soal 36-40.pdf

Upload: je-wins

Post on 07-Aug-2018

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/20/2019 SOAL 36-40.pdf

    1/2

    SOAL 36-40

     

    36.  Teori yang menjelaskan tentang kurva penawaranagregat jangka pendek diantaranya adalah Teori……..

     

     A. Kekakuan Harga

    B. Kemiringan Agregatif 

    C. U Terbalik

    D. Kekakuan Input

    37. Teori yang mengungkapkan bahwa kemampuanpenyesuaian upah nominal terhadap perubahanperekonomian berlangsung lambat disebut Teori…….

     

     A. Kekakuan Upah

    B. Kemiringan Agregatif 

    C. U Terbalik

    D. Kekakuan Input

    38. Faktor yang menentukan dalam pertumbuhanekonomi suatu negara diantaranya adalah....

     

     A. adanya jaminan social masyarakat yang tinggi

    B. sumber daya manusia yang berkualitas

    C. rendahnya tingkat suku bunga

    D. harga barang kebutuhan yang rendah

    39. Salah satu besaran yang dapat digunakan sebagaiindikator inflasi adalah …..

     

     A. PDB deflator 

    B. industri yang bersifat padat modal

    C. produk yang dihasilkan biasanya merupakankebutuhan umum

    D. output produksi lebih tinggi daripada inputproduksi

    40. Penggolongan kelompok dari inflasi diantaranyaadalah inflasi…..

    36-40

  • 8/20/2019 SOAL 36-40.pdf

    2/2

     

     A. semu

    B. moderat

    C. agregatif 

    D. super 

    « Sebelumnya  | Lanjut »

    http://elearning.ut.ac.id/lm/viewer/temp/1456629258/soal_3135.htmlhttp://elearning.ut.ac.id/lm/viewer/temp/1456629258/soal_4145.html