silabus bhs arab

Upload: rivkiy

Post on 04-Jun-2018

263 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    1/570

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi dan

    bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan

    pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Tujuan tertentu ini meliputi tujuan

    pendidikan nasional serta kekhasan, kondisi dan potensi daerah, satuan pendidikan dan

    peserta didik. Oleh sebab itu kurikulum disusun oleh satuan pendidikan untuk

    memungkinkan penyesuaian program pendidikan dengan kebutuhan dan potensi yang ada di

    daerah.

    Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) yang beragam

    mengacu pada standar nasional pendidikan untuk menjamin pencapaian tujuan pendidikan

    nasional. Standar nasional pendidikan terdiri atas standar isi, proses, kompetensi lulusan,tenaga kependidikan, sarana dan prasarana, pengelolaan, pembiayaan dan penilaian

    pendidikan. Dua dari kedelapan standar nasional pendidikan tersebut, yaitu Standar si (S)

    dan Standar Kompetensi !ulusan (SK!) merupakan acuan utama bagi satuan pendidikan

    dalam mengembangkan Kurikulum.

    Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar merupakan kurikulum hasil re"leksi,

    pemikiran dan pengkajian dari kurikulum yang telah berlaku sebelumnya. Kurikulum baru ini

    diharapkan dapat membantu mempersiapkan peserta didik menghadapi tantangan di masa

    depan. Kurikulum ini diciptakan untuk menghasilkan tamatan yang kompeten, cerdas dalam

    membangun integritas sosial, serta me#ujudkan karakter nasional.

    Dalam implementasi Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar, telah dilakukan

    berbagai studi yang mengarahkan pada peningkatan e"isiensi dan e"ekti$itas layanan dan

    pengembangan sebagai konsekuensi dari suatu ino$asi pendidikan. Sebagai salah satu bentuk

    e"isiensi dan e"ekti$itas implementasi kurikulum dikembangkan berbagai model

    implementasi kurikulum.

    Dalam konteks %adrasah, agar lulusan memiliki keunggulan kompetiti" dan

    komparati", maka kurikulum %adrasah perlu dikembangkan dengan pendekatan berbasis

    kompetensi. &al ini dilakukan agar %adrasah secara kelembagaan dapat merespon secara

    proakti" berbagai perkembangan in"ormasi, ilmu pengetahuan, teknologi dan seni, serta

    tuntutan desentralisasi. Dengan cara seperti itu, %adrasah tidak akan kehilangan rele$ansi

    program pembelajaran.

    Selanjutnya, basis kompetensi yang dikembangkan di %adrasah harus menjamin

    pertumbuhan keimananan ketak#aan kepada 'llah ST, penguasaan keterampilan hidup,penguasaan kemampuan akademik, seni dan pengembangan kepribadian yang paripurna.

    Dengan pertimbangan ini, maka disusun kurikulum nasional Pendidikan 'gama di %adrasah

    yang berbasis kompetensi yang mencerminkan kebutuhan keberagamaan peserta didik di

    %adrasah secara nasional. Standar ini diharapkan dapat dipergunakan sebagai acuan dalam

    mengembangkan kurikulum ahasa 'rab *yang termasuk dalam Pendidikan 'gama* di

    %adrasah sesuai dengan kebutuhan daerah+%adrasah.

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    2/570

    Kurikulum ahasa 'rab merupakan kurikulum dasar a#al. Dalam kelas ahasa

    'rab, peserta didik didorong untuk secara akti" terlibat dalam kegiatan membaca, menulis,

    mengungkapkan pendapat, membandingkan dan mendiskusikan suatu teks. Peserta didik

    didorong untuk mempelajari dan mendalami sejumlah literatur yang dapat ditemui sehari*

    hari, baik berupa media cetak maupun media elektronik. Dengan bekal sejumlah

    pengetahuan tersebut, mereka dapat mempelajari budayanya sendiri dan juga budaya lain.%ereka kemudian dapat menggunakan teks tersebut untuk mempelajari suatu konsep dan

    berpikir secara kritis mengenai dunia mereka dan komunitas global.

    Penguasaan ahasa 'rab sebagai bahasa asing kedua setelah ahasa nggris,

    merupakan hal yang sangat mendesak. anyak in"ormasi ilmu pengetahuan baik di bidang

    teknik, ilmu*ilmu murni, ekonomi, psikologi maupun seni bersumber dari buku*buku

    berbahasa 'rab, disamping sebagai sarana komunikasi dalam bahasa asing tertentu dengan

    lingkungan sekitarnya.

    B. Pengertian

    ahasa 'rab merupakan mata pelajaran yang mengembangkan keterampilan

    berkomunikasi lisan dan tulisan untuk memahami dan mengungkapkan in"ormasi , pikiran,

    perasaan serta mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi, dan budaya.

    Sesuai dengan "ungsinya sebagai alat untuk menyampaikan dan menyerap gagasan*

    gagasan, pikiran, pendapat dan perasaan baik secara lisan maupun tertulis, maka kurikulum

    ini dipersiapkan untuk pencapaian keterampilan dasar a#al berbahasa 'rab peserta didik,

    dengan didukung unsure*unsur+aspek*aspek kebahasaan seperti istima/mendengarkan,

    kalam/berbicara, qiraah/membaca dan kitabah/menulis.

    'rea pelajaran utama dari pembelajaran ahasa 'rab meliputi empat aspek yaitu

    menyimak, berbicara, membaca, dan menulis. Keempat aspek tersebut saling berhubungan.

    %isalnya, keterampilan mendengarkan memberikan konstribusi terhadap perkembangan

    kemampuan berbicara, dan sebaliknya yang pada gilirannya kedua kemampuan tersebut akan

    diperkuat oleh kemampuan membaca peserta didik atau sebalikya. Keterampilan menulismemberikan konstribusi pada keterampilan membaca dalam bentuk teks atau dokumentasi

    dan kemampuan mendengar, berbicara dan membaca sangat berpengaruh pada keterampilan

    menulis.

    C. Fungsi dan Tujuan

    1. Fungsi

    %ata pelajaran ahasa 'rab ber"ungsi sebagai alat komunikasi, bahasa agama dan

    ilmu pengetahuan. %ata pelajaran ahasa 'rab merupakan mata pelajaran yang ber"ungsi

    sebagai alat pengembangan diri peserta didik dalam bidang komunikasi, ilmu pengetahuan,

    teknologi, dan seni budaya. Dengan demikian mereka dapat tumbuh dan berkembang

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    3/570

    menjadi #arga negara yang cerdas, terampil dan berkepribadian ndonesia serta siap

    mengambil bagian dalam pembangunan nasional.

    2. Tujuan

    Progam pembelajaran ahasa 'rab secara umum memiliki tujuan agar para

    peserta didik berkembang dalam hal Kemampuan mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis secara baik.

    erbicara secara sederhana tapi e"ekti" dalam berbagai konteks untuk menyampaikan

    in"ormasi, pikiran, dan perasaan, serta menjalin hubungan sosial dalam bentuk

    kegiatan yang beragam, interakti" dan menyenangkan.

    %ena"sirkan isi berbagai bentuk teks tulis pendek sederhana dan merespon dalam

    bentuk kegiatan yang beragam, interakti" dan menyenangkan.

    %enulis kreati" meskipun pendek sederhana berbagai bentuk teks untukmenyampaikan in"ormasi, mengungkapkan pikiran dan perasaan.

    %enghayati dan menghargai karya sastra.

    Kemampuan untuk berdiskusi dan menganalisis teks secara kritis.

    Perbendaharaan kata 'rab fushasebanyak - kata dalam berbagai bentuk kata dan

    pola kalimat yang diprogramkan meliputi tema tentang kegiatan sehari*hari, a/idah

    dan ibadah. 0asionalisasi penguasaan - kata tersebut adalah 1 kata pada

    jenjang ibtidaiyah dan 2 kata pada jenjang tsana#iyah.

    D. Ruang Lingkup

    'spek mata pelajaran ahasa 'rab meliputi hal*hal berikut

    Keterampilan berbahasa, yaitu menyimak, berbicara, membaca, dan menulis. Dengan

    menyimak peserta didik terlatih untuk memahami ahasa 'rab lisan. ercakap adalah

    mengajarkan keterampilan menggunakan ahasa 'rab secara lisan untuk

    mengembangkan kemamapuan mengungkapkan berbagai "ungsi komunikasi bahasa.Sedang membaca dapat mengajarkan peserta didik keterampilan membaca untuk

    mengembangkan kemamapuan memahami isi #acana. Sementara menulis adalah untuk

    mengembangkan kemampuan menyusun kalimat*kalimat yang benar dalam karangan

    terpimpin (insya muwajjah).

    3nsur*unsur kebahasaan yang meliputi bentuk kata, kosa kata, struktur kalimat4 3nsur

    bahasa yang melahirkan ilmu shara" dalam tingkatan tsana#iyah terdiri dari tiga bentuk

    kata. 5ang pertama, isim yang meliputi isim isyarah mufrad, dhamir mufrad danjama,

    jama; taksir, muannats salim, mudzakkar salim, isim tafdil, al-maushul. Kedua,fiil yang

    meliputi fiil madhi, mudhari dan amar dengan berbagai tasrifnya, dan #a6an*#a6an

    tsulasi mazid dengan tambahan satu huru". Ketiga, huru" yang meliputi huru"*huru" jar,

    huru"*huru nashab, macam*macam lam (lam talil, lam amar, lam taukid, dan lam nafi)).

    Sedangkan struktur kalimat pada jenjang tsana#iyah meliputi4 fail (zhahir dan dhamir

    baik muttasil maupun munfashil), maful bih (zhahir maupun dhamir, mubtada (zhahir

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    4/570

    maupun dhamir), khabar mubtada (berupa kata kerja, kata benda, kata si"at, maupun jar

    majru"), naat manut,danidhafah lafzhiyah.

    E. tandar !"#petensi Lulusan

    1. $endengarkan%&sti#a'

    %emahami berbagai nuansa makna ragam teks lisan dengan ragam $ariasi tujuankomunikasi dan konteks.

    2. Ber(i)ara%!ala#

    %engungkapkan berbagai gagasan dan tujuan ragam nuansa makna secara lisan dalam

    berbagai teks lisan dengan ragam $ariasi tujuan komunikasi dan konteks

    *. $e#(a)a%+ira'a,

    %embaca dan memahami berbagai nuansa makna yang dijumpai dalam berbagai tekstertulis dengan $ariasi tujuan komunikasi struktur kalimat dan ciri*ciri bahasanya

    -. $enulis%!ita(a,

    %engungkapkan makna kata, "rase dan kalimat secara tertulis sesuai dengan tujuan

    komunikasinya dengan struktur kalimat yang la6im digunakan

    a. tandar !"#petensi $ata Pelajaran Ba,asa Ara(

    -. erkomunikasi lisan dan tertulis dengan menggunakan ahasa 'rab serta pola kalimatyang tepat sesuai konteks dalam #acana interaksional dan atau monolog yang in"ormati".

    7. erkomunikasi lisan dan tertulis dengan menggunakan ahasa 'rab serta pola kalimat

    yang tepat sesuai konteks dalam #acana interaksional atau monolog yang in"ormati$e,

    narati", dan deskripti".

    Pada jenjang tsana#iyah, kosa kata yang perlu dikuasai secara kumulati" berjumlah

    sekitar 2 kata dan ungkapan+idiom, dengan rincian - kata pada masing*masing semester

    pada kelas 8 (tujuh), 79 kosa kata pada masing*msing kelas 8 dan kelas :. %aka 2

    kosa kata bersi"at komunikati" dan tinggi "rek#ensi pemakaiannya dalam kehidupan sehari*

    hari peserta didik yang berkenan dengan lingkungan madrasah dan rumah serta yang

    berhubungan dengan a/idah, ibadah, dan akhla/.

    3ntuk lebih jelasnya kompetensi tamatan tsana#iyah, perlu diupayakan tercapainya

    tujuan per*jenjang sebagai berikut

    1. !elas &&

    a. Peserta didik mampu mela"alkan 9 kosa kata (1 kosa kata lama ; 7 kosa kata

    baru) dan ungkapan ahasa 'rab dengan makhraj dan intonasi yang baik dan benar.b. Peserta didik mampu membaca dan memahami makna kata*kata, makna #acana, dan

    ungkapan+idiom yang berhubungan dengan kehidupan sehari*hari di lingkungan

    madrasah, rumah, dan yang berhubungan dengan a/idah, ibadah, dan akhla/.

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    5/570

    c. Peserta didik mampu memahami susunan kalimat dengan struktur kalimat yang

    meliputi bentuk*bentuk mufrad dari isim zhahir, isim dhamir, isim isyarah, khabar

    muqaddam, naat, an adad(hitungan) < -, serta adawat al-jar.

    d. Peserta didik mampu menggunakan kata*kata, ungkapan dan susunan kalimat yang

    diajarkan dalam percakapan sederhana.

    e. Peserta didik mampu menyusun kalimat*kalimat 'rab dalam insya muwajjah dengankata*kata dan struktur kalimat yang diajarkan.

    2. !elas &&&

    a. Peserta didik mampu mela"alkan 29 kosa kata (9 kosa kata lama ; 79 kosa kata

    baru) dan ungkapan ahasa 'rab dengan makhraj dan intonasi yang baik dan benar.

    b. Peserta didik mampu membaca dan memahami makna kata*kata, makna #acana, dan

    ungkapan+idiom yang berhubungan dengan kehidupan sehari*hari di lingkungan

    madrasah, rumah, dan yang berhubungan dengan a/idah, ibadah, dan akhla/.

    c. Peserta didik mampu memahami susunan kalimat dengan struktur kalimat yang

    meliputi kata benda adad madud (hitungan) -*7=, fiil mudhari denganfail mjufrad

    yang meliputi orang pertama, kedua dan ketiga, jumlah filiyah, awamil al-nashab,

    jama taksir, muannats salim dan mudzakkar salim, serta macam*macam lam.

    d. Peserta didik mampu menggunakan kata*kata, ungkapan dan susunan kalimat yang

    diajarkan dalam percakapan sederhana.

    e. Peserta didik mampu menyusun kalimat*kalimat 'rab dalam insya muwajjah dengan

    kata*kata dan struktur kalimat yang diajarkan.

    *. !elas &/

    a. Peserta didik mampu mela"alkan - kosa kata (29 kosa kata lama ; 79 kosa kata

    baru) dan ungkapan ahasa 'rab dengan makhraj dan intonasi yang baik dan benar.

    b. Peserta didik mampu membaca dan memahami makna kata*kata, makna #acana, dan

    ungkapan+idiom yang berhubungan dengan kehidupan sehari*hari di lingkunganmadrasah, rumah, dan yang berhubungan dengan a/idah, ibadah, dan akhla/.

    c. Peserta didik mampu memahami susunan kalimat dengan struktur kalimat yang

    meliputifiil madhi dan amar dari istilah tsulasi mujarrad, tsulasi mazid (biharfin),

    maful jama, tashrif al-madhi wa al-mudhari wa al amr, sertaisim maushul, dan isim

    tafdhil.

    d. Peserta didik mampu menggunakan kata*kata, ungkapan dan susunan kalimat yang

    diajarkan dalam percakapan sederhana.

    e. Peserta didik mampu menyusun kalimat*kalimat 'rab dalam insya muwajjah dengan

    kata*kata dan struktur kalimat yang diajarkan.

    0. Ra#(uRa#(u

    -. Kurikulum ini menerapkan pendekatan kompetensi sebagai pendekatan pembelajaran.

    'gar kegiatan pembelajaran ahasa 'rab dapat terselenggara dengan baik, maka pola

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    6/570

    pembelajaran yang dikembangkan menekankan keterpaduan antara tiga lingkungan

    pendidikan yaitu4 lingkungan keluarga, madrasah, dan masyarakat.

    7. Penerapan konsep*konsep pengajaran ahasa 'rab di madrasah tsana#iyah adalah belajar

    menggunakan bahasa untuk berkomunikasi, baik lisan maupun tulisan, bukan untuk

    mendalami struktur kalimat itu sendiri.

    1. Perkembangan teknologi komunikasi dapat diman"aatkan untuk proses belajar mengajarbahasa asing. Teknologi komunikasi ini dapat berupa media cetak dan elektronika.

    %edia cetak meliputi surat kabar, majalah, buku, brosur, dan lain*lain. Sedangkan media

    elektronika meliputi computer, tele$ise, radio, internet, 8>D, >D, dan lain*lain. %elalui

    internet dapat diperoleh berbagai in"ormasi yang ditampilkan dalam bahasa asing yang

    dapat diman"aatkan untuk meningkatkan kemampuan membaca. %elalui tele$isi dan

    radio, peserta didik dapat meningkatkan kemampuan mendengarkan dan berbicara,

    sedangkan dengan menggunakan computer peserta didik dapat mengembangkan

    kemampuan membaca dan menulis.

    =. KTSP+silabus dan 0PP yang sudah disusun hanya sebagai model yang masih dapat

    dikembangkan atau disederhanakan sesuai dengan kondisi masing*masing.

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    7/570

    tandar !"#petensi dan !"#petensi Dasar

    !elas && e#ester &

    tandar !"#petensi !"#petensi Dasar

    %endengarkan+!stima

    -. %emahami maknadalam hi#ar dan tekslisan sederhana

    -.-. %erespon makna dalam hi#ar yang menggunakan ragambahasa lisan sederhana tentang ?@ABC ,, EF@GHIJ JLMNJQIJ , RFNJ UGVC dan R@JMWJ XY

    -.7. %erespon makna dalam hi#ar dan teks lisan yangmenggunakan ragam bahasa sederhana yang meliputi struktur

    kalimat dasar , MQZ R@A[\ FJ , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z EH_ danIJ ?L

    -.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam hi#ar dan teks lisansederhana tentang ?@ABC ,UGVC , EF@GHIJ JLMNJQIJ , RFNJ dan R@JMWJ XY dengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ FJ danIJ ?L

    erbicara+Kalam

    7. %engungkapkan

    hi#ar dan teks lisansederhana

    7.-. %ela"alkan materi hi#ar dengan baik dan benar mengenai

    ?@ABC ,QIJ , RFNJ UGVC , EF@GHIJ JLMNJ dan

    R@JMWJ XY dengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi EH_ , MQZ R@A[\ FJ , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z danIJ ?L

    7.7. %endemonstrasikan hi#ar sederhana dengan la"al dan intonasi

    yang benar mengenai ?@ABC ,UGVC , EF@GHIJ JLMNJQIJ , RFNJ dan R@JMWJ XY dengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi FJ , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ dan ?L

    IJ

    7.1. %engungkapkan gagasan yang terdapat dalam teks hi#ar+teks

    lisan dengan sederhana mengenai ?@ABC ,JLMNJQIJ , RFNJ UGVC , EF@GHIJ dan R@JMWJ XY denganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi EH_FJ , MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ FJ , ]^ ; MQZ`J ; danIJ ?L

    %embaca+iraah1. %emahami makna

    dan kandungan tekstulis sederhana

    1.-. %embaca nyaring bermakna kata, "rase dan kalimat denganucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan

    dengan ?@ABC ,, RFNJ UGVC , EF@GHIJ JLMNJQIJ dan R@JMWJ XY dengan menggunakan strukturkalimat dasar yang meliputi FJ , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ dan ?LIJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    8/570

    1.7. %erespon makna kata, "rase dan kalimat yang terdapat dalam

    teks tulis sederhana yang berkaitan dengan ?@ABC ,QIJ , RFNJ UGVC , EF@GHIJ JLMNJ dan R@JMWJ XYdengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ FJ , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , danIJ ?L

    1.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan ?@ABC ,UGVC , EF@GHIJ JLMNJQIJ , RFNJ dan R@JMWJ XY dengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ FJ danIJ ?L

    %enulis+Kitabah

    =. %engungkapkangagasan sederhanadalam bentuk tekstertulis

    =.-. %entrans"er gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis

    yang berkaitan dengan ?@ABC ,UGVC , EF@GHIJ JLMNJQIJ , RFNJ dan R@JMWJ XY dengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ FJ danIJ ?L

    =.7. %erespon gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis yang

    berkaitan dengan ?@ABC ,UGVC , EF@GHIJ JLMNJQIJ , RFNJ dan R@JMWJ XY dengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z EH_ , MQZ R@A[\ FJ danIJ ?L

    =.1. %enyampaikan gagasan sederhana dalam bentuk teks tulissederhana berupa Kitabah mu#ajjah yang berkaitan dengan

    ?@ABC ,QIJ , RFNJ UGVC , EF@GHIJ JLMNJ danR@JMWJ XY dengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi EH_ , MQZ R@A[\ FJ , ]^ ; MQZ EH_`J ; FJ , MQZ Z danIJ ?L

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    9/570

    !elas && e#ester &&

    tandar !"#petensi !"#petensi Dasar

    %endengarkan+!stima

    9. %emahami maknadalam hi#ar dan tekslisan sederhana

    9.-. %erespon makna dalam hi#ar yang menggunakan ragam

    bahasa lisan sederhana tentang fHIJ Y ,Y , EfIJ Y

    ]IJ , VUGIJ dan JBIJ9.7. %erespon makna dalam hi#ar dan teks lisan yang

    menggunakan ragam bahasa sederhana yang meliputi

    struktur kalimat dasar , qZ GfZ ; GVZ f , ?ZNJ BY danA@NJ

    9.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam hi#ar dan teks lisan

    sederhana tentang fHIJ Y ,, VUGIJ Y , EfIJ Y]IJ dan JBIJdengan menggunakan struktur kalimatdasar yang meliputi , qZ GfZ ; GVZ f , ?ZNJ BY danA@NJ

    erbicara+Kalam

    v. %engungkapkanhi#ar dan teks lisansederhana

    v.-. %ela"alkan materi hi#ar dengan baik dan benar mengenai

    fHIJ Y ,]IJ , VUGIJ Y , EfIJ Y dan JBIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    ZNJ BY , qZ GfZ ; GVZ f , ? danA@NJ

    v.7. %endemonstrasikan hi#ar sederhana dengan la"al dan

    intonasi yang benar mengenai fHIJ Y ,Y , EfIJ Y]IJ , VUGIJ dan JBIJdengan menggunakan strukturkalimat dasar yang meliputi GfZ ; GVZ f , ?ZNJ BY , qZ danA@NJ

    v.1. %engungkapkan gagasan yang terdapat dalam teks hi#ar+teks

    lisan dengan sederhana mengenai fHIJ Y ,, EfIJ Y]IJ , VUGIJ Y dan JBIJdengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi ; GVZ f , ?

    ZNJ BY , qZ GfZ danA@NJ%embaca+iraah

    2. %emahami maknadan kandungan tekstulis sederhana

    2.-. %embaca nyaring bermakna kata, "rase dan kalimat denganucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan

    dengan fHIJ Y ,]IJ , VUGIJ Y , EfIJ Y danJBIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi ZNJ BY , qZ GfZ ; GVZ f , ?danA@NJ

    2.7. %erespon makna kata, "rase dan kalimat yang terdapat dalam

    teks tulis sederhana yang berkaitan dengan fHIJ Y ,Y]IJ , VUGIJ Y , EfIJ dan JBIJdenganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi , ?ZNJ BY , qZ GfZ ; GVZ f danA@NJ

    2.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan fHIJ Y ,, VUGIJ Y , EfIJ Y

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    10/570

    ]IJ dan JBIJdengan menggunakan struktur kalimatdasar yang meliputi , qZ GfZ ; GVZ f , ?ZNJ BY danA@NJ

    %enulis+Kitabah

    w. %engungkapkan

    gagasan sederhanadalam bentuk tekstertulis

    w.-. %entrans"er gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis

    yang berkaitan dengan fHIJ Y ,, VUGIJ Y , EfIJ Y

    ]IJ dan JBIJdengan menggunakan struktur kalimatdasar yang meliputi , qZ GfZ ; GVZ f , ?ZNJ BY danA@NJ

    w.7. %erespon gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis yang

    berkaitan dengan fHIJ Y ,, VUGIJ Y , EfIJ Y]IJ dan JBIJdengan menggunakan struktur kalimatdasar yang meliputi , qZ GfZ ; GVZ f , ?ZNJ BY danA@NJ

    w.1. %enyampaikan gagasan sederhana dalam bentuk teks tulissederhana berupa Kitabah mu#ajjah yang berkaitan dengan

    fHIJ Y ,]IJ , VUGIJ Y , EfIJ Y dan JBIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    ZNJ BY , qZ GfZ ; GVZ f , ? danA@NJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    11/570

    !elas &&& e#ester &

    tandar !"#petensi !"#petensi Dasar

    %endengarkan+!stima

    -. %emahami maknadalam hi#ar dan tekslisan sederhana

    -.-. %erespon makna dalam hi#ar yang menggunakan ragam

    bahasa lisan sederhana tentang ^AxIJ ,z]IJ ]BC

    F@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ AH^NJ }Z , E~BIJ dan_ E

    -.7. %erespon makna dalam hi#ar dan teks lisan yangmenggunakan ragam bahasa sederhana dengan struktur

    kalimat dasar yang meliputi ]H , @AZ BY, ^AFE]BY dengan ^AY dan~ `BQZ

    -.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam hi#ar dan teks lisan

    sederhana tentang ^AxIJ ,}Z , E~BIJ z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ AH^NJ dan _ Edengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    E]BY ]H , @AZ BY , ^AF dengan ^AY dan~ `BQZ

    erbicara+Kalam

    7. %engungkapkanhi#ar dan teks lisansederhana

    7.-. %ela"alkan materi hi#ar dengan baik dan benar mengenai

    ^AxIJ ,, EZEIJ `AH^NJ }Z , E~BIJ z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ dan _ E denganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi , ^AF

    E]BY ]H , @AZ BY dengan ^AY dan~ `BQZ

    7.7. %endemonstrasikan hi#ar sederhana dengan la"al dan

    intonasi yang benar mengenai ^AxIJ ,z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ AH^NJ }Z , E~BIJ dan_ E dengan menggunakan struktur kalimat dasaryang meliputi E]BY ]H , @AZ BY , ^AF dengan^AY dan~ `BQZ

    7.1. %engungkapkan gagasan yang terdapat dalam teks hi#ar+teks

    lisan dengan sederhana mengenai ^AxIJ ,z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ AH^NJ }Z , E~BIJ dan_ E dengan menggunakan struktur kalimat dasaryang meliputi E]BY ]H , @AZ BY , ^AF dengan^AY dan~ `BQZ

    %embaca+iraah

    1. %emahami maknadan kandungan tekstulis sederhana

    1.-. %embaca nyaring bermakna kata, "rase dan kalimat denganucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan

    dengan ^AxIJ ,EZEIJ AH^NJ }Z , E~BIJ z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ , dan _ E denganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi , ^AFE]BY ]H , @AZ BY dengan ^AY dan~ `BQZ

    1.7. %erespon makna kata, "rase dan kalimat yang terdapat dalam

    teks tulis sederhana yang berkaitan dengan ^AxIJ ,]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ `AH^NJ }Z , E~BIJ z]IJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    12/570

    dan _ E dengan menggunakan struktur kalimatdasar yang meliputi E]BY ]H , @AZ BY , ^AFdengan ^AY dan~ `BQZ

    1.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan ^AxIJ ,}Z , E~BIJ z]IJ ]BC

    F@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ AH^NJ dan _ Edengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    E]BY ]H , @AZ BY , ^AF dengan ^AY dan~ `BQZ

    %enulis+Kitabah

    =. %engungkapkangagasan sederhana

    dalam bentuk tekstertulis

    =.-. %entrans"er gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis

    yang berkaitan dengan ^AxIJ ,}Z , E~BIJ z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ AH^NJ dan _ Edengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    E]BY ]H , @AZ BY , ^AF dengan ^AY dan~ `BQZ=.7. %erespon gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis yang

    berkaitan dengan ^AxIJ ,}Z , E~BIJ z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ , EZEIJ AH^NJ dan _ Edengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    E]BY ]H , @AZ BY , ^AF dengan ^AY dan~ `BQZ

    =.1. %enyampaikan gagasan sederhana dalam bentuk teks tulissederhana berupa Kitabah mu#ajjah yang berkaitan dengan

    ^AxIJ ,, EZEIJ `AH^NJ }Z , E~BIJ z]IJ ]BCF@GHIJ XI\ {A|GIJ dan _ E denganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi , ^AFE]BY ]H , @AZ BY dengan ^AY dan~ `BQZ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    13/570

    !elas &&& e#ester &&

    tandar !"#petensi !"#petensi Dasar

    %endengarkan+!stima

    9. %emahami maknadalam hi#ar dan tekslisan sederhana

    9.-. %erespon makna dalam hi#ar yang menggunakan ragam

    bahasa lisan sederhana tentang ] E ,, {AxIJ ]B

    GVIJ R , F@GHIJ fZ dan HIJ9.7. %erespon makna dalam hi#ar dan teks lisan yang

    menggunakan ragam bahasa sederhana yang meliputi

    struktur kalimat dasar @AZ BY dalam , E]BY ]H}I , @AZ BY ; ,MG^ danE]BIJ serta HExIJ

    9.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam hi#ar dan teks lisan

    sederhana tentang ] E ,fZ , {AxIJ ]BGVIJ R , F@GHIJ dan HIJdengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi @AZ BY dalam}I , @AZ BY ; ,MG^ , E]BY ]H dan E]BIJ serta ExIJ H

    erbicara+Kalam

    v. %engungkapkanhi#ar dan teks lisansederhana

    v.-. %ela"alkan materi hi#ar dengan baik dan benar mengenai

    ] E ,GVIJ R , F@GHIJ fZ , {AxIJ ]Bdan HIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi @AZ BY dalam ; ,MG^ , E]BY ]H

    }I , @AZ BY dan E]BIJ serta ExIJ Hv.7. %endemonstrasikan hi#ar sederhana dengan la"al dan

    intonasi yang benar mengenai ] E ,, {AxIJ ]BGVIJ R , F@GHIJ fZ dan HIJdenganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi BY@AZ dalam }I , @AZ BY ; ,MG^ , E]BY ]HdanE]BIJ serta ExIJ H

    v.1. %engungkapkan gagasan yang terdapat dalam teks hi#ar+tekslisan dengan sederhana mengenai ] E ,]BGVIJ R , F@GHIJ fZ , {AxIJ dan HIJdenganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi BY@AZ dalam }I , @AZ BY ; ,MG^ , E]BY ]HdanE]BIJ serta ExIJ H

    %embaca+iraah

    2. %emahami makna

    dan kandungan tekstulis sederhana

    2.-. %embaca nyaring bermakna kata, "rase dan kalimat denganucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan

    dengan ] E ,R , F@GHIJ fZ , {AxIJ ]BGVIJ dan HIJdengan menggunakan struktur kalimat dasaryang meliputi @AZ BY dalam ,MG^ , E]BY ]H}I , @AZ BY ; dan E]BIJ serta ExIJ H

    2.7. %erespon makna kata, "rase dan kalimat yang terdapat dalam

    teks tulis sederhana yang berkaitan dengan ] E ,GVIJ R , F@GHIJ fZ , {AxIJ ]B dan HIJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    14/570

    dengan menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    @AZ BY dalam @AZ BY ; ,MG^ , E]BY ]H}I , danE]BIJ serta ExIJ H

    2.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan ] E ,fZ , {AxIJ ]B

    GVIJ R , F@GHIJ dan HIJdengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi @AZ BY dalam}I , @AZ BY ; ,MG^ , E]BY ]H dan E]BIJ serta ExIJ H

    %enulis+Kitabah

    w. %engungkapkangagasan sederhanadalam bentuk tekstertulis

    w.-. %entrans"er gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis

    yang berkaitan dengan ] E ,fZ , {AxIJ ]BGVIJ R , F@GHIJ dan HIJdengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi @AZ BY dalam

    }I , @AZ BY ; ,MG^ , E]BY ]H dan E]BIJ serta ExIJ H

    w.7. %erespon gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis yang

    berkaitan dengan ] E ,fZ , {AxIJ ]BGVIJ R , F@GHIJ dan HIJdengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi @AZ BY dalam}I , @AZ BY ; ,MG^ , E]BY ]H dan E]BIJ

    serta ExIJ Hw.1. %enyampaikan gagasan sederhana dalam bentuk teks tulis

    sederhana berupa Kitabah mu#ajjah yang berkaitan dengan

    ] E ,GVIJ R , F@GHIJ fZ , {AxIJ ]Bdan HIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi @AZ BY dalam ; ,MG^ , E]BY ]H}I , @AZ BY dan E]BIJ serta ExIJ H

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    15/570

    !elas &/ e#ester &

    tandar !"#petensi !"#petensi Dasar

    %endengarkan+!stima

    -. %emahami maknadalam hi#ar danteks lisan sederhana

    -.-. %erespon makna dalam hi#ar yang menggunakan ragam

    bahasa lisan sederhana tentang `FIJ MEZ G~ QIJ

    ]F L E]^ J X] ,ZA~ , QIJ GE^ , AZ@ QIJ dan UHVIJ @IJ

    -.7. %erespon makna dalam hi#ar dan teks lisan yangmenggunakan ragam bahasa sederhana yang meliputi

    struktur kalimat dasar , IAF GZ H ; @AZ BY X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC EHF\ ]H ? danX_AHIJ BQIJ UC

    -.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam hi#ar dan teks lisansederhana tentang E]^ J X] `FIJ MEZ G~ QIJ]F L,QIJ ZA~ , QIJGE^ , AZ@ dan

    UHVIJ @IJdengan menggunakan struktur kalimat dasaryang meliputi ]H , IAF GZ H ; @AZ BY ? X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC EHF\danX_AHIJ BQIJ UC

    erbicara+Kalam

    7. %engungkapkanhi#ar dan teks lisansederhana

    7.-. %ela"alkan materi hi#ar dengan baik dan benar mengenai

    ]F L E]^ J X] `FIJ MEZ G~ QIJ,QIJ ZA~ , QIJGE^ , AZ@ dan @IJUHVIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi EHF\ ]H , IAF GZ H ; @AZ BY ? X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC danX_AHIJ BQIJ UC

    7.7. %endemonstrasikan hi#ar sederhana dengan la"al dan

    intonasi yang benar mengenai `FIJ MEZ G~ QIJ

    ]F L E]^ J X],ZA~ , QIJGE^ , AZ@ QIJ danUHVIJ @IJdengan menggunakan strukturkalimat dasar yang meliputi IAF GZ H ; @AZ BY X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC EHF\ ]H , ? danX_AHIJ BQIJ UC

    7.1. %engungkapkan gagasan yang terdapat dalam teks hi#ar+teks

    lisan dengan sederhana mengenai MEZ G~ QIJ]F L E]^ J X] `FIJ,, QIJGE^ , AZ@

    QIJ ZA~ danUHVIJ @IJdengan menggunakanstruktur kalimat dasar yang meliputi H ; @AZ BYBY , @AHIJ BQIJ UC EHF\ ]H , IAF GZ ? X_AZ danX_AHIJ BQIJ UC

    %embaca+iraah

    1. %emahami maknadan kandungan teks

    1.-. %embaca nyaring bermakna kata, "rase dan kalimat denganucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan

    dengan ]F L E]^ J X] `FIJ MEZ G~ QIJ,

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    16/570

    tulis sederhana QIJ ZA~ , QIJGE^ , AZ@ dan @IJUHVIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi EHF\ ]H , IAF GZ H ; @AZ BY ? X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC danX_AHIJ BQIJ UC

    1.7. %erespon makna kata, "rase dan kalimat yang terdapat dalamteks tulis sederhana yang berkaitan dengan

    1.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan X] `FIJ MEZ G~ QIJ]F L E]^ J,QIJ ZA~ , QIJGE^ , AZ@

    danUHVIJ @IJdengan menggunakan struktur kalimatdasar yang meliputi , IAF GZ H ; @AZ BY? X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC EHF\ ]H

    danX_AHIJ BQIJ UC%enulis+Kitabah

    =. %engungkapkangagasan sederhanadalam bentuk tekstertulis

    =.-. %entrans"er gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis

    yang berkaitan dengan X] `FIJ MEZ G~ QIJ]F L E]^ J,QIJ ZA~ , QIJGE^ , AZ@

    danUHVIJ @IJdengan menggunakan struktur kalimatdasar yang meliputi , IAF GZ H ; @AZ BY? X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC EHF\ ]H danX_AHIJ BQIJ UC

    =.7. %erespon gagasan sederhana dalam bentuk teks tertulis yang

    berkaitan dengan J X] `FIJ MEZ G~ QIJ]F L E]^,QIJ ZA~ , QIJGE^ , AZ@ danJ

    UHVIJ @Idengan menggunakan struktur kalimat dasaryang meliputi ]H , IAF GZ H ; @AZ BY ? X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC EHF\danX_AHIJ BQIJ UC

    =.1. %enyampaikan gagasan sederhana dalam bentuk teks tulissederhana berupa Kitabah mu#ajjah yang berkaitan dengan

    ]F L E]^ J X] `FIJ MEZ G~ QIJ,QIJ ZA~ , QIJGE^ , AZ@ dan @IJUHVIJdengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi EHF\ ]H , IAF GZ H ; @AZ BY ? X_AZ BY , @AHIJ BQIJ UC danX_AHIJ BQIJ UC

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    17/570

    !elas &/ e#ester &&

    tandar !"#petensi !"#petensi Dasar

    %endengarkan+!stima

    9. %emahami maknadalam hi#ar dan tekslisan sederhana

    9.-. %erespon makna dalam hi#ar yang menggunakan ragam

    bahasa lisan sederhana tentang IABIJ IA ,IJ , RAIJ

    dan [email protected]. %erespon makna dalam hi#ar dan teks lisan yang

    menggunakan ragam bahasa sederhana yang meliputi

    struktur kalimat dasar ,ZNJ BY , ?~ GUZ X`HIJ FJ danEQIJ FJ

    9.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam hi#ar dan teks lisan

    sederhana tentang IABIJ IA ,IJ , RAIJ danAF@GZ dengan menggunakan struktur kalimat dasar yangmeliputi `HIJ FJ ,ZNJ BY , ?~ GUZ XdanEQIJ FJ

    erbicara+Kalam

    v. %engungkapkanhi#ar dan teks lisansederhana

    v.-. %ela"alkan materi hi#ar dengan baik dan benar mengenai

    IABIJ IA ,IJ , RAIJ dan AF@GZ denganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi X`HIJ FJ ,ZNJ BY , ?~ GUZ danEQIJ FJ

    v.7. %endemonstrasikan hi#ar sederhana dengan la"al dan

    intonasi yang benar mengenai IABIJ IA ,, RAIJIJ dan AF@GZ dengan menggunakan strukturkalimat dasar yang meliputi BY , ?~ GUZ X`HIJ FJ ,ZNJ danEQIJ FJ

    v.1. %engungkapkan gagasan yang terdapat dalam teks

    hi#ar+teks lisan dengan sederhana mengenai IAIABIJ ,IJ , RAIJ dan AF@GZ dengan

    menggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi

    `HIJ FJ ,ZNJ BY , ?~ GUZ X danFJEQIJ

    %embaca+iraah

    2. %emahami maknadan kandungan tekstulis sederhana

    2.-. %embaca nyaring bermakna kata, "rase dan kalimat denganucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan

    dengan IABIJ IA ,IJ , RAIJ dan AF@GZ denganmenggunakan struktur kalimat dasar yang meliputi X`HIJ FJ ,ZNJ BY , ?~ GUZ danEQIJ FJ

    2.7. %erespon makna kata, "rase dan kalimat yang terdapat dalam

    teks tulis sederhana yang berkaitan dengan IABIJ IA ,IJ , RAIJ dan AF@GZ dengan menggunakan strukturkalimat dasar yang meliputi BY , ?~ GUZ X`HIJ FJ ,ZNJ danEQIJ FJ

    2.1. %erespon gagasan yang terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan IABIJ IA ,IJ , RAIJ dan

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    18/570

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    19/570

    &LABU

    ama %adrasah %Ts%ata Pelajaran ahasa 'rabKelas+Semester 8+-

    tandar

    !"#petensi

    !"#petensi Dasar &ndikat"r $ateri Pengala#an Pe#(elajaran Penilaian u#(er

    Belajar

    Al"kasi

    aktu

    -. %endengarkan+stima%emahamimakna dalamhi#ar dan tekslisan sederhana

    -.-. %eresponmakna dalamhi#ar yangmenggunakanragam bahasalisan sederhanatentang ?@ABC-

    -.7. %erespon

    makna dalamhi#ar dan tekslisan yangmenggunakanragam bahasasederhanayang meliputi

    -.-.- %endemonstrasikan

    ?@ABC- sesuaihi#ar+teks lisanyangdiperdengarkan

    -.-.7 menjelaskan maknakata, "rase, dankalimat dalamhi#ar+teks lisanyang diperdengar*kan

    -.7.-.%enjelaskan ragam

    ]^ ; MQZ EH_yang terdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    ?@ABC- yangdiperdengarkan

    &sti#a'

    tentang?@ABC-dengan

    menggunakan 7mu"radatbaru sepertiL *E]^ xIJL xIJ E^< A *J H@| < * ~ | *FLdan strukturkalimatdasar yangterdiri dari ; MQZ EH_]^

    sepertiAAJ < }x

    A^danpertanyaan}Z

    }U }Z *

    Sis#a mendengarkan+menyimak

    hi#ar+teks lisan tentang ?@ABC-

    yang disampaikan guru melalui kaset,8>D, atau suara guru langsung

    Sis#a mendemonstrasikan ?@ABC- sesuai materi yang diperdengarkandengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase dan kalimat dalam hi#ar+tekslisan yang diperdengarkan oleh gurudengan bimbingan guru

    Sis#a menjelaskan makna kata, "rase,dan kalimat dalam hi#ar+teks lisanyang diperdengarkan dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi ragam EH_

    ]^ ; MQZ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan yang diperdengarkan Sis#a menjelaskan ragam EH_

    ]^ ; MQZ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan yang disimaknyadengan bimbingan guru

    Tes lisanmendemons*trasikan

    ?@ABC-

    Tes lisan dantertulis tentangpenguasaanmakna kata,"rase, dankalimat dalamhi#ar+tekslisan yangdiper*dengarkan

    Tes tertulis

    dan lisantentangpenguasaanstruktur darimaterihi#ar+tekslisan yang

    ukupaket

    Perangkatpembelajaran @A

    !ingua*phone

    Kamus %ajalah Komik Koran Kaset 8>D 'lat

    peraga dsb.

    - P(-:=9menit)

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    20/570

    strukturkalimat dasar

    MQZ EH_]^ ;

    -.1. %erespongagasan yangterdapatdalam hi#ardan teks lisansederhanatentang

    ?@ABC-denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    MQZ EH_

    ]^ ;

    7.-. %ela"alkanmateri hi#ar

    -.7.7. %enjelaskan makna

    ragam MQZ EH_]^ ; yangterdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    ?@ABC- yangdiperdengarkan

    -.1.-. %enjelaskan maknadan gagasan yangterdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    ?@ABC- denganstruktur kalimat

    dasar MQZ EH_]^ ; yangdiperdengarkan

    -.1.7. %enja#abpertanyaan tentang

    kandungan materihi#ar+teks lisan

    tentang ?@ABC- yang diperdegarkan

    Hi3ar

    tentang?@ABC

    -denganmenggunakan 7mu"radatbaru sepertiL *E]^ xIJ

    Sis#a mengidenti"ikasi makna ragam

    ]^ ; MQZ EH_ yang terdapatdalam hi#ar+teks lisan sederhana

    tentang ?@ABC- yangdiperdengarkan

    Sis#a menjelaskan makna ragam

    ]^ ; MQZ EH_ yang terdapatdalam hi#ar+teks lisan sederhana

    tentang ?@ABC- yangdiperdengarkan

    Sis#a menjelaskan makna dangagasan yang terdapat dalam hi#ar+

    teks lisan tentang ?@ABC- yangdisimaknya dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan*pertanyaan tentang kandungan materi

    hi#ar+teks lisan tentang ?@ABC- dengan menggunakan struktur kalimat

    dasar ]^ ; MQZ EH_ denganbimbingan guru

    diperdengar*kan

    Tes tertulisdan lisantentangmakna ragam

    ; MQZ EH_]^ darimaterihi#ar+tekslisan yang

    diperdengar*kan

    Teslisan+tertulistentangmakna dangagasan yangterdapatdalamhi#ar+tekslisan tentang

    ?@ABC-

    Tes tertulistentangkandunganmaterihi#ar+tekslisan tentang

    ?@ABC- dan; MQZ EH_

    ]^

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    21/570

    7. erbicara+Kalam%engungkapkanhi#ar dan tekslisan sederhana

    dengan baikdan benar yangmengenai

    ?@ABC- dengan strukturkalimat dasaryang meliputi

    ; MQZ EH_]^

    7.7. %endemon*strasikan hi#arsederhanadengan la"aldan intonasiyang benarmengenai

    ?@ABC-denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    ; MQZ EH_

    ]^7.1. %engungkap*

    kan gagasanyang terdapatdalam teks

    7.-.-. %engucapkanmu"radat baru

    tentang ?@ABC- dengan la"al yang

    baik dan benar

    7.-.7 %engucapkanmateri hi#ar

    tentang ?@ABC- dengan la"al danintonasi yang baikdan benar

    7.7.-. %endemonstrasikanmateri hi#ar

    tentang ?@ABC- secara

    berpasangan

    7.7.7. %enggunakanmu"radat yang

    berkaitan dengan

    ?@ABC- danstruktur kalimatdasar yang meliputi

    ]^ ; MQZ EH_

    7.1.-. %elakukan tanyaja#ab dengan

    L xIJ E^< A *J H@| < * ~ | *FLdan strukturkalimatdasar yangterdiri dari ; MQZ EH_

    ]^sepertiAAJ < }x

    A^danpertanyaan}Z}U }Z *

    Sis#a mengucapkan mu"radat baru

    tentang ?@ABC- secara berulang*ulang dengan bimbingan guru

    Sis#a mengucapkan materi hi#ar

    tentang ?@ABC- dengan bimbingan

    guru

    Sis#a mendemonstrasikan materi

    hi#ar tentang ?@ABC- di depankelas secara berpasangan di depankelas dengan bimbingan guru

    Sis#a melengkapi hi#ar tentang

    ?@ABC- dengan mu"radat yangdisediakan dengan bimbingan guru

    Sis#a menggunakan mu"radat*

    mu"radat baru tentang ?@ABC- yang disediakan dengan bimbinganguru

    Sis#a melakukan tanya ja#ab dengan

    Tes lisanpengucapanmu"radatdalam hi#artentang ?@ABC-

    Tes lisanpela"alanhi#ar

    Peragaanhi#ar tentang

    ?@ABC-

    Tes tertulistentangpenggunaanmu"radatdalam hi#ar

    ?@ABC-

    Peragaantanya ja#abtentang

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    22/570

    1. %embaca.+iraah%emahamimakna dankandungan tekstulis sederhana

    hi#ar+tekslisan dengansederhanamengenai

    ?@ABC-denganstrukturkalimat dasaryang meliputi

    ; MQZ EH_

    ]^

    1.-. %embacanyaring

    bermakna kata,"rase dankalimat denganucapan,tekanan danintonasi yang

    berterima yang

    berkaitandengan ?@ABC-denganmenggunakanstrukturkalimat dasar

    mu"radat yangberkaitan dengan

    ?@ABC- danstruktur kalimatdasar yang

    meliputi EH_]^ ; MQZ

    7.1.7. %engungkapkan

    kandungan+gagasan dalamteks hi#ar dengan

    bahasa sederhana

    1.-.-. %ela"alkan kata,"rase dan kalimat

    tentang ?@ABC- dan stuktur kalimatdasar yang meliputi

    ]^ ; MQZ EH_

    1.-.7. %ela"alkan materi/iraah tentang

    ?@ABC- denganstruktur kalimat dasar

    ]^ ; MQZ EH_

    +ira'a,

    denganmu"radattentang

    ?@ABC-danstrukturkalimatdasar yangterdiri dari ; MQZ EH_]^

    mu"radat tentang ?@ABC- denganalat peraga yang disediakan danstruktur kalimat yang diajarkan

    Sis#a mengidenti"ikasi gagasan yang

    terdapat dalam teks hi#ar sederhanatentang ?@ABC-

    Sis#a menyampaikan gagasan*

    gagasan sederhana tentang ?@ABC- dengan bahasa lisan sederhana dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mela"alkan kata, "rase dan

    kalimat tentang ?@ABC- danstruktur kalimat dasar yang meliputi

    ]^ ; MQZ EH_ secara berulang*ulang dengan bimbingan guru

    Sis#a membaca materi /iraah

    tentang ?@ABC- secara berulang*ulang dengan bimbingan guru

    ?@ABC-

    Tes lisan dantertulistentanggagasan*gagasansederhanatentang

    ?@ABC-denganbahasa lisansederhana

    Tes lisan+*pengucapankata, "rase, dankalimat ten*tang ?@ABC-

    Tes lisanke"asihanbacaantentang

    ?@ABC-

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    23/570

    yang meliputi

    ; MQZ EH_]^

    1.7. %eresponmakna kata,"rase dankalimat yangterdapatdalam tekstulissederhanayang

    berkaitandengan

    ?@ABC-denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    MQZ EH_]^ ;

    1.7.-. %enjelaskanketentuan membacayang benar tentang

    ?@ABC- yangmeliputi EH_]^ ; MQZ

    1.7.7. %enja#abpertanyaan+latihantentang maknakata,"rase dankalimat yangterdapat dalam tekstulis+/iraahsederhana yang

    berkaitan dengan

    ?@ABC- danstruktur kalimatyang meliputi

    ]^ ; MQZ EH_

    &ns4a'

    #u3ajja,denganmu"radat danstrukturkalimat yangdipelajari

    Sis#a mengidenti"ikasi ketentuan

    membaca yang benar tentang ?@ABC- dan ]^ ; MQZ EH_ dengan

    baik dan benar dengan bimbinganguru Sis#a menjelaskan ketentuan

    membaca yang benar tentang ?@ABC-yang meliputi ]^ ; MQZ EH_dengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase, dan kalimat yang terdapatdalam teks tertulis+/iraah sederhana

    yang berkaitan dengan . ?@ABC- . .dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan+latihantentang makna kata,"rase dan kalimatyang terdapat dalam teks tulis+/iraah

    sederhana yang berkaitan dengan?@ABC- dan struktur kalimat yang

    meliputi ]^ ; MQZ EH_ denganbimbingan guru

    Tes tertulistentangketentuanmembaca

    Tes tertulisdan lisantentangmaknakata,"rase dankalimat yangterdapatdalam tekstulis+/iraahsederhanayangberkaitandengan ?@ABC- danstrukturkalimat yangmeliputi; MQZ EH_]^

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    24/570

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    25/570

    =.7. %erespongagasansederhanadalam bentukteks tertulisyang berkaitandengan

    ?@ABC-denganmenggunakan

    strukturkalimat dasaryang meliputi; MQZ EH_

    ]^

    =.1. %enyampaikangagasan seder*hana dalam

    bentuk tekstulis sederhana

    berupa insyamu#ajjah yang

    berkaitandengan

    ?@ABC-denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi]^ ; MQZ EH_

    =.7.-. %enggunakanmu"radat yang tepatdalam kalimat*kalimat yangdisediakan yang

    berkaitan dengan

    ?@ABC- danstruktur kalimatdasar yang meliputi

    ]^ ; MQZ EH_=.7.7. %enja#ab

    pertanyaan yangdisediakan dengan

    baik dan benar

    =.1.-. %enyusun kalimatdenganmenggunakan kata*kata yangdisediakan

    =.1.7. %enyusun paragra"sederhana denganungkapan*ungkapan+ kalimatyang disediakan

    Sis#a melengkapi kalimat+ teks hi#ar

    tentang ?@ABC- dengan mu"radatyang benar dengan bimbingan guru

    Sis#a menterjemahkan kalimatberbahasa ndonesia ke dalam bahasa'rab dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan yangdiberikan oleh guru dalam bentuktertulis dengan baik dan benar

    Sis#a menulis pertanyaan untukja#aban yang disediakan oleh gurudengan baik dan benar

    Sis#a menyusun kalimat denganmenggunakan kata*kata+mu"radatyang disediakan dengan bimbinganguru

    Sis#a menyusun paragra" sederhana

    dengan bimbingan guru

    Tes tertulistentangpenggunaanmu"radatyang tepatdalamkalimat

    Tes tertulismenja#abpertanyaanyang tersediadan membuatpertanyaanuntukja#aban yangtersedia

    Tes tertulispenyusunankalilmat

    Tes tertulispenyusunanparagra"

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    26/570

    -. %endengarkan+stima%emahamimakna dalamhi#ar dan tekslisan sederhana

    -.-. %eresponmakna dalamhi#ar yangmenggunakanragam bahasalisan sederhana

    tentang?@ABC7

    -.7. %eresponmakna dalamhi#ar dan tekslisan yangmenggunakanragam bahasasederhanayang meliputi

    strukturkalimat dasardan

    -.-.- %endemonstrasikan

    ?@ABC7 sesuaihi#ar+teks lisanyangdiperdengarkan

    -.-.7 %enjelaskan makna

    kata, "rase, dankalimat dalamhi#ar+teks lisanyang diperdengar*kan

    -.7.-. %enjelaskan ragam

    MQZ R@A[\ FJyang terdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    ?@ABC7 yangdiperdengarkan

    -.7.7. %enjelaskan makna

    ragam R@A[\ FJMQZ yang terdapat

    &sti#a'

    tentang

    ?@ABC7denganmenggunakan 7mu"radatbaru seperti| < | < J|< AU < | D, atau suara guru langsung

    Sis#a mendemonstrasikan ?@ABC7 sesuai materi yang diperdengarkandengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,

    "rase dan kalimat dalam hi#ar+tekslisan yang diperdengarkan oleh gurudengan bimbingan guru

    Sis#a menjelaskan makna kata, "rase,dan kalimat dalam hi#ar+teks lisanyang diperdengarkan dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi ragam FJMQZ R@A[\ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan yang diperdengarkan

    Sis#a menjelaskan ragam R@A[\ FJMQZ yang terdapat dalam hi#ar+tekslisan yang disimaknya dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna ragam

    MQZ R@A[\ FJ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan sederhana tentang

    Tes lisanmendemons*trasikan ?@ABC7

    Tes lisan dantertulis tentang

    penguasaanmakna kata,"rase, dankalimat dalamhi#ar+tekslisan yangdiper*dengarkan

    Tes tertulisdan lisantentangpenguasaanstruktur darimaterihi#ar+tekslisan yangdiperdengar*

    kan

    Tes tertulisdan lisantentangmakna ragam

    ukupaket

    Perangkatpembelajaran @A

    !ingua*phone

    Kamus %ajalah Komik Koran Kaset 8>D 'lat

    peraga dsb.

    - P(-:=9menit)

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    27/570

    7. erbicara+

    Kalam%engungkapkanhi#ar dan tekslisan sederhana

    -.1. %erespongagasan yangterdapatdalam hi#ar

    dan teks lisansederhanatentang

    ?@ABC7denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    7.-. %ela"alkan

    materi hi#ardengan baikdan benarmengenai

    ?@ABC7 dengan struktur

    dalam hi#ar+tekslisan sederhana

    tentang ?@ABC7 yangdiperdengarkan

    -.1.-. %enjelaskan maknadan gagasan yangterdapat dalamhi#ar+teks lisan

    sederhana tentang?@ABC7 dengan

    struktur kalimat

    dasar R@A[\ FJMQZ yangdiperdengarkan

    -.1.7. %enja#abpertanyaan tentangkandungan materihi#ar+teks lisan

    tentang ?@ABC7 yang diperdegarkan

    7.-.-. %engucapkan

    mu"radat barutentang ?@ABC7 dengan la"al yang

    baik dan benar

    Hi3ar

    tentang?@ABC7

    denganmenggunakan 7mu"radat

    ?@ABC7 yang diperdengarkan Sis#a menjelaskan makna ragam FJ

    MQZ R@A[\ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan sederhana tentang

    ?@ABC7 yang diperdengarkan

    Sis#a menjelaskan makna dangagasan yang terdapat dalam hi#ar+

    teks lisan tentang ?@ABC7 yang

    disimaknya dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan*pertanyaan tentang kandungan materi

    hi#ar+teks lisan tentang ?@ABC7 dengan menggunakan struktur kalimat

    dasar MQZ R@A[\ FJ denganbimbingan guru

    Sis#a mengucapkan mu"radat barutentang ?@ABC7 secara berulang*ulang dengan bimbingan guru

    MQZ R@A[\ FJdari materihi#ar+tekslisan yangdiperdengarkan

    Teslisan+tertulistentangmakna dan

    gagasan yangterdapatdalamhi#ar+tekslisan tentang

    ?@ABC7

    Tes tertulistentangkandunganmaterihi#ar+tekslisan tentang

    ?@ABC7 dan JMQZ R@A[\ F

    Tes lisanpengucapanmu"radatdalam hi#artentang ?@ABC7

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    28/570

    kalimat dasaryang meliputiMQZ R@A[\ FJ

    7.7. %endemon*strasikan hi#arsederhanadengan la"al

    dan intonasiyang benarmengenai

    ?@ABC7denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    7.1. %engungkap*kan gagasanyang terdapatdalam teks

    hi#ar+tekslisan dengansederhanamengenai

    ?@ABC7dengan

    7.-.7 %engucapkanmateri hi#ar

    tentang ?@ABC7 dengan la"al danintonasi yang baikdan benar

    7.7.-. %endemonstrasikanmateri hi#ar

    tentang ?@ABC7 secara

    berpasangan

    7.7.-.%enggunakanmu"radat yang

    berkaitan dengan

    ?@ABC7 danstruktur kalimatdasar yang meliputi

    MQZ R@A[\ FJ

    7.1.-. %elakukan tanyaja#ab denganmu"radat yang

    berkaitan dengan

    ?@ABC7 danstruktur kalimatdasar yang

    meliputi FJMQZ R@A[\

    baru seperti| < | < J|< AU < |

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    29/570

    1. %embaca.+iraah%emahamimakna dankandungan tekstulis sederhana

    strukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    1.-. %embacanyaring

    bermakna kata,"rase dan kalimatdengan ucapan,tekanan danintonasi yang

    berterima yangberkaitan dengan ?@ABC7 denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputiFJ ;EH_

    MQZ R@A[\

    1.7. %eresponmakna kata,"rase dankalimat yang

    7.1.7. %engungkapkankandungan+ gagasandalam teks hi#ardengan bahasasederhana

    1.-.-. %ela"alkan kata,"rase dan kalimat

    tentang ?@ABC7 dan stuktur kalimatdasar yang meliputi

    MQZ R@A[\ FJ

    1.-.7. %ela"alkan materi/iraah tentang

    ?@ABC7 denganstruktur kalimat

    dasar R@A[\ FJMQZ

    1.7.-. %enjelaskanketentuanmembaca yang

    benar tentang

    +ira'a,

    denganmu"radattentang

    ?@ABC7dan strukturkalimatdasar yangterdiri dari

    R@A[\ FJ; (|+J|)]^

    Sis#a mengidenti"ikasi gagasan yangterdapat dalam teks hi#ar sederhana

    tentang ?@ABC7 dengan bimbingan guru Sis#a menyampaikan gagasan*

    gagasan sederhana tentang ?@ABC7 dengan bahasa lisan sederhanadengan bimbingan guru

    Sis#a mela"alkan kata, "rase dan

    kalimat tentang ?@ABC7 danstruktur kalimat dasar yang meliputi

    MQZ R@A[\ FJ secara berulang*ulang dengan bimbingan guru

    Sis#a membaca materi /iraah

    tentang ?@ABC7 secara berulang*ulang dengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi ketentuan

    membaca yang benar tentang ?@ABC

    Tes lisan dantertulistentanggagasan*gagasansederhanatentang

    ?@ABC7denganbahasa lisansederhana

    Teslisan+pengu*capan kata,"rase, dankalimattentang ?@ABC7

    Tes lisanke"asihanbacaantentang

    ?@ABC7

    Tes tertulistentangketentuanmembaca

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    30/570

    terdapatdalam tekstulissederhanayang

    berkaitandengan

    ?@ABC7denganmenggunakanstruktur

    kalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    1.1. %erespongagasan yangterdapatdalam teks

    tulissederhanayang

    berkaitandengan

    ?@ABC7

    ?@ABC7 yangmeliputi FJMQZ R@A[\

    1.7.1. %enja#abpertanyaan+latihantentang maknakata,"rase dan

    kalimat yangterdapat dalam tekstulis+/iraahsederhana yang

    berkaitan dengan

    ?@ABC7 danstruktur kalimat

    yang meliputi FJMQZ R@A[\

    1.1.-. %enjelaskan gagasanyang terdapatdalam teks tulissederhana yang

    berkaitan dengan?@ABC7 dan

    struktur kalimatdasar yang meliputi

    MQZ R@A[\ FJ

    7 dan MQZ R@A[\ FJ dengan baikdan benar dengan bimbingan guru

    Sis#a menjelaskan ketentuan

    membaca yang benar tentang ?@ABC7yang meliputi MQZ R@A[\ FJdengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase, dan kalimat yang terdapat

    dalam teks tertulis+/iraah sederhanayang berkaitan dengan . ?@ABC7 . .dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan+latihantentang makna kata,"rase dan kalimatyang terdapat dalam teks tulis+/iraahsederhana yang berkaitan dengan

    ?@ABC7 dan struktur kalimat yangmeliputi MQZ R@A[\ FJ dengan

    bimbingan guru

    Sis#a menelaah+mengidenti"ikasigagasan yang terdapat dalam teks tulis

    sederhana yang berkaitan dengan?@ABC7 dengan bimbingan guru

    Sis#a menjelaskan gagasan yangterdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan ?@ABC7

    Tes tertulisdan lisantentangmakna kata,

    "rase dankalimat yangterdapatdalam tekstulis+/iraahsederhanayang berkai*tan dengan

    ?@ABC7 danstrukturkalimat yangmeliputiFJ ;EH_

    MQZ R@A[\

    Tes tertulisdan lisantentanggagasan yangterdapat dalamteks tulissederhanayang berkaitandengan ?@ABC7

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    31/570

    denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    FJ ;EH_MQZ R@A[\

    =.-. %entrans"er

    gagasansederhanadalam bentukteks tertulisyang berkaitandengan ?@ABC7denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputiFJ ;EH_

    MQZ R@A[\

    =.7. %erespongagasan

    sederhanadalam bentukteks tertulisyang berkaitandengan

    ?@ABC7

    1.1.7. %enja#abpertanyaan+latihantentang kandungan

    bahan /iraahtentang dengan

    baik dan benar

    =.-.-. %enulis kalimat*

    kalimat 'rabtentang ?@ABC7 malalui imlaman/ul

    =.-.7. %enyusun kata acakmenjadi kalimatsempurna

    =.7.-. %enggunakanmu"radat yang

    tepat dalamkalimat*kalimatyang disediakanyang berkaitan

    dengan ?@ABC7dan struktur

    &ns4a'

    #u3ajja,denganmu"radat danstrukturkalimat yangdipelajari

    dan struktur kalimat dasar yang

    meliputi MQZ R@A[\ FJ ;EH_ Sis#a menja#ab pertanyaan tentang

    kandungan teks /iraah tentang

    ?@ABC7

    Sis#a menulis kalimat*kalimat 'rab

    yang berkaitan dengan ?@ABC7 melalui imla man/ul dengan

    bimbingan guru

    Sis#a menyusun kata acak yangtersedia menjadi kalimat sempurna

    Sis#a melengkapi kalimat+ teks hi#artentang ?@ABC7 dengan mu"radatyang benar dengan bimbingan guru

    Sis#a menterjemahkan kalimatberbahasa ndonesia ke dalam bahasa'rab dengan bimbingan guru

    Tes tertulistentangkandunganbahan /iraah

    Tes tertulis

    tentang imla

    Tes tertulismenyusunkata acakmenjadikalimatsempurna

    Tes tertulistentangpenggunaanmu"radatyang tepatdalamkalimat

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    32/570

    =. %enulis+Kitabah%engungkapkangagasansederhana dalam

    bentuk tekstertulis

    denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    FJ ;EH_MQZ R@A[\

    =.1. %enyampaikangagasan seder*hana dalam

    bentuk tekstulis sederhana

    berupa insyamu#ajjah yang

    berkaitandengan

    ?@ABC7denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    FJ ;EH_MQZ R@A[\

    kalimat dasar yang

    meliputi ;EH_MQZ R@A[\ FJ

    =.7.7. %enja#ab

    pertanyaan yangdisediakan dengan

    baik dan benar

    =.1.-. %enyusun kalimatdenganmenggunakankata*kata yangdisediakan

    =.1.7. %enyusun paragra"sederhana denganungkapan*ungkapan+ kalimatyang disediakan

    Sis#a menja#ab pertanyaan yangdiberikan oleh guru dalam bentuktertulis dengan baik dan benar

    Sis#a menulis pertanyaan untukja#aban yang disediakan oleh guru

    dengan baik dan benar

    Sis#a menyusun kalimat denganmenggunakan kata*kata+mu"radatyang disediakan dengan bimbinganguru

    Sis#a menyusun paragra" sederhanadengan bimbingan guru

    Tes tertulismenja#abpertanyaanyang tersediadan membuatpertanyaanuntukja#aban yang

    tersedia

    Tes tertulispenyusunankalilmat

    Tes tertulispenyusunanparagra"

    -. %endengarkan+stima%emahami

    -.-. %eresponmakna dalamhi#ar yang

    -.-.-. %endemonstrasikan

    EF@GHIJ JLMNJsesuai hi#ar+teks

    &sti#a'

    tentang

    JLMNJ

    Sis#a mendengarkan+menyimak

    hi#ar+teks lisan tentang JLMNJTes lisanmendemons*trasikanEF@GHIJ JLMNJ

    ukupaket

    Perangkat

    - P(-:=9menit)

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    33/570

    makna dalamhi#ar dan tekslisan sederhana

    menggunakanragam bahasalisan sederhanatentang

    JLMNJEF@GHIJ

    -.7. %eresponmakna dalamhi#ar dan tekslisan yangmenggunakanragam bahasasederhanayang meliputistruktur

    kalimat dasardan

    lisan yangdiperdengarkan

    -.-.7. %enjelaskan maknakata, "rase, dankalimat dalamhi#ar+teks lisanyang diperdengar*kan

    -.7.-. %enjelaskan ragam

    MQZ R@A[\ FJyang terdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentangEF@GHIJ JLMNJ yangdiperdengarkan

    -.7.7. %enjelaskan makna

    ragam R@A[\ FJMQZ yang

    EF@GHIJdenganmenggunakan 7mu"radatbaru seperti< ] < {AxHZ < FJ< R@fF D, atau suara gurulangsung

    Sis#a mendemonstrasikan JLMNJEF@GHIJsesuai materi yangdiperdengarkan dengan bimbinganguru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase dan kalimat dalam hi#ar+tekslisan yang diperdengarkan oleh gurudengan bimbingan guru

    Sis#a menjelaskan makna kata, "rase,dan kalimat dalam hi#ar+teks lisanyang diperdengarkan dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi ragam FJMQZ R@A[\ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan yang diperdengarkan

    Sis#a menjelaskan ragam R@A[\ FJMQZ yang terdapat dalam hi#ar+tekslisan yang disimaknya dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna ragam

    MQZ R@A[\ FJ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan sederhana tentangEF@GHIJ JLMNJyang diperdengarkan

    Tes lisan dantertulis tentangpenguasaanmakna kata,"rase, dan kali*mat dalamhi#ar+tekslisan yangdiperdengarkan

    Tes tertulisdan lisantentangpenguasaanstruktur darimaterihi#ar+tekslisan yangdiperdengar*kan

    Tes tertulisdan lisantentangmakna ragamMQZ R@A[\ FJ

    pembelajaran @A

    !ingua*phone

    Kamus %ajalah Komik Koran Kaset 8>D

    'latperaga dsb.

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    34/570

    7. erbicara+Kalam%engungkapkanhi#ar dan tekslisan sederhana

    -.1. %erespongagasan yangterdapatdalam hi#ar

    dan teks lisansederhanatentang

    JLMNJEF@GHIJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    7.-. %ela"alkanmateri hi#ardengan baikdan benarmengenaiEF@GHIJ JLMNJ

    terdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    EF@GHIJ JLMNJyangdiperdengarkan

    -.1.-. %enjelaskan maknadan gagasan yangterdapat dalam

    hi#ar+teks lisansederhana tentang

    EF@GHIJ JLMNJdengan struktur

    kalimat dasar FJMQZ R@A[\ yangdiperdengarkan

    -.1.7. %enja#abpertanyaan tentangkandungan materihi#ar+teks lisan

    tentang JLMNJEF@GHIJyangdiperdegarkan

    7.-.-. %engucapkanmu"radat barutentang JLMNJEF@GHIJ denganla"al yang baik dan

    Hi3ar

    tentangJLMNJEF@GHIJdenganmenggunakan 7

    mu"radatbaru seperti< ] < {AxHZ < FJ< R@fF

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    35/570

    dengan strukturkalimat dasaryang meliputiMQZ R@A[\ FJ

    7.7. %endemon*strasikan hi#arsederhanadengan la"aldan intonasiyang benarmengenai JLMNJ

    EF@GHIJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputiMQZ R@A[\ FJ

    7.1. %engungkap*kan gagasanyang terdapatdalam tekshi#ar+tekslisan dengansederhana

    benar

    7.-.7. %engucapkanmateri hi#artentang JLMNJEF@GHIJ denganla"al dan intonasiyang baik dan

    benar

    7.7.-. %endemonstrasikanmateri hi#ar

    tentang JLMNJEF@GHIJ secara

    berpasangan

    7.7.7. %enggunakanmu"radat yang

    berkaitan dengan JEF@GHIJ JLMNdan strukturkalimat dasar yangmeliputi R@A[\ FJMQZ

    7.1.-. %elakukan tanya

    ja#ab denganmu"radat yang

    berkaitan dengan

    kalimatdasar yangterdiri dari

    R@A[\ FJ*| *J|); (I*]C

    FJsepertiI < {A J|

    ]danpertanyaanAZ

    J| {AIJ J|z]IJ {A| AZ E~BIJ| FJIJAUHIJ FJ

    +ira'a,

    denganmu"radattentang

    JLMNJ

    Sis#a mengucapkan materi hi#ar

    tentang EF@GHIJ JLMNJ denganbimbingan guru

    Sis#a mendemonstrasikan materihi#ar tentang EF@GHIJ JLMNJ didepan kelas secara berpasangan didepan kelas dengan bimbingan guru

    Sis#a melengkapi hi#ar tentang

    EF@GHIJ JLMNJdengan mu"radatyang disediakan dengan bimbinganguru

    Sis#a menggunakan mu"radat*

    mu"radat baru tentang JLMNJEF@GHIJyang disediakan dengan

    bimbingan guru

    Sis#a melakukan tanya ja#ab dengan

    mu"radat tentang EF@GHIJ JLMNJdengan alat peraga yang disediakandan struktur kalimat yang diajarkan

    Tes lisanpela"alanhi#ar

    Peragaan

    hi#ar tentangEF@GHIJ JLMNJ

    Tes tertulistentangpenggunaanmu"radatdalam hi#arEF@GHIJ JLMNJ

    Peragaan

    tanya ja#abtentangEF@GHIJ JLMNJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    36/570

    1. %embaca.+iraah%emahamimakna dankandungan tekstulis sederhana

    mengenai

    JLMNJEF@GHIJdenganstrukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    1.-. %embacanyaring

    bermakna kata,"rase dankalimat denganucapan, teka*nan dan intona*si yang berte*rima yang ber*kaitan dengan EF@GHIJ JLMNJdenganmenggunakan

    strukturkalimat dasaryang meliputiMQZ R@A[\ FJ

    EF@GHIJ JLMNJdan strukturkalimat dasar yang

    meliputi FJMQZ R@A[\

    7.1.7. %engungkapkankandungan+gagasan dalamteks hi#ar dengan

    bahasa sederhana

    1.-.-. %ela"alkan kata,"rase dan kalimat

    tentang JLMNJEF@GHIJdanstuktur kalimatdasar yang meliputi

    MQZ R@A[\ FJ

    1.-.7. %ela"alkan materi/iraah tentang

    EF@GHIJ JLMNJdengan strukturkalimat dasar FJMQZ R@A[\

    EF@GHIJdan strukturkalimatdasar yangterdiri dari

    R@A[\ FJMQZ

    Sis#a mengidenti"ikasi gagasan yangterdapat dalam teks hi#ar sederhanatentang EF@GHIJ JLMNJdengan bimbinganguru

    Sis#a menyampaikan gagasan*

    gagasan sederhana tentang JLMNJEF@GHIJ dengan bahasa lisansederhana dengan bimbingan guru

    Sis#a mela"alkan kata, "rase dan

    kalimat tentang EF@GHIJ JLMNJdan struktur kalimat dasar yang

    meliputi MQZ R@A[\ FJ secaraberulang*ulang dengan bimbinganguru

    Sis#a membaca materi /iraah

    tentang EF@GHIJ JLMNJsecaraberulang*ulang dengan bimbinganguru

    Tes lisan dantertulis ten*tang gagasan*gagasansederhanatentangEF@GHIJ JLMNJdengan

    bahasa lisansederhana

    Teslisan+pengu*capan kata,"rase, dankalimattentangEF@GHIJ JLMNJ

    Tes lisanke"asihanbacaantentangEF@GHIJ JLMNJ

    Tes tertulis

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    37/570

    1.7. %eresponmakna kata,"rase dankalimat yangterdapatdalam tekstulissederhanayang

    berkaitan

    dengan JLMNJEF@GHIJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    1.1. %erespongagasan yangterdapatdalam tekstulissederhana

    1.7.-. %enjelaskanketentuanmembaca yang

    benar tentang

    EF@GHIJ JLMNJyang meliputi FJMQZ R@A[\

    1.7.7. %enja#abpertanyaan+latihantentang maknakata,"rase dankalimat yangterdapat dalamteks tulis+/iraahsederhana yang

    berkaitan dengan

    EF@GHIJ JLMNJdan strukturkalimat yang

    meliputi FJ

    MQZ R@A[\1.1.-. %enjelaskan

    gagasan yangterdapat dalamteks tulis

    &ns4a'

    #u3ajja,denganmu"radat danstrukturkalimat yangdipelajari

    Sis#a mengidenti"ikasi ketentuanmembaca yang benar tentang

    EF@GHIJ JLMNJ dan R@A[\ FJMQZ dengan baik dan benar dengan

    bimbingan guru Sis#a menjelaskan ketentuan

    membaca yang benar tentang JLMNJEF@GHIJyang meliputi R@A[\ FJ

    MQZ dengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase, dan kalimat yang terdapatdalam teks tertulis+/iraah sederhana

    yang berkaitan dengan . JLMNJEF@GHIJ. . dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan+latihantentang makna kata,"rase dan kalimatyang terdapat dalam teks tulis+/iraahsederhana yang berkaitan dengan

    EF@GHIJ JLMNJ dan strukturkalimat yang meliputi R@A[\ FJMQZ dengan bimbingan guru

    Sis#a menelaah+mengidenti"ikasigagasan yang terdapat dalam teks tulis

    sederhana yang berkaitan denganJLMNJEF@GHIJdengan bimbingan guru

    tentangketentuanmembaca

    Tes tertulisdan lisan ten*tang maknakata,"rase dankalimat yangterdapat da*lam tekstulis+/iraahsederhanayang berkai*tan denganEF@GHIJ JLMNJdan strukturkalimat yangmeliputi FJMQZ R@A[\

    Tes tertulisdan lisantentanggagasan yangterdapatdalam tekstulis sede*rhana yangberkaitan

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    38/570

    =. %enulis+Kitabah%engungkapkangagasansederhana dalam

    bentuk tekstertulis

    yangberkaitandengan

    JLMNJEF@GHIJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ=.-. %entrans"er

    gagasan seder*hana dalam

    bentuk tekstertulis yang

    berkaitandengan EF@GHIJ JLMNJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    JMQZ R@A[\ F

    =.7. %erespongagasansederhanadalam bentuk

    sederhana yangberkaitan denganEF@GHIJ JLMNJ danstruktur kalimatdasar yangmeliputi R@A[\ FJMQZ

    1.1.7. %enja#abpertanyaan+latihantentang kandungan

    bahan /iraahtentang dengan

    baik dan benar

    =.-.-. %enulis kalimat*kalimat 'rab

    tentang JLMNJEF@GHIJmalaluiimla man/ul

    =.-.7. %enyusun kata acakmenjadi kalimatsempurna

    =.7.-. %enggunakanmu"radat yang

    Sis#a menjelaskan gagasan yangterdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan JLMNJEF@GHIJdan struktur kalimat dasaryang meliputi MQZ R@A[\ FJ

    Sis#a menja#ab pertanyaan tentangkandungan teks /iraah tentang

    EF@GHIJ JLMNJ

    Sis#a menulis kalimat*kalimat 'rab

    yang berkaitan dengan JLMNJEF@GHIJmelalui imla man/uldengan bimbingan guru

    Sis#a menyusun kata acak yangtersedia menjadi kalimat sempurna

    Sis#a melengkapi kalimat+ teks hi#ar

    tentang EF@GHIJ JLMNJdengan

    denganEF@GHIJ JLMNJ

    Tes tertulistentangkandunganbahan /iraah

    Tes tertulistentang imla

    Tes tertulismenyusunkata acakmenjadikalimatsempurna

    Tes tertulistentangpenggunaanmu"radatyang tepatdalam

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    39/570

    teks tertulisyang berkaitandengan

    JLMNJEF@GHIJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    R@A[\ FJMQZ

    =.1. %enyampaikangagasan seder*hana dalam

    bentuk tekstulis sederhana

    berupa insyamu#ajjah yang

    berkaitandengan EF@GHIJ JLMNJ

    denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputiMQZ R@A[\ FJ

    tepat dalamkalimat*kalimatyang disediakanyang berkaitandengan JLMNJEF@GHIJ danstruktur kalimatdasar yangmeliputi R@A[\ FJMQZ

    =.7.7. %enja#ab

    pertanyaan yangdisediakan dengan

    baik dan benar

    =.1.-. %enyusun kalimatdenganmenggunakankata*kata yangdisediakan

    =.1.7. %enyusun paragra"sederhana dengan

    ungkapan*ungkapan+ kalimatyang disediakan

    mu"radat yang benar denganbimbingan guru

    Sis#a menterjemahkan kalimatberbahasa ndonesia ke dalam bahasa'rab dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan yangdiberikan oleh guru dalam bentuktertulis dengan baik dan benar

    Sis#a menulis pertanyaan untukja#aban yang disediakan oleh gurudengan baik dan benar

    Sis#a menyusun kalimat denganmenggunakan kata*kata+mu"radatyang disediakan dengan bimbinganguru

    Sis#a menyusun paragra" sederhanadengan bimbingan guru

    kalimat

    Tes tertulismenja#abpertanyaanyang tersediadan membuatpertanyaan

    untuk ja#a*ban yangtersedia

    Tes tertulispenyusunankalilmat

    Tes tertulispenyusunanparagra"

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    40/570

    -. %endengarkan+stima%emahamimakna dalamhi#ar dan tekslisan sederhana

    -.-. %eresponmakna dalamhi#ar yangmenggunakanragam bahasalisan sederhana

    tentang UGVCRFNJ

    -.7. %eresponmakna dalamhi#ar dan tekslisan yangmenggunakanragam bahasasederhana yang

    meliputistruktur kalimat

    dasar EH_MQZ Z

    -.-.-. %endemonstrasikanRFNJ UGVC sesuaihi#ar+teks lisanyang diperdengarkan

    -.-.7. %enjelaskan maknakata, "rase, dankalimat dalamhi#ar+teks lisanyang diperdengar*kan

    -.7.-. %enjelaskan ragam

    MQZ Z EH_yang terdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    RFNJ UGVC yang

    diperdengarkan

    -.7.7. %enjelaskan makna

    ragam EH_

    &sti#a'

    tentangUGVCRFNJdenganmenggunakan 7mu"radatbaru seperti* HFJ *XHFJ

    < HFJ * HFJ*RF *AHFJ

    }~J * *{danstrukturkalimatdasar yangterdiri dari

    ; |+J|; FJEH_MQZ Z

    sepertiJ|HFJ ~

    | L < E|J~\AHFJZ

    A^danpertanyaanAZ

    HFJ

    Sis#a mendengarkan+menyimak

    hi#ar+teks lisan tentang RFNJ UGVCyang disampaikan guru melalui kaset,8>D, atau suara guru langsung

    Sis#a mendemonstrasikan RFNJ UGVCsesuai materi yang diperdengarkandengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase dan kalimat dalam hi#ar+tekslisan yang diperdengarkan oleh gurudengan bimbingan guru

    Sis#a menjelaskan makna kata, "rase,dan kalimat dalam hi#ar+teks lisanyang diperdengarkan dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi ragam EH_MQZ Z yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan yang diperdengarkan

    Sis#a menjelaskan ragam EH_MQZ Z yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan yang disimaknya

    dengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna ragamMQZ Z EH_ yang terdapatdalam hi#ar+teks lisan sederhana

    Tes lisanmendemons*trasikan UGVCRFNJ

    Tes lisan dantertulis tentangpenguasaanmakna kata,"rase, dankalimat dalamhi#ar+tekslisan yangdiperdengarkan

    Tes tertulisdan lisantentangpenguasaanstruktur darimaterihi#ar+tekslisan yangdiperdengar*

    kan

    Tes tertulisdan lisantentang maknaragam EH_

    ukupaket

    Perangkatpembelajaran @A

    !ingua*phone

    Kamus %ajalah

    Komik Koran Kaset 8>D 'lat

    peraga dsb.

    - P(-:=9menit)

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    41/570

    7. erbicara+Kalam%engungkapkanhi#ar dan tekslisan sederhana

    -.1. %erespongagasan yangterdapat dalamhi#ar dan teks

    lisan sederhanatentang UGVCRFNJ denganmenggunakanstruktur kalimatdasar yangmeliputi

    Z EH_MQZ

    7.-. %ela"alkanmateri hi#ardengan baikdan benar

    mengenai UGVC

    MQZ Zyang terdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    RFNJ UGVC yangdiperdengarkan

    -.1.-. %enjelaskan maknadan gagasan yangterdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    RFNJ UGVCdengan strukturkalimat dasar

    MQZ Z EH_yang diperdengarkan

    -.1.7. %enja#abpertanyaan tentangkandungan materihi#ar+teks lisan

    tentang UGVCRFNJ yangdiperdegarkan

    7.-.-. %engucapkanmu"radat baru

    tentang UGVCRFNJ dengan

    Hi3ar

    tentangUGVCRFNJdenganmenggunakan 7mu"radatbaru seperti

    * HFJ *XHFJ< HFJ * HFJ*RF *AHFJ

    }~J * *{danstrukturkalimat

    tentang RFNJ UGVC yangdiperdengarkan

    Sis#a menjelaskan makna ragam EH_MQZ Z yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan sederhana tentang UGVCRFNJ yang diperdengarkan

    Sis#a menjelaskan makna dangagasan yang terdapat dalam hi#ar+

    teks lisan tentang RFNJ UGVC yangdisimaknya dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan*pertanyaan tentang kandungan materi

    hi#ar+teks lisan tentang RFNJ UGVCdengan menggunakan struktur kalimat

    dasar MQZ Z EH_ denganbimbingan guru

    Sis#a mengucapkan mu"radat baru

    tentang RFNJ UGVC secaraberulang*ulang dengan bimbinganguru

    MQZ Z darimaterihi#ar+tekslisan yangdiperdengar*kan

    Teslisan+tertulistentang

    makna dangagasan yangterdapatdalamhi#ar+tekslisan tentangRFNJ UGVC

    Tes tertulistentangkandunganmaterihi#ar+tekslisan tentangRFNJ UGVCdan EH_MQZ Z

    Tes lisanpengucapanmu"radat da*lam hi#artentang UGVC

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    42/570

    RFNJ denganstrukturkalimat dasaryang meliputi

    Z EH_MQZ

    7.7. %endemon*

    strasikan hi#arsederhanadengan la"aldan intonasiyang benarmengenai

    RFNJ UGVCdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputiZ EH_

    MQZ

    7.1. %engungkap*kan gagasan

    yang terdapatdalam tekshi#ar+tekslisan dengansederhanamengenai

    la"al yang baik danbenar

    7.-.7. %engucapkanmateri hi#ar

    tentang UGVCRFNJ denganla"al dan intonasiyang baik dan benar

    7.7.-. %endemonstrasikanmateri hi#artentang UGVCRFNJ secara

    berpasangan

    7.7.7. %enggunakanmu"radat yang

    berkaitan dengan

    RFNJ UGVC danstruktur kalimatdasar yang meliputi

    MQZ Z EH_

    7.1.-. %elakukan tanya

    ja#ab denganmu"radat yang

    berkaitan dengan

    RFNJ UGVC danstruktur kalimatdasar yang

    dasar yangterdiri dari

    ; |+J|; FJEH_MQZ Z

    sepertiJ|HFJ ~

    | L < E|J~\

    AHFJZA^danpertanyaanAZ

    HFJ

    +ira'a,

    denganmu"radat

    tentangUGVC RFNJdan

    strukturkalimat

    Sis#a mengucapkan materi hi#ar

    tentang RFNJ UGVC denganbimbingan guru

    Sis#a mendemonstrasikan materi

    hi#ar tentangRFNJ UGVC di depankelas secara berpasangan di depankelas dengan bimbingan guru

    Sis#a melengkapi hi#ar tentang UGVCRFNJ dengan mu"radat yangdisediakan dengan bimbingan guru

    Sis#a menggunakan mu"radat*

    mu"radat baru tentang RFNJ UGVCyang disediakan dengan bimbinganguru

    Sis#a melakukan tanya ja#ab dengan

    mu"radat tentang RFNJ UGVCdengan alat peraga yang disediakandan struktur kalimat yang diajarkan

    RFNJ

    Tes lisanpela"alanhi#ar

    Peragaan

    hi#ar tentangRFNJ UGVC

    Tes tertulistentangpenggunaanmu"radatdalam hi#arRFNJ UGVC

    Peragaan

    tanya ja#abtentang UGVCRFNJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    43/570

    1. %embaca.+iraah%emahamimakna dankandungan tekstulis sederhana

    RFNJ UGVCdenganstrukturkalimat dasaryang meliputiZ EH_

    MQZ

    1.-. %embacanyaring

    bermakna kata,"rase dankalimat denganucapan,tekanan danintonasi yang

    berterima yangberkaitan

    dengan UGVCRFNJ denganmenggunakan

    strukturkalimat dasaryang meliputiZ EH_

    MQZ

    meliputi EH_MQZ Z

    7.1.7. %engungkapkankandungan+gagasan dalamteks hi#ar dengan

    bahasa sederhana

    1.-.-%ela"alkan kata,"rase dan kalimat

    tentang UGVCRFNJ dan stukturkalimat dasar yang

    meliputi EH_MQZ Z

    1.-.7. %ela"alkan materi/iraah tentang

    RFNJ UGVCdengan strukturkalimat dasar

    MQZ Z EH_

    dasar yangterdiri dari

    ; |+J|; FJEH_MQZ Z

    Sis#a mengidenti"ikasi gagasan yangterdapat dalam teks hi#ar sederhanatentang RFNJ UGVCdengan bimbinganguru

    Sis#a menyampaikan gagasan*

    gagasan sederhana tentang UGVCRFNJ dengan bahasa lisan

    sederhana dengan bimbingan guru

    Sis#a mela"alkan kata, "rase dan

    kalimat tentang RFNJ UGVC danstruktur kalimat dasar yang meliputi

    MQZ Z EH_ secara berulang*ulang dengan bimbingan guru

    Sis#a membaca materi /iraah

    tentang RFNJ UGVC secaraberulang*ulang dengan bimbingan

    guru

    Tes lisan dantertulistentanggagasan*gagasansederhanatentang UGVCRFNJdengan

    bahasa lisansederhana

    Teslisan+pengu*capan kata,"rase, dankalimattentang UGVCRFNJ

    Tes lisanke"asihanbacaantentang UGVCRFNJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    44/570

    1.7. %eresponmakna kata,"rase dankalimat yangterdapatdalam tekstulissederhanayang

    berkaitan

    dengan UGVCRFNJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    Z EH_MQZ

    1.1. %erespongagasan yangterdapat

    1.7.-. %enjelaskanketentuanmembaca yang

    benar tentang UGVCRFNJ yangmeliputi EH_MQZ Z

    1.7.7. %enja#abpertanyaan+latihantentang maknakata,"rase dankalimat yangterdapat dalam tekstulis+/iraahsederhana yang

    berkaitan dengan

    RFNJ UGVC danstruktur kalimatyang meliputi

    MQZ Z EH_

    1.1.-. %enjelaskan

    &ns4a'

    #u3ajja,denganmu"radat dan

    Sis#a mengidenti"ikasi ketentuan

    membaca yang benar tentang UGVCRFNJ dan MQZ Z EH_dengan baik dan benar dengan

    bimbingan guru Sis#a menjelaskan ketentuan

    membaca yang benar tentang UGVC

    RFNJ yang meliputi Z EH_MQZ dengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase, dan kalimat yang terdapatdalam teks tertulis+/iraah sederhana

    yang berkaitan dengan . RFNJ UGVC .. dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan+latihantentang makna kata,"rase dan kalimatyang terdapat dalam teks tulis+/iraahsederhana yang berkaitan dengan

    RFNJ UGVC dan struktur kalimatyang meliputi MQZ Z EH_dengan bimbingan guru

    Sis#a menelaah+mengidenti"ikasigagasan yang terdapat dalam teks tulis

    Tes tertulistentangketentuanmembaca

    Tes tertulisdan lisantentangmaknakata,"rase dankalimat yangterdapatdalam tekstulis+/iraahsederhanayangberkaitandengan UGVCRFNJ danstrukturkalimat yangmeliputiZ EH_MQZ

    Tes tertulisdan lisantentang

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    45/570

    =. %enulis+Kitabah%engungkapkangagasansederhana dalam

    bentuk tekstertulis

    dalam tekstulissederhanayang

    berkaitan

    dengan UGVCRFNJdenganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    Z EH_MQZ

    =.-. %entrans"ergagasan seder*hana dalam

    bentuk tekstertulis yang

    berkaitan

    dengan UGVCRFNJ dengan

    menggunakanstruktur kali*mat dasar yangmeliputiZ EH_

    MQZ

    gagasan yangterdapat dalamteks tulissederhana yang

    berkaitan dengan

    RFNJ UGVC danstruktur kalimatdasar yang

    meliputi EH_MQZ Z

    1.1.7. %enja#abpertanyaan+latihantentang kandungan

    bahan /iraahtentang dengan

    baik dan benar

    =.-.-. %enulis kalimat*kalimat 'rab

    tentang UGVCRFNJ malaluiimla man/ul

    =.-.7. %enyusun kata acakmenjadi kalimatsempurna

    strukturkalimat yangdipelajari

    sederhana yang berkaitan dengan

    RFNJ UGVC dengan bimbingan guru Sis#a menjelaskan gagasan yang

    terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan RFNJ UGVCdan struktur kalimat dasar yang

    meliputi MQZ Z EH_

    Sis#a menja#ab pertanyaan tentang

    kandungan teks /iraah tentang UGVCRFNJ

    Sis#a menulis kalimat*kalimat 'rab

    yang berkaitan dengan RFNJ UGVCmelalui imla man/ul dengan

    bimbingan guru

    Sis#a menyusun kata acak yang

    tersedia menjadi kalimat sempurna

    gagasan yangterdapatdalam tekstulissederhanayangberkaitandengan UGVCRFNJ

    Tes tertulistentangkandunganbahan /iraah

    Tes tertulistentang imla

    Tes tertulismenyusunkata acakmenjadikalimatsempurna

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    46/570

    =.7. %erespongagasansederhanadalam bentukteks tertulisyang berkaitan

    dengan UGVCRFNJ denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    Z EH_MQZ

    =.1. %enyampaikangagasan seder*hana dalam

    bentuk teks

    tulis sederhanaberupa insyamu#ajjah yang

    berkaitandengan

    RFNJ UGVC

    =.7.-. %enggunakanmu"radat yangtepat dalamkalimat*kalimatyang disediakanyang berkaitan

    dengan UGVCRFNJ danstruktur kalimatdasar yang

    meliputi EH_MQZ Z

    =.7.7. %enja#abpertanyaan yangdisediakan dengan

    baik dan benar

    =.1.-. %enyusun kalimatdengan

    menggunakankata*kata yangdisediakan

    =.1.7. %enyusun paragra"sederhana dengan

    Sis#a melengkapi kalimat+ teks hi#ar

    tentang RFNJ UGVC denganmu"radat yang benar dengan

    bimbingan guru Sis#a menterjemahkan kalimatberbahasa ndonesia ke dalam bahasa'rab dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan yangdiberikan oleh guru dalam bentuktertulis dengan baik dan benar

    Sis#a menulis pertanyaan untukja#aban yang disediakan oleh gurudengan baik dan benar

    Sis#a menyusun kalimat dengan

    menggunakan kata*kata+mu"radatyang disediakan dengan bimbinganguru

    Sis#a menyusun paragra" sederhanadengan bimbingan guru

    Tes tertulistentangpenggunaanmu"radatyang tepatdalamkalimat

    Tes tertulismenja#abpertanyaanyang tersediadan membuatpertanyaanuntukja#aban yangtersedia

    Tes tertulispenyusunankalilmat

    Tes tertulispenyusunanparagra"

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    47/570

    denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    Z EH_MQZ

    ungkapan*ungkapan+ kalimatyang disediakan

    -. %endengarkan+stima%emahami

    makna dalamhi#ar dan tekslisan sederhana

    -.-. %eresponmakna dalamhi#ar yang

    menggunakanragam bahasalisan sederhana

    tentang QIJ

    -.7. %eresponmakna dalamhi#ar dan tekslisan yangmenggunakanragam bahasasederhana yangmeliputi

    -.-.-. %endemonstrasikan

    QIJ sesuai

    hi#ar+teks lisanyangdiperdengarkan

    -.-.7. %enjelaskan maknakata, "rase, dankalimat dalamhi#ar+teks lisanyang diperdengar*kan

    -.7.-. %enjelaskan ragam

    `J ; FJ yangterdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    QIJ yangdiperdengarkan

    &sti#a'

    tentang

    QIJdenganmenggunakan 7mu"radatbaru seperti*{A~ *Y*EH *RYA*FJL *E

    xZdanstrukturkalimatdasar yangterdiri dari

    ;GfZ(FJ;`J)f;(Q)

    sepertiQIJ< FJL

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    48/570

    struktur kalimat

    dasar `J ; FJ

    -.1. %erespongagasan yangterdapat dalamhi#ar dan tekslisan sederhana

    tentang QIJdenganmenggunakanstruktur kalimatdasar yang

    meliputi ; FJ`J

    7.-. %ela"alkanmateri hi#ardengan baik

    -.7.7. %enjelaskan makna

    ragam `J ; FJyang terdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    QIJ yangdiperdengarkan

    -.1.-. %enjelaskan maknadan gagasan yangterdapat dalamhi#ar+teks lisansederhana tentang

    QIJ denganstruktur kalimat

    dasar `J ; FJyangdiperdengarkan

    -.1.7. %enja#abpertanyaan tentangkandungan materihi#ar+teks lisan

    tentang QIJyang diperdegarkan

    7.-.-. %engucapkanmu"radat baru

    xZ R@fxIJ

    Hi3ar

    tentang

    QIJdenganmenggunakan 7mu"radatbaru seperti

    Sis#a mengidenti"ikasi makna ragam

    `J ; FJ yang terdapat dalamhi#ar+teks lisan sederhana tentang

    QIJ yang diperdengarkan Sis#a menjelaskan makna ragam FJ

    `J ; yang terdapat dalam hi#ar+tekslisan sederhana tentang QIJ yangdiperdengarkan

    Sis#a menjelaskan makna dangagasan yang terdapat dalam hi#ar+

    teks lisan tentang QIJ yangdisimaknya dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan*pertanyaan tentang kandungan materi

    hi#ar+teks lisan tentang QIJdengan menggunakan struktur kalimat

    dasar `J ; FJ dengan bimbinganguru

    Sis#a mengucapkan mu"radat baru

    tentang QIJ secara berulang*ulang

    kan

    Tes tertulisdan lisantentang maknaragam `J ; FJdari materihi#ar+tekslisan yangdiperdengar*kan

    Teslisan+tertulistentangmakna dangagasan yangterdapatdalamhi#ar+tekslisan tentangQIJ

    Tes tertulistentangkandunganmaterihi#ar+teks

    lisan tentangQIJ dan FJ`J ;

    Tes lisanpengucapan

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    49/570

    7. erbicara+Kalam%engungkapkanhi#ar dan tekslisan sederhana

    dan benarmengenai

    QIJ denganstrukturkalimat dasaryang meliputi

    `J ; FJ

    7.7. %endemon*strasikan hi#arsederhanadengan la"aldan intonasiyang benarmengenai

    QIJ denganmenggunakanstruktur

    kalimat dasaryang meliputi

    `J ; FJ

    tentang QIJdengan la"al yang

    baik dan benar

    7.-.7. %engucapkan materi

    hi#ar tentang

    QIJ dengan la"aldan intonasi yang

    baik dan benar

    7.7.-. %endemonstrasikanmateri hi#ar

    tentang QIJsecara

    berpasangan

    7.7.7. %enggunakanmu"radat yang

    berkaitan dengan

    QIJ dan strukturkalimat dasar yang

    meliputi `J ; FJ

    7.1.-. %elakukan tanyaja#ab denganmu"radat yang

    berkaitan dengan

    QIJ danstruktur kalimatdasar yang

    meliputi `J ; FJ

    *{A~ *Y*EH *RYA*FJL *E

    xZdanstrukturkalimatdasar yangterdiri dari

    ;GfZ(FJ;`J)

    f;(Q)sepertiQIJ

    < FJL

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    50/570

    1. %embaca.+iraah%emahamimakna dankandungan tekstulis sederhana

    7.1. %engungkap*kan gagasanyang terdapatdalam tekshi#ar+tekslisan dengansederhanamengenai

    QIJ denganstruktur

    kalimat dasaryang meliputi

    `J ; FJ

    1.-. %embacanyaring

    bermakna kata,"rase dankalimat denganucapan,tekanan danintonasi yang

    berterima yangberkaitandengan

    QIJ denganmenggunakanstrukturkalimat dasaryang meliputi

    7.1.7. %engungkapkankandungan+ gagasandalam teks hi#ardengan bahasasederhana

    1.-.-. %ela"alkan kata,"rase dan kalimat

    tentang QIJ danstuktur kalimatdasar yang meliputi

    `J ; FJ

    1.-.7. %ela"alkan materi/iraah tentang

    QIJ denganstruktur kalimat

    dasar `J ; FJ

    1.7.-. %enjelaskanketentuanmembaca yang

    benar tentang

    +ira'a,

    denganmu"radattentang

    QIJdanstrukturkalimat

    dasar yangterdiri dari

    ;GfZ(FJ;`J)f;(Q)

    Sis#a mengidenti"ikasi gagasan yangterdapat dalam teks hi#ar sederhana

    tentang QIJdengan bimbingan guru Sis#a menyampaikan gagasan*

    gagasan sederhana tentang QIJdengan bahasa lisan sederhana dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mela"alkan kata, "rase dan

    kalimat tentang QIJ dan strukturkalimat dasar yang meliputi `J ; FJsecara berulang*ulang dengan

    bimbingan guru

    Sis#a membaca materi /iraah

    tentang QIJ secara berulang*ulang

    dengan bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi ketentuan

    membaca yang benar tentang QIJ

    Tes lisan dantertulis tentanggagasan*gagasansederhanatentang QIJdengan bahasalisansederhana

    Teslisan+pengu*capan kata,"rase, dankalimattentang QIJ

    Tes lisanke"asihanbacaantentang QIJ

    Tes tertulistentangketentuanmembaca

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    51/570

    `J ; FJ

    1.7. %eresponmakna kata,"rase dankalimat yangterdapat dalam

    teks tulissederhana yang

    berkaitan

    dengan QIJdenganmenggunakanstruktur kalimatdasar yang

    meliputi ; FJ`J

    1.1. %erespongagasan yangterdapatdalam tekstulis

    sederhanayang

    berkaitandengan

    QIJdengan

    QIJ yangmeliputi ; FJ`J

    1.7.7. %enja#abpertanyaan+latihantentang maknakata,"rase dankalimat yangterdapat dalam teks

    tulis+/iraahsederhana yangberkaitan dengan

    QIJ dan strukturkalimat yang

    meliputi `J ; FJ

    1.1.-. %enjelaskangagasan yangterdapat dalamteks tulissederhana yang

    berkaitan dengan

    QIJ danstruktur kalimatdasar yang

    meliputi `J ; FJ1.1.7. %enja#ab

    pertanyaan+latihan

    &ns4a'#u3ajja,denganmu"radat danstrukturkalimat yangdipelajari

    dan `J ; FJ dengan baik dan benardengan bimbingan guru

    Sis#a menjelaskan ketentuan

    membaca yang benar tentang QIJyang meliputi `J ; FJ dengan

    bimbingan guru

    Sis#a mengidenti"ikasi makna kata,"rase, dan kalimat yang terdapatdalam teks tertulis+/iraah sederhana

    yang berkaitan dengan QIJ. .dengan bimbingan guru

    Sis#a menja#ab pertanyaan+latihantentang makna kata,"rase dan kalimatyang terdapat dalam teks tulis+/iraahsederhana yang berkaitan dengan

    QIJ dan struktur kalimat yangmeliputi `J ; FJ dengan

    bimbingan guru

    Sis#a menelaah+mengidenti"ikasigagasan yang terdapat dalam teks tulissederhana yang berkaitan dengan

    QIJ dengan bimbingan guru Sis#a menjelaskan gagasan yang

    terdapat dalam teks tulis sederhana

    yang berkaitan dengan QIJ danstruktur kalimat dasar yang meliputi

    Tes tertulisdan lisantentangmaknakata,"rase dan

    kalimat yangterdapatdalam tekstulis+/iraahsederhanayangberkaitandengan QIJdan strukturkalimat yangmeliputi FJ`J ;

    Tes tertulisdan lisantentanggagasan yang

    terdapat dalamteks tulissederhanayang berkaitandengan QIJ

  • 8/13/2019 Silabus Bhs Arab

    52/570

    =. %enulis+Kitabah

    %engungkapkangagas