sistematika &evolusi (-konsep biosistematika)

13
Biosistemat ika

Upload: daintykharisma

Post on 10-Nov-2015

708 views

Category:

Documents


72 download

DESCRIPTION

biosistematika

TRANSCRIPT

  • Biosistematika

  • Materi BahasanKompetensi Pembelajaran Biosistematika

    Pengertian dan Konsep Biosistematika vs Taksonomi

    Komponen Biosistematika

    Konstruksi Filogenetik

    Perkembangan Klasifikasi dan Pengenalan Makhluk Hidup

  • KompetensiPembelajaran Taksonomi TumbuhanAspek Kognitif Mengetahui konsep taksonomi/biosistematika. Mengetahui istilah/terminologi taksonomi/biosistematika. Mengetahui/mengenal ciri beberapa kelompok makhluk hidup Mengetahui nama makhluk hidup dengan ciri-cirinya.

  • Aspek Psikomotorik Mampu melakukan pengamatan terhadap fenomena/fakta alam.

    Melakukan analisis hubungan teori dan fakta.

  • Aspek Afektif Adanya minat mempelajari taksonomi/biosistematika. Melakukan upaya pengembangan pengetahuan. Peningkatan serangkaian soft skill: komunikatif, percaya diri, pantang menyerah, rasa ingin tahu dll.

  • Taksonomi Biosistematika VariasiSpesiesiFilogeni Komponen TaksonomiKomponen Evolusi Deskripsi Klasifikasi Identifikasi Tata nama (nomenklatur)Biosistematika

  • DeskripsiMenggambarkan, menceritakan, menuliskanTumbuhan yang diamati

  • KlasifikasiMengelompokkan tanaman berdasarkan persamaan dan perbedaan sifat

  • IdentifikasiMenentukan takson di mana tumbuhan beradaKunci: TabelDikotomouslubang

  • Nomenklatur Bahasa Latin atau dilatinkan Dua kata Kata pertama: genus, kata ke dua: ciri khususnya Ditulis dengan huruf miring atau digaris bawahMorus alba L.

  • Sekian