simple training material for salesforce 2

14
2. SELLING PRESENTATION

Upload: kristiyawan-widyantoro

Post on 19-Feb-2017

223 views

Category:

Sales


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: simple training material for salesforce 2

2. SELLING PRESENTATION

Page 2: simple training material for salesforce 2

3 KUNCI MENJUAL

KOMUNIKASIKEPRIBADIAN KOMPETENSI• Penampilan• Busana• Ramah dan sopan• Sabar• Menjaga emosi• Empati

• Komunikatif• Mendengar aktif• Memahami karakter

pembeli• Memahami

kebutuhan konsumen

• Pengetahuan produk• Teknik demo• Teknik penjualan• Customer handling• Negosiasi

3K

Page 3: simple training material for salesforce 2

Berpikir cepat

Berpikir lambat

Logika Emosi

PROSES BERPIKIR

Target

Page 4: simple training material for salesforce 2

KARAKTER KONSUMEN INDONESIA

1. Tanpa rencana: • 85% tidak terencana (76% suka

diskon, 18% suka hadiah)

2. Berpikir jangka pendek :• Menyukai yang serba instan &

praktis

3. Menilai tampilan :• Mudah terpengaruh iklan, display,

demo

4. Suka buatan luar negeri :• Termasuk produk lokal bermerk

asing

5. Suka bersosialisasi :• Informasi mulut ke mulut &

mempercayai figur

Page 5: simple training material for salesforce 2

PROSES PENJUALAN

A : ATTENTION Menarik perhatian

I : INTEREST Menumbuhkan minat

D : DESIRE Mendorong hasrat

A : ACTION Mengambil keputusan

S : SATISFACTION Mencapai kepuasan

Page 6: simple training material for salesforce 2

ATTENTION

SENYUM SALAM

ATRAKTIF

Page 7: simple training material for salesforce 2

INTEREST

PRODUK KONSUMEN• Tester • Testimony• Demo • Test drive• Simulasi/estimasi• Komparasi • Referensi• Asumsi

Fitur Manfaat

Page 8: simple training material for salesforce 2

AMAN

HEMAT

AWET

PERAWATAN MUDAH

MULTIFUNGSI

PRAKTIS

HANDAL

EKONOMIS BERGARANSI BERGENGSI

KATA YANG PALING DISUKAI KONSUMEN MENGENAI PRODUK

Page 9: simple training material for salesforce 2

DESIRE

HargaKebutuhan

Kepentingan

NilaiKeinginan

Urgensi

Page 10: simple training material for salesforce 2

BUYING SIGNALS(Ciri konsumen berminat beli)

1.Banyak bertanya detail2.Pandangan fokus ke

produk3.Minta masukan orang

lain4.Menanyakan harga5. Mengiyakan perkataan

sales6. Posisi mendekat7. Ekpresi berpikir8. Menanyakan

garansi/jaminan9. Banyak mengangguk

Page 11: simple training material for salesforce 2

ACTI

ON

YES

YES

NONO

YES

Page 12: simple training material for salesforce 2

• Sepertinya Ibu mencari alat masak yang awet seperti ini Percobaan

• Ibu mau ambil yang hijau atau biru?• Pembayaran dengan credit card atau cash?Pilihan

• Kebetulan stok tipe deluxe ada, ibu ambil 1 unit yang deluxe ya...Asumsi

• Untuk ibu lebih cocok yang kulit saja, lebih stylish dan elegan. Sesuai dengan karakter ibuSaran

• Hadiah slicer ini hanya untuk pembelian hari ini saja, jadi langsung saya tuliskan di nota yaWaktu terbatas

• Keluarga pasti suka gorengan? Tapi minyak goreng tidak sehat? Ibu mau jika ada makanan digoreng tanpa minyak? Tepat sekali ibu memilih ZerofatYa-ya

• Ibu-ibu di RT 4 sudah memiliki produk ini, saya yakin ibu-ibu di RT 3 sini pasti tidak au ketinggalanReferensi

BEBERAPA CONTOH TEKNIK CLOSING

Page 13: simple training material for salesforce 2

SATISFACTIONMINTA REFERENSI

Page 14: simple training material for salesforce 2

3. HANDLING OBJECTION