soal quiz

Upload: vita-faridiana

Post on 20-Jul-2015

177 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

1.

Sebuah bus menempuh perjalanan SemarangYogyakarta yang berjarak 100 km dengan kelajuan 60 km/jam. Besaran turunan yang terdapat pada pernyataan tersebut adalah.........

2. Zat yang mempunyai ciri-ciri: mudah bergerak, dapat melepaskan diri dari kelompoknya, letak partikelnya saling berjauhan tetapi tidak teratur, volumenya tidak tetap, dan bentuknya berubah sesuai dengan tempatnya adalah zat .......................... 3. Sebuah mobil melaju dengan kecepatan 54 km/jam. Kecepatan ini jika dinyatakan dalam SI adalah ... m/s. 4. Perhatikan gambar di samping! Volume batu sebesar ... ml. Skala 20C maka termometer Reamur menunjukkan R. 5. Suhu badan seseorang 35C. Apabila diukur dengan termometer Fahrenheit menunjukkan angka ... F. 6. Perubahan wujud yang ditunjukkan nomor 2, 4, dan 6 berturut-turut dinamakan 7. Nilai perbandingan antara massa dan volume disebut..... 8. Air diberi kalor sehingga air itu menampakkan gelembunggelembung air. Peristiwa itu disebut .... 9. Pengukuran langsung untuk menentukan kecepatan sepeda motor yang sedang melaju digunakan...... 10. Titik tetap bawah termometer Celcius ditetapkan dengan cara mencelupkan tabungnya ke dalam es yang ............... 11. Alat yang digunakan untuk mengukur massa suatu benda adalah...... 12. Alat ukur panjang yang memiliki tingkat ketelitian 0,01 mm adalah ...... 13. Bagian penting yang terdapat pada jangka sorong adalah skala dan skala . 14. Titik tetap bawah dan titik tetap atas termometer Fahrenheit adalah dan . 15. Sebuah kubus memiliki rusuk 2 cm dan bermassa 216 gram. Massa jenis kubus tersebut adalah ... g/cm3. 16. Perhatikan pernyataan berikut. I. memanaskan zat cair II. mempersempit permukaan zat cair III. menambah tekanan udara diatas permukaan zat cair IV. meniupkan udara di atas permukaan zat cair Penyataan di atas yang benar untuk mempercepat penguapan zat cair adalah.....

Isilah SEJUJUR-JUJURNYA!! Siapa yang JUJUR akanl MUJUR!!! Yang TIDAK JUJUR akan HANCUR!!!

Nama : .................................................

Tulislah secara acak no 1 sampai 16 pada kotak doi bawah ini! Jika jawaban kamu benar bulati angkanya. Jika salah biarkan saja.

Tulislah jawaban dari pertanyaan yang dibacakan dan berilah nomor! Jika jawaban benar biarkan saja nomornya, jika salah silang nomornya.