soal-soal akuntansi

9
SMK WIJAYA PUTRA SURABAYA UJI KOMPETENSI SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 LEMBAR SOAL Mata Pelajaran : Produktif Akuntansi K e l a s : X Program Keahlian : Akuntansi Hari / Tanggal : Selasa, 11 Desember 2012 Alokasi Waktu : 120 menit Pengajar : Shofi Ambari, S.Pd. Riswati, SE PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG PALING BENAR ! 1. Tiap tenaga kerja berhak mendapat perlindungan atau keselamatan, kesehatan, kesusilaan, pemelihara moral kerja, serta perlakuan yang sesuai dengan martabat manusia dan moral agama, adalah peraturan UU Republik Indonesia tentang K3 diatur dalam.... a. UU no 14 tahun 1969 b. UU no 1 tahun 1970 c. UU no 23 tahun 1992 d. UU no 13 tahun 2003 e. UU no 14 tahun 2003 2. Yang tidak temasuk dalam ketentuan keselamatan dan kesehatan kerja berkaitan dengan perlindungan adalah... a. Tenaga kerja b. Norma kerja c. Lingkungan d. Proses produksi e. Sifat pekerjaan 3. Salah satu tujuan dan sasaran UU Nomer 1 tahun 1970 tentang keselamatan kerja yaitu : a. Sebagai alat untuk mencapai derajat kesehatan kerja yang setinggi- tingginya b. Sebagai upaya pencegahan dan pembrantasan penyakit serta kecelakaan akibat kerja c. Agar tenaga kerja dan orang lain yang berada di tempat kerja selalu dalam keadaan selamat dan sehat d. Pemelihaaraan serta peningkatan kesehatan dan gizi tenaga kerja e. Pemberantasan kelelahan tenaga kerja dan meningkatan kegairahan kerja 4. Upaya melindungi fasilitas pengusaha dan peraltan yang ada dari akses-akses yang tidak sah serta melindungi para karyawan ketika sedang bekerja atau melaksanakan penugasan pekerjaan adalah pengertian dari.... a. Kesehatan b. Keselamatan c. Kesejahteraan d. Keamanan e. Ketentraman 5. Yang tidak temasuk pencegahan tindak pencurian/ perampokan adalah... a. Memilih kunci yang kuat di pintu depan b. Mengontrol semua pintu masuk ke dalam area pabrik/perusahaan c. Jangan menyimpan uang tunai dengan jumlah besar d. Mengamankan jendela-jendela e. Gunakan teknik penyimpanan peralatan atau mesin yang benar 6. Bentuk gangguan keamanan dalam perusahaan dimungkinkan terjadi karena adanya Produktif Akuntansi UAS 1 2012 1 DOKUMEN SEKOLAH SANGAT RAHASIA

Upload: nurhita-g-pusponegoro

Post on 30-Jan-2016

600 views

Category:

Documents


14 download

DESCRIPTION

Soal UAS Poduktif Akuntansi SMT Gasal

TRANSCRIPT

SMK WIJAYA PUTRA SURABAYAUJI KOMPETENSI SEMESTER GASAL

TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013

LEMBAR SOALMata Pelajaran : Produktif Akuntansi K e l a s : XProgram Keahlian : AkuntansiHari / Tanggal : Selasa, 11 Desember 2012Alokasi Waktu : 120 menit Pengajar : Shofi Ambari, S.Pd.

Riswati, SE

PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG PALING BENAR !

1. Tiap tenaga kerja berhak mendapat perlindungan atau keselamatan, kesehatan, kesusilaan, pemelihara moral kerja, serta perlakuan yang sesuai dengan martabat manusia dan moral agama, adalah peraturan UU Republik Indonesia tentang K3 diatur dalam....a. UU no 14 tahun 1969b. UU no 1 tahun 1970c. UU no 23 tahun 1992d. UU no 13 tahun 2003e. UU no 14 tahun 2003

2. Yang tidak temasuk dalam ketentuan keselamatan dan kesehatan kerja berkaitan dengan perlindungan adalah...a. Tenaga kerjab. Norma kerjac. Lingkungan d. Proses produksie. Sifat pekerjaan

3. Salah satu tujuan dan sasaran UU Nomer 1 tahun 1970 tentang keselamatan kerja yaitu :a. Sebagai alat untuk mencapai derajat

kesehatan kerja yang setinggi-tingginya

b. Sebagai upaya pencegahan dan pembrantasan penyakit serta kecelakaan akibat kerja

c. Agar tenaga kerja dan orang lain yang berada di tempat kerja selalu dalam keadaan selamat dan sehat

d. Pemelihaaraan serta peningkatan kesehatan dan gizi tenaga kerja

e. Pemberantasan kelelahan tenaga kerja dan meningkatan kegairahan kerja

4. Upaya melindungi fasilitas pengusaha dan peraltan yang ada dari akses-akses yang tidak sah serta melindungi para karyawan ketika sedang bekerja atau melaksanakan penugasan pekerjaan adalah pengertian dari....a. Kesehatan

b. Keselamatanc. Kesejahteraand. Keamanane. Ketentraman

5. Yang tidak temasuk pencegahan tindak pencurian/ perampokan adalah...a. Memilih kunci yang kuat di pintu

depanb. Mengontrol semua pintu masuk ke dalam

area pabrik/perusahaanc. Jangan menyimpan uang tunai dengan

jumlah besard. Mengamankan jendela-jendelae. Gunakan teknik penyimpanan peralatan

atau mesin yang benar

6. Bentuk gangguan keamanan dalam perusahaan dimungkinkan terjadi karena adanya kesalahan prosedur dan oprasional adalah faktor yang bersifat ...a. Teknis b. Non teknisc. Normald. Tidak normale. Tidak sengaja

7. Berdasarkan UU Nomer 1 tahun 1970 ruang lingkup K3 meliputi kesatuan dari tiga unsur yang tidak dapat dipisahkan antara satu dengan yang lainnya. Unsur yang kedua yaitu ...a. Adanya tempat dilakukannya pekerjaan

bagi sesuatu usahab. Adanya tenaga kerja yang bekerja

disanac. Adanya sumber bahaya kerja di tempat

kerjad. Adanya pembinaan, percobaan, dan

percobaan/risete. Adanya pembuangan atau pemusnahan

sampah atau limbah

8. Usaha penanganan masalah keselamatan kerja di Indonesia dimulai sejak tahun ...a. 1921

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 1

DOKUMEN

SEKOLAH

b. 1877c. 1847d. 1840e. 1802

9. Peraturan tentang perlindungan tenaga kerja anak dalam industri yang mempergunakan alat mekanik dilakukan di negara ...1. Amerika serikat2. Denmark dan swiss3. Rusia4. Perancis5. Belgia

10. Kesehatan kerja diselenggarakan agar setiap pekerja dapat bekerja secara sehat tanpa membahayakan diri sendiri dan masyarakat sekelilingnya, agar diperoleh produktifitas kerja yang optimal sejalan dengan program perlindungan tenaga kerja. Ini pengertian kesehatan dalam UU no 23 tahun 1992 pasal ...a. 23 ayat 5b. 23 ayat 4c. 23 ayat 3d. 23 ayat 2e. 23 ayat 1

11. Proses identifikasi, pengukuran, dan komunikasi dan informasi ekonomi untuk memungkinkan pembuatan pertimbangan-pertimbangan dan keputusan-keputusan oleh para pemakai informasi tersebut adalah merupakan pengertian dari…..a. Siklus akuntansib. Putaran akuntansic. Akuntansid. Jasae. Perdagangan

12. Bidang akuntansi yang kegiatannya menetapkan rencana operasi keuangan untuk periode tertentu dengan membandingkan hasil operasi dari rencana yang telah ditetapkan adalah …a. Akuntansi keuangan b. Akuntansi biayac. Akuntansi perpajakand. Akuntansi anggarane. Akuntansi pemerintah

13. Akuntan yang bertugas merencanakan sistem akuntansi, menyusun laporan keuangan, dan menyusun anggaran mengenai masalah perpajakan dalam suatu perusahaan adalah ….a. Akuntan publicb. Akuntan internc. Akuntan pemerintahd. Akuntan swastae. Akuntan pendidik

14. Akuntansi merupakan pedoman untuk mengetahui maju mundurnya perusahaan, prospek usaha dan untuk menilai keberhasilan manajemen dalam mengelola perusahaan sehingga dapat dijadikan untuk memutuskan investasi adalah manfaat akuntansi bagi….a. Para investorb. Para pegawaic. Para karyawan d. Para krediture. pemerintah

15. Pengertian dari persamaan dasar akunatnsi adalah ….a. Catatan mengenai transaksi yang

terjadi pada suatu periode tertentu

b. Laporan keuangan dalam bentuk neraca, laba rugi dan lain-lainnya

c. Bentuk hubungan antara harta (aktiva) dan kewajiban serta ekuitas perusahaan

d. Transaski keuangan yang terjadi dalam perusahaan selama satu periode

e. Catatan kewajiban perusahaan

16. Rumusan persamaan dasar akuntansi yang benar adalah…a. Aktiva = kewajiban +ekuitasb. Aktiva = kewajiban + pendapatan – bebanc. Kewajiban = aktiva + aktivad. Ekuitas = kewajiban +aktivae. Ekuitas = aktiva - kewajiban

17. Salon Winda memiliki data sebagai berikut:Aktiva Rp 50.000.000,00Kewajiban Rp 17.500.000,00Dengan demikian ekuitas perusahaannya adalah ….a. Rp 50.000.000,00b. Rp 32.500.000,00c. Rp 17.500.000,00d. Rp 12.500.000,00e. Rp 7.500.000,00

18. Dibeli dari PT Kurnia peralatan kantor seharga Rp 7.500.000,00, baru dibayar Rp 5.000.000,00 dan sisanya dibayar bulan depan. Dari transaksi tersebut persamaan akuntansi yang tepat adalah …..a. Peralatan bertambah (+) Rp

7.500.000,00, Kas berkurang (-) Rp 5.000.000,00, Utang bertambah Rp 2.500.000,00

b. Peralatan bertambah (+) Rp 5.000.000,00, Kas berkurang (-) Rp 2.500.000,00

c. Peralatan bertambah (+) Rp 7.500.000,00, Kas berkurang (-) Rp 5.000.000,00

d. Peralatan bertambah (+) Rp 7.500.000,00, Kas berkurang (-) Rp 5.000.000,00, Utang berkurang Rp 2.500.000,00

e. Peralatan berkurang (-) Rp 7.500.000,00, Kas bertambah (+) Rp 5.000.000,00, Utang bertambah (+) Rp 2.500.000,00

19. Salon kecantikan Putri mempunyai data per 31 Desember 2011 sebagai berikut:Prive melilik Rp 4.000.000,00, beban sewa Rp 1.200.000,00, pendapatan jasa salon Rp 26.350.000,00, beban gaji pegawai salon Rp 15.900.000,00, pendapatan rias pengantin Rp 10.000.000,00, beban perlengkapan salon Rp 3.600.000,00 dan beban penyusutan peralatan salon Rp 2.000.000,00Berdasarkan data tersebut salon kecantikan Putri memperoleh….a. Laba Rp 3.650.000,00b. Laba Rp 9.650.000,00c. Rugi Rp 9.650.000,00d. Rugi Rp 13.650.000,00e. Laba Rp 13.650.000,00

20. Analisis bukti transaksi pada dasarnya meliputi kegiatan sebagai berikut, kecuali…a. Identifikasi keabsahan fisik bukti

transaksib. Identifikasi transaksi dan meneliti

apakah apakah transaksi dilakukan sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 2

c. Menentukan kebenaran perhitungan nilai uang

d. Menyiapkan alat hitung e. Menentukan akun-akun buku besar dan

jumlah rupiah yang harus didebit dan dikredit sebagai akibat terjadinya transaksi

21. Pengertian jurnal adalah ….a. Catatan transaksi keuangan yang

pertama-tama dibuat bersumber dari bukti transaksi

b. Proses memindahkan ayat-ayat jurnal kea kun buku besar sesuai dengan letak debit dan kredit

c. Jurnal yang dibuat dalam proses pencatatan perubahan saldo akun agar menunjukkan saldo sebenarnya pada akhir p[eriode tertentu

d. Lembaran kertas berlajur untuk mengikhtisarkan data akuntansi sehingga mempermudah penyusunan laporan keuangan pada akhir periode

e. Jurnal yang dibuat pada akhir periode akuntansi untuk mengenolkan akun nominal agar dapat dipindahkan kea kun modal melalui ikhtisar laba rugi

22. Berikut ini adalah fungsi jurnal khusus, kecuali ….a. Jurnal pembelian berfungsi sebagai

tempat mencatat transaksi pembelian barang yang dilakukan dengan pembayaran kredit

b. Jurnal pengeluaran kas berfungsi sebagai tempat mencatat semua transaksi pengeluaran kas

c. Jurnal penjualan berfungsi sebagai tempat mencatat transaksi penjualan barang dagangan atau jasa yang dilakukan secara tunai

d. Jurnal penerimaan kas berfungsi sebagai tempat mencatat penerimaan kas

e. Jurnal umum berfungsi untuk mencatat semua transaksi yang tidak dapat dicatat ke dalam buku-buku jurnal khusus yang lain

23. Pada tanggal 5 Juli 2012 perusahaan membeli tunai perlengkapan kantor seharga Rp 500.000,00 Nota kontan no. B-0332. Pengaruh transaksi tersebut adalah …a. Penambahan asset (perlengkapan

kantor) dan pengurangan terhadap modal, masing-masing sebesar Rp 500.000,00

b. Penambahan asset (perlengkapan kantor) dan pengurangan terhadap kewajiban, masing-masing sebesar Rp 500.000,00

c. Penambahan asset (perlengkapan kantor) dan penambahan terhadap asset (kas) masing-masing sebesar Rp 500.000,00

d. Penambahan asset (perlengkapan kantor) dan pengurangan asset (kas) masing-masing sebesar Rp 500,000,00

e. Pengurangan asset (perlengkapan kantor) dan pengurangan asset (kas) masing-masing sebesar Rp 500.000,00

24. Transaksi perusahaan dagang dan pencatatannya ke dalam jurnal khusus yang benar adalah…a. Pembelian barang dagang senilai Rp

2.500.000,00 dengan faktur no. 007, dicatat pada jurnal khusus pengeluaran kas

b. Penjualan barang dagang dengan syarat 2/10, n/15 sebesar Rp 1.700.000,00, dicatat pada jurnal khusus penerimaan kas

c. Membayar gaji karyawan 2 orang sebesar Rp 2.200.000,00 dicatat pada jurnal khusus penerimaan kas

d. Dibeli perlengkapan kantor sebesar Rp 800.000,00 dibayar dengan cek no. 01, dicatat pada jurnal khusus pembelian

e. Penjualan barang dagang secara tunai sebesar Rp 1.000.000,00 dicatat pada jurnal khusus penerimaan kas

25. Transaksi perusahaan jasa sebagai berikut:5 Juli 2011 Dibeli peralatan kantor sebesar Rp 2.000.000,008 Juli 2011 Diterima perlunasan piutang dari PT Cahaya Rp 2,750.000,009 Juli 2011 Dibayar sewa took untuk satu tahun sebesar Rp 6.000.000,0013 Juli 2011 Telah diselesaikan pengecatan mobil atas nama Chandra Rp 5.500.000,00

belum dibayar (faktur nomor 01)Dari transaksi tersebut, pencatatan ke dalam jurnal umum sebagai berikut 1) 5 Juli 2008 Peralatan kantor Rp 2.000.000,00 Kas Rp 2.000.000,002) 8 Juli 2011 Kas Rp 2.750.000,00 Piutang Rp 2.750.000,003) 8 Juli 2011 Piutang Rp 2.750.000,00 Kas Rp 2.750.000,004) 9 Juli 2011 Beban sewa Rp 6.000.000,00 Kas Rp 6.000.000,005) 13 Juli 2011 Pendapatan Rp 5.500.000,00 Piutang Rp 5.500.000,00

Pencatatan jurnal umum yang benar adalah ….a. 1), 2) dan 3)b. 1), 2) dan 4)c. 2), 3) dan 5)d. 2), 4) dan 5)e. 3), 4) dan 5)

26. Tanggal 16 Juni 2011 diangsur utang bank senilai Rp 2.000.000,00 dan bunga Rp 50.000,00. Jurnal yang dibuat untuk transaksi adalah …a. Utang bank Rp 2.000.000,00

Beban bunga Rp 50.000,00 Kas Rp 2.050.000,00

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 3

b. Utang bunga Rp 2.050.000,00 Beban bunga Rp 50.000,00 Kas Rp 2.000.000,00

c. Utang bank Rp 2.050.000,00 Kas Rp 2.050.000,00

d. Utang bank Rp 2.000.000,00 Kas Rp 2.000.000,00

e. Kas Rp 2.000.000,00Beban bunga Rp 50.000,00

Utang bank Rp 2.050.000,00

27. Diterima perlunasan dari UD Far – You atas faktur no. 128 sebesar Rp 600.000,00 dengan potongan 2%. Pencatatan transaksi ini ke dalam jurnal penerimaan kas adalah ….a. Kas (D) Rp 600.000,00; Piutang Dagang (K) Rp 600.000,00; Potongan penjualan (K) Rp

12.000,00b. Kas (D0 Rp 588.000,00; Piutang Dagang (K) Rp 588.00,00 ; Kas (K) Rp 12.000,00c. Kas (D) Rp 600.000,00 ; Piutang Dagang (K) Rp 588.000,00 ; Potongan Penjualan (K) Rp

12.000,00d. Kas (D) Rp 588.000,00, Potongan penjualan (D) Rp 12.000,00; Piutang dagang (K) Rp

600.000,00e. Kas (D) Rp 588.000,00; Utang dagang (K) Rp 600.000,00; Potongan penjualan (K) Rp

12.000,00

28. Dari transaksi berikut transaksi yang dapat dicatat ke dalam jurnal penjualan adalah….a. Dijual tunai barang dagang Rp 500.000,00b. Dijual barang dagang Rp 600.000,00 dengan syarat 2/10, n/30c. Diterima perlunasan harga faktur penjualan Rp 1.000.000,00d. Dikirim nota kredit atas pengambilan barang dagang Rp 200.000,00e. Dijual barang dagang Rp 750.000,00 diterima tunai Rp 400.000,00

29. UD Perwira yang beralamat di Jalan Sememi No.10 mempunyai transaksi sebagai berikut:1 januari 2011 Dijual barang dagang tunai kepada Toko Perdana sebesar Rp 4.500.000,007 Januari 2011 Dijual barang dagang kepada Toko Mekar sebesar Rp 3.000.000,00 dengan

syarat pembayaran 2/10, n/30Berdasarkan transaksi tersebut dibuat jurnal khusus sebagai berikut1) Jurnal penerimaan kasTanggal Keterangan Debit Kredit

Kas Pot.Penjualan Piutang Penjualan Serba-serbi Jan 1

7Penjualan tunaiToko Mekar

4.500.0002.440.000

-60.000

--

4.500.0003.000.000

--

2) Jurnal penerimaan kasTanggal Keterangan Debit Kredit

Kas Pot Penjualan Piutang Penjualan Serba-serbiJan 1

7Penjualan tunaiToko Mekar

4.500.0002.440.000

-60.000

--

4.500.0003.000.000

--

3) Jurnal penjualan

4) Jurnal penjualanTanggal Keterangan JumlahJan 1 Toko Perdana 4.500.000

5) Jurnal penjualan

Pencatatan dalam jurnal khusus yang benar adalah ….a. 1) dan 3)b. 1) dan 4)c. 2) dan 3) d. 2) dan 4)e. 2) dan 5)

Keterangan RefDebit Kredit

Tanggal

Utangdagang

Serba-serbikas

Pot. PembelianPembelian Akun Ref Jumlah

Jun

131025

Pembelian tunaiBeban angkutToko SukaGaji & upah

1.500.000

5.000.000Beban angkut

Gaji & upah

502

504

100.000

750.000

4.900.000 100.0001.500.000 750.000

100.000

1.500.000

5.000.000 850.000 7.250.000 100.000

201 501 101 50330.

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 4

Tanggal Keterangan JumlahJan 1

7Toko PerdanaToko Mekar

4.500.0003.000.000

Tanggal Keterangan JumlahJan 7 Toko Mekar 3.000.000

Rekapitulasi jurnal pengeluaran kas yang dibuat ….Debit KreditNo. Akun Jumlah No.

AkunJumlah

A 201 7.250.000 101 7.250.000B 201

501502504

1.500.0005.000.000 100.000 750.000

101503

7.250.000 100.000

c. 501504

6.500.000 850.000

101503

7.250.000 100.000

D 201501503504

1.500.0005.000.000 100.000 750.000

101502

7.250.000 100.000

E 101 7.250.000 101503

7.250.000 100.000

31. Yang merupakan pengertian dari buku besar pembantu adalah ….a. Kumpulan akun-akun yang digunakan oleh perusahaan sehingga bentuk buku besar adalah

bentuk (format) akunnya sendiri.b. Kumpulan transaksi yang saling berhubungan dan merupakan satu kesatuan yang digunakan

perusahaan dalam menyusun laporan keuangan pada satu periode akuntansic. Merupakan perluasan dari buku besar umum yang khusus dibuat untuk membantu merinci lebih

lanjut informasi keuangan yang terdapat dalam buku besar umumd. Suatu proses memindahbukukan akun-akun jurnal khusus ke dalam buku besare. Penjumlahan secara global dari tiap-tiap transaksi dalam jurnal khusus.

32. Posting atau pemindahbukuan adalah proses pemindahan informasi dari:a. Jurnal ke neraca saldob. Jurnal ke laporan keuanganc. Buku besar ke neraca saldod. Buku besar ke laporan keuangane. Jurnal ke buku besar

33. Pada tanggal 7 Nopember 2011 perusahaan menerima perlunasan piutang usaha dari klien sebesar Rp 1.350.000,00 dan dicatat dalam jurnal umum. Posting ke buku besar atas transaksi pelunasan piutang usaha tersebut adalah ….a. Kas (D) Rp 1.350.000,00 dan Piutang usaha (K) Rp 1.350.000,00b. Piutang usaha (D) Rp 1.350.000,00 dan Kas (K) Rp 1.350.000,00c. Utang usaha (D) Rp 1.350.000,00 dan Kas (K) Rp 1.350.000,00d. Kas (D) Rp Rp 1.350.000,00 dan Pendapatan jasa (K) Rp 1.350.000,00e. Piutang usaha (D) Rp 1.350.000,00 dan pendapatan jasa (K) Rp 1.350.000,00

34.

Berdasarkan faktur tersebut, jurnal khusus dan buku besar untuk PD ABC yang benar adalah….a. Jurnal khusus penjualan dan buku besar piutang (D) Rp 62.000,00b. Jurnal khusus penjualan dan buku besar barang dagang (D) Rp 62.000,00c. Jurnal khusus pembelian dan buku besar utang usaha (K) Rp 62.000,00d. Jurnal khusus penerimaan kas dan buku besar piutang usaha (D) Rp 62.000,00e. Jurnal khusus pengeluaran kas dan buku besar utang usaha (K) Rp 62.000,00

35.

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 5

PD ABCJalan Wachid Hasyim, Jakarta

Kepada Yth. Jakarta, 5 Mei 2011PD GarudaJl. Garuda 10, Jakarata

Faktur No. 15 Syarat 2/10, n/30Banyaknya Barang Harga Satuan Jumlah2 kg Beras ketan @ Rp 6.000,00 Rp 12.000,005 kg Gula merah @ Rp 10.000,00 Rp 50.000,00

Hormat kami,

Bagian Penjualan

Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit2011 4

7

10

Kas Pendapatan jasaBeban usaha KasKas Piutang usaha

3.500.000 750.000

2.000.000

3.500.000 750.000

2.000.000

Data saldo per 1 Oktober 2011 adalah saldo kas Rp 7.500.000,00 dan salso utang usaha Rp 1.750.000,00. Berdasarkan data tersebut, posting kea kun buku besar yang benar adalah….

A. Pendapatan Jasa

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Okt 4 Posting 3.500.000 3.500.000

B. Utang usaha

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Okt 110

SaldoPosting

1.750.0002.000.000

1.750.0003.750.000

C. Beban Usaha

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Okt 7 Posting 3.500.000 3.500.000

D. Kas

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Okt 14710

SaldoPostingPostingPosting

7.500.0003.500.000

2.000.000700.000

7.500.00011.500.00010.250.00012.250.000

E. Piutang

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Okt 10 Posting 2.000.000 2.000.000

36. Perhatikan hasil rekapitulasi jurnal pada perusahan dagang berikut:1) Jurnal pembelian : akun pembelian Rp 750.000,00. Perlengkapan Rp 50.000,00 dan utang

dagang Rpp 800.000,00 2) Jurnal penjualan : piutang dagang Rp 850.000,00 dan penjualan Rp 850.000,003) Jurnal umum : utang dagang Rp 60.000,00 dan retur pembelian Rp 60.000,00

Berdasarkan rekapitulasi jurnal di atas posting buku besar yang benar adalah ….a. Perlengkapan

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Des 31 Jurnal pembelian 50.000 50.000b. Piutang Dagang

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Des 31 Penjualan 50.000 50.000c. Utang Dagang

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Des 31 Pembelian kreditRetur pembelian 60.000

800.000 800.000740.000

d. Utang Dagang

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Des 31 Pembelian kredit 850.000 850.000e. Pembelian

Tanggal Keterangan Debit Kredit SaldoDebit Kredit

2011 Des 31 Pembelian kreditRetur pembelian

750.00060.000

750.000690.000

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 6

37.

Nota debit tersebut dicatat pada jurnal dan buku besar pembantu ….a. Jurnal pembelian: Pembelian (D), Utang (K) Buku besar pembantu utang: PT Bahagia (K)b. Jurnal penjualan : Piutang (D), Penjualan (K)c. Jurnal umum : Piutang (D), Penjualan (K) Buku besar pembantu utang: UD Jaya Abadi (D)d. Jurnal umum: Piutang dagang (K), Retur penjualan dan pengurangan harga (D) Buku besar pembantu piutang : UD Jaya Abadi (K)e. Jurnal pengeluaran kas: Utang (D), Kas (K) Buku besar pembantu utang: UD Jaya Abadi (D)

38.

Nota kredit tersebut dicatat dalam …..a. Jurnal umum dan buku besar pembantu piutangb. Jurnal penjualan dan buku besar pembantu piutangc. Jurnal penjualan dan buku besar pembantu utang dagangd. Jurnal pembelian dan buku besar pembantu utang dagange. Jurnal pembelian dan buku besar pembantu piutang dagang

39. Pada jurnal khusus penjualan tercatat jumlah saldo pada bulan Oktober 2011 sebesar Rp 25.500.000,00. Pada awal bulan Oktober 2011 saldo buku besar akun piutang dagang (debit) Rp 3.500.000,00. Pada akhir Oktober stelah dilakukan posting akun dalam jurnal penjualan, saldo buku besar akun piutang dagang menunjukkan saldo sebesar….

a. Debit Rp 22.000.000,00b. Kredit Rp 25.500.000,00c. Debit Rp 25.500.000,00d. Debit Rp 29.000.000,00e. Kredit Rp 29.000.000,00

40. Jika pada awal bulan Februari saldo Buku besar pembelian menunjukkan angka debit sebesar Rp 12.000.000,00, sementara rekapitulasi jurnal pembelian sebagai berikut:Debit : Pembelian Rp 56.000.000,00; Perlengkapan kantor Rp 14.000.000,00; Peralatan

kantor Rp 4.000.000,00Kredit : Utang dagang Rp 74.000.000,00Jika pada akhir Februari setelah dilakukan posting dari jurnal pembelian, maka Buku besar Pembelian akan menunjukkan slado sebesar ….

a. Kredit Rp 44.000.000,00b. Debit Rp 56.000.000,00c. Debit Rp 68.000.000,00d. Debit Rp 84.000.000,00

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 7

PT BAHAGIA, Semarang Jakarta, 18 september 2011

KepadaUD JAYA ABADIDi Jakarta

NOTA DEBITKami telah mendebit akun Saudara atas barang yang dibeli tanggal 16 September 2011 sebesar Rp 250.000,00

Hormat kami,

Hanafi

PD Pasar Jaya Jaklan Merdeka Nomor 1 Jakarta Jakarta, 4 Mei 2011KepadaToko Abadi JayaDi Medan

NOTA KREDITKami telah mengkredit perkiraan Saudara untuk hal berikut.Pengembalian 5 sak semen @ Rp 50.000,00Faktur No. 25

Hormat kami,

Bima

e. Debit Rp 86.000.000,00

Selamat mengerjakan

Produktif Akuntansi UAS 1 2012 8