sriwijaya post edisi jumat 10 juli 2009

24
Penutupan dinding perut Rafi selesai Rafa-Rafi dipindahkan ke ruang NICU Bayi dipersiapkan untuk operasi Dimandikan dengan air hangat campuran antiseptik Masuk ruang tindakan, lalu dibius (intubasi) Mengecek suhu dan pernapasan bayi Pembedahan/ pembuangan usus yang bengkak dan membusuk mulai dilakukan Bayi 1 ( Rafi dengan tanda kode merah) dipindahkan ke ruang operasi B 1 BAYI RAFA BAYI 2 Operasi penyambungan usus dilakukan bayi 2 (Rafa, kode hijau) Rafa selesai ditutup dinding perutnya RAFI PEMBELAHAN LIVER (HATI) Rafa-Rafi berhasil dipisahkan Detik demi Detik Menegangkan GRAFIS:SRIPO/SYAF, FOTO:SYAHRUL H. SRIWIJAYA POST Spirit Baru Wong Kito ECERAN Rp 2.000 TERBIT 24 HALAMAN JUMAT, 10 JULI 2009 Enam Jam Operasi Rafa-Rafi Pisah ke halaman 11 Buya Menjawab BUYA Drs HM Syuib Ushul siap menjawab pertanyaan soal ibadah agama Islam. Kirim per- tanyaan ke Sripo Jl Jend Basuki Rahmat No 1608 B-D Palembang atau faks (0711) 312888 atau SMS ke 0811710188. ke halaman 11 BI Luncurkan Pecahan Rp 2.000 Ada T Ada T Ada T Ada T Ada Tanda Khusus untuk T anda Khusus untuk T anda Khusus untuk T anda Khusus untuk T anda Khusus untuk Tunanetra unanetra unanetra unanetra unanetra PALEMBANG, SRIPO — Bank Indonesia (BI) secara resmi meluncurkan uang pe- cahan Rp 2.000 sebagai alat pembayaran sah di Indonesia. Peluncuran uang baru yang didominasi warna abu-abu ini dila- kukan oleh Pjs Gubernur Bank Indone- sia, Miranda S Goeltom, didampingi Deputi Gubernur Bank Indonesia bidang pengedaran uang, S Budi Rochadi, Gu- bernur Kaltim Rudy Ariffin, dan Guber- nur Kalteng Agustin Teras Narang di Banjarmasin, Kamis (9/7). Dalam siaran pers No 11/19/PSHM/ Humas yang dikirim Kepala Biro Hu- bungan Masyarakat Bank Indonesia Di- dy Laksmono R, penerbitan uang kertas PALEMBANG, SRIPO — Tim dokter RSMH--dibantu tiga dokter dari RS dr Soe- tomo Surabaya--yang ter- gabung dalam Tim Penye- lamatan Bayi Kembar Siam Dempet Perut (ompalophagus) patut diacungi jem- pol. Setelah melaku- kan operasi terhadap bayi kembar siam, Ka- mis (9/7), selama enam jam (12.30-18.30), kedua bayi berhasil dipisah. Kini kedua bayi berna- ma Rafa dan Rafi kondisi- nya cukup sehat dan te- ngah menjalani pemulihan dalam ruangan Neonatus Intensive Care Unit (NICU). Diperkirakan Rafa dan Rafi akan berada di NICU sela- ma empat hari setelah me- lewati masa kritis. Operasi yang pertama di- lakukan di RSMH itu semu- la diprediksi akan berlang- sung selama 10 jam karena diagnosa awal, bayi tidak hanya mengalami penya- tuan hati (liver) tetapi juga pertumbuhan usus yang ti- dak normal ditambah pe- nyumbatan di usus halus se- hingga terjadi pembeng- kakan yang menyebabkan KETUA Pengurus Daerah (PD) PMI Sumsel Ny Hj Eliza Alex Noerdin langsung menele- pon untuk membe- rikan ucapan selamat kepada Tim Dokter melalui Direktur Medis dan Keperawatan RSMH Palembang dr H KM Yamin Alsof SpB (K), setelah mendengar operasi pemi- sahan Rafa-Rafi berjalan sukses. Langsung Telepon ke halaman 11 ke halaman 11 DR POERWADI SPB-SPBA Dokter RS dr Soetomo Surabaya TERJAWAB sudah kenapa RSMH mendatangkan dokter asal Surabaya yang satu ini. Ia memili- ki pengalaman dan jam terbang yang tidak diragukan lagi. Selama karirnya, ia telah melakukan 39 kali operasi pemisahan terhadap bayi kembar siam dengan tingkat 39 Kali Operasi SOSOK Marzuki Ali SE MM kian populer apalagi setelah pasangan SBY- Boediono dinyatakan menang sementara Pilpres 2009. Pria kelahiran Palembang 6 November 1955 ini laris didapuk televisi bicara mewakili tim kampanye pasangan itu. Penampilannya selalu kalem dan low profile. Marzuki merupakan Sekretaris Jenderal DPP Partai Demokrat yang juga Sekjen Tim Kampa- nye Nasional SBY- Boediono. Terakhir, ia mengurus kedatangan Boediono ikut zikir akbar SBY Tetap Gandeng JK Ucapkan Selamat V Ucapkan Selamat V Ucapkan Selamat V Ucapkan Selamat V Ucapkan Selamat Via T ia T ia T ia T ia Telepon elepon elepon elepon elepon Marzuki Ali Diplot Ketua DPR ke halaman 11 ke halaman 11 ke halaman 11 di Hotel Aryaduta Palembang. Marzuki Ali bisa dibilang wakil Sumsel bersama Hatta Radjasa (Menses- neg) yang punya andil besar memenangkan pasangan SBY-Boediono. Suami Hj Asmawati SE MM, anggota DPD RI utusan Sumsel, ini banyak menyampaikan program dan komitmen SBY kepada masyarakat. “Beliau memang dekat dengan SBY,” kata Drs A Djauhari, Ketua DPD Partai Demokrat Sumsel, Marzuki Ali Lensa Mata Bolehkah Dikubur Assalamu alaikum Wr Wb Kepada Buya KHM Syu’ib Ushul yang terhormat. Saya Bukan Ayah Anak-anak Jacko Pengakuan Dr Arnold Klein Pengakuan Dr Arnold Klein Pengakuan Dr Arnold Klein Pengakuan Dr Arnold Klein Pengakuan Dr Arnold Klein PERTANYAAN lama mengenai siapa ayah biologis sebenarnya ketiga anak Michael Jackson semakin sulit terjawab setelah Dr Arnold Klein yang disebut-sebut ayah biologis mereka, memberi pengakuan menge- jutkan dalam program televisi Good Morning Ameri- ca dan Larry King Live. “Saya tidak mau ngomong apa-apa soal itu, namun setahu saya, saya bukan ayah dari anak-anak itu,” kata Klein kepada Diane Sawyer, pengasuh acara Good Morning America seperti dikutip E! Online, Kamis. “Saya tidak mau berbelit-belit. Saya tidak ingin JAKARTA, SRIPO — Se- benarnya pembicaraan telepon Jusuf Kalla (JK) dengan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meru- pakan sesuatu yang bia- sa saja. Tapi mengingat sengitnya kompetisi da- lam Pilpres 2009, maka pembicaraan dua capres ini menjadi istimewa. Demikian pengakuan capres SBY usai terima te- lepon ucapan selamat da- ri capres JK. Pembicara- an telepon berlangsung dari kediaman masing- masing, Kamis (9/7) ma- lam. “Saya bersyukur bi- sa berkomunikasi kem- bali dengan Pak Jusuf Kalla. Meski kami masih presiden dan wapres, ta- pi sebagai sesama capres tentunya ini peristiwa penting,” katanya. Menurut SBY, nilai pentingnya adalah bah- wa meski sempat ber- kompetisi sangat ketat, namun keduanya tetap menjaga komunikasi se- telah pilpres digelar. Pa- ra kontestan tetap bisa menjalin silaturahmi dan tidak tertutup peluang bekerja sama. Silaturahmi dan siap be- kerja sama kembali juga berlaku untuk seluruh anggota tim pemenangan. Meski saat kampanye ter- jadi kompetisi keras, tapi itu semua sekadar menja- ke halaman 11 Dr Arnold Klein (inset: Jacko) ANT Jusuf Kalla SBY ANT ANTARA Hj Eliza Alex Noerdin SRIPO/STS SRIPO/STS Uang pecahan Rp 2.000 IST IST

Upload: yulius-saputra

Post on 12-Mar-2016

361 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

Sriwijaya Post Edisi Cetak

TRANSCRIPT

  • Penutupan dinding perutRafi selesai Rafa-Rafi

    dipindahkan ke ruang NICU

    Bayi dipersiapkan untuk operasiDimandikan dengan air hangat campuran antiseptikMasuk ruang tindakan, lalu dibius (intubasi)Mengecek suhu dan pernapasan bayi

    Pembedahan/pembuangan

    usus yang bengkakdan membusukmulai dilakukan

    Bayi 1 ( Rafidengan tandakode merah)

    dipindahkan keruang operasi B

    1BAYI

    RAFA

    BAYI 2

    Operasipenyambunganusus dilakukan

    bayi 2 (Rafa,kode hijau)

    Rafa selesaiditutup dinding

    perutnyaRAFI

    PEMBELAHANLIVER (HATI)

    Rafa-Rafi berhasil dipisahkan

    Detik demi DetikMenegangkan

    GRAFIS:SRIPO/SYAF, FOTO:SYAHRUL H.

    SRIWIJAYA POSTSpirit Baru Wong Kito ECERAN Rp 2.000

    TERBIT 24 HALAMANJUMAT, 10 JULI 2009

    Enam Jam OperasiRafa-Rafi Pisah

    ke halaman 11

    Buya MenjawabBUYA Drs HM Syuib Ushul siap menjawabpertanyaan soal ibadah agama Islam. Kirim per-tanyaan ke Sripo Jl Jend Basuki Rahmat No1608 B-D Palembang atau faks (0711) 312888atau SMS ke 0811710188.

    ke halaman 11

    BI Luncurkan Pecahan Rp 2.000 Ada T Ada T Ada T Ada T Ada Tanda Khusus untuk Tanda Khusus untuk Tanda Khusus untuk Tanda Khusus untuk Tanda Khusus untuk Tunanetraunanetraunanetraunanetraunanetra

    PALEMBANG, SRIPO Bank Indonesia(BI) secara resmi meluncurkan uang pe-cahan Rp 2.000 sebagai alat pembayaransah di Indonesia. Peluncuran uang baruyang didominasi warna abu-abu ini dila-kukan oleh Pjs Gubernur Bank Indone-sia, Miranda S Goeltom, didampingiDeputi Gubernur Bank Indonesia bidangpengedaran uang, S Budi Rochadi, Gu-bernur Kaltim Rudy Ariffin, dan Guber-nur Kalteng Agustin Teras Narang diBanjarmasin, Kamis (9/7).

    Dalam siaran pers No 11/19/PSHM/Humas yang dikirim Kepala Biro Hu-bungan Masyarakat Bank Indonesia Di-dy Laksmono R, penerbitan uang kertas

    PALEMBANG, SRIPO Tim dokter RSMH--dibantutiga dokter dari RS dr Soe-tomo Surabaya--yang ter-gabung dalam Tim Penye-lamatan Bayi KembarSiam Dempet Perut( o m p a l o p h a g u s )patut diacungi jem-pol. Setelah melaku-kan operasi terhadapbayi kembar siam, Ka-mis (9/7), selama enamjam (12.30-18.30), keduabayi berhasil dipisah.

    Kini kedua bayi berna-ma Rafa dan Rafi kondisi-nya cukup sehat dan te-ngah menjalani pemulihandalam ruangan NeonatusIntensive Care Unit (NICU).Diperkirakan Rafa dan Rafiakan berada di NICU sela-

    ma empat hari setelah me-lewati masa kritis.

    Operasi yang pertama di-lakukan di RSMH itu semu-

    la diprediksi akan berlang-sung selama 10 jam karenadiagnosa awal, bayi tidakhanya mengalami penya-

    tuan hati (liver) tetapi jugapertumbuhan usus yang ti-dak normal ditambah pe-nyumbatan di usus halus se-

    hingga terjadi pembeng-kakan yang menyebabkan

    KETUA PengurusDaerah (PD) PMISumsel Ny Hj ElizaAlex Noerdinlangsung menele-pon untuk membe-rikan ucapan selamatkepada Tim Doktermelalui Direktur Medisdan Keperawatan RSMHPalembang dr H KM YaminAlsof SpB (K), setelahmendengar operasi pemi-sahan Rafa-Rafi berjalansukses.

    LangsungTelepon

    ke halaman 11

    ke halaman 11

    DR POERWADI SPB-SPBADokter RS dr Soetomo Surabaya

    TERJAWAB sudah kenapaRSMH mendatangkan dokter asalSurabaya yang satu ini. Ia memili-

    ki pengalaman dan jam terbangyang tidak diragukan lagi. Selama

    karirnya, ia telah melakukan 39kali operasi pemisahan terhadap

    bayi kembar siam dengan tingkat

    39 Kali Operasi

    SOSOK Marzuki Ali SEMM kian populer apalagisetelah pasangan SBY-Boediono dinyatakanmenang sementara Pilpres2009. Pria kelahiranPalembang 6 November1955 ini laris didapuktelevisi bicara mewakilitim kampanye pasanganitu. Penampilannya selalukalem dan low profile.

    Marzuki merupakanSekretaris Jenderal DPPPartai Demokrat yangjuga Sekjen Tim Kampa-nye Nasional SBY-Boediono. Terakhir, iamengurus kedatanganBoediono ikut zikir akbar

    SBY TetapGandeng JK Ucapkan Selamat VUcapkan Selamat VUcapkan Selamat VUcapkan Selamat VUcapkan Selamat Via Tia Tia Tia Tia Teleponeleponeleponeleponelepon

    Marzuki Ali Diplot Ketua DPR

    ke halaman 11

    ke halaman 11

    ke halaman 11

    di Hotel AryadutaPalembang.

    Marzuki Ali bisa dibilangwakil Sumsel bersamaHatta Radjasa (Menses-neg) yang punya andilbesar memenangkanpasangan SBY-Boediono.Suami Hj Asmawati SEMM, anggota DPD RIutusan Sumsel, ini banyakmenyampaikan programdan komitmen SBYkepada masyarakat.

    Beliau memang dekatdengan SBY, kata Drs ADjauhari, Ketua DPDPartai Demokrat Sumsel,

    Marzuki Ali

    Lensa Mata Bolehkah DikuburAssalamu alaikum Wr WbKepada Buya KHM Syuib Ushul yang terhormat.

    Saya Bukan AyahAnak-anak Jacko Pengakuan Dr Arnold KleinPengakuan Dr Arnold KleinPengakuan Dr Arnold KleinPengakuan Dr Arnold KleinPengakuan Dr Arnold Klein

    PERTANYAAN lama mengenai siapa ayah biologissebenarnya ketiga anak Michael Jackson semakin sulitterjawab setelah Dr Arnold Klein yang disebut-sebutayah biologis mereka, memberi pengakuan menge-jutkan dalam program televisi Good Morning Ameri-ca dan Larry King Live.

    Saya tidak mau ngomong apa-apa soal itu, namunsetahu saya, saya bukan ayah dari anak-anak itu,kata Klein kepada Diane Sawyer, pengasuh acara GoodMorning America seperti dikutip E! Online, Kamis.

    Saya tidak mau berbelit-belit. Saya tidak ingin

    JAKARTA, SRIPO Se-benarnya pembicaraantelepon Jusuf Kalla (JK)dengan Susilo BambangYudhoyono (SBY) meru-pakan sesuatu yang bia-sa saja. Tapi mengingatsengitnya kompetisi da-lam Pilpres 2009, makapembicaraan dua capresini menjadi istimewa.

    Demikian pengakuancapres SBY usai terima te-lepon ucapan selamat da-ri capres JK. Pembicara-an telepon berlangsungdari kediaman masing-masing, Kamis (9/7) ma-lam. Saya bersyukur bi-sa berkomunikasi kem-bali dengan Pak JusufKalla. Meski kami masihpresiden dan wapres, ta-

    pi sebagai sesama caprestentunya ini peristiwapenting, katanya.

    Menurut SBY, nilaipentingnya adalah bah-wa meski sempat ber-kompetisi sangat ketat,namun keduanya tetapmenjaga komunikasi se-telah pilpres digelar. Pa-ra kontestan tetap bisamenjalin silaturahmi dantidak tertutup peluangbekerja sama.

    Silaturahmi dan siap be-kerja sama kembali jugaberlaku untuk seluruhanggota tim pemenangan.Meski saat kampanye ter-jadi kompetisi keras, tapiitu semua sekadar menja-

    ke halaman 11Dr Arnold Klein (inset: Jacko)

    ANT

    Jusuf KallaSBYANT

    ANTARA

    Hj Eliza Alex NoerdinSRIPO/STS

    SRIPO/STS

    Uang pecahan Rp 2.000 IST

    IST

  • SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 2009 11

    Marzuki AliDiplot Ketua

    DPR dari halaman 1

    BI LuncurkanPecahanRp 2.000 dari halaman 1

    edisi baru tersebut merupa-kan implementasi kebijak-an BI di bidang pengedaranuang. Selain itu, untuk me-menuhi kebutuhan uangrupiah dalam jumlah nomi-nal yang cukup, jenispecahan yang sesuai, tepatwaktu dan dalam kondisi

    yang layak edar.Uang pecahan baru ini

    bergambar Pangeran Anta-sari (Pahlawan Nasionalasal Banjarmasin, Kaliman-tan Selatan) dengan gambarbagian belakang TarianAdat Dayak. Uang ini akanberlaku sebagai alat pemba-yaran mulai 10 Juli 2009.

    Dijelaskan Miranda, pemi-lihan gambar pada uang ter-sebut mengacu kepada de-sain uang kertas sebelum-nya yang bertemakan Pah-lawan Nasional.

    Hal ini sebagai bentukapresiasi kepada para pah-

    lawan dan untuk turut ser-ta melestarikan budayabangsa, tegas Miranda.

    Uang kertas baru ini me-makai benang pengamanyang tertanam di kertasuang dan bertuliskan BI2000.

    Uang kertas pecahan baruini mengakomodasi kebu-tuhan kaum tunanetra de-ngan menyediakan kodetertentu (blind code) di sam-ping kanan bagian mukauang. Yaitu berupa kotakpersegi panjang yang dice-tak secara intaglio.

    Seperti saat mengeluar-kan uang kertas baru pe-

    organ usus keluar dari pu-sar.

    Namun prediksi itu sa-lah, setelah dilakukan pe-motongan usus yang ke-luar dan sudah mem-busuk itu, dokter bedahanak dr Sindu Saksono,SpBA (RSMH Palembang)dan dr Poerwadi SpB,SpBA (RS dr Soetomo Su-rabaya), ternyata usus ke-dua bayi tidak manyatu.Dengan fakta itu, tindak-an operasi pemisahan ke-dua bayi diputuskan un-tuk dilakukan pembelah-an setelah hati bayi yangmenyatu ukuran 3x6 Cmdibagi dua.

    Ketegangan di ruangoperasi sangat terasa,manakala tim dokter ha-rus menyesuaikan suhudi ruang tindakan yangbertemperatur 25 derajatselcius. Kalau orang de-wasa, ruang operasi harusdingin karena dokteryang melakukan tindak-an tidak boleh berke-ringat. Tapi pasien kali inibayi yang usia 10 hari,maka suhu ruangan tidakboleh dingin dan harushangat, kata DirekturMedis dan KeperawatanRSMH Palembang dr HMYamin Alsof SpB (K) Onkyang memandu jalannyaoperasi dari ruang mon-itor. Kalau terlalu dingin,bayi akan mengalami hi-potermia. Dan itu mem-bahayakan, katanya.

    Operasi pemisahan ber-hasil dilakukan pukul15.52. Begitu bayi kembar

    siam berhasil dipisah timdokter I, tim dokter IIlangsung menyambut Ra-fa (bayi kode merah ka-rena kritis) dengan me-mindahkan ke ruang ope-rasi lain. Sedangkan Rafi(kode hijau/aman) lang-sung ditangani tim dok-ter I, dimana keduanyaharus menjalani operasipenyambungan usus olehdua dokter ahli RSMHyang dilakukan Dr dr HMAlsen Arlan SpB-KBD dandr Saruf Singh SpB. Sete-lah dilakukan penyam-bungan usus dan rekon-struksi hati yang terpo-tong dengan guntingyang sengaja dipinjam da-ri Jakarta dan Surabayasenilai Rp 1 miliar ini, pe-rut kedua bayi yang ter-buka lebar dan mengang-ga ini ditutup dengan pro-linmes (jaringan mirip ka-wat nyamuk) ditanam se-bagai kerangka pertum-buhan sel dan jaringan ku-lit perut. Tentu saja, penu-tupan ini terus dipantaudokter ahli bedah plastik drMgs Roni Saleh SpBP.

    Jamkesmas-Jamsoskes

    Pada waktu praoperasi,pernapasan bayi tidak sta-bil dengan 60 kali tarikanpernapasan per menit se-dangkan pasca operasi rit-me pernapasan 17 kali/menit karena dibantu de-ngan alat pernapasanyang sengaja diberi RSMHPalembang. Pernapasandan kasipasitas udara didalam pembuluh darahbayi 100 persen normal,katanya.

    Operasi pemisahan de-ngan kasus langka ini, me-narik minat kalangandokter, karyawan bahkanpers. Tidah hanya itu, ke-luarga besar bayi dari Ka-bupaten Muaraenim dan

    Palembang juga hadirmenyaksikan melalui la-yar monitor, termasukEdi (36), ayah bayi kem-bar siam.

    Edi yang semula sudahmempersiapkan mentaljauh hari dan sempatberdoa, ternyata mening-galkan ruangan dan me-milih menunggu di luarsaat bayi akan dibelah de-ngan pisau laser. Saya ti-dak kuat dan tidak tegamelihat anakku, kata Ediyang tertunduk haru de-ngan mata berlinang.

    Saat ditanya istrinya,Apriyanti, Edi mengata-kan, Ibunya baru keluardari rumah sakit di Mua-raenim. Ia hanya berpe-san untuk selalu bertawa-kal dan berdoa untuk ke-selamatan si kembar.Baik Edi maupun keluar-ga lainnya mengaku tidaktega melihat anak, kepo-nakan dan cucu merekadioperasi.

    Setelah operasi selesaidijalankan sukses, barumereka masuk ke ru-angan dan mendapatucapan selamat dari ba-nyak orang yang me-nyaksikan proses operasimelalui layar monitor.

    Lantas bagaimana de-ngan biaya, ternyata Editidak pusing lagi karenaoperasi dengan biaya pu-luhan bahkan ratusan jutaini ditanggung Jamkes-mas dan Jamsoskes. Tidakhanya itu, Bupati Muara-enim Drs Muzakir SSmemberinya bantuan Rp5 juta.

    Sedangkan GubernurSumsel H Alex Noerdin--penggagas berobat gratisSumsel melalui Jam-s o s k e s - - m e m b e r i k a nbantuan uang tunai atasnama pribadi dan keluar-ga. (sin)

    Enam JamOperasi Rafa-

    Rafi Pisah dari halaman 1

    Kamis (9/7).Kiprah Marzuki di tingkat

    nasional di masa menda-tang diprediksi lebih besar.Ia bakal diplot atau diga-dang jadi Ketua DPR RI,bahkan ada yang menyebutakan menduduki posisimenteri dalam kabinet SBY-Boediono mendatang.

    Satu dari dua jabatan ting-gi itu hampir pasti ditempatiMarzuki Ali. Drs A Djauhari,mengatakan, besar kemung-kinan Marzuki Ali jadi KetuaDPR RI melalui koalisi besarparpol di legislatif.

    Ia dinilai punya kemam-puan untuk itu karena cu-kup berpengalaman danpunya pengaruh di tingkatnasional.

    Itu wajar-wajar saja ka-rena beliau aktif dengan PakSBY. Pak Marzuki Ali punyakemampuan itu tapi bisajuga jadi menteri, katanya.

    Kalau jadi menteri, posyang ditempati Marzuki Alikemungkinan MenteriBUMN atau Menteri Perin-dustrian mengingat latar be-lakangnya pernah jadi Di-

    rektur PT Semen Baturaja.Namun istri Marzuki, Hj

    Asmawati SE MM, yanganggota DPD RI utusanSumsel, belum dapat dimin-tai komentarnya mengenaihal ini. Marzuki adalah ca-leg terpilih dapil Jakarta III(Jakarta Utara, Jakarta Bar-at, dan Kepulauan Seribu).

    Marzuki Ali berpenga-laman kerja di instansi pe-merintahan dan swasta. Iapernah bekerja di Direkto-rat Perbendaharaan DitjenAnggaran Depkeu RI (1975-1979) dan Kantor Perben-daharaan Negara Depkeu diPalembang (1979-1980).

    Magister Manajemen Un-sri ini pernah menjadi Di-rektur PT Semen Baturaja.Juga pernah jadi DirekturInstalatur PLN Wilayah IVSumbagsel selama 14 ta-hun. Ayah dua anak itu giatdalam aktivitas sosial di ke-masyarakatan dan pendi-dikan. Ia Ketua YayasanIndo Global Mandiri.

    Di bidang keagamaan ak-tif Marzuki juga tidak kalahaktif. Ia pernah jadi ketuapengurus sejumlah masjiddan musala. Bahkan, ia punikut membidani pembuatanAlquran raksasa berdasar-kan SK Gubernur Sumsel(2002-2005) dan berperandalam pengembangan tila-watil Qur an di Sumsel(2002-2007).

    Ibu Eliza Alex Noerdinmemberikan ucapan sela-mat atas kerja keras timdokter Palembang mau-pun Surabaya. Semula be-liau ingin datang, tapi ka-rena ada kegiatan lain, ibuhanya kirim salam dandoa untuk keselamatanbayi kembar siam, kataYamin yang menuturkanpercakapan dirinya de-ngan Eliza Alex Noerdin.

    Untuk penyelamatanbayi kembar siam ini, se-mua dokter ahli mulai dari

    kepala instalasi dilibatkan.Bahkan satu hari sebelumoperasi, tiga dokter dari RSdr Soetomo Surabaya te-rus memantau perkem-bangan bayi, termasukmenaikan HB Rafa-Rafi,suhu dan kemampuan bayiuntuk dilakukan operasi.Kita semalam tidak tidur.Kita siapkan peralatan danalat khusus yang didatang-kan dari Jakarta dan Sura-baya, jelas dr Yamin.

    Untuk meyakinkan kemasyarakat kalau dokterdi RSMH mampu melaku-kan operasi bedah kem-bar siam, kendati belummemiliki pengalaman,maka sejumlah dokter di-libatkan.

    Seperti dr Sindu Saksono

    SpBA (bedah anak), dr HMAlsen Arlan SpB-KBD (be-dah usus/hati), dr SarufSingh, SpB (bedah usus), drMgs Yamin Saleh SpBP(bedah plastik), dr HMNazir Hz SpAK (ahli gizi),Dr Herman Bermawi,SpAK-N dan dr Hj JulniarM tasli SpAK-N (dokter NI-CU), dan beberapa dokterspesialis Anastesi, doktermata dan dokter radiologi.Sedangkan dokter dari Su-rabaya adalah dr Poerwa-di, SpB-SpBA, dr Arie Uta-riani SpAnKIC (ahli anas-tesi) dan dr Lucky SpAM.

    Selain mendatangkandokter ahli dari Surabaya,RSMH juga mendatang-kan peralatan dari Jakar-ta dan Surabaya. (sin)

    LangsungTelepon dari halaman 1

    kesukaran yang tinggi.Lantas apa komentarnyasoal operasi kali ini, drPoerwadi mengingatkanmasyarakat operasi yangdilakukan di RSMH tidakbermaksud untuk me-nunjukan kemampuantetapi lebih dilakukan un-tuk penyelamatan. Selainitu, juga media pembela-jaran bagi masyarakat danaparat kesehatan. Kalau

    ada kasus seperti ini, ja-ngan mudah merujuk danmain bawa dan angkutsaja. Kondisi bayi ini le-mah. Kalau main angkut,bisa membahayakan ba-yi, katanya.

    Ditambahkan, menga-pa ia dan dokter RSMHmemutuskan untuk mela-kukan pemisahan. Ter-nyata, diagnosa tidak se-perti yang diprediksi.Usus yang semula dikiramenyatu ternyata terpi-sah. Kami hanya mem-buang usus yang membu-suk atau membengkakkarena infeksi sudah ter-jadi. Hatinya menyatu

    dan berhasil dipisahkan,katanya.

    Apa yang dilakukantim dokter RSMH Palem-bang, Poerwadi menilai-nya sudah tepat indikasi,tepat tindakan dan tepatoperasi. RSMH sudahmampu melakukan ope-rasi bedah terhadap bayikembar siam, tegasnya.

    Menyinggung kondisibayi pasca operasi, Poer-wadi mengatakan, bayiakan melewati masa kritis3-5 hari ke depan. kalaubayi sudah bisa minumdan pernapasannya nor-mal, berarti bayi berhasilmelewati masa kritis. (sin)

    39 KaliOperasi dari halaman 1

    Dikecewakan ParpolPada satu kesempatan

    wawancara dengan media,Marzuki Ali mengisahkansejarah perjalanannya didunia politik berawal darikebencian dan ketidakadil-an yang dilakukan parpol.Dia merasakannya saatmenjabat Direktur PT Se-men Baturaja dan ingin me-ngubah citra itu.

    Saya diganti orang par-pol dengan berbagai alasan.Negara diatur oleh partaipolitik, katanya.

    Sejak tahun 2003, dirinyasudah mulai melakukansurvei terhadap parpol.Akhirnya ia memutuskan

    bergabung dengan PartaiDemokrat. Sosok SBY yangsantun, jujur, dan adil me-nginspirasi Marzuki Ali. Se-jak itu, ia mulai ikut kampa-nye pileg. Pilpres 2004 jadikordinator timses SBY-JKuntuk wilayah Sumatera ta-hun 2004.

    Karier politiknya melesatcepat. Bermula dari MajelisPertimbangan daerah PDSumsel (2003-2004), setahunkemudian jadi fungsionarisDPP PD. Puncaknya ketikaterpilih sebagai Sekjen DPPPD (2005-2010) mendam-pingi Ketua DPP DemokratHadi Utomo dalam Kong-res PD di Bali. (ahf)

    turut dalam kegilaan yangsedang berlaku.

    Klein mengungkapkan halserupa kepada Larry King,pengasuh program acaraCNN, Larry King Live.

    Yang benar, sepengeta-huan saya, saya bukanlahayah mereka.

    Klein kukuh mengakubahwa dia memang telahmenyumbangkan spermake bank sperma, tetapi bu-kan kepada Michael Jack-son.

    Sepanjang yang dia keta-hui, Michael Jackson danmantan istrinya Debbie Ro-we yang adalah mantan sus-ter Klein, telah menyempur-nakan pernikahan mereka.

    Apa yang Klein terang-kan mengenai ketiga anakMichael, yang dua diantara-nya lahir dari rahim DebbieRowe, menegaskan pesanyang disampaikan puteriMichael, Paris, pada pidatoyang tak dipersiapkannya.

    Saya kasih anda satu hal,mereka adalah anak-anakyang cemerlang dan sayaingin mereka tidak disakiti.Mereka adalah anak-anakhebat, menakjubkan danluar biasa yang mencintaiayahnya begitu dalam, ka-ta Klein.

    Sarung TanganKelima saudara laki-laki

    Michael Jackson yang me-ratapi kepergian megabin-tang ini mempunyai caratersendiri dalam memberi-kan penghormatan tera-khir ke King of Pop itu. Da-lam acara penghormatanterakhir yang dilangsung-kan Selasa (7/7) di StaplesCenter, Los Angeles, mere-ka masing-masing hanyamengenakan satu sarungtangan berwarna putih.

    Kelima pria itu tampakmengenakan setelan jasberwarna hitam dan dasiemas serta sekuntum bungawawar merah yang tampakdisisipkan pada bagian dada

    kiri mereka. Kelima orangini juga yang mendorongkereta peti jenazah Jackomemasuki arena StaplesCenter yang dipadati olehpengunjung.

    Kelima saudara Jacko inimengenakan sarung tanganberlapis batu rein (rhein-stone). Sarung tangan inimenjadi ciri khas Jackoyang pertama kali munculdi layar kaca dengan me-ngenakan sarung tangan itupada 1983. Sarung tangan itupula yang menjadi simboldari Jacko yang dikenal diseluruh dunia sebagai salahsatu entertainer terbaik didunia.

    Jackie (58), Tito (55), Jer-maine (54), Randy (47), ser-ta Marlon (52) menyaksikandari kursi mereka pertun-jukan musik sejumlah bin-tang sebagai penghormat-an terakhir terhadap Jackodi Staples Center. Terka-dang mereka terlihat terta-wa, suatu saat menangisdan merangkul satu denganlainnya untuk saling mena-warkan penghiburan.

    Jermaine tak kuasa mena-han emosi dan larut dalamtangis haru saat naik ke ataspanggung untuk menya-nyikan lagu klasik CharlieChaplin, Smile, lagu favoritMichael. Potongan lirik

    Dengan surat ini saya mau bertanya kepada Buya. Apa hu-kumnya bila orang yang mengganti lensa matanya akibat opera-si katarak kemudian meninggal dunia. Lensa tersebut boleh ikutdikuburkan atau bagaimana? .

    081278015652

    Sdr. Penanya yang terhormatBanyak orang yang matanya sakit/tidak berfungsi se-

    cara normal lalu dioperasi katarak dan lensa matanya di-ganti sehingga mata tersebut dapat berfungsi melihat kem-bali denan baik. Kalau yang bersangkutan ini mati/me-ninggal dunia, sepanjang yang saya ketahui lensa matatersebut tidak harus dibuang. Namun kalau lensa matatersebut lepas boleh dibuang. Demikianlah jawaban sing-kat semoga bermanfaat.

    lankan tugas dan setelahtugas selesai maka kembalibersahabat. Sehingga de-mokrasi Indonesia makinberkembang dan matang,sambung SBY.

    SBY bertelepon denganJK dua kali. Yang pertamaJK menelepon duluan, na-mun karena saat itu SBY si-

    Saya BukanAyah Anak-anak Jacko

    dari halaman 1

    yang menyentuh dari laguitu berbunyi: Tersenyum-lah, walaupun hatimu terluka,tersenyumlah, walaupun hati-mu hancur, saat awan kelabumenggantung di langit, kamuakan dapat melewatinya, hanyajika kamu tersenyum...

    Usai membawakan laguitu, Jermaine membentang-kan lengannya saat meneri-ma sambutan hadirin yangberdiri dan bertepuk tanganmenghadap layar lebar de-ngan tayangan Michael pa-da masa Jermaine bersamaadiknya itu tergabung da-lam Jackson 5. Jermaine ke-mudian melepas sekuntummawar yang tersisip di jas-nya dan melemparkan dariatas panggung bunga itu kepeti jenazah Jacko.

    Saudara laki-laki lainnyamemeluk Jermain saat iaberanjak meninggalkan pa-nggung. Namun, mereka ti-dak hanya berusaha meng-hibur keluarga merekayang berduka.

    Mereka juga berupayamenghibur beberapa sele-briti yang larut dalam ke-dukaan. Setelah Usher me-nyanyikan Gone Too Soonsambil menyentuh peti je-nazah Jacko, ia mulai mena-ngis dan Jermaine, Marlonserta Randy mendekati danmencoba menghiburnya.

    cahan Rp 100.000 dan Rp20.000, tahun emisi 2004,serta Rp 50.000 dan Rp10.000 tahun emisi 2005, BIjuga mengeluarkan UncutBanknotes Rp 2.000 (uangkhusus yang belum dipo-tong/uang bersambung)sebanyak 4.700 lembarandengan jenis uang bersam-bung masing-masing berisi2 bilyet, 4 bilyet dan 50 bil-yet.

    Sebagai benda koleksi,Uncut Banknotes ini lazim di-keluarkan di berbagai nega-ra sebagai penerbitan uangkhusus, jelasnya. (sep/rel)

    Lensa Mata Bolehkah Dikubur dari halaman 1

    buk dia berjanji akan mene-lepon lagi. Tak berapa lamaSBY pun menelepon JK, saatitu akan berlangsung perte-muan antara SBY dengansejumlah pimpinan mediamassa.

    SBY menyebut jasa JK pa-da bangsa dan negara be-sar karena itu dia akan te-tap menggandeng untukbekerja sama. Sejarahmencatat jasa Pak Jusuf be-sar sekali bagi bangsa dannegara. Mari teruskan ama-nah bagi kita berdua, danInsyaallah ke depan ada ja-

    lan yang baik bagi kebersa-maan kita, kata SBY.

    Apapun peran JK nanti-nya, kata SBY, dirinya se-nang sekali partnernya se-lama 5 tahun itu tetap berse-dia meneruskan darmabaktinya bagi negara. SBYjuga mengajak JK membe-rikan contoh yang baik bagimasyarakat.

    Ini sebagaimana yangkita bicarakan berdua dulu,meskipun kompetisi bisakeras, tapi tetap menjalinkomunikasi dan silaturah-mi. Kita berdua sama-sama

    memberikan contoh bahwahubungan tetap terjalin,ucap SBY.

    Kepada wartawan JK me-ngaku menelepon SBY un-tuk mengucapkan selamat.Sebelumnya JK memangsudah menghargai hasilpenghitungan cepat (quickcount) sejumlah lembagasurvei. Namun JK menga-ku tetap menunggu penghi-tungan resmi Komisi Pemi-lihan Umum (KPU). Sayahanya mengucapkan sela-mat sebagai pribadi, jelas-nya. (Dtc/Ant)

    SBY TetapGandeng JK

    dari halaman 1

    Menjelang berakhirnyaacara di Staples Center itu,Jermaine sekali lagi naik keatas panggung dan menya-takan ke para hadirin: Atasnama keluargaku, kepona-kan, saudara laki-lakikumaupun perempuan, akuingin menyampaikan ucap-an terima kasih ke semua-nya yang hadir malam ini.Kalian mengetahui, tidakada kata yang dapat diung-kapkan untuk mewakiliucapan itu. Kami sangatberterima kasih.

    Dengan perasaan ber-campur aduk antara bang-ga dan terharu, Marlon jugamenyampaikan beberapakata ke para hadirin diStaples Center. Hatiku ter-luka. Aku berdiri di sini un-tuk mencari kata-kata peng-hiburan dan mencari tahukenapa Tuhan telah meng-ambil saudara kami setelahia berada di dunia ini dalamwaktu cukup singkat. Mi-chael, saat kau pergi, bagi-an dari diri kami turut me-ngantarkanmu.

    Namun, bagian dari di-rimu Michael Jackson tetapakan berada di dunia ini se-lamanya. Kami akan tetapmengenang masa-masa in-dah yang pernah kami laluibersamamu, ujarnya.

    (Kcm)

    Paris dan Prince.

    DOKTER YANG TERLIBATdr H Bayu Wahyudi SpOG. MHA Ahli Kebidanan dan Kandungandr HM Yamin Alsof SpB (K) Onk Ahli Bedah Tumordr HM Nazir Hz SpA (K) Ahli Gizi AnakDr dr HM Alsen Arlen SpB-KBD Ahli Bedah Usus dan Hatidr Sarup Singh SpB Ahli Bedah UsusDr Mgs Roni Saleh SpBP Ahli Bedah Plastikdr Anang Tribowo SpM Ahli Matadr Sindu Saksono Ahli Bedah Anakdr Hj Julniar M Tasli SpAK-N Ahli Anak NICUdr Herman Bermawi SpAK-N Ahli Anak Nicudr Silvia Triatna SpA-A Ahli Anak PICUdr Rose Mafiena Sp-An Ahli Anaesthesiadr Hj Eva Minerva Ahli Anaesthesiadr Endang Melati Maas Sp.AnKIC Ahli Anaesthesiadr Poerwadi SpA.SpBA Ahli bedah (Surabaya)dr Arie Utariani Sp.AnKIC Ahli Anaesthesia (Surabaya)dr Kucky SpAn Ahli Anaesthesia (Surabaya)Ditambah 20 tenaga perawat operasi bedah dan pendukung ruang tindakan.

    SRIWIJAYA POST/SYAHRUL HIDAYATTim dokter RSMH dibantu dua dokter RS dr Soetomo melakukan persiapan operasi.

    IST

  • 2 SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 2009

    LAMA tak ke Palem-bang, penyanyi AgnesMonica, bakal tampil diHotel Aryaduta, dalamkonser betajuk AgnesMonica On The Stage,Jumat (17/7) mendatang.Kehadirannya akan me-ngobati rindu para fansBritney Spear-nya Indone-sia itu.

    Yoga dari Andrey Cre-ative Inc --panitia pelaksa-na-- kepada Sripo, Kamis(9/7) mengatakan keha-diran Agnes Monica di Pa-lembang, untuk konsersemata, karena Agnes su-dah lama tidak konser diPalembang. Penyanyi ke-

    lahiran Jakarta, 1 Juli 1986,adalah seorang penyanyi,penari, dan aktris Indone-sia. Ia merupakan satu-sa-tunya penyanyi Indonesiayang memiliki grup dancesendiri bernamaNezindaHood.

    Agnes Monica memulaikariernya di usia 6 tahunsebagai penyanyi cilik. Iatelah merilis sebanyak 3buah album anak-anak,yaitu Si Meong, Yess danBala-bala. Album-albumtersebut sukses melejitkannama Agnes Monica kedalam deretan penyanyianak-anak terpopuler diakhir tahun 1990-an. Suk-

    Bakal Konser di Aryaduta

    PENGUMUMAN PSB takhanya diwarnai pekik kegembi-raan. Muka murung dan sedihtampak mendominasi. Bahkan,beberapa siswa ada yangmenitikkan air mata menyadarinamanya tak masuk dalam pe-ringkat kelulusan.

    Berdasarkan data dariDisdikpora Palembang, sedikit-nya terdapat 18.646 siswa SD/SMP dipastikan gagal merebutbangku pada sekolah negeri.Tak ada pilihan lain bagi siswayang tak lulus kecuali meleng-gang ke sekolah swasta. Sedihnian namo aku dak katek. Pa-dahal pas ujian kemarin soalnyomudah nian, kata Agus semba-ri memeluk orangtuanya menya-

    PALEM-B A N G ,SRIPO K e t u aD P DP D I PSumsel IrH EddySantanaP u t r aM T ,

    yang juga sebagai Waliko-ta Palembang, membantahperolehan suara Pilpres un-tuk capres/cawapres Me-ga-Pro jeblok. Justru berda-sarkan hitungan real countPDI-P, perolehan suara Me-ga Pro melampaui targetyang ditetapkan.

    Hal ini disampaikan EddySantana menjawab per-tanyaan wartawan, saat kun-jungannya ke kawasan kam-pung ramah lingkungan diKelurahan Talang Putri Pla-ju Palembang, Kamis (9/7).

    PALEMBANG,SRIPO Pi-hak sekolah hanya membe-rikan tenggang waktu duahari sejak hasil seleksi Pene-rimaan Siswa Baru (PSB) di-umumkan, bagi siswa yangdinyatakan lulus untukmendaftar ulang. Prosesregistrasi akan dilayani se-jak Jumat (10/7) pukul08.00 di sekolah. Siswa yangterlambat mendaftar diang-gap mengundurkan diri.

    Kita tidak ada dispensasiatau pengunduran waktubagi yang terlambat men-daftar ulang, kata KepalaSekolah SMAN 3, Drs As-mawati MM kepada Sripo,Kamis (9/7) di ruang kerja-nya. Ia mengatakan, pem-berlakuan aturan sesuaidengan instruksi yang di-sampaikan oleh Dinas pen-didikan Pemuda dan Olah-raga (Disdikpora) Palem-bang bagi semua sekolahSMP dan SMA negeri.

    Untuk itu, kata Asmawati,apapun alasannya usai hasilseleksi diumumkan sebaik-nya siswa langsung me-nukarkan bukti kelulusandari sekolahnya ke SMP/

    SEBAGAI sekolah yang masuk Sekolah Standar Nasional(SSN) Kepala Sekolah SMAN 3 Palembang ini tetap akanmemberlakukan SPP perbulan. Besarannya tergantung hasilrapat dewan komite yang melibatkan semua orang tua siswa.Di sana nanti akan dijelaskan, bagaimana terobosan sekolahgratis dengan mengambil selisih kekurangan dari dana sharingyang diberikan pemerintah yang bergantung dengan programkegiatan sekolah.

    Direncanakan, kata Asmawati, pertemuan orang tua akandigelar Senin (13/7) mendatang. Sekedar diketahui, sebelum-nya di SMAN 3 Palembang mematok SPP sebesar Rp 150ribu/bulan, termasuk biaya komputer dan les. Sumbangan jugaakan diberlakukan hanya saja sifatnya tidak akan memaksa.Pihaknya secara rinci akan menjelaskan kebutuhan sekolahmelalui RAPS. Nanti terserah orangtua mau menyumbang be-rapa, kita terima saja, kata Asmawati. (sta)

    SMA yang dituju disertaipersyaratan administrasilainnya. Persyaratan itumeliputi Surat KeteranganHasil Ujian Nasional(SKHUN) dan pasphototerbaru. Dianjurkan juga,foto wajib mengenakan se-ragam SMA bagi lulusanSMP sebaliknya SMP bagilulusan SD. Karena, fotoini adalah untuk buku ra-por, kata Asmawati.

    Selain persyaratan admi-nistrasi, Siswa juga wajibmengisi blangko keterang-an identitas keluarga. Inilebih kepada administrasisaja, kata Asmawati. Jadwalini sebaiknya harus diperha-tikan. Jangan sampai lantar-an lupa, hak siswa yang se-harusnya lulus menjadihangus terlebih bagi siswayang lintas rayon atau bera-da di luar kota Palembang.

    Dibiarkan KosongLalu bagaimana bila ada

    siswa yang lambat mendaf-tar, Asmawati langsungberujar, bangku itu akan di-biarkan kosong hingga ke-las XI. Kecuali, ada pihaktertentu, seperti anak ang-

    gota Polri, TNI atau peja-bat teras yang berpindahtugas ingin memasukkananaknya ke SMAN 3 Palem-bang.

    Bisa saja kita terima, asaldaya tampung ada dan du-duk di kelas XI, bukan darikelas IX, kata Asmawati.Itupun, harus melalui per-setujuan dari Disdikpora Pa-lembang selaku pengeluarnomor induk siswa. Tentukita tidak akan berani. Nantijika ada anak yang mutasi,maka guru akan mengaju-kan ke Disdikpora dahulu.Bila disetujui baru diterimadan juga harus melalui jalurtes, kata Asmawati.

    Saat ini sebagai SMAyang berstatus SSN Mandi-ri, menerima sebanyak 202siswa dari 1.076 pendaftar.Direncanakan, merekaakan menempati tujuh ke-las yang masing-masingkelas berjumlah maksimal32 orang. Kalau ada yangtidak mendaftar ulang ber-arti bagus dong. Makin se-dikit siswa maka keefektif-an belajar terjamin, kataAsmawati. (sta)

    Terlambat Daftar Berarti Mundur

    sesnya terus merokethingga sekarang.

    Maret 2009, Agnes me-nelorkan singel ketiganyaberjudul Teruskanlahresmi diputar di seluruhradio di Indonesia. Padatanggal 1 April 2009,Agnes akhirnya merilis al-bum ketiganya bertajukSacredly Agnezious.

    Konser yang di usungEven Organizer AndreyCreative Inc ini, hargatiket VVIP Rp 300.000,VIP RP. 250.000, FestivalRp 100.000. Tiket dapat di-peroleh Radio MomeaFM, The Hotel Aryaduta,Palembang. (fil)

    Tetap PungutSPP Bulanan

    dari kehadiran wartawan, Kamis(9/7) di SMAN 3 Palembang.

    Tahu nama anaknya taklulus, para orangtua bukannyapulang tapi lebih memilih antremasuk ke ruang kepala Seko-lah. Mereka berharap denganbertemu kepala Sekolah sem-bari meninggalkan nomorponsel, sewaktu-waktu akan di-hubungi bila ada siswa yangtelat meregistrasi.

    Seperti yang dilakukanSamsul. Orangtua Agus sertamerta menggandeng anaknyamasuk ke ruang kepala Sekolahusai meneliti lembaran pengu-muman. Kami coba-cobaninggalin nomor HP, mudah-mu-dahan kalau ada yang mengun-

    durkan diri dan posisi rangkinganak saya besar, bisa dihubu-ngi sekolah, kata Samsul o-rang tua Agus sesaat usai ke-luar dari ruang kepsek. Dirinyamenyadari kemungkinan bakalditerima itu kecil tapi harapanmasuk ke sekolah negeritetaplah ada. Namanya usaha,meski kemungkinan kecil tetapakan dijalankan, katanya.

    Senada diungkapkan Masnan(41). Pria yang tinggal di ka-wasan Sudirman ini justru bera-ni meninggalkan nomor ponselkarena rumahnya berdekatandengan SMAN 3 Palembang.Makanya kalau memang adayang bangku yang kosongmasak anak saya sekolah di

    tempat lain, lebih dekat kanada, katanya.

    Kepala Sekolah SMAN 3 Pa-lembang, Dra Asmawati MMmengatakan apapun yang dila-kukan orang tua pihaknya tetappada keputusan awal. Jika sis-wa yang diterima telat mendaf-tar maka bangku tetap dibiar-kan kosong, kecuali ada perse-tujuan dari Disdikpora. Acuankita tetap pada Disdikpora, nan-ti Hari Sabtu akan dilaporkanjika ada siswa yang mengun-durkan diri. Terserah keputusandari panitia, bahwa akan mene-rima atau dibiarkan kosong.Saya sih lebih setuju dikosong-kan saja, kata Asmawati.

    (dewi)

    Berharap Lulus, Tinggalkan Nomor Ponsel

    HASILhitung ce-pat Pilpresyang meng-unggulkanSBY di-sambut po-sitif PartaiHanura.Meski ma-sih me-

    nunggu hasil penghitungan ma-nual KPU, Ketua DPD HanuraSumsel, Drs H Solichin Daud,mengucapkan selamat untukmantan Pangdam II Sriwijaya itu.

    Saya kenal Beliau. Pak SBYterpilih kembali karena rakyat su-dah merasakan programnya, se-mentara kita baru menjanjikan.Rakyat mungkin rasakan itu sudahterbukti, katanya, Kamis (9/8).

    Solichin mengatakan, ia kenalsosok SBY sewaktu menjabatBupati Lahat (1993-1998) danSBY menjabat Pangdam II Sri-wijaya (1996-1997). Pilpres 2004

    Hasil real count peroleh-an suara untuk Capres Me-ga Pro sebesar 42 persen,sedangkan SBY-Budiono 56persen, kata Eddy Santa-na. Ini artinya, lanjut EddySantana target yang dite-tapkan PDIP telah melam-paui target. Kami menar-getkan hanya 35 persenternyata perolehan suarauntuk Sumsel melampauitarget. Karena memangtim kami bekerja maksi-mal dan pemilih partai ti-dak pecah, jelasnya.

    Namun, Eddy Santanamengakui kekalahan pero-lehan suara di beberapaTPS yang menjadi basisPDIP seperti di KambangIwak. Di TPS 12 KambangIwak Kelurahan Talangse-mut tempat Eddy Santanamencontreng suara CapresMega Pro kalah telak de-ngan SBY-Budiono. (trs)

    lalu, Solichin mengaku memilihSBY-JK. Sementara tahun iamemilih JK-Wiranto, kandidatyang diusung Partai Hanura danGolkar.

    Saya ucapkan selamat me-nang di quick count. Kita terimakenyataan, walau pun kita masihmenunggu hitung manual KPU,kata Solichin.

    Tidak banyak kegiatan di kan-tor DPD Hanura Sumsel di JlAngkatan 45. Ruangan yang adadi gedung dua lantai itu sepi, ti-dak banyak fungsionaris partaiberkumpul. Begitu pula di kantorDPD Partai Golkar Sumsel.Sepi, hanya ada tiga orangngobrol di salah satu ruangan.

    Menurut Solichin, pihaknya ka-get karena perolehan suara JK-Win di tingkat nasional dan Sum-sel di luar perkiraan. Meski me-mang tidak dilakukan survei praPilpres, Golkar dan Hanura ber-keyakinan JK-Win dapat suarayang cukup besar. (ahf)

    SRIPO/STSAsmawati

    SRIPO/SYAHRULPENGUMUMAN PSB Calon siswa didampingi orangtuanya melihat pengumuman hasil seleksi Penerimaan Siswa Baru (PSB),di SMAN 3 Palembang, Kamis (9/7).

    Eddy Klaim Mega-ProLampaui Target

    Hanura UcapkanSelamat

    Eddy SantanaSRIPO/AANG

    Solichin Daud

    Daftar Ulang Ditenggang Dua Hari Bagi Siswa Lulus PSB

    KOMPASIMAGES/KRISTIANTOPURNOMO

    Agnes Monica

  • SRIWIJAYA POST Jumat, 10 Juli 2009 3

    SRIPO/ZAINIREKAP SUARA Hudun Harun Ketua PPK Ilir Timur I membacakan hasil rekap penghitungansuara Pilpres 2009 per kelurahan disaksikan sejumlah saksi dari Capres dan Cawapres, di KantorPPK Ilir Timur I Kamboja Palembang, Kamis (9/7).

    MUARAENIM, SRIPO Dari data yang berhasil di-himpun Sripo, pasanganSBY-Boediono untuk se-mentara mendominasi per-olehan suara hampir dise-luruh kabupaten/kota.

    Hasil perhitungan suaradi tingkat panitia pemilih-an kecamatan (PPK) di Ka-bupaten OKU untuk se-mentara menempatkan pa-sangan SBY-Budiono dipo-sisi teratas dengan peroleh-an 101.140 suara, disusulMega-Pro memperoleh41.222 suara dan pasanganJK-Win memperoleh 13.373suara.

    Ketua KPUD OKU DraUmi Rachmawati MSi me-ngatakan, sejumlah keca-matan sudah menyampai-kan hasil rekap perhitung-an suara pilpres. Kecamat-an yang belum menyam-paikan rekap perhitungansuara tinggal dua kecamat-an yaitu Kecamatan Peng-andonan dan KecamatanMuara Jaya.

    Selanjutnya hasil penghi-tungan suara sementarayang diterima Posko Pemi-lu Capres/Cawapres KotaPagaralam, Kamis, (9/7)mencatat pasangan SBY-Boediono unggul denganperolehan 33.679 suara dari66.962 suara.

    Ketua KPU Kota Pagar-alam, Nanto Bakti, SH, me-ngatakan, untuk saat inidata hasil penghitungan su-ara di tingkat TPS baru ma-suk di PPK, jadi belum ma-suk ke KPU.

    Meskipun dari data se-mentara pasangan SBY-Boediono unggul, namunhasil final ada di KPU, sete-lah melalui pleno penetap-an nantinya, kata Nanto.

    Kemudian hasil penghi-tungan suara sementarapada tabulasi SekretariatKPU Kabupaten OKU Ti-mur untuk 20 PPK sekitarpukul 17.00,Kamis (9/7)untuk sementara menem-patkan pasangan SBY-Boe-diono sebagai peraih suaraterbanyak yang mecapai249.592 suara, disusul

    PALEMBANG, SRIPO Rekapitulasi hasil Pilpres2009 ditingkat KPU kabu-paten/kota dilakukan se-suai dengan jadwal tahap-an pilpres. Rencana untukmempercepat rekapitulasiditingkat KPU kabupaten/kota tidak mendapat perse-tujuan dari KPU ProvinsiSumsel setelah berkonsul-tasi dengan KPU.

    Rekapitulasi ditingkatKPU kabupaten/kota baruakan dimulai tanggal 16 Julisampai tanggal 18 Juli 2009.Padahal diperkirakan Jum-at (10/7) ini, PPK telah me-nyelesaikan rekapitulasidan menyampaikan hasilrekapitulasi ke KPU kabu-paten/kota.

    Ketua KPU Kota Palem-bang Eftiyani mengatakan,hasil rekapitulasi ditingkatPPK diperkirakan dapatdituntas dalam satu hari.Hal tersebut karena semuaPPK di Kota Palembang su-dah memulai rekap sejakkemarin dan tuntas padamalam harinya. Dengandemikian jadwal rekapitu-lasi di PPK yang seharus-nya tanggal 10-14 Juli, ter-nyata dapat dipersingkat.

    Kita sudah meminta izinke KPU Provinsi Sumsel un-tuk melakukan rekap lebihcepat dari jadwal. Tetapi KPUProvinsi Sumsel yang ber-konsultasi dengan KPU,menyatakan rekapitulasi diKPU kabupaten/kota dila-kukan sesuai jadwal, jelasEfti, Kamis (9/7).

    Dari pengamatan di PPKIlir Timur I, hingga sianghari kemarin saja sudahmenyelesaikan rekapitula-si empat dari 11 kelurahandengan jumlah TPS seba-nyak 125 unit. Rekap hasilpenghitungan suara pilpresdari setiap TPS, dilakukandengan menghadirkan pa-ra saksi, panwaslu setem-pat serta aparat kepolisian.

    Ketua PPK Ilir Timur I,Hudun Harun optimis re-kapitulasi tuntas dalam se-hari meski pada malamhari. Insya Allah dapat di-selesaikan dalam satuhari, katanya.

    Secara terpisah anggotaKPU Provinsi Sumsel OngBerlian yang ditemui meng-akui sudah banyak daerah-daerah yang melaporkantelah menyelesaikan reka-pitulasi di PPK. Selanjutnya

    mereka segera menyam-paikan hasil rekap ke KPUkabupaten/kota masing-masing. Tetapi disisi lain ta-hapan rekapitulasi tetap ha-rus dipatuhi.

    Ia mencontohkan di Ka-bupaten Lahat, ada PPKyang telah menuntaskanrekapitulasi dan menye-rahkan ke KPU KabupatenLahat. Mungkin pertim-bangan dari pihak PPK agarlebih aman, terhindar darikerusakan dan juga terkaitmasalah jarak sehingga se-cepatnya disampaikan keKPU kabupaten, ujarnya.

    KPU kabupaten/kotayang diserahi hasil rekapitu-lasi diminta untuk menerimasebagai titipan. Serah terimasecara resmi baru dilakukanketika akan memulai reka-pitulasi di KPU kabupaten/kota. Hal itu karena rekapi-tulasi harus dilakukan sesuaidengan jadwal yang telah di-tetapkan secara nasional.Silahkan saja KPU kabupa-ten/kota menerima hasilrekap, tetapi sebagai titipansaja. Bila sudah masuk jad-wal rekap baru diserahteri-makan secara resmi, kata-nya. (sgn)

    Rekap KPU Kabupaten-KotaSesuai Jadwal

    SBY-BoedionoLebih Dominan Kuasai Empatlawang, Lahat, Pagaralam

    Mega-Prabowo denganjumlah suara 74.010, se-dangkan pasangan JK-Winhanya mendapatkan 16.998suara.

    19 KecamatanDari hasil rekapitulasi se-

    mentara di 20 PPK terse-but diketahui pasanganSBY-Boediono mendomi-nasi di 19 Kecamatan, se-dangkan pasangan nomorurut satu (Mega-Prabowo)hannya menang di Keca-matan Cempaka denganperolehan suara 7.404 su-ara,menyusul nomor urutdua (SBY-Boediono) 5.025suara sedangkan pasanganJK-Win di PPK Cempaka inihannya berhasil mengan-tongi 335 suara saja.

    Tabulasi ini merupakanhasil perhitungan semen-tara dari laporan anggotaPPK melalui SMS, ungkapKetua KPU OKUT Leo BudiRachmadi SE, Kamis (9/7)di Martapura.

    Kemudian Ketua KPUOgan Ilir (OI) Amrah Musli-min SE mengungkapkandata sementara via SMS pa-sangan SBY Budiono di urut-an pertama, MegawatiPrabowo di urutan ke duadan terakhir untuk pasang-an JK Wiranto. Perolehansuara yang kita dapatkan da-ri semua PPK untuk pasang-an NO 1 sebanyak 63.149

    suara, No 2 (99.426 suara),No 3 12.223 suara, katanya.

    Untuk Banyuasin, hasilsementara menunjukanpasangan SBY-Boedionounggul di 15 Kecamatandengan perolehan suarasebanyak 211.951, sementa-ra Megawati-Prabowomemperoleh 138.140, danJusuf Kalla - Wiranto mem-peroleh 35.231.

    Unggul di MuaraenimMeskipun hasil rekapitu-

    lasi perhitungan suara se-cara manual belum dilaku-kan oleh Komisi PemilihanUmum (KPU) KabupatenMuaraenim, untuk semen-tara pasangan Mega-pro di-pastikan unggul diban-dingkan dengan pasanganSby-Boediono dan JK-Win.Mega-Pro unggul di 18 ke-camatan sedangkan SBY -Boediono hanya unggul diempat kecamatan.

    Berdasarkan data semen-tara di KPUD Muaraenim,pasangan Mega-pro meraih204.480 suara. Disusul olehpasangan capres SBY-Boediono sebanyak 124.408suara dan terakhir oleh pa-sangan capres JK-Win ya-itu 19.286 suara. Jumlah ma-ta pilih adalah 491.046 sua-ra, dengan jumlah suarasah 384.174 dan tidak sah142.872 suara. (ari/ase/eni/her/hr/st1/st2/udn)

    SRIPO/ARDANILOGISTIK Petugas PPK kelekar bersama aparat keamananmenyerahkan logistik Pilpres ke KPU Kabupaten Muaraenim.PPK Kelekar merupakan PPK pertama yang menyerahkan logistikPilpres, Kamis (9/7) siang di Kantor KPUD Muaraenim.

  • 4 SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 2009

    PALEMBANG, SRIPO Dana Bantuan Beasiswa Sis-wa Miskin (BBSM) bagi32.001 siswa madrasah se-nilai Rp 18,9 Miliar dicair-kan awal Agustus, menda-tang. Jika selama ini pen-cairan melalui rekening se-kolah, khusus BBSM 2009/2010 bisa diambil melaluikantor pos terdekat denganmembawa surat pengantardari madrasah.

    Kabid Mapenda KanwilDepag Sumsel, HM Ridwanmengatakan, sistem pen-cairan melalui kantor pos

    untuk menghindari kecuri-gaan berbagai pihak, ter-masuk pihak sekolah. Me-reka hanya ditugasi untukmengeluarkan surat peng-antar dari Kantor DepagKabupaten/Kota Se-Sum-sel saat penerima diumum-kan. Siswa yang dinyatakanmasuk kuota harus meng-ambil surat pengantar se-bagai syarat pencairan.

    Ini semata-mata kita la-kukan agar sistemnya terko-ordinasi dengan baik sertamenghindari kecurigaan,kata Ridwan, Kamis (9/7).

    Ridwan merinci sebanyak32.001 siswa berasal dariMadrasah Ibtidaiyah (MI)12.378 orang, MadrasahTsanawiyah (MTs) 11.071 sis-wa dan Madrasah Aliyah(MA) 8.552 siswa. Adapunbesaran bantuan mencapaiRp 360 ribu untuk siswa MI,MTs Rp720 ribu dan MA Rp760 ribu/siswa/tahun.

    Bantuan ini diberikan un-tuk satu tahun, kata Ridwan.

    Secara teknis, kriteria sis-wa yang memperoleh ban-tuan adalah siswa yang be-nar-benar tidak mampu

    yang dibuktikan dengansurat keterangan tidakmampu dari Kepala Desaatau Lurah setempat. Misal-nya, siswa yang orangtua-nya tidak memiliki peker-jaan tetap, buruh, petanipenggarap, dan lainnya.

    Terkait prosedur penga-juan, lanjut Ridwan, sebe-lumnya siswa mengajukanusulan kepada madrasah.Usulan yang dilengkapibukti surat keterangan mis-kin selanjutnya disampai-kan ke Kandepag kabupa-ten/kota untuk di teruskanke Kanwildepag provinsi.

    Nah pada tahap ini, kitalakukan verifikasi dan re-

    Beasiswa Miskin Rp 18,9 M Cair Diambil Melalui Kantor Pos Setempat

    PALEMBANG, SRIPO Terhitung Juli 2009 ini Peme-rintah Kota (Pemkot) Pa-lembang memberlakukanpenarikan pajak kepada pe-dagang kaki lima. PKL yangdikenakan pajak ini berupawarung tenda yang mem-buka usaha di pinggir jalandan kawasan hijau.

    Kepala Bidang Penagih-an Pajak Dinas PendapatanDaerah (Dispenda) KotaPalembang, Drs DarwinHasan MM, Kamis (9/7)

    mengatakan ada sekitar2.000 pedagang kaki lima(PKL) warung tenda yangmembuka usaha di pinggirjalan dan jalur hijau dikena-kan pajak restoran. Mere-ka ini kebanyakan membu-ka usaha mulai sore men-jelang hingga malam hari.

    Penarikan pajak ini seka-ligus menjadi sosialisasi de-ngan menyampaikan suratedaran Walikota, ungkapDarwin seraya menegaskanpenarikan pajak untuk PKL

    warung tenda ini prinsip-nya jangan sampai mema-tikan usaha mereka.

    Besarnya pajak ditentu-kan dengan omzet mere-ka, sesuai dengan PerdaNomor 25 tahun 2002 ten-tang pengelolaan pajak danrestoran berkisar antara Rp2.500-Rp 5.000 setiap ma-lam, jelas Darwin.

    Penagihan pajak dilaku-kan oleh petugas pajak khu-sus dari Dispenda bersamapetugas Sat Pol PP di setiapkecamatan masing-masinglokasi berjualan PKL.

    Kami imbau kepada se-

    2.000 PKL Bakal Diganjar Pajak Warung Tenda Tidak Bayar Disidang Yustisi luruh PKL memberikan kon-tribusi untuk pembangunan

    Palembang. Apa sulitnyamembayar pajak setiap ma-lam sebesar Rp 5.000, ujar-nya sembari menambahkanuntuk PKL dengan omzetRp 100 ribu per malam dike-nakan pajak Rp 2.500.

    Menurut Darwin, selamaini Dispenda sudah melaku-kan sosialisasi kepada selu-ruh PKL yang berjualan dijalur hijau dan pinggir jalan.Sehingga penarikan pajaksektor ini dapat menambahkantong-kantong Penda-patan Asli Daerah (PAD). (trs)

    PALEMBANG, SRIPO Pasca keluarnya Surat Ke-putusan (SK) GubernurSumsel tentang penetapansekolah non gratis tetap takmembendung sekolahyang terkategori gratis un-tuk mengambil selisihpembayaran. Mereka tetapmenetapkan sejumlahpembayaran saat prosespenerimaan siswa baru.

    SMA Yanitas contohnya,tetap memberlakukan uangsumbangan pembangunansebagai syarat penerimaansiswa baru. Berdasarkanbrosur yangdidapati Sri-po , rincianuang tandamasuk meli-puti, uangp e m b a -ngunan Rp200 ribu,uang SPP se-lama dua bu-lan Rp 120ribu, uangkegiatan sis-wa Rp 180ribu dan uang kelengkapansiswa Rp 280n ribu. Jumlahtotal pembayaran menca-pai Rp 900 ribu. Dana ituwajib dilunasi siswa sebe-lum masuk kelas.

    Ketua Yayasan AlumniUniversitas (Yanitas), HIskandar Sabirin mengakuihal itu. Pihaknya tetapmemberlakukan sum-bangan karena itu memangdibutuhkan. Jika hanyamengandalkan dana shar-ing dari Pemerintah Rp 80

    ribu dipastikan jumlahnyatidak cukup.

    Bantuan senilai Rp 80ribu sangatlah tidak cukupuntuk biaya operasional,kita ambil jalan tengahnyadengan menetapkan se-jumlah pembayaran, kataSabirin kepada Sripo.

    Beragam upaya pun,kata Sabirin, sudah dilaku-kan, misal dengan menekanbiaya operasional. WakilKepala Sekolah SMA Yani-tas, Muhammad Ibadi, me-ngatakan, penetapan pem-bayaran tak hanya berlaku

    bagi siswa baru semata. Sis-wa lama yang naik kelas XIatau XII juga dibebankanuang registrasi atau daftarulang senilai Rp 380 ribu/siswa. Hingga saat ini pi-haknya belum menerimakonfirmasi apapun tentangpencairan dana sekolahgratis.

    Sementara Kabid Dik-menti Disdik Sumsel, DrsWidodo mengatakan dalamwaktu dekat pihaknya akanmelakukan audit tentang

    penerapan aturan pelang-garan sekolah gratis. Auditatau pemeriksaan ini akanmelibatkan tim asesor yangsifatnya independen. Seca-ra terjadwal, mereka akanmulai bekerja dengan terle-bih dahulu memeriksa Ran-cangan Anggaran Pembia-yaan Sekolah (RAPS) yangdiajukan sekolah. Berdasar-kan RAPS itu akan dicekdilapangan apakah RAPSbenar-benar sesuai denganprogram sekolah.

    Kita tidak mau siswamenjadi korban. Mereka

    membayarmahal demimutu. Kalauhanya maintarik sum-bangan tan-pa izin, na-manya ti-dak manu-siawi, te-gas Wido-do.

    B e n t u kpemeriksa-an akan dila-

    kukan layaknya audit danaBOS. Semua pengeluarandan pemasukan sekolahakan dicek. Harapannya,ditetapkan peraturan seko-lah gratis menggenjot seko-lah agar lebih bermutu da-lam rangka mencapai dela-pan standar minimal pen-didikan. Pemeriksaan ten-tu berdasarkan audit. Jikaterjadi pelanggaran mung-kin akan berhadapan de-ngan hukum, kata Wido-do. (sta)

    SK Gubernur tak Mampu Redam Pungutan Sekolah Kategori Gratis Tetapkan Sumbangan Audit Sekolah Gratis

    PALEMBANG, SRIPO Keme-nangan sementara pasangan SBY-Boediono dalam Pilpres versiQuick Qount yang dilakukan lem-baga survei, disambut rasa syukuroleh Tim Relawan Kemenanganyang tergabung Himpunan Pendu-kung (HP) SBY di Sumsel. WagubSumsel H Eddy Yusuf SH, MMselaku kordinator relawan pendu-kung masyarakat non pertai, Ka-mis (9/7) malam menggelar syu-kuran.

    Pelaksanaan syukuran dilaku-kan dengan sangat sederhana. Na-

    mun begitu, Eddy mengingatkanpendukung SBY untuk tetap meng-hormati keputusan KPU dan me-nunggu keputusan tersebut sam-pai saatnya tiba.

    Pilpres sudah selesai, masya-rakat Sumsel agar melakukan ak-tivitasnya sehari-hari seperti bia-sanya. Tinggalkan hiruk pikuk padasaat Pilpres lalu, katanya.

    Dari sisi pelaksanaan, Eddy Yu-suf menilai, kondisi Sumsel amandan damai karena masyarakatSumsel dapat menghargai perbe-daan dalam menentukan sikap po-

    litik, yang tentunya dilandasi de-ngan kesadaran berdemokrasi.

    Bagaimana pun, kita harus me-nyukseskan program pembangun-an yang sudah diprogramkan SBY-JK hingga Oktober mendatang,katanya.

    Sebagai di pihak yang meme-nangkan pertarungan di Pilpres,Eddy minta pendukung SBY un-tuk menahan diri dan tidak berle-bihan dalam menyikapi kemenang-an sementara ini dan tidak terpan-cing dengan isu apa pun.

    Siapa pun yang menjadi peme-

    nang harus dihargai karena keme-nangan ini adalah kemenangan rak-yat, katanya lagi.

    Sebagai Wakil Gubernur, tentu-nya Eddy Yusuf sangat berharappresiden dan wakil presiden terpi-lih dalam mendukung programpembangunan di Sumsel khusus-nya program sekolah gratis, kese-hatan gratis dan program pemba-ngunan dan pengembangan pela-buhan Tanjung Api-Api. Kita ha-rapkan, pembangunan di Sumseldapat terus maju dan berkembanglebih baik, katanya. (sin)

    Eddy Yusuf Syukuran Kemenangan SBY-Boediono

    kapitulasi selanjutnya barudiusulkan ke pusat, kataRidwan.

    Saat ini, pihaknya tenganmemprores pencairan de-ngan mengumpulkan se-mua persyaratan terma-suk membuat surat perjan-jian dengan 15 Kabid Ma-penda Depag Kabupaten/Kota. Surat perjanjian seba-gai bentuk tanggungjawabatas kebenaran data yangdisampaikan. Ini adalahbentuk komitmen tertulisagar tidak ada manipulasisiswa dan data saat pelak-sanaan serta penyaluranbeasiswa yang dibiayaiAPBN ini, katanya. (sta)

    KITA tidak mau siswa men-jadi korban. Mereka mem-

    bayar mahal demi mutu.Kalau hanya main tariksumbangan tanpa izin,

    namanya tidak manusiawi.Drs Widodo

    Kabid Dikmenti Disdik Sumsel

    SRIPO/SYAHRULBONGKAR BALEHO Empat pekerja melepas baleho raksasa sosialisasi Pilpres 2009 di Simpang Empat RS RKCharitas Palembang, Kamis (9/7). Pilpres 2009 di Kota Palembang berjalan lancar dan aman.

    SYUKURANKetua HimpunanPendukung (HP)SBY, H EddyYusuf (kanan)mendapat ucapanselamat daripendukung SBYdalam acarasilaturahmi dansyukuran ataskemenanganpasangan capresSBY-Boedionopada Pilpres 2009,di Ruang KresnaHotel SanjayaPalembang, Kamis(9/7) malam.SRIPO/ZAINI

    SRIPO/ZAINIMASUKKAN DATA M Helmy, petugas entry data Kecamat-an Ilir Timur I Kamboja Palembang, memasukkan (entry) datahasil penghitungan suara Pilpres 2009 di Kantor PPK Ilir Timur IKamboja, Kamis (9/7).

  • SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 2009 5

    Soretu antaro yangtuo dengan mudo, ko-dak bantaan,desisCekmat.

    Payu oi jangan gi-no nak ngajak mecem-

    mecem,simbat Mangujuk. Biaso bae silang pendapet. Jadi sikok betekit sikok lagi kendak dio

    tula. Memang, namun setela ditengai sala

    sikok yang merembukke sedeka besak tu,mulaki yang ngenceng lembut.

    Inila, kendaknyo bepikir panjang, buatapo besikeras. Sebab gawi tu dak lokak ke-rok.

    Yang dicemeske budak kalu sebaliknyo. Makonyo renungke dukin, baru nengake

    Dak Lokak Kerokketemesan tadi.

    Suda diomongke, tapi masok kupingkanan metu kuping keri.

    Kapan tetibo tubu melok merembukkehal pucuk, jelas dak bakal rami gino.

    Sayang nian dak nyongol. Katik undangan, nyongol samo dengan

    nyembebke rai dewek.Dak ngapo, asal galonyo kancang

    mahami baso dak lokak kerok.Mestinyo cak itula nian. Apolagi kapan

    bepikir waras luas-luas, kerok katik lainnyaroi tula. Mendingan tentrem katik pola.

    Selain itu maluan dengan wong lain.Yola nian, sebab ngecikke nilai kepinteren

    sewang-sewang. Tamba pinter mestinyomakin mahir mandingke mudorat dan man-faat. (Kgs Arpan)

    PALEMBANG, SRIPO Bertempat di Ballroom Novotel HotelPalembang Yayasan Rumah Ilmu Palembang dan Radio SmartFM Palembang, 25-26 Juli 2009 mendatang, menggelar work-shop bertajuk Program Sekolah Pengasuhan Anak (PSPA) atauParenting School.

    Menurut Ketua Pelaksana Yoppy Sazaki,SSi.T didampingiDarwin Syarkowi, dari Radio Smart FM Palembang, kepadawartawan, Kamis (9/7), tujuan mengadakan acara ini, untukmembantu orangtua menjalani proses pengasuhan anak deng-an mudah dan menyenangkan.

    Dalam workshop ini, kata Yoppy, peserta akan mendapatpengetahuan tentang persiapan ruang mental yang dapat dibe-rikan untuk memfasilitasi perkembangan positif anak dalamkeluarga. Selain workshop ini membantu orangtua membinahubungan berkualitas dengan anak untuk mendukung tercip-tanya keluarga berkulitas dan menentramkan, ujar Yoppy.

    Bertindak sebagai nara sumber Ihksan Baihaki PimpinanAuladi Parenting School Bandung. Workshop ini digelar didelapan kota. Palembang merupakan kota yang ke enam.Untuk mengikuti workshop ini dikenakan biaya Rp 350.000.sudah termasuk makan siang, snack sertifikat, modul danlainnya.

    Tempat Pendaftaran Radio Smart FM Jalan Angkatan 45

    Rumah Ilmu-Radio Smart Gelar Workshop PSPA

    SRIPO/ZAINAL PILIANGYoppy Sazaki didampingi Erwin Syarkowi memberikan kete-rangan kepada wartawan di Radio Smart Kamis (9/7).Ruko Taman Permata Indah, Blok H No 43, telepon 0711-360038-360031. Toko Buku Gramedia Palembang Squre, tele-pon 0711-353493-4, Graha Cerdas Jalan Jenderal SudirmanNo 3264, KM 35 Palembang, telepon 0711-351299 dan RahmiSusiani, SP, HP 08127831315 dan Xtreme Acecories PIM tele-pon 081321499985.(fil)

    Jangan Pernah Sungkan Ketemu Kawan Lamo

    Reuni digelar Minggu (5/7)di Hotel Permata Cilegon. Kaliini reuni mengambil marketalumni SMA YKPP 1 Plajuangkatan 1990-1996 dan eksPengurus Ikatan RemajaKeluarga Plaju (IRKP) danGenerasi Muda Patra (GMP).Ini adalah kali pertama reunidiadakan di Cilegon setelah dibulan May 2009 lalu, reuniyang sama dilakukan diBundees Caf Jakarta. MenurutKetua Panitia Reuni, NoviAnggraini, pemilihan lokasi diCilegon awalnya agar paraalumnus yang berada di

    ADA banyak cara untuk mengisi liburan sekolah.Sekelompok alumni SMA Yaktapena 1 atau YKPP 1Plaju Palembang misalnya, memanfaatkan momen

    liburan dengan reuni di kota Cilegon Banten. Anggotakeluarga pun diboyong sekaligus berwisata di kota

    Industri tersebut.

    Lampung, Palembang &Muaraenim lebih memungkin-kan untuk bisa hadir.

    Hebatnya, hanya melaluiundangan via email danfacebook, respon alumni yangmencapai ratusan jumlahnyacukup baik. Hanya sajamendekati hari H, banyakkendala teknis dari para calonpeserta. Tak apalah, tetap serudan menyenangkan, kataNovi.

    Suasana Palembang nian,membuat reuni seolah-olahdilaksanakan di Palembang.Mulai dari makanan yang

    disajikan hingga alunan musik,membuat alumni yangmayoritas di rantau ini puas.Sebuah lagu bertajuk Kance

    Dimane menjadikan suasanareuni hangat dan akrab.

    Group Nasyid AcapelaSendja (Pemenang Nasyid se-

    Banten 2008) juga membuatsuasana reuni menjadi berbe-da. Kelompok yang anggota-nya rata-rata masih kuliah inimewakili masanya ketikaVokal Grupnya YKPP dulujuga selalu memenangkanlomba VG se-kota Palembang.

    Dari sisi makanan, salah satumenu yang dipilih juga dibuatmirip dengan menu Palem-bang, Soup Ikan lengkapdengan sambal nanas. StandPempek Palembang danTekwan juga banyak diacungijempol kelezatannya, pasalnya,Teraso Iwaknyo, kata ArieW, alumnus angkatan 93.Panitia sengaja memasok daripenjual Pempek asli Palem-bang yang terkenal di daerahSerang, Banten.

    Momen reuni ini jugadihadiri mantan PengurusIkatan Remaja Keluarga Plaju(IRKP)/Generasi Muda Patra

    (GMP). Dua orang mantanKetua IRKP dari periodeberbeda, Restuanda dan IrIrwansyah. Keduanyamerespon positif terhadapkegiatan silahturahmi antaralumnus.

    Dua senior ini mengusulkanwacana reuni dan silahturahmiAlumnus YKPP untuk diada-kan di Palembang. Paling pasdalam waktu dekat adalahsetelah lebaran Idul Fitri,tanggal yang disepakati untuksementara 23 September 2009.Bila perlu nanti kita buat sesiMusi River Trip. Saat ini yangpaling penting adalah menye-barkan informasi rencanareuni di Palembang ke paraalumnus, kata Ir Irwansyahpada semua peserta Reuni diCilegon. Pokoknyo, janganpernah sungkan ketemukawan lamo yo, cetusNovi.(Rel/lis)

    ISTPara alumni SMA YKPP 1 saat reuni di Hotel Permata Cilegon beberapawaktu lalu.

    PALEMBANG, SRIPO Walikota Palembang Ir HEddy Santana Putra me-ngumpulkan para Lurah diKecamatan Seberang Ulu IKota Palembang, Kamis (9/7). Para Lurah ini dikum-pulkan di bawah pohonjambu air di Lr BerdikariRT 25 lokasi kampung ra-mah lingkungan.

    Meskipun saat itu cuacapanas terik, namun tidakmenyurutkan keinginanEddy untuk menyampai-kan arahannya kepadapara Lurah tersebut.

    Eddy memerintahkanagar para lurah memper-hatikan kebersihan, kera-pian dan keteduhan ling-kungannya masing-ma-sing. Saya inginnya lo-rong-lorong di sini harusmulai dibenahi, yang peng-hijauannya kurang tanamidengan pohon. Kalau bisa

    PALEMBANG, SRIPO Departemen Agama (De-pag) Sumsel, mulai Senin(13/7) hingga 12 Agustus2009 membuka pelunasanBiaya Perjalanan IbadahHaji (BPIH) tahun 2009. Ca-lon jemaah haji (CJH) yangsudah masuk daftar, diper-silakan melunasi BPIH dibank-bank pemerintahyang terhubung langsungdengan siskohat.

    Ada sekitar delapanbank pemerintah yang me-layani pelunasan BPIH. Sila-kan melakukan pelunasandi bank setempat, kataKabid Haji dan Zakat Kan-wil Depag Sumsel Drs UdinDjuhan, Rabu (9/7).

    Dikatakan, nilai BPIHyang harus dilunasi yakni3.377 dolar AS plus Rp100.000 untuk biaya asu-ransi. BPIH ini turun duadolar dari BPIH tahun 2008lalu. Kalau dirupiahkan,BPIH di Sumsel turun Rp401.000, kata Udin.

    Nilai BPIH sebesar 3.377dolar AS ini akan berbeda-beda bila dirupiahkan, ter-gantung nilai kurs yangberlaku pada hari ketikaCJH menyetorkan peluna-san BPIH. Misalnya diamenyetor hari Senin nanti,maka rupiahnya sesuai ni-lai kurs yang berlaku hariitu. Ini bisa berbeda nilairupiahnya dengan jemaahyang menyetor hari beri-kutnya dan seterusnya,jelas Udin lagi.

    Untuk musim haji 2009,kuota jemaah haji yang be-rangkat masih sama deng-an tahun lalu, yakni seba-

    13 Juli StartPelunasan BPIHn Bagi Calon Jemaah Haji 2009

    NILAI BPIH sebesar3.377 dolar AS iniakan berbeda-bedabila dirupiahkan,

    tergantung nilai kursyang berlaku pada

    hari ketika CJHmenyetorkan

    pelunasan BPIH

    nyak 6.300 orang. Bagi yangmasuk daftar urutan terse-but dan melunasi BPIH,akan masuk sebagai calonjemaah haji. Bagi yang no-mor urut di atas angka ter-sebut, menunggu gilihanmusim haji berikutnya. Tapi

    bisa saja berangkat musimhaji tahun ini, bila ada je-maan yang masuk kuotatapi tidak melunasi BPIH-nya. Makanya masa pelu-nasan diberi waktu cukuplama, hingga 12 Agustus.Bila ada yang tidak menye-tor, ada kesempatan untukjemaah yang masuk daftarwaiting list, ujar Udin.

    Diingatkan bagi calonjemaah yang sudah menye-tor/melunasi BPIH, harussegera mendaftarkan dirike Depag kabupaten/kotasetempat. paling lambattujuh hari setelah peluna-san BPIH. Bawa tandabukti pelunasan ketikamendaftar di Depag ma-sing-masing, katanya.(lis)

    Eddy Kumpulkan Lurah di Bawah Pohon Jambunnnnn Tinjau Kampung Ramah Lingkungan

    pohon buah-buahan seper-ti jambu, mangga dan lain-nya, kata Eddy Santanadiamini para lurah yangmengelilinginya.

    Ketika itu sebenarnya lo-kasi untuk tempat dudukrombongan Walikota inisudah disediakan warga disebuah rumah yang jugaposyandu.

    Tetapi Eddy lebih me-milihi masuk ke sampingrumah dan duduk di ba-wah pohon jambu air. Takurung para kepala Dinas,Camat dan pejabat lainnyaikut-ikutan nimbrung se-hingga hidangan dan kursiyang ada di Posyandu di-pindahkan ke bawah po-hon jambu tersebut.

    Kedatangan walikotadan rombongan kepala di-nas ke Lr Berdikari Kelura-han 1 Ulu SU I Palembangini dalam rangkaian ke-

    giatan peninjauan kam-pung ramah lingkungan.Sebelumnya Eddy danrombongan meninjau se-buah kampung di Kelurah-an Talang Putri Plaju. Di lo-kasi ini Eddy kecewa kare-na apa yang dulu pernahdiharapkannya tidak terpe-nuhi. Padahal kampung itudulunya diharapkan men-jadi salah satu kampungyang bersih, rapi dan teduhdi kawasan Plaju.

    Setelah dari Plaju, rom-bongan menuju Lr Berdi-kari RT 25 Kelurahan 1 UluSU I Palembang.

    Di tengah siraman terikmatahari tidak menyurut-kan Eddy meninjau kawas-an yang mendapat juara II

    lomba pameran fotokampung ramah lingkung-an tahun 2009. Di kampungini Eddy meminta kepadalurahnya supaya pohon-

    MENTERI Agama Muhammad Maftuh Basyuni, di Jakarta mengata-kan, walaupun unsur yang dihitung berdasarkan dolar naik, ongkos haji2009 bisa dibilang tidak naik karena penurunan harga yang dibayar denganrupiah bisa menutupi kenaikan itu.

    Saat mengumumkan Peraturan Presiden No 31/2009 mengenai besar-an Biaya Penyelengaraan Ibadah Haji (BPIH) 2009/1430H, di Jakarta,Kamis (9/7), Maftuh mengatakan, komponen biaya haji yang dibayardengan dolar rata-rata naik 35 dolar AS. Sedangkan untuk komponenrupiah, yang pada tahun lalu sebesar Rp 501.000, tahun ini menjadi Rp100.000. Dengan demikian, penurunan rupiah ini dapat menutupi kenaik-an BPIH dalam komponen US dolar, katanya.

    Biaya BPIH seluruh embarkasi tersebut ditambah dengan komponenrupiah sebesar Rp 100.000 untuk biaya asuransi jemaah haji.

    Saat pengumumam ongkos haji itu, hadir antara lain, Sekjen DepagBahrul Hayat, Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Slamet Riyanto,Ketua Komisi VIII DPR-RI Asrul Azwar, dan Sekjen Depkes Sjafii Achmad.

    Jika dibanding dengan BPIH tahun lalu, kata Menag, BPIH Palembangturun tiga dolar.

    Komponen BPIH 2009 yang tidak dapat dihindari kenaikannya, kataMenag, adalah sewa pondokan dan konsumsi selama di Arab Saudi.Sedangkan komponen yang mengalami penurunan adalah biaya tiketpenerbangan.(lis/Ant)

    Sewa Pondokan Naikpohon penghijau yang adadirapikan lagi dan pagarrumah warga dibuat lebihbaik meskipun dari bahankayu atau bambu. Bisajuga pagarnya dicat supa-ya lebih bagus, katanya.Di kawasan ini Eddy me-minta disediakan satu unitgerobak sampah agar sam-pah yang sudah dipilahwarga dalam tong sampahdapat diangkut ke TPS.

    Lely, Lurah 1 Ulu menga-ku Lr Berdikari pada lombatingkat kecamatan menjadijuara I dan pada tingkat kotadapat juara II. Kawasan iniwarganya mudah dan maumerawat lingkungan tempattinggalnya, ungkap Lelysaat menunggu rombonganWalikota tiba di lokasi. Eddyberjanji menganggarkandana bantuan untuk prog-ram kampung ramah ling-kungan. (trs)

    SRIPO/TARSOPENGARAHAN Walikota Palembang Ir Eddy Santana (dua dari kiri) memberi pengarahan kepada para lurah di kawasanSeberang Ulu, Kamis (9/7). Tak seperti biasa, pertemuan digelar di bawah rindangnya pohon jambu.

  • SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 20096

    JAKARTA, SRIPO Seka-lipun kalah dalam pemilih-an presiden 2009, CalonCawapres Prabowo Subi-anto masih memiliki kebe-runtungan. Prabowo dipre-diksi akan menjadi bintangatau the next rising star padaPilpres 2014.

    Prediksi ini diperolehberdasarkan quick countdan exit poll, metode surveipara pemilih sehabis men-contreng, yang digelar LP3ES atau Lembaga Peneliti-an, Pendidikan dan Pene-rangan Ekonomi dan Sosial(LP3ES) terhadap 7423 res-ponden.

    Wakil Direktur LP3ES Su-dar D Atmoko menyebut,sosok Prabowo bisa menja-di calon pemimpin menda-tang. Usianya masih muda,Popularitas Prabowo men-dongkrak perolehan suara-nya bersama Capres Mega-wati Soekarnoputri.

    Syaratnya, mulai seka-rang Prabowo harus mem-bangun citranya, tetapkonstruktif. Ikut memba-ngun pemikiran masyara-kat yang positif, jangansampai ada citra desktruk-tif, kata Sudar dalam kon-prensi pers Hasil Quick Co-unt dan Exit Poll Pilpres 2009di Kantor LP3ES Jakarta,Kamis (9/7).

    Kalah dari pasangan SBY-Boediono --hasil hitungancepat, Prabowo dianggapmampu mendongkrak sua-ra pemilih. Bila suara PDIPdan Gerindra di pemilihanlegislatif digabung, makajumlahnya 18,49 persen.Pada Pilpres, secara nasio-nal pasangan Mega-Prabo-wo mendapat suara 27,48persen, katanya.

    Wakil Ketua Dewan Pe-ngurus LP3ES, Dr DanielDhakidae, dari hasil exit pollmenunjukkan bahwa poli-

    tik etnis tidak lagi domi-nan. Perseteruan tentangperpaduan pasangan, etnisJawa dan non-Jawa, ataupasangan etnis lainnya, ti-dak terkorelasi.

    Buktinya pasanganSBY-Boediono, keduanyadari Jawa, bisa mendapatsuara di atas 50 persen dihampir seluruh etnis yangada. SBY-Boediono hanyamendapat suara rendah disuku Bugis. Ini mungkin di-karenakan komentar AndiMallarangeng, sehinggasuaranya beralih kata Da-niel.

    Pasangan JK-Wirantomendapat suara signifikandari suku Bugis mencapai57,1 persen, karena JK put-ra asli Bugis. SedangkanMega-Prabowo mendapatperolehan suara cukup be-sar dari suku Dayak yaitusebanyak 46,0 persen.

    (Persda Network/mun)

    JAKARTA, SRIPO RatnaDewi Soekarno (69), isterikelima mantan PresidenSoekarno, memilih di se-buah TPS (tempat pemun-gutan suara) di kota Tokya.Dipastikan Dewi Soekarnomenggunakan haknya se-bagai warga negara.

    Tidak benar kalau dia ti-dak menggunakan hak pi-lihnya, kata Ketua Panitia

    Pemilihan Luar Negeri(PPLN) Tokyo, Deddy NurZaman, di Tokyo, Kamis(9/7).

    Seperti pemilu legislatifApril lalu, Dewi yang kinitinggal di Tokyo, sudahmenggunakan hak pilih-nya. Dia menyalurkan hakpilihnya melalui pos, kata-nya.

    Perempuan Jepang yang

    bernama asli Naoko Nemo-to itu tercatat dalam DaftarPemilih Tetap (DPT) di PP-LN Tokyo dan sudah meng-gunakan hak pilihnya viapos.

    Dewi Soekarno me-mang tidak mencontreng diTPS, beliau terdaftar seba-gai pemilih via pos. Padapemilu legislatif dia pergi keKorea, namun surat suara-

    nya sudah kita terima, ka-ta Deddy.

    Dalam catatan ImigrasiKBRI Tokyo diketahuibahwa perempuan yangdinikahi Soekarno tahun1962 itu pemegang pasporbiru (bukan hijau), sehing-ga secara hukum formalyang bersangkutan tetapWNI.

    Di bagian lain diberita-kan, hasil penghitungan se-mentara, pasangan SBY-Boediono menang di TPS

    Dewi Soekarno Nyontreng di Tokyo

    LP3ES: Prabowo Bintang 2014

    SBY-Boediono Menang Mutlak di LN

    JAKARTA, SRIPO Banyak rencana kegiat-an yang akan dilaku-kan Capres Jusuf Kalla(JK) usai Pilpres 2009.Meski tidak ngantor, JKakan tetap menjalankantugasnya sebagaiwapres. JK juga inginmembuat buku.

    Beliau orangnyasiap menang, siap ka-lah. Tadi pagi, beliausarapan pagi denganpara tamunya, katajuru bicara Tim Kampa-nye JK-Wiranto, YuddyChrisnandi, di PoskoSlipi 2, Jalan KiMangunsarkoro, Jakar-ta Pusat, Kamis pagi.

    JK berencana untukmenulis buku tentang cerita-cerita yangunik dan lucu selama Pilpres. Tadi pagimenerima stafnya dan sejumlah deputimenandatangani berkas-berkas. Jadimeskipun teknisnya tidak masuk kan-tor, tetapi tetap melaksanakan tugas se-bagai wapres, katanya.

    Hasil quick count pilpres 2009 yangmenunjukkan jebloknya perolehansuara JK membuat pendukungnya diMakassar kecewa. Beberapa tempatyang biasanya dipenuhi pendukung JK,terlihat sepi.

    Di kantor DPD Partai Golkar Sulsel,tidak ada kegiatan yang berarti. Pada-hal pada hari-hari menjelangpencontrengan, kantor DPD GolkarSulsel itu selalu terlihat ramai. KetuaDPD I Golkar Sulsel yang juga Waliko-ta Makassar, Ilham Arif Sirajuddin, ke-

    rap terlihat mondar-mandir.

    Tapi kini dia lebih ba-nyak mengurung diridi ruangan, tanpa dite-mani fungsionaris Gol-kar Sulsel. Kita sudahberusaha sekuat tena-ga memenangkan PakJK, tapi pilihan masya-rakat berkehendaklain, tutur Ilham.

    Beberapa warungkopi di Makassar jugaterlihat sepi dari hiruk-pikuk obrolan politik.Kalau pun ada pendu-kung JK yang datang,mereka terlihat takbersemangat.

    Warung kopi DaengAnas, Jl Pelita Raya, sa-

    lah satunya. Di warung ini sejumlahpendukung JK-Wiranto terlihatmurung dan bertanya-tanya tentanghasil quick count.

    Saya tidak bisa habis pikir, kenapakok jagoan kita bisa keok duluan. Yanganeh kenapa di Aceh bisa kalah telak,padahal peran JK di Aceh signifikan,ungkap Rahmad Nadja, pendukung JK-Wiranto. Pria ini pernah bernazar inginmenyembelih dua ekor kambing jikaJK menang.

    Suasana serupa juga terlihat di sek-retariat Sahabat Muda JK (SMJK), JalanGunung Klabat, Makassar. Mobil-mo-bil berlabel gambar JK-Wiranto yangterparkir di depan sekretariat SMJK,tinggal satu-dua saja. Biasanya hala-man parkir gedung SMJK tak pernahsepi. (persdanetwork/dtc)

    luar negeri. Di TPS KedubesRI Jordania, pasangan inimenang mutlak, meraih472 (dari 512 pemilih) sua-ra atau 92,19 persen. Mega-Prabowo (26 suara) dan JK-Wiranto 14 suara (2,73 per-sen).

    Begitupula di TPS KBRIPhnom Penh, Kamboja,pasangan SBY-Boedionomenang telak mendapat-kan 136 suara (77 persen),Mega-Prabowo 27 suara(15 persen) dan JK-Wiran-

    to sembilan suara (5 per-sen) dan empat suara ti-dak sah.

    Di TPSLN Hamburg, Jer-man, dari 116 pemilih, SBY-Boediono memperoleh 89suara (78,76 persen). Di Dili(Timor Timur)

    SBY-Boediono, menangmutlak dan 62,88 persendari 2.132 WNI yang melak-sanakan hak politiknya.

    Pasangan Capres SBY-Boediono menang mutlakdi TPS Kota New York dan

    kota lainnya di AS. Merekajuga unggul di seluruh TPSdi luar negeri lainnya, ter-masuk negara Eropa danAfrika.

    Jumlah total DPT pilpres2009 mencapai 176.367.056pemilih, termasuk pemilihluar negeri yang berjumlah1.133.738 orang. Jumlahtersebut naik sekitar limajuta dari DPT pemilu legis-latif sebanyak 171.068.667pemilih.

    (persdanetwork/ant/tris)

    JK akan Menulis Buku Lucu

    JAKARTA, SRIPO Lem-baga Survei Indoensia (LSI)menyimpulkan bahwa per-tarungan pada pemilihanpresiden (pilpres) 2009 ini,merupakan pertarunganantara Capres SBY-Boedi-ono dan Mega-Prabowo.Terutama pada isu soal ke-las sosial.

    Dalam konteks ini PakJK agak susah ditempat-kan. Nilainya disedot SBY.Kelas sosial yang bertarungantara Mega dan SBY, ujarDirektur LSI Saiful Mujanidi Kantor LSI, Jakarta Pu-sat, Kamis siang.

    Hal ini didasarkan padahasil exit poll, survei yang di-lakukan terhadap pemilihseusai menyontreng, yang di-lakukan LSI di 2116 TPS yangtersebar diseluruh Indonesiahari Rabu lalu. Populasinyaadalah semua pemilih yangmemilih ke TPS.

    Menurut Saiful, Posisi JKyang juga sebagai WakilPresiden dari SBY, menem-patkannya dalam posisiyang sulit. Kalau JK di luarfaktor, karena efeknyaekonominya tidak ke JK.Perlu waktu lama agar po-sisi JK untuk jadi oposisi,kata dia.

    Pada survei itu, pasang-an capres SBY-Boedionomendapatkan suara yanghampir berimbang dari pe-milih yang berdomisili dipedesaan dan perkotaan.

    Dari pedesaan 59 persendan perkotaan 65 persen.Mega-Prabowo mendapatpersentase 29 persen daripedesaan dan 22 persendari perkotaan dan sedang-kan JK-Win 12 dan 13 per-sen untuk perkotaan, je-lasnya.

    Pada tingkat pendidikandengan latar belakang pen-

    didikan yang beragam se-perti dari Sekolah Dasar(SD), Sekolah LanjutanTingkat Pertama (SLTP), Se-kolah Lanjutan TingkatAtas (SLTA), dan perkuli-ahaan, rata-rata persenta-se pemiliha SBY-Boedionodari beberapa kategori diatas hampir sama.

    Saiful menjelaskan bah-wa pemilih tersebut bahwakebanyakan memilih pa-sangan capres dari beritaeskpos ke media massa,khususnya televisi, koran,dan majalah. Megawat-Prabowo untuk televisi 24persen dan koran/majalahsebesar 25 persen, SBY-Boe-diono 63 persen pada tele-visi dan 62 persen untukkoran/majalah.

    JK-Wiranto sendiri 13persen dari televisi dan 12persen dari radio. Kalaupun ada media setting ma-

    syarakat bisa menyeleksi,tidak usah diplintir-plintir-lah karena masyarakattahu, katanya.

    Meski begitu, berdasar-kan survei tersebut, masya-rakat memilih capres ter-tentu dengan beberapapertimbangan semisal ma-salah program, kepedulianterhadap rakyat.

    Masyarakat akan memi-lih capres dengan melihatprogram yang dinilai me-yakinkan sebanyak 38,6persen, pro-rakyat 35.6persen, mudah diingat 8.2persen, dan berdasarkanagama 1 persen, katanya.

    Survei ini menunjukkanjuga bahwa massa partaipendukung JK-Wiranto se-banyak 41.4 persen dariresponden memilih pa-sangan SBY- Boediono, dan12.4 persen ke Mega-Prabo-wo. (persdanetwork/dtc)

    JAKARTA, SRIPO TimMegawati-Prabowo balasmelaporkan SBY ke Bawas-lu terkait kecurigaan adanyakampanye terselubung. La-poran ini disampaikan tidaklama usai Mega-Prabowomemenuhi panggilan BadanPengawas Pemilu (Bawaslu)atas pengaduan tim SBY-Boediono.

    Kami telah melaporkanSBY ke Bawaslu hari ini,

    dan kami telah memintakepada Bawaslu untukmendatangkan SBY terkaitdengan telewicara yang di-lakukannya dengan selu-ruh gubernur se-Indone-sia, kata tim advokasiMega-Prabowo, ArteriaDahlan, di Gedung Bawasludi Jakarta, Kamis siang.

    Laporan ini terkait duga-an adanya penyalahguna-an wewenang yang dilaku-

    kan SBY saat melakukantelewicara dengan guber-nur se-Indonesia 7 Juli lalu.Para gubernur diperintah-kan untuk membantu Ko-misi Pemilihan Umum Dae-rah (KPUD) menjaga kea-manan dan bersikap netraldalam Pilpres.

    Jika saat itu kapasitas-nya sebagai presiden, itubukan kewenangannya,kalau sebagai pasangan ca-

    lon kenapa ada beberapamenteri di sana. Berarti adaketerlibatan kepala nega-ra, katanya.

    Perintah SBY tersebut di-nilai Arteria sebagai bentukintervensi. Namun SBY me-mang tidak pernah me-nyampaikan segala sesua-tunya secara langsung. Ja-di ini kampanye terselu-bung, tegasnya.

    (persdanetwork/dtc)

    Pertarungan Mega-SBY

    Tim Mega-Pro Laporkan SBY

    PERSDA NETWORK/HERUDINDIPERIKSA Capres Megawati Soekarnoputri (ketiga dari kiri) berjabat tangan dengan Ketua Bawaslu, Nurhidayat Sarbini, usaimemberikan keterangan kepada wartawan di Kantor Bawaslu, Kamis (9/7). Pemeriksaan itu terkait laporan tim kampanye SBY-Boediono mengenai dugaan kampanye pada masa tenang, Selasa (7/7) lalu. Pada kesempatan itu, hadir juga Sekjen PDIP,Pramono Anung (dua dari kanan), anggota DPR dari Fraksi PDIP, Gayus Lumbuun (kanan), dan anggota Bawaslu, Wahidah Syuaib(kiri).

    SRIPO/STSJusuf Kalla

  • 7SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 2009

  • 8 SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 2009Indralaya, Kayuagung, Martapura, Muaradua

    Tingkatkan Mutu PendidikanINDRALAYA Mutasi atau peepindahan kepala sekolah maupun guru darisatu sekolah ke sekolah lain, merupakan salah satu metode memotivasi kinerjaguru atau kepala sekolah, dengan sasaran untuk meningkatkan mutu pendi-dikan. Melalui mutasi ini diharapkan memberikan suasana baru dan semangatbaru bagi pelaku pendidikan di daerah ini, kata Wakil Bupati Ogan Ilir (OI),Iskandar, SE saat melantikan 160 kepala sekolah di lingkungan Dinas Pendidik-an Kabupaten OI, Kamis (9/7). Wabup Iskandar menghimbau, para kepalasekolah yang dilantik diminta beradaptasi dengan lingkungan kerja masing-masing, serta harus memahami tugas pokok dan fungsi masing-masing seba-gai aparatur pemerintahan. Sementara itu Kepala Diknas OI, Herman SHmengatakan, mutasi sejumlah kepala sekolah dan guru ini dalam rangka pe-nyegaran dan untuk memacu kinerja yang lebih baik lagi. Kinerja para kepalasekolah ini tentu akan dievaluasi, kata Herman seraya merinci, 160 orangkepala sekolah yang dilantik itu masing-masing 115 kepala SD, 28 kepala SMP,dan 17 kepala SMA/SMK tersebar di kecamatan dalam Kabupaten OI. (st1)

    Mitan Mulai MenghilangMARTAPURA Sudah dua pekan terakhir keberadaan minyak tanah (Mitan)kian sulit didapatkan warga di pasaran, terutama bagi warga yang bermukim diKota Martapura, Kabupaten OKU Timur. Jika pun ada di pangkalan, namunjumlahnya sangat terbatas dan harganya sudah mencapai Rp 6.000 perliter.Harga mitan ini jauh lebih mahal dibandingkan dengan harga sebelum konver-si Gas Elpiji diberlakukan dua bulan lalu, dengan HET Rp 2.800 hingga Rp3.055 perliter. Kalau di pangkalan masih ada yang menjual dibawa Rp 5.000perliter, namun untuk mendapatkannya harus antre, kata Ria, ibu rumahtangga. Seperti terpantau di beberapa pangkalan mitan di Kota Martapura,antrean warga untuk mendapatkan mitan terlihat saat mobil tanki minyak ta-nah dari Palembang tiba. Beberapa warga mengaku masih menggunakanminyak tanah untuk keperluan memasak, meskipun mereka sudah mendapatanjatah kompor dan tabung gas gratis dari pemerintah. Asisten II Pemkab OKUT,Drs Rivai Raila mengatakan, meskipun konversi telah diberlakukan seharus-nya pangkalan mitan tetap mematuhi ketentuan. (hr)

    SRIPO/HAFIZUL AHKAMDILANTIK Sebanyak 160 orang kepala SD, SMP, SMA dan SMK dilantikoleh Wakil Bupati OI, Iskandar, SE.

    Ratusan Ton Raskin Belum Ditebus

    Pembangunan RSUD Dipercepat T T T T Tarararararget Rampung Tget Rampung Tget Rampung Tget Rampung Tget Rampung Tahun 2010ahun 2010ahun 2010ahun 2010ahun 2010

    W W W W Warararararga Diminta Ambil Jatahga Diminta Ambil Jatahga Diminta Ambil Jatahga Diminta Ambil Jatahga Diminta Ambil JatahBATURAJA, SRIPO - Seki-tar 256 ton beras untuk ru-mah tanggga miskin (Ras-kin) saat ini menumpuk diGudang Bulog Subdivre IIIWilayah OKU. Tahun 2009ini untuk Kabupaten OKUdirencanakan distribusiraskin 2.304 ton, dan saatini telah terealisir 2.047 ton.Program raskin ini akanberlangsung satu tahun pe-nuh dengan rincian 15 kilo-gram per kepala keluarga(KK) dengan harga Rp1.600/Kg dititik distribusi.

    Ada beberapa kecamat-an yang belum mengambiljatah raskin. Kami meng-himbau agar pihak kecamat-an segera menebus jatahraskin, hal ini dilakukan un-tuk mendukung kelancaranprogram raskin Bulog di wi-layah OKU. Kalau semuaraskin sudah tersalur, mini-mal kita bisa mempertahan-kan prestasi distribusi lebihcepat selesai yang sudahdisandang Bulog OKU sela-ma ini, jelas Kepala BulogSub Divre Wilayah III OKU,

    Witono, SH, MM.Witono yang ditemui di

    kantornya, Kamis (9/7)mengatakan, ada beberapadesa di OKU yang belummengambil jatah raskin.Witono menduga ada be-berapa faktor yang menye-babkan warga belum me-ngambil jatah raskin. Per-tama, mungkin karenapada saat pengambilan be-ras bertepatan dengan mu-sim panen, sehingga peta-ni belum begitu butuh. Ke-dua, mungkin juga ada ke-tentuan warga penerimaraskin harus membayaruang tunai dulu baru beras-

    nya disalurkan.Kendalikan Gula

    Witono menambahkan,terhitung 9 Juli 2009 ini BulogSubdivre III OKU mendapattugas mengendalikan danmengawasi harga gula, me-nyusul diterimanya tele-gram Bulog Nomor F.294.0-6022.0-7.2009 tertanggal 3 Juli2009. Setelah pemerintahmemberi tugas kepadaBulog kerjasama keagenandengan PTP untuk pengen-dalian harga diharapkanharga gula tidak loncat-loncat lagi, alias tidak stabil,kata Witono.

    Dijelaskan, gula tetap

    disimpan di gudang produ-sen, namun harganya di-kendalikan, dan pintu ma-suk ke pabrik melaluiBulog. Prosedurnya grosirmengajukan permohonankepada Bulog, lalu Bulogmenerbitkan order pembe-lian kepada toko. Selanjut-nya Bulog menerbitkan su-rat perintah setor ke reke-ning PTPN VII, selanjutnyaPTPN VII menerbitkan DO(delivery order). Pedaganggorsir yang akan membeligula harus dilengkapi suratizin, SITU, NPWP dan TDPkemudian untuk pembeli-an minimal 100 ton, papar

    Witono.Disebutkan, tidak stabil-

    nya harga gula di pasaran,kedepan akan teratasi sete-lah pemerintah memberi-kan fungsi pengawas mela-lui peran sebagai agen dalamdistribusi gula. Pengawas-an di lapangan Bulog tetapberkoordinasi denganDisperindag. Bila di pasaranharga gula mencapai kisar-an Rp 8.000/Kg, pembeliandi pabrik seperti di CintaManis harga gula bisaditebus Rp 7.325/Kg, juga dipabrik Bunga Mayang Lam-pung harga tebus Rp 7.225/Kg, tandasnya. (eni)

    MARTAPURA, SRIPO -Pembangunan RSUD OKUTimur Tipe C di Desa LubukHarjo Kecamatan BelitangMadang Raya yang sebe-lumnya ditargetkan ram-pung Tahun 2012, akhirnyadipercepat penyelesaiannyaTahun 2010. Alasannya, ke-beradaan rumah sakit peme-rintah ini sangat mendesak,mengingat selama ini pasiendari OKUT umumnya diru-juk ke rumah sakit di dae-rah lain, termasuk rujukanke rumah sakit di Kota Pa-lembang.

    Di Sumsel ini setidaknyaada tiga rumah sakit yangmendesak segera dituntas-kan pembangunannya,meliputi di OKUT, EmpatLawang dan RSUD MusiRawas. Hal ini mendesakkarena supaya tidak terjadipenumpukan di rumah sa-kit yang ada di Kota Palem-bang, kata Wakil KetuaKomisi IV DPRD Sumsel,Saiful Islam dalam rapat de-ngan jajaran PemkabOKUT, Kamis (9/7).

    Kunjungan kerja KomisiIV DPRD Sumsel ke OKUTini dalam rangka melihatdari dekat hasil pembangun-an yang telah dilakukan

    Pemprov Sumsel di kabupa-ten pemekaran itu, terkaitdengan pembahasan LKPJGubernur Sumsel Tahun2008.

    Dalam pertemuan singa-kat anggota Komisi IVyang dipimpin ketuanya, HSartimin, SP, MM denganBupati OKUT H HermanDeru, SH, MM di RuangAbdi Bina Praja sekiar pu-kul 13.00 itu, Saiful Islamberjanji akan memintaPemprov Sumsel untukmeneruskan bantuan pen-danaan bagi pembangunanRSUD OKUT dengan me-masukan dana yang diper-lukan melalui APBD Sum-sel 2010 mendatang.

    Menurut Saiful, selainmempercepat perampung-an pembangunan RSUD ditiga kabupaten tersebut, de-wan juga akan memfasilitasipeningkatan status puskes-mas rawat jalan menjadipuskesmas rawat inap, se-hingga keberadaan puskes-mas dapat secara maksimaldalam memberikan pela-yanan kepada masyarakat.Kita akan lakukan stressingagar pembangunan rumahsakit dan peningkatan statuspusksesmas ini menjadi prio-

    ritas bagi Pemprov Sumsel,tegasnya.

    Jalan ProvinsiBupati OKUT, H Herman

    Deru, SH, MM dihadapananggota Komisi IV DPRDSumsel mengatakan, pem-bangunan RSUD OKUT di-mulai awal Tahun 2008 laludengan dana APBD SumselRp 2,5 milir, dan pada Ta-hun 2009 ini Pemprovkembali menganggarkanRp 5 miliar, sedangkanAPBD OKUT Tahun 2009 inimenganggarkan Rp 6 mi-liar. Pemkab OKUT tetapberharap kepada Pemprovpada Tahun 2010 menda-tang anggaran pemba-ngunan RSUD dapat kem-bali dilanjutkan, katanya.

    Herman Deru juga spon-tan menyampaikan kondisifasilitas umum yang ada diOKUT, seperti kondisi jalanprovinsi di daerah itu. Jalanprovinsi di OKUT ini pan-jangnya 270 KM dalam kon-disi rusak, masalah kesejah-teraan juga terkait denganmasalah jalan ini karena se-bagai urat nadi perekonomi-an, bagaimana rakyat akansejahtera kalau transportasitidak lancar akibat jalan ru-sak, katanya. (hr)

    SRIPO/HERMANPERTEMUAN Sejumlah anggota Komisi IV DPRD Sumsel melakukan pertemuan dengan Bupa-ti OKUT, H Herman Deru, SH, MM dan jajaran di Aula Bina Praja Pemkab OKUT, Kamis (9/7).

    DOK:SRIPOWitono

    Diperiksa Dua Jam Langsung Ditahan Oknum Pejabat PU Pengairan Oknum Pejabat PU Pengairan Oknum Pejabat PU Pengairan Oknum Pejabat PU Pengairan Oknum Pejabat PU Pengairan

    SRIPO/MAT BODOKTUTUPI Kasi Air Bersih pada Dinas PU Cipta Karya dan Pengairan Kabupaten OKI, Ir Kuswari,sejak Rabu (9/7) ditahan tim penyidik Kejaksaan Negeri Kayuagung.

    KAYUAGUNG, SRIPO -Usai menjalani pemeriksa-an selama sekitar dua jamdengan menjawab 23 per-tanyaan, Kasi Air BersihDinas Pekerjaan Umum(PU) Cipta Karya (CK) danPengairan Kabupaten OKI,Ir Kuswari, Kamis (9/7)langsung ditahan oleh timpenyidik Kejaksaan Nege-ri (Kejari) Kayuagung.Kuswari diduga melaku-kan penyimpangan danaproyek penyempurnaanPDAM di Desa TugumulyoKecamatan Lempuing.Proyek ini dibiayai melaluiAPBD Kabupaten OKI Ta-hun 2008 dengan alokasidana Rp 180 juta.

    Kuswari yang datang me-menuhi panggilan tim pe-nyidik Kejari Kayuagungsekitar pukul 09.00 didampi-ngi kuasa hukumnya, Ha-run Marzuki. Kuswari dipe-riksa hingga pukul 11.00 de-ngan 23 pertanyaan. Selesaimenjalani pemeriksaan, timpenyidik menerbitkan suratpenahanan terhadap Kus-wari yang saat diperiksa me-ngenakan kemeja putih ko-takkotak hitam.

    Sekitar pukul 16.00, Kus-wari dibawa ke Lapas Tan-jungraja dengan mobil di-

    nas tahanan BG 2086 KZ.Kuswari sempat menolakmasuk ke dalam kendara-an tahanan karena tidakingin difoto oleh wartawanyang telah menunggunya.

    Kepala Kejaksaan Nege-ri (Kajari) Kayuagung,Kusnin, SH, MH melaluiKasi Pidana Umum (Pi-dum) Kms A Thantowi, SHketika dikonfirmasi me-ngatakan, Ir Kuswari dita-han untuk mempermudahproses pemeriksaan selan-

    jutnya. Dugaan sementa-ra proyek PDAM Tugu-mulyo itu dengan kerugi-an negara mencapai Rp 76juta, kata Thantowi sera-ya menyebutkan, tersang-ka Kuswari diperiksa olehpenyidik Irfan Nata-kusu-ma, SH (Kasi Pidsus).

    Ditambahkan, pemerik-saan ini terus dikembang-kan, dan kemungkinan ca-lon tersangkanya dapatsaja bertambah. Pimpro-nya juga akan diperiksa,

    Dua Lelaki Tewas Minum RacunPAGARALAM, SRIPO -Tragis dialami Kinun BinIpar (37), tinggal di DusunUjanmas Kelurahan Jang-kar Mas Kecamatan Dem-po Utara, nekat bunuh diridengan cara menenggakracun untuk membunuhrumput, Kamis (9/7) dinihari. Kinun selama ini dika-barkan stres.

    Kapolres Kota Pagar-alam, AKBP K A Soleh me-lalui Kapolsek Dempo Uta-ra Iptu Kaifani ketika di-konfirmasi mengatakan,korban dalam kondisi labilalias stres. Sebelumnyakorban penah ingin bunuhdiri menusukkan pisau keperutnya, tapi sempat ke-tahuan istrinya dan lang-sung direbut pisau tersebutmeskipun sudah sempatmelalui perutnya, kata

    Kaifani.Dikatakan, setelah dice-

    gah ingin bunuh diri de-ngan pisau, korban kemu-dian pergi dan ternyataKinun mencoba bunuh dirilagi dengan minum racunrumput sekitar pukul 02.30.Korban sempat dilarikanistrinya Ani (37) ke RSUDBesemah untuk dilakukanpertolongan medis, namunmeninggal sekitar puku05.30, katanya.

    Polisi mengamankan ba-rang bukti (BB) berupa bo-tol racun rumput ukuran 1liter namun yang sempatdiminum sekitar 1/2 liter,karena masih ada sisanyadalam botol racun tersebut.

    Tanpa IdentitasDari Kabupaten Lahat

    dilaporkan, seorang pemu-da tanpa identitas ditemu-

    kan telah meninggal di ba-wah jembatan Lematang,Rabu (8/7) petang. Belumdiketahui persis penyebabkematian pemuda yang di-perkirakan berusia sekitar23 tahun itu, termasuk mo-tifnya. Di dalam saku cela-nanya hanya ditemukandompet tanpa tanda penge-nal, beberapa lembar ker-tas yang tiga lembar suratitu atas nama Rudi, danuang tunai Rp 20 ribu.

    Informasi yang dipero-leh, saat ditemukan dalamposisi telentang mengena-kan kaus putih, celana jinswarna biru gelap, ada ka-lung, jaket warna hitamdan memakai topi. Tewas-nya pemuda yang belumdiketahui identitasnya itudiduga bunuh diri denganmenenggak racun, pasal-

    nya didekat kakinya terge-letak botol yang diperkira-kan tempat racun ikan,apalagi aroma dalam botolitu sama dengan aromayang keluar dari mulutnya.

    Kapolres Lahat, AKBPDrs Iwan Yusuf Chairudinmelalaui Kasat ReskrimAKP Roman SmaradhanaElhaj, SIk didampingi KanitIdent Bripka Amran yangdatang ke TKP menduga,tidak menampik kemung-kinan korban tewas bunuhdiri dengan menenggakracun. Hasil visum yangdilakukan tim medis IGDRSD Lahat tidak ditemu-kan tanda-tanda atau bekaskekerasan di tubuhnya.Mayat pemuda tanpa iden-titas itu masih dititipkan dikamar jenazah RSD Lahat,katanya. (her/ase)

    termasuk kontraktor yangmenangani proyek terse-but, paparnya.

    Diperoleh informasi, pro-yek PDAM Tugumulyo inidilakukan 2008 lalu dikerja-kan tanpa konsultan peren-cana. Tersangka mengakuiperencanaan proyek itu tan-pa mengajak konsultanperencana. Memang realita-nya semua alat-alat ada, tapialat yang bakal diganti ter-nyata tidak diganti oleh ter-sangka, kata Thantowi. (std)

  • 9SRIWIJAYA POSTJumat, 10 Juli 2009Musirawas, Banyuasin, Lubuklinggau

    Warga Pertanyakan Lahan MHPSEKAYU Puluhan warga Desa Setia Jaya Kecamatan Sungai Keruh Muba mendatangi GedungDPRD Muba, Kamis (9/7) mempertanyakan izin prinsip dan operasional PT MHP yang dinilai telahmemasuki wilayah Kabupaten Muba. Warga diterima Komisi I DPRD Muba yang juga menghadirkanpihak perusahaan. Dalam dengar pendapat dan penyampaikan haknya, dua warga masing-masingSyarkowi (48) mantan kades dan Alexander (46) Kades Setia Jaya mengakui, warga pernah mem-buat surat pengakuan hak (SPH) di lahan yang sudah masuk dalam operasional HTI PT MHP.Menurut keduanya, operasional perusahaan diduga sudah merambah ke wilayah Muba hingga men-capai 300 hektare, sehingga menyalahi izin prinsip. Perwakilan PT MHP, Taufani Salim dan SuhendriSH mengakui siap menempuh jalur sesuai prosedur bila memang lahan yang mereka usahakaansudah memasuki wilayah Muba. Terhadap klaim warga ini, Pemkab Muba melalui Bidang Tapemdiwakili Alamsyah mengatakan, perbatasan antara Muba dan Kabupaten Muaraenim harus diselesai-kan dulu, karena belum ditemukan kejelasan. (naf)

    Ridwan Mukti Terima PenghargaanMUSIRAWAS Bupati Musirawas, Ridwan Mukti mendapatkan tanda kehormatanSatyalencana Pembangunan Bidang Koperasi dari Presiden SBY. Kepala Bagian HumasPemkab Musirawas, Rudi Irawan mengatakan, tanda kehormatan Satyalencana Pemba-ngunan tersebut secara simbolis akan disematkan saat kegiatan puncak peringatan HariKoperasi Nasional ke-62, Senin (13/7) di Stadion Madya Sempoja Samarinda, Kaliman-tan Timur. Pemberitahuan mengenai hal ini sudah disampai kepada Bupati oleh DinasKoperasi dan UKM Sumsel, yang mengacu pada surat Sekre