teknik komunikasi.ppt

Upload: erni-jasmita

Post on 08-Jan-2016

45 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

  • ILMU KEPERAWATAN ANAK INs. Hermalinda, S.KepTEKNIK KOMUNIKASI PADA ANAK

  • PENGERTIANKomunikasi merupakan pengiriman atau tukar menukar informasi, ide atau lainnya yang dapat memberikan suatu pengetahuan tentang ide atau informasi yang disampaikan

  • KOMPONEN DALAM KOMUNIKASISENDERRECEIVERMASSAGESALURANUMPAN BALIK

  • SIKAP BERHADAPAN SIKAP MEMBERTAHANKAN KONTAK SIKAP MEMBUNGKUK KEPADA PASIEN SIKAP TERBUKA SIKAP TETAP RILEKSSIKAP DALAM KOMUNIKASIMASIH ADA SIKAP YANG LAIN SEPERTIGERAK MATA, EKSPRESI MUKA DAN SENTUHAN

  • SIKAP KESEJATIAN SIKAP EMPATI SIKAP HORMAT SIKAP KONKRETSIKAP KOMUNIKASI TERAPEUTIK

  • Bayi ( 0 1 tahun)Kemampuan komunikasi pada pada bayi dapat dilihat melalui gerakan-gerakan bayi dan suara yang dikeluarkan oleh bayiKomunikasi yang dapat dilakukan adalah melalui sentuhan

  • Usia Todler dan prasekolahKemampuan bahasa anak sudah mulai meningkatInisiatif tinggiKomunikasi bersifat egosentris

  • Usia SekolahKemampuan bahasa anak bisa dinilai melalui gambar, tulisan yang mencerminkan fikiran anak

  • Usia RemajaAnak dapat berdiskusi dan berdebat

  • CARA KOMUNIKASI DG ANAKMelalui orang lain/ pihak ke 3 dapat menumbuhkan rasa PD pada anakBerceritaMemfasilitasBiblioterapiMeminta anak msbtkan keinginanPilihan pro dan kontraPenggunaan skalaMenulisMenggambarBermain

  • Cara Komunikasi dengan orang tua anakAnjurkan Orang tua untuk bicaraArahkan ke fokusMendengarkanDiamEmpatiMeyakinkan kembaliMerumuskan kembaliMemberi petunjuk kemungkinan yang terjadiMenghindari hambatan komunikasi

  • Tahapan komunikasi dg anakTahap Pra interaksiMengumpulkan data tentang anakTahap perkenalanMembuat kontrakTahap KerjaMemberi kesempatan kepeda anak untuk bertanya, menanyakan keluhan utamaTahap terminasiMengakhiri kontak dengan klien

  • Faktor yang mempengaruhi komunikasi dengan anakPendidikanPengetahuanSikapUsiaStatus kesehatanSistem sosialSaluranlingkungan

  • Implikasi komunikasi dalam keperawatanAjak orang tua berbicara terlebih dahuluLakukan kontak dengan mengawali berceritaBerikan mainanBeri kesempatan kepada anak untuk memilih tempat pemeriksaanLakukan pemeriksaan dari sederhana ke komplekHindari pemeriksaan yang menimbulkan ketakutan pada anak

  • THANK FOR YOUR ATTENTIONHOPE U CAN UNDERSTAND THE EXPLANATION ..

  • Kasus untuk dicobakan di depan kelasPeragakan komunikasi antara seorang anak SD kelas 5 yang menderita sakit demam berdarah. Ada perawat dan juga orang tuaSeorang anak wanita usia 3 tahun, masuk RS karena diare, anak sering rewel sedangkan orang tua juga tidak sanggup menenangkan anaknya. Peragakanlah komunikasi yang dapat kita gunakan untuk kasus diatasRemaja usia 17 tahun baru saja diputusin pacarnya karena sakit hati dan putus asa remaja tersebut mencoba untuk bunuh diri. Perawat mengetahui hal tersebut, bagaimana pendekatan yang dilakukan perawatAn R (5 tahun) selalu menangis, dia suka marah dan lari dibelakang ibunya jika melihat petugas komunikasi apa yang dapat kita gunakan