sub filum pelmatozoa

Upload: afifah

Post on 03-Mar-2016

73 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Tugas Presentasi

TRANSCRIPT

  • Sub Filum

    Pelmatozoa Kelompok 9 :

    Rahmi Yaniska Putri (1410421018)

    Afina Amalia (1410421034)

    Hendra Setiawan (1410422019)

    Nova Muryani (1410422038)

    Afifah Ridha Izzati (1410422042)

  • Filum Echinodermata

    Sub filum Pelmatozoa

    Sub filum Eleutherozoa

    Kelas Crinoidea

    Ordo Articulate

  • Filum Echinodermata

    Jacob Klein pada tahun 1734.

    Echinodermata merupakan hewan Laut

    Hewan coelomata dengan simetri radial pentamerous,

    Tidak mempunyai kepala.

    Memiliki endoskeleton berupa ossikula kalkareus, terbentuk dari mesodermis; terdapat juga spina eksternal yang dapat

    digerakkan atau tidak. Ada sebuah coelom besar bersifat

    enterocoelous bersilia membentuk ruangan perivisceral dan

    beberapa sistem berbelit-belit, satu diantaranya disebut sistem

    pembuluh air yang dibangun dari kaki tabung yang halus.

  • Karakteristik Subfilum Pelmatozoa

    Sebagian besar sudah punah. Tubuh mengaikatkan diri pada substrat Mulut dan anus terdapat pada permukaan oral. Organ-organ dalam terlindung di dalam kerangka/test kalkareus.

    Kaki tabung atau podia, Sistem saraf utama di bagian aboral. Disebut leli laut Kelas Crinoidea

  • Kelas Crinoidea

    Tidak bertangkai dan bergerak bebas,

    Tubuh terdiri atas mangkuk aboral dan penutup oral Gerakannya diatur oleh sistem hidrostatistik. Sistem Saraf terletak di aboral, Tangan-tangan dapat digerakkan, Lekuk ambulakral Mempunyai madreporit, spina-spina dan pedicellaria. Larva disebut doliolaria. Punya satu ordo yaitu Articulata

  • Ordo Articulate

    Ordo ini meliputi Crinoidea yang sudah punah dan yang

    masih hidup. Calyx bersifat pentamerous, fleksibel,

    lentur menyatu pada ossikula tangan-tangan yang lebih

    bawah. Tegmen kasar berisi partikel kalkareus atau

    lempeng-lempeng kecil. Mulut dan lekuk ambulakral

    tampak jelas

  • Crinoidea (Lily laut)

    Antedon mediterranea

  • Ordo Articulata, yang terdiri atas :

    Familia 1 Pentacrinidae, yang memiliki tangkai pada cirri yang panjang, tidak memiliki akar, cakram tubuh pada lengan terbagi

    secara dichotomi sampai 10 kali; Pannulae kecil; contoh :

    Isocrinus, Asterias, yang banyak terdapat di laut Hindia.

  • Familia 2 Antedonidae, mempunyai tangkai pada hewan yang masih muda; terdapat cirri pada dasar tangkai pada hewan yang

    telah dewasa. Lengannya panjang berjumlah antara 5-25 buah;

    mempunyai pinnulae yang beranggotakan sampai 100 species,

    merupakan hewan yang kosmopolitan, contoh : Antedon tanella

    yang terdapat di sepanjang pantai daerah Atlantik.

  • Familia 3 Cosmasteridae, mempunyai tangkai pada hewan yang masih muda; memiliki cirri sedikit atau

    tidaknya pada dasar tangkai. Mulut tidak tepat di tengah,

    spesies dari familia ini banyak terdapat di laut dangkal

    tropis; contoh : Neocomatella alata, terdapat di laut Hindia.

  • Peran bagi Manusia

    Makanan.Misalnya telur landak laut yang banyak dikonsumsi di Jepang dan keripik timun laut yang banyak dijual di

    Sidoarjo. Jawa Timur.

    Bahan penelitian mengenai fertilisasi dan perkembangan awal.Para ilmuwan biologi sering mengggunakan gamet dan

    embrio landak laut.Namun, bintang laut sering dianggap

    merugikan oleh pembudidaya tiram mutiara dan kerang laut

    karena merupakan predator hewan-hewan budidaya tersebut.