soal try out kimia

14
PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA TIMUR DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA SMA NEGERI 3 WAINGAPU SOAL TRY OUT TAHUN PELAJARAN 2014/2015 LEMBAR SOAL Mata Pelajaran : Kimia Sekolah : SMA Waktu : 120 menit PETUNJUK UMUM 1. Tulis nama dan nomor peserta pada lembar jawaban komputer 2. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum menjawab. 3. Dahulukan menjawab soal-soal yang dianggap mudah 4. Kerjakan pada lembar jawaban yang disediakan 5. Hitamkan dengan pensil 2B pada jawaban yang Anda pilih 6. Apabila ada jawaban yang dianggap salah dan ingin diperbaiki, hapuslah jawaban Anda dengan karet penghapus sampai bersih, kemudian hitamkan pilihan Anda yang baru. Contoh : a. Sebelumdijawab A B C D E b. Sesudahdijawab A B C D E c. Sesudahdiperbaiki A B C D E PETUNJUK KHUSUS Hitamkan bulatan pada huruf A, B, C, D, atau E yang Anda anggap benar pada lembar jawaban. 1. Perhatikan dua buah diagram orbital unsur berikut ini : Unsur Y dalam sistem periodik terletak pada golongan dan periode berturut-turut …. A.I A, 3 B.III A, 3 C.IV A, 4 D.VI A, 2 E.VIII A, 2 2. Raksa terletak pada periode keenam golongan IIB. Elektron terakhir atom raksa memiliki bilangan kuantum . . . .

Upload: chrisloyel

Post on 26-Dec-2015

141 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

nn

TRANSCRIPT

Page 1: Soal Try Out Kimia

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA TIMURDINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

SMA NEGERI 3 WAINGAPU

SOAL TRY OUTTAHUN PELAJARAN 2014/2015

LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran : KimiaSekolah : SMA Waktu : 120 menit

PETUNJUK UMUM 1. Tulis nama dan nomor peserta pada lembar jawaban komputer2. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum menjawab.3. Dahulukan menjawab soal-soal yang dianggap mudah4. Kerjakan pada lembar jawaban yang disediakan5. Hitamkan dengan pensil 2B pada jawaban yang Anda pilih6. Apabila ada jawaban yang dianggap salah dan ingin diperbaiki, hapuslah jawaban Anda

dengan karet penghapus sampai bersih, kemudian hitamkan pilihan Anda yang baru.Contoh : a. Sebelumdijawab A B C D E

b. Sesudahdijawab A B C D E

c. Sesudahdiperbaiki A B C D E

PETUNJUK KHUSUSHitamkan bulatan pada huruf A, B, C, D, atau E yang Anda anggap benar pada lembar jawaban.

1. Perhatikan dua buah diagram orbital unsur berikut ini :

Unsur Y dalam sistem periodik terletak pada golongan dan periode berturut-turut ….A. I A, 3 B. III A, 3 C. IV A, 4D. VI A, 2E. VIII A, 2

2. Raksa terletak pada periode keenam golongan IIB. Elektron terakhir atom raksa memiliki bilangan kuantum . . . .A. n = 5; l = 2; m = +2; s = -½B. n = 5; l = 2; m = +2; s = +½C. n = 6; l = 0; m = 0; s = -½D. n = 6; l = 0; m = 0; s = +½E. n = 6; l = 2; m = +2; s = -½

3. Unsur X dengan nomor atom 8 dan unsur Y dengan nomor atom 9. Bentuk molekul dan kepolaran senyawa yang terbentuk adalah . . . .A. Linear dan nonpolarB. Segitiga datar dan nonpolar C. bentuk V dan polar

Page 2: Soal Try Out Kimia

H

O

H

H

O

HH

O

H

1

23

45

D. Segitiga piramida dan polarE. Tetrahedral dan polar

4. Perhatikan struktur Lewis senyawa H2SO4 berikut:

Pasangan elektron yang terbentuk secara kovalen koordinasi ditunjukkan pada nomor . . . .(Nomor atom O = 8; H = 1; S = 16)A. 1B. 2C. 3D. 4E. 5

5. Berikut ini gambar struktur yang tidak sebenarnya dari molekul air.

Ikatan hidrogen pada struktur tersebut ditunjukkan oleh nomor . . . .A. 5B. 4C. 3D. 2E. 1

6. Data percobaan reaksi tembaga dengan sulfur membentuk tembaga(II) sulfida sebagai berikut:

No. Percobaan

Massa Tembaga

(gram)

Massa Sulfur(gram)

Massa Tembaga (II) Sulfida(gram)

1234

182888

2345

691212

Berdasarkan data tersebut perbandingan massa tembaga dengan sulfur dalam tembaga(II) sulfida adalah . . . .A. 1 : 1B. 1 : 2C. 2 : 1D. 2 : 3E. 3 : 2

7. Air sukar berbuih di daerah bukit kapur. Hal ini dikarenakan terjadinya kesadahan sementara pada air tersebut. Kesadahan sementara tersebut dapat dihilangkan dengan pemanasan. Persamaan reaksi setara yang tepat untuk pernyataan di atas adalah . . . .

A. CaCO3 (aq) CaO (s) + CO2 (g) B. Ca(HCO3)2 (aq) CaCO3 (s) + CO2 (g) + H2O (l) C. CaCO3 (aq) + CO2 (g) + H2O (l) Ca(HCO3)2 (aq) D. MgSO4 (aq) MgO (s) + SO3 (g)

Page 3: Soal Try Out Kimia

Terang Tidak menyala

Tidak menyala Redup

Tidak menyala

E. MgSO4 (aq) + CO2 (g) + H2O (l) Mg(HCO3)2 (s) 8. Perhatikan persamaan reaksi berikut :

2Al(s) + 6HCl(aq) → 2AlCl3(aq) + 3H2(g)

Sebanyak 5,4 gram logam Al diraksikan dengan 10,95 gram larutan HCl. Jika reaksi diukur dalam kondisi STP maka volume gas hidrogen yang dihasilkan adalah . . . . (Ar Al = 27, H=1, Cl=35,5)A. 1,12 L B. 2,24 LC. 3,36 LD. 6,72 LE. 22,4 L

9. Perhatikan gambar berikut.

Dari gambar tersebut, larutan yang termasuk larutan elektrolit kuat dan non – elektrolit adalah larutan nomor….A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 5D. 3 dan 4E. 3 dan 5

10. Gas HCl murni, 12 mL ditiupkan ke dalam 100 mL air sehingga seluruh gas larut dan volume air tidak berubah. Tekanan gas semula 76 cmHg dan t = 270C. Kalau tetapan gas ideal R = 0,08 L.atm/mol K, log 5 = 0,7; maka pH larutan HCl adalah . . . .A. 1,30B. 1,70C. 2,10D. 2,30E. 2,70

1 2 3 4 5

Page 4: Soal Try Out Kimia

11. Berikut ini kurva perubahan harga pH :Daerah kurva yang merupakan larutan penyangga adalah . . . .A. PB. QC. RD. LE. M

12. Perhatikan data ujia pH beberapa larutan !

LarutanpH

AwalpH Setelah Penambahan

Sedikit Asam Sedikit BasaP 3,0 1,0 4,0Q 5,0 4,9 5,1R 8,0 7,9 8,1S 9,0 8,5 10,5T 10,0 8,5 11,0

Larutan yang merupakan larutan penyangga adalah ....A. P dan Q B. Q dan R C. R dan S D. R dan T E. S dan T

13. Larutan 50 mL HCl 0,2 M ditambahkan 50 mL larutan NH3 0,2 M (Kb = 1 x 10-5) sesuai dengan reaksi : HCl (aq) + NH3 (aq) NH4Cl (aq) + H2O ((l)

pH larutan yang terjadi adalah ….A. 5B. 7C. 9D. 10E. 12

14. Berikut peristiwa kimia dalam kehidupan sehari-hari.a. Etilen glikol dapat ditambahkan kedalam radiator mobil.b. Desalinasi air laut.Kedua contoh diatas berhubungan dengan sifat koligatif larutan secara berturut-turut adalah . . . .A. Penurunan tekanan uap dan tekanan osmosisB. Tekanan osmosis dan kenaikan titik didihC. Kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuD. Penurunan titik beku dan osmosis balikE. Penurunan titik kenaikan titik didih

15. Jika Ksp Ag2CO3 = 1 x 10-14, maka kelarutan Ag2CO3 dalam AgCl 0,1 M adalah . . . .A. 5 x 10-13 mol/L B. 1 x 10-12 mol/L C. 2 x 10-12 mol/LD. 5 x 10-9 mol/LE. 1 x 10-8 mol/L

16. Beberapa contoh penerapan sifat koloid dalam kehidupan sehari-hari:(1) Berkas cahaya saat masuk ruangan (4) Pembuatan telur rebus(2) Warna langit biru (5) Pemutihan gula pasir (3) Proses cuci darah Contoh penerapan sistem koloid dari efek Tyndall terdapat ada nomor . . . .A. (1) dan (2)B. (1) dan (3)

Page 5: Soal Try Out Kimia

C. (2) dan (3)D. (3) dan (4)E. (4) dan (5)

17. Perhatikan tabel rumus struktur senyawa benzena dan kegunaannya berikut ini !Pasangan data yang tepat adalah

. . . .A. 1B. 2C. 3D. 4E. 5

18. Perhatikan rumus struktur senyawa karbon berikut:

Nama IUPAC salah satu isomer senyawa tersebut adalah . . . .A. 4,4-dimetil-2-pentanolB. 3,3-dimetil-1-pentanolC. 2,3,4-trimetil-1-pentanolD. 4,4-dimetilpentanalE. 3,3-dimetil-2-pentanon

19. Hasil identifikasi suatu senyawa karbon adalah sebagai berikut:- Dapat bereaksi dengan kalium dan Magnesium menghasilkan gas hidrogen- Dapat bereaksi dengan asam karboksilat menghasilkan senyawa esterGugus fungsi senyawa karbon tersebut adalah . . . .A. – O – B. – OHC. – COHD. – CO – E. – COOH

20. Perhatikan tabel berikut !No. Senyawa Karbon Kegunaan(1) Eter Obat bius(2) Asam Formiat Membunuh kuman(3) Formalin Anti beku(4) Metil Salisilat Obat gosok(5) Aseton Bahan baku peledak

Pasangan data yang tepat terdapat pada nomor . . . .A. (1) dan (2)

Rumus struktur Kegunaan

1. Desinfektan

2.

Zat Warna

3. Pengawet

4. Bahan Baku Plastik

5.

Obat

Page 6: Soal Try Out Kimia

B. (1) dan (3)C. (1) dan (4)D. (2) dan (4)E. (2) dan (5)

21. Perhatikan data senyawa karbon berikut!Urutan titik didih dari yang terendah sampai yang tertinggi dari senyawa karbon di atas adalah....

A. 3, 1, 4, 2, dan 5B. 5, 2, 4, 1, dan 3C. 5, 2, 4, 3, dan 1D. 3, 1, 4, 5, dan 2E. 2, 5, 4, 2, dan 5

22. Berikut ini rumus struktur suatu polimer :

Nama polimer dan kegunaannya adalah A. Nilon 66, karpetB. Orlon, kaos kakiC. Poliester, serat tekstil D. Polikloroprena, ban mobilE. Polistirena, Styrofoam

23. Pernyataan berikut merupakan kegunaan makromolekul dalam tubuh :(1) Sebagai pembentuk sel-sel baru(2) Sebagai sumber energy utama;(3) Membantu mempercepat reaksi-reaksi pada proses metabolisme(4) Mengkatalis berbagai reaksi kimia;(5) Membantu proses pencernaan makanan.Pasangan yang merupakan kegunaan protein adalah ….A. (1) dan (2)B. (1) dan (3)C. (2) dan (4)D. (4) dan (5)E. (3) dan (5)

24. Grafik yang menunjukkan reaksi pembentuk NH3 :

N2( g) + 3H2( g ) → 2NH3 ( g) ΔH =−92,38 kJ adalah . . . .

Senyawa karbon

Struktur senyawa

1.

2.

3.

4.

5.

Page 7: Soal Try Out Kimia

Ener

gi

(g)2NH3

(g)3H(g)N 22

kJ92,38ΔH

0

Ener

gi

(g)2NH3

(g)3H(g)N 22

0

kJ92,38ΔH

Ener

gi

(g)2NH3

(g)3H(g)N 22

kJ92,38ΔH

0

Ener

gi

(g)2NH3

(g)3H(g)N 22

kJ92,38ΔH

0

Ener

gi

(g)2NH3

(g)3H(g)N 22

0

kJ92,38ΔH

kJ/mol180ΔH1

(g)O(g)N 2221

(g)ONO(g) 221

(g)NO2

kJ/mol117ΔH2

3ΔH

A.

B.

C.

D.

E.

25. Perhatikan diagram entalpi berikut!

Entalpi reaksi : N2 (g ) + 2O2 (g ) → 2NO2( g) adalah . . . .A. – 63,0 kJ/molB. – 31,5 kJ/molC. + 31,5 kJ/molD. + 63,0 kJ/molE. +126,0 kJ/mol

26. Lima buah pita Mg,masing-masing massanya 0,24 gram dilarutkan dalam larutan HCl. Seperti gambar berikut :

Page 8: Soal Try Out Kimia

katalis

250C( 1 )

katalis

250C( 2 )

katalis

350C( 3 )

350C( 4 )

250C( 5 )

Laju reaksi yang hanya dipengaruhi oleh konsentrasi larutan ditunjukkan oleh gambar ….A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 5 D. 3 dan 5 E. 3 dan 5

27. Pada reaksi 3P + 2Q → R + 2S, jika konsentrasi awal P diperbesar menjadi dua kali pada konsentrasi Q tetap, kecepatan reaksi menjadi dua kali lebih cepat. Jika konsentrasi awal P dan Q diperbesar dua kali, kecepatan reaksi menjadi delapan kali lebih cepat. Persamaan laju reaksinya adalah . . . .A. v = k [P] [Q]B. v = k [P]2 [Q]C. v = k [P] [Q]2

D. v = k [P]2 [Q]2

E. v = k [Q]3

28. Perhatikan reaksi antara logam Zn dengan asam klorida 1 M dalam 5 wadah berikut.

Apabila massa logam Zn pada setiap wadah sama, laju reaksi yang hanya dipengaruhi oleh suhu terdapat pada wadah nomor . . . .A. (1) dan (2)B. (2) dan (3)C. (3) dan (4)D. (3) dan (5)E. (4) dan (5)

29. Perhatikan reaksi kesetimbangan gas berikut:

Jika pada reaksi tersebut suhu diperkecil, kesetimbangan akan bergeser ke arah . . . .A. Kiri, karena proses reaksi eksotermB. Kiri, karena proses reaksi endotermC. Kanan, karena jumlah mol hasil reaksi lebih besarD. Kanan, karena jumlah mol pereaksi lebih besarE. Kanan, karena proses reksi endoterm

30. Dalam ruang 2 liter terjadi reaksi kesetimbangan:

Diperoleh data sebagai berikut:

Page 9: Soal Try Out Kimia

Keadaan zat SO3 (mol) SO2(mol) O2(mol)Setimbang 0,2 0,2 0,1

Harga tetapan kesetimbangan (Kc) dari data tersebut adalah . . . .A. 1. 10-2

B. 2 · 10-2

C. 5 · 10-2

D. 1. 10-1

E. 231. Perhatikan reaksi berikut !

(1) Ca2+ + 2 e Ca(2) IO3

- IO4-

(3) Cr3+ CrO42-

(4) SO42- S2-

Reaksi reduksi ditunjukkan pada nomor . . . .A. (1) dan (2) B. (1) dan (4)C. (2) dan (3)D. (2) dan (4)E. (3) dan (4)

32. Gas klor dapat dibuat melalui reaksi redoks berikut :

a K2CrO4 (aq) + 16 HCl (aq) 4 KCl (aq) + b CrCl3 (aq) + c Cl2 (aq) + d H2O (l)

Setelah disetarakan, nilai koefisien reaksi a, b, c, dan d secara berurutan adalah . . . .A. 1, 2, 2, 8B. 1, 2, 3, 8 C. 1, 2, 1, 8D. 2, 1, 2, 8E. 2, 2, 3, 8

33. Diketahui potensial standar sel volta sebagai berikut.

Zn + Cu2+ Zn2+ + Cu Eo = + 1,1 V

Sn2+ Sn Eo = - 0,14 V

Cu2+ Cu Eo = + 0,34 V

Potensial standar ZnZn2+ Sn2+ Sn adalah . . . volt. A. + 0,62 B. + 0,76 C. + 0,96D. + 1,24E. + 1,44

34. Perhatikan diagram sel volta berikut.

Diagram sel yang tepat untuk sel tersebut di atas adalah . . . .

Page 10: Soal Try Out Kimia

A. Ni | Ni3+ || Al3+ | AlB. Ni | Ni2+ || Al | Al3+

C. Al3+ | Al || Ni2+ | NiD. Al | Al3+ || Ni2+ | NiE. Al | Al3+ || Ni | Ni3+

35. Diketahui massa atom relatif (Ar) Cu = 63,5 g/mol, dan Ag = 108 g/mol. Suatu arus listrik jika dialirkan melalui sel elektrolisis berisi larutan Cu2+ dapat mengendapkan 15,9 gram Cu di katoda. Elektrolisis larutan Ag+ dengan menggunakan jumlah arus listrik yang sama akan menghasilkan endapan perak sebanyak . . . .A. 81,0 gB. 54,0 gC. 27,0 gD. 16,0 gE. 8,0 g

36. Berikut ini adalah gambar yang menunjukkan eksperimen tentang perkaratan.

Paku yang cepat terjadi korosi terdapat pada nomor . . . .A. 1B. 2C. 3D. 4E. 5

37. Perlindungan korosi yang paling tepat dilakukan untuk melindungi logam besi pada jembatan adalah . . . .

A. mengecatB. dibuat paduan logamC. dilumuri dengan minyak gorengD. palapisan besi dengan sengE. dibalut dengan emas

38. Perhatikan data nama unsur golongan halogen dan wujudnya berikut ini :

No. Unsur Wujud1 fluorin gas2 klorin cair3 bromin gas4 iodium cair5 astatin padat

Pasangan data yang keduanya berhubungan dengan benar adalah . . . .A. 1 dan 5B. 1 dan 4C. 2 dan 5D. 2 dan 3E. 3 dan 4

Page 11: Soal Try Out Kimia

39. Pembuatan logam krom dapat dilakukan menggunakan proses . . . .A. BassamerB. DownC. GoldschmidtD. Hall-HeroultE. Pemanggangan

40. Dalam reaksi inti : X adalah sinar . . . .A. alfaB. betaC. gammaD. tritonE. positron