sifat bahan (gelas dan kayu)

10
21/08/2022 1 D. Bahan Gelas Gelas adalah produk yang bersifat bening, tembus pandang, dengan kekerasan yang cukup.

Upload: moh-hanafiah-pradani

Post on 28-Jul-2015

136 views

Category:

Education


26 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sifat bahan (gelas dan kayu)

15/04/2023 1

D. Bahan GelasGelas adalah produk yang bersifat bening, tembus pandang, dengan kekerasan yang cukup.

Page 2: Sifat bahan (gelas dan kayu)

15/04/2023

2Sifat unggul gelas :1. Kedap terhadap air, gas, bau-bauan dan mikroorganisme.2. Tidak dapat bereaksi dengan barang yang dikemas (bahan kimia).3. Dapat didaur ulang.4. Tembus pandang5. Kaku dan kuat

Page 3: Sifat bahan (gelas dan kayu)

15/04/2023

3

Produk gelas diantaranya :>>Perabotan rumah tangga (piring gelas, cangkir gelas, botol gelas, dan lainnya)

Page 4: Sifat bahan (gelas dan kayu)

15/04/2023 4

>>peralatan laboratorium (tabung reaksi, pipa kaca, beker gelas, kaca pembesar, dan lainnya)

Page 5: Sifat bahan (gelas dan kayu)

5

15/04/2023

>>bahan bangunan atau industri seperti kaca jendela, bola lampu, lampu gantung, genting kaca.

Page 6: Sifat bahan (gelas dan kayu)

15/04/2023

6E. Bahan KayuKayu digunakan mulai dari peralatan masak seperti sendok kayu, perabot (meja, kursi), bahan bangunan (pintu, jendela, rangka atap), bahan kertas,alat transportasi (perahu), dan banyak lagi.

Page 7: Sifat bahan (gelas dan kayu)

715/04/2023

Kayu mengandung selulosa, lignin, dan senyawa ekstraktif. Selulosa (serat) mencapai 70% dari berat kayu.Selulosa merupakan bahan utama pembuatan kertas dan tekstil.Lignin merupakan komponen pembentuk kayu, meliputi 18-28% berat kayu. Kayu keras dan kayu lunak dibedakan pada jumlah dan jenis lignin yang terkandung di dalamnya.Senyawa ekstraktif dapat berupa zat warna, getah, resin, lilin, dan lainnya.Senyawa ekstraktif ini memiliki manfaat sepertimelindungi kayu dari hama.

Page 8: Sifat bahan (gelas dan kayu)

15/04/2023 8

Berikut beberapa sifat kayu:1. Bobot dan Berat JenisBobot kayu ditunjukkan dengan berat jenis (BJ) kayu, dandipakai sebagai patokan kualitas kayu. Berdasarkan berat jenisnya, kayu digolongkan menjadi empat, yaitu: >>sangat berat dengan BJ > 90; >>berat dengan BJ 75-90;>>sedang dengan BJ 60-75; dan >>ringan dengan BJ <60. Makin tinggi BJ kayu, kayu tersebut semakin kuat pula.

Page 9: Sifat bahan (gelas dan kayu)

9 15/04/2023

2. KeawetanKeawetan kayu disebabkan kandungan senyawa ekstraktif didalam kayu. Kayu jati memiliki senyawa ekstraktif tectoquinon, kayu ulinmengandung silika. Kedua jenis kayu tersebut memiliki tingkat keawetan yang tinggi.

Page 10: Sifat bahan (gelas dan kayu)

15/04/2023 10

3. Kekerasan atau DensitasBerdasarkan kekerasannya kayu digolongkan menjadi dua yaitu :>>kayu lunak (soft wood) Kayu lunak yaitu kayu yang yang berasal dari tumbuhan yang berdaun seperti jarum misalnya pinus. >>kayu keras (hard wood). Kayu keras berasal dari tumbuhan yang daunnya lebar misalnya jati dan mahoni.