technology in global communication

20
Perkembangan Majalah pada Aspek Teknologi dalam Isu Global Ali Reza Aulia Asri Delliyanti Denia Prameswari Divi Adi Muhammad Hada

Upload: denia-putri

Post on 21-Jul-2015

47 views

Category:

Technology


0 download

TRANSCRIPT

Perkembangan Majalah pada Aspek Teknologi dalam Isu Global

• Ali Reza•Aulia Asri •Delliyanti

•Denia Prameswari•Divi Adi

•Muhammad Hada

• Majalah pertama kali muncul yaitu majalahErbauliche Monaths - Unterredungen yang diterbitkan oleh Johann Rist pada tahun 1663 -1668 seorang teolog dan penyair dariHamburg, Jerman.

• Sedangkan jenis majalah yang lebih ringan isinyaatau menghadirkan hiburan pertama kali diterbitkan pada tahun 1972 yaitu Le MercureGalant yang di dirikan oleh seorang penulis JeanDonneau De Vice.

Perkembangan Majalah

• Pada akhir abad 18 berkembang majalah-majalah populer yang semata-matamenyajikan hiburan.

• Di Inggris, Charles Knight menjadi pelopormajalah baru jenis ini. Ia menerbitkanmingguan Penny Magazine (1832 – 1846)dan Penny Cyclopedia (1833 – 1858).

• Sekitar akhir abad 19, penerbitanmajalah mengalami peningkatan pasar.Masyarakat mendapat limpahaninformasi dan hiburan.

• Tahun 1665 Le Journal de Savants terbit sebagai sisipan dari surat kabar. Membahas kutipan dari berbagai buku, penulis, komentar seni, filsafat, dan iptek.

• Majalah Tatler (1709-1711) dan majalah The Spectator (1711-1712) terbit sangat singkat.

• Majalah umum pertama di Inggris terbit tahun 1731: Gentleman Magazine yang membahas tentang sastra, politik, biografi, dan kritisme

• Gentleman Magazine terbit bertahan hingga 1901 dan dunia cetak mulai mengalami kemajuan tak henti henti sejak perkembangannya mesin cetak oleh Johannes Gutten Berg tahun 1445

• Perubahan majalah analog kedigital dimulai dari penemuaninternet dan berbagai teknologi-teknologi komunikasi baru ditahun 1980-an.

• Namun, awal penggunaanmajalah digital baru diawalisekitar awal tahun 2000-an. Dimana ketika banyak news………

• Dewasa ini, penggunaankomputer portable memudahkan kita mengaksesmajalah digital dalam jumlahbanyak

how the Internet behavior among adolescents…

They are addicted to Internet…

Kelebihan majalah analog :

• Harganya dapat dijangkau oleh semua kalangan.

• Berita yang disampaikan lebih banyak dan mampu menjelaskan secara lengkap.

• Dapat dibaca berkali-kali dengan cara menyimpannya.

• Mudah dibawa kemana – mana.

Majalah Analog

Kelemahan Majalah Analog :

• Biaya lebih relatif tinggi (mahal).

• Fleksibilitasnya rendah (terbatas).

• Dalam proses distribusi, banyak majalah yang

peredarannya lambat sehingga hanya menumpuk di

rak-rak toko.

• Jenis bahan yang digunakan biasanya mudah sobek,

sehingga informasi yang diterima tidak lengkap.

• Biaya yang dipakai untuk menjangkau setiap kepala

menjadi lebih mahal karena majalah hanya berada di

lingkungan yang terbatas.

Contoh Majalah Analog

Kelebihan Majalah Digital :

• Mengurangi pengeluaran dana untuk mencetak (biaya produksi dan distribusi majalah).

• Konten lebih hidup dengan hadir nya video , gambar dan suara.

• Dapat di akses dimana saja dan kapan saja dengan menggunakan media elektronik yang juga mudah dibawa kemana saja

• Tidak membutuhkan ruangan atau tempat yang luas untuk penyimpanannya,

Majalah Digital

Kelemahan majalah digital :

• Media elektronik yang digunakan untuk mengakses majalah elektronik cukup mahal.

• Hanya dapat dinikmati oleh sebagian kalangan yang mengerti akan teknologi saja yang berdampak pada terbatasnya sasaran pasar.

• Teknologi yang berbasis listrik suatu saat akan mengalami masa kedaluarsa, dimana teknologi tersebut tidak akan dapat dipergunakan lagi.

• Membuat indera penglihatan (mata) lebih cepat lelah karena teknologi elektronik memancarkan radiasi. Pada jangka panjang, radiasi tersebut juga akan berdampak bagi kesehatan manusia.

Contoh Majalah Digital

Pengaruh dalam Aspek TeknologiGlobal

• Teknologi digital seperti majalah banyak

digunakan berbagai negara untuk melakukan

soft diplomacy dalam upaya penyebaran

budaya

• Selain upaya soft diplomacy, media majalah

juga berupaya sebagai pemantau aktivitas-

aktivitas internasional. Ntah itu kerjasama

antar negara dalam berbagai bidang,

pertukaran budaya, atau berita terbaru tentang

fenomena internasional

• Kementrian Luar Negeri Republik Indonesia mempunyai majalah digital yang bernama Tabloid Diplomasi. Meski tidak diperjualbelikan, namun rakyat bisa mendownload di www.tabloiddiplomasi.org agar rakyat bisa memantau kinerja Deplu dan mengetahui berbagai kebijakan luar negri.