KemoterapiKemoterapi telah digunakan untuk pengobatan kanker sejaktahun 1950-an. Diberikan sebelum operasi untuk memperkecilukuran kanker yang akan dioperasi, atau sesudah operasi untukmembersihkan sisa-sisa sel kanker. Kadang dikombinasidengan terapi radiasi. Obat penghancur sel kanker ini diberikandalam tablet/pil, suntikan, atau infus. Jadwal pemberiannya adayang setiap hari, seminggu sekali, atau bahkan sebulan sekali.Lama dan efek samping tergantung jenis kanker dan jeniskemoterapinya

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    5/17

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    6/17

    Pilihan Terapi Kanker5. Terapi Gen

    Terapi gen dilakukan dengan beberapa cara: (1) mengganti genyang rusak atau hilang, (2) menghentikan kerja gen yang

    bertanggung jawab terhadap pembentukan sel kanker, (3)menambahkan gen yang membuat sel kanker lebih mudahdideteksi dan dihancurkan oleh sistem kekebalan tubuh,kemoterapi, maupun radioterapi, dan (4) menghentikan kerja

    gen yang memicu pembuatan pembuluh darah baru di jaringankanker sehingga sel-sel kankernya mati. Pada saat ini terapi genbelum dipergunakan secara umum, tetapi berbagai ujicoba klinistelah dilakukan dan menunjukkan hasil yang cukup memuaskan.Penggunaannya secara luas hanya soal waktu saja.

    6. Pengobatan AlternatifPada dasarnya yang disebut pengobatan alternatif dapatdigolongkan ke dalam salah satu jenis pengobatan di atas, tetapikurangnya riset medis yang memadai menyebabkan pengobatanyang pada umumnya merupakan pengobatan tradisional inikurang diakui kalangan kedokteran, karenanya hanya disebutsebagai alternatif. Tentang pengobatan ini akan kita bahastersendiri.

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    7/17

    Terapi Hormonal

    Prinsip pengobatan dibedakan antara 3 tujuan,tergantung diagnosis penyakit, apa yang hendakdicapai, dan jenis hormon

    Substitusi: penggantian hormon yang tidakdibentuk oleh penderita, dengan hormon dari luar.Pada umumnya tidak diperoleh penyembuhandengan pengobatan hormon secara substitusi.Selain itu cara ini lama dan malahan kadang

    berlangsung seumur hidup. Contoh: pengobatansiklik estrogen pada wanita muda yang mengalamiooforektomi bilateralis

    Stimulasi: memacu untuk meningkatkan produksihormon

    Inhibisi: untuk menekan fungsi yang tidakdiinginkan

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    8/17

    Jenis hormon

    Estrogen Progesteron

    Androgen

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    9/17

    Terapi Gen

    Terapi gen merupakan pendekatan barudalam pengobatan kanker, yang saat ini

    masih bersifat eksperimental. Sejak

    mengetahui bahwa kanker merupakan

    penyakit akibat mutasi gen, para ahli mulaiberpikir bahwa terapi gen tentu efektif

    untuk mengobatinya. Apalagi kanker jauh

    lebih banyak penderitanya dibandingkan

    dengan penyakit keturunan akibat kelainan

    genetis yang selama ini diobati dengan

    terapi gen

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    10/17

    Cara Kerja Terapi Gen

    Menambahkan gen sehat pada sel yang memiliki gen cacatatau tidak lengkap. Contohnya, sel sehat memiliki gen

    penekan tumor seperti p53 yang mencegah terjadinya

    kanker. Setelah diteliti, ternyata pada kebanyakan sel kankergen p53 rusak atau bahkan tidak ada. Dengan memasukkangen p53 yang normal ke dalam sel kanker, diharapkan seltersebut akan normal dan sehat kembali.

    Menghentikan aktivitas gen kanker (oncogenes). Genkanker merupakan hasil mutasi dari sel normal, yangmenyebabkan sel tersebut membelah secara liar menjadi

    kanker. Ada juga gen yang menyebabkan sel kankerbermetastase (menjalar) ke bagian tubuh lain. Menghentikanaktivitas gen ini atau protein yang dibentuknya, dapatmencegah kanker membesar maupun menyebar.

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    11/17

    Cara Kerja Terapi Gen Menambahkan gen tertentu pada sel kanker sehingga lebih peka

    terhadap kemoterapi maupun radiasi, atau menghalangi kerjagen yang dapat membuat sel kanker kebal terhadap obat-obatkemoterapi. Juga dicoba cara lain, membuat sel sehat lebihkebal terhadap kemoterapi dosis tinggi, sehingga tidakmenimbulkan efek samping.

    Menambahkan gen tertentu sehingga sel-sel tumor/kanker lebih

    mudah dikenali dan dihancurkan oleh sistem kekebalan tubuh.Atau sebaliknya, menambahkan gen pada sel-sel kekebalantubuh sehingga lebih mudah mendeteksi dan menghancurkansel-sel kanker.

    Menghentikan gen yang berperan dalam pembentukan jaringanpembuluh darah baru (angiogenesis) atau menambahkan gen

    yang bisa mencegah angiogenesis. Jika suplai darah danmakanannya terhenti, kanker akan berhenti tumbuh, atau bahkanmengecil lalu mati.

    Memberikan gen yang mengaktifkan protein toksik tertentupada sel kanker, sehingga sel tersebut melakukan aksi bunuhdiri (apoptosis).

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    12/17

    HUMAN GENETIC ENGINEERING

    Human genetic engineering means changing thegenes in a living human cell.

    Suppose you had a lung disease caused by defective

    genes in your lung cells. If there was a way to fixthose genes, you might be cured.

    Scientists change the genes in living cells by putting

    the desired "new" gene into a little virus-likeorganism which is allowed to get into your cells and

    which inserts the new gene into the cell along with

    the "old" genes:

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    13/17

    HUMAN GENETIC

    ENGINEERING

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    14/17

    Cara Memasukkan Gen Harus menggunakan jasa perantara (vektor), yaitu virus. Virus

    memiliki kemampuan lebih untuk mengenali sel tertentu,menembus masuk dan mentransfer material genetik kedalamnya (begitulah cara kerja virus dalam menjangkitkan

    penyakit ke dalam tubuh seseorang).

    1. Secara ex vivo. Sebagian sel darah atau sumsum tulangpenderita diambil untuk dibiakkan di laboratorium. Sel itu

    diberi virus pembawa gen baru. Virus masuk ke dalam seldan menembakkan gen baru tersebut ke dalam rantaiDNA sel yang dituju. Sel tersebut masih dibiakkan

    beberapa saat lagi di laboratorium. Setelah gen benar-benar menyatu dengan selnya, kemudian sel tersebutdikembalikan ke dalam tubuh penderita dengan caradisuntikkan ke dalam pembuluh darah.

    2. Secarain vivo. Virus pembawa gen disuntikkan ke dalamtubuh penderita. Virus yang telah diprogram tersebut akanmencari dan menyerang sel yang dituju (kanker) dengancara menembakkan gen baru yang dibawanya ke dalamsel. Peran virus ini kadang digantikan oleh liposom atau

    plasmid sebagai vektor buatan.

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    15/17

    Jenis Virus Jenis virus antara lain retrovirus, adenovirus, virus herpes,

    cacar, dan lain-lain. Masing-masing memiliki kelebihan dankekurangan. Sebelum digunakan semuanya direkayasa terlebihdahulu sehingga tidak mampu menjangkitkan penyakit,sekaligus ditingkatkan kemampuannya untuk mengenali danmemasuki sel target, juga mentransfer gen.

    Terapi ini juga bisa menimbulkan masalah, karena virus bisa

    menyerang lebih dari satu jenis sel, jika disuntikkan ke dalamtubuh bisa saja virus tersebut memasuki sel tubuh yang lain,

    bukan hanya sel kanker seperti yang diharapkan. Atau, kalaugen yang ditransfer menempel pada lokasi yang salah dalamrantai DNA, hal ini bisa menimbulkan mutasi yang berbahaya,

    bahkan kanker jenis baru. Jika gen tersebut salah sasaranmengenai sel reproduksi, maka mutasi ini akan diturunkan juga

    pada keturunan penderita, jika kelak si penderita punya anak. Ada juga kemungkinan gen yang ditransfer tersebut bereaksi

    berlebihan di lingkungan barunya (sel kanker) sehingga malahmenimbulkan peradangan, atau memicu reaksi

    pertahanan/perlawanan dari sel kankernya.

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    16/17

    Terapi Biologi Prinsip pengobatannya adalah memperkuat tubuh

    melawan kanker dan melawan melemahkan sel-selkanker dengan cara meningkatkan daya tahan tubuh

    Cukup logis karena pemunculan dan perkembangankanker terjadi akibat lemahnya daya tahan tubuhterhadap kanker. Melemahkan sel-sel kankerterutama bermakna menciptakan kondisi tubuh atauorgan yang tidak disukai kanker yaitu kondisi yang

    cukup oksogen, cukup vitamin, serta cukupmineral. Menghambat pertubuhan kanker dilakukandengan cara mencegah pertumbuhan sel yaitu obatalami yang bersifat sitostatika.

    Terapi biologi yang paling utama yaitu dengan

    tanaman obat. Terapi biologi menggunakan sediaan hewan danmineral lebih banyak mengandung efek sampinguntuk jangka panjang karena sediaan ini relatiflebih asing bagi tubuh dan sediaan hewan relatifudah rusak oleh lingkungan.

  • 8/12/2019 Terapi Hormon Biologi Gen

    17/17

    Terapi Biologi

    Tujuan terapi ini adalah untukmeningkatkan ketahanan tubuh terhadapkanker.

    Terapi biologi diberikan melalui injeksi.

    Contoh: pasien dengan leukemia limfositikkronik, jenis terapi biologi yang digunakanadalah antibodi monoklonal yang akan

    berikatan dengan sel leukemia sehinggamemungkinkan sel kekebalan tubuh

    membunuh sel leukemia tersebut. Contoh: pemberian interferon untuk pasien

    dengan leukemia mieloid kronik