sriwijaya post edisi minggu 1 april 2012

24
Spirit Baru Wong Kito MINGGU 1 APRIL 2012 MANAGED BY ECERAN RP 2.000 24 HALAMAN Kemudi Pesawat Rusak ! ke halaman 7 ! ke halaman 7 Di Sumatera Selatan umumnya banyak hal, nama tempat, makanan, bahasa dan lainnya, mulanya di- sebut asal bunyi. Atau apa yang disebut pertama kali, itu pula jadi sebutan seterusnya, walau ternyata sebutan itu keliru. Rubrik ini tidak bermaksud menyalahkan siapapun, bisa jadi sejarah yang tak boleh dilupakan. Kita lanjut ke daerah yang dekat Palembang, Kabupaten Ogan Ilir (OI); BERBICARA tentang Sungai Rotan tak lepas kaitannya dengan Terusan Bujang, karena Sungai Rotan adanya di Terusan KELIRUMULAGI GA KELIRUMULAGI GA KELIRUMULAGI GA KELIRUMULAGI GA KELIRUMULAGI GAYA SUMSEL A SUMSEL A SUMSEL A SUMSEL A SUMSEL Sungai Rotan di Terusan Bujang ! ke halaman 7 OLEH H. Muhammad Syubli. LN itu. Penggalian Terusan Bujang berawal dari keprihatinan Pangeran Liting pada akhir abad ke 18, keadaan desa-desa terpencil di Pegagan Ilir Suku II serta persawahan milik penduduk yang hanya mengandalkan sistem tadah hujan. Sungai Ogan yang merupakan solusi irigasi dan transportasi berbelok-belok melewati dusun Sukapindah, Ulak kerbau, Kerinjing, Sukaraja, Mandiangin, Arisan gading, Tanjung Sejaro, Saka Tiga, terus ke kanan menuju Muara Penimbung, Talang Aur, seterusnya Talang PALEMBANG, SRIPO — Sriwijaya FC diuntungkan oleh jadwal putaran kedua Indonesian Super League (ISL) yang sudah direvisi Jumat (30/3). Sebab, Keith Kayamba Gumbs dkk jus- tru melawat ke kandang Deltras Sidoarjo pada Jum- at 13 April 2012 menda- tang. Alhamdulillah justru kita diuntungkan dengan ke- beradaan jadwal yang su- dah direvisi ini. Tidak ba- nyak perubahan sebenar- nya, hanya diganti Deltras saja yang akan kita hadapi Pangeran, Ulak Kembahang sampai Pemu- lutan Ilir. Ada beberapa desa yang tidak terjangkau aliran su- ngai. Selain itu transporta- si yang kala itu dilakukan lewat sungai terasa sangat jauh dengan berkelok-ke- loknya Sungai Ogan. Ber- dasarkan pemikiran inilah Terusan Bujang digali, un- tuk mengairi persawahan di desa-desa yang tidak ter- sentuh aliran sungai dan Laga Per Laga Per Laga Per Laga Per Laga Perdana SFC Putaran II dana SFC Putaran II dana SFC Putaran II dana SFC Putaran II dana SFC Putaran II Gumbs Bersua The Lobster SRIPO/ZAINI DIPERBAIKI — Pesawat Sriwijaya Air yang mengalami kerusakan sistem pom- pa hidrolik sedang diperbaiki dua teknisi di apron parking stand 2 Bandara In- ternational SMB II Palembang, Sabtu (31/3). Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pompa Pompa Pompa Pompa Pompa Hidr Hidr Hidr Hidr Hidrolik Rusak olik Rusak olik Rusak olik Rusak olik Rusak Oli Ber Oli Ber Oli Ber Oli Ber Oli Berceceran di Runway ceceran di Runway ceceran di Runway ceceran di Runway ceceran di Runway PALEMBANG, SRIPO — Sebuah pesawat Sriwijaya Air dari Pangkalpinang SJ 881 yang mengalami keru- sakan hidrolic pump prob- lem sempat oleng saat hen- dak mendarat di Bandara International SMB II Pa- lembang, Sabtu (31/3) pu- kul 090.55. Rusaknya pompa hidro- lik ini mengakibatkan ke- mudi tak berfungsi. Pesa- wat pun sulit untuk dibe- lokkan saat landing. Untuk mencegah ke- mungkinan terburuk, pi- lot memutuskan membuang sisa BBM di udara. Selama 20 menit, pesawat terbang rendah, berputar-putar di atas Kota Palembang. Kondisi ini menyebab- kan sebagian dari 116 pe- numpangnya trauma di Bandara International SMB II Palembang, Sabtu (31/3) pukul 09.55. “Saya pusing, nggak ada pemberitahuan dari petu- gas di pesawat tadi. Maaf pak saya pusing,” ujar sa- lah seorang penumpang Sriwijaya Air, Ridho yang digandeng wanita yang menjemputnya. Sementara Lamia (50) warga asal Lubuklinggau bersama suaminya menga- ku sangat cemas selama pe- JADWAL PUTARAN II SFC 1. Jumat 13 April, Deltras vs SFC, di Gelora Delta Sidoarjo 2. Rabu 18 April, Persisam vs SFC, di Segiri Samarinda 3. Minggu 22 April Mitra Kukar vs SFC, di Aji Imbut Tenggarong 4. Sabtu 28 April, SFC vs PSMS Medan, di Gelora Sriwijaya 5. Minggu 6 Mei, SFC vs PSAP Sigli, di Gelora Sriwijaya 6. Senin 14 Mei, Persidafon vs SFC, di Barnabas Youwe 7. Kamis 17 Mei, Persiram vs SFC, di Wombik Sorong 8. Senin, 21 Mei, SFC vs Persiwa, di Gelora Sriwijaya 9. Minggu, 27 Mei, SFC vs Persipura, di Gelora Sriwijaya 10. Jumat, 1 Juni, Persiba vs SFC, di Stadion Persiba 11. Minggu, 10 Juni, Persegres vs SFC, di Petrokimia Gresik 12. Sabtu, 16 Juni, SFC vs Arema, di Gelora Sriwijaya 13. Rabu, 20 Juni, SFC vs Persela, di Gelora Sriwijaya 14. Minggu, 24 Juni, Persija vs SFC, di Gelora Bung Karno 15. Kamis, 28 Juni, PSPS Pekanbaru vs SFC, di Kuantan SSC 16. Rabu, 25 Juli, SFC vs Pelita Jaya, di Gelora Sriwijaya 17. Minggu, 29 Juli, SFC vs Persib, di Gelora Sriwijaya nerbangan. Bahkan setelah sampai dan duduk di bangku luar terminal keda- tangan bandara, ia pun masih terlihat syok. “Dari Pangkalpinang pukul 09.00 biasanya nyampe 45 menit ke Pa- lembang. Kok malah muter-muter 20 menit, gak turun-turun. Iyalah cemas, langsung lemas rasanya. Pas turun bunyi gedebrak. AC nya nggak dingin, lampu terang. Ini nyampe hampir setengah sebelas. Dak tau ngapo muter-muter terus, dak turun-turun. Tapi terbang rendah,” ujar Lamia. GM PTAP II (Persero) ARTIS Indra Bekti langsung menyebut Jakabaring ketika ditanya tentang kenangan Palembang. Nama Jakabaring begitu lekat diingat Indra yang hadir ke Palembang bersama istrinya, Adila Jelita yang sedang mengandung delapan bulan. Indra dan Dila menghadiri peresmian butik Indra Indri Albis Desain di lantai I PTC Mall, Ambassador Busana Muslim ! ke halaman 7 “Beberapa tahun belakang- an, sripoku.com menjadi salah satu portal berita online yang banyak membantu saya untuk mendapatkan beragam informasi seputar kegiatan ataupun kejadian di wilayah Sumsel. Sebagai pembaca setia, saya berharap sripoku.com terus menjaga eksistensi dan makin up to date. H SOLEH NAIM Kabag Humas Pemkab Muba SRIPO/HENDRA LATIHAN — Pelatih SFC Kas Hartadi (kiri) menga- wasi Laskar Wong Kito latihan ringan di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Sabtu (31/3). GRAND OPENING Peragaan busana muslim original handmade produk Indonesia ditampilkan sejumlah model pada acara Grand Opening Butik Indra Indri Albis Design oleh Indra Bekti dan Aldila Jelita di Atrium Palembang Indah Mall, Sabtu (31/3). SRIPO/ZAINI

Upload: yulius-saputra

Post on 06-Mar-2016

266 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

Sriwijaya Post Edisi Cetak

TRANSCRIPT

Page 1: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

Spirit Baru Wong KitoMINGGU1 APRIL 2012 MANAGED BY

ECERAN RP 2.000

24 HALAMAN

KemudiPesawat

Rusak

! ke halaman 7

! ke halaman 7

Di Sumatera Selatan umumnyabanyak hal, nama tempat, makanan,bahasa dan lainnya, mulanya di-sebut asal bunyi. Atau apa yangdisebut pertama kali, itu pulajadi sebutan seterusnya, walauternyata sebutan itu keliru.Rubrik ini tidak bermaksudmenyalahkan siapapun, bisa jadisejarah yang tak boleh dilupakan.Kita lanjut ke daerah yang dekatPalembang, Kabupaten Ogan Ilir(OI);

BERBICARA tentang Sungai Rotan taklepas kaitannya dengan Terusan Bujang,karena Sungai Rotan adanya di Terusan

KELIRUMULAGI GAKELIRUMULAGI GAKELIRUMULAGI GAKELIRUMULAGI GAKELIRUMULAGI GAYYYYYA SUMSELA SUMSELA SUMSELA SUMSELA SUMSEL

Sungai Rotan di Terusan Bujang

! ke halaman 7

OLEHH. MuhammadSyubli. LN

itu. Penggalian Terusan Bujangberawal dari keprihatinanPangeran Liting pada akhirabad ke 18, keadaan desa-desaterpencil di Pegagan Ilir SukuII serta persawahan milikpenduduk yang hanyamengandalkan sistem tadah

hujan.Sungai Ogan yang merupakan

solusi irigasi dan transportasiberbelok-belok melewati dusunSukapindah, Ulak kerbau,Kerinjing, Sukaraja, Mandiangin,Arisan gading, Tanjung Sejaro,

Saka Tiga, terus ke kanan menuju MuaraPenimbung, Talang Aur, seterusnya Talang

PALEMBANG, SRIPO —Sriwijaya FC diuntungkanoleh jadwal putaran keduaIndonesian Super League(ISL) yang sudah direvisiJumat (30/3). Sebab, KeithKayamba Gumbs dkk jus-tru melawat ke kandangDeltras Sidoarjo pada Jum-at 13 April 2012 menda-tang.

“Alhamdulillah justru kitadiuntungkan dengan ke-beradaan jadwal yang su-dah direvisi ini. Tidak ba-nyak perubahan sebenar-nya, hanya diganti Deltrassaja yang akan kita hadapi

Pangeran, UlakKembahang sampai Pemu-lutan Ilir.

Ada beberapa desa yangtidak terjangkau aliran su-ngai. Selain itu transporta-si yang kala itu dilakukanlewat sungai terasa sangatjauh dengan berkelok-ke-loknya Sungai Ogan. Ber-dasarkan pemikiran inilahTerusan Bujang digali, un-tuk mengairi persawahandi desa-desa yang tidak ter-sentuh aliran sungai dan

Laga PerLaga PerLaga PerLaga PerLaga Perdana SFC Putaran IIdana SFC Putaran IIdana SFC Putaran IIdana SFC Putaran IIdana SFC Putaran II

Gumbs Bersua The Lobster

SRIPO/ZAINI

DIPERBAIKI — Pesawat Sriwijaya Air yang mengalami kerusakan sistem pom-pa hidrolik sedang diperbaiki dua teknisi di apron parking stand 2 Bandara In-ternational SMB II Palembang, Sabtu (31/3).

■■■■■ Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok Pesawat Sriwijaya Air tak Bisa Belok ■■■■■ Pompa Pompa Pompa Pompa PompaHidrHidrHidrHidrHidrolik Rusak olik Rusak olik Rusak olik Rusak olik Rusak ■■■■■ Oli Ber Oli Ber Oli Ber Oli Ber Oli Berceceran di Runwayceceran di Runwayceceran di Runwayceceran di Runwayceceran di RunwayPALEMBANG, SRIPO —Sebuah pesawat SriwijayaAir dari Pangkalpinang SJ881 yang mengalami keru-sakan hidrolic pump prob-lem sempat oleng saat hen-dak mendarat di BandaraInternational SMB II Pa-lembang, Sabtu (31/3) pu-kul 090.55.

Rusaknya pompa hidro-lik ini mengakibatkan ke-mudi tak berfungsi. Pesa-wat pun sulit untuk dibe-lokkan saat landing.

Untuk mencegah ke-mungkinan terburuk, pi-

lot memutuskan

membuang sisa BBM diudara. Selama 20 menit,pesawat terbang rendah,berputar-putar di atas KotaPalembang.

Kondisi ini menyebab-kan sebagian dari 116 pe-numpangnya trauma diBandara International SMBII Palembang, Sabtu (31/3)pukul 09.55.

“Saya pusing, nggak adapemberitahuan dari petu-gas di pesawat tadi. Maafpak saya pusing,” ujar sa-lah seorang penumpangSriwijaya Air, Ridho yangdigandeng wanita yangmenjemputnya.

Sementara Lamia (50)warga asal Lubuklinggaubersama suaminya menga-ku sangat cemas selama pe-

JADWAL PUTARAN II SFC1. Jumat 13 April, Deltras vs SFC, di Gelora Delta Sidoarjo2. Rabu 18 April, Persisam vs SFC, di Segiri Samarinda3. Minggu 22 April Mitra Kukar vs SFC, di Aji Imbut Tenggarong4. Sabtu 28 April, SFC vs PSMS Medan, di Gelora Sriwijaya5. Minggu 6 Mei, SFC vs PSAP Sigli, di Gelora Sriwijaya6. Senin 14 Mei, Persidafon vs SFC, di Barnabas Youwe7. Kamis 17 Mei, Persiram vs SFC, di Wombik Sorong8. Senin, 21 Mei, SFC vs Persiwa, di Gelora Sriwijaya9. Minggu, 27 Mei, SFC vs Persipura, di Gelora Sriwijaya10. Jumat, 1 Juni, Persiba vs SFC, di Stadion Persiba11. Minggu, 10 Juni, Persegres vs SFC, di Petrokimia Gresik12. Sabtu, 16 Juni, SFC vs Arema, di Gelora Sriwijaya13. Rabu, 20 Juni, SFC vs Persela, di Gelora Sriwijaya14. Minggu, 24 Juni, Persija vs SFC, di Gelora Bung Karno15. Kamis, 28 Juni, PSPS Pekanbaru vs SFC, di Kuantan SSC16. Rabu, 25 Juli, SFC vs Pelita Jaya, di Gelora Sriwijaya17. Minggu, 29 Juli, SFC vs Persib, di Gelora Sriwijaya

nerbangan. Bahkan setelahsampai dan duduk dibangku luar terminal keda-tangan bandara, ia punmasih terlihat syok.

“Dari Pangkalpinangpukul 09.00 biasanyanyampe 45 menit ke Pa-lembang. Kok malahmuter-muter 20 menit,gak turun-turun. Iyalahcemas, langsung lemasrasanya. Pas turun bunyigedebrak. AC nya nggakdingin, lampu terang. Ininyampe hampir setengahsebelas. Dak tau ngapomuter-muter terus, dakturun-turun. Tapi terbangrendah,” ujar Lamia.

GM PTAP II (Persero)

ARTIS Indra Bekti langsung menyebut Jakabaringketika ditanya tentang kenangan Palembang.Nama Jakabaring begitu lekat diingat Indra yanghadir ke Palembang bersama istrinya, Adila Jelitayang sedang mengandung delapan bulan. Indradan Dila menghadiri peresmian butik Indra IndriAlbis Desain di lantai I PTC Mall,

AmbassadorBusana Muslim

! ke halaman 7

“Beberapa tahun belakang-an, sripoku.com menjadisalah satu portal beritaonline yang banyakmembantu saya untukmendapatkan beragaminformasi seputar kegiatanataupun kejadian di wilayahSumsel. Sebagai pembacasetia, saya berharapsripoku.com terus menjagaeksistensi dan makin up todate.

H SOLEH NAIMKabag Humas Pemkab Muba

SRIPO/HENDRALATIHAN — Pelatih SFCKas Hartadi (kiri) menga-wasi Laskar Wong Kitolatihan ringan di StadionGelora Sriwijaya Jakabaring,Palembang, Sabtu (31/3).

GRANDOPENINGPeragaan

busana muslimoriginal

handmadeproduk

Indonesiaditampilkan

sejumlah modelpada acara

Grand OpeningButik Indra Indri

Albis Designoleh Indra Bektidan Aldila Jelita

di AtriumPalembangIndah Mall,

Sabtu (31/3).

SRIPO/ZAINI

Page 2: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012
Page 3: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POSTMinggu,1 April 2012 3

Tularkan Virus Membaca■ NBC Palembang

KOMENTARSekar AyuNetpreneur Fonder dan TnsiatorMeluncurkan dua karya Novel masing-ma-sing berjudul Prewedding Chickit, NewChpter. Dari komunitas ini bisa menam-bah teman, untuk bertukar info mengenaitulisan ata buku -buku. Dan bisa menge-luarkan buku yang tadinya hanya disimpandi latop (fil)

SuzannitaJurnarlisMenukis tiga karya Belajar Lebih Bijak (pe-ngembangan diri) Secangkir Kopi (Kum-pulan cerpen) dan Pelangi telah hujan(Novel).Bagi saya mamfaat dari komunitas ini se-makin percaya diri dan bersemangat me-nulis buku dan menambah teman baru.(fil)

NULIS Buku Club (NBC)Palembang, demikiannama komunitas inde-penden orang-orangyang tertarik dengandunia literasi. Tidakhanya mereka yang sukamenulis dapat berga-bung di sana, tapi jugapagi penikmat danpacinta buku juga bisaikut. Komunitas NBC inisudah ada di sejumlahkota seperti Medan,Padang, Jokyakarta,Lampungdan kotalainya. DiPalembangNBC sudahhadir sejak 7 Maret 2011.

Koordinator NBCPalembang, Yulia PurnamaSari mengatakan satutahun NBC Palembanganggota yang aktif sekitar50 orang, sedangkanfollowers sudah mencapai380 orang. Anggotanyabukan saja penulis tetapiterbuka untuk umum.“Maka members kami dariberbagai kalangan sepertipelajar, mahasiswa/i,dosen, profesional mudadan juga orang tua,”katanya.

Menurut Lia, tujuanberdirinya NBC Palem-bang adalah untukmenciptakan minimal1.000 penulis dan bukuasal kota Palembangsetiap tahunnya, danmenularkan viruspentingnya membacakepada masyarakat,khususnya di KotaPalembang.

Sedangkan kegiatanNBC Palembang saat inimemiliki 5 programkegiatan yaitu: pertam,meet up, yang dilakukansetiap awal bulan.Kedua, NBCP Goes ToSchool, dan ketiga NBCPGoes To Campus.Keempat, Writing Class,dan kelima CommunitySocial Responsibility.

Sedangkan syaratuntuk menjadi anggotaNBC Palembam cukuphadir di meet up setiapbulannya dan mengisiformulir pendaftaranmembers. Berbicarajumlah karya tulisanseperti novel, cerpen,antology dan bukulainnya, hingga saat ini

sudah mencapai kuranglebih 30 buku yangditerbitkan dari hasilkarya teman-teman NBCPalembang. “Karyaanggota NBC Palembangbisa dilihat pada bagian“Our Books” diwww.NBCPalembang.co.cc.”pungkas Lia. Tapi kataLia, karya anggota NBCPalembang tidak ditemu-kan di toko buku, karenabersifat Self Publishing.Tetapi mereka memberi-

kansedikittrikkepadateman-

teman di Nulis BukuClub Palembang,caranya untuk dilirikoleh major publisher.

“Kalau ingin memilikikarya anggota NBCPalembang, cukupkunjungiwww.NBCPalembang.co.cc,kemudian ke halaman“Our Books”. Tujuanutama kominitas NBC iniadalah mempumengakomodasi danmenjadi sarana agar

Penasehat Komunitas : Andhika Wijaya, SekarAdjilianty,Rachmi Zen, SuzanOktaria.

Koordinator : Yulia Permata SariSekretaris : Lymirza, DesiklyEvent : Clara ArcPusBendahara : Vyna

Sekretariat NBC Palembang, adalah Digital Community se-hingga semuanya dilakukan secara Digital. Karena itu mewa-jibkan setiap members Nulis Buku Club Palembang untukfollow twitter kami NBCPalembang untuk mengetahui infor-masi-informasi seperti acara ataupun project menulis.Alamat Nulis Buku Club Palembang1st and Biggest Book Writers Community in SumatraBlog: www.NBCPalembang.co.ccTwitter: @NBCPalembangFacebook: Nulis Buku Club Palembang

setiap orang bisamenerbitkan bukunyadengan mudah dancepat. Karena sebenar-nya banyak penulis yang

tulisannya bagus, namunterkendala berbagai haldalam menerbitkanbuku. “Dengan adanyakomunitas ini para

penuli muda Palembangdapat mamasarkankaryanya sambil menya-lurkan bakat menulis,”ujar Lia.

Penggurus Komunitas NBC Palembang

SRIPO/ZAINI

Sejumlah pengurus dan anggota Nulis Buku Club (NBC) Palembang foto bareng.

SRIPO/ZAINI

Sejumlah Komuniats NBC Palembang, pengurus dan Anggotamemamerkan hasil karya tulisnya.

Oleh: Zainal Piliang

SRIPO/ZAINI

Sejumlah pengurus dan anggota Nulis Buku Club (NBC) Pa-lembang foto bareng.

Page 4: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

4SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 2012

PALEMBANG, SRIPO —Ketua KONI Sumsel, H Mu-dai Madang mengungkap-kan akan menargetkan 50emas pada pagelaran Pe-kan Olahraga Nasional(PON) XVIII Riau (9-22September) mendatang.“Saat ini kita akan mulaimemfokuskan melakukanpersiapan menjelang PONnanti, mengingat waktupelaksanaannya yang taklama lagi. Target 50 emasini sudah termasuk targetyang maksimal, mengingatpotensi sumber daya atletyang dimiliki Sumsel seka-rang,” katanya usai acararapat kerja di Hotel Djaya-karta Daira, Sabtu (31/3).

Mudai menambahkan

KONI Sumsel Targetkan 50 Emas■ PON Riau 2012 untuk mencapai targetan

tersebut, KONI Sumselakan memulai melakukanpemusatan latihan daerah(pelatda). Pelatda ini akandikhusukan bagi atlet-atletyang diproyeksikan padaPON mendatang, namundari seluruh atlet ini tidakakan semuanya akan dibe-rangkatkan. Dari 287 atletini masih akan melalui pro-ses evaluasi terlebih dahu-lu pada pelatda ini. Tujuan-nya tidak lain sebagai lang-kah untuk mendapatkanatlet yang benar-benar siapmemberikan hasil terbaikbagi Sumsel.

“Kita akan terus lihat pro-gres dari atlet-atlet ini danakan dibandingkan dengandaerah lain. Jadi atlet yangakan dikirim nanti adalah

atlet yang bisa dikatakankualitas tidak terlalu jauhdengan pesaing dari pro-vinsi lain. Sebelum Form ByName pada 9 Juli menda-tang, tim inti yang akan di-berangkatkan PON sudahada keputusannya,” cetus-nya.

Ketua Bidang PembinaanPrestasi KONI Sumsel, DrsDjumadin Syafril, mengata-kan seluruh cabor sudahmelalui tahapan pra kualifi-kasi PON. Dari 39 caboryang akan dipertanding-kan pada PON Riau nanti,ada 33 cabor yang akan di-ikuti Sumsel. Sementaraenam cabor lainaya tidak di-ikuti Sumsel, yaitu, sepak-bola, voli, tenis meja, para-layang, kempo dan base-ball/softball. (cw2)

PALEMBANG, SRIPO — Li-ma orang pemain SriwijayaFC diketahui tidak ikut latihanperdana bersama pemain lain-nya, usai libur panjang duapekan di Stadion Gelora Sri-wijaya Jakabaring, Sabtu (31/3). Pelatih Kepala SFC, KasHartadi mengatakan kelimapemain ini adalah FirmanUtina, Siswanto, Nova Arian-to, Akhmad Jupriyanto danSyamsul Khairuddin.

Pemain ini sudah minta izintidak bisa ikut latihan per-dana, sebab masih ada ke-perluan keluarga masing-masing. Terkecuali nama ter-akhir yang belum diketahui

Lima PemainSFC Absen

kabar terakhirnya, mengapabelum tiba di Palembang.

“Semua sudah izin, kalauFirman melayat karena istripamannya meninggal. KalauNova karena istrinya tujuhbulanan, Siswanto karenaneneknya meninggal danJupe menghadiri saudaranyamenikah. Kecuali Syamsul,saya belum menerima kabardarinya. Kemungkinan keli-ma pemain ini akan tiba diPalembang besok (hari ini,red) sore,” jelasnya (31/3).

Mantan Asisten Pelatih IvanKolev ini mengatakan, prog-ram latihan perdana yang di-lakukan pemain kemarin, ha-

nya baru sebatas pengemba-lian kondisi fisik pemain. Mes-ki ia mengungkapkan saat inikondisi fisik pemain keba-nyakan dalam keadaan nor-mal. Kurang lebih dibutuhkanwaktu lima hari untuk benar-benar mengembalikan kon-disi fisik pemain dalam ke-adaan top performance.

“Sejauh ini kondisi fisikpemain dalam keadaan ba-gus, tapi memang untukdapat ke kondisi tebaik ki-ta masih butuh lima hari,”kata mantan pemain Kra-mayudha Tiga Berlian ini.

Belum TibaSementara Direktur Tek-

nik dan SDM SFC, HendriZainuddin mengatakanmasih akan mencari solusibeberapa pemain Asia lain-nya untuk mengisi lini de-pan SFC. Lee Kwang Jee,pemain asing Asia yang di-janjikan akan tiba kemarinuntuk mengikuti seleksi,memang belum tiba sete-lah menerima kabar tera-khir dari agennya, dr Tika.

“Katanya terkendala tiketyang masih dipesan, tapi un-tuk mencukupi kouta asingAsia yang tersisa kita masihakan mencari alternatif pe-main lainnya,” jelas anggotaDPRD Banyuasin ini. (cw2)

SRIPO/SYAHRUL

LATIH — Keith Kayamba Gumbs didampingi Pelatih SFC Kashartadi memberikan arahan ke Laskar Wong Kita saat latihan rutin diStadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Sabtu (31/3).

JAKARTA, SRIPO — DuetHendra Setiawan-Moham-mad Ahsan berpeluang di-turunkan kembali pada lagakedua semifinal kejuaraanberegu Axiata Cup di KualaLumpur, Malaysia, Minggu(1/4). Pasangan tersebut me-nyumbang angka saat timIndonesia Garuda menang2-1 atas tim Malaysia Tigerspada pertandingan pertamasemifinal turnamen berhadi-ah total satu juta dolar AStersebut di Britama Arena,Jakarta, hari ini.

“Mungkin saja pasanganyang ini (Hendra-Ahsan)yang diturunkan, tetapi bisajuga Bona (Septano)-Ahsan,”kata pelatih ganda HerryIman Pierngadi usai pertan-dingan. “Peluang keduanya50-50, tergantung pada kondi-si terakhir masing-masing pe-main menjelang pertanding-

Hendra/Ahsan Potensi Dipertahankanan,” tambah Herry IP.

Ia menilai, penampilanpasangan Hendra-Ahsancukup kompetitif jika harusberhadapan dengan pasa-ngan peringkat delapan du-nia Koo Kien Keat-TanBoon Heong, yang diperki-rakan akan memperkuatMalaysia Tigers pada per-tadingan kedua, Minggu.

Sementara pasanganranking enam dunia Bona-Ahsan mempunyai rekorpertemuan yang bagus de-ngan Koo-Tan, yakni ung-gul 3-2 dari lima pertemuandan memenangi tiga per-temuan terakhir mereka.

Rajawali TaklukkanLeopard

Sementara Tim bulutangkis Rajawali Indonesiamenaklukkan tim LeopardMalaysia dengan kemena-ngan menyakinkan 3-0 pa-

da babak semifinal pertamaturnamen Axiata Cup diKuala Lumpur Malaysia,Sabtu (31/3). Hasil ini men-jadi modal yang bagus bagiTommy Sugiarto dan ka-wan-kawan untuk mengha-dapai babak semifinal keduayang akan berlangsung diJakarta, Minggu (1/4/2012).

Kemenangan Rajawali di-buka Tommy Sugiarto yangmengalahkan Misbun Ram-dan Misbun 21-17, 21-16. Pe-main ganda Alvent Yulianto/Hendra AG memperbesarkeunggulan dengan menga-lahkan pasangan Teo Ei Yi/Nelson Heg Wei 21-15, 22-20. Pada partai ketiga,Dionysius Hayom Rumba-ka melengkapi kemenang-an tim Rajawali menjadi 3-0setelah menaklukkan juaradunia yunior 2011, ZulfadliZulkifli 21-11, 21-4. (KC)

Page 5: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 2012 5

MenataRuang

TerbatasRUKO atau rumah toko

biasanya memiliki ukuran yang sangat terba tas. Untuk itulah, biasa-

nya penataannya pun sangatterbatas. Bahkan, tak jarang sipemilik ruko mengalami kesu-litan untuk penataannya.

Begitu pula yang dialami HjNurmalah, SH MH dan suami-nya H Idham Khalid, SH. Pasa-ngan pengacara ini mengalamikesulitan untuk menata mak-simal ruko yang sehari-harinyadijadikan kantor mereka. Rukoyang beralamat di Jalan MayorSalim Batubara No 2641 RT 39

RW 10 Kelurahan 20 DI Kec ITI Palembang ini memiliki ukur-an 4 x 14 meter dengan tiga lan-tai. “Sewaktu memutuskan un-tuk menata ruko ini kita me-ngalami kesulitan. Itu sebab-nya kita menggunakan jasa be-berapa desain interior agar ha-sil penataan maksimal,” kataHj Mala dan H Idham Khalid,Sabtu (24/3).

Penataan ruko pun diperca-ya pada beberapa desain inte-rior di antaranya CV AnugrahMandiri dan CV Persada Indahserta satu perusahaan lagi yangkhusus menata tampak muka

depan ruko. Konsep yang di-inginkan pasangan pengacaraini adalah bagaimana tiapruangan bisa menjadi fungsiyang maksimal seperti ruang-an salat, ruang resepsionis,ruang staf dan ruang rapat ser-ta yang paling utama ruangkerja mereka berdua.

Orangtua dari OktariandoRahmatullah ini pun puas de-ngan penataan ruko mereka. In-terior mulai dari pewarnaan din-ding, desain dan penataan per-lengkapan mobiler dirasakansangat pas dengan apa yang me-reka inginkan. (safta)

Tampak muka di ruangan resepsionis.Ruang kerja Hj Nurmalah dan H Idham Khalid

FOTO-FOTO:SRIPO/SAFTA

Ruang rapat

Ruang Staf.

Page 6: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

18

03

SEMUA yang ada di sekitar kita dapatdijadikan olahan bermanfaat untuk kebutuh-an sehari-hari. But, hal tersebut juga bergan-tung kepada kreativitas yang kita miliki. Sa-

lah satunya adalah seni kriya. Mau tahu le-bih jelas tentang seni kriya? Apa aja

keunikannya? Bagaimana antusiaspelajar terhadap seni kriya? And

also barang apa saja yang dihasil-kan? So, pada edisi kali ini Lepass

udah nurunin keempat krunya buat ngebahas tuntasseputar kerajinan kriya. They are Muhammad ZahirFisabilillah, Nurwiji Synta Dewi, Raden Innu RomiFahlevi and also Rafiniati. Come on let’s check this case!

MANUSIA telah menge-nal seni sejak mereka dila-hirkan. Bahkan, seni sudahmulai diterapkan dalamkehidupan sejak zamanpurba. Lepass-mania pasti-nya mengenal banyak jenisseni. Salah satunya yaituseni kriya. Seni kriya ter-masuk ke dalam golonganseni terapan. Seni ini lebihmementingkan fungsi dankeindahan. Sehingga hasildari seni ini lebih banyakuntuk dijual. But, tak jaranghasilnya dijadikan pajang-an atau hiasan karena un-sur keindahannya.

Seni dan kreativitas harusberjalan seimbang agarmenghasilkan karya yangindah dan bernilai tinggi.“Dalam berkarya melaluiseni ini, harus memiliki ting-kat kemauan dan kreativi-tas yang tinggi. Agarmenghasilkan karya yangunik, menarik, dan memi-liki daya jual,” ujar Vebri AlLintani, Ketua ProgramDewan Kesenian Palem-bang.

Dalam proses menghasil-kan sebuah karya seni, adatiga aspek yang terlibat didalamnya, yaitu pelaku,

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 2012

6

Seni Kriya, Karya Berartistik

pengamat, dan penikmat.Pelaku or creator adalah o-rang yang membuat ataumenghasilkan karya senitersebut. Pengamat meru-pakan orang yang mem-perhatikan perkembanganhasil karya tersebut. Se-dangkan, penikmat meru-pakan orang yang meng-gunakan atau menghabis-kan nilai guna karya terse-but.

Keunikan hasil seni kriyadari tiap daerah berbeda.Keunikan itu muncul kare-na karya tersebut tidak adadi daerah lain atau bahkantelah menjadi ciri khassuatu daerah. Beragamkarya yang dihasilkan me-lalui seni kriya, misalnyatenunan songket, anya-man, pahatan, bahkan yangpaling sederhana yaitusuvenir. “Salah satu contohseni kriya yaitu pahatan alu-minium. Proses pembuat-an pahatan ini mengutama-kan keindahan dengankesederhanaan alat yangdigunakan. Sehinggamenghasilkan pahatan alu-munium yang unik danbernilai jual,” tutur AhmadYuliansyah, pembuat

pahatan aluminium.Ketertarikan remaja ter-

hadap seni kriya bergan-tung pada bakat dan minatyang dimiliki. Hal tersebutharus selalu berkesinam-bungan agar tercipta idekreatif untuk menghasil-kan karya melalui teknikseni kriya yang sederhana.

Easter Egg :PERKEMBANGAN za-

man selalu menuntut kitabuat berpikir kreatif. Sema-kin banyak kreasi remajayang kita temui dalam ke-hidupan sehari-hari di an-taranya adalah telur pas-kah.

Di luar negeri, telur pas-kah merupakan lambangmusim semi. Telur ini da-pat tergolong ke dalam se-ni kriya and also seni lukis.Telur ini mengutamakankeindahan yang termasuksifat seni kriya. Pembuat-annya juga membutuhkanketerampilan melukis agarmenghasilkan sebuah telurPaskah yang indah dan ber-nilai jual. “Selain sebagaihiasan, telur yang dilukis inijuga bisa menjadi tolakukur keterampilan melukisdari tiap pelajar. Selain itu,pembuatan telur ini jugamembutuhkan keterampil-an,” ungkap Mustika S.Pd,guru kesenian SMA Negeri2 Palembang.

Nowadays, telur Paskah ti-dak hanya kita temui saathari Paskah, but dapat kitalihat setiap hari, “TelurPaskah itu dapat dijadikanbahan untuk kado ulang ta-hun atau anniversary.” ujarNadhila Vanya Putri, siswipembuat telur Paskah asalSMA Negeri 2 Palembang.

Selain itu, telur Paskah da-pat dijual sehingga dapatmenanamkan jiwa enter-preneur dalam diri remaja,“Ini bisa dijadikan bisnisuntuk remaja karena telurini dapat dijual denganharga yang lumayan, se-dangkan bahan utamanya

hanya dari kulit telur yangmudah ditemukan dalamkehidupan sehari-hari.”tambahnya.

Dari Lepass: SELAIN sebagai media

penyaluran hobi, seni kriyabisa menjadi media entre-

preneur yang menjanjikandi kalangan remaja. Con-tohnya adalah telur Paskah.Telur ini termasuk senikriya dan seni lukis jika di-lihat dari proses pembuat-an dan hasilnya. Kita bisamembuat karya yang unikmelalui media yang seder-

hana dan mudah didapatseperti telur ini. So, nggakada yang nggak mungkinjika kita mempunyai ke-mauan untuk berusaha. Atlast for Lepass-mania, teteppantengin Lembaran Pela-jar Sumatera Selatan yangalways be number one ini ya!

HAPPY Easter! Buat Lepass-mania yang ngerayain Paskah. Nah, bincang-bincang tentang hari Paskah, biasanya Lepass-mania akan mengingat pera-yaan Telur Paskah. Telur paskah yang dihias dengan daya kreasi dan senipasti akan menghasilkan sebuah karya yang memiliki artistik yang indah.Berbagai macam aksesoris pasti sudah dipersiapkan oleh Lepass-maniauntuk meramaikan pernak-pernik telur paskah.

Tingkat kreasi seseorang tentu berbeda dalam mengkreasi telurpaskah. Ada yang simple bahkan sampai yang rumit. Telur paskahyang biasa bakalan disulap menjadi luar biasa dengan daya kreasiseseorang. Kedetailan seseorang dalam menghias telur paskah jugaturut diperhatikan. Mengapa demikian? Karena, kedetailan sese-orang merupakan kunci utama untuk mendapatkan hasil kriya yangbaik. Bagaimana pun cara Lepass-mania dalam menghiasi telurpaskah pasti bakalan memberikan yang terbaik. Tidak mungkinkita akan memberikan hasil yang jelek untuk diri kita sendiri.Karena, tingkat seni dari telur paskah akan menunjukkan karakteratau pribadi seseorang yang menghiasinya. Tidak lupa, kita harusmenghiasi telur paskah dengan sepenuh hati agar hasilnya jugamemuaskan.

Di kesempatan kedua ini, Alfian mengucapkan terima kasih sebe-sar-besarnya buat Tuhan, karena berkat-Nya selalu tercurah bagisaya. Tidak lupa saya ucapkan terima kasih buat orangtuaku yangsetia mendampingi and men-support saya. Untuk Lepass Angkatan I-XVII yang sudah mempercayakan saya untuk menjadi pembimbing diLepass XVIII. Harian Sriwijaya Post yang sudah menampung generasi-generasi muda seperti Lepass. Especially buat Lepass Angkatan XVIIIterus berjuang untuk memberikan yang terbaik bagi Lepass-maniaya!(@Alfian_Otrulega)

Delfia AnggrainiSMK Taman Siswa 1PalembangSEKARANG tak ha-nya pengrajin ataubussines owner yangterjun di dunia seni.But, banyak juga pe-lajar yang udah men-jadi pelaku seni, ter-utama seni kriya.Seni ini telah menja-

di kurikulum pembelajaran di berbagaisekolah. So, Lepass-mania bisa nyalurinbakat dan kreativitas untuk terusberkarya.(ska/day)

SRIPO/LEPASS

Seni kreasi telur paskah.

Tampung Ide KreatifDwi Intan SafitriSMA Negeri 8PalembangSENI kriya dapat di-jadikan ajang kreati-vitas para pelajaryang berminat dalamdunia seni. Nggakhanya itu, seni yangudah dimodernisasi

ini juga dapat dijadikan sebagai wadah bagisiswa yang mempunyai jiwa enterpreuneruntuk menuangkan ide kreatifnya. De-ngan begitu, minat dan bakat kita dalambidang seni kriya dapat tersalur denganpositif.(dil/bye)

Brandnews

○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○

PERKEMBANGAN emang identik mengarahpada inovasi-inovasi yang bisa dijadikan trend dikalangan remaja. Well, perkembangan barangelektronik seperti gadget, komputer, handphone,dan lain-lain sangatlah pesat. Nah Lepass-mania,teknologi terkini yang cukup menghebohkanadalah Window Phone atau yang lebih dikenaldengan handphone transparan.

Handphone ini sangat unik dan menarik. Cause,selain bentuknya yang sangat ramping, hand-phone ini memiliki warna yang transparan seper-ti kaca. Window Phone juga mempunyai inovasifitur yang sedikit aneh jika dibandingkan denganhandphone lainnya, yaitu fitur membaca keada-an cuaca. Fitur tersebut dapat membuatnya me-ngikuti cuaca yang ada di sekitarnya.

So, pada hari-hari cerah, layarnya akan benar-benar transparan. Pada saat hujan, akan munculfitur jatuhnya hujan pada seluruh bagiannya. Ke-tika cuaca sedang bersalju, theme-nya berubah men-

Handphone Baca Cuaca

jadi salju pula dan begitu seterusnya. Layarnyayang tembus pandang akan terlihat seperti se-buah jendela yang akan menampilkan berbagaikondisi cuaca. Nah abu-abuers, menarik bu-kan?(ell\win\net)

Kreasi Menghias TelurBy: Alfian

Keunikan Seni

BIOFILE :

Nama : Rizky Mona SyawliaTempat tanggal lahir :Palembang, 25 Maret 1995Asal Sekolah : SMA Negeri 3 PalembangAlamat : Jln. Teratai No. 278 Komplek Per-tamina, Plaju.Nama Ortu :Ayah : Zuhdi MustofaIbu : Isa Dewi Wati

Prestasi :#Juara 3 English Debate di Politeknik Sri-wijaya Tahun 2011#Juara 1 English Debate di MAN 3 ExpoTahun 2011#Juara 1 English Debate di IBGK AulaHandayani Tahun 2011#Putri SMA Negeri 3 Palembang Pe-riode 2011-2012

SENI merupakan salah satu unsur kebudayaan yang tum-buh dan berkembang sejalan dengan perkembangan ma-nusia. Manusia pula yang bertindak selaku pengubah danpenikmat seni. By the way, perkembangan seni nggak luputdari apresiasi kawula muda, especially di bidang seni kriya.Nah Lepass-mania, kali ini Rizky Mona Syawlia bintangLepass minggu ini bakalan cuap-cuap mengenai salah satuseni kriya, namely telur paskah.

Nowadays, berbagai macam seni menjadi dayatarik untuk menikmati kesenian itu sendiri atau ikut mencipta-kan sesuatu yang disebut seni. “Seni kriya emang ngebutuhinsuatu kreativitas yang bagus. Contohnya telur paskah ini,nggak hanya sebagai perayaan sakral but, bisa jadi kadoatau suvenir yang unik. Apalagi kita bisa menghiasnya sendi-ri,” tutur dara cantik yang akrab dipanggil Mona ini.

Perpaduan warna dan corak yang terdapat dalamtelur paskah menjadi ciri khas dan keunikan tersendiri. Nggakheran kalo banyak kawula muda mengeluti seni yang memi-liki unsur estetika ini. “Kawula muda yang bergelut di bidangseni especially seni kriya patut diancungin jempol. Seni kriyaseperti telur paskah yang memiliki keindahan dan keunikantersendiri ini, ngebuat banyak kawula muda ikut membuat

telur paskah ini, terlebih budget yang dibandrolsangat murah,” jelasnya.

Di zaman globalisasi danpesatnya kemajuan teknologi, nggakmenyusutkan antusiasme Lepass-maniauntuk mengapresiasikan gagasannya didunia seni. “Antusiasme dan kecintaankita terhadap seni sebanding denganperkembangan zaman. But, masihbanyak pembelajaran dan kerja ke-ras yang harus kita lakukan, untuk me-nekuni seni yang sebagian besarmenggunakan keterampilan tanganini,” tutup cewek yang hobidengerin musik ini. At last buatMona, terus tingkatin prestasimuand teruslah mencintaiseni!(ant\cus\ree)

IST

Page 7: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 2012 7

Sungai Rotan diTerusan Bujang

! dari halaman 1

KemudiPesawat Rusak

! dari halaman 1

sebagai jalan pintas tran-sportasi menuju Palem-bang.

Pangeran Liting meng-hentikan penggalian hing-ga Sungai Rotan, dikare-nakan dusun itu merupa-kan batas akhir WilayahPemerintahan Marga Pega-gan Ilir Suku II yang dike-palainya. Terusan Bujangdigali mulai dari hulu du-sun Talang Balai menujuKetapang. Sampai di Su-ngai Rotan, kepemimpinanpembuatan terusan ini di-lanjutkan oleh menantu Pa-ngeran Liting, MuhamadNuh (Pangeran Marga Pe-gagan Ilir Suku I) ke Pemu-

lutan Ilir hingga bertemudengan Sungai Ogan. (HM.Kafen dan H. Zainal Arifinbin H. Malian bin PangeranLiting Majalah Media Ke-luarga edisi 2004 Jejak Ke-mas Ali Jidin (Dece) Terbit-an Yayasan Liting Palem-bang.

Di atas disebut ada Su-ngai Rotan. Mengapa di na-makan Sungai Rotan? seti-daknya ada dua daerahyang bernama Sungai Ro-tan, satu di Ogan Ilir dansatunya lagi di KabupatenMuaraenim. Awas jangansampai keliru. Dahulunyadi dusun itu ada hutanyang banyak menghasil-kan rotan, tetapi ini bukandusun satu-satunya yangbanyak menghasilkan ro-tan. Rotan adalah sejenistanaman berduri, hati-hatikalau salah Anda meme-gang akan terkena durinya

yang tajam.Penduduk apabila telah

selesai menebang rotan itu,lalu mencuci batang-ba-tang rotan itu ke sungai ter-dekat. Mencuci rotan itu ti-dak oleh satu orang, me-lainkan oleh banyak orang,sehingga sungai itu penuholeh rotan. Oleh karena itu-lah dusun itu dinamakan“Sungai Rotan”. Desa itukini berada dalam keca-matan Indralaya Kabupa-ten Ogan Ilir. Tidak adayang keliru di sini, hanyasaja kalau saja ada yangmau berkunjung jangansampai salah alamat.

Jika ungkapan ini ternya-ta keliru mohon dimaklu-mi, saya manusia biasa ti-dak lepas dari salah, keliru.Bolehlah anda memper-baiki keliruku itu. Sebabkeliruku kelirumu juga,bahkan keliru kita semua.*

Bulu SeksiKate Winslet

Aktris Kate Winslet (36) dipaksa mencukur bulu-bulu halus di tangannya demi syuting film Titanicpada tahun 1997. Alasannya, karena bulu-bulutangan itu terlihat sangat jelas dan menganggupemandangan.

Seperti dikutip dari Female First, Jumat (30/3),bulu-bulu tangannya terlihat jelas di dalampencahayaan kamera dan membuat sutradara JamesCameron terpaksa menghentikan syuting tersebut.

“Jim (James Cameron) bilang, saya harus mencukurbulu-bulu halus itu,” kata Winslet yang saat itu baruberusia 20 tahun ketika syuting film yang kemudianmembesarkan namanya itu.

Ia juga sempat mengingat kenangan ketika dalam satuadegan air dingin, di mana ia meloncat dari Titanic,bulu tangannya berdiri dan membuat Cameron uring-uringan. Syuting pun terpaksa dihentikan.

“Kami kemudian memanggil penata rias yangmemiliki silet dan busa Gilette. Ini kejadian yangsungguh lucu,” kata aktris yang meraih EmmyAward lewat seri Mildred Pierce tahun 2011.

Namun, Winslet mengaku bukan dirinya sajayang mengalami penderitaan akibat kondisidingin tersebut. “Leo pun mengalaminya. Iamengatakan, saya tak ingin kedinginan lagi.Saya pun mengalami hal yang sama. Saatitu dia hanya bocah berusia 21 tahun,” jelasWinslet.

Kate juga mengungkapkan bahwadirinya merasa bersyukur atas kesukses-an film itu yang kemudian dirilisdalam format 3D untuk peringatan 100tahun tenggelamnya kapal pesiar itu.“Saya memiliki kebebasan untukmemilih peran dalam film,” jelas perem-puan bernama lengkap Kate ElizabethWinslet ini.

Film Titanic berbiaya 200 juta dollar ASberhasil menjadi satu dari film paling larissepanjang masa dengan mengumpulkan uangsebanyak 1,8 miliar dollar AS. (tribunnews)

Cabang Palembang T SaidRidwan didampingi Mana-ger Operasi Iskandar Ha-mid SSiT mengatakan su-dah prosedurnya pesawatberputar-putar di udarauntuk menghabiskan ba-han bakar.

“Positif landing, mena-pak. Itu prosedurnya ber-putar-putar menghabiskanbahan bakar,” ujar Said.

Ditambahkan Junior Ma-nager and General Affairs

Rubianto, pesawat Sriwija-ya Air ini mengalami rusakkemudi sehingga tidak bisabelok saat landing.

“Makanya saat berhentidi runway tadi, pesawat iniditarik towing hingga keapron di parking stand II.Sekarang ini menunggutindaklanjut teknisi maska-pai yang bersangkutan,”jelas Rubianto.

Pesawat terpaksa diper-baiki dan tidak bisa dibe-rangkatkan untuk pener-bangan selanjutnya pukul10.25 ke Jakarta.

“Untuk penumpang Sri-wijaya Air yang mau keJakarta 10.25 ini diupaya-kan untuk dialihkan ke

Mesin Kapal Mendadak Mati■■■■■ Dihantam Gelombang Besar Dihantam Gelombang Besar Dihantam Gelombang Besar Dihantam Gelombang Besar Dihantam Gelombang Besar ■■■■■ Air Laut Pecahkan Kaca Air Laut Pecahkan Kaca Air Laut Pecahkan Kaca Air Laut Pecahkan Kaca Air Laut Pecahkan KacaBATAM, SRIPO — KapalDumai Express 21 dari Pe-labuhan Sekupang Batamtujuan Pelabuhan TanjungBalai, mengalami kecelaka-an di perairan Batam, Sab-tu (31/3). Penyebab awaldiduga kapal menghantamgelombang sehingga me-ngalami kebocoran di de-pan dekat mesin kapal. Ka-pal sempat terapung di te-ngah laut karena mesinmendadak mati.

Ratusan penumpang ka-pal feri Dumai Express 21dari Batam tujuan TanjungBalai Karimun, panik kare-na kapal yang mereka tum-pangi dimasuki air melaluikaca jendela kapal yangpecah.

Dari Tanjung Balai Kari-mun, dilaporkan kapal be-rangkat dari PelabuhanSekupang Batam sekitar

pukul 10.00 pagi. Namunbelum meninggalkan per-airan Batam, kapal rusak ditengah laut, kaca jendelapecah dan air masuk kebadan kapal.

Kapal Dumai Express 21yang mengalami kecelaka-an di sekitar perairan Batu-culai, Sabtu, akhirnya balikarah ke Pelabuhan Domes-tik Sekupang Batam.

“Kapal balik ke Batam,penumpang dialihkan me-nggunakan kapal DumaiExpress 8 menuju TanjungBalai Karimun,” kata Syah-bandar Pelabuhan Domes-tik Sekupang Erwin Syafri-zal di Batam.

Kapal Dumai Express 21,kata dia, berangkat dari Pe-labuhan Domestik Seku-pang Batam sekitar pukul09.15 WIB dan diperkira-kan mengalami kecelakaan

sekitar pukul 09.45 WIB.Namun, kata dia, kapten

kapal baru melapor sekitarpukul 10.30 WIB.

“Kapten lambat melaporke kami, sehingga penum-pang sempat panik di te-ngah laut setelah dihantamombak yang mengakibat-kan kaca bagian depan se-belah kanan pecah,” katadia.

Ia mengatakan, saat sam-pai sebanyak 171 penum-pang di antaranya orangtua dan anak-anak masihmasih panik.

“Sekitar pukul 11.00 WIBakhirnya yang tetap inginberlayar ke Tanjung BalaiKatimun diberangkatkanmenggunakan Dumai Ex-press 8. Sisanya memilihtidak melanjutkan perja-lanan,” kata dia.

Saat ini, kata dia, kapal

yang mengalami kecelaka-an masih berada di Pela-buhan Sekupang.

“Yang mengalami keru-sakan hanya bagian kaca,mesin dan lambung tidakada masalah,” kata Erwin.

Berdasarkan laporan Ba-dan Meteorologi Klimato-logi dan Geofisika (BMKG)Hang Nadim, kata dia, se-cara keseluruhan tinggigelombang dari Batam me-nuju Tanjung Balai Kari-mun masih di bawah satumeter.

Sementara kecepatanangin hanya sekitar 5-10knot per jam, masih amanuntuk pelayaran.

”Semua kapal masihkami izinkan berlayar, ka-rena secara umum cuacamasih aman untuk pelayar-an,” kata Erwin.

(tribun batam)

pada laga pembuka dan inimenguntungkan kita,” je-las Pelatih SFC, Kas Harta-di, Sabtu (31/3).

Menurut Kas, para pe-main lebih suka bertemuThe Lobster julukan Deltrasdibandingkan menghadapiPersiram Rajaampat di Pa-pua pada laga perdana.”Kita lebih siap bertemuDeltras, karena letaknyasangat pas dengan perjalankita, pemain tidak terlalulelah,” ungkap Kas.

Menurut pria asal Soloini, para pemain tidak ter-lalu lelah karena satu kaliperjalanan dalam artian,jika menghadapi Persiram,SFC akan melawat kePapua lebih dulu, kemudi-an baru pulang ke Palem-bang dan terbang lagi keKalimantan menghadapiPersisam dan Mitra Kukar.

Namun, dengan jadwalbaru ini SFC akan langsungberangkat ke Sidoarjo ke-mudian melawat ke Kali-mantan menghadapi duatim kuat itu.”Kita hanyasatu kali perjalanan dan initidak terlalu melelahkan,”jelas Kas.

Menurut Kas, pihaknyamulai fokus menghadapi

tiga pertandingan tandang,makanya persiapan dilaku-kan sangat serius. Latihanperdana Sabtu (31/3) sore,sifatnya hanya pengemba-lian kondisi.

“Ini latihan pembukasaja, kita libur pada Ming-gu (1/4), kemudian mulaidigenjot lagi pada Senin(2/4), kita latihan pagi dansore seperti biasa,” jelasKas.

Sementara itu lima pe-main absen latihan perda-na yakni Syamsul Khairu-din, Firman Utina, Siswan-to, Nova Arianto, dan Ahc-mad Jufriyanto.

”Kelima absen dan su-dah izin. Mereka berga-bung pada latihan Seninpagi,” urai Kas.(ndr)

Gumbs BersuaThe Lobster

! dari halaman 1

penerbangan maskapailain,” ujar salah seorangpetugas.

Sementara District Ma-nager Sriwijaya Air CabangPalembang Jhoni R menga-takan mesin dalam per-baikan dan ia membantahadanya pengalihan pe-numpangnya ke pener-bangan lain.

“Ini sedikit lagi selesaiperbaikan. Belum dialih-kan. Kecuali yang tidakkonecting,” ujar Joni.

Akibat insiden ini, salahsatu penerbangan lainnyaBatavia Air Y6 517 dariBatam yang hendak land-ing memutuskan kembalike Batam.

Dari petugas ATC Ban-dara International SMB IIPalembang, pilot Bataviadiarahkan untuk holding(berputar-putar di udara)selama sejam sementaramengclearkan insiden Sri-wijaya Air yang sedangditarik towing dan traktordari runway ke apron. Na-mun pilot Batavia malahmemutuskan untuk kem-bali ke Batam dan barulanding di SMB II pukul11.50.

Akibat insiden ini jugamenyisakan ceceran oli se-panjang emnpat meter dirunway. Petugas PK-PPKpun berupaya membersih-kannya. (fiz)

PALEMBANG, SRIPO —Zulkifli (34) dan anak su-lungnya, Ica (4), tewas ter-lindas truk tangki Sabtu(31/3) pukul 18.30 di Jl Soe-karno-Hatta. Kedua wargaJl Sedap Malam Perumah-an Maskarebet KelurahanAlang-Alang Lebar Keca-matan Alang-Alang Lebarini hendak mendatangiyasinan seorang kerabat diwilayah Polygon.

Begitu sampai di kamarmayat, jenazah Zulkifli danIca langsung disambut ha-ru oleh beberapa keluarga.Suasana kamar mayat yangbiasa sepi di malam harimenjadi ramai dengan o-rang. Rasa haru begitu ter-lihat ketika mereka secarabergantian memandangitubuh mungil Ica yang su-dah tidak karuan bentuk-nya.

“Yang buat saya sedihadalah tewasnya Ica. Ia ituorangnya lucu dan bawel.Meski masih sangat kecil,

ia sudah bisa bersolek danmerawat diri. Ia paling ti-dak suka kalau tubuhnyaatau pun orang di sekitar-nya beraroma tidak sedap.Kini, bawelan tersebut ti-dak akan kami dengar la-gi,” ujar Abas, adik Zulkif-li.

Baik Ica maupun Zulkiflimengalami pecah kepala.Beberapa bagian tubuh, se-perti tangan dan kaki, su-dah terpisah dari tubuh.Bahkan, tubuh mungil Icahampir tidak berbentuk se-perti tubuh manusia lagi.Keduanya langsung dian-tar ke kamar mayat RSMHPalembang Sabtu (31/3)pukul 21.30.

Rosy (30), istri dari Zul-kifli, tidak luput dari mu-sibah menyedihkan ini.Namun, hingga pukul22.00, ia dikabarkan masihmenjalani operasi di RSMyria Palembang. Ia men-derita luka robek di kepaladan tidak sadarkan diri.

Diceritakan seorang sak-si mata, saat melintasi loka-si kejadian, motor YamahaVega R yang dikendaraiZulkifli berada di belakangsebuah mobil pribadi. Me-rasa tidak bisa menyalipdari arah kanan, Zulkiflimemilih menyalip dari sisikiri mobil tersebut.

“Di saat sudah berhasilmenyalip, motor tersebutlangsung berbelok ke arahkanan. Rupanya, dari arahdepan ada sebuah truktangki yang melaju dengankencang,” ujar saksi matayang enggan menyebutkannamanya.

Adapun alasan mengapaZulkifli langsung berbelokke kanan, dilanjutkan sak-si mata, diduga karena iamenghindari sebuah lo-bang yang besar. Sayang,Zulkifli tidak mengetahuikeberadaan mobil tangkitersebut. Ia dan dua anggo-ta keluarganya terjatuh da-ri motor karena diserempet

kepala truk tangki. Begitumenyentuh aspal, Zulkiflidan Ica dilindas roda ka-nan bagian belakang truk.Mereka berdua tewas ditempat.

“Sementara istrinya ti-dak terlindas. Kepalanyapecah karena berbenturandengan aspal cukup ken-cang,” ujar saksi mata.

Cukup lama ketiganyaterkapar di jalan. Warga se-kitar lokasi kejadian mera-sa takut untuk memabawatubuh mereka. Maklumn,tubuh Zulkifli dan Rosi su-dah tidak berbentuk sepertitubuh manusia lagi. HanyaRosi yang dipindahkanwarga sekitar. Sebab itu, sa-lah satu warga melaporkanperistiwa tersebut ke Pos-laka Polygon.

Sopir truk tangki dika-barkan sudah berhasil dita-han pihak kepolisian. Truktangki yang bernopol BE9626 AO juga diamankansebagai barang bukti. (cw6)

Tubuh Mungil Ica tak Karuan■■■■■ Satu Keluar Satu Keluar Satu Keluar Satu Keluar Satu Keluarga Tga Tga Tga Tga Terlindas Terlindas Terlindas Terlindas Terlindas Trrrrruk Tuk Tuk Tuk Tuk Tangkiangkiangkiangkiangki

Kate Winslet AP

Sabtu (31/3). Kebetulan ke-duanya adalah icon ambas-sador produk ini dua tahunberturut-turut. “Kebetulankita berdua adalah ambas-sadornya makanya paslaunching di Palembanghadir di sini,” katanya san-tai.

Jakabaring, menurut In-dra sangat gemerlap danmewah, hampir seluruh ca-bang olahraga dilengkapistadion yang fantastik ber-standar international. Keti-ka SEA Games kebetulan

Indra yang didaulat menja-di pembawa cara saat ope-ning maupun closing. “Ba-ru beberapa waktu lalu kesini, eh sekarang datang la-gi. Makanya Palembangbegitu lekat bagi saya. Bagisaya kota kedua dech sete-lah Jakarta,” beber Indrayang kala itu mengenakankoko coklat.

Dia tampil serasi bersa-ma istrinya dengan gamisberwarna sama. Indra yangsaat ini tengah menantikankelahiran anak pertamanyamengaku deg-degan di-kunjungan kali ini. Diakhawatir mengingat kan-dungan sang istri masukusia tua, mondar-mandirnaik pesawat. Namun jugakagum karena Dilla tidak

mengeluh.Keduanya sadar ini bagi-

an tanggung jawab sertaibadah. “Insya Allah calonanak kami kuat, karena inimempromosikan busanamuslim termasuk syiaragama juga. Awalnya kha-watir sih, tapi saya lihatDillanya juga tenang-te-nang aja makanya sedikitsirna,” cetus Indra sambilcuri-curi pandang keistri-nya lalu mengelus perutDilla.

Sontak kondisi itu mem-buat warga yang memadatiareal launching ikut terta-wa. Bayinya kelak diakuiIndra adalah perempuandan saat ini keduanya su-dah menyiapkan segala se-suatu, mulai dari kamar ba-

yi hingga pakaian bayi.“Lucu-lucu dech serbapink,” katanya lagi.

Tentang tren busanamuslim, pria berkulit putihini mengaku tak bisa lepasdari pakaian itu. Kebetul-an sang istri mengenakanjilbab juga, lebih matchingdan nyambung.

“Sekarang nuansagamisnya lebih moderndan maju. Tidak kuno.Saya pun sangat cocok de-ngan karya Indra-Indri ini,lebih comport dan enak di-pakai. Modelnya pun up todate, handmade semua jaditidak mungkin sama kare-na memang dibuat terba-tas. Jadi lebih eksklusif. Ituyang saya suka,” katanya.

(dewi handayani)

AmbassadorBusana Muslim

! dari halaman 1

SRIPO/ZAINI

TANDA TANGAN — Mahasiswa dari UMP, BEM, FISIP Unsri, Komite Kontra Kejahatan Korporasi, GMNI, MHI dan FMN tergabungdalam Gerakan Tolak Kenaikan BBM bersama warga mengumpulkan tanda tangan di atas kain yang dipajang di Bundaran AirMancur Palembang, sebagai sikap menolak kenaikan BBM, Sabtu (31/3).

Page 8: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 2012 8

PALEMBANG, SRIPO —Aksi bandit kaca kembaliterjadi. Kali ini mobil me-wah jenis Land Crusier(LC) BG 9 MS milik dokterGama (32), menjadi sasar-an aksi bandit pecah kaca,Jumat (30/3) petang.

Gama kemudian mela-porkan kasus ini ke SPKTPolresta Palembang dengannomor laporab, LP/B-848/

Mobil LC Dokter Dibobol■ Oleh Bandit Pecah Kaca ■ Tas Mahasiswi Dijambret

III/2012/Sumsel/Resta.Menurut korban, peristiwaitu terjadi di depan rumahmertuanya kawasan JlKikim Blok Q Lorok Pakjo,Ilir Barat I Palembang, Jum-at (30/3) pukul 17.00.

Akibatnya, mobil BG 9MS yang dibawanya kacakanan bagian tengah pe-cah. Pelakunya mengguna-kan sepeda motor tanpa

nomor polisi. Korban kehi-langan tas berisi dokumenpenting. “Kasus curat de-ngan modus memecahkankaca mobil itu masih dalampenyelidikan,” kata Kapol-resta Palembang KombesPol Sabaruddin Gintingmelalui Kasat ReskrimKompol Frido Situmorang.

Tas DijambretSementara itu Indrawati

(20) mahasiswi sebuah per-guruan tinggi swasata(PTS) menjadi korban jam-bret bersepeda motor. Kor-ban mengaku kehilangantas. Kasus ini kemudian dila-porkannya ke SPKT Polres-ta Palembang.

Korban menyebutkan,aksi jambret itu terjadi keti-ka dia melintasi kawasanSimpang 4 Jakabaring di JlAhmad Yani Kelurahan 3/4 Ulu Kecamatan SeberangUlu I Palembang, Jumat(30/3) pukul 20.00.

Ketika itu lampu lalulin-tas masih merah, tiba-tibapelaku yang juga mengen-darai motor datang dariarah belakang langsungmerampas tas korban yangsedang dipangku teman-nya. Motor pelaku kemudi-an langsung tancap gas kearah Jembatan Ampera.Akibatnya korban kehila-ngan tas berisi dokumenpenting dan uang tunai Rp250 ribu.

Kapolresta Palembang,Kombes Pol SabaruddinGinting melalui Kasat Res-krim Kompol Frido Situmo-rang mengatakan, pihaknyatelah menerima laporankorban jambret atas namaIndrawati. “Kasus jambretini masih dalam penyelidi-kan,” jelasnya. (mg19)

SRIPO/MG19

BANDIT KACA — Mobil LC milik dr Gama (32) yang menjadi sasaran aksi bandit pecah kaca.Korban kemudian melaporkan kasus ini ke SPKT Polresta Palembang, Sabtu (31/3).

PALEMBANG, SRIPO — Se-sosok mayat lelaki bertubuhbesar dan tinggi ditemukanditemukan di dalam sebuahgalian di kawasan DusunKemban Gajah, Desa Lang-kat, Kecamatan Banyuasin III,Kabupaten Banyuasin, Sab-tu (31/3) pukul 07.00.

Saat ditemukan, posisimayat tengkurap tanpa se-helai pun pakaian. Bekas ga-lian itu sedang ada airnya,dengan kedalaman sekitarsetengah meter. Mayat tan-pa identitas ini dievakuasioleh petugas Polres Banyu-asin ke Kamar Mayat RSMHPalembang menggunakanmobil ambulance.

“Dugaan sementara diatewas karena terlalu lamaberada di dalam air. Airyang menjadi tempat dima-na dia ditemukan adalahhasil galian dari petani karetyang biasa bekerja di sana,”ujar Kasat Reskrim PolresBanyuasin, AKP Suhardi-man SH MH yang dihubu-ngi melaluo ponselnya.

Menurut AKP Suhardiman,mayat yang diperkirakan ber-umur sekitar 50 tahun itu di-temukan pertama kali olehYusuf. Saat itu petani karet inihendak mendatangi lokasigalian. Namun niatnya ter-

Mayat Tinggi Besar Mengapung

henti karena melihat ada se-sosok mayat mengapung dipermukaan air dengan posisitengkurap. “Airnya tidak da-lam. Paling sekitar setengahmeter. Namanya juga bekasgalian, bukan sebuah sungaiatau pun danau,” ujarnya.

AKP Suhardiman men-duga, korban saat ditemu-kan belum lama tewas, ka-rena belum menebarkanbau menyengat. Ukurantubuhnya juga belum me-ngembang seperti layak-nya mayat yang tengge-lam. “Dugaan sementarakorban ini menderita pe-nyakit jiwa,” ujarnya.

Kondisi kulit mayat saat di-bawa ke Kamar MayatRSMH Palembang sudah be-warna putih kepucatan. Inimenandakan korban beradacukup lama di dalam air. Be-

berapa kulit di bagian tubuh,seperti kulit kaki, tangan, danbagian belakang tubuh me-ngelupas. “Kulit korban me-ngelupas karena tubuhnyaditarik saat hendak dievakua-si ke darat,” jelas AKP Suhar-diman seraya menambah-kan, tidak ada bekas penga-niayaan di tubuhnya. Ia di-perkirakan tewas karena ter-lalu lama berada di dalam air.

Tidak ada ciri-ciri khususyang ditemukan di tubuh kor-ban. Namun tubuhnya sedikitgemuk, rambut panjang dantipis, kumis lebat, kulit kecok-latan, dan tinggi badan seki-tar 165 CM. “Bagi warga yangmengenali ciri-ciri tersebut,dapat memeriksa mayat kor-ban di kamar mayat RSMHPalembang,” kata Dodi, petu-gas Kamar Mayat RSMH Pa-lembang. (cw6)

PALEMBANG, SRIPO —Asep (12) yang tercatat mu-rid kelas V SD di Desa Srinan-ti, Kecamatan Pedamaran,Kabupaten OKI, tengkorakkepalanya retak, setelah mo-bil pickup yang dikemudikanpamannya tabrakan dengantruk fuso di kawasan JalintimDesa Anyar, Pedamaran, Sab-tu (31/3) sekitar pukul 09.00.

Herman (40) kakek Asepyang ditemui di RSMH Pa-lembang menuturkan, saatitu Asep diajak pamannyahendak ke Pasar 16 Ilir Pa-lembang untuk mengambiljualan ikan. Kegiatan ini ru-tin dilakukan setiap tigaminggu sekali.

Namun perjalanan kali ini,mobil yang dikendarai pamanAsep saat berada di JalintimDesa Anyar hendakmendahului mobil pribadi didepannya. Begitu posisi mo-bil pikcup paman Asep seja-jar dengan mobil pribadi jenisAvanza itu, tiba-tiba dari de-

PALEMBANG, SRIPO —Bukannya berterima ka-sih, Muhlil (20) malah me-nusuk Alpri teman yangmemberi uang sebesar Rp2.000 saat nongkrong diJalan Puncak Sekuning,Kelurahan Lorok Pakjo,Ilir Barat I Palembang, Ju-mat (30/3) sekitar pukul19.30.

Muhil yang tinggal di Ja-lan Puncak Sekuning LrgSwadaya RT 18 ini menga-takan, dia menusuk korbankarena bawaan mabukaibon yang dihisapnya se-belum meminta uang kepa-da korban. “Aku tidak tahu,setelah Alpri memberiuang Rp 2.000 yang akuminta, langsung saja aku ca-but pisau dari pinggangdan aku tusuk pipi kanan-nya. Tidak pernah ada masa-lah sama dia, mungkin pe-ngaruh aibon yang aku hi-sap,” ujar remaja yang ba-bak belur setelah dihajarmassa itu.

Usai menusuk korban,

PALEMBANG, SRIPO —Mengetahui sang istri WildaKamila (20) mendapat pe-san singkat (SMS) dari te-mannya, Iwan Kusnadi (27)nekat menganiaya istrinyaitu hingga babak belur. Ka-sus penganiayaan ini kemu-dian dilaporkan oleh Wildake Polsekta Sako Palem-bang. Polisi pun begerakcepat membekuk Iwan.

Iwan saat berada di kan-tor Polsek Sako mengata-kan, dia memiliki dua istri.Pada 28 Maret 2012 sekitarpukul 00.30 dia pulang ke ru-mah istrinya di Jalan SiaranLrg Bersatu Bedeng 12 SakoKenten Palembang. Se-tibanya di rumah, dia melihatHP istrinya ada panggilandan setelah dilihat ada SMSdari temannya. Kesal meli-hat ada SMS yang tidak je-las, Iwan seketika naik pitamdan memukuli istrinya.

“Aku lihat ada SMS dariteman, kalau memang mau

IST

JENAZAH Mr X saat berada di kamar mayat RSMH PalembangSabtu (31/3).

Kepala AsepDihantam Fuso

pan muncul truk fuso. “Kare-na terkejut, paman Asep spon-tan membanting setir mobilke kanan. Namun usaha itugagal. Malah kepala truk fusotepat mendarat di kepala cu-cu saya yang duduk di bagiantengah,” ujar Herman.

Akibatnya, tulang tengko-rak kepala Asep bagian be-lakang retak. Sekujur mu-kanya juga luka gores ka-rena terkena serpihan kacamobil hingga tidak sadarkandiri. Sementara paman Asepluka robek mulut dan lecetdi beberapa bagian tubuh.Sedangkan sopir truk fusotidak luka dan diamankan diPolsekta Kayuagung. “Asepdan pamannya dibawa keRSUD Kayuagung. Kabar-nya yang membawa mere-ka adalah warga di sekitarlokasi kejadian,” ujar Her-man seraya menambahkan,Asep kemudian dirujuk keEmergency RSMH Palem-bang pukul 12.00. (cw6)

Istri Terima SMSDisiksa

Mabuk Aibon Main TikamMuhlil yang sedang dalampengaruh aibon itu tidakkabur, dan kembali melan-jutkan menghisap aibondi tangannya. Sedangkankorban yang mengalamiluka melaporkan kejadianitu ke keluarganya, se-hingga memancing ke-luarga korban datang danmemukul pelaku yang se-dang asyik menghisapaibon. Muhlil pun babakbelur sebelum diamankanpolisi.

“Aku tidak bisa melawandan badan aku rasanya sa-kit semua ketika digebukimereka. Rencananya uangRp 2.000 yang aku mintauntuk beli minum, tetapi ti-dak tahu kenapa aku me-nusuknya,” ucap Muhilyang mengaku pengang-guran itu.

Kapolsek Ilir Barat I Pa-lembang, Kompol SonnyTriyanto didampingi KanitReskrim Iptu Iwan Guna-wan mengatakan, ter-sangka diamankan sete-

SMS kenapa ke HP istri aku.Makanya aku curiga dan ber-tanya kepada dia ada hu-bungan apa dengan temanaku itu,” ujar Iwan. Usai me-mukuli istrinya, Iwan meng-aku langsung pergi mening-galkan Wilda yang telah ba-bak belur. Esok harinya saatpulang lagi ke rumah itu,Iwan kembali memukulWilda hingga luka-luka disekujur tubuhnya. Kasus inikemudian dilaorkan korbanke Polsek Sako Palembang.

“Tersangka dibekuk saatakan keluar rumah sekitarpukul 14.00, Kamis (29/3).Tersangka dapat dijerat pa-sal 44 dan 45 UU No.23 Ta-hun 2004 tentang pengani-ayaan hingga menyebab-kan korban mengalami lu-ka-luka. Ancaman hukum-annya lima tahun penjara,”kata Kapolsek Sako Palem-bang Kompol Lisbeth DSdidampingi Kanit ReskrimIptu Harsono. (mg14)

lah korban melaporkankasus penusukkan yangdialaminya. “Saat diaman-kan tersangka sedangasyik menghisap aibon dilokasi kejadian dan telahbabak belur dihajar war-ga,” ujar Sonny. (mg14)

SRIPO/MG14

Muhlil

Page 9: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

MINGGU, 1 APRIL 2012 HALAMAN 9 SRIWIJAYA POST

BIODBIODBIODBIODBIODAAAAATTTTTA :A :A :A :A :Nama : Herta MayasariTTL : Prabumulih, 3 Mei 1989Alamat : Jalan Jenderal Sudirman

No 03/56 Ruko Kuning BawahPrabumulih

Jabatan : Customer Services Bank MegaCabang Prabumulih

Tinggi : 170 sentimeter danberat 56 kilogram

Prestasi : 1. Gadis Favorit Bujang GadisPrabumulih tahun 20062. Pembawa Baki BenderaPaskibraka Tingkat Prabumulih3. Model Ratih SanggarwatiJakarta4. Penari TradisionalKota Prabumulih

Fotografer : Syahrul HidayatLokasi : Hall Atrium PTC Mall

BelanjaGamblingAla Herta

HERTA Mayasari, customer ServicesBank Mega Cabang Prabumulih, berse-mangat ketika bercerita tentangbelanja online di kalangan remaja.Tangannya diangkat keatas, diaserius sambil membeberkanfoto-foto pakaian yang pernahdia beli melalui facebook. “Inibaju yang saya pakai belilah darionline,” ucap Eta, sapaanakrabnya kepada Sripo beberapawaktu lalu. Eta memutarkan badan-nya lalu memperlihatkan detail pakai-an hijau berbahan lembut yang dikena-kan saat itu.

Model baju itu unik, melebar di bagian ta-ngan dari pangkal lengan hingga menjulur ke bawah, sementara dibagian tengah justru menyempit mengikuti lekuk tubuh. “Seperti inibajunya unik, warna hijaunya juga soft makanya suka. Begitu ditawar-kan dari facebook langsung antre pesan. Bayar, lalu tiga hari nyamperumah,” urai Eta santai.

Wanita bertubuh jangkung ini mengibaratkan sistem gambling untukbelanja online. Jika tidak teliti maka konsumen akan merugi, bisa uanghilang atau barang yang dipesan tidak sesuai, baik dari sisi bahan maupunwarna. “Pernah sih pengalaman itu. Pas pesan ternyata barangnya tidak se-suai. Lihat digambar kayaknya bagus banget, tapi pas nyampe malah jelek.Kalau sudah seperti itu pasti tidak beli lagi,” kata Eta. Namun jika barang yangdipesan sesuai yang diinginkan, malah Eta yang nanya duluan. “Aku yang agresiftanya-tanya terus, ada barang baru tidak,” cetusnya sambil tertawa.

Saking getolnya, Eta mengaku sebulan bisa empat hingga lima kali belanja. Selainlebih update, kata dia, sistem belanja ini juga menghemat waktu. Konsumen tak per-lu susah datang ke toko maupun butik. Cukup lewat laptop maupun ponsel saatsenggang transaksi bisa jalan. Juga bisa puas milih-milih sesuai keinginan. Dari sisiharga diakui lebih murah ketimbang harga toko. “Cuma itu resikonya nambah bia-ya ongkos kirim (ongkir) tapi bisa dinego sesuai kesepakatan,” katanya.

Lalu bagaimana cara Eta mendeteksi agar tidak tertipu, tipsnya dengan me-ngecek nomor rekening via bank langsung. Karena kebetulan kerja di bankjuga, sehingga lebih cepat dideteksi. “Jadi tahu lebih jelas identitas pemilikrekening. Catat kalau recordnya bagus bisa transaksi, tapi kalau ada blacklist-nya mending tidak jadi, daripada uang hilang,” ucap remaja berkulit putih ini.(dewi handayani)(dewi handayani)(dewi handayani)(dewi handayani)(dewi handayani)

Herta Mayasari

Page 10: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 201210

DI zaman modern danmaju seperti sekarang ini,manusia benar-benar diun-tungkan dengan perkem-bangan teknologi yang se-makin baik. Contoh kecilpada sisi positif yang bisadiambil dari kemajuan tek-nologi itu yakni dalam halperdagangan. Bila zamandulu bertransaksi harusbertemu dan bertatap mu-ka secara langsung, kini ti-dak harus demikian. Perla-han namun pasti, budayatersebut semakin bergeserdan diambil perannya olehkemajuan tekologi.

Belanja online, demikansebutan akrab para sebagi-an masyarakat yang sudahbiasa berbelanja barangkebutuhan, khususnyapara remaja yang memanghobi browsing internet.Menurut mereka, ada ba-nyak keuntungan yang bisadipetik dari berbelanja me-lalui situs internet. Salah

Kapan pun Tinggal Klik

Belanja Semakin Mudah

1. LAKUKAN pengama-tan atau riset mengenaialamat situs yang menye-diakan toko inline, andabisa cek alamat kontak per-son YM, dan lain-lain.

2. Jangan terlalu mudahmemberikan data pribadiAnda.

3. Ada baiknya anda jugacek harga yang tertulis diwebsite dengan yang adadi toko kota anda. Lihatperbandingan harganya,terpauh jauh atau tidak.

4. Setiap situs toko onlinepastinya mempunyai kebi-jakan dan peraturan, per-hatikan dengan teliti me-ngenai maksud dan isinya.Tanyakan juga akalu erlujika barang cacat sampaiditerima itu bagaimanakebijaksanaannya.

5. Gunakan pasword ya-ng berbeda di setiap transak-si. Hal ini untuk mengantisi-pasi adanya pencurian data.

6. Tanyakan apakah sistembelanjanya ada bukti yang di-kirim via email dan print.

7. Pada saat anda klik or-der/beli, perhatikan padabrowser bar, apakah adagambar tanda seperti kun-ci gembok/scure, hal inipenting karena merupakan

satunya belanja menjadi le-bih mudah karena tidakperlu berdesakan di pusatperbelanjaan atau tidak ha-rus bertatap muka untukbertransaksi.

Seperti yang diungkap-kan Yuana. Remaja yangmasih duduk di bangku se-kolah atas ini mengaku me-manfaatkan situs internetbelanja online sebagai salahsatu rujukan utama dalammencari barang-barangkebutuhan seperti pakaian,tas, sepatu dan lain-lain. Iamengutarakan, denganbertransaksi di tempat ter-sebut, lebih menghematwaktunya untuk kebutuh-an lain. “Misalnya berbe-lanja di toko, setidaknyakita harus ke sana dan itumemerlukan waktu, uangdan lain-lain. Sedangkankalau belanja online, kitatinggal melihat barang-ba-rang yang disediakan danbila ada yang bagus atau

kita tertarik, tinggal dipe-san,” ujarnya.

Bagi pribadinya, berbe-lanja online ini bisa dilaku-kan kapan saja baik itupagi, malam, bahkan dalamkeadaan belajar. Karenamenurutnya, untuk mela-kukan transaksi ini sese-orang hanya membuka si-tus yang dituju sesudah itu,segala jenis barang kebu-tuhan sudah terpampangdengan jelas.

“Bisa lewat BB, Facebook,Twitter. Bahkan, group BBsekarang sudah banyakyang menawarkan berbagaikebutuhan remaja,” kata-nya yang mengaku mulaimemanfaatkan teknologitersebut sebagai rujuan un-tuk membeli sesuatu.

Selain mudah dan tidakperlu menghabiskan wak-tu, ternyata belanja onlinesangat lengkap segala ma-cam barang kebutuhan.Dan hal itu sangat mem-bantu para remaja seusia-nya dalam mencari kebu-tuhan. Apalagi disebutkan-nya, untuk masalah harga,barang kebutuhan yangtersedia di situs-situs bela-nja online terbilang sedikitmurah.

“Setiap hari kan situs itumem-posting produk yangdijual. Biasanya, hargayang ditawarkan sangatterjangkau kalau diban-dingkan dengan di pasar-an atau toko,” katanya.

Sama halnya yang diung-kapkan Sulis, seorang ma-hasiswa semester pertamadisalah satu perguruan

tinggi swasta di Palem-bang. Ia mengaku seringberbelanja kebutuhan se-perti sepatu, baju dan tas diInternet.

“Di internet kan banyakyang nyediain. Bahkan, ka-

Tips Aman Belanja Online

jalur aman.8. Dalam transaksi biasa-

nya tiap toko online akanmenawarkan berbagai ca-ra. Jika belum berpengala-man, gunakan transfer la-ngsung.

9. Untuk belanja online

lau kita udah bergabungdengan situs itu, ada update terus setiap promodikeluarin. selain itu, setiapada produk baru pastidikeluarin, nah itu yangkadang-kadang membuatkita selalu ingin belanja te-rus,” katanya.

Menurutnya, berbelanjaonline ini, selain memu-dahkan dalam bertran-saksi, masalah harga su-dah tidak saling tawarmenawar dan lebih mu-rah. Seseorang yang me-mesan, menurutnya ha-nya tinggal melihat ba-rang yang diposting disi-tus tersebut, bila berminat

tinggal mengikuti langkahselanjutnya. “Biasanyakalau kita beli baju di si-tus itu, tinggal transferuang dan barang langsungdipaketkan ke rumah ataualamat tujuan kita. Pokok-nya, tinggal klik barangdatang,” ungkapnya yangmengaku sudah beberapakali belanja baju melaluijasa belanja online.

Namun demikian, sega-la kebutuhan belanja onlinetersebut harus diperhati-kan segala resiko dan kon-sekuensinya. Karena me-nurut Sulis, sebelum mela-kukan transaksi belanjaonline, seseorang harus

memiliki pegangan antaralain sudah mengethauipengelola situs belanjaonline, ada rekomendasidari seseorang, dan janganterlalu percaya barang de-ngan kualitas baik hargamurah.

“Yang penting harus ba-nyak pertimbangan juga.Jangan kalab lihat barangbagus dengan harga mu-rah. Selidiki dulu situs itu,apakah benar-benar kre-dibel dan lain-lain. Takut-nya, kita udah pesan dantransfer barang, gak tau-nya cuma situs permainandoang. Kan bisa repot ju-ga,” anjurnya. (andi agus t)

area international lebih baikgunakan PlayPal.

10. Selalu bersihkan datachace komputer/tempo-rary yang ada gunakan un-tuk belanja online. Hal iniuntuk menghapus semuadata yang telah ada kirim-

kan ke toko online tersebut.11. Pastikan untuk lebih

aman, pada waktu terjaditransaksi pada alamat webmenjadi https://

12. Selalu update datasofware anti virus di kom-puter. (tpsntrick.net/mg18)

SRIPO/SYAHRUL

ONLINE SHOPPING — Di zaman modern seperti sekarang ini banyak hal yang bisa dilakukan tanpa harus beranjak dari tempatkita. Salah satunya adalah belanja. Kegiatan belanja melalui media online sering disebut dengan istilah online shopping.

wordpress.com

PILIHAN UTAMA — Berdasarkan temuan dalam studi treninternet dan perilaku online masyarakat Indonesia, bahwa pe-rangkat mobile bakal menjadi pilihan utama akses internet di ta-nah air di masa mendatang.

Gettyimages

BERAGAM — Saat ini sudah banyak sekali online shop dengan segala penawaran. Mulai daribaju, sepatu, DVD, alat memancing, buku, sampai makanan dan minuman.

SRIPO/SYAHRUL

TREN — Belanja online di kalangan warga Indonesia kini sedang tren.

Page 11: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012
Page 12: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 201212

E R B A G A It e r o b o s a nbaik berupadesain dans p e s i f i k a s ipada sebuah

mobil, semakin menjadidaya tarik tersendiri bagipenikmat otomotif, teruta-ma pecinta mobil. Baru-baru ini, Toyota merilisNew Yaris Facelift sebagaipenyegaran dari generasisebelumnya. Meski peru-bahan yang terjadi hanyadi desain bodi, namun de-

New Yaris

Lebih Kental Aura Sporty

ngan tampilan lebih sem-purna ini, New Yaris siapmemanjakan pengendara.

Branch Manager Auto2000 Veteran, Yagimin me-ngatakan, kendaraan rodaempat yang bermain padahatback ini, tidak banyakmengalami perubahan pa-da varian teranyar NewYaris facelift. Ia tidak me-nampik jika dibandingkanpada tampilan generasi se-belumnya, perubahan ya-ng paling mencolok terda-pat pada bemper depan.

“Ini hanya minor changesaja. Sebagai penyegaranproduk sebelumnya,” kata-nya pada Sripo beberapawaktu lalu.

Yagimin menambahkansedikit perubahan di desainNew Yaris ini, semakinmembuat ‘wajah’nya lebihfresh dan lebih kental aurasportinya. Aura sporti itutampak terasa pada pe-nampakan bagian bumperdengan dengan mengu-sung tema hexagonal se-perti bumper depan milik

Honda Jazz. Sedangkanpada wajah New Yaris ini,tampak seperti model YarisTRD sportivo. Kenapa de-mikian, karena tersematspoiler belakang.

“Berbicara mengenai fog-lampnya, bentuknya tetapbulat hanya saja bagiandindingnya lebih lebar dantidak berbentuk daun lagi.Pastinya, Toyota masihmempertahankan karaktersporty dan berjiwa mudapada Yaris terbaru ini. Per-soalan mesin masih diper-kuat dengan mesin 1.500 cc1NZ-FE, yang akan mem-berikan tenaga 109 ps pada6.000 rpm, dengan torsimaksimum 14,4 kgm pada4.200 rpm,” jelasnya.

Selanjutnya, lebih detil la-gi perubahan kecil yangterjadi pada New Yaris initerjadi pada bagian buritan.Dimana, model stop lamp-nya, tampak berbeda darigenerasi sebelumnya. Bilastop lamp Yaris generasi la-was warna merah putihmasih mendominasi, kinihanya tersemat warna pu-tih saja yang menghiasi. Dibagian belakang bumper,ada lampunya. Ini berfung-si sebagai pembantu pe-ngendara ketika melaku-kan pengereman.

“Sementara, dari sisi as-pek keselamatan dan kenya-manan baik penumpangmaupun pengendara, New

MERAWAT lapisan jokyang menggunakan belu-dru harus ekstra hati-hati.Pasalnya, bahan ini tergo-long sulit untuk dibersihkan.Untuk membersihkannya,sediakan dahulu alat-alatpendukung seperti sikat, lapbersih, cairan penghilangnoda atau pembersih belu-dru yang bisa dibeli di super-market atau toko aksesorismobil dan vacuum cleaner(penyedot vakum).

Langkah pertama, sedotkotoran kecil di sela-sela danpermukaan jok denganpenyedot vakum. Setelah itusemprotkan cairan pem-bersih berupa busa ke per-mukaan yang akan dibersih-kan. Segera sikat bagianyang sudah disemprotkandengan satu arah untukmenghindari kotoran kem-bali ke tempat yang sudahdisikat. Lakukan secaraparsial atau bagian.

Untuk noda yang cukupmembandel, harus diulangibeberapa kali hingga ber-sih, Namun tak semua noda

Cara Jitu Bersihkan Jok Beludru

bisa dihapus dengan cairan.Sebenarnya noda yangmelekat bisa dihilangkankecuali tinta, makanan danminuman dengan bahanpengawet. Bekas tersebutsangat sulit untuk dibersih-kan dan dibutuhkan peker-jaan ekstra keras untukmenghapusnya.

Sehabis disikat, permu-kaan tersebut langsungdiusap dengan lap bersih.

Langkah tersebut merupa-kan proses terakhir mem-bersihkan jok. Namun An-da tidak bisa langsung me-nikmatinya. Harus dijemurdulu hingga kering. Ideal-nya jok dilepas dan dijemurditerik matahari, tetapi bisajuga dengan membuka se-mua pintu mobil. Untukmenghindari bau, dibutuh-kan proses pengeringan se-kitar 3 jam. (KC/cw2)

Waspadai Gejala Aneh Rem Mobil

JANGAN pernah mere-mehkan rem. Sistem remmerupakan salah satukomponen vital yang pa-tut mendapat perhatianlebih. Jika tidak berfungsidengan baik, maka kece-lakaan merupakan dam-pak yang pasti terjadi.Terlebih bagi yang inginmelakukan perjalananjauh agar tidak merepot-kan atau malah berujungbencana. Berikut bebera-

pa gejala yang dapat diwas-padai ketika bermasalah:

1. Pedal bergetar ketikadiinjak

Ini akibat piringan berge-lombang atau tidak rata.Penyebabnya, kualitaskampas atau piringan (jikasudah pernah diganti) tidaksesuai. Kondisi ini bisa ter-jadi pada mobil matik ka-rena malas menggunakanrem parkir saat berada dilampu merah. Jadi, pe-

ngendara tetap menginjakrem sementara posisi gigitidak di netral. Karena sifatbesi ketika panas memuai,permukaan yang ditekankampas rem akhirnya me-nimbulkan gelombang.

2. Arah mobil tidak lurusKetika rem diinjak, mo-

bil cenderung lari ke kiriatau kanan. Kondisi ini di-karenakan salah satu remtidak bekerja sempurnalantaran piston berkaratdan minyak rem kotor. Ja-ngan injak rem mendadakdan memberi tekanan ke-ras karena mobil bisa olengdan terbalik.

3. Rem ‘ambles’Kondisi ini terjadi saat

pedal tidak memberikantekanan normal dan seper-ti ngempos saat mengerem.Rem ‘ambles’ bisa terjadikarena tiga hal, adanyaangin palsu yang disebab-kan proses penggantianminyak kurang sempurna,dan kebocoran pada sistemyang lebih sering terjadi

KC

New Yaris Facelift

yaris terbaru telah dibekalidengan fasilitas dual SRSairbag. Kedua airbag tersebutuntuk pengemudi dan pe-numpang depan, sehinggamengurangi resiko cederasaat terjadi tabrakan atau ke-celakaan,” ujarnya.

Selain itu, dikatakan Yagi-

min, dalam fasilitas keama-nannya, New Yaris meng-gunakan sistem pengere-man ABS (antilock brakingsystem), EBD (electronicbrake distibution), dan BA.Sistem BA ini mencegahterkuncinya roda saat terja-di kondisi darurat. Kemu-

dian di bagian interior, NewYaris tak mau asal-asalan.Terdapat perubahan padaroda kemudi dengan desainflat dibagian bawah (flatbottom design), yang dise-limuti dengan bahan kulitkombinasi jahitan berwar-na merah. Kombinasi ter-sebut terdapat pada shiftknop dan bahan fabric padakursi kendaraan.

“Kelebihan lain yang me-ngikuti New Yaris yakni ada-nya teknologi smart entrysystem. Teknologi ini ber-guna untuk menghidupkandan mematikan kendaraandengan hanya sekali mene-kan tombol tanpa harusmenggunakan kunci,” ucap-nya seraya mengatakan tek-nologi tersebut belum per-nah ada pada produk lainpada segmen yang sama,dan Yaris ini juga dilengkapidengan sensor parkir.(cw2)

pada kaliper. Terakhir,master rem yang tidakpresisi akibat sil sudah ti-dak bisa menahan tekan-an. Lain masalahnya jikaketika diinjak, posisinyalebih dalam, ini menan-dakan kampas rem habis.

Nah, solusi ketiga gejalatersebut adalah memerik-sakan ke bengkel resmiatau langganan Anda. Se-bagai langkah preventif,lakukan perawatanberkala yang teratur setiap10.000 km (ganti kampasrem depan-belakang) dan20.000 km (servis besarganti kampas dan kurasminyak rem). Hindari bu-daya mengerem saatlampu merah dengan po-sisi transmisi aktif buatmodel otomatis. Sebaik-nya, gunakan rem parkiratau posisi ‘P’. Saat kondisicakram dan rem sedangpanas, jangan disiram air.Biasanya terjadi saat mela-kukan cuci mobil otoma-tis. (KC/cw2)

KC

KC

KC

KC

B

Page 13: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

13SRIWIJAYA POSTMinggu,1 April 2012

Awan berarakHitam pekat bersatuSemakin merata

Perlahan kubaringkan badanDi atas air yang dangkalKubuka, kututup, dan kubukakembali

Mata seakan terpakupada sebuah kubah di langit

Awan bergandenganSeakan mengejekAtau memamerkan busananya

Kubah seakan mau runtuhMenghilangkan semua yang adaMenghentikan nafasMenindih semua mahklukSeakan ngeriTapi tak juga ingin beranjakAtaupun berlari

Tak terasaOrang-orang di sekeliling telah pergiMeninggalkan jejak kakiDi sekililing kolam ini

Dingin....Semilir angin...Menyapu dedaunanMenusuk tulangMengingatkanku akan kolamYang sebentar lagi menghantam

KuberharapRintik hujan segera datangMenghilangkan jejak

Ekspresi Jiwa Komedi Natural

Diupah Sekaleng Beras

MESKIbelumdifasilitasialat-alatyang cang-gih dan

modern, nenek moyangmasyarakat SumateraSelatan tidak ketinggal-an akal untuk mencipta-kan sebuah kesenianyang bisa menghiburmasyarakat banyak.

Lewat sebuah bahasalisan yang seringdiutarakan pada kehi-dupan sehari-hari,

terciptalah sebuahkesenian yangbernamakan seni tutur.Dari namanya, jelaskalau seni ini dilakukandengan cara melisankansebuah syair ataupunsebuah naskah. Seni inidituturkan oleh sese-orang yang mempunyaijiwa komedi yangnatural. Sebab itu, tidaksemua orang bisamenuturkan syair untukmementaskan seni ini.“Dari awal terciptanyahingga masa

perkembanganya, senitutur hanya dilakonkanoleh dua orang. Itu punmereka masih beradadalam ikatan darah.Hingga sekarang, belumada yang mampumenggantikan merekaberdua,” ujar salah satupecinta seni dan budayaSumsel, Muksin.

Muksin menjelaskan,dua orang tersebutadalah Cik Manan danPak Saman. Adapunyang terlebih dahulumemperkenalkan senitutur adalah Pak Saman.Selanjutnya, Pak Samanmenurunkan ilmunyakepada Cik Manan.Dalam membacakansyair sebuah pementasanseni tutur, keduanyamampu menghipnotispara penonton. Bayang-kan, meski hanyadengan fasilitas yangseadanya, keduanyamampu membuatpenonton betah mende-ngarkan syair-syair yangkeluar dari mulutkeduanya hinggasemalam penuh.

“Yang membuatmereka sulit untukditiru oleh orang lainadalah gaya melawakmereka yang khas. Caramereka membuatpenonton tertawabenar-benar alami dantidak dibuat-buat. Selainitu, bahasa daerah yangmereka gunakan sangatkental,” ujar Muksin.

Seni tutur sudah adasejak Abad ke-16 danke-17. Mulanya, seni inimuncul dari lisanan paranenek moyang dalamkehidupan sehari-hari.Karena merasa bagus,lisanan para nenekmoyang dijadikansebuah syair. Selanjut-nya, syair-syair tersebutdipentaskan di beberapahajatan. “Biasanyadipentaskan satu malamsebelum resepsi perni-kahan berlangsung.Bahkan, hingga saat ini,masih bisa ditemui dibeberapa kabupatenyang ada di Sumsel.Selain itu, seni tutursering dipentaskan saatada syukuran khitananataupun peresmian

sebuah rumah,” ujarMuksin.

Seni tutur seringdipentaskan olehmasyarakat yang tinggaldi beberapa kabupatenyang ada di Sumsel. Seniini juga memiliki nama-nama yang berbeda disetiap daerah. Ada yangmenyebutnya jelihimatau bekayat. Namun,cara penyampaiannyatidak ada yang berbeda.

Dalam pelaksanaan-nya, seni tutur

dipentaskan secaramonolog, yang artinyadipentaskan hanya olehsatu orang. Orangtersebut nantinyamembacakan sebuahsyair yang sudahberbentuk sebuahnaskah. Ia membacakandengan cara dudukbersila yang dikelilingibeberapa penonton.Dialog yangdipentaskan dalamsebuah seni tuturbiasanya berupa pantun.

Pantun tersebut berisi-kan sebuah cerita. Diawal perkembangannya,pantun yang dibacakanadalah intisari daribeberapa ayat-ayat Al-Quran. “Yang banyakdiambil adalah SuratYasin. Namun, seiringdengan perkembanganzaman, tema sebuahsastra tutur tidak hanyaberceritakan agama.Bisa berupa kehidupansehari-hari hingga masakerajaan,” ujar Muksin.

Kubah di Atas Kolam

TIDAK heran Muksin cukup banyak mengenalkesenian dan kebudayaan asli wong kito. Rupanya, priayang juga bekerja di Departemen Agama Sumsel inimerupakan keturunan langsung dari Cik Manan, yangtidak lain adalah pelopor majunya seni tutur di Sumsel.

Karena cukup dekat, Muksin cukup tahu bagaimanasuka dukanya seorang Cik Manan melestarikan senitutur. Pernah saja, dalam suatu pementasan, CikManan hanya diupah sekaleng beras oleh si empunyahajatan. “Bahkan, ia pernah dikasih sekaleng padi.Karena menghargai pemberian orang lain, Cik Mananmemasak sekaleng padi tersebut menjadi beras,” ujarMuksin, yang mengaku sempat beberapa kali melihatpenampilan Cik Manan dalam mementaskan sebuahseni tutur.

Sebelum bisa berdiri sendiri, Cik Manan lamamempelajari seni tutur dari Pak Saman. Ia tertarikmempelajari seni tutur karena melihat penampilan PakSaman yang cukup memukau dirinya.

Cik Manan mementaskan seni tutur sejak berusia 20tahunan. Ia baru berhenti mementaskan seni tutur diusia 73 tahun. Sayang, hingga saat ini, belum ditemu-kan pengganti sepadan untuk seorang Cik Manan.“Kalau di luar Palembang mungkin banyak. Untuk diPalembang, saya belum ketemu. Ada beberapa, tapimereka lemah di beberapa bidang sewaktumementaskan seni tutur,” kata pria beranak empat ini.

Seni tutur semakin tidak digandrungi karena pelakuseninya sudah semakin uzur. Seperti kebanyakanlansia lainnya, mereka yang sudah uzur sedikit pelupadan sering berbicara ngelantur. Amat disayangkan,keturunan para sesepuh tersebut tidak ada yangberminat meneruskan minat orangtuanya. “Sayamasih bisa sedikit bersyukur karena televisi nasionalmasih mau menayangkan seni tutur. Harapan saya,semoga saja semakin banyak pemuda yangmenggandrungi kesenian ini,” tutup Muksin.(reflypermana)

M

Karya Bedjo Iskandar Abidin

PUISISRIPO/SYAHRUL

PENTAS SASTRA — Salah satu peserta Festival Musikalisasi Puisi danTeaterisasi Cerita Rakyat di Graha Budaya Jakabaring, beberapa waktu lalu.

■■■■■ Seni Tutur

Meski tema yangdipentaskan terdengarcukup serius, dalamprakteknya tematersebut disampaikansecara tersirat. Terka-dang, apabila disampai-kan dengan benar, ceritayang serius tersebutbisa membuat penontontertawa lebar. Inilahyang membuat senitutur Sumsel pada saatitu digemari masyara-katnya.

(refly permana)

Page 14: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

Aman Berkosmetik Saat HamilE H A M I L A Nbukan halanganbagi ibu untuktetap tampil can-tik dengan

kosmetik. Hanya saja pas-tikan pilihan kosmetiknyaaman. Berikut ragam produkkosmetik dan sejauh manakeamanannya untuk diguna-kan ibu hamil (bumil).

LipstikLipstik berfungsi mem-

bantu mencerahkan pe-nampilan agar tidak pucat.Umumnya, pada lipstikterkandung zat pengawetdan pewarna dalam jumlahterbatas sehingga terbilangaman bila tanpa sengajabumil menjilat dan mene-lan sedikit lantaran hendakmembasahi bibir. Agar le-bih aman, pilih lipstik yangterbuat dari bahan alami.Untuk mengurangi bibirpecah-pecah, bumil jugabisa menggunakan pelem-bab bibir secara rutin.

ParfumSelama tidak menimbul-

kan alergi pada kulit danAnda merasa aromanyamenyegarkan, boleh-bolehsaja parfum disemprotkan.Namun jika bumil tiba-tibasensitif dengan wangi par-fum yang biasa digunakansebelumnya (bumil merasamual bahkan pusing), makahindari pemakaian secaraberlebihan. Jangan jugamenyemprotkan ke bagianleher yang notabene dekatdengan indra penciuman.Bila perlu ganti parfum de-ngan aroma lainnya.

Krim pemutih wajahMungkin sebelum hamil,

ibu rutin menggunakankrim pemutih. Namun saatberbadan dua penggunaankrim pemutih sebaiknya di-hentikan sementara waktu,meski ibu mengalami flekhitam di sekitar wajah. Adabeberapa produk pemutihberbahan merkuri yang da-pat membahayakan janin.Bila masih ragu, konsulta-sikan dengan dokter.

Cat rambutSalah satu cara mengu-

bah penampilan agar tam-pak “cling” adalah menge-cat rambut. Ada beberapaproduk pewarna rambutberbahan dasar alami yangumumnya bisa digunakanoleh bumil. Namun sekalilagi konsultasikan hal inipada dokter terlebih dahu-lu dan lakukan pengecatansetelah trimester kedua.Perhatikan juga aturanpakainya secara merata.

Obat jerawatFaktor hormonal kerap

memicu jerawat pada bumil.Namun penggunaan obatjerawat yang banyak dijualdi pasaran sebaiknya dihin-dari, setidaknya hingga usiakandungan empat bulan.Jika keberadaan jerawat itusudah sangat menganggu,ibu sebaiknya berkonsultasidengan dokter kulit untukmendapat obat jerawat yangaman bagi ibu hamil. Untukmengurangi produksi mi-nyak dan sumbatan sebumpenyebab jerawat, bumiljuga dapat menggunakanpembersih atau sabun khu-sus wajah secara teraturpagi dan malam.

Produk penghilang bulu

Faktor hormonal saatberbadan dua terkadangmenyebabkan bulu ataurambut tipis tumbuh di kakiatau tangan bumil, bahkandi area bibir atas sepertikumis. Ada beberapa pro-duk penghilang bulu yangberedar di pasaran, namunumumnya mengandungbahan kimia, yang lebihbaik tidak digunakan selagihamil. Cara konvensional,seperti mencukur bulu, le-bih disarankan karena jauhlebih aman.

Pemutih gigiBagaimana dengan pro-

duk pemutih gigi? Bahan-bahan kimia pada produkpemutih gigi (dalam ben-tuk strip maupun cair) di-duga dapat menembusmasuk ke dalam gusi dansaluran darah sehinggaakhirnya sampai padajanin. Karena itu, untuk se-mentara hindari penggu-naan pemutih gigi, kalaumemang perlu, pasta gigiyang mengandung pemu-tih akan lebih aman.

Treatment rambutSalah satu cara mengu-

bah penampilan adalahmengeriting atau melurus-kan rambut. Ketika hamiltreatment ini harap ditun-da dulu mengingat bahandasar yang digunakan un-tuk kedua proses ini cukupkeras. Kalaupun ingin tam-pil dengan gaya rambutberbeda, mintalah penatarambut di salon untukmem-blow lurus atau ikalrambut Anda. Dijamin pe-nampilan Anda tambahkeren. (KC/cw6)

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 201214

Tidur Seranjang dengan Bayi

1. Pilih creambath dengan bahan-bahan alami seperti avokad, seledri atau cokelat.2. Minta kapster Anda untuk melakukan pemijatan yang lebih lama di daerah tertentu yang sering terasa pegalseperti punggung, pinggang, dan pundak.3. Pijatan di kepala atau rambut akan memperlancar peredaran darah sehingga rasa pusing yang kerap dialamibumil akan hilang setelah creambath.4. Kalau tidak tahan, bumil bisa minta untuk tidak melakukan perawatan steam rambut saat creambath.5. Usai creambath, minta untuk cuci rambut tanpa menggunakan sampo lagi supaya manfaat alami avokad,seledri atau cokelat tidak hilang.6. Sebaiknya bumil tidak menggunakan hair tonic setelah creambath karena unsur kimia yang terkandung didalamnya.(cw6/KC)

Cara Aman Creambath untuk Ibu Hamil

KKKKK

Tidur seranjang dengan bayimenyimpan berbagai manfaat, sa-lah satunya lebih membangun at-tachment parenting (AP) antara o-rangtua dengan anaknya. Soalkeamanaan tidur seranjang, tidakperlu diragukan. “Ibu memilikiinsting untuk tidak menindihbayinya. Ini berbeda dengan suamiatau anak-anak (kakak, misal),sehingga mereka tidak disarankantidur bersama dengan bayi,” tuturdr Hadining, SpA.

Menurutnya, dibandingkansekamar, tidur seranjang lebih ba-nyak memberikan manfaat karenaorangtua dapat lebih dekat dengananaknya. Tak ada kerugian atau sisinegatif tidur seranjang dengan bayi.

Berikut beberapa manfaat tidurseranjang dengan bayi:

❐ ❐ ❐ ❐ ❐ Saling mempererat hu-bungan

Hubungan yang istimewa anta-ra ibu dan anak dapat terjalin kare-na ada kedekatan. Jarak yang sa-ngat dekat saat ibu dan bayi tidurberdampingan, menciptakankeselarasan. Karena, posisi ibu danbayi saling bertemu muka, posisi

dur ibu menjadi lebih baik.Dengan tidur seranjang, ibu da-

pat segera menenangkan ataumenyusui saat bayinya terbangundi tengah malam. Umumnya ibudapat segera tertidur kembali dankeduanya bisa menyelaraskansiklus tidurnya satu dengan lain-nya. Kondisi ini tentunya mengun-tungkan karena dapat meningkat-kan kualitas dan kuantitas tidur ibu.

Umumnya ibu sangat pahamakan bayinya, sehingga posisitidurnya tidak akan mengangguatau membahayakan bayinya.Hormon-hormon yang muncul saatbayi menyusu juga menimbulkanefek rileks, yang dibutuhkan ibu agardapat tidur kembali.

❐ ❐ ❐ ❐ ❐ Lebih mudah menyusuiPosisi berdekatan akan mem-

bantu bayi menyusu dengan lebihmudah pada sang bunda. Bayi yangmenyusu pada malam hari jugamembantu ibu terhindari dari payu-dara yang bengkak dan berdenyut-denyut. Berbagai gejala ini dapatmenimbulkan mastitis (infeksi sa-luran ASI). Tidur bersama bayi jugamenguntungkan bagi orangtua be-

hidung keduanya pun saling berha-dapan. Pada saat ibu mengembus-kan nafas lembutnya, maka akandirasakan oleh bayi. Embusannafas ibu ini mampu merangsangbayi menjadi lebih teratur dan baik.

Posisi tidur bayi yang dekat de-ngan ibu juga membuat sang buahhati dapat membaui aroma tubuhibu dan memeroleh sentuhan ha-ngat dengan lebih intens. Selainmembuat lebih tenang, hal itu jugamenurunkan stres pada bayi.

❐ ❐ ❐ ❐ ❐ Bayi tidur lebih tenang danlelap

Tidur berdampingan dengansang bunda membuat bayi lebihtenang dan lelap. Kualitas tidurnyayang lebih baik ini akan berdam-pak pada tumbuh kembang bayikelak. Berdasarkan penelitian, se-lama tidur semua sel tubuh manu-sia, termasuk sel otot, hati, ginjal,tulang sumsum, dan sel otak me-ngalami pemulihan. Hormon-hormon pun lebih aktif diproduksi.Semua itu penting untuk mening-katkan kualitas dan efisiensi kerjaotak.

❐ ❐ ❐ ❐ ❐ Kualitas dan kuantitas ti-

kerja karena dapat membantu ibumenjalin kelekatan kembali sete-lah siang tidak bertemu denganbayinya.❐ ❐ ❐ ❐ ❐ Membantu perkembanganbayi

Tidur seranjang memungkinkanbayi tidur dengan tenang dan lebihpulas. Ketika tidur, bayi mengala-mi pertumbuhan yang pesat. Bayijuga dapat menyusu lebih lama.Pengisapan tambahan ini membe-rikan lebih banyak hindmilk (ASIbelakang yang biasanya mengalirsetelah 15 menit menyusui).Hindmilk mengandung tinggi lemakdan merangsang produksi ASI.

❐ ❐ ❐ ❐ ❐ Mengembangkan keperca-yaan antara orangtua dan bayi

Tidur seranjang memungkinkanmemberikan keyakinan pada bayi,ada ibu di sisinya yang selalu siapmemenuhi keinginan buah hatitercinta dengan cepat dan tepat.Hal ini tentunya sangat mengun-tungkan bagi bayi karena menjadimodal mengembangkan keperca-yaan diri (self esteem) yang berpe-ran membentuk kepribadian kedepan. (cw6/KC)

IST

Page 15: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 2012 15

SALAM sejahtera untuk Ibu Sri.Bu, saya Anna, pekerjaan saya

adalah instruktur renang di salahsatun hotel. Mengingat tuntut-an kerja saya, tiap pagi saya mera-wat kulit saya dengan pelembabdan tabir surya serta krem malamsebelum tidur. Namun dua bulanterakhir ini kulit area mata sayatampak dehidrasi, menggelap danberkantong. Padahal waktu istira-hat tidur saya cukup. Bagaimanacara mengatasi permasalahanyang timbul tersebut Bu. Sayamohon bantuannya, terima kasih.

Anna-Palembang

Jawab:Anna yang manis. Kegiatan

kerja Anda keseharian yang

SEMUA wanita sebenarnya dikaruniai fisik indah dan wajah cantik. Oleh karenanya ruanganini terbuka bagi Anda untuk berkonsultasi dengan Ny Sri Suroso. Ajukan pertanyaan Andasekitar soal kecantikan, etika dan perawatan tubuh. Kirim pertanyaan Anda ke redaksi Sripoatau Lembaga Pendidikan Carissa, Jl dr Cipto No 20 Palembang. Telp/Fax (0711) 358870. Email:[email protected].. Bisa juga kirimkan melalui fax ke 0711 312888, [email protected] atau ke nomor 08127890580.

Areal Mata Dehidrasi dan Berkantongbanyak dilakukan di luar ruang-an dan bersentuhan dengan airtentulah memerlukan perawat-an ekstra untuk melindungi kulitAnda. Banyak beraktivitas di airtidak menjamin kulit Anna sela-lu lembab. Justru dapat menjadilebih kering.

Keluhan yang timbul saat inikemungkinan kulit Anda saat inisedang mengalami kelainankulit akibat kandungan yang adadi dalam air kolam (dosiskaporit) dan radikal bebas ataujuga ada kebiasaan-kebiasaanAnna yang tidak sehat misalnyapola makan yang tidak sehat dangaya hidup Anna dalam keseha-rian. Perbaiki segera pola hidupitu dan tambahkan serum mata

yang dapat digunakan sebe-lum tidur. Pilihkan yang me-ngandung cooling effect untukmembuat kulit yang bermasa-lah menjadi cerah dan segar.Selain itu pilih yang mengan-dung ekstrak vitamin C kare-na dapat membantu mengu-rangi rona gelap. Serum dae-rah sekitar mata dapat digu-nakan dari produk-produk ke-cantikan yang dijual bebas dipasaran. Tetapi ingat, perhati-kan apakah telah terdaftarpada badan POM (Pengawas-an Obat Makanan). Gunakanjuga pelembab dan tabir suryayang tahan air dan pengguna-an diulang setiap dua jam.

Semoga bermanfaat.

Konsultasi Etiket dan Kecantikan

Diasuh oleh: Ny. Sri Suroso

Faktor EkonomiDominasi Kasus KDRT

ARAKNYAkasus Keke-rasan DalamR u m a hT a n g g a

(KDRT) yang terjadi di ma-syarakat, mengundang ke-prihatinan Ketua Tim Peng-gerak PKK Sumsel, Hj ElizaAlex Noerdin. Bahkan, iasendiri mendengarkanlangsung isi curahan hati(curhat) korban KDRT diPosko Trauma Center Sri-wijaya yang berada di UnitPelaksana Tehnis Daerah(UPTD) Panti Sosial KaryaWanita (PSKW) Jl Kol HBarlian, KM 11 Palembang.“Undang-Undang yangmengatur kekerasan ru-mah tangga, ternyata tidakmenjadikan kasus KDRTmenurun, tetapi justru me-ningkat,” kata Eliza, Jumat(30/3) lalu.

Eliza meminta semuakader PKK mulai di Kabu-paten/kota, Kecamatandan kelurahan/desa harusmenjadi pendamping kor-ban KDRT. Kasus KDRTsering banyak terungkapdi media massa, bahkanboleh jadi mungkin jumlah-nya jauh lebih banyak lagiyang tidak pernah tereks-pos karena berbagai alas-an.

Dikatakannya, dari hasilinterview dengan korban,ternyata banyak faktor pe-nyebab atau alasan yangmendasari pelaku KDRTmelakukan aksinya. Misal-nya, sebagian besar dilan-dasi karena motivasi eko-nomi yang menyebabkanhubungan antara keduapasangan (suami-istri) se-ring tidak harmonis dansering cekcok karena ma-salah ekonomi sehingga

terkadang menyebabkansalah satu dari mereka ber-tindak di luar kesadaran.Bahkan, anak yang tidakbersalah ikut menjadi kor-ban dari kedua orangtua-nya. “Yang pasti, tidak ha-nya pemerintah, tetapi se-mua pihak ikut membantu

PENGASUH Rubrik KesehatanGigi Sripo Yth. Bu Dokter, saya bela-kangan ini sangat khawatir dengankondisi gigi anak saya yang masihberumur di bawah lima tahun. ke-khawatiran tersebut karena di antaragigi anak saya yang baru tumbuh,sebagian juga sudah ada yangkeropos, hitam dan lainnya. Memanganak saya tersebut sering makan cok-lat, es krim, dan pempek yang sekali-gus dengan cuko-nya. Padahal sayamenginginkan gigi anak saya sem-purna nantinya setelah dewasa ka-rena kabarnya kalau gigi tidak sem-purna bisa mengganggu perjalananpendidikan dan karier. Apakah adacara lain agar gigi anak saya bisa utuhdan apakah yang sudah keropos itubisa utuh kembali.

Fitriani UsmanKenten Laut Palembang

Jawaban:IBU Fitriani Usman yang ter-

cinta. Anak ibu akan memasuki

PEMBACA budiman, kami menyediakan rubrikasi terkait kesehatan dan perawatan yang diasuh PDGI danPSKG Unsri bekerjasama Harian Sriwijaya Post. Pembaca yang ingin menyampaikan berbagai pertanyaan

terkait dengan masalah gigi, dapat dikirim ke meja redaksi melalui Fax 0711 312888 atau [email protected].

Konsultasi Kesehatan Gigi

Cegah Gigi Keropos pada Anakpertumbuhan gigi permanen.Umumnya gigi permanen akantumbuh pada usia 5-12 tahun.Gigi akan tumbuh utuh, akantetapi gigi permanen muda sa-ngat rentan menjadi keroposkarena kuman dan akhirnyaberlubang. Warna kehitamanatau kecoklatan dan keroposmerupakan tanda dari penyakitkaries (gigi berlubang). Gigiyang keropos, hitam saat ini ada-lah gigi susu bila waktunya le-pas maka harus dicabut agar gigipenggantinya dapat tumbuhpada posisi yang benar.

Mengenai kebiasaan anakmengkonsumsi permen, eskrim, coklat, pempek dan cukotidak apa-apa asalkan frekuensiminimal. Dan setelah itu lang-sung berkumur air putih 10 me-nit kemudian menyikat gigi bilaada waktu. Sebagai tambahan,salah satu maksud ada dua fasegigi, sulung dan permanen ada-

Drg Bertha AuliaDosen Prodi Kedokteran GigiUniversitas Sriwijaya

lah agar kita belajar membia-sakan yang baik. Tanamkan ke-biasaan menjaga gigi dan con-tohkan akibatnya bila tidak,agar kelak saat geligi permanen,anak akan tetap terjaga kesehat-an gigi dan mulutnya.

atau duduk bersama agarbisa mengurai benang darikerumitan masalah KDRT,”katanya.

Eliza sendiri tidak me-nampik, kalau keadaanekonomi dan rendahnyapendidikan ditambah ling-kungan yang sedikit ba-

nyak menjadi pemicu ber-tambahnya perlakuan KD-RT. Menurutnya, di PKKsendiri digelar programpelatihan dan pendampi-ngan untuk korban KDRT.Bagaimana pun, korbanKDRT harus dipulihkan daritrauma dan diberikan ke-

DOKTER, kondisi cuaca saat ini tak menentu. Siappanas, sorenya hujan. Tentu saka kondisi cuaca sepertiini sangat rentan dengan penyakit, terlebih jika kondisitubuh tidak fit. Kebetulan kami kemarin ke rumah sakitdan melihat pasien DBD dan juga ada pasien diare.Kata perawat, saat ini marak diere, apa betul dokter.Dan apa yang harus dilakukan?

Santi (32), Bukitlama

TERIMAKASIH atas pertanyaannya. Sebenarnyakemungkinan terjadinya diare bisa disebabkan olehmasalah sanitasi. Meliputi banyak faktor sanitasiseperti selokan tersumbat oleh sampah, mencucidan mandi di sungai tercemar, buang air besarsembarangan, jamban yang asal-asalan, dan jugaperilaku dari masyarakat yang tidak sesuai denganperilaku hidup bersih dan sehat. Sehingga yangpaling penting untuk menghindari diare adalahmasyarakat harus paham tentang pola hidup bersihdan sehat.

Kebiasaan perilaku hidup bersih dan sehat antaralain:

☞☞☞☞☞ Makan makanan dengan gizi seimbang(kebutuhan sesuai usia)

☞☞☞☞☞ Cuci tangan setiap sebelum dan sesudahmelakukan aktivitas (dengan air sabun dan airmengalir)

☞☞☞☞☞ Jaga kebersihan kuku dan jari tanganDirektur Jenderal Pengendalian Penyakit dan

Penyehatan Lingkungan, Tjandra Yoga Aditama,mengatakan fasilitas seperti seperti mandi cucikakus (MCK) masih menjadi kendala bagi sebagianmasyarakat Indonesia. Begitu juga dengan jambandengan pembuangan yang tidak benar.

Selain penyakit terkait air, sanitasi dan kebersihan,angka kematian juga sangat dipengaruhi olehperilaku orang Indonesia. ‘’Penyakit-penyakit inisebenarnya bisa dihindarkan melalui perilaku hidupbersih dan sehat (PHBS),’’ kata Tjandra.

Penyakit seperti diare, cacingan dan typus bisamenular dari tangan yang tidak bersih. Sayangnya,perilaku cuci tangan masih jarang dilakukan orang.Secara umum perilaku cuci tangan pakai sabunorang Indonesia masih sangat rendah. Data perilakucuci tangan Kementerian Kesehatan 2010 mencatathanya 23 persen orang yang mencuci tangandengan sabun. Meningkat dua kali lipat dibanding2007 yang sebesar 11 persen. (sin)

Dinkes Kota Palembang

Cuaca tak Menentu,Waspadai Penyakit

Pembaca, Dinas Kesehatan Kota Palembangbekerjasama dengan Harian Sriwijaya Post menyediakan

rubrik tanya jawab kesehatan lingkungan. Pertanyaanbisa dikirim ke alamat email: [email protected]

Konsultasi Kesehatan Lingkungan

SRIPO/HUSIN

PELATIHAN — Ketua Tim Penggerak PKK Sumsel Hj Eliza Alex Noerdin mengunjungi korban KDRT dan wanita rawan sosial diUPTD PSKW yang diberikan pelatihan keterampilan menjahit dan salon.

terampilan agar kesulitanekonomi yang dialami bisadiatasi. “Kita tidak cukupterharu, tetapi kita harustersentuh dengan keadaankorban KDRT dengan caramemberikan pelatihan dankemandirian,” kata ElizaAlex Noerdin. (sin)

M

Page 16: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

SRIWIJAYA POST

Minggu, 1 April 201216

MODEL: Indra Bekti, Adila Jelita, Agus

Saefudin, Evy Segarwangi

KOLEKSI: Indra Indri Albis

FOTOGRAFER: Syahrul Hidayat

LOKASI: PTC

BUSANA muslimah atau

gamis kerap dipakai

diacara-acara resmi, bisa

kondangan atau ke

tempat yang mengede-

pankan keramaian.

Nuansa pakaian

berpasangan atau lebih

dikenal Sarimbit bisa jadi

acuan.

Lihat saja gaya Indra

Bekti dan istrinya, Adila

Jelita. Mereka terlihat

serasi dengan nuansa

gamis bordir sarimbit,

indra dengan baju koko

dan dila dengan model

gamis memanjang plus

kerudung warna senada.

Keserasian busana itu

mereka pertontonkan

saat peresmian butik

Indra Indri Albis Desain

di lantai I PTC Mall, Sabtu

(31/3).

Begitupun sarimbit

Agus dan Evy. Meman-

jang dengan sentuhan

renda-renda disepanjang

tangan. Nuansa bordir

juga disebar di bagian

leher baju koko Agus.

“Konsep sarimbit bordir.

Dari mulai tangan, leher

bagian depan hingga

sentuhah bawah semua-

nya handmade bordir

dengan kombinasi

renda-renda. Konsep ini

ciri khas Sarimbitnya,”

kata perancang, Mussia.

Menurut dia, siapa pun

bisa pakai, tak harus

bertubuh langsing, asal

tingginya sama bisa

masuk karena nuansa

gamisnya lebih melebar

di bagian pinggang dan

dada. Juga untuk koko

cowoknya, lengan dan

dada dibuat lebih besar.

“Jadi jangan takut.

Siapapun bisa pakai,”

katanya. (dewi(dewi(dewi(dewi(dewi

handayani )handayani )handayani )handayani )handayani )

erasi AlaarimbitSerasi Alaarimbit

Page 17: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

Super Ball

Live on TV

VALENCIA VS LEVANTEVALENCIA VS LEVANTEVALENCIA VS LEVANTEVALENCIA VS LEVANTEVALENCIA VS LEVANTE

Minggu (1/4)

pukul 23.00 WIB

NEWCASTLE VS LIVERPOOLNEWCASTLE VS LIVERPOOLNEWCASTLE VS LIVERPOOLNEWCASTLE VS LIVERPOOLNEWCASTLE VS LIVERPOOL

Minggu (1/4)

pukul 19.30 WIB

TOTTENHAM VS SWANSEATOTTENHAM VS SWANSEATOTTENHAM VS SWANSEATOTTENHAM VS SWANSEATOTTENHAM VS SWANSEA

Minggu (1/4)

pukul 22.00 WIB

JUVENTUS VS NAPOLIJUVENTUS VS NAPOLIJUVENTUS VS NAPOLIJUVENTUS VS NAPOLIJUVENTUS VS NAPOLI

Senin (2/4)

pukul 01.45 WIB

VILLARREAL VS ESPANYOLVILLARREAL VS ESPANYOLVILLARREAL VS ESPANYOLVILLARREAL VS ESPANYOLVILLARREAL VS ESPANYOL

Senin (2/4)

pukul 02.30 WIB

Juventus VS Napoli

Live on

Senin (2/4)

pukul 01.45 WIB

Cadangan:

Absen: Pelatih:

30 Storari, 34 Marrone, 20 Padoin, 7Pepe, 10 Del Piero, 18 Quagliarella, 23 Borriello

- Antonio Conte

Cadangan

Absen: Pelatih:

: 83 Rosati, 8 Dossena, 3 Fideleff, 16Vargas, 21 Fernández, 20 Dzemaili, 29 Pandev

Donadel (cedera) Walter Mazzarri

V SJuventus ( 3-5-2 ) ( 3-4-2-1 ) Napoli

GRAFIS: BAYUGRAFIS: BAYU

1 Buffon1 Buffon

15 Barzagli15 Barzagli19 Bonucci19 Bonucci

3 Chiellini3 Chiellini

4 Caceres4 Caceres

22 Vidal22 Vidal

21 Pirlo21 Pirlo8 Marchisio8 Marchisio 11 De Ceglie11 De Ceglie

14 Vucinic14 Vucinic32 Matri32 Matri

1 De Sanctis1 De Sanctis

14 Campagnaro14 Campagnaro28 Cannavaro28 Cannavaro

6 Aronica6 Aronica11 Maggio11 Maggio23 Gargano23 Gargano

88 Inler88 Inler18 Zuniga18 Zuniga17 Hamsik17 Hamsik

22 Lavezzi22 Lavezzi7 Cavani7 Cavani

SELAIN berharapbisa terus bersaingdi jalur ScudettoSerie A Italiabersama AC Milan,Juve juga berambisimenjaga rekorunbeaten (takterkalahkan) dimusim ini.Termasuk saat

melawan Napoli, Senin (2/4) dinihari.

Juventus memiliki rekor impresifmusim ini. Tim besutan AntonioConte tersebut tidak pernahterkalahkan dari 33 laga Serie Adan Coppa Italia. Di Serie A, SiNyonya tak terkalahkan dalam 29laga dan kini mengejar rekor ke-30.

Untuk memenuhi ekspektasitersebut, kiper utama Juve,Gianluigi Buffon, akan tetapmempertahankan tradisi dan etoskerja keras timnya seperti yangtelah ditanamkan sangallenatore, Antonio Conte,sejak tiba di Juventus.

“Kerja keras,keringat, kekuatan, danpengorbananmendorong kamiuntuk maju, begitujuga stadion baru dankeinginan untukmenghapus duamusim buruksebelumnya,” kataBuffon, yang

menyebut timnya butuh keajaibanmemenangi Scudetto.

Menghadapi Napoli di StadionJuventus Arena, Buffonmemastikan timnya akanmenyajikan perlawanan sengituntuk mempertahan rekor takterkalahkan. Kiper nomor satuItalia ini pun meyakini duel duatim papan atas Italia ini akanmenjanjikan pertarungan ketat.

“Napoli klub Italia yang palingsaya kagumi. Saya pikir, merekadan kami memainkan permainansepakbola yang paling menghiburdan Anda bisa melihat sentuhantangan pelatih dalam permainanmereka,” kata kiper 34 tahuntersebut.

Namun striker Napoli EdinsonCavani berambisi membuatJuventus menderita di markasnya.Cavani ingin menghentikan rekortak terkalahkan milik I Bianconeri.

“Selalu penting buat suporter

Napoli jika menghadapi Juventus,begitu juga buat pemain. Juventustidak pernah kalah, tapi kamiberharap bisa mengalahkanmereka,” ujar Cavani dilansirNDTV.

Saat ini, Juve berada di posisikedua dengan mengumpulkan 59poin. Mereka tertinggal empatangka dari AC Milan --belumterhitung hasil melawan Catania,dini hari tadi.

Pelatih Antonio Conte sadarbahwa Scudetto sudah ada dalamgenggaman Milan. Ia hanyaberharap timnya bisa meraihkemenangan atas Napoli untukterus menekan I Rossoneri dalamsembilan laga tersisa di musim ini.

Sementara Napoli berada diposisi keempat dengan poin 48.Mereka terpaut tiga angka dariLazio, yang menempati posisiketiga --zona akhir Liga Champi-ons.

Gelandang Gokhan Inlermengungkapkan keinginannyafinis di posisi ketiga untukkembali mencipipi kompetisi LigaChampions musim depan.“Tempat ketiga menjadi targetkami, kami ingin kembali bermainlagi di Liga Champions,”tegasnya.

Masalahnya, penampilanNapoli belakangan sedikitmenurun. Setelah disingkirkanChelsea dari babak 16 besar LigaChampions, tim besutan WalterMazzari tersebut ditahan imbangCatania 2-2, pekan lalu. Padahal,Napoli sempat unggul dua gol dilaga tersebut.

Namun Inler berjanji untukbangkit dan tampil ngotot disembilan laga sisa yang diawaliduel melawan Juventus. Meskimengakui Juve tim tangguh, iabertekad meraih poin penuh.

“Melawan Juventus akanmenjadi laga penting dankami akan bermain bagus,bagaimana pun caranya,”tandasnya.

Pada pertemuan pertamamusim ini di San Paolo,Napoli nyarismenumbangkan Juventusketika sempat unggul 3-1.Tapi, dua gol MarceloEstigarribia dan Simone Pepemembuyarkan kemenangan IPartenopei. (Tribunnews.com/ka7)

LigaChampionsADA ADA ADA ADA ADA tujuan minimal yang saya

tidak datangkan (Scudetto) dan

mimpi yang saya kejar. Tapi

dalam pemahaman saya, itu

sulit dicapai.

Saya hanya diminta untuk membawa tim

kembali ke Liga Champions, karena itu penting

dari sudut pandang ekonomi. Serta daya tarik

untuk menggoda para pemain besar untuk

bermain di sini.

Kami telah melangkah jauh musim ini dan itu

mungkin tepat untuk mengembangkan lebih baik

lagi secara bertahap. Masalahnya adalah bahwa

Milan dalam beberapa musim ada di depan

kami. Kami memang telah mempersempit jarak

dengan yang lain, tapi tidak dengan Milan.

*) Antonio Conte,*) Antonio Conte,*) Antonio Conte,*) Antonio Conte,*) Antonio Conte, Pelatih Juventus, dikutip

football italia

Ulasan Conte

WajibMenangAKU AKU AKU AKU AKU bangga dengan

capaian ini (laga ke-400 di

bangku pelatih). Terlebih

lagi melakukannya

bersama Napoli.

Biasanya aku tidak

terlalu memerhatikan statistik, tapi aku harus

bilang kalau 400 laga mulai dari Seri C2 sampai

ke Liga Champions terasa spesial. Mungkin

(fakta bahwa) memulai perjalanan ini dari nol

sudah membuat capain itu jadi lebih

menyenangkan.

Sekarang saya bersiap melawan Juventus. Tak

boleh ada kesalahan lagi seperti lawan Catania.

Kemenangan di pertandingan nanti bakal sangat

penting karena (Antonio) Conte bekerja dengan

sangat baik. Dia juga membesut tim hebat.

*) Walter Mazzarri,*) Walter Mazzarri,*) Walter Mazzarri,*) Walter Mazzarri,*) Walter Mazzarri, Pelatih Napoli, dikutip

football italia

Ulasan Mazzarri

Minggu, 1 April 2012 Halaman 17 l SRIWIJAYA POST

Page 18: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

Hipnoterapi, TerapiPemulihan Sugesti

18 SRIWIJAYA POSTMinggu, 1 April 2012

PERNAH melihat kejahi-lan-kejahilan yang dibuatUya Kuya, Romi Rafael ditelevisi. Mereka menghip-nosis seseorang, lalu diatertidur dan bicara sesuaiyang dimau dan diperintah-kan Uya Kuya. Di sinilahkelucuan itu terjadi. Kor-ban kerap bicara apa punyang dikatakan Uya kuya.“Memang terlihat lucu tapiitulah hipnosis, bagaimanakita melakukan pemulihanmelalui alam bawah sadar-nya. Pasien kita rangsanguntuk tertidur, di situlahalam bawah sadarnya be-kerja. Kita jadi tahu apayang dia keluhkan selamaini, penyebab sakitnya. Ka-lau sebabnya kita sudah ta-hu tinggal bagaimana kitamemberinya memotivasiatau sugesti agar tidak me-lakukan sesuatu yangmembuat pasien itu sakit,”ucap praktisi Hipnoterapist,Hendra Wijaya MPdI, CHtdi tempat prakteknyaHypnofamily Terapy di Ja-lan Mawar D7 No 7 PusriBorang, beberapa hari lalu.

Menurutnya, masyara-kat masih mengira hipnosisberkaitan dengan suprana-tural, mistik dan praktek-nya menggunakan mahk-luk gaib. Tidak jarang puladikaitkan dengan tindakkejahatan seperti gendam,hipnotis atau hal negatif la-innya. “Padahal itu salahbesar. Tidak ada kaitan sa-ma sekali dengan gendam,mistik atau makhluk-mahkluk gaib lainya. Justrubanyak hal yang bisa dida-pat hipnoterapy,” urai dia.

Secara harfiah hipnotera-py yang dikembangkanadalah clinical hipnosis,yakni terapi pemulihan ke-sehatan dengan teknik ko-

munikasi verbal aktif de-ngan cara mempengaruhialam bawah sadar sese-orang. “Banyak manfaat-nya seperti membantu pe-mulihan trauma, fobia, me-ngatasi kecanduan rokok,alkohol termasuk narkobahingga menurunkan beratbadan,” kata dia.

Intinya, seperti orang ti-dak bisa berhenti merokok.Dalam keadaan sadar, pa-sien tidak tahu saat ditanyamengapa dia merokok. Na-mun ketika dia tertidur, kitabisa membangkitkan alambawah sadarnya. Saat itulahpasien bicara jujur, apa danbagaimana dia merokok,keluhan seperti apa yang di-rasakan selama merokok,enak atau tidak enak. Bilapasien merasa nyaman,hipnosis tidak bisamenyembuhkannya. Na-mun ketika ketidak-nyamanan itu terjadi makapasien akan lebih mudah di-beri sugesti agar tidak me-rokok lagi. “Di situlah kitatanamkan sugesti dalamdiri pasien bahwa merokokitu tidak baik, merusak ke-sehatan dan membuatnyajadi tidak nyaman. Ketika ituberhasil dan dalam keada-an terbangun, insya Allahpasien tidak akan merokoklagi. Kebiasaan itu berhentisaat itu juga,” urai Hendra.

Terapi seperti ini sebe-narnya, lanjut dia, bukanhal baru. Justru di kota be-

MENCAPAI kesembuhan tak harus dilakukan de-ngan bantuan seorang dokter, dengan obat-obatanmaupun periksa fisik saja. Tetapi kesembuhan ter-nyata bisa dicapai melalui hipnoterapi. Yakni pe-ngembalian pikiran bawah sadar seseorang melaluiteknik komunikasi verbal aktif.

Oleh Dewi Handayani

Wisata Sambil Berobat■ Pantai Hospital Malaysia ■ Colour Tourism Malaysia

PALEMBANG, SRIPO —Rangkaian kegiatan tou-rism Malaysia di Palem-

JAM sudah menunjuk-kan pukul 00.00 tetapi matamasih saja sulit untuk dipe-jamkan. Situasi seperti inicukup sering terjadi, khu-susnya pada orang dewasamuda. Sehingga timbulpertanyaan, apakah sayamengalami insomnia?

Jawabannya tidak. Menu-rut praktisi kesehatan tidurdari Rumah Sakit Mitra Ke-mayoran, dr. Andreas Pra-sadja, RPSGT, banyak orangyang telah menyalahartikankesulitan tidur pada malamhari sebagai insomnia. Pa-dahal, hal ini adalah sebuahkondisi yang normal danmemang sesuai dengan jambiologis seseorang. “Barubisa tidur jam satu pagi padaorang dewasa muda (di ba-wah 30 tahun), itu normal,”katanya saat ditemui dalamacara Obrolan Langsat, diRumah Langsat, Kamis,(29/3/2012).

Menurut Andreas, setiaporang memiliki jam biolo-gis yang berbeda-beda.Makin tua usia seseeorang,maka kebutuhan tidur cen-derung berkurang. Padaanak-anak, kebutuhan ti-dur bisa sampai 12 jam, o-rang dewasa muda sekitar

Tidur LewatTengah Malam

tak Selalu Insomnia8,5-9 jam. sedangkan orangdewasa tua maksimal ha-nya 8 jam. “Untuk orang di-atas 30 tahun, jam 10 ma-lam biasanya sudah ngan-tuk, karena itu jam biologismereka,” katanya.

Tetapi untuk mereka yangberusia di awal 20-an, umum-nya akan sulit untuk bisa ti-dur jam 10 malam. Karenapada usia remaja sampai de-wasa muda, mempunyai jambiologis yang sangat khas.Remaja dan dewasa mudaketika jam 10 malam, otakjustru lagi segar-segarnyadan penuh kreativitas. Inilahwaktu yang tepat sebenar-nya untuk mereka bekaryadan belajar.

“Karena normalnya, me-reka baru mengantuk sete-lah lewat tengah malam,”paparnya.

Hanya sayangnya, padausia ini mereka harus me-ngikuti jadwal orang dewa-sa kebanyakan, di mana ak-tivitas harus sudah dimulaijam 8 pagi sedangkan ka-lau yang sekolah harusmasuk jam setengah 7 pagi.Jadi, tidak heran jika kelom-pok usia ini adalah kelom-pok yang kurang waktu ti-dur. (KC)

KONTAK INFORMASI :

Hypno Family Therapi HWHCJalan Mawar D7 No 7 Perumahan Pusri

Borang SakoTelepon 08974431922 - 085279700055

sar seperti Jakarta, Ban-dung, Makasar, Yogyakar-ta, Solo dan Semarang se-ring dimanfaatkan dalampraktek kedokteran, seper-ti di RSPAD Gatot Subrotoadalah pusat hipnosis ke-dokteran pertama untukdental hipnosis. Justru diPalembang masih sangatbaru bahkan AmericanPsychological Associationmengakui hypnosis seba-gai cabang dari ilmu psiko-logi kedokteran. “Dan diUniversitas Indonesia sajahipnosis masuk dalam ca-bang mata kuliah bagi psi-kiater kedokteran FKUI.

Lalu bagaimana metodekerja hipnosis atau hipnote-rapy, menurut dia, prinsip-nya semua orang bisa disem-buhkan asal mau, mampuberkomunikasi dan fokus. Pe-laksanaannya juga, lanjut diatidak sulit. Setelah mende-ngar penjelasan pasien ten-tang permasalahannya, ma-ka terapist akan memandupasien masuk ke kondisirelaksasi fisik secara berta-hap. Saat faktor kritis pikiranbawah sadar pasien beristi-rahat, maka otomatis bawahsadar pasien akan lebih aktif.“Dalam kondisi inilah, reka-man bawah sadar pasien ter-masuk sumber gangguankeluhan yang dirasakan akandiketahui. Setelah sumber ke-luhan itu kami tahu makakami langsung memandupasien memperbarui dengansugesti-sugesti positif sehing-ga keluhan teratasi. Begitusaja. Tidak sulit tapi hasilnyamaksimal,” katanya. Selainrasa nyaman dan aman,kelebihan metode hypnote-rapi adalah mudah, tidak per-lu obat hingga penggunaanalat tertentu. “Metode ini jugaefektif menghilangkan rasanyeri dibanding obat analge-sik sekalipun,” katanya. (sta)

bang selama dua hari diantaranya memberikanpromo paket wisa ta

Pentingnya Medical Check UpDIREKTUR Tourism Malaysia,

Suhaimi Abu Hasan Shaari mene-gaskan fungsi medical check upmampu memberikan keyakinanbahwa kita tidak memiliki tanda-tanda awal penyakit sehingga risi-ko lanjutan yang ditimbulkan pe-nyakit diperkecil. Apalagi, lanjutdia, jika pasien terdeteksi menga-lami gejala penyakit silent killer, se-perti hipertensi, serangan jan-tung, diabeter dan kanker. “Ka-lau kita sudah mengetahui dinimaka bisa langsung dilakukan ta-hap awal perawatan,” katanya.

Hal Ini juga berpengaruh pada bia-ya. Artinya biaya perawatan yang di-keluarkan lebih rendah dibandingperawatan ketika penyakit itu sudahmasuk stadium akhir. “Pasti biaya-nya lebih tinggi, makanya kitaanjurkan untuk medical check uprutin dilakukan paling tidak lima hing-ga enam bulan sekali,”katanya.

Untuk Rumah Sakit Pantai atauhospital sendiri, lanjut dia, terma-suk rumah sakit pelopor dan pe-nyedia jasa kesehatan terkemukadi Malaysia yang memiliki sembi-lan jaringan rumah sakit dengan

1300 unit tempat tidur. “Kami ju-ga memiliki lebih dari 500 dokterspesialis dengan lebih dari 1000perawat,” katanya. Umumnyauntuk paket hospital kerap dila-kukan tiga hari dua malam. Di ha-ri pertama umumnya konsumendiistirahatkan dulu setelah tiba dihotel. Lalu berlanjut puasa di harikedua untuk memulai pemerik-saan rutin. “Biasanya kita wajib-kan puasa dulu minimal 10 jamsebelum pemeriksaan,” katanya.

Setelah diperiksa baru berlan-jut ke acara jalan-jalan. Beberapa

tempat tujuan itu di antaranya Ista-na Kerajaan Malaysia, LapanganMerdeka, Cina Town, tugu peri-ngatan negara dan Menara Kem-bar. “Baru di hari ketiga, dilanjut-kan konsultasi ke dokter spesialistentang hasil pemeriksaan. Apayang harus dilakukan juga diberi-kan detail tentang gambaran kese-hatan warga,” katanya.

Hari berikutnya baru acara be-bas kembali. Bisa jalan-jalan kem-bali atau pulang ke Indonesia. “Initergantung pilihan paket juga,” ka-tanya. (sta)

sambil berobat. Menik-mati aroma pantai Ma-laysia sekaligus medical

check up di rumah sakitternama.

Pimpinan Tourism Ma-laysia, Suhaimi Abu Ha-san Shaari mengatakansaat ini gaya hidup tak ha-nya mengutamakan ke-senangan fisik denganberwisata saja, namun se-bagian kalangan justrumengkombinasikan de-ngan program kesehatan.Ketika berkunjung kemanapun dimanfaatkanjuga untuk kesehatan. “Iniberdasarkan pengalamankita, makanya kita beri-kan tawaran paket kese-hatan sambil wisata de-ngan medical chek up dibeberapa rumah sakitterkenal,” katanya usaimembuka rangkaian tou-rism Malaysia yang bera-khir, Minggu (1/4).

Dikatakan rumah sakitpantai (pantai hospital)adalah pelopor kesehatanyang memiliki 9 jaringanrumah sakit pantai de-ngan 1500 tempat tidurdan 100 ribu pasien per-tahun. “Di sini kami me-nawarkan wisata jalan-ja-lan ke beberapa objekwisata ke Malaysia se-kaligus medical chek up,“katanya.

Diberikan dua paketpilihan, yakni paket priadengan biaya Rp 1,8 jutadengan fasilitas menginap

di hotel bintang tiga. Pa-sien akan mendapat 45 pe-meriksaan termasukpengecekan diabetes,tiroid, tes fungsi ginjal,fungsi hati, lipid, hepatitisA dan B, deteksi tumorhingga penyakit seksualyang menular. Paket lain-nya, yakni paket wanitaseharga Rp 1,9 juta. Jum-lah ini termasuk mahalkarena wanita juga dilaku-kan pap smear. “Jadi se-muanya lengkap meng-inap satu malam di hotelbintang tiga. Harga iniadalah harga khusus ka-rena hanya berlaku sela-ma Colors Of Malaysia sa-ja atau dua hari di atriumkanan PIM. Lebih dariwaktu tersebut berlakuharga normal di atas Rp 3jutaan,” katanya.

Selain paket kesehatan,selama pameran juga di-ber ikan harga khususuntuk paket kunjunganwisata biasa . Bahkan,lanjut dia, dengan hargaRp 1 juta bisa langsungjalan keliling Malaysiaselama tiga hari dua ma-lam. “Ini tawaran palingspesial kita, makanya un-tuk keterangan lebih je-las bisa langsung datangke area pameran kami.Kesempatan ini hanyaberlaku dua hari saja,”katanya. (sta)

SRIPO/DEWI

IST

IST

Page 19: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012
Page 20: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012
Page 21: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012
Page 22: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012
Page 23: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012

Ulasan Emery

BersatuSASASASASAYYYYYA A A A A tahu fanstidak hanyamengkritik,jadi sayamengimbaukepadamereka danseluruh skuadyang ada agartetap bersatu. Saya yakin akanada suara-suara yang bisamenghadirkan solusi buat kamimemecahkan masalah.

Melawan Levante kami haruskembali menemukan diri kamisendiri. Kami akan bermainkepercayaan diri dan karakterkuat yang kami miliki. Sayarasa ini bukan pekerjaanmudah, Levante bukan sepertitim promosi. Tapi merekaadalah penantang tim-tim besaryang sangat berani.(cen)(cen)(cen)(cen)(cen)

*) Unai Emer*) Unai Emer*) Unai Emer*) Unai Emer*) Unai Emeryyyyy,,,,, PelatihValencia, dilansiryahoosport.com

Ulasan Martinez

Wujudkan MimpiKAMI KAMI KAMI KAMI KAMI memilikikesempatanmenambahperolehan poindan terusbermimpi. Iniadalah empatpoin untukmenuju ke LigaChampions dan menuju zona

kualifikasi Eropa musim ini.Kami punya kesempatan

untuk menutup kesenjangandengan tim lain.Jika gagal, jarak Levante

dengan dua tim yang punyapeluang akan besar dansemakin sulit untukmewujudkan mimpi itu. Karenaitu kami harus menang.

Mengetahui melawanValencia kami sadar ini akanjadi pertandingan yang sulit.Mereka memiliki hasrat besardan punya pengalaman selamabertahun-tahun menghadapisituas seperti ini.(cen)(cen)(cen)(cen)(cen)

*) Juan Ignacio Mar*) Juan Ignacio Mar*) Juan Ignacio Mar*) Juan Ignacio Mar*) Juan Ignacio Martinez,tinez,tinez,tinez,tinez,Pelatih Levante, dilansirsportinglife.com

STRIKER Espanyol PhilippeCoutinhobelummenyerah. Iamenolaktimnya divonistidak lagimemilikiharapan untuktampil di LigaChampions

musim depan setelahmengalami kemundurandalam kekalahan 1-2 dariMalaga, pekan lalu.

Coutinho meyakini peluangtim Catalan masih sangatterbuka apalagi jika Espanyolmampu memenangi lagamelawan Villarreal dalam lagalanjutan Liga Primera Spanyolyang akan digelar di Camp ElMadrigal, Senin (2/4) dini hari.

“Tujuan kami adalahmenjadi salah satu tim yangmemenuhi syarat untuk keLiga Championsmusim depan. Adasembilanpertandingantersisa danpekerjaan lebihlanjut

diperlukan,” kata Coutinhodilansir ESPNstar, Sabtu (31/3).

Coutinho, yang mencetakempat gol dalam empatpertandingan terakhirnyatermasuk gol pembukamelawan Malaga, mengatakandirinya sangat bergairahuntuk membawa Espanyol keLiga Champions meski diamasih berstatus pemainpinjaman dari Inter Milan.

“Saya sangat senang diSpanyol, tapi saya harushidup di masa sekarang danmenunggu untuk berbicaradengan Inter. Saya tidak tahuapa kemungkinan ke depankarena situasi dengan kontraksaya,” katanya.

Harapan Espanyol untukmentas di kompetisi Eropatampaknya akanmendapatkan tantangan kuatdari tuan rumah Villarrealyang saat ini sedang berjuang

mati-matian menjauh darizona merah.

“Ini

ada-lah per-

tandinganpenting buat kami

sebagai konsolidasiapa yang telah kami

kerjakan musim ini. Kamiharus lolos dari kualifikasidegradasi, saya takberharap para pemainsantai, kami akan melawanEspanyol dengan cara yangsmart,” kata Pelatih VillarealMiguel Angel Lotina dilansiryahoosport.com.

Sayangnya tim Kapal SelamKuning takkan diperkuatpenyerang utamanyaNilmar akibat cedera.Sementara Espanyol takbisa memainkan gelandangkenyang pengalaman Javi

Martinez.Espanyol saat ini berada di

urutan tujuh klasemensementara La Liga berselisihtujuh poin dari Malaga yangberada di urutan empat.Sementara Villarreal ada diurutan 16 klasemen denganhanya berselisih enam angkadari tim penghuni zona

degradasi.(Tribunnews.com/cen)

Derby Champions

Live on

Minggu (1/4) pukul

23.00 WIB

AP PHOTO

- Gelandang Valencia, Tino Costa, berduel dengan gelandang Levante,Oscar Serrano, pada laga Copa del Rey, di Estadio Ciudad de Valencia, Jumat (27/1).

Coutinho MasihBergairah

Live on

Senin(2/4) pukul02.30 WIB

wawancara Diego Lugano

Tanggung Jawab Jadi Ayah Seumur Hidup

Mourinho Bantah Rumor ke Manchester City Bryan Robson Dukung Mou Gantikan Ferguson Bungkam untuk Hindari Kontroversi

Kondisi Tim Levante yang sebelumnya

tidak bisa memainkan KeylorTravas karena didera isupribadi kemungkinan besarakan kembali dimainkan dipertandingan ini. NamunLevante harus mengerempermainan keras yang biasaditunjukkan. Selama musim ini,10 pemain Levante telahmendapatkan kartu merah.

Kerugian besar buat Valenciakarena tak bisa memainkanJordi Alba dan Roberto Soldadoakibat sanksi. Angel Dealbert,Bruno dan Miguel jugakemungkinan absen karenacedera. Ever Banega dan SergioCanales masih bermasalahdengan cedera berkepanjangan.

AFP PHOTO

PHILIPPECOUTINHO

Villarreal VS Espanyol Valencia VS Levante

JOSE JOSE JOSE JOSE JOSE Mourinho tiba-tibadikabarkan tengah didekatiManchester City untuk menjadimanajer mereka musim depan.Namun, Mourinho langsungmembantahnya.

Mourinho, yang sudahmemanajeri Real Madrid sejak

2010, masih memiliki kontrakdengan raksasa La Liga itu hingga2014. Ia pun menyebut bakalmenghormati kontrak tersebut.

“Saya membantah bahwa sayaatau perwakilan saya sudahmencapai kesepakatan denganCity,” ujarnya seperti dilansir

ESPN Star.“Saya masih memiliki kontrak

dan saya tidak akan menjawabpertanyaan yang tidak memilikidasar,” tegasnya.

Selain City, Mourinho juga kerapdikabarkan bakal menjadipengganti Sir Alex Ferguson di

Manchester United. Untuk kabaryang satu ini, Mourinhomendapatkan dukungan darilegenda Setan Merah, BryanRobson.

“Mourinho adalah salah satuyang berada di daftar paling atas.Rekor Mourinho yang berbicara,”

ucap mantan kapten MU itu.Sementara terkait aksi

bungkamnya sehabis lagamelawan Villarreal, TheSpecial One menyebut, aksinyaitu dilakukan untukmenghindarikontroversi.(Tribunnews.com)(Tribunnews.com)(Tribunnews.com)(Tribunnews.com)(Tribunnews.com)

KLUB kecil Levante belummenghentikankejutan yang akanmereka hadirkanmusim ini. Sempatmenguasai puncakklasemen di awalmusim sebelumdigusur duaraksasa RealMadrid dan

Barcelona, Levante kini berpotensijadi wakil Spanyol ke Liga Champi-ons.

Berada di urutan lima klasemendengan hanya berselisih tiga angkadari Malaga dan Valencia, Levantemasih punya peluang besar untukmendapatkan dua tiket kekompetisi Eropa musim depan baikuntuk Liga Champons maupunLiga Europa.

“Kami punya dua pilihan antaraLiga Champions dan Liga Europa.Keduanya tidak ada perbandingan,tapi kami akan bersikapprofesional, konsisten dan masukakal,” kata Pelatih Levante JuanIgnacio Martinez dilansirsportinglife.com, Sabtu (31/3).

Konsistensi yang dimaksud tentusebagai persiapan laga krusialketika Levante akan berhadapandengan Valencia di StadionMestalla, Minggu (1/4). DerbyValencia ini cukup menentukansebab Levante akan berhadapanlangsung dengan tim yang jugapunya peluang besar ke Champi-ons.

“Saya suka digambarkan sebagaicalon tim Liga Champions. Dengan44 poin yang kami miliki,kelangsungan kami di papan atasklasemen masih akan terjaga.Tetapi kami takkan mematok targetsebab itu seperti membayangkansebuah kegagalan,” ujar Martinez.

Kemenangan bagi Levante akanberpengaruh besar terhadappergerakan mereka ke posisi empatbesar. Bahkan Levante bisamerangsek ke urutan empat besardengan menyamai perolehan poinMalaga dan Valencia.

Bagi Valencia ini tentu jadiancaman serius. Apalagi denganperforma mereka yang sedangmenurun akhir-akhir ini.

Selain mulai terancam di posisitiga klasemen La Liga, perjalananKelelawar Mestalla untukmenjuarai Liga Europa juga mulaimenemui jalan terjal.

Pada laga leg pertama perempatfinal, Jumat lalu, mereka kalah 1-2dari tuan rumah AZ Alkmaar.Sebelumnya di pentas La Liga,

Roberto Soldado dkk menelan tigakekalahan beruntun.

Kini mereka harus membagikonsentrasi menghadapi Levantedalam derby menentukan untuktiket ke Liga Champions musimdepan, serta laga leg keduaperempat final Liga Europa dikandang, Kamis mendatang.

“Kami memang punya prioritastinggi menjuarai Liga Europa.Karena itu akan jadi pencapaianbesar musim ini. Tapi kami jugaharus memikirkan bagaimana klubini musim depan,” kata defenderJeremy Mathieu dilansir goal.com.

Bermain dengan targetkemenangan memaksa Valenciaharus mengeluarkan segenapkekuatan untuk meraihkemenangan atas Levante.

Sayangngya Roberto Soldado takbisa dimainkan karena akumulasikartu kuning. Gelandang PabloHernandez diharapkan bisakembali menunjukkanketajamannya.

Apalagi mereka akan melawantim yang sulit diprediksikekuatannya. Adalah penyerangasal Pantai Gading Arouna Koneyang harus diwaspadai kubuValencia. Pemain berusia 28 tahunini jadi mesin gol utama Levantedengan raihan 12 gol di musim ini.

Meski tak memiliki sederetanpemain bintang, namun Levantememiliki organisasi permainanyang padu. Martinez mampumengorganisir skuadnya dengansangat bagus hingga selalumenyulitkan setiap lawanLevante.(Tribunnews.com/cen)

PADA usia 31 tahun dan dengan 12tahun sebagai pesepakbola profesional dibelakangnya, tidak ada menyangkalDiego Lugano telah memberi prestasibesar kepada tim nasional Uruguay dankini sepak terjangnya bersama klubpenuh ambisi Paris Sanit-Germain akan

diuji.Sebagai kapten Uruguay,Lugano berhasil memimpinrekan-rekannya menjuaraiCopa America 2011 danmengantar Uruguay jaditim terbaik keempat diPiala Dunia 2010. Kinidengan statusnyasebagai pemain PSG,apa keinginan Luganoselanjutnya? Berikutpetikan wawancaraLugano denganFIFA.com.

Bagi Anda, apa artikeberhasilan yangbaru-baru inididapatkan Uruguay diPiala Dunia 2010 dan

Copa America 2011?Ini adalah kehormatan

besar untuk menjadibagian dari proyek ini, tidak

mudah untuk hidup disepakbola Uruguay yang penuh

sejarah. Kami telah menempatkan timnasional kembali di puncak sepakboladunia, bukan hanya melalui kinerja yangbaik dan piala, tetapi dalam halmenghormati sesuatu.

Apakah Anda menganggap Uruguaykini tim terbaik di Amerika Selatan?

Di atas apa yang kami pikirkan atautidak berpikir, statistik mengatakan halitu. Kami mencapai posisi tinggi di PialaDunia, memenangkan Copa Americadan kami tim pertama ke babakkualifikasi Piala Dunia Brasil 2014 nanti.Terlebih lagi, tidak semua tim yangmasuk 14 pertandingan internasional takterkalahkan. Tapi kami adalahsekelompok pemain yang tetap rendahhati dan bekerja keras setiap hari.

Banyak pengamat mengatakan Brasilsebagai favorit kuat untuk juara PialaDunia 2014. Setelah bermain klubsepakbola Brasil Sao Paulo, di manaAnda menikmati status pahlawandengan fans, apa pendapat Anda?

Mengingat Brasil dan keinginanmereka untuk meraih gelar di kandangsendiri, tidak ada keraguan mereka harusmencoba dan menangani tingkatkesulitan yang sangat tinggi tapi di situtekanan dan tanggung jawab, yang sulituntuk mengatasi.

Bagi saya pribadi, saya berkembangpada tekanan semacam itu karenamendorong Anda menuju prestasi besar.

Dan dalam kasus Brasil, mereka telahterbukti mampu menangani itu di masalalu, walaupun itu sulit untukmengetahui apakah skuad yang akanbermain di Piala Dunia ini akan dapatmengatasi semuanya.

Sebagai kapten Uruguay apakah Andamendapat inspirasi dari kapten ObdulioVarela dalam sejarah Uruguay dan duniasepakbola yang telah membawa Uruguaymenuju kejayaan?

Sejarah sepakbola Uruguay kembalilebih dari 100 tahun dan telah memilikikapten besar. Itu sesuatu yangditurunkan dari generasi ke generasi.Anda mewarisi kepemimpinan, kualitasdari pemain seperti mereka. Seperti EnzoFrancescoli misalnya, yang berkeringatdarah untuk jersey Uruguay.

Varela merupakan salah satu tokohyang paling ikonik, tapi aku bangga bisamengikuti jejak dari semua orang yangpernah mengenakan ban kapten dansaya menerima tanggung jawab yangdibawanya.

Bagaimana Anda bisa main diPerancis. Dapatkah melihat diri Andamenjadi bagian dari perusahaan kayadan favorit fans PSG?

Tahun lalu saya setuju untuk beralihkarena tantangan yang ditawarkan. Iniadalah sesuatu yang saya butuhkan.Saya ingin memulai dari awal danmembuat diri saya bersemangat lagi.

Saya harus merasakan adrenalin dantekanan yang berlangsung denganbermain untuk tim yang berbeda, klubbesar yang telah pergi bertahun-tahuntanpa memenangkan gelar dankebutuhan untuk memperbaiki itumendesak. Saya akan memberikansemua dan saya hanya bisa berharapbahwa orang akan melihat itu.

Pernahkah Anda berpikir bermain diAmerika Selatan lagi sebelum gantungsepatu Anda?

Ya, cepat atau lambat saya akankembali ke Brazil bermain untuk SaoPaulo, yang merupakan klub di manakarir saya berangkat. Saya merasaketertarikan dengan klub, dan fansmereka selalu meminta saya untukkembali. Di Turki juga aku meninggalkansesuatu, tapi saya pikir satu-satunyakesempatan saya untuk kembali keAmerika Selatan akan dengan Sao Paulo.

Apa yang Anda pilih; bermain di PialaDunia, memiliki lima saudara perempuandan menjadi anak laki-laki sendiri, atauatau menjadi seorang bapak?

Ketiganya benar-benar sulit! (sambilertawa keras). Menjadi seorang ayahadalah peran seumur hidup danmelibatkan tingkat tanggung jawab yangjauh lebih besar dari sekadar bisamenendang bola dengan baik. Ini sulitkarena kami pemain sepakbola tinggal disemacam gelembung. (Tribunnews.com/cen)

23SRIWIJAYA POST

Minggu, 1 April 2012

Page 24: Sriwijaya Post Edisi Minggu 1 April 2012