teks prosedur kompleks

22
Tugas Bahasa Indonesia Anazstasya Putri Brenda Arief Setyobudi David Vincensius Faradiba Rizkita Putri M. Raffi Akhyari Putu Candra Guna Widi Arya Pinandita

Upload: faradibarizkita

Post on 09-Aug-2015

44 views

Category:

Education


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Teks Prosedur Kompleks

Tugas Bahasa Indonesia

Anazstasya Putri

Brenda Arief Setyobudi

David Vincensius

Faradiba Rizkita Putri

M. Raffi Akhyari

Putu Candra Guna

Widi Arya Pinandita

Page 2: Teks Prosedur Kompleks

Pengertian

suatu teks yang menjelaskan langkah-

langkah/tahap-tahap atau prosedur yang

harus dilakukan oleh seseorang demi

mencapai suatu tujuan.

Page 3: Teks Prosedur Kompleks

Struktur

Pembuka. Merupakan suatu tulisan yang

berisi mengenai tujuan atau hasil akhir

yang nantinya akan dicapai jika

seseorang tersebut mengikuti langkah-

langkah yang ada pada teks.

Langkah-langkah. Prosedur yang

harus/wajib diikuti agar dapat mencapai

tujuan yang diinginkan dengan tepat.

Page 4: Teks Prosedur Kompleks

Ciri Kebahasaan

Ada kata kerja yang menunjukkan perintah (imperatif).

Menggunakan kalimat deklarafit.

Menggunakan kalimat introgatif.

Kata yang menunjukkan kondisi.

Partisipan secara umum.

Verba material/tingkah laku.

Konjungsi temporal (waktu).

Page 5: Teks Prosedur Kompleks

Ciri Umum

Memiliki tujuan dalam pembahasannya.

Partisipan manusia.

Ada penomoran yang menunjukkan

urutan atau tahapan.

Page 6: Teks Prosedur Kompleks

Contoh-Contoh Prosedur

Kompleks Dari Peta Konsep

dan Naskah Film.

Page 7: Teks Prosedur Kompleks

I. Peta Konsep

Prosedur pemilihan ketua dan wakil ketua RT

Page 8: Teks Prosedur Kompleks

Dihadiri oleh 2

3 kepala

keluarga

Tidak dihadiri

oleh 2

3 kepala

keluarga

Ketua dan Wakil Ketua RT terpilih berdasarkan kedua suara

tertinggi.

Ditunda selama lima belas hari lalu diadakan pemilihan lagi tanpa melihat

berapa jumlah warga yang datang.

Dilantik oleh camat dan segala perangkat RT dipilih oleh ketua dan

wakil yang telah terpilih.

Page 9: Teks Prosedur Kompleks

II. Naskah Film

Page 10: Teks Prosedur Kompleks

DONOR DARAH

Peran:

1. Anaztasya Putri -> Pendonor.

2. Brenda Arief Setyobudi -> Petugas Transfusi.

3. David Vincensius -> Narator.

4. Faradiba Rizkita Putri -> Suster.

5. M. Raffi Akhyari -> Petugas Kantin Donor.

6. Putu Candra Guna -> Dokter.

7. Widi Arya Pinandita -> Petugas Transfusi.

Page 11: Teks Prosedur Kompleks

Prosedur

Donor menyerahkan kartu donornya ke petugas transfusi bila

sudah pernah donor, dan yang baru nantinya setelah

menyumbangkan darahnya akan dibuatkan kartu donor.

Donor ditimbang berat badannya

Donor dites golongan darahnya dan kadar hemoglobin (HB)

Setelah memenuhi untuk menjadi donor sesuai persyaratan

diatas seperti HB normal, berat badan cukup, maka donor

dipersilahkan tidur untuk diperiksa kesehatannya oleh dokter

transfusi

Setelah memenuhi syarat barulah petugas transfusi darah siap

untuk mengambil darahnya berdasarkan berat badan (250 cc-

500cc)

Setelah diambil darahnya donor dipersilahkan ke kantin donor

untuk menikmati hidangan ringan berupa kopi atau susu, telur

dan vitamin.

Donor kembali ke bagian administrasi untuk mengambil kartu

donornya yang telah diisi tanggal penyumbang dan registrasi

oleh petugas.

Selesai, dan bisa kembali menyumbangkan darahnya setelah

75 hari (2,5 bulan)

Page 12: Teks Prosedur Kompleks

Babak 1 Donor darah merupakan salah satu bentuk pengabdian yang dapat dilakukan bagi negara melalui membantu antar warga negara yang membutuhkan darah.

(Pendonor memasuki ruang donor dan menuju kepada meja petugas transfusi)

Pendonor: Selamat siang, permisi bu, saya ingin mendonorkan darah saya, ini kartu saya.

Petugas transfusi: Iya, saya data dulu ya berdasarkan kartu ini.

Jika belum pernah mendonorkan darahnya maka

Pendonor: Selamat siang, permisi bu, saya ingin mendonorkan darah saya.

Petugas transfusi: Baik, anda tulis data anda dulu, lalu nanti seusai melakukan pendonoran, anda akan saya beri kartu donor.

Page 13: Teks Prosedur Kompleks

Babak 2

Setelah itu, pendonor akan di cek berat badan, golongan darah, dan kadar hemoglobinnya oleh petugas transfusi lalu dilanjutkan oleh pemeriksaan kesehatan oleh dokter.

Petugas transfusi: Saya cek keadaan tubuh anda

dulu ya.

Pendonor: baik.

Petugas transfusi: iya, berat badanya bagus dan

ideal, golongan darah anda A ya dan kadar

hemoglobin anda pun baik, hmm silahkan masuk

ke ruang dokter ya bu.

Pendonor: terima kasih ya, bu.

Page 14: Teks Prosedur Kompleks

Di ruangan dokter.

Dokter: Hai, selamat siang, bu, mari saya periksa

dulu

Pendonor: iya, dok.

Dokter: kesehatan ibu baik, ya.

Suster: Pak dokter, ini data-data keadaan

tubuh ibu Anaztasya dari petugas transfusi, disini

semua datanya terlihat ideal dan baik.

Dokter: Hmm, baik, Ibu semua datanya sangat

mendukung untuk ibu melakukan pendonoran,

ibu langsung ke ruang donor saja ya.

Pendonor: baik pak, terima kasih.

Page 15: Teks Prosedur Kompleks

Babak 3

Lalu jika semua pemeriksaan biologis telah berhasil dilakukan, maka kita langsung melakukan pengambilan darah dan berikutnya dilanjutkan oleh kegiatan makan agar tubuh tidak lemas.

Petugas transfusi: siap-siap ya bu, agak sedikit

sakit jadinya tolong ditahan, ya.

Pendonor: iya, bu.

Petugas transfusi: baik, sudah selesai bu,

sekarang ibu silahkan ke tempat kantin donor

untuk mengambil makanan ya bu.

Pendonor: iya, bu, terima kasih, ya.

Page 16: Teks Prosedur Kompleks

Di kantin donor.

Petugas kantin: Ibu Anaztasya, terima kasih ya sudah melakukan pendonoran, ini ada makanan kecil, bu.

Pendonor: Iya, sama-sama .

Petugas kantin: Datang lagi ya, bu.

Pendonor: Baik, pak.

Petugas kantin: Hmm, sekarang ibu bisa mendatangi petugas transfusi bagian administrasi di depan tadi ya, bu.

Pendonor: iya, pak, terima kasih ya. (Bersalaman).

Page 17: Teks Prosedur Kompleks

Babak 4

Setelah pendonor mendapatkan makanan, maka selanjutnya pendonor melakukan kegiatan administratif kembali.

Petugas transfusi: Ibu, terima kasih telah

melakukan pendonoran, bisa saya minta

kartu ibu?

Pendonor: Ini, bu.

Petugas transfusi: Baik, saya lakukan

pendataan lagi ya bu… Baik ini sudah, ibu

dapat kembali mendonorkan darahnya

setelah 75 hari dari sekarang.

Pendonor: Terima kasih ya, bu.

Page 18: Teks Prosedur Kompleks

Tadi jika kalian sudah pernah melakukan donor, namun jika belum maka akan terjadi seperti berikut ini.

Petugas donor: Terima kasih ya, bu, sudah

melakukan donor di hari ini, baik ini kartu

ibu telah selesai kami buatkan menurut

data yang tadi dan ibu dapat datang

kembali setelah 75 hari dari sekarang untuk

kembali mendonorkan darahnya.

Pendonor: Baik, bu. Terima kasih ya.

Petugas transfusi: Sama-sama, bu

(Bersalaman).

Page 19: Teks Prosedur Kompleks

III. Jadwal Kegiatan Dalam Pembuatan Film

Page 20: Teks Prosedur Kompleks

Hari dan Tanggal Uraian Target Pelaksanaan

Selasa, 3 Februari 2015. Gambar bagan dan cari peran.

Selasa, 3 Februari 2015.

Sabtu, 7 Februari 2015. Menyusun teks prosedur “Pemilu Presiden”.

Sabtu, 7 Februari 2015.

Selasa, 10 Februari 2015. Melakukan pergantian judul film karena yang awal sudah sama dengan kelompok lain.

Selasa, 10 Februari 2015.

Jum’at 13 Februari 2015. Menyusun naskah “Donor Darah” dan segala persiapan properti.

Jum’at 13 Februari 2015.

Jum’at 20 Februari 2015. Pengambilan gambar. Jum’at 20 Februari 2015 sampai sabtu, 21 Februari 2015.

PERSIAPAN

Page 21: Teks Prosedur Kompleks

Hari dan Tanggal Uraian Evaluasi

Selasa, 3 Februari 2015. Gambar bagan dan cari peran.

BERHASIL

Sabtu, 7 Februari 2015. Menyusun teks prosedur “Pemilu Presiden”.

GAGAL

Selasa, 10 Februari 2015. Melakukan pergantian judul film karena yang awal sudah sama dengan kelompok lain.

BERHASIL

Jum’at 13 Februari 2015. Menyusun naskah “Donor Darah” dan segala persiapan properti.

BERHASIL

Jum’at 20 Februari 2015. Pengambilan gambar. BERHASIL

PELAKSANAAN

Page 22: Teks Prosedur Kompleks

SEKIAN

DAN

TERIMA KASIH