suara merdeka 2013_09_15

28
SETELAH tiga hari berunding di Jenewa, Menlu Amerika Serikat John Kerry dan Menlu Rusia Sergei Lavron akhirnya sepakat soal penghancuran senjata kimia Suriah, Sabtu (14/9) kemarin. JAKARTA- Bukan kali pertama, tapi masih luar biasa. Demikianlah penam- pilan girl band asal Korea Selatan, Girls’ Generation atau biasa disebut SNSD dalam konser bertajuk 2013 Girls’ Gene- ration World Tour; Girls & Peace-in Ja- karta, Sabtu (14/9) sore. Tepat pukul 16.30, Mata Elang Interna- tional Stadium (MEIS) di kawasan Ancol, Jakarta yang dipenuhi 10.000 penonton, meledak oleh pekik sorak para “sone” - sebutan bagi penggemar SNSD. Setelah lagu kebangsaan ’’Indonesia Raya’’ berkumandang, Taeyeon, Jessica, Sunny, Tiffany, Hyoyeon, Yuri, Sooyoung, Yoona, dan Seohyun seketika muncul di atas panggung yang membelah penonton di kelas festival. Ribuan penonton menyam- but kehadiran pujaan mereka dengam ge- gap gempita. Setelah itu kegemparan membuka hala- man pertama. Satu layar raksasa di tengah panggung dan dua layar sisanya yang menggamit panggung, menjadi jembatan audio visual yang mampu menghadirkan histeria para ’sone’. Apalagi ketika satu per satu foto perso- nel SNSD ditayangkan, penonton makin histeris. SEJAK 1960-an, Museum Nasional sudah lima kali kecolongan. Bahkan sampai saat ini, masih ada sejumlah koleksi raib yang belum ditemukan. JAWA Tengah memiliki teramat banyak kesenian tradisional. Seti- ap kabupaten atau kota memiliki seni tradisi masing-masing. Sela- ma ini, Komunitas Lima Gunung yang paling sering dan rutin mementaskan berbagai seni tradisi di kawasan Kedu. Tanto Mendut dan Sitras Anjilin-lah, antara lain, yang membuat seniman dan masyarakat di kawasan itu seolah menemu satu kata: kesenian mereka adalah cermin kehidupan, yang tak hendak mati secara mengenaskan. Ada elan vital, komitmen, untuk terus mengeksplorasi dan mementaskan kesenian lokal sebagai kekayaan dan kebanggaan. Di kawasan lain semangat serupa hidup pula. Di Pati, kaum muda menghelat acara dari satu keca- matan ke kecamatan lain. Itulah Gosek Tontonan. Pada setiap perhelatan selalu ditampilkan kelompok atau jenis seni tradisi. Di Lasem, Rembang, ada Yon Suprayoga yang menghidupkan kembali laesan dari kematian (baca “Seni Tradisi yang Berguguran”, halaman 6). Tak seberuntung laesan, sebagaimana dilaporkan wartawan Suara Merdeka Nugroho Pandhu Suk- mono, kepunahan mengintip musik bambu khas gan- dalia atau bongkel. Saat ini tinggal empat orang yang bisa memainkan bong- kel, yakni Turmidi (75), San- wiyata (80), Kusmareja (65), Kusmeja (80). Lagu yang dimainkan pun cuma tujuh buah, an- tara lain Gondoliyo, Cucu Benik, Kulu-kulu, dan Jo Lio. Lagu-lagu itu dinyanyikan pesinden laki-laki. Menyadari betapa “gampang” berbagai jenis seni itu melenyap, ST Sukirno, ketua Forum Komunikasi Media Tradisional (FK Metra) Jawa Tengah, selalu mengajak pemerintah menggan- deng seni tradisional untuk menyosialisasikan kebi- jakan atau program. Jika itu berlangsung, dia yakin tujuan pemerintah mengabarkan program ke masyarakat bisa berhasil dan kesenian tradisional pun tetap hidup karena makin banyak pemen- tasan. “Seni tradisional masih ada di hati masyarakat. Terbukti, wayang kulit masih bertahan di berbagai daerah. Wayang orang juga makin berkem- bang di Semarang dan Solo,” ujar dia kepada Adhitia Armi- trianto. Dia yakin hanya dengan gerak bersama-sama antara pemerintah, masyarakat, dan seniman, seni tradi- sional bisa diselamatkan dari kemus- nahan. Dan, kita bisa berharap: anak-cucu tak cuma bisa bermain game atau play station. Namun riang berlatih laesan, sintren, wayang krucil, mandalilingan, dan lain-lain. Gunawan Budi Susanto MINGGU PAHING, 15 SEPTEMBER 2013 TAHUN 64 NO. 208 TERBIT 28 HALAMAN LAPORAN UTAMA (Bersambung hlm 2 kol 2) Lima Kali Museum Nasional Kecolongan NASIONAL 2 AS-Rusia Sepakat soal Senjata Kimia INTERNASIONAL 11 Ukuran Alat Vital Cerminkan Kepribadian (Kanal “Lelaki) Bangunan Sia-sia Mengantre di Semarang (Kanal “Layar”) Mencegah Kepunahan Seni Tradisi REFORMASI lahir untuk meng- koreksi pemerintahan orde baru yang sarat korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN). Alih-alih memberantas korupsi yang menggurita, bau anyir malah merebak dari Cikeas menyusul dugaan orang dekat Presiden Susilo Bambang Yudho- yono (SBY) dalam kasus Hambalang dan impor daging sapi. Pada Oktober 2012, Komisi Pemberantas- an Korupsi (KPK) melakukan validasi terkait dugaan keterlibatan klan Cikeas pada proyek di Kementerian Pemuda dan Olahraga (Ke- menpora). Lembaga antirasuah itu juga mencari tahu siapa orang dekat Presiden (SBY) sesuai peng- akuan mantan direktur marketing PT Anak Ne- geri, Mindo Rosalina Manullang yang diduga ter- libat proyek Hambalang. Berita Acara Pemeriksaan (BAP) KPK (11/10/2012) atas nama Mindo Rosalina tersang- ka kasus suap wisma atlet SEA Games, Jakaba- ring, Palembang menyebutkan, Bagian Rumah Tangga Cikeas menitipkan pengusaha untuk menangani proyek di Kemenpora. Klan Istana di Pusaran Korupsi Saat bertemu dia membicarakan ihwal kekacauan kondisi politik di Tanah Air saat ini. Dalam perbincangan dengan Kiai Sahal, JK melon- tarkan tentang kegaduhan, kekacauan politik dan kondisi keamanan yang dinilai belum kondusif. “Sekarang banyak pemimpin tidak paham kepemimpinannya, sehingga negara kita sering terjadi kekacauan walaupun tidak sampai parah,” kata JK sambil duduk di samping tempat tidur Kiai Sahal yang dirawat di Ruang Garuda Suite Lantai 2, Paviliun Garuda RSUPDr Kari- adi Semarang, Jl Dr Sutomo, Kota Semarang, Sabtu (14/9). JK Besuk Kiai Sahal SEMARANG - Mantan wakil presiden (wapres) Jusuf Kalla menjenguk Rais Aam Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Muhammad Sahal Mahfudz. Curhat Kekacauan Politik SM/Antara OLAH TKP: Tim Labfor Polri melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di lokasi penembakan Briptu Rus- lan Kusuma di tempat cucian motor Arema, Jalan Raya Pekapuran, Cimanggis, Depok, Jumat (13/9).(30) SM/Anton Sudibyo JENGUK SAHAL: Jusuf Kalla menjenguk Rais Aam Peng- urus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Ahmad Sahal Mahfudz yang terbaring sakit di Paviliun Garuda RSUP Dr Kariadi, Semarang, Sabtu (14/9). (30) SNSD Masih Menggemaskan... SM/Antara KONSER : SNSD beraksi dalam konser di Mata Elang Internation- al Stadium, Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (14/9).(30) (Bersambung hlm 2 kol 4) Polisi Jangan Lepas Seragam Terkait Penembakan Briptu Ruslan KEBUMEN - Insiden penembakan terhadap Briptu Ruslan dan rentetan teror terhadap anggota kepolisian membuat Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan prihatin. Namun dia berharap polisi jangan merasa grogi dengan cara melepas seragam dalam bertugas. “Di luar negeri, seorang sherif bangga dengan seragamnya. Jangan malah dilarang memakai karena takut ditembak. Ini kan repot juga,” ujar Taufik Kurniawan di sela-sela Silaturahmi dan Konsolidasi Kelu- arga Besar PAN di Kebumen, Sabtu (14/9). (Bersambung hlm 11 kol 3) SMdok (Bersambung hlm 11 kol 1)

Upload: aladdy-dtecnolife

Post on 27-Oct-2015

780 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Harian

TRANSCRIPT

SETELAH tiga hari berunding di Jenewa, Menlu Amerika SerikatJohn Kerry dan Menlu Rusia Sergei Lavron akhirnya sepakat soalpenghancuran senjata kimia Suriah, Sabtu (14/9) kemarin.

JAKARTA- Bukan kali pertama, tapimasih luar biasa. Demikianlah penam-pilan girl band asal Korea Selatan, Girls’Generation atau biasa disebut SNSDdalam konser bertajuk 2013 Girls’Gene-ration World Tour; Girls & Peace-in Ja-karta, Sabtu (14/9) sore.

Tepat pukul 16.30, Mata Elang Interna-tional Stadium (MEIS) di kawasan Ancol,Jakarta yang dipenuhi 10.000 penonton,meledak oleh pekik sorak para “sone” -sebutan bagi penggemar SNSD.

Setelah lagu kebangsaan ’’IndonesiaRaya’’ berkumandang, Taeyeon, Jessica,Sunny, Tiffany, Hyoyeon, Yuri, Sooyoung,

Yoona, dan Seohyun seketika muncul diatas panggung yang membelah penonton dikelas festival. Ribuan penonton menyam-but kehadiran pujaan mereka dengam ge-gap gempita.

Setelah itu kegemparan membuka hala-man pertama. Satu layar raksasa di tengahpanggung dan dua layar sisanya yangmenggamit panggung, menjadi jembatanaudio visual yang mampu menghadirkanhisteria para ’sone’.

Apalagi ketika satu per satu foto perso-nel SNSD ditayangkan, penonton makinhisteris.

SEJAK1960-an, Museum Nasional sudah lima kali kecolongan. Bahkansampai saat ini, masih ada sejumlah koleksi raib yang belum ditemukan. JAWA Tengah memiliki teramat

banyak kesenian tradisional. Seti-ap kabupaten atau kota memilikiseni tradisi masing-masing. Sela-ma ini, Komunitas Lima Gunung

yang paling sering dan rutinmementaskan berbagai seni tradisi

di kawasan Kedu. Tanto Mendut dan Sitras Anjilin-lah, antara lain,

yang membuat seniman dan masyarakat di kawasanitu seolah menemu satu kata: kesenian merekaadalah cermin kehidupan, yang tak hendak matisecara mengenaskan. Ada elan vital, komitmen, untukterus mengeksplorasi dan mementaskan kesenianlokal sebagai kekayaan dan kebanggaan.

Di kawasan lain semangat serupa hidup pula. DiPati, kaum muda menghelat acara dari satu keca-matan ke kecamatan lain. Itulah Gosek Tontonan.Pada setiap perhelatan selalu ditampilkan kelompokatau jenis seni tradisi. Di Lasem, Rembang, ada YonSuprayoga yang menghidupkan kembali laesan darikematian (baca “Seni Tradisi yang Berguguran”,halaman 6).

Tak seberuntung laesan, sebagaimana dilaporkanwartawan Suara Merdeka Nugroho Pandhu Suk-mono, kepunahan mengintip musik bambu khas gan-dalia atau bongkel.

Saat ini tinggal empat orangyang bisa memainkan bong-kel, yakni Turmidi (75), San-wiyata (80), Kusmareja(65), Kusmeja (80). Laguyang dimainkan puncuma tujuh buah, an-tara lain Gondoliyo,Cucu Benik, Kulu-kulu,dan Jo Lio. Lagu-lagu itudinyanyikan pesindenlaki-laki.

Menyadari betapa“gampang” berbagaijenis seni itu melenyap,ST Sukirno, ketua ForumKomunikasi Media Tradisional (FK Metra) JawaTengah, selalu mengajak pemerintah menggan-deng seni tradisional untuk menyosialisasikan kebi-

jakan atau program. Jika itu berlangsung, dia yakintujuan pemerintah mengabarkan program kemasyarakat bisa berhasil dan kesenian tradisional

pun tetap hidup karena makin banyak pemen-tasan.

“Seni tradisional masih adadi hati masyarakat. Terbukti,wayang kulit masih bertahan

di berbagai daerah. Wayangorang juga makin berkem-bang di Semarang dan Solo,”

ujar dia kepada Adhitia Armi-trianto.

Dia yakin hanya dengan gerakbersama-sama antara pemerintah,masyarakat, dan seniman, seni tradi-sional bisa diselamatkan dari kemus-nahan. Dan, kita bisa berharap:anak-cucu tak cuma bisa bermaingame atau play station. Namun riang

berlatih laesan, sintren, wayang krucil, mandalilingan,dan lain-lain.

● Gunawan Budi Susanto

MINGGU PAHING, 15 SEPTEMBER 2013TAHUN 64 NO. 208 ■ TERBIT 28 HALAMAN

L A P O R A N U T A M A

(Bersambung hlm 2 kol 2)

Lima Kali Museum Nasional Kecolongan

NASIONAL 2

AS-Rusia Sepakat soal Senjata Kimia

INTERNASIONAL 11

Ukuran Alat Vital Cerminkan Kepribadian (Kanal “Lelaki)

Bangunan Sia-sia Mengantre di Semarang (Kanal “Layar”)

Mencegah Kepunahan Seni Tradisi

REFORMASI lahir untuk meng-koreksi pemerintahan orde baru yangsarat korupsi, kolusi dan nepotisme(KKN). Alih-alih memberantas korupsi

yang menggurita, bau anyir malahmerebak dari Cikeas menyusul dugaan

orang dekat Presiden Susilo Bambang Yudho-yono (SBY) dalam kasus Hambalang dan impordaging sapi.

Pada Oktober 2012, Komisi Pemberantas-an Korupsi (KPK) melakukan validasi terkaitdugaan keterlibatan klan Cikeas pada proyekdi Kementerian Pemuda dan Olahraga (Ke-menpora).

Lembaga antirasuah itu juga mencari tahusiapa orang dekat Presiden (SBY) sesuai peng-akuan mantan direktur marketing PT Anak Ne-geri, Mindo Rosalina Manullang yang diduga ter-libat proyek Hambalang.

Berita Acara Pemeriksaan (BAP) KPK(11/10/2012) atas nama Mindo Rosalina tersang-ka kasus suap wisma atlet SEA Games, Jakaba-ring, Palembang menyebutkan, Bagian RumahTangga Cikeas menitipkan pengusaha untukmenangani proyek di Kemenpora.

Klan Istana di Pusaran Korupsi

Saat bertemu dia membicarakan ihwal kekacauan kondisi politik diTanah Air saat ini. Dalam perbincangan dengan Kiai Sahal, JK melon-tarkan tentang kegaduhan, kekacauan politik dan kondisi keamananyang dinilai belum kondusif.

“Sekarang banyak pemimpin tidak paham kepemimpinannya,sehingga negara kita sering terjadi kekacauan walaupun tidak sampaiparah,” kata JK sambil duduk di samping tempat tidur Kiai Sahal yangdirawat di Ruang Garuda Suite Lantai 2, Paviliun Garuda RSUPDr Kari-adi Semarang, Jl Dr Sutomo, Kota Semarang, Sabtu (14/9).

● JK Besuk Kiai SahalSEMARANG - Mantan wakil presiden

(wapres) Jusuf Kalla menjenguk Rais Aam

Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama

(PBNU) KH Muhammad Sahal Mahfudz.

Curhat Kekacauan Politik

SM/Antara

OLAH TKP: Tim Labfor Polri melakukan olah tempatkejadian perkara (TKP) di lokasi penembakan Briptu Rus-lan Kusuma di tempat cucian motor Arema, Jalan RayaPekapuran, Cimanggis, Depok, Jumat (13/9).(30)

SM/Anton Sudibyo

JENGUK SAHAL: Jusuf Kalla menjenguk Rais Aam Peng-urus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Ahmad SahalMahfudz yang terbaring sakit di Paviliun Garuda RSUPDrKariadi, Semarang, Sabtu (14/9). (30)

SNSD Masih Menggemaskan...

SM/Antara

KONSER : SNSD beraksi dalam konser di Mata Elang Internation-al Stadium, Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (14/9).(30)(Bersambung hlm 2 kol 4)

Polisi Jangan Lepas Seragam● Terkait Penembakan Briptu Ruslan

KEBUMEN - Insiden penembakan terhadap Briptu Ruslan danrentetan teror terhadap anggota kepolisian membuat Wakil KetuaDPR Taufik Kurniawan prihatin. Namun dia berharap polisi janganmerasa grogi dengan cara melepas seragam dalam bertugas.

“Di luar negeri, seorang sherif bangga dengan seragamnya. Janganmalah dilarang memakai karena takut ditembak. Ini kan repot juga,”ujar Taufik Kurniawan di sela-sela Silaturahmi dan Konsolidasi Kelu-arga Besar PAN di Kebumen, Sabtu (14/9).

(Bersambung hlm 11 kol 3)

SM

dok

(Bersambung hlm 11 kol 1)

Kasus pertama pencurian ter-hadap koleksi museum terbesardi Indonesia itu terjadi sekitartahun 1960-an. Adapun barangberharga yang hilang berupaemas dan permata. Kasus keduaadalah pencurian koleksi uanglogam yang terjadi pada 1979.

Peristiwa ketiga pencuriankoleksi keramik senilai Rp 1,5miliar, dan hingga kini belumketemu. Kasus keempat terjaditahun 1996, yakni pencuriankoleksi lukisan karya BasoekiAbdullah, Raden Saleh, danAffandi. Meskipun pada akhir-

nya koleksi lukisan tersebutdikembalikan kepada negarasetelah diketahui berada di BalaiLelang Christy, Singapura.

Kasus terakhir, hilangnyaempat koleksi emas berbentuklempeng dan cepuk.

”Kasus pencurian koleksiemas Museum Nasional inimerupakan tragedi nasionalbagi bangsa Indonesia. Warisanmasa lalu bernilai sejarah tinggiyang tersimpan di museumtelah menjadi bulan-bulananperampok,” tegas koordinatorMasyarakat Advokasi Warisan

Budaya (MADYA), JhohannesMarbun.

Sejumlah kasus serupa jugapernah terjadi di beberapa muse-um di Indonesia. Di antaranya diMuseum Sonobudoyo, Yogya-karta (2010), Museum RadyaPustaka, Solo (2007 dan 2011),dan Museum Keraton Kase-puhan Cirebon (2011). Se-banyak 75 koleksi emas master-piece yang digondol maling dariMuseum Sonoboduyo sampaikini masih misterius.Tidak Belajar

Pemerintah dinilai tidak per-nah belajar dari peristiwa yangterjadi sebelumnya. Karena itu,mengupayakan keamanan yanglebih baik merupakan kebu-tuhan yang mendesak. Mem-bangun sistem keamanan yangcanggih dan merombak sumber

daya internal di museum menja-di hal yang lebih kongkrit untukdilakukan.

Menurutnya, minimnya sis-tem keamanan museum danpengamanan koleksi serta ke-lalaian pengelola museum da-lam mengawasi kinerja pekerjadi Museum Nasional mencer-minkan buruknya sistem kebi-jakan dan manajemen permuse-uman yang dilakukan oleh pim-pinan Museum Nasional.

”Sampai saat ini pemerintahgagal mengeluarkan PeraturanPemerintah di bidang Permu-seuman sebagaimana diman-datkan oleh Undang-Undangnomor 11 tahun 2010 tentangCagar Budaya, yang seharus-nya PP Permuseuman sudahdisahkan selambat-lambatnyasetahun setelah UU diundan-

gkan yaitu November 2010yang lalu,” tegasnya.

Kejadian seperti itu seharus-nya menjadi tamparan bagipemerintah pusat untuk lebihmemperhatikan kondisi dan sis-tem keamanan museum.

Anggota Komisi X dariFraksi PKB, Abdul Kadir Kar-ding mengatakan, pemerintahharus meningkatkan sistemkeamanan di semua museumyang ada di Indonesia. Hal ter-sebut perlu segera dilakukanuntuk mengantisipasi kejadianserupa terjadi kembali.

”Pemerintah harus mening-katkan dan memperbaiki sistempengamanan, tidak hanya diMuseum Nasional tapi di semuamuseum yang ada di Indonesia.Itu prinsip dasarnya,” katanya.(K32-78)

SYAHWAT itupenting tetapi secu-kupnya, semesti-nya. Di luar itu ia ha-nya akan menjadi

serupa nyala lilin yang akan membakar pemiliknya. Syahwatyang tengah marak di Indonesia pada hari-hari ini, bukancuma korupsi tapi juga bahasa.

Budayawan Remy Silado pernah menyindir pemakaibahasa yang kenes itu sebagai pesolek bahasa. Bersolek itupenting. Tapi bersolek yang bijaksana tak otomatis membuatseseorang menjadi pesolek. Sebutan pesolek itu rasanyalebih dialamatkan kepada muka yang terlalu penuh bedaksampai mukanya sendiri hilang entah ke mana.

Sebagai penulis dan wartawan, juga pembicara, saya pa-ham benar godaan bersolek ini. Saya bukan tidak gemar ber-solek bahkan sampai hari ini, apalagi pada awal-awal karierjurnalistik saya. Tapi malu rasanya membaca ulang tulisan-tu-lisan lama itu. Meskipun saya mensyukuri bakat kepenulisanyang dianugerahkan Tuhan pada saya, tapi bakat itu, sepertipedang yang saya ayun-ayunkan ke segenap jurusan tanpatujuan, kecuali hanya untuk pameran. Pamer itulah tujuanutamanya.

Mental pamer itulah yang berbahaya. Bahaya itu tidak ter-letak pada apa yang dipamerkan melainkan pada situasipamer itu sendiri. Karena dalam keadaan pamer, tingkatkewaspadaan seseorang sedang berada di titik terendahnya.Pihak yang sedang pamer adalah pihak yang sedang sangatsibuk dengan dirinya. Saking sibuknya kepada diri sendirisampai ia lupa bahwa yang tertarik pada dirinya ternyataadalah dirinya sendiri.

Di berbagai kasus pamer, yang menjadi alat pameruntuk kali pertama tenyata adalah kata. Itulah kenapaharus lahir istilah omong besar, sok intelek, sok pintar, sokkaya, sok kuasa, dan seterusnya. Maka ketika seseorangsedang sangat bersolek secara bahasa, boleh jadi ia tidaksedang pamer kata-kata, tetapi hendak memamerkanapa yang ada di balik kata tersebut. Ada yang hendakpamer intelektualitas, kekayaan, kekuasaan, dan se-terusnya. Saya sendiri, pada masa awal kepenulisan,sangat ingin memberi kesan bahwa saya ini pintar. Makalahirlah aneka istilah asing, kutipan ilmiah, dan berbagaireferensi yang gaya.

Waktu itu saya menyangka pembaca benar-benar akanmenganggap saya ini pintar. Hasilnya sungguh celaka, sese-orang yang tak pernah saya duga muncul dan berkomentarpendek, ”Gayamu melebihi isimu.”

Komentar itu langsung mengakhiri periode pamer saya.Selemah itu ternyata posisi pamer. Sementara seluruh juruskita peragakan habis-habisan, pihak lawan cukupmenebaknya dengan satu pukulan.

Tapi anehnya, ketika saya menulis secara lebih bersahaja,jika pun harus bergaya cukup sewajarnya, semestinya,respons tulisan saya itu membaik dari waktu ke waktu. Saatperiode pamer itu, saya sibuk dengan diri saya, saat periodebersahaja itu saya mulai sibuk dengan kebutuhan pembaca.Sudah tentu, hingga hari ini saya masih bersolek dalambanyak hal termasuk dalam soal bahasa. Bedanya ialah,saya kini hanya bersolek kalau pembaca, kalau pihak lain,menyukainya. Jadi titik beratnya adalah orang lain. Bukansaya. (62)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Syahwat Bahasa Lima Kali Museum Nasional Kecolongan

JAUH sebelum terjadi ìPeristiwa Ta-ngerangî pada 17 Agustus lalu, rangkaianteror terhadap polisi sebenarnya sudahberlangsung di daerah. Penembakan ter-hadap pos polisi di Solo dan terhadap polisiyang sedang bertugas jaga di Purworejodan Kebumen, tak bisa dilupakan begitusaja.

Penembakan dengan sasaran pos polisikemudian teridentifikasi sebagai tindakanbalasan teroris. Namun, kelanjutan insidenpenembakan di Purworejo dan Kebumenlenyap dari pemberitaan media. Kasus inikemudian menimbulkan spekulasi tentangkemungkinan dampak persaingan antarainstitusi Polri dan TNI.

Kegelapan peristiwa Purworejo danKebumen ternyata kemudian berlanjut.Ajun Inspektur Satu Kus Hendratma men-jadi korban penembakan berikutnya. Dihari peringatan Proklamasi KemerdekaanRI itu, di kawasan Jalan Graha PondokAren, Tangerang Selatan, dia meninggalseketika ditembak pembonceng pengen-dara motor.

Brigadir Kepala Sukardi yang sedangmengawal angkutan barang di Jalan HRRasuna Said Jakarta, tepat di depan ge-

dung Komisi Pemberantasan Korupsi,menjadi korban berikutnya. Terakhir, BriptuRuslan, anggota Sabhara Mabes Polri,ditembak sekelompok orang tak dikenalketika hendak mencucikan sepeda mo-tornya di Depok, Jabar.

Banyak motif pen-embakan yangsedang dikajiPolri. Berbagaimotif itu, menurutpengamat kepo-lisian, Bambang WidodoUmar, mengerucut pada duakelompok motif. Kelompok per-tama adalah teroris yangmendendam Densus 88 dankelompok kedua terdiri atas berbagai pihakyang merasa sakit hati dengan perilakuoknum polisi. Reformasi Polri

Tantangan bagi petinggi Polri untuk bisamengungkap dua motif besar perlawananterhadap institusinya yang menjadi simbolnegara itu. Teror terorganisasi selalu diala-matkan kepada simbol-simbol negara. Bilakasus ini gagal terungkap, maka teroris me-rasa telah berhasil mengalahkan negara.

Kasus beruntun ini hendaknya dijadikan

momentum oleh Polri untuk mereformasidirinya. Tidak berlebihan bila Bambang Wi-dodo Umar menyarankan Polri untuk ma-was diri, berintrospeksi, dan tidak arogan.

Reformasi adalah obatpaling mujarab bagi Polri

untuk menghentikansegala bentuk teror

itu. Berbagai fakta ten-tang persepsi burukPolri belum hilang,

bahkan semakinmenguat.

Misalnya, hasilsurvei terakhir dari TransparencyInternational Indonesia. Survei itumengukuhkan Polri sebagai lembagapaling korup di negeri ini, disusul parpol,parlemen, dan PNS. Menurut survei itu, tigadari empat orang Indonesia menyuap polisiuntuk mendapatkan pelayanan lebih.

Citra tersebut menempatkan Polri seba-gai institusi negara yang tidak bermartabat.Status ini menempatkan Polri layaknyamusuh publik, keadaan yang tidak berubahsejak awal reformasi. Konsekuensinya,anggota Polri tidak memiliki kebanggaankorps. Jiwa korsa tumbuh dalam persepsipublik yang negatif.

Dalam konteks terorisme, lembaganegara yang paling lemah selalu menjadisasaran pertama teror. Seperti ditulisGraham Fuller dalam bukunya TheFuture of Political Islam (2003), ketikamembahas tentang terorisme danpejuang kebebasan, dia menyebutkan,sasaran berbagai kelompok teror berbe-da-beda. Ada yang mengincar presiden,polisi, aparat keamanan, pejabat peme-rintah, rival politik, turis, dan lainnya.Siapa di antara mereka yang lemah akanmenjadi incaran.

Karena itu, tidak ada alasan bagi peting-gi Polri untuk menunda-nunda reformasidengan alasan apa pun. Membangun citraPolri yang bersih, jujur, dan profesionaladalah agenda utama yang mendesakuntuk menjamin keamanan masyarakat,pelayanan, dan tentu saja keselamatan diripara anggotanya. (78)

SEMARANG - Ratusan siswa siswidari delapan provinsi mengikuti ajangOlimpiade Sosiologi 2013 Unnes diGedung C7 Kampus Sekaran, Sabtu (14/9).Olimpiade diselenggarakan berbarenganseminar nasional pelaksanaan kurikulum2013 bagi para guru SMA/ MA. Kegiatanitu di bawah supervisi guru besar FakultasIlmu Sosial (FIS) Unnes, Prof Dr TriMarhaeni Puji Astuti .

Tri yang juga anggota tim penyusunKurikulum 2013 Puskur Kemdikbuddidaulat menjadi pembicara inti seminarnasional penerapan kurikulum baru.

”Ada sebanyak 230 peserta ambil bagiandalam Olimpiade Sosiologi. Mereka ber-asal dari Kepulauan Riau, Sumatera Se-latan, Sulawesi Selatan, Jawa Barat, Ban-

ten, DIY, Jatim, dan Jawa Tengah,” tuturKetua Penyelenggara, Hartati Sulistyo RiniSSos MA, kemarin.

Dia mengemukakan, olimpiade digagaspihak Jurusan Sosiologi Antropologi Unnesdalam rangka sumbangsih memupuk keil-muan di kalangan pelajar SMA/ MA. Acaraini sudah berlangsung dua tahun dengananimo tinggi para siswa dan guru.

Acara sekaligus didukung penyediaanbeberapa seri video pembelajaran SosiologiSMA/MA dari Laboratorium Jurusan So-siologi dan Antropologi Unnes. Selebihnyadipamerkan merchandise menarik dalambazar di lokasi yang sama.Sistem Seleksi

Dosen Sosiologi Antropologi, KuncoroBayu MA menambahkan, olimpiade

menggunakan sistem seleksi berjenjang.Peserta dari berbagai provinsi diikutkanmengikuti beberapa babak seleksi. Merekaharus beradu kepintaran mulai seleksi tulis,lomba cerdas cermat, hingga menguraijawaban esai di grand final.

Materi seleksi adalah pelajaran sosiologiyang didapat di sekolah sehari hari. Juara I-III, Intan Lailatul Naila siswi MA Babad,Lamongan, Jatim, Anidatul Mila SMA1 Ba-bad Lamongan, dan Romadhon Falaq siswaSMA1 Karanganyar Jateng. (H41-78)

PATI - Perdagangan bebas di kawasan ASEAN perlu disikapidengan kesiapan semua pihak, tidak terkecuali mahasiswa. Merekaperlu menyiapkan diri untuk berpikir dan bertindak kreatif, cepat, daninovatif agar tidak tergilas dari negara lain saat ASEAN Free TradeArea (AFTA) diberlakukan.

Demikian orasi ilmiah yang disampaikan mantan Wakil PresidenJusuf Kalla dalam Stadium Generale Sekolah Tinggi Agama IslamMathali’ul Falah (Staimafa) Pati bertema ”Tantangan Perguruan Tinggipada Asean Free Trade Area (AFTA)”, kemarin. Hadir pula dalamkesempatan itu, KH Masdar Farid Mas’udi (PBNU), dan Aksa Mahmud(mantan Wakil MPR RI).

Pria yang akrab disapa JK ini memotivasi mahasiswa untuk tidakhanya berdiam diri. Namun, mampu mewarnai bangsa ini denganmodal ilmu pengetahuan yang mampu dikembangkan menjadi usahaproduktif.

Karena itu, perguruan tinggi (PT) diharapkan mampu membuatperubahan kepada mahasiswa. Ilmu pengetahuan bukan hanyasebatas bicara, tetapi menjadi semangat perubahan ke arah yang lebihbaik dan produktif untuk menjawab tantangan perdagangan bebas.

”AFTA artinya meningkatkan persaingan. Ada tiga hal pentingmenyangkut hal itu, yakni menjual lebih baik, lebih murah, dan lebihcepat. Kalau baik tapi mahal orang tidak akan beli,” ujarnya di hada-pan ratusan mahasiswa. Percaya Diri

Selain itu, kepercayaan diri merupakan hal penting yangditekankan politikus Partai Golkar ini untuk menghadapi perdagang-an bebas. Menurutnya, Indonesia memiliki potensi lebih besar diban-ding negara lain di kawasan ASEAN, sepanjang semua pihak, terma-suk pemerintah mendorong perubahan yang sesungguhnya.

”Saat ini masyarakat Indonesia perlu berani berdikari dan percayadiri. Setiap negara punya catatan keuangan dan kemampuan yangberbeda. Jika kita berani mencipta produk dengan lebih cepat, lebihbagus, dan lebih murah, saya yakin kita akan bisa menjadi negaramaju. Saya yakin itu,” tandasnya.

Ketua Staimafa H Abdul Ghaffar Rozien mengemukakan, kampus-nya sedang berusaha untuk konsisten mengembangkan tradisiakademik yang juga membekali mahasiswa dengan kemampuankewirausahaan. ”Staimafa merupakan kampus yang didirikan berdasarnilai-nilai pesantren. Selama enam tahun ini kami bersama dosen danmahasiswa berupaya mengembangkan kultur kampus berbasispesantren,” katanya. (H49-78)

SM/M Noor Efendi

KULIAH UMUM: Mantan Wakil Presiden Jusuf Kallasaat hadir dalam Stadium Generale di Staimafa Patibersama H Aksa Mahmud (mantan Wakil Ketua MPRRI), Abdul Ghaffar Rozien MEd (Ketua Staimafa), danMasdar Farid Mas’udi (PBNU), kemarin. (78)

SM/ Hari Santoso

OLIMPIADE SOSIOLOGI: Perwakilan siswa dari berbagai provinsimengikuti ajang olimpiade sosiologi di kampus Unnes, kemarin. (78)

JAKARTA - Sejak tahun 1960-an, MuseumNasional sudah lima kali kecolongan. Bahkansampai saat ini, masih ada sejumlah koleksi yangraib belum ditemukan.

Momentum bagi Reformasi PolriOleh AZaini Bisri

Siswa dari Delapan ProvinsiRamaikan Olimpiade Unnes

Curhat....

(Sambungan hlm 1)

Pernyataan JK dibenarkanKiai Sahal yang tangan kanan-nya masih dipasang infus. ”Yamemang betul,” tutur Kiai Sahalditemani oleh istrinya, NafisahSahal, anggota keluarga danbeberapa santrinya.

”Kalau Pak Kiai sih sudahtahu dan bisa membaca semua-nya itu,” lanjut JK ditimpali se-nyuman Kiai Sahal.

Kiai Sahal lebih banyak men-dengarkan dan merespon de-ngan senyuman. Ia pun tertawalebar ketika JK berkata, pemim-pin negeri ini harus banyak bela-jar dari beliau.

JK datang sekitar pukul 07.15didampingi Ketua PMI JawaTengah Sasongko Tedjo. Begitusampai di ruang Garuda Suite lan-tai 2 Paviliun Garuda, ia disambutistri Kiai Sahal, Nafisah danbeberapa anggota keluarga lain.Kiai Sahal yang terbaring di tem-pat tidur dengan selang oksigen dihidung, nampak tersenyum lebarketika JK datang. Selang infus di

tangannya bergerak-gerak ketikamenyalami tamunya.

Kepada wartawan, JK menga-takan, kondisi Kiai Sahal sudahberangsur-angsur pulih. Selainsakit paru-parunya kambuh, Kiaikelahiran Pati, 13 Desember 1937itu juga kelelahan karena berbagaikegiatan. Salah satunya pada 6 - 8September lalu mengikuti RapatPleno PBNU di Pondok PesantrenUniversitas Sains Alquran (UN-SIQ), Kalibeber, Wonosobo. ”Se-lain capek dan sudah tua ada gang-guan penyakit paru-paru pada diribeliau. Tapi alhamdulilah seka-rang sudah membaik,” ungkap JK.Bela Jokowi

Beberapa wartawan sempatbertanya perihal Gubernur DKIJoko Widodo yang nasionalis-menya dinilai kurang oleh mantanketua umum DPP PAN AmienRais. Meski pada awalnya tidakmau ikut dalam polemik itu, JKakhirnya membela Jokowi.

Menurutnya, harus diketahuidulu apa kriteria nasionalismemenurut Amien Rais. Sebelummeninggalkan tempat, JK meli-hat-lihat kondisi sekitar RSUP DrKariadi. (H68,J17-80)

SNSD....

(Sambungan hlm 1)

Jika konser Metallica mampumenghimpun ribuan kaum paruhbaya pada konsernya beberapawaktu lalu di GBK, SNSD jugabisa menyajikan kegaduhan parapenggemar mereka.

Dari bawah panggung, tepat ditengah arena pertunjukan, lagupembuka berjudul ”Hoot” yangrancak dan dibawakan dengandandanan nan seksi berwarna ser-ba-pink, melengkapi pesta sore itu.

Pada lagu kedua, masih de-ngan dandanan yang sama dansepatu high heels berwarna putih,air mancur menari di depan pang-gung. Dengan pesta cahaya, kem-bang api, suara, dan visual, sertasinar laser, konser gelaran 7 KingsEntertainment & Dyandra En-tertainment itu, menjadi pertun-jukan one stop entertainmentyang membanggangkan.Tak Ada Jeda

Di lagu ketiga ”The Boys”,dengan menambah dandananrompi, penampilan mereka sema-kin menarik. Semua lagu diha-

dirkan dengan cara minus one atautanpa pengiring band berpersonellengkap, dengan dramaturgi pe-manggungan yang baik. Hal ituterlihat dengan jelas ketika single”I Got a Boy” dinyanyikan, ke-gemparan yang dibarengi dengankegemasan, karena koreografiyang apik dan seksi, membuatkonser makin panas dan hidup.

Nah, sebelum lagu kelima, dia-log mulai mereka buka. ”Ha-nyong Aseo Indonesia,” kata me-reka serempak.

”Selamat sore Indonesia. Akucinta kamu.”

”Selamat sore. Apa kabar.””Apakah Anda Cinta Kami,”adalah sederet kalimat berbahasaIndonesia yang mereka katakansecara bergantian dengan laval-isasi lucu.

Setelah itu, melalui pener-jemah, mereka berbicara tentangbetapa mereka sangat merindukanpenonton Indonesia. Masing-masing dari mereka menyapapenonton di setiap ujung pang-gung, sembari mengantarkan sin-gle ”Dancing Queen.”

Hebatnya, dalam konser tung-gal pertama mereka di Jakarta kali

ini — setelah konser bersama se-jumlah artiss SM Town— tidakada jeda di atas panggung. Buk-tinya, ketika mereka menghilangdi bawah dan balik panggunguntuk berganti pakaian, tiga layarraksasa memutar aktivitas ma-sing-masing personel dalamsebuah video klip, sehingga tonto-nan tetap berjalan.

Kisah selanjutnya, menontongirls band bentukan 2007 yangdialirkan selama dua jam 30 me-nit, adalah menyaksikan keriang-an yang dikemas dalam suasanamenyenangkan. Seperti meman-jakan telinga dan pandangan,karena para personelnya berwajahcantik, bertubuh ramping, denganrambut tergerai. Selain itu, racikanmusik pop techno mudah dengar(easy listening).

Apalagi hampir setiap lagu,tema panggung dilaraskan denganlagu dan dandanan serta kore-ografi. Dengan ganti kostum lebihdari lima kali, keanggunan, dankeayuan juga dicitrakan denganbaik oleh para awak SNSD. Ter-lebih ketika supersingle ”Gee”menjadi lagu penutup yang sem-purma. (G20-37)

Hadapi AFTA, JK DorongMahasiswa Kreatif● Stadium Generale di Staimafa Pati

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

MISANO - Marc Marquez menyem-purnakan dominasinya di sesi latihan bebasdengan merebut pole position di sesi kuali-fikasi. Dia mengungguli Jorge Lorenzo danValentino Rossi.

Dalam sesi kualifikasi di Misano World CircuitMarco Simoncelli, Sabtu, (14/9) malam WIB,Marquez membukukan catatan waktu satu menit32,915 detik. Catatan itu sekaligus memecahkanrekor lap yang sebelumnya dipegang oleh CaseyStoner.

Posisi start kedua ditempati oleh Lorenzo. Pem-balap Yamaha itu mencatatkan waktu satu menit33,428 detik atau 0,513 lebih lambat daripadaMarquez.

Rossi akan memulai balapan dari posisiketiga. Rider asal Italia itu mencatatkanwaktu satu menit 33,573 detik.

Sementara itu, Dani Pedrosa yang dalam tigasesi latihan bebas selalu berada di belankangMarquez, harus puas menempati urutan keempatdengan catatan waktu 0,811 detik lebih lambat darirekan setimnya itu.

Posisi kelima menjadi milik Cal Crutchlow.Sedangkan urutan keenam ditempati oleh pebalapAspar Aprilia, Aleix Espargaro.

Stefan Bradl akan memulai balapan dari uru-tan ketujuh. Alvaro Bautista, Andrea Dovizioso,dan Nicky Hayden melengkapi posisi 10 besar.(dtc-89)

MotoGP San Marino

Pole Position Milik Marquez

SM/Reuters

IKUTI KUALIFIKASI: Pembalap Yamaha Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo bersi-ap mengikuti sesi kualifikasi di Sirkuit Misano, San Marino, kemarin. (89)

SM/Reuters

TERJATUH: Pemain Manchester United MarouaneFellaini terjatuh usai dilanggar pemain Crystal PalaceMarouane Chamakh dalam lanjutan Premier Leaguedi Old Trafford semalam. (89)

MADRID - Iker Casillas agaknya bisamenarik napas lega. Pelatih Real MadridCarlo Ancelotti memastikan bahwa dirinyaakan tampil melawan Galatasaray di lagapembuka Liga Champions, pertengahanpekan depan.

Leg pertama babak penyisihan Grup Btersebut akan digelar di Turk Telekom Arena,Istanbul, Selasa (17/9). Casillas sendiri sudah dela-pan bulan tidak menjaga gawang Madrid sejakcedera tangan pada awal tahun ini. Setelah pulih,Casillas kehilangan tempatnya oleh Diego Lopezyang direkrut dari Sevilla yang memang tampilimpresif. Kiper Timnas

Pergantian manajer klub dari Jose Mourinhoyang berseteru dengan Casillas kepada Ancelotti

rupanya pun tidak lantas mengembalikanstatusnya sebagai kiper nomor satu di klub.Kendati dirinya masih dipercaya sebagaikiper utama timnas Spanyol.

Media-media Spanyol mulai memper-tanyakan keputusan Ancelotti karena terusmembangkucadangkan Casillas. Kini, sang

manajer sudah memberikan jawabannya. ”Iker akan bermain pada Selasa nanti di Liga

Champions, jadi Anda semua sekarang bisa te-nang,” kata Ancelotti kepada Marca.

Menilik sedikitnya waktu bermain Casillas,beragam rumor yang terkait masa depan kaptenMadrid dan Spanyol pun mulai berhembus.Kabarnya, Casillas diminati klub-klub top Eropaseperti Arsenal, Manchester City ataupun BorussiaDortmund. (rtr,H54-89)

Ancelotti: Casilas Akan Tampil Lawan Galatasary

MANCHESTER - Manchester United meraihkemenangan meyakinkan 2-0 saat menjamu Crystal

Palace dalam lanjutan Premier League di OldTrafford, semalam. Dua gol MU dicetak Robinvan Persie dan Wayne Rooney.

Setan Merah langsung tampil agresif dan menekan sejak awal.MU langsung mengancam melalui sepakan Michael Carrick dimenit ketiga usai memanfaatkan umpan Wayne Rooney. Namunbola yang mengarah pojok kanan gawang masih bisa diamankan.

Di penghujung babak pertama, MU mendapat keuntungan sete-lah wasit memberikan hadiah penalti menyusul pelanggaran kerasKagisho Dikgacoi terhadap Ashley Young. Wasit dengan tegasmengeluarkan kartu merah kepada Dikgacoi.Gol Penalti

Van Persie yang ditunjuk sebagai eksekutor sukses menjalan-kan tugasnya. Bola sepakannya yang mengarah pojok kiri bawahgagal diantisipasi dengan baik oleh kiper Palace, Julian Speroni.Skor 1-0 untuk keunggulan MU bertahan hingga turun minum.

Upaya MU menggandakan keunggulan baru membuahkanhasil di menit 81. Rooney yang di awal musim ini sempat diisukanbakal hengkang ke Chelsea, berhasil mencetak gol kedua MUlewat tendangan bebas. Skor 2-0 bertahan hingga laga usai.

Kemenangan ini membuat MU untuk sementara naik ke posisidua klasemen dengan raihan tujuh poin. Namun posisi ini berpelu-ang besar bakal berubah karena Chelsea, Manchester City, Arsenaldan Tottenham Hotspur baru akan berlaga beberapa jam lagi.(viva-89)

MU Kalahkan Crystal Palace

Namun demikian, pelatih La Viola Vicenzo Montella engganmembicarakan hal tersebut. ”Kami hanya berusaha fokus padasetiap laga yang kami hadapi, hal itu hanyalah anggapan media.Kami memang pernah berbicara mengenai hal itu (scudetto-Red),tapi kami tak boleh berpikir akan hal itu sebelum kami bisa menun-jukkan performa yang bagus,” tutur Montella seperti dikutip GoalItalia.

Namun, dirinya mengaku senang dengan performa bagus yang ditun-jukkan anak asuhnya hingga gionarta kedua. La Viola mampu merauppoin sempurna, setelah menundukkan Catania 2-1 dan menggilas Genoa5-2.

Dengan skuad mumpuni, banyak yang beranggapan jika Gigliati memilikipotensi untuk menantang scudettomusim ini. Namun, Montella memilih kalemdan tak ingin menyinggung hal tersebut.Bermain Praktis

”Sulit bagi kami untuk bermain layaknya musim lalu, saya berharap kamibisa bermain lebih praktis. Namun, ini masih pekan-pekan awal, masihbanyak laga yang harus kami hadapi,” tutur eks pelatih AS Roma dan Cataniatersebut.

Untuk menjaga asa tersebut, diakhir pekan ini Si Ungu akan kedatanganCagliari di giornata 3. Tampil di depan pendukungnya sendiri di StadioArtemio Franchi, Mario Gomez dkk diyakini bakal meneruskan tren keme-nangan.

Duet Geuseppe Rossi dan Gomez hingga saat ini terbukti efektif dalammenjebol gawang lawan. Rossi sendiri sebelumnya sempat diragukantampil karena mengalami cedera.

Striker 26 tahun itu mengalami cedera pada kakinya dan sempatmemeriksakan diri ke Carregi Hospital di Firenze. Namun pihak klubakhirnya memastikan jika Rossi tidak mengalami cedera serius.(rtr,H54-89)

Enggan Bicara Scudetto

RAYAKAN GOL: Striker Fiorentina Mario Gomez merayakan keberhasilannya mencetak gol saat menghadapi Genoa dalam lanjutan Serie Aawal September lalu. (89)

SM/Reuters

FIRENZE - Hasil impresif berupa dua kemenangan dalam dua laga awal membuatFiorentina disebut-sebut memiliki kans meraihscudetto musim ini.

SOLO - Satu tiket tersisa ke Indonesia Super League (ISL)menjadi milik Persik Kediri setelah menang 6-2 atas PersikaboKabupaten Bogor di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (14/9).

Sempat terdegradasi musim 2009/2010, Persik akhirnyamenyusul Persebaya Surabaya dan Perseru Serui yang terlebihdahulu lolos. Oliver Makor menjadi bintang lapangan denganhatrik di menit 22, 45 dan 61. Sementara tiga gol lainnya dibagi rataFaris Aditama (6), Agus Susanto (80) dan Khusnul Yuli (90).

Adapun Persikabo memperkecil lewat gol bunuh diri stoperPersik, M Alhadji (45+1) dan penalti striker Cristiano Lopez (65).

”Ini pertandingan mental. Awalnya saya berpikir melawanPersikabo berat, ternyata menang dengan skor besar,” jelas arsitekPersik, Aris Budi Sulistyo, kemarin.Menggebrak

Macan Putih tampil menggebrak sejak wasit Gerry Rawa P (Jam-bi) membuka pertandingan perebutan tempat ketiga itu. Menit 6, sep-akan Faris Aditama dari dalam kotak penalti membuka pesta golPersik. Semenit kemudian, giliran Dimas Galih yang menceploskanbola. Namun, gol itu dianulir karena eks Solo FC itu berdiri offside.

Menit 22, sundulan Oliver Makor menyambut umpan Dimas Ga-lih menggandakan keunggulan Persik. Makor menambah keunggu-lan timnya. Tendangannya di depan gawang menit 45 tak mampuditepis kiper pengganti Abdulloh. Persikabo memperkecil keting-galan di injury time lewat gol bunuh diri stoper Persik M Alhadji.

Persikabo hanya mampu menambah satu gol lewat penaltiCristiano Lopez (65). Penalti diberikan setelah M Alhadji melang-gar Alejandro Tobar. Hal ini membuat Alhadji keluar lapangansetelah diusir wasit. Makor mencetak gol ketiganya di menit 61sekaligus golnya ke-18. Sementara pesta Persik ditutup gol-gol dariAgus Susanto (80) dan tendangan jarak jauh Khusnul Yuli (90).

”Kami antiklimaks setelah konsisten di awal musim. Pemain-pemain pun kurang siap,” tandas asisten pelatih Persikabo, AbdushShobur. (K15,D11-89)

REMBANG - PSIRditahan imbang PSM Ma-kassar 1-1 (0-1) dalam lan-jutan Liga Prima Indonesia(LPI) di Stadion KridaRembang Sabtu, (14/9) sore.

Tim tamu unggul terlebihdahulu lewat sepakan AndiOdang di menit 28. PSIR baru bisamenyamakan kedudukan di menit90 lewat penalti gelandang serangYoni Ustaf Buchori.

Bermain dihadapan 2.000 pen-dukunganya, Christian Lenglolosangat kesulitan menembus perta-hanan Juku Eja.

Hingga pertengahan babakpertama, anak-anak asuh pelatihHaryanto itu praktis tidak memili-ki peluang sama sekali di mukagawang PSM.

Pada menit 28, sebuah seran-gan PSM yang dikreasi olehAbdul Rahman berhasil menem-bus sisi kiri kotak penalti PSIR.Setelah melewati bek HeruWibowo, Abdul Rahman

mengirimkan umpan tero-bosan ke tengah kotakpenalti.

Andi Odang yang berdiribebas berhasil menyambutumpan tersebut dengansebuah sontekan keras.

Nanda Pradana tak urung harusmerelakan gawangnya bobol.

Setelah tertinggal 1-0, timPSIR semakin kehilangan dayagedor. Sejumlah pergantian dilakukan pelatih Haryanto. Namunhingga babak pertama usai, timberkostum oranye-oranye itubelum bisa mengejar ketinggalan.Laga Keras

Di babak kedua, laga berlang-sung lebih keras. Wasit Dadang Su-handa tak urung sering menghen-tikan laga. Pemain PSM juga seringprotes karena menganggap keputu-san wasit mulai berat sebelah.

Di menit 70, laga sempat terhen-ti hingga tak kurang 10 menit ketikawasit memberikan tendanganbebas kepada PSIR sedikit di luar

kotak penalti. Manajer dan offisialPSM bahkan sempat memintapemain untuk keluar lapangan.

Namun laga akhirnya digelarlagi setelah pengawas pertanding-an melakukan lobi dengan offisialPSM. Di menit 89, bek sayapPSIR Suyono Terong dijatuhkanpemain PSM di kotak penalti de-ngan cara ditarik kaosnya. WasitDadang Suhanda langsung me-nunjuk titik putih.

Yoni yang menjadi algojo ber-hasil menaklukkan Ngurah Ko-mang Arya untuk menyamakankedudukan 1-1.

Seusai penalti, salah satupemain PSM Hamdi Hamzadiberi kartu merah karena meng-oleskan balsem ke mata kananwasit Dadang Suhanda.

Pelatih PSM Imran Amirullahmengaku sangat kecewa denganhasil imbang itu. ”Pemain kamibermain bagus. Tapi anda lihatsendiri bagaimana kualitas wasit,”kata dia. (H19-89)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Persik ke ISL

SOLO -Persebaya Surabaya keluar sebagai juara Divisi UtamaLiga Indonesia (LI) musim 2012/2013. Pada final di StadionManahan, semalam, Bajul Ijo menang 2-0 atas Perseru Serui lewatdua gol yang diborong JP Boumsong menit 29 dan 65.

”Anak tampil semangat dan tanpa beban sehingga kami bisamenang,” ungkap arsitek Persebaya Tony Ho, Sabtu (14/9).

Persebaya tampil menekan dan hanya memberi kesempatanPerseru untuk sesekali menyerang sepanjang babak pertama.Sepakan keras Uston Nawawi di menit 10 mengawali peluangBajul Ijo di babak pembuka. Namun, bola tendangannya masihmenyamping.

Termasuk juga sepakan Srdan Lopicic sembilan menit kemudi-an yang masih mudah ditangkap kiper Perseru Teguh Amirudin.

Keunggulan Persebaya dibuka strikernya JP Boumsong menit29. Memanfaatkan tendangan bebas dari tengah lapangan, bolasundulan striker gempal itu tak sempurna ditangkap Teguh. Bolayang mengenai mistar justru memantul masuk ke dalam gawang.Hingga wasit Adi Riyanto (Kendal) mengakhiri babak pertama,skor tetap tak berubah untuk keunggulan Persebaya.Tampil Menekan

Babak kedua, giliran Perseru yang tampil menekan. Namun, takada satu pun gol yang mampu bersarang ke gawang kiper Perse-baya Bayu Cahyo Wibowo. Justru JP Boumsong yang mampumenggandakan keunggulan Persebaya lewat golnya menit 65.

Memanfaatkan sepak pojok Uston Nawawi, sundulanBoumsong membuat kiper Perseru memungut bola kedua kali daridalam gawangnya. Skor tak berubah hingga laga usai.

”Saya tidak kecewa dengan kekalahan ini karena kami sudah diISL. Lagipula pemain lokal kami bisa mengimbangi Persebaya,”sambung pelatih Perseru, Robby Maruanaya.

Atas hasil ini Persebaya berhak mendapatkan uang tunai Rp 500juta. Sementara Perseru sebagai runner-up sekaligus tim fairplaymendapat hadiah Rp 350 juta dan Persik Kediri ditempat ketigadengan Rp 200 juta.(K15,D11-89)

Persebaya KampiunDivisi Utama

BANJARMASIN - Tim bulu tangkis Jateng melaju ke babakperempat final nomor beregu 45 tahun ke atas dalam Pekan OlahragaWartawan Nasional (Porwanas) XI yang berlangsung di Ban-jarmasin. Hasil itu didapat setelah Jateng menumbangkan Sumbar 2-1 di babak perdelapan final, Sabtu (14/9) di Hippindo Badminton Hall.

Di partai pertama, tunggal pertama Jateng, Ahmad Muhaimin,tanpa kesulitan menaklukkan Widya Navis 21-6, 21-14. Skor 1-1 ter-jadi, ketika tunggal kedua Jateng, Solikun tumbang di tangan pemainkocak Subandi, 19-21, 21-9, 17-21.

Ganda Ahmad Muhaimin/Sigit Budi Riyanto menentukan keme-nangan Jateng dengan melumat Safrizal Yasin/Basril Basar 21-12,21-10. Di babak perempat final kategori 45 ke atas, Jateng akanmenantang unggulan ketiga, Sulsel.

Kemudian di cabang tenis lapangan, Jateng harus jatuh bangun un-tuk melaju ke perempat final nomor 25-35 tahun. Tunggal pertama Cha-mim Rifai tumbang 1-8 dari tunggal kuat Bali, I Ketut Sunanta. Di par-tai kedua, Jateng menyamakan skor 1-1, setelah Budi Surono menga-lahkan Wirayudha 8-2. Ganda Imam Nuryanto/Budi Surono memba-wa langkah ke delapan besar dengan mengandaskan I Ketut Sunan-ta/Ngurah Rai 8-3.

Di cabang biliar, pemain dingin asal Jateng, Rinoto, juga memasti-kan lolos ke 16 besar nomor bola 9 perseorangan, setelah mencatat ti-ga kali kemenangan dan sekali kalah. Rinoto yang pernah meraih pe-runggu, dalam pertandingan di Galaxy Billiard, di laga pertama taklukdari Sulut 3-4, menang 4-0 atas Sumsel, mengalahkan Sumbar 4-2dan menang 4-2 atas Riau. (H69-89)

Bulu Tangkis ke Perempat Final● Porwanas 2013

MEDAN - Persijap Jepara gagal me-lanjutkan tren positif dalam menjalani lagatandang. Setelah mampu mencuri satu poindi kandang Semen Padang dalam lagasebelumnya, tim berjuluk Laskar Kalinyamatitu kandas di kandang Produta FC Medandalam lanjutan Indonesian Premier League(IPL) 2013, kemarin.

Persijap takluk dengan skor 0-2. Dua gol darituan rumah diborong Rahmat Hidayat pada menitke-7 dan ke-30 melalui titik putih.

Dua gol itu berhasil didapat Produta setelahserangkaian serangan terus dilakukan sejak awalbabak pertama. Tertinggal dua gol Persijap menco-ba mengejar ketertinggalan tapi tak mampu men-dapatkan gol hingga babak pertama berakhir.

Masuk babak kedua, Evaldo dkk mencoba terusmendobrak pertahanan Produta FC. Menggebrakdi awal babak kedua membuat Persijap mendap-atkan sejumlah peluang tetapi belum bisa dikon-versi menjadi gol untuk mengejar ketinggalan.Hingga peluit ditiup wasit tanda berakhirnya per-tandingan sekor 2-0 untuk keunggulan Produtabertahan.

Hasil yang dicapai Persijap itu salah satunyakarena faktor rotasi dan istirahat pemain yang

kurang. Tak hanya itu, salah seorang pemaininti M Fauzan Jamal tidak bisa dimainkankarena mendapat kartu merah dalam laga tan-dang sebelumnya melawan Semen Padang. Sudah Maksimal

Chief Executive Officer (CEO) PT JeparaRaya Multitama (JRM) sekaligus General Mana-ger Persijap M Basalamah saat dihubungi melaluitelepon, menjelaskan tim sudah tampil maksimal.

Dia juga enggan untuk mencari kambing hitamatas kekalahan itu. Dengan pertimbangaan ituBasalamah enggan menganalisa lebih lanjut men-genai faktor kelelahan maupun kinerja wasit.

”Intinya sudah maksimal. Ini lebih karena per-tandingan tandang dan lawan yang kami hadapiada di klasemen atas,” tuturnya. ”Kalau soal teknispemain juga sudah bersiap dengan baik. Mungkinmemang yang menjadi perhatian dalam pertan-dingan itu, para pemain masih kurang efektifdalam memanfaatkan sejumlah peluang,” sam-bung Basalamah.

Setelah menjalani dua laga tandang di Suma-tera, anak-anak asuh Raja Isa itu akan melakonilaga kandang dengan menjamu PSIR Rembang distadion Gelora Bumi Kartini (SGBK) pada Rabu,(18/9). (H75-89)

Persijap Kandas di Medan

SM/Setyo Wiyono

LEPASKAN TENDANGAN : Striker PersebayaBoumsong melepaskan tendangan setelah lepas darikawalan pemain Perseru dalam final Divisi Utama LIdi Stadion Manahan Solo, semalam. (89)

SM/Mulyanto Ari Wibowo

GIRING BOLA:Bek sayap PSIR Abdul Latif menggiringbola di kawal pemain PSM Makassar di laga LPI,kemarin. (89)

PSIR Ditahan Imbang PSM

1954

SEMARANG- Kepeng-urusan PSIS baru akan berak-hir Juni 2014 mendatang. Na-mun sejak Agustus 2012 lalu,Ketua Umum PSIS SoemarmoHS sudah tidak dapat lagi men-

dampingi tim. Pasalnya, mantan WaliKota Semarang ini terjerat kasus korupsi.

Ketua PSSI Kota Semarang Yoyok Mar-dijo atau akrab disapa Anggoro Mardi Husodopun mendesak agar ditunjuk ketua umum yangbaru. Dia mengusulkan Plt Wali Kota Hendrar”Hendi” Prihadi menjadi kandidat tunggal.

Sebagai kepala daerah, Hendi secara tidak langsung turut bertang-gung jawab atas kelangsungan PSIS. ”Meski selama ini sering mem-bantu, namun secara definitif belum menjadi ketua umum PSIS.Dengan menjadi ketua umum, akan memiliki tanggung jawab morallebih kepada masyarakat untuk menjaga konsistensi tim,” tutur man-tan manajer PSIS itu.

Bila melihat secara struktur organisasi, Ketua Harian Simon Legi-man yang mengambil alih tanggung jawab kepengurusan. Namun da-lam pengambilan kebijakan dia tidak dapat memutuskan sendiri.Beberapa kali justru meminta pertimbangan kepada Hendi. Hal itumembuat pengurus harus dua kali bekerja. Berbeda cerita bila Hendimasuk kepengurusan tim yang ber-home basedi Stadion Jatidiri. Rasatanggung jawab dan memiliki PSIS pun akan bertambah karena telahdiberikan kepercayaan. (K18-89)

SM/Hendra Setiawan

Hendrar Prihadi

Hendi Didesak Jadi Ketum PSIS

Indonesia langsung mengejutkan tim tamu saat laga belum menca-pai satu menit. Tendangan keras Evan Dimas dari luar kotak penaltigagal dibendung oleh kiper Vietnam, Le Van Truong.

Bola membentur tiang sebelum masuk ke gawang. Tertinggal 0-1,Vietnam mulai menekan pertahanan Indonesia. Gempuran demigempuran lawan membuat kiper Ravi Murdianto harus jatuh bangununtuk menyelamatkan gawangnya.

Setidaknya, tiga kali Revi melakukan penyelematan gemilang. Dimenit 31, tembok pertahanan Indonesia akhirnya jebol.Memanfaatkan umpan sepak pojok, Duc Huy mampu menyamakankedudukan. Pelecut

Gol ini juga menjadi pelecut pasukan pelatih Grachen Guillaumeuntuk tidak memberi peluang bagi tuan rumah. Kepanikan justrumelanda lini belakang yang dikawal Putu Gede.

Empat menit berselang, gawang Indonesia kembali kebobolan.Kali ini lewat striker Vietnam, Nguyen van Toan. Dia berhasilmemanfaatkan blunder yang dilakukan pemain belakang Indonesiadalam menghalau bola.

Di babak kedua, Indonesia coba tampil lebih agresif guna menge-jar ketertinggalan. Namun upaya Indonesia tidak membuahkan hasil.Skor 2-1 untuk kemenangan Vietnam bertahan hingga laga usai.

Kekalahan ini mematahkan tren positif Indonesia di dua lagasebelumnya. Indonesia sukses meraih poin sempurna usai memetikkemenangan atas Brunei Darussalam 5-0 dan 2-1 atas Myanmar didua laga pertama mereka. (ant-89)

Gol Cepat yang Sia-sia● Indonesia Ditaklukkan Vietnam SIDOARJO - Indonesia takluk 1-2 dari Vietnamdalam lanjutan penyisihan Grup B, Piala AFF U-19 yang digelar di Stadion Gelora DeltaSidoarjo, semalam. Sempat unggul cepat,Indonesia harus merelakan gawangnya bergetar dua kali.

SM/Antara

LEWATI LAWAN: Pemain timnas U-19, Ilham Udin Armaiyn berusaha melewatihadangan pemain Vietnam, Lee Van Son dalam pertandingan grup B AFF U-19Championship 2013 di Gelora Delta Sidoarjo, Jatim, semalam. (89)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

RUMAH yang nyaman, ataurealitas godaan gelimang uang?

Pertanyaan itu selalu meng-hasilkan jawaban yang berbatastipis antara nurani dan kemu-nafikan. Tanyakan kepada Ri-cardo Kaka, Mesut Oziel, GarethBale, Neymar, Wayne Rooney,atau Shinji Kagawa. Merekalahyang hari-hari ini bisa meru-muskan jawaban jujur tentangkenyamanan atau orientasi gajitinggi; apakah mereka lebihmembutuhkan ”rumah” yangmembuat kerasan, atau menge-jar bayaran selangit selagi tena-ga masih mematut-matut mere-ka untuk memasang harga dihadapan klub-klub yang bernaf-su memburu.

Kaka yang sempat menjadi

salah satu galactico di ”LosGalacticos” Real Madrid selamaempat tahun, musim ini memilihkembali ke AC Milan karenamerasa ia tak bakal menjadistarter di tengah kepungan bin-tang baru dan jagoan-jagoanmuda. Dan, Pemain TerbaikDunia 2007 itu melukiskan sua-sana menunggu ”debut kedua”-nya bersama Rossoneri sepertikegembiraan dan keberdebar-debaran jiwa kanak-kanak. Iamerasa pulang ke rumahnyayang sejati, dan berharap de-ngan tampil reguler bisa menda-pat tempat di tim nasional Brazil.

Dari Santiago Bernabeu,Oziel juga memutuskan pergi.Arsenallah yang beruntungmendapat tanda tangan gelan-

dang pengatur serangan yangdiakui Cristiano Ronaldo seba-gai pemain yang paling tahukemauannya di depan gawanglawan itu. Pemain Jerman ber-darah Turki itu, — mirip denganalasan Kaka — merasa Berna-beu bukan lagi rumah yang ra-mah karena kehadiran pemaintermahal Gareth Bale dan therising star Isco.

Rooney, yang juga tengahdirundung galau hati lantaranpengaruh relasi interpersonal-nya dengan pelatih DavidMoyes, mungkin lebih berun-tung dari Kagawa. Hingga tigapertandingan ManchesterUnited di Liga Primer, Kagawabelum sekalipun dimainkan.

Kehadiran Marouane Fellainimembuat pemain asal Jepangitu makin tak berpengharapan.

Kondisi taktikal yang sulit dibi-lang objektif itu bukan hanyamembuat dia murung, tetapijuga pelatih yang membesar-kannya di Borussia Dortmund,Juergen Klopp. Mentor utamaKagawa itu mengaku gusar dantidak habis mengerti mengapasalah satu gelandang terbaik du-nia itu disia-siakan oleh Moyes.

Masa depan Kagawa punmenggantung dalam ketidak-pastian di Old Trafford. Theatreof Dream bukan lagi kanvasimpiannya untuk terbang lebihtinggi, namun menjadi rumahyang tak lagi ramah, terutamasetelah Sir Alex Ferguson yangpernah memercayainya menya-takan pensiun di penghujungkompetisi lalu.

* * *LALU apa yang sesungguh-

nya dicari oleh para pemain pro-fesional?

Ya bermain reguler sebagaistarter, dipercaya pelatih yangmau mengerti benar tentangkemampuan, potensi, dankepribadiannya. Maka MarioBalotelli memilih meninggalkanManchester City dan RobertoMancini untuk berlabuh di der-maga AC Milan yang ditukangiMassimiliano Allegri.

Paul Pogba, aset besar Pran-cis yang pernah digadang-ga-dang menjadi pengganti PaulScholes di MU, tak sabar de-ngan pola pengentasan ala Fer-guson. Ia merasa tidak at homekarena tak kunjung diberikesempatan bermain reguler,dan Juventuslah yang kemudi-an mendapat durian runtuh.Antonio Conte memercayai

bakat muda itu sebagai starter dilini tengah Juve.

Dari pemahaman awam,bukankah ironi besar manakalapara pemain sekelas Kaka,Oziel, David Villa, Rooney, atauKagawa tidak masuk dalamstarting line up? Namun setiappelatih memang punya otoritastaktikal yang tak mudah didikte.Oziel yang menjadi keper-cayaan Jose Mourinho dan olehRonaldo diakui sebagai ”pela-yan” terbaik, hanya meringkuk dibangku cadangan karena CarloAncelotti punya keyakinanberbeda.

Pertimbangan itulah, di luarkendali gaji, yang banyak meng-ikat hati seorang pemain. Per-soalan ”kerasan” dalam pema-haman verbal kondisi psikologiskebersamaan di lingkungan klubacap tidak bisa dipahami hanyadari sisi ”keberadaan”. Ada nilailain di balik wajah profesional-isme yang lebih mewujud dari

rasa dan hati. Ia dipercaya,diberi peran, diterima fans, dandiakui oleh komunitasnya.

Lalu bagi pemain dengankepribadian unik seperti Balo-telli atau Pogba, kebutuhantambahan untuk sebuah syaratkenyamanan adalah kondisi”dimengerti”. Ya dari rekan-re-kannya, pelatih, serta lingkung-annya.

Jadi, apakah Arsenal akanmenjadi rumah yang mengayo-mi Mesut Oziel? Bagaimanalingkungan AC Milan menemu-kan kembali ”Kaka yang hilang”?Atau masih adakah peluangmempertautkan lagi chemistryKagawa dengan MU?

Semua akan terjawab olehperjalanan waktu. Bisa jadi me-reka benar-benar menemukanrumah yang seindah-indahnya,dari pertimbangan keberteri-maan atau gaji besar, tetapi bisapula sebaliknya: mereka harusmencari lagi dan lagi... (89)

Rumah yang Nyaman

Dari keempat pelatih tersebut,hanya Ferguson yang sudah pensiun.

Namun, mantan pelatih ManchesterUnited ini justru punya torehan spesial.

Fergie, total telah menjalani 201pertandingan Liga Champions, yangsemuanya dia lakoni bersama Man-chester United. Fergie menjadi pelatihdengan laga terbanyak di kompetisiantarklub Eropa tersebut, raihan tert-ingginya adalah dua gelar juarapada 1999 dan 2008.

Ferguson yang menanganiManchester United sejak 1986silam, melakoni debut di LigaChampions pada 14 September2009. Di laga itu, MU yang meng-hadapi IFK Goteborg dari Swedia

menang 4-2.Di bawah Ferguson, terdapat

Arsene Wenger. Pelatih asal Prancisini sudah menjalani 153 laga di Liga

Champions. Sama seperti Fergie, We-nger melakukannya di satu klub yakniArsenal.

Meski jadi langganan lolos ke LigaChampions, Wenger dan The Gunnerssejauh ini belum pernah jadi kampiun.

Pada Mei 2006 silam, Wenger berhasilmembawa Arsenal ke final Liga Cham-pions untuk kali pertama. Sayang, ambi-sinya untuk meraih gelar juara dihentikanoleh Barcelona. Arsenal kalah 1-2 di partaipuncak itu.

Untuk Ancelotti, dia total sudah 117 kalitampil di Liga Champions dengan statuspelatih. Jumlah itu merupakan akumulasi saatia mengarsiteki Juventus, AC Milan, Chel-

sea, dan Paris Saint-Germain. Namun,dari keempat klub itu, Ancelotti

merasakan kesuksesan kalamenangani Milan.

Sejak berlabuh di SanSiro, Don Carlo suksesmempersembahkan duatrofi Liga Champions.

Trofi pertama disabet Milanpada 2003 dengan menga-

lahkan Juventus di Old Trafford,sedangkan yang kedua hadir pada

2007 setelah menundukkan Liverpooldi Olympic Stadium, Athena.Pelatih terakhir yang masuk dalam klub

100 Liga Champions adalah Jose Mourinho.Total, pelatih berkebangsaan Portugal itu sudahmenjalani 107 pertandingan. Dia melakukan-nya itu bersama empat klub, yakni FC Porto,Chelsea, Inter Milan, dan Real Madrid.

Sama seperti Ancelotti, Mourinho meno-rehkan prestasi bagus dengan menyabet duatrofi Liga Champions bersama Porto (2004)dan Inter Milan (2010).Tiga Trofi

Dari pelatih-pelatih tersebut, hanyaAncelotti dan Mourinho yang berpeluangmenambah koleksi trofi Liga Cham-pionsnya menjadi tiga. Satu-satunyapelatih yang berhasil meraih tiga trofiLiga Champions atau sebelumnya dise-

but European Cup adalah BobPaisley. Dia memenangi trofi itu

bersama Liverpool pada 1977, 1978,

Kuartet Pelatih Centurions dan 1981.

Pelatih lain yang juga berpeluang menam-bah koleksi trofi Liga Champions menjaditiga adalah Josep Guardiola. Dia meraih duatrofi Liga Champions bersama Barcelonapada 2000 dan 2002.

Nah, persaingan antara Ancelotti, Mou-rinho, dan Guardiola untuk menyamai tore-han Bob Paisley pada Liga Champions mu-sim ini bakal ketat. Ancelotti yang sekarangmengarsiteki Real Madrid berada di Grup Bbersama Juventus, Galatasaray, dan Ko-benhavn.

Adapun Mourinho yang kembali me-nangani Chelsea berada di Grup E bersamaSchalke 04, FC Basel, dan Steaua Bu-charest. Guardiola yang musim ini mena-ngani juara bertahan Liga Champions, Ba-yern Munich, akan menghadapi CSKAMoskwa, Manchester City, Viktoria Plzendi Grup D.

Perhatian khusus harus Ancelottiarahkan ke Juventus. Melawan klub asalItalia itu, Madrid punya catatan kurangmeyakinkan. Dalam empat pertemuan ter-

akhir, Los Blancos menang sekali dan kalahtiga kali.

Kemenangan itu didapat di babak peny-isihan 16 besar 2004/2005, Madrid menang1-0 di Santiago Barnebeu. Namun di legkedua, giliran Madrid takluk 1-2 di Stadiodelle Alpi.

Mereka bertemu lagi di grup H musim2008/2009. Madrid kalah 1-2 pada perte-muan pertama, dan 0-2 di pertemuankedua.

Meski statistik berpihak kepada Juventus,Ancelotti yakin timnya mampu melalui fasegrup dan keluar sebagai juara. Terakhir mere-ka mengangkat Si Kuping Besar pada2001/2002 saat mengalahkan Bayer Le-verkusen 2-1 di final.

Dengan modal pemain termahal di dunia,Gareth Bale, serta pemain sekelas CristianoRonaldo, trofi juara adalah jawaban palinglogis yang bisa diberikan Ancelotti.

”Semua orang di Madrid fokus untukmenjuarai titel Eropa. Real Madrid belumpernah mencapai babak final sejak 2002.Saya pikir itu terlalu lama untuk tim sekuat

Madrid,” kata Ancelotti. Adapun Mourinho, ini adalah kesempatan

terbaik untuk meraih gelar. Segudang pemainbaru telah dilabuhkan ke Stamford Bridge.Sebut saja Kevin de Bruyne, Schurrle,Willian, dan Samuel Eto’o.

Pemain terakhir merupakan striker yanggigih serta memiliki kecepatan dalam menye-rang. Pengalamannya merumput bersamaBarcelona dan Inter Milan menjadi modalpenting.

”Ini sangat penting karena kami inginbermain dengan intensitas yang kamiinginkan. Kami perlu pemain alternatif danrotasi pemain, dan butuh pemain yang bisamenjaga intensitas dan dinamis itu,” kataMourinho.

Ancelotti dan Mourinho kenyang pen-galaman membawa tim berjaya di Eropa.Layak ditunggu apakah gelar Liga Cham-pions musim ini akan jatuh ke tangan salahsatu di antara mereka, atau apakah perhelatankali ini hanya akan menambah catatan mere-ka membawa tim berlaga di Eropa. (BudiWinarto, Nurul Muttaqin-89)

SIRAlex Ferguson, CarloAncelotti, Arsene Wenger,dan Jose Mourinho merupakan pelatih-pelatihyang sering membawatimnya berlaga di LigaChampions. Wajar jikamereka mendapat penghargaan dari UEFAatas capaiannya menjalani lebih dari 100 pertandingan di Liga Champions.

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

SETIAP kali menceritakankebangkitan laesan, Yon Suprayogaselalu bersemangat. Dia menuturkanpertengahan 1980-an laesan diha-ramkan oleh sebagian kalangan. Selainberbau stigma politik 1965, laesan dini-

lai mengandung unsur mistik.Akibatnya, hampir 20 tahunan seni tra-disional asli Lasem itu tak lagi dimain-kan.

Saat itu, Yon yang masih kuliahingin menghidupkan lagi seni yang

mengandalkan satu penari dan tigacantrik itu. “Kalau memang kerasukan,misalnya, penari tak akan memilikikontrol diri seperti penari jaran kepangmakan beling. Penari laesan justru terli-hat tenang dengan gerakan sangat

terkontrol,” kata warga Soditan,Kecamatan Lasem, itu.

Dengan semangat pemberontakanremaja, bapak si kembar penyair GalihPandu Adi dan Galih Panji serta Putritersebut mencari informasi tentang lae-san. Dia pun “menghasut” para pemainyang rata-rata sudah tua agar mauberlatih dan tampil kembali. Sepertimendapat angin segar, para pemainkembali berkumpul dan berlatih.

Salah seorang pemain tua itu PakMengguk, tetangga Yon. “Saat itu PakMengguk sakit parah. Dia tak bisabangun dari tempat tidur. Namun begi-tu mendengar pemain laesan hendaklatihan lagi, dia bangun dan ikut latih-an,” ujar Yon.Ganti Dikompori

Alhasil, laesan bisa pentas lagi diSoditan. Saat pentas itulah kelompoklaesan memodifikasi lagu pembukayang berbunyi “la elo la e lola” menja-di kalimat tauhid “La Illah ha Illallah”yang dinilai lebih mengena bagi wargaLasem. “Ratusan orang menonton lae-san pada malam hari. Namun karenasaat itu rezim Orde Baru masih ketat,tak ada yang nanggap. Perlahan-lahanlaesan kembali mati suri,” tutur dia.

Yon pun tenggelam dalam kesi-bukan sebagai bankir di PD BPR BKKLasem. Dia juga melupakan laesan.Satu demi satu pemain meninggaldunia. “Dalam bayangan saya saat itu,laesan pasti mati karena generasi muda

tak kenal lagi.”Awal 2011, Yon ganti “dikompori”

pegiat kesenian yang acap berkumpulpada acara “Kethek Ogleng BacaPuisi” untuk menghidupkan kembalilaesan. Dia pun mengumpulkan parapemain tua yang tersisa, seperti MbahHuri dari Criwik Pancur serta MbahNgalim dan Munadi dari Soditan. Diamengajak pula beberapa anak mudadari berbagai desa untuk belajar laesan.

Pentas perdana digelar saat diesnatalis SMPNegeri I Sluke tahun 2011.Mereka belum mempertontonkan per-mainan laesan yang murni. “Kamimengombinasikan dengan bacaanpuisi, sehingga orang lebih mudahmenerima laesan,” katanya.

Februari 2012, saat “KethekOgleng #12”, bersama Forum Ko-munikasi Masyarakat Sejarah Lasemdi Lawang Ombo Lasem, dia me-mainkan laesan kembali sesuai denganpakem awal, yakni permainan empatbabak.

Dupa dibakar dalam sebuahkurungan yang tertutup rapat kainhitam. Musik dari bambu bulat yangdipukul ritmis bersama tempayan kecildari tanah dengan pemukul sandalbekas mengawali permainan. Lalu,para penyanyi melantunkan berulang-ulang lagu pembuka “Ela-elo” yangmemiliki syair singkat: La Illa haIllallah, Muhammadur Rasulullah,Pengeran se ngawe laes, ha... ha....

Pemain laesan dengan tanganterikat dimasukkan dalam kurunganselama sekitar lima menit. Ketika

penyanyi mengubah syair menjadi“Uculna bandha nira iki sari laes,dunung Allah dunung”, babak keduadimulai. Tiga cantrik membukakurungan. Sang penari ternyata sudahmelepaskan semua ikatan. Bahkan takjarang sudah berganti kostum.

Pada babak kedua, penari menariberkeliling sebagai fokus permainan.Baru pada babak ketiga penari mengajakpenonton ikut dalam permainan. “Adabanyak permainan laesan. Seperti jarandawuk ketika penonton menari sepertisatria berkuda bersama penari laesan.Ada juga enca-enci, ketika penontonlaki-laki menari gemulai seperti perem-puan,” tutur Mbah Ngalim.

Babak terakhir laesan ditutupdengan syair lagu: Ana tangis layung-layung/larane wong wedi mati.//Sapabisa ngelingna/kejaba Pengeran ira.Tembang itu mengajak penontonsenantiasa mengingat kematian danpertolongan Allah.

Kini, setelah lebih dari setahundihidupkan lagi, laesan acap ditanggaporang. Mereka berpentas pada sedekahbumi, di kampus, atau menyambuttamu yang datang ke Lasem. Kini jugasudah ada dua grup laesan di Lasem.

“Sekarang laesan sudah lebihditerima sebagian masyarakat Lasemsebagai kesenian. Mengembirakan,banyak anak kecil hafal tembang lae-san,” ucap Yon, yang terobsesi memen-taskan laesan massal saat FestivalLasem, Oktober mendatang. (51)

■ Mulyanto Ari Wibowo

Laesan Bangkit dari Kematian

KENTRUNGnyaris punah dari Blora. Padahal, senitradisional itu konon sudah ada sejak ratusan tahun lalu.Kini, dalang kentrung jarang manggung sehingga nyaristak banyak orang tahu. Dan, kini, sepertinya tinggalYanuri dalang kentrung yang tersisa.

Warga Desa Sendanggayam, Kecamatan Ban-jarejo, Blora, itu generasi ketiga dalang kentrung. Diamemperoleh ilmu perkentrungan dari sang ayah, mendi-ang Sutrisno yang populer disapa Mbah Tris, dalangkentrung legendaris. Enam belas tahun dia belajar kepa-da sang bapak, tetapi tetap merasa belum bisa bermaindengan baik. Baru pada 2004 dia bisa memainkan ken-trung.

“Saat ini jarang pemain kentrung. Tinggal sayasendirian yang melestarikan. Sulit mencari pengganti,”ujar Yanuri.

Dia menuturkan dulu orang-orang yang punya hajatacap mengundang dalang kentrung. Namun sekarangpengemar kentrung sudah jarang. Sebulan bisa maindua kali saja, bagi dia, sudah bagus.

Dia juga tak mematok tarif. Pria berperawakan kecilitu sudah sangat senang jika ada orang mau memen-taskan kentrung. Sebab, saat itulah dia bisa menyam-paikan pesan moral dan kebajikan melalui harmonisasisuara tembang dan tetabuhan kentrung.

Dia lebih sering pentas di kawasan sekitar desanyadan sesekali pada acara budaya di kota Blora. Diamemadatkan pementasan, tanpa mengurangi isi cerita.Main berlama-lama membuat penonton tak sabar.“Normalnya sampai pagi. Namun sekarang tiga jamlebih sudah selesai,” tutur dia.Sarat Makna

Cerita kentrung sarat makna dan petuah kebajikan.Babon cerita berisi ajaran agama Islam, seperti kisahpara nabi, serta cerita menak atau Panji ñ kisah tentangkerajaan-kerajaan di Jawa. Kisah itu dibawakan denganpantun, dengan parikan.

Dalang kentrung membawakan kisah-kisah itu ser-aya menabuh kentrung atau terbang. Peranti musikperkusi seperti pada rebana itu berjumlah empat ataulima buah.

Sang dalang acap mengutip ayat suci Alquranbeserta maknanya. Sesekali juga menyelipkan pantunyang berisi petuah, peringatan, sentilan, atau sindirantentang keadaan saat ini yang makin salah kaprah.

Yanuri menuturkan selama masih bisa main akanterus memainkan kentrung. Saat ini, dia juga sudahmempersiapkan calon penerus atau pengganti agarkelak kentrung tidak mati. Pernah pula dia memberikanpelatihan di sekolah selama beberapa bulan. Namunbanyak siswa tak bisa memainkan. “Memang susahbelajar kentrung. Perlu ketekunan dan kesabaran,”katanya.

Jika tak ada upaya konservasi, bukan tak mungkinsuatu saat kentrung melenyap. “Sayang jika sampaipunah, karena kentrung mengandung banyak pesanmoral,” ujar Sri Wiyono, pemerhati budaya di Blora.

Selama ini, kata dia, pemerintah hanya mengun-dang dalang kentrung untuk mengisi acara. Misalnya,tampil dalam program siaran di Radio RSPD GagakRimang. Selain itu, jarang ada pementasan kentrung.(51)

■ Sugie Rusyono

Kentrung Tak Lagi Manggung

Ketua Forum Ko-munikasi MediaTradisional (FK

Metra) Jawa Tengah STSukirno menegaskan peme-rintah semestinya bisa men-jadi maesenas. Pemerintahseyogianya mendukungpelestarian kebudayaansekaligus melindungi senidan seniman. Sebab, produk kebudayaan dankesenian bermanfaat bagi pemerintah.

“Jika semua lembaga pemerintahanmenyadari betapa penting kebudayan dankesenian dalam pembentukan manusia, sayayakin tak ada persoalan dengan seni, terutamaseni tradisional yang hilang. Justru lewatkesenian itu, program pemerintah bisa dis-osialisasikan,” kata dia.

Dia itu menuturkan seni tradisi tak berta-han karena tak mampu mempertahankan dayatarik. Memang ada pendapat bahwa seni tradi-sional memiliki batasan dalam berkembang.Namun perubahan adalah keniscayaan, meskitak berarti berubah secara radikal. Perubahantetap harus mempertimbangkan zaman dantak menyentuh substansi. Contohnya, bilapada pertunjukan ketoprak dulu pemain harusmemiliki vokal lantang agar dialog sampai kepenonton, kini sudah ada pengeras suara nirka-bel. Jadi pertunjukan ketoprak bisa makinmenarik.

Namun toh kemenarikan tak membuatnoknik, seni tradisional dari Desa Lembu,Kecamatan Bancak, Kabupaten Semarang,bertahan. Kastin (46), pegiat seni noknik dari

RT 1 RW 1 Dusun Melikan,Lembu, menuturkan kini lebihbanyak menganggur karenatak ada tanggapan. “Personelkami sekitar 20 orang. Itu ter-masuk penabuh rebana danjidor. Kami tak perlu geberaneka ragam seperti ketoprak,”katanya.

Harapan bisa melestarikannoknik terbersit dalam pikiran Kastin, yangakrab dipanggil Bendol ketika pentas. Namunkeinginan itu tinggal keinginan karena masya-rakat lebih memilih menyaksikan pentas senimodern. Jika tak ada tanggapan, apa yang dialakukan? “Ya ngarit, cari pakan lembu. Kalau-pun ada yang nanggap, uangnya kami belikanpakaian dan ubarampepentas,” ujar dia.

Itu pula yang dialami Sugiono (58), wargaLingkungan Tanjakan Ngrempal, Lembu. Pe-meran perempuan bernama panggung Su-gianti, pasangan tokoh Bendol, itu memburuhmencari bambu di hutan. “Saat musim liburan,saya jualan balon di Salatiga dan Ungaran. Apasaja kami lakukan, asal halal ,” ujar pria beram-but panjang itu.

Noknik biasanya membawakan ceritabernapas Islam yang merupakan cerminkehidupan sosial. “Cerita yang kami bawakanbiasanya memberikan inspirasi dan bersifatnetral. Tak memihak siapa pun atau pihakmana pun,” kata Sugiono.

Untuk mencegah kepunahan, KepalaDinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan, danPariwisata Kabupaten Semarang, Partono,menyatakan bakal menggandeng kelompok

seni untuk berpentas pada berbagai acara. Diayakin langkah itu akan membuat masyarakattergugah. “Kalau ada kesempatan pentas didalam dan luar kota, kami ajak secara bergili-ran. Pemerintah bertanggung jawab ataskelangsungan hidup seni, termasukmelestarikan berbagai kesenian itu,” ucap dia.

Nasib itu pula yang menghinggapi sintrendi Pekalongan. Dalam segala keterbatasan, sin-tren bertahan menghadapi gempuran zaman.Meski, gamelan pengiring, misalnya, sudahrusak dan tak dapat ditabuh secara maksimal.Sumarni, pawang sintren yang bertahan, menu-turkan kesenian itu berjaya pada 1980-an sam-pai 1990-an. “Sampai tahun 2000 pun masihada tanggapan, meski sangat berkurang.Untung, Wali Kota menghendaki sintren diper-tahankan sebagai warisan budaya,” katanya.Aspek Magis

Karena itu dia berharap pemerintah daerahmembantu membelikan gamelan sehingga diadan kawan-kawan dapat melestarikan sintren.Soal personel, Sumarni menyatakan takkesulitan karena pemain sintren muncul secaraalami berdasar proses magis. “Beda dari sin-tren-sintrenan yang didandani lebih dahuludari luar, sintren asli melalui proses magis didalam kurungan. Jadi sangat berbeda dari tari-an sintren garap,” tutur dia.

Aspek magis memang mewarnai kesen-ian itu. Namun mereka tetap berlatih untukmelenturkan gerakan dan mengharmoniskanpermainan musik. Soal tarif, pemimpin sekali-gus pawang sintren yang tinggal di DukuhBoyongsari Gang 1, Kelurahan Panjang Baru,Kecamatan Pekalongan Utara, itu menyatakantak pernah mematok tarif. Kesenian itu bisaterus ditampilkan dan lestari saja sudah meru-pakan rezeki bagi para seniman. Terlebih saatpentas ada penonton melemparkan uang.“Diberi kesempatan sering tampil saja sudahmenyenangkan buat kami,” ucap Sumarni.

Kepunahan pula yang mengancamwayang krucil di Blora. Kini, satu-satunyadalang yang bertahan sudah berusia 77 tahun.Dialah Sardi. “Saya sudah capek mendalang.

Sudah tua,” ucap Sardi. Karena itu, kini diajarang mendalang. Dia hanya mau mendalanguntuk memenuhi permintaan orang-orang ter-tentu.

Wayang krucil mirip wayang kulit.Beberapa karakter tokoh pun mirip. Cumawayang krucil terbuat dari kayu. Jadi lebihtebal. Selain itu, ada tokoh berbentuk wayanggolek. Layar atau kelir pada wayang krucil punberbeda dari wayang kulit. Layar wayang kru-cil tak selebar layar wayang kulit dan di tengah,tepat di hadapan dalang, bolong. Jadi penontonbisa melihat wajah dalang dari balik layar.Beda pula dari wayang kulit, wayang krucilmemakai balok kayu berlubang untuk menan-capkan wayang. Cerita wayang krucil jugaberbeda. Seperti pada kentrung, kisah dalamwayang krucil berupa cerita menak atau Panjidan kisah para nabi dan khalifah di Arab.

Kini, makin lenyap pula pertunjukanwayang krucil di masyarakat. Seperti itupulakah nasib dalang jemblung di kawaanbanyumasan? Suwardi (45), “pengrawit” grupdalang jemblung, menuturkan seni tutur ituhampir punah. Di Banyumas hanya ada duakecamatan yang memiliki kelompok seni itu,yakni tujuh grup di Kecamatan Tambak dandua kelompok di Kecamatan Sumpiuh. Dankelompok saja yang eksis, yakni SetyoBudoyo dari Desa Karangpetir, Tambak.Suwardi bersama Parjo (60), Rusmiyati (50),dan Sakiman (60) bergabung dengan kelom-poik itu sejak dua tahun lalu.

Mereka cukup tenar. Mereka pernah pen-tas di Solo, Jakarta, Bandung, Wonosobo,Banjarnegara. Kali terakhir, mereka mang-gung pada Pergelaran Seni SemarakNusantara HUTKe-68 RRI di Jakarta.

Kondisi itu tak jadi beban pikiran Suwardi.Dia bertani untuk menopang perekonomiankeluarga dan bermain dalang jemblung seba-gai komitmen untuk melestarikan kesenian itu.

■ Ranin Agung, NurKhaeruddin,Sugie Rusyono, Nugroho Pandhu

Sukmono, Adhitia Armitrianto

Banyak kesenian tradisional makin hari kian ”menghilang” dariruang kehidupan masyarakat. Apakah keberlangsungan kehidupan seni-seni tradisi yang (nyaris) punah itu mesti hanya ditumpukanpada daya kreasi dan daya hidup para seniman? Tak adakahlangkah konkret untuk menyelamatkan?

Seni Tradisi yang Berguguran

SM/Gunawan Budi Susanto

Penari laesan berkeliling membagikan kembang ke penonton.

SM/Nur Khaeruddin

Sintren dari beraksi di Taman Mini Indonesia Indah JakartaSM/Nugroho Pandhu Sukmono

Gandalia Sabawana Kalitanjung, Tambaknegara, Rawalo, Banyumas

SM/dok

Yanuri, dalang kentrung yang tersisa

PAK Tua bertahun tahunmemimpikan pergi haji. Karenaitu, bagi dia, hari ini ketika lan-tunan talbiyah menggemuruh,mengiringi langkah menaikitangga pesawat jumbo jetyang akan menerbangkan keMakkah, menajdi segala-galanya. Pikirannya hanyasatu: ingin menunaikan rukunkelima Islam sebagai penyem-purna rukun lain.

Bagi orang macam dia,kehidupan seakan telah habisdan sempurna ketika telahberibadah haji dan pulang keTanah Air membawa predikatwak haji. Dia jadi lebih rajin kemasjid, lebih tawaduk, danlebih sering menghadiri majelistaklim serta istighfar atas dosamasa lalu yang tak terhitung.Mungkin itulah antiklimaks dari

perjalanan panjang menujupersiapan terakhir sebelumdipanggil Tuhan.

Meski orang mengukirprestasi gemilang, entah seba-gai penguasa atau pesohor,semua akan memasuki harisepi penuh kesunyian. Tak adalagi pendamping setia. Semuamenjauh. Dalam situasi sepertiitu, bersiaplah dilupakankanan-kiri, persis para sufiyang hidup bersemangat takmerasa memiliki apa-apa dantak boleh dimiliki siapa-siapa.

Haji adalah transformasispiritual dan antiklimaks dariperjalanan hidup seorangmuslim. Itulah arena jenderalrepetisi untuk mati, ketikamemakai selembar kain takberjahit yang melilit badan,pasrah memenuhi panggilan

dengan sukacita. Begitulahseharusnya orang bersiapmenghadap Tuhan, yangdatang sewaktu-waktu tanpapemberitahuan.

Mungkin banyak orang taktahu, suatu saat haji pernahdiperhitungkan sebagai keku-atan besar yang dapat mengo-barkan semangat jihadmelawan penjajah, sepertipada pemberontakan Mutini diIndia abad ke-19. Begitu pulatokoh Paderi yang baru pulangdari Makkah, seperti HajiSumanik, Haji Nan Renceh,dan Haji Piobang, di SumateraBarat, yang dianggapbersangkut-paut denganPerang Paderi. Perlawananorang Banten akhir abad ke-19juga didukung para haji yangmengobarkan spirit melawan

penguasa asing yang merusaktatanan tradisional. Meskisekejap dapat dipadamkan,elan vital yang mendorongperlawanan itu patut dicermati,terutama dalam konteks poli-tik.

Haji juga dapatmenjadi instru-men ampuhuntuk penci-traan. Jikahendak nya-leg, janganlupa men-cantumkantitel haji didepannama.Bahwasaat

berhaji hanya belanja, itu soallain. Sebab, predikat telahberhaji punya nilai tersendiri.

Bagi orang seperti Pak Tuaitu, kalkulasi ekonomi tak pent-ing, bahkan nyaris tak masukperhitungan, ketika memper-

oleh kepastian berangkat;kapan berangkat,

kloter berapa,dan embarkasimana. Magnetapa yang men-dorong orangdesasedemikian

bergairah keTanahSucihinggamelu-pakan

segalanya? Kalau perlutabungan habis tak jadi soalkarena itu memang tabunganuntuk pergi ke Tanah Suci.Jangan heran jika ada yangbercita-cita meninggal diTanah Suci -- dunia lain yangjadi tumpuan segalanya dalamagama. Shalat di kedua masjid(Madinah dan Makkah) memili-ki keutamaan dibandingmasjid lain. Ada tempat mus-tajab untuk berdoa dan kotaperjuangan Rasul yang dicin-tai.

Kini, tamu Allah itu telahkembali ke kampung halaman.Kembali menekuni pekerjaanbersimbah peluh dan mem-peroleh hasil seadanya. Diatelah mengalami transformasispiritual menjadi terlihat begitudekat dengan Gusti Allah danlebih banyak menghabiskanhari di mushala seakan hendakmereplikasi pola hidup selamadi Masjidil Haram.

Bangun pagi bergegasmenuju masjid dengan seten-gah lari untuk mengejar shalatjamaah yang penuh keuta-maan. Sepulang dari masjidmatanya hanya tertuju padauntaian tasbih untuk oleh-oleh

tetangga serta serban alaYasser Arafat. Pada usiasudah berkepala tujuh, diamenjadi energetik karenakanan-kiri juga memperli-hatkan semangat serupa.Seakan berpacu meraih keuta-maan.

Namun betapa sepi ketikadi kampung tak lagi ada kesi-bukan mempersiapkan diriuntuk bersama ke masjid, takada lagi kekhawatiran terting-gal jamaah. Saat azan subuhmenggema sampai seanterokampung, kebanyakan orangmasih terlelap dalam mimpi.Kalaupun terbangun, takberanjak ke masjid.

Apakah dia akan tetapistikamah mendirikan jamaah,meski hanya dengan dua-tigaorang? Dia menjadi imam danmakmum adalah penjagamasjid. Sebuah pertanyaanlumrah karena penghayatanagama sering terikat ruang danwaktu. Di sinilah letak anjuranmenjadi haji mabrur yangberciri peningkatan mutukelakuan antara sebelum dansesudah haji.

Wallahu a'lam bissawab.(51)

Oleh Abdul Djamil

Tamu Allah

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Keraton (Masih)Berperan PentingKemelut kembali terjadi di Keraton Surakarta. Tak ayal, beberapa kalangan

pun mulai meragukan peran keraton dalam kehidupan masyarakat, berbangsa,

dan bernegara. Namun benarkah keraton kini tak punya peran lagi dalam

kehidupan masyarakat? Berikut perbincangan dengan

Prof Dr RB Soemanto MA, Guru Besar FISIP UNS Surakarta.

RB Soemanto:

Wakil Pemimpin Redaksi : Gunawan Permadi. Redaktur Senior: Sri Mulyadi, A Zaini Bisri, Heryanto Bagas Pratomo. Redaktur Pelaksana : Ananto Pradono, Murdiyat Moko, Triyanto Triwikromo. Koordinator Liputan: Hartono, Edy Muspriyanto. Sekretaris Redaksi : EkoHari MudjihartoStaf Redaksi :Soesetyowati, Cocong Arief Priyono, Zaenal Abidin, Eko Riyono, Darjo Soyat , Ghufron Hasyim, Muhammad Ali, Dwi Ani Retnowulan, Bambang Tri Subeno, Simon Dodit, Budi Surono, Renny Martini, Diah Irawati, Agustadi,Gunarso, Mohammad Saronji,Ahmad Muhaimin, Bina Septriono, Nugroho Dwi Adiseno, Nasrudin, M.Asmu’i, Ali Arifin, Sri Syamsiyah LS, Gunawan Budi Susanto, Imam Nuryanto, Arwan Pursidi, Arie Widiarto, Zulkifli Masruch, Agus Fathudin Yusuf, Petrus Heru Subono, Tavif Rudiyanto, Dwi Ariadi, M Jokomono,Saroni Asikin, Purwoko Adi Seno, Karyadi, Arswinda Ayu Rusmaladewi, Maratun Nashihah, Mundaru Karya, Sarby SB Wietha, Mohamad Annas, Kunadi Ahmad, Ida Nursanti, Aris Mulyawan, Setyo Sri Mardiko, Budi Winarto, Sasi Pujiati, Hasan Hamid, Rony Yuwono, SumaryonoHS, M Norman Wijaya, Surya Yuli P, A Adib, Noviar Yudho P, Yunantyo Adi S, Fahmi Z Mardizansyah, Saptono Joko S, Dian Chandra TB, Roosalina, Dicky Priyanto, Hasan Fikri, Tri Budianto. Litbang :Djurianto Prabowo ( Kepala ),Dadang Aribowo. Pusat Data & Analisa: DjitoPatiatmodjo (Kepala). Personalia:Sri Mulyadi (Kepala), Priyonggo. RedakturArtistik: Putut Wahyu Widodo (Koordinator), Toto Tri Nugroho, Joko Sunarto, Djoko Susilo, Sigit Anugroho. Reporter Biro Semarang : Edi Indarto ( Kepala), Widodo Prasetyo (wakil), Sutomo, IrawanAryanto, Moh. Kundori, Adhitia Armitrianto, Rosyid Ridho, Yuniarto Hari Santosa, Maulana M Fahmi, Fani Ayudea, Hartatik, Leonardo Agung Budi Prasetya, Modesta Fiska Diana, Royce Wijaya Setya Putra, Wahyu Wijayanto. Biro Jakarta : Hartono Harimurti, ( Kepala), WahyuAtmadji, Fauzan Djazadi, Budi Yuwono, Sumardi, Tresnawati, Budi Nugraha, RM Yunus Bina Santosa, Saktia Andri Susilo, Kartika Runiasari, Mahendra Bungalan Dharmabrata, Wisnu Wijarnako. Biro Surakarta : Budi Cahyono ( Kepala ), Won Poerwono, Subakti A Sidik, Joko DwiHastanto, Bambang Purnomo, Anindito, Sri Wahyudi, Setyo Wiyono, Merawati Sunantri, Sri Hartanto, Wisnu Kisawa, Achmad Husain, Djoko Murdowo, Langgeng Widodo, Yusuf Gunawan, Evi Kusnindya, Budi Santoso, Irfan Salafudin, Heru Susilowibowo, Basuni Hariwoto, KhalidYogi Putranto, Budi Santoso. Biro Banyumas :Sigit Oediarto (Kepala), Khoerudin Islam, Budi Hartono, Agus Sukaryanto, RP Arief Nugroho, Agus Wahyudi, M Syarif SW, Mohammad Sobirin, Bahar Ibnu Hajar, Budi Setyawan. Biro Pantura :Trias Purwadi (Kepala), Wahidin Soedja,Saiful Bachri, Nuryanto Aji, Arif Suryoto, Riyono Toepra, Muhammad Burhan, M Achid Nugroho, Wawan Hudiyanto, Cessna Sari, Bayu Setiawan, Teguh Inpras Tribowo, Nur Khoerudin. Biro Muria :Muhammadun Sanomae (Kepala), Prayitno Alman Eko Darmo, Djamal AG, UripDaryanto, Sukardi, Abdul Muiz, Anton Wahyu Hartono, Mulyanto Ari Wibowo, Ruli Aditio, Moch Noor Efendi. Biro Kedu/DIY : Komper Wardopo (Kepala), Doddy Ardjono, Tuhu Prihantoro, Sudarman, Eko Priyono, Henry Sofyan, Sholahudin, Nur Kholiq, Amelia Hapsari, Supriyanto,Sony Wibisono. Daerah Istimewa Yogyakarta: Sugiarto, Asril Sutan Marajo, Agung Priyo Wicaksono, Juili Nugroho. Bandung :Dwi Setiadi . Koresponden : Ainur Rohim (Surabaya). Alamat Redaksi : Jl Raya Kaligawe KM 5 Semarang 50118.Telepon : (024) 6580900 ( 3 saluran), 6581925. Faks : (024) 6580605. Alamat Redaksi Kota : Jl Pandanaran No 30 Semarang 50241. Telepon : (024) 8412600. Manajer Iklan :Bambang Pulunggono. Manajer Pemasaran: Berkah Yuliarto, Manajer Markom: Yoyok Gumulyo. Manajer Riset dan Pengembangan :Adi Ekopriyono. Manajer TU :Amir AR. Manajer Keuangan : Dimas Satrio W. Manajer Pembukuan : Kemad Suyadi. Manajer Logistik/Umum : Adi P. Manajer Produksi: Bambang Chadar. Manajer HRD: Budi Susanto. Alamat Iklan/Sirkulasi/Tata Usaha:Jl Pandanaran No30 Semarang 50241. Telepon: (024) 8412600. Faks : (024) 8411116, 8447858. ■HOT LINE 24 JAM024-8454333 ■REDAKSI: (024) 6580900 Faks (024) 6580605 e-mail : [email protected]. Dicetak oleh PT Masscom Graphy, isi di luar tanggung jawab percetakan.

Direktur Operasional : Hendro BasukiDirektur Pemberitaan : Sasongko Tedjo

Direktur SDM : Sara Ariana Fiestri

Pendiri : H HetamiKomisaris Utama : Ir Budi Santoso

Pemimpin Umum: Kukrit Suryo WicaksonoPemimpin Redaksi : Amir Machmud NS

Terbit sejak 11 Februari 1950

PT Suara Merdeka Press

Kisruh di Keraton Ke-raton Surakarta Hadi-ningrat belum lagi ber-

akhir. Apa sesungguhnya yangmenjadi pangkal perseteruan?

Perseteruan itu sesungguh-nya karena ada perbedaan pema-haman. Satu pihak memilikipemahaman, peraturan adatharus diugemi. Pihak lain meng-inginkan perubahan (pema-haman) seiring dengan perkem-bangan situasi dan kondisizaman. Menurut pendapat saya,dan saya berharap benar, perbe-daan pemahaman itu sesung-guhnya bermuara sama. Semuademi kepentingan yang sama,yakni agar keraton memiliki per-anan lebih besar dalam kehidu-pan masyarakat dan berbangsapada masa sekarang dan masadatang.

Bagaimana posisi KeratonSurakarta dan KadipatenMangkunegaran dalam kontekskeindonesiaan saat ini?

Posisi keraton sekarangsudah sangat jelas. Begitu punKadipaten Pura Mangku-

negaran. Sebagaimana raja ataujuga adipati yang kemudiandisebut pemangku adat, posisikeraton ya di wilayah budaya(adat). Dan ketika keraton adapada posisi itu, keraton memilikiperan sangat penting. Karena,kebudayaan adalah induk darisegala bidang kehidupan manu-sia.

Keberadaan keraton jugapada posisi yang jelas. Sampaisekarang masih ada dan hidup.Selain dari bangunan istana dankehidupan adat-istiadat, itu jugaditunjukkan dengan paguyubankeraton di Nusantara. Jadi tidakhanya di Solo. Keberadaan kera-ton di Indonesia masih eksis.Persoalannya, peranan setiapkeraton berbeda sesuai dengankapasitas masing-masing. Yangpasti mewarnai kehidupan sosialdan budaya masing-masing.Ketika kehidupan adat yangmasih berjalan dan dilaksanakanitu diapresiasi dan dihormatimasyarakat, itu bukti betapaperan keraton masih ada.

Seberapa strategis peran itu?Dari sisi politis? Dari sisi kultur-al?

Saya menilai peran strategisitu lebih dari sisi kultural. Ke-

raton adalah pusat budaya danjadi pengembang. Di Solo, mis-alnya, keraton jelas masih men-jadi pusat dan pengembangbudaya Jawa. Dan, itu memberiwarisan nilai yang mengajarkanharmoninasi kehidupan sosialdan alam. Nilai tentang etika,tata krama, unggah-ungguh,atau ajaran siklus hidup manusiadi balik adat-istiadat kebu-dayaan Jawa itu bersumber darikeraton. Pakemnya ada di sana.Meski kemudian aktualisasinyatidak harus sama persis ketikasumber itu menyebar dalamkehidupan masyarakat di luartembok keraton. Namun jelas,sumber budaya itu masih dihor-mati dan diakui masyarakat pen-dukungnya.

Keraton sebagai sumberbudaya makin berperan strategisketika ada nilai-nilai yang bisamenjadi filter untuk memilahdan memilih hal-hal baru dariluar kultur masyarakatIndonesia. Itu bisa untuk men-guatkan nilai-nilai kehidupanbudaya kita supaya tidak tengge-lam oleh nilai dari kebudayaanbaru dari negara-negara maju.

Bagaimana semestinya oto-ritas keraton menempatkan diri

dalamkonteks keindonesiaan?

Penempatan keraton sudahkelihatan sebagaimana peran-nya. Bahwa keraton memangsudah menempatkan "diri" wila-yah budaya. Dan memang harusdemikian semenjak kehilanganotoritas kekuasaan ketika kera-ton bergabung dengan negarakesatuan Republik Indonesia.Dilihat dari konteks kehidupansekarang, peran itu tampakdalam kehidupan adat-istiadatyang terus dijaga hingga saat ini.

Sudahkah itu tercapai?Dalam konteks budaya, itu

sudah tercapai. Itu sesuai dengantuntutan, baik untuk kepen-tingan masyarakat maupunbangsa, dalam kerangka politikkebudayaan. Misalnya, untukkehidupan sosial, ketika ma-syarakat masih bisa melihat,menyaksikan, dan menghayatiacara-acara adat, itu menun-jukkan hubungan masyarakatdan nilai adat dan tradisi masihkental. Masih menjadi peganganhidup bagi masyarakat Jawa.Sementara secara ekonomi,kalau kita lihat acara budaya ker-aton juga berpengaruh terhadapekonomi kerakyatan. Lihat, mis-alnya, pastisipasi masyarakatpedagang yang banyak meman-faatkan acara adat keraton seba-gai peluang pasar. Jadi secaraekonomi ada pengaruhnya.

Apakah itu sudah ideal?Kalau ukurannya sudah ideal

atau belum, tentu masih banyakyang bisa lebih dikembangkan.Artinya, masih banyak hal dikeraton sebagai sumber budaya

yang bisa digalidan dikembang-kan agar kera-ton makin me-miliki peranyang strategis

untuk kehidu-pan masyarakat, berbangsa, danbernegara.

Kalau itu dilakukan, akanmenjamah sekaligus upayapelestarian dan pengembanganpotensi budaya di keraton.Pelestarian keraton berkenaandengan persoalan warisan kebu-dayaan. Itu bisa saja tentangarsitektural, sastra, kesenian,artefak, dan daya dukung laintentang keraton sebagai bangu-nan budaya.

Apa hambatan yang men-

gadang?Hambatannya dari segi sum-

ber daya manusia. Tanpabermaksud mengecilkan, kuali-tas sumber daya manusia se-karang memang belum men-cukupi karena banyak hal di ker-aton harus dipikirkan. Jadi perluditambah atau ditingkatkan. Jikamemungkinkan dan memangdiperlukan, cari dukungan dariluar. Namun sumber daya manu-sia dari luar tentu harus maubekerja sesuai dengan adat dantradisi yang berlaku di keraton.

Bagaimana respons atausikap pemerintah, baik tingkatprovinsi maupun pemerintahpusat, selama ini?

Peran pemerintah memangmasih lebih terfokus pada pem-

berian anggaran rutin. Peme-rintah sesungguhnya tak cukuphanya memberikan dana. Pe-merintah perlu meningkatkaneksistensi keraton berkait de-ngan potensi budaya. Jadi perlupemikiran lebih lanjut. Intinya,bagaimana membuat keratonpunya visi dan misi untuk ber-peran sebagai aset bangsa. Ituyang penting diformulasikan.

Simpulannya?Simpulannya, keberadaan

keraton memang perlu. Apalagijika sekarang konon jati diri dankarakter bangsa perlu dikemba-likan lagi. Dalam konteks jatidiri itu, saya memandang kera-ton sangat mewarnai. Sebab jatidiri tidak dibentuk sesaat, tetapimelalui proses panjang berupapelestarian dan pengembangan.Nah, keraton sangat mewarnaikarena memiliki nilai-nilai yang

terus diwariskan danterjaga hingga se-karang. Saya kirabukan hanya Ke-raton Surakarta,tetapi juga kera-ton-keraton lain diseluruh Nusan-tara. Semua sa-ngat mewarnaidalam hubun-gan dengan jatidiri bangsa.

Maka sa-ngat sayangjika SasanaPustaka atauSitihinggil,

misalnya, tidakterawat. Sangat sayang jika kera-ton tidak diopeni dan tidakdikembangkan untuk kepentin-gan lebih besar. (51)

Oleh Wisnu Kisawa

SM/Wisnu Kisawa

SHOWROOM EVENT ALL NEW SPORTAGE2.0 Angs 4.4jt ada Test Drive.Hub:Aris 081575822252 / 7616300 01231092013-3

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONCarens2AT'04,VistoMT03,Picanto04Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-3

VISTO A/T'03 SILVERHub: 024-70438181 01A15I13GRA-2

BGS BANGET! PICANTO M/T'06Km70rbH,HtmMulus,TV,88Jt*08122935968 01219092013-2

KIA CARNIVAL DIESEL A/T'01 F.VARHitam Mtl(H)Istw 73Jt T.74059922 01A15I131PT-2

* MAZDA *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAMazda2'10, Mazda 2 R'11 MTMazda Dbl Cabin'06 4x4 01A15I131GM-3

140jtMAZDA2'10 PthPjkPjgTgn1BsTTAssAlRisKM40rbSptBru081901404809 01221092013-2

MAZDA 626 1984 Putih(H),PW,TP,VRAC,18,5jt/Ng.08156655285/7629023 00886092013-2

BU MAZDA FAMILIA 97/98,Silver,VR17 Istw.GanesaMukti362.T70288470 01A15I131CN-2

* MERCEDEZ *

DIJUAL MERCY C320 Th 2006,Hitam,Pjk Baru,VR.Hub:085 7288 1973 01200092013-2

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAMercy 300E Tahun '89 Hijau 01A15I131GM-2

FS:MASTERPIECE E320'96.Km:49Rb,Asli H,Biru.Hub: 0812 2742 5500 01224092013-2

* MITSUBISHI *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAPajero Exceed'10 Hitam,'11SilverKuda Grandia'2002 Diesel 01A15I131GM-3

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONMitsubishi Colt TSS'11Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-3

M.PAJERO'2012 Silver KM.18000Hub:0856 4048 4003 01A15I131TT-2

Kuda Diesel GLS'01 (H)Pajak BaruIstimewa 78Jt:085290555788 01227092013-2

JUAL PAJERO SPORT GLS'2011 HITAMManual Hub:081328593168/70408822 01219092013-2

LANCR SL'81 Istmwa,H,Ijo,PwrStirAudio,Retro,28Jt:081325098303 01227092013-2

PAJERO EXCEED AT'1O (H)PUTIH-NOLSpet,Pjk Baru-NoPil*O819O1534272 01220092013-2

PAJERO SPORT GLX,M/T,4x4,th'09/10,Putih,Bisa Kredit:0811258900 01A15I134SL-2

L300'2002 DP15Jt Angs 1,9JtZirang Siliwangi 504 T.7605972-3 01A15I131GM-2

* MOBIL ANTIK *

BAHAN MERCI BATMAN 220S TH 1963Hub:P.Wibowo Hp:081 225 715 403 01A15I131TT-2

* NISSAN *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 dpn BCAGrand Livina XV'08 M/TGrand Livina SV'12Grand Livina HWS'12 M/T,'10/11X-Trail ST'04 Slvr, Livina XR'08Serena HWS'09,Serena CT A/T'05 01A15I131GM-6

NISSAN DISKON SPESIAL PEMBELIANGrand Livina,March,Juke dll....Dollar Naik,Merk Lain Harga NaikNissan Harga Tetap Diskon NaikHub.085226256988 / 085328095092 01A15I135KS-5

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONNissan Frontier '04 , XV MT '08Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-3

NISSANBigDisc Liv Xgear26jt,JukeRX 35jt,G-Liv HWS A/T 28jt,TrbtsTestDrive G-Liv# 0858 7667 9991 01197092013-3

GRAND LIVINA SX'11 Istw sklLivina'10/11 Hitam istw sklMT Haryono 766 Ph.8452184 01A15I131TT-3

NISSAN XTRAIL Nov'09,XT,Sgt IstwTgn I,Km Rendah.Hub:085840161262 01A15I131CK-2

X-TRAIL ST2.5 A/T'04 Angs 3,2JtCitra Mobil Supriyadi21 T6708989 01A15I131GM-2

NISSAN TERANO SPIRIT 2001, TgnI.Jl.Seteran Serut 9. 024-70155788 01224092013-2

MARCH MT'12 Putih,Km 5rb,SptBaruIstimewa. Hub: 081 2251 75 999 01221092013-2

NEW X-TRAIL 2.0 '08 MT SilverIstw.T:0811.290414/081.2300.2232 01A15I131TT-2

G.LIVINA XV1.5 M/T'10slver(H)Pjk1th,JrgPakeKM31rb.Pmilik70258470 01A15I131CN-2

DISC.S/D 44JT Kredit s/d 6thn.Ready stock.Hub : 08170566420. 01A15I131AL-2

* OPEL *

JUAL OPEL OPTIMA Th'95 ISTIMEWAAntik Hub.0817 959 5599 01219092013-2

* PEUGEOT *

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONPeugeot 206 Tahun 2003Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-3

PEUGEOT 306 Th'97,SILVER,AC,TP,VR,PS,PW,39Jt,Hub:0888 651 2825 01189092013-2

* SUZUKI *

BURSA MBL DIAN ....BERKUALITAS!!Majapahit 35,95 &Supriadi 60SmgSplash M/T'10 NolSpet 100% OrsSwift M/T'08 Silver,Nol SpetSwift A/T'06 Hitam IstimewaSidekick'96 Tgn1 Dr Baru AntikBaleno NextG'04 Hitam,Ors CatBaleno DX'97 Ors Cat Antik

01A15I13GRA-8

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONKarimun'02,Baleno'00,GreenEscudoXL 7'04, Chery GRV'02, Splash'11APV GL'11,APV X'06,ArenaGX'08-10Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-5

PASAR MBL ADIRA Pemuda Dpn BCAAerio'05/06, Swift A/T'10Swift ST M/T'10'09'08, ST A/T'11Karimun'02, K. Estillo'12 01A15I131GM-4

JgnBeli SblmKeDianMotor,Gajah26ASwift ST'10 MT,H,Htm,Ors,TDP42JtAerio'03 H,Slvr,Ors,Istw,TDP33JtBaleno'02 H,Biru,Ors,IstwTDP25Jt 01209092013-4

S.FUTURA PU 2005 Istw Pajak BaruHrg 55jt. Hub: 085 641 775 387 01A15I131TT-2

NEW BALENO'02 Silver H Pjg Tgn IAntik KM100rbAsli SptBr*91003747 01A15I131GM-2

MEGACARRY Th'2011 BIRU ORISINILHub.081 6424 0358 01219092013-2

BU KATANA GX'98 HIJAU,KALENGWarteg Depan Kecamatan Ngalian 01219092013-2

SUZUKI KATANA '93 GX Hitam (H)Orisinil. Hub:085292917974 01217092013-2

KATANA'94 Istw(H)Full Var,BiruMet.T:Karimata 32/081.2250.4328 01A15I131TT-2

BU:SWIFT ST 2009 KONDISI BAGUSHub:0878 3113 5515 01A15I131PT-2

Carry 1.0 Alex 94,96 Bs Krdt.Tm Karonsih 646 Nglyn 70099295 01231092013-2

JUAL S.CARRY'86 Tgn I siap pakaiVelg Racing Hub:70028189

01A15I131TT-2

DJL:KARIMUN 2001 Slver No.Pjg(H)Hrg Nego:70510295/085878238473 01227092013-2

KATANA GX'1997 & Carry STWG'90AgungMtr,dpSPBU Tlgsari-70059203 01A15I131TT-2

SPLASH GL 2010,TANGAN 1,HITAMKM 55Rb,Istimewa,T.08156568471 01176092013-2

BU ESTILO'08 Akhir Htm Tgn1 ExDokter.90Jt:70267828/08157730154 01227092013-2

* TIMOR *

TIMOR'97 HITAM,(H),DOHC,FULL VARHub:087731101416/082138023815 01111092013-2

* TOYOTA *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAAll N.Avanza G M/T'12Avanza G'08'10, Avanza S'11Inova G Bensin'10Inova G '07'10M/T,'10A/TInova G Dsl'09 A/T M/T,'10'11A/TInova E Bsn'08, Inova V'05All New Vios'08, Vios G A/T'10Yaris J AT'10, Yaris E AT'10'12Yaris S Limited A/T'06'10 01A15I131GM-10

BURSA MBL DIAN ...BERKUALITAS!!Majapahit 35&95 &Supriadi 60 Smg2All New Vios G'10&04 Htm&Slvr2Altis G A/T'02&Soluna GLi'02/01Avanza G'11 Hitam IstimewaWish A/T'04 Full Option HitamOrsGrand New Innova G'11/12 SptBaru3Innova G Dsl A/T&M/T'06 Silver2Rush S M/T'08 Tgn1 dr Br SilverFortunerG Dsl A/T'01/11 HitamOrs 01A15I13GRA-10

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONAvanza G'05-11,Avz E'05,Avz S'08Innova G'04,Inova G 2.5'08,InovaG2.0'05-08,InovaE'08,ViosG'03-05Rush11KristaDiesel00-01SolunaGLi'02,LSX'00-03,LGX'00-03,LX'03-04YarisE AT'06,SuperG'96,YarisS'06Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-8

JgnBli SblmKe DianMotor,Gajah26AInova G 05,07 H Htm Istw TDP43jtT Avanza G10(H)Hitam Ors TDP40JtKrista00 1.8 EFI&SSX'01H TDP38JtLGX EFI 1.8'00 H.SlvOrs TDP30JtAltis G M/T'02 H,Ors,GoldTDP42Jt3Vios(G)MT05,04,H,Htm+SlvTDP34Jt 01209092013-7

YARIS S LIMITED '12/13 IstwInnova G'2009 Hitam istw sklAvanza G'2009 KM±30rbMT Haryono 766 Ph.8452184 01A15I131TT-4

"MATAHARI AUTO GALLERY"Brig.Katamso 37/8411357-8413555New Ready Stok Vellfire SportHarrier 2.4L'05 Slvr,Istw&Prima 01A15I131TT-4

Inova V '05 Hitam H FullVar IstwAvanzaG05H Istw,09HtmH BgsDP15JtZirangMobil TeukuUmar14A*8315350 01A15I131GM-3

OPER KREDIT TOYOTA KIJANG INNOVA2012 Type G Matik Silver IstimwaHubungi Handphone:0813 9037 4721 01A15I135KS-3

CRESSIDA'88 MANUAL.Trawat,Interior Msh Ori Smua,25jt. 0817246227 01231092013-2

All New Avanza E Mnl(Ptih)AC Dbl+Airbags,100%Baru,Hub:0811290104 01227092013-2

INOVA G'2004 Hitam Mnl Bsn 105JtG.WoodEstate,Seruni3/5 T70850772 01A15I131GM-2

INNOVA G M/T Diesel'08 Angs4,3JtCitra Mobil Supriyadi21 T6708989 01A15I131GM-2

JL CPT AVANZA G'09,Hitam,PlatH,STNK Pjg,125 jt.Hub:08164255662 01A15I131AL-2

YARIS E MT'11(H)SILVER-NOPIL-LOWKM-Super Istimewa*O815 54O2 6878 01220092013-2

NEW CAMRY'02/03 M/T dr baru,bnr2Istw,120jt.bs TT MB.081326490113 01A15I131TT-2

AvanzaG'09 Htm.H.Tg1 drBaru,SrvsRecord Man Book Komplet.70889961 01231092013-2

INNOVA'G Th,2007 EURO irit Plat(B)Ori Luar dalam - 02470802477 01A15I135KS-2

KIJANG LGX1.8 MT'OO(H)CHAMPAIGNE-Trawat,Istimewa Skl * 7O72 8778

01220092013-2

LSX 1.8 EFI 2003,AC DOBEL,AN SDRASPOL Kabluk 2/17 Ph.70325390 01219092013-2

COROLLA ALL NEW'96 TV,DVD,AC,VR59Jt Hub: 085700063044 01213092013-2

DICARI:TUKANG GAMBAR,Syrt:-Pria,Max 35Th,Bs Autocad,Corel-Draw,Photoshop.-Lulusan Min STM Listrik.Kirim Ke:Jl.Brotojoyo Barat No.2Panggung Kidul,Smg.(Max 30/9/13) 01195092013-6

DBTHKN SGR Cleaning Service,Se-curity&Adm.Accounting,P/W,Max30th,Brpglmn.Lmrn Dtg Lgs Ke RukoPeterongan PlazaD8Smg,T.8413834Bapak Suharno:081901706604 atauBapak Ridho : 085641263363 01A15I131AL-6

BTH:STAFF RECEP,SEKRET,AKUNT,ADMGudang,Cleaning Service/OB,Pria/Wnt,Pend Min SMU/SMK,Max 28Th,Lam Bw Lsg Jl.Kedungmundu No.67Smg(Plg Lbt 1 Mggu Stlh Iklan) 01227092013-5

PABRIK BISCUITS Bth byk Krywn/tiu/Kntr&Prod.MinSMPinc2-3,5jt(NonPglmn)u/Pssi:Admin,Account,GdangRecepsionis,Satpam,Sprvsor,minatSMS Biodata:Nuryati 087834692190 01198092013-5

Lowker SPG/B Mobile Event LaunchNew Product.min SMU/K max 29th.Kmnktif,mnrk.Training 1.2jt/blnReguler 100rb/hr.Jl.Ligu Tengah1064 A2.08983514804/Pin 316b2ed1 01A15I131CN-5

BUTUH SEGERA: Sales & Marketing-Manager. Wanita,Single,Max.30thPnampilan Menarik,Pngalaman min.2th di Hotel,Pnempatan SalatigaKrm CV+photo ke:gm @ kayuarum.com 01A15I136SG-5

LPK WAHANA INSAN MEDIKA BTH SGR10 MR Area Jateng U/Prsh FarmasiPMDN Syarat Min.SLTA Ulet SupelBersedia ditraining Hub:70523536/0817457563 Menoreh Raya 11A Smg 01213092013-5

BTH ADM SMG Min D3,PNGLMN,Krm KePT.GBP,Ruko Sumber Baru PerkasaA&B Yogyakarta (Dpn UTY Jombor)Up.Amelya Abustam(Max.23 Sep'13) 00692092013-4

DICARI: OPERATOR JAHIT, QC,Kepala Produksi& Staff Exim.Hub:PT.HansaeAce,JlRayaKaligaweKm5,6Blok A/1.IndustriTerboyo-6580020 01221092013-4

BTH SGR PENDAMPING Prwt. LlsanSPK/LPK & Tenaga Boga,Llsn SMK.Lmrn keWisma Lansia Harapan AsriJl Tusam Ry 2A Bymik SMG. 50268 01A15I134SL-4

BTH Pramusaji(Wnt)& Sopir u/Counter Foodcourt diTembalang,PnmplnMnrk,SMP,Brkprbadian Baik.LmrLsgJl.Gg Pinggir 96 Tlp:0811276026 01129092013-4

BTH: KOKI U/Di Solo-Menginap(Wnt,Max 45th)Tgs Menyediakan makanRT.Krm Lmr:Foto,Riwayat Hdp ke:Po Box 233 Solo(Max 30 Sept'13) 01A15I134SL-4

DICARI: Trainer/InstructorFreelance Fitness Center untukPenempatan di SalatigaHubungi: 085876419971 01A15I136SG-4

DCRI TEHNISI MESIN(Diesel,BensinBisa Modif)Tukang Variasi,TukangCat.Datang Lsg.AutoP.Jl.MT.Haryono 56 Purwodadi 0292.423064 01A15I13TLR-4

TERAPIS, Pa/Pi,Max 30th,Min SMU/K,Pglm tdk Diut,Gj Jt-an,Disediakan Mess:Ruko Setia Budi 152 kav7. Banyumanik / 085647443765 01A15I134SL-4

PABRIK KECAP &SAOS BTH TNG TETAPP/W SMP-S1 U/Prdksi&Adm,Keu,SPV1,7-3,5Jt/Bln.H/SMS:087831777476 01219092013-3

BTH 2SPG BUTIK MinSMA Max25th,TgJwb,Rjn,JjrU/Tembalang.LamLsg:MySorella Butik,Supriyadi 124 Smg 01213092013-3

DIBUTUHKAN SEGERA KURIR MOTORWil.Semarang Barat,Lam.Kirim Ke:PT.NCS,Jl.Tegalsari Raya 156 Smg 01184092013-3

BUTUH SEGERA MARKETING PERUMAHANyang Berpengalaman,Gaji Menarik.Hub.085 233 460 046/ 0294 571957 01219092013-3

DBTHKN TNG Cleaning Service(TngKbrshan),MinSMP,Max35Th,Lmrn:JlSri Rejeki Timur 10 No.2 Smg 01A15I131AL-3

DCR KRYWATI U/KANTIN SMK FARMASIMax 35Th.Hub:Satriowibowo No.2(Senin Jam 8,Lewat pintu blakang 01219092013-3

DCR:Supir BerPnglman,B1,CanvaserMax.35Th,Lamaran Lengkap Ke:Bandungrejo Ry 27:085727911881 01227092013-3

DICARI GURU PG/TK/PAUD MelaluiDiklat Singkat Lsg PenempatanMengajar. T.7474566/081225237639

01213092013-3

BTH: DRIVER, Pengalaman Min 2ThUsia Max 40Th.Hub:024 - 659 2190 01221092013-2

BTH LlsSMKKTtBusanaU/BantuMotong&Pola:Anjasmoro Tengah II/22 Smg 01221092013-2

DICARI: FRONT OFFICE, ACCOUNTINGWnt,Max27th.LamKePandanaran34Smg 01A15I131GM-2

KRYWAN,PRIA Diut dr LuarKota.HubAnjasmoro Ry 63A- 081 2255 29362

01A15I131CK-2

BTH SGR:STYLISH CAPSTER:F&DSalonJl.GajahRaya 28 Smg-083842260600 01221092013-2

DIBTHKAN TERAPIS SPA/SALON,WNTMax 25Th,Gj1,5-2,5Jt.0816576292 01160092013-2

Dbthkan Design Team/Exp5Th/LokDemak admin @ texmatrix.com

01A15I136JT-2

DBTHKN TEKNISI ALAT BERAT CRANEForklift.02470115506/08122509102 00857092013-2

CARI TUKANG LAS SPECIAL PAGAR,Tralis,dll,Hub:081 327 158 441 01093092013-2

BTH HAIR STYLIST/KAPSTER & SopirPribadi,Matic. Hub.081 7058 5663 01219092013-2

DIBTHKN:KARYWAN Max30Th,SimC,KrmLam Ke:Rejosari Tengah 2/ 22 Smg 01221092013-2

DBTHKN KRYWTI,Max35th,Bs PakaiMotor.Lam:Jl.Indraprasta 93A SMG 01201092013-2

TNG PRIA ,SMP/SMA Srabutan.LamrnKrm Erowati I/18.T:3553170.J Krj 01217092013-2

BTH:TNG PMS PRODUK HERBAL KSHTANNaturindo.Hub:081328288890 01098092013-2

BTH:SLS ALAT2 LSTRK,Max25th;DRVRLmrLsg:Jl.Plamongan Indah C17/11 00770092013-2

SAMPINGAN: Nempel Benang 1 Box70Rb,Bu Dian 083838672977 01222092013-2

CARI:AA LULUSAN SMF UNTUK APOTIKKartika Jl.Siliwangi 119 SMG 01104092013-2

GRATIS 100% dtrima bth tng sawitKalimantan syrt KTP 083114690393 01A15I134MG-2

BTH:KARYAWATI U/ RESTAURANTHb:Mataram 533A Smg,081 825 0020 01A15I131CK-2

DICARI Sales Sabun Cuci Piring &Shampo Motor.Hub:081 327 469 828 01A15I131GM-2

DICR:PENJAHIT KONVEKSI & GARMENTHub: 087 888 678885 01A15I131CK-2

** MESIN **

JL MESIN BUBUT,MESIN PECAH BATUTekuk Plat,Kanguru Slt III/5,Smg6708340/08122876985,Bs Krdt1-3Th 01212092013-3

** MOBIL DICARI **

SEGALA MOBIL ANDA PASTI DIBELIKontan Sekarang.Hub:024-70161748 01A15I131TT-2

MOBIL..MOBIL AkanJlMbl?Hub:Nonok70300607/08156904157.PastiDibeli 01224092013-2

DIBELI MOBIL ANDA SEKARANG JUGAHub:(O24) 7O578754 Bisa Juga TT 01220092013-2

** MOBIL DIJUAL **

* BMW *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCABMW 528i '96 A/T 01A15I131GM-2

* CHEVROLET *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAOptra'04 LT Silver TgnICaptiva AWD AT'2009 01A15I131GM-3

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONChevrolet Cavera '03Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-3

* DAIHATSU *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAAll New Xenia R Deluxe'12Xenia Xi AT'11,'07M/T,Xi Dlx+'10Xenia Attivo M/T'12Terios Elegant'07Terios TX'09, TX'07, TX M/T'11Terios TX Adventure'09'11Granmax PU 1.3'11Granmax PU 1.5 AC/PS'10Granmax BOX1.5 AC/PS'11 01A15I131GM-10

BURSA MBL DIAN ...BERKUALITAS!!Majapahit35,95 &Supriadi60 SmgSirion M/T'07/08 Tg1 DrBaruMerahXenia Li Sporty'08 Nol Spet2TeriosTX'07 Tgn1 Dr BaruNolSpetTaruna Oxxy FGX'05 HitamIstimewaTaruna FGZ EFi'01/02 Ors Antik 01A15I13GRA-7

GRANMAX PU'11 DP14,5Jt Ang1,9JtMB'11'09 DP19Jt Angs 2,3JtXenia Xi+'10'05 DP23Jt Ang2,46JtZebra PU'04 DP7,6Jt Angs 1,17JtZirang A.Yani179*8414322,8314059 01A15I131GM-5

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONTerios TX'11,CSX'00,Taruna CL'04TX'11, Xenia Li'04-10, Xi'04-11,Espass PU '04 , Grand Max PU '11Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-5

XeniaXiFam Silver'09 BagusDP15JtAng2.900rbx47. Zebra PU1.5 '05 HBagus, PU Box'05 Full AlmnDP10JtZirangMobil TeukuUmar14A*8315350 01A15I131GM-4

XENIA R FAMILY '12 SILVER,H,ORSAbdulrahman Saleh 67* 0811975975 01219092013-2

ALL NEW XENIA DP 19jt/angs 1,8jt.Hub: 02470500459 01A15I131CN-2

ALL NEW XENIA airbag.DP 18jt-an/angs 1,7jt/bln.T:024-70334648 01A15I131CN-2

Dptkan New Xenia Dp20jtan,GranmxPU Dp10jtan.Info:02470300577 01A15I131CN-2

TaftDsl'91 HijauOrs4x4PjkBrPmkaiIstw 70Jt:70510599/081326105105 01227092013-2

JgnBeli SblmKeDianMotor,Gajah26ATeriosTX'09 H M/T OrsHtm,TDP44Jt 01209092013-2

JUAL ZEBRA Body tek,Istw,H Th'94Akhir,PntSlideng,28Jt.0247624022 01185092013-2

JL:D.ESPASS 2001,FullVar,Silver,52jt Nego. Hub: 024-70368861 01231092013-2

TARUNA TH.2000 EFI,WARNA SILVER,Terawat. Hub:081392058371.Kendal 01231092013-2

ESPASS SPR VAN '97(H)Biru istwKM.32rb.T:08122817247-70673503 01A15I131TT-2

BU.ESPAS PU 1.3'05 Msn Body+Cha-sis Ors,Istw.BsKrdt.081901162644 01231092013-2

ESPASS'95 AC dbl blower CL PWPucanggading Ry172/024-70646658 01A15I131TT-2

A.N XENIA 1.3 R DELUXE'12 PUTIHXenia Li+'09 Hitam:085640512966 01A15I131PT-2

ESPASS DERVER VAN'96 Putih 27jtTaff'87 TV,AC,VR 46jt T.70076573 01A15I131PT-2

D.ROCKY INDEPENDENT th'97Hub: 081 2292 86622 01A15I131TT-2

READY:DUTRO 130HD Mixer Kpstas 3m3.Dptkn Bunga 0%,DP+Angs RinganHub:024-6581214 / 0293-3218600 01371082013-3

* HONDA *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAFreed'09 PSD AT, Accord VTiL'09Jazz S'08AT, Jazz RS'10,'09'10ATJazz VTec A/T'07'05, IDSI A/T'04New CRV'02 MT Hitam, CRV'03'04ATStream 1.7'04, New City'2005New City VTec A/T'05, M/T'07Civic'04MT Champgne,Civic1.8AT07 01A15I131GM-8

JgnBeli Sblm keDianMtr,Gajah 26A2 CRV M/T'04Htm+Slv,Istw,TDP43JtHStreamMatic'04H,Ors,SlvrTDP43JtFreed PSD'10 H Htm Istw TDP 58jtN Jazz RS'09&(S)Th10 Slv TDP27JtJazzVTECA/T07&IDSI'05M/T TDP38JtNCiti04'01 H Slvr+HtmIstwTDP27jtH.Maestro 93 FV Ors Istw 01209092013-8

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONStream '04, Jazz Idsi MT '05-08RS '10, VTec '06, Jazz AT '05-08VTechSporty08,Odyssey03,Stream02Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-5

CRV2.4A/T'05 Silver Stone BarangSuper Istw. Hub: Villa EsperanzaFlorida No.38 T:024 - 702 111 27 01A15I131GM-3

ODYSSEY Absolute A/T'04 SilverStream M/T'04 Hitam IstimewaCitra Mobil Supriyadi21 T6708989 01A15I131GM-3

JAZZ RS'09 Abu2 Istimewa sklCRV '2001,H,an.sendiriMT Haryono 766 Ph.8452184 01A15I131TT-3

BU STREAM'02 Silver Metalik (H)Hrg 112,5jt.08122564221/76740356 01213092013-2

FREED PSD PUTIH TH 09/10 TGN I,Antik.Hub:Ph.(024)70382926 01224092013-2

H.ODYSSEY'O2/O1 no H OrisinilCatJok Klt nm Sdri * O81 2293 684O 01220092013-2

HND.GENIO'94 (H),Merah,PjkBr,IstHub: 0819 1445 1645/ 70 40 23 10 01224092013-2

NEW JAZZ S A/T HITAM '08/'09Tgn I,Orgnl.Hub:Ph.70382925 01224092013-2

46jtG.CIVIC'91 84jtESTILO'93BsTTOper20jtStream'03A/T081901404809 01221092013-2

JAZZ IDSI Th2005,M/T,Hitam,Istw,Hub:0811 298 978/ 0878 3285 7070 01196092013-2

ALL NEW ACCORD VTI-L A/T'08 Abu2Pjk Br,JrgPakai,Antik.0816650062 01217092013-2

A.N CRV'08 A/n.SEND,KM.35Rb (H)J.Klt,Serv.Rec,Sgt Istw.70706226 01A15I131CK-2

JAZZ'07 ,H,Merah,A/T,Istw,Km60Rb129jt.Mustokoweni 1/124.70425930 01202092013-2

Djl Civic'08Htm,AT,BdyKit,V.TE37Estetika Brt H No.1 081252525063 01A15I131RZ-2

NEW CITY IDSI'06 GreyHub:024-70438181 01A15I13GRA-2

H.CRV 2004 A/T (G)Hitam Istimewaskali,Jok Kulit.Hub:024-70101997 01A15I131CN-2

JUAL NEW CITY AT'05(H)Istw TrwtHub:Sebandaran 32 Ph.70184183

01A15I131TT-2

H.ODYSSEY ABSOLUTE 2003,Plat(H),KM 107rb,135jt/NG.H:081228000636 01088092013-2

ALL NEW CITY'10 A/T,SLVR,TgI(210New CRV'08 M/T Htm(225)70332957 01230092013-2

H.ODYSSEY'2010 (H)Silver metalikSunRoof Brg istw.Hub:7033 8775

01A15I131TT-2

MASTRO'92 Akhir MlsDvdPowerWoferDp.14Jt/ang.1,2Jt. 082329094995 01A15I135KS-2

Stream04 H 2.0 AT Champagne,IstwTV3,R17,Ass 138jtNego.0817246227 01231092013-2

BUTUH UANG H.Stream'03/04,kond.Istimewa HP:110Jt,Jl.Arjuna19Smg 01208092013-2

* HYUNDAI *

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAHyundai Trajet'03, Avega GX'11 01A15I131GM-2

* ISUZU *

PROMO September Ceria ReadyStockIsuzu Panther MB/PU th 2012/2013Bunga 0% Lgs proses bw plgHub.KZU A.Yani (024) 8310375-76 01A15I131GM-4

BURSA MOBIL GIANT PENGGARONNewHiGrad00GrndTourg04-09LS00-01Beli Mbl Di Bursa Bs Dpt LED 32" 01221092013-3

PANTHER MYABI '94& STATION'92AgungMtr,dpSPBU Tlgsari-70059203 01A15I131TT-2

ELF NKR71'08 +BakKayu DP40Jt Ang4,5Jt.Zirang Slwgi504 T7605972-3 01A15I131GM-2

JgnBeli SblmKeDianMotor,Gajah26AIsuzu LM TurboSmart'08 H,TDP41Jt 01209092013-2

BU CPT:P.SMART '05(H-anSdr)TrwtPW+VR+CD&OrsCat+Istw.08179543032 01A15I131TT-2

PANTHER NEW HI-GRADE'97,Hj Met,Bgs,(AB),Pjk Baru.085727300054 01179092013-2

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 Dpn BCAPanther LS'02 Matic Silver 01A15I131GM-2

* JEEP *

"MATAHARI AUTO GALLERY"Brig.Katamso 37/8411357-8413555Ready Stok New Wrangler Sahara

01A15I131TT-3

* KIA *

BURSA MBL DIAN ...Berkualitas !!Majapahit 35,95&Supriadi 60 SmgVisto A/T'03 Silver Istimewa3 New Carens II'05,04&03 SilverCarnival A/T'00 Bnsn SilverAntikPregioM/T'04/05Lohan,TgnI,Silver

01A15I13GRA-6

PASAR MBL ADIRA Pemuda73 dpn BCAPicanto A/T'11, M/T'12'07Picanto Full Option'05 MT 01A15I131GM-3

JL:LODER, BEGU,FORKLIFT 1-10 TONHub:081 127 1069,Bs Kredit 1-3Th 01212092013-2

RENTAL Excavator PC70-120 For-klift 3,6, 15jt Hub:08179892255 01A15I131HZ-2

JUAL EXCAVATOR PC70,ForkliftGenset10-100Kv,Loader.0816659059 01A15I131HZ-2

JASA ANGKUT EXCAVATOR ForkliftGenset,Buldoser-08179892255 01A15I131HZ-2

** BAHAN BANGUNAN **

PUTIH KWI =20X20 / 30X30 / 40X40Abadi, Pekojan 25 Ph3541561 Smg. 01A15I131CH-2

BATA MERAH KUALITAS OK,HRG MURAHAda KW I,II & Super.085290091666 01072092013-2

** BARBER SHOP **

PANGKAS RAMBUT Pria Exctv 30rb,Jakarta Star Jl.Pemuda 23A SMG 01207092013-2

** BINATANG RUMAH **

JUAL ANAK MINI POM Betina,STB,Vaksin,coklat.Hub:0852 0174 4160 01187092013-2

ANDA BOSAN ANJING,KUCING,BURUNGMau djual:024-70161748 PstiDbeli 01A15I131TT-2

ANDA BOSAN ANJING RAS / KUCINGMau Dijual,Hrg Oke.Hub: 70122228 01A15I131CK-2

** BIRO JASA **

* JASA PROPERTY *

JASA DESAIN RMH,15rb/m2(TermasukGmbr 3D)Hub:Bp.Joko 081226568000 00810092013-2

BK DESAIN KONTRAKTOR & KONSULTANBngnan.024-91178851/085229334121 00942092013-2

* PENGIRIMAN BARANG *

SRT MOVERS JASA PINDAHAN,PACKINGTrucking Indonesia & Int'I.024-761 8570/9107 3351/081390247559 01227092013-3

* SERVIS (PANGGILAN) *

HARI LIBUR BUKA ServiceKhususKulkas 2 &3Pintu,AC,M.Cuci.W.HeaterKGas,PAir,TV SgalaMerk.PanggilanDlm &Luar Kota *3558O36-7O992918 01220092013-4

JALA TEKNIK Ph.6715658/70269445Spec:AC,Bkr/Psg AC,Klks,M.CuciPAir dll(Grs1-6bln)LbrBk,MmgBeda 00903092013-3

SERVICE TV SGL MERK.LsgJadi24JamAC,ACKulkas,MCuci,J.Pump.7626373 01224092013-2

SERV KLT Mrh-Grnsi 24jam:Kulkas,MCuci,AC,P.Air,WHeater,T.3584788 01223092013-2

* SUMUR/WC *

SEDOT WC JGN TGODA HRG MRH CPTPenuh Lg Rugi 2X.Hb:Doremon JayaSjk 1980.T:024-6722939/76729596 01219092013-3

CENDANA KRS WC MOBIL BARUDijamin Cepat,Bersih&MemuaskanHub:(024)3542653 - 3562498 01A15I13WWS-3

ZEBRA KURAS WC Dijmn Bersih&PuasMahal Tidak Jadi Jaminan.HubungiCakrawalaTmr18 Ph7609683/7601651 01224092013-3

RODAMAS KRS LIMBAH WC Mobil BaruTdkBau,MsnOtmts,Dlm&LrKota,H.LbrBk(O24)85O5943/7O721444/74O36663 01220092013-3

SANTOSOJAYA KRS WC&LBH TANJUNG 8Ph(024)3548090-3542438-3542439 01A15I131PT-2

BINTANG SEDOT LIMBAH WC MURAHBersih(024)70646596/081901141395 01219092013-2

SEDOT WC&LIMBAH JUJUR,MURAH,Bersih,Tdk Bau:7608717/081228770338 01219092013-2

BUKA 24JAM PASTI DAPAT TERMURAHTiketPswt,Kereta,Htl.Cendrawasih17 T:024 3559 678 /081 2287 7758 01A15I131GM-3

BURSA TIKET MURAH - ONLINE !!!Smg:3584141-8442468, Ung:6924040 01A15I131GM-2

TIKET PSWT MURAH.Gajahmada 70Bj8-21.T70170333-3585777-3515345 01A15I131TT-2

** BIRO PERJALANAN **

* HAJI *

TEMPAT PENDAFTARAN HAJI & UMROHUmroh:9Hari $1900,12 Hari $2400,Haji$95000.15Jamaah Gratis1.Bawa1 Jamaah Bonus 1jt:PT.Mega GroupJl.Siliwangi 640 KrapyakSemarangJl.Sunan Drajat No.32 Jakarta.SMS: 081326047718 / 081316185555/ 081227491328 / Ph.024- 7611373 01221092013-8

UmrahPerdana 22Des+Aqsa/Istambul26Des Regular 9hr,Berangkat TiapSabtu, Izin Resmi Depag RI,KaisaLil Hajj.Cendrawasih 17 SemarangT:(024) 3559 678 / 081 2287 7758 01A15I131GM-5

INSYAALLAH Ada Quota(Porsi) HajiPlus u/34 Jamaah th 2015 Rp 62jtMinat T:085740260297 PT.Al ArafaSmg Al Haromain Al Mamoon IpohMalaysia.Maaf tidak Melayani SMS 01213092013-5

PT LAEZA INDONESIA UmrohPerdanaDes'13-Jan'14:$1900.Barat KntrImigrasi Krapyak.024-70349444 01A15I131AL-3

UMROH YA SAIBAH Dapatkan DiskonKhusus,Utk Pendaftaran Bulan IniHub:024-3521821 / 70123830 01227092013-3

PROVIDER VISA UMRAH BUKA 24JAMCendrawasih 17 Smg T.08122877758 01A15I131GM-2

* KENDARAAN SEWA *

BUS NUGROHO AC/NON AC/EKONOMIS59/54/50/38/31/27/13 Seat Th2012Melayani Tour Jl.Kawi I/13 SmgPH(024)8318454-8504071-70286647. 01A15I131CH-4

MANGGA RENT 70205250/08174178783Inova+Sopir:375/12jam,Avanza:325 01215092013-2

PRIMA Inv,Avz,Xna,Luxio,Pick UpBsStir Sdr:70329090/081325269090 01219092013-2

TRANS SUKSES: Luxio/Elf/Bus,FullMusik,Karaoke,6920159,33058808 01A15I131CM-2

ELF 13SEAT LUX KARAOKE 2000 LAGUNugroho(024)8318454-8504071 Smg. 01A15I131CH-2

* TOUR/TRAVEL *

TS TRAVEL: Smg-Bdg-Jogya-pwkrto,6921059,33059888,33058808 01A15I131CM-2

** BOGA **

* MAKANAN/MINUMAN *

KIT WAN KIE Tiong Tjhiu PiaHasanudin Ry 225 (Cafe Ndut) SmgTelp:3560654/ 081.325.731.731Free 1 dus pembelian 8 dusJs kirim.Hari Besar/Minggu Buka 01A15I131TT-5

* RUMAH MAKAN *

KOBE GARDEN BUFFET,1 HARGA MAKANSepuasnya.Telp:024-7479543 01224092013-2

** BPR/BUTUH UANG **

AUTOSOLUTION Solusi Dana TunaiJaminan BPKB Mobil Telah Lunas/Masih Kredit,ProsesCepatLangsungCair Tanpa Provisi 024 74003138Bunga Mulai 0,56% Buktikan* 01A15I131GM-5

LSG CAIR GAK RIBET JmnBPKB Rd2/4Bisa TO. T:70607670/081225706050 01A15I131GM-2

GESTUN 1,3%PLUNSAN 1,4%BUKA Sampai Malam Tembalang,024-50217999 01A15I131CK-2

BTH DANA JAMINAN BPKB Mtr/Mbl,TOCpt,TdkRbet70071956/085713564166 01229092013-2

** FOTOKOPI **

GRATIS BIMB Bisnis FCopy Lkp18JtPrftShring-081390000135/76480622 00542092013-2

AHLI PASANG ANTENA TV(125rb) Dpt1Ant,Kbl,Jek,Psng,Agen(CCTV 4jt)(Parabola 1jt)(Indovision 149rb)Grnsi 024-70432233/ 081399138205 01221092013-4

** KEHILANGAN **

HILANG beberapa BPKB :I-11288553 AH Muallim K-3655-EGI-11288890 M.Solichin H,K3965EGJ-00577371 An.Wahono No K5617FGJ-00577911 An.SriNengseh K5831FGJ-01125475 An.Petrus S. K2024GGJ-01391682 An.Lekijan K-2257-GGJ-01391927 An.Santi P.K-4315-GGJ-02586582 An.Masturi,K-6170-GGJ-01867549 An.Warsi No K-5438-GG 01A15I131TT-10

HILANG beberapa BPKB:I-09786896 An.Marsiti,K-3928-DGI-09786908 An.Teguh Tuhu,K3921DGI-07972043 An.Mukini,K-4214-GM 01A15I131TT-4

BPKB 9727664I Eterna DOHC 2.0MT1991 Rangka:E33GT002887 Mesin:4g63C121137 AN.PaulusFajar Nugroho 01219092013-3

HILANG STNK H6102-ZG,AN:FLORIBERtus Hascaryantoro,T.085740600148 01186092013-2

HILANG BPKB H-8147-FSAn.Rinduwan.Hub:081225236679 00864092013-2

STNK & BPKB H9214MA An.LIEM LAIJMoey.Hub:Cangakan Rt1/1 Bjnegoro 01143072013-2

HILANG STNK H-4054-JHAN.Hartono,Hub: 0838 3839 8144 00890092013-2

HILANG STNK H-4731-EY An.DENNYHaryanto,AMD.Hub:08156633285 01203092013-2

HILANG STNK H-5529-GP,AN:M.Soesilowati,Hub:08122923486 01021092013-2

HILANG STNK GRAND MAX B.9409.TAFA/n.Tavip Purnomo:081805997779 01227092013-2

HILANG STNK H-6727-R An.SUBIJONOHub:Nanas 35 Semarang.0248440310 01036092013-2

HILANG STNK H-3440-HF,ANDIAN ANA Sari,Hub:024-3521048 01043092013-2

** KOMPUTER **

LEBIH MURAH DARI PAMERAN LAPTOPBaru Garansi Resmi dan LaptopSeken Bergaransi.Bisa TukarTambah. Makintech MultimediaCentre SCC Plaza Simpang LimaLt.4 no.17 Smg Telp.70000346SMS087779842406 pin 2A4D9ADOOngkos Kirim Luar Kota Gratis 01A15I131PT-8

DIBELI NOTEBOOK/KOMP/MONT/PRINTUPS,SglKnds,HrgMantap.T:70354958 01A15I131CN-2

** KOST **

D'PARAGON JARINGAN KOST EXCLSVFaslts Mewah 2Lok.Strategis,DiSemarang.Mulai 150Rb/Hr-1,5Jt/BlRSV:081229992200 & 024-70222211www.dparagon.com 01958082013-5

CALYSTA HOMESTAY~TGH KOTA.FAS:ACTV,KM Dlm,CCTV 24Jam,GrsiDlm.HrgMulai85ORb*7O3O6OO1 /O811275O666 01220092013-3

KOST KRYWN PUTRA,PINTU SDR,MURAHSrinindito Sltn V/1; 08122907384 01219092013-2

KOST ADA AC, SPRINGBED Rp 400RbJl.Selomas Raya Hub:024-50185757 01A15I131GM-2

EXECUTIVE SUPRIYADI,Stdrt,Execu-tive,VIP. 085 842 110 900 01A15I131CK-2

KOST BARU Faslts HOTEL Murah DpnAKPOL Sisingamraja.0882150 13747 01219092013-2

EXEC KRYWN/Ti 1,2/bl CuciSetrikaStrtgs,Bbs Bnjr Hub.081325626265 01219092013-2

** LAIN-LAIN **

INTERNETTerima Pasang Speedy & USeeTVPkt Speedy mulai 512 kbps,ModemWifi selama berlangganan,LebihStabil Paket USeeTV mulai paket25 Channel.Satu-satunya yg bisaputar ulang hingga 7 hari,TanpaParabola,berbasis IPTV DijaminTariff paling Murah.Call atauSMS:024-74012345 & 081229264455

01157092013-10

Mr.Clean Laundry.Trm Cuci KarpetSofa,SpringBed,Kursi Ktr Dll.DgnTeknologiModern.Antar-JmptGratisPusponjolo Dlm 23 Smg.Ph.7609210RukoAsmaraSquareUngaran.70370888 01224092013-5

Djl CetakanBuisBeton&GotSemuaUk&PrhuDayungKyJati1x5m.024 3563296 01A15I131GM-2

JUAL BRANKAS BARU & 2ND.Hub:UntaRaya 12A T.6704353/08122869762

01A15I131TT-2

RIDHO GORDYN TrmPsn:Gordyn,Spraidll.PsrBulu(TuguMuda)SMG70372008 01A15I131CM-2

BIKIN WEBSITE Mulai Rp 250.000,-Hub:Bp.Joko 0812 2656 8000 00811092013-2

Beli:Brg/Mbl Rosok,BongkrnRmh,ACDinamo,dll.70206187-085290531019 01231092013-2

TERIMA PESANAN NASI BOX Mulai10Rb/Box Hub: 082 134 714 457

01219092013-2

SEDIA PERAWAT Bayi,Anak,OrgSakitHub:Tambakmas VIII/48 T:3545624 01217092013-2

JL 2Cooler3Pt, 4AC 1,5PK&4AC 2PKdll Prltn ExMiniMrkt.Hub74000588

01A15I131GM-2

MINGGU, 15 SEPTEMBER 20138

ELEKTRONIK

MOBIL ANTIK

KE HALAMAN 9

BINATANG RUMAH

KEHILANGAN

BIRO PERJALANAN

KOMPUTER

MESIN

MOBIL DICARI

MOBIL DIJUAL

KOS

LAIN-LAIN

FOTO KOPI

BOGA

BPR/BUTUH UANG

LOWONGAN LOWONGAN

BIRO JASA

BAHAN BANGUNAN

BARBER SHOP

ALAT BERAT * TIKET *

AVANZA 1.3G '2010 (H) HITAM ISTW& Terawat 133Jt. Hub: 4011 3947 01A15I131GM-2

DIJUAL:KIJANG Th 2000,Bensin,Kuning Metalik.Telp:081914059035 01A15I135KS-2

Kjg'00 SX AC Double Blower AudioAlarm SepertiBaru 82JtNg70227552 01A15I131GM-2

AVANZA S'11 Abu2 Metalik,Plat HAn.Sendiri.Hub:08881592828 01227092013-2

FORTUNER DISEL MATIK'11 HTM(330)InovaG'8(169Inova'5(127)70332957 01230092013-2

KJG ROVER92 FVAR,TV,IJO MTL,45jtJosApikTenan LhtPstSuka.74043850 01219092013-2

BU ALTIS G 2001,Biru,105jt,Hub:(024)7603329 / (024)70179785 01181092013-2

FORTUNER G AT'O9(H)HITAM-NOLSPETNo Pil,Sgt Istimewa*O8961995217O 01220092013-2

KIJANG LSX'97 DRES UP'04 H,HijauTerawat. Hub:085 865 054 858 01A15I131CK-2

INOVA 2.0 G '07 BIRU MET ISTW &Terawat 155Jt. 7039 2787 01A15I131GM-2

ALL NEW CAMRY 2.4G '06 Hitam,A/T(B) Oper Kredit. Hub:0811279309 01A15I134SL-2

VIOS G M/T '03 HITAM METALIKBrg Super Istw. 081 325 434 699 01A15I131GM-2

CORONA'75 Orisinil.Hub:7040474923Jt.081333553407.PINBB 294D9CE5 01227092013-2

KJG KRISTA DIESEL 2001 Akhir(H) Istimewa 112Jt:085290555788 01227092013-2

HARDTOP'79 BENSIN,ORIGINAL,ISTWHub: 081 326 307 564 01A15I131CK-2

STARLET 1.3'95 H,PJK PJG,ABU2Mtlc 67Jt Nego.081 325 117 339 01A15I131CK-2

BU: LGX DSL 00 NO H BARU, GRESSF.Var,Bagus.081 2293 817 SmgAtas 01A15I131CK-2

INNOVA DIESEL V/AT Putih V-KoolTgn1, 295Jt. Nawaf 08122579999 01217092013-2

YARIS TH.2007 TIPE E,MERAH,KM 50Rb,Sangat Istw. Hub:081901031764 01231092013-2

T.ALTIS G'02 Hitam,an.Sendiri,125Jt/nego.Hub:081325589620. 01204092013-2

INNOVA G'07 BENSIN EURO2(B)Tgn ISlvr Terawat skl(150jt).70650186 01A15I131TT-2

AVANZA G"11 Hitam,Orsinil(H)Tgn1Km40rb.Tdk Kecewa 138jt.70217300 01A15I131CN-2

DIJUAL: T.CAMRY '2012 2500ccTipe V.Bisa Kredit T:08881396373 01A15I131GM-2

AVANZA,INNOVA RUSH,100% BARU DpRingan,KreditMurah.T081393654390 01A15I131CN-2

JL:T.WISH'04 BIRU,POL.H,a/n.Sen-diri,Terawat.Hub:081 3267 49511 01A15I131CK-2

K.ROVER '94 ASLI H, DASH SEDANPS,AC,VR, Remot,Tape: 70 180 170 01221092013-2

AVANZA G TH'08 Hitam Mtlk Tgn 1Dr Baru.124Jt.Hub:082134852928 01227092013-2

AVANZA 2011 ISTW. (024)- 8318245Kp.Jambe 531 Smg, (Mataram). 01224092013-2

** MOBIL SERVICE **

NIKI UNGARAN ONE STOP SERVICETuneUp,Scaner,Spooring3D,BalanceOndersteel,Cuci g,Oli,ServiceRemVariasi,Audio,Kc.Film,Ban,VelgJl.Diponegoro 254,T:6922179 Ungr 01A15I131TT-5

NEW TERUS MAJU JAYA.Majapahit700T.76747531.TuneUp,Balance,Rem,ACOli,Spooring,InstalasiKabel,Cuci 01224092013-3

** MOBIL VARIASI **

SINAR BARITO Variasi Lkp,Tune UpSpooring Balance Nitrogen, BanGanti Oli Manual/Matic, AC AudioCvr Jok,CuciMobil.Hr Minggu BukaJl.Barito 9(8448119),Jl.Sukun 587460358),SoekarnoHatta50(6725599Perintis Kemerdekaan 80(7478026)

01210092013-7

GANTI&PASANG IntercoolerFortunerDiesel Model VNT Tenaga DijaminNaik80%s/d100%:Karoseri Center 2Jl.Hasanudin D52AB T.08122822258 01A15I131PT-4

NIKI VELG SELALU ADA YANG BARUVelg Import r20=7jt, r22=10jtJl.Jend.Sudirman 188 Smg.7602223

01A15I131TT-3

ALAT IRIT BBM MOBIL/MOTOR 150RBHub:081228259784 / 081805978082 01231092013-2

** MOTOR DICARI **

DIBELI MOTOR SEMUA TYPE.DIJEMPUT0856 4133 5004 / 081 2277 68 540 01221092013-2

** MOTOR DIJUAL **

* HONDA *

KARISMA X 2004Serius, Hub: (024)- 33094224 01A15I131CK-2

SCOOPY'2012 PUTIH CREAM H MULUSHub: 0819 3195 7565 No SMS 01A15I131GM-2

SUPRA 125 CW Jan'13(B)Hitam 12JtHub: 7019 8359 / 081 2252 6859 01A15I131GM-2

KARISMA 125'05 CKRM,ISTW(6,1Pas)Butuh H.Beat(4 Unit)Hub:70552793 01A15I131CK-2

SupraX125 12DblCkrmCW,HtmMrh,BgsParangkesit1/7.T6700971/50108778 01A15I131CN-2

* SUZUKI *

JL NEW SMASH'07 Merah Hitam (H)5,5jtNg.085712752856/70564566 TP 01213092013-2

THUNDERCW'05 (5,5)MaticCW'05(5,7LmhGempal 6B/1156C-70905557 BsTT 01226092013-2

JL CPT:THUNDER 06 VR,POL.K 5,5JTLimanMukti Slt II/284 T.70974900 01A15I131CK-2

* TOSSA *

TOSSA LONG '12+'10 Double Gardan200cc+'09BoxAlmn+'07*02470152535 01A15I131GM-2

* VESPA *

PXE'97.03(5.5) EXCELL'96.Tm.Karonsih 646. 08122906493 01231092013-2

* YAMAHA *

KHUSUS RX KING 93,95,96.Jl.BuganganRy 39 T.70352221/081901567843 01219092013-2

JUAL CPT:MIO CW '06 MERAH 6,7JTLimanMukti Slt II/284 T.70974900 01A15I131CK-2

MIO'09 Pajak baru,Ban baru,MshOri,Istw.Hp:081 7054 2764(NoSMS) 01A15I131TT-2

SCORPIO Z CW'09 Mrh 16,5Jt. PlamElok II/571*08122526859/70198359 01A15I131GM-2

MIO'2011 H HITAM Hub.Gombel Lama91 HP.081 901 574 270 01219092013-2

JUAL CPT: RX King'04 an.Sndr,Modif,Istmewa HP:13jt.Jl.Arjuna 19 01208092013-2

VIXION'12 Pth LsgPmkai istw trwt19jt.Sawah Bsr III-2A.-70327090

01A15I131TT-2

** MUSIK **

DIJUAL ORGAN YAMAHA ELB-01 CckU/Bljr Musik.081904922152 Smg JKrj 01A15I131GM-2

LOW BUDGET RECORDING STUDIOwww.soundcloud.com/helocore 01A15I131RZ-2

** PELUANG USAHA **

ANDA INGIN JADI PENGUSAHA? IkutiSeminar Gratis!"Cara Mudah Menjadi Pengusaha"Brsm ROYKE SAHETAPY(Raja UKM-Usaha Kecil Milyaran),H.Amaris Smg,Sesi1:Kamis,19/9/13Jam:19-22,Sesi2:Jumat,20/9/13 Jm:19-22,SMS:Daftar#nama#plhn sesike: 081 576 721 24 01219092013-8

BTHSUPLAI PULSA ELEKTRIK U/Penjualan/Langganan.Hb:Pulsaku 58 Tronik. 08995957631 Pin BB;20EE5238 01A15I131CK-3

DPTKN Bntuan Modal Insos u/usahaPdkn,byr htg,SMS: 0857.4777.1255 01A15I134TG-2

BISNIS UNIK Wahana Hiburan AnakHsl 9Jt/Bln www.usahahiburan.com 01A15I134SL-2

GabungORIFLAME OnlineHny Rp19900Pnghslan JtanRupiah.081390859629 01219092013-2

** PENGOBATAN **

DANIEL MASSAGE V-P/Wanita/Pasutri.Call:08170272500

01227092013-2

TELATBULAN Cpt,Aman,Akrt,Tuntas,(Aws Wnt Hml) Hub:085726925934024-74001568,087832125700 TmbhTrpi/Herbl Dinkes44620Brt0381104 01131092013-4

TELAT BLN Ahlinya,Cpt,Aman,AkurtTuntas,Terpercaya,Bisa Dikirim081329345881 / 085866760613 01A15I136SG-3

RISMA MASSAGE MUDA CANTIKCall Aja:085290587376 (Tdk.SMS) 01193092013-2

NEW CAINES ABG MSSGE JAVA&CAINESAndre,Giska,Siska T.087700705597 01211092013-2

PELET KERIS SEMAR MESEM Lsg BisaDibuktikan 550rb.0812 2506 6283 01215092013-2

BP.HYAN PIJAT u/PEH,CAPEK,STROKEKsmtn,Lmh Syhwt,dll.088802421518 01175092013-2

AHLI PIJAT.Ibu Munadhiroh Tegalkangkung RT2/RW2/15.087731677460 01A15I131CN-2

SANJAYA MASSAGE COWOK ABGKhususDpanggil:081904445590NoSMS 01221092013-2

TRADITIONAL MASSAGE'N RILEX CALLAja Vera 081391333058 TdkTrmSMS 01215092013-2

RIO MASSAGE SCRUB untuk Wanita/PSTRI.Hubungi : 085740522839 01A15I131AL-2

** PENDIDIKAN **

ALFABANK KURSUS Hemat Hny 200rbOffice Pahe 16Sept,MYOB 30 Sept,AutoCAD,DsgGrfs,Flash,Web ProgrmTekkom+VCD,Englsh,Desain DigitalJl.Kelud Raya No.19 Telp.8310002 00727092013-5

** PERCETAKAN **

PERCETAKAN HAWASTU,TERIMA CETAKKalender,Undangan,Brosur,Buku,Paperbag,Poster,Stiker,dll,Jl.Suyudono 145,T.3520865/3520866 01083092013-4

** PERLENGKAPAN RUMAH **

FININDA INTERIOR-08531576667770602077.KitchnSet/BedSet/Rak TV 01A15I131TT-2

** RUMAH DIJUAL **

DIJUAL RMH & KANTOR Baru HM,3LTLok.Jl.PerintisKemerdekaan No.42Jalur utama Smg-Ungr,KPR 8-8,5%parkir luas ±35x20m2,berikutperabot.Hub: 085 2266 03962 01A15I131TT-5

RMH KOST 14Kmr,Di Bugen Tlgsari,HM an Sndr,LT.200m,LB.360m2 2Lt.Bangunan Permanen Hub:6719127HP:08170552274 Stlh Jm 14.00 WIB 00984092013-4

DIJUAL RMH Lb.162 m2 lokasi:Malangan II no.12 RT.3/6 MGL (dekatmasjid At-taqwa)Hub:081511487466 01A15I134MG-3

DIJUAL 10 RUKO 3Lntai di Jl.RayaLok Strtgs 2 mnt dr Airport,PrkrLuas.Hub Pemilik:085 740 990 058 01219092013-3

JL RMH Bgs Pggr Jl Bsr Hook Pla-mongan Indah H2 No.12-14 Lt/Lb291/230 HM 4KT 2KM.081325018898

01215092013-3

JL.RMH HM Lt215M2 Lb171M2 PAM,Tlpn,Jln Lebar.Lok:Srininto RayaSimongan Hub:0858 7552 0107 01215092013-3

JUAL CPT RMH HM 2LT,Ls=165/306Jl.Flamboyan Plamongan Indah FasLengkap.081.829.1589/70205150

01A15I131TT-3

RMH KOST EXECUTIVE LT.400 17Kmr,AC,KM Dlm,Income 20Jt/Bln(BsKPR)Hub:085 870 212 117 01A15I131CK-3

BU DIJUAL RUMAH HM LT/LB 81m2Lokasi:Jl.Sindoro V No.6 UngaranHub.Bp.Soeratmo(024)6925386 01227092013-3

Jual RMH T30 View Gunung Ungaran5mnt dr PsrBabadan,hnya135Jt,HubTido:087832903473/085799886352 01207092013-3

C21 STAR RUKO Kedungmundu 210Termurah & Siap Pakai,Bisa KPR081325768151*70383820*0817296112 00778092013-3

RmhBaru (±140m2)HM,2R.Td+1RT.Utama+KMd,SirkulasiUdara OK,50m drJl.Gajah,BbsBjr,475jt T.70701095 01216092013-3

JL RMH SHM Fas Lkp LT/LB.200/180Sapta Prasetya II/20 PedurunganKidul 750jt Nego.089635668266 TP 01213092013-3

RMH HM T.54/98 Lok.Prum KinijayaSendangmulyo,395jt,Unit TerbatasHub:08225003318 01192092013-3

GRAHA PERMATA BANGETAYU,Type 36harga mulai 150jt,unit terbatasHub:024 705 91910/0822 2679 9154 01A15I131CN-3

DIBUKA T70/130 T100/130 CANDIKalasan:70646111,085228871306085879213636.Free Bea KPR+AC 01227092013-3

BU RMH MWH: 2LT.Kwsn SrondolLt.678 Lb.400, 3,8M(Nett).BonusNew Avanza T.081931904100 01222092013-3

SOMPOK REGENCY Hunian TengahKotaBebasBanjirT50/75m,325jt70908091 01221092013-2

RMH: LT.253M,Permata Puri NglynJl.Bukit Barisan, 081575061055TP 01222092013-2

RMH 2LT HM REJOSARI I, Lt=162m2Lb=250m2. Hub: 081 229 287218 01A15I131TT-2

JUAL/KONTR:TOKO 1 Lt,3X10 Tlogo-sari.Hub:0817 6836 540

01A15I131CK-2

Rumah Go Green T38/82 Hnya 4UnitDkt Pasar Mrican:085741069961 01227092013-2

BuHrIni:LT200 LB120 Pjv 3Ktd GrsSampangan. 70363781.081901077797 01231092013-2

BU RUMAH+KOS LT374+345 LB150+100LAMPER TENGAH.HUB:0813 9014 2777 01A15I134PK-2

JL CPT MURAH PrAnjasmoro P.13/20Bbs Bnjr,Dkt Arteri,Bgs-70168510 01219092013-2

RMH JL.CEMPEDAK JANGLI KRAJAN LT212 LB200.Ierwan:0818454686RWSK 01227092013-2

JUAL RUMAH HM,Lt.100m2,Jl.CandiPenataran Slt 2.Hub:081390930665 01188092013-2

RMH T60/120 T36/90PrmAFA KlipangPermai*024-70961509/081901814609 01A15I131GM-2

DIJUAL RUMAH HM LT/LB.500/400m2Jln Muradi I Tlp.081 229 546 290 01219092013-2

DIJUAL RUMAH LT/LB=560/400m2Kintelan Baru.T:08122817751(TP) 01A15I131TT-2

RUMAH BAGUS+8Km Kos Full LT.300mTimur RSJ Majapahit#085290099809 01213092013-2

DIJUAL RUMAH PONDOK NGALIAN ASRIK.19,Strategs Hub.0889 8806 7687 01219092013-2

RMH 2Lt Lok.Tlogosari LT/LB:225/280,5KT,3KM,Garasi.083838612077 01118092013-2

JL:RMH WOLTERMONGINSIDI BsUtkGdg/UshaLt1314m=2,5jt/m081259817900 01221092013-2

Rmh HM PAM,Tlp,2Lt,2200w,Kt4,KM2Gombel Permai XV/465,0816658906 01222092013-2

UNDIP.BANYUMANIK 233jt VillaMulawarman,LT 74,KT 3.T.70246664 01221092013-2

DJL;Rmh Kos2an Sampangan Lt500m215KT.1,3M Nego:70195656 TP 01227092013-2

JL:RMH LT=180/LB=180.Fas Lkp,BbsBjr.Cakrawala Tmr II/22.T7601651 01224092013-2

JL:RmhPerum SambirotoLs118,RenovKontrak:KrRejoStrtgs081228152283 01221092013-2

** RUMAH KONTRAK **

DIOPERKN KONTR: RMH MAKAN MasihJalan,Tinggal 2,5Th Tgh Kota,Strategis.Hub:085 6404 98985

01A15I131CK-3

KONT:KIOS JlTmSiswa14GngPatiUnesStrategisCckSglUsaha087731102082 01221092013-2

KONT RUMAH (Muslim)+Prabot 8,5JtKarang Kebon Utara165.T:70319066 01217092013-2

DIKONTR:RMH 4KT,AC,3KM,1300W,PAMGrs,Cinde UtrIV/198-085225756629 01A15I131CK-2

RUMAH KOMPLIT BISA PAKAI GARASI.Deliksari46,Rt8/Rw4.Smg. 6733213 01224092013-2

RMH 4KT/KM List,Grs,Hlm,SederetHidayatullah,Bymnik-081325228483 01219092013-2

DiKont:Rmh Baru+Isi PalebonPdgrn3KT,3KM,30Jt/Th:08157730154 01227092013-2

DKTRKN RUKO 2Lt,Jl.Jati Ry RukoBlok E No.3 Bymk SMG.08157614441 01065092013-2

** SALON **

BOBBY KsumawardnH2A-085865808081GuntingBondingSmoothgColorToningKrtingHairSpa/MaskerCreambthCuciBlow,MakeUpPengantn/Pesta/Wisuda

01221092013-4

VIVI PandeanLamperII/69A-8414841PrwtRmbt BdnWjh kuku,Sulam alisJL busana wnt,Senam Hr Bsr/MggBk 01A15I131TT-3

** TANAH DICARI **

BELI:TNH KEBUN Ls.±200Ha(HGU/EX)Tinggi±800 DPL(Dingin)Wil.JatengHub:081 325 467 499/087832294566 01A15I131CK-3

** TANAH DIJUAL **

KW1 PROPERTY 081 5678 50 212:Cck u/Ruko,Dll.Tnh SHM PggrJlnRyDpn Kntr Kejaksaan Kab. Smg, LbrDpn 115m,3.400m,1jt/m Nego/BsKPR

01221092013-4

JL TNH,SHM ,Ls.3Ha,Pggr Jl.Rayaada Pohon Jati 6Rb Pohon,Umur7ThCck U/Perum,Vila,RS,dll Hub:DyahWAP, 085233460046 / 085799091091 01219092013-4

JUAL TNH HM 160m2,BSB MIJEN SMGPerumahan Di Pasekaran BatangTanah Kapling 170m2,Di Kec.BladoBatang.085642001582-085640953529 01183092013-4

TANAH PINGGIR JALAN RAYA PUNTANMangunsari,Gunungpati,Smg,HM,Lt224m2,175jt,Strtgis,Cck Utk UshJln Menuju UNNES,085293699527.TP 01026092013-4

TNH: 230m2,HM,Jl.LompobatangMasuk 90m dr Jl.Sultan Agung SmgHub: 085226019614 01222092013-3

JUAL:TANAH HGB ±72m2 Jl.KETILENGKencana IV K-115 Perum KetilengIndah Smg.Hb:Bu Dias,08157719091 01A15I131CK-3

DIJUAL:TNH Jl.Majapahit 94 Smg40M x Lbr Dpn 21M,Lbr Blk 26,5MHGB 2028 Hrg17Jt/m2Ng:0811298883 01A15I131PT-3

TNH HM, Gedawang 1.200m2 SampingTerminal,Kota Jalan Aspal 1jt/m2Cck U/Ruko/Alfamart Hub:70292480 01213092013-3

Kav 143 Jl Ry Bkt GondorioNglyn 86jt bs DP. 70605764 01A15I131CN-2

JL TNH Pggr Jl.Raya Ls.1500/2000Hub: 085233460046/085799091091 01219092013-2

SIAP BNG HM.SiwarakNyatyono,80m231Jt/Ng.BsKrdt.70196330/74053498

01089092013-2

JL TNH Jl.Ry UntungSuropati 455mCck Ut Gudang Hub:087 8311 63322 01219092013-2

JUAL:KAV SIAP BGN HM,Pinggir JlnAspal.DiMetesehBoja.085878748889 01224092013-2

JUAL:TNH LS.200m2 Di Vila Mula-warman Tembalang.0852 250 08461 01A15I131CK-2

JL TNH HM 2KAV @ 180m Prm GaneshaPedurungan-082136805053/70248516 01219092013-2

TNH SHM 187m2 Ds.Kalikayen Unga-ran Jl.Aspal 50JtNg.081542512368 01A15I131CK-2

DiJual TNH Ls178m2 DiPerbukitan95Jt:08122519041/085225526663 01227092013-2

TANAH PamularsihBuntu Luas Tanah153m2 T: 70961509 / 081901814609 01A15I131GM-2

TNH HM ±2000m Ngalian Ry prospekbagus,lebar depan 43m.T:33219898 01A15I131TT-2

Kav.Siap Bgn StrtgsJl.Kapuas DktPintu Tol Ungaran:085799799168 01227092013-2

TNH HM ±7000m GedawangRy prospekbgs,lbr dpn 150m.Hub:3321 9898

01A15I131TT-2

** TELEPON **

DIBELI HP BERMASALAH HANK,BLANKLayar Pch,MT,Normal,Dsb.91196141 01210092013-2

DIBELI BB/TAB/IPAD Pin: 24C37E2DDr.BB: 7017_4000 / 081_7417_4000

01228092013-2

*** SALATIGA ***

PAY TV Telkomvision,Indovision,Topas TV,Big TV.Hub:0298-7183362

01A15I136SG-2

GRAHA VETERAN Jl.KarangkepohType: 45/72, 63/84, 64/90Hub:Jend.Sud 97 Lt.2(0298)328400

01A15I136SG-3

Dikontrakan Ruko Jln JoharHub:085 878 659 999 01A15I135SY-2

*** BANJARNEGARA ***

DIJUAL Rmh Kost 2Lt 17Kmr dktUNDIP Tembalang.Hub:081325500140

01206092013-2

PENGOBATAN

PENDIDIKAN

PERCETAKAN

RUMAH DIJUAL

PERENGKAPAN RUMAH

MOBIL VARIASI

MOTOR DICARI

MOTOR DIJUAL

TELEPON

MUSIK

MOBIL SERVICE

MOBIL VARIASI

PELUANG USAHA

PENGOBATAN

RUMAH DIJUALRUMAH DIJUAL RUMAH KONTRAK

BANJARNEGARA

SALATIGA

SALON

TANAH DIJUAL

TANAH DIJUAL

TANAH DICARI

TANAH DIJUAL

RUMAH KONTRAK

RADIO RADIO RADIO RADIO

RADIO RADIO

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Mendatar

1. Terpilih; terpandang 4. Pilihan yang sulit 7. Pulau di Propinsi NTB 8. Nyanyian; lagu 9. Hutan belantara 13. Penengah 15. Sesepuh, pasak negeri16. Puncak, menara 18. Ucapan; kata; perkataan 20. Gadis remaja21. Kuasa; sanggup 22. Pelit 24. Aku, diri pribadi25. Surat-menyurat; korespondensi28. Pucuk pohon sagu31. Jangka 32. Suka, senang 34. Pulau karang yang

berbentuk cincin 35. Kusir 36. Air kemih, air seni 37. Pertolongan; jasa 38. Awan hujan

Menurun:

2. Pria, Adam 3. Menurut aturan 5. Danau asin dekat pantai 6. Alih tugas 9. Jendela10. Jabatan kepala daerah pada

Zaman Kediri (Abad XII) 11. Tonsil (Dokter)

12. Gelanggang olahraga13. Tabiat 14. Aspal17. Dapat berkembang dari

mulut ke mulut 19. Batu karang di bawah

permukaan air laut 21. Pendorong, penggerak23. Proses menjadikan nyata,

perwujudan 26. Rintangan 27. Kandungan, peranakan, rahim 29. Suatu unsur yang menjadikan

bagian terpenting 30. Logam mulia 31. Kuda kecil (kerdil) 33. Hilang; gaib

Jawaban SOM 722: Mendatar:1.GANDEWA 4.AGITASI 8.IRA10.TRANSENDEN 13.TELESTESIA 16.AHAD 17.ANDA 18.AIGI 19.KANS21.NUS 23.BAUKSIT24.EVOLUSI 25.LUPA 26.IDAS27.ATMA 33.IBRD 36.AA37.OPTIMAL 38.KT 40.LAT41.KRA 42.UROSKOPI 43.NARWASTU

Menurun: 1.GNA 2.DIET 3.WEDANA5.GULIGA 6.TISU 7.ISS 8.INTAN9.ATLAS 11.RUHBANAT12.NIDIKOLA 14.ESKALASI

15.IONOSFER 20.MIOPIA 22.OVIDUK 27.ALL28.MUTU 29.MORO 30.BTAI31.OMON 32.ALUR 34.BAKU35.DOA 36.ASO 39.TES

Pemenang SOM 722:

1. Herbudi: Jl Anggrek Semarang 50134

2. Z Istiqomah Spd: Jl Gunung Muria Purwokerto 53122

3. Nuryati: Pentur Kecamatan Simo Kabupaten Boyolali

4. Magaloh Lilis Setyanti:Jl WR Supratman Kabupaten Pati 59185

5. Gusminto: Muncang Bumiayu Brebes 52273

SSSS PPPP OOOO RRRR TTTT OOOO TTTTAAAA KKKK MMMM IIII NNNN GGGG GGGG UUUU

KUPON S.O.M 724

Ketentuan Menebak:Jawaban ditulis di Kartu pos

dengan ditempeli Kupon S.O.M padasudut kiri atas, lalu kirimkan ke Redaksi Suara Merdeka

Jl Kaligawe Km 5 Semarang. Disediakan hadiah untuk 5 orang

pemenang masing-masing Rp 200.000 dipotong PPh 5%.

Hadiah akan dikirimkan ke alamat pemenang per pos.

PERTANYAAN SOM 724:

Alexandra Asmasoebrata akan menjadibintang tamu Kejutan Koki kali ini.Pembalap cantik yang piawai me-

naklukkan sirkuit ini ternyata juga kerap terjun kedapur dan membuat sop buntut.

Kejutan Koki sengaja mengundang Alexandrauntuk memeriahkan Hari Olahraga Nasional. Diaakan ikut memasak bersama Chef Glenn Waas. Halitu dilakukan untuk membuktikan apakah pembalapyang akrab disapa Andra ini benar sering terjun kedapur. Sebelum memasak pebalap yang juga me-

ngoleksi sepatu ini diminta menemani Chef Glennuntuk belanja bahan masakan di supermarket.

Chef Glenn memilih dua menu yang bisadijadikan referensi menu sehat. Yakni Pancake OatUbi Jalar dan Steak Ayam Bumbu Rujak. Dagingayam yang digunakan bagian paling sehat yaitubagian dada.

Selain sehat, menu ini juga mudah diaplikasikandi rumah dengan bahan-bahan yang mudah ditemuidi mana saja. Ada yang unik dalam rangkaian me-masak episode kali ini. Beberapa kali Chef Glennterlihat grogi ditemani Andra.

Sesuai dengan judulnya Kejutan Koki memangmenampilkan kejutan-kejutan yang menarik untuk dis-aksikan. Kejutan Koki tayang setiap Sabtu pukul 11.30WIB hanya di Tvku jaringan B Channel. (Ita-92)

Setelah pekan lalu para pelaku sepak bola disibukkan kuali-fikasi Piala Dunia, pekan ini, mereka harus pulang ke klubmasing-masing untuk kembali berlaga dalam kompetisi

antarklub di setiap negara. Begitu juga dengan Liga Prancis yangpada minggu ini memasuki pekan ke-5.

Jika melihat klasemen dan poin yang dimiliki setiap klub, sema-kin tampak persaingan yang memanas pada pekan ini. Tengok sajaposisi PSG yang berada di peringkat keempat dengan delapan poinhanya berbeda satu poin dengan Marseille yang berada di posisi duadengan sembilan poin, dan berbeda dua poin dengan AS Monaco diperingkat satu dengan 10 poin.

Apakah AS Monaco sanggup bertahan di pucuk klasemen?Jawabannya tergantung pada laga yang akan dimainkan Minggu(15/9) saat tim itu kedatangan tamu FC Lorient.

Pertandingan malam nanti akan sangat berarti bagi FC Lorientyang saat ini berada di posisi ke-10 dengan enam poin. Jika Lorientbisa menang dipastikan posisinya bisa langsung naik keempat besarklasemen dan ini sangat diharapkan oleh pelatih Christian Gourcuff.

Sementara bagi Monaco, kejaran Marseille dan PSG menjaditekanan mental tersendiri karena jika mereka bermain seri bisamembuat posisi mereka di peringkat satu tersalip. Di sinilah peranRanieri sebagai pelatih Monaco sangat diperlukan untuk menaikkanmotivasi dan moral para pemainnya.

Apakah FC Lorient bisa memanfaatkan tekanan mental yangdihadapi Monaco? Atau malah AS Monaco yang bakal tampilbagus? Estimasi peluang AS Monaco 55%, FC Lorient 45%.Saksikan pertandingan malam nanti pukul 21.45 WIB hanya di Tvkujaringan B Channel. (Ita-92)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

KejutanKoki

Hari : SabtuPukul : 11.30 WIB

Preview Ligue 1

Hari : Minggu (15/9)Pukul : 21.45 WIB

AS Monaco Dijajal FC Lorient

Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Jateng bekerja samadengan Tvku akan menayangkan program SpecialTalkshow Minggu (15/9) pukul 15.30 WIB. Kali ini, akan

dikupas ”Ekspose DPRD Jawa Tengah”.Seluruh Komisi DPRD Jateng akan memaparkan berbagai per-

solan yang terjadi di provinsi ini. Saat ini anggota parlemen Jatengjuga sedang menggodog Rancangan Peraturan Daerah (Raperda)untuk menuntaskan berbagai persoalan.

Special Talkshow kali ini mengambil gambar di Gedung BerlianKantor DPRD Jateng. Lima narasumber yang akan tampil berasaldari Komisi A, B, C, D dan E. Selain memaparkan Raperda, juga adasesi dialog interaktif dengan wartawan yang diundang untuk mem-berikan suara demi Jateng yang lebih baik.

Anda bisa menyaksikan langsung bagaimana kinerja para wakilrakyat di DPRD Jateng. Apakah benar-benar memperjuangkanaspirasi rakyat atau tidak? (Ita-92)

Ekspose DPRD Jawa TengahSpecial

TalkshowHari : Minggu (15/9)Pukul : 15.30 WIB

Andra Bikin Grogi Chef Glenn

Program Kabar JawaTengah Kamis (19/9)akan menampilkan Ka-

sat Binmas Polrestabes SemarangAKBP I Nengah Wirta Darma-yana SH MH. Tema yang dibahas”Sosialisasi Pencegahan Penya-lahgunaan Narkoba”.

Narkoba mengancam keber-langsungan masa depan pararemaja di Indonesia. Data BNNmenyebutkan, 70 persen penggu-na narkoba di Indonesia adalahpekerja yang menggunakan nar-koba sejak masih sekolah. Se-dangkan 20 persen penggunanarkoba saat ini adalah pelajar.

Tak semua narkoba berbahaya,karena ada beberapa senyawa psi-kotropika yang dimanfaatkan didunia medis.

Penyalahgunaan narkoba ber-arti menyalahgunakan fungsisenyawa psikotropika untuk halkeliru, seperti halusinasi yang bisamenyebabkan ketagihan.

Masyarakat terutama kalang-an pelajar sangat penting untukdibina dan mendapatkan sosialiasitentang pencegahan penyalah-gunaan narkoba.

Epidose kali ini sayang jika di-lewatkan, terutama bagi yang me-miliki buah hati sedang memasukifase remaja. (Ita-92)

Penari dan sinden Roro Fitria, Rina Nose dan Sadrina akanmenjadi bintang tamu Ladies Nite episode ke-19, Rabu(18/9). Roro Fitria adalah penari jaipong cantik dan langs-

ing. Roro sebelumnya seorang foto model. Ia memang sempat belajarmenari. Dia lebih cenderung belajar tarian modern semacam salsa.

Roro yang lahir di Yogyakarta, 29 Desember 1987, akan bicaramengenai awal kariernya dan pendapatnya mengenai budayaIndonesia. Dara ayu ini juga pernah bermain film layar lebar. Takhanya itu, ia juga tertarik dengan dunia politik.

Sedangkan Rina Nose, selain pintar melawak, perempuan asalBandung ini juga terkenal jago bernyanyi karena memiliki olah vokalyang cukup baik. Rina yang pernah ikut ajang pencarian bakat jugaakan menuturkan kenapa dia lebih memilih melawak dari pada men-jadi penyanyi.

Bintang tamu ketiga, penari cilik asal Bogor, Sandrina Azzahra.Bocah yang baru saja memenangkan ajang pencarian bakat di salahsatu televisi swasta ini, selain pintar menari juga memiliki jiwa sosialyang tinggi. Banyak hal akan dikisahkan oleh Sandrina pada LadiesNite kali ini.

Apakah pesona para penari malam ini mampu membuat merekalaris di dunia hiburan Tanah Air? Atau hanya menjadi sambilan sem-bari mencari peluang di dunia keartisan seperti yang kini dilakukanRoro Fitria dan Rina Nose? Jawabnya adala dalam Ladies Nitekali ini.Selain pada jam tayang tersebut di atas, Ladies Nite juga akan tayangKamis (19/9) pada jam tayang yang sama. (Ita-92)

Pesona Roro, Rina, Sandrina

Ladies Nite Hari : Rabu (18/9)Pukul : 21.00 WIB

Rabu (18/9) pukul 16.00 WIB, Tvkuakan menyangkan informasi pen-ting tentang bahaya jajan sem-

barangan. Tayangan ini merupakan kerjasama dengan Badan Pengawasan Obat danMakanan (BPOM).

Selama ini banyak orang kurang teliti keti-ka membeli makanan yang hendak dikon-

sumsi. Padahal, jika makanan dibeli di sem-barang tempat kebersihan serta kesehatan-nya kurang terjamin. Akhirnya, kerap kali ter-dengar berita tentang keracunan makanan.

Mengonsumsi makanan yang dibeli ditempat yang tak sehat dan bersih, jugaberisiko terkena penyakit berbahaya.

BPOM kerap menemukan kandunganzat-zat berbahaya pada jajan-jajan di pinggirjalan. Di antaranya penggunaan zat pewarnatekstil untuk bahan sirop atau makananberwarna lain.

Ada pula oknum yang menggunakan

pemanis buatan serta penyedap yang tidakbaik jika dikonsumsi dalam jumlah besar.

Tak hanya itu, bahan berbahaya sepertiformalin untuk mengawetkan makanan jugapernah ditemukan BPOM digunakan olehoknum pedagang jajanan.

Teranyar, seperti dilansir dari sejumlahsurat kabar, terdapat oknum yang menggu-nakan pelastik untuk menggoreng goreng-an.

Informasi lain terkait bahaya jajan sem-barangan dapat Anda peroleh dalam tayang-an pada hari jam tersebut. (Ita-92)

Pesan BPOM untuk Masyarakat Hari : Rabu (18/9)Pukul : 16.00 WIB

Dinus Inside 2013,ajang perkenalan ma-hasiswa baru Univer-

sitas Dian Nuswantoro (Udinus)telah digelar beberapa waktulalu. Beragam acara diselengga-rakan dari 2 - 6 September. Pro-gram Campus On Televisi(COTV) akan mengupas serun-ya ajang tersebut pada Minggu(15/9) pukul 13.00 WIB.

Pada epidose kali ini, COTVmengangkat acara pembukaanDinus Inside 2013, saat maha-siswa baru Udinus berkumpul diGedung G Kampus setempatuntuk diperkenalkan pada civitasakademika kampus digital terse-but.

Mereka dikenalkan kepadarektor hingga dekan dari masing-masing fakultas.

Yang istimewa kali ini adakuliah umum perdana dari orangnomor satu di Semarang danJateng, yaitu wali kota HendrarPrihadi serta Gubernur JawaTengah Ganjar Pranowo.

”Suatu kebanggaan tersendiribagi Udinus bisa mendatangkansosok ”bapak” di mata maha-siswa baru. Para pemimpin inimemberikan motivasi bagi paramahasiswa untuk mencari ilmudan memajukan bangsa,” ujarAya Citra, produser COTV.

Puncak acara Dinus Inside2013 pada sesi hari pertama

adalah launching Dinus In MyHand, yaitu program sisteminformasi akademik Udinus.Program ini dapat diakses mela-lui gadget seperti aplikasi padaPC atau tablet.

Udinus juga turut berkiprahmenghijaukan Semarang mela-lui pemberian ribuan bibit pohon

sengon kepada tiga kelurahan dikecamatan Mijen untuk ditanamdi lokasi konservasi.

Bagaimana serunya DinusInside 2013? Apa saja yang di-sampaikan Ganjar Pranowo danHendrar Prihadi? Saksikan infor-masi selengkapnya di COTVpukul 12.00 WIB. (Ita-92)

Dinus Inside Ajang Perkenalan Mahasiswa BaruCampus On Tv Hari : Minggu (15/9)

Pukul : 12.00 WIB

Sosialisasi LengkapTentang NarkobaKabarJawaTengah

Hari : Kamis (19/9)Pukul : 12.00 WIB

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

TOKYO - Jepang terus meningkatkan penemuan-nya dalam bidang teknologi antariksa. Setelah mengi-rim robot yang bisa berbicara ke antariksa, NegeriSakura itu, Sabtu (14/9) kemarin, berhasil meluncurkanroket pertama dalam 12 tahun yang mengangkutteleskop antariksa untuk mengamati berbagai planet.Roket Epsilon berukuran setengah dari generasi roketruang angkasa sebelumnya. Roket tersebut meng-gunakan alat khusus untuk memeriksa keselamatan.Badan ruang angkasa Jepang, Jaxa, mengatakanEpsilon dibuat dengan biaya 37 juta dolar AS, setengahdari biaya roket generasi sebelumnya. Epsilon dilun-curkan dari barat daya Jepang, Sabtu siang (14/9)waktu setempat. Roket itu mengangkut teleskop yangdisebut Jaxa sebagai teleskop ruang angkasa pertamadi dunia yang akan dapat mengamati planet termasukVenus, Mars, dan Jupiter dari orbit Bumi. MenurutJaxa, roket tersebut berhasil merekam teleskop Sprint-A, sekitar 1.000 km di atas permukaan Bumi sesuaijadwal.(bbc-niek-31)

Polisi dan Guru Bentrok di Meksiko KOTA MEKSIKO - Aksi mogok para guru di Meksiko

berakhir rusuh. Mereka terlibat bentrok dengan polisi diKota Meksiko saat polisi berupaya membubarkan parapendemo di sebuah lapangan di kota tersebut. Polisiantihuru-hara menembakkan gas air mata dan meriamair untuk membubarkan para pendemo yang keba-nyakan adalah guru di lapangan utama Kota Meksiko,Zocalo. Sejumlah pendemo membalas dengan melem-parkan bom molotov saat polisi bergerak masuk kelapangan. Para guru menuntut perubahan dalam refor-masi pendidikan yang disetujui oleh Presiden EnriquePena Nieto. Sebelumnya, mereka telah menggelarkemah aksi di lapangan tersebut selama beberapapekan. Pemerintah memberi tenggat waktu bagi parapendemo untuk keluar dari lapangan Zocalo hinggaakhir pekan ini bertepatan dengan perayaan HariKemerdekaan.(bbc-niek-31)

Dua Bom Meledak di Masjid Irak BAQUBA - Paling tidak 30 orang tewas saat dua

bom meledak di masjid di Kota Baquba, Irak, Sabtukemarin. Polisi mengatakan bom meledak saatjemaah akan meninggalkan masjid usai shalat Zuhur.Otoritas setempat mengatakan salah satu bom dis-embunyikan di dekat jendela masjid, sedangkan sat-unya belum bisa diketahui. Bom meledak hampirbersamaan. Bom pertama meledak saat orang-orangkeluar masjid dan bom kedua meledak ketika wargasibuk membantu korban yang terkena ledakan. Belumjelas siapa yang berada di balik serangan tersebut.Akhir-akhir ini Baquba menjadi target serangan bommematikan. Serangan seperti itu terus meningkat diIrak. Menurut data PBB, lebih dari 4.000 orang dila-porkan tewas. Bahkan 804 nyawa hilang hanya dibulan Agustus.(afp-niek-31)

KOTA ZAMBOANGA -Baru saja diberlakukan, gencatansenjata sudah dilanggar. Tentarapemerintah dan kelompok sepa-ratis di Filipina selatan terusbertempur, Sabtu kemarin.

Militer menyatakan 53 orangtewas dalam pertempuran, yangkini memasuki hari keenam dikota pelabuhan Zamboanga,yang juga dikenal sebagai kotabunga.

Adapun banyak pendudukmulai kekurangan makanan danperlengkapan.

Sejumlah orang terluka danlebih dari 60.000 lainnya ke-hilangan tempat tinggal. Pasal-nya, ratusan rumah terbakar dansebuah rumah sakit masih me-nyala.

Kelompok separatis men-embaki posisi-posisi pemerin-tah dan menahan warga sipiluntuk digunakan sebagai ta-meng hidup.

Kerusuhan itu menekankantantangan keamanan yangdihadapi investor potensial dinegara yang didominasi Kato-lik Roma itu meski kondisiekonominya kuat.Pertempuran Sengit

Insiden itu juga memper-tanyakan kesepakatan damaiyang disepakati Oktober laludengan kelompok separatis yanglebih besar, Front PembebasanIslam Moro (MILF).

Jumat malam waktu setem-pat, Wapres Jejomar Binaymengatakan telah berbicaradengan pemimpin gerilyawanMuslim, Front PembebasanNasional Moro (MNLF) NurMisuari.

Mereka menyepakati gen-catan senjata dan perundinganuntuk mengatasi konflik terbaruitu. Gencatan tersebut mulaiberlaku Sabtu kemarin di KotaZamboanga.

Tujuan pembicaraan ituuntuk menghentikan ketegangandi wilayah itu, yang antara lainditandai aksi penyanderaan seki-tar 100 warga sipil oleh kelom-pok separatis.

Binay juga mengumumkanrencana untuk mengunjungiZamboanga, Mindanao, kota diujung selatan Filipina yang dilan-da lebih dari empat dasa warsakerusuhan.

Pertempuran sengit terjadidini hari di desa pantai saat ten-tara merebut kembali posisi-posisi gerilyawan dan mene-waskan empat anggota kelom-pok itu.

Pertempuran sporadis me-landa tiga distrik di Zamboangasepanjang pagi hingga sore hari.Kerusuhan juga dilaporkan padahari ketiga di Pulau Basilan.

Militer menyatakan seorangtentara tewas dalam kerusuhantersebut.(rtr,afp-niek-31)

SM/afp

Roket Epsilon

Jepang Luncurkan Roket Epsilon

Berdasar kesepakatan tersebut, senjata kimia Suriah harusdihancurkan atau dipindahkan dari wilayah Suriah pada perte-ngahan 2014. Menlu John Kerry menetapkan kerangka enampoin berisi ketetapan bahwa Suriah harus menyerahkan daftarseluruh senjata kimia dalam waktu satu pekan.

Jika Suriah tidak mematuhinya, kesepakatan itu akandiperkuat dengan resolusi PBB yang didukung ancamansanksi atau kekuatan militer.

AS menyatakan rezim Suriah menewaskan ratusanorang dalam serangan gas di pinggiran Damaskus, bulanlalu. Pemerintah Presiden Bashar al-Assad membantahtuduhan itu dan menyatakan kubu oposisilah yang melan-carkan serangan 21 Agustus lalu.Resolusi PBB

Dalam konferensi pers bersama Menlu Lavrov diIntercontinental Hotel di Jenewa, Kerry menyerukan agarpemerintah Assad melaksanakan komitmen publik. ‘’Tidakada ruang untuk bermain-main, atau sesuatu pun selainrezim Assad mematuhi semua komitmennya.’’

Kerry dan Lavrov mengatakan jika Suriah tidak mema-tuhinya, maka resolusi PBB akan diupayakan berdasar BabVII Piagam PBB, yang mengizinkan penggunaan kekuatanmiliter.

Kerry menyatakan tim inspeksi PBB harus berada diSuriah pada November mendatang, dan simpanan senjatakimia harus dipindahkan dari wilayah Suriah atau dihan-curkan pada pertengahan 2014.

Prancis, satu-satunya negara yang bersedia berga-bung dengan aksi militer yang mungkin dilancarkan ASdi Suriah, menyambut baik kesepakatan itu. MenluLaurent Fabius mengatakan kesepakatan itu merupakankemajuan penting.

Namun, komandan militer Tentara Pembebasan Suriahyang anti-Assad menolak kesepakatan itu dan bertekadmelanjutkan pertempuran.

‘’Tidak ada kesepakatan yang menyangkut kami,’’kataJenderal Salim Idriss. Dia menggambarkan kesepakatan itusebagai inisiatif Rusia untuk memberi waktu kepada peme-rintah Suriah.

Sementara itu, pesawat tempur Suriah, kemarin,menggempur pinggiran Ibu Kota Damaskus yang dikuasaioposisi. Pasukan pemerintah juga terlibat bentrok denganpejuang oposisi di garis depan, kata penduduk dan aktivisoposisi.

Para aktivis menyatakan serangan difokuskan ke Berze,bagian timur laut Damaskus, tempat kelompok oposisimelancarkan serangan untuk masuk lebih dalam ke kota itu.(bbc,ap,rtr-niek-31)

AS-Rusia Sepakat soal Senjata Kimia

SM/ap

Colorado Banjir, 4 TewasPALING tidak empat orang tewas dan sekitar 80 lainnya belum ditemukan saat banjir

besar melanda wilayah Colorado (AS), Kamis waktu setempat. Banjir tersebut juga memaksaribuan orang mengungsi. Jalan-jalan di sebagian besar wilayah negara bagian itu pun terpu-tus. Menurut para pakar cuaca, banjir akibat hujan deras itu diperkirakan masih akan berlang-sung beberapa hari lagi. Penduduk menyaksikan jalan yang terendam air di dekat Left HandCanyon, sebelah selatan Lyons, Colorado.(31)

Gencatan Dilanggar

JENEWA - Setelah tiga hari berunding

di Jenewa, Menteri Luar Negeri Amerika

Serikat dan Menlu Rusia Sergei Lavron

akhirnya sepakat soal penghancuran

senjata kimia Suriah, Sabtu (14/9) kemarin.

SM/Reuters

KONFERENSI PERS : Menlu AS John Kerry(kanan) berjabat tangan dengan Menlu RusiaSergei Lavrov usai konferensi pers di Jenewa,kemarin.(31)

Klan....(Sambungan hlm 1)

Kemudian, pada awal Juli 2013, penyidik KPKmemeriksa Sylvia Sholehah yang akrap dipanggilIbu Pur, isteri Kombes Polisi (Purn) Purnomo DRahardjo, rekan seangkatan Presiden SBY diAkademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia(Akabri) angkatan 1973.

Purnomo D Rahardjo disebut-sebut sehari-hariberperan sebagai kepala urusan rumah tanggakeluarga SBY. Bersama istrinya ia mengatur berba-gai keperluan keluarga Cikeas. Dari urusan dapurhingga mengatur taman.

Namun dalam perkembangannya, Sylvia seringberada dalam rombongan Ani Yudhoyono meng-hadiri berbagai kegiatan. Misalnya saat peringatanHari Olahraga Nasional di gedung Tenis Indoor,Senayan, 9 September 2010.

Karena kedekatannya dengan Ibu Negara itu,banyak pejabat maupun pengusaha termasukmakelar proyek berusaha mendekati Silvia.

“Menjadi tidak terkontrol ketika intensitas lobipara pejabat maupun pengusaha makin luas keing-inannya, sehingga sulit dibedakan mana yangmakelaran dan mana yang bukan,”papar penga-mat dan analis Soegeng Sarjadi Syndicate (SSS)Jusuf Suroso, baru-baru ini.

Namun hal itu dibantah Wakil Ketua UmumPartai Demokrat, Agus Hermanto. Menurutnya,keluarga SBY hanyalah Ibu Ani Yudhoyono, AgusYudhoyono dan Edhie Baskoro Yudhoyono.

Fakta lain dari persidangan ketika Yulianis, man-tan sekretaris Nazaruddin menyebutkan EdhieBaskoro Yudhoyono (Ibas) menerima 200 ribudolar AS dari proyek Hambalang.

Tudingan Yulianis itu dibantah. Bahkan Ibasmelaporkannya ke polisi. Namun tetap saja tidakbisa mengisolasi klan Cikeas dari perangkap mafiaproyek Hambalang.

“Lantas bagaimana dengan skandal lainnyayang juga menyeret klan Cikeas, seperti megaskandal Bank Century,” tanya Jusuf Suroso.Impor Daging Sapi

Klan Cikeas pun mulai terendus masuk dalampusaran kasus dugaan korupsi impor daging sapiyang melibatkan Ahmad Fathanah dan mantanpresiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) LuthfiHasan Ishaaq.

Dalam transkrip pembicaraan saksi RidwanHakim dengan terdakwa Ahmad Fathanah yangdiperdengarkan jaksa penuntutu umum (JPU) pada

persidangan di Pengadilan Tipikor Jakarta,terungkap peran utusan Presiden SBY yang berna-ma Sengman Tjahja.

Perbincangan itu membahas tunggakan Rp 40miliar dari Direktur Utama PT Indoguna UtamaMaria Elizabeth Liman terkait kuota impor dagingsapi.

Soal kedekatan Sengman dengan SBY dan IbuAni Yudhoyono terungkap di laman reskrim-um.metro.polri.go.id. Di laman tersebut, tertulisacara pernikahan yang diadakan oleh Sengmanakan dihadiri Presiden SBY beserta Ani Yudhoyonopada tahun 2008.

Pihak Istana mengakui SBY mengenal Seng-man ketika menjadi Pangdam Sriwijaya diPalembang. Namun ia membentah jika disebututusan khusus.

Mantan menteri keuangan Rizal Ramli mengata-kan Sengman dikenal dekat dengan Presiden SBYkarena sebagai salah satu penyokong finansialnyasaat terjun ke politik.

“Sengman ini businessman yang pertama kalimenyumbang SBY masuk politik. Jadi deketbanget,” ujar Rizal di Kompleks Parlemen, Jumat(31/8/2013). Rizal mengaku kenal denganSengman, pengusaha asal Sumatera Selatan. “Iniorang jadi beking SBY pertama kali secara finan-sial,” imbuhnya.

Keterlibatan klan Cikeas dalam skandal inimengkonfirmasi, korupsi memang domain-nyakekuasaan, orang yang berkuasa dan orang-orangyang dekat (klan) dengan kekuasaan.

Faktanya, praktik Korupsi, Kolusi dan Nepo-tisme ( KKN) sudah terjadi sejak orde lama. Orang-orang di Partai Nasional Indonesia (PNI) disebut-sebut sebagai pelakunya di era 1950-an.

Iwan Simatupang, budayawan dan saksisejarah pada era 1960-an yang wafat pada tahun1970, menduga Chairul Saleh memanfaatkankedekatannya dengan Bung Karno untukmengumpulkan konsesi-konsesi migas dalamjumlah besar untuk dirinya.

Usaha Mochtar Lubis mengungkap korupsi dipusaran Istana dijawab dengan penangkapandirinya. Bila hingga sekarang tidak nampak, itukarena Presiden RI ke 2 Soeharto memegang jan-jinya untuk mikul dhuwur mendhem jero terhadapBung Karno. Ihwal KKN era Orde Lama bisa dibacadi buku Bangkitnya Kapitalisme Indonesia terbitanKomunitas Bambu.

Di era orde baru pun berlanjut. Orang yang dekatCendana, Bob Hasan misalnya, sah menjadipenguasa hutan pada masa Soeharto. Kede-

katanya itu pula menjadikannya seolah tak tersen-tuh. Namun ketika Soeharto lengser, ia harusmenukar kenyamanan hidup dengan meringkukdisel tahanan. Bob divonis enam tahun penjara,kemudian mendapat remisi sehinga ia hanya men-jalani masa tahanan selama tiga tahun dalam kasuskorupsi pemetaan hutan seluruh Indonesia. Tukang Pijit

Di era Presiden Abdurrahman Wahid (Gus Dur),muncul nama Soewondo. Kendati hanya menjaditukang pijat Gus Dur, tindakannya membobol danaBulog berbuntut tragedi politik. Sebab, Soewondo,setidaknya menurut Wakil Kabulog Sapuan saat itu,sering mengaku utusan Gus Dur. Dengan menjualnama Presiden, Soewondo menjanjikan Sapuanmenjadi kepala Bulog asal mau mengucurkan danaRp 35 miliar.

Kasus itu ditangkap oleh politikus rival Gus Dur.Terjadilah prahara politik dan Gus Dur dilengserkandi SI MPR 2001 oleh konspirasi politik. Namun GusDur dinyatakan tidak bersalah dan tidak terlibatdalam kasus Buloggate oleh Mahkamah Agung(MA).

Di era Presiden Megawati Soekarnoputri suaramiring di pusaran Istana juga tercium. Harian TheAge, Australia, bikin heboh dengan memuat beritautama berjudul ‘Yudhoyono ‘Abused Power’ yangdokumennya diambil dari WikiLeaks.

Menurut WikiLeaks, dari kawat Kedubes AS diJakarta, setelah menduduki kursi kepresidenanpada 2004, SBY mengintervensi kasus dugaankorupsi Taufik Kiemas (TK), suami MegawatiSoekarnoputri.

Kasusnya tidak dijelaskan, TK dilaporkan meng-gunakan kekuasaannya dan kekuasaan istrinyasebagai presiden dan ketua PDIP untuk menjadimakelar kasus-kasus.

Disebutkan, pada Desember 2004, Kedubes ASmendapat informasi dari salah satu penasehatSBY, yaitu TB Silalahi. Silalahi berbicara pada jaksaagung muda saat itu, Hendarman Supandji.Menurut kawat tersebut, Hendarman sudah mem-punyai bukti yang cukup bahwa TK terlibat korupsidan bisa segera ditahan.

Masih dari harian tersebut, penahanan tidakdilakukan karena menurut Silalahi, SBY secarapribadi meminta Hendarman tidak melanjutkankasus TK.

Namun dalam sebuah siaran di TV Belanda,Auro, Taufik membantah dirinya sebagai powerbroker. Saat itu dia juga menyatakan semuatuduhan itu usang dan sudah biasa diterimanya. (AAdib-80)

Polisi....

(Sambungan hlm 1)

Taufik mengkritisi imbauan darijajaran pimpinan Polri agar polisi tidakmemakai seragam agar tidak menjadisasaran teror. Imbauan tersebut dinilaitidak tepat.

Selaku pimpinan dewan, Taufikmeminta Kapolri bertindak tegas meng-ingat teror yang dilakukan sudah bersifatsistemik. “Intelijen kepolisian haruscekatan. Aksi teror itu sudah menye-babkan ketakutan masyarakat,” ujarTaufik Kurniawan.

Polisi, menurut Sekjen PAN, meru-pakan abdi negara yang bertugas menja-ga ketertiban dan keamanan. Jika diterororang per orang itu menjadi hal serius.Sebab, penembakan ini bukan yang per-tama kali, namun sudah ada rentetankejadian sebelumnya.

Tepisah, Komisi Kepolisian Nasional(Kompolnas) menilai pekerjaan sam-pingan yang dilakukan anggota Polri diluar tugas seperti pengawalan keamananperlu dikaji kembali karena selama inidianggap benar, tetapi di satu sisi menja-di salah.

Komisioner Kompolnas AdrianusMeliala pada diskusi ‘Polemik’ diWarung Daun Cikini, mengatakan, “Sa-ya merasa itu masih diperdebatkan soalkewajarannya karena saat melakukankerja sampingan itu dia berseragam danmenggunakan senjata inventaris negara.Padahal ini kerja untuk pribadi,” kataAdrianus.

Dalam kesempatan sama KetuaKomisi III DPR RI Gede Pasek Suardikamengatakan, adanya kerja sampinganpengawalan juga berpotensi bersing-gungan dengan oknum aparat lain yangbersaing memberikan jasa perlindungandan pengamanan.

Mereka bersaing demi mendapatkankapital dari jasa-jasa sampingan tersebut.

Selain teroris dan penjahat, masyarakatyang menjadi korban kriminalisasioknum Polisi juga berpotensi untukmemusuhi Polisi.

Pengamat dari Perguruan Tinggi IlmuKepolisian (PTIK) Bambang WidodoUmar meminta jajaran Polri mawas diridan mau menerima masukan dari masya-rakat yang mengetahui kekuaranganPolri.

Menurut dia, saat ini dari pihak Polrisering berkelit ketika mendapat masukanmasyarakat. Kondisi ini menyebabkangap antara Polri dan masyarakat yangharus mendapatkan layanan keamanan. Kejahatan Curanmor

Di tempat sama, Kadiv Humas MabesPolri, Irjen Pol Ronny F Sompie menga-takan, penembakan terhadap BriptuRuslan, anggota Satuan Sabhara MabesPolri, murni bermotif pencuriankendaraan bermotor (curanmor).

“Dia korban kasus curanmor, tepat-nya curanmor dengan kekerasan berupapenembakan. Sepeda motor dia diambilkawanan pelaku itu. Kebetulan saja diaitu anggota Polri yang sedang tidak bertu-gas,” kata Ronny.

Briptu Ruslan dan keluarganya ter-nyata memang menjadi pelanggan tetapdi tempat pencucian motor dan mobilArema Car Wash Jalan Pekapuran, Ci-manggis, Depok. Dari aspek ini Ronniemenilai para pelaku memang sudahmengetahui medan dan kebiasaan kor-ban mencucikan sepeda motornya ditempat tersebut.

Briptu Ruslan ditembak pada pahakiri oleh empat orang yang merampasmotor Ninja 250 cc miliknya. Ruslanmenjalani operasi untuk menghentikanpendarahan.

“Operasi sudah dilaksanakan untukmenghentikan pendarahan. Kondi-sinya sudah membaik dan stabil,” ujarWakapolda Metro Jaya Brigjen Su-djarno di RS Polri, Kramat Jati.(J19,F4,dtc-80)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Panas Sergap Jamaah Haji

”Informasi dari re-kan-rekan kami yang su-dah berada di Makkah,kisaran suhu rata-rata disana sata ini mencapai 45derajat Celcius. Semen-tara di Jeddah 42-44 dera-jat celcius,” ungkap Ke-pala Pelayanan Kesehatan Em-barkasi Adi Soemarmo Solo, AnasMa’ruf, kemarin.

Bagi jamaah calhaj Indonesia,suhu udara tersebut dikatakan

sudah cukup menye-ngat. Pasalnya, di TanahAir biasanya suhu rata-rata hanya mencapai 32derajat Celcius.

”Ini menjadi risikobagi jamaah. Apalagikelembaban di sana ju-

ga kering,” imbunya.Atas kondisi cuaca tersebut

membawa dampak jamaah akanmudah kelelahan. Jika kondisi ituterjadi maka serangan penyakit

akan mudah menghinggapi ja-maah. Khususnya jamaah yangtergolong risiko tinggi (risti). ”Jikajamaah tidak kuat maka dia akanterkena serangan yang biasa dise-but headstroke (serangan panas).Jika tidak segera ditangani akanberakibat fatal,” jelas dia.Perbanyak Minum

Meski begitu, Anas memintakepada jamaah calhaj untuk tidakpanik meskipun tetap harus selaluwaspada. Pria yang juga KepalaKantor Kesehatan Pelabuhan(KKP) Semarang itu memberikantips bagi jamaah calhaj.

Dia menyebutkan ada be-berapa hal yang sebaiknya dila-kukan setiap jamaah calhaj untuk

mengurangi serangan hawa panas,seperti menghindari untuk keluardari hotel atau pemondokan jikatidak ada kebutuhan mendesak.Lalu membiasakan untuk mem-perbanyak minum air putih danmemakai masker atau penutupmulut yang dibasahi terlebih dahu-lu. (K15, J5-78)

PURBALINGGA - TimSearch and Rescue (SAR), Sabtu(14/9) siang berhasil menemukanRiki Wibowo (25), warga RT 4RW 111, Desa Lebakgowah, Ke-camatan Lebaksiu, Kabupaten Te-gal, pendaki yang tersesat di Gu-nung Slamet sejak Rabu (11/9)lalu.

Saat ditemukan, Riki yangberada di ketinggian sekitar 1.200meter di atas permukaan laut (dpl)dan di antara jalur Serang (Pur-balingga) dan Baturraden (Ba-nyumas), dalam keadaan lemaskarena dehidrasi. Anggota timSAR melihat pendaki tersebutsedang turun dan menuju jalurBambangan.

Kepala Badan Penanggu-langan Bencana Daerah (BPBD)Purbalingga, Priyo Satmoko me-ngatakan, secara fisik kondisi pen-daki sehat namun hanya lemas.Kemungkinan sudah tidak makandan minum karena kehabisan

bekal. ‘’Untuk sementara dia masih

dirawat di ruang Instalasi GawatDarurat (IGD) RS Goetheng Ta-runadibrata untuk perawatan danmemulihkan kondisi korban,’’katanya.Pos Bambangan

Seperti diberitakan, awalnyaRiki bersama dua rekannya berna-ma Ajis dan Angga naik ke Gu-nung Slamet melalui jalur pen-dakian dari Pos Bambangan, DesaKutabawa, Kecamatan Karang-reja, Purbalingga, pada Selasa(10/9) lalu.

Namun saat turun dari pun-cak, Riki terpisah dengan keduarekannya yang sudah turun padaKamis (12/9) sore.

Semula Riki masih bisa di-hubungi melalui ponselnya. Na-mun sejak Jumat (13/9) tim SARkehilangan kontak karena ke-mungkinan ponselnya mati.(H82-78)

SM/Ryan Rachman

DITEMUKAN SELAMAT: Riki Wibowo (25) wargaLebakgowah, Lebaksiu, Kabupaten Tegal, ditemukanselamat, kemarin. (78)

BOYOLALI - Jamaah calon haji (calhaj) asalIndonesia diminta mewaspadai cuaca panasyang saat ini terjadi di Tanah Suci.

Pendaki Gunung Slamet Ditemukan Selamat

PASANG GELANG :Perawat poliklinik

Embarkasi Donohudanmemasang gelang kuning

kepada calhaj yang tergolong risiko tinggi.

(78)SM/Yoma Times Suryadi

SENYUM Yoga Prabowo (36)sedikit mengembang, ketika pagihari itu cuaca cerah. Sinar mata-hari telah beranjak naik, meskisaat itu baru masuk pukul 07.00.Perajin batik Desa Selabaya,Kecamatan Kalimanah, Purba-lingga langsung terlihat semangatmelakukan proses pewarnaanalami pada kain yang telah dilukisdengan lilin.

Maklum saja, proses penje-muran kain batik selama ini hanyamengandalkan sinar matahari.Katanya, pengeringan denganmenggunakan udara (kipas angin)atau mesin oven membuat pewar-naan tidak optimal, malah war-nanya menjadi tidak merata.

”Untuk mendapatkan hasilbagus, kain batik harus dijemurselama satu minggu. Karena itu,saya bergantung pada sinar mata-hari” katanya.

Di Kabupaten Purbalingga,nama Yoga cukup dikenal karenaaktif berkarya dalam melestarikanbatik Banyumasan. Kegiatannyapun bertambah setelah ia kerapkali diminta menjadi narasumberpelatihan membatik dan motivatorbatik oleh program pemerintahkabupaten, provinsi, pusat mau-pun dari akademisi.

”Sebelumnya saya tidak me-ngerti batik. Namun, berkat kecin-taan pada batik dan tekun belajarakhirnya saya bisa membatik,”

katanya.Kecintaannya akan batik sudah

ditekuni sejak 1997. Saat itu, Yogaikut bekerja pada industri rumahanbatik di Yogyakarta. Ia belajarmulai dari melukis lilin dengancanting sampai pada pemasaran-nya. Ia pun tidak merasa mindermeski para pekerja di bagian pro-duksi di tempat kerjanya dulu dido-minasi oleh kalangan perempuanusia lanjut.

Menurut dia, tenaga laki-laki jus-tru dibutuhkan karena lebihmenguasai saat melakukan ta-hapan proses produksi, sepertidalam membuat desain danpewarnaan kain. ”Saya semakinyakin untuk terus terjun pada kera-jinan batik karena tenaga laki-lakinya sedikit sekali,” ujarnya.

Di sisi lain, sambung dia, pelu-ang usahanya sangat prospektif.Yoga mendapat pengalaman itusaat ia menjajakan kain batik dikawasan wisata Yogyakarta. Ba-tik-batik yang dipajang langsungdiserbu wisatawan asing darinegara-negara Asia, seperti Je-pang dan China.

”Para wisatawan itu mengakusenang, bahkan mereka membelitanpa menawar barang. Ini sangat

menguntungkan,” tutur Yoga.Potensi Batik

Pada 2003, ia kemudian pulangkampung. Di Purbalingga, Yogamelihat potensi batik yang bisadikembangkan untuk bersaing dipanggung nasional. Tapi sayang-nya, saat itu batik di Purbalinggaseolah tidur. Tidak ada kemajuansama sekali. Dari data yang iakumpulkan sendiri pun rata-ratatenaga pembatik sudah usia lan-jut.

”Dari keprihatinan itu, kemudiansaya memproduksi batik sendiri diPurbalingga. Memang saat itu,saya belum memiliki pasar. Tapitekad saya yang penting mempro-duksi dulu, baru memasarkan,”kata dia.

Dari keuletannya, Yoga menda-pat kenalan produsen sekaliguspedagang besar di Semarang danSolo. Kerja sama antarkedua belahpihak pun terjalin. Yoga mendapatbantuan peralatan pendukung pro-ses produksi batik. ”Tapi setelahenam bulan berjalan, saya meng-hentikan kerja sama dengan mere-ka karena tidak mampu memenuhipermintaannya. Apalagi saya di sinitidak memiliki tenaga pembatikbanyak,” kata Yoga.

Putus kerja sama tak lantasmembuat ia kelimpungan. Yogajustru terus mengasah ilmu mem-batiknya. Pada 2007, ia beranimengeluarkan produk batik tulis

dengan menggunakan mereksendiri, Batik Tirtamas.

Yoga juga mendapat dukungandari Dinperindagkop KabupatenPurbalingga, baik berupa pembi-naan maupun promosi melaluipameran-pameran tingkat regio-nal dan nasional. Dari pameran itu,ia mendapat banyak kenalan dari

kalangan produsen batik dari ber-bagai daerah.

Bermula dari pameran itu, batikPurbalingga mulai mengibarkannamanya di kancah pasar nasio-nal. Bahkan, pesanan-pesanandari Jakarta, Semarang danYogyakarta terus mengalir. (PujiPurwanto-47)

MINGGU15 SEPTEMBER 2013

HALAMAN 15

Memanas, JatiyosoDijaga Khusus

HALAMAN 14

Semarang TerancamGelap Gulita

HALAMAN 16

Antisipasi Teror, PolisiBerlatih Menembak

Kegiatan yang berlangsunghingga Minggu (15/9) ini diikutioleh 40 stan, 35 di antaranya ber-asal dari 35 Dekranasda kabupa-ten/kota se-Jateng dan lima stanproduk unggulan.

Beragam produk ditampilkanantara lain batik, tenun, fashiondan aseksori serta aneka kerajinan

yang berbahan kayu, kuningan,keramik, kulit hingga berbahanbaku tempurung kelapa sertakaligrafi.

Membuka arak-arakan karnavalfashion adalah model-model dariBayu Ramli Modelling yang me-ngenakan Batik Jayakarta. De-ngan menggunakan busana yangeye catching warna-warni, paramodel mengenakan atribut unikserta asesoris topeng yang mem-buat pengunjung di sepanjang Ja-lan Pahlawan sore itu terus me-rangsek mendekati pawai.

Karnaval dimenangkan olehSurakarta yang mampu mengek-splorasi batik dengan anyamanbambu, pandan, tali eceng gondok,

rami dan biji-bijian yang unik. Juara kedua Kabupaten Batang,

menyusul Banyumas di tempatketiga dan Kota Pekalongan seba-gai juara favorit.

Adapun juara harapan satusampai tiga masing-masing Blo-ra, Kendal dan Kabupaten Sema-rang.

Berbagai material bahan batikdan bahan alam lainnya dipadu-padan secara kreatif oleh masing-masing daerah. Limbah Kertas

Beberapa di antaranya meman-faatkan limbah kertas juga kainperca dan membuat kreasi fashionkarnaval makin menarik. Se-bagian desain memiliki ukuranvolume lumayan berat, namunpara peserta karnaval ini mencobatetap tersenyum sambil mema-merkan kreasi fashionnya yangpenuh warna.

Ketua Dewan Kerajinan Na-sional Daerah (Dekranasda) Ja-teng Atikoh Ganjar Pranowo yanghadir bersama dengan gubernurGanjar Pranowo dan anak lelaki-nya cukup takjub dengan anekakreasi fashion ini.

Selain karnaval, pengunjungjuga dihibur aksi permainan musikdrumband yang disertai atraksioleh Gema Perwira Samudera,Politeknik Ilmu Pelayaran Sema-rang. (J14-47)

KUDUS - Di tengah melon-jaknya harga kedelai impor dipasaran, Kabupaten Kudus ma-sih memiliki puluhan hektarelahan yang ditanami kedelai.Kepala Dinas Pertanian, Per-ikanan dan Kehutanan Kabu-paten Kudus, Budi Santoso saatmemantau sejumlah lahan kede-lai di Kecamatan Jati dan Mejobokemarin menjelaskan, sebenar-nya Kudus masih memiliki po-tensi untuk ditanami kedelaisebab ketika tahun 2004 hasilpanennya mengalami surplus.

”Dan sempat menjadi juarapertama nasional panen kedelai,namun karena kalah bersaingdengan kedelai impor yang har-ganya lebih murah lambat laun

keberadaan kedelai lokal Kudusmenghilang. Meski saat ini masihada puluhan hektare lahan dita-nami kedelai,” katanya.

Mengenai lahan yang masihmemiliki potensi yang cukupbagus dan hingga kini masihditanami untuk sementara ini adadi wilayah Kecamatan Jati de-ngan luas lahan 42 hektare danMejobo ada 24 hektare.

”Saat ini umurnya masih seki-tar 40 hari, dan optimistis hasilpanennya nanti dipastikan akanmaksimal karena minim darigangguan hama,” terangnya.Hasil Panen

Ia menambahkan untuk hasilpanen rata - rata yang dihasilkansetiap kali musim tanam antara

1,3 ton sampai dengan 1,5 ton perhektare. ”Sebenarnya hasilnyabisa lebih banyak, akan tetapikarekter tanah di masing - masingwilayah berbeda. Selain itu kulturpertanian di setiap wilayah jugaberbeda,” jelasnya.

Mengenai harga jual sebenar-nya tidak ada kendala. Hanya sajasaat ini memang masih cukupmahal dan berharap pemerintahpusat bisa memberikan subsidiyang layak sebagai stimulus pen-jualan dan kenaikan harga bisaditekan.

”Dan ketika hasil panen petanimelimpah subsidi bisa dilepasbertahap, maka dengan demikianpetani kedelai pun tidak merugi,”tandasnya.(J18-47)

SEMARANG -Sedikitnya 120

desain bajukarnaval

mewarnaigelaran

DekranasdaCarnival pada ajang

Gelar Promosi Produk Unggulan Jawa Tengah,Jumat (13/9).

SM/Garna Raditya

BUSANA PENGANTIN : Angela Chung denganbusana pengantin rancanganya yang dipamerkandalam Semarang Wedding Festival 2013 di PRPP NewConvention Centre, kemarin. (64)

Tiga Kombinasi ala Angela Chung ● Semarang Wedding Festival 2013

SEMARANG - Ada tiga kombinasi yang selalu ditemukandalam karya Angela Chung, yakni elegan, sensual dan edgy.

Begitulah perancang busana asal Semarang ini ketika menampil-kan karyanya dengan tema ”Haute Spring” dalam puncakSemarang Wedding Festival 2013 di PRPP New ConventionCentre, Minggu (15/9) pukul 18.30.

Rancangan tersebut akan ditampilkan 30 pakaian dan enam bajupengantin yang mengisyaratkan konsep simpel. ”Saya tonjolkansiluet tubuh dari material yang transparan. Sesuatu yang lebihringan untuk dikenakan dari konsep yang simpel,” ujar Angela,kemarin.

Dengan busana yang ready to wear tersebut proses sepenuhnyadikerjakan penuh detail dengan craftsmanship dalam nafascouture, yang kental. Rupanya, ia ingin tampilan rancangan ter-barunya itu mengadaptasi dari keindahan asap.

”Seperti tampak nuansa keindahan asap yang meliuk ketikaditerpa angin. Saat dikombinasikan dengan lekuk tubuh akanmenampilkan pesona glamor,” jelasnya.

Adapun rancangan tersebut juga telah dipamerkan di ranah inter-nasional dalam Hong Kong Fashion Festival 2013, beberapawaktu lalu. Semua gaunnya didesain, disesuaikan, serta dibuat diSemarang.(K16-64)

Kudus Tetap Berpotensi Surplus Kedelai

SM/Ruli Aditio

USIA MUDA: Salah satu lahan kedelai berada di DesaPloso, Kecamatan Jati, Kudus. Usia kedelai itu masihmuda.(47)

Pulang Kampung, Lestarikan Batik Purbalingga

KARNAVAL: Sejumlahpeserta karnaval denganpenampilan yang menarikmemeriahkan pembukaanGelar Produk UnggulanJateng di Jalan Pahlawan,Jumat (13/9).(47)SM/Irawan Aryanto

Eksplorasi Fashion di Dekranasda Carnival

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Zuhur Asar Magrib Isya Subuh

11.37 14.49 17.37 18.44 04.14

Konversi: Rembang - 2m, Pati - 1m, Blora - 3m, Jepara +1mSumber: Ponpes Sirajul Hannan, Jekulo, Kudus

Untuk Semarang dan Sekitarnya Sumber: Kementerian Agama

Zuhur Asar Magrib Isya Subuh

11.39 14.54 17.39 18.46 04.20

INSTRUKTUR Jakarta De-fensive Driving Consulting(JDDC), Jusri Pulubuhu, meng-ajak seorang pemilik HarleyDavidson maju ke depan rekan-rekannya. Di bawah tenda yangdibangun di pinggir lintasanbalap di Kompleks PRPP, dialantas meminta lelaki tersebutuntuk berdiri dengan gaya miripsaat duduk di atas sepeda mo-tor.

Kemudian, Jusri yang jugatercatat sebagai direktur diJDDC itu, mencoba mendo-rongnya pelan beberapa kalisementara fokus pandanganbiker itu pindah dari depan kebawah.

”Saat fokus pandangan kedepan, seseorang sulit dija-tuhkan. Tapi, saat fokus pan-dangan ke bawah, dia akanmudah jatuh,” terang Jusri saatmenjadi pemateri dalam SafetyRiding Course yang digelar

Mabua Harley Davidson Se-marang, Minggu (14/9).

Dia menegaskan fokus pan-dangan harus ke depan. Beralihsebentar saja, akan memba-hayakan.

Saat mengendarai roda dua,sebenarnya tak ada istilah stabil.Yang ada, adalah keseimbang-an.

Menurut Jusri, ada tiga faktoryang memengaruhi keseim-bangan, yaitu lintasan, kece-patan, dan kondisi. Ketiganyasaling memengaruhi kesela-matan pengendara.Mengajak Praktik

Tak lama setelah memberipenjelasan, Jusri langsungmengajak peserta untuk praktik.Dia memberi contoh cara me-ngendarai kendaraan yang be-nar, mulai dari cara menaiki, ber-jalan, berbelok, hingga berhentidan menyandarkan motor.

Meski panas matahari cukup

menyengat, para peserta terlihattetap bersemangat. Saat dimin-ta mencoba satu per satu, mere-ka menunjukkan kemampuanmasing-masing. Saat mencobaberlatih menikung, para pemilikmotor gede itu terlihat kesulitan.

Mereka masih terbiasa berbe-lok dengan cara biasa. Se-mentara, Jusri mengajari peser-ta untuk menjaga keseimbang-an dengan menegakkan tubuhberlawanan arah dengan ti-kungan yang dilalui.

Para peserta sangat senangkarena pengetahuan merekabertambah. Saat sesi tanyajawab, banyak pertanyaan yangdiajukan. Gary dari Mabua HarleyDavidson mengungkapkan, aca-ra tersebut digelar gratis.

Pelatihan itu penting meng-ingat kecelakaan di jalan rayahampir selalu melibatkan pe-ngendara kendaraan roda dua.(Adhitia Armitrianto-64)

Fokus ke Depan, PengendaraSulit Dijatuhkan ● Safety Riding Course Mabua Harley Davidson Semarang

SM/Adhitia A

SAFETY RIDING : Peserta Safety Riding Course yang digelar Mabua Harley Davidson Semarang praktik berkenda-ra aman. (64)

Diskusi Tragedi dan Seni MANGGA Pisang Jambu Project didukung Teater Diponegoro,

Undip, menggelar diskusi Tragedi dan Seni, Minggu (14/9) mulai pukul16.00 di Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa. Sebagai pembicara, eksTapol Orde Baru dan teaterawan, Daniel Hakiki. (H35-64)

Seminar Hukum KesehatanPUSAT Kajian Hukum Kesehatan Fakultas Hukum Untag

Semarang akan mengadakan seminar ’’Medikolegal PenangananPenderita Penyakit Jiwa yang Dipasung’’, Selasa (17/9) pukul 13.00-16.00 di kampus Jl Pawiyatan Luhur Bendan Dhuwur. Narasumber drDevi Novianti Santoso SH, dr Hang G Asikin SPKJ, dan dr GatotSuharto Spf DFM SH MKes. Informasi, dr Istiqomah MH08122813788, Siswa Sugiarto SPd MH 08122501856, BambangHermanu SH MH 082137928441. (D9-64)

Talk Show ProdiaPRODIA akan menggelar talkshow ”Premarital Check Up 100%

Siap Nikah” bagi calon pengantin, Minggu (15/9) pukul 14.00.Sementara, pukul 15.30 kembali diselenggarakan demo memasakoleh Gourmet House.(K16-64)

Haute Spring Angela ChungPERANCANG busana Angel Chung akan memerkan kreasi

busana terbarunya. Minggu (15/9) pukul 18.30 bertema ’’HauteSpring’’. Dalam pergelaran tersebut ditampilkan 30 baju dan 6 bajupengantin. Acara akan dipandu MC Ferry Koesoema dan VannyAlley.(K16-64)

New PRPP Semarang, 12-15 September

Dalam kurun waktu satu bulanini, 21 unit trafo dilaporkan hilang.Terakhir, pelaku mengasak limatrafo milik Dinas Penerangan Jalandan Pengelolaan Reklame (PJPR)Kota Semarang di Jalan Pahlawan,depan Mapolda Jateng, Jumat(13/9) malam. Kejadiaan itu dila-porkan ke Polrestabes Semarang.

Kasi Pemeliharan PJPR KotaSemarang, Riyanto mengatakan,pihaknya sudah kerap kali kehi-langan trafo penerangan yang digu-nakan untuk kepentingan umumitu. Awalnya, dia tidak mengambiltindakan secara langsung. Namunkarena saat melakukan pengecekandi sejumlah lokasi, dia menemukan

puluhan trafo hilang. Pihaknya memutuskan untuk

melangkah ke jalur hukum. ”Ju-mat (13/9) malam, kami mela-kukan patroli di Jalan Pahlawandan mendapati delapan dari tigalampu penerangan jalan tidakmenyala,” ungkapnya, kemarin. Kunci Dirusak

Saat dilakukan pengecekan, ter-nyata trafo sudah tidak ada.Adapun kunci gembok yang ber-ada di kotak tempat trafo rusak.Dari kerusakannya, diduga senga-ja dibuka secara paksa.

”Kami menemukan linggis dantang di sekitar lokasi. Kami men-duga alat itu digunakan untukmerusak kunci gembok danmemutus aliran listrik,” terangnya.

Riyanto membeberkan, nilaijual trafo relatif tinggi. Untuk satuunit trafo baru, harganya Rp 1,5juta. ’’Kalau mereka (pelaku-red)menjual hasil curiannya denganharga Rp 1 juta masih laku.’’

Riyanto menambahkan, ke-21trafo yang hilang itu berada dikawasan Unaki (6), Tugu muda dariJalan Pemuda (5), Tugu Muda dariImam Bonjol (5) dan jalan Pahla-wan depan Mapolda (5). ’’Sudahempat kali hilang, padahal itu lam-pu untuk penerangan jalan umum,’’tambahnya. (K44,H74-64)

Semarang Terancam Gelap Gulita● Sebulan 21 Trafo DicuriSEMARANG - Bila tak segera diantisipasi, jalan-jalan protokol di Kota Semarang bisa gelapgulita. Pasalnya, trafo penerangan jalan dibeberapa lokasi menjadi sasaran aksi pencurian. ● Kisruh Tanah 470 M2

SEMARANG - Puluhan warga RW 4 Kelurahan Sendangmulyo,Kecamatan Tembalang melakukan aksi demo dengan memblokadeJalan Klipang Raya Blok Q, Sabtu (14/9) pagi.

Warga menolak rencana pembangunan ruko oleh pihak yang meng-aku pemilik lahan di atas tanah seluas 470 meter persegi itu. Merekamenilai, tanah itu masih menjadi hak warga yang dijadikan sebagaifasilitas umum.

Ketua RW4, Suhadi mengatakan, tanah tersebut milik developer PTTulus Harapan dan telah diberikan kepada warga untuk kepentinganumum. Selama ini, warga menjaga tanah tersebut dengan melakukanperbaikan dan dimanfaatkan untuk berbagai kegiatan, seperti olahragadan tempat penyembelihan hewan kurban.

’’Tahun 2009, pernah terjadi permasalahan dan pada 2011 terbit ser-tifikat. Tanah itu telah dibeli oleh orang tetapi Izin MendirikanBangunan (IMB) salah alamat dan warga sekitar mempertahankan,’’kata Suhadi.

Pemilik tanah, Ali Sodiqin, warga Pucanggading mengaku telahmembangun tanah tersebut untuk dijadikan sebagai ruko. ’’Karenakami telah membeli sehingga apa pun akan kami pertahankan. Setelahmembeli, kami juga pernah melakukan cek silang ke notaris dan ter-nyata tidak ada masalah.’’

Menanggapi hal itu, Lurah Sendangmulyo, Reson, akan secepatnyamenggelar pertemuan bersama warga. ’’Selama ini, ketika dilakukanpertemuan, pihak warga tidak pernah datang. Oleh karena itu, dalampertemuan Senin depan, diharapkan semua bisa datang,’’ katanya.(J12-64)

Warga SendangmulyoBlokade Jalan

Pertimbangannya, hal itu bu-kan dari sisi jumlah peserta ter-banyak, melainkan bentuk ha-diahnya.

Kabag Humas Setda Pati me-ngemukakan, untuk hadiah bagipeserta yang beruntung tersebut,selain berupa 104 ekor kambingjuga masih ditambah delapanekor sapi baik dari jenis lokalmaupun peranakan sapi Bali danjenis American Brahman. Semuahadiah itu, sepeser pun tidakmenggunakan alokasi danaAPBD.

Salah satu jajaran PNS pesertasenam itu yang kupon undiannyaberuntung mendapat sapi adalah

Eko Mawardi. Sehari-hari diabertugas sebagai kepala seksiAset Dinas Pendapatan Penge-lolaan Kuangan dan Aset Daerah(DPPKAD).104 Ekor Kambing

Peserta senam Waton Obahyang dipandu sepuluh instruktursenam tersebut, Bupati dan WakilBupati ikut ambil bagian di tem-pat paling depan, tepat di depanpanggung.

Tak ketinggalan, Kapolres PatiAKBP Dr Bakharuddin Mu-hamad Syah SIK MSi dan KetuaDPRD Sunarwi bersama WakilKetua Dewan Joni Kurniantoserta Aji Sudarmaji.

Dalam pencatatan rekor, per-wakilan dari Muri, Julius Pangkamenegaskan, untuk hadiah beru-pa hewan piaraan seperti yangdisediakan dalam Senam WatonObah di Pati, memang belum adayang menyamai. ’’Dari sisi jum-lah juga banyak, karena menca-pai 104 ekor,’’ujarnya.

Selain itu, katanya mengutippernyataan Bupati, untuk penye-diaan hadiah tersebut sumberdananya bukan dari APBD. Tapi,uang pribadi dan dibantu paramitra kerja sebagai pendukungpenyelenggaraan kegiatan olah-raga Senam Waton Obah.

Jika, sumber dana untuk keper-luan itu dari APBD, justru pihak-nya tidak akan bersedia meneri-ma pencatatan masuk Muri.

’’Sebab, jika sumber penda-naan itu diambilkan dari APBDkami pasti akan diperiksa Ko-misi Pemberantasan Korupsi(KPK),’’ tandas Julius Pangka.(ad-57)

Diperketat, PengawasanProyek Publik ● Dampak Kenaikan Operasional

KUDUS - Nilai tukar rupiah yang melemah terhadap dolar ASberpengaruh terhadap biaya operasional proyek publik yang digelarpada 2013. Pasalnya, beberapa komponen seperti aspal dan mate-rial penunjang harganya menjadi lebih mahal. Biaya akan kianmelambung jika rupiah terpuruk menghadapi dolar.

Kepala Dinas Bina Marga Pengairan Energi dan Sumber DayaMineral (BMPESDM) Sam’ani Intakoris mengemukakan haltersebut kepada Suara Merdeka, Jumat (13/9) lalu. Dia menye-butkan, meskipun biaya operasional mungkin membengkak,pihaknya tidak akan merevisi nominalnya. ’’Nilai proyek sudahtidak dapat direvisi lagi,’’tegasnya.

Kondisi sekarang ini merupakan bagian dari risiko pelaksana ke-giatan. Jika memutuskan terlibat dalam proyek publik, berbagai ke-mungkinan tentu sudah dipikirkan sejak awal, termasuk yangdihadapi sekarang ini. Kondisi kini diyakini akan mengurangi ke-untungan pelaksana kegiatan. Hanya, untuk volume pengerjaan ti-dak boleh dikurangi. ’’Volume proyek tidak boleh dikurangi,’’ tan-dasnya.

Persentase penurunan keuntungan kontraktor memang sangattidak sama. Hanya, dia menilai, kondisi itu tidak dapat akan dialamisemua pihak yang terlibat di dalam proyek publik. Terkait denganpenyiasatan, sebenarnya dapat dilakukan tanpa harus memengaruhimutu dan volume proyek. (H8-42,57)

Senam Waton Obah Masuk MuriPATI - Senam Waton Obah memperingati satutahun masa kepemimpinan Bupati Haryanto danWakil Bupati Budiyono, Sabtu (14/9), di Alun-alunSimpanglima Pati, masuk dalam Museum RekorDunia Indonesia (Muri).

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Untuk Magelang dan Sekitarnya Sumber: Kementerian Agama

Zuhur Asar Magrib Isya Subuh

11.36 14.52 17.38 18.47 04.17

Untuk Klaten dan sekitarnya + 1 menitSumber: Masjid Agung Surakarta

11.40 14.59 17.39 18.49 04.26

Zuhur Asar Magrib Isya Subuh Memanas, Jatiyoso Dijaga Khusus

’’Kami masihmengejar tersangka.Arahnya sudah ada,identitasnya ada titikterang. Hanya sajakami masih perlumenambah bukti danketerangan lagi. Mu-dah-mudahan kasus-nya segera bisa di-ungkap,’’kata Kapol-res AKBP Martireni Narmadianadidampingi Kasat Reskrim AKPAgus Sulistiyanto.

Dia menambahkan, aparatReskrim memang diterjunkankhusus melakukan penyelidikan

dan penyidikankasus itu. Kasus ter-sebut memang dita-rik ke Polres karenamemerlukan penan-ganan lebih khusus.

’’Kasus ini me-mang memerlukankehati-hatian karenaini tidak sekadarkriminal murni.

Adanya keterkaitan secara politismenjadikan aparat akan bertindakberdasarkan bukti-bukti lebih va-lid dan jelas. Jangan sampai nantimalah mengakibatkan persoalanjadi meluas,’’kata dia.

Kapolres juga memerintahkanKapolsek Jatiyoso AKP Suwardimenambah intensitas patroli teru-tama di malam hari, juga penja-gaan dan pengawasan secara khu-sus di beberapa wilayah dinilairawan.

’’Penjagaan terutama di bebera-pa desa dirasakan terkena imbasmemanasnya situasi di wilayah itu.Aparat Polsek akan berpatrolilebih intensif. Satu hal, percayakanpenanganan kasus ini kepadapolisi untuk mengusut tuntas.Yakinlah masalah ini akan selesai,dan yang bersalah akan diajukanke pengadilan,’’kata dia.Bersaing Sehat

Pengamat politik Catur Lukitomeminta elite politik tidak mem-bawa persaingan dalam Pilkada kepersaingan di tingkat akar rumput(grassroot), dalam hal ini parakader. Sebaiknya elite politik ber-saing secara sehat, dan tidak me-nyeret kader.

’’Kalau seperti itu, biasanya jus-tru yang di bawah lebih panasdibandingkan persaingan eliteyang lebih bisa terkendali. Akibat-nya, justru kekerasan yang terjadi,

seperti kasus Karangsari itu. Mes-tinya ada upaya mendinginkansuasana di bawah yang dilakukanpara elite,’’kata dia.

Jatiyoso memang memanassejak, beberapa waktu lalu, ketikasaat itu ada pencegatan hampir sajaterjadi bentrokan antara pendu-kung Pasti dan Yuro. BeruntungKapolres dan Dandim bertindak

cepat sehingga bentrokan bisadicegah.

’’Persoalannya, hal seperti itupasti masih membawa bekas danujung-ujungnya terjadi kasuspenyayatan. Karena itulah elitepolitik harus juga turun men-dinginkan suasana di bawah agartak terbawa sikap bermusuhan danberujung kekerasan.’’ (an-52)

KARANGANYAR - Aparat Reskrim PolresKaranganyar diterjunkan mengejar pelaku dan mengusut tuntas kasus penyayatan salah seorang kader Pasti (Paryono- DyahSintawati) Jumat (13/9) dini hari, di DesaKarangsari, Kecamatan Jatiyoso.

TANPA kehadiran orkes ke-roncong dari Malaysia, tidakmengurangi kemeriahan konsermusik Solo Keroncong Festival(SKF) 2013 di halaman BalaiKota berlangsung dua hari,sejak Jumat malam lalu.

Lima belas orkes dari berba-gai kota di Jawa serta Sawah-lunto dan Palembang keduanyadari Sumatera seakan berkom-petisi tampil menarik dan me-muaskan para penggemar mu-sik keroncong.

Solo Keroncong Festival dige-lar kali kelima itu, memang tidakdiikuti orkes dari manca negara.Semula terdaftar empat orkesdari negara tetangga itu, namunakhirnya mereka menyatakanmundur karena tidak mendapat-kan kelulusan atau izin dari ne-garanya.

Konser keroncong kali ini ber-tema ’’Keroncong untuk SemuaUmur’’ dibuka Dirjen EkonomiKreatif Berbasis Seni BudayaKementerian Pariwisata, Prof DrHM Ahman Sya didampingi WaliKota Surakarta, Hadi Rudyat-mo, dan wakilnya Achmad Pur-nomo. Ratusan penggemar danpenikmat musik keroncong me-nyaksikan sambil duduk di kursimaupun lesehan di rumput hala-man Balai Kota.Keroncong Asli

Sejumlah pemusik dan artispenyanyi muda mendominasikonser yang berhasil memban-gun nuansa keroncong asli. OKSuara Delapan dari SMK 8 Solo,OK Bahana Remaja (Bandung)serta Komunitas KeroncongAnak Jombang mampu menam-pilkan sajian menarik.

Meski anak muda, merekamampu menghadirkan aurakeroncong lewat sajian tem-bang-tembang keroncong asli.

Di malam pertama tampil OKSuara Delapan, Bahana Rema-ja, Komunitas Keroncong AnakJombang, OK Univet (Sukohar-jo), Cokro Kembang (Klaten),Swastika (Solo) dan OK OrkesPlasu Minimal (OPM).

Orkes Plasu Minimal diperku-at penyair Sosiawan Leak danpenyanyi sekaligus penari Cah-wati yang tampil kocak denganlirik tembang ciptaan sendiriberhasil membuat penikmatkeroncong terpingkal-pingkal.Pada malam itu juga dihadirkansejumlah bintang tamu artispenyanyi seperti Endah Raras,Yunita, dan Bekti.(Sri Wahjoe-di-52)

Konser SKF Diramaikan Pemusik Remaja

●Polisi Kantongi Identitas Pelaku

SM/Basuni Hariwoto

TERBARING : Pardiyanto, korban penyayatan denganpisau cutter terbaring di Puskesmas Jatiyoso.(52)

583.139 Orang Masuk DPTTemanggung

TEMANGGUNG - Setelah melalui rapat pleno, KPU Kabu-paten Temanggung akhirnya menetapkan 583.139 orang masukdaftar pemilih tetap Pemilu legislatif 2014 Kabupaten Temang-gung.

’’Dari jumlah itu tediri atas 291.393 laki-laki, dan 291.746perempuan. Jumlah pemilih itu tersebar di 1.881 tempat pemung-utan suara di 289 desa yang ada di Kabupaten Temanggung,’’kataKetua KPU Temanggung, Sujatmiko, kemarin.

Disebutkan, jumlah pemilih terbanyak dari KecamatanTemanggung, yakni 59.767 orang, paling sedikit KecamatanSelopampang 14.629 orang.

DPT Pemilu 2014 ini jika dibandingkan jumlah pemilih padaPilkada 2013 ada peningkatan cukup signifikan, sebanyak 4.693orang dari 578.446 menjadi 583.139 orang.

Jatmiko menjelaskan, berdasar surat edaran dari KPU Pusat,DPT itu belum final. Pasalnya, masih ada kewajiban KPU untukmenyisir DPT seperti data ganda, serta orang yang belum mem-punyai hak pilih.

Penyisiran diberi waktu sampai 11 Oktober 2013, apabila dite-mukan data ganda atau orang belum punya hak akan dicoret.

Selain itu, masih memungkinkan ada perubahan adanya DPTkhusus sesuai undang-undang yang menampung orang berhakpilih tapi belum tercantum dalam DPS, DPS hasil perbaikanmaupun DPT akan direkap oleh KPU Provinsi.(K41-52)

Dua Motor Serempetan, Ibu Hamil Tewas

SRAGEN - Akibat dua motor berserempetan, Tuminah (28)warga Mojorejo RT 14, Tanon yang tengah hamil tua, pukul09.30 tewas. Korban mengalami luka parah di bagian kepala,setelah motor Honda Revo AD-6473-YP yang dikendaraiWijayanto (33) suaminya, berserempetan dengan Honda BeatAD-6101-CN dikendarai Sri Lestari (32), di Jalan Gabugan -Sukodono, tepatnya di Dukuh Sumberan, Tanon, kemarin.

’’Korban Tuminah, ternyata hamil enam bulan saat mengalamimusibah tabrakan,’’ tutur Sugiyarti saat berada di lokasi kejadianDukuh Sumberan, Tanon.

Adapun Wijayanto mengalami luka parah di bagian kepala dankaki kanan, kemarin dilarikan ke rumah sakit di Solo. SedangkanSri Lestari dan Hartati (14) pemboncengnya, hanya mengalamiluka ringan.

Kapolres AKBP Dhani Hernando SIk MSi melalui Kasat Lan-tas AKP Dudi Pramudia SH mengatakan, semula pengendaraHonda Revo Wijayanto berjalan dari arah utara beriringandengan pengendara Honda Beat Sri Lestari, di jalan RayaGabugan - Sukodono.

’’Posisi Honda Beat dikendarai Sri Lestari, berada di sebelahkiri motor Honda Revo dikendarai Wijayanto,’’ tutur AKP DudiPramudia.Tabrak Lari

Setibanya di TKP Dukuh Sumberan, Tanon, pengendaraHonda Beat berbelok ke kanan. Diduga pengendara tidak mem-perhatikan di sisi kanan ada Honda Revo dikendarai Wijayantomemboncengkan Tuminah, istrinya yang hamil tua. Karenajaraknya terlalu dekat, kedua motor itu serempetan. Serempetanmengakibatkan Honda Revo oleng ke kanan dan terpelanting.

Saat bersamaan meluncur motor tak dikenal berjalan dari arahselatan sehingga menabrak Honda Revo itu. Setelah tabrakan,Wijayanto dan Tuminah terbanting di jalan beraspal. ’’Tuminahmeninggal dalam perjalanan menuju rumah sakit di Sragen,’’kata AKP Dudi Pramudia.

Kasatlantas meragukan soal adanya motor lain dari arahberlawanan, menabrak motor Honda Revo dikendarai Wijayan-to. ’’Kami melakukan olah TKP untuk mengetahui apakah adamotor lain telibat dalam tabrakan itu,’’ tuturnya.

Namun untuk saat ini, AKP Dudi Pramudia hanya memfo-kuskan pada serempetan kedua motor yang dikendarai Sri Lestaridan Wijayanto itu.(nin-52)

SM/Sri Wahjoedi

DARI BANDUNG : Orkes Keroncong BahanaRemaja dari Bandung tampil pada SKF2013, di hala-man Balai Kota Surakarta, Jumat malam lalu.(52)

Kerugian Korupsi Rp 3,3 TriliunYOGYAKARTA - Angka kerugian negara akibat korupsi

selama semester pertama 2013 mencapai Rp 3,3 triliun. Dari datadirilis Pusat Kajian Anti Korupsi (Pukat) Fakultas Hukum UGMYogyakarta, ada tiga kasus dengan kerugian sangat besar.

Di antaranya kasus korupsi BRI, divestasi PT KalimantanPrima Coal milik Pemkab Kutai Timur, dan proyek pengadaanmobil pusat layanan internet kecamatan (MPLIK). ’’SepanjangJanuari sampai Juli 2013, kami mencatat kerugian akibat korupsisekitar Rp 3,3 triliun dari 78 perkara,’’ kata Direktur EksekutifPukat UGM Hasrul Halili, Rabu (11/9).

Dari puluhan perkara itu, paling banyak berasal dari kasusdengan nominal kerugian kurang dari Rp 1 miliar. Adapun modusyang digunakan pelaku kebanyakan berupa penyalahgunaanwewenang. Jumlahnya mencapai 79,5 persen.

Modus lainnya penyuapan, penggelapan dalam jabatan, grati-fikasi, dan pemerasan. Secara keseluruhan, dipandang penan-ganan perkara rasuah tahun ini belum optimal. Upaya pemberan-tasan korupsi cenderung stagnan.

Jumlah kasus yang ditangani KPK sepanjang pertengahantahun ini justru turun dibanding semester Juli-Desember 2012.Periode ini tercatat 13 perkara diperiksa lembaga anti rasuah itu,padahal semester sebelumnya mencapai 20 kasus.

Demikian halnya Kejaksaan Negeri dan Kejaksaan Tinggi,yang tahun ini masing-masing hanya menangani 13 dan 11perkara. Pada periode setengah tahun terakhir 2012, dua institusiitu mampu memeriksa sampai 27 dan 17 kasus.

’’Persoalan ini semakin ironi, karena vonis yang dijatuhkanrata-rata belum maksimal dan tidak mengakomodasi harapanpublik. Perlu keseriusan dari semua kalangan penegak hukumdalam upaya pemberantasan korupsi,’’ tandasnya.(J1-52)

SOLO - Keputusan DPD IPartai Golkar (PG) Jatengmemberhentikan sementaraHardono dari jabatan KetuaDPD II PG Kota Surakartatidak akan dianulir.

Meskipun ada sejumlahPengurus Kelurahan (PL)mendesak agar jabatan terse-but tetap dipegang Hardono.

Kepastian tak akan diubah-nya keputusan itu disam-paikan Ketua DPD I PGJateng Wisnu Suhardono saatbertemu sejumlah pengurus,dan fungsionaris Golkar Solo,Sabtu (14/9).

Pertemuan itu digelar untukmemberi penjelasan terkaitpemberhentian sementaraHardono.

Untuk diketahui, pember-hentian itu salah satunyadilandasi adanya surat mositidak percaya terhadap Har-dono dari empat PimpinanKecamatan (PK), yang dikir-im ke DPD I. Belakangan,sejumlah PL menyatakansurat mosi tidak percaya tidaksah.

Sebab, hanya ditandatanga-ni ketua PK tanpa melibatkansekretaris.

Kepada wartawan, WisnuSuhardono menegaskan, ke-putusan pemberhentian se-mentara Hardono sudah di-konsultasikan DPD I denganKetua Umum, Sekretaris Jen-deral (Sekjen), Wakil KetuaPemenangan Pemilu WilayahBarat dan Ketua BidangOrganisasi di tingkat Pusat. Dinamika Partai

’’Dari konsultasi itu, dipu-tuskan memberhentikan se-mentara Hardono dan menun-juk pelaksana tugas (Plt).Untuk menjaga kondusivitas,yang ditunjuk Plt adalahKetua DPD I. Tadi sudahkami sampaikan dan sepakat,apa yang diputuskan DPD Iuntuk segera dilaksanakansemua komponen Golkar

Solo,’’tegasnya. Dia tak menampik adanya

penolakan dari PL atas kepu-tusan tersebut. Namun Wisnumelihat hal itu sebagai dina-mika partai.

Dia juga memastikan usu-lan agar digelar musyawarahdaerah luar biasa (Musdalub)disampaikan PK dalam suratmosi tidak percayanya tidakakan diakomodasi.

’’Saya selaku Ketua DPD Imemastikan tak ada Musdamenjelang Pileg ataupun Pil-pres,’’tandasnya.

Disinggung sampai kapanpemberhentian sementaraHardono diberlakukan, Wis-nu menyatakan tergantungperkembangan situasi.

’’Saya juga tidak mau jadiPlt terus, karena saya jugamengurus Jateng. Ini belumpermanen nanti dievaluasi,’’imbuhnya.

Hardono juga hadir dalampertemuan itu menyatakanikhlas dengan keputusanDPD I tersebut.

’’Prinsipnya, jabatan ituamanah, titipan dari Tuhan.Saya melihat, apa yang terjadisemuanya dengan ikhlas.Wong saya juga tidak memin-ta jabatan ketua tapi malahditawari ketua. Kalau seka-rang diminta, ya saya berikan.Saya nglenggana saja,’’tutur-nya.

Soal adanya PL yang men-dukung dirinya tetap KetuaDPD II, itu murni suara ditingkat bawah. ’’Suara itutidak dibeli, tidak dibayar.Kalau mereka bersikap seper-ti itu mangga saja,’’ujarnya.

Hardono menegaskan,setelah ini dia akan konsen-trasi terhadap tugasnya seba-gai Ketua Badan KoordinasiPemenangan Pemilu (BKPP)Kota Surakarta.

’’Itu akan saya jalankan se-maksimal mungkin,’’ imbuh-nya.(H44-52)

Pemberhentian Sementara Hardono Tak Akan Dianulir

KEBUMEN - Para calon ang-gota legislatif (caleg) dari PartaiAmanat Nasional (PAN) dimintamelakukan pendidikan politikkepada masyarakat denganmenggunakan nalar dan manusi-awi.

Menjelang pemilu legislatif2014, para celag baik DPRD ka-bupaten maupun provinsi dido-rong mengintensifkan komu-nikasi politik kepada masyarakat.

Hal itu ditegaskan Sekjen PANIr H Taufik Kurniawan MM saatmenyampaikan tausiyah politikdalam Silaturahmi dan Konsoli-dasi Keluarga Besar PAN Kebu-men di Gedung Pertemuan SetdaKebumen, Sabtu (14/9).

’’Kader PAN tak perlu melaku-kan klaim-klaim terhadap pro-gram pemerintah. Sebab, cara-cara seperti itu sudah kuno,’’ujarTaufik Kurniawan menyindiradanya caleg partai lain mengkla-im program pembangunan infra-struktur pedesaan (PPIP) diKebumen.

Silaturahmi dan konsolidasitersebut juga dihadiri oleh KetuaDPW PAN Jateng H WahyuKristanto SE, Ketua DPD PANKebumen H Barli Halim danpengurus DPD, DPC serta peng-urus ranting. Hadir lima oranganggota Fraksi PAN DPRDKebumen serta 46 caleg dariPAN.

Wakil Ketua DPR RI itu meng-ingatkan agar antarcaleg salingkoordinasi. Jangan sampai kare-na ingin terpilih, caleg PAN mainmata dengan kader parpol pesertapemilu lain. Jika itu terjadi samasaja menjadi pengkianat partaidan pelacur politik.Berkolaborasi

’’Bagi caleg terpilih jangansampai meninggalkan yangbelum terpilih. Karena hasil yangdiraih bukan kinerja perseoran-gan melainkan kinerja kolektif,’’tandasnya seraya mengingatkandalam pemasangan alat peragakampanye, caleg PAN harusmenyesuaikan peraturan KPU.

Senada, Ketua DPW PAN Ja-teng H Wahyu Kristanto SEmeminta terwujudnya zero kon-flik di internal PAN menghadapiPemilu.

’’Caleg di setiap daerah pemi-lihan harus saling kolaborasi danmenutupi kelemahan yang ada,’’ujar dia juga caleg DPRD Jatenguntuk Dapil VII.

Ketua DPD PAN Kebumen HBarli Halim SE optimistis padaPileg mendatang, PAN Kebumenbisa memenuhi target 10 kursi diDPRD Kebumen.

Pasalnya, komposisi 46 calegyang ada sangat mewakili ma-syarakat di Kebumen. Belumlagi, PAN sebagai partai peme-nang pilkada Kebumen memilikibupati cukup berhasil.

’’Apabila sampai ada dapil takpunya wakil di lembaga legis-latif, mesti ada yang salah,’’imbuh Barli belum lama inimengundurkan diri dari anggotaDPRD Kebumen untuk fokusmengurus partai.(J19-52)

SM/Supriyanto

STIKER CALEG : Sekjen PAN Ir H Taufik Kurniawan MM secara simbolis menye-rahkan stiker caleg kepada Ketua DPD PAN Kebumen H Barli Halim SE, di sela-selaSilaturahmi dan Konsolidasi Keluarga Besar PAN di Gedung Pertemuan Setda Kebu-men, Sabtu (14/9).(52)

Caleg PAN Diminta Tak Klaim Program Pemerintah

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

PURWOKERTO- Dalamrangka mengantisipasi aksiterorisme, anggota Polres Ba-nyumas berlatih menembak,Sabtu (14/9) di lapangan tem-bak Brimob Purwokerto.

Latihan tembak sasaran ter-sebut menggunakan senjatalaras pendek, diikuti Kapolrespara Kabag, Kasubag, Kasatdan seluruh anggota yang me-megang senjata api.

Kapolres Banyumas AKBPDwiyono SIK MSi, di sela-selalatihan mengatakan kegiatantersebut rutin dilaksanakanuntuk meningkatkan kemam-puan dalam menggunakan sen-jata dan mengecek agar senjataapi yang dipegang benar-benarberfungsi dengan baik.

''Jangan sampai, saat akandigunakan untuk keperluantugas, senjata api justru macet.Latihan ini sekaligus untukmengingatkan kepada anggotatentang perlunya SOP, dalampenggunaan senjata dan peme-liharaan serta perawatan senja-ta,'' jelasnya.

Dia menambahkan, tantang-an tugas polisi ke depan makinkompleks.

Oleh sebab itu polisi dituntutuntuk meningkatkan kemam-puan dan profesionalisme,

terutama bagi anggota PolresBanyumas yang memegangsenjata yang bertugas opera-sional di lapangan.Antisipasi Teror

Kapolres tak mau disebutlatihan menembak bagi ang-gota Polres itu sebagai antisi-pasi atas berbagai aksi penem-bakan terhadap polisi, sepertiterjadi di Jakarta. Tetapi latihantersebut dilaksanakan dalamrangka antisipasi terhadap aksiterorisme.

Dalam latihan itu, Kapolresdan para perwira latihan meng-gunakan revolver untuk men-embak sasaran sejauh 15 meter,dengan posisi berdiri. Setiapanggota setidaknya melepas-kan 15 butir peluru ke papanlingkaran.

Dari sejumlah anggota yangmengikuti latihan, sebagianbesar tembakannya lumayanbagus.

Peluru yang ditembakkanmengenai lingkaran di tengah,meski tidak semuanya nilainya10.

''Lumayan bagus, tembakan-nya masih masuk dalam ling-karan di dalam, meski ada satudua yang tembakannya melen-ceng ke luar lingkaran hitam,''terangnya. (G23-63)

CILACAP - Pemkab Cila-cap akan memaksimalkanfungsi berbagai lahan untukdijadikan taman kota. Upayaini dilakukan Dinas CiptaKarya dan Tata Ruang(DCKTR) agar ruang-ruangpublik yang ada lebih asri.

''Banyak sudut kota atauruang publik yang belumdimanfaatkan agar kota lebihasri,'' kata Kepala DCKTRCilacap, Ir Sunarno, bebera-pa waktu lalu.

Untuk tahun ini, sejumlahtempat yang ditata menjaditaman kota berada di Jalan IrJuanda, Jalan JenderalGatot Subroto, Jalan Kau-man di sebelah rel kereta api,Taman KNPI depan alun-alun, lapangan CilacapUtara, dan Cilacap Selatan.

''Selain tempat-tempat itu,

ada juga yang diubah menjaditaman kota,'' kata Ir. Sunarno.

Dia mengatakan, pembu-atan taman-taman kota dibi-ayai oleh APBD Cilacap2013. Munculnya anggarantersebut, menunjukkan bah-wa upaya membuat Cilacaplebih cantik disetujui banyakpihak, termasuk oleh parawakil rakyat.

Tidak tertutup kemungki-nan, jika taman-taman kotaini dinilai memberi banyakdampak positif, maka akandiusulkan lagi pada tahun-tahun berikutnya.

Taman-taman yang sudahdibangun itu, diharapkantidak sekadar menjadi pema-nis kota, tetapi juga bisamemberi kesan baik bagisemua orang yang melihat-nya. (G21-63)

TEGAL - Indeks prestasikumulatif (IPK) tinggi, tidakmenjamin lulusan perguruan ting-gi memperoleh pekerjaan. Apa-lagi saat ini lapangan kerja yangtersedia, lebih sedikit dibandingjumlah lulusan yang dihasilkanperguruan tinggi.

Demikan pernyataan KepalaTata Usaha Kopertis VI SemarangAgung Purwanto SH, dalamWisuda Ke-50 Sarjana (S-1) danWisuda Ke-30 Diploma 3 (D-3)periode II Tahun 2013 UniversitasPancasakti (UPS) Tegal, di Audi-torium kampus itu, Sabtu (14/9).Kehadirannya di kampus tersebutmewakili Koordinator KopertisWilayah VI Semarang, Prof DrDYPSugiharto MPd Kons,

Lebih lanjut Purwanto menga-takan, banyaknya lulusan pergu-

ruan tinggi yang tidak bekerja,menyebabkan jumlah pengang-guran intelektual meningkat.Keahlian

Perusahaan, instansi, atau in-dustri, kini cenderung merekruttenaga kerja yang memiliki ke-ahlian melebihi rata-rata. Merekaadalah orang-orang yang memili-ki kriteria cerdas, ulet, jujur,komunikatif, kreatif dan inovatif,serta bisa bekerja secara tim.Melihat realita tersebut, keber-adaan perguruan tinggi perlu pekaatau tanggap terhadap isu-isuterkini.

''Dalam hal ini, Kopertis VItelah melakukan sosialisasi awalke penyelenggara PTS Kese-hatan saat Rakor PTS bidangkesehatan beberapa hari lalu.Tidak menutup kemungkinan hal

tersebut disosialisasikan ke PTSlain,'' ucap dia.

Sementara itu, dalam acaratersebut, jumlah mahasiswa yangdiwisuda sebanyak 908 orang.Dari jumlah tersebut, sebanyak896 orang lulus sarjana dan 12orang diploma tiga.

Sebagai wisudawan terbaikadalah Nur Triani dari FKIPProgram studi Pendidikan Mate-matika, dengan IPK 3,85. Urutanberikutnya, Ika Febrianingsih dariFakultas Ekonomi Prodi Akun-tansi IPK 3,68. Ketiga adalah Lut-vi Suci Mardianti dari Fisip ProdiIlmu Pemerintahan IPK 3,65.

Rektor UPS Tegal Prof DrWahyono SH MS mengatakan,sebagai komunitas ilmiah, pergu-ruan tinggi harus mampu mem-bangun respons yang konseptualdan dapat memberi solusi, tentangberbagai masalah di tengah ma-syarakat. (D12-63)

Antisipasi Teror, PolisiBerlatih Menembak

SM/Sigit Oediarto

MEMBIDIK SASARAN: Para perwira Polres Banyu-mas membidik sasaran, dalam latihan untuk mening-katkan kemampuan menembak untuk mengantisipasiterorisme, kemarin di lapangan Brimob Purwokerto,kemarin. (63)

Pemkab MaksimalkanPemanfaatan Lahan

SM/Riyono Toepra

PROSESI WISUDA : Rektor UPS Tegal, Prof DrWahyono SH MS mewisuda sejumlah lulusan S-1 dan D-3perguruan tinggi tersebut. (63)

Perusahaan Pilih Rekrut Tenaga Kerja yang Ahli

Zuhur Asar Magrib Isya Subuh

11:42 15:57 17.43 18.51 04:22

Untuk Wilayah Banyumas dan Sekitarnya

Sumber: Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Kab Banyumas

Zuhur Asar Magrib Isya Subuh

11.42 14.58 17.43 18.49 04.24

Keterangan : Kota dan Kab Tegal : +2 menit, Pemalang : +1 menit, Kab Brebes: + 3 menit

Pekalongan, Batang, dan Sekitarnya

Sumber: www.pkpu.or.id

Rp 19,6 Miliar untuk Guru WB

Sekretaris Dinas PendidikanBanyumas, Pardiyono, kemarin,mengatakan usulan tersebut barusebatas perkiraan kebutuhan.Dengan asumsi, jumlah guruWB di Banyumas 2.017 orang,dikalikan besarnya UMKBanyumas sekitar Rp 750 ribu

dan dikalikan 13 bulan, sehinggaakan diperoleh angka Rp 19,6miliar. Angka itu pula yang saatini muncul dalam KebijakanUmum Anggaran (KUA) danPerhitungan Plafon AnggaranSementara (PPAS).

Sebenarnya sesuai aturan,

guru WB tidak berhak mendap-atkan honor ke-13, sebab merekabukan PNS. Kendati demikian,dinas tetap menetapkan perki-raan tersebut, sebab bisa sajaUMK Banyumas akan naik.Dengan demikian, sisa anggaranitu dapat dialokasikan untukmenambah honor per bulan.

Siswoyo, kabid Pengem-bangan Pendidik dan TenagaKependidikan (PPTK) DinasPendidikan, menambahkan padadasarnya dinas hanya mem-berikan data jumlah guru wiyatabakti, berikut usulan kebutuhananggarannya. Adapun setelahitu, bukan kewenangan dan

ranah dari dinas lagi.Honor BOS

Pardiyono menjelaskan, pro-ses untuk merealisasikan honorguru WB agar sesuai UMK ma-sih cukup panjang. Selain per-soalan kebutuhan anggaran yangbelum tahu asalnya dari mana,eksekutif juga masih harus men-cari payung hukumnya agar ti-dak menyalahi aturan.

Dia menambahkan, selama iniguru wiyata bakti hanya meneri-ma honor dari dana BantuanOperasional Sekolah (BOS).Adapun di setiap sekolah, besar-nya alokasi untuk honor guruwiyata bakti maksimal 20 persen

dari total dana BOS yang diteri-ma sekolah.

''Diakui keberadaan guru WBsangat membantu untuk meme-nuhi kebutuhan guru yang saatini masih kurang. Karena itukami juga mengupayakan agarada peningkatan kesejahteraanbagi mereka,'' ujarnya.

Ketua Komisi D DPRD,Wahyu Indra Gandhi mengata-kan, usulan tersebut belum men-jadi keputusan. Pihaknya masihmelihat kondisi anggaran dulu,

Komisinya tetap akan men-dorong supaya kesejahteraanguru WB meningkat (H48,G22-63).

● Honor dari APBD sesuai UMKPURWOKERTO - Dinas Pendidikan Banyumasmengusulkan alokasi anggaran sebesar Rp 19,6miliar untuk tambahan honor guru wiyata bakti(WB), sesuai Upah Minimum Kabupaten (UMK).

PURWOKERTO - Puluhanmahasiswa Universitas Jen-deral Soedirman (Unsoed) Pur-wokerto dari berbagai elemen,menggelar demonstrasi mem-protes dugaan intimidasi daripihak rektorat kepada maha-siswa, Jumat (13/9) malam.Mereka menggelar aksi teatri-kal ''gantung diri'' di depankampus tersebut.

Dalam aksi itu, para maha-siswa menggunakan sebuahpapan reklame raksasa untukmembentangkan selembarkain putih sebagai layar. Di ten-gah aksi, seorang mahasiswadigantung di tengah-tengah la-yar. Sementara mahasiswalainnya, membacakan puisikarya Wiji Thukul.

Koordinator aksi, PendyWijanarko, mengatakan aksi inidilakukan sebagai solidaritasterhadap dugaan intimidasiyang dilakukan rektorat, ter-hadap Aliansi Mahasiswa Ang-katan 2012 yang menggugatUnsoed ke Pengadilan TataUsaha Negara (PTUN) JawaTengah.

''Kami mengecam kerasupaya intimidasi yang dila-kukan rektorat terhadap rekan-rekan kami yang saat ini se-dang memperjuangkan untuk

menolak uang kuliah tunggal(UKT),'' ucapnya.

Aksi gantung diri ini, kataPendy, adalah bentuk refleksiadanya penindasan hak diUnsoed. Mahasiswa seolah-olah diposisikan sebagai pihakyang lemah, sehingga mudahdiintimidasi dengan cara men-cabut beasiswa dan dikelu-arkan dari kampus.Menggugat

Sebelumnya diberitakan,Aliansi Mahasiswa Angkatan2012 yang mengajukan gu-gatan ke PTUN Jawa Tengahagar UKT dicabut. Perkara itusudah didaftarkan gugatannyadi PTUN Semarang sejak Se-lasa 23 Juli 2013 dengan no-mor pendaftaran; 35/SKG/VII/-2013, No Perkara; 43/06/-2013/PTUN-SMG.

Dalam pertemuan tertutupyang digelar, Selasa (10/9) lalu,sejumlah pejabat rektorat dandekanat meminta Aliansi Ma-hasiswa Angkatan 2012 men-cabut gugatan. Para maha-siswa ini, juga mengaku memi-liki bukti adanya intimidasi yangdilakukan oleh para pejabatkampus di dalam pertemuantersebut.

Sebelumnya, Plt Rektor Un-soed, Mas Yedi Sumaryadi,

menyatakan, pihaknya tidakpernah melakukan intimidasiterhadap mahasiswanya. "Per-temuan itu digelar karena ada

permintaan dari hakim PTUNagar kami melakukan per-damaian," katanya.

Menurut dia, persoalan uang

kuliah tunggal bisa dilakukansecara kekeluargaan sehinggatak perlu dibawa ke jalurhukum. (K35-63)

Memprotes Intimidasi, Mahasiswa ”Gantung Diri”

SM/Nugroho Pandhu Sukmono

UNJUK RASA : Sejumlah mahasiswa gelar aksi ''gantung diri'' di depanKampus Unsoed, Jumat (13/9) malam. (63)

● Wisuda S-1 dan D-3 UPS Tegal

APA jadinya kalau GubernurGanjar Pranowo mengajar siswaSMP? Ternyata menarik. Siswajuga terhibur. Hampir selamapelajaran itu berlangsung, parasiswa tertawa. Demikian puladengan para pejabat yang men-dampingi gubernur.

Peristiwa itu terjadi Sabtu(14/9), ketika saat Gubernurmengajar siswa SMP 1 Purba-lingga. Candaan demi candaanGanjar mengalir sejak dia mem-perkenalkan diri. Kebetulan istrigubernur dan istri Wakil BupatiPurbalingga alumni sekolah itu.

''Jadi, alumni SMP 1 Purba-lingga itu berbakat jadi istrikepala daerah,'' kata Ganjar sam-bil tertawa.

Dalam kesempatan itu Ganjarbanyak berdialog dengan siswa.Ada yang ditanya tentang cita-cita, tentang sekolah, hingga per-tanyaan tentang korupsi. Adayang menjawab dengan bagus,

ada pula yang asal menjawabkarena grogi.

Seperti ketika Ganjar bertanyakepada Ismail, seorang siswa,tentang cita-citanya. Denganmantap, dia menjawab ingin jadigubernur. Setelah lulus SMA,Ismail akan kuliah di UNY.Namun ketika ditanya akanmengambil jurusan apa, anak itumenjawab sekenanya.

''Jurusan Bobotsari, Pak.''Jawaban ini kontan membuattertawa semua orang.

Di depan siswa, Ganjar berpe-san untuk mempersiapkan diridengan sungguh-sungguh, ketikamereka sudah mempunyai cita-cita.

Gubernur berbagi kiat agarbisa menjadi anak pintar. Yaknisetiap hari Minggu malam sam-pai Sabtu siang agar belajar terus.

''Lalu dari Sabtu sore sampaiMinggu sore, bermainlah. Kalauingin menjadi pemimpin yang

baik, mesti dari jiwa yang bersih.Apa pun cita-cita kita, hati kitaharus jujur. Karenanya mulaisekarang tanamkan kejujurandan peduli sekitar,'' katanya.Prihatin

Karena hal itu akan menjadimodal ketika siswa kelak menja-di pejabat pembuat keputusan.Tidak perlu melakukan hal-halyang buruk, seperti korupsi. Olehsebab itu Ganjar menyatakantekad untuk memberantas korup-si yang telah menyebabkankesengsaraan rakyat.

Ganjar mengaku prihatin kare-na tidak ada satu pun anak yangbercita-cita menjadi petani.Padahal petani di luar negeri itujustru kaya-kaya. Sebab merekasudah menggunakan peralatanpertanian modern dalam pengo-lahannya.

''Kedelai yang kita pakai untukmembuat tempe dan mendoanadalah impor dari Amerika.

Nantinya jadi mendoan Amerika.Kalau kita gagal membuat kede-lai sendiri, maka nanti bisa-bisa

kita tidak bisa membuat tempesendiri,'' katanya.(Arief Noegro-ho-63)

Gubernur Mengajar, Siswa Terhibur

SM/Arief Noegroho

BERDIALOG : Gubernur Ganjar Pranowo berdialogdengan siswa SMP 1 Purbalingga, Sabtu (14/9). (63)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

BANYAKsekali benda yang bisadijadikan investasi jangka panjang.Anda bisa berbelanja sesu-atu yang di masamendatangbisa

men-datangkan keuntungan.Investasi memang tak hanya mencakupbenda baku seperti tanah atau emas, tapibisa benda seni, benda fashion (biasanyatas), dan mainan juga bisa menjadi benda

investasi. Bagaimana dengan benda seni?

Sebenarnya benda seni apa saja yangkira-kira familiar atau mudah bagi wani-ta untuk investasi? Jika Anda sudah

pernah atau me-mang mengoleksibenda-benda seni,tentu sudah fasihdengan aturanmain. Bagaimanajika Anda baru kalipertama mencobainvestasi benda-benda seni?Berikut tips darisaya.

Pertama, belibenda seni yangAnda sukai. Yangtermasuk bendaseni bernilai jualtinggi antara lainlukisan, pa-tung/keramik,

benda bersejarah,keris,dan batik. Batik sudah termasuk bendaseni yang bisa dijadikan sebagai investasi,misalnya batik peninggalan Iwan Tirta.

Meskipun belum terlalu memahami

pasar, paling tidak jika membeli benda se-ni yang Anda sukai, Anda perlu me-mahami (meskipun sedikit) tentang bendatersebut; kekurangan, kelebihan, sertajenis-jenisnya. Selain itu, jika Andamenyukai benda tersebut, sebelum lakuterjual atau pada saat harga pasar masihrendah, Anda bisa menikmati nilaiestetikanya.

Kedua, jangan membeli saat hargamahal, banyak dicari, atau benda yangAnda beli sedang langka. Jika membeliterlalu mahal, Anda hanya mendapatsedikit keuntungan dari harga jual padamasa mendatang. Jika sedang langkaatau banyak dicari, harga juga biasanyamahal. Harga benda seni akan sangatmeroket jika sang maestro ataukreatornya meninggal dunia.

Ketiga, pastikan benda seni yangakan Anda beli teruji keasliannya. Agartidak tertipu, Anda bisa meminta saranpada kurator seni, pengelola galeri, ataukolektor benda seni.

Terakhir, karena pasaran benda seniselalu pasang-surut, Anda harus sabar. Iniinvestasi jangka panjang. Jadi, Anda bisamulai mempelajari dan berburu bendaseni dari sekarang. (37)

Berbelanja Seni,Seni Berbelanja

SM/Irma M Manggia

SM/Irma M Manggia

Beberapa waktu yang laluanggota komunitas Orart-oret disibukkan dengankegiatan Hidden Heritage

yang digelar di Kota Lama. Merekamembuat stan khusus di depanTaman Garuda. Kegiatan yang mere-ka adakan antara lain menggambarmodel bersama, Taman Garuda ArtJamming berupa melukis di kanvasraksasa, dan melapak di Taman SriGunting pada hari terakhir acara.

Saat ditanya perihal efektivitasmenggambar saat sedang melapak,para perempuan pencinta seni yang ter-gabung di komunitas Orart-oret ini kom-pak tertawa lepas. ’’Tidak efektif, jikaingin benar-benar menggambar. Tapi,sangat efektif jika untuk menimba ilmudari para pakar,’’ ujar Ratna Sawitri.

Menggambar bagi Ratna adalahkebutuhan untuk penyegaran.Karenan itu, ia membutuhkan waktutertentu untuk melakukan hobinyatersebut. Dengan bergabungbersama komunitas seni, ia punyawaktu khusus untuk menggambar,memuaskan diri berjibaku dengan

pensil, dan kertas gambar.’’Saat melapak bareng harus

duduk lesehan di tanah tanpa alas,nggak ada pikiran takut kotor,’’ujarnya bersemangat.

Meski baru beberapa bulanbergabung di Orart-oret, Ratnabanyak dipuji anggota yang lain, lan-taran sudah piawai membuat sketsarealis dan perspektif. ’’Belajarnyaautodidak. Segala sesuatu yangdilakukan dengan hati pasti hasilnyabaik,’’ tambah perempuan berjilbabitu sembari tersenyum. Sketsa Wajah

Setali tiga uang dengan Ratna,Ditya Naumila (28) pun paling senangmenggambar realis seperti sketsawajah saat melapak. Bagi Ditya, yangpaling sulit menggambar perspektifseperti bangunan, lantaran ada detailgambar yang rumit. Sementara sket-sa wajah tak ubahnya menggambarbiasa, antara mata dan goresan pen-sil seirama agar sebisa mungkin gam-bar mirip dengan aslinya.

’’Gambar itu berbicara, bisamelukiskan perasaan dan karakter si

seniman. Karena itu, di sini kamiterbiasa mengapresiasi semuakarya. Semua gambar indah,ada pesan di dalamnya,’’ tam-bah Ditya.

Dian Rosianti (41), punyakegemaran berbeda.Perempuan berkacamata itulebih senang menggambarsurrealisme.

Kerap kali Dian menggam-bar sketsa yang menuairespons kebingungan dariteman-temannya. Gambaryang ia buat kerap susahdipahami, karena ben-tuknya tak wajar.

’’Gambar seni itu bisaditafsirkan apa saja. Disitulah indahnya seni,relatif. Dan, membuatpara pencintanyaakan ketagihan inginterus menuangkanimajinasi di atas ker-tas,’’ ujarnya. (37)

Miftahun Nikmah

Gambar pun Bicara

Segala penat lepas dari otak jikamereka sedang melapak bersama.Apa itu melapak? ’’Itu istilah kamiuntuk kegiatan menggambar sket-sa bersama. Seperti membuka

lapak menggambar, tapi bareng-barengpuluhan anggota Orart-oret,’’ujar RatnaSawitri (40).

Orart-oret merupakan sebuah komunitaspencinta seni di Semarang yang dibentuk pada26 September 2010. Nama Orart-oret diambildari istilah orat-oret dalam bahasa Jawa yangberarti mencoret-coret atau menggambar.Meski mayoritas anggotanya adalah pencintaseni menggambar, Orart-oret tak membatasisiapa pun bergabung di dalamnya.

’’Kami di sini berkesenian. Karena para pendirinya adalah ahli

menggambar sketsa di Semarang, maka waktukumpul-kumpul kami manfaatkan untuk sha-ring ilmu menggambar sketsa,’’imbuh Ratna.

Konsep komunitas Orart-oret inginmengumpulkan dan mempertemukan semuajenis kesenian dalam semangat guyub danakrab, kemudian saling membagi dan memper-tunjukkan kemampuan seniman di bidang ma-sing-masing. Demi mewadahi kreativitas selu-ruh seniman, para anggota Orart-oret punmenggagas acara bernama Taman Garuda ArtJamming yang digelar setiap dua bulan sekali diTaman Garuda, Kota Lama Semarang.

Kegiatan rutin komunitas ini adalah melapakalias menggambar bersama setiap dua minggusekali. Lokasi melapak tak menetap, terkadangdi Kota Lama, kali lain berpindah ke tempatyang lebih semarak. Objek yang digambar puntidak semata bangunan, melainkan ada waktun-ya sketsa wajah, hingga gambar-gambar suryalisyang tak mudah dipahami maknanya.

Kendati jumlah perempuan pencinta seniyang tergabung di Orart-oret tak sebanyak ang-gota laki-laki, para perempuan ini akrab

berbaur dengan yang lain.

’’Bagi saya, bisa menggambar itu sudah kepu-asan tersendiri. Apalagi menggambar bersamateman-teman seniman yang lain, dilanjut shar-ing ilmu. Sungguh bahagia luar biasa. Ber-komunitas itu tidak ada batasnya,’’lanjut Ratnayang berprofesi di bidang wiraswasta itu.

Jawaban senada diurai oleh Ditya Nurmala(28), perempuan pencinta seni asal Kendalyang juga bergabung di komunitas Orart-oret.Menurut Ditya, ia bak mendapat tempat untukmelampiaskan hasrat berkesenian yang telahlama ia bendung. Non-mainstream

’’Dulu zaman masih kuliah ingin gabung dikomunitas seni, tapi belum keturutan.Bersyukur sekarang bisa gabung di sini, belajardengan para senior yang banyak ilmunya,’’kataperempuan yang berprofesi sebagai guruTaman Kanak-Kanak itu.

Ditya sadar, di Semarang kegiatan berke-senian belum bisa diterima betul oleh masyara-kat, apalagi jika seni yang dilakukan non-main-stream. Karena itu, dia berharap melaluikegiatan Orart-oret seperti TamanGaruda Art Jamming, bisa mengundangperhatian masyarakat awam untuk turutbergabung di acara kesenian.

’’Belajar seni itu menyenangkan,semua serbarelatif, semua indah.Banyak wawasan yang bisa didapatmelalui ajang saling berbagisaat ada acara seni,’’imbuhdia yang kini sedang belajarseni sketsa wajah itu.

Berkat terpesona padakeindahan seni sketsa, Di-an Rosianti (41), pun ber-gabung di komunitasOrart-oret. Awalnya Dianyang berprofesi sebagaiseniman Henna art itumenyaksikan acaraTaman Garuda ArtJamming. Ia punterpesona padakemahiran para

seniman sketsa yang sedang melapak bersama diacara tersebut.

’’Sketsa itu salah satu jenis senimenggambar yang unik. Saya bela-jar menggambar sketsa saat mela-pak. Gambar saya dikritik dandiberi masukan positif. Jadi,makin bersemangat,’’tuturnya.

Satu kesamaan yang diuraipara perempuan ini, bahwaberkesenian bagi merekaadalah penyegaran danpemenuhan kebutuhanbatin yang meleng-kapi harmoni kehi-dupan. Mereka berharapkomunitas kesenianseperti Orart-oret terustumbuh dan berkem-bang di semua kota,tanpa menasbihkanperbedaan. Karenaseni akan melen-turkan segala yangterlalu lurus, lewatkeindahannya yangtanpa batas. (37)

Oleh Miftahun Nikmah

Menggambar bukan sekadar

hobi bagi para perempuan

pencinta seni ini.

Lebih dari itu, mereka yang

tergabung dalam komunitas

Orart-oret Semarang ini

menganggap, menggambar

adalah ’’makanan jiwa’’.

SM/Irma M Manggia

SKETSA Menyatukan Mereka

Irma M Manggia

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Mengelola usaha yang telah tujuh tahun berdiriitu membuat Indah, panggilan akrabnya,menjadi belajar banyak hal.Tak hanya tentang mem-bidik pasar, tapi lebih

pada usaha menjual jasa danpelayanan.

Menurutnya, itulah yang mem-buat Chantique Spa, rumah spamiliknya, tetap mendapat tempatdi hati masyarakat Semarang.

“Orang memijit itu butuhketulusan. Jika terapis kondisihatinya sedang tidak bahagia,akan berdampak pada pijitanyang tidak nyaman, yang dirasa-kan oleh pelanggan,” cerita perem-puan yang menyekolahkan para ter-apisnya dari nol itu.

Indah begitu memedulikan pelayanan.Untuk memastikan para terapisnya selalumenjaga kualitas pijitan, perempuan keturunanArab itu tak jarang menjajal spanya sendiri.Dirasakannya keterampilan para terapisnya, lalu diamemberikan komentar.

“Jika pijitan mereka tidak maksimal, saya menyuruhnya untukberistirahat dan bercerita kepada saya. Kepada mereka, saya menyaran-kan sebelum memijit pelanggan, lebih baik membaca basmalah danmenarik nafas dalam-dalam,” kata perempuan yang juga membuka

rumah spa di Tegal.Ibu dua anak itu juga menyadari, amarah dalam hati akan mem-

berikan aura negatif dalam pekerjaan. Itulah mengapa Indah selaluabsen datang menyambangi rumah spanya jika hatinya sedangtidak baik. Tidak Ngaya

Begitulah Indah mengelola usahanya. Mengaku tidak begitu ngaya,tapi rumah spa yang dirintisnya, dia pimpin dengan tidak main-main.Rileks tapi serius, begitu perempuan penyuka jalan-jalan itumengumpamakan kerja kerasnya.

Indah di mata keluarga, teman-teman, dan para karyawan adalahsosok ceria, humoris, dan menyenangkan. Perempuan yang ramah ituterkenal sebagai pribadi yang polos dan ceplas-ceplos. Baginya, hidupterlalu sayang jika harus dihadapi dengan bermuram durja.

Tak heran jika perempuan berjilbab ini sering mengajak parakaryawannya bersenang-senang bersama. “Saya hanyaingin mereka menikmati pekerjaannya danmelakukannya dengan hati, tanpa terpaksa. Ya, kare-

na sekali lagi spa adalah jasa pelayanan yang harusdikerjakan dengan hati yang ikhlas,” tutur

perempuan yang kerap mengajak para ter-apisnya berkaraoke ria, jalan-jalan, dan

makan. Meski masih harus belajar

banyak tentang bisnis kepada sangsuami, Indah sudah memahamimenjalankan usahanya sendiri.Perempuan yang juga sibukmengurus bisnis butik dan kos-kosan itu mengatakan, mengelo-la usaha sebaiknya sesuai dengan

minat. Dia mencontohkan dirinyasendiri.

Kecintaannya pada spa di masamuda mengantarkan Indah menjadi

pengusaha spa yang mampu bertahandalam waktu lumayan lama. Bahkan perem-

puan yang hobi berenang itu optimistis akanmembuka rumah spa di Palembang.

Lantas, apa yang membuat Indah begitu percayadiri? Dengan tegas, perempuan penyuka

batik itu menjawab, “Konsep harus jelas.Konsep itu bisa dituangkan dalam bentuk inte-rior, aksesori, dan tentu saja treatment yangditawarkan.”(75)

Tampil cantik adalahdambaan setiap perem-puan. Namun, mengu-payakan cantik, setiap

perempuan mempunyai carasendiri, tak terkecuali IndahKusno. Terlahir dengan kecan-tikan alami, Indah menyadarikecantikannya perlu dirawat.

Tak perlu melakukan perawat-an supermutakhir. Perempuanyang aktif dalam pengajian danarisan itu hanya mengandalkanberbagai herbal untuk dia kon-sumsi.

Dirinya tak pernah mele-watkan meminum ramuan kunirputih, asem, serai, dan gula.Rempah itu dia racik sendiri setiappagi. Kebiasaannya di masamuda itu tak pernah hilang sam-pai dirinya mempunyai dua buahhati.

Bahkan dia tak pernah malasmembuat lulur dari bahan-bahanyang ditumbuknya sendiri. Indahmemang mengaku cocok denganperawatan herbal ketimbangbahan-bahan kimia.

Demi kesehatan pula, Indahmenghindari makan daging.Makanan favoritnya adalahtempe dan tahu. “Di restoran,saya tidak memesan dagingdan tidak minum soda. Palinghanya memesan teh hijau danair putih,” jelasnya.

Bergaya hidup sehat ala Indah

paling tidak membuat dirinyaselalu tampil percaya diri. Meskitak muda lagi, Indah berharapdirinya tidak secepat itu menjaditua. “Tua itu pasti, tapi saya ber-usaha agar penampilan tetapselalu menarik,”katanya.Kecantikan Hati

Dia per-caya, cantikbukanlahperkara fisik se-mata. Keindahanhati dan tingkahlaku perempuanmenjadi sumber kecantikansesungguhnya.

“Kecantikan hati akanterpancar dengan sendiri-nya,” tambah perempuanyang rajin mengonsumsi buahdan sayur itu.

Kesukaannya pada duniakecantikan menginspirasiIndah saat menamai kedua buahhatinya. “Anak pertama, sayaberi nama Ayu, sedangkan anakkedua, saya beri nama Bagus.Rumah spa saya juga mengam-bil dari kata cantik, yaituChantique. Ya, karena padadasarnya saya menyukaikecantikan,” tandasnya.

Ya, dengan bisnis spakhusus perempuan, Indahberharap para perem-puan mampumeman-carkankecan-tikannya

sendiri. Spa membuat badanmenjadi rileks. Dalam keadaan itu,dia yakin energi positif akandatang, lalu memancarkan kecan-tikan dari dalam.(75)

Pada usia berapakah seseorang bisamemulai suatu usaha? Tak ada batasanuntuk itu. Kita bisa memulainya saat kitamasih muda. Lantas apakah terlambat

melakukannya saat usia kita terbilang tua? Jugatidak. Jadi, kita bisa melakukannya kapan saja.

Tentu saja kita tidak harus membayangkanbahwa memulai usaha atau bekerja itu haruskeluar rumah. Bila kita itu seorang ibu rumahtangga, tugas-tugas domestik yang mungkinbejibun tak harus menjadi halangan untuk berak-tualiasi diri dengan misalnya membangun usaha.Sudah begitu banyak orang, juga kaum perem-puan, yang membuktikan bahwa mereka bisamelakukan bisnis dari rumah.

Dulu, saya tak pernah membayangkan bisamemulai suatu usaha dari dalam rumah. Wajarsaja, sebagai salah satu karyawati sebuah bankswasta, saya yakin bakal terus berkiprah dalampekerjaan yang saya geluti. Tapi siapa bisa me-nyangka bahwa sebaik apa pun kita bekerja, kitabisa saja mendadak ingin keluar atau dikeluarkan.

Maaf, saya tidak bisa menyebutkan alasansaya lalu berhenti bekerja di bank tersebut. Sayaberhenti dan pada awalnya saya merasa syok. Itumanusiawi sekali, bukan? Anda yang mengalamihal sama kemungkinan juga syok lantaran terse-brat dari keseharian. Saat itu saya berpikir akanmelakukan apa sekeluar dari pekerjaan?

Tapi saya sudah menanamkan keyakinanpada diri sendiri bahwa saya tak boleh nganggur;saya harus beraktivitas dan memperoleh peng-hasilan? Apa yang harus saya lakukan? Seumur-

umur saya belum pernah menjajal suatu usahamandiri. Tapi saya tahu, saya punya keinginan, danpasti tekad untuk melakukan sesuatu yang positif.

Saya membuka butik muslim. Benar, memu-lai suatu usaha itu sama artinya membuka diri kitadalam pergaulan. Usaha membuka peluang buatkita untuk memperluas jaringan dan menambahrelasi. Yang tak kalah penting, suatu usaha, bah-kan yang betul-betul baru buat kita, akanmemotivasi kita untuk belajar. Ada tuntutan ter-tentu yang membuat kita harus mengembang-kan pengetahuan mengenai bidang usaha kita.

Hijab adalah salah satu produk usaha saya,dan seturut perkembangan waktu, saya belajarbanyak tentang ragam fesyen itu. Tentu saja, seti-ap hari saya harus melayani konsumen yang ber-tanya tentang hijab. Misalnya, bagaimana caraberhijab yang membuat penampilan kita lebih

menarik dan tidak kelihatan tua?Untuk memuaskan keingintahuan konsu-

men, muskil bila saya tidak serius mempelajarihijab. Saya juga harus belajar desain. Saya harusmenimba ilmu dari banyak orang. Tak pernahberhenti mempelajari sesuatu membuat hidupkita tidak datar. Dan bukankah life is never flat?

***SATUhal lagi yang tak ternyana adalah

bahwa saya juga harus membagi ilmu mengenaibidang yang saya geluti ke banyak orang. Seringsekali saya diundang untuk mengisi acara hijab.Awalnya saya sempat tidak percaya diri, sebabsetiap pertemuan saya harus berhadapandengan ratusan peserta.

Kali pertama, jujur saya, saya mengalamidemam panggung. Pengetahuan tentang hijabyang sebenarnya sudah di luar kepala seolah-

olah lenyap saat ratusan pasang mata mengarahke kita. Tak pelak, saya berhadapan dengan halbaru lagi. Saya harus belajar public speaking.Sebuah ilmu yang baru lagi harus kita miliki.

Sudah pasti, ilmu itu harus kita praktikkan. Apayang saya peroleh ketika belajar public speakingakan sia-sia bila saya tidak mempraktikkannya.Pada akhirnya, grogi atau demam panggung itusudah jadi masa lalu. Meskipun masih harus terusdisempurnakan, kemampuan berbicara saya dimuka umum membaik seturut praktik.

Lantas apa yang bisa saya simpulkan?Jangan ragu-ragu memulai sesuatu betapa punsesuatu itu benar-benar baru buat kita. Kita diberiTuhan naluri untuk belajar. Hal lain yang penting ki-ta camkan adalah bahwa kita harus selalu siap se-bab tentu saja setiap usaha pasti memiliki hambat-an-hambatan. Apalagi, seperti yang saya alami,suatu usaha itu ibarat sebuah pintu. Begitu kitamemasukinya, kita diberi kesempatan mengenalhal-hal baru. Dan itu sangat mengasyikkan. (62)

— Sofiana, pemilik Sofie Fashion Semarang

Selalu Siap Belajar Hal BaruOleh Sofiana

SM/Irma Mutiara Manggia

Butuh KetulusanKegemarannya melakukan spa

di kala muda, membuat Indah Kusno

memilih mendirikan usaha rumah spa.

Bermodal keyakinan, perempuan ayu ini

menawarkan pelayanan spa yang berkualitas

tapi dengan harga terjangkau.

Oleh Siti Khatijah

SM/Ir

ma

Mut

iara

Man

ggia

Andalkan Ramuan Herbal

Siti Khatijah

Cara Membuat :1. Campur semua bahan salad

sayuran untuk pelengkap2. Campur semua bahan bumbu

marination3. Bubuhkan bumbu steak ke

daging sirloin diamkan ±3menit, lalu digrill sampai tigaperempat matang

4. Untuk Kentang di steam/ dikukus sampai matangmasukan ke dalam ovenkurang lebih 2 menit setelah itudi grill sampai matang lalu bun-gus dengan alumunium foil

5. Setelah daging sirloinnyamatang, angat lalu di tata diatas piring bersama pelengkapsayurannya dan siap untukdihidangkan.

Bahan :Beef sirloin Australian 180 grPotato baked 1 pcs

Salad Sayuran:Selada Keriting 2 lembarTomat merah 1 buahBawang bombay 1 pcsPaprika merah secukupnyaPaprika hijau secukupnyaPaprika kuning secukupnyaSelada merah 2 lembar

Bumbu/Marination:Minyak jaitun 15 grHerd tyme 20 grHerd rosmery 50 grBawang putih cincang 30 grMerica hitam 20 gr

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Bahan : Ayam dada atau paha yang sudah di buang tulangnya 1 pcs (180 gr)Kembang kol 30 grBrokoli 50 grWortel 30 gr untuk sauranyaAir asap secukupnyaGaram dan kecap asin secukupnyaAlumunium foil untuk membungusTomat merah 1 pcs dibelah jadi dua

Cara Membuat :1. Bumbui ayam dengan air asap dan kecap asin tadi lalu

diamkan sampai 2 jam agar aromanya meresap sampaiharum dan enak

2. Setelah meresap di gulung menggunakan aluminium foillalu oven sampai matang

3. Setelah matang potong ñ potong bulat atau seperti roda4. Tata di atas piring penyajian lalu hidangkan. (11)

– Winarso, Chef De Parties Hotel Dafam Semarang

Steak Berbagai Rasa

Cara Membuat :1. Campur semua bahan salad sayuran untuk pelengkap2. Campur semua bahan bumbu marination3. Bubuhkan bumbu ke ikan salmon diamkan ±3 menit, lalu digrill

sampai matang4. Untuk Kentang di steam/ di kukus sampai matang lalu dikupas

sampai dan ditumbuk halus lalu masak dengan susu murni sam-pai halus dan bubuhkan garam dan merica putih secukupnya

5. Setelah ikan salmon matang, angat lalu ditata di atas piringbersama pelengkap sayurannya, mash potato dan siap untukdihidangkan.

Bahan :Ikan salmon 180 grKentang rebus / potato mased 3 pcs

Salad Sayuran:Selada keriting 2 lembar Tomat merah 1 buahBawang bombay 1 pcsPaprika merah secukupnyaPaprika hijau secukupnyaPaprika kuning secukupnyaSelada merah 2 lembar

Bumbu/Marination:Minyak jaitun 15 grHerd Tyme 20 grHerd Rosmery 50 grBawang putih cincang 30 grMerica hitam 20 gr

BBQ SIRLOIN STEAK

Menggabungkan cirikhas desain, selerapasar, unsur glam-oritas dan ready towear, masih menja-

di acuan utama hasil rancangan paraanggota APPMI Jateng, dalam temabesar ”Bunga Rampai”, yang digelarpada Jumat malam (13/9) di BalaiAgung Merapi PRPPSemarang.

Fashion showAPPMI ini dise-lenggarakan pada hari kedua, darirangkaian Semarang WeddingFestival 2013 yang mengangkat tema“Leisure and Pleasure”. Namun, kaliini hanya diikuti 13 desainer,Bramanta Wijaya, Soese Asmadhi,Angela Chung, Devy Ros, PinkyHendarto, Christine Wibowo, Zikin,Dana Rahardja, Tedjo Laksono, DavidYan, Elkana Gunawan, VincentCahyono, dan Agustiena Siswanto.

Fashion show dibuka rancanganSoese Asmadhi yang menghadirkantema “Dewi”. Soese menyuguhkankebaya pengantin berhijab.Bramanta Wijaya menghadirkangaun-gaun couture bernuansabiru dengan material brokat,sifon, velvet dan sequin, dalam“The Staggatte”.

Vincent Cahyono(Ventlee) menyuguhkanbusana pria nuansahitam dengan sentuhanputih gading dan abu-abu.Ia masih menggunakanaksen lis di bagian kerahpada beberapa jas. Beberapajas hitam dengan aksentuasimenyerupai sebuah pola, dansebuah jas berukuran panjangdengan double vent.

David Yan bermaindengan warna-warni cerahdalam tema”FlutterSpring”. Koleksinya meru-pakan gaun panjangdengan detail melambaidan hi-low, serta skaterskirt motif batik danleopard. AgustienaSiswantomemadukan Batik

Madura denganmotif sisik ikan,garis-garis danpolkadotsehingga

meng-

hasilkan dress berpoton-gan asimetris,

bertumpuk, sertatabrak warna danmotif, dalam

“CrossingBoundaries”. Dana

Rahardja menghadirkankoleksi kasual dan formaldengan sentuhan batikdalam “The Other Side”.Kali ini semua rancangan-nya khusus bagi kaumpria, celana pendek, keme-ja, rompi hingga setelanjas.

Suasana hitamdihadirkan Angela Chungdalam “Smoke Shadows”.Seluruh rancangannyamerupakan gaun hitam(pendek dan panjang)dengan detail lace, brokat,bordir, potongan asimetris,dan lipatan asimetris padabagian dada. “The Soundof Flower” dihadirkan

Christine Wibowo dalam long-dressbertaburan bunga, berdetail A-line dansee through pada bagian bawah.

Zikin menghadirkan “Tambang”,yang merupakan motif hasil kreasinyasendiri; tiga motif batik yang iagabungkan sehingga menyerupai ben-tuk tambang. Semuanya hadir dalamgaya urban cut bernuansa warnagelap. Devi Ros mengangkat tema “InLove”, yang dituangkan dalam dressbernuansa pastel; dusty pink dan gold.Dengan detail faux fur, sequin, dankristal Swarowski.

Gaun-gaun berwarna cerah; roktutu dan rok dengan siluet flare, danaksen bunga daisy diahdirkan PinkyHendarto dalam “Symphony of theDaisy”. Tedjo Laksono mengangkatbatik Sekar Jagad bernuansa pale bluedalam “Sekaring Jagad”. Ia meng-hadirkan dress dan setelan bergayaurban cut. Terakhir, Elkana Gunawanmengangkat Tenun Troso dan BatikKlasik dalam “Lelakon”; setelan twopieces dan three pieces etnik formaldan kasual bagi pria.(11)

● Teks & Foto: Irma M Manggia

Masih Mengusung

GLAMORITAS

APPMI Jateng

SMOKED CHIKEN STEAK

Zikin

Angela Chung

BramantaWijaya

AgustienaSiswanto

Soese Asmadhi

David Yan

NORWEGIAN SALMON STEAKOleh Winarso

Pelancong (wisatawan)bisa santai - kecepatanrata-rata 35 km/jam sam-bil menikmati indahnya

arsitektur gedung-gedung menju-lang di kanan kiri lintasan yangmenghubungkan antardistrik yangdijejali dengan beragam gedungperkantoran, perniagaan, pemerin-tahan, pariwisata dan olah raga,serta pusat-pusat aktivitas masya-rakat yang tersebar di KotaBangkok. Sesekali kereta melintasitempat-tempat terbuka sepertitaman kota.

Sementara bagi para pekerja,mahasiswa, karyawan dan anaksekolah, Skytrain menjaminkenyamanan dan ketepatan waktubepergian sampai tujuan. Di setiapgerbong penumpang dudukberhadapan layaknya angkotSemarang atau bus TransSemarang. Dilengkapi pula denganempat pintu otomatis kiri-kanandan depan-belakang, sistem airconditioning (AC), layar monitorliquid crystal display (LCD) untuksistem informasi dan periklanandan pegangan gantung untukpenumpang berdiri. Dengan ger-bong ber-AC, ruangan jadi nya-

man dan bebas polusi asap rokok.Skytrain merupakan salah satu

komponen sistem transportasicepat (rapid transit) yang dikem-bangkan di metropolitan Bangkok.Moda transportasi lain yakni kere-ta cepat bawah tanah (under-ground railway mass rapid transit-MRT), moda transportasi menujubandara (airport rail link-ARL)dan moda transportasi bis (busrapid transit-BRT). Saat ini,masing-masing sistem moda trans-portasi, menjamin kelancaranmobilitas barang dan penumpangdi Bangkok, masih dioperasikanoleh manajemen berbeda. Kedepan khususnya dua sistem modatransportasi penumpang ñ Skytraindan MRT- akan dioperasionalkandalam satu operator. Saat iniSkytrain di bawah operatorBangkok Mass Transit SystemPublic Company Limited (BTS)dengan pemilik saham (owner)adalah Bangkok MetropolitanAdministration (BMA) MassRapid Transit Authority ofThailand.

Ada dua lintasan skytrain, yaituBTS Sukhumvit Road dan BTSSilom Road. BTS Sukhumvit

Road menghubungkan distrik-dis-trik dari bagian Utara ñ TimurLaut kota Bangkok mulai dari sta-siun N8 (Mo Chit) hingga distrikSelatan-Tenggara yakni stasiunE14 (Bearing). Sementara satujalur lagi, BTS Silom Roadmenghubungkan distrik di pusatkota mulai stasiun W1 (NationalStadium) ke arah Timur dan berte-mu (interchange) di stasiun Siam,kemudian berbelok ke distrik bagi-an Selatan dan berbelok lagi kedistrik bagian barat daya danberakhir di stasiun S10 (TalatPhlu). Kegunaan stasiun inter-change adalah untuk pindah kere-ta, karena distrik yang hendakmereka tuju berada di lintasanSkytrain yang beda. Ini pentinguntuk diingat!

Ada sebanyak 34 stasiun yangmenghubungkan antar distrik yangdilayani 47 kereta, Dengan jaraklintasan 30,95 kilometer saja,maka bisa Anda pikirkan kira-kirajarak antar stasiun kurang dari 1kilometer bukan? Dengankecepatan rata-rata hanya 35km/jam (kecepatan maksimal kere-ta dengan sistem listrik DC padarel tengah bisa 80 km/jam), makawaktu tempuh antarstasiun cukupsingkat 3-4 menit saja.

Skytrain Bangkok tidak samadengan monorail di Chiba Jepangatau monorail Kuala LumpurMalaysia, bahkan barangkaliberbeda dengan monorail Jakartayang akan dibangun. Tiap keretamelintas pada dua buah rel,dimana roda-roda gerbongbertumpu. Pada bagian tengahnya

ada satu rel lagi, yang berfungsisebagai sumber daya listrik.Sistem ini diadopsi dari teknologiSiemens. Di setiap stasiun, keretaberhenti menaik-turunkan penum-pang tidak lebih dari dua menit.Oleh sebab itu, pengguna haruspasang telinga untuk mendengar-kan pemberitahuan di setiap per-gantian stasiun, agar tidakkebablasan dan segera keluar man-akala sampai tujuan.

Bagi penumpang yangkebablasan, tidak perlu panik.Anda bisa menumpang keretayang datang dari arah berlawanan,tanpa membeli tiket baru, sepan-jang Anda belum keluar dari areastasiun (Anda masih pegang tiketelektronik). Sistem ini sering disa-lahgunakan oleh penumpang usil,dengan menyengaja kebablasan!

Perlu pembaca pahami, bahwaposisi perkantoran stasiun dimanatempat mesin tiket, loketpenukaran uang kertas ke koin(mesin tiket hanya bisa diaksesdengan uang koin), ruang petugasdan mesin pembaca tiket, beradadi tengah (diapit) dua jalur keretadengan arah kereta berlawanan. Pernah Gagal.

Upaya memodernisasi sistemtransportasi massal di Bangkoksudah dimulai tahun 1990-an laluoleh Bangkok Elevated Road andTrain System, dengan menggan-deng Lavalin-SNC yang mengem-bangkan jenis transportasi sejenisdi Kanada. Namun proyek terhentipada tahun 1998 dengan prestasibaru 10% jaringan terbangun,diantaranya adalah fondasi LavalinSkytrain di sungai Chao Phraya.

Mengingat kebutuhan trans-portasi cepat di Bangkok sangatmendesak, dimana saat itu masa-lah kemacetan dan polusi udarakota menjadi yang terburuk didunia! Maka pemerintah fokuspada pengembangun insfrastukturjalan bebas hambatan dan penam-bahan panjang jalan. Namun ter-nyata usaha itu sia-sia sebab per-tumbuhan kendaraan jauh lebihcepat dari pertumbuhan jalan tol.Maka solusinya harus segeradilanjutkan jenis rapid transit yangpernah terhenti sebelumnya.

Selanjutnya proyek dilanjutkanoleh Bangkok Transit SystemCorporation (BTSC) sebagaipenyandang dananya bersamaThanayong Public CompanyLimited yang menguasai saham28,21%, dan dengan kontraktorItalian Thai Development sertasystem relnya teknologi Siemens,melanjutkan proyek yang sempatmangkrak dengan konsep awalLavalin Skytrain. Maka dua rutepertama Skytrain segera dibangun,yakni Sukhumvit Line: Mo Chit-On Nut dan Silom Line: National

Stadium-Saphan Taksin, yangsecara resmi beroperasi pada 5Desember 1999. Pada awal ope-rasional jumlah penumpang masihdi bawah estimasi, karena hanya200.000 per tahun. Sehingga sem-pat merugi, namun saat ini rata-rata penumpang sudah mencapai600.000 lebih. Madame Tussauds

Berkunjung ke MadameTussauds, menjadi satu yang tidakboleh dilewatkan. Berada di lantai6 SIAM Discovery Center di dekatstadium W1 (National Stadium)Bangkok. Museum ini merupakanyang ke-10 yang pernah dibangun(museum pertama berada di ParisPerancis). Pembangunan atasprakarsa Pangeran MahitalaThibed Adulyadej Vikrom PhraBaroma Rajajanok dan PutriSrinagaraindra, dengan harapanwarga Thailand khususnya pahamsejarah raja, budaya dan loyal ter-hadap monarki.

Ketika Anda berada di dalam ge-dung akan disapa patung aktor TomCruise, selanjutnya ketika me-langkahkan kaki pertama masukbangunan utama ada satu ruangkhusus yang berisikan dokumentasisejarah keluarga kerajaan denganmaskot patung lilin raja dan ratuThailand yang bertahta saat ini.

Begitu berbelok ke kiri jangankaget. Sebab di sana akan disapasang proklamator RI, yakni IrSoekarno. Patung Soekarnomengenakan baju kebesaranseorang jenderal besar warnaputih. Sebagaimana museumMadame Tussauds yang lain, diMTB juga berisikan tokoh-tokohdunia, baik yang sudah tiada atauyang masih hidup. Baik tokokpolitik, agamawan, seni pertun-jukan, komedian, olah raga, hing-ga tokoh kartun.

Untuk sekedar rileks bisa dudukdi kursi kepresidenan, sementara

Presiden Barack Obama danMichelle Obama di belakangmu.Bisa juga menabuh drum seakanmengirimi legenda penyanyi rockyang sedang manggung. Beberaparemaja putra tampak menyentuhtubuh Madonna yang berpenam-pilan tidak seronok.

Tidak ketinggalan pula terdapatbanyak patung pesohor di bidangolah raga. Dari dunia sepak bola,dijumpai patung lilin CristianoRonaldo, Wayne Rooney, danSteven Gerard. Dari dunia tinju,ada Muhammad Ali dan K Galaxy(petinju Thailand). Dari duniatenis lapangan terdapat patungpemain putri top USA SerenaWilliam. Tetapi entah mengapa,tidak ada patung pemain top bulutangkis! Mungkin bisa diusulkan,Susi Susanti atau Rudi Hartono.

Patung-patung yang dibuat 2%lebih besar dari aslinya itu, tampaksekali hidup sebagaimana aslinya.

Museum ini dibuka setiap harimulai dari pukul 10.00 hingga21.00 malah hari. Untuk bisamasuk di museum MTB ternyatacukup mahal. Pemesanan tiket ditempat (ticket office) seharga 800baht (dewasa) dan 600 baht (anak-remaja dan manula). Tiket bisalebih murah hingga 50% jikapemesaran awal via online.Disarankan untuk rombonganmemesan tiket jauh hari secara online akan menghemat banyak.Pada hari libur sekolah, museumMTB dibanjiri anak-anak sekolah.Nama Madame Tussaud diambildari tokok pertunjukan seni (pema-hat lilin) legendaris, Anna MariaGroholds Tussauds, asalStrasbourg Prancis yang dia per-nah menjadi penasihat seni modeadik Raja Perancis. (11)

■ Rohadi Jarod, dosen jurus-an Teknologi Hasil Pertanian

(Ilmu Pangan)-USM

Foto-foto: Rohadi Jarod

Oleh Rohadi Jarod

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Tidak komplet rasanya, jika melancong ke Bangkok,Thailand, belum pernah menumpang moda trans-

portasi BTS (Bangkok Mass Transit System) Skytrainatau biasa disingkat skytrain.

Skytrain Atasi Kemacetan di BangkokSkytrain melintas di dekat stasiunNational Stadium. Di distrik ini terdapat pusat-pusat perniagaanseperti Siam Discovery, di manaMuseum Madame Tussauds berada,Gedung Perbelanjaan MBK, pusatkebudayaan, Bangkok Art andCulture dan Beberapa Hotel

Anak-anak sekolah bersama patung Obama dan istrinya

Ariana adalah debutan di panggungmusik pop. Dia datang dengan”sebiji” album: Yours Truly yangdiluncurkan pada 2 September laludi Inggris Raya, dan sehari berikut-

nya di AS. Tak hanya datang, Ariana menang.Albumnya menduduki puncak tangga laguBillboard 200, music chart yang sangat bergengsidi AS. Itu berkat penjualan albumnya yang men-capai 138 ribu kopi untuk minggu pertama setelahpeluncuran berdasarkan catatan NielsenSoundScan.

Pesaing terdekatnya, menduduki runner-upadalah Tamar Braxton (adik perempuan ToniBraxton). Album penyanyi R&B bertajuk Loveand War meraup penjualan 115 ribu kopi. Takpelak, dalam catatan Billboard, Ariana adalahdebutan kedua yang albumnya langsung me-muncaki tangga lagu sejak Animal milik penyanyiKesha Rose Sebert atau yang punya nama pang-gung Ke$ha pada 2010.

Sebenarnya seperti apa kualitas Ariana hinggadia disetarakan dengan Mariah Carey dan

Whitney Houston?Penyanyi bernama lengkap

Ariana Grande-Buterakelahiran Boca Raton,Florida, AS pada 26Juni 1993 itu sebelum-

nya lebih populer disebutbintang Nickelodeon.

Kecemerlangannya dalamacara televisi Victorious sela-

ma sekitar tiga tahuntayangan

(Maret2010-

Februari 2013) banyak mengundang empatipemirsanya. Tak hanya itu, dia banyak mengisisuara karakter animasi produksi Nickelodeonseperti serial Winx Club dan sangat disukai saatmemerankan Snow White dalam film televisi ASnow White Christmas (2012)

Tak hanya piawai berakting, Ariana memangmemiliki kualitas personal sebagai penyanyi.Bertimbre atau warna suara sopran, tarikanvokalnya mencapai empat oktaf, semitone Eb3-E7, dan kekhasan suara siulannya. Kualitasvokalnya bening dan beresonansi. Dengan kuali-tas yang dimilikinya, para pengamat musikmenyejajarkan kualitas vokalnya dengan MariahCarey dan Whitney Houston. Tak hanya itu, diajuga bisa berdendang dalam iringan beberapagenre musik seperti pop, R&B kontemporer, jugafunk, dance, dan hip-hop.Tersanjung

Bila sebagian besar penyanyi tak menyukaikualitas dirinya disetarakan dengan penyanyi lain,Ariana justru tersanjung disamakan dengan duadiva musik pop dunia: Mariah dan Whitney. Diabahkan terang-terangan mengakui bahwa kedua-nya begitu memengaruhi caranya bernyanyi, ter-masuk bahwa dirinya juga mendapat pengaruhdari lainnya seperti Imogen Heap dan Big Sean.

”Aku sangat menyukai Mariah Carey. Diabenar-benar favoritku di dunia ini. Dan tentu jugaWhitney Houston. Dalam hal vokal, pengaruhkeduanya sangat besar,” ujarnya.

Di luar itu semua, ”kemenangan” Ariana sebe-narnya tidak mengejutkan. Dirinya sudah memu-

nculkan daya magis pencetak hit sejaksinggelnya ”The Way” diluncurkan

kali pertama pada musimsemi lalu. Singgel

yang termasukdalam album

Yours Trulydengan memunculkan

Mac Miller itu telah jadi perhatian pencinta musiksejak di putar di radio.

”The Way” merupakan singgel yang dianggapmenentukan untuk mencetak hit. Aransemen laguitu digarap Harmony Samuel yang bercirikanmengalun. Begitu juga, tarikan vokal mengalunMac Miller melengkapi kualitas singgel tersebut.Tapi yang paling menentukan adalah kebeninganvokal kuat Ariana.

”Benar, aku menyanyikan lagu itu seluruhnyadengan sangat serius dan perasaan riang. Kalaumasuk Top 15 mungkin bisalah, dan sebagaidebut, itu sudah sangat layak dirayakan. Aku takpernah membayangkan, ya tak pernah mem-bayangkan karya debut masuk Top 10 diBillboard. Itu sungguh gila!” komentarnya sepertidikutip situs popcrush.com.

Ya, Ariana telah menyandingkan dirinya diantara para penyanyi top sebelum dirinya yangmencetak kesuksesan untuk album debutnya.Sebut saja Christina Aguilera, Britney Spears,Alicia Keys, Kelly Clarkson, dan beberapa lain-nya. Secara jujur dia mengakui keterkejutannyasebab dia tak menyangka bakal berada di puncaktangga Billboard pada pekan pertama peluncuranalbumnya.

Tapi, album itu sangat berarti buatnya sebabbernilai personal.

”Semua laguku seperti berasal dari buku hari-anku. Alih-alih menyimpannya, aku ingin mem-baginya kepada banyak orang. Ya, aku akan terusmenulis lagu mengenai pengalaman hidupku.Jadi, benar-benar personal sifatnya.”

Dan yang sangat personal buat Ariana itu telahmembuatnya datang untuk menang. (62)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

VViicckkyyssiissaassii

SARONI ASIKINepilude99.wordpress.com@PengendaraAngin

SMILOKU I

Orang perfilman meyakini, filmyang menyuguhkan kisahkehidupan seorang pesohor,

memiliki beberapa keuntungan. Salahsatu di antaranya adalah popularitaskisahnya sudah diketahui banyakorang dan kemungkinan besar mere-ka tertarik melihatnya dalam versi film.Itu hampir sama dengan film yangdiangkat dari novel yang laris.

Tak heran, banyak sekali fimmengenai kisah hidup seorangtokoh yang biasa disebut biographi-cal film atau biopic (biopik).Kebanyakan tokoh-tokoh sejarah.

Menariknya, gambaran ataupersepsi tentang tokoh dalam biopiktak selalu seragam. Walhasil, bisasaja seorang tokoh dimunculkansecara berdea antara biopik satu danlainnya. Acapkali ada beberapa versi

untuk seorang tokoh. Misalnya tokohsejarah Alexander dari Makedonia.Dia misalnya muncul dalamAlexander The Great tahun 1956yang diperankan Richard Burton,atau versi tahun 2010 produksiMalayalam dengan judul sama.Kedua versi film itu terbilang masihstandar karena mengangkat kisahseperti yang banyak diketahui orang.

Itu berbeda dengan garapanOliver Stone, yaitu Alexander (2004)yang menggambarkan sang tokohsebagai biseksual yang tak pernahdisebut-disebut ketika orang mem-bahas tentang Raja Makedonia itu.

Begitu pula sosok Yesus Kritus,selain yang patuh terhadap kisahbiblikal, ada juga film yang sempatmembuat gerah kalangan kristiani.Sebut saja film The Last Temptation

of Christ (1988) karya sutradaraMartin Scorsese. Tapi memangsebelum jadi film, novel yang jadidasar pembuatan filmnya juga telahkontroversial, yaitu novel karyaNikos Kazantzakis dengan judulsama, terbitan 1953.Diprotes

Ya, lantaran kisahnya sudahtenar, biopik sering sarat dengankontroversi. Tak hanya kisahnya,aktor atau aktris pemerannya punsering diributkan. Anthony Hopkinsyang aktingnya tak bikin orang ragupun diprotes saat jadi Richard Nixondalam film Nixon (1995) Pemprotes-nya menganggap Anthony tak miripdengan Nixon. Juga John Waynesaat memerani Jenghis Khan dalamThe Conqueror (1956). Alasannya,Wayne orang Amerika yang tak pas

memerankan tokoh Mongol itu.Itu sebabnya membuat biopik

tersebut tak mudah. Selain harusmelakukan riset sejarah secara

serius, tuntutan lain yang tak kalahpenting adalah sang aktor atauaktris. Anthony atau Wayne sudahmerasakan ‘’penolakan’’.

Tapi sebaliknya, film biopikmemungkinkan seorang aktor atauaktris mengibarkan namanya.Johnny Depp moncer berkat peran-nya sebagai tokoh Edward D Wooddalam Ed Wood (1994) meskipundalam perkembangannya dia lebihmenonjol sebagai Kapten JackSparrow. Nama Jim Carey juga men-julang lewat perannya sebagai AndyKaufman dalam Man on the Moon(1999), atau Jamie Foxx sebagaiRay Charles dalam Ray (2004).

Di negeri kita, juga sudahberbilang film biopik diproduksi.Sebut saja tokoh Sukarno, Suharto,Cut Nyak Dien, Diponegoro, dansebagainya. Beberapa di antaranyajuga berkategori kontroversial. (62)

Esa R

Tahukah Anda bahwa singkatan DPR itu bukan DewanPerwakilan Rakyat melainkan dot prestation ratio? Lantas, diDPR itu ada Fraksi Ekonomi Bisnis yang punya nama lain

Fraksi Arsalar atau Kalam Sahero.Bingung atau bahkan ingin menyangkal? Baiklah, coba simak

yang ini: ‘’Syarat untuk menjadi anggota DPR adalah suatu ketetap-an kejujuran untuk mempunyai motivation perfect, suatu work egoperasaan yang mempunyai welas asih dalam sosial.”

Atau, ini: ”Syarat-syarat untuk menjadi presiden adalah mem-punyai suatu nilai awal kecerdasan dan kejujuran yang sepertisuatu lux electrolux, mempunyai suatu pasang surut, suatu melodikontinyu dan kebutuhan sehari-hari.”

Waduh, maaf Pembaca, bila Anda geregetan membacarangkaian kalimat-kalimat itu, tolong tidak cemberut dahulu kepadasaya. Saya hanya mentranskripsikan ucapan Toni Blank.

Yang belum kenal atau sudah lupa, baiklah saya ingatkan.Sewaktu mengucapkan semua itu, Toni Edi Suryanto itu penghunipanti sosial di Yogyakarta yang konon mengalami skizofrenia. Olehtim kreatif X-Code Film, dia diwawancari dalam sorotan kameramengenai pelbagai persoalan baik politik, olahraga, maupun seni.

Videonya lantas diunggah di Youtube pada 2010 dan sudahbikin ngakak jutaan pemirsanya. Bahkan, yang tidak ngakak saatmenonton aksi Toni, agaknya perlu menemui seorang psikiater.Toni lantas mendadak jadi selebritas di Youtube dan ”diidolakan”siapa saja yang ingin ngakak sejenak.

Tapi alih-alih ngakak, banyak orang justru tertempelak ketikamenyaksikan infotainmentyang menayangkan jawaban seseorangyang juga ”mendadak seleb”. Dia mendadak pesohor lantaran(saat itu) bertunangan dengan Zaskia Gotik, pedangdut tersohordengan gaya goyang selingkung (khas) mirip gerakan itik. Andasudah tahu, namanya Hendrianto bin Hermanto yang punya namaalias beberapa: Vicky Prasetyo, Hendrik, dan Erick.

Biar adil dengan Toni, dan siapa tahu sekarang Anda sudahbisa ngakak, saya transkripsikan juga jawaban Vicky: ”Di usiaku ini,twenty nine my age, aku masih merindukan apresiasi karena basi-cally, aku senang musik, walaupun kontroversi hati aku lebihmenyudutkan kepada konspirasi kemakmuran yang kita pilih ya....Kita belajar, apa ya, harmonisisasi dari hal terkecil sampai terbesar.Aku pikir kita enggak boleh ego terhadap satu kepentingan dankudeta apa yang kita menjadi keinginan. Dengan adanya hubun-gan ini, bukan mempertakut, bukan mempersuram statusisasikemakmuran keluarga dia, tapi menjadi confident. Tapi kita harusmensiasati kecerdasan itu untuk labil ekonomi kita tetap lebih baikdan aku sangat bangga....” (Beberapa kata dan ungkapan sengajasaya buat dalam italik)

***YA, Anda tak harus jadi pakar bahasa untuk risih mendengar

kalimat-kalimat seperti yang diucapkan Tony dan Vicky. Untuk Toni,kita memang langsung maklum, sebab bagaimanapun juga sangSeparatoz adalah pengidap gangguan kejiwaan. Tapi kepadaVicky, lelaki yang sempat bisa menaklukkan pedangdut yang laginaik daun, yang kata ibunya (Ema Fauziah) itu lelaki tampan danpunya banyak kebisaan?

Bagaimana bila sebenarnya Vicky juga butuh rehabilitasi dipanti sosial atau setidak-tidaknya dalam pengawasan psikiater? Ya,bagaimana bila dia mengalami hal serupa Toni?

Entahlah, tapi saya ternyata ngakak juga saat menonton cuplik-an video kampanye Vicky saat mencalonkan diri sebagai KepalaDesa Karang Asih, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi.

”My name is Hendrianto. I am froms the birthday in Karang Asihcity. I have to my mind. I have to my said. I’m get to good everything.If wanna come investor come to my place, America, Europe, andeverything Japanese and Asia, I’am ready for the they have. Iwanna give to the fresh and glory for my people. It is Indonesia SatuKarang Asih yang maju cerdas dan berakidah.”

Dalam video berdurasi 26 detik itu, pidato diucapkan Vickysecara berapi-api, sangat atraktif, dan sangat percaya diri. Dibelakangnya duduk dua orang lelaki berpeci. Komentar atas videotersebut antara lain mengungkapkan kemungkinan bahwa kedualelaki berpeci itu tidak memahami ucapan Hendrianto. Mungkin.Andai pun diucapkan di hadapan Wayne Rooney, pesepakbola itumungkin bakal buru-buru membuka kamus, dan sangat mungkinberpikir bahwa bahasa ibunya telah sangat canggih sehingga diamerasa rugi selama ini hanya mengurusi si kulit bundar.

Lantas memang ”Vickysisasi” ramai digunjingkan. Lantaran kitatidak suka gemas tanpa pelampiasan, bermunculan video yangmemarodikan ”bahasa sok intelek Vicky” itu.

Nah, ucapan Toni Blank bolehlah kita jadikan hanya bahan pe-micu ngakak. Mari lupakan juga ”Vickysisasi”. Buah lisan mereka bo-leh kita jadikan ajang gokil-gokilan saja. Mari lihat ke sekitar kita, ke-rap benar kita jumpai spanduk atau baliho yang ingin keminggrisa-lias keinggris-inggrisan tapi lupa bahwa bahasa itu juga punya kai-dah penulisan.

Atau, coba dengar pidato para pejabat, pemimpin petahanaatau calon petahana yang juga sering pakai kalimat canggih.

Bila pun kalimatnya berkaidah bahasa Indonesia yang baik danbenar, buah lisan mereka harus dianggap bukan sesuatu yangblank seperti milik Toni, atau cukup diparodikan seperti punya Vicky.Kalau sama, berarti kita butuh begitu banyak psikater. Waduh! (62)

Biopik, Popularitas, dan Kontroversi

Tomboi Ahoi

ttv.su

Film Alexander karya Oliver Stone

Oleh Noni Arnee

28

Pemerhati musik dunia tentu saja takakan meragukan kualitas penyanyi solo

perempuan seperti Beyonce, BritneySpears, Alicia Keys, Katy Perry, Miley

Cyrus, atau Kelly Clarkson. Semua yangdisebut itu sudah jadi pesohor

di belantika musik pop. Masing-masingsudah punya fans yang fanatik.

Simpelnya, begitu terdengar merekabakal meluncurkan album, atau hanya

satu singgel saja, para pencintanya seolah-olah tak sabar menunggu.

Tapi siapa Ariana Grande?

DatangMENANG

Ariana

dan

Ariana pada WangoTango Performances,

Kalifornia, Mei 2013

just

jared

jr.co

m

popular-celebrities.blogspot.com

Klip video ”PutYour Hearts Up”Ariana Grande

fanpop.com

justjaredjr.com

Ariana ketika tampil pada acara LateNight with Jimmy Fallon di New YorkCity, June 2013

Ada peribahasa menyebutkan "íbahasa menun-jukkan bangsa" atau dengan kata lain bahasamerupakan identitas suatu bangsa. Sebagaiwarga negara Indonesia, tentu saja kita harus

bisa berbahasa Indonesia dengan baik dan benar, meskikita tahu kalau sekarang ini banyak muncul bahasa gaul.Nah, seberapa penting sih kita harus menggunakanbahasa Indonesia sesuai dengan kaidah yang berlaku?Yuk, simak hasil wawancara Warior dengan KakMochammad Rizqi AP, yang pada awal September lalu ter-pilih menjadi Duta Bahasa Jateng 2013.

Duta Bahasa itu apa, Kak Rizqi? Dan apa tugasnya?Duta Bahasa itu generasi muda yang terpilih untuk

menyosialisasi penggunaan

bahasa Indonesia yang baik dan benar pada masyarakat,terutama teman-teman muda. Mungkin seperti yang sudahsobat Yunior tahu kalau sekarang ini banyak munculbahasa informal baru atau yang lebih sering disebutbahasa gaul atau prokem. Nah, sering digunakannyabahasa gaul dalam keseharian bisa jadi bakal mengikisrasa cinta sobat Yunior dalam menggunakan bahasaIndonesia.

Apa saja yang kudu dikuasai seorang Duta Bahasa?Apa hanya masalah kebahasaan?

Kalau kebahasaan pasti. Nggak cuma bahasa nasion-al, tapi juga bahasa Inggris sebagai bahasainter-

nasional dan bahasa Jawa sebagai bahasa lokal. Ketigabahasa itu harus bisa digunakan secara proporsional atauseimbang. Selain kebahasaan, duta bahasa juga dituntutmemiliki pengetahuan dan wawasan budaya yang luas.

Menurut Kakak, seberapa penting kita harus menggu-nakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar?

Tentu sangat penting, teman. Nanti kalau kitakeseringan menggunakan bahasa gaul dalam keseharian,bisa-bisa bahasa Indonesia akan hilang karena tidak per-nah digunakan. Padahal bahasa kan menjadi salah satuidentitas bangsa. Sudah seharusnya kita menjaga, bukanmalah merusaknya. Kalau bukan orang Indonesia sendiriyang menjaga, siapa lagi?

Selain sebagai seorang Duta Bahasa, apa lagi kesi-bukan Kakak?

Selain sebagai duta bahasa, kakak juga masih sibukkuliah di jurusan Pendidikan Bahasa Inggris Unnes,semester tujuh. Selain itu kakak juga bertugas menjadiKenang Semarang atau duta wisatanya Kota Semarang.Jadi selain belajar dan menjalankan tugas dari balaibahasa Jateng untuk menyosialisasi penggunaan bahasaIndonesia sesuai dengan kaidah baku, kakak juga menda-pat tugas dari dinas pariwisata Jateng untuk mempro-mosikan Semarang, baik pada masyarakat lokal maupunasing.

Apa pesan Kak Rizqi untuk teman-teman Yunior?Dalam keseharian saat mengobrol dengan teman,

sobat Yunior boleh saja menggunakan bahasa yang nggakbaku seperti bahasa gaul, biar komunikasi dengan temanterasa nggak kaku. Tapi sobat Yunior tetap harus tahupenempatannya, kapan menggunakan bahasa informal,dan kapan harus berbahasa Indonesia dengan baik danbenar. Kan nggak tepat saat kamu berbicara denganguru di sekolah tapi menggunakan bahasa gaul ataubahasa alay zaman sekarang. Bahasa yang kamugunakan menunjukkan kesantunan dalam berkomu-nikasi dengan orang lain, dan pastinya menunjukkankaraktermu.(75)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Paling tidak ada sekitar 700 lebihbahasa daerah yang dimiliki olehIndonesia. Betapa kaya danberagam sekali budaya negara ter-cinta ini, ya? Tapi, benarkah orang-

orang masih sering menggunakan bahasa daer-ahnya?

Jika kamu tinggal di Pulau Jawa, kamu akanmengenal bahasa Jawa. Sebagai salah satubahasa daerah, bahasa ini termasuk bahasayang banyak penggunanya, lo. Bahasa yanglazim digunakan di daerah Yogyakarta, JawaTengah, Jawa Timur, dan sebagian Jawa Barat itudigunakan untukberkomunikasidalam banyakhal.

Sayangnya,tak hanyabahasa Jawa,bahasa daerahmulai diting-galkan penggu-nanya. Merekalebih nyamanmenggunakanbahasa lainseperti bahasaIndonesia danbahasa asing.

Nah, biarbahasa Jawatidak hilang, seko-lah mengadakanpelajaran BahasaJawa. Denganbegitu, para siswapaling tidakakan berbahasaJawa pada pela-jaran tersebut.Apakah kamu jugamenerima pelajaranitu?

Amin Zakaria (11) menerima pelajaranBahasa Jawa dua jam pelajaran dalam seming-gu. Siswa kelas V, SD Pleburan 4 Semarang itumengaku tidak kesulitan mempelajarinya. Ya, itukarena tidak hanya di sekolah, Amin, panggilan

akrabnya, juga berbahasa Jawa dengan keluar-ganya.

"Karena kakak-kakakku berbahasa Jawakrama, aku juga seperti itu," kata anak terakhirtersebut.

Siswa murah senyum itu terbiasa menggu-nakan bahasa Jawa sejak kecil. Hingga kini, Aminmasih sering dan terbiasa berbahasa Jawadengan teman sekolah, tetangga, dan saudara-saudaranya.

Meski sudah akrab, Amin mengatakan, bela-jar bahasa Jawa itu gampang-gampang susah,terutama saat praktik berbahasa Jawa krama. Halitu juga disepakati oleh Alethea Alimul Zahidah(11), siswi kelas VI, SD Daarul Quran Semarang.

Tea, panggilan akrabnya, memahami bahasadaerahnya itu. Tapi jika harus mempraktikkanberbahasa Jawa krama, siswi berkerudung terse-but hanya tersenyum malu.

"Ada kata-kata yang aku nggak tahu dalambahasa Jawa. Jadi, aku lebih sering menggu-nakan bahasa Indonesia,"

ujar gadis cilik yang gemar membaca itu.Di sekolah, Tea juga mendapatkan pelajaran

Bahasa Jawa. Dia mengaku bagian yang palingdisukai adalah ketika belajar aksara Jawa.Nilainya tidak mengecewakan, karena Tea selalubersemangat berlatih menulis aksara Jawabersama teman-teman.

Ya, Amin dan Tea adalah anak-anak yangberusaha melestarikan bahasa daerahnya. Meskitidak mudah, mereka tetap mempelajari danmempraktikkannya dengan senang. Bersamapara guru, anak-anak seperti Amin dan Teaberusaha melestarikan bahasa ibu meski merekajuga harus mahir berbahasa Indonesia danbahasa asing.Harus Terbiasa

Agar mampu berucap bahasa Jawa denganbaik, anak-anak harus terbiasa. Guru BahasaJawa SD Daarul Quran, Pak Nur Wahyu Hidayat,menyarankan agar kamu membiasakan diriberbicara dengan bahasa Jawa, paling tidaksewaktu dalam pelajarannya.

"Segera tanyakan kepada bapak atau ibuguru kata-kata yang tidak kamu

mengerti. Biar terbiasa, sebaiknyakamu tidak perlu malu untuk

berbahasa Jawa kepadateman, orang tua, dantetangga," katanya.

Ya, sebagai pengajar,Pak Nur mengamatibahwa anak-anaksebenarnya memahami

makna kalimat-kalimatyang diutarakan dalambahasa Jawa.

Namun, tidak semuamenggunakannya dalamkehidupan sehari-hari.

Karena itu, sebaiknyaanak-anak mem-

biasakanberbahasaJawa dilingkungan kelu-

arga, sekolah,dan tempat bermain.

Jadi, biar tidaksemakin berkurangpenggunanya, sebagaigenerasi penerusbangsa, tidak adasalahnya jika kamu

tetap memakaibahasa daerahmu

dalam kesempatantertentu, kan?(75)

Mochammad Rizqi Adhi Pratama

Bahasa Menunjukkan Karaktermu

Susah-Susah GampangBelajar Bahasa Jawa

Oleh Siti Khatijah

Dengan orang tua,

aku berbahasa Jawa,

tapi ngoko. Dengan

teman-teman juga

ngoko. Tapi, jika dengan

bapak dan ibu guru, aku

berusaha menggunakan

bahasa Jawa krama.

Terkadang karena nggak

tahu kata dalam bahasa

Jawa, sering aku campur

dengan bahasa Indonesia,

sih.

Aku mulai belajar bahasa

Jawa sejak kelas IV. Bapak

dan Ibu pernah memintaku

untuk membiasakan diri

berbahasa Jawa krama,

tapi ternyata susah. Ya, aku

lebih suka menggunakan

bahasa Jawa ngoko saat

ngobrol dengan teman-

teman.

Sekar Lintang Pinasthika (11)Kelas VI, SD Daarul Qurían, Semarang

Taskia Dina Yuliani (12)Kelas IV, SD Pecangaan, Jepara

Aku lumayan sukadengan pelajaranBahasa Jawa. Kemarinaku dapat nilai 100. Tapi,saat praktik berbahasaJawa krama, aku belumlancar. Itu karena banyakkata yang aku nggak tahu.Yang penting aku terusbelajar, deh.(75)

Tifara Inggrid (10)Kelas V, SD Pleburan 4, Semarang

Campur denganBahasa Indonesia

S iang itu, waktu menunjukkan pukul 12.00. Belpulang sudah berbunyi. Aku segera pulang kerumah. Selesai makan, aku bermain ke rumah

tamanku. Aku dan temanku hendak bermain petasan.Karena itu, aku dan temanku pergi ke toko untuk membelipetasan. Saat membeli petasan, kami diberi tahu untukberhati-hati. Tapi aku dan temanku tak begitu memedulikan.

Lalu aku dan temanku bermain petasan di lapangan.Ketika aku menyalakan petasan, aku dikagetkan olehtemanku. Petasan yang aku nyalakan langsung aku lem-parkan, tapi entah ke mana lemparan itu tejatuh. Bunyisuara petasan itu pun meledak. Tapi aku dan temanku tidakmenghiraukannya.

Tiba-tiba dari jauh ada orang yang berlari kencangdengan raut wajah marah. Orang tersebut berlari hendakmenghampiri kami. Aku mengira mungkin petasan yangaku lempar tadi terkena orang itu. Kemudian aku dantemanku berlari sekencang mungkin. Kami terpisah danaku takut sekali. Kemudian aku berlari menuju rumahnenekku. Tapi orang itu terus mengejarku. Untung saja adanenekku yang mengatasinya. Kemudian aku memintamaaf kepada orang tersebut, tetapi orang itu justru men-ertawakanku. Ternyata orang tersebut mengejarku untukmenanyakan di mana anak kambingnya yang hilang.

Huuhhft... aku sangat lega mendengarnya. Kupikir orangitu mengejarku karena terkena petasan, tapi ternyatamenanyakan tentang anak kambingnya. Meski demikian,sejak itu aku kapok bermain petasan lagi.(75)

Irsyadul Futhul AqibV MI Tegalombo, Desa Tegalombo RT02 RW 01,

Kec Dukuhseti, Kab Pati

Kapok Main Petasan

Ceritakan pengalaman lucu atau mengesankanyang kamu alami di sini. Cerita harus asli ya.Kirim ke Redaksi Yunior Suara Merdeka JlKaligawe Km 5 Semarang [email protected].

Fauzan Candra AdyatmaKelas VI, SD Nasima SemarangArinta Widya HapsariKelas IX, SMP 30 SemarangPendamping:Ike Purwaningsih

Warior

Peliput:

● Siti Khatijah

Siang itu udara di sekitar padangrumput panas sekali, sehinggabanyak hewan kehausan. Begitupula seekor anak domba yangkehausan bergegas pergi ke tepian

sungai. Tanpa menghiraukan keadaan di seki-tarnya, ia meminum air di tepi sungai dengansantai. ”Asyiik aku bisa minum sepuasnyasebelum hewan-hewan lain datang,” pikir anakdomba.

Tak jauh dari sumber air, berdiri seekor seri-gala mengawasi gerak-geriknya. Ia melihat

anak domba tersebut dan berteri-ak. ”Hai, anak

domba.Mengapakamu mem-buat air

keruh?

Padahalaku ingin minum. Atas kesalahanmu itu,kamu harus menerima hukuman,” kata serigalaberapi-api.

Mendengar teriakan serigala, si anak dombatidak terima. ”Hai serigala, bagaimana mungkinaku bisa membuat air keruh? Kamu minum diatas, sedangkan aku minum di bawah. Sudahsifat air mengalir dari atas ke bawah. Seperti yangkita lihat, air itu melewati kamu terlebih dulu, barukemudian melewati aku. Kamu hanya mengada-ada dan tuduhanmu sangat tidak masuk akal. Akumenduga kalau kamu pasti ingin berbuat jahat,”jawab anak domba lantang.

”Hei, lihatlah! Kamu melakukan hal samabarusan, mirip seperti kakakmu enam bulanlalu. Aku masih ingat betul. Dia juga berdiri ditempat yang sama seperti kamu sekarang,”jawab serigala gemas dengan mata melotot.Dalam hati serigala sangat senang, karena

anak domba ini adalah makanan yang empuk.”Domba kecil ini pasti sangat lezat kalau dima-kan. Kebetulan sekali perutku juga sedang la-par. Aku harus mencari cara agar dia tetap bera-da di sungai ini,” gumam serigala dalam hati.

”Oh serigala, tolong jangan marah.Bagaimana aku bisa mengetahui hal itu?Umurku baru empat bulan dan aku tidak mem-punyai kakak. Apa yang dilakukan domba yanglain tidak ada hubungannya denganku.Mengapa aku harus menanggung kesalahanyang bahkan aku sendiri tidak melakukannya?Bahkan aku juga belum dilahirkan saat itu,” kataanak domba membela diri meski sebenarnyaketakutan.

”Kamu harus dihukum anak domba. Akutidak perduli, domba itu kakakmu atau tidak dankamu termasuk domba juga. Aku juga tidak bisamembedakan kalian, karena muka kalian miripsatu sama lain. Ada satu hal yang harus kamuketahui, bahwa semua jenis kalian sangatmembenciku. Karena itu aku harus balas den-dam,” teriak serigala dengan gigi menyeringai.

Anak domba merasa dirinya dalam bahaya.Ia tidak mungkin bisa lari cepat di dalam air,sedangkan serigala itu sudah dekat dengannya.”Hmmm... aku harus mencari cara agar serigala

ini tidak memakanku,” gumamnya. ”Begini saja serigala, jika kamu

melepaskanku, aku berjanji akan mencaridomba itu. Aku punya kawanan yangsangat besar. Mungkin orang tuakuada yang mengenalnya. Jadi kamubisa menyelesaikan urusanmu den-

gannya, kamu setuju?”Sejenak serigala itu

berpikir. Dia menjadi bingungdengan tawaran anak

domba tersebut.”Kalau aku lepaskandia, aku akan kehi-langan

makananku.Jika dia benarmenepati jan-jinya dan membawadomba itu, aku akanpunya makananyang banyak,

karena domba itupasti sudah besarsekarang.” Serigalalalu melihat anak domba

itu berkali-kali dengan sedikit keraguan.”Apa perkataanmu bisa kupercaya?”tanya serigala.

Anak domba berusaha membuat seri-gala yakin. ”Tentu saja serigala, ucapanku bisadipercaya. Kalau tidak percaya, kamu bolehmemakanku, tapi perutmu tidak akan merasakenyang. Tubuhku terlalu kecil untukmemuaskan rasa laparmu.”

Serigala lalu berpikir lagi dengan keras. Diaberjalan mondar-mandir di tepian sungai sambilsesekali melihat anak domba. Dia bergumamkecil. ”Benar juga anak domba ini. Kalau akumakan dia, perutku tidak akan kenyang.Aha....aku ada ide bagus. Mengapa keduanyatidak aku makan saja. Lebih baik kubiarkananak domba itu pergi agar ia bisa mencaridomba itu. Setelah mereka datang, akankuterkam keduanya. Hahaha...otakku memangcemerlang. Sekali merengkuh dayung, dua tiga

pulau terlampaui. Eh...bukan begitu. Sekalimenerkam dua domba jadi makan siangku,”pikirnya dalam hati.

”Bagaimana serigala, apakah kamu maumelepaskan aku?” anak domba memintakepastian serigala. Dalam hati anak dombasangat senang. Dia merasa telah menangdengan menipu serigala. ”Serigala bodoh inimudah sekali aku ombang-ambing pikirannya.Kalau dia melepaskan aku, aku akan larisecepatnya. Aku tidak perlu memenuhi janjipada serigala jahat ini. Aku tahu serigala ini takakan melepaskan aku begitu saja, meskipunaku berhasil membawa domba lain ke sini,” katadomba pada dirinya sendiri.

”Baiklah domba kecil, aku akan membiarkankamu pergi. Tapi kamu harus janji kembali kesini dan membawa domba lain. Jika kamubohong, aku akan mencarimu dan memakan-mu,” kata domba mengancam.

Anak domba tersenyum dengan bangga. ”Otidak masalah serigala, aku pasti memenuhijanjiku. Nah sekarang aku akan keluar dari air.Aku akan segera pergi mencari kakakku.”Setelah keluar dari air, anak domba mengambillangkah seribu.

Serigala diam-diam mengikuti anak dombaitu. Merasa diikuti serigala, anak domba mengatursiasat. Dia memancing serigala menuju permuki-man manusia. Serigala yang sedang gelap mataterus mengikuti anak domba, hingga tanpa dis-adari dia telah masuk perangkap. Anak dombamemancingnya terus ke dalam permukiman,sehingga tidak mungkin bagi serigala keluar de-ngan mudah dari sa-na. Begitumemasukitengahper-

muki-man, anak

dombaberteriak-

teriak sekencangnya.Mendengar teriakan anak domba, para

manusia keluar rumah dan melihat serigala dilingkungan mereka. Serigala terkejut dan berusa-ha melarikan diri. Tapi sudah terlambat bagi seri-gala untuk lari. Para manusia mengepung danmemukuli serigala hingga menemui ajalnya. (75)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Redaksi menerima kiriman ceritapendek atau dongeng.Karangan harus asli danbelum pernah diterbitkan.Panjang karangan 3-4 halaman,diketik dua spasi. Karanganyang layak akan diberiimbalan yang layak. Kirim keRedaksi Yunior Suara MerdekaJl Kaligawe Km 5 Semarang atauemail [email protected]

OlehBudi Santoso

Anak Domba dan Serigala

Silakan kirim puisi dan gambar karya kamu ke RedaksiYunior Suara Merdeka Jl Kaligawe Km 5 Semarang atau [email protected]. Karya yang dimuat akan diberi imbalan.

”Bersekolah”Haykal Jasen

Kelas I SDN DaruponoKaliwungu Selatan

Kendal

MentariMentari...

Kau begitu terang benderang

Menyinari seluruh alam

Menghangatkan dunia

Mentari...

Kesetiaanmu tak terganti

Kadang kau dicaci maki

Tapi, kau masih setia hadir dalam hidup ini

Khoirunnikmah

Kelas V SDN Jatilor

Jl Purwodadi-Semarang Km 13

Kec Godong, Kab Grobogan

PensilBerjalan ke kanan dan ke kiri

Menari-nari di atas kertas putih

Pensilku berjalan kemari

Menulis senang sekali

Pensil tak pernah lelah

Tak berhenti walau patah

Menulis kata per kata

Membuat kalimat yang bermakna

Tegar Bagus Prasetyo

Kelas V SDN Jatilor

Jl Purwodadi-Semarang Km 13 Jatilor

Kec Godong, Kab Grobogan 58162

PENDAFTARAN Pemilihan Putra Putri BatikJawa Tengah 2013 masih dibuka hingga H-1 Pelaksanaan Lomba, Sabtu (12/10) pukul

16.30 di Pakubuwono Ball Room, PandanaranHotel Semarang. Lomba diadakan

oleh Sanggar Teddy Modelinguntuk memperingati HariKemerdekaan Ke-68 RI. Peserta

putri mengenakan busana malamatau pesta berbahan batik, tenun,songket atau lurik.

Busana untuk putra berbentuk jasatau hem lengan panjang. Peserta dibagi

dalam kelompok anak putra putri (3-8), praremaja putra putri (9-13), dewasa putra-

putri (14-25), dan golongan ibu-ibu (sudahmenikah).

Peserta yang sudah mendaftar akan menda-patkan latihan gratis mulai 15 September 2013.Hari latihan Rabu, Jumat dan Minggu pukul15.00-selesai. Sebelum pelaksanaan lombapeserta akan diberi materi pengenalan panggungpada Sabtu, 12 Oktober, pukul 09.00.Pendaftaran di Sekretariat lomba Jl Cinde RayaDalam No 8 Semarang, telepon (024) 8313626,081227227505, 081902888992. Peserta bisamendaftar di Sasa Modelling Jepara, SekolahBiru Modelling Pati, Salon Kedaton Wonogiri,atau Jeffri Salon Kendal. (Cantika-75)

Pendaftaran Lomba Putra Putri Batik Masih Dibuka

YuditehaAir dan BatuAir yang menggenang di lekuk tubuh temanmengalir sampai ke danau.Dan orang-orang tua bekerja di sepanjang alirannya.Karenanya kesungguhan semakin dangkal.Dan kembali bebatuan akan menjadi tandakalau kita telah sampai di ujung penantian.

Terasa DekatTelah pergi aromanya di teras.Tertelan oleh berisik air dari kran.Pohon renta di halaman menanti mimpi.Kapan akan berbuah lagi?Pusaka di kamar mewangi.Menunggu pertempuran yang terjanjiDan semua itu bersebelahan dengan masalalunya.

Bisikan Kota TuaTubuh malam yang kelutersungkur pada api.Orang tua mengigau di kamar pasif.

Mengapung seribu keluhsemburkan kelam.Orangtua mati surimelewati setapak menuju langit pertempuran.Setelah pengadilan inidia tidak tahu akan pergi atau kembali.

Di Bawah UmurBentangan keluh yang ada di wajahgadis kecil itu membesar.Bengkak seperti dadanya.Semua harap berhenti pada luka baru.Dia belum tahu cara menyembunyikanbetis yang kemarin gemetar.Yang ia tak tahu,terkadang keinginan tersenyum-senyum sendiri menjadi tak terkendalikan.

AlbumDi desa itu kalian bertemu.Mengabarkan bencana.Kalian harus segera pergikarena di sana tak ada tempat berlindung.Tak ada lagi yang ditunggu.Bahkan ruang dan waktu tak dapat bersatu.Sampai datanglah diayang memburu hujan dan musim baru.Memperbaiki gubug reyot dan menambal jalan yang lubanghingga semua telah termemori dalam satualbum.

Pernahkah, suatu saat, kau tersesat disebuah dunia yang dipenuhi dengan ima-jinasi anak-anak? Ya, itulah kejadian

yang kualami beberapa waktu yang lalu. Danmaaf jika aku mendahului pertanyaanmu, ten-tang mengapa aku menuliskan kata ’’tersesat’’.Itu hanya selintas pemahamanku saja, entahmengapa aku begitu yakin, jika kau begitumencintai dunia orang dewasa yang begituserakah dan fana. Ah, tapi maaf, abaikan sajajika kau kurang berkenan dengan pema-hamanku tersebut.

Dunia yang dipenuhi dengan imajinasianak-anak adalah sebuah dunia yang syaratdengan keajaiban, di mana, semua yang terjadimerupakan kebalikan dari segala peristiwayang semestinya ada di dunia normal. Begini.Misalnya saja, jika orang dewasa menangis,merengek, dan meminta jatah susu, makaanak-anaklah yang akan pergi ke dapur untukmembuatkan mereka -para orang dewasa-susu. Begitu pun sebaliknya. Jika anak-anakmulai mengeluh karena lelah sepulang bekerja,maka orang-orang dewasalah yang akanmemijit kaki anak-anak itu. Memang semuajadi tampak lucu. Tapi demikianlah yang terja-di.

Benarkah?Ya, kejadian itu berawal ketika aku mulai

menguap dan kesadaranku pun mulai menghi-lang. Tiba-tiba saja aku tersedot masuk kesebuah ruang yang begitu asing. Kesadarankuhilang, sesaat merasakan hampa, dan setelahsadar, aku pun sudah berada di sebuah tempatyang sepenuhnya berisi kenangan-kenanganmasa kecil.

Aku melihat diriku yang masih kanak-kanak, bermain layang-layang di tepi sawah,bermain petak umpet dan bermain kelereng.Aku bahkan sempat melihat masa kecil sangPresiden. Dia begitu lucu, menempel di ketiakibunya. Pemandangan yang sangat berbedadengan wujud sang Presiden saat ini, bukan?Tapi, pemandangan itu hanya terlihat sepintassaja dan kemudian hilang setelah aku men-gusap mata, tidak percaya.

Lalu?Setelah memasuki ruang imajinasi anak-

anak tersebut, aku mendadak menjadi begitukagum pada anak-anak. Entahlah. Padahaldulu aku begitu membenci (sebenarnya bukanmembenci, hanya jengkel saja) jika melihattingkah anak-anak yang seringkali membikingeregetan. Aku bahkan sempat berpikir, jikakelak aku beristri, aku akan berkata padaistriku, begini: ’’Aku tak ingin mempunyaianak’’. Ya, mudah saja. Tapi setelah meng-alami ketersesatan di ruang imajinasi anak-anak, tampaknya aku harus berpikir beratus-ratus kali untuk melakukan tindakan bodohitu.

Memang seharusnya begitu.Ah, memang tak butuh waktu lama untuk

membuat seorang pembenci menjadipenyayang. Semua itu bukanlah hal yang anehdi dunia ini. Lebih-lebih di sini, di dunia ima-jinasi anak-anak. Tuhan hanya butuh waktusepersekian detik saja untuk melancarkan trik-trik tersebut. Dan, bum. Maka terjadilah.

Menjadi anak-anak merupakan hal yangpaling tak wajar selama menjalani proseskehidupan sebagai manusia. Kadang, mereka,para anak-anak itu, hanya menangis jikamenginginkan sesuatu tanpa berkata secarajelas. Yang benar saja, bukankah hal itu sangatpayah dan primitif? Belum lagi jika anak-anakitu mulai mengeluarkan ingus dari lubanghidungnya. Mulai bertingkah karenamenginginkan suatu hal. Mulai mencoret-corettembok yang baru saja dicat. Mulai mengom-pol. Mulai mengobrak-abrik segala isi rumah.Mulai berteriak-teriak tak jelas ujungnya.Mulai ingin buang air besar dan mulaimemanggil kita untuk membantunya member-sihkan kotorannya. Arrght, hal itu sangat men-jijikan, bukan? Tapi ini perkara lain. Kini akutersesat di dunia imajinasi anak-anak, yang

berarti, mau tak mau aku harus mengikuti tatacaranya jika tak mau dianggap sebagaipengkhianat dan diasingkan di pulau terasing,-seperti kisah-kisah dalam buku sejarah yangpernah kubaca ketika aku masih tinggal didunia normal.

Maksudmu seperti buku Tragedi 65?Ya. Mungkin.

***PAGI itu merupakan hari pertama aku ting-

gal di dunia imajinasi anak-anak. Dan jangankau tanyakan bagaimana rasanya. Sungguhmemuakkan. Dan seperti anak-anak padaumumnya, pagi hari itu aku harus terbangunkarena celana basah. Itu berarti, aku mengom-pol.

Hahaha. Semakinmenarik saja ceritamu.Lalu?

Siang harinya, kare-na kebetulan hariitu adalah hariMinggu, akupun diajakjalan-

jalanke kotadenganseoranganak yangdiberi mandatuntuk mengurusikuselama tinggal di duniaimajinasi anak-anak.Dan tiba-tiba saja, akutak dapat menahan keinginanku. Aku meronta-ronta dan meminta untuk dibelikan sebuahrobot mainan-pada anak yang diberi mandatuntuk mengurusiku selama tinggal di duniaimajinasi anak-anak. Astaga. Sebenarnya akupun sadar dengan apa yang kulakukan. Tapi,apa boleh buat. Aku tak kuasa menahan gejo-lak kekanak-kanakanku. Aku terus merengek,sampai-sampai, anak yang diberi mandatuntuk mengurusiku selama tinggal di duniaimajinasi anak-anak itu, menghujaniku denganmakian khas orang dewasa.

Hal itu pun diperburuk dengan permintaanpacarku yang turut tersesat di dunia imajinasianak-anak, bersamaku. Kali ini, pacarkumeminta boneka Barbie. Ia begitu bersikukuhpada permintaannya. Ia berhenti dan berdirimematung tepat di depan toko yang menjualboneka Barbie tersebut sampai keinginannyadikabulkan.

Ah, yang benar saja. Itu namanya konyol.Pacarmu juga turut tersesat?

Iya, memang. Aku juga sempat kaget keti-ka melihat si penjual boneka Barbie tersebut.Ukuran tubuhnya sangatlah kecil. Mungkin sipenjual boneka Barbie itu masih berusia limatahunan jika saja si penjual itu tinggal di dunianormal. Tapi, sekali lagi, ini adalah dunia ima-jinasi anak-anak. Semuanya menjadi tampaklain dan begitu lucu. Dan ada satu hal yangmembuatku terheran-heran. Penjual yang ber-

usia lima tahunan jika di dunia normal itu,berperilaku layaknya orang dewasa. Penjualboneka Barbie itu merokok dengan gaya orangdewasa, dan tak sedikit pun menujukkan rautwajah takut atau rikuh ketika melihat dirikuyang berdiri tepat di hadapannya. Padahal,jelas-jelas tubuhku lebih besar darinya. Dankadang-kadang, penjual itu pun tampak genitketika mengerdipkan mata saat melihat lawanjenisnya. Oh, astaga. Mungkin pikiran merekajauh lebih tua dari postur tubuh yang melekatdi diri mereka. Atau, mungkinkah ini yangdisebut dengan Hari Kebalikan?*)

Ya, mungkin saja begitu... nah, sekarangcoba kau lanjutkan ceritamu.

Ketika hari mulai menginjak sore, langitpun mulai tampak

memerah. Begituindah. Sangat indah.Dan itu berarti, tiba

saatnya aku untukmandi.

Pakaianyang

kuke-nakan

segerakulepas

satu persatu, dan

tentunya denganbantuan seorang

anak yang diberi man-dat untuk mengurusikuselama tinggal di dunia

imajinasi anak-anak. Danastaga, aku pun terenyak setelah mengetahuibahwa pacarku, yang turut tersesat bersamaku,ternyata tinggal satu atap denganku. Itu berar-ti, aku harus mandi bersama dengannya.Pacarku pun mulai melepas kancing demikancing bajunya. Kemudian roknya.Kemudian celana dalamnya, kutangnya, dan...sampai telanjang bulat, tanpa mengenakansehelai kain pun.

Bagaimana mungkin. Itu sangat tidakmasuk akal.

Tapi nyatanya yang terjadi memang sepertiitu. Dan janganlah kau berpikiran yang aneh-aneh dulu. Sebab, sedikit pun aku takmerasakan adanya rangsangan-rangsangan itu.Hasrat itu telah lenyap sepenuhnya. Danbahkan, aku sama sekali tak merasa malu keti-ka bersehadap tubuh dengan pacarku. Ya,padahal kami sama-sama bertelanjang bulat.Sungguh tidak wajar, bukan?

Setelah usai melakukan ritus mandi seba-gai rutinitas sore bagi anak-anak, aku punkemudian dipersilakan untuk menontonacara televisi kesukaanku oleh anak yangdiberi mandat untuk mengurusiku selamatinggal di dunia imajinasi anak-anak, yangkemudian aku memanggilnya dengan sebu-tan ’’Ayah’’.

Hahaha. Jadi anak itu adalah ayahmu?Ya. Diamlah sebentar, akan kulanjutkan

ceritaku.Baiklah.Biasanya, ketika aku masih tinggal di dunia

normal, jika tiba waktu untuk bersantai di sorehari, aku akan menghabiskan waktuku untukmenonton tayangan drama Korea. Tak wajarmemang untuk ukuran pria dewasa seumu-ranku jika melihat tayangan televisi berupadrama Korea, meski itu kulakukan di dunianormal sekali pun. Tapi, ya, drama Koreacukup membantuku untuk mengendurkan otot-otot setelah capai bekerja seharian. Ditambahlagi dengan hidangan pisang goreng dan kopihitam.

Tentu sangat nikmat. Ah, tapi, akan lebihnikmat jika kau melanjutkan kisahmu tadi.

Ya, seperti anak-anak pada umumnya, akupun lebih memilih channel televisi denganacara khas anak-anak. Seperti kartunSpongebob Squarepant, atau Shaun the Sheep.Aku begitu asyik menyaksikkan kebodohan-kebodohan yang dilakukan Spongebob danPatrick. Atau, ketika aku melihat kambingyang teramat membosankan itu. Acara kartunyang sangat tidak mendidik, kartun bisu, katasebagian orang. Tapi kini aku tak bolehberpendapat seperti itu. Aku harus menyukaiacara-acara televisi tersebut. Ya, semua itukulakukan semata karena aku tengah tersesatdi dunia imajinasi anak-anak.

Sebagai anak-anak, aku pun tak luput dariimajinasi. Aku membayangkan jika mobil-mobil mainanku bertabrakan dan hancur lebur.Aku bahkan pernah bermaksud untukmenggambar wujud Tuhan. Tapi ayahku (didunia imajinasi anak-anak), segera mengin-gatkanku bahwa aku tidak boleh melakukanhal itu lagi.

’’Tapi kenapa, Yah?’’ tanyaku penasaran,dan tentunya dengan nada khas anak-anak.

’’Pokoknya tidak boleh!’’ Gertak ayahkuyang memiliki ukuran tubuh jauh lebih kecildariku.

’’Memangnya kenapa, Yah?’’“Bocah kok ngeyel. Kalau udah dibilang

nggak boleh ya nggak boleh!’’Ya, tentu. Orang dewasa memang selalu

begitu jika mulai dibuat bingung oleh per-tanyaan anaknya. Mereka lantas akan men-cari-cari alasan yang dirasa tepat untuk men-jawab pertanyaan anaknya tersebut.

Aku pun selalu membayangkan, betapaenaknya menjadi orang dewasa. Dengan jiwakekanak-kanakanku, aku pun mbatin, ’’Ah,rasanya aku ingin lekas menjadi dewasa saja.Orang dewasa selalu menang!’’

***KINI, setelah aku kembali menjadi orang

dewasa di dunia normal, aku begitumerindukan masa kanak-kanakku. Inginrasanya aku kembali tersesat, bahkan terjebakuntuk selamanya di dunia imajinasi anak-anak.Menjadi dewasa begitu membosankan.Menjadi dewasa berarti mulai memikirkanketakutan-ketakutan menjadi tua. Mulai jenuhdengan pekerjaan, tugas-tugas kerja yangharus diselesaikan, rencana-rencana ke depan,atau bahkan tuntutan untuk segera merubahstatus di KTP.

Sungguh, rasanya aku ingin tersesat seumurhidup di dunia imajinasi anak-anak saja.Berjumpa dengan pacarku, mandi bersamadengannya, dan tentunya tanpa hasrat danpikiran kotor sedikit pun seperti orang dewasaitu. Ya, bertingkah sewajarnya bak anak-anak.

Ah dasar orang gila!Kau juga gila! (62)

Prambanan, 2013

Catatan: Hari Kebalikan adalah temadalam kartun Spongebob Squarepant.

— DT Jatmiko, lahir di Blora, sedangmenyelesaikan studinya di Universitas NegeriYogyakarta (UNY) Jurusan Bahasa dan SastraIndonesia, dan aktif dalam Komunitas MalamNgopinyastro dan Sanggar 28 ’’TERKAM”.

Tersesat di Dunia Imajinasi AnakCerpen DT Jatmiko

Kirimkan cerpen, sajak, esai budaya, dan biodata Anda ke

[email protected].

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Permasalahan seni sebagai salahsatu wujud kebudayaan takberhenti sebatas disajikan dan

ditonton. Dari waktu ke waktu,polemik selalu menyertai dalamupayanya untuk senantiasa bertahandari gempuran zaman. Di Jateng,sejauh mana pemerintah daerahberpihak pada seni(man)?

Setidaknya secara eksplisit dalamsebuah tulisan di halaman ini bebera-pa waktu lalu, Halim HD menyebutDinas Kebudayaan dan Pariwisata takmenampakkan peran nyatanya dalampergolakan kesenian tradisi di Jateng.Pada tataran ini, tidak ada komunikasidua arah yang terbangun secara opti-mal antara seniman dan birokrasi,yang menurut Halim, berakibat padaketakpahaman birokrat pada peta per-masalahan seni dan budaya diJateng.

Di sisi lain, tak banyak senimanyang (mampu) memperjuangkan aspi-rasinya pada ranah yang lebih luas:media massa atau bergelut denganbirokrasi. Sebagian dari mereka asyikbergumul dengan industri seni.Menggunakan seni dalam kerangkakontemporer yang populer di bawahhegemoni global.

Biasanya, merekalah para seniman

yang selain lama berkecimpung dibidang tersebut, juga dibekali dengankemampuan akademik dan manaje-men yang mumpuni dan punyabanyak pengalaman. Mereka pahamdan cermat membaca pasar industriseni.

Seniman ‘’akademis’’ itu kemudiancenderung punya banyak peluanguntuk tampil di mana pun tempatnya.Di berbagai pergelaran besar, dipanggung-panggung mewah dengantata artistik dan suara yang megah, dihadapan gubernur hingga presiden,bahkan hingga luar negeri. Semuasegmen bisa mereka masuki.Kedekatan dengan para pemangkukepentingan, dalam hal ini birokrat,juga merupakan salah satu penentusukses mereka melenggang di pang-gung ‘’mahal’’ itu.

Namun tak sedikit yang hidupsegan mati tak mau, bertahan dengancara macak seniman di perempatanbangjo. Setelah sejenak berjoget dihadapan pengendara kendaraan yangsedang berhenti dengan irama danpola yang tak jelas, merekamenadahkan tangan kepada penggu-na jalan.

Jangankan menggunakan tatakelola atau manajemen pentas yang

baik, perkakas pentas senimanbarangan (ngamen berpindah-pindahtempat) itu pun ala kadarnya: tatarias, properti, hingga iringan yangcuma bende dan kendang yangditabuh bebarengan.

Di Kota Semarang, lewatlah diperempatan Kaligarang atau di ujungJalan Sriwijaya menuju Mataram. Takjarang terdapat hingga tiga kelompokjathilan yang setia beraksi setelahmenunggu lampu merah menyala.Apa boleh buat, ini adalah pilihanyang harus mereka lakoni.

Polemik Tiada AkhirDari berbagai realitas tersebut,

nampak bahwa polemik seni danbudaya di Jateng merupakan wujudnyata betapa pemerintah belum ber-upaya maksimal dalam memberikanruang ekspresi apalagi mengeloladalam porsi yang semestinya. Belumlagi, permasalahan seni, dalam hal initradisi, di tengah industrialisasi globalbukan lagi merupakan hal baru.

Ketimpangan yang terjadi antarayang ‘’akademis’’ dan yang baranganjuga merupakan wujud nyata keku-rangpedulian itu. Ketika jathilan sema-kin tak mendapat tempat dan makinsepi tanggapan, apa boleh buat,bangjo menjadi ruang ekspresi sekali-gus tempat mencari nafkah.

Hal itu terlepas dari kemampuandan daya dukung kesenimanan mere-ka, karena nyatanya cara berkesenian

jathilan barangan itu tak semuanyabaik. Setidaknya keadaan yangseperti ini adalah realitas kesenian diera sekarang. Harapan untuk menda-pat ruang yang lebih layak jauh pang-gang dari api.

Sebaliknya, yang terkenal justrumakin moncer. Mereka mampumenangkap realitas kebutuhanpenikmat industri seni. Unsur seni tra-disi selalu diusung sebagai payunglokalitas, meski kemudian banyakpula berakulturasi dengan Barat.Kemudian batas antara tradisi danmodern mencoba dikaburkan karenahegemoni global: seni harus mengiku-ti perkembangan zaman.

Kesenian dan KepentinganBirokrasi kesenian pun acap

ditumpangi banyak kepentingan. Sulitmenyangkal ketiadaan proyek padaproduk kesenian yang muncul seba-gai pemanis acara-acara besar ataupentas mandiri sekalipun.Kenyataannya, seni itu muncul darikalangan profesional: bukan dariproses panjang berkesenian yang dib-ina dan dikembangkan secara sis-temis-bersinambungan. Bahwa sekalilagi, dalam hal ini pemerintah (dae-rah) belum memberikan keberpihakansesuai dengan proporsinya.

Ingatan tentang kontroversi jathilanyang dilontarkan mantan GubernurBibit Waluyo sebagai kesenian terbu-ruk pada gelaran internasional diMagelang, sekitar setahun lalu, haruspula direkonstruksi. Ketidaklayakan ituadalah cermin betapa kesenian rakyatbelum tertangani dengan baik.

Bukankah penampilan yang sak-sakeserta merta membawa kita padaingatan kolektif bahwa jathilan belummendapat perhatian lebih, bahkanoleh orang yang terdekat sekalipun:seniman. Tak bisa dimungkiri, kendaladana tentu menjadi hal yang utama.

Dari sisi teknis, persiapan danproses dalam berkesenian menjadihal yang tak bisa disepelekan. Padaacara sekelas internasional, tentusaja, kesempurnaan sajian adalahwujud persiapan matang penyaji.Atau, berkait dengan pendanaan, takinginkah kita menyoal ‘’sajian yanggagal’’ itu sebagai sebuah proyek?Sudahkah memenuhi standar pemen-tasan dari sisi gerakan, iringan, kos-tum, properti dan hal teknis lain yangdigunakan? Pertanyaan kritis itunyatanya terlontar dari para pelakuseni senior saat menanggapi kontro-versi tersebut.

Dalam tataran global, tradisi berke-senian sebagai upaya meneguhkankarakter berkebangsaan bukansekadar omong kosong. Pembinaan,upaya penyadaran, dan pengaderanpun wajib dilakukan jika polemikkebudayaan tak ingin selalu bergulir.Di sinilah birokrasi hendaknya senan-tiasa hadir di tengah realitas kesen-ian. Bukan hanya selalu berkoar: initanggung jawab bersama, karena takakan ada yang benar-benarmelakukannya. (62)

— Dhoni Zustiyantoro, maha-siswa Magister Ilmu Susastra Undip,pengajar tidak tetap di FBS Unnes

Seni, Birokrasi, dan RealitasOleh Dhoni Zustiyantoro

Yuditeha, aktif di Komunitas SastraAlit Surakarta, menulis sajak danditerbitkan dalam antologi Hujan

Menembus Kaca (rumahalit, 2011)

Sejak era Kapitayan, agama Jawayang sudah memiliki sistem kos-mologi dengan manifestasi

transendental ke horizontal, masyarakatJawa kuno hidup dibalut keharmonisanalam. Melalui persembahan (sesaji) ditempat tertentu, rasa syukur danpengabdian pada Tuhan (Sang HyangWidi, tuhan yang mendiami suatubenda) dilakukan.

Mereka juga berupaya mendialogkannilai-nilai luar yang masuk. Sayang,agama Kapitayan itu oleh orientalisdisebut animisme dan dinamisme (AgusSunyoto, 2011). Penyebutan salah itumemunculkan persepsi masyarakatJawa kuno adalah masyarakat nir-agama. Padahal, agama Kapitayanberhasil meletakkan tauhid dalam lan-skap ekologi; kedaulatan atas alam(pohon, hewan, batu, mata air) dijun-jung tinggi dan dihormati. Keyakinanbahwa roh suci menghuni benda itumerupakan mekanisme purba untuk

mencegah eksploitasi alam. Alam dib-iarkan berdaulat.

Pada perkembangan selanjutnyakawasan Nusantara dikenal sebagaibangsa besar dengan Sriwijaya danMajapahit yang punya sejarah gemi-lang. Spirit adaptif masih terjaga, malahsecara ekspansif menaklukkan bangsa-bangsa lain. Maritimisme menguarkannarasi bagaimana kerajaan menjagakedaulatan laut.Hilangnya Kedaulatan

Pergeseran kebudayaan dan perada-ban dari maritim ke daratan mengubahlanskap ekonomi-politik Nusantara.Dennys Lombard dalam Nusa Jawa:Silang Budaya bahkan secara getirmenyebut armada terbang pada zamankolonial justru lebih banyak ketimbangIndonesia setelah merdeka. Pemerintahkita justru “melupakan” fakta geografisbahwa Indonesia negara kepulauan.Pusat yang pada zaman maritim adalahdaerah pesisir, pada zaman daratan

bergeser ke daratan.Saat kolonialisme masuk ke

Nusantara, kedaulatan atas tanah tere-duksi. Sikap adaptif masyarakat yangmasih melekat menerima mereka seba-gai mitra dagang. VOC menjadi korpo-rasi internasional yang dengan perlahanmengeskploitasi ekonomi. Denganmemanfaatkan perang antarkerajaan,VOC mendapat tanah sebagai imbalanatas bantuan mengalahkan kerajaan lain.

Masyarakat kehilangan tanah olehkerajaan dan VOC yang mengubahstrategi dagang menjadi produksi sejak1800. Mereka melihat potensi tanah dantenaga kerja berlimpah di HindiaBelanda. Pencaplokan tanah oleh kolo-nial melahirkan kaum bandit, kecu,pencuri, dan perampok, yang berupayamerebut kembali tanah yang dirampas(Suhartono W Pranoto, 2010).

Kesadaran betapa penting memilikikedaulatan tanah tumbuh secara spo-radis di masyarakat Jawa. Merekamelawan, meskipun sering gagal.Setidaknya pemerintah kolonial kere-potan menghadapi pemberontakanpetani. Pemberontakan itu menjadialarm: masyarakat suatu saat akanmelawan secara kolektif.

Dalam narasi tanah yang banyak takberdaulat itu, masih ada tanah istimewayang terlepas dari eksploitasi pribumidan kolonial. Sebagai balas jasa, kera-jaan memberikan tanah ke komunitastertentu yang biasanya dipimpin patron(kiai).

Jaringan kiai dan santri kelanaberhasil mengimajinasikan

kemerdekaan Nusantara. Imajinasi yangdirintis kaum santri di Nusantaraberangkat dari tanah perdikan, desayang bebas dari kewajiban membayarpajak (upeti) ke kerajaan. Tanahperdikan merupakan simbol kedaulatandan kemandirian desa sebagai basisekonomi, politik, dan budaya (AhmadBaso, 2013). Kiai-kiai dan aktor politikdesa perdikan melakukan otonomisasidan independensi untuk mengelolatanah perdikan dengan segala potensisumber daya alam dan sumber dayamanusia/kebudayaan yang dimiliki.

Merekonstruksi kemerdekaan tak bisalepas dari ideologi untuk mendapatkankedaulatan penuh atas tanah yang kitahuni. Tanpa memiliki kedaulatan atastanah, kemerdekaan hanya isapan jem-pol. Kini kaum petani tak lagi punyakedaulatan atas lahan pertanian. Merekadijajah pupuk industri, pestisidaberlisensi pabrik luar negeri, sambilterus diintai makelar yang ingin menyu-lap sawah jadi kawasan perumahan danindustri.

Kemerdekaan menjadi nyatadirasakan sepenuhnya manakala kitamerebut kembali kedaulatan dan entitasekonomi yang menjulang di atasnya.Mulai dari pengelolaan sumber dayaalam, sampai potensi kebudayaanmasyarakat yang makin tergerus arusbaratisasi. Itu makna kemerdekaanhakiki. (51)

— Junaidi Abdul Munif, peneliti el-Wahid Center Universitas Wahid Ha-syim Semarang

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Oleh Junaidi Abdul Munif

SM/platmerahonline.com

Imajinasi Kamardikan dari Perdikan

SM/oediku.wordpress.com

Ada adagium populer ajining raga ana ing busana, kehormatanseseorang bergantung pada busana yang dikenakan. Pakaiantak semata berfungsi secara estetis dan medium pertahanan

tubuh dari lingkungan. Busana juga deskripsi soal manusia yangmemiliki status sosial. Busana melewati dinamika kebudayaan yangkompleks sebagai bagian dari tarik-menarik representasi manusiayang butuh pengakuan.

Di masyarakat Jawa kuno, busana jadi ikon penting yang menun-jukkan stratifikasi sosial. Jika rakyat jelata lebih memfungsikanbusana sebagai pelindung badan, kaum elite yang terdiri atas golong-an penguasa dan agamawan cenderung berbusana sebagaipenghias dan pendulang simbol kebesaran. Dalam reliefKarmawibhangga Candi Borobudur, misalnya, perbedaan busanatampil secara konsisten berdasar kasta sosial sang pengguna (IndaCitraninda Noerhadi, 2012).

Keberbedaan itu tak hanya memperteguh kelas sosial, tetapi jugamelahirkan ìpsikologi ketakutanî selaras dengan tipologi masyarakattradisional yang cenderung feodalistik. Rakyat jelata tak beranimenyamai raja atau bangsawan dalam berbusana, bahkan jikamampu membuat atau membeli. Dengan struktur sosial tak setara itu,busana secara metaforis jadi perangkat kewibawaan dan sangat pen-ting dalam momen kekuasaan.

Thomas Stamford Raffles dalam The History of Java (2008: 52)menulis kesaksian: “tingkatan kelas di negeri ini membuat adanyaperbedaan dalam cara berpakaian, dan ada beberapa pakaian yanghanya diperbolehkan untuk keluarga bangsawan”. Pada istri bang-sawan, pembeda itu tak cuma melalui bahan pakaian lebih mahal,meski model dan motif sama, tetapi juga melalui perhiasan.Pengukuhan status sosial busana untuk mendapat penghormatandan kepercayaan dari kalangan kelasnya.

Pada masa awal kekuasaan VOC, pakaian tak hanya pembedastatus sosial, tetapi juga alat kontrol efektif terhadap pribumi. VOCmempertahankan pakaian Eropa menjadi hak mutlak busana bagimereka dengan memberikan pengecualian pada pemeluk kristianinon-Eropa. Pada 1658 di Batavia dikeluarkan ordonansi yang memer-intah penduduk berpakaian dengan cara yang ditetapkan untuk mem-bedakan dari kelompok etnis lain. Dengan tujuan, VOC lebih mudahmengidentifikasi seseorang dari busananya ketika melakukan kegiat-an merugikan (Kees van Dijk dalam Nordholt, 2005).Tanda Bukti

Jadi jelas busana sebagai cara paling kasatmata untuk membe-dakan status sosial. Busana merupakan cara paling pendek untukmendeskripsikan diri manusia dengan membawa tanda bukti palingnyata dan tak menyusahkan. Namun ada kalanya terjadi kontradiksiantara status sosial dan “tanda” atau simbol melalui busana.

Hasilnya, tak mudah menjustifikasi seseorang dengan status sosialtertentu berdasar pakaian atau dandanan di hadapan publik. Ditengah rezim kemerdekaan manusia dalam mengekspresikan ataumencitrakan diri, tak ada batasan kaku seperti di masyarakat tradi-sional — busana tertentu hanya pantas dan berhak dikenakangolongan masyarakat tertentu.

Jika artis mengenakan busana yang jadi “tren”, cukup mudahmasyarakat dari kalangan mana pun, terutama penggila mode, memi-liki busana yang sama pekan itu. Dalam konteks ini, tentu busanasulit jadi pengukur status sosial. Lantaran betapapun busana adalahkulit sosial yang mengikuti pergeseran situasi kehidupan. Busanayang sama tak dapat dijadikan pengukur status sosial terus-menerus.

Jas ala Eropa tak lagi menunjukkan seseorang dari kelas sosialtinggi seperti pada zaman kolonialisme, tetapi berkembang jadi“busana modern” yang biasa digunakan masyarakat. Orang takmungkin waswas atau khawatir dituduh tidak nasionalis atau bahkantidak agamais ketika kini berjas. Bahkan dalam seremoni keagamaanseperti perkawinan di desa, setelan jas jamak digunakan.

Namun sebagaimana tuntutan status sosial, manusia cenderungmencari perbedaan untuk merepresentasikan diri. Maka penegasanstatus sosial mencari perbedaan dalam busana berlangsung secaradinamis. Sama-sama jas, tetapi selalu ada yang berbeda. Sama-sama kebaya, ada yang lebih mahal. Di situlah status sosial selalubisa dideskripsikan ulang. (51)

—M Najibur Rohman, bekerja di IAIN Walisongo Semarang

Indonesia baru saja merayakan ulang tahun ke-68.

Itu usia cukup matang bagi sebuah bangsa untuk

belajar sejarah perjalanan hidupnya. Bangsa

dengan kebudayaan tua, punya sikap adaptif-kos-

mopolit yang mungkin paling baik dari bangsa-

bangsa lain di dunia.

Oleh M Najibur Rohman

Status Sosial Busana

MONUMEN

KANKER nasofaring dapat dicegah agar tidaksemakin memperluas risiko dan penyebarannya.Cara mencegah kanker secara alami salah satunyaadalah dengan menghindari penyebab-penyebabkanker yang terkait dengan kebiasaan buruk danpola makan yang tidak sehat. Berikut beberapa tipspencegahannya:

Pertama, kurangi konsumsi makanan yangdiawetkan, baik dengan cara pengasinan, pengas-apan atau menggunakan zat pengawet nitrosamine.Nitrosamine telah terbukti dapat menjadi karsino-gen yang serius. Nitrosamine karsinogenik dihasil-kan dalam produk ikan asin kering yang sebelum-nya direndam dalam garam. Jika Anda makan ikanasin terlalu sering maka akan sangat rentan terhadapkanker nasofaring atau kanker lainnya. Tak itu saja,makanan yang difermentasi juga harus mulai Andahindari.

Kedua, hindari polusi udara, seperti kontakdengan gas hasil zat-zat kimia, asap industri, asapkayu, asap rokok, asap minyak tanah dan polusi lainyang dapat mengaktifkan virus Epstein Barr. Untukantisipasi, gunakan masker jika pekerjaan Andabersentuhan dengan gas, asap, serbuk maupundebu. Masker tersebut dapat membantu Andameminimalisasi gas maupun asap yang terhiruplewat hidung.

Ketiga, ciptakan lingkungan hidup yang sehat.

Usahakan agar pergantian udara (sirkulasi udara) ditiap ruangan tempat tinggal Anda lancar.

Keempat, mulai berhenti merokok. Kebiasaanmenghabiskan rokok 10 batang sehari dapatmemicu 2,06 kali meningkatnya resiko terkenakanker nasofaring. Tak hanya perokok aktif, per-okok pasif juga dapat berpotensi terkena penyakittersebut jika intensitas terkena paparan asap rokokterlalu sering.

Kelima, kurangi konsumsi alkohol. Sepertiyang sudah banyak diketahui, penyalahgunaanalkohol dapat menjadi pemicu terbesar kanker, ter-masuk kanker nasofaring ini.

Keenam, konsumsi makanan anti kanker. TheAmerican Institute for Cancer Researchmerekomendasikan untuk banyak mengonsumsikacang-kacangan, buah segar yang banyakmengandung vitamin C, sayuran berdaun hijaugelap, teh hijau dan kedelai untuk mencegah danmenurunkan risiko kanker. Ya, pola makan yangbaik dan pemenuhan nutrisi yang tepat telah menja-di metode pencegahan kanker.

Ketujuh, olahraga teratur. Olahraga merupakancara alami untuk menjaga kesehatan dan mencegahpenyakit. Penelitian membuktikan, aktif bergeraksetiap hari dapat menjauhkan Anda dari risikopenyakit seperti jantung dan kanker.

Terakhir, lakukan pemeriksaan kesehatan secaraberkala untuk mengantisipasi kemungkinan terbu-ruk dari perkembangan penyakit tersebut.(IkePurwaningsih-11)

Nasofaring merupakanbagian dari faring atautekak, yakni saluran yangterletak antara rongga

hidung, mulut dan kerongkongan,atau di belakang langit -langit ronggamulut. Kanker nasofaring merupakanpenyakit yang ada pada daerah ini.Karena letaknya yang di belakang,kanker ini sulit terdeteksi, danbiasanya pasien datang ketika sudahstadium lanjut.

Gejala umum kanker nasofaringantara lain pilek, hidung tersumbat,mimisan (nose sign) berulang, telingaberdengung tanpa disertai rasa sakit,pendengaran berkurang (ear sign),pandangan menjadi ganda sepertimata juling (eye sign) dan mata bisamenonjol keluar, nyeri (cranial sign),dan gejala metastasis; pembengkakankelenjar getah bening pada daerahleher/ benjolan di leher. Ini terjadi jikastadium sudah lanjut. Kelima gejalaini tak selalu semuanya timbul. JikaAnda mengalami salah satunya,sebaiknya langsung memeriksakandiri ke dokter.Virus Epstein Barr

Penyebab utama kanker nasofar-ing adalah virus Epstein Barr (VEB),meskipun penyebabnya bisa dari ber-bagai faktor. VEB masuk ke dalamtubuh yang sering terkena infeksi, iri-tasi kronis, daya tahan tubuh rendah(antibodi terhadap virus meningkat),serta sering mengkonsumsi makananberpengawet dan mengandung MSG(monosodium glutamat), termasukmakanan yang diawetkan dengan caradiasinkan atau diasap. Seringmengonsumsi makanan dan minumanyang panas atau bersifat panas dan

merangsang selaput lendir, sepertiyang mengandung alkohol. Selain itu,sering mengisap asap rokok, asapminyak tanah, asap kayu bakar, asapobat nyamuk, atau asap candu.

Virus Epstein Barr tidak langsungmenimbulkan gejala ketika masuk kedalam tubuh. Ia ’tertidur’dalam salur-an napas (mukosan). Ia akan aktif jikadidukung beberapa faktor yang sudahdisebutkan di atas. Plus faktor gayahidup tidak sehat lainnya seperti pe-rokok (aktif atau pasif).

Faktor pendukung yang palingtidak disadari atau sering diabaikanadalah iritasi. Iritasi membawa radikalbebas, yang mempercepat kerusakan,lalu tubuh mudah infeksi, lalu menja-di tumor. Sumber iritasi paling besaradalah tempat yang tinggi polusiudara atau suara. Misalnya orangyang bekerja pada pabrik, SPBU dantempat parkir basement. Faktor gene-tik, yakni yang mempunyai garis ke-turunan penderta kanker nasofaring.

Penyakit jenis ini banyakdijumpai pada orang-orang ras mo-ngoloid, yaitu penduduk China bagianselatan, Hong Kong, Thailand,Malaysia dan Indonesia juga di dae-rah India. Ras kulit putih jarang dite-mui terkena kanker jenis ini.

Risiko tinggi ini biasanya dimilikioleh laki-laki atau adanya keluargayang menderita kanker ini.Deteksi

Rokok jelas merupakan salah satusumber iritasi besar. Jadi, para pe-rokok memiliki risiko yang besar.“Memang tidak semua perokok pastiakan terkena kanker nasofaring, tapidari semua kasus tumor atau kankernasofaring, sebagian besar merupa-

kan perokok aktif,” jelas dr. DwiAntono, SpTHT-KL(K), ahli THTRSUP dr Kariadi Semarang.

Dr Dwi Antono juga menjelaskan,untuk mendeteksi apakah seseorangmenderita kanker nasofaring, dilaku-kan biopsi. Setelah terdeteksi dan adakanker nasofaring, ada tiga tahappemeriksaan. Yakni T; untuk menge-tahui sampai seberapa besarnyatumor, N; memeriksa pembesarankelenjar getah bening, dan M; menge-tahui penyebarannya; metastasis yanglebih jauh. Karena kanker nasofaringbisa berkembang hingga menyerangparu-paru, jantung, ginjal, lambung,tulang.

Ada tiga jenis tahapan perkem-bangan kanker nasofaring, yakniWHO 1; enam bulan, WHO 2; kuranglebih 3-5 bulan, dan WHO 3; 1-2bulan. Ini merupakan penyebaranyang paling cepat, sekaligus yangpaling respon terhadap terapi/ pengo-batannya. Ketika masih pada stadiumsatu, kanker nasofaring bisa dioperasi.Ini tentu karena pemeriksaan dini,langsung dideteksi, dan langsungditangani. Dan karena gejala awalnyamirip flu biasa, bila berlangsungterus-menerus, atau setelah meminumobat (flu) penyakit juga tak kunjungsembuh, itulah saatnya Anda haruskembali memeriksakan diri ke dokter.

Pemeriksan adanya kanker naso-faring dapat dilakukan dengan CTScan, rhinoskopi anterior dan posteri-or, nasofaringoskopi, biopsi danpemeriksaan histopatologi. Karenaitu, jika ada keluhan pada telinga danhidung di satu sisi yang tidak kunjungsembuh harus segera diperiksakan kedokter THT. Dengan tindakan yangcepat dan ditemukannya kanker padastadium dini, kemungkinan untuksembuh semakin besar.

Pengobatan utama kanker naso-faring adalah radioterapi. Pada stadi-um satu, hanya radioterapi. Stadiumdua hingga empat, kombinasiradioterapi dan kemoradiasi.Melakukan terapi ini secarabersamaan, karena kanker ini senstifterhadap radiasi dan kemoterapi. Padastadium satu, tingkat kesembuhanbisa mencapai 90%. Sedangkan stadi-um tiga dan empat, hanya 40%. Inikarena kanker sudah mengalamimetastasis/ jauh menyebar ke bebera-pa bagian tubuh. Saat ini, angkaharapan hidup (lima tahun) penderitakanker nasofaring sangat sedikit,karena biasanya tak sampai tigatahun, penderita meninggal dunia.(11)

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Kurangi Makanan Berpengawet

Depresi Munculkan Penyakit Jantung’’KESEDIHANakan menyak-

itimu, menghentikan jantungmu’’.Kalimat ini terdengar seperti ber-lebihan bila keluar dari mulutseorang lelaki muda untuk kekasi-hnya. Tapi kalau ia muncul dariseorang suami pada istrinya yangberusia 50 tahun, menopause,dan memiliki riwayat tekanandarah tinggi, maka itu bukanrayuan tak bermakna. Apalagi bilakesedihan sang istri tercinta diser-tai rasa putus asa dan hilangharapan, yang merupakan salahsatu gejala awal dari depresi.

Dr M Yusuf Suseno Sp.JPFIHA, Spesialis Kardiolog SMCRS Telogorejo mengatakan,beberapa penelitian rata-ratamenunjukkan bahwa depresimeningkatkan risiko terjadinyapenyakit jantung koroner, antara1,5 hingga 2 kali lipat. Bahkansalah satu penelitian meng-hasilkan data yang lebihmenghentak. Risiko kematiankarena penyakit jantung mening-kat hingga 3,9 kali pada penderitadepresi dibandingkan yang tidak.

“Bagaimana dengan Andayang telanjur memiliki penyakitjantung koroner, tetapi tak berse-dia melakukan kateterisasi jan-tung? memasang stent untukmembuka pembuluh darah yangmenyempit, apalagi bedah jan-tung untuk memperbaiki pembu-luh darah yang terlanjur buntu dibeberapa tempat? Bila kita mem-biarkan depresi menggerogotijiwa, maka sebuah penelitianmenghasilkan risiko kematianhingga 69%, “ katanya.

Depresi menyerang jantungmelalui dua pintu. Pintu pertamaadalah dari pengaruh depresi ter-hadap kehidupan sosial dan kebi-asaan sehari-hari. Penderitadepresi mudah terjebak dalamkebiasaan merokok, dan rokokmenjadi salah satu penyakit jan-tung koroner datang mengham-piri. Selain itu depresi juga mem-buat kita lengah. Penderita darahtinggi yang depresi malasmeminum obatnya. Diabetesyang depresi tidak mengontrolpola makan dan lupa anjurandokter. Dan penderita jantung

dengan depresi akan melupakanobat-obat jantung yang seharus-nya diminum secara teratur.

Pintu kedua adalah daripengaruh depresi terhadap tubuhkita. Depresi membuat kadar hor-mon kortisol meningkat, hal inimengganggu fungsi sel bekudarah (trombosit). Perpaduanantara peningkatan hormon korti-sol dan gangguan fungsi pem-bekuan sel darah akan memper-cepat proses penyempitan pem-buluh darah, termasuk memicupenyempitan pembuluh darahjantung.

Depresi juga meningkatkanterjadinya reaksi peradangandalam tubuh, yang juga menjadisalah satu faktor risiko terjadinyapenyakit jantung koroner.Terakhir, depresi juga menye-babkan terganggunya fungsiotonom tubuh. Fungsi otonom inidigambarkan lewat variabilitasdenyut jantung. Pada orang nor-mal, frekuensi denyut jantungyang rendah saat istirahat,kemampuan jantung untuk sege-ra meningkatkan denyutnya saatberaktivitas dan secepatnyamenurunkan frekuensi denyutsetelah aktivitas berakhir. Hal inimenunjukkan fungsi otonom ter-sebut masih baik.

’’Depresi mengganggu perta-hanan alamiah jantung.Akibatnya, jantung mudah meng-alami gangguan irama, dan bisamengakibatkan kematian men-dadak’’.

Jadi, apa yang harus dilaku-kan? Pertama, kenalilah gejala

awal depresi dalam diri sendiri.Anda sedih? Itu wajar. Sedih tidakselalu berarti depresi. Terutamabila memang ada penyebab yangpatut disedihkan, serta tidakberlarut-larut. Dan kesedihanseharusnya bisa dikurangi, meskisedikit demi sedikit, dengandukungan atau simpati. Tapi bilaAnda tetap merasa sedih setelahberpisah dengan orang yangAnda cintai, apalagi sampaiberlarut-larut, maka Anda patutmulai curiga pada diri sendiri.

“Nafsu makan yang menurundalam jangka waktu lama jugabisa menjadi gejala dari depresi.Tubuh mengurus, dan tiap saatmerasa lesu dan mudah lelah.Sulit tidur, sulit konsentrasi danberpikir.

Tapi perlu diingat bahwapenyakit jantung tidak akanmenunggu hingga gejala depresimenghebat. Salah satu sisi daridepresi, yakni hilang harapanalias putus asa, ternyata berhu-bungan dengan terjadinya kemat-ian mendadak. Jadi ada baiknyaAnda banyak tersenyum, juga ter-tawa untuk menghilangkan kese-dihan dari hati Anda.

Untuk informasi lebih lanjut,anda dapat mengunjungi klinikspesialis kardiologi di GrahaRawat Jalan lt 2 dan 3 semarangmedical center (smc) RSTelogorejo Semarang (024)8446000 ext6300/6319/6221/6212, ataumenghubungi HOTLINE SER-VICE 24 JAM smc RS Telogorejo081 6666 340. (Prasetyo)

Iritasi Berat padaRongga Hidung

APAAnda sering mimisan atau mengalami bau taksedap dari hidung Anda? Jangan anggap sepele gejalatersebut, karena bisa jadi kedua tanda itu merupakangejala awal Kanker Nasofaring. Ya, nasofaring adalahsalah satu bagian dari faring atau tekak yang letaknyaberada di antara rongga hidung, rongga mulut dankerongkongan.

Berbeda dari kanker payudara maupun kankerserviks yang cukup mudah dideteksi dengan dilihat ataudiraba, Kanker Nasofaring (KNF) ini sangat sulit didetek-si. Gejala stadium awal yang menyerupai penyakit flubiasa kerap kali membuat banyak orang jadi abai denganpenyakit itu. Beberapa dokter yang kurang memahamidan belum pernah menangani kasus KNF akhirnyakerap keliru atau terlambat dalam mendiagnosis.Walhasil, sekitar 90% pasien yang datang umumnya

sudah pada stadium lanjut. Kanker nasofaring banyak dijumpai pada orang-

orang ras mongoloid, yaitu penduduk China bagian sela-tan, Hong Kong, Thailand, Malaysia, Indonesia sertaIndia. Di China selatan karsinoma nasofaring menempatiurutan tertinggi yaitu dengan 2.500 kasus baru pertahun.

Selain negara-negara tersebut, kasus kanker ini jugacukup banyak ditemukan di Yunani, Afrika bagian utaraseperti Aljazair dan Tunisia, serta orang Eskimo diAlaska. Penyebabnya diduga lantaran merekamemakan makanan yang diawetkan menggunakanbahan pengawet nitrosamine dalam musim dingin.Tumor Ganas

Di Indonesia, kasus kanker nasofaring bisa dibilangcukup tinggi. Hal itu dibuktikan, lima dari 100.000 pendu-duk Indonesia mengidap penyakit tersebut. Kanker ini

masuk dalam lima besar tumor ganas yang seringdijumpai di Indonesia, selain kanker payudara, leherrahim, paru dan kulit.

Berdasarkan kelompok umur, mayoritas penderitaberusia antara 25-60 tahun. Awalnya, lebih banyakmenyerang orang-orang berusia 50-60 tahun. Namunbelakangan, jenis kanker itu menyerang orang usia 40-50 tahun, bahkan anak-anak yang berusia 10-20 tahun.Sedangkan berdasar jenis kelamin, kanker ini ditemukandua kali lebih banyak pada pria dibanding wanita,dengan angka perbandingan 2-3:1.

Ada banyak faktor yang diduga dapat meningkatkanrisiko terkena kanker nasofaring, seperti jenis kelamin,ras, usia, faktor genetik atau keturunan. Namun, penye-bab utama kanker ganas tersebut adalah infeksi virusEpstein-Barr.

Menurut para ahli, virus itu sebenarnya bisa terdapatpada tiap orang. Bahkan sekitar 95% orang di duniadinyatakan positif VEB. Itu sebabnya virus tersebut acapdisebut EBV (Every Body Virus).

Namun saat masuk dalam tubuh, VEB tidak lang-sung memberi gejala melainkan diam dalam salurannafas (mukosan).

VEB baru akan aktif jika dipicu beberapa faktorseperti menurunnya daya tahan tubuh, kerapmengonsumsi makanan berpengawet, serta memilikikebiasaan merokok maupun mengonsumsi alkohol.

Jika tidak segera mendapat penanganan khusus,kanker nasofaring dapat menyebar ke organ tubuh lain,seperti mata, telinga, kelenjar getah bening di leher,tulang, sumsum tulang, paru-paru, hati dan otak. Selainitu, kanker nasofaring juga dapat menyebabkan sindromparaneoplastik di mana sistem kekebalan tubuh bereaksiterhadap kanker dengan menyerang sel normal.

Nah, pengobatan kanker nasofaring biasanyadidasarkan pada beberapa faktor, seperti stadiumkanker, tujuan pengobatan, kondisi kesehatan secarakeseluruhan, dan efek samping obat. Pengobatan awalyang umumnya diberikan adalah terapi radiasi atau kom-binasi radiasi dan kemoterapi.(Ike Purwaningsih-11)

Banyak Ditemukan pada Ras Mongoloid

Jika telinga Anda

berdengung, terasa

seperti ”penuh” atau

bahasa Jawanya

brebegen, meskipun

bukan karena kema-

sukan air, itu bukan

”bisikan” dari yang

tak terlihat, tapi bisa

jadi itu merupakan

salah satu gejala

tumor atau kanker

nasofaring.

Kamu yang SMA/SMK atau kuliahsudah mulai lagi menghadapi rutini-tas belajar. Banyak tugas yang terus

''melambai-lambai'' meminta kamu segeramenyelesaikan.

Tugas-tugas sekolah atau kuliah yangseolah-olah nggak berhenti-berhenti bisajadi membuat dirimu galau, stres, atau apapun yang nggak nyaman. Padahal tugaskamu di luar urusan studi itu pasti ada. Bilatugas sekolah atau kuliah saja sudah bisamembuatmu galau tingkat dewa, gimanadengan urusanmu yang lain.

Nah, sebenarnya kamu tetap punyakesempatan keluar dari stres belajar. Silasimak aja beberapa tips berikut:

1. Jalan-jalan santaiBayangkan satu hari dalam hidupmu

habis hanya untuk urusan sekolah ataukuliah. Kalau hanya satu hari, mungkinnggak masalah. Tapi enam atau lima haridalam seminggu dan berulang-ulangseperti itu? Sesuatu yang rutin bisa bikinboring, galau, dan stres. Jadi, di sela-selakesibukanmu itu, manjakan diri kamudengan berjalan-jalan santai. Wujudnyabisa hanya benar-benar jalan di sekitarrumah, bersepeda santai sore-sore, atausesekali ngemal meski hanya lihat seliwer-an orang yang lagi belanja.

2. Bercanda atau tertawaMenyelingi keseriusan belajar dengan

bercanda atau hahahihi dengan temansangat bagus bagi keseimbangan psikolo-gis kamu. Tapi ingat, namanya juga selin-gan, jadi porsinya lebih sedikit dari porsimuuntuk belajar.

3. Mendengarkan musik atau menonton filmSaat belajar, kamu bisa menyetel

musik. Tapi fungsi musik itu sebatas ilus-trasi. Itu berbeda dengan mendengarkanmusik, sebab saat itu fokusmu benar-benar ke musik itu. Nah, kamu bisa rehatsejenak dari belajarmu untuk menden-garkan musik. Syaratnya, jangan sampai

terhanyut atau malah tertidur sementaratugas-tugasmu belum selesai. Selinganlainnya bisa dengan memutar film baiklewat video player atau kamu putar di kom-puter.

4. Curhat kepada orang tepercayaCurhat kepada orang dekat yang kamu

percayai mengenai beban belajarmu jugabagus, seenggak-enggaknya kamu bisaberbagi stres. Syukur bila orang yangkamu ajak curhat itu bisa memberi sarantertentu yang berguna untuk mengurangibeban psikologismu dalam belajar.

5. BerliburBerlibur barangkali pilihan paling

sederhana untuk menghilangkan stresbelajar. Itu bisa kamu lakukan pada harilibur. Soal ke mana liburanmu, kamu bisamemilih sendiri, tentu saja harus dis-esuaikan dengan ketebalan saku danwaktu yang kamu punyai.

6. Menekuni hobiSalah satu manfaat dari hobi adalah

penghilang stres. Jadi, di sela-sela kesun-tukan belajar, luangkan waktu untukmelakukan hobi kamu. Mungkin dengancara itu, kamu bisa lebih rileks. (62)

Esa R

CAPRICORN

Pintar itu ketika berkali-kali disakiti, akhirnya kamumemilih untuk memu-tuskan dia. Jangan galau

lagi, lo.

AQUARIUS

Butuh pertahanan hatiyang kuat untuk memu-tar lagu-lagu yang

mengingatkanmu dengan masalalu.

PISCESAda yang naksir

dengan pacar kamu,tuh. Tapi, jangan buru-buru gelap mata, ya. No

anarki.

ARIESCiee, yang sudah

merasa nggak sendiri-an karena mempunyaiteman berbagi.

Selamat pacaran, ya.

TAURUS

Mengakui salah danminta maaf itu kesatria.Jadi, kalau merasasalah, kenapa ragu

mengakuinya?

GEMINIMenikmati asyiknya

masa jomblo itumemang menye-

nangkan. Tapi, jangan kelupaanmencari pasanganmu, dong.

CANCER

Cinta monyet bersemikembali? Ah, benarkahjika sekarang sekadar

cinta monyet seperti dahulu?

LEO

Hei, sadar nggak sih,sikap marahmu bikin diasedih dan lama-lamaberputus asa menjalani

hubungan denganmu?

VIRGO

Ih, kamu perhatian banget, sih.Tapi, jangan sampaiurusan jerawat pacarjadi topik pembahasanyang serius, dong.

LIBRA

Membaca SMS-nyasaja kamu jarang,bagaimana bisa kamu

membaca hati dan perasaannya?

SCORPIO

Percaya nggak, cintaitu datang sepaket?Saat kamu terluka kare-na cinta, dia juga mem-

bawa penawarnya.

SAGITARIUSJika dia sudah pintar

membagi waktu antarakamu dan teman, apalagi yang kaucembu-

rukan, sih?

BINTANG BICARA

TIPS

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

Apa itu? Maksudnya, waktuluang untuk diri sendiri yangbenar-benar dinikmati sendiri-an. Kalau perlu tanpa kehadi-ran orang lain sehingga kamu

bisa bebas melakukan apa saja termasukhanya berdiam diri. Ya, sesuai denganungkapan bijak ini: Sometimes you need tobe alone to enjoy some free time just beingyour self. Ya, kadangkala kamu butuhsendirian untuk menikmati saat luanguntuk menikmati diri sendiri.

Jadi ''me time'' itu ya relaksasi untukmenghalau kepenatan kamu denganberhenti atau istirahat sejenak dari mikirinsegala tetek bengek tugas sekolah ataukampus, atau bahkan masalah denganpacar. Itu kayak yang dilakukan DissyWirastu Hapsari (19).

''Aku butuh waktu buat diri sendiri itukalau sedang lelah dan penat setelah men-jalani aktivitas sehari-hari. Biasanya sihkalau habis ujian atau kuliah full banget,''ungkapnya

Namun, mahasiswi Jurusan AkuntansiUnissula Semarang itu mengaku aktivitas

''me time''-nya nggak terpola, bergantungatas suasana hatinya yang emang lagibutuh kenyamanan. Aktivitasnya pun bisabermacam-macam.

''Aku kadang ke salon, atau bikinaksesori kerajinan tangan, bahkan kalaupengin juga bisa tidur seharian tanpa gang-guan orang lain,'' imbuh pemilik DDolShop ini sambil tertawa.

Nggak cuman itu, waktu melakukankesenangan menyendiri itu pun berbeda-beda, bergantung atas kebutuhan aja.

''Biasanya nggak sampai satu jam, kok.Intinya sih kalau lagi jenuh atau bete aja,''kata Aquila Dhia Pradyastri (17).Produktif

Siswi SMA3 Semarang itu emangnggak butuh waktu lama untuk mengem-balikan mood-nya seperti semula. Bahkankesenangannya menyendiri itu dilakukandengan melakukan hal-hal produktif.

''Aku ngumpulin baju bekas di almari,terus nyiapin semua alat yang aku per-lukan kayak gunting, lem, dan mulainguprekin baju-baju itu jadi macam-macam bentuk. Jadi aksesori lucu seperti

gelang.''Hasilnya, dia memperoleh dua hal posi-

tif. Selain bisa menyingkirkan betenya,juga menikmati hasil karyanya sendiri.''Biasanya sih aksesori itu aku pakaisendiri. Puas rasanya. Tapi itu sesekali aja.Nanti kalau keseringan bajuku bisa habis,hehe....''

''Me time'' pun nggak cuman milik parajomblo. Tapi yang udah punya tambatanhati pun butuh memanjakan diri sendiridan benar-benar menikmati waktu tanpagangguan dering telepon dan pesansingkat dari ponsel sang pacar.

''Aku butuh banget dong. Kadang kitabutuh waktu buat diri sendiri tanpadiganggu orang lain,'' ujar cewek berhijabini.

Ya, ketika Astri Rahma Adistry (18)sedang enggan berdekatan denganpacarnya, dia memilih ''kabur'' untukmenikmati waktunya sendiri.

''Pokoknya apa aja. Biasanya 'me time'kulakukan kalau udah merasa bosan ter-hadap rutinitas, atau kesepian karenanggak ada teman, atau sebal dengan

orang-orang dekat.'' Dan ''obat'' Astri sederhana aja:

menyendiri. ''Kalau lagi sendiri aku lebihsuka membaca buku atau berjam-jam'mantengin' laptop.''

Nah, definisi ''me time'' bagi tiap orangitu berbeda-beda. Banyak hal yang bisadilakukan, seperti berjalan sendirian saatpulang kuliah atau sekolah, menyalurkanhobi membaca buku, menulis blog, den-gerin musik kencang-kencang denganheadset, menonton film, melukis, mere-nung, seharian di spa untuk relaksasi,bahkan bila perlu ketemu en hengotdengan sohibmu untuk sekadar windowshopping.

So, sesibuk dan sepadatnya apa punaktivitasmu kamu tetap butuh mundursejenak untuk memenuhi ''kewajiban'' ter-api batinmu. Simpel aja dan kamu punyacara sendiri ''menyulap'' suasana hatimukembali ceria lagi.

Tapi ingat, jangan sampai keinginanuntuk refreshing menjadi sesuatu yangdepressing hanya karena mikirin harusmengeluarkan duit. (62)

Oleh Noni Arnee

Cewek berambut panjang itusiap mengubah tampilan tele-pon selulernya dalam posisi

flight mode layaknya orang yangudah duduk anteng di dalampesawat yang segera lepas landas.Ya, dia emang bersiap ''terbang''berjam-jam menuju tempat favorit-nya meski tanpa sabuk pengamanmelilit di pinggangnya. Bukan keBali, atau negara-negara eksotik diEropa sana.

''Aku cukup di atas genting aja,''ujarnya sambil tertawa.

Yap, atap rumahnya emang men-jadi tempat langganan cewek berna-ma Annisa Aulia Salsabila untukmenyendiri melepas kegalauandalam dirinya. Tanpa terusik olehorang lain, tak terkecuali orang tuadan teman dekatnya.

''Aku kadang butuh waktumenyendiri. Di atas genting,biasanya ya cuman lihat awan sam-bil nyanyi-nyanyi sendiri, hehe...,''imbuh cewek yang betah nogkrongdi ''ketinggian''itu hingga tiga jam.

Yap, kebiasaannya nangkring diatap rumah dari sore hingga malamhari emang menjadi ''me time''cewek yang mengaku penyendiri ini.Meski tak banyak aktivitas yangdilakukan selama di atas genting,dia mengaku ''plong'' setelah beradadi tempat untuk membuang galaun-ya.

''Kadang merasa butuh, tapikadang juga nggak. Ya, bergantungatas situasi en kondisi. Biasalahnamanya juga ababil, hehe....''

Meski genting menjadi tempatfavorit anaknya yang tengah galau,ortunya nggak serta merta membe-baskan Annisa untuk berlama-lamadi situ. Kenyamanan yang didapatselama di atas genting justru kerapmembuat resah orang tua Anissayang tak pernah bosan melarangdirinya melakukan hal itu.

Annisa mengaku udah memberipengertian pada orang tuanyabahwa aktivitasnya itu nggak mem-bahayakan dirinya. Itu dilakukansemata-mata untuk mengembalikanmood-nya yang hilang karena terlalubanyak tugas sekolah.

''Ya nggak sering-sering amat sih,kadang kan capai belajar terus.Bilang aja lagi stres, soalnya tempat-nya enak dan murah lagi, haha....''(62)

Noni A

Di Gentingpun Jadi

SaatnyaMenikmati

Me Time

SM/Ir

ma M

M

Ngapain Stres saat Belajar? Biasanya nih, penyakit anak

kos pasti nggak jauh-jauh daripenyakit lambung alias mag.

Nggak bisa dianggap remeh, saatpenyakit tersebut nggak tertanganidengan baik maka bisa jadi mag kro-nis dan berbahaya untuk tubuhmu.

Tapi kamu tahu nggak, ada caramudah, murah dan praktis men-gatasinya? Yap, dengan mengonsum-si tempe, penganan berbahan dasarkedelai yang murmer alias murahmeriah en memiliki rasa yang enakitu.

Tempe dipercaya bisa mengatasimag lantaran mengandung proteintinggi dan senyawa anti-inflamasi(antiperadangan). Protein yangterkandung dalam tempe mudah dis-erap tubuh karena protein tersebutsudah lebih dulu dicerna oleh kapang(jamur) yang dihasilkan oleh ragitempe.

Kapang (jamur) berfungsi meng-ubah protein kompleks kacang kede-lai. Kapang dapat memicu perubahan

kimia protein, karbohidrat dan jugalemak pada kedelai. Selain itu, kulitkedelai yang keras juga akan menjadilebih lembek dengan bantuan kapang.Jadi, kamu nggak perlu khawatir kulitkedelai bakal susah dicerna.

Nggak itu aja, Kanca Muda.Tempe juga diketahui bisa memper-baiki saluran pencernaan yang rusakserta mengatasi gangguan lambungyang kebanyakan diderita oleh pasienpenyakit mag. Tempe dipercayamampu memberikan rasa nyamandan mengurangi nyeri di lambungakibat penyakit itu. Dan yang palingenak lagi nih, kamu bisa mengon-sumsinya kapan pun. Nggak adabatasan asupan atau dosis tertentuuntuk mengonsumsinya.

Kayak yang kamu tahu, selainpola hidup yang tidak sehat sepertistres, banyak mengonsumsi obat-obatan serta pola makan yang salahdan tidak teratur kerap disebut-sebutsebagai pemicu utama penyakit mag.Nah, faktor lain yang bisa menye-

babkannya adalah adanya bakteriHelicobacter pylori. Dalam jangkawaktu panjang, bakteri tersebut bisamerusak sel-sel di dalam jaringanmukus lambung.

Kendati belum ditemukan penelit-ian yang valid mengenai hal tersebut,tempe diduga mampu menangkapHelicobacter pylori.

Yups, pada dasarnya tempememang mengandung protein tinggiyang dapat memberi banyak manfaatuntuk tubuh. Bahkan menurut Foodand Drugs AdministrationAS, setiaphari tubuh perlu mengonsumsi 25gram protein kedelai dan itu setaradengan 125 gram tempe. (62)

Ike P

Tempe Sembuhkan Sakit Mag

Belajar di kampus seharian, ngerjain tugas dari dosen,

atau PR matematika bertumpuk-tumpuk, puls tugas-tugas

lain. Wah! Nggak heran kalau semua itu bikin kamu

tertekan. Bisa saja kamu lantas jadi lupa bahwa kamu juga

punya ''me time''.

Sebagian dari kamu yang hobi manten-gin linimasa Twitter pasti nggak asingdengan kata ''bingit''. Yup, akhir-akhir

ini, kata yang berarti ''banget'' banyak digu-nakan sama anak-anak muda buat mengung-kapkan sesuatu yang amat sangat. Tren peng-gunaan kata ''bingit'' mulai marak pada 2013ini, dan mulai lazim digunakan dalam per-cakapan sehari-hari, nggak cuman di lini-masa aja. Misalnya seperti kalimat di bawahini:

''Pengin bingit nasi uduk, tapi disini nggak ada yang jual.Seseorang kirimin gueplease,'' kata IchaChairunisa di akunTwitternya.

Semakin banyakpengguna kata ''bingit'',membuat kata itu mengalami perlu-asan makna, untuk mengungkapkan sesu-atu yang sangat alias luar biasa. Lihat sajacontoh penggunaanya di kalimat berikut:

''Gila rasanya kangen banget sampai pakaiBINGIT.....'' ujar Nora Mulia melalui akunTwitternya @nora_mulia.

Belum jelas siapa yang kali kali mengung-kapkan kata ''bingit'' sehingga jadi hits sepertisekarang. Kemungkinan, kata ini jadi banyakdigunakan karena terdengar ''wajar'' digu-nakan siapa saja, cewek maupun cowok.Berbeda dengan kata ''anet'' yang aneh jikadiucapkan oleh cowok, karena kesannya''cewek banget''.

Nah iya, selain ''bingit'', ada juga kata''anet'' yang artinya sama-sama ''banget'' aliasamat sangat. Kata ''anet'' mulai marak digu-nakan sejak tren gaya bicara cadel ala balitayang baru belajar bicara booming akhir tahunlalu. Yup, balita yang kesulitan mengucapkankata ''banget'' akan mengucapkannya dengankata ''anet''. Dan, karena sedang tren bicaracadel biar kelihatan lucu, para anak-anakmuda pun kerap memakai kata ''anet'' untukmenggambarkan sesuatu yang amat sangat.

''Lambutnya lucu anet emes pengin dia-

cak-acak.''Kalimat di atas adalah salah satu contoh

penggunaan kata ''anet'' yang berarti ''banget''.Kata ''anet'' umumnya digunakan sebagaipelengkap jika si penggunanya bicara dengangaya cadel. Dan, sebagian besar penggunakata ''anet'' itu kaum cewek. Iya, agak risihjuga kalau mendengar cowok-cowok bicaracadel. Bikin ilfeel nggak sih? Hehehe...

Eits, masih ada satu kosa kata kaul lagiyang artinya ''banget'', yaitu ''beud''. Namun,

sekarang kata ''beud'' sudah jarangdigunakan, karena beberapa

orang menganggapnya lebay.Gimana nggak? KomedianFitri Tropika yang kali per-tama memunculkan kata''beud'' mengucapkannyadengan intonasi khusus

yang berlebihan. Contohnyaseperti kalimat ini:

''Itu anak gaya beud kemana-manangalungin kamera DSLR.''

Kata ''beud'' bila diucapkan terdengarseperti ''beuuuud''. Huruf vokal ''U'' diucap-kan agak lama, baru berakhiran konsonan''D''. Di situlah letak ke-lebay-an penggunaankata ini. Ada pula yang mengucapkannyadengan ''bet'', agar lebih praktis. Jika diucap-kan dengan ''beuuuud'', terdengar lebay.Sedangkan jika diucapkan dengan ''bet'',belum banyak orang yang paham, jadi rancu.Makanya, kata ''beud'' cepat tenggelam, danberganti dengan kata ''bingit''.

Singkat kata, ''bingit'', ''anet'' dan ''beud''adalah sinonim dari kata ''banget'' yangartinya amat sangat, penggambaran sesuatudi luar batas wajar. Ketiga kosa kata gaul itupunya kelebihan dan kekurangan masing-masing. Saat ini, kata ''bingit'' sedang marak-maraknya, karena memang lebih lucu danwajar bisa digunakan cowok maupun cewek.Sampai kapan kata ''bingit'' akan boomingseperti sekarang? Who knows! (62)

Miftahun Nikmah

MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013

MISS, temankupunya kebiasaan jelek.Dia suka kepo en pen-gin tahu semua aktivi-tas teman sekelas.Akibatnya, dia sepertidikucilkan. Sebagaitemannya, aku merasa bertang-gung jawab mengingatkan.Gimana caranya kasih tahu agardia nggak ''usil'' lagi?. (Dena,Semarang)

Dena, rasa ingin tahu itu

emang udah sifatkita semua, jadisusah banget kalaumo dihilangin.Hanya saya kalaulebay, efeknya bisakayak temanmu itu.

Sehari nggak kepo aja bisabikin badan meriang. Nah,kebiasaan itu yang harus dikon-trol. Coba deh kamu bilangindengan cara ''halus'' bahwasikapnya udah menggangguprivasi orang lain en bikin

teman jadi nggak respek samadia. Tapi kalau dia keukeuh danrela dikucilkan itu berarti diaharus dikasih pelajaran.Gantian kepoin dia aja enbilang ''lagi kepo ya'', hahaha....

Miss, tiap kali aku merasatertekan oleh keadaan kenapaselera makanku jadi menggila.Penginnya mengunyah terus.Aku udah coba menghentikantapi belum berhasil. Mintasolusinya dong, Miss, biartubuhku tidak semakin mengge-muk begini. Terima kasih. (Ira,Semarang)

Duh, sepertinya makananmenjadi obat mujarab kamu untukmenghilangkan stres. Hati-hatibisa bikin tubuhmu bengkak enmenimbun penyakit. Kalau saranMiss, jangan langsung ''gelapmata'' mencari makanan ketikaemosi melanda. Coba telaah kon-disi yang bikin kamu tertekan ituen belajar mengatasinya.Misalnya, kalau kamu sulitmengerjakan soal matematika, yajangan minta bantuan padamakanan, hehe.... Coba cari temanbelajar. Atau kalau bete denganpacar, ajak ketemuan aja en ngob-rol. Selesai, kan? (62)

Terkucil akibat Kepo

Mendadak CadelCek idot !

Ketika seorang cewek harusmenghadiri acara resmi danmemakai sepatu hak tinggi,biasanya ia juga membawasepatu flat yang ringan danringkas didalam tasnya.

Acara selesai, otomatis langsung bergantisepatu. Dan kaki nggak perlu berlama-lama ''tersiksa'' dalam killer heels yangcantik.

Buat cewek, keuntungan memakaisepatu flat lantaran dia bisa memakainyasemodel atau mirip sepatu cowok.Bahkan ada yang modelnya sangatmaskulin. Sepatu-sepatu maskulin inimisalnya kayak jenis oxford, moccasin,loafers, atau pantofel. Untuk padu-padannya, kamu bisa bergaya supertomboi, feminin-maskulin atau preppy,edgy, dan simpel-kasual.

Untuk bergaya tomboi (boyish),kamu bisa meminjam sepatu kakak

atau adikmu, loafers atau pantofelwarna hitam dari bahan kulit. Sepatu

jenis ini (untuk cewek) sedang hit banget. BahkanDolce & Gabbana, Reed Krakoff, Saint Laurent,Stella McCartney, Robert Clergerie, Lanvin, danValentino, mengeluarkan koleksi loafers yangsupermaskulin buat cewek: hitam mengilap.

Untuk tampil tomboi maksimal, kamu bisa

memadukan sepatu ini dengan kemeja dan celanapanjang rapih, lengkap dengan suspender, topifedora, blazer/outerdengan potongan clean. Atau,kamu bisa mengganti celana panjang dengan rokpensil atau rok mini, lalu pakai stoking atau kauskaki panjang hingga lutut atau paha.

Untuk perpaduan gaya maskulin-feminin, kamubisa memadukan sepatu tomboi jenis apa pun,dengan pakaian yang feminin: rapih, simpel, penuhrimple, penuh warna, atau bermotif ramai.Tampilan ini paling gampang buat kamu yang lebihsuka terlihat cewek banget, meskipun memakaisepatu yang cowok banget.

Buat kamu yang lebih suka tampil edgy, kamubisa menciptakan gaya sendiri yang nggak adaduanya. Misalnya gaya bertumpuk-tumpuk atautabrak motif dan gaya. Terakhir, kalau yang kamumiliki adalah sepasang Converse seri ChuckTaylor, kamu bisa menciptakan gaya yang super-simpel dan kasual; celana denim pensil, danatasan pas badan.

Untuk atasannya, supaya penampilanmunggak terlihat terlalu biasa, pilih atasan denganwarna neon, potongan asimetris, motif ramai, atauprintgambar yang terlihat unik atau tegas. Ahoi,penampilanmu tomboi, tapi tetap modis. (62)

Teks: Irma M ManggiaFoto: Dokumentasi Streetpeeper

Minggu lalu, pemadaman listrik secara (lumayan)besar-besaran terjadi di Jateng-DIY. Hampir semuaorang menyampaikan kekecewaannya lewat

Twitter. Banyak pekerjaan dan kegiatan jadi terpaksa ter-henti, tertunda dan terbengkalai gara-gara listrik yangpadam. Siapa sih, yang nggak kesal, ketika belummemencet tombol savedi komputer, dan tulisan yangsudah berlembar-lembar diketik menjadi lenyap seiringlistrik yang padam.

Saya sedang bersiap-siap mandi ketika listrik mendadakmati. Di rumah saya, dan mungkin rumah kamu juga, kalaulistrik mati, otomatis air juga ikut mati. Sepaket, misip satukotak nasi plus lauk. Walhasil, saya harus ''ikhlas'' mem-biarkan badan lengket hingga esok hari. Mandi, buat saya,itu kebutuhan primer. Dan gara-gara listrik mati itulah sayatak bisa memenuhi kebutuhan primer tersebut.

Saya yakin ada banyak kebutuhan primer lainnya yangnggak bisa dilakukan tanpa listrik. Lalu, kalau melihat darisisi sosial yang banyak dikeluhkan orang-orang, danmungkin juga kamu, ketika nggak ada listrik adalah ter-ganggungnya pemenuhan kebutuhan tersier. Padamnyalistrik bikin mereka, dan juga kamu sangat sedih lantaranjadi mati gaya. Bukan karena nggak bisa mandi, bekerjadengan komputer, memasak nasi, atau memotong rumput.Kamu sedih karena telepon seluler (dan gawai lainnya) ber-ada di ambang baterai yang hampir mati. Telepon selulermati, otomatis mati gaya. Wow, kita sungguh telah menjadigenerasi yang mendewakan perangkat elektronik.

Ke mana itu membaca buku, mengisi TTS, bermainkartu, bersepeda, jalan kaki, atau kegiatan ''nonlistrik'' lain-nya? Sepertinya sudah sangat kalah penting dengan yangnamanya telepon pintar. Karena semua hal tersebut bisakamu lakukan dalam sebuah telepon pintar.

Tanpa listrik, kita bukannya mikir, ''Aduh, belum sempatmemasak'', atau ''Aduh, persediaan air habis''. Tetapi kitalangsung mikir, 'Aduh, handphone-ku belum di-charge!'',lalu sedih. Saya sendiri, jika membayangkan hidup (dalambeberapa saat) tanpa listrik, maka yang saya pikirkanadalah, saya harus punya persediaan beberapa lampudarurat, dan lilin yang superbanyak. Karena saya kurangsuka berada dalam kegelapan. (62)

Irma M Manggia

Andai HidupTanpa ListrikTomboi

Ahoi

Kenyamanan memakai sepatu flat ibarattidur siang di kasur empuk bersprei katun

kasmir. Nggak cuma nyaman, tapi jugamodis. Sepatu flat cocok sama semua jenispakaian yang kamu pakai. Sepatu flat juga

nggak cuma berfungsi sebagai sepatuutama, tapi juga sepatu cadangan.

Di internet, orang bisaberbagi apa saja. Twittermemberikan 140 karakter

untuk berbagi cerita; Youtubemenyediakan ruang untuk berbagivideo; blog menggratiskan ''bukuharian'' kita terpublikasi ke kha-layak; dan Facebook membuatkita bisa berbagi status, catatan,foto, video, dan lain-lain.

Nggak cukup sampai di situ,dunia maya juga menawarkanjejaring sosial yang memu-ngkinkan kita berbagi file suaradalam format mp3. Soundcloudadalah salah satunya. Yups,barangkali buat kamu, suara justrumenjadi cara yang ampuh bangetuntuk mengekspresikan diri atauunjuk gigi.

Dengan mempunyai akun disitus itu, seseorang bisa meman-faatkannya untuk pamer kemam-

puannya di bidang musik. Ya,banyak yang menggunakanSoundcloud untuk merekamceloteh pengguna, bernyanyi,memetik gitar, menge-mix musikbahkan file demo ''lagu betulan''.

Kehadiran situs yang telahmempunyai lebih dari 10 jutapengguna itu tentu saja mendapatsambutan meriah bagi insanmusik indie. Dengan situs ini,mereka bisa mengenalkan karyasecara gratis dan orang lain bisamemutar beberapa kali, mengun-duh, dan berkomentar.

Buat kamu yang nggak terma-suk pemusik indie, bukan berartimati gaya dengan Soundcloud, lo.Berkat Soundcloud, banyak yangbersemangat untuk men-coverlagu dan berdendang-ria untukmengusir stres.

Ya, beberapa dari para peng-guna mengaku, meski telah adaYoutube, mereka lebih nyamanbersuara tanpa harus menun-jukkan muka. Cukup denganmendengarkan suara. Jika cocok,maka orang lain boleh mengun-duhnya.

Prinsip jejaring sosial ini ham-pir sama dengan Twitter atau yanglain. Nggak hanya bisa berkomen-tar pada bagian tertentu pada trek,di Soundcloud orang-orang bisamemanfaatkan wall, comment,like, inbox, following, followersdan groups. Untuk memperluasperedaran, situs yang didirikanoleh desainer suara Alex Ljungdan artis Eric Wahlforss itu bisakita kombinasikan dengan Twitterdan Facebook.

Siti Khatijah

Berbagi Suara dengan Soundcloud