skl 3 un kimia

26
SKL 3 : Mendeskripsikan sifat-sifat larutan, metode pengukuran dan terapannya. No INDIKATOR 2011 INDIKATOR 2012 INDIKATOR 2013 1 Menganalisis sifat elektrolit/non elektrolit berdasarkan daya hantar listriknya Mendeskripsikan daya hantar listrik Mendeskripsikan daya hantar listrik 2 Mendeskripsikan konsep pH larutan. Mendeskripsikan konsep pH larutan. Mendeskripsikan konsep pH larutan. 3 Menentukan hasil titrasi asam basa. Mendeskripsikan titrasi asam basa. Menjelaskan titrasi asam basa. 4 Menganalisis sifat larutan penyangga. Menganalisis sifat larutan penyangga. Mendeskripsikan sifat larutan penyangga. 5 Mendeskripsikan hidrolisis garam dan Ksp Mendeskripsikan hidrolisis garam dan Ksp Mendeskripsikan hidrolisis garam dan Ksp 6 Mendeskripsikan sifat-sifat koligatif larutan Mendeskripsikan sifat-sifat koligatif larutan Mendeskripsikan sifat-sifat koligatif larutan 7 Mendeskripsikan sistem dan sifat koloid serta penerapannya. Mendeskripsikan sistem dan sifat koloid serta penerapannya. Mendeskripsikan sistem dan sifat koloid serta penerapannya.

Upload: dwi-wahyunanti

Post on 11-Dec-2014

225 views

Category:

Documents


23 download

TRANSCRIPT

Page 1: Skl 3 Un Kimia

SKL 3 : Mendeskripsikan sifat-sifat larutan, metode pengukuran dan terapannya.

No INDIKATOR 2011 INDIKATOR 2012 INDIKATOR 20131 Menganalisis sifat

elektrolit/non elektrolit berdasarkan daya hantar listriknya

Mendeskripsikan daya hantar listrik

Mendeskripsikan daya hantar listrik

2 Mendeskripsikan konsep pH larutan.

Mendeskripsikan konsep pH larutan.

Mendeskripsikan konsep pH larutan.

3 Menentukan hasil titrasi asam basa.

Mendeskripsikan titrasi asam basa.

Menjelaskan titrasi asam basa.

4 Menganalisis sifat larutan penyangga.

Menganalisis sifat larutan penyangga.

Mendeskripsikan sifat larutan penyangga.

5 Mendeskripsikan hidrolisis garam dan Ksp

Mendeskripsikan hidrolisis garam dan Ksp

Mendeskripsikan hidrolisis garam dan Ksp

6 Mendeskripsikan sifat-sifat koligatif larutan

Mendeskripsikan sifat-sifat koligatif larutan

Mendeskripsikan sifat-sifat koligatif larutan

7 Mendeskripsikan sistem dan sifat koloid serta penerapannya.

Mendeskripsikan sistem dan sifat koloid serta penerapannya.

Mendeskripsikan sistem dan sifat koloid serta penerapannya.

Page 2: Skl 3 Un Kimia

SOAL UN 2011 ● Soal pH di UN 2011 terdapat soal , yaitu : larutan penyangga (indicator 4), 2 soal konsep hidrolisis (indicator 5), konsep pH (indicator 2), 2 soal titrasi (indicator 3)● Konsep Ksp (indicator 5), 1 soal sifat koligatif larutan (indicator 6) & 2 soal koloid (indicator 7), soal daya hantar listrik (indicator 1)

Data percobaan pH beberapa larutan :

Larutan pH AwalpH Dengan Penambahan

Basa AsamIIIIIIIVV

5.605.405.208.209.20

6.005.425.258.809.60

5.005.385.187.808.70

Larutan yang mempunyai sifat penyangga :A. I & IIB. II & IIIC. III & IVD. III & VE. IV & V

Sebanyak 100 ml larutan CH3COOH 0,2 M dicampur dengan 100 ml larutan NaOH0.2 M. Jika Ka CH3COOH = 1 x 10-5, maka pH campuran setelah dicampur adalah..A. 2B. 4C. 5D. 6E. 9

Perhatikan persamaan reaksi berikut !(1) CH3COO- + H2O CH3COOH + OH-

(2) CN- + H2O HCN + OH-

(3) Al3+ + 3 H2O Al(OH)3 + 3 H+

(4) NH4+ + H2O NH4OH + H+

(5) S2- + 2 H2O H2S + 2 OH-

Pasangan persamaan reaksi hidrolisis untuk garam bersifat asam adalah ;A. (1) & (2)B. (1) & (3)C. (2) & (3)D. (3) & (4)E. (4) & (5)

Page 3: Skl 3 Un Kimia

● Sebanyak 200ml larutan AgNO3 0.02M masing-masing dimasukkan ke dalam 5 wadah yang berisi 5 jenis larutan yang mengandung S2-, PO4

3-, CrO42-, Br-, SO4

2- Dengan volume dan molaritas yang sama.Jika harga Ksp Ag2S = 2 x 10-49

Ag3PO4 = 1 x 10-20

Ag2CrO4 = 6 x 10-5

AgBr = 5 x 10-13

Ag2SO4 = 3 x 10-5

Maka garam yang akan larut adalah…A. Ag2S & Ag3PO4

B. Ag2S & AgBrC. Ag2CrO4 & Ag2SO4

D. Ag3PO4 & AgBrE. AgBr & Ag2SO4

● Perhatikan data pengujian pH beberapa sample air limbah berikut :Jenis Air Limbah pH

PQRST

85.57.69.44.7

Air limbah yang tercemar asam adalah :A. P & QB. Q & TC. R & SD. S & TE. T & R

● Berikut data hasil titrasi larutan HCl dengan larutan NaOH 0,1 MPercobaan Volume HCl yang

DititrasiVolume NaOHyang Digunakan

123

20 mL20 mL20 mL

15 mL14 mL16 mL

Berdasarkan data tersebut, konsentrasi larutan HCl adalah.... A. 0,070 M B. 0,075 M C. 0,080 M D. 0,133 M E. 0,143 M

Page 4: Skl 3 Un Kimia

● Sebanyak 2 gram cuplikan NaOH dilarutkan dalam 250 mL air, kemudian 20 mL dari larutan ini dititrasi dengan larutan HCl 0,1 M, diperoleh data sebagai berikut:

Percobaan Volume HCl123

24 mL26 mL25 mL

Kadar NaOH dalam cuplikan tersebut adalah.... (Mr NaOH = 40) A. 20% B. 25% C. 40% D. 62,5% E. 75%

Perhatikan gambar uji daya hantar listrik berikut,

Larutan yang bersifat elektrolit kuat dan elektrolit lemah berturut-turut adalah…A. 1 & 2B. 1 & 3C. 2 & 3D. 1 & 5E. 4 & 5

Gambar berikut merupakan gambar partikel zat terlarut dan pelarut

Tidak Menyalamenyala

Tidak Menyalamenyala

Tidak Menyalamenyala

Menyala terang

Menyala Redup

1 2 3 4 5

Page 5: Skl 3 Un Kimia

Tekanan uap larutan paling kecil terdapat pada wadah :A. I B. II C. III D.IV E.V

Terdapat 2 soal koloid (indicator 7) pada UN 2011, yaitu soal mengenai sifat-sifat koloid & soal mengenai cara pembuatan koloid

● Perhatikan contoh penerapan sifat koloid berikut ! :(1) Sorot lampu mobil pada saat kabut(2) Pembentukan delta di muara sungai(3) Proses cuci darah(4) Gelatin dalam es krim(5) Pemutihan gula tebu

Contoh yang merupakan penerapan sifat adsorbsi adalah :A. (1)B. (2)C. (3)D. (4)E. (5)

● Perhatikan beberapa proses pembuatan koloid berikut !(1) H2S ditambahkan kedalam endapan NiS(2) Sol logam dibuat dengan cara busur Bredig(3) Larutan AgNO3 diteteskan kedalam larutan HCl

Page 6: Skl 3 Un Kimia

(4) Larutan FeCl3 diteteskan ke dalam air mendidih(5) Agar-agar dipeptisasi dalam air

Contoh pembuatan koloid dengan cara kondensasi :A. (1) & (2)B. (1) & (3)C. (3) & (4)D. (3) & (5)E. (4) & (5)

UN 2012 PAKET B13 9. Perhatikan data hasil percobaan uji daya hantar listrik larutan berikut !

Larutan Pengamatan Lain Nyala Lampu12345

Sedikit Gelembung Tidak Ada GelembungSedikit GelembungBanyak GelembungTidak ada gelembung

Padam PadamRedup

MenyalaRedup

Pasangan yang merupakan larutan elektrolit kuat adalah…. A. 1 dan 4 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 4 dan 3 E. 5 dan 4

10. Perhatikan reaksi asam basa Bronsted Lowry berikut :(1) HSO4

- (aq) + H2O (l) ↔ H3O+ (aq) + SO42- (aq)

(2) H2O (l) + S2- (aq) ↔ OH- (aq) + HS- (aq)Spesi yang merupakan pasangan asam basa konyugasinya adalah….A. HSO4

- dan SO42- D. H2O dan S2-

B. HSO4- dan H2O E. H3O+ dan SO4

2-

C. OH- dan HS-

11. Perhatikan data uji pH dua buah air limbah berikut :

Indikator Trayek pH Trayek Warna Limbah 1 Limbah 2Metil Merah 4,2 - 6,3 Merah - Kuning Merah KuningBrom timol biru 6,0 - 7,6 Kuning - Biru Kuning BiruPhenophtalen 8,3 – 10,0 Tak berwarna –merah Tak berwarna Merah

Dari hasil pengujian maka pH air limbah 1 dan 2 berturut-turut adalah… A. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0 D. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 B. pH ≤ 4,2 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 E. pH ≤ 4,2 dan pH ≥ 10,0 C. pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0

Page 7: Skl 3 Un Kimia

12. Perhatikan grafik titrasi asam basa berikut ! 13 ↑ pH 7

25 ml Volume HX 0,1 M

Jika volume larutan yang dititrasi sebanyak 10 ml maka konsentrasi larutan LOH ituAdalah…. A. 0,25 M B. 0,125 M C. 0,1 M D. 0,075 M E. 0,025 M

13. Terdapat beberapa larutan berikut :

(1) 25 ml NaOH 0,1 M (4) 25 ml NH4OH 0,2 M(2) 25 ml HCN 0,2 M (5) 25 ml HCl 0,2 M(3) 25 ml CH3COOH 0,1 M

Pasangan senyawa yang dapat membentuk larutan penyangga adalah…A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (3) dan (4) E. (4) dan (5)

14. Berikut adalah beberapa larutan :(1) KNO3 (2) NH4Cl (3) Na2SO4 (4) Na2CO3 (5) CH3COOKPasangan garam yang bersifat netral adalah ….A. (1) dan (3) B. (2) dan (3) C. (2) dan (4) D. (3) dan (4) E. (4) dan (5)

15. Berikut ini beberapa garam dan Ksp-nya :(1) Cu(OH)2 Ksp = 2,6 x 10-19

(2) Fe(OH)2 Ksp = 8,0 x 10-16

(3) Pb(OH)2 Ksp = 1,4 x 10-20

(4) Mg(OH)2 Ksp = 1,8 x 10-11

urutan kelarutan senyawa tersebut dari yang kecil ke besar adalah…A. 1,2,3,4 B. 2,4,1,3 C. 3,1,2,4 D.3,2,4,1 E.4,2,1,3

16. Berikut ini 2 buah contoh peristiwa kimia(1) Pemakaian glikol pada radiator kendaraan bermotor(2) Produk air tawar dari air laut

Contoh tersebut berkaitan dengan sifat koligatif larutan secara berurutan yaitu..A. Kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuB. penurunan titik beku dan kenaikan titik didih C. Penurunan titik beku dan tekanan osmotik

Page 8: Skl 3 Un Kimia

D. Tekanan osmotic dan penurunan titik bekuE. tekanan osmotic dan Kenaikan titik didih

17. Pasangan data yang berhubungan dengan tepat adalah…

Fase Terdispersi Medium Dispersi Jenis KoloidA Cair Gas BusaB Cair Cair AerosolC Padat Cair SolD Padat Gas EmulsiE Gas Cair Aerosol

18. Sifat koloid dan penerapannya yang tepat adalah …

Sifat Koloid Penerapan DalamKehidupan Sehari-hariA Adsorbsi Penggunaan noritB Koagulasi Menghilangkan bau badanC Dialisis Gelatin pada es krimD Efek Tyndall Penyaringan asap pabrikE Gerak Brown Sorot lampu di malam hari

UN 2012 PAKET C25 9. Perhatikan data hasil percobaan uji daya hantar listrik larutan berikut !

Larutan Pengamatan Lain Nyala Lampu12345

Sedikit Gelembung Tidak Ada GelembungBanyak GelembungSedikit GelembungTidak ada gelembung

Padam Padam

Menyala terang RedupRedup

Pasangan senyawa yang memiliki daya hantar listrik lemah adalah…. A. 1 dan 4 B. 1 dan 3 C. 2 dan 5 D. 3 dan 4 E. 4 dan 2

10. Perhatikan reaksi asam basa Bronsted Lowry berikut :

Page 9: Skl 3 Un Kimia

(1) H2O (l) + NH3 (aq) ↔ NH4+ (aq) + OH- (aq)

(2) H2O (l) + S2- (aq) ↔ OH- (aq) + HS- (aq)Spesi yang merupakan pasangan asam basa konyugasinya adalah….A. H2O dengan OH- D. S2- dengan OH-

B. H2O dengan NH4+ E. NH3 dengan OH-

C. H2O dengan HS-

11. Perhatikan data uji pH dua buah air limbah berikut :

Indikator Trayek pH Trayek Warna Limbah 1 Limbah 2Metil Merah 4,2 - 6,3 Merah - Kuning Merah KuningBrom timol biru 6,0 - 7,6 Kuning - Biru Kuning BiruPhenophtalen 8,3 – 10,0 Tak berwarna –merah Tak berwarna Merah

Dari hasil pengujian maka pH air limbah 1 dan 2 berturut-turut adalah… A. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0 D. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 B. pH ≤ 4,2 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 E. pH ≤ 4,2 dan pH ≥ 10,0 C. pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0

19. Perhatikan grafik titrasi asam basa berikut ! ↑ 8,5

pH

25 ml Volume LOH 0,1 M

Jika volume larutan yang dititrasi sebanyak 10 ml maka konsentrasi larutan HX ituAdalah…. A. 0,25 M B. 0,125 M C. 0,1 M D. 0,075 M E. 0,04 M

20. Terdapat beberapa larutan berikut :

(1) 25 ml HCN 0,5 M (4) 25 ml NaOH 0,5 M(2) 25 ml NH4OH 0,3 M (5) 25 ml HCl 0,2 M(3) 25 ml CH3COOH 0,2 M

Pasangan senyawa yang dapat membentuk larutan penyangga adalah…A. (1) dan (2) B. (1) dan (4) C. (2) dan (3) D. (2) dan (5) E. (3) dan (4)

14. Berikut adalah beberapa larutan :(1) (NH4) 2SO4 (2) Na2CO3 (3) KCN (4) CH3COONa (5) K2SO4

Page 10: Skl 3 Un Kimia

Pasangan garam yang pH-nya lebih besar dari 7 adalah ….A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (1) dan (4) D. (2) dan (3) E. (3) dan (5)

15.Berikut ini beberapa garam dan Ksp-nya :(1) CdC2O4 Ksp = 15 x 10-8

(2) SrC2O4 Ksp = 15 x 10-7

(3) PbC2O4 Ksp = 8,6 x 10-10

(4) ZnC2O4 Ksp = 1,4 x 10-9

urutan kelarutan senyawa tersebut dari yang kecil ke besar adalah…A. 4,1,2,3 B. 3,1,4,2 C. 3,4,1,2 D.2,1,4,3 E.1,2,4,3

16.Berikut ini 2 buah contoh peristiwa kimia(1) Larutan infus yang dimasukkan ke dalam darah(2) Pemakaian glikol pada radiator kendaraan bermotor

Contoh 1 dan 2 berkaitan dengan sifat koligatif larutan secara berurutan yaitu..A. Kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuB. Kenaikan titik didih dan penurunan tekanan uapC. Penurunan titik beku dan tekanan osmoticD. Tekanan osmotic dan penurunan titik bekuE. Kenaikan titik didih dan tekanan osmotic dan

17. Pasangan data yang berhubungan dengan tepat adalah…

Fase Terdispersi Medium Dispersi Jenis KoloidA Padat Cair EmulsiB Cair Gas SolC Gas Cair GelD Gas Padat Busa PadatE Padat Padat Aerosol

18. Sifat koloid dan penerapannya yang tepat adalah …

Sifat Koloid Penerapan DalamKehidupan Sehari-hariA Koloid Pelindung Penambahan tawas pada penjernihan airB Dialysis Mesin pencuci darahC Efek Tyndall Penyaringan asap pabrikD Koagulasi Menghilangkan bau badanE Adsorbsi Gelatin pada es krim

Page 11: Skl 3 Un Kimia

UN 2012 PAKET D37PAKET D37 UN 2012

9. Perhatikan data hasil percobaan uji daya hantar listrik larutan berikut !

Larutan Pengamatan Lain Nyala Lampu12345

Tidak Ada GelembungSedikit Gelembung Sedikit GelembungBanyak GelembungBanyak Gelembung

Padam PadamRedupRedup

Menyala Pasangan senyawa yang merupakan larutan elektrolit kuat dan non elektrolit berturut-turut ditunjukkan oleh larutan nomor…. A. 1 dan 3 B. 2 dan 5 C. 4 dan 5 D. 5 dan 1 E. 5 dan 3

10. Perhatikan reaksi asam basa Bronsted Lowry berikut :(1) HSO4

- (aq) + H2O (l) ↔ H3O+ (aq) + SO42- (aq)

(2) H2O (l) + S2- (aq) ↔ OH- (aq) + HS- (aq)Spesi yang merupakan pasangan asam basa konyugasinya adalah….A. HSO4

- dan SO42- D. H2O dan S2-

B. HSO4- dan H2O E. H3O+ dan SO4

2-

C. OH- dan HS-

11. Perhatikan data uji pH dua buah air limbah berikut :

Indikator Trayek pH Trayek Warna Limbah 1 Limbah 2Metil Merah 4,2 - 6,3 Merah - Kuning Merah KuningBrom timol biru 6,0 - 7,6 Kuning - Biru Kuning BiruPhenophtalen 8,3 – 10,0 Tak berwarna –merah Tak berwarna Merah

Dari hasil pengujian maka pH air limbah 1 dan 2 berturut-turut adalah… A. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0 D. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 B. pH ≤ 4,2 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 E. pH ≤ 4,2 dan pH ≥ 10,0 C. pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0

Page 12: Skl 3 Un Kimia

12.Perhatikan grafik titrasi asam basa berikut ! 13 ↑ pH 7

25 ml Volume HX 0,1 M

Jika volume larutan yang dititrasi sebanyak 10 ml maka konsentrasi larutan LOH ituAdalah…. A. 0,25 M D. 0,075 MB. 0,125 M E. 0,025 MC. 0,1 M

13. Terdapat beberapa larutan berikut : (1) 25 ml CH3COOH 0,1 M (4) 25 ml NH4OH 0,3 M(2) 25 ml NaOH 0,1 M (5) 25 ml HCl 0,2 M(3) 25 ml KOH 0,1 M

Pasangan senyawa yang dapat membentuk larutan penyangga adalah…A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (3) dan (4) E. (4) dan (5)

14.Berikut adalah beberapa larutan :(1) Na2CO3 (2) Na C N (3) NH4Cl (4) CH3COONa (5) KC lPasangan garam yang bersifat basa adalah ….A. (1) dan (2) B. (2) dan (3) C. (3) dan (4) D. (3) dan (5) E. (4) dan (5)

15. Berikut ini beberapa garam dan Ksp-nya :(1) AgCN Ksp = 1,2 x 10-16

(2) AgOH Ksp = 1,2 x 10-12

(3) PbIOH3 Ksp = 1 x 10-12

(4) AgBr Ksp = 5 x 10-13

urutan kelarutan senyawa tersebut dari yang kecil ke besar adalah…A. 1,4,3,2 B. 2,3,4,1 C. 3,4,2,1 D.3,2,1,4 E.4,2,1,3

16.Berikut ini 2 buah contoh peristiwa kimia(3) Etilen glikol ditambahkan ke dalam radiator mobil

Page 13: Skl 3 Un Kimia

(4) Desalinasi air laut Contoh tersebut berkaitan dengan sifat koligatif larutan secara berurutan yaitu..

A. Penurunan tekanan uap dan tekanan osmoticB. Tekanan osmotic dan Kenaikan titik didihC. Kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuD. Penurunan titik beku dan osmosis balikE. Penurunan titik beku dan kenaikan titik didih

17.Pasangan data yang berhubungan dengan tepat adalah…

Fase Terdispersi Medium Dispersi Jenis KoloidA Cair Gas SolB Cair Cair EmulsiC Padat Cair AerosolD Padat Gas BusaE Gas Cair Emulsi

18. Data yang berhubungan dengan tepat adalah …

Sifat Koloid Penerapan DalamKehidupan Sehari-hariA Adsorbsi Cuci darah bagi penderita ginjalB Koagulasi Menghilangkan bau badanC Dialisis Penyaringan asap pabrikD Efek Tyndall Sorot lampu di malam hariE Elektroforesis Gelatin pada es krim

PAKET E49 UN 2012

9. Perhatikan data hasil percobaan uji daya hantar listrik larutan berikut !

Larutan Nyala Lampu Elektrode12345

Redup Menyala terangTidak menyalaTidak menyala

Redup

Banyak GelembungBanyak Gelembung Sedikit GelembungTidak ada GelembungSedikit Gelembung

Pasangan yang merupakan larutan elektrolit kuat adalah… A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4 D. 3 dan 5 E. 4 dan 5

Page 14: Skl 3 Un Kimia

10. Perhatikan reaksi asam basa Bronsted Lowry berikut :(1) NH4

+ (aq) + H2O (l) ↔ NH3 (aq) + H3O+

(2) CH3C OOH (aq) + HNO2 (aq) ↔ CH3C OOH2+ (aq) + NO2

- (aq)Spesi yang merupakan pasangan asam basa konyugasinya adalah….A. CH3C OOH dan HNO2 D. CH3C OOH2

+ dan NO2-

B. NH4+ dan NH3 E. NH4

+ dan H2O C. NH3 dan H3O+

11. Perhatikan data uji pH dua buah air limbah berikut :

Indikator Trayek pH Trayek Warna Limbah 1 Limbah 2Metil Merah 4,2 - 6,3 Merah - Kuning Merah KuningBrom timol biru 6,0 - 7,6 Kuning - Biru Kuning BiruPhenophtalen 8,3 – 10,0 Tak berwarna –merah Tak berwarna Merah

Dari hasil pengujian maka pH air limbah 1 dan 2 berturut-turut adalah… A. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0 D. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 B. pH ≤ 4,2 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 E. pH ≤ 4,2 dan pH ≥ 10,0 C. pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0

12.Perhatikan grafik titrasi asam basa berikut ! 13 ↑ pH 7

25 ml Volume HX 0,1 M

Jika volume larutan yang dititrasi sebanyak 10 ml maka konsentrasi larutan LOH ituAdalah…. A. 0,25 M B. 0,125 M C. 0,1 M D. 0,075 M E. 0,025 M

13.Terdapat beberapa larutan berikut :

(1) 25 ml NaOH 0,1 M (4) 25 ml NH4OH 0,2 M(2) 25 ml HCN 0,2 M (5) 25 ml HCl 0,2 M(3) 25 ml CH3COOH 0,1 M

Pasangan senyawa yang dapat membentuk larutan penyangga adalah…A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (3) dan (4) E. (4) dan (5)

14.Berikut adalah beberapa larutan :

Page 15: Skl 3 Un Kimia

(1) KNO3 (2) NH4Cl (3) Na2SO4 (4) Na2CO3 (5) CH3COOKPasangan garam yang bersifat netral adalah ….A. (1) dan (3) B. (2) dan (3) C. (2) dan (4) D. (3) dan (4) E. (4) dan (5)

15.Berikut ini beberapa garam dan Ksp-nya :(1) Cu(OH)2 Ksp = 2,6 x 10-19

(2) Fe(OH)2 Ksp = 8,0 x 10-16

(3) Pb(OH)2 Ksp = 1,4 x 10-20

(4) Mg(OH)2 Ksp = 1,8 x 10-11

urutan kelarutan senyawa tersebut dari yang kecil ke besar adalah…A. 1,2,3,4 B. 2,4,1,3 C. 3,1,2,4 D.3,2,4,1 E.4,2,1,3

16.Berikut ini 2 buah contoh peristiwa kimia (1) Larutan infus yang dimasukkan ke dalam darah

(2) Pemakaian glikol pada radiator kendaraan bermotor Contoh 1 dan 2 berkaitan dengan sifat koligatif larutan secara berurutan yaitu..

A. Kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuB. Kenaikan titik didih dan penurunan tekanan uapC. Penurunan titik beku dan tekanan osmoticD. Tekanan osmotic dan penurunan titik bekuE. Kenaikan titik didih dan tekanan osmotic dan

17.Pasangan data yang berhubungan dengan tepat adalah…

Fase Terdispersi Medium Dispersi Jenis KoloidA Cair Gas BusaB Cair Cair AerosolC Padat Cair SolD Padat Gas EmulsiE Gas Cair Aerosol

18. Sifat koloid dan penerannya yang tepat adalah…

Sifat Koloid Penerapan DalamKehidupan Sehari-hariA Adsorbsi Penggunaan noritB Koagulasi Menghilangkan bau badanC Dialisis Gelatin pada es krimD Efek Tyndall Penyaringan asap pabrikE Elektroforesis Sorot lampu di malam har

Page 16: Skl 3 Un Kimia

PAKET A52 UN 2012

9. Perhatikan data hasil percobaan uji daya hantar listrik larutan berikut !

Larutan Pengamatan Lain Nyala Lampu12345

Sedikit Gelembung Tidak Ada GelembungSedikit GelembungBanyak GelembungTidak ada gelembung

Padam PadamRedup

MenyalaRedup

Pasangan yang merupakan larutan elektrolit kuat adalah…. A. 1 dan 4 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 4 dan 3 E. 5 dan 4

10. Perhatikan reaksi asam basa Bronsted Lowry berikut :(1) H2O (l) + NH3 (aq) ↔ NH4

+ (aq) + OH- (aq)(2) H2O (l) + S2- (aq) ↔ OH- (aq) + HS- (aq)Spesi yang merupakan pasangan asam basa konyugasinya adalah….A. H2O dengan OH- D. S2- dengan OH-

B. H2O dengan NH4+ E. NH3 dengan OH-

C. H2O dengan HS-

11. Perhatikan data uji pH dua buah air limbah berikut :

Indikator Trayek pH Trayek Warna Limbah 1 Limbah 2Metil Merah 4,2 - 6,3 Merah - Kuning Merah KuningBrom timol biru 6,0 - 7,6 Kuning - Biru Kuning BiruPhenophtalen 8,3 – 10,0 Tak berwarna –merah Tak berwarna Merah

Dari hasil pengujian maka pH air limbah 1 dan 2 berturut-turut adalah… A. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0 D. 4,2 ≤ pH ≤ 8,3 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 B. pH ≤ 4,2 dan 6,3 ≤ pH ≤ 10,0 E. pH ≤ 4,2 dan pH ≥ 10,0 C. pH ≤ 8,3 dan pH ≥ 10,0

12.Perhatikan grafik titrasi asam basa berikut ! ↑ 8,5

pH

25 ml Volume LOH 0,1 M

Page 17: Skl 3 Un Kimia

Jika volume larutan yang dititrasi sebanyak 10 ml maka konsentrasi larutan HX ituAdalah…. A. 0,25 M B. 0,125 M C. 0,1 M D. 0,075 M E. 0,04 M

13.Terdapat beberapa larutan berikut :

(1) 25 ml HCN 0,5 M (4) 25 ml NaOH 0,5 M(2) 25 ml NH4OH 0,3 M (5) 25 ml HCl 0,2 M(3) 25 ml CH3COOH 0,2 M

Pasangan senyawa yang dapat membentuk larutan penyangga adalah…A. (1) dan (2) B. (1) dan (4) C. (2) dan (3) D. (2) dan (5) E. (3) dan (4)

14. Berikut adalah beberapa larutan :(1) (NH4) 2SO4 (2) Na2CO3 (3) KCN (4) CH3COONa (5) K2SO4

Pasangan garam yang pH-nya lebih besar dari 7 adalah ….A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (1) dan (4) D. (2) dan (3) E. (3) dan (5)

15.Berikut ini beberapa garam dan Ksp-nya :(1) CdC2O4 Ksp = 15 x 10-8

(2) SrC2O4 Ksp = 15 x 10-7

(3) PbC2O4 Ksp = 8,6 x 10-10

(4) ZnC2O4 Ksp = 1,4 x 10-9

urutan kelarutan senyawa tersebut dari yang kecil ke besar adalah…A. 4,1,2,3 B. 3,1,4,2 C. 3,4,1,2 D.2,1,4,3 E.1,2,4,3

16.Berikut ini 2 buah contoh peristiwa kimia1.Etilen glikol ditambahkan ke dalam radiator mobil2.Desalinasi air laut

Contoh tersebut berkaitan dengan sifat koligatif larutan secara berurutan yaitu..A. Penurunan tekanan uap dan tekanan osmotic B. Tekanan osmotic dan Kenaikan titik didih C. Kenaikan titik didih dan penurunan titik beku D. Penurunan titik beku dan osmosis balik E. Penurunan titik beku dan kenaikan titik didih

Page 18: Skl 3 Un Kimia

17. Pasangan data yang berhubungan dengan tepat adalah…

Fase Terdispersi Medium Dispersi Jenis KoloidA Padat Cair EmulsiB Cair Gas SolC Gas Cair GelD Gas Padat Busa PadatE Padat Padat Aerosol

18. Sifat koloid dan penerapannya yang tepat adalah …

Sifat Koloid Penerapan DalamKehidupan Sehari-hariA Koloid Pelindung Penambahan tawas pada penjernihan airB Dialysis Mesin pencuci darahC Efek Tyndall Penyaringan asap pabrikD Koagulasi Menghilangkan bau badanE Adsorbsi Gelatin pada es krim