sistem operasi jaringan ( analisis kebutuhan perangkat hardware & software server )

20
SISTEM OPERASI JARINGAN By Kelompok 1

Upload: dewi-purnama-sari

Post on 22-Jan-2018

5.918 views

Category:

Internet


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

SISTEM OPERASI JARINGAN

By Kelompok 1

Page 2: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

RANCANG BANGUN JARINGAN

Candra FadhilahDewi Purnama Sari

Fadhli YahyaM. Hazim Al-Ghazali

Ica Yolanda

Page 3: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

Analisis Kebutuhan Hardware & Software Sistem Jaringan

Komputer

Sebelum menganalisis kebutuhan hardware dansoftware pada sebuah jaringan computer, kitaterlebih dahulu harus tahu apa itu jaringancomputer, hardware, dan software itu sendiri.

Jaringan komputer adalah gabungan ataukumpulan dari beberapa computer yang dapatdiakses secara bersama-sama.

Hardware atau perangkat keras adalah komponen padacomputer yang dapat terlihat dan disentuh secara fisik.Contohnya : CPU, Monitor, Mouse, Keyboard, Printer, dll.

Software atau perangkat lunak adalah data-data yangterdapat pada sebuah computer yang diformat kemudiandisimpan secara digital. Contohnya : Sistem Operasi, softwareaplikasi, dll.

Page 4: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )
Page 5: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

HARDWARE

Page 6: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

1. Personal computerPersonal Computer atau PC merupakan perangkat utama dalamsuatu jaringan computer. PC inilahyang akan bekarja mengirim danmengakses data dalam jaringan.

Page 7: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

2. NIC NIC merupakan port yang menghubungkan computer dengan jaringan. Port atau card ini bergabung di dalam PC yang menempel pada Main Board. Berdasarkan tipe bus, ada beberapa tipe NIC atau Network Card, yaitu ISA danPCI.

Page 8: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

3. Kabel jaringan- Kabel Coaxial

Tampilan fisik terdiri dari kawat tembaga sebagai intiyang dilapisi oleh isolator.

- Fiber OptikTerbuat dari serat kaca dengan teknologi canggih danmempunyai kecepatan transfer data yang lebih cepat.

- Twisted PairTerdiri dari beberapa kabel yang saling melilit. Ada dua jenis kabel Twisted Pair. Shielded Twisted Pair (STP) dan Unshielded Twisted Pair (UTP).

Page 9: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

4. Konektor

Sebagai sarana penghubung

antar kabel dengan colokan

NIC.

Page 10: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

Up-Link

5. Hub/SwitchHub adalah alat yang digunakan untuk menghubungkan antarkomputer dan perlatan lain dalam jaringan. Fungsi hub yaitu untukmengarahkan informasi dalam jaringan sehingga sampai ke tujuan. Namun untuk mendapatkan kualitas transformasi data yang baikdapat digunakan switch untuk menggantikan hub. Hub dan switch memiliki persamaan fungsi untuk mengarahkan informasi dalamjaringan. Namun switch memiliki nilai lebih dibandingkan hub.

Page 11: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

6. ModemModem atau Modul the Modulator adalahperalatan jaringan yang digunakan untukterhubung ke jaringan internet menggunakankabel telpon. Dengan kata lain, modem adalah alatyang bertugas untuk mengubah data dari bentukdigital ke analog dan sebaliknya yang bisadipahami oleh kita.

Page 12: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

7. BridgeBridge adalah peralatan yang digunakan untuk memperluas ataumemecah jaringan. Bridge berfungsiuntuk menghubungkan danmenggabungkan media jaringan yang tidak sama.

Page 13: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

8. Router

Router memiliki kemampuan melewatkan

Page 14: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

9. RepeaterRepeater berguna untukmemperkuat sinyal dengancara menerima sinyal darisuatu segmen kabel LAN lalumemancarkan kembalidengan kekuatan yang samadengan sinyal asli padasegmen kabel lain.

Page 15: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

SOFTWARE

Page 16: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

1. System Operasi

Sistem operasi (bahasa Inggris: operating system ; OS) adalahseperangkat program yang mengelola sumber daya perangkatkeras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasiperangkat lunak. Contohnya, Windows, Linux, Mac OS, dll.

2. Web Server

Web Server adalah komputer server yang menyediakan informasiyang bisa dilihat oleh pengguna internet. Fungsi utama sebuahserver web adalah untuk mentransfer berkas atas permintaanpengguna melalui protokol komunikasi yang telah ditentukan.

Page 17: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

3. Web BrowserWeb Browser atau dalam bahasa indonesia perambanweb merupakan software yang mempunyai fungsimenampilkan halaman sebuah website. Sedangkanpengertian web browser menurutwikipedia "perangkat lunak yang berfungsi

menampilkan dan melakukan interaksi dengan

Page 18: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

4. File Transfer Protocol

Protokol pengiriman berkas (Bahasa inggris: File Transfer

Protocol) adalah sebuah protokol Internet yang berjalan di

Page 19: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

Analisa kebutuhan komputer server memerlukan pemahamanmendalam tentang kebutuhan user akan aplikasi-aplikasi yang digunakan. Saat ini ada banyak alternatif pilihan aplikasi untuksatu kebutuhan. Selain memahami kebutuhan user, kompatibilitas aplikasi dengan sistem operasi yang ada juga perludiperhatikan. Dari gambaran ini nantinya akan dapat ditemukansistem operasi apa yang paling pas diterapkan pada sistemtersebut, termasuk juga aplikasi-aplikasi yang akan digunakanoleh klien. Analisa terhadap kebutuhan perangkat keras inimerupakan rangkaian kegiatan dari analisa kebutuhan perangkatlunak server.

Rangkuman

Page 20: Sistem Operasi Jaringan ( Analisis Kebutuhan Perangkat hardware & software server )

SEKIAN

&

TERIMA

KASIH