tahap branding

20
Andi Pajoloi Dara Maulia Pedro Jati Videlis Now they bring you… Branding Process Marketing Public Relations

Upload: pedroped-pedroro

Post on 25-Jun-2015

1.435 views

Category:

Marketing


4 download

DESCRIPTION

Brand adalah merek dagang yang dimiliki oleh perusahaan Branding adalah kumpulan kegiatan komunikasi yang dilakukan oleh perusahaan dalam rangka proses membangun dan membesarkan brand Tahap-tahap Branding Brand Awareness Brand Activation Strong Brand

TRANSCRIPT

  • 1. Andi Pajoloi Dara Maulia Pedro Jati Videlis Now they bring you Branding Process Marketing Public Relations

2. Brand adalah merek dagang yang dimiliki oleh perusahaan Branding adalah kumpulan kegiatan komunikasi yang dilakukan oleh perusahaan dalam rangka proses membangun dan membesarkan brand Tahap-tahap Branding 1. Brand Awareness 2. Brand Activation 3. Strong Brand Castella, be bright.. be Indonesia.. 3. Objective 4. Objective 5. Castella Lotion Lotion kulit tubuh yang di produksi oleh PT BUKIT PERAK Semarang, Indonesia Dengan bahan andalan susu domba, susu sapi dan kacang almond yang sangat bermanfaat bagi kesehatan kulit Castella, be bright.. be Indonesia.. 6. Target Market unisex hingga Remaja Dewasa Castella, be bright.. be Indonesia.. 7. BRAND AMBASSADOR RIRIN DWI ARIANTI 8. Kompetitor Castella, be bright.. be Indonesia.. 9. Brand Awareness 1 Adalah kemampuan dari seseorang (calon pembeli /potential buyer) untuk mengenali atau menyebutkan kembali suatu merk/brand yang merupakan bagian dari suatu kategori produk ( Aaker, 1991: 61) Castella, be bright.. be Indonesia.. 10. *Menyediakan sample gratis di mal Semarang dan menjual produk ke warung-warung sekitar Semarang *Membuat promo lotion Castella sebagai bonus dari produk ternama sabun lux * Menyiarkan iklan pengenalan melalui media radio lokal,dan Membuat media online website www.kulitsehat.com dan akun twitter @kulitsehat dengan team admin yang memberikan tips dan info ter- update tentang kesehatan kulit 11. Brand Activation 2 Adalah aktifasi merek, yaitu kegiatan yang dilakukan perusahaan dengan tujuan mengaktifkan minat konsumen untuk mencoba dan memakai produk tertentu Castella, be bright.. be Indonesia.. 12. Membuat iklan di media elektronik dengan menampilkan Brand Ambasador Mengadakan talk show kesehatan kulit di Sekolah dan kampus jakarta tentang bahaya mercury dan bahaya sinar matahari * Membuka stand uji tes kesehatan kulit dan konsultasi dokter gratis * Membentuk komunitas cinta kulit sehat yang berawal dari media online hingga membentuk forum yang memiliki kegiatan rutin 13. Strong Brand 3 Adalah Brand yang sudah di kenal, dipahami dan dibeli konsumen secara intens sebagai kebutuhan sehingga timbul loyalitas konsumen Castella, be bright.. be Indonesia.. 14. Mengadakan uji riset kualitas bahan dan mempublikasikan melalui iklan tv comercial 15. Castle Foundation Bekerja sama dengan komunitas, mendirikan peduli anak- anak penderia kanker kulit Castella, be bright.. be Indonesia.. 16. THE PROCESS Sebagai bentuk kepedulian perusahaan kepada lingkungan dan memberikan pelayanan yang baik kepada customer, Castella memberikan discount 10% bagi pelanggan yang mengembalikan kemasan produk yang sudah habis untuk di reduce Sebagai misi sosial, kami memberikan pelatihan daur ulang dan membuka lapangan pekerjaan kepada wanita-wanita Indonesia Castella, be bright.. be Indonesia.. Castle ReGREENeration 17. Kami peduli kepada pemberdayaan peternak-peternak kecil dengan memberikan penyuluhan kesehatan sapi dan domba agar ternak mereka selalu sehat dan menghasilkan susu yang berkualiats Castle Farmily 18. Thank You Castella, be bright.. be Indonesia..