teori konsumen ii

Upload: sholikkkk

Post on 14-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    1/16

    TEORI KONSUMSI II

    MAKALAH

    Disusun Oleh :

    Tutik Dwi Ratnasari (14!111"#$

    %en&i 'urn) H (14!111#*$

    Riki Dwi Iswant (14!11111$

    Dian Ha&i+n (14!1111,4$

    Shlikah (14!1111*1$

    -ri.kie /0a Sian00ara rata)a (14!111,2$

    ILMU EKONOMI DAN STUDI EM3ANUNAN

    5AKULTAS EKONOMI

    UNI-ERSITAS 6EM3ER

    ,17

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    2/16

    KATA ENANTAR

    Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

    Puji syukur kehadirat Allah SWT karena berkat limpahan rahmat dan

    hidayahnya dapat menyelesaikan makalah ini yang berjudul Teori Konsumen II.

    Serta shalaat serta salam semoga selalu ter!urah limpahkan kepada "abi

    #uhammad sa. Terimakasih saya u!apkan kepada Allah SWT yang mana

    memudahkan saya dalam men!ari in$ormasi yang saya butuhkan.

    Semoga makalah ini dapat memberi man$aat dan pengetahuan lebih bagipara pemba!a dan tentunya saya pribadi. Saya mohon maa$ jika ada kesalahan

    penulisan% oleh karenanya saran dan kritik pemba!a sangat membantu.

    &ember% '( september )*'+

    Penulis

    1

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    3/16

    DA5TAR ISI

    HALAMAN 6UDUL,,,,,,,,,,,,,,,,,,...

    KATA ENANTAR,,,,,,,,,,,,,,,,,,. i

    DA5TAR ISI,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, ii

    3A3 I8ENDAHULUAN,,,,,,,,,,,,,,,,. '

    '.' -atar elakang,,,,,,,,,,,,,,..... '

    '.) /umusan #asalah,,,,,,,,,,,,,... ''.0 Tujuan,,,,,,,,,,,,,,,,,,.. '

    3A3 II8EM3AHASAN,,,,,,,,,,,,,,,,.. )

    ).' Kur1a Inde$erens 2anMarginal Rate Of Subtitution.. )

    ).) Peta Inde$erens ,,,,,,,,,,................,. +

    ).0 Kur1a Anggaran Konsumen,,................................. +

    ).3 Keseimbangan Konsumen ,,,,,,,............... '*

    3A3 III8ENUTU,,,,,,,,,,,,,,,,,,.. ')

    0.' Kesimpulan,,,,,,,,,,,,,,,,,

    ')

    DA5TAR USTAKA,,,,,,,,,,,,,,,,,,,

    2

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    4/16

    3A3 18ENDAHULUAN

    181 Latar 3elakan0 Masalah

    Perilaku pada dasarnya berorientasi pada tujuan. 2engan kata lain% perilaku

    kita pada umumnya dimoti1asi oleh suatu keinginan untuk men!apai tujuan

    tertentu.

    Konsumen adalah indi1idu yang mengkonsumsi barang dan jasa. 2alam

    melakukan kegiatan konsumsi biasanya konsumen berperilaku ma!am4ma!am.

    "amun% pada intinya konsumen ingin memaksimalkan kepuasan mereka dengan

    sejumlah pendapatan yang telah dimilikinya.

    Telah dijelaskan baha semakin tinggi harga suatu barang% semakin sedikit

    permintaan terhadap barang tersebut. Sebaliknya% semakin rendah harga suatu

    barang% semakin banyak permintaan terhadap barang tersebut. #akalah ini dibuat

    untuk mendalami lebih lanjut pembi!araan tentang bagaimana itu perilaku

    konsumen.

    18, Ru)usan Masalah

    erdasarkan latar belakang diatas maka rumusan masalahnya adalah5

    ' Apa Pengertian kur1a inde$erens 6

    ) agaimana karakteristik kur1a indi$erens 6

    0 Apa !iri4!iri kur1a indi$erens 6

    3 Apa peta indi$erens6

    + agaimana karakteristik budget line 6

    18* Tu9uan

    '. #ampu menganalisa pendekatan perilaku konsumen.

    ). #engetahui karakteristik dan !iri kur1a indi$erens

    0. #engetahui 7aktor yang dapat merubah udget -ine

    1

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    5/16

    3A3 ,8 EM3AHASAN

    ,81 Kura In&i;eren

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    6/16

    '. Kur1a indi$erensi memiliki karakteristik atau !iri4!iri umum sebagai

    berikut5

    #emiliki kemiringan yang negati$

    ). ila jumlah suatu barang dikurangi maka jumlah barang yang lain harus

    ditambah agar dapat memperoleh tingkat kepuasan yang sama.

    Tidak dapat berpotongan

    0. Perpotongan antara dua kur1a indi$erensi tidak mungkin terjadi.

    ;embung terhadap titik origin.

    Kegunaan Kur1a Indi$eren!e

    Kur1a indi$eren!e dapat digunakan setiap saat jika Anda men!oba untuk

    menganalisis pilihan antara dua barang. 2engan memberi batasan baha suatubarang adalah segala sesuatu% maka !ara ini dapat diterapkan di dalam

    permasalahan pilihan konsumen yang sangat luas.

    Kur1a Indi$eren!e yang semakin jauh dari titik nol menunjukkan tingkat kepuasan

    yang semakin tinggi.

    Pendekatan Kur1a Indi$erens = Teori >tilitas ?rdinal

    Pendekatan marginal utility%di nilai mempunyai kelemahan% karena

    menganggap nilai utiliti=kepuasan dapat diukur dengan angka4angka.Kepuasanadalah sesuatu yang tidak mudah diukur sehingga tidak mungkin diukur dengan

    angka.>ntuk menghindari kelemahan itu Sir &ohn /. @i!ks mengembangkan

    pendekatan baru% yang di kenal dengan pendekatan kur1e kepuasan

    sama (Indifference Curve).

    2alam pendekatan ini digunakan anggapan5

    '. konsumen mempunyai pola pre$erensi terhadap barang4barang konsumsi

    misalnya barang B dan 8C yang bisa dinyatakan dalam bentuk peta kur1e

    kepuasan sama (Indifference Curve Map) atau kumpulan dari kur1e kepuasan

    samaD

    ). konsumen mempunyai jumlah uang tertentu E pendapatan tertentuC D dan

    0. konsumen selalu berusaha men!apai kepuasan maksimum.

    Keunggulan Pendekatan Indi$$eren!e ;ur1e

    '. tidak perlunya anggapan baha utility konsumen bersi$at !ardinal

    3

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    7/16

    ). e$ek perubahan harga terhadap jumlah yang diminta bisa dipe!ah

    lebih lanjut antara lain e$ek substitusi dan e$ek pendapatan.

    0. bisa ditunjukkan beberapa $aktor lain yang sangat penting

    yang mempengaruhi permintaan konsumen akan sesuatu barang antara

    lainpenghasilan atau in!ome riil konsumen% perubahan harga barang

    lain% selera konsumen.

    Fambar Kur1a Indi$eren!e.

    #arginal /ate ?$ Subsitusion.

    Perubahan konsumsi atas suatu barang tertentu harus dilakukan dengan

    memberi perubahan pula pada konsumsi atas barang yang lain. Perubahan ini

    menggambarkan besarnya pengorbanan yang dilakukan dalam mengonsumsi

    suatu barang tertentu untuk menambah konsumsi barang lain. Perubahan inilah

    yang disebutMarginal Rate of Substitution#/SC.

    &adi #/S dapat dide$enisikan sebagai suatu teori yang mengungkapkan

    tingkat substitusi dari seuatu barang yang dikonsumsinya berkurang dan diganti

    oleh barang lain dengan substitusi yang meningkat.

    Se!ara matematis% #/S dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut5

    #/SGAG E atau

    @asil perhitungan dari #/S yang bernilai negati$ menunjukkan baha

    #/S berslop negati$% berarti setiap adanya pertambahan konsumsi ke atas suatu

    barang tertentu akan mengurangi konsumsi ke atas barang lain. Semakin ke!il

    4

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    8/16

    nilai #/S% maka indi$$eren!e !ur1e semakin !embung ke arah titik origin titik

    nolC.

    ,8, eta In&e;;eren

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    9/16

    Persamaan garis anggaran 5 I E BPH 8py

    I E Anggaran = Pendapatan yang tersedia

    B E &umlah barang B dan PH E harga barang B

    8 E &umlah barang 8 dan Py E harga barang 8

    =nth Kasus:

    Seorang konsumen mempunyai dana

    I E /p. '**.***.

    Ia akan membeli Pakaian BCdan #akanan8C

    PHC E /p. '*.***%4 unit%

    PyC E /p. 3.***%4 per unit.

    &ika semua dana dibelikan untuk pakaian% maka jumlah pakaian diperoleh

    '* unit.

    &ika semua dana dibelikan untuk makanan% maka makanan yg didapat

    sebanyak )+ unit.

    Kombinasi 2ana /pC &umlah #akananmC

    dan &umlah Pakaian pC sbb 5

    A 5 )+B H 3*** E '**.*** dan *8 H '*.*** E * 5 )*B H 3*** E J*.*** dan )8 H '*.*** E )*.***

    ; 5 '+B H 3*** E *.*** dan 38 H '*.*** E 3*.***

    2 5 '*B H 3*** E 3*.*** dan 8 H '*.*** E *.***

    9 5 +B H 3*** E )*.*** dan J8 H '*.*** E J*.***

    7 5 *B H 3*** E * dan '* 8 '*.*** E '**.***

    7>"FSI >2F9T -I"9 -C

    7>"FSI >2F9T -I"9 -C

    2engan dana /p. '**.***%4

    @arga arang B E PHE /p.'*.***%4

    @arga barang 8 E Py E /p. 3.***%

    /umus 7ungsi - L I E B PH 8 Py

    '**.*** E B '*.*** 8 3.***

    3.*** 8 E '**.*** < '*.*** B

    7ungsi - 5 8 E )+ < )%+ B

    Titik keseimbangan konsumen 5 adalah perpotongan budget line dengan kur1a

    indi$eren.

    6

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    10/16

    /umus 5

    #/S Hy E #>H E PH #>y Py

    #>H E #>y E #>M

    PH Py PM

    Karakteristik udget -ine adalah sebagai berikut 5

    '. udget -ine berslope negati$. @al ini disebabkan adanya e$ek substitusi

    antara barang B dan barang 8

    ). Satu udget -ine untuk satu jumlah anggaran tertentu. Semakin besar

    jumlah uang yang dialokasikan untuk membeli barang B dan 8

    ditunjukkan oleh garis yang semakin menjauhi titik *.

    0. Panjang penggal 1ertikal menunjukkan apabila keseluruhan dana

    digunakan untuk membeli barang 8% sebaliknya penggal horisontal

    menunjukkan apabila seluruh dana digunakan untuk membeli barang B.

    7aktor yang dapat merubah udget -ine 5

    '. Perubahan @arga. &ika harga suatu barang naik% maka udget -ine akan

    mengarah ke titik ?rigin dan jika harga suatu barang turun% maka udget -ine

    akan bergeser menjauhi titik *.

    ). Perubahan Pendapatan. &ika pendapatan naik% udget -ine akan bergeser

    ke kanan= menjauhi titk ?rigin. 2an sebaliknya.

    udget line atau garis anggaran adalah sebuah teori yang dikembangkan

    berdasarkan teori perilaku konsumen dimana pada teori perilaku konsumen ada

    dua pendekatan yakni 5

    '. Pendekatan #arginal >tility ;ardinalC% beranggapan baha kepuasan

    konsumen dapat diukur dengan satu satuan% misalnya uang.

    ). Pendekatan Indi$$eren!e ;ur1e ?rdinalC yang beranggapan baha

    kepuasan konsumen tidak dapat diukur dengan satu satuan. Tingkat

    kepuasan konsumen hanya dapat dinyatakan lebih tinggi atau lebih rendah.

    2alam pendekatan #arginal >tility digunakan anggapan sebagai berikut 5

    '. >tility bisa diukur dengan uang.

    ). @ukum Fossen The -a ?$ 2iminishing /eturnsC berlaku yang

    menyatakan baha Semakin banyak sesuatu barang dikonsumsi% maka

    tambahan kepuasan yang diperoleh dari setiap satuan tambahan yang

    dikonsumsikan akan menurun.

    7

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    11/16

    0. Konsumen berusaha memaksimumkan kepuasan.

    Total >tility adalah seluruh kepuasan yang diperoleh dari mengkonsumsi

    sejumlah barang tertentu. #arginal >tility adalah tambahan atau pengurangan

    kepuasan sebagai akibat dari pertambahan atau pengurangan satu unit barang

    tertentu.

    Asumsi dasar teori utility ordinal 5

    a. /asionalitas artinya konsumen akan berusaha meningkatkan atau memilih

    tingkat kepuasan yang tinggi.

    b. "ilai guna tergantung pada jumlah barang yang dikonsumsi

    !. Transi1itas artinya konsumen akan menjatuhkan pada pilihan yang terbaikdan bebeberapa pilihan

    Sehinggan perubahan4perubahan harga yang terjadi yang mempengaruhi

    keseimbangan pemaksimuman kepuasan% jika titik4titik dari perubahan harga

    tersebut dihubungkan%maka akan terjadi suatu kur1a yang disebut Faris @arga

    Konsumsi yang menunjukkan tingkat kepuasan yang semakin berkurang.

    Sedangkan perubahan pendapatan disebut Faris Pendapatan Konsumsi akan

    mempengaruhi pemaksimuman kepuasan yang menunjukkan tingkat kepuasan

    yang semakin meningkat.

    Seorang konsumen akan men!apai tingkat kepuasan maksimum dengan

    syarat baha dia men!apai titik dimana ugdet -ine menyinggung Inde$$eren!e

    ;ur1e. 2engan diketahuinya !itarasa konsumen yang ditunjukan oleh Kur1a

    Kepuasan Sama E I;= Inde$$eren!e ;ur1eC dan berbagai gabungan barang yang

    mungkin dibeli konsumen yang ditunjukkan oleh udget -ineC dapatlah sekarang

    ditunjukkan keadaan dimana konsumen akan men!apai kepuasaan yangmaksimum. >ntuk maksud tersebut perlu Faris Anggaran Pengeluaran -C dan

    Inde$$eren!e ;ur1e I;C digambarkan dalam satu gra$ik.

    8

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    12/16

    Inde$$eren!e ;ur1e mempunyai karakteristik5

    'C. Selera konsumen terhadap barang tertentu dianggap konsisten% akibat dari

    asumsi ini adalah kur1a inde$eren!e tidak pernah bersinggungan berpotongan

    interse!tionC satu sama lain.

    )C. Indi1idu atau konsumen lebih menyukai barang dengan jumlah yang lebih

    banyak dari pada jumlah yang lebih sedikit% sehingga akibat dari asumsi ini adalah

    kur1a inde$eren!e berslope negati$% yang mer$leksikan prinsip umum dimana

    indi1idu akan mengorbankan baraang untuk mendapatkan barang yang

    mempunyai tingkat kepuasan yang lebih tinggi.

    0C Kur1a indi$$eren!e menggambarkan e$ek subtitusi antara barang satu dengan

    barang lainnya. #isalnya B dan 8 mempunyai e$ek subtitusi '5) maka satu

    kenaikan barang B akan menyebabkan penrurunan dua unit barang 8.

    Tidak hanya kepuasan optimum yang bisa di!apai menggunakan kur1a garis

    anggaran% namun solusi optimal juga bisa didapatkan dengan memperhatikan garis

    anggaran. 2iantaranya5

    a. #emaksimalkan tingkat kepuasan pada garis anggaran tertentu.

    Ketika seseorang dihadapkan pada suatu garis anggaran tertentu dan ia

    hanya memiliki sejumlah uang. #aka sebagai solusi ia harus memilih kombinasi

    yang bisa mendapatakan kepuasan yang maksimum dengan menghabiskan seluruh

    dana yang tersedia.

    9

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    13/16

    b. #inimalisasi garis anggaran pada tingkat kepuasan tertentu.

    Ketika seseorang telah merasa puas dengan hanya mengonsumsi sejumlah

    tertentu barang. #aka lebih baik ia menggunakan kombinasi yang memiliki

    kepuasan sama dengan yang lain namun menggunakan dana yang lebih rendah.

    ,84 Kesei)>an0an Knsu)en

    Pengertian Keseimbangan Konsumen

    Keseimbangan konsumen merupakan suatu pen!apaian kepuasan konsumen

    yang maksimum yang menyebabkan konsumen tidak lagi berusaha untuk

    menentukan gabungan barang lain yang akan digunakannya.

    Pengaruh Perubahan Pendapatan Konsumen Terhadap Keseimbangan

    Konsumen

    In!ome ;onsumption ;ur1e I;;C% kombinasi produk yang dikonsumsi

    untuk memberikan kepuasan utilitasC maksimum kepada konsumen pada

    berbagai tingkat pendapatan.

    Keseimbangan konsumen ter!apai jika konsumen memperoleh kepuasanmaksimum dari mengkonsumsi suatu barang.Syarat Keseimbangan5

    '.#>H=PH E #>y=Py E ,.E #>n=Pn

    ).PH GH Py G8 ,, Pn Gn E #

    #> E marginal utility

    P E harga

    # E pendapatan konsumen

    ? ' ) 0 3 + N J

    MU@ ' '3 1, '* J 3 )

    10

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    14/16

    MU+ '' '* ( J N " + 3

    2iketahui 5 PH E ) Py E ' # E ')

    Syarat 9Ouilibrium5

    '. #>H = PH E #>y = Py

    ') = ) E = '

    ). PH GH Py G8 E #PH GH Py G8 E #

    )C 0C 'C C E ')

    Ttal Utilit+ MU@ ?B C MU+ ?/

    (1,$ (*$ C ("$ ("$

    2,

    11

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    15/16

    3A3 *8ENUTU

    18 Kesi)'ulan

    Kur1a Indi$iren!e adalah kur1a yang menunjukkan berbagai kombinasi

    konsumsi dua ma!am barang yang memberikan tingkat kepuasan yang sama bagi

    seorang konsumen.

    ;iri < !iri indi$$eren!e ;ur1e 5

    '. Turun dari atas ke kanan baah.

    ). ;embung ke arah origin.

    0. Inde$$eren!e ;ur1e yang satu dengan yang lainnya tidak pernah saling

    memotong.3. Inde$$eren!e ;ur1e yang terletak di sebelah kanan atas menunjukkan

    tingkat semua titik titik tersebut menggambarkan baha kombinasi

    berapapun akan memberikan kepuasan yang sama.

    Karakteristik Kur1a Indi$eren!e

    3. Kur1a indi$erensi memiliki karakteristik atau !iri4!iri umum sebagai

    berikut5

    #emiliki kemiringan yang negati$

    +. ila jumlah suatu barang dikurangi maka jumlah barang yang lain harus

    ditambah agar dapat memperoleh tingkat kepuasan yang sama.

    Tidak dapat berpotongan

    . Perpotongan antara dua kur1a indi$erensi tidak mungkin terjadi.

    ;embung terhadap titik origin.

    Faris anggaran adalah garis yang menghubungkan titik4titik keseimbangan

    kombinasi untuk memperoleh ) ma!am barang yang mengeluarkan anggaran atau

    pendapatan yang sama

    7aktor yang dapat merubah udget -ine 5

    '. Perubahan @arga.

    ). Perubahan Pendapatan

    12

  • 7/23/2019 Teori Konsumen II

    16/16

    DA5TAR USTAKA

    #anki% ". Fregory. )*').Principles of Microeconomics: 6t !dition. South4

    Western ;engage -earning.

    https5==simponi.mdp.a!.id=materi=9K'*+=')'*N3=9K'*+4')'*N34J(J4.ppt

    su!ihani$a.blogspot.!om=)*')='*=teori4kepuasan4konsumen.html

    http5==suherilbs.$iles.ordpress.!om=)**J=*=perilaku4konsumen4ii.do!

    http5==jumhani)0.blogspot.!o.id=)*'3=*3=budget4line4garis4anggaran.html

    http5==dyahakardani.blogspot.!o.id=)*'0=')=konsep4budgetdan4kepuasan4

    optimal.html

    $ile5===95=K>/:A)*I"2979/9"SI)*Q)*P9-A&A/A")*S9K?-A@

    )*Q)*#AT9/I)*Q)*S?A-.html

    http5==stanlybanggal.blogspot.!o.id=)*'0=*0=pendekatan4ordinal.html

    http5==mahendraromus.blogspot.!o.id=)*'*=*)=ekonomi4mikro.html

    https5==.google.!o.id=sear!h6

    OEpetaindi$$eren!eResQsmE(0RtbmEis!hRtboEuRsour!eEuni1RsaEBR1edE*;JGsA/O7GoT;-M:NKdQs!;7>NAjgodOk!I0g

    http5==arhishiyo.blogspot.!o.id=)*'*=*'=peta4indi$eren.html

    http5==aldi4situmorang.blogspot.!o.id=)*'*=*+=teori4perilaku4konsumen.html

    http5==eko4holi!.blogspot.!o.id=)*''=*J=kur1a4indi$erensi.html

    https://simponi.mdp.ac.id/materi/EK105/121074/EK105-121074-898-6.ppthttp://sucihanifa.blogspot.com/2012/10/teori-kepuasan-konsumen.htmlhttp://dyahakwardani.blogspot.co.id/2013/12/konsep-budgetdan-kepuasan-optimal.htmlhttp://dyahakwardani.blogspot.co.id/2013/12/konsep-budgetdan-kepuasan-optimal.htmlhttp://stanlybanggal.blogspot.co.id/2013/03/pendekatan-ordinal.htmlhttp://mahendraromus.blogspot.co.id/2010/02/ekonomi-mikro.htmlhttps://www.google.co.id/search?q=peta+indifference&es_sm=93&tbm=isch&tbo=u&source=univ&sa=X&ved=0CB8QsARqFQoTCLzV76Kd_scCFU7AjgodqkcI3ghttps://www.google.co.id/search?q=peta+indifference&es_sm=93&tbm=isch&tbo=u&source=univ&sa=X&ved=0CB8QsARqFQoTCLzV76Kd_scCFU7AjgodqkcI3ghttps://www.google.co.id/search?q=peta+indifference&es_sm=93&tbm=isch&tbo=u&source=univ&sa=X&ved=0CB8QsARqFQoTCLzV76Kd_scCFU7AjgodqkcI3ghttp://arhishiyo.blogspot.co.id/2010/01/peta-indiferen.htmlhttp://aldi-situmorang.blogspot.co.id/2010/05/teori-perilaku-konsumen.htmlhttp://eko-holic.blogspot.co.id/2011/08/kurva-indiferensi.htmlhttp://sucihanifa.blogspot.com/2012/10/teori-kepuasan-konsumen.htmlhttp://dyahakwardani.blogspot.co.id/2013/12/konsep-budgetdan-kepuasan-optimal.htmlhttp://dyahakwardani.blogspot.co.id/2013/12/konsep-budgetdan-kepuasan-optimal.htmlhttp://stanlybanggal.blogspot.co.id/2013/03/pendekatan-ordinal.htmlhttp://mahendraromus.blogspot.co.id/2010/02/ekonomi-mikro.htmlhttps://www.google.co.id/search?q=peta+indifference&es_sm=93&tbm=isch&tbo=u&source=univ&sa=X&ved=0CB8QsARqFQoTCLzV76Kd_scCFU7AjgodqkcI3ghttps://www.google.co.id/search?q=peta+indifference&es_sm=93&tbm=isch&tbo=u&source=univ&sa=X&ved=0CB8QsARqFQoTCLzV76Kd_scCFU7AjgodqkcI3ghttps://www.google.co.id/search?q=peta+indifference&es_sm=93&tbm=isch&tbo=u&source=univ&sa=X&ved=0CB8QsARqFQoTCLzV76Kd_scCFU7AjgodqkcI3ghttp://arhishiyo.blogspot.co.id/2010/01/peta-indiferen.htmlhttp://aldi-situmorang.blogspot.co.id/2010/05/teori-perilaku-konsumen.htmlhttp://eko-holic.blogspot.co.id/2011/08/kurva-indiferensi.htmlhttps://simponi.mdp.ac.id/materi/EK105/121074/EK105-121074-898-6.ppt