teknis lkta (rdk35).pdf

7
 RDK 35 Ramadhan DI Kampus ITS 1435 H Jamaah Masjid Manarul Ilmi Tim Pembina Kerohanian Islam Institut Teknologi Sepuluh Nopember Skretariat Masjid Manarul Ilmi Surabaya 60111 Telp : (031) 5931211 Website : www.jmmi/its.ac.id PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS AL-QURAN (LKTA) RDK 35 JMMI ITS Tema : Al-Quran sebagai solusi Indonesia dalam menghadapi ASEAN Commu nity 2015.” Sub Tema : 1. Ekonomi 2. Sistem Pendidikan dan IPTEK 3. Sosial dan Budaya 4. Pendidikan Karakter Persyaratan : 1. Mahasiswa muslim aktif S1/Diploma Perguruan Tinggi di Indonesia, dibuktikan dengan melampirkan KTP dan KTM 2. Satu tim terdiri dari maksimal 3 orang yang berasal dari pe rguruan tinggi yang sama 3. Satu tim beranggotakan seluruhnya putra saja atau putri saja 4. Peserta diperkenankan mengirimkan lebih dari satu karya tulis (maksimal 3 karya tulis) 5. Karya tulis yang dikirimkan merupakan hasil pemikiran sendiri bukan hasil jiplakan dan  belum pernah memenangkan kompetisi serupa 6. Karya tulis berbentuk makalah 7. Karya tulis merupakan penjabaran dari ayat Al-Quran 8. Karya tulis, formulir pendaftaran, dan lampiran persyaratan dalam bentuk softcopy dikirim ke [email protected] dan juga dalam bentuk hardcopy via pos (cap pos maks tanggal 3 juli 2014) ke Sekretariat JMMI Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Sukolilo, Surabaya 60111 9. Peserta harus gabung di grup Facebook LKTA RDK JMMI ITS 10. 7 karya terbaik akan akan masuk tahap II (presentasi) yang diselenggarakan di kampus ITS Sukolilo Ketentuan Karya Tulis Karya tulis yang dikirimkan harus memenuhi syarat-syarat sebagai berikut :

Upload: rey-adeni

Post on 14-Oct-2015

82 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 5/24/2018 Teknis LKTA (RDK35).pdf

    1/6

    RDK 35Ramadhan DI Kampus ITS 1435 H

    Jamaah Masjid Manarul IlmiTim Pembina Kerohanian IslamInstitut Teknologi Sepuluh NopemberSkretariat Masjid Manarul Ilmi

    Surabaya 60111 Telp : (031) 5931211Website : www.jmmi/its.ac.id

    PETUNJUK TEKNIS

    LOMBA KARYA TULIS AL-QURAN (LKTA)

    RDK 35 JMMI ITS

    Tema :Al-Quran sebagai solusi Indonesia dalam menghadapi ASEAN Community

    2015.

    Sub Tema :1. Ekonomi

    2. Sistem Pendidikan dan IPTEK

    3. Sosial dan Budaya

    4. Pendidikan Karakter

    Persyaratan :

    1. Mahasiswa muslim aktif S1/Diploma Perguruan Tinggi di Indonesia, dibuktikan denganmelampirkan KTP dan KTM

    2. Satu tim terdiri dari maksimal 3 orang yang berasal dari perguruan tinggi yang sama3. Satu tim beranggotakan seluruhnya putra saja atau putri saja4. Peserta diperkenankan mengirimkan lebih dari satu karya tulis (maksimal 3 karya tulis)5. Karya tulis yang dikirimkan merupakan hasil pemikiran sendiri bukan hasil jiplakan dan

    belum pernah memenangkan kompetisi serupa

    6. Karya tulis berbentuk makalah7. Karya tulis merupakan penjabaran dari ayat Al-Quran8. Karya tulis, formulir pendaftaran, dan lampiran persyaratan dalam bentuk softcopy

    dikirim [email protected] juga dalam bentuk hardcopy via pos (cap pos maks

    tanggal 3 juli 2014) ke Sekretariat JMMI Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS),

    Sukolilo, Surabaya 60111

    9. Peserta harus gabung di grup Facebook LKTA RDK JMMI ITS10. 7 karya terbaik akan akan masuk tahap II (presentasi) yang diselenggarakan di kampus

    ITS Sukolilo

    Ketentuan Karya Tulis

    Karya tulis yang dikirimkan harus memenuhi syarat-syarat sebagai berikut :

    mailto:[email protected]:[email protected]:[email protected]:[email protected]
  • 5/24/2018 Teknis LKTA (RDK35).pdf

    2/6

    RDK 35Ramadhan DI Kampus ITS 1435 H

    Jamaah Masjid Manarul IlmiTim Pembina Kerohanian IslamInstitut Teknologi Sepuluh NopemberSkretariat Masjid Manarul Ilmi

    Surabaya 60111 Telp : (031) 5931211Website : www.jmmi/its.ac.id

    - OriginalKarya harus bersifat asli tidak meniru karya orang lain.

    - Kreatif dan InovatifKarya berisi gagasan yang kreafif dan inovatif dalam arti belum pernah ada sebelumnya

    namun memiliki landasan teori yang jelas dan realistis.

    - Solutif dan AplikatifKarya adalah hasil telaah kritis terhadap suatu permasalaah dan isu yang mutakhir atau

    aktual didukung argumentasi Al-Quran yang jelas, sehingga karya dapat menjadi solusi

    permasalahan yang ada di Indonesia dan dapat diterapkan oleh masyarakat luas.

    - SistematisKarya disampaikan dalam bentuk yang jelas, sistematis, runut, dan didukung oleh data atau

    informasi yang terpercaya.

    Sistem Kompetisi

    1. Tahap Ia) Pendaftaran dan pengumpulan berkas (3 Juni - 3 Juli 2014)b) Seleksi karya tulis oleh juri ( 47 Juli 2014)c) Pengumuman 7 finalis (8 Juli 2014)

    2.

    Tahap IIa) Technical Meeting Presentasi LKTA di Kampus ITS Sukolilo, Surabaya ( 14 Juli

    2014)

    b) Presentasi 7 finalis di Kampus ITS Sukolilo, Surabaya (15 Juli 2014)Informasi lebih lanjut dapat ditanyakan di grup Facebook kami LKTA RDK JMMI ITSatau

    https://www.facebook.com/groups/lktaits

    CP Putra : 0856-4533-3407

    Putri : 0857-1403-3700

  • 5/24/2018 Teknis LKTA (RDK35).pdf

    3/6

    RDK 35Ramadhan DI Kampus ITS 1435 H

    Jamaah Masjid Manarul IlmiTim Pembina Kerohanian IslamInstitut Teknologi Sepuluh NopemberSkretariat Masjid Manarul Ilmi

    Surabaya 60111 Telp : (031) 5931211Website : www.jmmi/its.ac.id

    Sistematika Penulisan

    Struktur Karya Tulis dan Komponennya

    1. COVER(Format di bawah)

    2. LEMBAR PENGESAHAN(Format di bawah)

    3. KATA PENGANTAR4. DAFTAR ISI5. ABSTRAK

    (Panjang 100-300 kata, keywords)

    6. NASKAH UTAMA PENULISANA. Latar Belakang

    (persoalan yang mendasari penulisan, uraian dasar-dasar yang mendukung

    kemutakhiran substansi penulisan)

    B. Rumusan Masalah(permasalahan yang ingin diselesaikan)

    C. Tujuan Penulisan(pernyataan singkat tentang tujuan penulisan)

    D. Manfaat Penulisan(manfaat yang akan diperoleh dengan adanya penulisan ini)

    E. Tinjauan Pustaka(berisi ayat-ayat Al-Quran atau dalil-dalil yang relevan beserta penafsirannya oleh

    ahli tafsir, kajian pustaka yang relevan dengan yang akan dikaji, mengacu pada

    Daftar Pustaka)

    F. Metode Penulisan(kesesuaian dengan persoalan yang akan disesuaikan, pengembangan metode baru,

    penggunaan metode yang sudah ada)

    G. Pembahasan

  • 5/24/2018 Teknis LKTA (RDK35).pdf

    4/6

    RDK 35Ramadhan DI Kampus ITS 1435 H

    Jamaah Masjid Manarul IlmiTim Pembina Kerohanian IslamInstitut Teknologi Sepuluh NopemberSkretariat Masjid Manarul Ilmi

    Surabaya 60111 Telp : (031) 5931211Website : www.jmmi/its.ac.id

    (kumpulan dan kejelasan penampilan data, proses/teknik pengolahan data, ketajaman

    analisis dan sintesis data, perbandingan hasil dengan hipotesis atau hasil sejenis

    sebelumnya, dn solusi dari permasalahan)

    H. Kesimpulan7. DAFTAR PUSTAKA

    (ditulis sesuai dengan peraturan model Harvard atau Vancover, sesuai dengan uraian

    sitasi, kemutakhiran pustaka)

    8. LAMPIRANA. Biodata Ketua serta Anggota TimB. Biodata Dosen PembimbingC. Lain-lain(bila ada)

    Ketentuan Pengetikan

    A. Penulisan

    - font Times New Roman 12pt, spasi 1.5, margin 3-3-3-3

    - dibuat sekreatif mungkin

    - makalah dalam bentuk pdf (untuk softcopy)

    - maksimal 20 halaman (tidak termasuk bagian pendahuluan bernomor halaman angkaromawi; cover, lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, abstrak)

    B. Penomoran halaman

    Bagian pendahuluan yang meliputi halaman judul, lembar pengesahan, kata pengantar,

    daftar isi dan abstrak memakai angka romawi kecil dan diketik di sebelah tengah bawah (i, ii,

    dan seterusnya). Bagian tubuh/pokok beserta daftar pustaka dan lampiran memakai angka dan

    diketik di sebelah kanan atas.

  • 5/24/2018 Teknis LKTA (RDK35).pdf

    5/6

    RDK 35Ramadhan DI Kampus ITS 1435 H

    Jamaah Masjid Manarul IlmiTim Pembina Kerohanian IslamInstitut Teknologi Sepuluh NopemberSkretariat Masjid Manarul Ilmi

    Surabaya 60111 Telp : (031) 5931211Website : www.jmmi/its.ac.id

    C. Cover

    KARYA TULIS AL-QURAN

    (JUDUL KARYA TULIS AL-QURAN)

    (LOGO INSTITUSI)

    diusulkan oleh:

    (Nama Ketua Kelompok) (NIM)

    (Nama Anggota Kelompok 1) (NIM)

    (Nama Anggota Kelompok 2) (NIM)

    (Nama Perguruan Tinggi)

    (Kota)

    (Tahun)

  • 5/24/2018 Teknis LKTA (RDK35).pdf

    6/6

    RDK 35Ramadhan DI Kampus ITS 1435 H

    Jamaah Masjid Manarul IlmiTim Pembina Kerohanian IslamInstitut Teknologi Sepuluh NopemberSkretariat Masjid Manarul Ilmi

    Surabaya 60111 Telp : (031) 5931211Website : www.jmmi/its.ac.id

    E. Lembar Halaman Pengesahan

    1. Judul karya tulis :2. Sub Tema :3. Ketua tim

    a.Nama lengkap :b.NIM :c. Perguruan Tinggi :d. Alamat rumah :e.No.Telp/Hp :f. Alamat e-mail :

    4. Anggota tim/penulis : orang5. Dosen pembimbing

    a.Nama lengkap dan gelar :b.NIP :c. Alamat rumah :d.No Telp/Hp :

    Menyetujui,

    Dosen Pembimbing

    (Nama lengkap dan gelar)

    NIP

    (Kota, Tanggal-Bulan-Tahun)

    Ketua Tim

    (Nama lengkap)

    NIM