silabus mata kuliah perencanaan

7
SILABUS MATA KULIAH PERENCANAAN PEMBELAJARAN BAHASA DAN SATRA INDONESIA Drs. H. Suwardiyanto, M.Pd. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN Silabus Mata Kuliah Perencanaan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia

Upload: wa2n182

Post on 26-Jun-2015

466 views

Category:

Documents


11 download

TRANSCRIPT

Page 1: Silabus Mata Kuliah Perencanaan

SILABUS MATA KULIAHPERENCANAAN PEMBELAJARAN BAHASA DAN SATRA INDONESIA

Drs. H. Suwardiyanto, M.Pd.

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2008

Silabus Mata Kuliah Perencanaan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia

Page 2: Silabus Mata Kuliah Perencanaan

SILABUS MATA KULIAH

Program Studi : Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan DaerahKode Mata Kuliah : 503302Nama Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Bahasa dan Sastra IndonesiaJumlah SKS : 2Semester : VMata Kuliah Pras Syarat : Mahasiswa dapat menempuh Perencanaan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia setelah lulus MK Teori

Perencanaan Pengajaran Bahasa dan Sastra.Deskripsi Mata Kuliah : Mata Kuliah ini merupakan dasar / pedoman dan membekali mahasiswa / calon guru untuk mengembangkan dan

menanamkan proses pembelajaran yang baik. Isi pokok mata kuliah ini meliputi : konsep dasar. Hakekat perencanaan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia, fungsi, tujuan, prinsip-prinsip, pengembangan RIP Pembelajaran Bahasa dan sastra Indonesia, materi ajar dan pengembangan RPP, pembelajaran dan penilaian, langkah-langkah penyusunan RPP dan program pembelajaran. Merefleksikan aspek-aspek penilaian, menyusun serta memberikan skor.

Standar Kompetensi : Memahami Rencana Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia.

Kompetensi Dasar IndikatorPengalaman

PembelajaranMateri Ajar Waktu

Alat/Bahan/Sumber Belajar

Penilaian

Mendiskripsikan perencanaan pembelajaran

Hakikat, fungsi, prinsip RPP

Mengkaji hakekat, fungsi, prinsip RPP

Cara membaut konsep dasar perencanaan pembelajaran

100 OHP Unjuk kerja

Mendeskripsikan identifikasi kebutuhan, kompetensi, penyusunan program

Hakikat fungsi, prinsip-prinsip cara pengembangan RPP

Mengkaji hakekat, fungsi, prinsip cara-cara pengembangan RPP

Hakekat perencanaan pembelajaran

100 Laptop / LCD

Proyek

Mendiskripsikan fungsi RMP

Fungsi perencanaan pelaksanaan

Mengkaji fungsi perencanaan pelaksanaan

Fungsi perencanaan pembelajaran

100 OHP Unjuk kerja

Silabus Mata Kuliah Perencanaan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia

Page 3: Silabus Mata Kuliah Perencanaan

Mendiskripsikan prinsip perencanaan pembelajaran

Peran guru transformative, motivator, nara sumber

Mengkaji peran guru transformatitive, Motivator

Prinsip-prinsip perencanaan pembelajaran

100 OHP/ papan tulis / spidol

penugasan

Mendiskripsikan cara pengembangan rencana pembelajaran

Fungsi kolom format rencana pembelajaran

Mengkaji kolom format rencana pembelajaran

Cara pengembangan rencana pembelajaran

100 OHP/ papan tulis / spidol

Penugasan

Mendiskripsikan kinerja guru

Mengidentifikasikan, mengelompokkan kompetensi, mengembangkan materi ajar

Mengkaji pengelompokkan kompetensi pengembangan materi ajar

Pengembangan materi ajar

100 Laptop/LCD

Pengamatan buatan pengampu

Mendeskripsikan kinerja guru dalam pengembangan perencanaan pembelajaran

Mendiskripsikan, mengelompokkan, kompetensi pengembangan materi standar, menyusun pengembangan rencana pembelajaran

Membuat rencana pembelajaran mikro teaching

Materi ajar dan mengembangkan RPP

100 OHP/laptop/papan tulis/KTSP

Unjuk kerja

Mendiskripsikan pembelajaran berbasis KTSP

Prinsip-prinsip pelaksanaan pembelajaran

Diskusi observasi mikro teaching

Pembelajaran dan penilaian

100 Papan tulis/spidol/ buku pegangan kurikulum KTSP

Unjuk kerja

Mendiskripsikan pembelajaran bahasa

Prinsip-prinsip pelaksanaan

Mempelajari contoh-contoh perencanaan dari

Pembelajaran dan penilaian

100 OHP/papan tulis/ buku

Komprehensip

Silabus Mata Kuliah Perencanaan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia

Page 4: Silabus Mata Kuliah Perencanaan

berbasis KTSP pembelajaran micro teaching perencanaan pengajaran / Hamalik KTSP / Mulyono

Mendiskripsikan langkah penyusunan rencana pembelajaran

Menetapkan mata pelajaran KD, tema pemetaan urutan pembelajaran

Penjelasan pengampu mata pelajaran bahasa Indonesia

Langkah penyusunan RPP

100 Laptop/ papan tulis / perencanaan pembelajaran KTSP

Mendidik

Mendiskripsikan program pembelajaran dan perencanaannya

Pengajaran sebagai salah satu sistem, perencanaan program

Melaksanakan pembelajaran mikro teaching

Program pembelajaran

100 OHP/Perencanaan pembelajaran / Kurikulum KTSP

Unjuk kerja

Surakarta, 16 Juli 2008Ketua Jurusan, Dosen Penanggung Jawab

Perkuliahan,

Drs. H. Yakub Nasucha, M.Hum. Drs. H. Suwardiyanto, M.Pd.

Silabus Mata Kuliah Perencanaan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia