soal latihan zat, wujud zat, dan massa jenis soal zat, wujud zat dan massa jenis i. pasangkanlah...

1
LATIHAN SOAL ZAT, WUJUD ZAT DAN MASSA JENIS I. Pasangkanlah pernyataan di bawah ini dengan pernyataan di dalam kotak pada soal berikut. 1. Alat ukur yang digunkan untuk mengukur massa jenis kubus almunium adalah…… dan…… 2. Gaya tarik-menarik antara molekul-molekul yang tidak sejenis disebut…… 3. Perubahan wujud dari cair menjadi padat disebut….. 4. Perubahan wujud dari padat menjadi cair disebut….. 5. Perubahan wujud dari gas menjadi cair disebut…. 6. Perubahan wujud dari cair menjadi gas disebut…. 7. Perubahan wujud dari padat menjadi gas disebut…. 8. Perubahan wujud dari gas menjadi padat disebut…. 9. Bentuk permukaan air di dalam tabung reaksi akan membentuk….. 10. Peristiwa naiknya zat cair melalui celah sempit/ celah kapiler disebut…. II. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar. 1. Bagaimanakah perbedaan antara zat cair dan gas? 2. Mengapa air raklsa yang berada di dalam tabung reaksi membentuk meniskus cembung? 3. Tuliskan 4 contoh peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan gejala adhesi! 4. Tuliskan 4 contoh gejala kapilaritas dalam kehidupan sehari-hari! 5. Sebuah kapiler berisi air sebanyak 500 cm³. Jika massa jenis air 1000 kg/m³, berapakah massa air dalam bejana itu? a. mencair b. membeku c. mengembun d. menguap e. menyublim f. deposisi g. kapilaritas h. meniskus cekung i. gelas ukur dan neraca Ohaus j. adhesi

Upload: vophuc

Post on 27-Apr-2018

240 views

Category:

Documents


10 download

TRANSCRIPT

Page 1: soal latihan zat, wujud zat, dan massa jenis SOAL ZAT, WUJUD ZAT DAN MASSA JENIS I. Pasangkanlah pernyataan di bawah ini dengan pernyataan di dalam kotak pada soal berikut. 1. Alat

LATIHAN SOAL ZAT, WUJUD ZAT DAN MASSA JENIS

I. Pasangkanlah pernyataan di bawah ini dengan pernyataan di dalam kotak pada

soal berikut.

1. Alat ukur yang digunkan untuk mengukur massa jenis kubus almunium

adalah…… dan……

2. Gaya tarik-menarik antara molekul-molekul yang tidak sejenis disebut……

3. Perubahan wujud dari cair menjadi padat disebut…..

4. Perubahan wujud dari padat menjadi cair disebut…..

5. Perubahan wujud dari gas menjadi cair disebut….

6. Perubahan wujud dari cair menjadi gas disebut….

7. Perubahan wujud dari padat menjadi gas disebut….

8. Perubahan wujud dari gas menjadi padat disebut….

9. Bentuk permukaan air di dalam tabung reaksi akan membentuk…..

10. Peristiwa naiknya zat cair melalui celah sempit/ celah kapiler disebut….

II. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar.

1. Bagaimanakah perbedaan antara zat cair dan gas?

2. Mengapa air raklsa yang berada di dalam tabung reaksi membentuk meniskus

cembung?

3. Tuliskan 4 contoh peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan gejala

adhesi!

4. Tuliskan 4 contoh gejala kapilaritas dalam kehidupan sehari-hari!

5. Sebuah kapiler berisi air sebanyak 500 cm³. Jika massa jenis air 1000 kg/m³,

berapakah massa air dalam bejana itu?

a. mencair b. membeku c. mengembun

d. menguap e. menyublim f. deposisi

g. kapilaritas h. meniskus cekung i. gelas ukur dan

neraca Ohaus j. adhesi